SATUAN ACARA PENGAJARAN (SAP) Mata Kuliah Kode Mata Kuliah SKS Waktu Pertemuan Pertemuan
: Matematika Bisnis II : SM 20-031 :3 : 3 X 50 menit : I (pertama)
A. Tujuan : 1. Instruksional Umum Setelah menyelesaikan mata kuliah ini mahasiswa dapat mengingat kembali materi dasar matematika terutama mengenai limit dan kesinambungan. 2. Instruksional Khusus Mahasiswa dapat menghitung limit dan memahami konsep kesinambungan. B. Pokok Bahasan
: Konsep-konsep dasar limit dan kesinambungan
C. Sub Pokok Bahasan
: Limit, kesinambungan, dan aplikasi kesinambungan dan pertidaksamaan :
D. Kegiatan Belajar Mengajar Tahap Pendahuluan
Penyajian
Penutup
Kegiatan Pengajar ● menjelaskan kontrak perkuliahan ●memberikan penjelasan TIU & TIK dalam perkuliahan Matematika Bisnis II ●menjelaskan ruang lingkup materi Matematika Bisnis II ●menjelaskan limit ●menjelaskan kesinambungan ●menjelaskan aplikasi kesinambungan dalam pertidaksamaan ● memberikan contoh sesuai materi yang diberikan ● membuka ruang tanya jawab dan diskusi
Kegiatan Mahasiswa ●memperhatikan ●membuat catatan ●bertanya
Media dan Alat White board, spidol, infocus, laptop
Referensi
●memperhatikan ●membuat catatan ●bertanya
White board, spidol, infocus, laptop
Hae.10.1 Hae.10.4 Hae.10.5 Dum.8
●memperhatikan ●membuat catatan ●bertanya ●mengerjakan latihan soal
White board, spidol, infocus, laptop
●menjawab pertanyaan & meminta peserta kuliah untuk mengerjakan latihan/contoh soal E. Evaluasi Diberikan dengan latihan soal yang harus dikerjakan oleh mahasiswa dengan metode acak berkaitan dengan materi perkuliahan yang telah disampaikan serta diberikan tugas/PR. F. Referensi 1. Haeussler, Ernest F. And Paul, Richard S. 2006. Introductory Mathematical Analysis For Business, Economics And The Life And Social Sciences, 12th Edition. Prentice Hall International Edition. (Hae) 2. Budnick, Frank S. 1993. Applied Mathematics For Business, Economic, and The Social Science, 4th Edition. Mc Graw Hill International. (Bud) 3. Dumairy. 1999. Matematika Terapan Untuk Ekonomi. Edisi 2. Cetakan kesembilan. Yogyakarta: BPFE. (Dum) 4 Hedwigis Esti Riwayati & Markonah. 2008. Matematika Ekonomi dan Bisnis I dengan Soal dan Jawaban: Grasindo. (HM)
SATUAN ACARA PENGAJARAN (SAP) Mata Kuliah Kode Mata Kuliah SKS Waktu Pertemuan Pertemuan
: Matematika Bisnis II : SM 20-031 :3 : 3 X 50 menit : II (kedua)
A Tujuan : 1. Instruksional Umum Setelah menyelesaikan mata kuliah ini mahasiswa dapat memahami konsep diferensiasi. 2. Instruksional Khusus Mahasiswa dapat memahami derivatif dan dapat mengetahui kaidah-kaidah diferensial. B. Pokok Bahasan
: Diferensiasi
C. Sub Pokok Bahasan
: Derivatif dan kaidah diferensial.
D. Kegiatan Belajar Mengajar
:
Tahap Pendahuluan
Penyajian
Penutup
Kegiatan Pengajar
Kegiatan Mahasiswa ●memperhatikan ●membuat catatan ●bertanya
● menjelaskan TIK dalam perkuliahan kali ini ●menjelaskan ruang lingkup materi ●menjelaskan derivatif ●memperhatikan ●menjelaskan kaidah ●membuat diferensial catatan ●bertanya ● menyimpulkan ●memperhatikan materi perkuliahan ●membuat ● membuka ruang catatan tanya jawab dan ●mengerjakan diskusi latihan soal ●memberikan latihan soal & menjawab contoh soal
Media dan Alat White board, spidol, infocus, laptop
Referensi
White board, spidol, infocus, laptop White board, spidol, infocus, laptop
Hae.11 Hae.12 Dum. 9
E. Evaluasi Diberikan dengan latihan soal yang harus dikerjakan oleh mahasiswa dengan metode acak berkaitan dengan materi perkuliahan yang telah disampaikan serta diberikan
tugas/PR. F. Referensi 1. Haeussler, Ernest F. And Paul, Richard S. 2006. Introductory Mathematical Analysis For Business, Economics And The Life And Social Sciences, 12th Edition. Prentice Hall International Edition. (Hae) 2. Budnick, Frank S. 1993. Applied Mathematics For Business, Economic, and The Social Science, 4th Edition. Mc Graw Hill International. (Bud) 3. Dumairy. 1999. Matematika Terapan Untuk Ekonomi. Edisi 2. Cetakan kesembilan. Yogyakarta: BPFE. (Dum) 4. Hedwigis Esti Riwayati & Markonah. 2008. Matematika Ekonomi dan Bisnis I dengan Soal dan Jawaban: Grasindo. (HM)
SATUAN ACARA PENGAJARAN (SAP) Mata Kuliah Kode Mata Kuliah SKS Waktu Pertemuan Pertemuan
: Matematika Bisnis II : SM 20-031 :3 : 3 X 50 menit : III (ketiga)
A. Tujuan : 1. Instruksional Umum Setelah menyelesaikan mata kuliah ini mahasiswa dapat memahami konsep diferensial 2. Instruksional Khusus Mahasiswa dapat melakukan diferensiasi terhadap fungsi implisit dan fungsi-fungsi berordo tinggi. B. Pokok Bahasan
: Diferensiasi (lanjutan)
C. Sub Pokok Bahasan
: Diferensiasi fungsi implisit dan diferensiasi Ordo Tinggi
D. Kegiatan Belajar Mengajar
:
Tahap Pendahuluan
Penyajian
Penutup
Kegiatan Pengajar
Kegiatan Mahasiswa ● menjelaskan TIK ●memperhatikan dalam perkuliahan kali ●membuat ini catatan ●menjelaskan ruang ●bertanya lingkup materi ●menjelaskan ●memperhatikan diferensiasi fungsi ●membuat implisit catatan ●menjelaskan ●bertanya diferensiasi Ordo ●latihan soal Tinggi ● menyimpulkan ●memperhatikan materi perkuliahan ●membuat ● membuka ruang catatan tanya jawab dan ●bertanya latihan soal ●latihan soal ●menyelesaikan contoh soal dan latihan serta partisipasi mahasiswa untuk
Media dan Alat White board, spidol, infocus, laptop
Referensi
White board, spidol, infocus, laptop
Hae.12
White board, spidol, infocus, laptop
Dum.9 HM.1
menyelesaikan soal latihan . E. Evaluasi Diberikan dengan latihan soal yang harus dikerjakan oleh mahasiswa dengan metode acak berkaitan dengan materi perkuliahan yang telah disampaikan serta diberikan tugas/PR. F. Referensi 1. Haeussler, Ernest F. And Paul, Richard S. 2006. Introductory Mathematical Analysis For Business, Economics And The Life And Social Sciences, 12th Edition. Prentice Hall International Edition. (Hae) 2. Budnick, Frank S. 1993. Applied Mathematics For Business, Economic, and The Social Science, 4th Edition. Mc Graw Hill International. (Bud) 3. Dumairy. 1999. Matematika Terapan Untuk Ekonomi. Edisi 2. Cetakan kesembilan. Yogyakarta: BPFE. (Dum) 4. Hedwigis Esti Riwayati & Markonah. 2008. Matematika Ekonomi dan Bisnis I dengan Soal dan Jawaban: Grasindo. (HM)
SATUAN ACARA PENGAJARAN (SAP) Mata Kuliah Kode Mata Kuliah SKS Waktu Pertemuan Pertemuan
: Matematika Bisnis II : SM 20-031 :3 : 3 X 50 menit : IV (keempat)
A. Tujuan : 1. Instruksioanal Umum Setelah menyelesaikan mata kuliah ini mahasiswa dapat memahami konsep nilai ekstrim 2. Instruksional Khusus Mahasiswa dapat menentukan nilai ekstrim, melakukan pengujian terhadap nilai ekstrim, serta menggambarkan kurva non linier. B. Pokok Bahasan
: Nilai Ekstrim
C. Sub Pokok Bahasan
: Menentukan nilai ekstrim, uji ekstrim, menggambar kurva
D. Kegiatan Belajar Mengajar
:
Tahap Pendahuluan
Penyajian
Penutup
Kegiatan Pengajar ● menjelaskan TIK dalam perkuliahan kali ini ●menjelaskan ruang lingkup materi ●menjelaskan nilai ekstrim ●menjelaskan cara menguji ekstrim ●menjelaskan cara menggambar kurva ● menyimpulkan materi perkuliahan ● membuka ruang tanya jawab dan latihan soal ●menjawab pertanyaan dan partisipasi peserta dalam penyelesaian
Kegiatan Mahasiswa ●memperhatikan ●membuat catatan ●bertanya
Media dan Alat White board, spidol, infocus, laptop
Referensi
●memperhatikan ●membuat catatan ●bertanya ●latihan soal
White board, spidol, infocus, laptop
Hae.13
●memperhatikan ●membuat catatan ●bertanya ●mengerjakan latihan soal
White board, spidol, infocus, laptop
Dum.9 HM. 1
soal latihan E.Evaluasi Diberikan dengan latihan soal yang harus dikerjakan oleh mahasiswa dengan metode acak berkaitan dengan materi perkuliahan yang telah disampaikan serta diberikan tugas/PR. F. Referensi 1. Haeussler, Ernest F. And Paul, Richard S. 2006. Introductory Mathematical Analysis For Business, Economics And The Life And Social Sciences, 12th Edition. Prentice Hall International Edition. (Hae) 2. Budnick, Frank S. 1993. Applied Mathematics For Business, Economic, and The Social Science, 4th Edition. Mc Graw Hill International. (Bud) 3. Dumairy. 1999. Matematika Terapan Untuk Ekonomi. Edisi 2. Cetakan kesembilan. Yogyakarta: BPFE. (Dum) 4. Hedwigis Esti Riwayati & Markonah. 2008. Matematika Ekonomi dan Bisnis I dengan Soal dan Jawaban: Grasindo. (HM)
SATUAN ACARA PENGAJARAN (SAP) Mata Kuliah Kode Mata Kuliah SKS Waktu Pertemuan Pertemuan
: Matematika Bisnis II : SM 20-031 :3 : 3 X 50 menit : V (kelima)
A. Tujuan : 1. Instruksional Umum Setelah menyelesaikan mata kuliah ini mahasiswa dapat memahami terapan diferensial. 2. Instruksional Khusus Mahasiswa dapat menetapkan nilai ekstrim dari fungsi biaya total, penerimaa total, biaya rata-rata dan laba. B. Pokok Bahasan
: Aplikasi diferensiasi
C. Sub Pokok Bahasan
: Aplikasi Maksima dan Minima, Aplikasi diferensial :
D. Kegiatan Belajar Mengajar
Tahap Pendahuluan
Penyajian
Penutup
Kegiatan Pengajar
Kegiatan Mahasiswa ● menjelaskan TIK ●memperhatikan dalam perkuliahan kali ●membuat ini catatan ●menjelaskan ruang ●bertanya lingkup materi ●menjelaskan aplikasi ●memperhatikan maksima dan minima ●membuat ●menjelaskan aplikasi catatan diferensial ●bertanya ●latihan soal ● menyimpulkan ●memperhatikan materi perkuliahan ●membuat ●memberikan contoh catatan soal dan ●bertanya penyelesaiannya ●mengerjakan ●menjawab latihan soal pertanyaan & partisipasi mahasiswa
Media dan Alat White board, spidol, infocus, laptop
Referensi
White board, spidol, infocus, laptop
Hae.13 Dum.9 HM.1
White board, spidol, infocus, laptop
E.Evaluasi Diberikan dengan latihan soal yang harus dikerjakan oleh mahasiswa dengan metode acak berkaitan dengan materi perkuliahan yang telah disampaikan serta diberikan tugas/PR. F. Referensi 1. Haeussler, Ernest F. And Paul, Richard S. 2006. Introductory Mathematical Analysis For Business, Economics And The Life And Social Sciences, 12th Edition. Prentice Hall International Edition. (Hae) 2. Budnick, Frank S. 1993. Applied Mathematics For Business, Economic, and The Social Science, 4th Edition. Mc Graw Hill International. (Bud) 3. Dumairy. 1999. Matematika Terapan Untuk Ekonomi. Edisi 2. Cetakan kesembilan. Yogyakarta: BPFE. (Dum) 4. Hedwigis Esti Riwayati & Markonah. 2008. Matematika Ekonomi dan Bisnis I dengan Soal dan Jawaban: Grasindo. (HM)
SATUAN ACARA PENGAJARAN (SAP) Mata Kuliah Kode Mata Kuliah SKS Waktu Pertemuan Pertemuan
: Matematika Bisnis II : SM 20-031 :3 : 3 X 50 menit : VI (keenam)
A. Tujuan : 1. Instruksional Umum Setelah menyelesaikan mata kuliah ini mahasiswa dapat memahami diferensial parsial. 2. Instruksional Khusus Mahasiswa dapat menetapkan nilai maksima dan minima: biaya total minimum, penerimaan total maksimum, biaya rata-rata minimum, laba maksimum. B. Pokok Bahasan
: Aplikasi Diferensial (lanjutan)
C. Sub Pokok Bahasan
: Aplikasi Maksima dan Minima, Aplikasi Diferensial
D. Kegiatan Belajar Mengajar
:
Tahap Pendahuluan
Penyajian
Penutup
Kegiatan Pengajar ● menjelaskan TIK dalam perkuliahan kali ini ●menjelaskan ruang lingkup materi ●menjelaskan aplikasi maksima dan minima ●menjelaskan aplikasi diferensial ● menyimpulkan materi perkuliahan ●memberikan contoh soal dan penyelesaiannya ●membuka ruang tanya jawab dan diskusi
Kegiatan Mahasiswa ●memperhatikan ●membuat catatan ●bertanya
Media dan Alat White board, spidol, infocus, laptop
Referensi
●memperhatikan ●membuat catatan ●bertanya ●mengerjakan latihan soal ●memperhatikan ●membuat catatan ●bertanya ●latihan soal
White board, spidol, infocus, laptop
.
White board, spidol, infocus, laptop
Hae.11 Dum.9 HM.2
E. Evaluasi Diberikan dengan latihan soal yang harus dikerjakan oleh mahasiswa dengan metode acak berkaitan dengan materi perkuliahan yang telah disampaikan serta diberikan tugas/PR. F. Referensi 1. Haeussler, Ernest F. And Paul, Richard S. 2006. Introductory Mathematical Analysis For Business, Economics And The Life And Social Sciences, 12th Edition. Prentice Hall International Edition. (Hae) 2. Budnick, Frank S. 1993. Applied Mathematics For Business, Economic, and The Social Science, 4th Edition. Mc Graw Hill International. (Bud) 3. Dumairy. 1999. Matematika Terapan Untuk Ekonomi. Edisi 2. Cetakan kesembilan. Yogyakarta: BPFE. (Dum) 4. Hedwigis Esti Riwayati & Markonah. 2008. Matematika Ekonomi dan Bisnis I dengan Soal dan Jawaban: Grasindo. (HM)
SATUAN ACARA PENGAJARAN (SAP) Mata Kuliah Kode Mata Kuliah SKS Waktu Pertemuan Pertemuan
: Matematika Bisnis II : SM 20-031 :3 : 3 X 50 menit : VII (ketujuh)
A. Tujuan : 1. Instruksional Umum Setelah menyelesaikan mata kuliah ini mahasiswa dapat memahami diferensial parsial. 2. Instruksional Khusus Mahasiswa dapat memahami fungsi majemuk dan kaidah diferensial parsial. B. Pokok Bahasan
: Diferensial Parsial
C. Sub Pokok Bahasan
: Fungsi Majemuk, Kaidah Diferensial Parsial
D. Kegiatan Belajar Mengajar
:
Tahap Pendahuluan
Penyajian
Penutup
Kegiatan Pengajar
Kegiatan Mahasiswa ● menjelaskan TIK ●memperhatikan dalam perkuliahan kali ●membuat ini catatan ●menjelaskan ruang ●bertanya lingkup materi ●menjelaskan fungsi ●memperhatikan majemuk ●membuat ●menjelaskan kaidah catatan diferensial parsial ●bertanya ●latihan soal ● menyimpulkan ●memperhatikan materi perkuliahan ●membuat ●membuka ruang catatan tanya jawab dan ●bertanya diskusi ●mengerjakan ●memberikan contoh latihan soal soal dan cara penyelesaiannya
Media dan Alat White board, spidol, infocus, laptop White board, spidol, infocus, laptop
Referensi
Hae. 13 Dum.10 HM.4 .
White board, spidol, infocus, laptop
E. Evaluasi Diberikan dengan latihan soal yang harus dikerjakan oleh mahasiswa dengan metode acak berkaitan dengan materi perkuliahan yang telah disampaikan serta diberikan
tes kecil (Quest). F. Referensi 1. Haussler, Ernest F. And Paul, Richard S. 2006. Introductory Mathematical Analysis For Business, Economics And The Life And Social Sciences, 12th Edition. Prentice Hall International Edition. (Hae) 2. Budnick, Frank S. 1993. Applied Mathematics For Business, Economic, and The Social Science, 4th Edition. Mc Graw Hill International. (Bud) 3. Dumairy. 1999. Matematika Terapan Untuk Ekonomi. Edisi 2. Cetakan kesembilan. Yogyakarta: BPFE. (Dum) 4. Hedwigis Esti Riwayati & Markonah. 2008. Matematika Ekonomi dan Bisnis I dengan Soal dan Jawaban: Grasindo. (HM)
SATUAN ACARA PENGAJARAN (SAP) Mata Kuliah Kode Mata Kuliah SKS Waktu Pertemuan Pertemuan
: Matematika Bisnis II : SM 20-031 :3 : 3 X 50 menit : VIII (kedelapan)
A. Tujuan : 1. Instruksional Umum Setelah menyelesaikan mata kuliah ini mahasiswa dapat menerapkan fungsi matematika dalam dunia bisnis seperti menentukan nilai maksima dan minima serta mampu menganalisis biaya total minimum, penerimaan total maksimum, dan laba maksimum. 2. Instruksional Khusus Mahasiswa dapat menjawab pertanyaan mengenai hal-hal tertentu dari materi kuliah I sampai VII dengan bekal teori dan contoh-contoh soal yang telah didapatkan. B. Pokok Bahasan
: Ujian Tengah Semester
C. Sub Pokok Bahasan
: Sub pokok bahasan pertemuan I s.d. VII
D. Kegiatan Belajar Mengajar
:
Tahap
Kegiatan Pengajar
Pendahuluan
● menjelaskan ujian tengah semester ●membagikan lembar soal dan jawaban
Penyajian
●mempersilakan mahasiswa untuk berdoa ●mempersilakan mahasiswa untuk menjawab soal ● memberikan aba-aba bahwa ujian tengah semester telah berakhir ● memberi kesempatan mahasiswa untuk
Penutup
Kegiatan Mahasiswa ●memperhatikan ●membuat catatan ●bertanya ●berdoa sesuai keyakinannya ●bekerja untuk menjawab soal ●memeriksa lembar jawaban, nama, NPM dan daftar hadir
Media dan Alat White board, spidol, lembar soal dan kertas folio (lembar jawaban) Alat tulis pulpen, mistar, penghapus, kalkulator
Referensi
Hae.1013 Dum.810 HM. 1-4
memeriksa kembali lembar jawaban E. Evaluasi Hasil nilai UTS yang terdiri dari 5 nomor soal yang mencakup seluruh materi pertemuan I –VII. F. Referensi 1. Haeussler, Ernest F. And Paul, Richard S. 2006. Introductory Mathematical Analysis For Business, Economics And The Life And Social Sciences, 12th Edition. Prentice Hall International Edition. (Hae) 2 Budnick, Frank S. 1993. Applied Mathematics For Business, Economic, and The Social Science, 4th Edition. Mc Graw Hill International. (Bud) 3. Dumairy. 1999. Matematika Terapan Untuk Ekonomi. Edisi 2. Cetakan kesembilan. Yogyakarta: BPFE. (Dum) 4. Hedwigis Esti Riwayati & Markonah. 2008. Matematika Ekonomi dan Bisnis I dengan Soal dan Jawaban: Grasindo. (HM)
SATUAN ACARA PENGAJARAN (SAP) Mata Kuliah Kode Mata Kuliah SKS Waktu Pertemuan Pertemuan
: Matematika Bisnis II : SM 20-031 :3 : 3 X 50 menit : IX (kesembilan)
A. Tujuan : 1. Instruksional Umum Setelah menyelesaikan mata kuliah ini mahasiswa dapat memahami nilai ekstrim fungsi majemuk. 2. Instruksional Khusus Mahasiswa dapat menghitung nilai ekstrim dari fungsi majemuk. B. Pokok Bahasan
: Aplikasi Diferensial Parsial
C. Sub Pokok Bahasan
: Nilai Ekstrim Fungsi Majemuk
D. Kegiatan Belajar Mengajar
:
Tahap Pendahuluan
Penyajian
Penutup
Kegiatan Pengajar
Kegiatan Mahasiswa ●menjelaskan TIK ●memperhatikan dalam perkuliahan kali ●membuat ini catatan ●menjelaskan ruang ●bertanya lingkup materi ●menjelaskan nilai ●memperhatikan ekstrim fungsi ●membuat majemuk catatan ●bertanya ●latihan soal ●menyimpulkan ●memperhatikan materi perkuliahan ●membuat ●membuka ruang catatan tanya jawab dan ●bertanya diskusi ●mengerjakan ●memberikan contoh latihan soal soal dan cara penyelesaiannya ●menjawab pertanyaan & pertisipasi mahasiswa
Media dan Alat White board, spidol, infocus, laptop
Referensi
White board, spidol, infocus, laptop
Hae.17 Dum. 10 HM.4
White board, spidol, infocus, laptop
E. Evaluasi Diberikan dengan latihan soal yang harus dikerjakan oleh mahasiswa dengan metode acak berkaitan dengan materi perkuliahan yang telah disampaikan serta diberikan tugas/PR. F. Referensi 1. Haeussler, Ernest F. And Paul, Richard S. 2006. Introductory Mathematical Analysis For Business, Economics And The Life And Social Sciences, 12th Edition. Prentice Hall International Edition. (Hae) 2. Budnick, Frank S. 1993. Applied Mathematics For Business, Economic, and The Social Science, 4th Edition. Mc Graw Hill International. (Bud) 3. Dumairy. 1999. Matematika Terapan Untuk Ekonomi. Edisi 2. Cetakan kesembilan. Yogyakarta: BPFE. (Dum) 4. Hedwigis Esti Riwayati & Markonah. 2008. Matematika Ekonomi dan Bisnis I dengan Soal dan Jawaban: Grasindo. (HM)
SATUAN ACARA PENGAJARAN (SAP) Mata Kuliah Kode Mata Kuliah SKS Waktu Pertemuan Pertemuan
: Matematika Bisnis II : SM 20-031 :3 : 3 X 50 menit : X (kesepuluh)
A Tujuan : 1. Instruksional Umum Setelah menyelesaikan mata kuliah ini mahasiswa dapat memahami terapan diferensial parsial. 2. Instruksional Khusus Mahasiswa dapat menghitung Keluaran maksimum, laba maksimum, laba maksimum pada pasar monopoli, biaya total minimum, penerimaan total maksimum. B. Pokok Bahasan
: Aplikasi Diferensial Parsial (lanjutan)
C. Sub Pokok Bahasan
: Aplikasi Diferensial Parsial
D. Kegiatan Belajar Mengajar
:
Tahap Pendahuluan
Penyajian
Penutup
E. Evaluasi
Kegiatan Pengajar
Kegiatan Mahasiswa
Media dan Alat
●menjelaskan TIK dalam perkuliahan kali ini ●menjelaskan ruang lingkup materi ●menjelaskan cara menyelesaikan permasalahan ekonomi dengan diferensial parsial ●menyimpulkan materi perkuliahan ●membuka ruang tanya jawab dan diskusi ●memberikan contoh soal dan cara penyelesaiannya
●memperhatikan ●membuat catatan ●bertanya
White board, spidol, infocus, laptop
●memperhatikan ●membuat catatan ●bertanya ●latihan soal ●memperhatikan ●membuat catatan ●bertanya ●menjawab soal
White board, spidol, infocus, laptop White board, spidol, infocus, laptop
Referensi
Hae.17 Dum.10 HM. 4
Diberikan dengan latihan soal yang harus dikerjakan oleh mahasiswa dengan metode acak berkaitan dengan materi perkuliahan yang telah disampaikan serta diberikan tugas/PR. F. Referensi 1. Haeussler, Ernest F. And Paul, Richard S. 2006. Introductory Mathematical Analysis For Business, Economics And The Life And Social Sciences, 12th Edition. Prentice Hall International Edition. (Hae) 2. Budnick, Frank S. 1993. Applied Mathematics For Business, Economic, and The Social Science, 4th Edition. Mc Graw Hill International. (Bud) 3. Dumairy. 1999. Matematika Terapan Untuk Ekonomi. Edisi 2. Cetakan kesembilan. Yogyakarta: BPFE. (Dum) 4. Hedwigis Esti Riwayati & Markonah. 2008. Matematika Ekonomi dan Bisnis I dengan Soal dan Jawaban: Grasindo. (HM)
SATUAN ACARA PENGAJARAN (SAP) Mata Kuliah Kode Mata Kuliah SKS Waktu Pertemuan Pertemuan
: Matematika Bisnis II : SM 20-031 :3 : 3 X 50 menit : XI (kesebelas)
A. Tujuan : 1. Instruksional Umum Setelah menyelesaikan mata kuliah ini mahasiwa dapat memahami optimasi bersyarat dan aplikasinya. 2. Instruksional Khusus Mahasiswa dapat menentukan nilai optimum dengan menggunakan bantuan pengganda Lagrange. B. Pokok Bahasan
: Optimasi Bersyarat
C. Sub Pokok Bahasan
: Pengganda Lagrange, Aplikasi Lagrange
D. Kegiatan Belajar Mengajar
:
Tahap Pendahuluan
Penyajian
Penutup
E. Evaluasi
Kegiatan Pengajar
Kegiatan Mahasiswa ●menjelaskan TIK ●memperhatikan dalam perkuliahan kali ●membuat ini catatan ●menjelaskan ruang ●bertanya lingkup materi ●menjelaskan cara ●memperhatikan membentuk fungsi ●membuat Lagrange catatan ●menjelaskan cara ●bertanya mengaplikasikan ●latihan soal pengganda Lagrange ●menyimpulkan ●memperhatikan materi perkuliahan ●membuat ●membuka ruang catatan tanya jawab dan ●bertanya diskusi ●mengerjakan ●memberikan contoh latihan soal soal dan cara penyelesaiannya
Media dan Alat White board, spidol, infocus, laptop
Referensi
White board, spidol, infocus, laptop
Hae.17 Dum. 10 HM.4
White board, spidol, infocus, laptop
Diberikan dengan latihan soal yang harus dikerjakan oleh mahasiswa dengan metode acak berkaitan dengan materi perkuliahan yang telah disampaikan serta diberikan tugas/PR. F. Referensi 1. Haeussler, Ernest F. And Paul, Richard S. 2006. Introductory Mathematical Analysis For Business, Economics And The Life And Social Sciences, 12th Edition. Prentice Hall International Edition. (Hae) 2. Budnick, Frank S. 1993. Applied Mathematics For Business, Economic, and The Social Science, 4th Edition. Mc Graw Hill International. (Bud) 3. Dumairy. 1999. Matematika Terapan Untuk Ekonomi. Edisi 2. Cetakan kesembilan. Yogyakarta: BPFE. (Dum) 4. Hedwigis Esti Riwayati & Markonah. 2008. Matematika Ekonomi dan Bisnis I dengan Soal dan Jawaban: Grasindo. (HM)
SATUAN ACARA PENGAJARAN (SAP) Mata Kuliah Kode Mata Kuliah SKS Waktu Pertemuan Pertemuan
: Matematika Bisnis II : SM 20-031 :3 : 3 X 50 menit : XII (keduabelas)
A. Tujuan : 1. Instruksional Umum Setelah menyelesaikan mata kuliah ini mahasiswa dapat memahami integral tak tentu. 2. Instruksional Khusus Mahasiswa dapat melakukan perhitungan integral tak tentu dan memahami kaidahkaidah pengintegralan tak tentu untuk fungsi aljabar. B. Pokok Bahasan
: Integrasi
C. Sub Pokok Bahasan
: Integral Tak Tentu, kaidah Integral tak Tentu
D. Kegiatan Belajar Mengajar
:
Tahap Pendahuluan
Penyajian
Penutup
Kegiatan Pengajar ●menjelaskan TIK dalam perkuliahan kali ini ●menjelaskan ruang lingkup materi ●mnjelaskan cara menyelesaikan integral tek tentu ●menjelaskan kaidah integral tak tentu ●menyimpulkan materi perkuliahan ●membuka ruang tanya jawab dan diskusi ●memberikan contoh soal dan cara penyelesaiannya
Kegiatan Mahasiswa ●memperhatikan ●membuat catatan ●bertanya
Media dan Alat White board, spidol, infocus, laptop
Referensi
●memperhatikan ●membuat catatan ●bertanya ●latihan soal ●memperhatikan ●membuat catatan ●bertanya ●mengerjakan latihan soal
White board, spidol, infocus, laptop
Hae.14 Dum.11.1 HM.5
White board, spidol, infocus, laptop
E. Evaluasi Diberikan dengan latihan soal yang harus dikerjakan oleh mahasiswa dengan metode
acak berkaitan dengan materi perkuliahan yang telah disampaikan serta diberikan tugas/PR. F. Referensi 1. Haeussler, Ernest F. And Paul, Richard S. 2006. Introductory Mathematical Analysis For Business, Economics And The Life And Social Sciences, 12th Edition. Prentice Hall International Edition. (Hae) 2. Budnick, Frank S. 1993. Applied Mathematics For Business, Economic, and The Social Science, 4th Edition. Mc Graw Hill International. (Bud) 3. Dumairy. 1999. Matematika Terapan Untuk Ekonomi. Edisi 2. Cetakan kesembilan. Yogyakarta: BPFE. (Dum) 4. Hedwigis Esti Riwayati & Markonah. 2008. Matematika Ekonomi dan Bisnis I dengan Soal dan Jawaban: Grasindo. (HM)
SATUAN ACARA PENGAJARAN (SAP) Mata Kuliah Kode Mata Kuliah SKS Waktu Pertemuan Pertemuan
: Matematika Bisnis II : SM 20-031 :3 : 3 X 50 menit : XIII (ketigabelas)
A. Tujuan : 1. Instruksional Umum Setelah menyelesaikan mata kuliah ini mahasiswa dapat memahami integral tertentu 2. Instruksional Khusus Mahasiswa dapat melakukan perhitungan integral tertentu dan memahami kaidahkaidah nya serta dapat menggunakannya untuk menghitung luas area. B. Pokok Bahasan
: Integrasi (lanjutan)
C. Sub Pokok Bahasan
: Integral Tertentu, Kaidah integral tertentu, menghitung Luas Area.
D. Kegiatan Belajar Mengajar
:
Tahap Pendahuluan
Penyajian
Penutup
Kegiatan Pengajar
Kegiatan Mahasiswa ●menjelaskan TIK ●memperhatikan dalam perkuliahan kali ●membuat ini catatan ●menjelaskan ruang ●bertanya lingkup materi ●menjelaskan cara ●memperhatikan menyelesaikan integral ●membuat tertentu catatan ●menjelaskan kaidah ●bertanya integral tertentu ●menjelaskan cara menghitung luas area dengan integral tertentu ●menyimpulkan ●memperhatikan materi perkuliahan ●membuat ●membuka ruang catatan tanya jawab dan ●bertanya diskusi ●mengerjakan ●memberikan contoh latihan soal soal dan cara
Media dan Alat White board, spidol, infocus, laptop
Referensi
White board, spidol, infocus, laptop
Hae.14 Dum.11.4 HM.5
White board, spidol, infocus, laptop
penyelesaiannya E. Evaluasi Diberikan dengan latihan soal yang harus dikerjakan oleh mahasiswa dengan metode acak berkaitan dengan materi perkuliahan yang telah disampaikan serta diberikan tugas/PR. F. Referensi 1. Haeussler, Ernest F. And Paul, Richard S. 2006. Introductory Mathematical Analysis For Business, Economics And The Life And Social Sciences, 12th Edition. Prentice Hall International Edition. (Hae) 2. Budnick, Frank S. 1993. Applied Mathematics For Business, Economic, and The Social Science, 4th Edition. Mc Graw Hill International. (Bud) 3.Dumairy. 1999. Matematika Terapan Untuk Ekonomi. Edisi 2. Cetakan kesembilan. Yogyakarta: BPFE. (Dum) 4. Hedwigis Esti Riwayati & Markonah. 2008. Matematika Ekonomi dan Bisnis I dengan Soal dan Jawaban: Grasindo. (HM)
SATUAN ACARA PENGAJARAN (SAP) Mata Kuliah Kode Mata Kuliah SKS Waktu Pertemuan Pertemuan
: Matematika Bisnis II : SM 20-031 :3 : 3 X 50 menit : XIV (keempatbelas)
A. Tujuan : 1. Instruksional Umum Setelah menyelesaikan mata kuliah ini mahasiswa dapat memahami aplikasi integral tak tentu. 2. Instruksional Khusus Mahasiswa dapat menerapkan perhitungan integral tak tentu yang berkaitan dengan fungsi biaya dan fungsi penerimaan. B. Pokok Bahasan
: Aplikasi Integrasi
C. Sub Pokok Bahasan
: Aplikasi Integral tak tentu, kaidah integral tak Tentu :
D. Kegiatan Belajar Mengajar Tahap Pendahuluan
Penyajian
Penutup
Kegiatan Pengajar ●menjelaskan TIK dalam perkuliahan kali ini ●menjelaskan ruang lingkup materi ●menjelaskan cara menyelesaikan permasalahan ekonomi dengan integral tak tentu ●menjelaskan kaidah integral tak tentu ●menyimpulkan materi perkuliahan ●membuka ruang tanya jawab dan diskusi ●memberikan contoh soal dan cara penyelesaiannya
Kegiatan Mahasiswa ●memperhatikan ●membuat catatan ●bertanya
Media dan Alat White board, spidol, infocus, laptop
Referensi
●memperhatikan ●membuat catatan ●bertanya ●latihan soal
White board, spidol, infocus, laptop
Hae.15 Dum.11.211.3 HM. 5.1
●memperhatikan ●membuat catatan ●bertanya ●mengerjakan latihan soal
White board, spidol, infocus, laptop
E. Evaluasi Diberikan dengan latihan soal yang harus dikerjakan oleh mahasiswa dengan metode acak berkaitan dengan materi perkuliahan yang telah disampaikan serta diberikan tugas/PR. F. Referensi 1. Haeussler, Ernest F. And Paul, Richard S. 2006. Introductory Mathematical Analysis For Business, Economics And The Life And Social Sciences, 12th Edition. Prentice Hall International Edition. (Hae) 2.Budnick, Frank S. 1993. Applied Mathematics For Business, Economic, and The Social Science, 4th Edition. Mc Graw Hill International. (Bud) 3. Dumairy. 1999. Matematika Terapan Untuk Ekonomi. Edisi 2. Cetakan kesembilan. Yogyakarta: BPFE. (Dum) 4. Hedwigis Esti Riwayati & Markonah. 2008. Matematika Ekonomi dan Bisnis I dengan Soal dan Jawaban: Grasindo. (HM)
SATUAN ACARA PENGAJARAN (SAP) Mata Kuliah Kode Mata Kuliah SKS Waktu Pertemuan Pertemuan
: Matematika Bisnis II : SM 20-031 :3 : 3 X 50 menit : XV (kelimabelas)
A. Tujuan : 1. Instruksional Umum Setelah menyelesaikan mata kuliah ini mahasiswa dapat memahami aplikasi integral Tertentu. 2. Instruksional Khusus Mahasiswa dapat menerapkan perhitungan integral tertentu yang berkaitan dengan surplus konsumen dan surplus produsen. B. Pokok Bahasan
: Aplikasi Integral
C. Sub Pokok Bahasan
: Aplikasi Integral Tertentu, kaidah Integral tertentu.
D. Kegiatan Belajar Mengajar
:
Tahap Pendahuluan
Penyajian
Penutup
Kegiatan Pengajar ●menjelaskan TIK dalam perkuliahan kali ini ●menjelaskan ruang lingkup materi ●menjelaskan cara penyelesaian permasalahan ekonomi dengan integral tertentu ●menjelaskan kaidah integral tertentu ●menyimpulkan materi perkuliahan ●membuka ruang tanya jawab dan diskusi ●menjawab pertanyaan dan partisipasi peserta dalam penyelesaian
Kegiatan Mahasiswa ●memperhatikan ●membuat catatan ●bertanya
Media dan Alat White board, spidol, infocus, laptop
Referensi
●memperhatikan ●membuat catatan ●bertanya ●mengerjakan contoh soal
White board, spidol, infocus, laptop
Hae.15 Dum.11.411.6 HM. 5.2
●memperhatikan ●membuat catatan ●bertanya ●mengerjakan latihan soal
White board, spidol, infocus, laptop
soal E. Evaluasi Diberikan dengan latihan soal yang harus dikerjakan oleh mahasiswa dengan metode acak berkaitan dengan materi perkuliahan yang telah disampaikan serta diberikan tes kecil (Quest) F. Referensi 1. Haeussler, Ernest F. And Paul, Richard S. 2006. Introductory Mathematical Analysis For Business, Economics And The Life And Social Sciences, 12th Edition. Prentice Hall International Edition. (Hae) 2. Budnick, Frank S. 1993. Applied Mathematics For Business, Economic, and The Social Science, 4th Edition. Mc Graw Hill International. (Bud) 3. Dumairy. 1999. Matematika Terapan Untuk Ekonomi. Edisi 2. Cetakan kesembilan. Yogyakarta: BPFE. (Dum) 4. Hedwigis Esti Riwayati & Markonah. 2008. Matematika Ekonomi dan Bisnis I dengan Soal dan Jawaban: Grasindo. (HM)
SATUAN ACARA PENGAJARAN (SAP) Mata Kuliah Kode Mata Kuliah SKS Waktu Pertemuan Pertemuan
: Matematika Bisnis II : SM 20-031 :3 : 3 X 50 menit : XVI (keenambelas)
A. Tujuan : 1. Instruksional Umum Setelah menyelesaikan mata kuliah ini mahasiswa dapat mengaplikasikan matematika dalam dunia bisnis dan ekonomi. 2. Instruksional Khusus Mahasiswa dapat menjawab pertanyaan mengenai hal-hal tertentu dari materi kuliah IX sampai XV dengan bekal teori dan contoh-contoh soal yang telah didapatkan. B. Pokok Bahasan
: Ujian Akhir Semester
C. Sub Pokok Bahasan
: Sub pokok bahasan materi pertemuan IX s.d. XV
D. Kegiatan Belajar Mengajar
:
Tahap
Kegiatan Pengajar
Pendahuluan
●menjelaskan tertib ujian akhir semester ●membagikan lembar soal dan jawaban
Penyajian
●mempersilakan mahasiswa untuk berdoa ●mempersilahkan mahasiswa untuk bekerja menjawab soal ● memberi aba-aba bahwa ujian akhir semester telah berakhir ● memberi kesempatan untuk memeriksa kembali lembar jawaban
Penutup
Kegiatan Mahasiswa ●memperhatikan ●membuat catatan ●bertanya ●berdoa sesuai keyakinannya ●bekerja untuk menjawab soal ●memeriksa lembar jawaban, nama, NPM, dan daftar hadir
Media dan Alat White board, spidol, lembar soal dan kertas folio (lembar jawaban) Alat tulis pulpen, mistar, penghapus, kalkulator
Referensi
Hae.1417 Dum.1011 HM. 4-5
E. Evaluasi Hasil nilai UAS mahasiswa yang terdiri dari 5 soal dengan materi dari pertemuan IX—XV. F. Referensi 1. Haeussler, Ernest F. And Paul, Richard S. 2006. Introductory Mathematical Analysis For Business, Economics And The Life And Social Sciences, 12th Edition. Prentice Hall International Edition. (Hae) 2. Budnick, Frank S. 1993. Applied Mathematics For Business, Economic, and The Social Science, 4th Edition. Mc Graw Hill International. (Bud) 3. Dumairy. 1999. Matematika Terapan Untuk Ekonomi. Edisi 2. Cetakan kesembilan. Yogyakarta: BPFE. (Dum) 4. Hedwigis Esti Riwayati & Markonah. 2008. Matematika Ekonomi dan Bisnis I dengan Soal dan Jawaban: Grasindo. (HM)