11.Dukungan dan Partisipasi Masyarakat Kemukakan sejauh mana tingkat partisipasi masyarakat serta bentuk dukungan masyarakat terhadap eksistensi Rumah Pintar. Uraikan pula dampak Rumah Pintar dalam permberdayaan masyarakat.
PEDOMAN PEMBERIAN APRESIASI SANGGAR KEGIATAN BELAJAR (SKB), PUSAT KEGIATAN BELAJAR MASYARAKAT (PKBM) DAN RUMAH PINTAR (RUMPIN)
DIREKTORAT PEMBINAAN PENDIDIKAN KEAKSARAAN DAN KESETARAAN DIREKTORAT JENDERAL PENDIDIKAN ANAK USIA DINI DAN PENDIDIKAN MASYARAKAT KEMENTERIAN PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN 2015 Pedoman Pemberian Apresiasi SKB, PKBM, dan Rumpin 29
Pedoman Pemberian Apresiasi SKB, PKBM, dan Rumpin i
KATA PENGANTAR Keberadaan Sanggar Kegiatan Belajar (SKB), Pusat Kegiatan Belajar Masyarakat (PKBM), dan Rumah Pintar (Rumpin) sebagai satuan pendidikan nonformal perannya dalam memberikan layanan pendidikan semakin diminati oleh masyarakat yang membutuhkan. SKB, PKBM dan RUMPIN merupakan lembaga pendidikan nonformal yang kehadirannya dirasakan sangat penting dan strategis dalam kerangka pemberian layanan pendidikan yang sesuai dengan tuntutan dan kebutuhan belajar masyarakat. Lembaga SKB, PKBM dan Rumpin yang bermutu diharapkan akan memberikan dampak positif terhadap peningkatan mutu pembelajaran, yang pada gilirannya akan berdampak pula terhadap peningkatan kualitas lulusannya. Sejalan dengan itu, Direktorat Pembinaan Pendidikan Keaksaraan dan Kesetaraan dari tahun ke tahun secara berkesinambungan telah menggulirkan berbagai program dan kegiatan sebagai upaya meningkatkan kualitas kelembagaan, salah satunya adalah melalui pemberian penghargaan. Pemberian penghargaan ditujukan untuk mengapresiasikan, motivasi dan mendorong semangat kepada SKB, PKBM, dan RUMPIN yang telah berkiprah secara nyata di masyarakat serta menunjukkan kinerja dan dedikasi yang tinggi dalam memberikan layanan pendidikan yang bermutu Harapannya bagi SKB, PKBM, RUMPIN yang diberikan penghargaan akan lebih dapat meningkatan kualitas layanan pendidikan dan bagi yang belum agar dapat menjadi pemacu dan pemicu untuk mengikuti jejak langkah lembaga yang telah mendapat penghargaan. Kami berharap pedoman ini dapat digunakan sebagai acuan kegiatan pemberian Apresiasi untuk SKB, PKBM & Rumpin. Direktur Pembinaan Pendidikan Keaksaraan dan Kesetaraan
Dr. Erman Syamsuddin NIP. 195703041983031015
Pedoman Pemberian Apresiasi SKB, PKBM, dan Rumpin ii
7. Program/kegiatan: Kegiatan yang pernah dan sedang dilaksanakan (Bukti hasil dan dokumentasi dilampirkan): a) Kegiatan /program yang dilakukan setiap sentra b) Jumlah pengunjung/peserta didik selama 6 bulan terakhir tiap sentra c) Waktu layanan (lengkapi dalam bentuk tabel) d) Evaluasi pembelajaran secara umum tiap sentra e) Hasil kegiatan sentra kriya (lampirkan bukti/hasilnya) f) Tenaga yang terserap di sentra kriya g) Gambaran pendapatan dari sentra kriya h) Foto dokumentasi kegiatan i) dst. 8. Kemitraan Kemukakan pihak-pihak yang dijadikan mitra Rumah Pintar, (pemerintah/swasta). Lampirkan MoU atau dokumen tertulis lainnya. No Nama Instansi/ Kurun Waktu Bentuk Kemitraan Lembaga Mitra 1. ......................... 2. ......................... 3. Dst……………….. 9. Pembiayaan Sebutkan sumber pembiayaan Rumah Pintar dan cara pengelolaannya. Lampirkan buku bukti pengelolaan sumber dan penggunaan dana. 10.Prestasi, Penghargaan/Apresiasi dan Pengakuan yang pernah diraih: Sebutkan prestasi dan penghargaan/apresiasi yang pernah diraih Rumah Pintar, serta pengakuan dari media massa jika ada. Lampirkan bukti/hasilnya sertifikat/ piagam atau kliping berita.
Pedoman Pemberian Apresiasi SKB, PKBM, dan Rumpin 28
6. Sarana dan Prasarana No 1
2
DAFTAR ISI
Jenis Sarana Keadaan Luas Gedung Luas Tanah:………..m² Lembaga/ Organisasi Luas Bangunan:…....m² Tempat Penyelenggaraan Kegiatan
Keterangan
Gedung Perkantoran Rumah Ruko .........................
3
Status Bangunan /Gedung Lembaga*
Milik sendiri Kontrak/sewa Pinjam ...........................
4
Sarana belajar
Meja & kursi belajar….set
____*: Jika status bangunan kontrak/sewa atau pinjam, maka lampirkan surat jaminan penggunaan.
Kata Pengantar Daftar Isi Bab I Pendahuluan A. Latar Belakang B. Dasar Hukum C. Pengertian D. Tujuan Pemberian Apresiasi E. Hasil yang Diharapkan Bab II Ruang Lingkup dan Prosedur Pemberian Apresiasi A. Ruang Lingkup B. Prosedur Pemberian Apresiasi C. Hadiah dan Penghargaan Bab III Tata cara Mengikuti Program A. Pengiriman Usulan B. Batas Waktu Penerimaan Usulan C. Biaya Bab IV Penutup Lampiran-lampiran
Kondisi :
Papan tulis ........set Lemari/rak buku .....unit Mesin tik ............unit Komputer............unit Bahan ajar.......... jenis Bahan Bacaan ...... judul Lainnya disebutkan, jika ada.
Pedoman Pemberian Apresiasi SKB, PKBM, dan Rumpin 27
Pedoman Pemberian Apresiasi SKB, PKBM, dan Rumpin iii
i ii 1 1 3 4 4 5 6 6 6 10 11 11 11 11 12
BAB I PENDAHULUAN
A. Latar Belakang Direktorat Pembinaan Pendidikan Keaksaraan dan Kesetaraan, Direktorat Jenderal Pendidikan Anak Usia Dini dan Pendidikan Masyarakat, Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan merupakan institusi yang mengemban amanat pembinaan penyelenggaraan pendidikan masyarakat. Direktorat Pembinaan Pendidikan Keaksaraan dan Kesetaraan berkomitmen memenuhi kebutuhan belajar nyata sesuai dengan situasi dan kondisi setempat. Salah satu cara yang ditempuh adalah memberdayakan dan mengembangkan Sanggar Kegiatan Belajar (SKB), Pusat Kegiatan Belajar Masyarakat (PKBM), dan Rumah Pintar (RUMPIN) sebagai satuan pendidikan nonformal yang memberikan layanan pendidikan bagi masyarakat. SKB sebagai Unit pelaksana Teknis Daerah yang menangani program pendidikan nonformal dan informal di tingkat kabupaten/kota, PKBM dan RUMPIN sebagai satuan pendidikan nonformal merupakan prakarsa pembelajaran dari, oleh, dan untuk masyarakat, perlu dibina secara berkesinambungan menuju standar nasional. Manajemen SKB, PKBM, RUMPIN terus ditata agar lebih responsif dan berdaya dalam melaksanakan fungsinya secara optimal, fleksibel, dan netral. Fleksibel dalam arti memberi peluang bagi masyarakat untuk belajar apa saja sesuai dengan yang mereka butuhkan, sedangkan netral adalah memberikan kesempatan bagi semua warga masyarakat tanpa membedakan status sosial, agama, budaya, dan lainnya untuk memperoleh layanan pendidikan di SKB, PKBM dan RUMPIN. Untuk mengakomodir berbagai keragaman yang ada serta meningkatkan kualitas proses layanan pendidikan pada masyarakat, tenaga pendidik dan kependidikan di SKB, PKBM, dan RUMPIN telah merancang standar kebutuhan belajar yang diinginkan secara demokratis, efektif, efisien, dan bermutu. Hal ini dilakukan oleh penyelenggara karena tuntutan Pedoman Pemberian Apresiasi SKB, PKBM, dan Rumpin 1
c. Gambaran kebiasaan masyarakat secara umum di lokasi (petani, pedagang, nelayan, komplek perumahan, dan sebagainya). 4. Organisasi dan Manajemen Kemukakan struktur kepengurusan/pengelola, uraian tugas kepengurusan serta rencana program kerja tahunan Pengurus Lembaga: Tempt/ No Nama L/P Pendidikan Pekerjaan Jabatan Tgl Lahir 1. 2. 3. 4 dst 5. Tutor/Fasilitator No
Nama
L/P
Tempt/ Tgl Lahir
Pendidikan
Pekerjaan
1. 2. 3. 4 5 dst
Pedoman Pemberian Apresiasi SKB, PKBM, dan Rumpin 26
Keahlian yang dimiliki
PROFIL RUMAH PINTAR ............. 1. Identitas Lembaga: a. Nama Lembaga : ..........…………....................... b. Alamat Lengkap : ..........…………....................... c. No. Telp./HP : ..........…………....................... d. Nama Ketua : ..........…………....................... e. Alamat Lengkap : ..........…………....................... f. No. Telp/HP : ..........…………....................... g. Berdiri sejak : tahun……............................. h. Akta Notaris/Izin Pendirian*: 1) Nomor : ..........…………....................... 2) Pejabat : ..........…………....................... i. Nomor Induk Lembaga : ..........…………....................... j. Rekening Lembaga 1) Nama Bank : ..........…………....................... 2) No. Rekening : ..........…………....................... 3) Atas Nama Lembaga : ..........…………....................... k. NPWP : ..........…………....................... _______* : lampirkan akta notaris. 2. Visi, Misi, dan Tujuan Lembaga: a. Visi : .……………………………………………................. ……………………………………………………………. b. Misi : .……………………………………………................. ……………………………………………………………. c. Tujuan : .……………………………………………................. ……………………………………………………………. 3. Profil Lokasi (jelaskan) a. Gambaran lokasi secara umum (termasuk potensi daerah) apakah ada di daerah pertanian, peternakan, industri/kerajinan). b. Data warga belajar (anak-anak, remaja, wanita, usia lanjut) lengkap dengan usia dan tingkat pendidikan. Pedoman Pemberian Apresiasi SKB, PKBM, dan Rumpin 25
perubahan pendidikan masa depan mengarah pada konsep pembelajaran berbasis kebutuhan masyarakat. Dalam rangka meningkatkan motivasi serta memberikan apresiasi dan penghargaan kepada pengelola SKB, PKBM, dan RUMPIN, Direktorat Pembinaan Pendidikan Keaksaraan dan Kesetaraan Ditjen PAUD DIKMAS Kemendikbud pada tahun 2015 menyelenggarakan sejumlah kegiatan lomba dan pemberian penghargaan. Lomba dan penghargaan tersebut meliputi Lomba Keberaksaraan Warga Belajar/Peserta Didik Pendidikan Keaksaraan, Pemberian Penghargaan SKB, PKBM dan RUMPIN Penghargaan Publikasi Pendidikan Keaksaraan, Penghargaan TBM Kreatif dan Rekreatif, dan Anugerah Aksara. Untuk memberi arah yang jelas dalam pemberian penghargaan SKB, PKBM, RUMPIN, sehingga dapat dipahami oleh seluruh pemangku kepentingan, maka disusunlah “Pedoman pemberian Apresiasi Sanggar Kegiatan Belajar (SKB), Pusat Kegiatan Belajar Masyarakat (PKBM), dan Rumah Pintar (RUMPIN) tahun 2015”.
B. Dasar Hukum 1. Undang-Undang Nomor 20 Tahun 2003 tentang Sistem Pendidikan Nasional. 2. Peraturan Pemerintah Nomor 17 tahun 2010 tentang Pengelolaan Dan Penyelenggaraan Pendidikan 3. Peraturan Pemerintah Nomor 13 Tahun 2015 tentang Perubahan Kedua Atas Peraturan Pemerintah Nomor 19 Tahun 2005 tentang Standar Nasional Pendidikan 4. Peraturan Menteri Pendidikan Nasional Nomor 49 tahun 2007 tentang Standar Pengelolaan Pendidikan Oleh Satuan Pendidikan Non Formal 5. Peraturan Menteri Pendidikan dan Kebudayaan Nomor 81 tahun 2013 tentang Pendirian Satuan Pendidikan Nonformal;
Pedoman Pemberian Apresiasi SKB, PKBM, dan Rumpin 2
6. Peraturan Menteri Pendidikan dan Kebudayaan Nomor 11 tahun 2015 tentang Organisasi dan Tata Kerja Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan 7. Daftar Isian Pelaksanaan Anggaran (DIPA) Direktorat Pembinaan Pendidikan Keaksaraan dan Kesetaraan, Direktorat Jenderal Pendidikan PAUD DIKMAS Tahun 2015.
C. Pengertian 1. Pemberian apresiasi Sanggar Kegiatan Belajar (SKB), Pusat Kegiatan Belajar Masyarakat (PKBM), dan Rumah Pintar (RUMPIN) adalah suatu bentuk pengakuan dan Penghargaan yang diberikan pemerintah kepada SKB, PKBM dan RUMPIN yang menunjukkan kinerja dan prestasi baik, sehingga dapat menjadi contoh dan motivasi bagi lembaga lainnya untuk dapat meningkatkan mutu pengetahuan dan penyelenggaraan programnya. 2. Pemerintah adalah Direktorat Pembinaan Pendidikan Keaksaraan dan Kesetaraan, Direktorat Jenderal Pendidikan Anak Usia Dini dan Pendidikan Masyarakat, Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan. 3. Sanggar Kegiatan Belajar (SKB) merupakan unit pelaksana teknis daerah yang mempunyai tugas melakukan pembuatan percontohan dan pengendalian mutu pelaksanaan program pendidikan nonformal dan informal, pemuda dan olahraga. 4. Pusat Kegiatan Belajar Masyarakat (PKBM) merupakan satuan pendidikan nonformal yang menyelenggarakan berbagai kegiatan belajar sesuai dengan kebutuhan masyarakat atau dasar prakarsa dari, oleh dan untuk masyarakat
Lampiran 3. Format Usulan Nominator RUMPIN
Contoh Cover USULAN PROFIL RUMAH PINTAR …………………………………………….. ………………………………………….. Provinsi …………………..
Diajukan untuk mengikuti: PEMBERIAN APRESIASI RUMPIN TAHUN 2015
Kepada: Direktur Pembinaan Pendidikan Keaksaraan dan Kesetaraan, Ditjen PAUD DIKMAS, Kemdikbud Gedung E Lantai 8, Jl. Jenderal Sudirman Senayan, Jakarta 10270
5. Rumah Pintar (RUMPIN) adalah satuan pendidikan nonformal yang menyelenggarakan minimal lima sentra layanan yaitu sentra buku, sentra komputer, sentra kriya, sentra panggung atau audio visual, dan sentra bermain
Pedoman Pemberian Apresiasi SKB, PKBM, dan Rumpin 3
Pedoman Pemberian Apresiasi SKB, PKBM, dan Rumpin 24
10.Pembiayaan Sebutkan sumber-sumber pembiayaan PKBM dan cara pengelolaannya. Lampirkan buku bukti pengelolaan sumber dan penggunaan dana. 11.Prestasi, Penghargaan dan Pengakuan yang pernah diraih: Sebutkan prestasi dan penghargaan yang pernah diraih PKBM, serta pengakuan dari media massa jika ada. Lampirkan bukti/hasilnya sertifikat/ piagam atau kliping berita. 12.Dukungan dan Partisipasi Masyarakat Kemukakan sejauh mana tingkat partisipasi masyarakat serta bentuk dukungan masyarakat terhadap eksistensi PKBM. Uraikan pula dampak PKBM dalam permberdayaan masyarakat.
D. Tujuan Pemberian Apresiasi Pemberian apresiasi SKB, PKBM, dan RUMPIN bertujuan: 1. Meningkatkan motivasi dan kinerja pengelola SKB, PKBM, dan RUMPIN. 2. Meningkatkan kemampuan dan kreatifitas pengelola SKB, PKBM, dan RUMPIN dalam mengembangkan strategi, metode, dan berbagai hal yang terkait dengan upaya meningkatkan mutu layanan pendidikan non formal kepada masyarakat. 3. Memberikan penghargaan terhadap prestasi dan kinerja pengelola SKB, PKBM dan RUMPIN. 4. Memberikan inspirasi dan motivasi bagi SKB, PKBM, RUMPIN lain untuk lebih berprestasi
E. Hasil Yang Diharapkan Pemberian apresiasi kepada SKB dan PKBM, RUMPIN diharapkan memberikan hasil, yaitu: 1. Meningkatnya motivasi dan kinerja pengelola SKB, PKBM, dan RUMPIN. 2. Meningkatkan kemampuan dan kreativitas pengelola SKB PKBM, dan RUMPIN dalam mengembangkan strategi, metode, dan berbagai hal yang terkait dengan upaya meningkatkan mutu layanan pendidikan nonformal kepada masyarakat. 3. Terpilihnya 6 (enam) SKB, 6 (enam) PKBM, dan 6 (enam) RUMPIN yang diberikan Apresiasi tahun 2015. 4. Terpacunya SKB, PKBM dan RUMPIN lainnya untuk meningkatkan mutu pengelolaan dan penyelenggraan program di lembaga.
Pedoman Pemberian Apresiasi SKB, PKBM, dan Rumpin 23
Pedoman Pemberian Apresiasi SKB, PKBM, dan Rumpin 4
BAB II KETENTUAN UMUM
A. Ruang Lingkup Pemberian apresiasi kepada SKB, PKBM dan RUMPIN merupakan penghargaan yang diberikan oleh pemerintah kepada SKB, PKBM, dan RUMPIN yang memiliki kinerja yang baik dalam manjemen organisasi, sarana dan prasarana yang layak, program dan pembelajaran, memiliki kemandirian pembiayaan dan unit usaha, memiliki desa/PKBM binaan, jaringan kemitraan serta prestasi dalam bentuk penghargaan dan pengakuan, namun belum pernah mendapatkan penghargaan SKB, PKBM dan RUMPIN di tingkat nasional.
B. Prosedur Pemberian Apresiasi 1. SKB . a. Persyaratan Calon Nominator SKB : • Memiliki prestasi dibidangnya pada tingkat kabupaten/kota dan atau tingkat provinsi, dan atau nasional • Diusulkan oleh Dinas Pendidikan Provinsi. • Membuat serta mengajukan proposal sekurang-kurangnya memuat data dan informasi yang terkait dengan aspek yang dinilai, seperti yang tertera pada lampiran 1. • Belum pernah menerima penghargaan/apresiasi SKB pada tahun sebelumnya. b. Mekanisme Pengusulan Usulan SKB diajukan melalui mekanisme sebagai berikut: • Dinas Pendidikan Provinsi mengajukan usulan 1 (satu) SKB terbaik diwilayahnya. Dalam memberikan usulan Dinas Pendidikan berkoordinasi dengan P2PAUDNI dan BPPAUDNI. Pedoman Pemberian Apresiasi SKB, PKBM, dan Rumpin 5
7. Program/kegiatan: a. Kegiatan yang pernah dan sedang dilaksanakan (Bukti hasil dan dokumentasi dilampirkan): 1) Jenis program/kegiatan. 2) jumlah peserta didik yang aktif untuk setiap kegiatan 3) Narasumber yang terlibat 4) Pembiayaan 5) Akad kerjasama dengan instansi/penyandang dana 6) Sarana belajar yang digunakan 7) Laporan kemajuan peserta didik 8) Foto dokumentasi kegiatan 9) dst. b. Materi/Bahan Ajar/Modul/Buku yang pernah dihasilkan (Bukti hasil dan dokumentasi dilampirkan): 1) ...................................................................... 2) ...................................................................... 3) …………………………………………………………………… 4) ………………………………………………………………….. 5) dst......................................................... 8. Pengembangan Unit Usaha Kemukakan jenis-jenis dan karakteristik unit usaha yang dikembangkan PKBM dan lampirkan bukti/hasilnya. 9. Kemitraan Kemukakan pihak-pihak yang dijadikan mitra PKBM, kerjasama minimal dengan 2 mitra kerja (pemerintah/swasta). Lampirkan MoU atau dokumen tertulis lainnya. No Nama Instansi/Lembaga Mitra Bentuk Kemitraan Kurun Waktu 1. ......................... 2. ......................... 3. dst……………….. Pedoman Pemberian Apresiasi SKB, PKBM, dan Rumpin 22
No 2
Jenis Sarana
Keadaan
Keterangan
• Penyelenggaraan Program Pendidikan Anak Usia Dini dan Pendidikan Masyarakat (PAUD DIKMAS)
Tempat Penyelenggaraan Gedung Kegiatan Perkantoran
• Penyelenggaraan Pelatihan PTK Pendidikan Anak Usia Dini dan Pendidikan Masyarakat (PAUD DIKMAS)
Rumah Ruko
• Pembinaan PTK dan Satuan Pendidikan Anak Usia Dini dan Pendidikan Masyarakat (PAUD DIKMAS)
......................... 3
4
Status Bangunan /Gedung Lembaga*
Sarana belajar
Milik sendiri
____*: Jika status Kontrak/sewa bangunan Pinjam kontrak/sewa ........................... atau pinjam, maka lampirkan surat jaminan penggunaan.
Meja & kursi belajar….set Papan tulis ........set Lemari/rak buku .....unit Mesin tik ............unit Komputer............unit Bahan ajar.......... jenis Bahan Bacaan ...... judul Lainnya disebutkan, jika ada.
c. Indikator Penilaian
Kondisi :
• Penyelenggaraan Percontohan Program Pendidikan Anak Usia Dini dan Pendidikan Masyarakat (PAUD DIKMAS) • Implementasi / Replikasi Model • Prestasi dan Pengakuan • Sarana dan Prasarana 2. PKBM a. Persyaratan Calon Nominator PKBM: • Memiliki prestasi pada tingkat kabupaten/kota dan atau tingkat provinsi, dan atau nasional. • Status sebagai PKBM (tidak sebagai lembaga lain/ tidak double status) • Menyelenggarakan minimal 2 program utama PAUD-Dikmas secara reguler dan minimal 1 program pendukung, Pilihan program utama yaitu: pendidikan keaksaraan, pendidikan kesetaraan Paket A, Paket B, Paket C, Kursus-kursus, dan PAUD. Pilihan program pendukung misalnya usaha produktif, TBM, Pengarusutamaan Gender, pendidikan kecakapan keorangtuaan, dan program lainnya sesuai kebutuhan masyarakat serta memiliki minimal 1 (satu) desa binaan • Diusulkan oleh Dinas Pendidikan Provinsi. • Membuat serta mengajukan proposal sekurang-kurangnya memuat data dan informasi yang terkait dengan Aspek yang dinilai, seperti yang tertera pada butir lampiran 2.
Pedoman Pemberian Apresiasi SKB, PKBM, dan Rumpin 21
Pedoman Pemberian Apresiasi SKB, PKBM, dan Rumpin 6
• Belum pernah menerima Penghargaan/Apresiasi Berprestasi pada tahun sebelumnya.
PKBM
b. Mekanisme Pengusulan Usulan PKBM berprestasi diajukan melalui mekanisme sebagai berikut:
4. Organisasi dan Manajemen Kemukakan struktur kepengurusan/pengelola, uraian tugas kepengurusan serta rencana program kerja tahunan Pengurus Lembaga: Tempt/ No Nama L/P Pendidikan Pekerjaan Jabatan Tgl Lahir
• Dinas Pendidikan Provinsi mengajukan usulan 1 (satu) PKBM terbaik selama 2 (dua) tahun terakhir di wilayahnya
1. 2.
c. Indikator Penilaian
3.
• Manajemen dan Organisasi. • Sarana dan Prasarana.
4
• Program dan Pembelajaran.
5
• Kemandirian Pembiayaan dan Unit Usaha.
dst
• Desa Binaan. • Kemitraan dan dukungan Masyarakat. • Prestasi, pengakuan 3. RUMPIN a. Persyaratan Calon Nominator RUMPIN : • Menyelenggarakan minimal 5 sentra. • Diusulkan oleh Dinas Pendidikan Provinsi. • Membuat serta mengajukan proposal sekurang-kurangnya memuat data dan informasi yang terkait dengan aspek yang dinilai, seperti yang tertera pada lampiran 3. • Belum pernah menerima penghargaan/apresiasi RUMPIN pada tahun sebelumnya. b. Mekanisme Pengusulan Usulan RUMPIN diajukan melalui mekanisme sebagai berikut: • Dinas Pendidikan Povinsi mengajukan usulan 1 (satu) RUMPIN terbaik wilayahnya. Pedoman Pemberian Apresiasi SKB, PKBM, dan Rumpin 7
5. Tutor/Fasilitator No
Nama
L/P
Tempt/ Tgl Lahir
Pendidikan
Pekerjaan
Keahlian yang dimiliki
1. 2. 3. 4 5 dst 6. Sarana dan Prasarana No 1
Jenis Sarana Luas Gedung Lembaga/ Organisasi
Keadaan Luas Tanah:………..m² Luas Bangunan:…....m²
Pedoman Pemberian Apresiasi SKB, PKBM, dan Rumpin 20
Keterangan
PROFIL PKBM
c. Indikator Penilaian • Manajemen dan Organisasi.
1. Identitas Lembaga: a. NamaLembaga : ..........…………....................... b. Alamat Lengkap : ..........…………....................... c. No. Telp./HP : ..........…………....................... d. Nama Ketua : ..........…………....................... e. Alamat Lengkap : ..........…………....................... f. No. Telp./HP : ..........…………....................... g. Berdiri sejak : tahun……............................. h. Akta Notaris/Izin Pendirian*: 1) Nomor : ..........…………....................... 2) Pejabat : ..........…………....................... i. NILEM/NPSN : ..........…………....................... j. Rekening Lembaga 3) Nama Bank : ..........…………....................... 4) No. Rekening : ..........…………....................... 5) Atas Nama Lembaga : ..........…………....................... k. NPWP : ..........…………....................... _______* : lampirkan akta notaris. 2. Visi, Misi, dan Tujuan Lembaga: a. Visi : .……………………………………………................. …………………………………………………………………………….. b. Misi : .……………………………………………................. …………………………………………………………………………….. c. Tujuan : .……………………………………………................. …………………………………………………………………………….. 3. Profil Desa Binaan Mendeskripsikan pemberdayaan yang dilakukan pada desa binaan, serta kondisi masyarakatnya, maupun potensi yang dimiliki desa binaan tersebut, lampirkan bukti dan hasilnya. Pedoman Pemberian Apresiasi SKB, PKBM, dan Rumpin 19
• Sarana dan Prasarana. • Program dan Pembelajaran. • Kemandirian Pembiayaan dan Unit Usaha. • Kemitraan dan dukungan Masyarakat. • Prestasi, pengakuan. 4. Prosedur Pemberian Apresiasi Prosedur pemberian penghargaan untuk SKB, PKBM dan RUMPIN meliputi : a. Semua usulan yang masuk ke sekretariat panitia akan dinilai dan diseleksi oleh dewan juri/tim penilai yang ditetapkan oleh Direktorat Pembinaan Pendidikan Keaksaraan dan Kesetaraan. b. 18 (delapan belas) nominator SKB, PKBM dan RUMPIN terbaik berdasarkan hasil penilaian dewan juri (penilai) akan diundang untuk memberikan paparan dan makalah terstruktur. c. Hasil visitasi lapangan dan paparan makalah akan dibahas pada sidang pleno dewan juri (penilai) untuk menentukan SKB, PKBM, dan RUMPIN sebagai calon penerima apresiasi lomba SKB, PKBM dan RUMPIN tahun 2015 d. Direktorat Pembinaan Pendidikan Keaksaraan dan Kesetaraan menetapkan SKB, PKBM, dan RUMPIN penerima apresiasi tahun 2015, berdasarkan hasil sidang pleno. e. Penyerahan Apresiasi dilaksanakan pada Puncak Hari Aksara Internasional ke 50 tahun 2015 oleh Menteri Pendidikan dan Kebudayaan.
Pedoman Pemberian Apresiasi SKB, PKBM, dan Rumpin 8
5. Dewan Juri Dewan juri (penilai) sebanyak 9 (sembilan) orang dari unsur: a. Direktorat Pembinaan Pendidikan Keaksaraan &Kesetaraan b. Akademisi c. Praktisi / Penggiat
C. Hadiah dan Penghargaan
Lampiran 2. Format Usulan Nominator PKBM Contoh Cover USULAN PROFIL PUSAT KEGIATAN BELAJAR MASYARAKAT …………………………………………….. ………………………………………….. Provinsi …………………..
Kepada para pemenang akan diberikan penghargaan dalam bentuk: piagam dan uang pembinaan, Hadiah uang pembinaan yang disediakan adalah sebagai berikut: 1. Pemenang Pertama
Rp20.000.000,00
2. Pemenang Kedua
Rp15.000.000,00
3. Pemenang Ketiga `
Rp12.500.000,00
4. Pemenang Harapan Pertama
Rp10.000.000,00
5. Pemenang Harapan Kedua
Rp7.500.000,00
6. Pemenang Harapan Ketiga
Rp5.000.000,00
Diajukan untuk mengikuti: PEMBERIAN APRESIASI PKBM TAHUN 2015
Catatan: Pajak hadiah ditanggung pemenang
Kepada: Direktur Pembinaan Pendidikan Keaksaraan dan Kesetaraan, Ditjen PAUD DIKMAS, Kemdikbud Gedung E Lantai 8, Jl. Jenderal Sudirman Senayan, Jakarta 10270
Pedoman Pemberian Apresiasi SKB, PKBM, dan Rumpin 9
Pedoman Pemberian Apresiasi SKB, PKBM, dan Rumpin 18
10.Dukungan Serta Partisipasi Pemda dan Masyarakat Kemukakan sejauh mana tingkat partisipasi Pemerintah Daerah dan masyarakat serta bentuk-bentuk dukungan Pemerintah Daerah dan masyarakat terhadap eksistensi SKB. Uraikan pula dampak SKB dalam permberdayaan masyarakat.
BAB III TATA CARA MENGIKUTI KEGIATAN
A. Pengiriman Usulan Usulan Pemberian Apresiasi kepada SKB, PKBM dan RUMPIN dikirimkan kepada: Direktur Pembinaan Pendidikan Keaksaraan dan Kesetaraan u.p. Subdit Kelembagaan dan Kemitraan Direktorat Pembinaan Pendidikan Keaksaraan dan Kesetaraan Direktorat Jenderal PAUD DIKMAS, Kemendikbud, Gedung E Lantai 8, Jalan Jenderal Sudirman, Senayan, Jakarta 10270. Tlp. (021) 5725502 Fax. (021) 5725039
B. Batas Waktu Penerimaan Usulan Batas waktu penerimaan usulan SKB, PKBM, dan RUMPIN diterima paling lambat tanggal 31 Agustus 2015. Usulan yang masuk setelah tanggal tersebut dinyatakan gugur dan tidak akan dipertimbangkan untuk dinilai oleh dewan juri.
C. Pembiayaan Biaya pelaksanaan kegiatan ini dibebankan pada DIPA Satuan Kerja Direktorat Pembinaan Pendidikan Keaksaraan dan Kesetaraan tahun 2015.
Pedoman Pemberian Apresiasi SKB, PKBM, dan Rumpin 17
Pedoman Pemberian Apresiasi SKB, PKBM, dan Rumpin 10
BAB IV PENUTUP
Pedoman Pemberian apresiasi kepada SKB, PKBM dan RUMPIN, dimaksudkan untuk memberikan acuan kepada Dinas Pendidikan Provinsi, Kabupaten/Kota, lembaga, mitra dan pemangku kepentingan terkait. Sebaiknya Pemberian Apresiasi kepada SKB, PKBM dan RUMPIN dilaksanakan secara berjenjang dari tingkat Kabupaten/Kota, Provinsi, dan Pusat, sehingga SKB, PKBM dan RUMPIN yang diusulkan ke panitia adalah yang terbaik didaerahnya. Untuk klarifikasi dan pertanyaan harap dapat lebih lanjut menghubungi Subdit Kelembagaan dan kemitraan :
Direktorat Pembinaan Pendidikan Keaksaraan dan Kesetaraan u.p. Subdit Kelembagaan dan Kemitraan Kompleks Kemdikbud, Gedung E lantai 8 Jalan Jenderal Sudirman, Senayan, Jakarta, 10270 Telepon
: (021) 5725502
Faksimili
: (021) 5725039
Website
: http://www.paudni.kemdikbud.go.id/bindikmas/
b. Materi/bahan ajar/buku/modul yang pernah dihasilkan (Bukti hasil dan dokumentasi dilampirkan): 1) ...................................................................... 2) ...................................................................... 3) dst 6. Kemitraan dan wilayah kerja Kemukakan pihak-pihak yang dijadikan mitra SKB. Lampirkan MoU atau dokumen tertulis lainnya. Nama Instansi/ No Bentuk Kemitraan Kurun Waktu Lembaga Mitra 1. ......................... 2. ......................... 3. dst ................... Wilayah Kerja SKB meliputi : No Kecamatan 1. .............................. 2. .............................. 3. dst ........................
Kelurahan/Desa
Keterangan
7. Pembiayaan Sebutkan sumber-sumber pembiayaan SKB dan cara pengelolaannya. Lampirkan buku bukti pengelolaan sumber dan penggunaan dana. 8. Inovasi Sebutkan bentuk-bentuk percontohan, pengkajian, serta pengembangan model program Pendidikan Anak Usia Dini dan Pendidikan Masyarakat. Lampirkan dokumentasi dan bukti. 9. Prestasi, Apresiasi dan Pengakuan yang pernah diraih: Sebutkan Penghargaan/Apresiasi yang pernah diraih SKB, serta pengakuan dari media massa. Lampirkan bukti/hasilnya sertifikat/piagam atau kliping berita.
Pedoman Pemberian Apresiasi SKB, PKBM, dan Rumpin 11
Pedoman Pemberian Apresiasi SKB, PKBM, dan Rumpin 16
No.
Fasilitas
1.
Prasarana 1. Gedung Kantor 2. Ruang Belajar 3. Gedung Serbaguna 4. Rumah Dinas Dst
2.
Jumlah/ Luas
Kondisi
Ket.
Lampiran 1. Format Usulan Nominator SKB
..........................
Contoh Cover
..........................
USULAN PROFIL SANGGAR KEGIATAN BELAJAR …………………………………………….. ………………………………………….. Provinsi …………………..
.......................... .......................... ..........................
Sarana a. Komputer
..........................
b. Lemari
..........................
c. Alat Kursus
..........................
5. Program/kegiatan: a. Kegiatan yang pernah dan sedang dilaksanakan (Bukti hasil dan dokumentasi dilampirkan): 1) Jenis program/kegiatan. 2) Jumlah peserta didik yang aktif untuk setiap kegiatan 3) Narasumber yang terlibat 4) Pembiayaan 5) Akad kerjasama dengan instansi/penyandang dana 6) Sarana belajar yang digunakan 7) Laporan kemajuan peserta didik 8) Foto dokumentasi kegiatan 9) dst.
Pedoman Pemberian Apresiasi SKB, PKBM, dan Rumpin 15
Diajukan untuk mengikuti: PEMBERIAN APRESIASI SKB TAHUN 2015
Kepada: Direktur Pembinaan Pendidikan Keaksaraan dan Kesetaraan, Ditjen PAUD DIKMAS, Kemendikbud Gedung E Lantai 8, Jl. Jenderal Sudirman Senayan, Jakarta 10270
Pedoman Pemberian Apresiasi SKB, PKBM, dan Rumpin 12
PROFIL SKB ......... 1. Identitas Lembaga: a. Nama SKB : ..........…………..................... b. Alamat Lengkap : ..........…………..................... c. No. Telp./HP : ..........…………..................... d. Nama Kepala SKB : ..........…………..................... e. Alamat Lengkap : ..........…………..................... f. No. Telp./HP : ..........…………..................... g. Berdirisejak : tahun……........................... h. Rekening Lembaga 1) Nama Bank : ..........…………..................... 2) No. Rekening : ..........…………..................... 3) Atas Nama Lembaga : ..........…………..................... i. NPWP : ..........………….....................
Rencana program kerja tahunan : No Nama Program Recana Sasaran 1.
..........................
2.
..........................
3
Dst...
Lokasi
Dana
Tenaga Struktural: No
Pangkat/ Nama/ NIP L/P Jabatan Gol
Pendidikan Terakhir Ket Jenjang Jurusan
1. ............. 2. ............. 3. dst........
Visi, Misi, dan Tujuan Lembaga: b. Visi : .…………………………………………....................... ……………………………………………………………………………….. c. Misi : .…………………………………………....................... ……………………………………………………………………………….. d. Tujuan : .…………………………………………....................... ……………………………………………………………………………….. 2. Profil PKBM binaan Mendeskripsikan bentuk pendampingan, penyuluhan, bimbingan, dan pelatihan kepada pada PKBM binaan, serta kondisi PKBM binaan, maupun potensi yang dimiliki PKBM binaan tersebut, lampirkan bukti dan hasilnya.
Tenaga Fungsional (Pamong Belajar): No
Nama/ NIP
Pangkat L/P Jabatan /Gol
Pendidikan Teakhir Ket Jejang Jurusan
1. ........... 2. ........... 3. dst...... 4. Sarana dan Prasarana Luas tanah : ................. m² Luas Bangunan : ................. m²
3. Organisasi dan Manajemen Kemukakan struktur organisasi SKB, uraian tugas pamong belajar dan tata usaha SKB. Pedoman Pemberian Apresiasi SKB, PKBM, dan Rumpin 13
Pedoman Pemberian Apresiasi SKB, PKBM, dan Rumpin 14