Kantor Telp. / Fax Email Web TDP
: Jl. Taman Sri Rejeki Timur III N0. 39 Semarang, Jawa Tengah 50149 : (024) 7614115 :
[email protected] : www.brainmanagement.org : 11.01.3.46.20772
TERM OF REFERENCE (TOR) BIMBINGAN TEKNIS
Penyusunan Laporan Keuangan Terintergrasi SAP Permendagri 64/2013 – SAK Berbasis Akrual Bersama Drs. Wartono, M.Si., Akt., CPA., CA.
LATAR BELAKANG Meningkatnya kompetisi dibidang perumahsakitan menuntut agar pelayanan kesehatan dapat selalu mengembangkan usahanya. Upaya peningkatan mutu pelayanan di Rumah Sakit dengan mendayagunakan sumber dayanya lebih efektif dan efisien. Rumah sakit harus mempunyai manajemen keuangan yang dapat menyajikan laporan keuangan yang akurat dan tersaji secara tepat waktu, untuk memenuhi kepentingan para pihak yang memerlukan. Terhitung mulai 1 Januari 2015 Pelaksanaan Penerapan Laporan Keuangan Instansi pemerintah/SKPD/Khususnya RS Daerah yang telah menerapkan PPK-BLU wajib menyusun dan menyampaikan laporan keuangan kepada PPKD sebagai bentuk pertanggungjawaban atas pelaksanaan kegiatan operasional BLUD. Hal ini di dasarkan atas PP No. 71 Tahun 2010 tentang Standar Akuntasi Pemerintahan dan Permendagri No.64 Tahun 2013 tentang Penerapan Standar Akuntansi Pemerintahan berbasis Akrual Pada Pemerintah Daerah. Berlakunya SAP Terbaru ini membawa konsekuensi SKPD/Unit SKPD BLUD harus menyusun laporan keuangan dengan mengkonversikan laporan keuangan versi SAK ke dalam laporan keuangan versi SAP terbaru. Salah satu kendala yang di hadapi sebagian besar Rumah Sakit Daerah (atau BLUD pada umumnya) yang telah ditetapkan sebagai SKPD yang menerapkan PPK-BLUD adalah masih belum memadainya kemampuan SDM dalam penyusunan Laporan Keuangan Sesuai ke dua standar (SAK dan SAP). Sementara itu pelatihan teknis penyusunan laporan keuangan aplikatif (langsung praktik) dengan pola pengkonversian laporan keuangan BLUD (SAK) ke dalam laporan keuangan Pemda (SAP terbaru) masih sangat jarang dilakukan. Dapat dibayangkan, dengan kemampuan SDM selama ini, menyusun laporan dengan satu versi SAK masih banyak mengalami kesulitan, padahal Permendagri No 61 Th 2007 (SAK) dan Permendagri No 64 Tahun 2013 (SAP) menuntut diterapkan secara bersamaan. Hal ini menuntut
dilakukan
pelatihan
aplikatif
(langsung
praktik)
agar
dapat
mengimplementasikan akuntansi dan menyusun laporan keuangan yang dapat memenuhi ke dua versi tersebut. Dengan latar belakang tersebut di atas dalam rangka membantu manajemen RS, Brain Management menyelenggarakan Bimbingan Teknis “Penyusunan Laporan Keuangan Terintegrasi SAP Permendagri 64/2013 - SAK berbasis Akrual” bersama dengan Drs. Wartono, M.Si., Akt, CPA, CA. di Hotel Grand Tjokro Yogyakarta, 1 – 3 Oktober 2015. 1
TUJUAN Memberikan Pemahaman dan Kemampuan yang baik dalam menyusun Laporan Keuangan BLUD berdasarkan Standar Akuntansi Keuangan (SAK) sebagai bentuk laporan pertanggungjawaban atas pelaksanaan kegiatan operasional BLUD serta menyusun Laporan Keuangan BLUD berdasarkan Standar Akuntansi Pemerintahan (SAP) untuk keperluan pengintegrasian Laporan Keuangan BLUD ke dalam Laporan Keuangan Pemerintah daerah. PESERTA BIMBINGAN TEKNIS 1. 2. 3. 4.
Direktur RS; Pejabat Pengelola Keuangan Daerah (PPKD); Inspektorat Daerah (Bawasda); Pejabat Keuangan BLUD, Wadir Keuangan / Kabag Keuangan / Staf Akuntansi/ Bendahara Penerima dan Pengeluaran / Staf Keuangan bagian Pelaporan; 5. Pejabat Pengelola Anggaran/Keuangan/Akuntansi/ Perencanaan RS; 6. Satuan Pemeriksa Internal. Catatan : Peserta dari masing-masing RS disarankan mengirimkan peserta dalam bentuk tim minimal 3 orang. TRAINER Drs. Wartono, M.Si., Akt, CPA, CA. Anggota Tim Penyusun Permendagri 61 Th. 2007, dan bergai peraturan lain BLU, Konsultan Keuangan BLU & Pemda, Penyusun inti Dokumen Administratif BLU di Ditjen Cipta Karya Kementerian Pekerjaan Umum RI, Dosen FEB Universitas Sebelas Maret Surakarta, Ketua Dewan Pengawas RSUD Bangil Jatim, Anggota Tim Penilai (assesor) BLUD berbagai di berbagai provinsi. Akuntan Publik Terdaftar Pemeriksa BPK RI., Manager Kantor Akuntan Publik WARTONO & Rekan.
METODE
Presentasi Praktik / Latihan
: 20% : 80%
KELENGKAPAN DAN DATA YANG HARUS DIPERSIAPKAN 1. 2.
Peserta di wajibkan membawa laptop. Membawa data yang berkaitan.
WAKTU & TEMPAT PELAKSANAAN Hari/Tanggal : Kamis – Sabtu, 1 – 3 Oktober 2015. Tempat : Hotel Grand Tjokro Yogyakarta. Jl. Gejayan 37, Yogyakarta Phone +62 274 6429100 Agenda : Rundown Terlampir.
2
PENDAFTARAN DAN INVESTASI Pendaftaran dapat melalui : Menghubungi kantor Brain Management (024) 7614115; Telephon / SMS dengan CP. : Fatchur Rochman Hp : 0812 2881 4002 atau Dwi Widiastuti Hp: 0819 0438 7214; Mengirimkan formulir pendaftaran melalui fax. Ke (024) 7614115; Mengisi pendaftaran lewat website kami: www.brainmanagement.org; Mendaftar melalui email kami:
[email protected]. Adapun investasi per peserta adalah : 1. Paket 1 : Rp. 5.000.000 per orang (termasuk akomodasi menginap 2 malam, single 1 kamar 1 peserta di Hotel Grand Tjokro Yogyakarta) dan dibayarkan maksimal 1 Oktober 2015; 2. Paket 2 : Rp. 4.500.000 per orang (termasuk akomodasi menginap 2 malam, twin share 1 kamar 2 peserta di Hotel Grand Tjokro Yogyakarta) dan dibayarkan maksimal 1 Oktober 2015; 3. Paket 3 : Rp. 4.000.000 per orang (tidak include menginap di Hotel) dan dibayarkan maksimal 1 Oktober 2015. CARA PEMBAYARAN 1. Pembayaran dengan transfer melalui Rekening Bank Mandiri No. Rek. 135-00-0597625-1 KCP RS Dr. Kariadi Semarang , a.n Fatchur Rochman; Catatan : Bukti pembayaran melalui transfer dapat disampaikan dengan fax. ke (024) 7614115. 2. Pembayaran di tempat (on site) pada saat registrasi. Untuk konfirmasi lebih lanjut dapat menghubungi kantor Brain Management telp. 024-7614115 atau dengan Contact Person Pendaftaran di atas. Terkait dengan keterbatasan tempat, mohon untuk dapat mendaftarkan sedini mungkin. FASILITAS 1. 2. 3. 4. 5.
Akomodasi menginap di Hotel Grand Tjokro Yogyakarta untuk 2 malam bagi peserta Paket 1 dan 2; Mengikuti Bimbingan Teknis selama 3 hari; Coffee Break, Makan Siang dan Makan Malam selama Bimtek; Bimtek Kits (Modul dalam hard copy dan soft copy); Sertifikat.
Catatan : o o
Bagi peserta yang menginap : Check in Pukul 2.00 BBWI pada: Kamis, 1 Oktober 2015; Check Out Pukul 12.00 BBWI pada: Sabtu, 3 Oktober 2015. Jika peserta menginap diluar tanggal tersebut maka tidak termasuk/diluar paket Bimtek dan dapat dikoordinasikan langsung dengan pihak hotel maupun konfirmasi ke penyelenggara. Semarang, 12 Agustus 2015 Brain Management
Fatchur Rochman, SHI Direktur 3
JADWAL DAN MATERI BIMBINGAN TEKNIS Penyusunan Laporan Keuangan Terintegrasi SAP Permendagri 64/2013 – SAK Berbasis Akrual Hari Pertama : Kamis, 1 Oktober 2015 Waktu Materi / Kagiatan 12.00 – Selesai Registration & Hotel Check In 14.00 – 14.15 Opening session Sesi 1 14.15 – 15.30 Poses akuntansi dalam menyusun Laporan Keuangan 15.30 – 15.45 Coffe Break 15.45 – 17.00 17.00 – 19.30 19.30 – 21.00
Sesi 2 Pemenuhan laporan keuangan (Permendagi No 64 Tahun 2013)
SAK
dan
Fasilitator Crew Brain Management Brain Management Drs. Wartono, M.Si., Akt, CPA, CA.
SAP
Rehat Malam / Dinner Sesi 3 Pelatihan aplikatif setting penyiapan laporan menuju kesesuaian SAK dan SAP terbaru.
Hari Kedua : Rabu, Jumat 2 Oktober 2015 Waktu Materi / Kegiatan Sesi 4 08.30 – 10.00 Pelaatihan aplikatif Menyusun Laporan Operasional sesuai SAK 10.00 – 10.15 Coffee break / Photo session Sesi 5 10.15 – 11.45 Pelatihan aplikatif Menyusun Neraca sesuai SAK 11.45 – 13.30 Rehat siang / Lunch Sesi 6 13.30 – 14.45 Pelatihan aplikatif Menyusun Laporan Arus Kas . 14.45 – 15.00 Coffee break Sesi 7 Pelatihan aplikatif melakukan konversi pos-pos laporan 15.00 – 16.30 keuangan dari SAK ke SAP 16.30 – 19.30 Rehat malam / dinner Sesi 8 19.30 – 21.00 Pelatihan aplikatif menyusun laporaan Operasional SAP. Hari Ketiga : Sabtu, 3 Oktober 2015 Waktu Materi / Kegiatan Sesi 9 Presentasi Pengintegrasian Laporan Keuangan BLUD 08.30 – 10.00 dengan Laporan Keuangan Pemerintah Daerah. 10.00 – 10.15 Coffee break Sesi 10 10.15 – 11.15 Laporan Kinerja Keuangan BLUD 11.15 – 11.30
Review, Rencana dan Tindak Lanjut.
Drs. Wartono, M.Si., Akt, CPA, CA.
Drs. Wartono, M.Si., Akt, CPA, CA.
Fasilitator Drs. Wartono, M.Si., Akt, CPA, CA. Drs. Wartono, M.Si., Akt, CPA, CA. Drs. Wartono, M.Si., Akt, CPA, CA. Drs. Wartono, M.Si., Akt, CPA, CA. Drs. Wartono, M.Si., Akt, CPA, CA.
Fasilitator Drs. Wartono, M.Si., Akt, CPA, CA.
Drs. Wartono, M.Si., Akt, CPA, CA. Drs. Wartono, M.Si., Akt, CPA, CA.
11.30 – 13.00 Closing, Rehat Siang / Lunch & hotel check out Catatan : 1. Bagi peserta diharapkan dapat mengikuti keseluruhan sesi materi. 2. Untuk dapat mengikuti Bimtek dengan baik, disarankan semua peserta telah menguasai dasar-dasar program Microsoft Excel dan wajib membawa Laptop. 3. 80 % pelatihan ini berupa praktik. 4
FORMULIR PENDAFTARAN BIMBINGAN TEKNIS Penyusunan Laporan Keuangan Terintegrasi SAP Permendagri 64/2013 – SAK Berbasis Akrual Hotel Grand Tjokro Yogyakarta, 1 – 3 Oktober 2015
Kepada Yth. : Brain Management Fax. Nomor : 024-7614115 Kami mendaftar sebagai peserta bimtek : Peserta Jenis kamar No
Nama
Jabatan
No. HP
PAKET 1 1 org/kmr
PAKET 2 2 org/kmr
PAKET 3 Tidak Menginap
1. 2. 3. 4. 5. 6. 7. Instansi Pengirim
: ….....................................................…………..............................................
Alamat
: ………..............................................................................……...….………......
Telepon
: ……....……...................................Fax. ....……….................................……..…
Contact Person
: Nama ………...................…...…...…................… HP .……............….......……..
Pernyataan Pembayaran : * Terlampir kami fax. bukti Rp.........................................................
transfer
biaya
Catatan : Bagi peserta yang menginap di Hotel Grand Tjokro Yogyakarta, Check in tgl…............................Check out tgl……...................... * Formulir ini dapat digandakan sesuai kebutuhan
Bimtek,
seperti
tersebut
di
atas
sebesar
......................,...…............................2015 Pengirim,
(....................…………………..)
Catatan : Mohon menuliskan nama, no. handphone dengan jelas dan lengkap, sekaligus membantu kami untuk menginput data dokumen. Pilih paket menginap 1 single atau 2 twin share, atau 3 tidak menginap.
5