PROGRAM PASCASARJANA DOKTOR (S3) PROGRAM STUDI TEKNOLOGI PERIKANAN LAUT
Tabel 1 Learning Outcomes Program Pascasarjana Doktor Program Studi Teknologi Perikanan Laut (S3) Pernyataan kompetensi: Setelah menyelesaikan program studi ini, lulusan mampu mengembangkan ilmu pengetahuan, teknologi dan seni (ipteks) baru serta mengimplementasikannya dalam bidang perikanan laut, khususnya dalam pengembangan teknologi alat dan metode penangkapan ikan, kapal dan transportasi perikanan, daerah penangkapan ikan, kepelabuhanan serta sistem kebijakan perikanan laut melalui kajian ilmiah yang memiliki aspek kebaruan. LO 1:
Mampu mengembangkan IPTEKS baru atau praktek profesionalnya dalam bidang perikanan laut, melalui karya inovatif yang original dan teruji, dalam: LO 1.1: Teknologi alat dan metode operasi penangkapan ikan LO 1.2: Kapal dan transportasi perikanan laut serta faktor-faktor keselamatan kerja LO 1.3:
Daerah penangkapan ikan, sistem perikanan laut; dan kebijakan pengelolaan sumberdaya perikanan
LO 1.4:
Model pengembangan industri, pengelolaan dan kebijakan kepelabuhanan
LO 2:
Melakukan inovasi dalam hal pendekatan dan metode penelitian, sehingga mendapatkan hasil yang bermanfaat untuk kemajuan ilmu dan kesejahteraan masyarakat
LO 3:
Mampu mengembangkan IPTEKS dalam bidang perikanan laut untuk memberikan solusi bagi permasalahan yang kompleks melalui pendekatan inter, antar dan multidisiplin
LO 4:
Mampu mengembangkan standar opersional (SOP) yang baru, original dan teruji secara mandiri atau kelompok dalam pengelolaan dan/atau pengembangan perikanan laut
LO 5: Menguasai filosofi keilmuan bidang perikanan laut untuk mengembangkan wawasan keilmuan yang diperlukan untuk melakukan kajian ilmiah terdepan/mutakhir pada bidang perikanan laut, secara spesifik dan komprehensif, dalam: LO 5.1:
Teknologi alat dan metode operasi penangkapan ikan
LO 5.2: Kapal dan transportasi perikanan laut serta faktor-faktor keselamatan kerja LO 5.3: Daerah penangkapan ikan, sistem perikanan laut; dan kebijakan pengelolaan sumberdaya perikanan LO 5.4:
Model pengembangan industri, pengelolaan dan kebijakan kepelabuhanan
LO 6:
Melakukan valuasi terhadap kinerja pengelolaan dan pengembangan perikanan laut melalui pendekatan inter, multi dan transdisiplin, serta mampu memimpin, mengembangkan riset dan mendesiminasikan hasil risetnya dalam bentuk publikasi pada jurnal ilmiah nasional maupun internasional
LO 7:
Mampu mengelola, memimpin, dan mengembangkan riset perikanan laut yang bermanfaat untuk kemaslahatan umat manusia, serta mampu mendapatkan pengakuan nasional atau internasional
LO 8:
Mampu secara kreatif mengembangkan kaidah ilmiah dalam lingkungan pekerjaannya secara arif dan visioner
Tabel 2 Learning Outcomes dan Pemberian Mandat kepada Program Pascasarjana Doktor Program Studi Teknologi Perikanan Laut (S3) PSP744 PP PL LO 1.1 LO 1.2 LO 1.3 LO 1.4 LO 2 LO 3 LO 4 LO 5.1 LO 5.2 LO 5.3 LO 5.4 LO 6 LO 7 LO 8
PSP751 MPPI
PSP734 EDKP
PSP711 PMPB √
PSP722 RAPI √
PSP713 TPSPPL √
PSP723 PBAPI √
PSP714 TPBL √
PSP754 SPPT
PSP753 PGL
√
PSP732 ETP
PSP733 PEKA
√
√
√ √ √
√ √ √
√
√
√ √ √
√ √ √
√ √ √ √
√ √ √ √
√ √ √
√ √ √ √
√ √ √ √
√ √ √ √
√ √ √ √
√ √ √ √
√ √ √ √
√ √ √ √
√ √ √ √ √
√ √ √ √
√ √ √
√ √ √
√ √ √
√ √ √
√ √ √
√ √ √
√ √ √ √
√ √ √ √
LO 1.1 LO 1.2 LO 1.3 LO 1.4 LO 2 LO 3 LO 4 LO 5.1 LO 5.2 LO 5.3 LO 5.4 LO 6 LO 7 LO 8
PSP745 PSIPL
PSP746 PLDPI
PSP747 PKPL
√
√
√
√ √ √
√ √ √
√ √ √
√
√
√
√ √ √
√ √ √
√ √ √
PSP702 FALS √ √ √ √
PSP701 KLKM √ √ √ √
PSP790 SMNR √ √ √ √
PSP799 DSTS √ √ √ √
√ √ √ √
√ √ √ √
√ √ √ √
√ √ √ √
Nama dan Kode mata kuliah: PSP744 PSP751 PSP734 PSP711 PSP722 PSP713 PSP723 PSP714 PSP754 PSP753 PSP732 PSP733 PSP745 PSP746 PSP747 PSP702 PSP701 PSP790 PSP799
Perencanaan dan Pengelolaan Perikanan Laut Model Pengelolaan Pelabuhan dan Industri Evaluasi Desain Kapal Perikanan Pengembangan Metode Penangkapan Berbasis Fisiologi Tingkah Laku Ikan Rekayasa Alat Penangkapan Ikan Teknologi Pengayaan Stok dalam Pengembangan Perikanan Laut Pengembangan Bahan Alat Penangkapan Ikan Teknologi dan Biosains Perikanan Laut Dalam Sistem Pengembangan Pelabuhan Terpadu Pelabuhan dan geostrategi laut Evaluasi transportasi perikanan Pengelolaan kargo Pengembangan sistem industri perikanan laut Pemodelan lingkungan dan daerah penangkapan ikan Pengembangan Kebijakan Perikanan Laut Falsafah sains Kolokium Seminar Penelitian dan Disertasi