PEMERINTAH KABUPATEN GARUT DINAS PETERNAKAN, PERIKANAN DAN KELAUTAN Jalan Patriot No. 14, (0262) 231590 Garut
PENETAPAN KINERJA (TAPKIN) PERUBAHAN TAHUN ANGGARAN 2014
1
PEMERINTAH KABUPATEN GARUT DINAS PETERNAKAN, PERIKANAN DAN KELAUTAN
PENETAPAN KINERJA TAHUN 2014 (PERUBAHAN)
Dalam rangka mewujudkan manajemen pemerintahan yang efektif, transparan dan akuntabel serta berorientasi kepada hasil, kami yang bertandatangan dibawah ini: Nama Jabatan
: Ir. Suhartono : Kepala Dinas Peternakan, Perikanan dan Kelautan Kab. Garut
selanjutnya disebut Pihak Pertama Nama Jabatan
: H. Rudy Gunawan., SH. ,MH.,MP : Bupati Garut
selaku atasan langsung Pihak Pertama Pihak Pertama pada Tahun 2014 ini berjanji akan mewujudkan target kinerja tahunan sesuai lampiran perjanjian ini dalam rangka mencapai target kinerja jangka menengah seperti yang telah ditetapkan dalam dokumen perencanaan. Keberhasilan dan kegagalan pencapaian target kinerja tersebut menjadi tanggungjawab Pihak Pertama. Pihak Kedua akan memberikan supervisi yang diperlukan serta akan melakukan evaluasi akuntabilitas kinerja terhadap capaian kinerja dari perjanjian ini dan mengambil tindakan yang diperlukan dalam rangka pemberian penghargaan dan sanksi. Garut, September 2014
PIHAK KEDUA, Bupati Garut,
H. Rudy Gunawan., SH.,MH.,MP
PIHAK PERTAMA, Kepala Dinas Peternakan, Perikanan dan Kelautan
Ir. SUHARTONO NIP. 19610624 198603 1004
PENETAPAN KINERJA DINAS PETERNAKAN, PERIKANAN DAN KELAUTAN TA. 2014
SKPD Tahun Anggaran
: Dinas Peternakan, Perikanan dan Kelautan : 2014
Sasaran Strategis
Indikator Kinerja
Target
1
2
3
1. Meningkatnya sarana prasarana dan kompetensi sumberdaya manusia aparatur dalam memberikan pelayanan prima pada masyarakat
1. Terpenuhinya sarana pelayanan administrasi perkantoran yang memadai (%)
12
2. Terlaksananya pembinaan peningkatan kinerja aparatur (UPTD)
40
3. Terlaksananya pemeliharaan sarana prasarana aparatur (bln)
12
4. Tersedianya perlengkapan gedung kantor yang memadai (unit)
1
5. Tersedianya dokumen SAKIP (Sistem Akuntabilitas Kinerja Instansi Pemerintah) yang transparan dan akuntabel (dokumen)
5
PROGRAM / KEGIATAN
Anggaran 5
Program Pelayanan Administrasi Perkantoran Penyediaan Jasa Surat Menyurat Penyediaan Jasa Komunikasi, Sumberdaya Air dan Listrik Penyediaan Jasa Pemeliharaan dan Perizinan Kendaraan Dinas/Operasional Penyediaan Jasa Administrasi Keuangan Penyediaan Jasa Kebersihan Kantor Penyediaan jasa perbaikan peralatan kerja Penyediaan Alat Tulis Kantor Penyediaan Barang Cetakan dan Penggandaan Penyediaan Komponen Instalasi Listrik Pengadaan peralatan dan perlengkapan kantor Penyediaan Bahan Bacaan dan Peraturan Perundang2an Penyediaan Makanan dan Minuman Rapat-rapat Koordinasi dan Konsultasi Keluar Daerah Rapat-rapat Koordinasi dan Pembinaaan ke dalam Daerah Penyediaan Jasa Pendukung Tenaga Administrasi/Teknis Program Peningkatan Sarana dan Prasarana Aparatur Pembangunan Gedung Kantor Pengadaan Kendaraan Dinas/Operasional Pengadaan mebeulair Pemeliharaan Rutin/Berkala Kendaraan Dinas Operasional Program Peningkatan Disiplin Aparatur Pengadaan Pakaian Dinas beserta Perlengkapannya Program Peningkatan Kapasitas Sumberdaya Aparatur Pendidikan dan Pelatihan Formal Bimbingan Teknis dan Pembinaan Peningkatan Kinerja Aparatur Tingkat Kecamatan Pelatihan dan bimbingan teknis SIPKD bagi operator
703.094.000 5.000.000 75.000.000 9.500.000 25.160.000 24.880.000 18.600.000 63.994.000 15.000.000 6.500.000 144.800.000 18.900.000 30.000.000 45.160.000 75.000.000 145.600.000 1.926.300.000 1.500.000.000 313.800.000 57.500.000 55.000.000 100.000.000 100.000.000 41.000.000 12.000.000 25.000.000 4.000.000
Sasaran Strategis
Indikator Kinerja
Target
1
2
3
2. Meningkatnya jumlah masyarakat yang mendapatkan pelatihan dan pembinaan dalam menjalankan aktifitas usaha di sektor Peternakan, Perikanan dan Kelautan
3. Meningkatnya populasi dan produksi komoditas peternakan melalui pengembangan kawasan/ klaster usaha peternakan dan peningkatan sarana prasarana
1. Terlaksananya pembinaan
20 klp
kelompok usaha peternakan (klp)
PROGRAM / KEGIATAN
5
Program Peningkatan Pengembangan Sistem Pelaporan Capaian Kinerja Keuangan
14.000.000
Penyusunan Laporan Capaian Kinerja dan Ikhtisar Realisasi Kinerja SKPD
14.000.000
Program peningkatan perencanaan SKPD Penyusunan Dokumen Perencanaan SKPD
58.000.000 58.000.000
Program Peningkatan Penerapan Teknologi Pertanian/Perkebunan Pembuatan media audio visual pengembangan kawasan peternakan Penyusunan panduan teknis peternakan berbasis digital Penyusunan sistem informasi peternakan Pemutakhiran data sebaran ternak
200.000.000 50.000.000 50.000.000 50.000.000 50.000.000
Program Peningkatan Kesejahteraan Petani
125.000.000
Penyuluhan dan Pendamping Petani dan Pelaku Agrobisnis
125.000.000
Program Pengembangan Agribisnis Pelatihan Teknis Budidaya Ternak Bagi Peternak Pemula
210.000.000 210.000.000
Program Peningkatan Penerapan Teknologi Peternakan Pelatihan dan Bimbingan Pengoperasian Teknologi Peternakan Tepat Guna
1. Meningkatnya jumlah populasi ternak: a. Sapi Perah (ekor) b. Sapi Potong (ekor) c. Domba (ekor) d. Kambing (ekor) e. Ayam Buras (ekor) f. Ayam Pedaging (ekor) g. Itik (ekor)
13.645 31.400 1.258.733 87.106 1.601.099
2. Meningkatnya produksi hasil peternakan: a. Daging sapi (kg) c. Daging domba (kg) d. Daging ayam ras (kg) e. Daging ayam buras (kg)
1.587.423 1.169.430
561.329 251.130 -
938.566 2.984.412
Anggaran
Program Peningkatan Produksi Hasil Peternakan Pembangunan Sarana dan Prasarana Pembibitan Ternak Pembibitan dan Perawatan Ternak Pendistribusian Bibit Ternak Kepada Masyarakat Pengembangan Agribisnis Peternakan Pengembangan Usaha Sapi Potong Pengembangan Ternak Sapi Perah Pendistribusian Ternak Sapi Potong Pengembangan Ternak Sapi Potong Pengembangan Usaha Budidaya Domba Garut Pembangunan Infrastruktur Sarana dan Prasarana Peternakan Pengembangan Plasma Nutfah Domba Garut Pengembangan Agribisnis Peternakan (Sapi Potong) Pengembangan Agribisnis Ternak Besar Pendistribusian Bantuan Ternak Domba Kepada Masyarakat Pendistribusian Bibit Ternak Domba Kepada Masyarakat
30.000.000 30.000.000
12.370.000.000 300.000.000 560.000.000 1.050.000.000 400.000.000 800.000.000 950.000.000 550.000.000 275.000.000 555.000.000 400.000.000 100.000.000 440.000.000 600.000.000 100.000.000 840.000.000
Sasaran Strategis
Indikator Kinerja
Target
2
3 18.869.223 2.410.249
1 e. Susu (liter) f. Telur (kg)
4. Meningkatnya produksi perikanan budidaya dengan dukungan sarana prasarana yang memadai
3. Peningkatan sarana prasarana Unit Inseminasi Buatan-ULIB (unit)
1
4. Peningkatan kualitas genetik ternak akseptor IB Sapot (Ekor)
1250
5. Pengembangan Luasan Area Hijauan Makanan Ternak (HMT) (Ha)
10
6. Pengembangan flasma nutfah (kelompok)
5
7. Pendataan populasi dan sebaran ternak (kecamatan)
42
8. Meningkatnya ketersediaan Sarana Prasarana Produksi Peternakan (Sapronak) (Kelp)
15
9. Pengembangan Sentra Bibit / Village Breeding Center (VBC) (desa)
3
1. Peningkatan produksi perikanan budidaya kolam (ton pertahun)
49.151
2. Peningkatan produksi perikanan budidaya sawah (ton pertahun)
15.513
3. Peningkatan produksi budidaya air deras (ton pertahun)
2.774
4. Peningkatan produksi perikanan buidaya tambak (ton)
260
7. Peningkatan jumlah benih ikan untuk budidaya (ribu ekor)
892.337
PROGRAM / KEGIATAN
Anggaran 5
Pendistribusian Ternak Kambing Kepada Masyarakat Pendistribusian Bantuan Ternak Besar Kepada Masyarakat (Sapi PO) Pendistribusian Bantuan Ternak Sapi Keturunan Pembibitan Ternak Sapi Potong PO Pengembangan Aneka Ternak diPedesaan Peningkatan Sarana dan Prasarana Pembibitan Ternak (DAK) Peningkatan Sarana dan Prasarana Pembibitan Ternak (Manpro DAK) Pengembangan Budidaya Ternak Ayam Pendistribusian Aneka Ternak Unggas di Masyarakat Pengadaan Ternak Desa Pelita Asih Kec.Selaawi Kab.Garut (Banprop) Pengadaan Ternak Desa Cirapuhan Kec.Selaawi Kab.Garut (Banprop) Penyuluhan Pengelolaan Bibit Ternak Yang Didistribusikan Kepada Masyarakat Monitoring,Evaluasi dan Pelaporan Bidang Pembibitan Ternak
Program Pengembangan Budidaya Perikanan Pengembangan Bibit Ikan Unggul Pendampingan Pada Kelompok Tani Pembudidaya Ikan Pembinaan dan Pengembangan Perikanan (DAK) Pembinaan dan Pengembangan Perikanan (Menpro DAK) Penebaran Bibit Ikan di Perairan Umum Pengembangan Budidaya Kelompok Usaha Perikanan Pengembangan Budidaya Ikan Air Tawar Pengembangan Infrastruktur Sarana dan Prasarana Perikanan Budidaya Ikan Sidat dan Belut Pembangunan Penyediaan Kolam Ikan Intensifikasi Budidaya Komoditas Perikanan Unggulan Pengembangan Budidaya Ikan Mas Pengembangan Budidaya Ikan Nila Infrastruktur Sarana dan Prasarana Perikanan (Banprop)
175.000.000 200.000.000 650.000.000 1.100.000.000 275.000.000 990.000.000 30.000.000 300.000.000 110.000.000 200.000.000 200.000.000 70.000.000 150.000.000
11.486.680.000 75.000.000 65.000.000 3.944.600.000 123.080.000 50.000.000 1.590.000.000 100.000.000 2.000.000.000 50.000.000 1.449.000.000 200.000.000 115.000.000 65.000.000 1.000.000.000
Sasaran Strategis
Indikator Kinerja
Target
1
2
3
8. Pengembangan Unit Pembenihan Rakyat (UPR) (unit)
10
PROGRAM / KEGIATAN
5 Pembangunan Sarpras Perikanan (Banprop) Pengembangan Perikanan pada kawasan Minapolitan Monitoring,Evaluasi dan Pelaporan Kegiatan Bidang Perikanan Program Pengembangan Kawasan Budidaya Laut,Air Payau dan Air Tawar Kajian Kawasan Budidaya Laut, Air Payau dan Air Tawar
5. Meningkatnya produksi komoditas kelautan disertai pengelolaan dan pemanfaatan sumberdaya alam secara lestari
1. Peningkatan produksi perikanan budidaya kolam (ton pertahun)
30.708
2. Peningkatan produksi perikanan budidaya sawah (ton pertahun)
20.726
Program Pengembangan Perikanan Tangkap Pengembangan Pada Kelompok Nelayan Perikanan Tangkap (DAK) Pendampingan Pada Kelompok Nelayan Perikanan Tangkap (Manpro DAK) Pengembangan Sarana Penangkapan Sumber Daya Laut Pengembangan Sarana Pendukung Usaha Perikanan Tangkap Pembangunan Sarana dan Prasarana Pangkalan Pendaratan Ikan (Manpro DAK KPDT)
3. Peningkatan produksi budidaya air deras (ton pertahun)
572
4. Peningkatan produksi perikanan buidaya tambak (ton)
426
5. Peningkatan produksi Perikanan budidaya laut (ton) 6. Pengembangan kawasan Minapolitan (lokasi) 7. Peningkatan jumlah benih ikan untuk budidaya (ribu ekor)
6. Terwujudnya kelembagaan usaha masyarakat yang berorientasi agribisnis dengan dukungan tata niaga pasar yang tangguh dan berdaya saing
4.028
Anggaran
Pembangunan Sarana dan Prasarana Pangkalan Pendaratan Ikan (DAK dan Pendampingan KPDT) Monitoring,Evaluasi dan Pelaporan Kegiatan Bidang Kelautan Program Pemberdayaan Masyarakat Dalam Pengawasan dan Pengendalian Sumberdaya Kelautan Pembinaan Kelompok Masyarakat Swakarsa Pengamanan Sumberdaya Kelautan Program Peningkatan Kesadaran dan Penegakan Hukum Dalam Pendayagunaan Sumberdaya Laut Penyuluhan Hukum Dalam Pendayagunaan Sumberdaya Laut
300.000.000 250.000.000 110.000.000 75.000.000 75.000.000
2.818.950.000 1.650.000.000 92.450.000 225.000.000 250.000.000 35.000.000 511.500.000 55.000.000
75.000.000 75.000.000
75.000.000 75.000.000
1
900.000
1 Meningkatnya sarana dan prasarana pasar hewan (unit)
1
Program Peningkatan Pemasaran Hasil Produksi Peternakan Promosi Atas Hasil Produksi Peternakan Unggulan Daerah Monitoring,Evaluasi dan Pelaporan Kegiatan Bina Usaha
2. Berkembangnya sarana prasarana informasi pasar (unit)
1
Program Pengembangan Sarana dan Prasarana Peternakan Peningkatan Sarana Prasarana Rumah Potong Hewan (RPH) Peningkatan Sarana Prasarana Pasar Hewan
245.000.000 200.000.000 45.000.000 1.545.000.000 75.000.000 350.000.000
Sasaran Strategis
Indikator Kinerja
Target
1
2
3
7. Meningkatnya kualitas dan nilai tambah produk peternakan, perikanan dan kelautan melalui pengendalian penyakit hewan/ternak, pengawasan produk PAH (Pangan Asal Hewan)
3. Fasilitasi pola kemitraan pemasaran hasil peternakan (kali)
2
4. Terpromosikannya produk unggulan hasil peternakan (kali)
2
1. Pembinaan tenaga teknis penanggulangan dan pengendalian penyakit hewan/ternak (dokter hewan, vaksinator, dll) (orang)
15
2. Sosialisasi penyebaran wabah penyakit hewan/ ternak menular (desa)
20
3. Tersedianya peta lokasi penyebaran penyakit hewan/ternak menular dan zoonosis (kecamatan)
10
4. Terlaksananya program vaksinasi HPR dan unggas: - Vaksinasi AI (dosis) - Vaksinasi rabies (dosis) - Eliminasi HPR (dosis) - Depopulasi Unggas (ekor)
200.000 10.000 2.500 14.000
5. Terlaksananya sosialisasi dan pengawasan produk konsumsi BAH (kali)
4
6. Pembinaan petugas pengawasan dan pengujian PAH (orang)
20
PROGRAM / KEGIATAN
Anggaran 5
Pengembangan Sarana Prasarana Pasar Hewan Cibodas Peningkatan Sarana Prasarana RPU dan TPS (DAK) Peningkatan Sarana Prasarana RPU dan TPS (Menpro DAK)
100.000.000 990.000.000 30.000.000
Program Pencegahan dan Penanggulangan Penyakit Ternak Pendataan Masalah Peternakan (Pengamatan dan Penyidikan Penyakit Hewan) Pemeliharaan Kesehatan dan Pencegahan Penyakit Menular Ternak Pengawasan Perdagangan Ternak Antar Daerah (Peningkatan Kualitas Hasil Ternak) Pengembangan PUSKESWAN dan IB Pelayanan Kesehatan dan Pencegahan Penyakit Ternak Monitoring, Evaluasi dan Pelaporan
585.000.000 100.000.000 100.000.000 100.000.000 110.000.000 100.000.000 75.000.000
Sasaran Strategis
Indikator Kinerja
Target
1
2
3
PROGRAM / KEGIATAN
Anggaran 5
JUMLAH ANGGARAN
32.683.024.000 Garut,
Mengetahui, BUPATI GARUT
H. Rudy Gunawan., SH.,MH.,MP
2014
Kepala Dinas Peternakan, Perikanan dan Kelautan Kabupaten Garut
Ir. S U H A R T O NO NIP 19630315 199303 1 011