PRAKATA
P
eranan Teknologi Informasi dan Komunikasi saat ini merupakan elemen penting dalam kehidupan bermasyarakat, berbangsa dan bernegara terutama dalam menghadapi era persaingan global. Teknologi informasi dan komunikasi pada aktivitas manusia menjadi fasilitas utama dalam berbagai sektor kehidupan memberikan andil besar terhadap perubahan – perubahan yang mendasar disegenap sektor kehidupan. Oleh karena itu, sangatlah penting untuk meningkatkan kemampuan sumber daya manusia (SDM) dalam bidang Teknologi Informasi dan Komunikasi (TIK), mulai dari tahap memberikan pengetahuan, keterampilan pengoperasian, perawatan, dan pemanfaatan terhadap informasi, terutama di kalangan masyarakat perdesaan. Pada gilirannya melalui pemanfaatan terhadap informasi yang serasi dan sesuai akan dihasilkan output yang bermanfaat bagi masyarakat perdesaan sebagai individu maupun bagi peningkatan taraf kehidupan dan sosialnya. Mengingat pentingnya peran teknologi informasi dan komunikasi, patut disayangkan apabila teknologi informasi dan komunikasi belum diketahui atau belum dimanfaatkan secara maksimal oleh masyarakat, khususnya masyarakat perdesaan. Oleh karena itu, Kementerian Komunikasi dan Informatika memandang perlu untuk mengembangkan tata informasi perdesaan melalui Pekan Informasi Nasional Tahun 2010 sebagai bentuk kepedulian terhadap pengembangan, pemanfaatan dan pemberdayaan teknologi informasi dan komunikasi sosial bagi seluruh masyarakat, terutama masyarakat perdesaan. Pekan Informasi Nasional Tahun 2010 merupakan kerjasama Kementerian Komunikasi dan Informatika
1
dengan Pemerintah Provinsi Riau dan Pemerintah Kota Pekanbaru yang pelaksanaannya dikaitkan dengan peringatan Hari Kebangkitan Nasional ke- 102. Pekan Informasi Nasional (PIN) diharapkan dapat mendorong terciptanya Tata Informasi Nasional yang mengintegrasikan dan mensinergikan layanan informasi publik. Kesempatan ini juga sekaligus sebagai momentum untuk mengevaluasi sejauh mana pencapaian masyarakat informasi yang sejahtera melalui program pengembangan dan pemberdayaan masyarakat di bidang pengelolaan dan pemanfaatan teknologi informasi dan komunikasi serta sebagai wadah kelompok-kelompok masyarakat, khususnya KIM dalam memperkenalkan produk hasil industri kreatif kelompoknya.
Diharapkan melalui Pekan Informasi Nasional dapat meningkatkan pengetahuan masyarakat terhadap perkembangan teknologi informasi sekaligus penerapannya guna meningkatkan kualitas hidup Bangsa Indonesia pada umumnya dan masyarakat perdesaan pada khususnya.
PEKAN INFORMASI NASIONAL TAHUN 2010 TEMA Dengan semangat kebangkitan nasional kita tingkatkan Ketahanan Masyarakat Dalam Kerangka Negara Kesatuan Republik Indonesia SUB TEMA : •
• •
Dengan Semangat Kebangkitan Nasional Kita Tingkatkan Rasa Persatuan dan Kesatuan Bangsa Yang Damai, Adil, Demokratis, dan Sejahtera. Dengan Semangat Kebangkitan Nasional Kita Tingkatkan Kesadaran Berbangsa dan Bernegara. Dengan Semangat Kebangkitan Nasional Kita Tingkatkan Ketahanan ekonomi Nasional dan Cintai Produksi Dalam Negeri.
TUJUAN : DIREKTUR KELEMBAGAAN KOMUNIKASI SOSIAL
DR. JAMES PARDEDE, MM
1. Meningkatkan sinergitas dan integrasi pengembangan dan pemberdayaan masyarakat di bidang informasi dan komunikasi. 2. Meningkatkan pola pengembangan dan pemberdayaan masyarakat di bidang informasi dan komunikasi. 3. Meningkatkan peranan kelompok-kelompok masyarakat yang bergerak di bidang informasi dan komunikasi sebagai wahana partisipasi masyarakat dalam pelaksanaan pembangunan. SASARAN : Terwujudnya pengembangan dan pemberdayaan masyarakat di bidang informasi dan komunikasi secara sinergi, terintegrasi dan berkesinambungan, sehingga meningkatkan peranan kelompok-
2
RANGKAIAN KEGIATAN PEKAN INFORMASI NASIONAL TAHUN 2010
kelompok masyarakat di bidang informasi dan komunikasi dalam kehidupannya PESERTA : Peserta terdiri dari unsur Dinas/Instansi/Badan Kominfo/Humas Pemerintah Provinsi, Pemerintah Kabupaten/Kota, Kelompok Informasi Masyarakat (KIM) Kabupaten/Kota, FK Metra Pusat dan Provinsi, LSM bidang Informasi, Provider teknologi informasi, para seniman dan Kelompok Pertunjukan Rakyat. Jumlah peserta 750 orang dari seluruh Indonesia PENYELENGGARAAN PIN di laksanakan di Kota Pekanbaru Provinsi Riau tanggal 22 – 27 Mei 2010 atas kerjasama Kementerian Komunikasi dan Informatika dengan Pemerintah Provinsi Riau dan Pemerintah Kota Pekanbaru.
I.
PAMERAN PRODUK INFORMASI DAN KOMUNIKASI a. PESERTA DAN MATERI PAMERAN 1. Pusat Informasi dan Humas, Pameran tentang Informasi Komunikasi 2. Badan Informasi Publik, Pameran tentang Kebijakan Pemerintah 3. Ditjen SKDI, Pameran tentang Penyiaran 4. Ditjen Postel, Pameran tentang Pos dan Telekomunikasi Perdesaan 5. Sekretariat Bakohumas, Pameran tentang kegiatan Bakohumas Pusat 6. Mitra Kerja Ditjen Postel, Pameran Telekomunikasi 7. Pameran Kelompok Usaha Binaan Dinas – Dinas se Provinsi Riau (dikoordinasikan Dinas Infokom dan PDE Riau) 8. Pameran Kelompok Informasi Masyarakat (KIM) dan Mitra/Binaan Pemerintah Kab/Kota se Provinsi Riau (dikoordinasikan Dinas Infokom dan PDE Riau) b. WAKTU KEGIATAN PAMERAN Pameran berlangsung selama 5 (lima) hari dari tanggal 23 – 27 Mei 2010 di Halaman Gedung Idrus Tintin Pekanbaru, setiap hari dari pukul 10.00 – 21.00 WIB. c. PERSIAPAN PAMERAN 1. Pemasangan konstruksi stand (tenda kerucut dengan flooring) tanggal 21 Mei 2010 sudah selesai dipasang oleh kontraktor 2. Pemasangan alat peraga dan/atau dekorasi stand oleh peserta pameran tanggal 22 Mei 2010.
3
d. PENINJAUAN STAND PAMERAN Pameran mulai dibuka untuk umum pada hari Minggu tanggal 23 Mei 2010 pada pukul 10.00 WIB sedangkan pembukaan rangkaian acara Pekan Informasi Nasional akan dilakukan pada hari Selasa tanggal 25 Mei 2010. Peninjauan stand pameran oleh Bapak Menkominfo dan Gubernur Riau akan dilakukan pada tanggal 25 Mei 2010 setelah upacara pembukaan Pekan Informasi Nasional 2010.
II.
AKSI SIMPATIK a. BENTUK KEGIATAN Aksi Simpatik merupakan aksi menyebarkan bahan informasi secara langsung kepada masyarakat, bekerjasama dengan siswa SMA I Pekanbaru. Tema yang diangkat dalam Aksi Simpatik ialah “Anti Narkoba dan NCB” b. WAKTU DAN LOKASI KEGIATAN Aksi Simpatik akan diselenggarakan di seputaran Alun – alun, Sekolah, Pasar dan Mall mulai Pukul 07.00 - 09.00 WIB dengan waktu menyesuaikan dengan agenda Pekan Informasi Nasional 2010. c. PESERTA Petugas utama aksi : 50 orang siswa-siswi SMAN 1 Pekanbaru Pendukung : kelompok pengamen/artis lokal; penarik becak/gerobag dorong hias (pembawa logistik) dan petugas keamanan. d. MATERI KEGIATAN
III. PAGELARAAN MEDIA PERTUNJUKKAN RAKYAT a. MAKSUD DAN TUJUAN Pergelaran media Pertunjukkan Rakyat adalah merupakan petunjukan rakyat yang masih memiliki penggemar dan diperkaya dengan improvisasi serta modifikasi pertunjukan, misalnya dengan menggunakan dialog dalam bahasa Indonesia, diharapkan mampu memiliki daya tarik tersendiri bagi masyarakat. Karakteristik adegan-adegan dalam pertunjukan yang komunikatif, diharapkan mampu menjadi media penyebaran informasi publik yang efektif dan mengena di hati masyarakat, karena banyak mengandung kearifan lokal. PENANGGUNGJAWAB KEGIATAN DAN MATERI KEGIATAN : Badan Informasi Publik, cq Sekretariat, menggelar pertunjukan Wayang Kulit dengan bintang tamu Mamiek Srimulat, pada tanggal 22 Mei 2010, mulai pukul 20:00 WIB sampai dengan dinihari, yang mengawali rangkaian kegiatan PIN 2010; Pusat Informasi Kesejahteraan Rakyat, akan menggelar pertunjukan kesenian teater (seni tari dan gerak) dari daerah Riau yang dikombinasikan dengan bintang tamu pelawak, pada tanggal 24 Mei 2010; Pusat Informasi Politik, Hukum dan Keamanan, menutup rangkaian PIN 2010 dengan menggelar pertunjukan kesenian tradisional Dul Muluk yang dikombinasikan dengan sendratari, pada tanggal 27 Mei 2010
Materi yang disebarkan : flyer, sticker, Pin, gantungan kunci, leaflet, booklet, yang dimuat ke dalam ”goody bag”.
4
b. LOKASI KEGIATAN Tempat pergelaran adalah halaman depan Gedung Idrus Tintin, Pekanbaru.
IV. SARASEHAN MEDIA PERTUNJUKAN RAKYAT a. BENTUK DAN MATERI KEGIATAN Kegiatan Sarasehan Media Pertunjukan Rakyat berupa ceramah dari narasumber yang berkompeten dibidangnya, pembahasan dan tanya jawab yang dipimpin oleh moderator. Materi yang diangkat dalam Sarasehan Media Pertunjukan Rakyat ialah Meningkatkan Jaringan Media Pertunjukan Rakyat dalam rangka memantapkan kembali kedudukan, peran, dan fungsi media pertunjukan rakyat Dalam Rangka Meningkatkan Diseminasi Informasi Publik b. PESERTA Peserta Sarasehan Media Pertunjukan Rakyat terdiri dari unsur Pejabat Pembina Media Pertunjukan Rakyat Provinsi, Anggota FK- Metra Provinsi, dan Peserta Festival Media Pertunjukan Rakyat Tingkat Nasional Tahun 2010, tokoh masyarakat, seniman, budayawan, perguruan tinggi/mahasiswa, media massa dan lainnya. c. WAKTU DAN LOKASI KEGIATAN Sarasehan Media Pertunjukan Rakyat dilaksanakan pada hari Senin tanggal 24 Mei 2010 Pukul 19.00 WIB, bertempat di Hotel Ratu Mayang ( Sahid ) Jl. Jend. Soedirman, Pekanbaru, Riau - Indonesia d. NARASUMBER 1. DR. James Pardede, MM dari Kementerian Kominfo 2. Parni Hadi Dirut LPP RRI 3. Prof. DR. Mahdi Bahar, S.Kar., M.Hun dari STSI Padang Panjang 4. DR. Ishadi, SK, MS.c, Komisaris Utama Trans TV.
V. SARASEHAN KIM TINGKAT NASIONAL a. MAKSUD DAN TUJUAN 1. Meningkatkan dan mengembangkan pemberdayaan KIM secara nasional sebagai acuan pengembangan dan pemberdayaan KIM di tingkat provinsi dan kabupaten/kota sesuai karakteristik daerah masingmasing. 2. Adanya pemahaman dan persepsi yang sama dalam pengembangan dan pemberdayaan KIM, khususnya peranan dan kemampuan KIM di tengah-tengah kehidupan masyarakat. 3. Meningkatkan jaringan informasi pemerintah di daerah khususnya dalam mendukung pelaksanaan pembangunan nasional dan memperkuat persatuan/kesatuan bangsa. b. PESERTA 1. Unsur KIM 2. Pemerintah Provinsi, Kabupaten/Kota se Indonesia
c. WAKTU DAN LOKASI KEGIATAN Sarasehan KIM dilaksanakan pada tanggal 24 Mei 2010 Pukul 12.00 -Selesai, bertempat di Grand Jatra Hotel, Jl. Tengku Zainal Abidin 1, Pekanbaru, Riau - Indonesia d. NARASUMBER 1. Kasubdit Lembaga Komunikasi Organisasi Masyarakat, Dit.Kelembagaan Komunikasi Sosial – Ditjen SKDI. 2. Pakar Teknologi Informasi dan Komunikasi
5
VI. FORUM PENINGKATAN PERAN RADIO KOMUNITAS DAN LOKAL DALAM DISEMINASI INFORMASI PUBLIK a. MAKSUD DAN TUJUAN 1. Untuk membangun hubungan (networking) antar sesama Radio Komunitas dan lokal maupun dengan pihak pemerintah; Pemda Provinsi dan Pemda Kabupaten/Kota agar lebih efektif dalam rangka meningkatkan diseminasi informasi publik. 2. Meningkatkan wawasan pengelola Radio tentang pentingnya pengelolaan informasi, khususnya penyusunan isi siaran yang sesuai dengan kebutuhan masyarakat (komunitasnya), sehingga menarik bagi pendengarnya dan dapat memberikan manfaat dalam meningkatkan pengetahuan dan kesejahteraannya. 3. Meningkatkan pemahaman agar radio komunitas dan lokal dapat mengajukan ijin siaran sesuai dengan peraturan perundangan yang berlaku. 4. Meningkatkan pengetahuan dan pemahaman tentang konten radio sesuai dengan P3SPS. b. PESERTA 1. Perserta Forum terdiri dari unsur Radio Komunitas dan Radio Lokal di Pekanbaru dan sekitarnya, Dishub Kominfo/Kominfo Provinsi Seluruh Indonesia yang hadir dalam PIN 2010 serta anggota PRSSNI. 2. Materi yang dibahas dalam Forum antara lain : a. Kemitraan Jaringan Radio Komunitas dan Lokal Dalam Rangka Meningkatkan Diseminasi Informasi Publik b. Prosedur Perizinan Radio c. Mekanisme Pengawasan Konten Siaran Radio (P3SPS). d. Strategi Siaran Dalam Penyampaian Informasi Publik.
c. WAKTU DAN LOKASI KEGIATAN Forum dilaksanakan pada hari Senin tanggal 24 Mei 2010, Pukul 12.00 - Selesai, bertempat di Grand Jatra Hotel, Jl. Tengku Zainal Abidin 1, Pekanbaru, Riau - Indonesia d. NARASUMBER 1. Kementerian Kominfo 2. Komisi Penyiaran Indonesia 3. Praktisi Penyiaran
VII. DIALOG INTERAKTIF MELALUI MEDIA ELEKTRONIK a. PENYELENGGARAAN Dialog Interaktif melalui Media Elektronik diselenggarakan oleh Pusat Pengelolaan Pendapat Umum, Badan Informasi Publik. Tema yang diangkat dalam Dialog Interaktif ialah Dengan Semangat Kebangkitan Nasional, Kita Tingkatkan Ketahanan Masyarakat dalam Kerangka NKRI” b. WAKTU KEGIATAN : 1. Dialog Interaktif TV pada tanggal 23 Mei 2010, pukul 20:00 – 21:00 di TVRI Riau 2. Dialog Interaktif Radio pada tanggal 24 Mei 2010, pukul 10:00 – 11:00 di RRI Riau atau radio lokal. c. NARASUMBER pejabat instansi Pemerintah, akademisi (PT) dan pakar politik/sosbud.
6
VIII.FESTIVAL MEDIA PERTUNJUKAN RAKYAT TINGKAT NASIONAL a.PESERTA FESTIVAL MEDIA PERTUNJUKAN RAKYAT Peserta Festival Media Pertunjukan Rakyat Tingkat Nasional 2010 sebanyak 9 Kelompok dari 9 Provinsi, yakni: 1. 2. 3. 4. 5. 6. 7. 8. 9.
Provinsi Sumatera Utara Provinsi Sumatera Barat Provinsi Jawa Tengah Provinsi Riau Provinsi Bali Provinsi Kalimantan Selatan Provinsi Sulawesi Barat Provinsi NTT Provinsi Papua
b. WAKTU dan LOKASI KEGIATAN Festival Media Pertunjukan Rakyat dilaksanakan di Gedung Idrus Tintin, Jl. Jenderal Sudirman No. 401 Pekanbaru – Riau pada hari Selasa s/d Rabu tanggal 25 26 Mei 2010 Pukul 20.00 – Selesai. c. TIM PENGAMAT 1. Prof, DR, Yasmin Sahab Pakar Antropologi Budaya UI 2. Prof. DR. Ibnu Hamad Pakar Komunikasi UI 3. Drs. Kasim Ahmad Pakar Seni Pertunjukan IKJ d. UNSUR PENILAIAN 1. Pesan dengan bobot 35 % 2. Ketrampilan dengan bobot 25% 3. Hiburan dengan bobot 20% 4. Kekompakan dengan bobot 10% 5. Penunjang dengan bobot 10%
IX. TEMU WICARA KIM DAN MEDIA PERTUNJUKAN RAKYAT a. MAKSUD DAN TUJUAN 1. Dalam upaya meningkatkan peranan KIM dan Media Pertunra sebagai jaringan informasi, diperlukan adanya kesamaan pandangan bagaimana meningkatkan aktivitas yang dilakukan dan peranan pemerintah dalam mendorong kemampuan dalam meningkatkan nilai tambah bagi kehidupan masyarakat. 2. Meningkatkan dan mengembangkan kemampuan dan peranan KIM dan Media Pertunra dalam diseminasi informasi dan adanya pemahaman kebijakan pemerintah. 3. Temu wicara ini diharapkan mampu menyamakan pandangan dan persepsi bagaimana meningkatkan efektitas pengembangan dan pemberdayaan serta peranan KIM dan Media Pertunra dalam diseminasi informasi. b. PESERTA 1. Unsur KIM. 2. Media Pertunra. 3. Usur Pemangku kepentingan lainnya c. WAKTU DAN LOKASI KEGIATAN Dilaksanakan dalam Acara Pembukaan Pekan Informasi Nasional 2010 dilaksanakan pada tanggal 25 Mei 2010 di Gedung Idrus Tintin, Pekanbaru, Provinsi Riau. d. NARASUMBER 1. Menkominfo. 2. Gubernur Provinsi Riau.
7
3. Walikota Pekanbaru. 4. Dirjen Sarana Komunikasi dan Diseminasi Informasi
X. FORUM BAKOHUMAS TINGKAT REGIONAL WILAYAH BARAT a. PESERTA DAN MATERI KEGIATAN 1. Peserta Forum Bakohumas tingkat regional wilayah barat terdiri dari Sekretaris Daerah Provinsi Wilayah Indonesia Bagian Barat dan Sekretaris Daerah Kabupaten/Kota Wilayah Indonesia Bagian Barat 2. Materi yang di bahas pada Forum Bakohumas tingkat Regional Wilayah Barat antara lain : a. Best Practise Pelayanan Informasi Publik POLRI b. Perencanaan dan Kampanye PR c. Implementasi UU KIP d. Menyongsong Implementasi UU KIP e. SOP Pelayanan Informasi f. Pelatihan Public Speaking b. WAKTU DAN LOKASI KEGIATAN Forum Bakohumas tingkat regional wilayah barat dilaksanakan pada hari Selasa dan Rabu tanggal 24 – 25 Mei 2010, bertempat di Hotel Pangeran, Jl. Jenderal Sudirman No. 371 – 373 Pekanbaru – Riau.
PENUTUP Kegiatan Pekan Informasi Nasional Tahun 2010 diharapkan dapat meningkatkan pengetahuan masyarakat khususnya di bidang perkembangan dan pendayagunaan serta pemanfaatan dan penerapan teknologi informasi dalam kehidupan sosialnya. Sehingga dari penguasaan terhadap informasi dapat meningkatkan kualitas sumber daya manusia masyarakat Indonesia guna mempercepat perwujudan kemandirian masyarakat yang sejahtera menuju kualitas bangsa yang bermartabat. Semoga Tuhan Yang Maha Kuasa senantiasa memberikan kekuatan, perlindungan dan petunjukNya kepada kita semua. Amin.
Jakarta, Mei 2010 Ttd Panitia Pelaksana
c. NARASUMBER 1. Menkominfo 2. Kadiv Humas POLRI 3. Dr. Emil Thabrani 4. Usman Abdhali Watik 5. Dr. Ir. Ari Santoso, DEA 6. Ira Koesno Communications
8
Lampiran 1
Tahun 2010 di Pekanbaru Provinsi Riau dengan Keputusan Menteri Komunikasi dan Informatika;
KEPUTUSAN MENTERI KOMUNIKASI DAN INFORMATIKA NOMOR : 56/KEP/M.KOMINFO/2/2010
c.
bahwa berdasarkan pertimbangan sebagaimana dimaksud dalam huruf a dan b, dipandang perlu untuk menetapkan Peraturan Menteri Komunikasi dan Informatika tentang Tim Pelaksana Pekan Informasi Nasional Tahun 2010 di Kota Pekanbaru, Provinsi Riau;
: a.
Peraturan Presiden Republik Indonesia Nomor 47 Tahun 2009 tentang Pembentukan dan Organisasi Kementerian Negara;
b.
Keputusan Presiden Republik Indonesia No. 84/P Tahun 2009 tentang Kabinet Indonesia Bersatu II;
c.
Peraturan Menteri Komunikasi dan Informatika Nomor 25/P/M.KOMINFO/7/2008 tentang Organisasi dan Tata Kerja Departemen Komunikasi dan Informatika;
TENTANG TIM PELAKSANA PEKAN INFORMASI NASIONAL TAHUN 2010 DI PEKANBARU – PROVINSI RIAU MENTERI KOMUNIKASI DAN INFORMATIKA REPUBLIK INDONESIA, Menimbang
: a.
b.
Mengingat
bahwa dalam rangka meningkatkan pengetahuan masyarakat terhadap perkembangan dan pemanfaatan teknologi informasi dan komunikasi, dan sekaligus dalam rangka memantapkan pranata media tradisional, Kementerian Komunikasi dan Informatika akan menyelenggarakan kegiatan Pekan Informasi Nasional Tahun 2010 di Kota Pekanbaru, Provinsi Riau; bahwa untuk mengintegrasikan dan mensinergikan kegiatan sebagaimana dimaksud dalam huruf a di satuan kerja di lingkungan Kementerian Komunikasi dan Informatika serta pemerintah daerah setempat, perlu membentuk Tim Pelaksana Pekan Informasi Nasional
MEMUTUSKAN : Menetapkan
: KEPUTUSAN MENTERI KOMUNIKASI DAN INFORMATIKA TENTANG TIM PELAKSANA PEKAN INFORMASI NASIONAL TAHUN 2010 DI PEKANBARU - PROVINSI RIAU.
9
PERTAMA
: Membentuk Tim Pelaksana Pekan Informasi Nasional Tahun 2010 di Pekanbaru, Provinsi Riau yang selanjutnya disebut Tim dengan susunan sebagaimana tersebut dalam Lampiran Keputusan ini;
KEDUA
: Tim
sebagaimana
dimaksud
kegiatan Pekan Informasi Nasional; 2. Mengumpulkan, menyusun dan menyiapkan bahan-bahan materi dan informasi serta kebutuhan lain yang diperlukan dalam pelaksanaan kegiatan; 3. Mengkoordinasikan pelaksanaan Pekan Informasi Nasional Tahun 2010 melalui kegiatan komunikasi dan informasi kelembagaan Ditjen SKDI, BIP, Ditjen Aptel, Ditjen Postel Kementerian Kominfo berkolaborasi dengan Pemerintah Provinsi Riau dan Pemerintah Kota Pekanbaru;
dalam
Diktum PERTAMA mempunyai tugas : a.
Pengarah Memberikan arahan yang bersifat umum terkait dangan kebijakan kepada pelaksana
b. Penanggung Jawab Memberikan petunjuk, baik materi yang bersifat substantif maupun teknis kepada pelaksana guna kelancaran dan keberhasilan pelaksanaan kegiatan Pekan Informasi Nasional serta bertanggung jawab terhadap pelaksanaan kegiatan c.
d.
Ketua Pelaksana Merencanakan operasional kegiatan, merumuskan konsep kebijakan operasional, melaksanakan kegiatan dan melaporkan pelaksanaan kegiatan kepada Menteri Komunikasi dan Informatika Koordinator Bidang 1. Mengkoordinasikan perencanaan serta monitoring dan evaluasi
KETIGA
: Biaya yang timbul akibat pelaksanaan keputusan ini dibebankan pada DIPA Direktorat Jenderal Sarana Komunikasi dan Diseminasi Informasi Kementerian Komunikasi dan Informatika.
KEEMPAT
: Keputusan ini mulai berlaku pada tanggal ditetapkan. Ditetapkan di : J a k a r t a pada tanggal : 10 Februari 2010 MENTERI KOMUNIKASI DAN INFORMATIKA, ttd TIFATUL SEMBIRING
10
LAMPIRAN KEPUTUSAN MENTERI KOMUNIKASI DAN INFORMATIKA NOMOR :56/KEP/M.KOMINFO/2/2010 TANGGAL :10 FEBRUARI 2010
SUSUNAN TIM PELAKSANA PEKAN INFORMASI NASIONAL TAHUN 2010 DI PEKANBARU – PROVINSI RIAU
I
PENGARAH
:
Menteri Komunikasi dan Informatika
ANGGOTA
:
1. 2. 3. 4. 5. 6. 7. 8. 9.
Sekretaris Jenderal Inspektur Jenderal Dirjen Aptel Dirjen Postel Kepala Badan Litbang DR. Rudi Lumanto (Staf Khusus Menkominfo) DR. Adiseno (Staf Khusus Menkominfo) Ahmad Mabruri Mei Akbari (Staf Khusus Menkominfo)
II
PENANGGUNG JAWAB
:
1. 2.
Dirjen SKDI Kepala BIP
III
KETUA PELAKSANA
:
1.
Direktur Kelembagaan Komsos, SKDI Kepala Dinas Kominfo dan PDE, Prov. Riau Sekretaris BIP Sekretaris Ditjen SKDI
2.
IV
SEKRETARIS
:
V
KOORDINATOR BIDANG
:
1. 2.
1.
Bidang Festival Pertunjukan Rakyat dan Sarasehan Media Tradisional Ketua : DR. James Pardede, MM., Direktur Kelembagaan Komsos, Ditjen SKDI Sekretaris : Drs. Endang Kartiwak, M.Si., Kasubdit Lembaga Media Tradisional, Dit. Komsos, Ditjen SKDI
2.
Bidang Sarasehan dan Temu Wicara KIM Ketua : Drs. H. Subagio, MS., Direktur Kelembagaan Komunikasi Pemerintahan, Ditjen SKDI Sekretaris : Drs. Gun Gun Siswadi, M.Si., Kasubdit Lembaga Organisasi Masyarakat, Dit. Komsos, Ditjen SKDI
3.
Bidang Aplikasi Teknologi Informasi (Lomba Blogger dan Animasi) Ketua : Bambang Supriyanto SH, MSc., Direktur Pemberdayaan Telematika, Ditjen Aptel Sekretaris : Ir. M. Neil Imam, M.Si., Kasubdit Frekuensi Elektronik, Ditjen Aptel
4.
Bidang Pameran Teknologi Penyiaran Ketua : 1. Dra. Agnes Widiyanti, Direktur Sarana Teknologi Komunikasi, Ditjen SKDI 2. DR. Susilo Hartono, SH, MH., Direktur Standarisasi Penyiaran dan Media, Ditjen SKDI Sekretaris : Drs. Koence, MS., Kasubdit Fasilitasi Sarana dan Media, Ditjen SKDI
11
5.
6.
7.
8.
9.
Bidang Pameran Produk Informasi Ketua : Drs. Gatot Sulistianto Dewabroto., Kepala Pusat Informasi dan Humas, BIP Sekretaris : Drs. Muslimin Kule, M.Si., Kabid Humas PIH, BIP Bidang Pameran Produk KIM Ketua : Hj. Indrawati Nasution, SE., Kadis Kominfo dan PDE Provinsi Riau Sekretaris : Drs. Hendri Rustam, Sekretaris Disperindag, Provinsi Riau. Bidang Pameran Postel Ketua : DR. Ir. Titon Dutono, M.Eng., Direktur Telekomunikasi, Ditjen Aptel Sekretaris : Kepala BTIP Bidang Publikasi Ketua : Zulkarnain, SH, MH., Kepala Biro Humas Provinsi Riau Sekretaris : Ir. Yogi Getri, Kabid Komunikasi Diskominfo dan PDE Provinsi Riau Bidang Perlengkapan Ketua : M. Rusli SH., Kepala Biro Perlengkapan, Setda Provinsi Riau Sekretaris : Ir. Sayed Alwi, Aplikasi Telematika Diskominfo dan PDE Provinsi Riau
Sekretaris
: Nur’Aini SH. MM., Kabid Pemberdayaan Sistem Diskominfo dan PDE Provinsi Riau
11. Bidang Konsumsi Ketua Sekretaris
: Ir. Surya Maulana., Kepala Biro Umum, Setda Provinsi Riau : Dra. GWR, Riche Williyati, M.Si., Kabid Informasi Publik Diskominfo dan PDE Provinsi Riau
12. Bidang Transportasi Ketua Sekretaris
: Priya Budi, Kadishub Kominfo Kota Pekanbaru, Provinsi Riau : Rinaldi, Sekretaris Dishubkominfo Kota Pekanbaru, Provinsi Riau Ditetapkan di pada tanggal
: Jakarta : 10 Februari 2010
MENTERI KOMUNIKASI DAN INFORMATIKA, ttd TIFATUL SEMBIRING
10. Bidang acara/Protokol Ketua
: Joni Irwan SH. MM., Dinas Kebudayaan dan Pariwisata Provinsi Riau
12
Lampiran 2
KEPUTUSAN DIREKTUR JENDERAL SARANA KOMUNIKASI DAN DISEMINASI INFORMASI KEMENTERIAN KOMUNIKASI DAN INFORMATIKA
Tahun 2010 di Pekanbaru Provinsi Riau dengan Keputusan Plt. Direktur Jenderal Sarana Komunikasi dan Diseminasi Informasi; Mengingat
: a.
Peraturan Presiden Republik Indonesia Nomor 47 Tahun 2009 tentang Pembentukan dan Organisasi Kementerian Negara;
TENTANG SEKRETARIAT PANITIA PELAKSANA PEKAN INFORMASI NASIONAL TAHUN 2010 DI PEKANBARU PROVINSI RIAU
b.
Peraturan Menteri Komunikasi dan Informatika Nomor 25/P/M.KOMINFO/7/2008 tentang Organisasi dan Tata Kerja Departemen Komunikasi dan Informatika;
DIREKTUR JENDERAL SARANA KOMUNIKASI DAN DISEMINASI INFORMASI,
c.
Keputusan Menteri Komunikasi dan Informatika Republik Indonesia Nomor 56/KEP/M.KOMINFO/2/2010 tentang Tim Pelaksana Pekan Informasi Nasional Tahun 2010 di Pekanbaru, Provinsi Riau;
Nomor : 18/KEP/DJSKDI/KOMINFO/4/2010
Menimbang
: a.
b.
bahwa dalam rangka pemberdayaan masyarakat dan pemberdayaan jaringan komunikasi dan informasi nasional melalui upaya peningkatan Sumber Daya Manusia (SDM) masyarakat di bidang penerapan dan pemanfaatan teknologi informasi dan komunikasi, perlu diselenggarakan kegiatan Pekan Informasi Nasional Tahun 2010 di Kota Pekanbaru, Provinsi Riau; bahwa berdasarkan pertimbangan tersebut dalam huruf a, perlu membentuk Sekretariat Panitia Pelaksana Pekan Informasi Nasional
MEMUTUSKAN : Menetapkan
: SEKRETARIAT
PANITIA PELAKSANA PEKAN INFORMASI NASIONAL TAHUN 2010 DI PEKANBARU PROVINSI RIAU.
PERTAMA
: Membentuk Sekretariat Panitia Pelaksana Pekan Informasi Nasional Tahun 2010 di Pekanbaru Provinsi Riau, selanjutnya disebut Panitia, dengan susunan
13
sebagaimana terlampir dalam Keputusan ini; KEDUA
c.
: Sekretariat Panitia Pelaksana tersebut dalam Diktum PERTAMA mempunyai tugas : a. Penanggung Jawab Memberikan petunjuk, baik materi yang bersifat substantif maupun teknis kepada pelaksana guna kelancaran dan keberhasilan pelaksanaan kegiatan Pekan Informasi Nasional serta bertanggung jawab terhadap pelaksanaan kegiatan. b. Koordinator Bidang 1. Mengkoordinasikan perencanaan serta monitoring dan evaluasi kegiatan Pekan Informasi Nasional; 2. Mengumpulkan, menyusun dan menyiapkan bahan-bahan materi dan informasi serta kebutuhan lain yang diperlukan dalam pelaksanaan kegiatan; 3. Mengkoordinasikan pelaksanaan Pekan Informasi Nasional Tahun 2010 melalui kegiatan komunikasi dan informasi kelembagaan Ditjen SKDI, BIP, Ditjen Aptel, Ditjen Postel Kementerian Kominfo berkolaborasi dengan Pemerintah Provinsi Riau dan Pemerintah Kota Pekanbaru;
Sekretaris Mengumpulkan, menyusun, dan menyiapkan bahan-bahan administratif yang diperlukan dalam pelaksanaan kegiatan.
KETIGA
: Segala biaya yang timbul akibat keputusan ini dibebankan pada DIPA Direktorat Jenderal Sarana Komunikasi dan Diseminasi Informasi Kementerian Komunikasi dan Informatika, Tahun 2010
KEEMPAT
: Keputusan ini mulai berlaku pada tanggal ditetapkan. Ditetapkan di : J a k a r t a pada tanggal : 23 April 2010 DIREKTUR JENDERAL SKDI, ttd BAMBANG SUBIJANTORO
14
2.
LAMPIRAN KEPUTUSAN DIREKTUR JENDERAL SARANA KOMUNIKASI DAN DISEMINASI INFORMASI NOMOR : 18/KEP/DJSKDI/KOMINFO/4/2010 TANGGAL : 23 APRIL 2010
Bidang Sarasehan dan Temu Wicara KIM
1. 2.
3.
SUSUNAN SEKRETARIAT PANITIA PELAKSANA PEKAN INFORMASI NASIONAL TAHUN 2010 DI PEKANBARU – PROVINSI RIAU
3.
Bidang Pameran Teknologi Informasi dan Komunikasi
1. 2.
I
PENANGGUNG JAWAB
:
4.
1.
Dr. James Pardede, MM Direktur Kelembagaan Komunikasi Sosial
2.
Syukri Batubara Sekretaris Ditjen SKDI
3.
Prof. Ir. R. Sjarief Wijaya, Ph.D, Kepala Biro Perencanaan
3. 4.
Bidang Media Komunitas
1.
2. 5.
Bidang Protokol dan Acara
1.
4. Soenaryo, BA., Kepala Biro Umum 2.
: II
BIDANG – BIDANG 1.
Bidang Festival Pertunjukan Rakyat dan Sarasehan MediaTradisional
1. Drs. Daulat Siregar., Kasi Pemberdayaan Lembaga Media Tradisional, Dit. Lemkomsos. 2.
Djoko Purwoko, Kasubdit Verifikasi Radio, Dit. Usaha Penyiaran, Ditjen SKDI.
3. Sarjono S.Sn., Staf Subdit Lembaga Metra, Dit. Lemkomsos
3. 6.
Bidang Transportasi dan Akomodasi
1. 2. 3.
Drs. Gun Gun Siswadi, M.Si., Kasubdit Lembaga Organisasi Masyarakat, Dit. Lemkomsos Sutarman, SH., Kasubdit Standarisasi Lembaga Penyiaran Swasta, Dit.Standarisasi Penyiaran dan Media, Ditjen SKDI. Karmina Sulila, SH., Kasi Pemetaan Lembaga Ormas, Dit. Lemkomsos, Ditjen SKDI. Soekartono, S.IP., M.Si, Kabid Pelayanan Informasi, PIH. Ir. Antonius., Kasubdit Sarana Teknologi Radio, Dit. Sarana Teknologi Komunikasi, Ditjen SKDI. Sumiati, Kepala Bagian Keuangan, Set. BIP. Drs. Imanuel Ginting, Kasi Pemetaan Jaringan Lembaga Media Massa, Dit. Lemkomsos Imam Prinata, SE., Kasubag Kerjasama, Setditjen SKDI. Drs. Bambang Hardiwinata, MM., Kasubdit Lembaga Media Massa, Dit. Lemkomsos Drs. Suhardi Waluyo,M.Si, Kasi Jaringan Lembaga Media Massa, Dit. Lemkomsos Puspitorini, B.Sc., Kasubag Tata Usaha, Setditjen SKDI. Marthen Rora, Kabag TU, Dit. Lemkomsos Abdullah, S.Sos., Kasi Pemberdayaan Lembaga Ormas, Dit. Lemkomsos Ferry Warman, Kasi Pemetaan Lembaga Pemantau Media, Dit. Lemkomsos
15
7.
Bidang Perlengkapan
1. 2.
III
Sekretariat
Anggota
:
:
Hendra Purnama, Kabag. Umum, Setditjen SKDI Mulyadi Mutholib, Staf Subdit Lembaga Media Tradisional, Dit. Lemkomsos
1. Drs. Endang Kartiwak, M.Si Kasubdit Lembaga Media Tradisional,Dit. Lemkomsos 2. Dikdik Sadaka Kasi Pemetaan, Subdit Lembaga Metra, Dit. Lemkomsos 1. 2. 3. 4. 5. 6. 7. 8. 9.
Sriyanto, Staf Subdit Lembaga Metra, Dit. Lemkomsos Triwantoro, Staf Subdit Lembaga Metra, Dit. Lemkomsos Renosandru C.K., Staf Subdit Lembaga Metra, Dit. Lemkomsos Hariadi Agung S, Staf TU Dit. Lemkomsos Suranti, Staf TU, Dit. Lemkomsos Nuriadi, Staf TU, Dit. Lemkomsos Dadan Kurniawan, Amd, Staf TU Dit. Lemkomsos Janadi, Staf Subdit Lembaga Ormas Indra Maulana, Staf Pelaksana Setditjen SKDI
Ditetapkan di : J a k a r t a pada tanggal : 23 April 2010
DIREKTUR JENDERAL SKDI, ttd
Lampiran 3 JADWAL ACARA PEKAN INFORMASI NASIONAL TAHUN 2010 WAKTU (WIB)
LOKASI
ACARA
SABTU 22 Mei 2010 07.00-09.00
Publikasi
20.00-Selesai
Pagelaran Pertunjukan Rakyat (Wayang bintang Srimulat)
Kulit tamu
Halaman Ged. Idrus Tintin
dengan Mamiek
MINGGU 23 Mei 2010
Seputaran alun - alun, sekolah, pasar dan mall
07.00 - 09.00
Publikasi
10.00 - 21.00
PAMERAN PRODUK INFORMASI DAN PRODUK KIM
14.00 – 16.00
Gladi Bersih Acara Pembukaan PIN 2010
20.00 - selesai
Pagelaran Pertunjukan Rakyat
Halaman depan Gedung Idrus Tintin
SENIN,
24 Mei 2010
09.00 – 13.00
Seminar HARKITNAS
09.00 – 16.00
Forum Bakohumas wilayah Barat
Halaman Gedung Idrus Tintin
Gedung Idrus Tintin
Hotel pangeran Hotel pangeran
BAMBANG SUBIJANTORO
16
WAKTU (WIB) 10.00 - 21.00
12.00 – 16.00
ACARA
LOKASI
PAMERAN PRODUK INFORMASI DAN PRODUK KIM
Halaman Gedung Idrus Tintin
1.SARASEHAN KELOMPOK INFORMASI MASYARAKAT (KIM)
Grand Jatra Hotel Jl. Tengku Zainal Abidin 1 Komplek Mall Pekanbaru (Acara pembukaan disatukan)
WAKTU (WIB) 09.30 – 09.40
Laporan Panitia
09.40 – 09.55
Sambutan Selamat Datang
09.55 – 10.10
Sambutan Gubernur
10.10 – 10.35
Sambutan Menkominfo,
3.FORUM RADIO KOMUNITAS dan Lokal
TVRI Riau
Diskusi dan Dialog Interaktiv di TVRI Riau
16.00 - 18.00
Tehnical Meeting Festival
Hotel Ratu Mayang (Sahid) Jl. Jend. Sudirman
19.00 - selesai
SARASEHAN KELOMPOK MEDIA PERTUNJUKAN RAKYAT
Hotel Ratu Mayang (Sahid) Jl. Jend. Sudirman
20.00 - selesai
Pagelaran Pertunjukan Rakyat ( Kesenian teater Riau)
08.00 - 16.00
Forum Bakohumas wilayah Barat
08.00 – 12.00
Pesta Blogger Bertuah
tentative
08.30 - 09.00
Persiapan Pembukaan
Gedung Idrus Tintin
09.00 - 09.20
Tari Persembahan
Gedung Idrus Tintin
Hotel Pangeran Jl. Jend. Sudirman 371
PEMBUKAAN 09.20 - 09.30
Lagu Indonesia Raya
10.35 – 10.40
Pembacaan Doa
10.40 – 11.40
Parade Peserta 9 (sembilan) finalis Festival Pertunjukan Rakyat dan Hiburan Khas Riau
Halaman depan Gedung Idrus Tintin
SELASA, 25 Mei 2010
LOKASI
Sekaligus: 1. Membuka secara resmi Pekan Informasi Nasional Tahun 2010 dan Puncak Acara Harkitnas 2. Pencanangan USO dan Vikom 3. Peresmian ITTS 4. Penandatanganan Sampul Peringatan
2. SARASEHAN KELOMPOK PETUNRA
16.00 - 17.00
ACARA
11.40 – 12 .30
TEMU WICARA KIM dan KELOMPOK PERTUNTRA
12.30 - 13.00
Peninjauan Stand Pameran
13.00 – 13.15
JUMPA PERS
13.15 – 14.00
Ramah Tamah
14.00 – 19.00 Gedung Idrus Tintin 16.00 – 17.00
Pejabat Kemkominfo menuju lokasi Desa Informasi (Rupat, Bengkalis) Diskusi dan Dialog Interaktiv di TVRI Riau
TVRI Riau
17
WAKTU (WIB) 20.00 - 21.00
20.00 – 24.00
ACARA
LOKASI
HOTEL
Ramah tamah di Kediaman Gubernur FESTIVAL MEDIA PERTUNJUKAN RAKYAT TINGKAT NASIONAL Festival hari Pertama (lima finalis)
DAFTAR HOTEL
Gedung Idrus Tintin
RABU, 26 Mei 2010 08.00 - 12.00
Workshop Pengarustamaan Gender
Hotel Pangeran
08.00 - 09.00
Menuju lokasi Desa Informasi
10.00 - 12.00
PENCANANGAN DESA INFORMASI
Rupat Utara, Kab.Bengkalis
10.00 – 21.00
PAMERAN PRODUK INFORMASI DAN PRODUK KIM
Halaman Gedung Idrus Tintin
20.00 – selesai
FESTIVAL MEDIA PERTUNJUKAN RAKYAT TINGKAT NASIONAL Festival hari kedua (4 finalis)
Gedung Idrus Tintin
Menkominfo dan Gubernur Prov. Riau
KAMIS,
Hotel Aryaduta
Hotel Ibis
Jl. Diponegoro No. 34 - Pekanbaru Tel. +62 761 44200
Jl. Soekarno Hatta Kav 148 Pekanbaru Tel. +62 761 571600 Fax. +62 761 571788
Hotel Grand Jatra
Hotel Pangeran
Jl. Tengku Zainal Abidin No.1 Komplek Mal Pekanbaru Pekanbaru 28116, Indonesia Tel. +62 761 850888 Fax. +62 761 850999
Jl. Jendral Sudirman No.371-373 Pekanbaru, Riau - Indonesia Tel. +62 761 853636
Hotel Furaya
Hotel Aston
Jl. Jend.Sudirman No.72-72 Pekanbaru Tel. +62 761 26688 Fax. +62 761 22653
Jl. Jend. Sudirman No. 158 Pekanbaru Tel. +62 761 886888 Fax. +62 781 848999
Hotel Grand Zuri
Hotel Menara Resty
Jl. Tengku Umar No. 7 Pekanbaru Tel. +62 761 857888
Jalan Sisingamangaraja No 09 Pekanbaru Tel. +62 761 32744 / 37663
Hotel Dyan Graha
Hotel Mutiara Merdeka
Jl. Jend. Gatot Subroto No.7 Pekanbaru Tel. +62 761 35800 - 26600
Jl. Yos Sudarso No. 12A Pekanbaru Tel. +62 761 31272 – 32526 HOTEL RATU MAYANG Jl. Jend. Sudirman Pekanbaru
Hotel Grand Elite
27 Mei 2010 10.00 - 15.00
PAMERAN PRODUK INFORMASI DAN PRODUK KIM
18.30 - 19.30
PENUTUPAN
Halaman Gedung Idrus Tintin
Jl. Riau (Komplek Riau Business Centre) - Pekanbaru Tel. +62 761 860988
TOUR & TRAVEL
19.30 - selesai
Pagelaran Pertunjukan Rakyat (Kesenian Dulmuluk dan sendratari)
Gedung Idrus Tintin Halaman depan Gedung Idrus Tintin
La'sia Graha Tourindo
Lona Tour & Travel
Jl. Wahid Hasyim No. 7 Pekanbaru Tel. +62 761 848601 - 45965
Jl. Komp. Perkantoran Sudirman Raya Blok B5 - Pekanbaru Tel. +62 761 849460
18
JADWAL PENERBANGAN Malibu Jaya Berwisata Jl. A. Yani No. 17A - Pekanbaru Tel. +62 761 20207 - 32608
Pekanbaru –Jjakarta
Koperasi KBRI Tirta Biro Karya Travel Jl. Riau No. 1 - Pekanbaru Tel. +62 761
Muhibbah Mulia Wisata
Mutiara Nusantara
Jl. Sekolah No. 12 Rumbai Pekanbaru Tel. +62 761 52809 - 55442
Jl. Yos Sudarso No. 12A Pekanbaru Tel. +62 761 31272 - 47687 32945
Nova Taruna Wisata
Nusantara Indah Persada
Jl. Riau No. 189E - Pekanbaru Tel. +62 761 20268 - 848721 84897
Jl. Riau No. 45 - Pekanbaru Tel. +62 761 853394
Nuansa Wisata
Patria Melintas Buana
Komp. Arengka Indah - Pekanbaru Tel. +62 761 61428
Jl. A. Yani No. 96 - Pekanbaru Tel. +62 761 31007 – 32406
Riau Prima Holiday
Sago Wisata
Jl. Tangkuban Perahu No. 5 Pekanbaru Tel. +62 761 589124
Jl. Jend. Sudirman No. 72 Pekanbaru Tel. +62 761 26121
PENERBANGAN
BERANGKAT
TIBA
LION AIR JT 393 737-900ER
07.00
08.40
JT 389 737-900ER
09.10
10.50
JT 391 737-900ER
14.20
16.00
JT 295 737-900ER
18.05
19.45
GARUDA INDONESIA GA 173
09.20
10.50
GA 175
13.20
15.00
GA 177
19.00
20.35
BATAVIA AIR 7P-564
10.40
12.20
7P-566
12.55
14.35
7P-562
18.45
20.25
19
20