PERTANGGUNGJAWABAN HUKUM PELAKU TINDAK PIDANA KECELAKAAN LALU LINTAS YANG MENGAKIBATKAN KEMATIAN DI KOTA YOGYAKARTA
SKRIPSI
Skripsi ini disusun untuk melengkapi salah satu syarat dalam memperoleh gelar Sarjana Hukum pada Fakultas Hukum Universitas Muhammadiyah Yogyakarta
Disusun Oleh: Nama
: Aan Sulistyono
NIM
: 2003 061 0202
Fakultas
: Hukum
Bagian
: Hukum Pidana
FAKULTAS HUKUM UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH YOGYAKARTA 2008
PERTANGGUNGJAWABAN HUKUM PELAKU TINDAK PIDANA KECELAKAAN LALU LINTAS YANG MENGAKIBATKAN KEMATIAN DI KOTA YOGYAKARTA
Disusun Oleh: Nama: Aan Sulistyono NIM : 20030610202
Skripsi ini telah telah disetujui oleh Dosen Pembimbing Skripsi pada tanggal 22 Maret 2008 dan dapat diajukan di hadapan Dosen Penguji Skripsi
Dosen Pembimbing I
Dosen Pembimbing II
Hj. Yeni Widowaty, SH., M.Hum NIP. 131 691 058
Muhtar Zuhdy, SH NIK 153 009
ii
PERTANGGUNGJAWABAN HUKUM PELAKU TINDAK PIDANA KECELAKAAN LALU LINTAS YANG MENGAKIBATKAN KEMATIAN DI KOTA YOGYAKARTA
Skripsi ini telah dipertahankan di hadapan Dosen Penguji Skripsi dan telah disahkan pada tanggal 05 Mei 2008
Ketua
Trisno Raharjo, S.H., M.Hum NIK. 153 028
Anggota
Anggota
Hj. Yeni Widowaty, SH., M.Hum NIP. 131 691 058
Muhtar Zuhdy, SH NIK 153 009
Mengesahkan, Dekan Fakultas Hukum Universitas Muhammadiyah Yogyakarta
H. Muh. Endrio Susilo, SH., M.Hum NIK. 153 042
iii
MOTTO
“Tidaklah telah kami lapangkan dadamu untukmu, dan kami lepaskan bebanmu dari padamu yang memberatkan punggungmu. Dan kami meninggikan bagimu sebutan (namamu), sebab sesungguhnya sesudah kesulitan itu ada kemudahan. Maka apabila kamu telah selesai (urusan dunia) maka bersungguh-sungguhlah (dalam beribadah) dan hanya kepada tuhanmulah berharap.” (Q.S. Al Insyirah: 1-8)
“Suatu ketika mengisahkan seekor anjing berputar-putar mengitari sebuah sumur dan rasa dahaga itu hampir membunuhnya. Tiba-tiba seorang wanita pelacur dari Bani Israel melihat anjing itu. Ia pun melepas sepatunya dan memberi minum anjing itu dengannya. Maka allah mengampuni dosanya dengan perbuatannya itu.” (Riwayat dalam Shahih alBukhari dan Muslim)
iv
PERSEMBAHAN
Kepada Bapak dan Ibu tercinta yang telah berkorban segalagalanya demi masa depanku untuk menjadi kebanggaan dalam hidup.
Adikku tersayang yang juga senantiasa selalu mendoakan dan memberi motivasi kepada Penulis.
Almamaterku.
v
KATA PENGANTAR
Assalamualaikum, wr, wb, Puji syukur kehadirat Allah SWT yang telah melimpahkan Hidayah dan Rahmat-Nya sehingga Penyusun dapat skripsi dengan judul “Pertanggung Jawaban Hukum Pelaku Tindak Pidana Kecelakaan Lalu lintas yang mengakibatkan Kematian di Kota Yogyakarta” ini. Shalawat dan Salam semoga selalu tercurah kepada junjungan kita Muhammad SAW, Rasulullah yang telah menerangi kegelapan qalbu ummat manusia dan mengakhiri masa jahiliyah kehidupan manusia. Penyusun menyadari bahwa skripsi ini masih mengandung sejumlah kekurangan yang memerlukan kritik dan saran untuk dapat menyempurnakan isinya. Oleh karena itu, Penyusun mengharapkan kritik dan saran yang membangun yang pasti akan berguna bagi Penyusun di kemudian hari. Penyusunan skripsi ini melibatkan banyak pihak yang telah memberikan dukungan, baik moril dan materiil. Penyusunan skripsi ini juga melibatkan banyak pihak yang telah meluangkan waktunya dan mencurahkan segenap perhatiannya. Untuk itu, dengan penuh rasa hormat dan segenap keikhlasan hati Penyusun menyampaikan ucapan terima kasih kepada: 1. Dr. H. Khoirudin Basyori, Rektor Universitas Muhammadiyah Yogyakarta. 2. H. Muh. Endrio Susilo SH., M.Hum., Dekan Fakultas Hukum Universitas Muhammadiyah Yogyakarta.
vi
3. AKP. Sugiri, Kanit Laka Kepolisian Kota Besar Yogyakarta yang telah memberikan izin kepada Penyusun untuk melaksanakan penelitian di Kantor Kepolisian Kota Besar Yogyakarta. 4. AIPTU. Sumaryanto, Penyidik kecelakaan Lalu lintas Kepolisian Kota Besar Yogyakarta yang telah meluangkan waktunya untuk menjadi Nara Sumber dalam penelitian dan telah memberikan keterangan-keterangan bagi kepentingan penyusunan skripsi ini. 5. Iman Sulistyawati, SH, Panitera Muda Hukum yang telah memberikan izin kepada Penyusun untuk melaksanakan penelitian di Pengadilan Negeri Yogyakarta. 6. FX. Supriadi, SH, Hakim Pengadilan Negeri Yogyakarta yang telah meluangkan waktunya untuk menjadi Nara Sumber dalam penelitian dan telah memberikan keterangan-keterangan bagi kepentingan penyusunan skripsi ini. 7. Hj. Yeni Widowaty, SH., M.Hum., Dosen Pembimbing Skripsi yang telah mencurahkan seluruh perhatian untuk melaksanakan pembimbingan dan pengarahan dalam penyusunan skripsi ini. 8. Mukhtar Zuhdy, SH, Dosen Pembimbing Skripsi yang telah mencurahkan seluruh perhatian untuk melaksanakan pembimbingan dan pengarahan dalam penyusunan skripsi ini. 9. Trisno Rahardjo, SH., M.Hum., Dosen Penguji Skripsi yang telah mencurahkan seluruh perhatian untuk memberikan ulasan dan pengarahan dalam penyusunan skripsi ini.
vii
10. Bapak dan Ibu Marjono, orang tua yang telah membesarkan dan mendidik anak yang Insya Allah akan selalu taat dan berbakti serta akan menjadi kebanggan bagi keluarga. 11. Oryzanti Dwi Marjono, adik tercinta yang telah memberikan dorongan semangat dengan kesabaran. 12. Adam Ardian Nur, Arif Purnomo, Danang Adhi Pradana, Didik Hartadi, Frenky Ananta, Muhammad Davis Ganjar Mulia, Prayogo, Purwanto, Retza Denny Istiawan, Tito Adhi Prasetyo, Wiwit Partiman, Yayuk Susilowati, dan Rendra Sujono, teman-teman yang selalu bersama dalam melangkah menuju masa depan. 13. Firgiawan Listianto (Iwan Fals), yang selalu menginspirasi penulis dengan syairsyairnya bertemakan tentang cinta, sosial, politik, dan keadilan. Semoga skripsi ini dapat menjadi karya yang berguna bagi pengembangan Ilmu Hukum Pidana, khususnya dibidang pertanggungjawaban hukum tindak tidana kecelakaan lalu lintas. Semoga skripsi ini mampu menjadi inspirasi bagi pembacanya. Amin. Wassalamu’alaikum, wr, wb.
Yogyakarta, Mei 2008 Penyusun
Aan Sulistyono
viii
PERTANGGUNGJAWABAN HUKUM PELAKU TINDAK PIDANA KECELAKAAN LALU LINTAS YANG MENGAKIBATKAN KEMATIAN DI KOTA YOGYAKARTA
ABSTRAK
Suatu sarana komunikasi dalam masyarakat salah satunya adalah lalu lintas, didalam kehidupan sehari-hari lalu lintas sangat penting karena memegang peranan untuk menunjang dan mempelancar suatu pembangunan. Di dalam lalu lintas terdapat orang-orang dan hewan yang bergerak di jalan sehingga akan mengakibatkan suatu aktifitas yang menimbulkan kelalaian pengendara dan mengakibatkan suatu kecelakaan. Beberapa kecelakaan lalu lintas yang yang terjadi sebenarnya dapat dihindari bila diantara pengguna jalan bisa berperilaku baik, sopan, disiplin, dan saling menghormati sesama pengendara. faktor penyebab terjadi kecelakaan lalu lintas paling utama adalah manusia karena adanya kecerobohan dan kealpaan pengendara dalam mengemudikan kendaraannya. Berdasarkan penelitian yang dilakukan dengan menggunakan metode pendekatan normatif, maka seorang pengendaraan yang melakukan kelalaian atau kealpaan dalam berkendara harus mempertanggungjawabkan perbuatanya dihadapan hukum yang berlaku sesuai aturan yang telah ada. Sehingga akan menekan jumlah pelanggaran lalu lintas bagi pengguna jalan raya dan terciptanya lalu lintas yang tertib, aman, dan teratur. Dalam penanggulangan tindak pidana lalu lintas kepolisian bersifat tegas terhadap pengguna jalan raya guna untuk menertibkan dan mengatur arus lalu lintas yaitu dengan upaya mengadakan operasi-operasi di jalan raya dan memeriksa kelengkapan pengendara, adapun upaya yang dilakukan oleh kepolisian sampai sekarang belum terwujud. Dari penelitian yang dilakukan dapat disimpulkan bahwa kecelakaan lalu lintas menjadi masalah aparat penegak hukum khususnya polisi dalam menertibkan lalu lintas belum sesuai yang diharapkan oleh aparat kepolisian dikarenakan kurangnya kesadaran berlalu lintas oleh pengguna jalan sehingga dalam menertibkan mendapat kendala-kendala.
Kata Kunci: Pertanggungjawaban Hukum Pelaku Tindak Pidana Kecelakaan Lalu lintas yang Mengakibatkan Kematian.
ix
DAFTAR ISI
HALAMAN JUDUL .........................................................................................
i
HALAMAN PERSETUJUAN .......................................................................... ii HALAMAN PENGESAHAN ........................................................................... iii MOTTO ............................................................................................................. iv PERSEMBAHAN .............................................................................................
v
KATA PENGANTAR ....................................................................................... vi ABSTRAK……………………………………………………………………... ix DAFTAR ISI .....................................................................................................
x
DAFTAR LAMPIRAN ..................................................................................... xii BAB I
PENDAHULUAN A. Latar Belakang Masalah .............................................................
1
B. Rumusan Masalah .......................................................................
5
C. Tujuan Penelitian ........................................................................
5
D. Tinjauan Pustaka .........................................................................
6
E. Metode Penelitian ....................................................................... 17 F. Sistematika Penulisan Skripsi ..................................................... 19 BAB II
TINJAUAN UMUM TENTANG PERTANGGUNGJAWABAN PIDANA A. Pengertian Pertanggungjawaban Hukum ..................................... 21 B. Sanksi Pidana…………………………………………………… 23 C. Teori-teori Pertanggungjawaban Hukum Pidana ........................ 30 D. Ganti Kerugian…………………………………………………. 39
x
E. Pertanggungjawaban Pidana dalam Hukum Islam……………… 43 BAB III
FAKTOR DAN BENTUK TERJADINYA KECELAKAAN LALU LINTAS A. Pengertian dan Pengaturan Tindak Pidana Kecelakaan Lalu lintas ..................................................................................................... 48 B. Faktor Penyebab terjadinya Kecelakaan Lalu lintas .................... 51 C. Bentuk Kecelakaan Lalu lintas .................................................... 55 D. Hak-hak Korban Tindak Pidana Kecelakaan Lalu lintas……….. 57 E. Penanganan
Perkara
Tindak
Pidana
Kecelakaan
Lalu
lintas……………………………………………………………. 59 BAB IV
HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN A. Pertanggungjawaban hukum pelaku tindak pidana kecelakaan lalu lintas jalan raya yang mengakibatkan kematian di kota Yogyakarta .......................................................................................................80 B. Kendala yang terdapat dalam pelaksanaan pertanggungjawaban hukum pelaku tindak pidana kecelakaan lalu lintas jalan raya yang mengakibatkan kematian di kota Yogyakarta .............................. 87
BAB V
PENUTUP A. Kesimpulan ................................................................................. 95 B. Saran ........................................................................................... 97
DAFTAR PUSTAKA LAMPIRAN
xi
DAFTAR LAMPIRAN
Lampiran 1 Surat Keterangan Telah Melaksanakan Penelitian di Pengadilan Negeri Yogyakarta Lampiran 2 Surat Keterangan Telah Melaksanakan Penelitian di Kepolisian Kota Besar Yogyakarta
xii