RANCANGAN KEGIATAN PEMBELAJARAN
MATA KULIAH MATEMATIKA LANJUT 203H1204
Dosen Pengampu Prof. Dr. Syamsuddin Toaha, M.Sc. Naimah Aris, S.Si, M.Math.
PROGRAM STUDI STATISTIKA JURUSAN MATEMATIKA FAKULTAS MATEMATIKA DAN ILMU PENGETAHUAN ALAM UNIVERSITAS HASANUDDIN 2013
1
PETUNJUK TEKNIS 1 MATA KULIAH
:
2
:
KOMPETENSI UTAMA
Matematika Lanjut Dalam perkuliahan ini penekanan diberikan pada pemahaman konsep dengan menerapkan empat aturan: geometri, numerik, aljabar dan deskriptif, untuk materi-materi: Vektor dan geometri ruang, kalkulus vektor yang meliputi teorema fundamental integral garis, teorema green, teorema Stokes dan teorema divergensi. Uji Kekonvergenan pada Barisan dan Deret, Integral tak wajar, contoh integral tak wajar seperti fungsi gamma dan beta, kemudian bentuk deret fourier dan integral fourier yang berkaitan dengan nilai konvergen dari deret dan integral tak wajar.
Kemampuan dalam dasar-dasar matematika/ statistika dan aplikasinya. Kemampuan mengkomunikasikan konsep-konsep matematika. Kemampuan membuat laporan tertulis dan presentasi Kemampuan berkomunikasi dan bekerja sama dalam suatu tim kerja.
PENDUKUNG LAINNYA
3
DOSEN PENGAMPU
: Prof. Syamsuddin Toaha, M.Sc. dan Naimah Aris, S.Si, M.Math.
4
FREK. PERKULIAHAN : 16 pertemuan
5
EVALUASI
6
SUMBER PUSTAKA : - James Stewart, ”Calculus fifth edition”, Brooks/Cole Publishing Company - Spiegel Murray, ”Advanced Calculus”, Schaum series. - Matematika Lanjut, Buku Ajar, Naimah Aris, Jurusan Matematika.
:
a. b. c. d. e.
Ujian Tengah Semester 20 % Ujian Akhir Semester 20 % Penilaian Karakter 10% Kuis 20% Presentasi dan nilai tugas individu dan kelompok 30 %
2
3
Garis Besar Rencana Pembelajaran Matakuliah Kode Mata Kuliah Semester Prasyarat Kompetensi Sasaran Kompetensi Utama
: Matematika Lanjut : 203H1204 / 4 SKS : Awal (Tahun II) : Matematika Dasar I, Matematika Dasar II : : Kemampuan dalam dasar-dasar matematika/ statistika dan aplikasinya. Kemampuan mengkomunikasikan konsep-konsep matematika. Kompetensi Pendukung : Kemampuan membuat laporan tertulis dan presentasi. Kompetensi Lainnya : Kemampuan berkomunikasi dan bekerjasama dalam suatu tim kerja. Sasaran Belajar
PERTEMU AN KE(1)
1
2 s.d 4
: Mahasiswa dapat mempunyai pemahaman konsep kalkulus peubah banyak melalui pemahaman bentuk geometri, numerik, aljabar dan deskriptif dari kalkulus peubah banyak ini dan dapat menerapkannya pada berbagai bidang matematika terapan.
SASARAN PEMBELAJARAN (2)
MATERI PEMBELAJARAN/TOPIK KAJIAN
STRATEGI/METODE PEMBELAJARAN
(3)
(4)
INDIKATOR PENILAIAN (5)
BOBOT PENILAIA N (%) (6)
Memahami dengan baik tujuan, kegunaan dari materi kuliah serta kaitannya dengan mata kuliah lain Mengetahui kompetensi awal mahasiswa
Kontrak Pembelajaran
Kuliah, simulasi (pretest), Diskusi
-
Mampu menjelaskan pengertian vektor, bentuk fungsi vektor dan turunannya
Vektor, Fungsi Vektor dan Turunannya
Kuliah, experential Learning, Cooperative learning, Kerja Kelompok
Kejelasan dalam memberikan pengertian vektor, bentuk fungsi vektor dan turunan fungsi vektor
-
10
(1)
(2)
5
Mampu menjelaskan medan vektor dan medan gradient
6 s.d 7
8
9 s.d 11
12
13
(3)
(4)
(5)
Kalkulus Vektor
Kuliah, Kerja individu, Problem Based Learning
Ketuntasan dalam menjelaskan pengertian medan vektor dan medan gradient.
Menginterpretasikan bentuk integral jika daerah pengintegralan berbentuk lengkungan kurva dan permukaan kurva
Integral Garis dan Integral Permukaan
Tutorial, pre-tutorial, Problem based learning, presentasi fortofolio
Ketuntasan melakukan proses pengintegralan dengan benar untuk kasus-kasus integral yang daerah pengintegralannya berbentuk lengkungan ataupun permukaan kurva
Mengerjakan ujian secara komprehensif
Uji Kompetensi/Remedial
Ujian Mandiri
Ketuntasan dan terintegrasinya konsep dalam langkah menjawab soal-soal ujian, Kemandirian
Memberikan contoh barisan dan deret yang konvergen dan divergen Melakukan uji kekonvergenan pada barisan dan deret yang diberikan
Barisan, Deret dan Deret Fungsi
Kuliah, simulasi (pretest)
Memberikan contoh benar dari barisan dan deret Kejelasan dan keakuratan uji kekonvergenan yang dilakukan
Integral Tak Wajar
Kuliah, experential Learning, Cooperative learning, Kerja Kelompok
Melakukan proses jawab integral tak wajar dengan nilai integral benar Melakukan uji kekonvergenan yang tepat untuk kasus-kasus integral tak wajar yang tidak dapat ditentukan nilai integralnya dengan cara biasa
Kuliah, Kerja individu, Problem Based Learning
Kejelasan definisi dan bentuk Fungsi Gamma dan Beta, Melakukan proses jawab yang tepat terhadap kasus-kasus integral tak wajar untuk mendapatkan hasil sesuai bentuk umum fungsi gamma dan fungsi beta
Menerapkan kalkulus dasar integral ke bentuk integral tak wajar. Mahasiswa dapat memahami pengujian kekonvergenan integral tak wajar
Memahami bentuk fungsi gamma sebagai bentuk integral tak wajar
Fungsi Gamma dan Beta
(6)
5
10
20
10
10
5
2
(1)
14 s.d 15
16
(2)
(3)
(4)
memahami bentuk deret fourier merupakan deret barisan fungsi periodik
Deret Fourier dan Integral Fourier
Tutorial, pre-tutorial, Problem based learning, presentasi fortofolio
Mengerjakan ujian secara komprehensif
Uji Kompetensi/ Remedial
Ujian Mandiri
(5)
(6)
Melakukan proses jawab yang tepat terhadap kasus-kasus deret tak hingga dan integral tak wajar tertentu untuk mendapatkan hasil sesuai bentuk umum deret dan integral fourier
10
Ketuntasan dan terintegrasinya konsep dalam langkah menjawab soal-soal ujian, Kemandirian
20
Referensi 1. James Stewart, ”Calculus fifth edition”, Brooks/Cole Publishing Company. 2. Spiegel Murray, ”Advanced Calculus”, Schaum series. 3. Buku Ajar Matematika Lanjut, Naimah Aris, Jurusan Matematika. Nama dan Kode Dosen Pengampu Mata Kuliah 1. Prof. Syamsuddin Toaha, M.Sc. H11ST 2. Naimah Aris, S.Si, M.Math. H11NA
3
4