P U T U S A N NOMOR :
223/PDT/2013/PT. MDN
N
DEMI KEADILAN BERDASARKAN KETUHANAN YANG MAHA ESA
A
---------PENGADILAN TINGGI MEDAN, yang memeriksa dan mengadili
E D
perkara perdata dalam peradilan tingkat banding telah menjatuhkan putusan sebagai berikut dalam perkara antara : -------------------------------------------------
M
1. MARYANI DAMERIA SIMORANGKIR, usia 81 th. pekerjaan ibu rumah tangga beralamat di Jl. Sei Kapuas No. 67 – Sei Ular Baru, Rt / Rw : 09 / 03, Desa / Kelurahan Babura,
G I
Kecamatan Medan Sunggal, pemegang kartu tanda penduduk No. 1.0245 / 0112 / 011 /KM / 93, semula di
INTERVENSI
T IN
TERGUGAT
G
sebut PENGGUGAT I DALAM PERKARA POKOK / I
sekarang
disebut
PEMBANDING I ; -------------------------------------------------2. SYLVIANA SIMATUPANG, usia 65 th. Pekerjaan pensiunan, beralamat
N
di Jl. Malaka Hijau 2 B No. 11. Rt / Rw. 006 / 10, Kelurahan Pondok Kelapa, Kecamatan Duren Sawit,
IL A
Jakarta Timur, pemegang kartu tanda penduduk dengan NIK.
09.5407.690147.0050,
A D
PENGGUGAT TERGUGAT
II
DALAM
INTERVENSI
semula PERKARA II
di
sebut
POKOK
sekarang
/
disebut
PEMBANDING II ; -------------------------------------------------
P
E
N
G
3. DRA. IRAS ANNY SIMATUPANG, usia 63 th. Pekerjaan pensiunan, beralamat di Jl. Subur No. 17, Rt/ Rw. 001 / 008 Kelurahan Menteng Atas, Kecamatan Setiabudi, Jakarta Selatan, pemegang kartu tanda penduduk dengan NIK. 3174024308490001, semula di sebut PENGGUGAT III DALAM
PERKARA
POKOK
/
TERGUGAT
INTERVENSI III sekarang disebut PEMBANDING III ; -4. TEDDY DICK SIMATUPANG, usia 61 th. Pekerjaan pensiuan beralamat di Jl. Pondok Baru Barat No. 22 – A, Rt / Rw. 011 / 011,
Kelurahan Cijantung, Kecamatan Pasar Rebo Jakarta Timur, pemegang kartu tanda penduduk dengan NIK. 09.5406.051050.0427, semula di sebut PENGGUGAT IV DALAM
PERKARA
POKOK
/
TERGUGAT
N
INTERVENSI IV sekarang disebut PEMBANDING IV ; --
A
5. JIMMY ARNOLD SIMATUPANG, usia 53 th. Pekerjaan Swasta,
E D
beralamt di Jl. Harmonika Blok G1 No. 6, Komplek Griya Cinere, Rt / Rw. 004 / 004, Kelurahan Limo, Kecamatan
M
Limo, Depok Jawa Barat, pemegang kartu penduduk dengan NIK. 3276042612580001, semula di sebut PENGGUGAT
DALAM
PERKARA
INTERVENSI
V
G I
TERGUGAT
V
POKOK
sekarang
/
disebut
G
PEMBANDING V ; ------------------------------------------------
T IN
6. DRA. VELDA JOHANNA SIMATUPANG, usia 51 th. Pekerjaan karyawan Swasta, beralamat di Jl. Palem Kuning I No. 23, Taman Beverly Lippo Cikarang Rt. / Rw. 002 / 011, Kelurahan Cibatu, Kecamatan Cikarang Selatan, Bekasi
N
Jawa Barat, pemegang kartu tanda penduduk dengan NIK.
32.1619.420660.0001,
IL A
PENGGUGAT TERGUGAT
VI
DALAM
semula
di
PERKARA
INTERVENSI
VI
sebut
POKOK
sekarang
/
disebut
A D
PEMBANDING VI ; ------------------------------------------------
P
E
N
G
7. HASIHOLAN HALOMOAN SIMATUPANG, usia 49 th. Pekerjaan Wiraswasta, beralamat di Jl. Siput No. 73 Perum 2 Bekasi, Rt / Rw.002 / 009 Kelurahan Kayu Ringan Jaya, Kecamatan
Bekasi
pemegang
kartu
Selatan, tanda
Bekasi
Jawa
penduduk
dengan
Barat, NIK.
32.7504.041262.0016, semula di sebut PENGGUGAT VII
DALAM
PERKARA
POKOK
/
TERGUGAT
INTERVENSI VII sekarang disebut PEMBANDING VII ; -
2
Dalam hal ini PARA PENGGUGAT DALAM PERKARA POKOK / PARA TERGUGAT INTERVENSI / PARA PEMBANDING dalam pemeriksaan ditingkat banding diwakili oleh kuasanya Tomson Barutu, SH. Dan Liboin
N
Rumapea, SH. advokat dan Konsultan Hukum pada Law office Tomson Barutu, SH & Partners beralamat kantor di
A
Gedung Deltana L – 2 Jl. Kalibata Tengah 35 A
Surat
Kuasa
yang
Pengadilan
telah
Negeri
didaftarkan Medan
No
di :
M
Kepaniteraan
khusus
E D
Mampang Prapatan Jakarta Selatan 12740, berdasarkan
2074/Pen.K/2012/PN.MDN pada tanggal 22 Oktober
G I
2012 ; -----------------------------------------------------------------
G
L A W A N
1. RICHARD SIGMUND SIMATUPANG, beralamat
di Komplek Ruko
T IN
Harapan Raya Jl. Imam Munandar No. 388 H – J Pekanbaru, semula disebut sebagai TERGUGAT I DALAM
PERKARA
POKOK
/
TERGUGAT
N
INTERVENSI VIII sekarang disebut TERBANDING I ; ---
IL A
Dalam hal ini TERGUGAT I DALAM PERKARA POKOK / TERGUGAT INTERVENSI VIII / TERBANDING I diwakili kuasanya Victor Raya Pinem, SH.MH. dan Edi Negara
P
E
N
G
A D
Siahaan, SH.MH. Advokat, / Konsultan Hukum / Penasehat Hukum dari Law Firm Indo Legal Consult, berkantor di Komp. Majapahit Center Jl. Mergat No. 8 Medan berdasarkan Surat Kuasa Khusus tertanggal 26 Januari 2012 didaftarkan di Kepaniteraan Pengadilan Negeri Medan No : 297/Pen.K/2012/PN.MDN tanggal 15 Februari 2012 ; -----------------------------------------------------
2. ERICKSON NAPITUPULU, SH. Notaris / PPAT di Medan yang beralamat kantor
di Jl. Letjen Jamin Ginting No. 557
Medan semula disebut sebagai TERGUGAT II DALAM 3
PERKARA POKOK / TERGUGAT INTERVENSI IX sekarang disebut TERBANDING II ; -------------------------Dalam hal ini TERGUGAT II DALAM PERKARA POKOK
kuasanya
N
/ TERGUGAT INTERVENSI IX / TERBANDING II diwakili Faridah Ariany Nst, SH. Advokat dan
A
Penasehat Hukum pada kantor Faridah Ariany Nst, SH.
E D
& Associates berkantor di Jl. Garu VI No. 5 Medan, berdasarkan Surat Kuasa Khusus tertanggal 27 Januari 2012 didaftarkan di Kepaniteraan Pengadilan Negeri
M
Medan No : 254/Pen.K/2012/PN.MDN pada tanggal 9
G I
Februari 2012 ; ----------------------------------------------------3. MAN ON
: laki laki, kewarganegaraan Indonesia, agama Budha,
G
pekerjaan karyawan swasta beralamat di Jl. Gandhi No. 171, Kelurahan Sei Rengas II, Kecamatan Medan Area,
T IN
Kota Medan semula disebut sebagai PENGGUGAT INTERVENSI I sekarang disebut TERBANDING III ; ----4. SUSANTO NG : laki laki, kewarganegaraan Indonesia, agama Budha,
N
pekerjaan Wiraswata, beralamat di Jl. Saijah No.12,
IL A
Kelurahan Hamdan, Kecamatan Medan Maimun, Kota Medan,
semula
disebut
sebagai
PENGGUGAT
INTERVENSI II sekarang disebut TERBANDING IV ; ----
P
E
N
G
A D
5. YACOB LIE : laki laki, Kewarganegaraan Indonesia, agama Budha, pekerjaan Wiraswasta, beralamat di Jl. Selamat No. 11, Kelurahan Pusat Pasar, Kecamatan Medan Kota, Kota Medan,
semula
disebut
sebagai
PENGGUGAT
INTERVENSI III sekarang disebut TERBANDING V ; ---Dalam hal ini PENGGUGAT INTERVENSI I, II dan III sekarang disebut TERBANDING III, IV dan V diwakili kuasanya
BAMBANG, S. MARYANTO, SH. MH.
IRIANSYAH, SH dan NURDIANTO, SH. Advokat dan Penasehat Hukum dari Law office of Wahana Prawira, 4
beralamat kantor di Jl. Timor No. 95 / 10 – V Medan berdasarkan Surat Kuasa Khusus tertanggal 01 Februari 2012, didaftarkan di Kepaniteraan Pengadilan Negeri Medan No : 302/Pen.K/2012/PN.MDN pada tanggal 16
N
Februari 2012 ; -----------------------------------------------------
A
6. KEPALA KANTOR PERTANAHAN KOTA MADYA MEDAN : yang
E D
beralamat kantor di Jl. Karya Jasa Pangkalan Mansyur Medan, semula di sebut sebagai TURUT TERGUGAT DALAM PERKARA POKOK / TURUT TERGUGAT
M
INTERVENSI sekarang sebagai TURUT TERBANDING ;
G I
Dalam hal ini TURUT TERGUGAT DALAM PERKARA POKOK / TURUT TERGUGAT INTERVENSI / TURUT
G
TERBANDING diwakili kuasanya 1. Sri Puspita Dewi, SH. 2. Sutrisno Ginting, SH. 3. Rotua Novianti, SH. 4.
T IN
Syafrida Ayulita Siregar, SH. 5. Ismei Sarjono, SH.MH. 6. Robert Silalahi, SH. beralamat dikantor Pertanahan Kota Medan Jl. Jend. Besar A.H. Nasutionberdasarkan Surat tertanggal 20 Januari 2012 No. 260/SK-12.71/
N
Kuasa
IL A
I/2012 ; ---------------------------------------------------------------
PENGADILAN TINGGI TERSEBUT
-------- Telah membaca Surat-Surat yang berhubungan dengan perkara
A D
Tersebut antara lain : ------------------------------------------------------------------------
G
-------- Surat Memori Banding dari Kuasa Hukum Para Penggugat Dalam Perkara Pokok / Tergugat Intervensi / Pembanding tertanggal 28 November
N
2012, yang diterima di Kepaniteraan Pengadilan Negeri Medan pada tanggal
P
E
3 Desember 2012 ; --------------------------------------------------------------------------------- Surat Kontra Memori Banding dari Kuasa Hukum Tergugat I Dalam Perkara Pokok / Tergugat Intervensi VIIII / Terbanding I tertanggal 21 Maret 2013, yang diterima di Kepaniteraan Pengadilan Negeri Medan pada tanggal 21 Maret 2013 ; -----------------------------------------------------------------------------5
-------- Surat Kontra Memori Banding dari Kuasa Hukum Tergugat II Dalam Perkara Pokok / Tergugat Intervensi IX / Terbanding II tertanggal 29 April 2013, yang diterima di Kepaniteraan Pengadilan Negeri Medan pada tanggal
N
8 Mei 2013 ; -----------------------------------------------------------------------------------
A
TENTANG DUDUKNYA PERKARA
E D
------- Mengutip serta memperhatikan semua uraian tentang hal-hal yang termuat dalam turunan resmi putusan Pengadilan Negeri Medan tanggal 10 Oktober 2012. No. 624/PDT.G/2011/PN.Mdn yang amarnya berbunyi
M
sebagai berikut ; -----------------------------------------------------------------------------
G I
DALAM GUGATAN POKOK ; DALAM EKSEPSI ;
Menyatakan, eksepsi Turut Tergugat tidak dapat di terima ; -----------------
-
Menyatakan, menerima eksepsi Tergugat I dan Tergugat II dalam perkara pokok
T IN
G
-
dan eksepsi Tergugat dalam intervensi / Penggugat
Intervensi ; ------------------------------------------------------------------------------DALAM POKOK PERKARA ;
Menyatakan, gugatan Penggugat tidak dapat diterima ; ---------------------
N
-
DALAM GUGATAN INTERVENSI ;
-
IL A
DALAM EKSEPSI ;
Menyatakan, eksepsi Tergugat Intervensi I s / d Tergugat Intervensi VII
A D
tidak dapat di terima ; -----------------------------------------------------------------DALAM POKOK PERKARA 1. Mengabulkan gugatan Penggugat Intervensi untuk sebagian ; --------------
G
2. Menyatakan, Penggugat Intervensi sebagai Penggugat dan Pembeli yang
N
beritikad baik ; ----------------------------------------------------------------------------
P
E
3. Menyatakan, sah dan berharga akta perikatan untuk melakukan jual beli No. 41 tanggal 24 Nopember 2011 yang diperbuat dihadapan Franky Tjokroahdymulya, SH. Notaris di Medan ; -----------------------------------------
4. Menyatakan secara hukum bahwa Penggugat Intervensi ( i.c. Man On, Susanto Ng. dan Yacob Lie ) adalah sebagai satu satunya pemilik atas tanah dan bangunan yang terletak di Jl. Sei Kapuas No. 67, Kel. Babura 6
Sunggal, Kec. Medan Sunggal, Kota Medan, dengan sertifikat hak milik No. 446 / Babura Sunggal, seluas 1.559 m2 ( seribu lima ratus lima puluh sembilan meter persegi ), surat ukur No. 16 / Babura Sunggal / 1998 tanggal 26 Pebruari 1998, penerbitan sertifikat tanggal 31 Maret 1998,
N
yang di terbitkan oleh kantor pertanahan Kotamadya Medan, yang di peroleh berdasarkan akta perikatan untuk melakukan jual beli No. 41 24
Nopember
2011
yang
diperbuat
dihadapan
A
tanggal
Franky
E D
Tjokroahdymulya, SH. Notaris di Medan ; ----------------------------------------5. Menyatakan, sah dan berharga akta pengikatan hibah dan kuasa No. 22
M
tanggal 15 September 2011 dan akta Hibah No. 11 / 2011 tanggal 21 September 2011 yang di perbuat di hadapan Erickson Napitupulu, SH. PPAT Kota Medan ; ---------------------------------------------------------------------
G I
6. Menyatakan, Tergugat Intervensi I s / d Tergugat Intervensi VII, tidak mempunyai hak dan bukan sebagai pemilik terhadap tanah terperkara ; --
G
7. Menghukum pihak tergugat tergugat intervensi lainnya dan pihak lainnya
T IN
untuk mematuhi isi putusan ini ; ----------------------------------------------------8. Menolak gugatan Penggugat intervensi untuk selain dan selebihnya ; ----DALAM GUGATAN POKOK DAN DALAM GUGATAN INTERVENSI ; Menghukum para Tergugat Intervensi / Penggugat dalam perkara pokok
N
-
untuk membayar semua biaya dalam perkara ini sejumlah Rp.
IL A
1.357.000-(Satu juta tiga ratus lima puluh tujuh ribu rupiah) ; --------------------- Bahwa kepada Kuasa Hukum Para Turut Tergugat Dalam Perkara
A D
Pokok / Turut Tergugat Intervensi / Turut Terbanding pada tanggal 30 November 2012 telah diberitahukan tentang isi putusan Pengadilan Negeri
G
Medan tanggal 10 Oktober 2012. No. 624/PDT.G/2011/PN.Mdn. ; -------------
N
------ Membaca Akte Banding No. 181/2012 tanggal 23 Oktober 2012 dari Kuasa Hukum Para Penggugat Dalam Perkara Pokok / Tergugat Intervensi I
P
E
s/d VII / Para Pembanding yang dibuat oleh Panitera Pengadilan Negeri Medan, permohonan banding mana telah diberitahukan kepada Kuasa Hukum Tergugat I Dalam Perkara Pokok / Tergugat Intervensi VIIII / Terbanding I pada
tanggal
6 Februari 2013, kepada
Kuasa Hukum
Tergugat II Dalam Perkara Pokok / Tergugat Intervensi IX / Terbanding II 7
pada tanggal 11 Februari 2013, kepada Kuasa Hukum Turut Tergugat Dalam Perkara Pokok / Turut Tergugat Intervensi / Turut Terbanding pada tanggal 25 Januari 2013 dan kepada Kuasa Hukum Para Penggugat Intervensi /
N
Terbanding III, IV dan V pada tanggal 25 Januari 2013 ; ------------------------------- Sehubungan dengan permohonan Banding tersebut Kuasa Hukum
A
Para Penggugat Dalam Perkara Pokok / Tergugat Intervensi I s/d VII / Para
E D
Pembanding telah mengajukan Surat Memori Banding tertanggal 28 November 2012 didaftarkan di Kepaniteraan Pengadilan Negeri Medan pada tanggal 3 Desember 2012 dan telah diberitahukan dan diserahkan dengan
M
sempurna masing-masing kepada : ---------------------------------------------------1. Kuasa Hukum Tergugat I Dalam Perkara Pokok / Tergugat Intervensi VIII
G I
/ Terbanding I pada tanggal 6 Februari 2013 ; --------------------------------2. Kuasa Hukum Tergugat II Dalam Perkara Pokok / Tergugat Intervensi IX /
G
Terbanding II pada tanggal 11 Februari 2013 ; ---------------------------------
T IN
3. Kuasa Hukum Turut Tergugat Dalam Perkara Pokok / Turut Tergugat Intervensi / Turut Terbanding pada tanggal 25 Januari 2013 ; -------------4. Kuasa Hukum Para Penggugat Intervensi / Terbanding III, IV dan V pada tanggal 25 Januari 2013 ; ------------------------------------------------------------
N
-------- Sehubungan dengan Surat Memori Banding tersebut Kuasa Hukum
IL A
Tergugat I Dalam Perkara Pokok / Tergugat Intervensi VIII / Terbanding I telah mengajukan Surat Kontra Memori Banding tertanggal 21 Maret 2013 dan Kuasa Hukum Tergugat II Dalam Perkara Pokok / Tergugat Intervensi IX
A D
/ Terbanding II mengajukan Surat Kontra Memori Banding tertanggal 29 April 2013 ; ------------------------------------------------------------------------------------------
G
-------- Membaca Relaas
Pemberitahuan Mempelajari Berkas Banding
putusan Pengadilan Negeri
Medan tanggal 10 Oktober 2012. No.
N
624/PDT.G/2011/PN.Mdn masing-masing kepada Kuasa Hukum Para
E
Penggugat Dalam Perkara Pokok / Tergugat Intervensi I s/d VII / Para
P
Pembanding pada tanggal 13 Maret 2013, dan kepada Kuasa Hukum Tergugat I Dalam Perkara Pokok / Tergugat Intervensi VIII / Terbanding I pada tanggal 8 April 2013, kepada Kuasa Hukum Tergugat II Dalam Perkara Pokok / Tergugat Intervensi IX / Terbanding II pada tanggal 4 April 2013, 8
kepada Kuasa Hukum Turut Tergugat Dalam Perkara Pokok / Turut Tergugat Intervensi / Turut Terbanding pada tanggal 27 Maret 2013, serta kepada Kuasa Hukum Para Penggugat Intervensi / Terbanding III s/d V pada tanggal 30 April 2013, yang dibuat oleh Juru Sita Pengganti Pengadilan Negeri
N
Medan yang menerangkan bahwa kepada para pihak yang berperkara telah diberikan kesempatan untuk memeriksa, membaca dan mempelajari berkas
A
perkara dan putusan Pengadilan Negeri Medan tanggal 10 Oktober 2012.
E D
No. 624/PDT.G/2011/ PN.Mdn dalam tenggang waktu 14 (empat belas) hari sejak tanggal pemberitahuan tersebut ; ----------------------------------------------
M
TENTANG HUKUMNYA
G I
--------Menimbang, bahwa permohonan banding dari Kuasa Hukum Para Penggugat Dalam Perkara Pokok / Tergugat Intervensi
/ Pembanding
G
karena telah diajukan dalam tenggang waktu dan menurut tata-cara serta memenuhi persyaratan yang ditentukan Undang-undang, oleh karena itu
T IN
permohonan banding tersebut secara juridis formal dapat diterima ; ---------------Menimbang, bahwa setelah Majelis Hakim Pengadilan Tinggi Medan memeriksa dan mempelajari dengan seksama berkas perkara, turunan resmi Medan tanggal 10 Oktober 2012. No.
N
putusan Pengadilan Negeri
IL A
624/PDT.G/2011/PN.Mdn dan telah pula membaca, mempelajari serta memperhatikan dengan seksama surat Memori Banding dari Kuasa Hukum Para Penggugat Dalam Perkara Pokok / Tergugat Intervensi I s/d VII / Para Pembanding tertanggal 28 November 2012, maupun surat Kontra Memori
A D
Banding dari Kuasa Hukum Tergugat I Dalam Perkara Pokok / Tergugat Intervensi VIIII / Terbanding I tertanggal 21 Maret 2013 dan Kontra Memori
G
Kasasi dari Kuasa Hukum Tergugat II Dalam Perkara Pokok / Tergugat Intervensi IX / Terbanding II tertanggal 29 April 2013, serta surat-surat
N
lainnya yang berhubungan dengan perkara ini, Majelis Hakim Pengadilan
P
E
Tinggi Medan berpendapat sebagai berikut ; ---------------------------------------DALAM GUGATAN POKOK Dalam Eksepsi : --------Menimbang, bahwa alasan-alasan dan pertimbangan hukum Hakim 9
Tingkat Pertama dalam eksepsi pada pokoknya menyatakan “eksepsi Turut Tergugat tidak dapat diterima” sudah tepat dan benar, maka karena itu putusan dalam eksepsi tersebut dapat dipertahankan dan dikuatkan ; -----
N
Dalam Pokok Perkara :
A
--------Menimbang, bahwa adapun keberatan-keberatan Kuasa Hukum Para Penggugat Dalam Perkara Pokok / Tergugat Intervensi
I s/d VII / Para
E D
Pembanding terhadap putusan Hakim Tingkat Pertama sebagaimana yang dikemukakannya didalam surat Memori Banding pada pokoknya :-------------Akte-Akte Hibah yaitu Akte Pengikatan dengan Kuasa No. 22
M
I.
tanggal 15 September 2011dan Akte Hibah No. 11 dan 22 tanggal 21
G I
September 2011 batal demi hukum.
G
Akte-Akte Hibah tersebut dibuat tanpa kehadiran dari Para Ahli Waris yang sah dari Alm. Nick Carner Simatupang yaitu Penggugat II s/d VII
T IN
Dalam Perkara Pokok / Tergugat Intervensi II s/d VII
/ Pembanding II
s/d VII karenanya tidak sah dan batal demi hukum ; ----------------------II.
Para Penggugat Bukanlah Sebagai Pembeli Yang Beritikat Baik.
N
Seharusnya Para Penggugat Intervensi / Terbanding III s/d V sebelum
IL A
membeli objek perkara menghubungi ahli waris Alm. Nick Carner Simatupang yaitu Penggugat II s/d VII Dalam Perkara Pokok / Tergugat Intervensi II s/d VII
/ Pembanding II s/d VII guna meminta penjelasan /
A D
klarifikasi ; --------------------------------------------------------------------------------------Menimbang, bahwa terhadap keberatan-keberatan yang dikemukakan
G
oleh Kuasa Hukum Para Penggugat Dalam Perkara Pokok / Tergugat Intervensi I s/d VII / Para Pembanding Pengadilan Tinggi berpendapat bahwa
N
keberatan-keberatan
tersebut
haruslah
ditolak
dengan
alasan-alasan
P
E
sebagai berikut : ----------------------------------------------------------------------------
I.
Mengenai Hibah : Objek perkara telah bersertifikat yaitu Sertifikat Hak Milik No. 446 tahun 1996, surat ukur No. 16 / Babura Sunggal / 1998 atas nama Penggugat I 10
Dalam Perkara Pokok / Tergugat Intervensi I Maryani Dameria Simorangkir sendiri, bukan atas nama Maryani Dameria Simorangkir dan kawan-kawan ( ahli waris Alm. Nick Carner Simatupang yaitu Penggugat II s/d VII Dalam Perkara Pokok / Tergugat Intervensi II s/d VII
/
N
Pembanding II s/d VII) dan karenanya dengan telah dipenuhinya syaratsyarat formil untuk keperluan tersebut dan dengan kehadiran pemilik dan penerima hibah yaitu Richard Sigmund
A
sertifikat ( Penghibah)
E D
Simatupang, serta hibah tersebut dilakukan dihadapan Notaris sebagai Pejabat Publik Resmi yang diangkat pemerintah, maka tidak ada alasan
M
untuk menyatakan bahwa hibah yang terjadi adalah tidak sah dan batal demi hukum ; -------------------------------------------------------------------------Mengenai Pembeli Yang Beritikat Baik
G I
II.
Selebum terjadinya jual beli objek perkara antara Penjual Tuan Richard
dan 3. Tuan Yacob Lie dihadapan Notaris dan
T IN
Tuan Susanto NG,
G
Sigmund Simatupang dengan Para Pembeli yaitu : 1. Tuan Man On, 2.
Pejabat Pembuat Akte Tanah Franky Tjokroahdymulya, SH. telah terjadi balik nama Sertifikat Hak Milik No. 446 tahun 1996 an. Maryani Dameria Simorangkir sendiri, (Penggugat I Dalam Pokok Perkara) menjadi an.
N
Richard Sigmund Simatupang (Tergugat I dalam Pokok Perkara) yaitu
IL A
pada bulan Oktober tahun 2011 ; -------------------------------------------------Dengan telah hadirnya penjual Richard Sigmund Simatupang pemilik sertifikat maupun Para Pembeli yaitu : 1. Tuan Man On, 2. Tuan Susanto
A D
NG, dan 3. Tuan Yacob Lie dihadapan Notaris dan Pejabat Pembuat Akte Tanah, dan Perikatan Untuk Melakukan Jual Beli tersebut dibuat
G
setelah dipenuhinya syarat-syarat formil untuk keperluan tersebut, sedangkan para Pembeli sebelumnya telah mengecek ke Kantor Badan
N
Pertanahan Nasional dan tidak terdapat hal-hal yang menghambat untuk
P
E
kepentingan jual beli tersebut, kemudian jual beli tersebut telah dituangkan didalam Akte Perikatan Untuk Melakukan Jual Beli Akte No. 41 tanggal 24 November 2011 dan objek secara fisik dikuasai oleh penjual,
maka
cukup
alasan
untuk menyimpulkan bahwa
Para
Penggugat Intervensi / Para Terbanding adalah pembeli yang beritikat baik ; -------------------------------------------------------------------------------------11
--------Menimbang, bahwa karena alasan-alasan dan pertimbangan hukum putusan Hakim Tingkat Pertama pada pokoknya sudah tepat dan benar, maka oleh karena itu putusan dalam perkara pokok tersebut dapat dipertahankan dan karenanya harus dikuatkan ; -----------------------------------
A
N
DALAM GUGATAN INTERVENSI :
E D
Dalam Eksepsi :
--------Menimbang, bahwa karena alasan dan pertimbangan hukum Hakim Tingkat Pertama dalam Eksepsi yang pada pokoknya menyatakan Eksepsi
M
Tergugat Intervensi I s/d Tergugat Intervensi VII tidak dapat diterima sudah tepat dan benar, maka oleh karena itu putusan dalam eksepsi tersebut dapat
G I
dipertahankan dan karenanya harus dikuatkan ; ------------------------------------
G
Dalam Pokok Perkara :
T IN
--------Menimbang, bahwa karena alasan-alasan dan pertimbangan hukum putusan Hakim Tingkat Pertama Dalam Pokok Perkara sudah tepat dan benar, maka oleh karenanya putusan Dalam Pokok Perkara tersebut dapat dipertahankan dan karenanya haruslah dikuatkan ; -------------------------------
N
DALAM GUGATAN POKOK DAN DALAM GUGATAN INTERVENSI
IL A
--------Menimbang, bahwa oleh karena Para Penggugat Dalam Perkara Pokok / Tergugat Intervensi / Pembanding berada pada pihak yang kalah maka mereka dihukum untuk membayar biaya perkara dalam kedua tingkat
A D
peradilan, yang pada tingkat banding besarnya disebutkan dalam amar putusan dibawah ini ; ----------------------------------------------------------------------
G
------ Mengingat Ketentuan Hukum Acara Perdata tersebut pada RBg.
N
Undang-Undang tentang Kekuasaan Kehakiman dan Undang-Undang tentang Peradilan Umum serta Ketentuan serta Peraturan Hukum lainnya
P
E
yang berkenaan dengan perkara ini ; --------------------------------------------------
12
MENGADILI ------- Menerima permohonan banding dari Kuasa Hukum Para Penggugat Dalam Perkara Pokok / Tergugat Intervensi I
N
s/d VII / Para Pembanding ; ---------------------------------------
A
------- Menguatkan putusan Pengadilan Negeri Medan tanggal
E D
10 Oktober 2012. No. 624/PDT.G/2011/PN.Mdn yang
M
dimohonkan banding tersebut ; --------------------------------------- Menghukum Para Penggugat Dalam Perkara Pokok /
G I
Tergugat Intervensi I s/d VII / Para Pembanding untuk membayar biaya perkara dalam kedua tingkat peradilan,
G
yang dalam tingkat banding sebesar Rp.150.000.-
T IN
(seratus lima puluh ribu rupiah) ; --------------------------------
N
-------- Demikianlah diputuskan dalam Rapat Permusyawaratan Majelis
IL A
Hakim Pengadilan Tinggi Medan pada hari Senin tanggal 11 November 2013 oleh kami RIDWAN S. DAMANIK, SH. Hakim Pengadilan Tinggi Medan, sebagai Hakim Ketua Sidang, DR. MANAHAN M.P. SITOMPUL, SH.MHUM. dan RUSTAM IDRIS, SH. masing-masing sebagai Hakim Anggota yang
A D
ditunjuk untuk memeriksa dan mengadili perkara ini berdasarkan Surat Penetapan Ketua Pengadilan Tinggi Medan tanggal 21 Agustus 2013 No:
G
223/PDT/2013/ PT.MDN, putusan mana diucapkan pada hari Selasa tanggal 12 November 2013 dalam persidangan yang terbuka untuk umum, oleh
N
Hakim Ketua
Sidang
dengan didampingi oleh kedua hakim anggota
P
E
tersebut serta dibantu oleh MARTHIN A.P. SINAGA, SH, Panitera Pengganti
13
pada Pengadilan Tinggi Medan, tanpa dihadiri oleh para pihak yang berperkara maupun Kuasa Hukumnya ; ------------------------------------------------Hakim Anggota
Hakim Ketua Ttd
N
Ttd
E D
A
DR. MANAHAN M.P. SITOMPUL, SH.MHUM. RIDWAN S. DAMANIK, SH.
Ttd
M
RUSTAM IDRIS, SH.
G
G I
Panitera Pengganti
MARTHIN A.P. SINAGA, SH.
T IN
Ongkos-ongkos:
Ttd
u n t u k Sa l i n a n Se s u a i A sl i n y a
P
E
N
G
A D
IL A
N
1. Redaksi Rp. 5.000,2. Meterai Rp. 6.000,3. Pemberkasan Rp. 139.000,Jumlah Rp. 150.000,(seratus lima puluh ribu rupiah)
14