PERANCANGAN DAN PEMBUATAN SISTEM PENYUSUTAN AKTIVA TETAP DENGAN MENGGUNAKAN MIROSOFT VISUAL BASIC 6.0 PADA PT SARANA AGRO NUSANTARA Tugas Akhir
Ditulis untuk Memenuhi Syarat Menyelesaikan Pendidikan Program Diploma 3
Diajukan Oleh :
IDA SRININGSIH SIRINGORINGO NIM 1205082149
PROGRAM STUDI AKUNTANSI JURUSAN AKUNTANSI POLITEKNIK NEGERI MEDAN MEDAN 2015
ABSTRAK Penelitian ini membahas tentang bagaimana merancang dan membuat program aplikasi penyusutan aktiva tetap menggunakan Microsoft Visual Basic 6.0 pada PT Sarana Agro Nusantara. Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui perancangan dan pembuatan program dengan aplikasi Microsoft Visual Basic 6.0 sehingga dapat dijalankan dan digunakan untuk membantu perhitungan penyusutan aktiva tetap pada PT Sarana Agro Nusantara. Data yang diperoleh adalah data sekunder berupa daftar aktiva dan akumulasi penyusutan aktiva tetap PT Sarana Agro Nusantara pada akhir tahun 2014. Pengumpulan data menggunakan teknik dokumentasi dan metode pengolahan data yang digunakan adalah metode deskriptif. Hasil penelitian ini berupa aplikasi perhitungan penyusutan aktiva tetap yang diharapkan mampu membantu perusahaan untuk menghitung penyusutan aktiva tetap dengan cepat dan akurat.
Kata Kunci : Penyusutan dan Aktiva Tetap
ABSTRACT This study discusses how to design and create an application program of depreciationm of fix assets by using Microsoft Visual Basic 6.0 at PT Sarana Agro Nusantara. The goal of this study is to determine the design and creating of program by using the application of Microsoft Visual Basic 6.0 so it can be run and used to help the calculation of depreciation of fixed assets at PT Sarana Agro Nusantara. The collected data are secondary data in the form of a list of assets and accumulated depreciation of fixed assets of PT Sarana Agro Nusantara at the end of 2014. Data collected by doing documentation technique and analysed by using descriptive method. The finding is application of the calculation of depreciation of fixed assets that are expected to help the company to calculate the depreciation of fixed assets quickly and accurately.
Keywords : Depreciaton, Fix assets
KATA PENGANTAR
Puji dan syukur penulis panjatkan kehadirat Tuhan Yang Maha Esa karena atas berkat dan karunia-Nya penulis mampu menyelesaikan laporan tugas akhir ini. Tugas akhir ini adalah salah satu syarat wajib yang harus ditempuh mahasiswa Politeknik Negeri Medan Program Studi Akuntansi, selain untuk memenuhi syarat untuk menyelesaikan pendidikan program diploma 3.
Tugas akhir ini membahas tentang bagaimana merancang dan membuat program dengan aplikasi Microsoft Visual Basic 6.0
untuk membantu perhitungan
penyusutan aktiva tetap pada PT Sarana Agro Nusantara.
Dalam penyusunan laporan tugas akhir ini penulis banyak mendapatkan bantuan dari berbagai pihak, untuk itu penulis mengucapkan banyak terima kasih kepada : 1.
M.Syahruddin, S.T., M.T. Direktur Politeknik Negeri Medan.
2.
Darwin S.H. Damanik, S.E., M.Si. Ketua Jurusan Akuntansi Politeknik Negeri Medan.
3.
Parjuangan Pardosi, S.E., M.Si. Sekretaris Jurusan Akuntansi Politeknik Negeri Medan.
4.
Sastra Karo-Karo, S.E., Ak., M.Si. Kepala Program Studi Akuntansi Politeknik Negeri Medan.
5.
Khairul, S.E., M.Kom. Dosen Pembimbing Utama.
6.
Siti Asnida Nofianna, S.S., M.Hum. Dosen Pembimbing Pendamping.
7.
Bapak Taufiq Qurrachman, Direktur Utama PT Sarana Agro Nusantara.
8.
Tua Doli Manurung, Direktur Operasional PT Sarana Agro Nusantara.
9.
Welman Panjaitan, S.E. Wakil Kepala Bagian Sekretariat PT Sarana Agro Nusantara.
10. Seluruh Pegawai PT Sarana Agro Nusantara yang telah memberikan informasi dan keterangan dalam memperoleh data-data yang diperlukan oleh penulis.
i
11. Orang tua saya tercinta Hitler Siringoringo dan Saur Siahaan serta saudarasaudara saya Yana siringoringo, Samuel Siringoringo, Mentari Siringoringo , dan Gadis Siahaan yang selalu mendukung baik doa, semangat maupun materi. 12. Semua teman-teman Ak-6F, teristimewa sahabat-sahabat saya Dewi Karolina Nainggolan, Ema Natalia Tarigan, Lusi Kristanti Panjaitan, Putri Ayu Afrianti Lubis yang telah membantu saya baik secara dukungan maupun semangat. 13. Pihak-pihak lain yang tidak dapat penulis sebutkan yang membantu secara tidak langsung.
Penulis menyadari tugas akhir ini masih jauh dari kesempurnaan. Oleh karena itu, sangat diharapkan masukan dari semua pihak yang dapat membantu kesempurnaan tugas akhir ini. Akhir kata, penulis mengharapkan semoga tugas akhir ini dapat memberikan manfaat bagi pembacanya.
Medan, September 2015 Penulis,
Ida Sriningsih Siringoringo NIM 1205082149
ii
DAFTAR ISI
Hal LEMBAR PERSETUJUAN LEMBAR PENGESAHAN LEMBAR PERNYATAAN ABSTRAK ABSTRACT KATA PENGANTAR ..........................................................................
i
DAFTAR ISI .........................................................................................
iii
DAFTAR TABEL ................................................................................
vi
DAFTAR GAMBAR .............................................................................
vii
DAFTAR LAMPIRAN .........................................................................
viii
BAB 1 PENDAHULUAN 1.1. Latar Belakang Pemilihan Judul ....................................................
1
1.2. Perumusan Masalah .......................................................................
2
1.3. Tujuan Pembahasan .......................................................................
2
1.4. Manfaat Penelitian ........................................................................
3
1.5. Teknik Pengumpulan dan Pengolahan Data ..................................
3
1.6. Jadwal Kegiatan dan Penulisan Laporan .......................................
4
BAB 2 TINJAUAN UMUM MENGENAI PT SARANA AGRO NUSANTARA 2.1. Sejarah PT Sarana Agro Nusantara ............................................... 2.2. Visi dan Misi PT Sarana Agro Nusantara......................................
5 6
2.3. Logo PT Sarana Agro Nusantara ...................................................
7
2.4. Keunggulan PT Sarana Agro Nusantara ........................................
7
2.5. Struktur Organisasi PT Sarana Agro Nusantara ............................
8
iii
BAB 3 TINJAUAN KEPUSTAKAAN 3.1. 3.2. 3.3. 3.4. 3.5. 3.6. 3.7. 3.8. 3.9. 3.10.
Pengertian Akuntansi ..................................................................... Pengertian Aktiva .......................................................................... Pengertian Aktiva Tetap dan Klasifikasi ....................................... Penyusutan ..................................................................................... Metode Penyusutan ........................................................................ Pengertian Sistem .......................................................................... Pengertian Komputer ..................................................................... Pengertian Visual Basic ................................................................. Bagan Alir ( Flowchart ) ............................................................... Hubungan Akuntansi dengan Microsoft Visual Basic 6.0 .............
13 14 14 15 17 21 21 22 23 25
BAB 4 HASIL PENGUMPULAN DAN PENGOLAHAN DATA 4.1. Pengumpulan Data .........................................................................
26
4.2. Pengolahan Data ............................................................................
26
4.3. Rancangan Struktur Database .......................................................
27
4.4. Rancangan Form Tampilan ...........................................................
28
BAB 5 PEMBAHASAN 5.1. Algoritma Program ........................................................................
31
5.2. Sistem Flowchart ...........................................................................
32
5.3. Pembahasan Program.....................................................................
36
5.3.1. Tampilan Menu Login ...................................................................
36
5.3.2. Tampilan Menu Utama .................................................................
38
5.3.3. Tampilan Menu Input Data ...........................................................
42
5.3.4. Tampilan Menu Penyusutan Garis Lurus ......................................
59
5.3.5. Tampilan Menu Penyusutan Jumlah Angka Tahun ......................
65
5.3.6. Tampilan Menu Penyusutan Saldo Menurun ................................
71
5.3.7. Tampilan Menu Modifikasi Password ..........................................
76
iv
BAB 6 SIMPULAN DAN SARAN 6.1. Simpulan ........................................................................................
79
6.2. Saran ..............................................................................................
79
DAFTAR PUSTAKA ...........................................................................
80
LAMPIRAN
v
DAFTAR TABEL
Hal Tabel 1.1 Jadwal Kegiatan Penulisan Tugas Akhir ..............................
4
Tabel 2.1 Daftar Kepemilikan Saham PT Sarana Agro Nusantara ......
6
Tabel 3.1 Akumulasi Penyusutan Metode Garis Lurus ........................
18
Tabel 3.2 Akumulasi Penyusutan Metode Saldo Menurun ..................
19
Tabel 3.3 Akumulasi Penyusutan Metode Jumlah Angka Tahun ........
19
Tabel 3.4 Simbol-Simbol Flowchart ....................................................
24
Tabel 4.1 Daftar Field Tabel Data_Login ...........................................
27
Tabel 4.2 Daftar Field Tabel Daftar_Aktiva .......................................
27
vi
DAFTAR GAMBAR
Hal Gambar 2.1
Logo PT Sarana Agro Nusantara .....................................
7
Gambar 2.2
Struktur Organisasi PT Sarana Agro Nusantara ..............
9
Gambar 4.1
Rancangan Menu Login...................................................
28
Gambar 4.2
Rancangan Menu Utama .................................................
28
Gambar 4.3
Rancangan Menu Input Data ...........................................
29
Gambar 4.4
Rancangan Menu Ganti Password ..................................
29
Gambar 4.5
Rancangan Menu Penyusutan Aktiva Tetap....................
30
Gambar 5.1
Flowchart Menu Login ....................................................
32
Gambar 5.2
Flowchart Menu Utama ..................................................
33
Gambar 5.3
Flowchart Input Data ......................................................
34
Gambar 5.4
Flowchart Menghitung Penyusutan ................................
35
Gambar 5.5
Tampilan Menu Login .....................................................
36
Gambar 5.6
Tampilan Menu Utama ....................................................
38
Gambar 5.7
Tampilan Menu Input Data .............................................
42
Gambar 5.8
Tampilan Menu Penyusutan Garis Lurus ........................
57
Gambar 5.9
Tampilan Menu Penyusutan Jumlah Angka Tahun.........
63
Gambar 5.10 Tampilan Menu Penyusutan Saldo Menurun ..................
67
Gambar 5.11 Tampilan Menu Modifikasi Password ............................
74
vii
DAFTAR LAMPIRAN
Hal Lampiran 1
Surat Izin Riset Dari PT Sarana Agro Nusantara ..........
Lampiran 2
Daftar Aktiva Tetap Dan Akumulasi Penyusutan PT
81
Sarana Agro Nusantara .................................................
82
Lampiran 3
Surat Permohonan Pengajuan Judul Tugas akhir ..........
83
Lampiran 4
Kartu Bimbingan Pembimbing Utama ..........................
84
Lampiran 5
Kartu Bimbingan Pembimbing Pendamping ...............
85
Lampiran 6
Surat Kesediaan Pembimbing Utama............................
86
Lampiran 7
Surat Kesediaan Pembimbing Pendamping ..................
87
Lampiran 8
Form Revisi Penguji ....................................................
88
Lampiran 9
Form Bebas Revisi dari Ketua Penguji .........................
89
Lampiran 10
Form Bebas Revisi dari Anggota Penguji .....................
90
Lampiran 11
Biodata Penulis ............................................................
91
viii
BAB 1 PENDAHULUAN
1.1.Latar Belakang Pemilihan Judul Aktiva tetap adalah barang berwujud milik perusahaan yang sifatnya relatif permanen dan digunakan dalam kegiatan normal perusahaan, bukan untuk diperjualbelikan. Tanpa memiliki aset tetap, tidak ada perusahaan yang dapat menghasilkan suatu produk untuk dijual, yang pada akhirnya akan berpengaruh terhadap kemampuan perusahaan dalam mencapai tujuannya. Tidak ada kriteria standar mengenai batas minimum untuk bisa diklasifikasikan sebagai aktiva tetap, namun ciri umumnya ialah aktiva
ini dapat digunakan berulang kali dan
digunakan dalam waktu lebih dari satu tahun.
Aktiva tetap mempunyai nilai yang semakin berkurang dari satu periode ke periode berikutnya karena adanya pemakaian sehingga dalam akuntansi dikenal dengan penyusutan aktiva tetap. Penyusutan atau depresiasi adalah pengalokasian harga perolehan aset tetap menjadi beban ke dalam periode akuntansi yang menikmati manfaat dari aset tetap tersebut. Perusahaan perlu menerapkan suatu sistem informasi akuntansi aktiva tetap untuk dapat mengestimasi secara lebih akurat umur ekonomis aktiva tetap tersebut.
Tidak dapat dipungkiri jika kemajuan teknologi masa kini berkembang sangat pesat dan teknologi apapun yang diciptakan manusia diperuntukkan untuk membantu manusia untuk menyelesaikan berbagai pekerjaan mereka secara lebih baik dan lebih efisien, salah satunya adalah teknologi komputer. Di zaman modern ini penggunaan komputer dalam sistem informasi akuntansi merupakan keharusan yang memperlancar aktivitas-aktivitas dalam perusahaaan agar pelaksanaan dapat lebih mudah.
1
2
Sistem operasi berbasis komputer seperti Microsoft Visual Basic 6.0 diusulkan oleh banyak peneliti untuk membantu perhitungan penyusutan aktiva tetap. Microsoft Visual Basic 6.0 (sering disingkat sebagai VB saja) merupakan sebuah bahasa pemrograman yang menawarkan pengembangan perangkat lunak komputer berbasis grafik dan cepat. PT Sarana Agro Nusantara menggunakan Microsoft Office Excel untuk menghitung penyusutan aktiva tetap perusahaan tersebut dan telah menerepkan standar akuntansi yang berlaku umum. Namun belum terkomputerisasi dengan baik sehingga pengerjaannya masih kurang efektif dan efesien.
Dengan menggunakan Microsoft Visual Basic 6.0 dalam perhitungan penyusutan aktiva tetap, diharapkan perusahaan dapat memperoleh estimasi umur ekonomis yang akurat sehingga perhitungan penyusutan aktiva tetap perusahaan menjadi lebih efektif dan efesien.
Berdasarkan uraian di atas, penulis tertarik memilih judul “ Perancangan dan Pembuatan Sistem Penyusutan Aktiva Tetap Menggunakan Microsoft Visual Basic 6.0 Pada PT Sarana Agro Nusantara. ”
1.2.Perumusan Masalah Dalam hal ini masalah utama yang dibahas adalah “apakah perancangan dan pembuatan program dengan aplikasi Microsoft Visual Basic 6.0 dapat dijalankan dan digunakan untuk membantu perhitungan penyusutan aktiva tetap pada PT Sarana Agro Nusantara ?”
1.3. Tujuan Penelitian Tujuan penelitian adalah untuk mengetahui perancangan dan pembuatan program dengan aplikasi Microsoft Visual Basic 6.0 dapat dijalankan dan digunakan untuk membantu perhitungan penyusutan aktiva tetap pada PT Sarana Agro Nusantara.
3
1.4. Manfaat Penelitian Manfaat yang diperoleh dari penelitian ini adalah sebagai berikut : 1.
Untuk Politeknik Negeri Medan, sebagai referensi untuk rekan-rekan mahasiswa yang akan membahas masalah yang sama dalam penyusunan tugas akhir.
2.
Untuk perusahaan, sebagai bahan masukan atau bahan pertimbangan terhadap kinerja dalam
merancang dan membuat sistem perhitungan penyusutan
aktiva tetap dengan menggunakan program aplikasi microsoft visual basic 6.0. 3.
Untuk pembaca, sebagai bahan untuk mengetahui sistem perhitungan penyusutan aktiva tetap pada PT Sarana Agro Nusantara dan bagaimana hal itu dibuat dan dirancang dengan aplikasi microsoft visual basic 6.0 serta mampu membandingkan ilmu yang diberikan di bangku perkuliahan dengan yang ada di dunia kerja nyata.
1.5. Teknik Pengumpulan Dan Pengolahan Data 1.
Jenis Data Jenis data yang digunakan dalam penelitian ini adalah data sekunder. Data sekunder adalah data yang diperoleh atau dikumpulkan peneliti dari berbagai sumber yang telah ada (peneliti sebagai tangan kedua). Data sekunder dapat diperoleh dari berbagai sumber seperti Biro Pusat Statistik (BPS), buku, laporan, jurnal, dan lain-lain. (http://csuryana.wordpress.com/2010/03/25/data-dan-jenis-data-penelitian/)
2.
Teknik Pengumpulan Data Teknik pengumpulan data yang digunakan dalam penelitian ini adalah dokumentasi. “Dokumentasi adalah catatan tertulis tenang berbagai kegiatan atau peristiwa pada waktu yang lalu.” (Gulo:2002:123)
4
3.
Teknik Pengolahan Data Teknik pengolahan data yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode deskriptif. Metode deskriptif metode yang menggambarkan keadaan subjek atau objek dalam penelitian dapat berupa orang, lembaga, masyarakat dan yang lainnya yang pada saat sekarang berdasarkan fakta-fakta yang tampak atau apa adanya. (http://idtesis.com/metode-deskriptif/)
1.6. Jadwal Kegiatan dan Penulisan Laporan Jadwal kegiatan dan penulisan laporan adalah sebagai berikut : Tabel 1.1 Jadwal Kegiatan Penulisan Tugas Akhir
No
Kegiatan
April 3
1 2
4
Persiapan Pengumpulan Data Tabulasi dan Analisa 3 Data Menyusun Konsep 4 Laporan Konsultasi pada 5 Dosen Pembimbing 6 Sidang Tugas Akhir Perbaikan Laporan 7 Tugas Akhir Penggandaan 8 Laporan Sumber : Pedoman Tugas Akhir 2015
Waktu Kegiatan Penulisan Tugas Akhir Mei Juni Juli Agustus MINGGU 1
2
3
4
1
2
3
4
1
2
3
4
1
2
3
4