UPAYA GURU PAI DALAM MENINGKATKAN KEAKTIFAN BELAJAR SISWA PADA MATA PELAJARAN PAI KELAS VIII DI SMP NEGERI 13 MALANG TAHUN PELAJARAN 2014-2015
SKRIPSI
Oleh: UMA ASTUTI NIM. 201110010311002
UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH MALANG FAKULTAS AGAMA ISLAM JURUSAN TARBIYAH 2015
UPAYA GURU PAI DALAM MENINGKATKAN KEAKTIFAN BELAJAR SISWA PADA MATA PELAJARAN PAI KELAS VIII DI SMP NEGERI 13 MALANG TAHUN PELAJARAN 2014-2015
SKRIPSI
Diajukan kepada Fakultas Agama Islam Universitas Muhammadiyah Malang Untuk memenuhi salah satu persyaratan Dalam menyelesaikan Program Sarjana Strata Satu (S-1)
Oleh: UMA ASTUTI NIM. 201110010311002
UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH MALANG FAKULTAS AGAMA ISLAM JURUSAN TARBIYAH 2015
LEMBAR PERSETUJUAN
UPAYA GURU PAI DALAM MENINGKATKAN KEAKTIFAN BELAJAR SISWA PADA MATA PELAJARAN PAI KELAS VIII DI SMP NEGERI 13 MALANG TAHUN PELAJARAN 2014-2015
SKRIPSI
Oleh:
UMA ASTUTI NIM. 201110010311002
Disetujui Oleh:
Pembimbing 1
Pembimbing 2
Drs. Faridi, M.Si
Dra. Romelah, M.Ag
ii
LEMBAR PENGESAHAN
SKRIPSI Dipertahankan di depan Dewan Penguji Skripsi Fakultas Agama Islam Universitas Muhammadiyah Malang, Dan diterima untuk memenuhi persyaratan Memperoleh gelar Sarjana Pendidikan Islam (S.Pd.I) Pada Tanggal: 24 Agustus 2015
Dewan Penguji
Tanda Tangan
1. Prof. Dr. Tobroni, M.Si
1.
2. Drs. Agus Purwadi, M.Si
2.
3. Drs. Faridi, M.Si
3.
4. Dra. Romelah, M.Ag
4.
Mengesahkan, Fakultas Agama Islam UniversitasMuhammadiyah Malang Dekan,
Drs. Faridi, M.Si
iii
MOTO:
“Selaluberdoakepada Allah SWT danpatuhterhadapkedua orang tua.Sekaligus berupaya menjadi insan yang lebih baik lagi hari demi hari”
PERSEMBAHAN Karya ini kupersembahkan kepada: 1. Ayahanda tersayang (Marsi) dan Ibunda tercinta (Sulasmi). 2. Semua keluarga di rumah. 3. Teman-teman Tabiyah angkatan 2011.
iv
SURAT PERNYATAAN
Yang beranda tanggan di bawah ini; Nama
: UMA ASTUTI
NIM
: 201110010311002
Tempat/ Tgl. Lahir
: BLORA, 7 MARET 1993
Fak/Jurusan
: Agama Islam/ Tarbiyah
Menyatakan bahwa Tugas Akhir / Skripsi dengan judul: UPAYA GURU PAI DALAM MENINGKATKAN KEAKTIFAN BELAJAR SISWA PADA MATA PELAJARAN PAI KELAS VIII DI SMP NEGERI 13 MALANG TAHUN PELAJARAN 2014-2015 adalah bukan merupakan karya tulis orang lain, baik bagian maupun keseluruhan, kecuali dalm bentuk kutipan yang telah kami sebutkan sumbernya. Demikian surat pernyataan ini kami buat dengan sebenar-benarnya dan apabila pernyataan ini tidak benar, kami bersedia mendapat sanksi akademis.
Malang, 13 September 2015 MahasiswaYbs
UMA ASTUTI
v
ABSTRAK
Upaya Guru PAI dalam Meningkatkan Keaktifan Belajar Siswa Pada Mata Pelajaran PAI Kelas VIII di SMP Negeri 13 Malang; Uma Astuti; NIM 201110010311002; JurusanTarbiyah FAI UMM. Kata Kunci: Upaya Guru PAI, Keaktifan Belajar Penelitian ini bertujuan untuk mendeskripsikan upaya guru PAI dalam meningkatkan keaktifan belajar siswa pada mata pelajaran PAI kelas VIII.Selain itu, juga mendeskripsikan factor penunjang da npenghambat dalam meningkatkan keaktifan belajar siswa pada mata pelajaran PAI kelas VIII di SMP Negeri 13 Malang dan solusinya. Jenis penelitian ini kualitatif. Informan penelitian adalah kepala sekolah, guru PAI dan siswa. Pengumpulan data dilakukan dengan observasi, wawancara dan dokumentasi. Teknik analisis data menggunakan deskriptif kualitatif. Sedangkan analisis data merujuk pada pendapat Miles dan Huberman yaitu tahap pengumpulan data, reduksi data, penyajian data, penarikan kesimpulan. Hasil penelitian menunjukkan bahwa (1)guru PAI sebelum memulai pelajaran selalu mempersiapkan RPP, Silabus, RPE, Prosem dan Prota, kemudian dalam pelaksanaan pembelajaran memilih dan menggunakan metode, media dan strategi pembelajaran yang kreatif dan inovatif, guru juga melakukan evaluasi di setiap akhir pertemuan dengan melakukan tanya jawab dan ulangan harian di akhir bab. (2) Faktor pendukung upaya guru PAI dalam meningkatkan keaktifan belajar siswa adalah guru dituntut cerdas, pandai dan bisa menggunakan metode, media dan strategi pembelaram yang kreatif dan inovatif sehingga siswa tidak bosan di kelas serta memaksimalkan penggunaan sarana prasarana yang ada dan juga turut aktifnya siswa dalam proses pembelajaran di kelas sekaligus dibarengi dengan kelengkapan sarana prasarana yang ada. Sedangkan untuk faktor penghambatnya adalah guru kurang inovatif dan kreatif dalam menggunakan metode, media dan strategi pembelajaran serta minimnya pengetahuan untuk menggunakan media pembelajaran IT, siswa yang ramai dan kurang memperhatikan pelajaran dan juga sarana prasarana yang dibutuhkan untuk pembelajaran PAI masih mengalami kekurangan yaitu speaker aktif dan perlengkapan untuk praktikum manasik haji.
vi
ABSTRAK
The efforts of PAI teacher to Improve Class VIII for being active in PAI Subject SMP Negeri 13 Malang; Uma Astuti; NIM 201110010311002; Subject Tarbiyah FAI UMM. Keywords: PAI Teacher Effort, activeness of Learning
This study aimed to describe the efforts of teachers PAI in improving students' learning activeness on the subjects of PAI-class VIII. In addition, it also describes the supporting and inhibiting factors in improving students' learning activeness on the subjects of PAI in class VIII SMP Negeri 13 Malang and the solutions. This type is qualitative research. The informants are principals, PAI teachers and students. The data were collected by observation, interview and documentation. Data were analyzed using qualitative description. While the analysis data refers to the opinion of Miles and Huberman that stage of data collection, data reduction, data presentation, drawing conclusions. The results showed that (1) PAI teacher before starting a lesson always prepare lesson plans, Syllabus, RPE, Prosem and Prota, then the process of learning choose and use creative and innovative methods of learning, media and learning strategies, teachers also evaluated at each end of the meeting to conduct debriefing and daily tests at the end of the Chapter. (2) Supporting factors of the efforts of PAI teachers in improving students' learning activeness is the teacher demanded to be intelligent, clever and can use the creative and innovative methods, media and learning strategies so that students do not get bored in the classroom as well as maximize the use of existing instruments and also active students in the learning process in the classroom at the same time accompanied by the completeness of existing infrastructure. As for the inhibiting factor is less innovative and creative teachers in the use of methods, media and learning strategies as well as the lack of knowledge to use IT learning media, crowded students who pay less attention to the lesson and also the necessary instruments for learning PAI is still experiencing a shortage of active speakers and equipment for lab rituals of Hajj.
vii
KATA PENGANTAR Puji syukur kehadirat Allah SWT yang telah melimpahkan segala rahmat, hidayah serta ridha-Nya, sehingga skripsi yang berjudul, “UPAYA GURU PAI DALAM MENINGKATKAN KEAKTIFAN BELAJAR SISWA PADA MATA PELAJARAN PAI KELAS VIII DI SMP NEGERI 13 MALANG ” yang penulis susun dalam karya ilmiah skripsi. Shalawat dan salam senantiasa terhanturkan kepada Nabi Muhammad SAW, beserta keluarga, sahabat, dan umatnya. Pada kesempatan ini, perkenankan penulis sampaikan terima kasih yang tiada terhingga kepada pihak-pihak yang membantu dan mendukung dalam proses penyusunan skripsi penulis, terutama kepada: 1. Ayahanda tersayang Marsi dan Ibunda tercinta Sulasmi serta keluarga besar yang selalu mendukungku selama ini 2. Drs.
Faridi,
M.Si,
selaku
Dekan
Fakultas
Tarbiyah
Universitas
Muhammadiyah Malang beserta para stafnya dan Nur Afifah KM, M.Kes, selaku Ketua Jurusan Tarbiyah Fakultas
Agama Islam Universitas
Muhammadiyah Malang 3. Drs. Faridi, M.Si., dan Dra. Romelah, M.Ag., selaku dosen pembimbing yang berkenan meluangkan waktu, tenaga dan pikiran untuk dapat memberikan arahan, saran, bimbingan, doa, serta motivasi kepada penulis 4. Drs. Faridi, M.Si, selaku dosen wali yang telah memberikan motivasi, saran, arahan, dan doa kepada penulis 5. Para Bapak dan Ibu dosen pengajar di Jurusan Tarbiyah Fakultas Agama Islam yang telah memberikan bekal ilmu pengetahuan kepada penulis
viii
6. Kepala Sekolah SMP Negeri 13 Malang dan guru yang telah mengijinkan penulis dan membantu untuk melakukan penelitian 7. Terima kasih juga untuk Sholikul Amzah Zakaria yang sudah membantu, memotivasi dan memberikan semangat dalam penyusunan skripsi agar selesai pada waktunya. 8. Teman-teman Tarbiyah angkatan 2011 khususnya (Ainun, Mira, Nita, Ika, Asfi, Zulfa dan Fafa) yang telah membantu dan memberikan semangat dalam menyelesaikan skripsi tepat pada waktunya. 9. Semua pihak yang telah membantu dan memotivasi penulis dalam proses penulisan skripsi ini yang tidak bisa penulis sebutkan satu per satu. Penulis sadar bahwa dalam skripsi ini masih terdapat banyak kekurangan dan kekeliruan, kritik dan saran yang konstruktif sangat penulis harapkan untuk perbaikan di masa yang akan datang. Ucapan terima kasih yang dapat penulis sampaikan, semoga amal dan jasa yang telah diberikan menjadi amal yang baik dalam kehidupan ini serta diterima oleh Allah SWT. Dan pada akhirnya, semoga skripsi ini bermanfaat. Amin.
Malang, 15 Agustus 2015 Penulis,
UMA ASTUTI NIM. 201110010311002
ix
DAFTAR ISI
HALAMAN JUDUL .................................................................................
i
HALAMAN PERSETUJUAN ...................................................................
ii
HALAMAN PENGESAHAN ...................................................................
iii
MOTTO DAN PERSEMBAHAN ............................................................
iv
SURAT PERNYATAAN .........................................................................
v
ABSTRAK .................................................................................................
vi
KATA PENGANTAR ...............................................................................
viii
DAFTAR ISI ..............................................................................................
x
DAFTAR TABEL ......................................................................................
xiii
BAB I
BAB II
PENDAHULUAN A. Latar Belakang Masalah ......................................................
1
B. Rumusan Masalah ..............................................................
9
C. Tujuan Penelitian ...............................................................
10
D. Manfaat Penelitian ........................................................ .....
10
E. Definisi Operasional ...........................................................
11
F. Sistematika Penulisan .........................................................
14
TINJAUAN PUSTAKA A. Guru Profesional dan Ruang Lingkupnya .........................
16
1. Pengertian Guru Profesional ......................................
16
2. Sikap Guru Profesional ..............................................
18
3. Guru Profesional dalam Pembelajaran .......................
20
x
4. Peran Guru Profesional dalam Pembelajaran ..............
23
5. Kemampuan yang Dituntut dari Guru Profesional .....
25
B.Keaktifan Belajar Siswadalam Pembelajaran PAI.... ...........
29
1. Pengertian Keaktifan Belajar .........................................
29
2. Ciri-ciri Siswa Aktif dalam Pembelajaran PAI ..............
30
3. Jenis-jenis Keaktifan Belajar ........................................
31
4. Model
C.
Hubungan
Guru
dengan
Siswa
dalam
Pembelajaran ................................................................
33
Pendidikan Agama Islam dan Ruang Lingkupnya..... ........
35
1. Definisi Pendidikan Agama Islam .................................
35
2. Tujuan Pendidikan Agama Islam ..................................
36
3. Fungsi Pendidikan Agama Islam ...................................
36
4. Ruang Lingkup Pendidikan Agama Islam .....................
38
D. Faktor Pendukung dan Penghambat Guru PAI dalam
BAB III
Pembelajaran ......................................................................
40
1. Faktor Pendukung .........................................................
40
2. Faktor Penghambat ........................................................
42
METODE PENELITIAN A. Jenis Penelitian ...................................................................
47
B. Lokasi Penelitian ................................................................
47
C. Informan Penelitian .................................................... ........
48
D. Teknik Pengumpulan Data .................................................
50
xi
E. Teknik Analisis Data ........................................................... BAB IV
54
HASIL PENELITIAN A. Gambaran Umum Dan Obyek Penelitian ..........................
58
1. Sejarah Singkat SMP Negeri 13 Malang.......................
58
2. Visi dan Misi Sekolah....................... .............................
60
3. Data Guru dan Siswa SMP Negeri 13 Malang. ............
62
4. Sarana prasarana SMP Negeri 13 Malang .....................
63
B. Penyajian dan Analisa Data ................................................
63
1. Upaya Guru PAI dalam Meningkatkan Keaktifan Belajar
Siswa
Kelas
VIII
Mata
Pelajaran
PAI................................ .................................................
63
2. Faktor Pendukung dan Penghambat Meningkatkan Keaktifan Belajar Siswakelas VIII MataPelajaran PAI dan Solusinya................................................................. BAB V
67
KESIMPULAN DAN SARAN A. Kesimpulan .......................................................................
79
B. Saran-Saran ........................................................................
80
DAFTAR PUSTAKA ........................................................................ .......
81
DAFTAR LAMPIRAN
xii
DAFTAR TABEL
TABEL I
: JUMLAH GURU SMP Negeri 13 MALANG
TABEL II
: JUMLAH SISWA SMP Negeri 13 MALANG
TABEL III
: DAFTAR SARANA PRASARANA LAB PAI SMP Negeri 13 MALANG
xiii
DAFTAR PUSTAKA
Aa Suryana dan Pupuh Fathurrohman. 2012, Guru Profesional. Bandung: PT Rafika Aditama. Akbar Sa’dun. 2013, Instrumen Perangkat Pembelajaran. Bandung: PT. Remaja Rosdakarya. Arikunto Suharsimi. 2006, Prosedur Penelitian Suatu Pendekatan Praktik. Jakarta: Rineka Cipta. Bungin Burhan. 2001, Metode Penelitian Sosial dan Format-Format KualitatifKuantitatif. Surabaya: Angkasa Prima. Djamarah Syaiful Bahri. 2006, Strategi Belajar Mengajar. Jakarta: Rineka Cipta. Dkk, Supandi. 1986, Pengelolaan Interaksi Belajar Mengajar Intrakulikuler, Kokurikuler, dan Ekstrakulikuler. Malang: Penerbit Karunika. Et,al
Khairudin.
2007,
Kurikulum
Tingkat
Satuan
Pendidikan.
Yogyakarta:Nuansa Aksara. Hamalik Oemar. 2005, Kurikulum dan Pembelajaran. Jakarta: Bumi Aksara. 2006, Pendidikan Guru Berdasarkan Pendekatan Kompetensi. Jakarta: Bumi Aksara. Hasbi Lawrens, Burhani. 2007, Kamus Ilmiah Populer. Jombang: Lintas Media. Hasbullah. 2009, Dasar-dasar Ilmu Pendidikan. Jakarta: Raja Grafindo. Idrus Muhammad. 2009, Metode Penelitian Ilmu Sosial: Pendekatan Kualitatif dan Kuantitatif. Jakarta: Erlangga.
81
M.A Muhaimin. 2008, Paradigma Pendidikan Islam. Bandung: Rosdakarya. Muhajir. 1989, Metode Penelitian Kualititatif,. Semarang: Bina Ilmu. Moleong Lexy J. 2012, Metodologi Penelitian Kualitatif,. Bandung: PT Remaja Rosdakarya. Mulyasa E. 2006, Implementasi Kurikulum 2004; Panduan Pembelajaran KBK. Bandung: PT. Remaja Rosdakarya. 2006, Menjadi Guru Profesional. Bandung : PT Remaja Rosda Karya. 2008, Menjadi Guru Profesional Menciptakan Pembelajaran Kreatif dan Menyenangkan. Bandung: PT. Remaja Rosdakarya. 2010, Kurikulum Tingkat Satuan Pendidikan. Bandung: PT. Remaja Rosdakarya. Sagala Saiful. 2006, Konsep dan Makna Pembelajaran. Bandung: Alfabeta. Sanjaya Wina. 2008, Perencanaan dan Desain Sistem Pembelajaran. Jakarta: Kencana. Sudjana Nana. 1987, Cara Belajar Siswa Aktif dalam Proses Pembelajaran. Bandung: Sinar Baru Sugiyono. 2010, Metode Penelitian Kuantitatif Kualitatif dan R&D. Bandung: Alfabeta. Syah Muhibbin. 2000, Psikologi Pendidikan dengan Pendekatan Baru, Edisi Revisi. Bandung: PT Remaja Rosda Karya. Tafsir Ahmad. 1992, Ilmu Pendidikan Dalam Perspektif Islam. Bandung: PT Rosda Karya.
82
Thoha Chabib. 1996, Kapita Selekta Pendidikan Islam. Yogyakarta: Pustaka Pelajar. Yamin Martinis. 2007, Kiat Membelajarkan Siswa. Jakarta: Gaung Persada.
83