PROSEDUR PENERIMAAN DAN PENGOLAHAN SPT MASA PAJAK PENGHASILAN DI KPP PRATAMA KUDUS
Diajukan oleh: LITA SARI NIM. 2010-16-006
PROGRAM STUDI AKUNTANSI FAKULTAS EKONOMI UNIVERSITAS MURIA KUDUS TAHUN 2013
PROSEDUR PENERIMAAN DAN PENGOLAHAN SPT MASA PAJAK PENGHASILAN DI KPP PRATAMA KUDUS
Tugas Akhir ini diajukan sebagai salah satu syarat untuk menyelesaikan jenjang pendidikan Program D III Akuntansi Fakultas Ekonomi Universitas Muria Kudus
Diajukan oleh: LITA SARI NIM. 2010-16-006
PROGRAM STUDI AKUNTANSI FAKULTAS EKONOMI UNIVERSITAS MURIA KUDUS TAHUN 2013 ii
PROSEDUR PENERIMAAN DAN PENGOLAHAN SPT MASA PAJAK PENGHASILAN DI KPP PRATAMA KUDUS
Tugas Akhir ini telah disetujui dan dipertahankan dihadapan Tim Penguji Ujian Tugas Akhir Fakultas Ekonomi Universitas Muria Kudus.
Kudus, 17 September 2013 Mengetahui Ketua Progdi
Pembimbing
Ashari, SE, M.Si, Akt
Wahidil, SE, M.Si, Akt
NIS. 1610701000001162
NIS.06107020101149
Mengetahui Dekan
Dr. H. Mochamad Edris, Drs, MM NIS. 0610702010101021
iii
MOTTO DAN PERSEMBAHAN
MOTTO:
Kebahagiaan orang tuaku adalah segalanya, nasihatnya adalah petunjukku, ucap katanya penuntun kebahagiaanku, senyumannya adalah kekuatanku.
Usaha tak kan ada yang sia- sia melainkan banyak hikmah tersimpan dalam ketidakinginan.
Lakukan apa yang bisa dilakukan sekarang, jangan menunggu keyakinan datang. Hidup untuk membahagiakan orang lain.
Berbahagialah! jangan bersedih,karena dunia bukan selebar daun kelor. Jangan biarkan masalah membebani pikiranmu, ALLAH SWT Maha Tahu dan doa kedua orang tuamu selalu menyertai. (Ayah ibuku tercinta)
PERSEMBAHAN:
ALLAH SWT yang selalu setia menemani.
Bapak ibuku yang selalu mengucurkan doa dan nasihat.
Roni Saputro dan Wulan Sari yang kusayangi.
Guru dan dosen yang senantiasa membimbingku.
Sahabat , teman terindah serta teman seperjuangan yang telah hadir dalam kehidupanku.
Universitas Muria Kudus.
iv
KATA PENGANTAR
Ungkapan rasa syukur penulis panjatkan kehadirat Allah SWT, karena atas kebesarannya maka tersusunlah Tugas Akhir ini dengan judul “PROSEDUR PENERIMAAN
DAN
PENGOLAHAN
SPT
MASA
PAJAK
PENGHASILAN DI KPP PRATAMA KUDUS” dapat terselesaikan dengan baik. Adapun penyusunan Tugas Akhir ini dimaksudkan untuk melengkapi tugas dan persyaratan akhir program pendidikan tiga tahun (DIII) pada Fakultas Ekonomi Akuntansi Universitas Muria Kudus. Penulis menyadari bahwa selesainya Tugas Akhir ini tidak lepas dari bantuan dan bimbingan berbagai pihak. Untuk itu pada kesempatan ini penulis ingin menyampaikan ucapan terima kasih kepada: 1. Bapak Prof. DR. dr Sarjadi, SP.PA selaku Rektor Universitas Muria Kudus. 2. Bapak Dr. H. Mochamad Edris, Drs, MM selaku Dekan Fakultas Ekonomi Universitas Muria Kudus. 3. Bapak Ashari, SE, M.Si, Akt selaku Ketua Program Studi Akuntansi Universitas Muria Kudus. 4. Bapak Wahidil, SE, M.Si, Akt selaku Dosen Pembimbing yang dengan segala kesabaran dan kebijaksanaan telah memberikan bimbingan dalam penyusunan tugas akhir ini. 5. Bapak dan Ibu Dosen Fakultas Ekonomi UMK, serta Bapak dan Ibu Guru yang telah memberikan bekal ilmu pengetahuan selama ini.
v
6. Bapak Sulistiyo Wibowo selaku Ketua KPP Pratama Kudus yang telah memberikan izin kepada penulis untuk melaksanakan magang. 7. Ibu Arifah Budiarti selaku kepala seksi pelayanan dan seluruh karyawan KPP Pratama Kudus yang senantiasa memberikan bantuan dalam penyusunan tugas akhir ini. 8. Keluargaku tercinta: Bapak Rumat, Ibu Nur Sujati, Adik Roni Saputro dan Wulan Sari yang senantiasa memberikan kasih sayang, perhatian, nasihat serta do’a dalam penyusunan Tugas Akhir ini. 9. Indah, Yanti, Nika, sahabat serta teman seperjuangan yang telah hadir dalam kehidupanku. 10. Hanif dan teman magangku yang selalu memberikan perhatian, semangat dan motivasi dalam pelaksanaan magang. 11. Mahasiswa Akuntansi D3 angkatan 2010 yang telah memberikan bantuannya serta semua pihak yang tidak dapat penulis sebutkan satu persatu. 12. Pembaca yang budiman. Dalam penyusunan laporan ini penulis menyadari bahwa hasil
penulisan
laporan ini masih jauh dari sempurna, hal ini karena keterbatasan kemampuan, pengalaman dan pengetahuan dari penulis.. Oleh karena itu, penulis sangat mengharapkan saran dan bimbingannya serta kritik yang membangun untuk menyempurnakan Tugas Akhir.
vi
Akhir kata penulis mengharapkan dengan tersusunnya Tugas Akhir ini dapat bermanfaat bagi semua, khususnya bagi mahasiswa Universitas Muria Kudus. Amin.
Kudus, Juli 2013 Penyusun
Lita Sari
vii
DAFTAR ISI
HALAMAN JUDUL ............................................................................................. i HALAMAN PENGESAHAN ................................................................................ ii MOTTO DAN PERSEMBAHAN .......................................................................... iii KATA PENGANTAR ........................................................................................... iv DAFTAR ISI ......................................................................................................... vii DAFTAR TABEL ................................................................................................. x DAFTAR GAMBAR. ............................................................................................ xi DAFTAR LAMPIRAN. ......................................................................................... xii
BAB I PENDAHULUAN. ..................................................................................... 1 1.1 Latar Belakang. .................................................................................. 1 1.2 Perumusan Masalah. ........................................................................... 3 1.3 Pembatasan Masalah........................................................................... 3 1.4 Tujuan Penulisan. ............................................................................... 4 1.5 Manfaat Penulisan. ............................................................................. 4
BAB II LANDASAN TEORI. ............................................................................... 5 2.1 Tinjauan Umum tentang SPT Masa. ................................................... 5 2.1.1 Pengertian SPT Masa. .......................................................... 5 2.1.2 Fungsi SPT Masa Pajak Penghasilan. ................................... 5 viii
2.1.3 Penyampaian SPT Masa. ...................................................... 6 2.2 Bagian yang Terlibat dan Dokumen yang Digunakan dalam Prosedur Penerimaan dan Pengolahan SPT Masa. ..................... 7 2.3 Dasar Hukum Pelaksanaan Penerimaan dan Pengolahan SPT.................................................................................. 9 2.4 Prosedur Kerja Penyelesaian Surat Pemberitahuan (SPT) Masa. ......... 10
BAB III GAMBARAN UMUM ............................................................................. 13 3.1 Sejarah Singkat KPP Pratama Kudus. ................................................. 13 3.2 Peran Penting KPP Pratama Kudus. .................................................... 14 3.3 Tujuan Berdirinya KPP Pratama Kudus. ............................................. 15 3.4 Visi dan Misi KPP Pratama Kudus. .................................................... 16 3.5 Wilayah Kerja KPP Pratama Kudus. ................................................... 18 3.6 Kedudukan, Tugas pokok dan Fungsi KPP Pratama Kudus. ................ 19 3.7 Kepegawaian. ..................................................................................... 20 3.8 Struktur Organisasi KPP Pratama Kudus. ........................................... 22 3.9 Daftar Laporan Penerimaan SPT PPh pada KPP Pratama Kudus. ........ 24
BAB IV PEMBAHASAN ...................................................................................... 26 4.1 Prosedur Pendistribusian Tanda Terima SPT Masa PPh. ..................... 26 4.2 Prosedur Penerimaan dan Pengolahan SPT Masa PPh. ........................ 28 4.2.1 Laporan Penerimaan dan Pengolahan SPT PPh ix
pada KPP Pratama Kudus. ................................................... 30 4.2.2 Laporan Rasio Kepatuhan SPT PPh pada KPP Pratama Kudus. .................................................................... 32
BAB V PENUTUP ................................................................................................ 38 5.1 Kesimpulan ........................................................................................ 38 5.2 Saran .................................................................................................. 39 DAFTAR PUSTAKA. ........................................................................................... 41
LAMPIRAN
x
DAFTAR TABEL Halaman Tabel 1 Laporan Penerimaan dan Pengolahan SPT Pajak Penghasilan pada KPP Pratama Kudus Tahun 2010 & 2011. ........................................ 24 Tabel 2 Laporan Jumlah Wajib Pajak Terdaftar pada KPP Pratama Kudus Tahun 2010 & 2011. ................................................ 31 Tabel 3 Laporan Penerimaan SPT Pajak Penghasilan pada KPP Pratama Kudus Tahun 2010 & 2011. ........................................ 31 Tabel 4 Laporan Penerimaan dan Pengolahan SPT Pajak Penghasilan pada KPP Pratama Kudus Tahun 2010 & 2011. ........................................ 33
xi
DAFTAR GAMBAR Halaman Gambar 1 Bagan Alir Pendistribusian Tanda Terima SPT Masa PPh ....................................................................................... 35 Gambar 2 Bagan Penerimaan dan Pengolahan SPT Masa PPh… ................................................................................... 36
xii
DAFTAR LAMPIRAN
Lampiran 1 : Surat Pemberitahuan Masa (SPT Masa). Lampiran 2 : Surat Tagihan Pajak PPh. Lampiran 3 : Surat Setoran Pajak (SSP). Lampiran 4 : Tanda Terima SPT. Lampiran 5 : LPAD Lampiran 6 : Daftar Nominatif Penyampaian SPT Secara Kolektif. Lampiran 7 : Daftar Nominatif Penyampaian SPT Wajib Pajak Sendiri. Lampiran 8 : Surat Pemberitahuan SPT Dianggap Tidak Disampaikan. Lampiran 9 : Daftar Nominatif SPT Lengkap. Lampiran 10: Daftar Nominatif SPT Tidak Lengkap. Lampiran 11: Daftar Nominatif SPT yang Dianggap Tidak Disampaikan. Lampiran 12: Lembar Tindak Lanjut Account Representative. Lampiran 13: Daftar Bukti Pemotongan PPh. Lampiran 14: Daftar Pegawai Tetap/Penerima Pensiun Berkala. Lampiran 15: Daftar Perubahan Pegawai Tetap. Lampiran 16: Laporan Rasio Kepatuhan. Lampiran 17: Surat Keterangan Magang. Lampiran 18: Kartu Konsultasi Bimbingan Tugas Akhir
xiii