SILABUS MATA KULIAH PENGELOLAAN TEKNOLOGI INFORMASI
SILABUS MATA KULIAH MATA KULIAH
: Pengelolaan Teknologi Informasi
JUMLAH SKS
: 2 Sks
SEMESTER
: Genap
DOSEN MATA KULIAH
: Septiana Dewi Andriana, M.Kom
DESKRIPSI MATA KULIAH Pengelolaan Teknologi Informasi mengkaji
berbagai
aspek
menajemen
teknologi informasi. Kajian ini meliputi (1) aspek fundamental TI (Teknologi Informasi) dan SI (Sistem Informasi) (2) pengembangan & utilisasi teknologi informasi dan implikasinya terhadap manajemen dan organisasi (e-library, ecommerce, e-bussiness, e-government), (3) kaitan teknologi informasi dengan sistem strategik dan interorganisasi, serta jaringan kerja telekomunikasi, (4) sistem pendukung keputusan (DSS) &
berbasis
pegetahuan
(knowledge-based)
dan
manajemen teknologi informasi untuk perpustakaan.
TUJUAN PEMBELAJARAN Dengan mempelajari mata kuliah ini, diharapkan mahasiswa dapat : memahami aspek kunci dalam Pengelolaan Teknologi Informasi dalam berbagai konteks aplikasi yang ada dan berkembang saat ini.
METODE PERKULIAHAN Metode perkuliahan ini menggunakan metode yang bervariasi, supaya proses belajar mengajar dalam perkuliahan berjalan dengan lancar. Untuk beberapa kali pertemuan, mahasiswa mempresentasikan makalah/resume di depan kelas perkelompok. Dengan demikian setiap peserta kelompok diskusi diharapkan untuk mampu menyampaikan gagasan dalam setiap pembahasan. Beberapa strategi instruksional akan
Page i
Septiana Dewi Andriana, M.Kom
SILABUS MATA KULIAH PENGELOLAAN TEKNOLOGI INFORMASI
digunakan dalam perkuliahan ini sebagai contoh, untuk pertemuan pertama Dosen akan memberi kuliah singkat pada awal pertemuan untuk member latar belakang dan kerangka berpikir bagi diskusi kelas. Untuk topik tertentu akan dipresentasikan oleh masing-masing kelompok dan mencoba mengindentifikasikan alternatif pemecahannya. Setelah kelompok diskusi selesai hasilnya dibahas oleh Dosen yang bersangkutan.
KRITERIA PENILAIAN Adapun kriteria penilaian dalam perkuliahan ini adalah : NILAI
POINT
RANGE
A
4
80 – 100
B+
3,5
73 – 79
B
3
65 – 72
C+
2,5
61 – 64
C
2
55 – 60
D
1
45 - 54
E
0
0 - 40
Dalam menentukan nilai akhir akan digunakan penilaian sebagai berikut : Kehadiran : 10 % Tugas
: 15 %
MID
: 30 %
UAS
: 45 %
NB : Penilaian diatas tidak akan berlaku apabila 1. Jumlah kehadiran mahasiswa < 70% dari total pertemuan dikelas. 2. Mahasiswa tidak mengerjakan tugas.
Page ii
Septiana Dewi Andriana, M.Kom
SILABUS MATA KULIAH PENGELOLAAN TEKNOLOGI INFORMASI
PENUGASAN Tugas TIM : Review Jurnal yang terkait mata kuliah Pengelolaan Teknologi Informasi
JADWAL PERKULIAHAN Adapun rincian materi perkuliahan tiap minggunya adalah sebagai berikut : Pertemuan
Pokok Bahasan
Sub Bahasan
Metode
Referensi
1 (17
Pengenalan Silabus dan Kontrak Kuliah
Pengenalan Silabus, Penjelasan Kontrak Kuliah, Pembentukan TIM PTI dan Penjelasan Dasar tentang Pengelolaan Teknologi Informasi. Pengenalan bentuk teknologi informasi, Sistem informasi, Peran dalam organisasi, dan Sistem informasi dan organisasi. Manajemen Teknologi informasi, Manajemen Hardware, dan Manajemen Software.
Tatap Muka
Peraturan Kampus dan Dosen
Tatap Muka dan Tanya Jawab
1, 2
Tatap Muka dan Tanya Jawab
1, 2
Posisi Teknologi Informasi dalam Kerangka Strategi Perusahaan, dan Investasi di Bidang Teknologi Informasi. Review jurnal. Fungsi Utama Divisi Teknologi Informasi,
Tatap Muka dan Tanya Jawab
1, 2
Tatap Muka dan Tanya
1, 2
Februari 2017)
2 (24 Februari 2017)
3 (03 Maret 2017)
4 (10 Maret 2017)
5 (17 Maret 2017)
Page iii
Konsep Dasar Teknologi Informasi
Manajemen Infrastruktur Teknologi Informasi Posisi & Manfaat Teknologi Informasi Bagi Perusahaan
Kunci Mempertahank
Septiana Dewi Andriana, M.Kom
SILABUS MATA KULIAH PENGELOLAAN TEKNOLOGI INFORMASI
6 (24 Maret 2017)
an Keunggulan dan Tiga Asset Utama Kompetitif Teknologi Informasi. Jangka Panjang Presentasi Presentasi TIM Review Jurnal
Jawab
Presentasi dan Tanya Jawab
Mahasiswa
Ujian bersifat Close Book
Dosen
7 (31 Maret 2017)
8 (21 April 2017)
9 (28 April 2017)
10 (05 Mei 2017)
11 (12 Mei 2017)
Page iv
QUIZ
Quiz Pra-MID
MID SEMESTER (03 April 2017 – 15 April 2017 ) Teknologi Tawaran Teknologi Tatap Muka Informasi Informasi pada dan Tanya Dalam Business Jawab Business Process Reengineering, Process Dan Data Processing Reengineering dan Teknologi Informasi. Kerangka Kerangka Zachman Tatap Muka Teknologi Dan Posisi Teknologi dan Tanya Informasi Informasi pada Jawab Kerangka Value Chain Michael Porter Teknologi Teknologi Informasi Tatap Muka Informasi sebagai Senjata dan Tanya Sebagai Persaingan, Teknik Jawab Senjata, GAP Analisa Gap dan Dalam Pengembangan Pandangan Teknologi Stakeholders Informasi, Dan Pengaruh Stakeholders dalam Pengembangan Teknologi Informasi. Implementasi Implementasi Tatap Muka Pengelolaan Metodologi & Tanya Teknologi Interlocking, Etika Jawab Informasi dalam Dunia Komputer, Karakteristik Sumber Daya Manusia di
1, 2
1, 2
1, 2
1, 2
Septiana Dewi Andriana, M.Kom
SILABUS MATA KULIAH PENGELOLAAN TEKNOLOGI INFORMASI
12 (19 Mei 2017) 13 (26 Mei 2017) 14 (02 Juni
Persentasi Tugas Akhir Mt. Kuliah Persentasi Tugas Akhir Mt. Kuliah QUIZ
Bidang Teknologi Informasi, Dan Segi Tiga Emas Teknologi Nasional. Presentasi TIM
2017)
Presentasi TIM
Quiz Pra-UAS
Tatap Muka & Tanya Jawab Tatap Muka & Tanya Jawab Ujian bersifat Close Book
Mahasiswa
Mahasiswa
Dosen
UJIAN AKHIR SEMESTER (05 Juni 2017 - 17 Juni 2017)
DAFTAR PUSTAKA O'Brien, James and Marakas, George. 2007. Management Information Systems with MISource 2007, 8th ed. Boston, MA: McGrawHill, Inc. ISBN: 13 9780073323091 Eko Indrajit, Richardus. Manajemen Sistem Informasi Dan Teknologi Informasi
Page v
Septiana Dewi Andriana, M.Kom