PREVENSI & REHABILITASI KARDIOVASKULAR DI RSJPDHK
DEFINISI REHABILITASI JANTUNG
Serangkaian kegiatan diperlukan untuk memperbaiki penyebab penyakit jantung untuk mencapai kondisi fisik, mental dan sosial terbaik, sehingga mereka dapat mempertahankan atau mencapai kehidupan seoptimal mungkin dimasyarakat dengan usahanya sendiri”
PENDAHULUAN • Di Mulai Sejak Th 1978 Di Rscm Di Inisiasi Oleh Dr Dede & Dr. Lutfhi Usman ( Alm ) • Kegiatan Lebih Berfokus Pada Upaya Mengurangi Dekondisi Akibat Tirah Baring Dg Menyegerakan Aktifitas Fisik ( Psn Tirah Baring Lama )
• Konsep Rehabilitasi Dini Secara Nasional Di Populerkan Pada Kongres 1 Th 1980 Dan Ke 2 Th 1987
KOMPONEN REHABILITASI KARDIOVASKULAR
Asesmen Pasien Edukasi dan konseling Pengontrolan factor risiko Exercise and physical activity counseling Program dan preskripsi exercise
INDIKASI PASIEN PROGRAM PREVENSI & REHABILITASI 1.
Pasca bedah pintas koroner (CABG), bedah katup , kelainan kongenital. 2. Infark miokard akut 3. Tindakan angioplasti koroner. 4. Gagal jantung 5. Penyakit jantung koroner tanpa intervensi 6. Penyakit arteri perifer 7. Pemasangan ICD/PPM 8. Mempunyai faktor risiko tinggi penyakit jantung dan pembuluh darah. 9. Kelompok khusus dengan penyakit atau risiko kardiovaskular (wanita, geriatri) 10.Suddent cardiac death syndrome
STAFFING Spesialis jantung dan pembuluh darah Perawat terlatih Fisioterapis OT Exercise trainer Dietician Psikolog Administratif Fellow Residen
Rehabilitasi dimulai sedini mungkin, Latihan fisik diberikan pada penderita secara bertahap yaitu:
• Fase I (Fase rawat inap) 3 Met, yaitu mampu jalan 1,5 km/30’ • Fase II (Fase penyembuhan) 6 Met, yaitu mampu berjalan 3 km/30’ • Fase III (Fase rawat jalan) 6-8Met, yaitu mampu berjalan 3-4 km/30
PROGRAM REHABILITASI FASE I • Tujuan Fase I, (Reconditioning): mengatasi akibat negatif dari tirah baring (Deconditiong) yang disebabkan karena sakitnya dan karena tindakan pembedahan. • Dilakukan pada saat pasien dirawat • Target : -Pasien mampu melakukan aktifitas harian untuk menolong diri sendiri. -Mencapai kapasitas aerobik 3 mets yaitu mampu jalan 1,5 km selama 30 menit -Memahami factor risiko , penyakit yang diderita, mengetahui aktifitas yang aman.
PASIEN RAWAT MULAI KE GYMNASIUM
EDUKASI PRA PULANG RAWAT
REHABILITASI JANTUNG FASE II Tujuan Fase II, • untuk menghindari progresifitas penyakit lebih jauh. Pasien rawat jalan Tempat di instalasi Rehab Kardiovaskular (GP2/lt. 2) Waktu latihan 4-8 minggu Target Fase II: • Faktor risiko terkontrol • Mencapai kapasitas aerobik 6 Mets yaitu mampu jalan 3 km selama 30 • Kembali bekerja (sedang)
PROGRAM EDUKASI KELOMPOK UNTUK PASIEN
ASESMEN PASIEN
EDUKASI PASIEN INDIVIDUAL
SENAM DAN PEMANASAN PRA EXERCISE
PEMANASAN, PEREGANGAN , SENAM
PROGRAM EXERCISE ERGOCYCLE DI GYMNASIUM
EXERCISE DENGAN TREADMILL DI GYMNASIUM
TELEMONITORING PADA SAAT LATIHAN
CEK TEKANAN DARAH “SELF SERVICE”
TES TREADMILL PADA AKHIR PROGRAM DAN MEMBUAT PROGRAM LATIHAN LANJUTAN
FASE III Tujuan Fase III (pemeliharaan): Maintenence, • memberikan latihan dan pengaturan diet. Dalam waktu 6 bulan diharapkan regresi terjadi. • Dilakukan di rumah/ komunitas Target Fase III: • Mampu melakukan pengontrolan mandiri • Kembali ke aktifitas dengan percaya diri • Mencapai kapasitas aerobik 6-8 Mets, yaitu mampu jalan 3-4 km selama 30 kenyataan
AKTIF DALAM KEGIATAN KELOMPOK
BAGAIMANA MENDAFTAR 1) Membawa rujukan dari dokter, atau permintaan sendiri 2) Membawa riwayat perawatan, tindakan, dan obat-obatan 3) Dikaji ada indikasi dan tidak ada kontraindikasi 4) Tes kebugaran (6MWT/ TMT) 5) Edukasi program
ALTERNATIF JADWAL REHAB DI RSJPDHK
Akhir program Evaluasi, konsultasi Sertifikat
Konsultasi pra discharge
Pra-Op “Rehab”
Phase I
Konsultasi praporgam Orientasi
Phase II 1 month / 12 visit (3x/week)
6- MWT Operasi/ tindakan
Akhir program Evaluasi, konsultasi Sertifikat
Phase II (+) 1 month / 12 visit Phase III 1 month / 12 visit
Phase III /Home Exc
6- MWT Treadmill test
F.U. : -3 mo -6 mo - 12 mo
ALTERNATIF PROGRAM SETIAP HARI
Konsultasi Pradischarge
Pra-Op “Rehab”
Akhir program Evaluasi, konsultasi Sertifikat Pre –program cons. Orientation
Phase II (5x/week) 12 visits
Phase I
6MWT Operasi
6- MWT Treadmil
Kembali ke kota asal Hospital-base rehab/ Home/community
F.U. : -3 mo -6 mo - 12 mo
TERIMA KASIH