ASAS-ASAS MANAJEMEN SMT 1 KELAS A D 3 PERPUSTAKAAN Tahun Ajaran 2015 1
Kapan Manajemen (itu) mulai ada ??? Siapa sajakah yang menggunakan manajemen ??? 2
Ilmu Manajemen (mungkin) usianya sama dengan kehidupan manusia. Mengapa demikian ?? Pada dasarnya dalam kehidupan sehari-hari, baik secara langsung maupun tdk langsung; disadari/tidak disadari manusia tidak bisa terlepas dari prinsip-prinsip manajemen. Contoh: ????
3
Cont’d Sebagai ilmu, ilmu manajemen ilmiah timbul pada awal abad 20 di Eropa Barat dan Amerika. Di negara-negara tsb pada saat itu sedang dilanda perubahan yang maha hebat yang dikenal dengan Revolusi Industri, yakni perubahan dalam pengelolaan produksi yang efektif dan efisien.
4
SIAPA SAJAKAH YG MENGGUNAKAN MANAJEMEN ??? Apakah hanya organisasi/perusahaan saja ? Apakah hanya di pemerintahan saja ? ==> Manajemen diperlukan dalam segala bidang (bentuk, organisasi, tipe kegiatan apa saja) sepanjang didalamnya terdapat orang-orang yang bekerja sama untuk mencapai suatu tujuan yang telah ditetapkan.
5
Definisi Manajemen
6
G. R. Terry : Management is a distinct process consisting of planning, organizing, actuating, and controlling performed to determine and accomplish stated objectives by the use of human being and other resources. 7
John D. Millet : Management is the process of directing and facilitating the work of people organized in formal group to achieve a desired goal
8
Ordway Tead : Management is the process and agency which direct and guides the operations of an organization in the realizing of established aims.
9
Ralph C. Davis : Management is the function of executive leadership anywhere
10
John F. Mee : Management is the art of securing maximum prosperity and happiness for both employer and employee and give the public the best possible service.
11
Robert Tannenbaum et.al. : The use of formal authority to organize, direct, or control responsible suborninates in order that all contributions be coordinated in the attainment or and enterprise purpose.
12
Edwin B. Flippo : The coordination of all resources through the process of planning and cotrolling of the enterprise’s operations so that objectives can achieved economically and effectively.
13
Dalton E. Mc Farland : The process by which managers create, direct, maintain and operate purposive organizations through systematic coordinated cooperative human effort.
14
Lawrence A. Appley : Management is the art of getting things through the effort of other people
15
Prajudi Atmosudirdjo : Manajemen adalah menyelenggarakan sesuatu dengan menggerakkan orang-orang, uang , mesin-mesin, dan alat-alat sesuai dengan kebutuhan
16
The Liang Gie : Manajemen adalah rangkaian perbuatan menggerakkan orang-orang dan menggerakkan fasilitas-fasilitas dalam suatu usaha kerjasama sekelompok orang untuk mencapai tujuan tertentu.
17
M. Manullang : Manajemen adalah seni dan ilmu perencanaan, pengorganisasian, penyusunan, pengarahan, dan pengawasan dari sumberdaya, terutama sumberdaya manusia untuk mencapai tujuan yang sudah dietapkan terlebih dahulu.
18
Malayu SP Hasibuan : Manajemen adalah ilmu dan seni mengatur proses pemanfaatan sumberdaya manusia dan sumber-sumber lainnya secara efektif dan efisien untuk mencapai suatu tujuan tertentu.
19
Kesimpulan: 1. 2.
3. 4.
Yang disebut manajemen itu ada atau terjadi di dalam suatu organisasi. Dalam pengertian manajemen selalu terkandung adanya suatu atau beberapa tujuan tertentu yang akan dicapainya. Dalam mencapai tujuan itu melibatkan manusia dan sumber-sumber alinnya. Dalam mencapai tujuan itu dilakukan dengan melalui tahap-tahap kegiatan atau proses tertentu. 20
5. 6. 7. 8.
Pencapaian tujuan yang melibatkan manusia serta sumbersumber lainnya itu dilakukan dengan cara yang paling efisien. Manajemen itu tidak berwujud, hanya dapat dilihat hasil-hasilnya. Manajemen adalah suatu alat untuk mencapai tujuan, bukan suatu tujuan. Karena manajemen itu terjadi pada setiap organisasi, maka istilah manajemen diterapkan secara luas misalnya : manajemen rumah sakit, manajemen universitas, manajemen kepegawaian, manajemen keuangan, manajemen industri, manajemen pemasaran, manajemen transportasi, dan sebagainya.
21
9. Manajemen adalah proses yang sistematis,
terkoordinasi dan kooperatif dalam usaha-usaha memanfaatkan suber daya manusia dan sumbersumber lainnya. 10. Manajemen adalah ilmu dan sekaligus juga seni. 11. Setiap orang sebenarnya terlibat kegiatan manajemen sebab pada hakekatnya tidak ada seorang pun yang tidak terlibat organisasi.
22
Pemaknaan Manajemen 1. Manajemen sebagai suatu proses. 2. Manajemen sebagai kolektivitas
orang-orang yang melakukan aktivitas pengelolaan. 3. Manajemen sebagai ilmu dan seni.
23