PEDOMAN PELAKSANAAN PERINGATAN HARI PAHLAWAN TAHUN 2013
PANITIA PUSAT PERINGATAN HARI PAHLAWAN KEMENTERIAN SOSIAL REPUBLIK INDONESIA JL. SALEMBA RAYA NO. 28 TELP. 3100436 JAKARTA
PEDOMAN PELAKSANAAN PERINGATAN HARI PAHLAWAN TAHUN 2013
A.
PENDAHULUAN Kemerdekaaan adalah hak segala bangsa, dan oleh sebab itu maka penjajahan diatas dunia harus dihapuskan karena tidak sesuai dengan perikemanusian dan perikeadilan. Sepenggal kalimat tersebut terdapat dalam kalimat Undang-Undang Dasar 1945 yang mengisyaratkan bahwa suatu kemerdekaan adalah keinginan yang tidak bisa ditawar atau dilakukan dengan ragu-ragu, artinya segala daya dan upaya dalam rangka untuk mewujudkan suatu bangsa yang merdeka harus diperjuangkan dengan cara apapun walaupun harus dengan pengorbanan yang luar biasa. Cita-cita perjuangan yang dilakukan oleh para pejuang kemerdekaan pada waktu itu hanya menuntut pada suatu keinginan bersama yaitu Indonesia Merdeka, karena dengan merdeka, maka suatu bangsa akan dapat menentukan nasib dan masa depannya sendiri tanpa tekanan dari penjajah manapun. Representasi dari pengorbanan rakyat Indonesia dalam berjuang mewujudkan suatu Indonesia yang merdeka telah ditorehkan dengan pertumpahan darah melalui pertempuran 10 November 1945 di Surabaya dengan korban jiwa yang sangat luar biasa. Untuk mengenang peristiwa heroik tersebut, maka tanggal 10 November 1945 dijadikan sebagai momentum Hari Pahlawan yang hingga saat ini diperingati sebagai Hari Nasional. Esensi pertempuran 10 November 1945 dengan tujuan utama adalah Indonesia merdeka telah memberikan dampak positif yang luar biasa terhadap akselerasi proses pembangunan nasional dari waktu ke waktu seiring perubahan peradaban umat manusia hingga saat ini sehingga esensi 10 November dimaknai sebagai masa perjuangan untuk Indonesia merdeka. Seiring perubahan waktu, maka Peringatan Hari Pahlawan dari waktu ke waktu melengkapi implementasi perwujudan kehidupan masyarakat dalam berbangsa dan bernegara melalui berbagai karya dan karsa anak bangsa untuk mewujudkan suatu kehidupan yang lebih baik dibanding dengan masa-masa sebelumnya. Untuk itu esensi Hari Pahlawan pada masa kini dan masa yang akan datang tidak lagi mengejar suatu keinginan Indonesia merdeka tetapi lebih difokuskan untuk mewujudkan suatu mimpi, harapan dan keinginan kehidupan yang lebih sejahtera dalam arti luas. Persoalannya adalah bagaimana kita bisa menarik benang merah dari esensi nilai juang kepahlawanan pada masa lalu menjadi sebuah modal yang dapat digunakan untuk mengangkat harkat, derajat dan martabat bangsa Indonesia ke depan sehingga cerita tentang pertempuran 10 November 1945 di Surabaya tidak hanya sebagai cerita heroik belaka tapi dapat menjadi inspirasi sekaligus pendorong untuk mewujudkan suatu bangsa yang besar yang tidak hanya cukup menghargai jasa pahlawannya tapi juga menghargai, menghormati dan meneladani satu sama lain kalau ingin dianggap menjadi bangsa yang besar.
2
B.
DASAR HUKUM 1. 2. 3. 4. 5.
6. 7. 8. 9.
10.
11.
12.
13.
14.
15. 16.
17.
18.
Undang-Undang Nomor : 32 Tahun 2004 tentang Pemerintah Daerah. Undang-Undang Nomor : 11 Tahun 2009 tentang Kesejahteraan Sosial. Undang-Undang Republik Indonesia Nomor 20 Tahun 2009 tentang Gelar,Tanda Jasa dan Tanda Kehormatan. Peraturan Pemerintah Nomor : 25 Tahun 2000 tentang Kewenangan Pemerintah Pusat dan Kewenangan Propinsi sebagai Daerah Otonom. Peraturan Pemerintah Nomor : 35 Tahun 2010 tentang Pelaksanaan Undang-Undang Nomor : 20 Tahun 2009 tentang Gelar, Tanda Kehormatan dan Tanda Jasa Keputusan Presien RI No. 316 Tahun 1959 tentang Hari - hari Nasional yang bukan Hari Libur. Keputusan Presiden RI Nomor : 227 tahun 1963 tentang Peraturan Pahlawan Kemerdekaan Nasional. Keputusan Presiden RI Nomor : 228 Tahun 1963 tentang Peraturan Tata Cara Penetapan Pahlawan Kemerdekaan Nasional. Keputusan Presiden RI Nomor : 65 Tahun 1999 tentang Panitia Negara Perayaan Hari-Hari Nasional dan Penerimaan Kepala Negara / Pemerintah Asing / Pimpinan Organisasi Internasional. Keputusan Presiden RI Nomor : 09 Tahun 2005 tentang Kedudukan, Tugas, Fungsi, Kewenangan, Susunan Organisasi dan Tata Kerja Departemen. Surat Menteri / Sekretaris Negara Nomor : B-329 / M-SESNEG / 8 / 74 tanggal 12 Agustus 1974 perihal Pelimpahan Pimpinan Pengendalian Peringatan Hari Pahlawan. Keputusan Menteri Sosial RI Nomor : HUK.3-48/108 Tahun 1975 tanggal 14 Juni 1975 tentang Penyelenggaraan Peringatan Hari Pahlawan 10 November yang pertama kali dilaksanakan oleh Departemen Sosial RI. Instruksi bersama Menteri Dalam Negeri, Menteri Pendidikan Kebudayaan dan Menteri Sosial Nomor : 11 Tahun 1975, Nomor : 6/4/1975 dan Nomor : HUK/3-1-26/56 tanggal 29 April 1975 tentang Ziarah ke Taman Makam Pahlawan serta Museum-museum ABRI maupun Sipil bagi Pelajar dan Pramuka. Keputusan Menteri Sosial RI Nomor : 22/HUK/1997, tanggal 13 Mei 1997 tentang Pembinaan Nilai Kepahlawanan, Keperintisan dan Kepeloporan. Keputusan Menteri Sosial Nomor : 86/HUK/2010 tentang Organisasi dan Tata Kerja Kementerian Sosial RI. Keputusan Menteri Sosial RI Nomor : 117/HUK/2013 tanggal 25 September 2013 tentang Panitia Peringatan Hari Pahlawan Tahun 2013. Telex Menteri Luar Negeri RI Nomor : B-10508/Kemlu/131021 tanggal 21 Oktober 2013 tentang Peringatan Hari Pahlawan di Luar Negeri. Kawat Menteri Dalam Negeri RI Nomor : 003.1/7675/SJ tanggal 21 Oktober 2013 tentang Peringatan Hari Pahlawan di Daerah.
3
C.
D.
TUJUAN 1.
Meningkatkan kesadaran masyarakat menghargai jasa-jasa pahlawannya.
untuk
menghormati
dan
2.
Melestarikan dan memasyarakatkan Nilai Kepahlawanan, Keperintisan, dan Kesetiakawanan Sosial untuk dapat dihayati, diamalkan dan didayagunakan sehingga menjadi bagian dari sikap dan perilaku kehidupan sehari-hari segenap bangsa Indonesia dalam kehidupan bermasyarakat, berbangsa dan bernegara.
3.
Menanamkan dan mengembangkan jiwa, semangat serta cita-cita para Pahlawan di kalangan masyarakat dalam mensukseskan Pembangunan Nasional.
TEMA Tema Peringatan Hari Pahlawan Tahun 2013 :
” Pahlawanku Idolaku ” E.
PENYELENGGARAAN 1.
2.
Kepanitiaan a.
Di Pusat Panitia Peringatan Hari Pahlawan ditetapkan dengan Keputusan Menteri Sosial RI yang keanggotaannya terdiri dari unsur Lembaga Pemerintah/Instansi terkait, Organisasi Sosial Kemasyarakatan serta unsur terkait lainnya.
b.
Di Daerah Panitia Peringatan Hari Pahlawan di Provinsi ditetapkan oleh Gubernur dan di Kabupaten / Kota ditetapkan oleh Bupati/ Walikota setempat.
c.
Di Luar Negeri Panitia Peringatan Hari Pahlawan di Luar Negeri ditetapkan oleh Kepala Perwakilan RI setempat.
Organisasi Penyelenggara di Pusat a.
Susunan Organisasi dan Tugas Panitia Pusat Peringatan Hari Pahlawan Tahun 2013, yaitu sebagai berikut : 1)
Pelindung Melindungi Kepanitiaan Hari Pahlawan Tahun 2013 dalam pelaksanaan kegiatan Peringatan Hari Pahlawan Tahun 2013.
4
2)
Penanggungjawab Umum : Menetapkan kebijakan umum serta memberikan arahan dalam penyelenggaraan Peringatan Hari Pahlawan Tahun 2013.
3)
Penanggungjawab Teknis : Menetapkan kebijakan teknis serta memberikan arahan dalam penyelenggaraan Peringatan Hari Pahlawan Tahun 2013.
4)
Pengarah Umum : Memberikan arahan dan pertimbangan penyelenggara dalam rangka Pelaksanaan Peringatan Hari Pahlawan Tahun 2013.
5)
Pengarah Teknis : Memberikan arahan dan bimbingan teknis untuk kelancaran dan kesempurnaan Hari Pahlawan Tahun 2013.
6)
Penasehat Teknis : Memberikan saran dan petunjuk teknis untuk kelancaran dan kesempurnaan pelaksanaan Peringatan Hari Pahlawan Tahun 2013.
7)
Ketua Umum dan Wakil Ketua Umum : Mengkoordinasikan dan mengendalikan teknis penyelenggaraan Peringatan Hari Pahlawan baik di Pusat, Daerah maupun di Perwakilan-Perwakilan RI di Luar Negeri.
8)
Ketua Pelaksana Harian dan Wakil Ketua Pelaksana Harian : Membantu tugas-tugas Ketua Umum dan mengkoordinasikan tugas sehari-hari para Ketua secara operasional dalam melaksanakan tugas-tugas kepanitiaan dalam Peringatan Hari Pahlawan Tahun 2013.
9)
Sekretaris I dan Sekretaris II : Membantu Pimpinan dalam bidang administrasi untuk kelancaran penyelenggaraan Peringatan Hari Pahlawan mulai dari persiapan, pelaksanaan dan laporan.
10)
Bendahara I dan Bendahara II : a. Menyiapkan, menyimpan dan membayarkan untuk pelaksanaan kegiatan-kegiatan Peringatan Hari Pahlawan Tahun 2013 sesuai dengan anggaran. b. Mempertanggungjawabkan administrasi keuangan yang dipergunakan dalam pelaksanaan Hari Pahlawan Tahun 2013 sesuai dengan ketentuan yang berlaku.
5
11)
Ketua I dan Wakil Ketua I Bidang Upacara dan Haul Pahlawan Nasional Mengkoordinasikan dan bertanggungjawab atas pelaksanaan secara operasional kegiatan yang dilaksanakan dalam lingkup tugas : a) Seksi Upacara Ziarah Nasional. b) Seksi Upacara Tabur Bunga di Laut. c) Seksi Haul Pahlawan Nasional
12)
Ketua II dan Wakil Ketua II Bidang Wisata Sejarah, Kemah Kebangsaan dan Sarasehan Mengkoordinasikan dan bertanggungjawab atas pelaksanaan secara operasional kegiatan yang dilaksanakan dalam lingkup tugas : a) Seksi Wisata Sejarah. b) Seksi Kemah Kebangsaan. c) Seksi Sarasehan.
13)
Ketua III dan Wakil Ketua III Bidang Penganugerahan Gelar, Ramah Tamah, Ziarah Wisata dan Kirab Mengkoordinasikan dan bertanggungjawab atas pelaksanaan secara operasional kegiatan yang dilaksanakan dalam lingkup tugas : a) Seksi Penganugerahan Gelar. b) Seksi Ramah Tamah. c) Seksi Ziarah Wisata. d) Seksi Kirab.
14)
Ketua IV dan Wakil Ketua IV Bidang Lomba Mengkoordinasikan dan bertanggungjawab pelaksanaan secara operasional kegiatan dilaksanakan dalam lingkup tugas : a) Seksi Lomba Lukis. b) Seksi Lomba Paduan Suara. c) Seksi Lomba Cerdas Tangkas Kepahlawanan.
15)
atas yang
Ketua V dan Wakil Ketua V Bidang Humas dan Lembaga, Publikasi dan Hening Cipta, serta Dokumentasi Mengkoordinasikan dan bertanggungjawab atas pelaksanaan secara operasional kegiatan yang dilaksanakan dalam lingkup tugas : a) Seksi Humas dan Lembaga. b) Seksi Publikasi, Hening Cipta dan Dokumentasi.
6
16)
b.
Sekretariat Mengkoordinasikan kegiatan-kegiatan urusan Administrasi, urusan Keprotokolan, urusan Undangan dan urusan Perlengkapan dalam rangka kegiatan peringatan Hari Pahlawan tahun 2013. Secara operasional kegiatan yang dilaksanakan dalam lingkup tugas : a. Koordinator Urusan Administrasi. b. Koordinator Urusan Protokol. c. Koordinator Urusan Undangan. d. Koordinator Urusan Perlengkapan.
Tugas Ketua Seksi-Seksi 1)
Seksi Upacara Ziarah Nasional Menyusun rencana, persiapan, pelaksanaan Ziarah Nasional di TMPN Utama Kalibata serta menjaga / mengendalikan keamanan selama kegiatan Peringatan Hari Pahlawan berlangsung, termasuk koordinasi pelaksanaan pengaturan ketertiban lalu lintas, terutama pada saat pelaksanaan upacara.
2)
Seksi Upacara Tabur Bunga di Laut Menyusun rencana, persiapan dan pelaksanaan Upacara Tabur Bunga di Laut, termasuk koordinasi pelaksanaan pengaturan dan pengendalian keamanan.
3)
Seksi Haul Pahlawan Nasional Menyusun rencana, persiapan dan pelaksanaan acara Do’a Umat di tempat-tempat ibadah, rumah-rumah, sesuai dengan agama dan kepercayaan masing-masing.
4)
Seksi Wisata Sejarah Menyusun rencana, persiapan dan pelaksanaan acara Wisata Sejarah.
5)
Seksi Kemah Kebangsaan Menyusun rencana, persiapan dan pelaksanaan acara Kemah Kebangsaan.
6)
Seksi Sarasehan Menyusun rencana, persiapan dan pelaksanaan acara Sarasehan.
7)
Seksi Penganugerahan Gelar Menyusun rencana, persiapan dan pelaksanaan Upacara Penganugerahan Gelar Pahlawan di Istana.
7
8)
Seksi Ramah Tamah Menyusun rencana, persiapan dan pelaksanaan acara Ramah Tamah Menteri Sosial dengan para Warakawuri / Keluarga Pahlawan Nasional dan Perintis Kemerdekaan.
9)
Seksi Ziarah Wisata Menyusun rencana, persiapan dan pelaksanaan acara Ziarah Wisata ke TMPN / MPN.
10)
Seksi Kirab Menyusun rencana, persiapan dan pelaksanaan acara Kirab.
11)
Seksi Lomba Melukis Menyusun rencana, persiapan dan pelaksanaan acara Lomba Melukis.
12)
Seksi Lomba Paduan Suara Menyusun rencana, persiapan dan pelaksanaan Lomba Paduan Suara yang dapat mengembangkan Nilai Kepahlawanan dan memantapkan Wawasan Kebangsaan.
13)
Seksi Lomba Cerdas Tangkas Kepahlawanan Menyusun rencana, persiapan dan pelaksanaan Lomba Cerdas Tangkas Kepahlawanan yang dapat mengembangkan Nilai Kepahlawanan dan memantapkan Wawasan Kebangsaan.
14)
Seksi Humas dan Lembaga Melakukan koordinasi dalam melaksanakan hubungan dengan masyarakat dan pihak-pihak terkait demi mendukung kelancaran penyelenggaraan Peringatan Hari Pahlawan Tahun 2013.
15)
Seksi Publikasi, Hening Cipta dan Dokumentasi Mengkoordinasikan penyebarluasan informasi kegiatan Peringatan Hari Pahlawan Tahun 2013, melalui media cetak maupun elektronik acara kegiatan Peringatan Hari Pahlawan Tahun 2013, termasuk perekaman dan penyiaran Pidato / Amanat Menteri Sosial serta peliputan dan penyiaran berita tentang kegiatan-kegiatan Peringatan Hari Pahlawan melalui TVRI dan TV Swasta serta RRI dan Radio Swasta dan menyebarluaskan himbauan pelaksanaan acara Hening Cipta secara serentak 60 detik pada tanggal 10 November 2013 tepat pada pukul 08.15 waktu setempat di seluruh Indonesia. Meliput dan mendokumentasikan setiap rangkaian kegiatan Peringatan Hari Pahlawan sebagai bahan dokumentasi dan sebagai bahan dalam penulisan laporan kegiatan Peringatan Hari Pahlawan.
8
16)
Sekretariat terdiri : a. Koordinator urusan Administrasi : Menyusun rencana, persiapan dan melaksanakan urusan administrasi yang berkaitan dengan peringatan Hari Pahlawan Tahun 2013 serta mengkordinasikan dengan pihak-pihak yang terkait b. Koordinator urusan Protokol : Menyusun rencana , persiapan dan pelaksanaan bidang keprotokolan dalam rangka kegiatan peringatan Hari Pahlawan Tahun 2013. c. Koordinator urusan Undangan : Menyusun rencana, persiapan dan melaksanakan urusan undangan dalam rangka peringatan Hari Pahlawan tahun 2013 dengan pihak-pihak yang terkait. d. Koordinator urusan Perlengkapan : Menyusun rencana, persiapan dan melaksanakan urusan perlengkapan dalam rangka peringatan Hari Pahlawan Tahun 2013 dengan pihak-pihak yang terkait.
F.
POKOK-POKOK KEGIATAN 1.
Kegiatan di Pusat a.
Acara Pokok 1)
Haul Pahlawan Nasional oleh seluruh lapisan masyarakat pada tanggal 4 November 2013.
2)
Penganugerahan Gelar Pahlawan Nasional di Istana Negara.
3)
Pidato Menteri Sosial menyambut Peringatan Hari Pahlawan Tahun 2013 tanggal 9 November 2013 pukul 19.00 WIB di TVRI / RRI.
4)
Upacara Ziarah Nasional di Taman Makam Pahlawan Nasional Utama Kalibata tanggal 10 November 2013 pukul 08.00 WIB.
5)
Upacara Tabur Bunga di Laut tanggal 10 November 2013 pukul 08.00 WIB.
6)
Hening Cipta Tanggal 10 November 2013 selama 60 detik dimulai pukul 08.15 (waktu setempat) secara serentak di seluruh Indonesia.
9
b.
2.
7)
Upacara Bendera di Instansi Pemerintah dan Non Pemerintah, Lembaga-Lembaga Pendidikan (pada Upacara Bendera tersebut Pembina Upacara membacakan Amanat/Pidato Menteri Sosial dalam rangka memperingati Hari Pahlawan Tahun 2013) pada tanggal 10 November 2013 pukul 08.00 (waktu setempat).
8)
Pengibaran Bendera Merah Putih satu tiang penuh di setiap rumah dan lingkungan pemukiman penduduk pada tanggal 10 November 2013.
Acara Tambahan 1)
Ziarah Wisata di TMPN Utama Kalibata.
2)
Wisata Sejarah dengan mengunjungi bersejarah yang ada di Jakarta.
3)
Ramah Tamah Menteri Sosial dengan para Warakawuri / Keluarga Pahlawan Nasional dan Perintis Kemerdekaan.
4)
Kemah Kebangsaan.
5)
Lomba yang terkait dengan Kepahlawanan.
Museum-museum
Kegiatan di Daerah a.
Acara Pokok 1)
Haul Pahlawan Nasional oleh seluruh lapisan masyarakat pada tanggal 4 November 2013.
2)
Upacara Ziarah di Taman Makam Pahlawan / Makam Pahlawan Nasional, tanggal 10 November 2013 jam 08.00 waktu setempat.
3)
Upacara Tabur Bunga di Laut, tanggal 10 November 2013 pukul 08.00 waktu setempat (apabila dimungkinkan).
4)
Hening Cipta secara serentak selama 60 detik dimulai pada pukul 08.15 waktu setempat bersamaan dengan berlangsungnya Upacara Bendera, Ziarah di Taman Makam Pahlawan Nasional Utama Kalibata dan Tabur Bunga di Laut tanggal 10 November 2013.
10
b.
3.
5)
Upacara Bendera di Instansi-Instansi Pemerintah dan Non Pemerintah, Lembaga-Lembaga Pendidikan dengan Pidato / Sambutan Pembina Upacara yang diharapkan membacakan Sambutan Menteri Sosial RI dalam rangka Peringatan Hari Pahlawan pada tanggal 10 November 2013.
6)
Pengibaran Bendera Merah Putih satu tiang penuh di setiap rumah, kantor dan lingkungan pemukiman penduduk pada tanggal 10 November 2013.
Acara Tambahan 1)
Ziarah Wisata di TMP / MPN.
2)
Ramah Tamah Gubernur/Bupati/Walikota dengan keluarga Pahlawan, Perintis Kemerdekaan dan Pejuang.
3)
Kegiatan lain sesuai dengan situasi dan kondisi daerah setempat.
para
Kegiatan di Luar Negeri Untuk Perwakilan RI di Luar Negeri, Acara Peringatan Hari Pahlawan disesuaikan dengan kondisi dan situasi setempat dengan mengutamakan Upacara Bendera.
G.
TUGAS DAN TANGGUNG JAWAB 1.
Pusat Panitia Pusat Peringatan Hari Pahlawan bertugas dan bertanggungjawab atas penyelenggaraan Peringatan Hari Pahlawan 2013 di Pusat.
2.
Daerah Panitia Peringatan Hari Pahlawan di Daerah bertugas dan bertanggungjawab atas penyelenggaraan Peringatan Hari Pahlawan 2013 di Daerah.
3.
Luar Negeri Panitia Peringatan Hari Pahlawan di Luar Negeri bertugas dan bertanggungjawab atas penyelenggaraan Peringatan Hari Pahlawan 2013 di Luar Negeri.
11
H.
I.
PEMBIAYAAN 1.
Pusat Pembiayaan Penyelenggaraan Peringatan Hari Pahlawan di Tingkat Pusat dibebankan pada Anggaran DIPA Dit. K2KS Tahun Anggaran 2013.
2.
Daerah Pembiayaan Penyelenggaraan Peringatan Hari Pahlawan di Daerah dibebankan pada APBD Prov/Kab/Kota setempat atau sumber lain.
3.
Luar Negeri Pembiayaan Penyelenggaraan Peringatan Hari Pahlawan di Luar Negeri dibebankan pada Anggaran Perwakilan RI/KBRI/Konsulat Jenderal setempat.
PELAPORAN Dalam melaksanakan tugasnya Panitia Peringatan Hari Pahlawan bertanggungjawab dan menyampaikan laporan secara tertulis dengan ketentuan sebagai berikut :
J.
1.
Untuk Panitia Pusat kepada Menteri Sosial RI.
2.
Untuk Panitia Provinsi kepada Gubernur dengan tembusan kepada Menteri Sosial RI.
3.
Untuk Panitia Kabupaten/Kota kepada Bupati/Walikota dengan tembusan kepada Gubernur.
4.
Untuk Panitia Perwakilan RI di Luar Negeri kepada Menteri Luar Negeri dengan tembusan kepada Menteri Sosial RI.
PENUTUP Pedoman Pelaksanaan ini dibuat untuk dapat dipergunakan sebagai acuan dalam menyelenggarakan Peringatan Hari Pahlawan Tahun 2013 baik di Pusat, Daerah maupun Luar Negeri.
`
Jakarta,
2013
Direktur Jenderal Pemberdayaan Sosial dan Penanggulangan Kemiskinan
Ketua Umum Panitia Pusat Peringatan Hari Pahlawan Tahun 2013
Hartono Laras
Bambang Sulistomo
Lampiran : 2:
BAGAN PANITIA PUSAT PERINGATAN HARI PAHLAWAN 2013
PELINDUNG
PENANGGUNG JAWAB UMUM PENGARAH UMUM
PENGARAH TEKNIS
PENANGGUNG JAWAB TEKNIS
PENASEHAT TEKNIS KETUA UMUM WAKIL KETUA UMUM BENDAHARA I
SEKRETARIS I
KETUA PELAKSANA HARIAN I & II WAKIL KETUA
BENDAHARA II
SEKRETARIS II
KETUA I WAKIL KETUA I KETUA II WAKIL KETUA II
SEKRETARIAT
KETUA III WAKIL KETUA III KETUA IV WAKIL KETUA IV KETUA V WAKIL KETUA V
SEKSI UPACARA ZIARAH NASIONAL
SEKSI UPACARA TABUR BUNGA DI LAUT
SEKSI HAUL PAHLAWAN NASIONAL
SEKSI WISATA SEJARAH
SEKSI KEMAH KEBANGSAAAN
SEKSI SARASEHAN
SEKSI HUMAS DAN LEMBAGA
SEKSI PUBLIKASI, HENING CIPTADAN DOKUMENTASI
SEKSI
LOMBA MELUKISI
SEKSI LOMBA PADUAN SUARA
SEKSI LOMBA CERDAS
TANGKAS KEPAHLAWANAN
SEKSI PENGANUGERAHAN GELAR
SEKSI RAMAH TAMAH
SEKSI ZIARAH WISATA
Lampiran : 3
JADWAL KEGIATAN PERINGATAN HARI PAHLAWAN TAHUN 2013
KEGIATAN PERSIAPAN DAN PENDUKUNG
APRI-JUNI
JULI
AGST
Apr-Juni 2012
Persiapan Pembentukan Panitia Harwan
NOVEMBER
Cerdas Tangkas organisasi
Wisata Sejarah
Pembuatan daftar nama pejabat yang ikut ZN dan TBL
Pembuatan surat kesediaan jadi panitia
ACARA TAMBAHAN
ACARA POKOK
OKTOBER
SEPTEMBER
Lampiran : 3
Lomba Melukis
Sarasehan Rapat Bidang/ Seksi Rapat Rapat Pra Pleno Pleno I
Rapat Pleno II
Penganugerahan gelar pahlawan Cerdas tangkas Generasi muda
Pengiriman Juklak ke Daerah
Pemasangan Spanduk dan Umbul-umbul
Kemah Kebangsaan
25 Juli
30 Sept
Sk Panitia
17 Okt
24 Sept16 Okt
18 Okt
22-25 Okt
Upacara Bendera
Upacara TBL Rekaman Pidato Mensos Upacara ZN
25 Okt
Nov
2 Nov
1-19 Nov
7 Nov
7-8 Nov
10 Nov
Hening Cipta 60 detik Pengibaran Bendera
Rapat Persiapan Harwan
Paduan Suara
Ziarah Wisata
11 Nov
Ramah Tamah Mensos dengam Warakawuri
13 Nov
16 Nov
Lampiran : 4
PEDOMAN PENYELENGGARAAN UPACARA PERINGATAN HARI PAHLAWAN TANGGAL 10 NOVEMBER 2013 ___________________________________________________.
1.
TEMA :
PAHLAWANKU IDOLAKU 2.
SIFAT UPACARA : Khidmat, Tertib dan Sederhana.
3.
TANGGAL UPACARA : Hari Minggu, 10 November 2013
4.
WAKTU DAN TEMPAT UPACARA : Pukul 08.00 waktu setempat di lapangan terbuka.
5.
URUTAN UPACARA BENDERA: a. Penghormatan umum kepada Pembina Upacara dipimpin oleh Komandan Upacara. b. Laporan Komandan Upacara kepada Pembina Upacara. c. Pengibaran bendera Merah Putih, diiringi Lagu Kebangsaan “Indonesia Raya ” yang dinyanyikan oleh seluruh peserta upacara. d. Mengheningkan cipta, dipimpin oleh Pembina Upacara. e. Pembacaan Pancasila. f. Pembacaan Pembukaan UUD’45. g. Pembacaan pesan-pesan Pahlawan/kata-kata mutiara (ditentukan panitia). h. Amanat Pembina Upacara. i. Pembacaan Do’a. j. Laporan Komandan Upacara kepada Pembina Upacara. k. Penghormatan kepada Pembina Upacara dipimpin oleh Komandan Upacara. l. Upacara selesai.
Catatan : Bila Upacara terpaksa tidak dapat dilaksanakan di lapangan terbuka, pengibaran Bendera Merah Putih diganti dengan Bendera Merah Putih yang sudah dipasang di tiang. Namun pokok-pokok acara lainnya wajib diikuti dengan penyesuaian seperlunya.
Lampiran : 5
PANCASILA
1. KETUHANAN YANG MAHA ESA. 2. KEMANUSIAAN YANG ADIL DAN BERADAB. 3. PERSATUAN INDONESIA. 4. KERAKYATAN YANG DIPIMPIN OLEH HIKMAT KEBIJAKSANAAN DALAM PERMUSYAWARATAN / PERWAKILAN. 5. KEADILAN SOSIAL INDONESIA.
BAGI
---0---
SELURUH
RAKYAT
Lampiran : 6
UNDANG-UNDANG DASAR NEGARA REPUBLIK INDONESIA TAHUN 1945 PEMBUKAAN BAHWA SESUNGGUHNYA KEMERDEKAAN ITU IALAH HAK SEGALA BANGSA DAN OLEH SEBAB ITU, MAKA PENJAJAHAN DI ATAS DUNIA HARUS DIHAPUSKAN KARENA TIDAK SESUAI DENGAN PERI KEMANUSIAAN DAN PERI KEADILAN. DAN PERJUANGAN PERGERAKAN KEMERDEKAAN INDONESIA TELAH SAMPAILAH KEPADA SAAT YANG BERBAHAGIA DENGAN SELAMAT SENTOSA MENGHANTARKAN RAKYAT INDONESIA KE DEPAN PINTU GERBANG KEMERDEKAAN NEGARA INDONESIA, YANG MERDEKA, BERSATU, BERDAULAT ADIL DAN MAKMUR. ATAS BERKAT RAKHMAT ALLAH YANG MAHA KUASA DAN DENGAN DIDORONGKAN OLEH KEINGINAN LUHUR, SUPAYA BERKEHIDUPAN KEBANGSAAN YANG BEBAS, MAKA RAKYAT INDONESIA MENYATAKAN DENGAN INI KEMERDEKAANNYA. KEMUDIAN DARIPADA ITU UNTUK MEMBENTUK SUATU PEMERINTAH NEGARA INDONESIA YANG MELINDUNGI SEGENAP BANGSA INDONESIA DAN SELURUH TUMPAH DARAH INDONESIA DAN UNTUK MEMAJUKAN KESEJAHTERAAN UMUM, MENCERDASKAN KEHIDUPAN BANGSA, DAN IKUT MELAKSANAKAN KETERTIBAN DUNIA YANG BERDASARKAN KEMERDEKAAN, PERDAMAIAN ABADI DAN KEADILAN SOSIAL, MAKA DISUSUNLAH KEMERDEKAAN KEBANGSAAN INDONESIA ITU DALAM SUATU UNDANG-UNDANG DASAR NEGARA INDONESIA YANG TERBENTUK DALAM SUATU SUSUNAN NEGARA REPUBLIK INDONESIA YANG BERKEDAULATAN RAKYAT DENGAN BERDASAR KEPADA : KETUHANAN YANG MAHA ESA, KEMANUSIAAN YANG ADIL DAN BERADAB, PERSATUAN INDONESIA, DAN KERAKYATAN YANG DIPIMPIN OLEH HIKMAT KEBIJAKSANAAN DALAM PERMUSYAWARATAN / PERWAKILAN, SERTA DENGAN MEWUJUDKAN SUATU KEADILAN SOSIAL BAGI SELURUH RAKYAT INDONESIA.
Lampiran : 7
TEMA PERINGATAN HARI PAHLAWAN 2013
” PAHLAWANKU IDOLAKU ” Heningkan Cipta selama 60 detik secara serentak pada pukul 08.15 waktu setempat tanggal 10 November 2013
PANPUS HARWAN 2013
SLOGAN PERINGATAN HARI PAHLAWAN 2013
” JANGAN SIA-SIAKAN PENGORBANAN PARA PAHLAWAN KITA” Heningkan Cipta selama 60 detik secara serentak pada pukul 08.15 waktu setempat tanggal 10 November 2013
PANPUS HARWAN 2013
“ TANPA PENGORBANAN PARA PAHLAWAN, BELUM TENTU KITA BISA SEPERTI SEKARANG ” Heningkan Cipta selama 60 detik secara serentak pada pukul 08.15 waktu setempat tanggal 10 November 2013
PANPUS HARWAN 2013
“ KITA TIDAK BOLEH LUPA TERHADAP PARA PAHLAWAN BANGSA, KARENA PENGORBANAN MEREKA MAKA KITA MENJADI ADA” Heningkan Cipta selama 60 detik secara serentak pada pukul 08.15 waktu setempat tanggal 10 November 2013
PANPUS HARWAN 2013
“ GELORA SEMANGAT JUANG PAHLAWAN
UNTUK WUJUDKAN INDONESIA SEJAHTERA ” Heningkan Cipta selama 60 detik secara serentak pada pukul 08.15 waktu setempat tanggal 10 November 2013
PANPUS HARWAN 2013
“ BANGSA YANG MAJU DAN MANDIRI ADALAH CITA-CITA PARA PAHLAWAN KUSUMA BANGSA ” Heningkan Cipta selama 60 detik secara serentak pada pukul 08.15 waktu setempat tanggal 10 November 2013
PANPUS HARWAN 2013
“ SEBAGAI BANGSA YANG BESAR, BERILAH SALAM DAN HORMAT KEPADA PARA PAHLAWAN MELALUI RASA KEPEDULIAN DAN PENGORBANAN” Heningkan Cipta selama 60 detik secara serentak pada pukul 08.15 waktu setempat tanggal 10 November 2013
PANPUS HARWAN 2013
” PAHLAWAN TIDAK MENUNTUT PENGHARGAAN KECUALI TETAP TEGAKNYA NEGARA KESATUAN REPUBLIK INDONESIA” Heningkan Cipta selama 60 detik secara serentak pada pukul 08.15 waktu setempat tanggal 10 November 2013
PANPUS HARWAN 2013
“ PAHLAWAN ADALAH TELADAN DAN PANUTAN SEGENAP BANGSA INDONESIA ” Heningkan Cipta selama 60 detik secara serentak pada pukul 08.15 waktu setempat tanggal 10 November 2013
PANPUS HARWAN 2013
“ MEMILIKI JATI DIRI BANGSA YANG MAJU DAN MANDIRI ADALAH CERMIN SIKAP DAN PERILAKU PAHLAWAN SEJATI ” Heningkan Cipta selama 60 detik secara serentak pada pukul 08.15 waktu setempat tanggal 10 November 2013
PANPUS HARWAN 2013
” PAHLAWAN MENGUTAMAKAN PERSATUAN DAN KESATUAN BANGSA” Heningkan Cipta selama 60 detik secara serentak pada pukul 08.15 waktu setempat tanggal 10 November 2013
PANPUS HARWAN 2013
“ PENGABDIAN, PERJUANGAN DAN PENGORBANAN PARA PAHLAWAN HANYA UNTUK BANGSA DAN NEGARA ” Heningkan Cipta selama 60 detik secara serentak pada pukul 08.15 waktu setempat tanggal 10 November 2013
PANPUS HARWAN 2013
“ …HANYA BANGSA YANG MENGHARGAI JASA PAHLAWANNYA DAPAT MENJADI BANGSA YANG BESAR …” Heningkan Cipta selama 60 detik secara serentak pada pukul 08.15 waktu setempat tanggal 10 November 2013
PANPUS HARWAN 2013
“ RELA BERKORBAN, TANPA PAMRIH, PANTANG MUNDUR
DAN PERCAYA PADA KEMAMPUAN SENDIRI ADALAH SIKAP PARA PAHLAWAN ” Heningkan Cipta selama 60 detik secara serentak pada pukul 08.15 waktu setempat tanggal 10 November 2013
PANPUS HARWAN 2013
m
Lampiran : 8 Lampiran : 8
PESAN-PESAN PERJUANGAN ATAU KATA MUTIARA DARI PARA PAHLAWAN NASIONAL
1.
Pesan Pahlawan Nasional Nyi Ageng Serang : “ Untuk keamanan dan kesentausaan jiwa, kita harus mendekatkan diri kepada Tuhan Yang Maha Esa, orang yang mendekatkan diri kepada Tuhan tidak akan terperosok hidupnya, dan tidak akan takut menghadapi cobaan hidup, karena Tuhan akan selalu menuntun dan melimpahkan anugerah yang tidak ternilai harganya “. ( Disampaikan pada saat Nyi Ageng Serang mendengarkan keluhan keprihatinan para pengikut / rakyat, akibat perlakuan kaum penjajah ).
2.
Pesan Pahlawan Nasional Jenderal Sudirman : “ Tempat saya yang terbaik adalah ditengah-tengah anak buah. Saya akan meneruskan perjuangan. Met of zonder Pemerintah TNI akan berjuang terus”. ( Disampaikan pada jam-jam terakhir sebelum jatuhnya Yogyakarta dan Jenderal Sudirman dalam keadaan sakit, ketika menjawab pernyataan Presiden yang menasihatinya supaya tetap tinggal di kota untuk dirawat sakitnya ).
3.
Pesan Pahlawan Nasional Prof. DR. R. Soeharso : “ Right or Wrong my country, lebih-lebih kalau kita tahu, negara kita dalam keadaan bobrok, maka justru saat itu pula kita wajib memperbaikinya “. ( Pernyataannya sebagai seorang nasionalis dan patriot ).
4.
Pesan Pahlawan Nasional Prof. Moh. Yamin, SH : “ Cita-cita persatuan Indonesia itu bukan omong kosong, tetapi benar-benar didukung oleh kekuatan-kekuatan yang timbul pada akar sejarah bangsa kita sendiri “. ( Disampaikan pada konggres II di Jakarta tanggal 27-28 Oktober 1928 yang dihadiri oleh berbagai perkumpulan pemuda dan pelajar, dimana ia menjabat sebagai sekretaris ).
5.
Pesan Pahlawan Nasional Supriyadi : “ Kita yang berjuang jangan sekali-kali mengharapkan pangkat, kedudukan ataupun gaji yang tinggi “. ( Disampaikan pada saat Supriyadi memimpin pertemuan rahasia yang dihadiri beberapa anggota Peta untuk melakukan pemberontakan melawan pemerintah Jepang ).
6.
Pesan Pahlawan Nasional Teuku Nyak Arif : “ Indonesia merdeka harus menjadi tujuan hidup kita bersama “ ( Disampaikan pada pidato bulan Maret 1945, dimana Teuku Nyak Arif menjadi Wakil Ketua DPR seluruh Sumatera ).
7.
Pesan Pahlawan Nasional Abdul Muis : “ Jika orang lain bisa, saya juga bisa, mengapa pemuda-pemuda kita tidak bisa, jika memang mau berjuang “. ( Menceritakan pengalamannya di luar negeri kepada para pemuda di Sulawesi, ketika Abdul Muis melakukan kunjungan ke Sulawesi sebagai anggota Volksraad dan sebagai wakil SI ).
8.
Pesan Pahlawan Mankunegoro I : -
Nasional
Pangeran
Sambernyowo
/
KGPAA
Rumongso melu handarbeni ( merasa ikut memiliki ) Wajib melu hangrungkebi ( wajib ikut mempertahankan ) Mulat sario hangroso wani ( mawas diri dan berani bertanggung jawab ).
( Merupakan prinsip Tri Dharma yang dikembangkan oleh Mangkunegoro I ).
Lampiran : 9
PETUNJUK PELAKSANAAN HENING CIPTA SECARA SERENTAK 60 DETIK ___________________________________.
1.
Untuk mengenang dan menghormati jasa-jasa para pahlawan yang telah gugur membela bangsa dan negara, akan dilaksanakan Hening Cipta secara serentak selama 60 detik di seluruh Indonesia.
2.
Hening Cipta selama 60 detik secara serentak dilaksanakan pada hari Sabtu tanggal 10 November 2013, pada pukul : 08.15 waktu setempat; bertepatan dengan Upacara Peringatan Hari Pahlawan.
3.
Hening Cipta selama 60 detik secara serentak dilaksanakan : a. Di Pusat ( Jakarta ) : pada Upacara Ziarah Nasional di Taman Makam Pahlawan Nasional Utama Kalibata Jakarta sebagai titik komando ditandai dengan bunyi sirine di Taman Makam Pahlawan Nasional Kalibata selama 1 menit. b. Di Provinsi dan Kabupaten / Kota : Pada Upacara Bendera di halaman Kantor Gubernur / Kabupaten / Kota, sebagai titik komando ditandai dengan bunyi sirine di tempat-tempat upacara antara lain Kantorkantor/Instansi Pemerintah, Swasta dan lain-lain, selama 1 menit. c.
4.
Di Kecamatan / Kelurahan / Desa pada Upacara Bendera di tempat upacara sebagai titik komando ditandai dengan bunyi kentongan di tempat upacara selama 1 menit.
Setiap orang yang mendengar tanda-tanda dimulainya Hening Cipta wajib menghentikan kegiatan selama 60 detik untuk Hening Cipta, yaitu yang berada di : a. Pasar, Stasiun Kereta Api, Terminal Bis, Pelabuhan Udara / Laut dan tempat keramaian lainnya. b. Rumah-rumah. c. Jalan Raya ( dalam kota ). d. Kantor, Sekolah dan Pabrik yang tidak terlibat pada Upacara Bendera. e. Dalam kendaraan umum/pribadi yang berada di jalan raya (dalam kota) agar menghentikan kendaraannya. f. Kapal Laut, Hening Cipta diumumkan oleh Nakhoda Kapal. g. Pesawat Terbang, Hening Cipta diumumkan oleh Pilot. h. Kereta Api yang sedang berjalan : 1) Kereta Api Utama, Hening Cipta diumumkan oleh Ketua Regu yang berada di dalam gerbong restorasi. 2) Kereta Api Non Utama, Hening Cipta diumumkan oleh Kepala Stasiun terdekat sebelum berangkat menjelang pukul 08.15 WIB.
5.
Penghentian kegiatan kerja saat Hening Cipta dikecualikan bagi : a. Mereka yang melakukan tugas di rumah sakit dan kegiatan yang tidak dapat ditinggalkan. b. Kereta Api yang sedang berjalan. c. Kendaraan mobil ambulance jenazah yang sedang bertugas. d. Kendaraan mobil pemadam kebakaran yang sedang melaksanakan tugas. e. Kendaraan yang sedang di luar kota dan jalan tol. f. Mereka yang sedang menjalankan tugas pengamanan ( antara lain : Polisi Lalu Lintas / Hansip ). g. Kru Pesawat Terbang yang sedang mengudara. h. Kru Kapal Laut yang sedang berlayar.
6.
Pelaksanaan Hening Cipta secara serentak agar dikoordinasikan dengan pihak Kepolisian, Pemda, Satuan Pengamanan ( Satpam ) dan Hansip setempat.
7.
Penyebaran informasi Hening Cipta 60 detik secara serentak agar memanfaatkan media cetak / elektronik ( televisi, radio, sms, internet ), mobil unit Kementerian Penerangan dan media lainnya seperti para Khotib di Masjidmasjid, Pengkhotbah di Gereja-gereja dan tempat peribadatan lainnya.
8. Demikian, untuk dilaksanakan sebaik-baiknya.
PANITIA PUSAT PERINGATAN HARI PAHLAWAN TAHUN 2013
2 Sejarah telah mencatat bahwa perjuangan untuk mendirikan Negara Kesatuan Republik Indonesia yang saat ini menjadi bangsa berdaulat dan terhormat adalah bukan hadiah atau pemberian dari pihak mana pun, tetapi melalui proses perjuangan yang sangat panjang, heroik, dan disertai dengan pengorbanan yang luar biasa dari para pejuang dan para pahlawan pendahulu kita. Kita harus memaknai peringatan hari Pahlawan bukan hanya sekedar ungkapan rasa syukur kepada Tuhan Yang Maha Esa, tapi sekaligus sebagai refleksi terhadap keyakinan jati diri bangsa yang bermartabat diinspirasi oleh para pejuang kita yang telah gugur di medan laga. Saud"ara - saud"ara para peserta upacara yaT/{j 6er6afiaoia,
Peringatan Hari Pahlawan tahun 2013 yang mengambil tema "411UW4JtnJ ~£fKU adalah untuk mengingatkan kembali kepada kita semua dan bagi generasi muda khususnya sebagai penerus cita - cita agar nilai - nilai kejuangan yang telah dibangun tidak boleh dilupakan sampai kapanpun.
3 Kita semua menyadari bahwa dinamika perubahan yang berkembang dalam kehidupan bermasyarakat, berbangsa, dan bernegara saat ini masih menyisakan berbagai permasalahan, seperti kemiskinan, ketelantaran , pengangguran, korban bencana, konflik antar warga dan masalah - masalah lain yang dapat mengganggu kelangsungan keharmonisan berbangsa dan bernegara di semua aspek. Untuk mengatasi masalah - masalah tersebut kita harus bahu membahu dan bersama-sama melakukan segala upaya agar impian dan harapan menjadi negara Indonesia yang berdaulat, adil, makmur, dan sejahtera dapat menjadi kenyataan. Modal sosial yang harus kita perkuat adalah menjaga jati diri sebagai bangsa yang hebat untuk membangun negeri yang lebih kuat, kokoh, dan harmonis didalam bingkai Negara Kesatuan Republik Indonesia.
4 Sawfara - saudara para peserta upacara yano 6er6aliagia,
Semangat kepahlawanan dan kejuangan yang direpresentasikan dalam bentuk cinta tanah air, pantang menyerah, peduli dan berbagi, serta toleransi harus menjadi sumber motivasi untuk mengatasi berbagai tantangan dalam menyelesaikan semua masalah yang kita hadapi diwaktu kini dan mendatang . Demikian semoga Allah SWT senantiasa memberikan petunjuk dan membimbing kita untuk menjaga keutuhan Negara Kesatuan Republik Indonesia. Se/tian dan terima /tasifi.. 'Wassatamu' atai/tum. 'Wr. 'W6
Jakarta, 10 November 2013 MENTERI SOSIAL RI
DR. SALIM SEGAF AL JUFRI , MA
DOA ZIARAH NASIONAL TANGGAL 10 NOVEMBER 2013 DI TAMAN MAKAM PAHLAWAN KALIBATA
ِﺑِﺴ ْ ﻢِ اﷲِ اﻟﺮﱠﺣ ْ ﻤ َ ﻦِ اﻟﺮﱠﺣ ِ ﻴْﻢ ُﺣَﻤ ْﺪً اﻮﻳـﱡَاﻓِﻲ ﻧِﻌَﻤ َﻪُو َﻳُ ﻜَﺎﻓِﻲ ﻣَﺰِﻳْﺪَﻩ. َ ﻌَ ﺎﻟَﻤِﻴْﻦ ْﻟِﻠﱠﻪِر َبﱢ اﻟ ُﺤَﻤ ْﺪ ْاَ ﻟ ََﻚَ اﻟﺸﱡ ﻜْﺮ ُ ﻤﻛَﺎَ ﻳـَﻨْﺒَﻐِﻲ ﻟِﺠَﻼَلِو َﺟ ْﻬِﻚَ اﻟْﻜَﺮِﻳْﻢِو َﻋَﻈِﻴْﻢِﺳُ ﻠْﻄَﺎﻧِﻚ ُﺤَﻤ ﻟْﺪ َْرﻳَ َﺎ ﺑـﱠﻨَ ﺎ ﻟَﻚَ اوﻟ َ اَ ﻟﻠﱠﻬُﻢﱠﺻَﻞﱢو َﺳَﻢﻠﱢ ْ ﻋَﻰﻠَ ﺳَ ﻴﱢﺪِﺎﻧَ ﻣُﺤَ ﻤﱠﺪٍو َﻋَ ﻠَﻰﻟِأَﻪِو َﺻَﺤ ْﺒِﻪِ أﺟَ ْﻤ َﻌِﻴْﻦ Ya Allah, Tuhan Yang Maha Esa Hari ini hari ziarah Nasional, kami mengenang para pahlawan dan syuhada bangsa kami. Pada detik-detik yang penuh hidmat ini kami berada di pusara para Pahlawan dan Syuhada bangsa, kami berdo`a dan bermunajat kepada Mu Ya Allah akan curahan rahmat dan maghfirah-Mu, semoga para Pahlawan dan Syuhada yang gugur mendahului kami senantiasa mendapat ridlo dan ampunan di sisi-Mu serta mendapat pahala yang setimpal dengan pengabdian dan perjuangannya. Anugerahkanlah kesabaran dan kekuatan kepada keluarga para pahlawan bangsa kami. Ya Allah, Tuhan Yang Maha Pengasih lagi Maha Penyayang Limpahkanlah taufiq dan hidayah-Mu, agar kami dapat menjadi pewaris yang mengemban amanat para pahlawan dan syuhada dalam mengisi kemerdekaan dan pembangunan demi kokohnya persatuan dan kesatuan bangsa serta terwujudnya kesejahteraan bangsa Indonesia. Ya Allah, Tuhan Yang Maha Kuasa, Anugerahkanlah rahmat dan kasih sayang-Mu kepada para pemimpin bangsa dan negara kami agar mampu mewujudkan kesejahteraan bangsa Indonesia sebagai negeri yang makmur, adil dan merata serta dilindungi oleh ampunan-Mu. Ya Allah, Tuhan Yang Maha Pemurah, Jadikanlah kami sebagai bangsa yang pandai bersyukur dan jauhkanlah bangsa ini dari sifat kufur terhadap nikmat dan anugerah-Mu. Ya Allah ya Tuhan Yang Maha Pengampun, Ampunilah dosa kami, dosa para orang tua kami, para pemimpin dan pahlawan kusuma bangsa kami. Jauhkanlah kami dari segala bentuk bencana, musibah dan petaka yang selalu menguji bangsa ini. Ya Allah, Dzat Pengabul Do’a Kabulkanlah doa dan permohonan kami dari lubuk kami yang paling dalam.
ـَﻔَﺮﱡَ ﻗﻤـ َْﻨَﺎﻌً ﺎﻣِ ﻦ ْ ﺑـَ ﻌْﺪِ ﻩِ ﺗـَﻔَﺮﱡﻗًﺎ ﻣَ ﻌْﺼُ ﻮ ْ ﻣً ﺎ ﻨَﺎ وﻫََ ﺗﺬَا ﺟ ﻌَﻞ ْﺮ ْﺟ َﺣُﻤ ْﻮ ْﻌَﻣً ﺎ َاﻟﻠﱠﻬُ ﻢﱠ اﺟ ْ ﻣ
ِﱠﺎرِﻟْﺠ َ ﻨﱠﺔَ ﻣَ ﻊَ اْﻷَﺑـْ ﺮ َ ار ْﻨَﺎ ا َابَِ ﻠ اﻟﻨ ﻋَ أﺬَدْﺧ َ ﻨَﺎ و ًﺎ ِ ﻓﻰ اﻟﺪﱡ ﻧـْﻴَ ﺎ ﺣ َ ﺴ َ ﻨَﺔً و َ ﻓِﻰ اْﻷَﺧ ِ ﺮ َ ةِ ﺣ َ وﺴَ َﻗِﻨَﺔ َ ﻔُﻮ ْﻋَنَﻠَﻰ اﻟْﻤ ُ ﺮ ْ ﺳ َ ﻠِ ﻴْﻦ ٌﻳَﺼِﻼَم َ ﻋَﻤﱠﺎ َ ﺳ ﱢﻚََ ر َبﱢ اﻟْﻌِ ﺰﱠةِ و َﻤَِ ﺑﻴْﻦ ﺎنَﺎﻟر َﺒْﺤ اَﻟْﻌ َبﱠ ُ َﻔﱠﺎر ُﺳ ﻳﻳَـْﺎﺰُﻋَ ﺰِﻳَ ﺎﻳَﻏﺎ ر
و َ اﻟْﺤ َ ﻤ ْ ﺪُ ِ ﷲِ ر َبﱢ اﻟْﻌَ ﺎﻟَﻤِ ﻴْﻦ َ
DOA PADA UPACARA BENDERA DISELURUH INSTANSI PEMERINTAH DAN LEMBAGA PENDIDIKAN DALAM RANGKA MEMPERINGATI HARI PAHLAWAN TANGGAL 10 NOVEMBER 2013
ِﺑِﺴ ْ ﻢِ اﷲِ اﻟﺮﱠﺣ ْ ﻤ َ ﻦِ اﻟﺮﱠﺣ ِ ﻴْﻢ ُﺣَﻤ ْﺪً اﻮﻳـﱡَاﻓِﻲ ﻧِﻌَﻤ َﻪُو َﻳُ ﻜَﺎﻓِﻲ ﻣَﺰِﻳْﺪَﻩ. َ ﻌَ ﺎﻟَﻤِﻴْﻦ ْﺤَﻤ ْﺪُﷲِر َبﱢ اﻟ ْاَ ﻟ ََﻚَ اﻟﺸﱡ ﻜْﺮ ُ ﻤﻛَﺎَ ﻳـَﻨْﺒَﻐِﻲ ﻟِﺠَﻼَلِو َﺟ ْﻬِﻚَ اﻟْﻜَﺮِﻳْﻢِو َﻋَﻈِﻴْﻢِﺳُ ﻠْﻄَﺎﻧِﻚ ُﺤَﻤ ﻟْﺪ َْرﻳَ َﺎ ﺑـﱠﻨَ ﺎ ﻟَﻚَ اوﻟ َ اَ ﻟﻠﱠﻬُﻢﱠﺻَﻞﱢو َﺳَﻢﻠﱢ ْ ﻋَﻰﻠَ ﺳَ ﻴﱢﺪِﺎﻧَ ﻣُﺤَ ﻤﱠﺪٍو َﻋَ ﻠَﻰﻟِأَﻪِو َﺻَﺤ ْﺒِﻪِ أﺟَ ْﻤ َﻌِﻴْﻦ Ya Allah, Tuhan Yang Maha Rahim Puji Syukur kami panjatkan kehadirat-Mu atas segala karunia, rahmat, taufiq dan hidayah-Mu, sehingga hari ini seluruh Bangsa Indonesia dapat melaksanakan upacara bendera untuk memperingati Hari Pahlawan Kusuma Bangsa yang telah gugur mendahului kami demi kejayaan Bangsa dan Negara Indonesia tercinta ini.
Ya Allah, Tuhan Yang Maha Bijaksana, Dengan penuh rasa ikhlas dari lubuk hati yang dalam, Engkau telah memanggil putra-putri terbaik kami untuk menghadap ke hadirat-Mu. Tempatkanlah mereka di tempat yang mulia di sisi-Mu Ya Allah, ampunilah dosa-dosa mereka yang gugur di medan juang, mereka telah mengorbankan jiwa, raga dan harta demi kemerdekaan nusa dan bangsa. Terimalah dharma bakti dan amal shaleh mereka, jadikanlah mereka sebagai syuhada dan pahlawan bangsa yang Engkau ridhai.
Ya Allah, Tuhan Yang Maha Perkasa, Anugerahkanlah seluruh bangsa Indonesia kesadaran yang dalam dan tekad yang kuat agar jiwa patriotisme dan kepahlawan terus mengilhami setiap usaha kami dalam mengisi kemerdekaan dan memperkokoh persatuan serta kesatuan bangsa.
Ya Allah, Tuhan Yang Maha Pengasih, Dengan semangat kepahlawanan, tingkatkanlah kesadaran tanggungjawab kami dalam membangun bangsa dan negara, tingkatkan kedisiplinan serta kewaspadaan kami untuk tetap menjadi bangsa yang utuh dan bersatu, menjunjung tinggi nilainilai perjuangan dan kebersamaan dalam membangun bangsa dan negara Indonesia yang kuat dan sejahtera di bawah lindungan dan bimbingan-Mu. Ya Allah hindarkanlah bangsa kami dari bencana dan musibah, agar kami dapat meneruskan pembangunan bangsa kami demi mewujudkan Bangsa Indonesia yang sejahtera, adil dan makmur “baldatun toyyibatun wa rabbun ghafur.
Allahumma Ya Allah, Ya Ghaffar , Tuhan Maha Pengampun Ampunilah dosa kami, dosa para orang tua kami, para pemimpin dan pahlawan kami. Ya Allah, kabulkanlah permohonan kami, Amin
َﻌَﻞ ْ ﻓِﻲ ﻗـُ ﻠُﻮ ْ ﺑِﻨَﺎ ﻏِ ﻼ ﻟﱢﻠﱠﺬِ ﻳْﻦ َ آﻣ َ ﻨـُ ﻮ ْ ا ر َ ﺑـﱠﻨَﺎ إِ ﻧﱠﻚ َْﻻَﺗَﺠ ِِِﺎن ﺑِﺎْﻹِﻳْﻤﻟَﻮََو َﻹ ﻨَﺎ ْْﱠﻨَﺎ اﻏْﻔِ ﺮﺧ ﻘُﻮﺑـْ ﻧَﺎ َ َ ﺒـَ ر َ ﻳْﻦ ِاﻧِﻨَﺎو اﻟﱠﺬ َدْﺧ ﻨِﱠﺔَ ﻣ َ ﻊ َ اْﻷَﺑـْ ﺮ َ ارِﻳ َ ﺎ َْﻨَﺎَ أاﻟْﺠ ﻋَﺬَاب َ اﻟﻨﱠﺎرِﻠ و ً َ ﺴ َ ﻨَﺔً و َ ﻓِﻰ اْﻷَﺧ ِ ﺮ َ ةِو َﺣ َﻗِ ﺴﻨَﺎَ ﻨَﺔ،ﻴْﻢٌ ﺣ رﱠﺣﺪﱡِ ﻧـْﻴَ ﺎ َﺗِﻨَﺎ ِفٌﻓﻰ اﻟ ْ ﱠﻨَﺎ أَؤُو ﺑـ ر
ﻴْﻦ َﻤ ْ ﺪُ ِ ﷲِ ر َبﱢ ﻔُﻮ ْﻋَنَﻠَﻰ اﻟْﻤ ُ ﺮ ْ ﺳ َو َﻠِاﻟْﺤَ َﺼِﻼَمٌ ﻋَﻤﱠﺎَ ﻳﺳ َ ،ﺳُ ُﺒْﺤَ ﺎنَ ر َ ﺑﱢﻚَ ر َبﱢ اﻟْﻌِﺰﱠةِ و ﻴْﻦﺎ َﻏَﻔﱠﺎر َﻤِ ﻳ َ ْﻌَﻳ ﺎـْﻟﺰُ بﱠ اﻋَﻟﺰِ اﻟْﻌَ ﺎﻟَﻤِ ﻴْﻦ َ
DOA HARI PAHLAWAN TAHUN 2013 Agama Kristen
Ya Tuhan Allah Bapa kami yang Maha Kasih dan Maha Penyayang, saat ini kami menghampiri hadiratMu yang Maha Kudus, memuji dan memuliakan NamaMu serta mengucap syukur atas segala berkat dan kasih karunia yang telah Engkau berikan kepada kami bangsa Indonesia, sehingga kami pada saat ini diperkenankan untuk memperingati hari pahlawan sebagai ungkapan rasa hormat dan penghargaan kami kepada para pahlawan yang telah gugur, mempertahankan dan mengisi kemerdekaan Negara Kesatuan Republik Indonesia. Ya Tuhan, kami sebagai generasi penerus bangsa, berikanlah kepada kami kekuatan, kemauan dan kemampuan melanjutkan perjuangan para pahlawan untuk mewujudkan masyarakat adil dan makmur berdasarkan Pancasila dan UndangUndang Dasar 1945. Kami juga berdoa bagi keluarga-keluarga para pahlawan di seluruh tanah air, berikanlah kepada mereka kesehatan, kekuatan dan penghiburan yang berasal daripada Mu, agar mereka semua dalam menjalani hidup ini selalu ada dalam lindungan dan pemeliharaan Tuhan saja. Ajarilah kami dapat mewarisi nilainilai luhur kepahlawanan dan seman gat patriotisme yang telah diberikan oleh para pahlawan, sehingga kami dapat mempertahankan eksistensi Negara Kesatuan Negara Republik Indonesia yang bersatu dan berdaulat berdasarkan Pancasila dan Undang-Undang Dasar 1945. Mampukan kami juga untuk dapat menjadikan 'teladan' yang sudah diberikan oleh para pahlawan bangsa sehingga mereka menjadi panutan dan idola dalam perilaku dan perbuatan nyata dalam membangun bangsa dan negara tercinta ini. Kami juga berdoa untuk daerah-daerah yang sedang mengalami musibah karena bencana alam dan kerusuhan sosial , kiranya Tuhan memberikan kekuatan dan ketabahan bagi yang mengalami musibah dan juga kami berdoa untuk para pemimpin bangsa dan negara kami , kiranya Engkau berikan hikmat, akalbudi dan kebijaksanaan dalam memimpin bangsa ini yang sedang mengalami berbagai problem dan musibah agar dimampukan untuk menanggulangi dan mengatasi
DOA KATOLIK PERINGATAN HARI PAHLAWAN NASIONAL 10 NOPEMBER 2013 Cara Katolik dimulai dengan tanda salib: DALAM NAMA BAPA DAN PUTERA DAN ROH KUDUS AMIN Ya Allah Yang Mahakasih, dengan rendah hati kami bersyukur atas segala kemajuan yang diraih bangsa dan negara kami sampai pada hari Kemerdekaannya yang ke-68 ini. Engkau menganugerahi suku, bangsa, agama dan golongan untuk menjadi satu dalam Negara Kesatuan Republik Indonesia mulai dari Sabang sampai Merauke. Kami menyadari hanya dengan rahmat perlindungan dan penyelenggaraan-Mulah, NKRI yang berdasarkan Pancasila dan UUD 1945 tetap eksis hingga sekarang. Ya Allah Mahakasih, kami bersyukur pula, atas semangat dan teladan para pahlawan nasional setiap kali kami memperingati hari Pahlawan. Mereka berani mengalami penderitaan hidup demi pembebasan bangsa kami dari penjajahan. Mereka mengutamakan pelayanan bagi rakyat dan kepentingan umum. Untuk itu ya Allah Maha Pengampun, kami memohon pengampunan atas dosa bagi semua pahlawan bangsa dan negara kami yang telah wafat demi kejayaan bangsa kami. Berilah mereka tempat bahagia abadi di surga bersama semua orang kudus-Mu. Ya Allah Sang Penyelamat, kami sangat membutuhkan pahlawan-pahlawan sejati di tengah bangsa kami sedang menghadapi berbagai persoalan dan tantangan besar: merebaknya korupsi, merajalelanya kekerasan dan perusakan lingkungan hidup. Begitu banyak warga bangsa kami belum hidup sejahtera lahir maupun batin karena ulah sesama kami, karena bencana alam dan karena peperangan. Kehidupan ekonomi bangsa kami sedang menghadapi goncangan krisis. Lingkungan alam sekitar kami juga mengalami kerusakan yang dapat menyengsarakan kehidupan masyarakat kami. Kami mohon, buatlah kami menjadi insan-insan yang mau terlibat memberikan solusi terbaik, dalam mengatasi masalah dan menghadapi tantangan bangsa dan negara kami. Ya Allah Sang Cahaya Sejati, Engkau memanggil kami untuk mengasihi Engkau dan mengasihi sesama kami seperti mengasihi diri kami sendiri, untuk itu, berilah kami kemampuan dan kekuatan agar mau dan mampu menjadi pahlawan bagi sesama warga bangsa kami, pahlawan yang menjadi garam dan terang di tengah dunia, pahlawan yang menjadi pelayan bagi sesama, pahlawan yang melestarikan budaya dan lingkungan hidup kami, pahlawan yang setia menjunjung tinggi nilai-nilai luhur Pancasila serta pahlawan mengedepankan keadilan sosial bagi segenap warga bangsa kami. Akhirnya, ya Allah kami, segala hormat, syukur, pujian, harapan dan permohonan ini kami haturkan ke hadirat-Mu dengan perantaraan Yesus Kristus Juruselamat kami. Amin. DALAM NAMA BAPA DAN PUTERA DAN ROH KUDUS AMIN. (selesai) Direktorat Urusan Agama Katolik
DOA DALAM RANGKA PERINGATAN HARI PAHLAWAN TANGGAL 10 NOPEMBER 2013 MENURUT AGAMA HINDU
OM UNG RAH PHAT ASTRA YA NAMAH SWAHA, OM ATMA TATTWATMA SUDHAMAM SWAHA, OM KSAMA SAMPURNA YA NAMAH SWAHA, OM SRI PASUPATI OM PHAT, OM SRIYAM BHAWANTU, SUKHAM BHAWANTU, PURNAM BHAWANTU .
OM SIVA NIRMALAM TANG GUHYAM, SIVA TATIVA PARAYANAH, SIVASYA PARAMA SUKSMA, SIVA, SIVA, SIVA SAMPURNA YA NAMAH SVADA.
OM HYANG WIDHI PENGUASA IAGATRAYA INI KAMI BERKUMPUL DITEMPAT INI DALAM RANGKA MEMPERINGATI HARI PAHLAWAN TANGGAL 10 NOPEMBER 2013, IADIKANLAH ACARA INI SEBAGAI PERSEMBAHAN RASA BHAKTI KAMI YANG TULUS KEPADA
HYANG
WIDHI .
OM HYANG WIDHI TUHAN MAHA PENGASIH DAN MAHA PENYAYANG, SEBAGAI SIWA YANG SUCI, TERSEMBUNYI DIDALAM HATI DAN MERESAPI SEMUA MAKHLUK, DIKAU YANG TERAGUNG DAN AMAT GAIB, OM SIWA MAHA AGUNG PENGUASA MAUT, SEMOGA SEMPURNALAH SEMBAH MENINGGALKAN KAMI.
DAN PUll
KAMI KEPADA PARA PAHLAWAN YANG TELAH
OM HYANG WIDHI SEMOGA DIKAU MELIMPAHKAN KEKUATAN, KETABAHAN, KEBIJAKSANAAN, KETENANGAN, KEPADA ORANG-ORANG YANG BERBUAT KEBAJIKAN DAN KEPADA PEMIMPIN· PEMIMPIN KAMI, KElUARGA YANG DITINGlKAN MAUPUN PARA PAHLAWAN BANGSA KAMI, SEMOGA lUPUT DARI HINA, PAPA, KEKOTORAN BAlK DIDUNIA MAUPUN DIAKHIRAT, SEMOGA SEMUA MENDAPAT KEBAHAGIAAN, TERSUCIKAN OlEH SINAR DHARMA HYANG WIDHI, SEMOGA SIDHI DAN TERCAPAI SEMBAH DAN PUJI KAMI .
OM HYANG WIDHI TUHAN YANG MAHA PENGAMPUN, TIADA SUATU KEJADIAN DILUAR PENGUASAAN HYANG WIDHI, HAMPUNILAH SEGALA DOSA KAMI, PARA PAHLAWAN BANGSA KAMI, BAlK YANG BERSUMBER DARI PIKIRAN, PERKATAAN DAN PERBUATAN KAMI YANG HINA INI UNTUK MENUJU YANG lEBIH SEMPURNA. OM SRIYAM BHAWANTU, SUKHAM BHAWANTU, PURNAM BHAWANTU ASTU TAT ASTU SVAHA. OM SANTlH, SANTIH, SANTIH OM. SEMOGA DAMAI DI HATI, DAMAI 01 DUNIA, DAMAI SELAlU ATAS KARUNIA SANG HYANG WIDHI.
,--
DOA HARl PAl-ILAWA N SECARA AGAMA BUDDHA TAHVN 2013
vanhi Hottu Namo Buddhaya, Terpujilah Tuhan Yang Masa Esa, Sang Tiratana. Dengan kerendahan hali kam i panjatkan puji dan syuku r kepad a Tuhan Yang Maha Esa. Sang Ti rman a. alas sega la Iimpahan berk ah kesehatan dan panjang tlm ur. sehingga pada hari in i kami dapat memperingati I-Iari Pah lawan yan g ke - 65 . lingkal Provinsi DKI Jakarta Tahun 20 13. dengan penuh khidmad. lanear, tenib dan anulIl.
Terpujilah Tiralana sebagai sumber cahaya kehidupan. berkat pancaran sinar cinta kasih dan kasih sayang I11U ya ng universa l. pada hari yang bersejarah ini ka mi menundukkan kepaJa dan bersarna-s3m3 berd oa untuk para Pah lawa n bangsa. Semoga mereka para pahl mvan yang telah gugur dalarn perjuangan dan telah bcrj asa terhadap ban gsa dan Ncgara Kesatuan Repub lik Indonesia tercinta ini. men dapat tempat yang
lebih Illl"ia di Surga . Scmoga berkat kekuatan sifat-sifat mulia Tiralana. kam i mendapat kek uatan lahir dan bathin. lerjauhk an dari penyakit. mara bahaya. dan malapetaka. untuk meneruskan kembali c ita-cita dan perjuangan para pahl a\\an. Semoga si nar sud Tiratana. Tuhan Yang Maha Esa. scnantiasa menyinari kami sebagaimana sina r malahari menyinari bumi pertiwi Indonesia yang kaya akan slll11 ber daya alam ini dan semoga jaya lah Indonesia. Tcrlebih saat ini bangsa dan negara Indonesia sedang berdu ka . karena banyak bencana alam yang menimpa sebag ian \vilayah dan rak ya t Indonesia. Semoga mereka semua mendapat ketabahan dan kekuatan lahir batin dalam mcnghadapi sem ua bencana ini . Kami menyaclari bah wa keikut sertaan ka mi clalam mengi s i pemban g unan bangsa dan nega ra ini belul11 cllkup~ o leh karen a illl melalui mome nt Peringatan [ Iari Pahl awa n ini kami besarkan tek ad untuk Icbih giat lag i dal am turut mcmbangun bangsa dan Nega ra In dones ia mencapai kejayaan kembali. Semoga bangsa clan Negara Indonesia senantiasa damai dan kesejahlera. dan pa ra pemimpin bangsa ini scnanti asa dapat menjaIankan roda pemerinlahan dengan baik. jujur. adi l dan mamp u menegakkan hukum secara bcnar. Semoga krisis perckonomian dunia, g lobal warming. merosolnya moraiilas dan bencan3 ala m yang lerjadi saat ini dapat segera leralasi. Semoga bingkai Negara Kesatuan Republik Indonesia telap terjaga utuh selama -iamanya, sebagai mana yang dikehendak i oleh para pahi awan bangsa yang gugu r dalam memperjuangkan dan
mempenahankan berdiri tegaknya
egara Republik Indonesia. Semoga kebahagaiaan.
keharmonisan. kcscjahleraan. kelcmrama n. dan kedam aian senallli asa melimpah
kepada bangsa dan para pcmimpin Negara Kcsatuan Republik Indonesia. Semoga jaya lah Indonesia Sabbe sana bhavantu sukkhi lata Scmoga SC l11U3 makhluk berbahagia.
Sadhu. sadhu. sadhu . Jakarta. 10 Nopember 20 13