PROSEDUR OPERASIONAL BAKU (POB) PENYUSUNAN SKRIPSI
1. DEFINISI Skripsi adalah karyailmiah yang merupakan terapilmu, teknologi, danseni yang ditulis oleh mahasiswa program sarjana berdasarkan hasil penelitian, kajian teks, kajian kepustakaan, pengembangan, atau penciptaan suatu karya yang dilakukan dengan mengikuti kaidah ilmiah.
2. TUJUAN Prosedur Operasional Baku ini dimaksudkan untuk memberikan arah kepada semua unsur pelaksana dalam penyusunan Skripsi mahasiswa Jurusan Teknik Mesin FT UM. 3. RUANG LINGKUP Prosedur Operasional Baku ini digunakan sebagai acuan kerja dalam penulisan skripsi oleh mahasiswa, pembimbingan oleh dosen,monitoring dan evaluasi (monev) penyusunan skripsi yang dilaksanakan Gugus Penjamin Mutu (GPM), dan semua stakeholder di lingkup Jurusan Teknik Mesin FT UM. 4. PENANGGUNGJAWAB Penanggungjawab kegiatan adalah Kelompok Bidang Keahlian (KBK), Koordinator Program Studi, Ketua Jurusan Teknik Mesin FT UM, dan Dekan FT UM.
5. ACUAN a. SK Rektor tentang KBK b. Pedoman Pendidikan UM 6. DOKUMEN TERKAIT a. b. c. d.
Pedoman Penulisan Karya Ilmiah UM Kuriulum Prodi S1 PTM, S1 PTO, dan S1 TM di lingkungan Jurusan Teknik Mesin FT UM. Kelompok Bidang Keahlian Dosen Jurusan TM FT UM Pedoman Penulisan Skripsi Jurusan TM FT UM
7. PROSEDUR Secara umum, prosedur operasional baku tahapan penyusunan Skripsi mengikuti alur sebagai berikut:
1
MULAI
POB PENYUSUNAN PROPOSAL SKRIPSI
POB PEMBIMBINGAN SKRIPSI
POB UJIAN SKRIPSI
POB PENYUSUNAN PROPOSAL PROGRAM KREATIVITAS MAHASISWA (PKM)
SELESAI
2
8. POB PENGAJUAN PROPOSAL SKRIPSI NO.
PELAKSANA
KEGIATAN
BUKTI MUTU
Mulai
1
Koorprog dan Kajur
2
Mahasiswa
Sosialisasi Pedoman Penulisan Skripsi dan KBK Jurusan TM FT UM
Pedoman Penulisan Skripsi dan KBK
Mahasiswa memprogram matakuliah skripsi dibuktikan dalam KRS
Pedoman KBK Memilih dan menentukan tema skripsi sesuai dengan KBK
3 4
5
TIM KBK
Menyusun proposal skripsi berdasarkan tema yang dipilih mahasiswa
Draft Proposal
Verifikasi dan evaluasi kelayakan proposal oleh Ketua/Sekretaris KBK
Proposal
Tidak Proposal Layak diteruskan?
6
Ya
KBK
Pengembalian proposal yang dinyatakan layak
7
Verifikator judul
Memverfikasi proposal yang sudah dinyatakan layak
8
Koorprodi
Menentukan pembimbing berdasarkan berdasarkan rekomendasi ketua KBK
9
Mahasiswa dan Dosen Pembimbing
Mahasiswa menemui calon pembimbing untuk mendapatkan persetujuan judul
10
Ketua Jurusan
12
Koorprodi mengusulkan kepada Ketua Jurusan untuk menerbitkan Surat Tugas Dosen Pembimbing mendapatkan persetujuan judul Ketua Jurusan menerbitkan Surat Tugas untuk Dosen Pembimbing tas nama Dekan
11 Dosen Pembimbing
Proposal dan lembar evaluasi
Dosen pembimbing menerima surat tugas
mendapatkan persetujuan judul Selesai
3
Surat Tugas
9. POB PEMBIMBINGAN SKRIPSI
NO.
KEGIATAN
PELAKSANA
BUKTI MUTU
Mulai
1
Dosen Pembimbing
2
Dosen Pembimbing memulai proses pembimbingan, dimulai dengan menyusun proposal PKM PE
Proposal Skripsi dan proposal PKM
Dosen Pembimbing melakukan pembimbingan skripsi mulai BAB I hingga BAB III
Naskah skripi dan jurnal bimbungan Tugas Naskah Skripsi dan lembar persetujuan seminar
3
Dosen Pembimbing, dan koorprodi
Setelah mnyelesaikan BAB I s.d. BAB III mahasiswa mengajukan seminar proposal ke Koorprodi berdasarkan rekomendasi Dosen Pembimbing
4
Koorprodi dan Ketua Jurusan
Koorprodi merekomendasikan kepada Ketua Jurusan untuk menerbitkan Surat Tugas Pembahas seminar
5
Pembahas
Mahasiswa menyerahkan naskah seminar ke Pembahas minimal tiga hari sebelum seminar dilaksanakan
Naskah Skripsi
6
Dosen Pembimbing, Pembahas, dan partisipan
Mahasiswa melakukan seminar propposal dihadiri oleh dua dosen pembimbing dan minimal 10 mahasiswa serta dapat dihadiri dosen lain yang sesuai KBK
Naskah Skripsi, daftar hadir, dan berita acara seminar
Seminar menghasilkan tiga opsi, yaitu dilanjutkan untuk mengambil data, revisi berdasarkan saran atau masukan dari partisipan, atau seminar ulang
Lembar notulen seminar
Penyusunan skipsi diteruskan BAB demi BAB hingga BAB VI di bawah bimbimgan Dosen Pembimbing (frekuensi bimbingan minimal 10 kali sejak proposal hingga BAB VI)
Naskah skripsi
7
8
9
Dosen Pembimbing
Dosen Pembimbing memberikan persetujuan tertulis ujian jika mahasiswa bimbingannya sudah menyelesaikan skripsinya hingga BAB VI dan proposal PKM AI, serta sudah memenuhi syarat untuk diuji
Selesai
4
Surat Tugas
Naskah Skripsi, Lembar persetujuan untuk ujian, dan proposal PKM AI
10. POB UJIAN SKRIPSI NO.
PELAKSANA
KEGIATAN
BUKTI MUTU
Mulai
1
Dosen Pembimbing
Mahasiswa mendapat persetujuan untuk ujian dari Dosen Pembimbing secara tertulis
2
Koorprodi
Mahasiswa mendaftar untuk ujian ke Koorprodi
Koorprodi menentukan Dosen Penguji Utama sesuai KBK
3
4
Ketua Jurusan
Ketua Jurusan menrbitkan Surat Tugas untuk Dewan Penguji atas usul Koorprodi
5
Dewan Penguji
Dewan Penguji menerima Surat Tugas
6
Mahasiswa
7
8
Lembar persetujuan Ujian
Dewan Penguji
Surat Tugas
Mahasiswa menggandakan draft naskah Skripsi sebanyak 5 (lima) eksemplar dan artikel satu eksemplar, yangdijilid soft cover warna putih, untuk diserahkan kepada Dosen penguji sekurang-kurangnya 1 (satu) minggu sebelum ujian dilaksanakan
Draft Naskah skripsi dan artikel ilmiah
Mahasiswa meminta konfirmasi tentang waktu ujian kepada Dewan Penguji sambil menunjukkan bukti penyerahan naskah ujian
Draft Naskah Skripsi berita acara, blangko nilai, dan lembar revisi
Ujian dilaksanakan oleh Dewan Penguji yang terdiri dari seorang Penguji Utama dan unsur Dosen Pembimbing dengan durasi waktu maksimal 90 menit
9
Setelah ujian selesai, Dewan Penguji bersidang untuk menentukan status kelulusan mahasiswa
10
Dosen penguji mengumumkan hasil ujian di hadapan mahasiswa yang diuji
q r
5
q r
LULUS?
TIDAK
YA 11
Dosen Penguji
12
Mahasiswa
13
14
15
Dekan
Mahasiswa
Lulus tanpa revisi
Lulus dengan revisi
Lembar penilaian
Melakukan revisi
Lembar revisi
Menggandakan naskah sebanyak enam eksemplar skripsi skripsi dan 1 eksemplar artikel
Naskah yang telah direvisi dan artikel
Meminta pengesahan naskah
Naskah yang telah direvisi
Menyerahkan dokumen berupa 1 eksp. naskah skripsi masing-masing ke Dosen Pembimbing I dan II, Penguji Utama, Jurusan, dan perpustakaan, serta satu Flashdisc berisi soft copy naskah skripsi yang sudah disahkan ke Jurusan dan artikel ke pengurus jurnal
Naskah akhir yang telah disyahkan, artikel ilmiah, dan flashdisc,
Selesai
6
11. POB PENYUSUNAN PROPOSAL PROGRAM KREATIVITAS MAHASISWA (PKM-AI dan PKMP)
NO.
PELAKSANA
KEGIATAN
BUKTI MUTU
Mulai
Proposal PKM dan Panduan penyusunan Proposal PKM
Mahasiswa
Penyusunan proposal PKM berdasarkan judul Skripsi yang telah disusun mahasiswa mengacu pada pedoman PKM
Dosen Pembimbing a
Dosen pembimbing melakukan pembimbingan penyusunan proposal PKM (jumlah bimbingan maksimal 10 judul)
3
WD III
Proposal dimintakan paraf ketua Jurusan sebelum ditandatangani WD III, dan paraf pembimbing sebelum ditanda tangani WR III.
Proposal PKM
4
WD III dan WR III
Proposal PKM ditanda tangani Wakil Dekan III dan Wakil Rektor III untuk mendapatkan username dan password
Proposal PKM yang sudah disahkan
1
2
5
WR III
Proposal diunggah di laman simlitabmas.ristekdikti.go.id
Selesai
7
Proposal PKM
12. JURNAL BIMBINGAN PENYUSUNAN SKRIPSI NO.
TANGGAL
URAIAN
PARAF PETUGAS YANG RELEVAN
PENGAJUAN PROPOSAL Pemilihan tema dan judul Skripsi berdasarkan program payung dalam Pedoman Penyusunan Skripsi. Menyusun proposal.
1.
2.
Pengajuan proposal ke KBK yang dilampiri KRS semester berjalan? Evaluasi proposal oleh KBK dan proposal dinyatakan layak.
3. 4.
Rekomendasi kepada Kajur tentang calon Dosen Pembimbing yang dianggap relevan oleh Koorprodi Tembusan Surat Tugas pembimbingan dari Ketua Jurusan a,n. Dekan.
5.
6.
Penyusunan proposal PKM
7.
PEMBIMBINGAN
NO.
TANGGAL
BAB
URAIAN SARAN/REVISI
1. 2. 3. 4. 5. 6. 7. 8. 9. 10. 11.
8
PARAF DOSEN PEMBIMBING I II
UJIAN DAN PASCA UJIAN NO.
TANGGAL
PARAF DOSEN PEMBIMBING I/II
URAIAN
1.
Persetujuan ujian
2.
Peyerahan naskah ujian ke dosen penguji
3.
Konfirmasi waktu ujian ke Dewan Penguji
4.
Pelaksanaan ujian
5.
Status kelulusan
6.
Revisi
7.
Pengesahan naskah akhir
8.
Penyusunan artikel ilmiah
9.
Penyerahan hard copy naskah akhir dan artikel
10.
Penyerahan soft copy naskah akhir dan artikel
11.
Rekomendasi: ............................................................................................................................................. ............................................................................................................................................. ............................................................................................................................................. DosenPembimbing,
.................................
9