ID
PROYEKTOR DATA Seri XJ-A
XJ-A147/XJ-A247/XJ-A257 Seri XJ-M
XJ-M146/XJ-M156 XJ-M246/XJ-M256 Pedoman Fungsi Jaringan z Di dalam panduan ini, “Seri XJ-A” dan “Seri XJ-M” hanya mengacu pada model tertentu yang terdaftar di atas. z Pastikan Anda membaca “Tindakan Pencegahan Keselamatan” dan “Tindakan Pencegahan Pengoperasian” pada dokumen “Panduan Pengaturan” yang disertakan dengan Proyektor Data, dan pastikan Anda menggunakan produk ini dengan benar. z Simpan pedoman ini di tempat yang aman untuk rujukan di masa mendatang. z Kunjungi situs berikut ini untuk versi pedoman terbaru. http://world.casio.com/manual/projector/
1
z DLP adalah merk dagang terdaftar dari Texas Instruments Amerika Serikat. z Microsoft, Windows, dan Windows Vista adalah merek atau merek dagang terdaftar dari Microsoft Corporation di Amerika Serikat dan negara lain. z HDMI, Logo HDMI dan High-Definition Multimedia Interface adalah merek terdaftar dari merek dagang terdaftar dari HDMI Licensing, LLC. z Mac OS adalah merek dagang atau merek dagang terdaftar dari Apple, Inc. di Amerika Serikat dan negara-negara lainnya. z XGA adalah merek dagang terdaftar dari IBM Corporation Amerika Serikat z PJLink adalah merek dagang tertunda atau merek dagang terdaftar di Jepang, Amerika, dan negara dan wilayah lainnya. z Crestron adalah merek dagang terdaftar Crestron Electronics, Inc. Amerika Serikat. z AMX adalah merek dagang terdaftar AMX LLC Amerika Serikat. z Android adalah merek dagang atau merek dagang terdaftar dari Google Inc. z Nama perusahaan dan produk lain bisa jadi merupakan nama produk terdaftar atau merek dagang dari pemilik masing-masing. z Bagian dari produk ini didasarkan pada bagian dari karya dari Grup JPEG Independen.
z Materi di dalam Pedoman Pemakaian bisa berubah sewaktu-waktu tanpa pemberitahuan sebelumnya. z Dilarang menyalin, baik sebagian maupun keseluruhan pedoman ini. Anda boleh menggunakan pedoman ini untuk keperluan pribadi. Penggunaan selain untuk keperluan pribadi dilarang tanpa izin dari CASIO COMPUTER CO., LTD. z CASIO COMPUTER CO., LTD. tidak bertanggung jawab atas kerugian atau klaim dari pihak ketiga akibat dari penggunaan produk atau pedoman ini. z CASIO COMPUTER CO., LTD. tidak bertanggung jawab atas kerugian atau kerugian akibat kehilangan data yang disebabkan oleh kegagalan atau pemeliharaan produk ini, atau karena alasan lain. z Layar contoh yang ditunjukkan pada pedoman ini hanyalah untuk tujuan ilustrasi, dan mungkin tidak sama persis dengan layar yang ditampilkan oleh produk. z Tangkapan layar dalam manual ini semuanya berasal dari versi bahasa Inggris. Sebagian istilah yang dipakai dalam teks penjelasan juga didasarkan pada layar versi berbahasa Inggris.
2
Isi Gambaran Umum Fungsi Jaringan................................ 7 Apa yang bisa Anda lakukan dengan fungsi jaringan.... ........................7 Perangkat Lunak yang Diperlukan untuk Menggunakan Fungsi Jaringan ..............................................................8 Ruang Lingkup Isi Pedoman........................................................................................ 8
Memproyeksikan Isi Layar Komputer Lewat Sambungan LAN ............................................................. 9 Alur kerja dari Sambungan LAN ke Proyeksi .........................................9 Menyambungkan Adaptor Nirkabel ke Proyektor ................................10 Membuat Sambungan LAN Nirkabel Langsung antara Proyektor dan Komputer.......................................................................................11 Gambaran Umum Sambungan LAN Nirkabel............................................................ 11 Menggunakan SSID Bawaan Proyektor (Sederhana atau Generik) untuk Membuat Sambungan LAN Nirkabel ......................................................................... 12
Menggunakan SSID sambungan sederhana pada proyektor untuk membuat sambungan LAN nirkabel dan memproyeksikan layar ........................................... 12 Menggunakan SSID generik pada proyektor untuk membuat sambungan LAN nirkabel dan memproyeksikan layar....................................................................... 15 Menggunakan SSID Pengguna untuk Membuat Sambungan LAN Nirkabel............. 18
Membuat SSID pengguna ...................................................................................... 19 Menggunakan SSID pengguna untuk membuat sambungan LAN nirkabel dan memproyeksikan layar............................................................................................ 22 Menyambungkan Proyektor ke Jaringan Luar tanpa Menghentikan Sambungan LAN Nirkabel Langsung dengan Komputer ............................................................... 25
Untuk menyambungkan proyektor ke titik akses LAN nirkabel tanpa menghentikan sambungan LAN nirkabel dengan komputer .................................. 26 Membuat sambungan LAN kabel atara proyektor dan router sambil tetap mempertahankan sambungan nirkabel langsung antara proyektor dan komputer (Seri XJ-M saja) ...................................................................................... 28
Membuat Sambungan antara Proyektor dan Komputer lewat Titik Akses LAN Nirkabel..............................................................................29 Gambaran Umum Sambungan .................................................................................. 29 Prosedur Sambungan ................................................................................................ 30
Menyambungkan proyektor ke titik akses LAN nirkabel ........................................ 30 Membuat sambungan antara proyektor dan komputer dan memproyeksikan lewat titik akses LAN nirkabel................................................................................. 33
3
Menyambungkan Proyektor ke Komputer lewat LAN Kabel (Seri XJ-M saja) ....................................................................................35 Gambaran Umum Sambungan LAN Kabel................................................................ 35 Prosedur Sambungan LAN Kabel.............................................................................. 36
Menggunakan kabel LAN untuk menyambungkan komputer secara langsung ke proyektor............................................................................................ 36 Untuk membuat sambungan LAN kabel antara proyektor dan komputer lewat router............................................................................................................. 38
Menggunakan Network Connection ........................... 39 Jendela Network Connection ...............................................................39 Operasi Network Connection ...............................................................40 Operasi Tombol Network Connection ....................................................................... 40 Pengoperasian Menu Fungsi Network Connection ................................................... 41 Mengeluarkan Audio Komputer dari Pengeras Suara Proyektor............................... 42 Memproyeksikan Stream Video................................................................................. 43
Memproyeksikan stream video .............................................................................. 43 Mengendalikan Komputer dari Jarak Jauh menggunakan Piranti Pintar................... 44
Memulai kendali PC jarak jauh ............................................................................... 44 Keluar Kendali PC Jarak Jauh ................................................................................ 44 Operasi Network Connection Lainnya ....................................................................... 45
Menghentikan dan menyambungkan kembali sambungan LAN nirkabel saat ini .................................................................................................................... 45 Menghapus informasi sambungan (frase sandi) yang disimpan oleh Network Connection............................................................................................... 45
Pengaturan Jaringan Proyektor................................... 46 Menggunakan Menu Pengaturan Proyektor ........................................46 Menampiklan informasi LAN kabel (Seri XJ-M saja)............................................... 47 Menampilkan informasi LAN nirkabel..................................................................... 48 Mengubah SSID ..................................................................................................... 49 Mengubah pengaturan IP ....................................................................................... 50 Menginisialisasi pengaturan jaringan ..................................................................... 51
4
Menggunakan Halaman Admin Proyektor ...........................................52 Masuk ke Halaman Admin Proyektor lewat Sambungan LAN Nirkabel .................... 53
Masuk ke halaman Admin Proyektor lewat sambungan LAN nirkabel................... 53 Masuk ke Halaman Admin Proyektor Lewat Sambungan LAN Kabel (Seri XJ-M saja) .......................................................................................................... 54
Masuk ke halaman Admin Proyektor lewat sambungan LAN kabel....................... 54 Mengubah alamat IP komputer berdasarkan alamat IP proyektor dan menyambungkan lewat LAN kabel......................................................................... 55 Mengubah alamat IP proyektor berdasarkan alamat IP komputer dan menyambungkan lewat LAN kabel......................................................................... 56 Membuat sambungan LAN kabel antara proyektor dan komputer........................ 57 Operasi yang Didukung setelah Masuk ke Halaman Projector Admin ...................... 58
Menampilkan status sistem.................................................................................... 58 Mengonfigurasi pengaturan jaringan halaman Control Panel ................................ 59 Mengonfigurasi pengaturan jaringan halaman Network Settings .......................... 60 Untuk mengubah sandi masuk pada halaman Admin Proyektor ........................... 62 Menginisialisasi semua pengaturan pada halaman Admin Proyektor.................... 63 Memasukkan informasi untuk menyambungkan ke kontroler Crestron (Seri XJ-M saja) ...................................................................................................... 63 Keluar dari halaman Admin Proyektor.................................................................... 63 Mengendalikan proyektor dari jarak jauh pada sambungan LAN.............................. 64
Mengendalikan proyektor dari jarak jauh dari komputer yang tersambung lewat LAN ............................................................................................................... 64 Item Kendali Jarak Jauh Halaman Control Panel ...................................................... 66
Pengoperasian Penampil Arsip Proyektor.................. 67 Mengunggah Arsip ke Memori Internal Proyektor................................67 Memasuki Halaman Transfer File............................................................................... 67
Masuk ke halaman Transfer File lewat sambungan LAN nirkabel.......................... 67 Masuk ke halaman Transfer File lewat sambungan LAN nirkabel (Seri XJ-M saja). ..................................................................................................... 69 Keluar dari halaman Transfer File ........................................................................... 69 Untuk mengubah sandi masuk pada halaman Transfer File .................................. 69 Pengoperasian yang Didukung ketika Memasuki Halaman Transfer File.................. 70
Pengoperasian Penampil Arsip Proyektor............................................71 Menampilkan halaman Viewer Control ...................................................................... 71
Untuk menampilkan halaman Viewer Control lewat sambungan LAN nirkabel ..... 71 Menampilkan halaman Viewer Control lewat sambungan LAN kabel (Seri XJ-M saja) ...................................................................................................... 72 Untuk kembali ke halaman atas proyektor dari halaman Viewer Control............... 72 Pengoperasian Halaman Viewer Control ................................................................... 72
5
Lampiran ........................................................................ 73 Menggunakan Token Wizard................................................................73 Memasang Network Connection ke flash drive USB ............................................. 73 Menggunakan token USB untuk menyambungkan komputer ke proyektor lewat LAN nirkabel.................................................................................................. 74
Memproyeksikan Lewat Sambungan LAN Nirkabel dengan Berbagai Piranti yang Berbeda ............................................................74 Menggunakan Network Connection untuk Memproyeksikan dari Mac OS .............. 74 Menggunakan C-Assist ke Proyek dari Piranti Pintar ................................................ 75 Menggunakan MobiShow untuk Memproyeksikan dari Piranti Pintar....................... 75
Penyelesaian Masalah ..........................................................................76 Sambungan LAN Nirkabel antara Proyektor dan Komputer...................................... 76 Halaman Admin Proyektor ......................................................................................... 77 Halaman Transfer File ................................................................................................ 77
6
Gambaran Umum Fungsi Jaringan Proyektor Seri XJ-M mendukung baik sambungan LAN nirkabel maupun sambungan LAN kabel. Proyektor Seri XJ-A hanya mendukung sambungan LAN nirkabel.
Apa yang bisa Anda lakukan dengan fungsi jaringan.... z Sambungkan komputer ke proyektor lewat LAN nirkabel dan proyeksikan gambar layar komputer Gambar layar komputer dapat diproyeksikan oleh proyektor tanpa sambungan kabel. Menyambungkan proyektor ke komputer lewat titik akses LAN nirkabel memungkinkan proyeksi saat komputer sedang tersambung ke jaringan luar (Internet atau Intranet). z Sambungkan komputer ke proyektor lewat LAN kabel dan proyeksikan gambar layar komputer (Seri XJ-M saja) Komputer bisa disambungkan secara langsung ke proyektor menggunakan kabel, atau secara tidak langsung lewat router untuk proyeksi isi layar komputer. Komputer yang isi layarnya sedang diproyeksikan juga bisa disambungkan ke jaringan eksternal (Internet atau intranet). z Gunakan sambungan LAN nirkabel untuk secara bersamaan memproyeksikan gambar dari empat komputer sekaligus. Gambar proyeksi bisa dibagi menjadi empat segmen untuk proyeksi empat layar komputer secara bersamaan lewat sambungan LAN. z Gunakan sambungan LAN untuk memproyeksikan layar utama atau layar komputer yang (Network Connection) Bidang layar yang memanjang di sebelah sisi kanan desktop yang ditampilkan pada komputer laptop dapat diproyeksikan sebagai layar yang diperluas. z Gambar pemutaran film dapat diproyeksikan sendiri sebagai layar terpisah lewat sambungan LAN (Network Connection) Data film dapat dikirimkan ke proyektor lewat LAN untuk proyeksi pemutaran tanpa keluar dari tampilan desktop normal di komputer. z Output audio komputer lewat sambungan LAN (Network Connection) Selain gambar layar komputer, audio komputer juga bisa dikeluarkan oleh proyektor. z Transfer arsip ke memori internal proyektor dari komputer yang tersambung lewat LAN Berbagai tipe arsip bisa ditransfer dari komputer lewat LAN ke memori internal proyektor untuk pemutaran menggunakan Penampil Arsip proyektor. z Mengendalikan proyektor dari jarak jauh dari komputer yang tersambung lewat LAN Pengalihan sumber input dan operasi proyektor normal lainnya dapat dilakukan dari komputer yang tersambung lewat LAN.
z Untuk informasi lebih lanjut tentang Network Connection, lihat “Perangkat Lunak yang Diperlukan untuk Menggunakan Fungsi Jaringan” berikut.
7
Perangkat Lunak yang Diperlukan untuk Menggunakan Fungsi Jaringan Perangkat lunak yang diperlukan untuk menggunakan fungsi jaringan tergantung pada tipe perangkat yang akan disambungkan ke proyektor lewat LAN, seperti yang ditunjukkan pada tabel berikut. Perangkat
Perangkat Lunak
Komputer yang menjalankan Windows
Network Connection (untuk Windows)
Komputer yang menjalankan Mac OS
Network Connection (untuk Mac OS)
Kunjungi situs web pada URL berikut ini untuk mengunduh perangkat lunak. http://www.casio-intl.com/support/
z Sebelum memasang perangkat lunak pada komputer, pastikan mengunjungi situs web CASIO untuk informasi tentang persyaratan sistem minimal, pengunduhan, ketentuan kenggunaan, dan tindakan pencegahan lain yang perlu Anda perhatikan. z Untuk informasi tentang cara memasang perangkat lunak di atas, lihat pada halaman web unduhan.
Ruang Lingkup Isi Pedoman Prosedur di dalam pedoman ini disajikan berdasarkan pada komputer Windows yang menjalankan Network Connection. Jika Anda menggunakan tipe perangkat yang berbeda, lihat dokumentasi pengguna perangkat lunak yang bisa diperoleh dari halaman unduhan untuk setiap jenis perangkat lunak.
8
Memproyeksikan Isi Layar Komputer Lewat Sambungan LAN Bagian ini membahas semua yang perlu Anda ketahui untuk membuat sambungan LAN antara proyektor dan komputer, dan memproyeksikan isi layar komputer.
Alur kerja dari Sambungan LAN ke Proyeksi Ada sejumlah cara yang berbeda untuk membuat sambungan LAN antara proyektor dan komputer. Alur kerja berikut ini menjelaskan apa yang Anda perlukan untuk membuat sambungan LAN. Memasang Network Connection ke komputer*1 “Perangkat Lunak yang Diperlukan untuk Menggunakan Fungsi Jaringan” (halaman 8)
Membuat sambungan LAN nirkabel antara proyektor dan komputer
Membuat sambungan LAN kabel antara proyektor dan komputer (Seri XJ-M saja)
“Menyambungkan Adaptor Nirkabel ke Proyektor” (halaman 10)
z Jika Anda ingin menyederhanakan proses sambungan z Jika Anda ingin menyambungkan komputer tanpa menyambungkan ke jaringan eksternal yang ada (Internet atau Intranet)*2
“Membuat Sambungan LAN Nirkabel Langsung antara Proyektor dan Komputer” (halaman 11)
z Jika Anda ingin menggunakan titik akses LAN nirkabel yang ada (router nirkabel) z Jika Anda ingin menyambungkan komputer dengan menyambungkan ke jaringan eksternal yang ada (Internet atau Intranet)
“Menyambungkan Proyektor ke Komputer lewat LAN Kabel (Seri XJ-M saja)” (halaman 35)
“Membuat Sambungan antara Proyektor dan Komputer lewat Titik Akses LAN Nirkabel” (halaman 29)*3
“Menggunakan Network Connection” (halaman 39)
*1 Setelah memasang Network Connection ke satu komputer, Anda bisa menggunakan komputer untuk membuat token USB yang bisa digunakan untuk sambungan LAN komputer lain ke proyektor. Untuk detailnya, lihat “Menggunakan Token Wizard” (halaman 73). *2 Setelah membuat sambungan LAN nirkabel langsung antara proyektor dan komputer, komputer akan dapat tersambung dengan jaringan luar (Internet atau Intranet) lewat proyektor. Untuk informasi lebih lanjut, lihat “Menyambungkan Proyektor ke Jaringan Luar tanpa Menghentikan Sambungan LAN Nirkabel Langsung dengan Komputer” (halaman 25). *3 Untuk menyambung dengan cara ini, Anda perlu terlebih dahulu membuat sambungan LAN langsung antara proyektor dan komputer, dan kemudian mengonfigurasi pengaturan untuk menyambungkan proyektor ke titik akses LAN nirkabel.
9
Menyambungkan Adaptor Nirkabel ke Proyektor Sambung adaptor nirkabel YW-40 yang disertakan dengan proyektor ke port USB-A proyektor, seperti ditunjukkan pada ilustrasi berikut.
Seri XJ-A
Seri XJ-M
Jika “On” dipilih untuk “Pasang dan Pakai” pada menu penataan, pengoperasian yang dijelaskan berikut ini akan dijalankan ketika adaptor nirkabel disambungkan ke proyektor. z Jika adaptor nirkabel disambungkan ketika daya proyektor sedang menyala Saat tersambung, sumber input akan beralih ke “Nirkabel” (Seri XJ-A) atau “Jaringan” (Seri XJ-M) dan layar siaga proyeksi sambungan LAN akan mulai secara otomatis. z Jika adaptor nirkabel disambungkan kemudian daya proyektor dinyalakan Memulai proyektor akan menyebabkan sumber input beralih ke “Nirkabel” (Seri XJ-A) atau “Jaringan” (Seri XJ-M) dan layar siaga proyeksi sambungan LAN akan mulai secara otomatis.
Layar Siaga Sambungan LAN (Layar Sistem Presentasi Jaringan)
*Perhatian
Simpan adaptor nirkabel yang disertakan dengan proyektor jauh dari jangkauan anak kecil. Apabila adaptor tertelan secara tidak sengaja maka akan dapat mengganggu mengonfigurasi dan dapat menimbulkan situasi yang mengancam jiwa.
z Jangan pernah menggunakan adaptor nirkabel yang disertakan dengan proyektor dengan jenis alat lainnya.
10
Membuat Sambungan LAN Nirkabel Langsung antara Proyektor dan Komputer Gambaran Umum Sambungan LAN Nirkabel Prosedur pada bagian ini menjelaskan cara menggunakan Network Connection, yang terpasang pada komputer, mencari SSID yang dipancarkan oleh proyektor dan membuat sambungan antara komputer dan proyektor.
Tipe SSID Ada tiga tipe SSID proyektor yang berbeda, masing-masing dijelaskan sebagai berikut. Perhatikan bahwa metode sambungan dan operasi yang diperlukan akan berbeda tergantung pada tipe SSID. Tipe SSID
Deskripsi
SSID yang berlaku
Sambungan SSID Sederhana*1 (Bawaan)
Ini adalah SSID dengan fungsi khusus untuk menggunakan Network Connection pada komputer Windows agar dapat menjalin hubungan LAN nirkabel dengan proyektor. Tipe SSID ini adalah prasetel pada proyektor, sehingga nama dan detail pengaturan tidak dapat diubah. Tipe SSID ini mempermudah pembuatan sambungan LAN nirkabel antara proyektor dan komputer tanpa pengaturan yang rumit.
casiolpj0001 casiolpj0002 casiolpj0003 casiolpj0004
SSID Generik*1*2 (Bawaan)
Tipe SSID ini meminta input frase sandi agar bisa tersambung. Tipe SSID ini adalah prasetel pada proyektor, sehingga nama dan detail pengaturan tidak dapat diubah.
casiolpj0101*3 casiolpj0102 casiolpj0103 casiolpj0104
User Pengguna*2 (Harus dibuat).
Membutuhkan pembuatan SSID oleh Anda. Pembuatan SSID hanya untuk satu pengguna didukung. Anda juga bisa menentukan tipe enkripsi dan input frase sandi untuk sambungan tersebut.
casiolpj0<string karakter apapun>
*1 Proyektor melakukan komunikasi LAN nirkabel menggunakan enkripsi WPA-PSK AES untuk komunikasi data nirkabel aman secara komparatif. Data yang dikirimkan antara proyektor dan komputer dienkripsi berdasarkan frase sandi dan kode login bawaan proyektor. *2 SSID ini juga bisa digunakan ketika membuat koneksi LAN nirkabel antara proyektor dan komputer yang menjalankan Mac OS atau piranti pintar (Android, iOS). Untuk informasi lebih lanjut, lihat “Memproyeksikan Lewat Sambungan LAN Nirkabel dengan Berbagai Piranti yang Berbeda” (halaman 74). *3 Pengaturan awal SSID.
Sambungan LAN Nirkabel dan Proyeksi Satu proyektor bisa menampung sampai 8 komputer sekaligus yang tersambung lewat LAN nirkabel. Namun, satu layar komputer (ukuran gambar proyeksi penuh) atau sampai dengan maksimal empat gambar layar komputer (gambar proyeksi dibagi menjadi empat bagian) yang bisa diproyeksikan pada saat yang bersamaan. Untuk rincian tentang operasi proyeksi pada komputer setelah tersambung, lihat “Menggunakan Network Connection” (halaman 39).
11
Menggunakan SSID Bawaan Proyektor (Sederhana atau Generik) untuk Membuat Sambungan LAN Nirkabel Bagian ini menjelaskan cara menggunakan Network Connection untuk mencari SSID bawaan proyektor (sederhana atau generik) dan membuat sambungan LAN nirkabel antara proyektor dan komputer. Operasi yang dijelaskan di sini membuat sambungan LAN antara proyektor dan komputer dan memulai proyeksi layar komputer.
Sambungan LAN Nirkabel
Menggunakan SSID sambungan sederhana pada proyektor untuk membuat sambungan LAN nirkabel dan memproyeksikan layar Pengoperasian Proyektor
1.
Sambungkan adaptor nirkabel ke proyektor (halaman 10) lalu nyalakan proyektor. z Sumber input akan secara otomatis beralih ke “Nirkabel” (Seri XJ-A) atau “Jaringan” (Seri XJ-M), dan layar siaga proyeksi sambungan LAN akan mulai. z Jika proyeksi layar siaga sambungan LAN tidak mulai, tekan tombol [INPUT]. Pada kota dialog “Input” yang muncul, gunakan tombol [T] dan [S] untuk memilih “Nirkabel” (Seri XJ-A) atau “Jaringan” (Seri XJ-M) dan kemudian tekan tombol [ENTER].
2.
Tekan tombol [MENU] dan kemudian pilih: “Pengaturan Jaringan” 3 “Pengaturan LAN Nirkabel Proyektor” 3 “SSID”. Pada kotak dialog yang muncul, pilih: casiolpj0001, casiolpj0002, casiolpj0003, atau casiolpj0004.
3.
Tekan tombol [ESC] untuk kembali ke “Pengaturan Jaringan”.
4.
Gunakan tombol [T] untuk memilih “Perbarui Pengaturan Jaringan”, lalu tekan tombol [ENTER]. z Ini akan menampilkan kotak dialog konfirmasi yang menanyakan apakah Anda ingin memperbarui pengaturan jaringan.
5.
Tekan tombol [S] untuk memilih “Ya”, dan kemudian tekan tombol [ENTER]. z Ini akan menerapkan perubahan SSID pada proyektor dan menutup kotak dialog. Tunggu sampai layar siaga sambungan LAN mulai diproyeksikan lagi. z Jika ada beberapa proyektor yang digunakan di sekitarnya, pilih SSID yang terpisah untuk untuk masing-masing proyektor.
12
Pengoperasian Komputer
6.
Memulai Network Connection. z Jendela Network Connection akan muncul dengan pesan “Connecting”.
z Jika komputer Anda menjalankan Windows 7, 8 atau 8.1 dan muncul kotak dialog “Set Network Location”, klik [Cancel] untuk menutup kotak dialog. z Salah satu kotak dialog yang ditunjukkan di bawah akan muncul segera setelah Network Connection menemukan proyektor untuk dihubungkan. Jika kotak dialog ini muncul: Maka mengindikasikan status:
Lanjutkan ke langkah ini:
“Projector List”
Beberapa proyektor yang bisa disambungkan terdeteksi.
Langkah 7
“Enter the login code.”
Hanya satu proyektor yang bisa disambungkan yang terdeteksi.
Langkah 8
7.
Klik SSID proyektor yang ingin Anda sambungkan, dan kemudian klik [OK].
8.
Pada kotak dialog “Enter the login code.” yang muncul, masukkan nama pengguna dan kode login.
z Pada kotak “User Name”, Anda bisa memasukkan sampai dengan 20 karakter panjangnya. Nama pengguna yang Anda masukkan di sini akan ditampilkan sebagai nama pengguna pada layar proyeksi. z Pada kotak “Login Code”, masukkan empat digit nomor yang ditunjukkan di pokok kiri atas layar siaga sambungan LAN yang sedang diproyeksikan.
13
9.
Ketika semuanya sudah sesuai, klik [OK]. z Ketika proyektor tersambung ke komputer lewat LAN nirkabel, jendela Network Connection seperti yang ditunjukkan berikut ini akan ditampilkan pada layar komputer. Gambar layar komputer (layar utama) akan diproyeksikan.
z Untuk mendapatkan detail tentang pengoperasian jendela Network Connection, lihat “Menggunakan Network Connection” (halaman 39).
10.
Untuk menghentikan sambungan LAN dan melanjutkan proyeksi layar komputer, klik tombol tutup ( ) di pojok kanan atas jendela Network Connection. z Ini akan menutup jendela Network Connection dan mengembalikan gambar proyeksi ke layar siaga sambungan LAN.
z Kode login diperbarui ke nilai baru setiap kali proyektor dinyalakan. Setiap kali Anda melakukan prosedur di atas untuk menyambungkan, cek kode login pada layar proyeksi dan masukkan kode login yang benar untuk penyalaan saat ini. z Jika proyektor tidak dapat ditemukan pada langkah 6 prosedur di atas, tampilan jendela Network Connection akan berubah seperti ini.
Jika ini terjadi, periksa poin-poin yang terdaftar berikut, klik [Reconnect], dan kemudian lakukan lagi posedur di atas mulai langkah 6. z Periksa apakah adaptor nirkabel telah tersambung dengan benar ke proyektor. Lihat “Menyambungkan Adaptor Nirkabel ke Proyektor” (halaman 10). z Periksa apakah proyektor telah dinyalakan dan memproyeksikan layar siaga sambungan LAN. z Konfirmasikan bahwa SSID pada pojok kanan bawah layar siaga sambungan LAN adalah seperti salah satu dari yang berikut ini: casiolpj0001, casiolpj0002, casiolpj0003, casiolpj0004. Jika SSID yang berbeda yang muncul, lakukan prosedur di atas mulai langkah 2.
14
Menggunakan SSID generik pada proyektor untuk membuat sambungan LAN nirkabel dan memproyeksikan layar Pengoperasian Proyektor
1.
Sambungkan adaptor nirkabel ke proyektor (halaman 10) lalu nyalakan proyektor. z Sumber input akan secara otomatis beralih ke “Nirkabel” (Seri XJ-A) atau “Jaringan” (Seri XJ-M), dan layar siaga proyeksi sambungan LAN akan mulai. z Jika proyeksi layar siaga sambungan LAN tidak mulai, tekan tombol [INPUT]. Pada kota dialog “Input” yang muncul, gunakan tombol [T] dan [S] untuk memilih “Nirkabel” (Seri XJ-A) atau “Jaringan” (Seri XJ-M) dan kemudian tekan tombol [ENTER].
2.
Tekan tombol [MENU] dan kemudian pilih: “Pengaturan Jaringan” 3 “Pengaturan LAN Nirkabel Proyektor” 3 “SSID”. Pada kotak dialog yang muncul, pilih: casiolpj0101, casiolpj0102, casiolpj0103, atau casiolpj0104. z Pengoperasian ini tidak perlu dilakukan jika Anda berencana hanya menggunakan satu proyektor tanpa mengubah pengaturan SSID default bawaan (casiolpj0101). Lanjutkan ke langkah 6.
3.
Tekan tombol [ESC] untuk kembali ke “Pengaturan Jaringan”.
4.
Gunakan tombol [T] untuk memilih “Perbarui Pengaturan Jaringan”, lalu tekan tombol [ENTER]. z Ini akan menampilkan kotak dialog konfirmasi yang menanyakan apakah Anda ingin memperbarui pengaturan jaringan.
5.
Tekan tombol [S] untuk memilih “Ya”, dan kemudian tekan tombol [ENTER]. z Ini akan menerapkan perubahan SSID pada proyektor dan menutup kotak dialog. Tunggu sampai layar siaga sambungan LAN mulai diproyeksikan lagi. z Jika ada beberapa proyektor yang digunakan di sekitarnya, pilih SSID yang terpisah untuk untuk masing-masing proyektor.
15
Pengoperasian Komputer
6.
Memulai Network Connection. z Jendela Network Connection akan muncul dengan pesan “Connecting”.
z Jika komputer Anda menjalankan Windows 7, 8 atau 8.1 dan muncul kotak dialog “Set Network Location”, klik [Cancel] untuk menutup kotak dialog. z Salah satu kotak dialog yang ditunjukkan di bawah akan muncul segera setelah Network Connection menemukan proyektor untuk disambungkan.
7.
Jika kotak dialog ini muncul:
Maka mengindikasikan status:
Lanjutkan ke langkah ini:
“Projector List”
Beberapa proyektor yang bisa disambungkan terdeteksi.
Langkah 7
“Enter the passphrase or WEP key.”
Hanya terdeteksi satu proyektor yang bisa disambungkan.
Langkah 8
Klik SSID proyektor yang ingin Anda sambungkan, dan kemudian klik [OK].
16
8.
Pada kotak dialog “Enter the passphrase or WEP key.” yang muncul, masukkan nama pengguna dan frase sandi.
z Pada kotak “User Name”, Anda bisa memasukkan sampai dengan 20 karakter panjangnya. Nama pengguna yang Anda masukkan di sini akan ditampilkan sebagai nama pengguna pada layar proyeksi. z Sesuai degan SSID proyektor yang disambungkan, masukkan karakteri berikut ini ke dalam kotak “Passphrase/WEP Key Input” dan “Confirm”.
9.
SSID Proyektor yang Tersambung
Masukkan String Karakter (Frase Sandi)
casiolpj0101
casiolpj01
casiolpj0102
casiolpj02
casiolpj0103
casiolpj03
casiolpj0104
casiolpj04
Ketika semuanya sudah sesuai, klik [OK]. z Ini akan menampilkan kotak dialog sebagai berikut.
10.
Pada kotak “Login Code”, masukkan empat digit nomor yang ditunjukkan di pokok kiri atas layar siaga sambungan LAN yang sedang diproyeksikan. z Nama pengguna yang Anda masukkan pada langkah 8 prosedur ini akan ditunjukkan pada kotak “User Name”, sehingga Anda bisa membiarkan apa adanya jika diinginkan.
11.
Ketika semuanya sudah sesuai, klik [OK]. z Ketika proyektor tersambung ke komputer lewat LAN nirkabel, jendela Network Connection seperti yang ditunjukkan berikut ini akan ditampilkan pada layar komputer. Gambar layar komputer (layar utama) akan diproyeksikan.
z Untuk mendapatkan detail tentang pengoperasian jendela Network Connection, lihat “Menggunakan Network Connection” (halaman 39).
17
12.
Untuk menghentikan sambungan LAN dan melanjutkan proyeksi layar komputer, klik tombol tutup ( ) di pojok kanan atas jendela Network Connection. z Ini akan menutup jendela Network Connection dan mengembalikan gambar proyeksi ke layar siaga sambungan LAN.
z Setelah Anda melakukan pengoperasian di atas, Network Connection akan mengingat frase sandi yang digunakan pada sambungan terakhir. Oleh karena itu, Anda tidak perlu memasukkan frase sandi lagi jika Anda menyambungkan lagi komputer yang sama ke proyektor (selama SSID nya tidak berubah). z Dalam hal sambungan LAN nirkabel menggunakan SSID generik, pengaturan dapat dikonfigurasi untuk meniadakan input kode login. Untuk informasi tentang cara mengkonfigurasi pengaturan ini, lihat “Mengonfigurasi pengaturan jaringan halaman Control Panel” (halaman 59).
Menggunakan SSID Pengguna untuk Membuat Sambungan LAN Nirkabel Anda bisa membuat SSID pengguna dan menggunakannya untuk membuat sambungan LAN nirkabel ketika Anda ingin mendapatkan salah satu dari berikut ini: sambungan mengunakan sistem keamanan khusus, membuat sambungan lebih aman, atau menyambungkan tanpa melakukan pengaturan keamanan (tanpa frase sandi atau kode login).
Sambungan LAN Nirkabel
z Untuk membuat SSID pengguna, Anda terlebih dahulu perlu membuat sambungan LAN antara proyektor dan komputer menggunakan salah satu dari metode sambungan lainnya. z Proyektor hanya bisa mempunyai satu SSID penggunan yang diberikan dalam satu waktu. Setiap kali Anda melakukan prosedur di bawah “Membuat SSID pengguna” SSID pengguna saat ini (jika ada) akan ditimpa oleh yang baru.
18
Membuat SSID pengguna
1.
Lakukan salah satu pengoperasian berikut ini untuk menyambung komputer ke proyektor lewat LAN. z “Menggunakan SSID sambungan sederhana pada proyektor untuk membuat sambungan LAN nirkabel dan memproyeksikan layar” (halaman 12), langkah 1 sampai 9 z “Menggunakan SSID generik pada proyektor untuk membuat sambungan LAN nirkabel dan memproyeksikan layar” (halaman 15), langkah 1 sampai 11 z “Menggunakan SSID pengguna untuk membuat sambungan LAN nirkabel dan memproyeksikan layar” (halaman 22), langkah 1 sampai 11 (SSID Pengguna telah dibuat). z “Menggunakan kabel LAN untuk menyambungkan komputer secara langsung ke proyektor” (halaman 36), langkah 1 sampai 9
2.
Pada jendela Network Connection, klik tombol menu fungsi dan kemudian klik [Admin Screen] pada menu yang muncul. Tombol menu fungsi
z Ini akan memulai browser web komputer dan menampilkan halaman atas proyektor.
3.
Pada panel sebelah kiri, klik “Projector Admin”. Pada layar input sandi yang muncul, masukkan sandi.
z Sandi default bawaan adalah “admin”.
4.
Klik tombol [Login]. z Jika login berlangsung secara normal, halaman “System Status” akan muncul.
19
5.
Pada panel sebelah kiri, klik “Network Settings”. z Ini menampilkan halaman “Network Settings”.
z Input dan pengaturan yang diperlukan untuk pembuatan SSD pengguna adalah yang diberikan pembatas berwarna merah. Anda tidak perlu mengubah pengaturan lainnya. z Untuk detail tentang halaman ini, lihat “Mengonfigurasi pengaturan jaringan halaman Network Settings” (halaman 60).
6.
Pada kotak “SSID”, masukkan string karakter yang ingin Anda gunakan sebagai SSID pengguna. z Format SSID pengguna akhir akan seperti ini: casiolpj0<string karakter yang Anda masukkan> z Anda bisa memasukkan sampai dengan 23 karakter bita tunggal sebagai SSID pengguna. Perhatikan bahwa yang berikut ini tidak bisa digunakan sebgai bagian input teks dari SSID pengguna: 001, 002, 003, 004, 101, 102, 103, atau 104. Karena menggunakan nomor ini akan membuat SSID pengguna sama dengan SSID sederhana atau SSID generik.
7.
Pilih enkripsi yang ingin Anda gunakan untuk komunikasi LAN nirkabel. z Klik tombol [T] pada sebelah kanan kotak “Security” dan pilih protokol keamanan yang diinginkan dari daftar yang muncul. Makna dari setiap opsi pada daftar dijelaskan sebagai berikut. Keamanan
Deskripsi
WPA-PSK AES
Melakukan enkripsi komunikasi menggunakan protokol WPA-PSK. WPA (Wi-Fi Protected Access) adalah fungsi keamanan untuk enkripsi data komunikasi.
WPA2-PSK AES
Melakukan enkripsi komunikasi menggunakan protokol WPA2-PSK. TKIP dan AES adalah protokol enkripsi. WPA2 adalah standar baru WPA.
Disable
Matikan keamanan LAN nirkabel, sehingga komunikasi tidak terenkripsi.
20
8.
Masukkan frase sandi. z Frase sandi yang dimasukkan pada kotak teks “Passphrase/WEP Key Input” tergantung pada pada protokol keamanan yang Anda pilih pada langkah 7, sebagaimana yang dijelaskan berikut ini. Keamanan WPA-PSK AES
Input String Karakter Masukkan frase sandi WPA-PSK atau WPA2-PSK. Masukkan sekurang-kurangnya delapan dan sampai dengan 63 karakter single-byte, atau nilai heksadesimal sampai dengan 64 digit panjangnya.
Contoh: WPA2-PSK AES
Disable
MyKey123 (Delapan karakter single-byte) 1111222233334444555566667777888899990000AAAABBBBCCCCDDDDEEEEFFFF (64-digit nilai heksadesimal) Tidak ada input yang diperlukan.
z Setiap karakter kunci frase sandi yang Anda masukkan ditampilkan dengan tanda bintang (*) pada kotak input yang berlaku. Jika Anda ingin melihat karakter yang Anda masukkan, kosongkan kotak cek “Hide characters”. z Frase sandi yang Anda masukkan akan diperlukan ketika Anda menggunakan SSID pengguna untuk membuat sambungan LAN nirkabel antara proyektor dan komputer. Pastikan Anda tidak lupa dengan frase sandi yang Anda masukkan.
9.
Untuk membuat SSID pengguna sesuai dengan pengaturan Anda pada langkah 6 sampai 8, klik [Apply]. z Ini akan membuat SSID pengguna dan menerapkannya ke proyektor. z Jika proyektor dan komputer tersambung lewat LAN nirkabel, ini akan menghentikan sambungan LAN antara proyektor dan komputer, dan mengubah layar proyeksi ke layar siaga sambungan LAN.
21
Menggunakan SSID pengguna untuk membuat sambungan LAN nirkabel dan memproyeksikan layar Pengoperasian Proyektor
1.
Sambung adaptor nirkabel ke proyektor (halaman 10) lalu nyalakan proyektor. z Sumber input akan secara otomatis beralih ke “Nirkabel” (Seri XJ-A) atau “Jaringan” (Seri XJ-M), dan layar siaga proyeksi sambungan LAN akan mulai. z Jika proyeksi layar siaga sambungan LAN tidak mulai, tekan tombol [INPUT]. Pada kota dialog “Input” yang muncul, gunakan tombol [T] dan [S] untuk memilih “Nirkabel” (Seri XJ-A) atau “Jaringan” (Seri XJ-M) dan kemudian tekan tombol [ENTER].
2.
Pili SSID pengguna yang Anda buat dengan prosedur di bawah “Membuat SSID pengguna” (halaman 19). Dalam hal:
Lakukan pengoperasian ini:
SSID proyektor tidak diubah setelah Anda melakukan pengoperasian di bawah “Membuat SSID pengguna” (halaman 19).
Langsung lanjutkan ke langkah 6.
SSID proyektor berubah menjadi berbeda setelah Anda melakukan pengoperasian di bawah “Membuat SSID pengguna” (halaman 19).
Tekan tombol [MENU] dan kemudian pilih: “Pengaturan Jaringan” 3 “Pengaturan LAN Nirkabel Proyektor” 3 “SSID”. Pada kotak dialog yang muncul, pilih SSID pengguna.
3.
Tekan tombol [ESC] untuk kembali ke “Pengaturan Jaringan”.
4.
Gunakan tombol [T] untuk memilih “Perbarui Pengaturan Jaringan”, lalu tekan tombol [ENTER]. z Ini akan menampilkan kotak dialog konfirmasi yang menanyakan apakah Anda ingin memperbarui pengaturan jaringan.
5.
Tekan tombol [S] untuk memilih “Ya”, dan kemudian tekan tombol [ENTER]. z Ini akan menerapkan perubahan SSID pada proyektor dan menutup kotak dialog. Tunggu sampai layar siaga sambungan LAN mulai diproyeksikan lagi.
22
Pengoperasian Komputer
6.
Memulai Network Connection. z Jendela Network Connection akan muncul dengan pesan “Connecting”.
z Jika komputer Anda menjalankan Windows 7, 8 atau 8.1 dan muncul kotak dialog “Set Network Location”, klik [Cancel] untuk menutup kotak dialog. z Salah satu kotak dialog yang ditunjukkan di bawah akan muncul segera setelah Network Connection menemukan proyektor untuk dihubungkan. Jika kotak dialog ini muncul: Maka mengindikasikan status:
7.
Lanjutkan ke langkah ini:
“Projector List”
Beberapa proyektor yang bisa disambungkan terdeteksi.
Langkah 7
“Enter the passphrase or WEP key.”
Pengaturan “Security” SSID pengguna adalah selain daripada “Disable” dan hanya satu proyektor yang bisa tersambung yang ditemukan.
Langkah 8
“Enter the login code.”
Pengaturan “Security” SSID pengguna adalah “Disable” dan hanya satu proyektor yang bisa tersambung yang ditemukan.
Langkah 10
Klik SSID proyektor yang ingin Anda sambungkan, dan kemudian klik [OK].
z Jika kotak dialog “Enter the passphrase or WEP key” muncul, lanjutkan ke langkah 8. Jika kotak dialog “Enter the login code.” muncul, lanjutkan ke langkah 10.
8.
Masukkan frase sandi.
z Masukkan frase sandi SSID pengguna (string karakter yang Anda masukkan pada langkah 8 di bawah “Membuat SSID pengguna”) ke kotak “Passphrase/WEP Key Input” dan “Confirm”.
23
9.
Ketika semuanya sudah sesuai, klik [OK]. z Ini akan menampilkan kotak dialog sebagai berikut.
10.
Pada kotak “Login Code”, masukkan empat digit nomor yang ditunjukkan di pokok kiri atas layar siaga sambungan LAN yang sedang diproyeksikan.
11.
Ketika semuanya sudah sesuai, klik [OK]. z Ketika proyektor tersambung ke komputer lewat LAN nirkabel, jendela Network Connection seperti yang ditunjukkan berikut ini akan ditampilkan pada layar komputer. Gambar layar komputer (layar utama) akan diproyeksikan.
z Untuk mendapatkan detail tentang pengoperasian jendela Network Connection, lihat “Menggunakan Network Connection” (halaman 39).
12.
Untuk menghentikan sambungan LAN dan melanjutkan proyeksi layar komputer, klik tombol tutup ( ) di pojok kanan atas jendela Network Connection. z Ini akan menutup jendela Network Connection dan mengembalikan gambar proyeksi ke layar siaga sambungan LAN.
z Setelah Anda melakukan pengoperasian di atas, Network Connection akan mengingat frase sandi yang digunakan pada sambungan terakhir. Oleh karena itu, Anda tidak perlu memasukkan frase sandi lagi jika Anda menyambungkan lagi komputer yang sama ke proyektor (selama SSID nya tidak berubah). z Dalam hal sambungan LAN nirkabel menggunakan SSID pengguna, pengaturan dapat dikonfigurasi untuk meniadakan input kode login. Untuk informasi tentang cara mengkonfigurasi pengaturan ini, lihat “Mengonfigurasi pengaturan jaringan halaman Control Panel” (halaman 59).
24
Menyambungkan Proyektor ke Jaringan Luar tanpa Menghentikan Sambungan LAN Nirkabel Langsung dengan Komputer Ketika ada sambungan LAN Nirkabel langsung antara proyektor dan komputer, proyektor dapat menyambungkan ke titik akses nirkabel yang tersambung ke jaringan luar (Internet atau Intranet), tanpa harus menghentikan sambungan dengan komputer. Titik akses LAN nirkabel (atau router)
Sambungan LAN Nirkabel Atau sambungan LAN kabel (Seri XJ-M saja)
Sambungan LAN Nirkabel
z Tipe sambungan memungkinkan komputer menggunakan layanan jaringan (Internet atau Intranet) yang tersambung ke titik akses LAN nirkabel atau router. Lingkungan jaringan yang bisa disambungkan ke komputer tergantung pada titik akses LAN nirkabel atau router. z Tipe sambungan ini mengasumsikan bahwa server DHCP sedang berjalan pada jaringan milik titik akses LAN nirkabel atau router.
25
Untuk menyambungkan proyektor ke titik akses LAN nirkabel tanpa menghentikan sambungan LAN nirkabel dengan komputer
1.
Lakukan salah satu pengoperasian berikut ini untuk menyambung komputer ke proyektor lewat LAN nirkabel. z “Menggunakan SSID sambungan sederhana pada proyektor untuk membuat sambungan LAN nirkabel dan memproyeksikan layar” (halaman 12), langkah 1 sampai 9 z “Menggunakan SSID generik pada proyektor untuk membuat sambungan LAN nirkabel dan memproyeksikan layar” (halaman 15), langkah 1 sampai 11 z “Menggunakan SSID pengguna untuk membuat sambungan LAN nirkabel dan memproyeksikan layar” (halaman 22), langkah 1 sampai 11 (Setelah SSID Pengguna dibuat).
2.
Pada jendela Network Connection, klik tombol menu fungsi dan kemudian klik [Admin Screen] pada menu yang muncul. Tombol menu fungsi
z Ini akan memulai browser web komputer dan menampilkan halaman atas proyektor.
3.
Pada panel sebelah kiri, klik “Projector Admin”. Pada layar input sandi yang muncul, masukkan sandi. z Sandi default bawaan adalah “admin”.
4.
Klik tombol [Login]. z Jika login berlangsung secara normal, halaman “System Status” akan muncul.
26
5.
Pada panel sebelah kiri, klik “Network Settings”. z Ini menampilkan halaman “Network Settings”.
z Input dan pengaturan yang diperlukan di sini adalah yang dikelilingi oleh batas dengan warna merah. Anda tidak perlu mengubah pengaturan lainnya. z Untuk detail tentang halaman ini, lihat “Mengonfigurasi pengaturan jaringan halaman Network Settings” (halaman 60).
6.
Jika tombol “Obtain an IP address automatically” adalah seperti mengubahnya menjadi .
7.
Jka tombol “Auto” pada “DHCP Settings” tampak seperti mengubahnya menjadi .
8.
Konfigurasi pengaturan sambungan ke titik akses LAN nirkabel dari proyektor.
, klik untuk
, klik untuk
(1) Jika tombol “Enable” pada “External Access Point” tampak seperti , klik untuk mengubahnya menjadi . (2) Klik [Scan Access Point]. z “Select an access point.” ditampilkan pada kotak “External Access Point SSID”. (3) Klik tombol [T] di sebelah kanan kotak “External Access Point SSID” dan kemudian pilih SSID titik akses yang ingin Anda sambungkan pada daftar yang muncul. z Daftar yang muncul ketika Anda mengklik tombol [T] menujukkan titik akses yang sinyalnya terdeteksi oleh proyektor saat itu, dan sampai dengan delapan titik akses yang tersambung sebelumnya. z Jika Anda ingin memasukkan SSID secara manual, pilih “Enter the key.” pada daftar. Selanjutnya, masukkan SSID yang diinginkan ke kotak “External Access Point SSID”. (4) Pada kotak “Key”, masukkan frase sandi atau kunci WEP titik akses yang akan disambungkan. z Anda tidak perlu memasukkan apa pun jika titik akses yang Anda gunakan tidak membutuhkan frase sandi atau input kunci WEP. z Setiap karakter frase sandi atau kunci WEP yang Anda masukkan ditampilkan dengan tanda asteriks (*) pada kotak input yang berlaku. Jika Anda ingin melihat karakter yang Anda masukkan, kosongkan kotak cek “Hide characters”. (5) Untuk menyimpan pengaturan sambungan Anda, klik [Apply]. z Jika frase sandi atau kunci WEP benar maka biasanya akan membutuhkan waktu satu sampai beberapa menit untuk membuat sambungan dengan titik akses.
27
9.
Gunakan kendali jarak jauh yang disertakan dengan proyektor untuk memeriksa apakah proyektor telah tersambung ke titik akses LAN nirkabel. (1) Tekan tombol [MENU], dan kemudian pilih “Pengaturan Jaringan” 3 “Info LAN Nirkabel”. (2) Pada kotak dialog “Info LAN Nirkabel” yang muncul, periksa “Status Koneksi AP Eksternal”. z Jika yang muncul adalah “Terhubung”, artinya proyektor telah tersambung dengan titik akses LAN nirkabel. Jika yang muncul adalah “Terputus”, lakukan prosedur ini mulai langkah 1 lagi. z Ketika titik akses eksternal beroperasi sebagai server DHCP, menghentikan sambungan akan menyebabkan alamat IP proyektor berubah menjadi sebuah nilai yang ditentukan oleh titik akses eksternal.
z Ketika Anda mengonfigurasi pengaturan di atas dan menyambungkan proyektor ke titik akses LAN nirkabel, proyektor akan otomatis tersambung ke titik akses LAN nirkabel yang sama ketika Anda mengalihkan sumber inputnya ke “Nirkabel” (Seri XJ-A) atau “Jaringan” (Seri XJ-M). Ini benar selama proyektor berada dalam rentang sambungan titik akses LAN nirkabel, dan pengaturan proyektor belum berubah.
Membuat sambungan LAN kabel atara proyektor dan router sambil tetap mempertahankan sambungan nirkabel langsung antara proyektor dan komputer (Seri XJ-M saja)
1.
Lakukan langkah 1 sampai 7 pada bagian “Untuk menyambungkan proyektor ke titik akses LAN nirkabel tanpa menghentikan sambungan LAN nirkabel dengan komputer” (halaman 26).
2.
Pada pojok kanan atas halaman “Network Settings”, klik “Logout” untuk keluar dari Admin Proyektor.
3.
Gunakan kabel LAN untuk menyambungkan proyektor ke router.
28
Membuat Sambungan antara Proyektor dan Komputer lewat Titik Akses LAN Nirkabel Gambaran Umum Sambungan Sambungan LAN dapat dibuat antara proyektor dan komputer dengan menyambungkan keduanya ke titik akses LAN nirkabel yang ada di dalam perusahaan, dll. Titik akses LAN nirkabel
LAN Nirkabel
LAN Nirkabel
z Tipe sambungan memungkinkan komputer menggunakan layanan jaringan (Internet atau Intranet) yang tersambung ke titik akses LAN nirkabel. Lingkungan jaringan yang bisa disambungkan ke komputer tergantung pada titik akses LAN nirkabel. z Tipe sambungan ini mengasumsikan bahwa titik akses LAN nirkabel berfungsi sebagai server DHCP atau bahwa server DHCP sedang berjalan di jaringan titik LAN nirkabel berada.
29
Prosedur Sambungan Menyambungkan proyektor ke titik akses LAN nirkabel
1.
Lakukan salah satu pengoperasian berikut ini untuk menyambung komputer ke proyektor lewat LAN. z “Menggunakan SSID sambungan sederhana pada proyektor untuk membuat sambungan LAN nirkabel dan memproyeksikan layar” (halaman 12), langkah 1 sampai 9 z “Menggunakan SSID generik pada proyektor untuk membuat sambungan LAN nirkabel dan memproyeksikan layar” (halaman 15), langkah 1 sampai 11 z “Menggunakan SSID pengguna untuk membuat sambungan LAN nirkabel dan memproyeksikan layar” (halaman 22), langkah 1 sampai 11 (SSID Pengguna telah dibuat). z “Menggunakan kabel LAN untuk menyambungkan komputer secara langsung ke proyektor” (halaman 36), langkah 1 sampai 9
2.
Pada jendela Network Connection, klik tombol menu fungsi dan kemudian klik [Admin Screen] pada menu yang muncul. Tombol menu fungsi
z Ini akan memulai browser web komputer dan menampilkan halaman atas proyektor.
3.
Pada panel sebelah kiri, klik “Projector Admin”. Pada layar input sandi yang muncul, masukkan sandi. z Sandi default bawaan adalah “admin”.
4.
Klik tombol [Login]. z Jika login berlangsung secara normal, halaman “System Status” akan muncul.
30
5.
Pada panel sebelah kiri, klik “Network Settings”. z Ini menampilkan halaman “Network Settings”.
z Input dan pengaturan yang diperlukan di sini adalah yang dikelilingi oleh batas dengan warna merah. Anda tidak perlu mengubah pengaturan lainnya. z Untuk detail tentang halaman ini, lihat “Mengonfigurasi pengaturan jaringan halaman Network Settings” (halaman 60).
6.
Jika tombol “Obtain an IP address automatically” adalah seperti mengubahnya menjadi .
7.
Jka tombol “Disable” pada “Access Point Function” tampak seperti untuk mengubahnya menjadi .
31
, klik untuk
, klik
8.
Konfigurasi pengaturan sambungan ke titik akses LAN nirkabel dari proyektor. (1) Jika tombol “Enable” pada “External Access Point” tampak seperti , klik untuk mengubahnya menjadi . (2) Klik [Scan Access Point]. z “Select an access point.” ditampilkan pada kotak “External Access Point SSID”. (3) Klik tombol [T] di sebelah kanan kotak “External Access Point SSID” dan kemudian pilih SSID titik akses yang ingin anda sambungkan pada daftar yang muncul. z Daftar yang muncul ketika Anda mengeklik tombol [T] menujukkan titik akses yang sinyalnya terdeteksi oleh proyektor saat itu, dan sampai dengan delapan titik akses yang tersambung sebelumnya. z Jika Anda ingin memasukkan SSID secara manual, pilih “Enter the key.” pada daftar. Selanjutnya, masukkan SSID yang diinginkan ke kotak “External Access Point SSID”. (4) Pada kotak “Key”, masukkan frase sandi atau kunci WEP titik akses yang akan disambungkan. z Anda tidak perlu memasukkan apa pun jika titik akses yang Anda gunakan tidak membutuhkan frase sandi atau input kunci WEP. z Setiap karakter frase sandi atau kunci WEP yang Anda masukkan ditampilkan dengan tanda asteriks (*) pada kotak input yang berlaku. Jika Anda ingin melihat karakter yang Anda masukkan, kosongkan kotak cek “Hide characters”. (5) Untuk menyimpan pengaturan sambungan Anda, klik [Apply]. z Pada titik ini, pengaturan “Access Point Function” (langkah 7, di atas) akan otomatis berubah menjadi “Disable”. Jika proyektor tersambung ke komputer lewat LAN nirkabel untuk tujuan konfigurasi pengaturan di atas, ini akan memutuskan sambungan. z Jika frase sandi atau kunci WEP benar maka biasanya akan membutuhkan waktu satu sampai beberapa menit untuk membuat sambungan dengan titik akses.
9.
Gunakan kendali jarak jauh yang disertakan dengan proyektor untuk memeriksa apakah proyektor telah tersambung ke titik akses LAN nirkabel. (1) Tekan tombol [MENU], dan kemudian pilih “Pengaturan Jaringan” 3 “Info LAN Nirkabel”. (2) Pada kotak dialog “Info LAN Nirkabel” yang muncul, periksa “Status Koneksi AP Eksternal”. z Jika yang muncul adalah “Terhubung”, artinya proyektor telah tersambung dengan titik akses LAN nirkabel. Jika yang muncul adalah “Terputus”, lakukan prosedur ini mulai langkah 1 lagi. z Ketika titik akses eksternal beroperasi sebagai server DHCP, menghentikan sambungan akan menyebabkan alamat IP proyektor berubah menjadi sebuah nilai yang ditentukan oleh titik akses eksternal.
z Ketika Anda mengonfigurasi pengaturan di atas dan menyambungkan proyektor ke titik akses LAN nirkabel, proyektor akan otomatis tersambung ke titik akses LAN nirkabel yang sama ketika Anda mengalihkan sumber inputnya ke “Nirkabel” (Seri XJ-A) atau “Jaringan” (Seri XJ-M). Ini benar selama proyektor berada dalam rentang sambungan titik akses LAN nirkabel, dan pengaturan proyektor belum berubah.
32
Membuat sambungan antara proyektor dan komputer dan memproyeksikan lewat titik akses LAN nirkabel z Prosedur berikut ini mengasumsikan kondisi yang dijelaskan sebagai berikut. • Komputer telah tersambung ke titik akses LAN nirkabel. Tidak ada bedanya apakah komputer tersambung dengan LAN nirkabel (Wi-Fi) atau LAN kabel (menggunakan kabel LAN). Jika komputer tersambung dengan sambungan LAN kabel, pastikan fungsi LAN nirkabel dinonaktifkan. • Pengaturan proyektor telah dikonfigurasi menggunakan prosedur di bawah “Menyambungkan proyektor ke titik akses LAN nirkabel” (halaman 30), dan pengaturan titik akses LAN nirkabel dan/atau proyektor belum diubah sejak saat itu. • Proyektor berada dalam rentang yang didukung oleh titik akses LAN nirkabel. Pengoperasian Proyektor
1.
Sambungkan adaptor nirkabel ke proyektor (halaman 10) lalu nyalakan proyektor. z Sumber input akan secara otomatis beralih ke “Nirkabel” (Seri XJ-A) atau “Jaringan” (Seri XJ-M), dan layar siaga proyeksi sambungan LAN akan mulai. z Jika proyeksi layar siaga sambungan LAN tidak mulai, tekan tombol [INPUT]. Pada kota dialog “Input” yang muncul, gunakan tombol [T] dan [S] untuk memilih “Nirkabel” (Seri XJ-A) atau “Jaringan” (Seri XJ-M) dan kemudian tekan tombol [ENTER].
Pengoperasian Komputer
2.
Memulai Network Connection. z Jendela Network Connection akan muncul dengan pesan “Connecting”. z Jika komputer Anda menjalankan Windows 7, 8 atau 8.1 dan muncul kotak dialog “Set Network Location”, klik [Cancel] untuk menutup kotak dialog. z Salah satu kotak dialog yang ditunjukkan di bawah akan muncul segera setelah Network Connection menemukan proyektor untuk disambungkan.
3.
Jika kotak dialog ini muncul: Maka mengindikasikan status:
Lanjutkan ke langkah ini:
“Projector List”
Beberapa proyektor yang dapat disambungkan terdeteksi pada jaringan.
Langkah 4
“Enter the login code.”
Satu proyektor yang dapat disambungkan terdeteksi pada jaringan.
Langkah 5
Periksa alamat IP proyektor yang ingin Anda sambungkan, dan kemudian klik [OK]. z Untuk alamat IP proyektor, cek “Server IP” pada pojok kanan bawah layar proyeksi (layar siaga sambungan LAN).
33
4.
Pada kotak dialog “Enter the login code.” yang muncul, masukkan nama pengguna dan kode login.
z Pada kotak “Login Code”, masukkan empat digit nomor yang ditunjukkan di pokok kiri atas layar siaga sambungan LAN yang sedang diproyeksikan.
5.
Ketika semuanya sudah sesuai, klik [OK]. z Ketika proyektor tersambung ke komputer lewat LAN nirkabel, jendela Network Connection seperti yang ditunjukkan berikut ini akan ditampilkan pada layar komputer. Gambar layar komputer (layar utama) akan diproyeksikan.
z Untuk mendapatkan detail tentang pengoperasian jendela Network Connection, lihat “Menggunakan Network Connection” (halaman 39).
6.
Untuk menghentikan sambungan LAN dan melanjutkan proyeksi layar komputer, klik tombol tutup ( ) di pojok kanan atas jendela Network Connection. z Ini akan menutup jendela Network Connection dan mengembalikan gambar proyeksi ke layar siaga sambungan LAN.
z Ketika menggunakan tipe sambungan di atas, pengaturan bisa dikonfigurasikan untuk meniadakan input kode login. Untuk informasi tentang cara mengkonfigurasi pengaturan ini, lihat “Mengonfigurasi pengaturan jaringan halaman Control Panel” (halaman 59).
34
Menyambungkan Proyektor ke Komputer lewat LAN Kabel (Seri XJ-M saja) Gambaran Umum Sambungan LAN Kabel Metode yang hendaknya Anda gunakan untuk menyambungkan proyektor ke komputer lewat LAN kabel tergantug pada apakah komputer juga akan disambungkan ke jaringan luar pada saat yang sama atau tidak.
Sambungan LAN kabel ketika tidak perlu menyambungkan komputer ke jaringan luar. Gunakan kabel LAN untuk menyambungkan proyektor dan komputer, dan konfigurasi pengaturan alamat IP untuk keduanya.
Sambungan LAN kabel
Untuk informasi tentang cara melakukannya, lihat “Menggunakan kabel LAN untuk menyambungkan komputer secara langsung ke proyektor” (halaman 36).
Sambungan LAN kabel ketika Anda juga ingin menyambungkan komputer ke jaringan luar. Gunakan kabel LAN untuk menyambungkan proyektor dan komputer ke router yang sama. Pada konfigurasi ini, komputer dapat menggunakan layanan jaringan (Internet atau intranet) yang tersambung lewat router. Lingkungan jaringan yang bisa disambungkan ke komputer tergantung pada router. Router
Sambungan LAN kabel
Sambungan LAN kabel
Untuk informasi tentang cara melakukannya, lihat “Untuk membuat sambungan LAN kabel antara proyektor dan komputer lewat router” (halaman 38).
z Aplikasi Network Connection tidak diperlukan untuk pengoperasian sambungan LAN kabel. Network Connection digunakan ketika memproyeksikan isi layar komputer setelah sambungan LAN kabel dibuat.
35
Prosedur Sambungan LAN Kabel Menggunakan kabel LAN untuk menyambungkan komputer secara langsung ke proyektor
1.
Sambungkan komputer ke proyektor dengan kabel LAN.
Pengoperasian Proyektor
2.
Tekan tombol [INPUT]. Ini akan menampilkan kotak dialog “Input”.
3.
Gunakan tombol [T] dan [S] untuk memilih “Jaringan” lalu tekan tombol [ENTER].
4.
Periksa alamat IP (“Server IP”) pada pojok kanan bawah layar siaga sambungan LAN. z Di sini, kami akan menggunakan alamat IP proyektor pada 192.168.100.10 (pengaturan awal bawaan proyektor).
Pengoperasian Komputer
5.
Ubah alamat IP komputer menjadi 192.168.100.XXX (XXX adalah nilai dari 1 sampai 9 atau 11 sampai 254). z Langkah sampai ke titik ini adalah untuk menbuat sambungan LAN antara proyektor dan komputer. Langkah dari sini adalah untuk memproyeksikan layar komputer.
6.
Memulai Network Connection. z Jendela Network Connection akan muncul dengan pesan “Connecting”. z Jika komputer Anda menjalankan Windows 7, 8 atau 8.1 dan muncul kotak dialog “Set Network Location”, klik [Cancel] untuk menutup kotak dialog. z Kotak dialog “Projector List” akan muncu segera setelah Network Connection memukan proyektor untuk disambung.
7.
Periksa alamat IP proyektor yang ingin Anda sambungkan, dan kemudian klik [OK]. z Untuk alamat IP proyektor, cek “Server IP” pada pojok kanan bawah layar proyeksi (layar siaga sambungan LAN).
36
8.
Pada kotak dialog “Enter the login code.” yang muncul, masukkan kode login yang diminta.
z Pada kotak “Login Code”, masukkan empat digit nomor yang ditunjukkan di pokok kiri atas layar siaga sambungan LAN yang sedang diproyeksikan.
9.
Ketika semuanya sudah sesuai, klik [OK]. z Ini akan menyebabkan jendela Network Connection berubah seperti ditunjukkan berikut ini, dan proyeksi gambar layar komputer (jendela utama) akan dimulai.
z Untuk rincian tentang pengoperasian jendela Network Connection, lihat “Menggunakan Network Connection” (halaman 39).
10.
Untuk menghentikan proyeksi layar komputer, klik tombol tutup ( kanan atas jendela Network Connection.
) di pojok
z Ini akan menutup jendela Network Connection dan mengembalikan gambar proyeksi ke layar siaga sambungan LAN.
z Ketika menggunakan tipe sambungan di atas, pengaturan bisa dikonfigurasikan untuk meniadakan input kode login. Untuk informasi tentang cara mengkonfigurasi pengaturan tersebut, lihat “Mengonfigurasi pengaturan jaringan halaman Control Panel” (halaman 59).
37
Untuk membuat sambungan LAN kabel antara proyektor dan komputer lewat router z Prosedur berikut ini mengasumsikan bahwa server DHCP sedang berjalan pada jaringan tempat router berada, dan bahwa ada sambungan LAN antara komputer dan router. Pengoperasian Proyektor
1.
Gunakan kabel LAN untuk menyambungkan proyektor ke router tempat komputer disambungkan lewat LAN.
2.
Pada proyektor, pilih “Auto” untuk “Pengaturan IP”. (1) Lakukan langkah-langkah berikut ini untuk menampilkan kotak dialog Pengaturan IP: Tombol [MENU] 3 “Pengaturan Jaringan” 3 “Pengaturan LAN Kabel Proyektor”. (2) Tekan tombol [W] untuk memilih “Auto” untuk “Pengaturan IP”. (3) Tekan tombol [ESC] untuk kembali ke “Pengaturan Jaringan”. (4) Pilih “Perbarui Pengaturan Jaringan” dan kemudian tekan tombol [ENTER]. (5) Sebagai tanggapan terhadap kotak dialog perbaruan pengaturan jaringan yang muncul, tekan tombol [S] untuk memilih “Ya” dan kemudian tekan tombol [ENTER].
Pengoperasian Komputer
3.
Lakukan pengoperasian dari langkah 6 pada bagian “Menggunakan kabel LAN untuk menyambungkan komputer secara langsung ke proyektor” (halaman 36).
38
Menggunakan Network Connection Network Connection adalah aplikasi yang bisa Anda gunakan untuk membuat sambungan LAN antara proyektor dan komputer, dan mengirimkan gambar layar, film, dan audio dari komputer ke proyektor.
z Penjelasan bagian ini mengasumsikan bahwa telah ada sambungan LAN antara proyektor dan komputer, dan bahwa isi layar komputer sedang diproyeksikan. Sebelum melakukan prosedur di bagian ini, Anda harus menggunakan prosedur di bawah “Memproyeksikan Isi Layar Komputer Lewat Sambungan LAN” (halaman 9) untuk membuat sambungan LAN antara proyektor dan komputer.
Jendela Network Connection Jendela Network Connection yang ditunjukkan di bawah ini ditampilkan ketika ada sambungan LAN antara proyektor dan komputer. Kode login Tombol menu fungsi Tombol mengecilkan
Tombol proyeksikan 1 layar
Tombol tutup
Tombol proyeksikan layar PC Tombol proyeksikan stream video
Indikator proyeksi
Tombol proyeksikan 4 layar
Tombol henti Tombol jeda
39
Operasi Network Connection Operasi Tombol Network Connection Ketika ada sambungan LAN antara proyektor dan komputer, Anda bisa menggunakan tombol-tombol pada jendela Network Connection untuk menjalankan operasi yang dijelaskan berikut ini. Untuk melakukannya:
Klik tombol ini:
Memproyeksikan satu layar komputer yang mengisi seluruh gambar layar proyeksi (proyeksikan 1 layar) Membagi layar menjadi empat bagian dan memproyeksikan empat layar komputer (proyeksikan 4 layar)
(proyeksikan 1 layar)
Salah satu tombl berikut*:
Membekukan layar komputer yang sedang diproyeksikan Memproyeksikan film tanpa menampilkannya di komputer (proyeksikan stream video)
,
,
,
(jeda)
(proyeksikan stream video) Untuk informasi lebih lanjut, lihat “Memproyeksikan Stream Video” pada halaman 43.
Menghentikan proyeksi layar komputer
(henti)
Keluar Network Connection
(tutup)
* Mengeklik tombol akan memproyeksikan gambar layar komputer pada lokasi yang sesuai: (1) Kiri atas, (2) Kanan atas, (3) Kiri bawah, (4) Kanan bawah.
1
2
3
4
40
Pengoperasian Menu Fungsi Network Connection Ketika ada sambungan LAN antara proyektor dan komputer, Anda bisa menggunakan item-item pada menu fungsi Network Connection (yang muncul ketika Anda mengeklik tombol menu fungsi) untuk menjalankan operasi yang dijelaskan berikut ini. Untuk melakukannya:
Pilih item menu fungsi ini:
Prioritaskan kecepatan layar daripada kualitas gambar layar proyeksi
[Projection Setting] 3 [High-speed]
–
Prioritaskan kualitas gambar layar proyeksi daripada kecepatan layar
[Projection Setting] 3 [High-resolution]
–
Output audio komputer dari pengeras suara proyektor*1
[Audio Out]
Beralih dari proyeksi layar utama ke proyeksi layar diperluas*2
[Select the Projection Screen] 3 [Extended Screen]
Beralih dari proyeksi layar diperluas ke proyeksi layar utama
[Select the Projection Screen] 3 [Main Screen]
Gunakan piranti pintar untuk kendali jarak jauh komputer yang menjalankan Network Connection
[PC Remote]
“Mengendalikan Komputer dari Jarak Jauh menggunakan Piranti Pintar” (halaman 44)
Konfigurasi pengaturan jaringan proyektor
[Admin Screen]
“Menggunakan Halaman Admin Proyektor” (halaman 52)
[Admin Screen]
“Mengendalikan proyektor dari jarak jauh pada sambungan LAN” (halaman 64)
[Admin Screen]
“Mengunggah Arsip ke Memori Internal Proyektor” (halaman 67)
[Server Search]
“Menghentikan dan menyambungkan kembali sambungan LAN nirkabel saat ini” (halaman 45)
Membuat salinan Network Connection pada flash drive USB
[Token Wizard]
“Menggunakan Token Wizard” (halaman 73)
Menghapus informasi sambungan (frase sandi) yang disimpan oleh Network Connection
[Initialize]
“Menghapus informasi sambungan (frase sandi) yang disimpan oleh Network Connection” (halaman 45)
Menunjukkan alamat IP dan kode login untuk proyektor yang tersambung lewat LAN
[Info]
–
Menampilkan informasi versi Network Connection
[About]
–
Keluar Network Connection
[Exit]
–
Mengendalikan proyektor dari jarak jauh pada sambungan LAN Mengunggah arsip ke memori internal proyektor Mengubah sambungan LAN nirkabel ke proyektor lain
Silakan mengacu ke:
“Mengeluarkan Audio Komputer dari Pengeras Suara Proyektor” (halaman 42)
–
*1 Dalam hal Windows XP, yang tidak mendukung fungsi mixer level audio, driver harus dipasang untuk mengaktifkan fungsi ini. Lihat “Perangkat Lunak Add-on untuk Windows” berikut. *2 Dengan Windows XP dan Windows Vista, pemasangan perangkat lunak driver diperlukan untuk mengaktifkan fungsi-fungsi ini. Lihat “Perangkat Lunak Add-on untuk Windows” berikut.
41
Perangkat Lunak Add-on untuk Windows Dengan Windows, penggunaan beberapa bagian dari Network Connection membutuhkan pemasangan perangkat lunak driver yang ditunjukkan pada tabel di bawah ini. Untuk informasi lebih lanjut tentang cara mendapatkan perangkat lunak ini, silakan kunjungi situs web CASIO (http://www.casio-intl.com/support/). Untuk menggunakan fungsi ini:
Memasang perangkat lunak driver:
Fungsi output audio
Driver VAC (untuk versi Windows XP yang tidak mendukung fungsi mixer level audio)
Fungsi output layar diperluas
Driver VDD (untuk Windows XP dan Windows Vista)
Mengeluarkan Audio Komputer dari Pengeras Suara Proyektor Anda bisa menggunakan Network Connection untuk mengeluarkan audio komputer dari pengeras suara proyektor ketika layar komputer sedang diproyeksikan lewat sambungan LAN. z Untuk mengeluarkan audio komputer dari speaker proyektor, pilih [Audio Out] pada menu fungsi Network Connection sehingga ada tanda centang di sampingnya. Mengaktifkan output speaker proyektor akan menonaktifkan output dari speaker komputer. z Untuk menonaktifkan output audio pengeras suara proyektor dan mengaktifkan pengeras suara komputer, pilih [Audio Out] pada menu fungsi lagi untuk menghilangkan tanda centang.
z Item menu fungsi [Audio Out] tidak diberi tanda centang (nonaktif) ketika Anda memulai Network Connection.
42
Memproyeksikan Stream Video Anda bisa menggunakan Network Connection untuk memutar film dan mengeluarkan gambar pemutaran untuk diproyeksikan di proyektor. Hanya stream video film yang ditampilkan pada layar proyeksi. Anda bisa membiarkan dekstop normal dan jendela Network Connection (yang tidak diproyeksikan) pada layar komputer.
Arsip yang Didukung untuk Pemutaran AVI: Maksimum 20 Mbps 720/30P (Video MJPEG, Audio ADPCM) MOV: Maksimum 20 Mbps 1080/30P (Video H.264, Audio ADPCM atau audio AAC) MP4: Maksimum 20 Mbps 1080/30P (Video H.264, Audio AAC)
Memproyeksikan stream video
1.
Pada jendela Network Connection, klik
(proyeksikan stream video).
z Ini akan menyebabkan tampilan jendela Network Connection berubah seperti berikut ini. Tombol proyeksikan layar PC
Pilih tombol arsip
Tombol henti Tombol putar
z Jika layar komputer diproyeksikan, menekan tombol di atas akan mengembalikan layar proyeksi ke layar siaga sambungan LAN. Jika proyeksi dilakukan dari komputer lain, layar proyeksi tidak akan berubah.
2.
Klik
3.
Gunakan kotak dialog pilih arsip yang muncul untuk memilih arsip film yang ingin Anda putar dan kemudian klik [Open].
(pilih arsip).
z Ini akan memulai pemutaran asip yang Anda pilih dan menampilkan film layar penuh pada layar proyeksi.
4.
Untuk menghentikan pemutaran film, klik
5.
Untuk kembali ke proyeksi layar komputer secara normal, klik layar PC).
(henti). (proyeksikan
z Setelah menghentikan pemutaran pada langkah 4 prosedur di atas, Anda bisa memulai ulang pemutaran dari awal arsip (film) dengan mengeklik (putar). z Proyeksi stream video selalu dilakukan dalam tampilan layar penuh. Dalam hal ini, layar proyeksi tidak dapat dibagi menjadi empat bagian seperti ketika memproyeksikan gambar layar komputer. z Ketika memproyeksikan stream video audio film selau dikeluarkan oleh proyektor.
43
Mengendalikan Komputer dari Jarak Jauh menggunakan Piranti Pintar Bagian ini menjelaskan cara menggunakan piranti pintar untuk mengendalikan dari jarak jauh komputer yang menjalankan Network Connection.
z Untuk melakukan operasi kontrol jarak jauh yang dijelaskan di sini, perangkat smart Anda harus sudah memasang C-Assist (halaman 75).
Memulai kendali PC jarak jauh
1.
Lakukan salah satu pengoperasian berikut ini untuk memproyeksikan layar komputer lewat LAN nirkabel. z “Menggunakan SSID sambungan sederhana pada proyektor untuk membuat sambungan LAN nirkabel dan memproyeksikan layar” (halaman 12), langkah 1 sampai 9 z “Menggunakan SSID generik pada proyektor untuk membuat sambungan LAN nirkabel dan memproyeksikan layar” (halaman 15), langkah 1 sampai 11 z “Menggunakan SSID pengguna untuk membuat sambungan LAN nirkabel dan memproyeksikan layar” (halaman 22), langkah 1 sampai 11 (SSID Pengguna telah dibuat.)
2.
Pada piranti pintar, mulai C-Assist lalu lakukan langkah-langkah di bawah. (1) Log in ke proyektor. (2) Masuk ke siaga Kendali PC Jarak Jauh.
3.
Pada jendela Network Connection, klik tombol menu fungsi dan kemudian klik [PC Remote] pada menu yang muncul sehingga diberi tanda centang di sampingnya. z Ini akan menyebabkan gambar layar komputer muncul pada layar sentuh piranti pintar. z Yang di atas ini menunjukkan bahwa Anda bisa menggunakan layar sentuh piranti pintar untuk menjalankan operasi mouse komputer. Anda juga bisa mengguakan keyboard layar pada piranti pintar untuk memasukkan dan menyunting data pada komputer.
4.
Mengendalikan komputer dari piranti pintar bila perlu.
Keluar Kendali PC Jarak Jauh Pada jendela Network Connection, klik tombol menu fungsi dan kemudian klik [PC Remote] pada menu yang muncul untuk menghilangkan tanda centang di sampingnya.
44
Operasi Network Connection Lainnya Menghentikan dan menyambungkan kembali sambungan LAN nirkabel saat ini
1.
Pada menu fungsi Network Connection, pilih [Server Search]. z Ini akan menghentikan sambungan LAN nirkabel saat ini, dan mengubah layar proyeksi ke layar siaga sambungan LAN.
2.
Lakukan salah satu pengoperasian berikut. z “Menggunakan SSID sambungan sederhana pada proyektor untuk membuat sambungan LAN nirkabel dan memproyeksikan layar” (halaman 12) z “Menggunakan SSID generik pada proyektor untuk membuat sambungan LAN nirkabel dan memproyeksikan layar” (halaman 15) z “Menggunakan SSID pengguna untuk membuat sambungan LAN nirkabel dan memproyeksikan layar” (halaman 22) (Setelah SSID Pengguna dibuat).
Menghapus informasi sambungan (frase sandi) yang disimpan oleh Network Connection
1.
Pada menu fungsi Network Connection, pilih [Initialize].
2.
Pada kotak dialog konfirmasi inisialisasi yang muncul, klik [OK] untuk menginisialisasi atau [Cancel] untuk membatalkan.
45
Pengaturan Jaringan Proyektor Ada dua tipe pengaturan jaringan proyektor: pengaturan dasar yang bisa dikonfigurasikan dengan proyektor saja, dan pengaturan lebih rinci yang bisa dikonfigurasi menggunakan komputer yang tersambung ke proyektor lewat sambungan LAN untuk mengakses halaman Admin Proyektor. z Untuk informasi tentang pengaturan jaringan dasar yang bisa dikonfigurasikan pada proyektor saja, lihat “Menggunakan Menu Pengaturan Proyektor” (berikut). z Untuk informasi tentang penggunaan browser web komputer untuk mengonfigurasi pengaturan jaringan secara lebih detail, lihat “Menggunakan Halaman Admin Proyektor” (halaman 52).
Menggunakan Menu Pengaturan Proyektor Anda bisa menggunakan menu utama “Pengaturan Jaringan”, yang termasuk di dalam menu pengaturan proyektor, untuk menampilkan informasi tentang dan mengonfigurasi pengaturan proyektor dan sambungan LAN piranti eksternal. Tabel berikut menunjukkan item menu yang termasuk di dalam menu utama “Pengaturan Jaringan”. Item Menu
Deskripsi
Silakan mengacu ke:
Info LAN Kabel (Seri XJ-M saja)
Menunjukkan informasi tentang status sambungan LAN kabel saat ini (alamat IP, pengaturan DHCP, dll.)
“Menampiklan informasi LAN kabel (Seri XJ-M saja)” (halaman 47)
Info LAN Nirkabel
Menunjukkan informasi tentang sambungan LAN nirkabel saat ini (alamat IP, pengaturan DHCP, pengaturan keamanan, status sambungan dengan titik akses eksternal, dll).
“Menampilkan informasi LAN nirkabel” (halaman 48)
Pengaturan LAN Kabel Proyektor (Seri XJ-M saja)
Mengkonfigurasi pengaturan alamat IP.
“Mengubah pengaturan IP” (halaman 50)
Pengaturan LAN Nirkabel Proyektor
Menampilkan kotak dialog untuk memilih SSID dan mengatur alamat IP ketika proyektor digunakan sebagai titik akses LAN nirkabel.
“Mengubah SSID” (halaman 49) “Mengubah pengaturan IP” (halaman 50)
Remote On* (Seri XJ-M saja)
Menentukan apakah proyektor bisa dinyalakan lewat LAN sementara proyektor dalam keadaan siaga (proyektor mati namun daya masih dialirkan).
–
Autentikasi PJLink (Seri XJ-M saja)
Mengaktifkan dan menon-aktifkan otentikasi sambungan PJLink.
–
Perbarui Pengaturan Jaringan
Menerapkan perubahan proyektor yang dilakukan pada “Pengaturan LAN Nirkabel Proyektor”.
–
Inisialisasi Pengaturan Jaringan
Mengembalikan pengaturan jaringan ke default pabrikan awal.
“Menginisialisasi pengaturan jaringan” (halaman 51)
* Konsumsi daya siaga proyektor tergantung pada apakah Remote On aktif ataut tidak. Untuk informasi tentang konsumsi daya pada masing-masing kondisi siaga, lihat “Panduan Pengaturan” yang disertakan dengan proyektor. Anda bisa melakukan prosedur berikut ini pada proyektor itu sendiri atau menggunakan kendali jarak jauh yang disertakan dengan proyektor.
46
Menampiklan informasi LAN kabel (Seri XJ-M saja)
1.
Tekan tombol [MENU] untuk menampilkan menu penataan.
2.
Gunakan tombol [T] untuk memilih “Pengaturan Jaringan”, lalu tekan tombol [ENTER].
3.
Gunakan tombol [T] untuk memilih “Info LAN Kabel”, lalu tekan tombol [ENTER]. z Ini akan menampilkan kotak dialog “Info LAN Kabel”. Tabel berikut ini menjelaskan informasi yang muncul pada kotak dialog. Nama Item Nama proyektor
4.
Deskripsi Kosong (tidak ada nama yang ditetapkan) di bawah pengaturan awal bawaan. Nama bisa diubah menggunakan prosedur pada “Mengonfigurasi pengaturan jaringan halaman Control Panel” (halaman 59).
Alamat MAC
Alamat MAC LAN kabel tetap yang diberikan ke masing-masing proyektor.
Alamat IP
Alamat IP yang saat ini diberikan ke proyektor
DHCP
Menunjukkan status fungsi sever DHCP proyektor saat ini (“Auto” atau “Nonaktifkan”).
Untuk menutup kotak dialog dan keluar dari menu pengaturan, tekan tombol [MENU].
47
Menampilkan informasi LAN nirkabel
1.
Tekan tombol [MENU] untuk menampilkan menu penataan.
2.
Gunakan tombol [T] untuk memilih “Pengaturan Jaringan”, lalu tekan tombol [ENTER].
3.
Gunakan tombol [T] untuk memilih “Info LAN Nirkabel” dan kemudian tekan tombol [ENTER]. z Ini akan menampilkan kotak dialog “Info LAN Nirkabel”. Tabel berikut ini menjelaskan informasi yang muncul pada kotak dialog. Nama Item SSID
4.
Deskripsi Menunjukkan SSID proyektor saat ini (yang digunakan untuk sambungan LAN nirkabel dengan piranti eksternal).
Wireless MAC Address
Alamat MAC LAN nirkabel tetap yang diberikan ke setiap adaptor nirkabel.
Alamat IP
Alamat IP yang saat ini diberikan ke proyektor.
DHCP
Menunjukkan status sever DHCP proyektor saat ini (“Auto” atau “Nonaktifkan”).
Pengaturan Keamanan
Menunjukkan sistem enkripsi yang sedang digunakan oleh SSID proyektor saat ini. Untuk informasi tentang sistem enkripsi, lihat langkah 7 di bawah “Membuat SSID pengguna” (halaman 19).
SSID AP Eksternal
Muncul ketika “Enable” ditetapkan untuk “External Access Point” pada halaman “Network Settings” (halaman 30). Ketika proyektor disambungkan ke titik akses LAN nirkabel eksternal, menunjukkan SSID titik akses tersebut. Ketika tidak tersambung, menunjukkan “Tidak ada koneksi”.
Status Koneksi AP Eksternal
Muncul ketika “Enable” ditetapkan untuk “External Access Point” pada halaman “Network Settings” (halaman 30). Ketika proyektor disambungkan ke titik akses LAN nirkabel eksternal, menunjukkan “Terhubung”. Ketika tidak tersambung, menunjukkan “Terputus”.
Untuk menutup kotak dialog dan keluar dari menu pengaturan, tekan tombol [MENU].
48
Mengubah SSID
1.
Tekan tombol [MENU] untuk menampilkan menu penataan.
2.
Gunakan tombol [T] untuk memilih “Pengaturan Jaringan”, lalu tekan tombol [ENTER].
3.
Gunakan tombol [T] untuk memilih “Pengaturan LAN Nirkabel Proyektor” dan kemudian tekan tombol [ENTER].
4.
Pastikan bahwa “SSID” telah dipilih dan kemudian tekan tombol [ENTER]. z Ini menampilkan daftar SSID yang bisa dipilih.
SSID Sambungan Sederhana
SSID Generik SSID Saat Ini
z Jika ada SSID pengguna yang dibuat sebelumnya, maka ini juga akan muncul pada daftar.
5.
Gunakan tombol [S] dan [T] untuk memilih SSID yang ANda inginkan dan kemudian tekan tombol [ENTER]. z Tombol di sebelah kiri SSID yang saat ini dipilih akan menjadi
.
6.
Tekan tombol [ESC] untuk kembali ke “Pengaturan Jaringan”.
7.
Gunakan tombol [T] untuk memilih “Perbarui Pengaturan Jaringan”, lalu tekan tombol [ENTER]. z Ini akan menampilkan kotak dialog konfirmasi yang menanyakan apakah Anda ingin memperbarui pengaturan jaringan.
8.
Tekan tombol [S] untuk memilih “Ya”, dan kemudian tekan tombol [ENTER]. z Ini akan menerapkan perubahan SSID pada proyektor dan menutup kotak dialog.
49
Mengubah pengaturan IP
1.
Tekan tombol [MENU] untuk menampilkan menu penataan.
2.
Gunakan tombol [T] untuk memilih “Pengaturan Jaringan”, lalu tekan tombol [ENTER].
3.
Gunakan tombol [T] untuk memilih “Pengaturan LAN Nirkabel Proyektor” dan kemudian tekan tombol [ENTER].
4.
Gunakan tombol [T] untuk memilih “Pengaturan IP”, lalu tekan tombol [ENTER]. z Dengan proyektor Seri XJ-M, jika mau Anda bisa melakukan langkah berikut ini sebagai penggnti langkah 3 dan 4 di atas. Gunakan tombol [T] untuk memilih “Pengaturan LAN Kabel Proyektor” dan kemudian tekan tombol [ENTER].
5.
Pada kotak dialog “Pengaturan IP” yang muncul, konfigurasi pengaturan yang dijelaskan pada tabel berikut. Untuk melakukannya:
Lakukan pengoperasian ini:
Menetapkan perolehan alamat IP secara otomatis
Pilih “Auto” untuk “Pengaturan IP”.
Menentukan alamat IP secara manual
Tetapkan “Manual” untuk “Pengaturan IP” dan masukkan alamat IP secara manual (lihat berikut).
Memasukkan alamat IP
(1) Gunakan tombol [T] untuk memilih “Alamat IP” dan kemudian tekan tombol [ENTER]. z Ini akan menampilkan kotak dialog “Masukkan Alamat IP”.
(2) Gunakan tombol [W] dan [X] untuk menetapkan oktet (tiga digit) pertama alamat IP. Setelah pengaturan sesuai keinginan Anda, tekan tombol [T]. (3) Ulangi langka (2) untuk menentukan oktet kedua sampai keempat. z Nilai dalam rentang berikut ini bisa diisikan untuk masing-masing oktet: ke-1: 1 sampai 223, ke-2: 0 sampai 255; ke-3: 0 sampai 255; ke-4: 1 sampai 254. Menentukan nilai di luar rentang di atas akan menyebabkan angka pada nilai tersebut berwarna abu-abu. Jika Anda melanjutkan ke langkah (4) sementara ada angka oktet yang berwarna abu-abu, maka akan kembali ke pengaturan alamat IP semula (sebelum Anda mulai memasukkan angka). (4) Ketika alamat IP telah sesuai keinginan Anda, tekan tombol [ESC].
6.
Apa yang harus Anda lakukan selanjutnya untuk kembali ke “Pengaturan Jaringan” akan tergantung pada apakah Anda memulai pengoperasian ini dari “Pengaturan LAN Nirkabel Proyektor” atau “Pengaturan LAN Kable Proyektor”. z Pengaturan LAN Nirkabel Proyektor: Tekan [ESC] dua kali. z Pengaturan LAN Kabel Proyektor: Tekan [ESC] sekali.
50
7.
Gunakan tombol [T] untuk memilih “Perbarui Pengaturan Jaringan”, lalu tekan tombol [ENTER]. z Ini akan menampilkan kotak dialog konfirmasi yang menanyakan apakah Anda ingin memperbarui pengaturan jaringan.
8.
Tekan tombol [S] untuk memilih “Ya”, dan kemudian tekan tombol [ENTER]. z Ini akan menerapkan perubahan pengaturan IP pada proyektor dan menutup kotak dialog.
z Menggunakan pengoperasian di atas untuk memilih “Manual” untuk “Pengaturan IP” akan menyebabkan DHCP setting (halaman 60) berubah menjadi “Auto”. Memilih “Auto” untuk DHCP setting menyebabkan alamat awal dan alamat akhir DHCP diatur secara otomatis seperti berikut ini. Contoh: Ketika 192.168.100.20 adalah input untuk alamat IP Alamat mulai: 192.168.100.21 (Alamat IP yang Anda masukkan dengan ditambahkan angka 1 pada oktet ke-4) Alamat akhir: 192.168.100.254 (Alamat IP yang Anda masukkan dengan oktet ke-4 berubah menjadi 254) Jika oktet ke-4 alamat UP yang Anda masukkan adalah 253 atau 254, maka oktet ke-4 alamat mulai dan alamat akhir keduanya akan bernilai 254.
Menginisialisasi pengaturan jaringan
1.
Tekan tombol [MENU] untuk menampilkan menu penataan.
2.
Gunakan tombol [T] untuk memilih “Pengaturan Jaringan”, lalu tekan tombol [ENTER].
3.
Gunakan tombol [T] untuk memilih “Inisialisasi Pengaturan Jaringan”, lalu tekan tombol [ENTER]. z Ini akan menampilkan kotak dialog konfirmasi yang menanyakan apakah Anda ingin menginisialisasi pengaturan jaringan.
4.
Tekan tombol [S] untuk memilih “Ya”, dan kemudian tekan tombol [ENTER]. z Ini akan menginisialisasi pengaturan jaringan dan menutup kotak dialog.
51
Menggunakan Halaman Admin Proyektor Anda bisa menggunakan browser web komputer untuk mengakses halaman Admin Proyektor yang dijelaskan berikut ini untuk menampilkan informasi dan pengaturan, dan menjalankan berbagai macam pengoperasian. Menggunakan halaman ini: Untuk melakukannya:
Silakan mengacu ke:
System Status
Menampilkan versi firmware proyektor dan informasi jaringan (alamat IP, dll).
“Menampilkan status sistem” (halaman 58)
Control Panel
Konfigurasi pengaturan jaringan berikut. Nama proyektor, gunakan/tanpa menggunakan kode login, tampilkan/sembunyikan pengaturan nama pengguna, aktif/non-aktifkan IEEE 802.11n, pengaturan lebar saluran.
“Mengonfigurasi pengaturan jaringan halaman Control Panel” (halaman 59)
Operasikan proyektor lewat LAN.
“Mengendalikan proyektor dari jarak jauh pada sambungan LAN” (halaman 64)
Network Settings
Konfigurasi pengaturan jaringan berikut. Pengaturan alamat IP, aktif/non-aktifkan fungsi server DHCP, pengaturan LAN nirkabel (aktif/ non-aktifkan Access Point Function, pengaturan SSID, pengaturan keamanan, dll.), pengaturan untuk sambungan ke titik akses eksternal.
“Mengonfigurasi pengaturan jaringan halaman Network Settings” (halaman 60)
Change Passwords
Ubah sandi yang digunakan ketika masuk ke Projector Admin.
“Untuk mengubah sandi masuk pada halaman Admin Proyektor” (halaman 62)
Initialize Settings
Mengembalikan semua pengaturan Projector Admin ke default pabrikan awal.
“Menginisialisasi semua pengaturan pada halaman Admin Proyektor” (halaman 63)
Crestron Control (Seri XJ-M saja)
Untuk memasukkan informasi yang diperlukan untuk proyektor agar dapat menyambungkan ke kontroler Crestron.
“Memasukkan informasi untuk menyambungkan ke kontroler Crestron (Seri XJ-M saja)” (halaman 63)
52
Masuk ke Halaman Admin Proyektor lewat Sambungan LAN Nirkabel Jika ada sambungan LAN nirkabel antara proyektor dan komputer, Anda bisa menjalankan pengoperasian Network Connection pada komputer untuk masuk ke halaman Admin Proyektor.
Masuk ke halaman Admin Proyektor lewat sambungan LAN nirkabel
1.
Lakukan salah satu pengoperasian berikut ini untuk menyambung komputer ke proyektor lewat LAN nirkabel. z “Menggunakan SSID sambungan sederhana pada proyektor untuk membuat sambungan LAN nirkabel dan memproyeksikan layar” (halaman 12), langkah 1 sampai 9 z “Menggunakan SSID generik pada proyektor untuk membuat sambungan LAN nirkabel dan memproyeksikan layar” (halaman 15), langkah 1 sampai 11 z “Menggunakan SSID pengguna untuk membuat sambungan LAN nirkabel dan memproyeksikan layar” (halaman 22), langkah 1 sampai 11 (SSID Pengguna telah dibuat).
2.
Pada jendela Network Connection, klik tombol menu fungsi dan kemudian klik [Admin Screen] pada menu yang muncul. Tombol menu fungsi
z Ini akan memulai browser web komputer dan menampilkan halaman atas proyektor.
3.
Pada panel sebelah kiri, klik “Projector Admin”. Pada layar input sandi yang muncul, masukkan sandi. z Sandi default bawaan adalah “admin”.
4.
Klik tombol [Login]. z Jika login berlangsung secara normal, halaman “System Status” akan muncul.
53
Masuk ke Halaman Admin Proyektor Lewat Sambungan LAN Kabel (Seri XJ-M saja) Dengan proyektor Seri XJ-M, Anda bisa masuk ke halaman Admin Proyektor lewat LAN kabel tanpa menggunakan Network Connection.
Masuk ke halaman Admin Proyektor lewat sambungan LAN kabel
1.
Lakukan salah satu pengoperasian berikut ini untuk menyambung komputer ke proyektor lewat LAN kabel. z “Mengubah alamat IP komputer berdasarkan alamat IP proyektor dan menyambungkan lewat LAN kabel” (halaman 55) z “Mengubah alamat IP proyektor berdasarkan alamat IP komputer dan menyambungkan lewat LAN kabel” (halaman 56) z “Untuk membuat sambungan LAN kabel antara proyektor dan komputer lewat router” (halaman 38)
Pengoperasian Proyektor
2.
Tekan tombol [INPUT]. Ini akan menampilkan kotak dialog “Input”.
3.
Gunakan tombol [T] dan [S] untuk memilih “Jaringan” lalu tekan tombol [ENTER]. z Ini akan memproyeksikan layar siaga sambungan LAN.
4.
Periksa alamat IP (“Server IP”) pada pojok kanan bawah layar siaga sambungan LAN.
Pengoperasian Komputer
5.
Jalankan browser web komputer, masukkan “http://
” ke dalam address bar, dan kemudian tekan [Enter]. z Ini akan menampilkan halaman atas proyektor.
6.
Pada panel sebelah kiri, klik “Projector Admin”. Pada layar input sandi yang muncul, masukkan sandi. z Sandi default bawaan adalah “admin”.
7.
Klik [Login]. z Jika login berlangsung secara normal, halaman “System Status” akan muncul.
54
Mengubah alamat IP komputer berdasarkan alamat IP proyektor dan menyambungkan lewat LAN kabel
1.
Gunakan kabel LAN untuk menyambungkan komputer secara langsung ke proyektor.
Pengoperasian Proyektor
2.
Pilih “Manual” untuk pengaturan IP proyektor. (1) Lakukan langkah-langkah berikut ini untuk menampilkan kotak dialog Pengaturan IP: Tombol [MENU] 3 “Pengaturan Jaringan” 3 “Pengaturan LAN Kabel Proyektor”. z Pengaturan awal bawaan untuk “Pengaturan IP” adalah “Auto”. (2) Tekan tombol [X] untuk memilih “Manual” untuk “Pengaturan IP”. z Alamat IP proyektor akan ditampilkan pada baris “Alamat IP”. (3) Tekan tombol [ESC] untuk kembali ke “Pengaturan Jaringan”. (4) Pilih “Perbarui Pengaturan Jaringan” dan kemudian tekan tombol [ENTER]. (5) Sebagai tanggapan terhadap kotak dialog perbaruan pengaturan jaringan yang muncul, tekan tombol [S] untuk memilih “Ya” dan kemudian tekan tombol [ENTER].
Pengoperasian Komputer
3.
Tetapkan alamat IP komputer. Oktet 1, 2, dan 3 harus sama dengan yang ada pada alamat IP proyektor. Untuk Oktet 4, tetapkan nilai dengan rentangan 1 sampai 254, yang berbeda dengan alamat IP proyektor. z Contohnya, jika alamat IP proyektor 192.168.100.10 (yang merupakan bawaan awal), Anda harus menetapkan alamat IP komputer 192.168.100.XXX, yang mana XXX adalah nilai dari 1 sampai 9, atau 11 sampai 254.
4.
Lakukan pengoperasian dari langkah 2 pada “Masuk ke halaman Admin Proyektor lewat sambungan LAN kabel” (halaman 54).
55
Mengubah alamat IP proyektor berdasarkan alamat IP komputer dan menyambungkan lewat LAN kabel z Gunakan prosedur berikut ini jika Anda tahu alamat IP komputer.
1.
Gunakan kabel LAN untuk menyambungkan komputer secara langsung ke proyektor.
2.
Tetapkan alamat IP proyektor secara manual. (1) Lakukan langkah-langkah berikut ini untuk menampilkan kotak dialog Pengaturan IP: Tombol [MENU] 3 “Pengaturan Jaringan” 3 “Pengaturan LAN Kabel Proyektor”. z Pengaturan awal bawaan untuk “Pengaturan IP” adalah “Auto”. (2) Tekan tombol [X] untuk memilih “Manual” untuk “Pengaturan IP”. (3) Gunakan tombol [T] untuk memilih “Alamat IP” dan kemudian tekan tombol [ENTER]. z Ini akan menampilkan kotak dialog “Masukkan Alamat IP”.
(4) Gunakan tombol [W] dan [X] untuk mengubah Oktet 1 pada alamat IP sehingga sama dengan alamat IP komputer setelah pengaturan selesai tekan tombol [T]. (5) Ulangi langkah (4) untuk menetapkan oktet 2 sampai 4. z Oktet 2 dan 3 harus sama dengan yang ada pada alamat IP komputer. z Oktet 4 harusa bernilai dalam rentang 1 sampai 254, dan berbeda dari Oktet 4 pada alamat IP komputer. (6) Tekan tombol [ESC] untuk kembali ke “Pengaturan Jaringan”. (7) Pilih “Perbarui Pengaturan Jaringan” dan kemudian tekan tombol [ENTER]. (8) Sebagai tanggapan terhadap kotak dialog perbaruan pengaturan jaringan yang muncul, tekan tombol [S] untuk memilih “Ya” dan kemudian tekan tombol [ENTER].
3.
Lakukan pengoperasian dari langkah 2 pada “Masuk ke halaman Admin Proyektor lewat sambungan LAN kabel” (halaman 54).
56
Membuat sambungan LAN kabel antara proyektor dan komputer z Prosedur berikut ini mengasumsikan bahwa server DHCP sedang berjalan pada jaringan tempat router berada, dan bahwa ada sambungan LAN antara komputer dan router.
1.
Gunakan kabel LAN untuk menyambungkan proyektor ke router tempat komputer disambungkan lewat LAN.
2.
Pada proyektor, pilih “Auto” untuk “Pengaturan IP”. (1) Lakukan langkah-langkah berikut ini untuk menampilkan kotak dialog Pengaturan IP: Tombol [MENU] 3 “Pengaturan Jaringan” 3 “Pengaturan LAN Kabel Proyektor”. (2) Tekan tombol [W] untuk memilih “Auto” untuk “Pengaturan IP”. (3) Tekan tombol [ESC] untuk kembali ke “Pengaturan Jaringan”. (4) Pilih “Perbarui Pengaturan Jaringan” dan kemudian tekan tombol [ENTER]. (5) Sebagai tanggapan terhadap kotak dialog perbaruan pengaturan jaringan yang muncul, tekan tombol [S] untuk memilih “Ya” dan kemudian tekan tombol [ENTER].
3.
Lakukan pengoperasian dari langkah 2 pada “Masuk ke halaman Admin Proyektor lewat sambungan LAN kabel” (halaman 54).
57
Operasi yang Didukung setelah Masuk ke Halaman Projector Admin Menampilkan status sistem
1.
Lihat “Masuk ke Halaman Admin Proyektor lewat Sambungan LAN Nirkabel” (halaman 53), masuk ke halaman Admin Proyektor. z Ini akan menampilkan halaman “System Status”. Tabel berikut ini menjelaskan informasi yang muncul pada halaman. Nama Item Firmware Version
2.
Deskripsi Ini adalah versi firmware (perangkat lunak bawaan) proyektor.
IP Address
Alamat IP yang saat ini diberikan ke proyektor.
Subnet Mask
Nilai subnet mask yang saat ini dikonfigurasi pada proyektor.
Default Gateway
Gateway default yang saat ini dikonfigurasi pada proyektor.
Wireless MAC Address
Alamat MAC LAN nirkabel tetap yang diberikan ke setiap adaptor nirkabel.
Wire MAC Address (Seri XJ-M saja)
Alamat MAC LAN kabel tetap yang diberikan ke masing-masing proyektor.
Projection Status
Projection Standby: Siaga untuk proyeksi lewat sambungan LAN. Projecting: Memproyeksikan lewat sambungan LAN.
Number of Users
Jumlah pengguna yang saat ini memproyeksikan dari komputer lewat sambungan LAN.
Keluar dari halaman Admin Proyektor, klik “Logout”.
58
Mengonfigurasi pengaturan jaringan halaman Control Panel z Pengaturan jaringan pada halaman “Control Panel” dibagi menjadi dua kelompok. Kelompok 1 : Projector Name, Login Code Kelompok 2 : Show User Name, IEEE 802.11n (Wi-Fi), Channel Width Ketika menjalankan prosedur berikut ini, Anda harus mengonfigurasi pengaturan hanya dalam satu kelompok saja dan kemudian menerapkannya dengan mengeklik tombol Terapkan yang sesuai ([Apply1] untuk Kelompok 1 atau [Apply2] untuk Kelompok 2). Setiap perubahan yang Anda lakukan pada salah satu kelompok yang tidak cocok dengan tombol Terapkan yang Anda klik tidak akan diterapkan.
1.
Lihat “Masuk ke Halaman Admin Proyektor lewat Sambungan LAN Nirkabel” (halaman 53), masuk ke halaman Admin Proyektor.
2.
Pada panel sebelah kiri, klik “Control Panel”.
3.
Pada kotak dialog “Control Panel” yang muncul, konfigurasi pengaturan yang dijelaskan pada tabel berikut. Untuk melakukannya:
Lakukan pengoperasian ini:
Ubah nama proyektor
Pada kotak “Projector Name”, masukkan hingga 16 karakter bita tunggal (tanpa simbol) sebagai nama proyektor.
Tentukan apkaah perlu kode input masuk atau tidak ketika membuat sambungan LAN nirkabel
Pada “Login Code”, klik “Enable” (tanyakan input kode login) atau “Disable” (tidak menanyakan input kode login).
Tentukan apakah menampilkan atau menyembunyikan nama pengguna komputer yang saat ini memproyeksikan pada proyektor lewat LAN
Pada “Show User Name”, klik “ON” (tampilkan) atau“Off” (sembunyikan).
Tentukan apakah daya proyektor bisa dinyalakan lewat LAN ketika proyektor sedang dalam kondisi siaga (Seri XJ-M saja)
Pada “Remote On*”, klik “Enable” (aktifkan daya on) atau “Disable”.
Aktifkan atau nonaktifkan otentikasi sambungan PJLink (Seri XJ-M saja)
Pada “PJLink Authentication”, klik “Enable” atau “Disable”.
Aktif atau nonaktifkan standar IEEE802.11n LAN nirkabel
Pada “IEEE 802.11n (Wi-Fi)”, klik apakah “Enable” atau “Disable”.
Tentukan apakah lebar saluran LAN nirkabel akan diatur otomatis atau harus dibuat tetap (20 Mhz)
Pada “Channel Width”, klik “20MHz” atau “Auto”.
* Konsumsi daya siaga proyektor tergantung pada apakah Remote On aktif ataut tidak. Untuk informasi tentang konsumsi daya pada masing-masing kondisi siaga, lihat “Panduan Pengaturan” yang disertakan dengan proyektor.
4.
Terapkan perubahan yang Anda lakukan pada halaman “Control Panel” pada proyektor. Untuk melihat pengaturan item-item ini:
Klik tombol ini:
Projector Name, Login Code
[Apply1]
Show User Name, IEEE 802.11n (Wi-Fi), Channel Width
[Apply2]
z Setelah Anda menekan [Apply1] atau [Apply2], kotak dialog akan muncul yang memberi tahu bahwa Anda perlu menyalakan ulang proyektor agar pengaturan bisa diterapkan.
59
5.
Untuk menyalakan ulang proyektor dan menerapkan perubahan pengaturan, klik [OK]. z Untuk membatalkan penyalaan ulang proyektor tanpa mengubah pengaturan, klik [Cancel] dan bukan [OK]. z Mengeklik [OK] akan menerapkan perubahan pengaturan dan menyalakan ulang proyektor. Sambungan LAN antara proyektor dan komputer akan dihentikan saat ini.
Mengonfigurasi pengaturan jaringan halaman Network Settings
1.
Lihat “Masuk ke Halaman Admin Proyektor lewat Sambungan LAN Nirkabel” (halaman 53), masuk ke halaman Admin Proyektor.
2.
Pada panel sebelah kiri, klik “Network Settings”.
3.
Pada halaman “Network Settings” yang muncul, konfigurasi pengaturan yang dijelaskan pada tabel berikut.
Untuk melakukannya:
Lakukan pengoperasian ini:
Tentukan perolehan otomatis alamat IP dari piranti LAN eksternal
Pada “IP Settings”, klik “Obtain an IP address automatically”.
Menentukan alamat IP secara manual
(1) Pada “IP Settings”, klik “Use the IP address below”. (2) Pada kotak “IP Address”, masukkan alamat IP yang ingin Anda berikan pada proyektor (Bawaan Awal: 192.168.100.10). (3) Pada kotak “Subnet Mask”, masukkan nilai yang akan digunakan untuk menentukan rentang alamat IP jaringan (subnet) milik proyektor (Bawaan Awal: 255.255.255.0). (4) Pada kotak “Default Gateway”, masukkan alamat IP gateway bawaan (Bawaan Awal: 192.168.100.10).
Tentukan alokasi otomatis alamat IP ke komputer dan piranti pintar oleh proyektor
(1) Pada “DHCP Settings”, klik “Auto”. (2) Tentukan rentang alamat IP yang dialokasikan otomatis bila perlu. z Pada “Starting Address” dan “Ending Address”, masukkan nilai pada rentang 11 sampai 254 untuk oktet keempat. z Hanya oktet keempat yang bisa Anda tetapkan. Oktet lainnya tidak dapat diubah.
Tentukan tidak ada alokasi alamat IP ke komputer dan piranti pintar oleh proyektor
Pada “DHCP Settings”, klik “Disable”.
Aktifkan sambungan LAN nirkabel ke proyektor dari komputer dan/atau piranti pintar (dengan mengaktifkan fungsi titik akses bawaan)
Ubah Pengaturan “Wireless Settings” “Access Point Function” menjadi “Enable”.
Nonaktifkan sambungan LAN nirkabel ke proyektor dari komputer dan/atau piranti pintar (dengan menonaktifkan fungsi titik akses bawaan)
Ubah Pengaturan “Wireless Settings” “Access Point Function” menjadi “Disable”.
Membuat SSID pengguna
Pada “Wireless Settings”, konfigurasikan pengaturan “SSID”, “Security”, dan “Passphrase/WEP Key Input”. Untuk lebih rinci, lihat langkah 6 sampai 8 pada “Membuat SSID pengguna” (halaman 19).
Aktif/nonaktifkan siaran SSID
Pada “Wireless Settings”, pilih “Enable” atau “Disable” untuk “SSID Broadcast”.
60
Untuk melakukannya:
Lakukan pengoperasian ini:
Menentukan saluran untuk komunikasi LAN nirkabel
Pada “Wireless Settings”, klik [T] pada sebelah kanan kotak “Channel”. Pada daftar yang muncul, pilih saluran 1 sampai 11.
Menentukan pemilihan otomatis saluran LAN nirkabel yang akan digunakan
Pada “Wireless Settings”, klik [T] pada sebelah kanan kotak “Channel”. Pada daftar yang muncul, pilih “Auto”.
Menyambungkan proyektor ke titik akses nirkabel eksternal
Pada “External Access Point”, klik “Enable” dan konfigurasikan pengaturan sebagaimana perlu. Untuk lebih rinci, lihat langkah 6 sampai 9 pada “Menyambungkan proyektor ke titik akses LAN nirkabel” (halaman 30).
Jangan menyambungkan proyektor ke titik akses nirkabel eksternal
Pada “External Access Point”, klik “Disable”.
4.
Untuk menerapkan perubahan halaman “Network Settings” pada proyektor, klik [Apply]. z Sebuah kotak dialog akan muncul yang memberi tahu Anda bahwa Anda perlu menyalakan ulang proyektor untuk menerapkan pengaturan tersebut.
5.
Untuk menyalakan ulang proyektor dan menerapkan perubahan pengaturan, klik [OK]. z Untuk membatalkan penyalaan ulang proyektor tanpa mengubah pengaturan, klik [Cancel] dan bukan [OK]. z Mengeklik [OK] akan menerapkan perubahan pengaturan dan menyalakan ulang proyektor. Sambungan LAN antara proyektor dan komputer akan dihentikan saat ini.
61
Untuk mengubah sandi masuk pada halaman Admin Proyektor z Prosedur berikut ini juga bisa digunakan untuk mengubah sandi untuk masuk ke halaman “Transfer File”. Untuk informasi tentang halaman “Transfer File”, lihat “Mengunggah Arsip ke Memori Internal Proyektor” (halaman 67).
1.
Lihat “Masuk ke Halaman Admin Proyektor lewat Sambungan LAN Nirkabel” (halaman 53), masuk ke halaman Admin Proyektor.
2.
Pada panel sebelah kiri, klik “Change Passwords”. z Ini akan menampilkan halaman “Change Passwords”.
3.
Pada “Projector Admin”, masukkan sampai delapan karakter bita tunggal untuk sandi baru ke dalam kedua isian “New Password” dan “Reinput Password”. Masukkan sandi yang sama ke kedua kotak.
4.
Klik [Apply].
5.
Jika perlu, gunakan langkah berikut untuk mengubah sandi untuk masuk ke halaman “Transfer File”. (1) Pada “Transfer File”, masukkan sandi baru ke kedua isian “New Password” dan “Reinput Password”. Masukkan sandi yang sama ke kedua kotak. (2) Klik [Apply].
6.
Keluar dari halaman Admin Proyektor, klik “Logout”.
62
Menginisialisasi semua pengaturan pada halaman Admin Proyektor
1.
Lihat “Masuk ke Halaman Admin Proyektor lewat Sambungan LAN Nirkabel” (halaman 53), masuk ke halaman Admin Proyektor.
2.
Pada panel sebelah kiri, klik “Initialize Settings”. z Ini akan menampilkan halaman “Initialize Settings”.
3.
Klik [Apply]. z Ini akan menampilkan kotak dialog yang menanyakan apakah Anda ingin menyalakan ulang proyektor.
4.
Untuk menyalakan ulang proyektor dan mengembalikan pengaturannya ke default awal, klik [OK]. z Untuk membatalkan penyalaan ulang proyektor tanpa menginisialisasi pengaturan, klik [Cancel] dan bukan [OK]. z Mengeklik [OK] akan menginisialisasi pengaturan dan menyalakan ulang proyektor. Sambungan LAN antara proyektor dan komputer akan dihentikan saat ini.
Memasukkan informasi untuk menyambungkan ke kontroler Crestron (Seri XJ-M saja)
1.
Lihat “Masuk ke halaman Admin Proyektor lewat sambungan LAN nirkabel” (halaman 53) atau “Masuk ke halaman Admin Proyektor lewat sambungan LAN kabel” (halaman 54), masuk ke halaman Admin Proyektor.
2.
Pada panel sebelah kiri, klik “Crestron Control”.
3.
Pada halaman “Crestron Control” yang muncul, masukkan informasi berikut. IP Address: Masukkan alamat IP kontroler Crestron. IP ID: Masukkan ID IP kontroler Crestron. Port: Masukkan nomor port yang akan digunakan untuk komunikasi dengan kontroler Crestron (biasanya 41794).
4.
Untuk menerapkan pengaturan yang Anda masukkan ke proyektor, klik [Apply].
5.
Keluar dari halaman Admin Proyektor, klik “Logout”.
Keluar dari halaman Admin Proyektor Pada pojok kanan atas jendela browster web, klik “Logout”.
Ini akan mengembalikan ke halaman atas proyektor.
63
Mengendalikan proyektor dari jarak jauh pada sambungan LAN Anda bisa menggunakan prosedur berikut ini untuk mengendalikan proyektor dari komputer atau piranti eksternal lain lewat sambungan LAN.
Mengendalikan proyektor dari jarak jauh dari komputer yang tersambung lewat LAN
1.
Lihat “Masuk ke Halaman Admin Proyektor lewat Sambungan LAN Nirkabel” (halaman 53), masuk ke halaman Admin Proyektor.
2.
Pada panel sebelah kiri, klik “Control Panel”. z Ini akan menampilkan halaman “Control Panel”.
z Item kendali jarak jauh proyektor adalah yang dikelilingi oleh batas berwarna merah di atas. Untuk informasi lebih rinci tentang masing-masing item tersebut, lihat “Item Kendali Jarak Jauh Halaman Control Panel”. z Untuk informasi tentang item-item selain di atas (item Network Settings), lihat “Mengonfigurasi pengaturan jaringan halaman Control Panel” (halaman 59).
64
3.
Setelah Anda selesai dengan pengoperasian kendali jarak jauh, klk “Logout” untuk keluar dari halaman Admin Proyektor.
z Proyektor Seri XJ-M mendukung piranti eksternal dan perintah berikut. Piranti dan Perintah Eksternal
Silakan mengacu ke:
Semua perintah PJLink Class1 (Versi 1.00)
http://pjlink.jbmia.or.jp/english/
Perintah kontroler dan perangkat lunak Crestron Electronics (RoomView®) commands
http://www.crestron.com/
AMX Device Discovery
http://www.amx.com/
65
Item Kendali Jarak Jauh Halaman Control Panel Kelompok
Item
(Tombol) Refresh Projector Status
Projector Control
Deskripsi Klik untuk menyegarkan layar dengan informasi terakhir.
Projector Status
Menunjukkan status proyektor saat ini, apakah “ON” atau “Standby”.
Error Info
Menampilkan salah satu dari hal berikut. No Error: Beroperasi secara normal. Temperature Error: Terjadi kesalahan suhu. Fan Error: Terjadi kesalahan kipas. Light Error: Terjadi kesalahan unit sumber lampu. Other Error: Terjadi kesalahan selain dari yang di atas.
(Tombol) Power Off
Klik untuk mematikan proyektor.
(Tombol) Power On (Seri XJ-M saja)
Klik untuk menyalakan proyektor. Pengoperasian ini hanya didukung ketika “Enable” dipilih pada “Remote On”.
Input
Menetapkan sumber input.
3D (Seri XJ-M saja)
Klik untuk masuk atau keluar dari modus input 3D.
Color Mode
Menetapkan modus warna.
Blank
Memilih “ON” untuk pengaturan ini akan sementara waktu menghalangi gambar dari sumber input. “OFF” menyebabkan gambar dari sumber input akan diproyeksikan.
Aspect Ratio
Mengubah rasio aspek dari gambar proyeksi
Brightness
Masukkan nilai ke dalam kotak dan kemudian klik tombol [Apply]. Ini akan mengubah pengaturan “Brightness” proyektor secara sesuai.
Contrast
Masukkan nilai ke dalam kotak dan kemudian klik tombol [Apply]. Ini akan mengubah pengaturan “Contrast” proyektor secara sesuai.
ECO Mode
Beralih ke modus Eco.
Audio Volume
Masukkan nilai ke dalam kotak dan kemudian klik tombol [Apply]. Ini akan mengubah pengaturan volume.
Mute Audio
Menetapkan pengaturan senyap. Audio dikeluarkan ketika “OFF” dipilih untuk pengaturan ini, dan disunyikan ketika “ON” dipilih.
Audio Out
Menentukan output audio apakah dari pengeras suara proyektor atau terminal audio. Speaker: Output audio dari pengeras suara Line: Output audio dari terminal AV (Seri XJ-A) atau terminal AUDIO OUT (Seri XJ-M)
(Tombol) Initialize
Klik untuk mengembalikan semua item Kendali Proyeksi Jaringan, kecuali item “Projector Status”, ke bawaan pabrikan awal.
66
Pengoperasian Penampil Arsip Proyektor Bagian ini menjelaskan cara menggunakan browser web untuk mengakses memori internal untuk mengunggah arsip dan menghapus arsip yang ada. Bagian ini juga memberikan informasi tentang pengoperasian Penampil Arsip yang dapat Anda lakukan dengan browser web.
Mengunggah Arsip ke Memori Internal Proyektor Anda perlu masuk ke halaman “Transfer File” untuk mengunggah arsip ke memori internal proyektor.
Memasuki Halaman Transfer File Jika ada sambungan LAN nirkabel antara proyektor dan komputer, Anda bisa menjalankan pengoperasian Network Connection pada komputer untuk masuk ke halaman “Transfer File”. Dengan proyektor Seri XJ-M, Anda bisa masuk ke halaman Transfer File lewat LAN kabel tanpa menggunakan Network Connection.
Masuk ke halaman Transfer File lewat sambungan LAN nirkabel
1.
Lakukan salah satu pengoperasian berikut ini untuk menyambung komputer ke proyektor lewat LAN nirkabel. z “Menggunakan SSID sambungan sederhana pada proyektor untuk membuat sambungan LAN nirkabel dan memproyeksikan layar” (halaman 12), langkah 1 sampai 9 z “Menggunakan SSID generik pada proyektor untuk membuat sambungan LAN nirkabel dan memproyeksikan layar” (halaman 15), langkah 1 sampai 11 z “Menggunakan SSID pengguna untuk membuat sambungan LAN nirkabel dan memproyeksikan layar” (halaman 22), langkah 1 sampai 11 (SSID Pengguna telah dibuat).
2.
Pada jendela Network Connection, klik tombol menu fungsi dan kemudian klik [Admin Screen] pada menu yang muncul. Tombol menu fungsi
z Ini akan memulai browser web komputer dan menampilkan halaman atas proyektor.
67
3.
Pada panel sebelah kiri, klik “Transfer File”. Pada layar input sandi yang muncul, masukkan sandi. z Sandi default bawaan adalah “admin”.
4.
Klik tombol [Login]. z Jika login berlangsung secara normal, halaman “Transfer File” akan muncul.
68
Masuk ke halaman Transfer File lewat sambungan LAN nirkabel (Seri XJ-M saja). Lihat “Masuk ke halaman Admin Proyektor lewat sambungan LAN kabel” (halaman 54). Pada langkah 6 prosedur ini, klik “Transfer File” dan bukan “Projector Admin”. Perhatikan bahwa sandi bawaan awal adalah “admin”.
Keluar dari halaman Transfer File Pada pojok kanan atas jendela browster web, klik “Logout”.
Ini akan mengembalikan ke halaman atas proyektor.
Untuk mengubah sandi masuk pada halaman Transfer File z Hak masuk halaman Admin Proyektor diperlukan untuk melakukan prosedur berikut ini.
1.
Lihat “Masuk ke Halaman Admin Proyektor lewat Sambungan LAN Nirkabel” (halaman 53), masuk ke halaman Admin Proyektor.
2.
Pada panel sebelah kiri, klik “Change Passwords”. z Ini akan menampilkan halaman “Change Passwords”.
3.
Pada “Transfer File”, masukkan sampai delapan karakter bita tunggal untuk sandi baru ke dalam kedua isian “New Password” dan “Reinput Password”. Masukkan sandi yang sama ke kedua kotak.
4.
Klik [Apply].
5.
Keluar dari halaman Admin Proyektor, klik “Logout”.
69
Pengoperasian yang Didukung ketika Memasuki Halaman Transfer File Untuk melakukannya:
Lakukan pengoperasian ini:
Mengunggah arsip ke memori internal proyektor
(1) Klik [Browse] atau [Select File]. z Ini akan menampilkan kotak dialog “Open File”. (2) Klik pada arsip (hanya satu) yang ingin Anda unggah. z Format arsip yang dapat diunggah adalah format yang mendukung pemutaran kembali oleh Penampil Arsip proyektor (JPEG, PNG, GIF, BMP, AVI, MOV, MP4, ECA, PtG, PDF). (3) Klik [Open]. z Ini akan menutup kotak dialog “Open File” dan menyebabkan tombol muncul di sebelah kanan nama arsip yang Anda pilih pada langkah 1 di atas. (Posisi tombol yang sebenarnya tergantung pada browser web yang Anda gunakan). (4) Untuk mengunggah arsip yang dipilih, klik [Upload]. z “File transfer in progress” ditampilkan pada baris “Status” di pojok kiri atas halaman ketika transfer sedang berlangsung. In berubah menjadi “Complete” ketika transfer telah selesai.
Menghapus arsip dan/atau folder dari memori internal proyektor
(1) Pada daftar arsip, pilih kotak cek semua arsip dan/atau folder yang ingin Anda hapus. z Anda bisa memilih sampai 10 kotak cek sekaligus. (2) Untuk menghapus semua arsip dan/atau folder dengan kotak cek terpilih, klik [Delete File/Folder]. (3) Pada kotak dialog konfirmasi penghapusan yang, klik [OK] untuk menghapus atau [Cancel] utuk membatalkan operasi tanpa menghapus apa pun.
Membuat folder baru di dalam folder yang ditampilkan saat ini
(1) Klik . (2) Pada kotak dialog yang muncul, masukkan nama yang ingin Anda berikan ke folder dan kemudian klik [OK].
70
Pengoperasian Penampil Arsip Proyektor Bagian ini menjelaskan pengoperasian tombol yang bisa Anda gunakan pada browser web komputer untuk menjalankan pengoperasian Penampil Arsip.
Menampilkan halaman Viewer Control Jika ada sambungan LAN nirkabel antara proyektor dan komputer, Anda bisa menjalankan pengoperasian Network Connection pada komputer untuk menampilkan halaman “Viewer Control” tanpa memasukkan sandi. Dengan proyektor Seri XJ-M, Anda bisa masuk ke halaman “Viewer Control” lewat LAN kabel tanpa menggunakan Network Connection.
Untuk menampilkan halaman Viewer Control lewat sambungan LAN nirkabel
1.
Lakukan salah satu pengoperasian berikut ini untuk menyambung komputer ke proyektor lewat LAN nirkabel. z “Menggunakan SSID sambungan sederhana pada proyektor untuk membuat sambungan LAN nirkabel dan memproyeksikan layar” (halaman 12), langkah 1 sampai 9 z “Menggunakan SSID generik pada proyektor untuk membuat sambungan LAN nirkabel dan memproyeksikan layar” (halaman 15), langkah 1 sampai 11 z “Menggunakan SSID pengguna untuk membuat sambungan LAN nirkabel dan memproyeksikan layar” (halaman 22), langkah 1 sampai 11 (SSID Pengguna telah dibuat).
2.
Pada jendela Network Connection, klik tombol menu fungsi dan kemudian klik [Admin Screen] pada menu yang muncul. Tombol menu fungsi
z Ini akan memulai browser web komputer dan menampilkan halaman atas proyektor.
71
3.
Pada panel sebelah kiri, klik “Viewer Control”. z Ini akan menampilkan halaman “Viewer Control” seperti yang ditunjukkan berikut ini, dan memulai proyeksi layar utama Penampil Arsip oleh proyektor. Untuk informasi tentang pengoperasian yang bisa dijalankan pada titik ini, lihat “Pengoperasian Halaman Viewer Control” (halaman 72).
Ketika Penampil Arsip sedang diproyeksikan, tombol-tombol ini menjalankan pengoperasian yang sama dengan tombol yang ada pada kendali jarak jauh yang disertakan dengan proyektor.
Menampilkan halaman Viewer Control lewat sambungan LAN kabel (Seri XJ-M saja) Lihat “Masuk ke halaman Admin Proyektor lewat sambungan LAN kabel” (halaman 54). Pada langkah 6 prosedur ini, klik “Viewer Control” dan bukan “Projector Admin”.
Untuk kembali ke halaman atas proyektor dari halaman Viewer Control Pada pojok kiri atas jendela browster web, klik “CASIO Projector”.
Pengoperasian Halaman Viewer Control Untuk melakukannya:
Lakukan pengoperasian ini:
Mulai proyeksi Penampil Arsip
Klik [Start Viewer].
Jalankan pengoperasian kendali jarak jauh Penampil Arsip
Klik tombol yang diinginkan di bawah [Start Viewer]. Tombol-tombol ini mempunyai fungis yang sama dengan tombol kendali jarak jauh proyektor. Untuk rincian tentang pengoperasian Penampil Arsip, lihat “Memproyeksikan dengan Penampil Arsip” pada Pedoman Pemakaian.
Keluar dari halaman Viewer Control dan kembali ke halaman teratas proyektor
Klik [EXIT].*
* Penampil arsip tidak akan keluar jika Anda mengklik [EXIT] saat memproyeksikan.
72
Lampiran Menggunakan Token Wizard Anda bisa menggunakan token wizard Network Connection untuk menyalin Network Connection ke flash drive USB. Setelah melakukannya, Anda bisa menjalankan Network Connection pada komputer yang tidak mempunyai program hanya dengan memasang flash drive USB (disebut “Token USB”) ke port USB komputer. Penggunaan token USB direkomendasikan ketika menyambungkan proyektor dari beberapa komputer.
Memasang Network Connection ke flash drive USB z Menggunakan prosedur berikut ini untuk memasang Network Connection pada flash drive USB akan membuat file bernama “autorun.inf” (yang merupakan arsip auto run Network Connection) pada direktori akar drive flash drive USB. Jika direktori akar flash drive USB telah berisi arsip dengan nama yang sama, maka arsip yang ada akan dinamai ulang dengan menambah “.bak” atau tiga digit angka (.001, .002, dll.) di belakang nama arsipnya. z Menggunakan prosedur berikut ini untuk memasang Network Connection pada flash drive USB akan mengubah nama flash drive USB menjadi “Token USB” dan juga mengubah ikonnya menjadi .
1.
Pada jendela Network Connection, klik tombol menu fungsi dan kemudian klik [Token Wizard] pada menu yang muncul. z Ini akan menampilkan token wizard.
2.
Klik [Next>]. z Ini akan menampilkan layar pemilihan drive USB.
z Jika tidak ada flash drive USB yang tersambung ke komputer, pesan “USB memory could not be detected.” akan muncul. Jika ini terjadi, sambungkan flash drive USB dan tunggu sampai nama flash drive USB muncul pada kotak “USB Drive”.
3.
Jika ada beberapa flash drive USB yang tersambung ke komputer, klik tombol [T] di sebelah kanan kotak “USB Drive” dan pilih nama drive yang ingin Anda pasang Network Connection.
73
4.
Klik tombol [Next>]. z Ini akan memasang Network Connection pada flash drive USB. Pesan “Wizard ended normally.” akan muncul pada tampilan setelah pemasangan selesai.
5.
Klik [Exit] untuk menutup layar token wizard.
Menggunakan token USB untuk menyambungkan komputer ke proyektor lewat LAN nirkabel Sambungkan token USB ke port USB komputer dan klik dua kali ikon Network Connection pada token. Setelah Network Connection dimulai, Anda bisa melakukan pengoperasian yang sama dengan yang Anda lakukan ketika Network Connection terpasang di komputer Anda.
z Anda tidak dapat menggunakan token wizard ketika Anda memulai Network Connection dari token USB.
Memproyeksikan Lewat Sambungan LAN Nirkabel dengan Berbagai Piranti yang Berbeda Menggunakan Network Connection untuk Memproyeksikan dari Mac OS Anda bisa memproyeksikan isi layar komputer yang menjalankan Mac OS (Mac OS X 10.6, 10.7, 10.8, 10.9) yang tersambung ke proyektor lewat sambungan LAN nirkabel. Syarat berikut ini harus dipenuhi untuk dapat melakukannya. z Pada proyektor, lakukan pengoperasian yang diperlukan untuk mengubah SSID proyektor menjadi SSID generik (casiolpj0101, casiolpj0102, casiolpj0103, casiolpj0104) atau SSID pengguna. Untuk informasi lebih lanjut, lihat “Mengubah SSID” (halaman 49). z Jalankan Network Connection* pada komputer Mac OS, dan kemudian masuk ke proyektor dari Network Connection. * Anda bisa mengunduh Network Connection untuk Mac OS dari situs dukungan proyektor CASIO pada URL berikut. Situs dukungan proyektor CASIO juga mencakup informasi tentang lingkungan komputer dan detail pengoperasian yang diperlukan. http://www.casio-intl.com/support/
74
Menggunakan C-Assist ke Proyek dari Piranti Pintar Memasang C-Assist pada Piranti Pintar Android atau iOS membuatnya mungkin untuk memproyeksikan gambar perangkat dari proyektor. C-Assist juga memungkinkan penggunaan Piranti Pintar untuk mengendalikan komputer yang tersambung dengan proyektor. Syarat berikut ini harus dipenuhi untuk menjalankan pengoperasian tersebut. z Pada proyektor, lakukan pengoperasian yang diperlukan untuk mengubah SSID proyektor menjadi SSID generik (casiolpj0101, casiolpj0102, casiolpj0103, casiolpj0104) atau SSID pengguna. Untuk informasi lebih lanjut, lihat “Mengubah SSID” (halaman 49). z Pada perangkat smart, mulai C-Assist dan gunakan C-Assist untuk masuk ke proyektor. * Untuk mendapatkan gambaran umum tentang fungsi C-Assist dan informasi tentang cara mendapatkannya, kunjungi situs dukungan proyektor CASIO (http://www.casio-intl.com/support/).
Menggunakan MobiShow untuk Memproyeksikan dari Piranti Pintar MobiShow adalah perangkat lunak klien yang dikembangkan oleh Awind untuk proyeksi nirkabel. Jika MobiShow terpasang di piranti pintar Android atau iOS, sambungan LAN nirkabel dapat dibuat dengan proyektor untuk memproyeksikan gambar piranti pintar dari proyektor. Syarat berikut ini harus dipenuhi untuk dapat melakukannya. z Anda perlu mendapatkan versi MobiShow yang kompatibel dengan piranti pintar Anda dan memasangnya pada piranti pintar tersebut. • Sebelum memasang MobiShow, kunjungi situs dukungan proyektor CASIO (http://www.casio-intl.com/support/) dan periksa informasi di sana tentang sistem operasi piranti pintar dan versi MobiShow yang kompatibel dengan sambungan proyektor. • Anda bisa mendapatkan salinan MobiShow dari situs manapun yang membawa aplikasi untuk piranti pintar Anda (Google Play, iTunes, App Store, dll.) z Pada proyektor, lakukan pengoperasian yang diperlukan untuk mengubah SSID proyektor menjadi SSID generik (casiolpj0101, casiolpj0102, casiolpj0103, casiolpj0104) atau SSID pengguna. Untuk informasi lebih lanjut, lihat “Mengubah SSID” (halaman 49). z Pada piranti pintar, jalankan MobiShow dan gunakan MobiShow untuk masuk ke proyektor.
z MobiShow mendukung pemutaran arsip JPEG dan PtG2 (yang dikonversi dari arsip PowerPoint) yang disimpan pada piranti pintar. Untuk informasi lebih lanjut tentang cara konversi arsip PowerPoint menjadi arsip PtG2, silakan kunjungi situs web CASIO (http://www.casio-intl.com/support/).
75
Penyelesaian Masalah Sambungan LAN Nirkabel antara Proyektor dan Komputer Masalah
Penyebab dan Tindakan yang Diperlukan
Saya tidak dapat membuat sambungan LAN nirkabel antara proyektor dan komputer.
z Jika ada utilitas LAN nirkabel di samping Network Connection yang berjalan di komputer, tutup utilitas tersebut. z Coba pindahkan proyektor agak lebih dekat ke komputer. Juga pastikan tidak ada tembok atau penghalang lain antara proyektor dan komputer. z Jika ada oven microwave, piranti Bluetooth, atau piranti lain yang mengganggu sinyal LAN nirkabel, pindahkan piranti tersebut. z Jika proyektor dalam keadaam mati, nyalakan. z Jika adaptor nirkabel belum disambungkan ke proyektor, maka sambungkan (halaman 10). z Jika fungsi LAN nirkabel komputer nonaktif, aktifkan.
Sambungan LAN nirkabel antara proyektor dan komputer terus terputus.
z Jika ada utilitas LAN nirkabel di samping Network Connection yang berjalan di komputer, tutup utilitas tersebut. z Coba pindahkan proyektor agak lebih dekat ke komputer. Juga pastikan tidak ada tembok atau penghalang lain antara proyektor dan komputer. z Jika ada oven microwave, piranti Bluetooth, atau piranti lain yang mengganggu sinyal LAN nirkabel, pindahkan piranti tersebut.
Saya bisa membuat sambungan LAN nirkabel antara proyektor dan komputer, tetapi layar komputer tidak dapat diproyeksikan.
z Jika ada selain dari “Nirkabel” (Seri XJ-A) atau “Jaringan” (Seri XJ-M) dipilih sebagai sumber input, tekan tombol [INPUT] dan kemudian pilih “Nirkabel” (Seri XJ-A) atau “Jaringan” (Seri XJ-M). z Jika isi layar komputer tidak memproyeksi ketika “Nirkabel” (Seri XJ-A) atau “Jaringan” (Seri XJ-M) dipilih sebagai sumber input, klik (Proyeksikan 1 layar) pada jendela Network Connection. z Jika gambar proyeksi dibekukan atau terpotong dengan menekan tombol [FREEZE] atau [BLANK] pada kendali jarak jauh proyektor, tekan tombol [ESC] pada kendali jarak jauh untuk membatalkan pengoperasian bekukan/kosong.
Peralihan gambar proyeksi lambat.
z Pada jendela Network Connection, klik tombol menu fungsi dan kemudian periksa “Projection Setting”. Jika “High-resolution” dipilih, ubah pengaturannya ke “High-speed”. z Pada komputer, keluar dari semua aplikasi yang tidak sedang Anda gunakan. z Jika komputer Anda menjalankan Windows Vista, 7, 8, atau 8.1, nonaktifkan Windows AeroTM.
Permasalahan sambungan LAN nirkabel ketika beberapa proyektor digunakan pada saat yang sama.
Periksa apakah ada lebih dari satu proyektor yang diberikan nomor SSID yang sama. Setiap proyektor harus mempunyai SSID yang unik. Untuk informasi tentang pengoperasian yang diperlukan, lihat “Mengubah SSID” (halaman 49).
76
Halaman Admin Proyektor Masalah
Penyebab dan Tindakan yang Diperlukan
Halaman Admin Proyektor tidak muncul ketika saya mencoba mengaksesnya dari Network Connection.
Browser yang Anda gunakan mungkin dikonfigurasi untuk menggunakan proxy server. Karena konfigurasi proxy server dapat membuatnya mustahil mengakses halaman Admin Proyektor, Anda harus mengubah konfigurasi browser. Untuk informasi tentang pengaturan proxy server, lihat bantuan dan dokumentasi pengguna untuk browser Anda.
Saya lupa sandi masuk yang saya berikan untuk halaman Admin Proyektor.
Lakukan pengoperasian di bawah “Menginisialisasi pengaturan jaringan” (halaman 51) untuk mengembalikan pengaturan jaringan proyektor ke default awalnya.
Halaman Transfer File Masalah
Penyebab dan Tindakan yang Diperlukan
Nama arsip yang diunggah ke proyektor memakai halaman Transfer File lebih pendek daripada nama arsip sebelum diunggah.
Penampil Arsip proyektor dapat menampilkan hingga 38 karakter bita tunggal untuk nama arsip, jadi arsip dengan nama yang lebih panjang akan menyebabkan terpotongnya nama yang melebihi 38 karakter. Jika Anda ingin nama arsip yang sama dipakai baik sebelum maupun sesudah unggahan, pastikan namanya tidak lebih dari 38 karakter.
Sambungan jaringan hilang saat arsip sedang diunggah ke proyektor memakai halaman Transfer File. Sambungan jaringan segera terhubung kembali dan arsip yang sedang diunggah ditampilkan pada halaman Transfer File.
Arsip yang diunggah ke memori internal proyektor tidak lengkap. Penggunaan Penampil Arsip untuk melakukan pengoperasian pada arsip bisa mengakibatkan hilangnya sebagian data arsip atau arsip mungkin tidak ditampilkan sama sekali. Hapus arsip dari memori internal proyektor dan unggah lagi.
Sambungan jaringan terputus saat halaman Transfer File ditampilkan. Sambungan jaringan segera terhubung kembali, namun daftar arsip pada halaman Transfer File kosong.
Ini mungkin disebabkan kesalahan pengenalan arsip sementara. Keluar dari browser web yang Anda gunakan untuk menampilkan halaman Transfer File, dan kemudian lakukan pengoperasian pada “Masuk ke halaman Transfer File lewat sambungan LAN nirkabel” (halaman 67) atau “Masuk ke halaman Transfer File lewat sambungan LAN nirkabel (Seri XJ-M saja).” (halaman 69) lagi.
Sambungan jaringan terputus saat halaman Transfer File ditampilkan. Sambungan jaringan segera terhubung kembali, namun arsip hilang dari daftar arsip memori internal pada halaman Transfer File.
Ini mungkin disebabkan kesalahan pengenalan arsip sementara. Langkah langkah-langkah berikut ini. (1) Lakukan operasi yang diperlukan pada proyektor untuk keluar dari Penampil Arsip. (2) Matikan proyektor dan nyalakan kembali. (3) Mulai Penampil Arsip dan tampilkan daftar arsip di memori internal. Untuk mendapatkan detail tentang pengoperasian untuk menampilkan daftar arsip Penampil Arsip di memori internal, lihat “Memulai Proyeksi Arsip yang Berada di Memori Internal Proyektor” dalam Panduan Pengguna.
77
MA1405-A