PERSEPSI MASYARAKAT MENGENAI TRADISI SIFON (Studi Kasus Komunikasi Budaya pada Masyarakat Desa Noenoni Kecamatan Oenino Kabupaten Timor Tengah Selatan)
SKRIPSI Diajukan Kepada Panitia Ujian Skipsi Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik Untuk Memenuhi Salah Satu Syarat Guna Memperoleh Gelar Sarjana Sosial
Oleh Theresia Tresa Christina Ngongo No. Reg : 431 05 024
JURUSAN ILMU KOMUNIKASI FAKULTAS ILMU SOSIAL DAN ILMU POLITIK UNIVERSITAS KATOLIK WIDYA MANDIRA KUPANG 2010
LEMBAR BIMBINGAN LAPORAN SKRIPSI
Nama Mahasiswa Nomor Registrasi Judul Proposal Penelitian
Pembimbing I
No
Hari/Tanggal
: Theresia T. Ch. Ngongo : 431 05 024 : Persepsi Masyarakat Mengenai Tradisi Sifon (Studi Kasus komunikasi Budaya pada Masyarakat Desa Noenoni Kecamatan Oenino Kabupaten TTS) : Drs. Darus Antonius, M. Si.
Uraian Bimbingan
Paraf Pembimbing
LEMBAR BIMBINGAN LAPORAN SKRIPSI Nama Mahasiswa Nomor Registrasi Judul Proposal Penelitian
Pembimbing II
No
Hari/Tanggal
: Theresia T. Ch. Ngongo : 431 05 024 : Persepsi Masyarakat Mengenai Tradisi Sifon (Studi Kasus komunikasi Budaya pada Masyarakat Desa Noenoni Kecamatan Oenino Kabupaten TTS) : Innosensia Satu, S. Sos.
Uraian Bimbingan
Paraf Pembimbing
HALAMAN PENGESAHAN
SKRIPSI
PERSEPSI MASYARAKAT MENGENAI TRADISI SIFON (Studi Kasus Komunikasi Budaya pada Masyarakat Desa Noenoni Kecamatan Oenino Kabupaten Timor Tengah Selatan)
Nama No. Regis
Pembimbing I
(Drs. Darus Antonius, M.Si)
: Theresia T. Ch. Ngongo : 434 05 024
Pembimbing II
(Innosensia E. I. N. Satu, S.Sos)
PERSEPSI MASYARAKAT MENGENAI TRADISI SIFON (Studi Kasus Komunikasi Budaya pada Masyarakat Desa Noenoni Kecamatan Oenino Kabupaten Timor Tengah Selatan)
SKRIPSI Diajukan Kepada Panitia Ujian Skipsi Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik Untuk Memenuhi Salah Satu Syarat Guna Memperoleh Gelar Sarjana Sosial
Oleh Theresia Tresa Christina Ngongo No. Reg : 431 05 024
JURUSAN ILMU KOMUNIKASI FAKULTAS ILMU SOSIAL DAN ILMU POLITIK UNIVERSITAS KATOLIK WIDYA MANDIRA KUPANG
2010
LEMBAR BIMBINGAN LAPORAN SKRIPSI
Nama Mahasiswa Nomor Registrasi Judul Proposal Penelitian
Pembimbing I
No
Hari/Tanggal
: Theresia T. Ch. Ngongo : 431 05 024 : Persepsi Masyarakat Mengenai Tradisi Sifon (Studi Kasus komunikasi Budaya pada Masyarakat Desa Noenoni Kecamatan Oenino Kabupaten TTS) : Drs. Darus Antonius, M. Si.
Uraian Bimbingan
Paraf Pembimbing
LEMBAR BIMBINGAN LAPORAN SKRIPSI Nama Mahasiswa Nomor Registrasi Judul Proposal Penelitian
Pembimbing II
No
Hari/Tanggal
: Theresia T. Ch. Ngongo : 431 05 024 : Persepsi Masyarakat Mengenai Tradisi Sifon (Studi Kasus komunikasi Budaya pada Masyarakat Desa Noenoni Kecamatan Oenino Kabupaten TTS) : Innosensia Satu, S. Sos.
Uraian Bimbingan
Paraf Pembimbing
HALAMAN PENGESAHAN
SKRIPSI
PERSEPSI MASYARAKAT MENGENAI TRADISI SIFON (Studi Kasus Komunikasi Budaya pada Masyarakat Desa Noenoni Kecamatan Oenino Kabupaten Timor Tengah Selatan)
Nama No. Regis
Pembimbing I
(Drs. Darus Antonius, M.Si)
: Theresia T. Ch. Ngongo : 434 05 024
Pembimbing II
(Innosensia E. I. N. Satu, S.Sos)
HALAMAN PENGESAHAN
Skripsi ini telah Diuji dan Dipertahankan di Depan Tim Penguji Jurusan Ilmu Komunikasi, Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik Universitas Katolik Widya Mandira Kupang, pada :
Hari/ Tanggal : Kamis, 2 September 2010 Jam : 09:00 WITA Tempat : Ruang Ujian
DISETUJUI OLEH
Pembimbing I
Pembimbing II
(Drs. Darus Antonius, M.Si)
(Innosensia E. I. N. Satu,
S.Sos)
Mengesahkan Dekan Fisip Unwira Kupang
(Drs. Frans Nyong, M.Si)
MOTO
PERSEMBAHAN Dengan segala Ungkapan Rasa Sayang Tulisan ini Ku Persembahkan kepada: Bapak Kamilus Ngongo dan Mama Margaritha Y. S. Eluama, Doa kalian adalah kekuatan bagi Ku. Kepada Kakak Adi Papa, Adik Tia, Jhosep dan Valen, yang selalu menjadi bagian dari Ku. Ino Nay yang Menganggap Ku sebagai Sayap Kirinya, yang selalu ada dan sayang pada Ku Terakhir Tulisan ini Ku Persembahkan Kepada Almamater Tercinta, Terima Kasih untuk Kenangannya
KATA PENGANTAR Syukur dan terima kasih kepada Tuhan dan Tete Manis yang atas kehendak-Nya, penulis dapat menyelesaikan skripsi ini dengan baik. penulisan
skripsi ini ditujukan untuk memenuhi salah satu syarat memperoleh gelar sarjana ilmu sosial pada Jurusan Ilmu Komunikasi Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik Universitas Katolik Widya Mandira Kupang. Terselesaikannya skripsi ini tidak terlepas dari bantuan dan dorongan berbagai pihak, baik secara langsung maupun secara tidak langsung. Oleh karena itu pada kesemapatan ini, penulis ingin menyampaikan terima kasih kepada pihak-pihak yang telah ikut membantu dalam penulisan skripsi ini, baik dalam memberikan bimbingan, petunjuk, kerjasama, kritikan maupun saran, antara lain : 1.
Rektor Universitas Katolik Widya Mandira Kupang dan segenap jajarannya.
2.
Dekan Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik Universitas Katolik Widya Mandira Kupang.
3.
Ketua Jurusan Ilmu Komunikasi Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik Universitas Katolik Widya Mandira Kupang.
4.
Sekretaris Jurusan Ilmu Komunikasi Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik Universitas Katolik Widya Mandira Kupang.
5.
Ibu Lucy Max, S.Sos selaku dosen Pembimbing Akademik 2005 yang telah banyak membantu dan memotivasi penulis selama masa perkuliahan.
6.
Bapak Drs. Darus Antonius, M.Si sebagai pembimbing I skripsi dan Ibu Innosensia E. I. N. Satu, S.Sos sebagai pembimbing II skripsi, yang telah banyak meluangkan waktu untuk memotivasi dan membimbing penulis selama proses menyelesaikan skripsi ini.
7.
Bapak Drs. Marianus Kleden, M.Si sebagai dosen penguji skripsi I dan Bapak Yoseph A. Gual, S.Sos sebagai dosen penguji skripsi II, yang telah meluangkan waktu, ide, dan masukan demi penyempurnaan skripsi ini.
8.
Seluruh dosen Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik, khususnya dosen Jurusan Ilmu Komunikasi yang telah membekali penulis dengan banyak ilmu pengetahuan.
9.
Seluruh karyawan dan karyawati Tata Usaha Fisip Unwira Kupang atas segala bantuannya
10.
Kedua orang tuaku tercinta, bapak Kamilus Ngongo dan mama Margaritha Eluama, Kakak Adi Papa, adik-adikku Tia, Joseph dan Valen atas segala doa, bimbingan, motivasi dan semua yang telah diberikan kepada penulis, kalian adalah bagian dari ku
11.
Kapertino Nay yang menganggapku sebagai sayap kirinya yang selalu ada dan sayang pada ku, terima kasih untuk segalanya.
12.
Sahabat-sahabatku angkatan 2005 : Ary, Dede, Reni, Herlyn, Intan, Fitri, Nona, Irmy, Yuni, Marina, Roy, Abe, Yano, Peter, Ecen, Farin, Dosa, Tome, Pedro, Ocel, Max, Yoan, Yanto, Doni, Egi dan Tino kalian yang terbaik.
13.
Orang tua waliku Bapak Pace Eluama dan Mama Sia Pila Padji, Oma Yuliana, adik sepupuku Lia, Riko, Hengky dan Hery beserta Kakak Yando dan Ida, terima kasih untuk teguran, doa serta motivasinya.
14.
Om Joko dan Tanta Lusia, Om Dani inilah jawaban atas semua pertanyaan kalian dan untuk anak-anak Bigbaboll Ida, Andris, Jole, Peter, Devid, Opa, Roni dan Ibra, sindiran dari kalian adalah motivasi bagiku.
15.
Teman-teman pemuda Rayon I Jemaat Kota Baru Kupang, terima kasih untuk doa kalian.
16.
Bapak Kepala Desa Kualeu, bapak Kepala Desa Neononi, bapak Musa Talan, dan masyarakat Desa Neononi, terima kasih atas informasi yang berharganya.
17.
Seluruh pihak yang telah ikut ambil bagian, memberikan saran dan pikiran demi selesainya tugas akhir ini. Penulis menyadari bahwa, skripsi ini masih terdapat banyak
kekurangan. Oleh karena itu, penulis mengharapkan saran dan kritik dari semua pihak, bukan untuk mencapai kesempurnaan melainkan untuk menjadikannya lebih baik. Penulis berharap semoga skripsi ini dapat memberikan manfaat bagi siapa saja yang membutuhkannya.
Kupang, September 2010 Penulis
DAFTAR ISI
Halaman HALAMAN JUDUL HALAMAN BERITA ACARA .............................................................
i
HALAMAN PENGESAHAN ................................................................
ii
HALAMAN MOTO DAN PERSEMBAHAN ......................................
iii
KATA PENGANTAR .............................................................................
iv
DAFTAR ISI ..............................................................................................
vii
DAFTAR
GAMBAR
DAN
TABEL
........................................................
viii ABSTRAK ...............................................................................................
xi
BAB I PENDAHULUAN ........................................................................
1
1.1. Latar Belakang ...........................................................................
1
1.2. Perumusan Masalah ...................................................................
8
1.3. Maksud dan Tujuan Penelitian ...................................................
8
1.4. Kegunaan Peneliltian ..................................................................
9
1.5. Kerangka Pemikiran, Asumsi dan Hipotesis ...............................
10
BAB II LANDASAN KOSEPTUAL .......................................................
13
2.1 Konsep Komunikasi dan Kebudayaan .........................................
13
2.2. Konsep Persepsi .........................................................................
17
2.1.1. Faktor Fungsional yang Mempengaruhi Persepsi ..............
21
2.2.2 Faktor Struktural yang Mempengaruhi Persepsi .................
22
2.3. Sifon sebagai Budaya .................................................................
23
BAB III METODE PENELITIAN .........................................................
25
3.1. Penentuan Metode Penelitian ......................................................
25
3.2. Satuan Kajian,Teknik Sampling, dan Sampel .............................
25
3.3. Definisi Konstruk dan Indikator ..................................................
28
3.4. Jenis Data dan Teknik Pengumpulan Data ..................................
29
3.5. Teknik Analisis dan Interpretasi Data ..........................................
31
3.6. Teknik Pemeriksaan Keabsahan Data ..........................................
33
BAB IV DESKRIPSI HASIL PENELITIAN ..........................................
34
4.1. Deskripsi Lokasi Penelitian .........................................................
34
4.1.1. Sejarah terbentuknya Desa Noenoni ...................................
34
4.1.2. Gambaran Umum Desa Noenoni .........................................
36
4.1.3. Jumlah Penduduk Desa Noenoni ........................................
37
4.1.4. Struktur Organisasi Desa Noenoni .......................................
42
4.1.5. Tela’ah Informan ..................................................................
43
4.2. Persepsi Masyarakat Mengenai Tradisi Sifon ............................
48
4.3. Hasil Observasi ......................................................................
60
BAB V PEMBAHASAN HASIL PENELITIAN ...................................
62
5.1. Analisis Data ...............................................................................
62
5.2. Interpretasi Data ..........................................................................
68
BAB VI PENUTUP ................................................................................
73
6.1. Kesimpulan ................................................................................
73
6.2. Saran ...........................................................................................
75
DAFTAR PUSTAKA ...............................................................................
77
LAMPIRAN
DAFTAR GAMBAR DAN TABEL
Halaman
Gambar 1 Kerangka Pemikiran …………………………………….
11
Gambar 2 Struktur Organisasi Desa Noenoni ……………………….
42
Tabel 1 Jumlah Penduduk Desa Noenoni Berdasarkan Jenis Kelamin …………………………………
38
Tabel 2 Jumlah Penduduk Desa Noenoni Berdasarkan Kelompok Umur ……………………………….
39
Tabel 3 Jumlah Penduduk Desa Noenoni Berdasarkan Tingkat Pendidikan …………………………..
40
Tabel 4 Jumlah Penduduk Desa Noenoni Berdasarkan Agama yang Dianut ………………………….
41
Tabel 5 Telaah Informan …………………………………………..
43
ABSTRAK Skripsi Ini berjudul “ Persepsi Masyarakat Mengenai Tradisi Sifon (Studi Kasus Komunikasi Budaya Pada Masyarakat Desa Noenoni Kecamatan Oenino Kabupaten Timor Tengah Selatan)”. Dalam kehidupan kelompok adat masyarakat di Pulau Timor khususnya masyarakat TTS masih melembaga dan dipercayai suatu tradisi yaitu tradisi sifon. Sifon adalah sebuah ritual penyembuhan yang dilakukan oleh seorang laki-laki setelah ia disunat secara tradisional dengan cara melakukan hubungan badan dengan beberapa perempuan. Oleh sebab itu peneliti ingin melihat persepsi masyarakat mengenai hal ini. Yang peneliti rumuskan dalam masalah penelitian yaitu: “Bagaimana Persepsi Masyarakat Mengenai Tradisi Sifon?”. Pada penelitian ini peneliti berasumsi tradisi sifon merupakan hal yang penting dan kurangnya pengetahuan masyarakat mengenai resiko dari sifon, dengan hipotesis penelitian adalah masyarakat masih menjalani sifon karena merupakan warisan dari leluhur yang tidak bisa diubah. Landasan konseptual yang digunakan dalam penelitian ini adalah peneliti menjelaskan mengenai Konsep Komunikasi dan Budaya, Konsep Persepsi, Faktor-faktor Struktural dan fungsional yang mempengaruhi persepsi dan terakhir peneliti menjelaskan sifon sebagai budaya. Dalam penelitian ini peneliti menggunakan metode deskriptif kualitatif, dengan satuan kajian seluruh masyarakat Kab. TTS Kecamatan Oenino Desa Noenoni, secara purposive sampling dengan menggunakan sampel wilayah dan sampel informan dan peneliti memilih 19 orang dari berbagai macam profesi sebagai informan. Definisi konstruk tentang persepsi masyarakat mengenai sifon menggunakan indikator dan pendefinisian yang sesuai dengan kerangka berpikir dari penelitian ini. Dalam penelitian ini peneliti menggunakan data primer dan sekunder dengan menggunakan teknik wawancara mendalam dan observasi. Dengan analisisnya; reduksi data, verifikasi data dan penyajian data, yang menggunakan panafsiran metode umpan balik. Hasil penelitian menunjukkan persepsi yang berbeda-beda dari masyarakat mengenai tradisi sifon yang berdasarkan tingkat pendidikan, pengalaman, bahkan latar belakang budaya masyarakat sebagai informan. Bagi masyarakat yang masih mempercayai dan taat menganggap sifon adalah tradisi turun-temurun yang diwariskan oleh leluhur yang tidak bisa dihilangkan ataupun diubah dan sampai sekarang pun tradisi ini masih tetap dijalani meskipun dilakukan secara sembunyi-sembunyi. Peneliti menyimpulkan bahwa masyarakat Desa Noenoni berpersepsi bahwa tradisi sifon adalah tradisi turun-temurun dari leluhur yang tidak bisa diubah dan tradisi sifon masih dijalani sampai sekarang. Peneliti memasukan saran yang sangat bermanfaat bagi masyarakat Desa Noenoni agar mau merubah pola pikir dan perilaku kearah yang lebih baik dan peneliti juga menyarankan bagi aparat pemerintah untuk lebih memperhatikan masyarakatnya.