Merk Perusahaan [G4-4] Merk of the Company Arti dan Filosofi Logo Baru Bank Mandiri
Warna Kuning Emas (kuning ke arah orange)
Philosophy of the new Bank Mandiri’s Brand
Yellow gold (literally orange) •
Warna logam mulia (emas) menunjukkan keagungan, kemuliaan,kemakmuran, kekayaan.
Bentuk Gelombang Emas Cair/ Gold Liquid Wave
Gold color represent greatness, glory, prosperity, and
Gelombang emas cair sebagai simbol dari kekayaan finansial di
wealth.
Asia. bersifat agile, progresif, pandangan ke depan, excellence,
•
fleksibilitas serta ketangguhan atas segala kemungkinan yang
Melambangkan aktif, kreatif, meriah, ramah, menyenangkan dan nyaman.
akan datang.
Represent active, creative, friendly, fun and comfortable.
as symbol of financial wealth in Asia. agile, progressive, futuristic, excelence, flexible and tough in every possibility arrive.
Warna Huruf Biru Tua / Dark Blue Color Bentuk Logo dengan huruf kecil
•
Biru melambangkan rasa nyaman, tenang, menyejukkan, Warisan
Brand with small word
luhur, stabilitas (Command, memimpin) dan serius (Respect) serta
•
Melambangkan sikap ramah dan rendah hati.
tahan uji (Reliable).
Represent friendly and humble.
Blue represent pleasant, calm, cool, heritage, stability, command,
•
Ramah terhadap semua segmen bisnis yang dimasuki,
respect and reliable.
menunjukkan keinginan yang besar untuk melayani
•
Simbol dari spesialis (Professionalism), pondasi yang kuat, setia,
dengan rendah hati (Customer Focus).
dapat dipercaya dan memiliki kehormatan yang tinggi.
Friendly for every segmen, showed a huge willingness to
Symbol of professionalism, strong ground, loyal, trusted and
give service excelent to the customer.
dignity.
FILOSOFI TAG LINE:
PHILOSOPHY TAG LINE:
Terdepan, Terpercaya. Tumbuh Bersama Anda
Leading, Trusted, Enabling Growth
Kata ‘Terdepan’ merupakan perwujudan dari kerja keras dan profesionalisme
The word ‘Leader’ is the embodiment of hard work and professionalism to make
untuk menjadikan Bank Mandiri selalu yang terdepan.
a leading bank.
Kata ‘Terpercaya’ perwujudan dari integritas dan sikap transparansi untuk
The word ‘Trusted’ embodiment of integrity and transparency to make the bank
menjadikan Bank Mandiri sebagai institusi perbankan yang terpercaya.
as a banking institution that is reliable. Enabling Growth, is a manifestation of
Sementara Tumbuh Bersama Anda, merupakan perwujudan dari fokus pada
the focus on the customer and the dedication of all employees that grow with
nasabah dan dedikasi dari seluruh insan Bank Mandiri untuk tumbuh bersama
Indonesia.
Indonesia. KONSEP KESEIMBANGAN PADA LOGO BANK MANDIRI Balance concept in Bank Mandiri’s Brand
Te
t & Leaders s ru rdepan, Terperca h
Knowledge &
i
T
Leadership
Expert,
n art ersh
Trust &
. ya
P buh bersam aA m Tu
Values
ip
a nd
People &
p
Who we are
Experience
How we do it Skills & Approach
Dalam penentuan brand essences dari Bank Mandiri, menggunakan konsep keseimbangan untuk menggali kekuatan utama yang merefleksikan semangat baru Bank Mandiri / In determining Bank Mandiri’s brand essences, concept of equilibrium use to dig the main force that reflects the bank’s new spirit.
IDENTITAS PERUSAHAAN [G4-3] [G4-5] [G4-7] [G4-8] Identity of the Company
Nama Perusahaan / Company name
PT Bank Mandiri (Persero) Tbk.
Kepemilikan / Ownership
Pemerintah Indonesia / Government of Indonesia 60%
Publik / Public 40%
Tanggal Pendirian / Establishment
2 Oktober 1998
Dasar Hukum Pendirian / Legal Bases
Akta No. 10 Tanggal 2 Oktober 1998 dibuat di hadapan Notaris Sutjipto, SH
Modal Dasar / Authorized Capital Rp16.000.000.000.000 Modal Ditempatkan dan Disetor Penuh /
Rp11.666.666.666.500
Paid and Issued Capital Pencatatan Di Bursa Saham / Listing
Perseroan telah dicatatkan di Bursa Efek Jakarta dan Bursa Efek Surabaya pada tanggal 14 Juli 2003
The Company had listed its shares in Jakarta Stock Exchange and Surabaya Stock Exchange in July 14, 2003
Kantor Pusat / Head Office
Plaza Mandiri
Jl. Jendral Gatot Subroto kav. 36-38 Jakarta 12190, Indonesia
Telephone
: (62 21) 526 5045
Facsimile
: (62 21) 527 4477, 527 5577
Call Center
: (62 21) 5299 7777, 14000
SWIFT code : BMRIIDJA
Website www.bankmandiri.co.id Bidang Usaha / Business Activities
Seperti yang diamanatkan di dalam Anggaran Dasar Perusahaan, tujuan dan usaha Perseroan adalah melakukan usaha di bidang perbankan sesuai dengan ketentuan dalam peraturan perundang-undangan.
As mandated in the Articles of Association, the purporses and objectives of the Company are to engage in the activiy of banking in accordance with the prevailing laws and regulations.
Untuk itu Bank Mandiri melaksanakan kegiatan usaha sebagai berikut:
a. Menghimpun dana dari masyarakat dalam bentuk simpanan berupa giro, deposito berjangka, sertifikat deposito, tabungan dan/atau bentuk lainnya yang dipersamakan dengan itu;
Collecting public’s fund in the forms of saviungs such as giro (clearing account), time deposit, deposit certificate, savings account and/or other forms equivalent to the foregoing;
b. Memberikan kredit / providing credit;
c. Menerbitkan surat pengakuan hutang / issuing promissory notes;
d. Membeli, menjual atau menjamin atas risiko sendiri maupun untuk kepentingan dan atas perintah nasabahnya:
Purchasing, selling or putting encumbrance over on its own risk or for the benefit of and under its customer’s instruction.
e. Kegiatan usaha lainnya seperti yang diamanatkan di dalam Anggaran Dasar Perusahaan.
Other business activities as stated in the Articles of Association
Daftar Isi
Table of Contents 04 13 25
85
99
Tentang Laporan Berkelanjutan About the Sustainability Report
d) e) f )
On Boarding Program On Boarding Program Hubungan Industrial yang Harmonis Harmonious Industrial Relations Pentingnya Engagement Pegawai Employee Engagement g) Program Pensiun yang terencana Retirement Planning Program h) Membangun dan mengembangkan budaya Pembelajaran Learning & Development i) Membangun Budaya berbasis Kinerja Peformance Management j) Pemberian Reward & Benefit yang kompetitif Competitive Rewards & Benefits k) Pengembangan Talent & Kandidat Suksesor Talent & Succession Management
Laporan Manajemen Management Report a) Laporan Dewan Komisaris Report of the Board of Commissioners b) Laporan Direksi Report of the Board of Directors Arah, Strategy, Budaya dan Tata Kelola Berkelanjutan Sustainability Directions, Strategies, Culture and Governance a) Arah Berkelanjutan Sustainability Directions b) Strategi Berkelanjutan Sustainability Strategies c) Budaya dan Tata Kelola Berkelanjutan Sustainability Culture and Governance Upaya Memakmurkan Negeri Promoting National Prosperity d) Posisi kami dalam Pertumbuhan Ekonomi Indonesia Our Role In Indonesia’s Economic Growth e) Upaya Kami dalam Peningkatan Kesejahteraan Masyarakat How We Improve People’s Welfare Memaknai Berkelanjutan Pegawai Sustainability Human Capital a) Profil Pegawai Employee Profile b) Pengembangan Human Capital Berkelas Internasional dengan Spirit Kemakmuran Negeri Development of International Standard Human Capital Imbued with Prosperous Spirit c) Human Capital Stategy Human Capital Strategy
127
155 162 165
Investasi untuk Bangsa, Masyarakat dan Lingkungan Investing for Nation, the Community and the Envirinment a) Program Kemitraan Partnership Program b) Program Bina Lingkungan Environmental Development Program c) Komitmen untuk Lingkungan Environmental Commitment Penghargaan dan Pencapaian Awards and Achievements Lembar Umpan Balik Feedback Sheet Indeks GRI GRI Index
gebyok
Tentang Laporan Berkelanjutan About the Sustainability Report
4
Tentang Laporan Berkelanjutan About the Sustainability Report
Tentang Laporan Berkelanjutan [G4-18] About Sustainability Report [G4-18]
“Laporan Berkelanjutan ini dapat memberikan gambaran yang komprehensif terkait dengan pelaksanaan tanggung jawab Bank Mandiri kepada lingkungan dan masyarakat” “This Sustainability Report will provide a comprehensive overview of how Bank Mandiri’s corporate social responsibility (CSR) activities benefit the community and environment”
Buku ini adalah Laporan Berkelanjutan pertama Bank
This report is the Bank Mandiri sustainability report
Mandiri yang disusun sebagai bentuk tanggung jawab
which has been prepared as a concrete expression of our
dan komitmen kepada pemangku kepentingan atas
accountability and commitment to our stakeholders as
penerapan prinsip transparansi dan akuntabilitas Bank
regards the application of the principles of transparency
Mandiri. Laporan ini mencantumkan peran kami dalam
and accountability by Bank Mandiri. It covers the roles
bidang ekonomi, sosial dan lingkungan hidup yang
we play in the economic, social and environmental
merupakan bagian paling esensial terhadap pemangku
arenas which are of most importance to stakeholders
kepentingan dan bisnis.
and business alike.
Sustainability Report 2013 PT Bank Mandiri (Persero) Tbk.
Tentang Laporan Berkelanjutan About the Sustainability Report
Laporan Berkelanjutan
Sustainability Report
Standar Pelaporan
Reporting Standards
Komitmen Bank Mandiri dituangkan dalam setiap
Bank Mandiri’s commitment is clearly reflected
bagian laporan yang tercermin dari performa dan
throughout the report by our program performance
alur koordinasi dalam setiap aktifitas kami. Dalam
and coordination. In preparing the report, we have
pembuatan laporan ini, kami telah mengkonsolidasi
consolidated data from head office, branch offices,
data dari kantor pusat, kantor cabang, perwakilan Luar
overseas representative offices and our subsidiaries
Negeri dan perusahaan anak untuk menjamin Laporan
so as to ensure that our 2013 Sustainability Report
Berkelanjutan kami terintegrasi dengan Laporan
dovetails with the 2013 Bank Mandiri Annual Report,
Tahunan 2013, website perusahaan dan media-media
the company’s website and our other publications.
publikasi kami lainnya. Cakupan Pelaporan
Scope of the Report
Laporan ini menggambarkan aktivitas dan pencapaian
The report describes our activities and achievements
di tahun 2013 (Januari 2013 – Desember 2013). Kami
from January 2013 to the end December 2013.
bermaksud untuk menerbitkan Laporan Berkelanjutan
Henceforth, we intend to publish our annual
ini setiap tahun yang dalam penerbitannya merupakan
Sustainability Report in tandem with, and as an integral
satu kesatuan dengan Laporan Tahunan Bank Mandiri.
part of, our Annual Report. The present report covers
Laporan ini mencakup seluruh dampak lingkungan,
all of the environmental, economic and social benefits
ekonomi dan sosial yang dipengaruhi oleh aktifitas
that resulted from our activities in 2013. Indicators and
kami di tahun 2013.
Indikator dan aktifitas yang
activities that were conducted independently by, or
dilakukan secara terpisah atau mengacu pada kantor/
which refer to, particular offices, branches or sections
cabang/bagian tertentu, akan kami sebutkan secara
are specifically identified. [G4-28] [G4-29]
spesifik pada laporan ini. [G4-28] [G4-29] Kami mengintegrasikan pendekatan atas manajemen
We have incorporated the principles set out in the
untuk Laporan Berkelanjutan dengan Global Reporting
Global Reporting Initiative (GRI) G4.0 Guidelines into
Initiative (GRI) G4.0 Guidelines. [G4-30] [G4-32]
our approach to sustainability management and reporting. [G4-30] [G4-32]
Topik Dalam Laporan
Topics
Pemilihan topik pada Laporan Berkelanjutan 2013
The selection of the topics to be covered by the report
ini dilakukan melalui analisis materialitas yang
was based on an analysis of their relevance that was
dilakukan oleh pihak internal Bank Mandiri yang
conducted internally by Bank Mandiri having regard
mewakili
kami.
to the views of our key stakeholders. The topics were
Topik material dipilih dari topik-topik yang relevan
selected from among those that were of significance
bagi Bank Mandiri di bidang keuangan, sosial dan
to the Bank in the financial, social and environmental
lingkungan pada periode pelaporan sesuai dengan
arenas during the reporting period, in line with Bank
siklus laporan keuangan Bank Mandiri. Topik-topik
Mandiri’s financial reporting cycle. The relevant topics
yang relevan tersebut kemudian diprioritaskan melalui
were then prioritized on a consensual basis based on
pemangku
kepentingan
utama
Laporan Berkelanjutan 2013 PT Bank Mandiri (Persero) Tbk.
5
6
Tentang Laporan Berkelanjutan About the Sustainability Report
Laporan Berkelanjutan Sustainability Report
konsensus berdasarkan signifikansi topik dimaksud
the significance of each topic to the sustainability and
bagi berkelanjutan dan reputasi Bank Mandiri, baik dari
reputation of Bank Mandiri, both from our perspective
sudut pandang kami maupun pemangku kepentingan
and from the perspective of our stakeholders. The
terkait. Dalam Laporan Berkelanjutan ini akan disajikan
report details the real or potential economic, social
potensi atau dampak ekonomi, sosial dan lingkungan
and environmental benefits that ensued in each of the
yang relevan. [G4-2][G4-30]
selected topics. [G4-2][G4-30]
Penyajian Data dan Informasi
Presentation of Data and Information
Data kuantitatif dan kualitatif disajikan secara berimbang
Quantitative and qualitative data are presented in
untuk menjamin kehandalan data dan informasi, kami
a balanced way so as to ensure their accuracy and
telah mengimplementasikan metodologi pengumpulan
reliability. We applied data collection methodologies
data dan standar pengukuran secara konsisten di
and measurement standards consistently and uniformly
seluruh lingkup pelaporan untuk menjamin keakuratan
across all reporting areas so as to ensure accuracy and
dan komparabilitas.
comparability.
Kami senantiasa meningkatkan kualitas pelaporan data
We ensured the quality of the data and information
dan informasi pada Laporan Berkelanjutan, dengan
presented in the report by verifying that it was up-to-
selalu memastikan pemutakhiran terhadap data yang
date at the time of publication.
dilaporkan. Bank Mandiri tidak melakukan proses external assurance
The Bank did not engage an external assurance
atas isi dari Laporan Berkelanjutan 2013 ini. Pemastian
process for the 2013 Sustainability Report as this was
data dan informasi yang terdapat dalam laporan ini
unnecessary given that all the data and information
diperiksa dan dipastikan oleh tim penyusun Laporan
contained in the report was diligently checked and
Berkelanjutan
mendukung
verified by the editorial team. To support the verification
proses pemastian ini, Bank Mandiri telah menyusun
process, Bank Mandiri closely monitors operational
proses pemantauan aktivitas operasional dengan
activities through regular performance assessments
menetapkan pengukuran kinerja secara berkala
based on predetermined standards. This process
dengan menggunakan standar yang telah ditetapkan.
ensures the uniformity of the data that is collected so
Proses ini diharapkan dapat memastikan keseragaman
that it can be evaluated and compared with previous
data yang dikumpulkan sehingga dapat dievaluasi atau
periods, as well as external references. [G4-18]
Bank
Mandiri.
Untuk
diperbandingkan baik dengan periode waktu yang sebelumnya maupun dengan referensi external. [G4-18] Kami berharap Laporan Berkelanjutan ini dapat
Sustainability Report 2013 PT Bank Mandiri (Persero) Tbk.
Tentang Laporan Berkelanjutan About the Sustainability Report
Laporan Berkelanjutan
Sustainability Report
memberikan gambaran yang komprehensif terkait
We hope that this Sustainability Report will provide the
dengan pelaksanaan tanggung jawab Bank Mandiri
reader with a comprehensive overview of how Bank
kepada lingkungan dan masyarakat, sebagai bagian
Mandiri’s corporate social responsibility (CSR) activities
yang mendasar dari praktik bisnis yang sehat dan dapat
benefit the community and environment. We believe
menunjang berkelanjutan keberadaan Bank Mandiri di
that CSR is a fundamental part of sound business
masa mendatang, bermanfaat dan dapat dibanggakan
practice and helps to ensure the continued success
oleh Bangsa Indonesia.
of Bank Mandiri, which we believe is both a boon and source of pride to the Indonesian people.
Umpan Balik [G4-31]
Feedback [G4-31]
Bank Mandiri sangat menghargai adanya tanggapan
Bank Mandiri warmly welcomes feedback from our
dari pembaca dan pemangku kepentingan berupa
readers and stakeholders in the form of questions, input
pertanyaan, masukan maupun kritik terhadap Laporan
or criticism regarding this Sustainability Report so that
Berkelanjutan ini, sehingga kami dapat melakukan
we can make improvements to subsequent reports.
upaya perbaikan untuk laporan-laporan selanjutnya. Untuk keperluan itu, Bank Mandiri menyediakan lembar
For this purpose, we have provided a reader feedback
umpan balik di bagian belakang Laporan Berkelanjutan
sheet at the back of the report. Our address and contact
ini, maupun akses komunikasi dan korespondensi
details are as follows: [G4-3] [G4-5]
mengenai Laporan Berkelanjutan ini dan informasi terkait lainnya melalui: [G4-3] [G4-5] PT Bank Mandiri (Persero), Tbk [G4-31]
PT Bank Mandiri (Persero), Tbk [G4-31]
Corporate Secretary Group
Corporate Secretary Group
Plaza Mandiri
Plaza Mandiri
Jl. Jend. Gatot Subroto Kav. 36-38
Jl. Jend. Gatot Subroto Kav. 36-38
Jakarta 12190, Indonesia
Jakarta 12190, Indonesia
Tel: 62-21 5291 3321
Tel: 62-21 5291 3321
Email:
[email protected]
Email:
[email protected]
Website: www.bankmandiri.co.id
Website: www.bankmandiri.co.id
Laporan Berkelanjutan 2013 PT Bank Mandiri (Persero) Tbk.
7
Tentang Laporan Berkelanjutan About the Sustainability Report
8
Overview [G4-6] Overview [G4-6]
Environment Performance
Penciptaan Lingkungan yang bersih, sehat dan nyaman
Creating a clean, healthy and pleasant environment
Pada tahun 2013, Bank Mandiri melaksanakan program
In 2013, Bank Mandiri completed the Mandiri Kotaku Bersih
Mandiri Kotaku Bersih Jakartaku yang dilaksanakan dalam
Jakartaku programme that was executed by choosing the
bentuk pemilihan wilayah terbaik dalam hal kebersihan dan
area which has a good disposal management, herb plant
manajemen sampah, penghijauan tanaman obat rumah
preservation, community work, local wisdom and aesthetic.
tangga, kerja bakti warga, estetika dan kebijakan lokal. Hal ini
The activities mean to encourage social and togetherness
dimaksudkan untuk menggugah rasa sosial dan memelihara
among community and also to increase community
semangat gotong royong serta meningkatkan kepedulian
awareness in DKI Jakarta and Seribu island in
masyarakat di wilayah DKI Jakarta dan Kepulauan Seribu
preserving and protecting the environment.
dalam menata dan menjaga kebersihan lingkungan. Hal yang
Similar activities had been organized in
sama dilaksanakan di kota Labuan Bajo, NTT melalui kegiatan
Labuan Bajo, NTT with Bersahabat Kotaku
Bersabahat Kotaku Mandiri Labuan Bajoku guna mendukung
Mandiri Labuan Bajoku activities in order
konservasi komodo di pulau tersebut.
to support Komodo conservation in that
L in g k u n
Environme nt
ga n
Kinerja lingkungan
island Penyediaan listrik bagi masyarakat yang membutuhkan
Providing electricity for need
Salah satu bentuk komitmen dan kepedulian Bank Mandiri
communities
terhadap upaya kepedulian lingkungan lainnya diwujudkan
One of Bank Mandiri’s commitment in
melalui pelaksanaan program Listrik Desa Mandiri bagi
environment preservation is showed by
masyarakat adat Banten Kidul yang berdomisili dalam
Mandiri’s village electricity programme
Taman Nasional Gunung Halimun Salak di wilayah selatan
for Banten Kidul Community domiciled
perbatasan provinsi Jawa Barat dan Banten. Penyediaan listrik
in Halimun Salak National Park, south
untuk sekitar 400-500 KK (@100 watt/KK) tersebut bersumber
border of West Java and Banten province.
dari Pembangkit Listrik Tenaga Mikro Hidro (PLTMH) yang
The electricity, provided for at least 400-500
memanfaatkan tenaga air Sungai Cisono sebagai sumber
families (@100watt/fam), sourced from Hydro
energi terbarukan. Dengan adanya hubungan dan saling
Micro Power Plant that benefited from Cisono
ketergantungan antara hutan, air dan operasional PLTMH maka
river as the renewable energy. The cycle and strong
diharapkan masyarakat akan tetap menjaga kesinambungan
relation among forest, water and Hydro Micro Power Plant
operasional PLTMH melalui pelestarian hutan.
will make the community to keep their Hydro Micro Power Plant operational balances through forest conservation
Indeks SRI-KEHATI
SRI-KEHATI Index
Kesungguhan dalam melestarikan lingkungan sebagai bagian
Bank Mandiri’s strong commitment in preserving the
dari upaya menjalankan bisnis yang berkelanjutan, menjadikan
environment as part of its effort in running a sustainable
Bank Mandiri masuk dalam daftar indeks sustainable and
business has been rewarded with the company being
reponsible investment dari yayasan keanekaragaman hayati
relisted on the Sustainable and Responsible Investment
(SRI-KEHATI) 2013.
Index
Indeks
SRI-KEHATI
dibentuk
tahun
2009,
bedasarkan
from
KEHATI
Institution
(SRI-KEHATI)
2012.
SRI-KEHATI Index was created in 2009, a cooperation
kerjasama yayasan keanekaragaman hayati (KEHATI) dengan
between
PT. Bursa Efek Indonesia.
Foundation
Sustainability Report 2013 PT Bank Mandiri (Persero) Tbk.
Yayasan and
Keanekaragaman Indonesia
Hayati
Stock
(KEHATI Exchange.
Tentang Laporan Berkelanjutan About the Sustainability Report
9
Overview Overview
Kinerja sosial
SOCIAL Performance
Peduli masyarakat dan lingkungan sekitar
Environment and Community
Pada tahun 2013, Bank Mandiri merealisasikan pembangunan
In 2013, Bank Mandiri executed the establishment and
maupun renovasi 16 bangunan lembaga pendidikan, 32
renovation of 16 educational buildings, 32 mosques/musholas,
masjid/mushola, 22 Gereja dan 2 Pura.
22 churches and 2 temples. (Rp Juta / Million)
Penyaluran Dana CSR / CSR Fund Distribution Program / Program
1
Program Kemitraan / Partnership Program
2
Program Bina Lingkungan / Environmental Development Program
ial
l
oc
sia
S
So
No
2013 55.915 183.955,04
•
Bencana Alam / Disaster
24.005,75
•
Pendidikan & Pelatihan / Education & Training
114.134,95
•
Prasarana & Sarana Umum / Public Facility
28.809,64
•
Sarana Ibadah / Religious Facility
9.834,26
•
Bantuan Kesehatan / Health Care
1.558,91
•
Pelestarian Alam / Environment Preservation
5.611,52
Total
239.870,41
E
k Eco o
Kinerja EKonomi ECONOMIC Performance
673.257.239
615.318.670
Nilai Ekonomi Yang Dihasilkan / Economic Value Produced
318.512.303
283.082.039 266.743.096 216.266.856
Nilai Ekonomi Yang Didistribusikan / Economic Value Distributed Nilai Ekonomi yang diperoleh / Economic Value Derived
66.815.183
51.769.207
57.938.569
Laporan Berkelanjutan 2013 PT Bank Mandiri (Persero) Tbk.
no my no
mi
10
Tentang Laporan Berkelanjutan About the Sustainability Report
Wilayah Operasional [G4-6] [G4-8] Operational Area [G4-6] [G4-8]
London
Singapore Shanghai
Malaysia
Cayman Island Indonesia
Hongkong
Timor Leste
Sustainability Report 2013 PT Bank Mandiri (Persero) Tbk.
Tentang Laporan Berkelanjutan About the Sustainability Report
11
Struktur Grup [G4-8] [G4-16] [G4-17] Group Structure [G4-8] [G4-16] [G4-17]
Entitas anak Subsidiaries
PEMERINTAH REPUBLIK INDONESIA 60%
PUBLIK 40%
PT Bank Syariah Mandiri Perbankan\Bank
99,99%
Bank Mandiri (Europe) Limited Perbankan\Bank
100%
PT Mandiri Sekuritas Sekuritas\Investment Bank
99,99%
PT Bank Sinar Harapan Bali Perbankan\Bank
93,23%
PT Mandiri Tunas Finance Perusahaan Pembiayaan\Multi Finance
51,00%
Mandiri International Remittance Sdn. Bhd. Penyedia Jasa Remiten\Remmitance Provider
100%
PT AXA Mandiri Financial Services Asuransi\Insurance
51,00%
PT Mandiri AXA General Insurance Asuransi\Insurance
60,00%
Entitas Asosiasi Associations PT Kustodian Sentral Efek Indonesia
10,00%
PT Bapindo Bumi Sekuritas
3,99%
Westech Electronics, Singapore
5,50%
Pengendalian Bersama Entitas Joint Entity PT Sarana Bersama Pengembangan Indonesia 34,00%
Laporan Berkelanjutan 2013 PT Bank Mandiri (Persero) Tbk.
wayang golek
Laporan Dewan Komisaris Report of the Board of Commissioners
Laporan Direksi Report of the Board of Directors
LAPORAN MANAJEMEN Management Report
Laporan Manajemen Management Report
14
Laporan Dewan Komisaris [G4-1] Report of the Board of Commissioners [G4-1]
”Kami menyadari bahwa, perkembangan Bank Mandiri dipengaruhi oleh kuatnya dukungan yang luas dari bangsa dan masyarakat Indonesia”
“We are fully aware that the success of Bank Mandiri is in no little measure due to strong support from the Indonesian nation and people”
Tahun 2013 adalah tahun yang diwarnai kerja keras dan
The year 2013 was one marked by hard work and
optimisme. Perekonomian dunia belum sepenuhnya
optimism. While the world economy has yet to fully
pulih dari krisis global yang terjadi beberapa tahun
recover from the global crisis that erupted a few years
yang lalu, namun kinerja bisnis Bank Mandiri tetap bisa
ago, Bank Mandiri’s performance over the course of
menunjukkan berbagai hal yang patut dibanggakan.
the year is something that we are all proud of, with the
Capaian kinerja perusahaan dalam bidang sosial
Bank successfully maintaining and building upon its
dan lingkungan juga bisa dipertahankan bahkan
achievements in the social and environmental fields.
ditingkatkan. Sebagai perusahaan dalam industri
As a company that operates in the financial services
keuangan, Bank Mandiri menunjukkan penyelarasan
industry, Bank Mandiri has shown how to align social
kinerja sosial dan lingkungan dengan tujuan ekonomi-
and environmental goals with commercial objectives.
nya. Kami mengapresiasi penerbitan Laporan Berkelanjutan
We warmly welcome the publication of Bank Mandiri’s
pertama
untuk
first Sustainability Report, which constitutes an
informasi
important part of our endeavors to enhance corporate
Bank
menyempurnakan
Mandiri bentuk
dalam
upaya
keterbukaan
Sustainability Report 2013 PT Bank Mandiri (Persero) Tbk.
Laporan Manajemen Management Report
Laporan Dewan Komisaris
Report of the Board of Commissioners
perusahaan kepada seluruh pemangku kepentingan.
disclosure to all stakeholders. As evidence of this
Sebagai bukti dan komitmen tersebut Bank Mandiri
commitment, Bank Mandiri has adhered to the Global
menggunakan Global Reporting Initiative (GRI) – G 4.0
Reporting Initiative (GRI) - G 4.0 in preparing the report.
yang merupakan versi mutakhir dari standard disclosure
This is the latest version of the disclosure standard
yang diluncurkan oleh Global Reporting Initiative (GRI).
prepared by the Global Reporting Initiative (GRI). With
Dengan referensi versi terakhir tersebut National
the publication of the most recent version, the National
Center for Sustainability Reporting (NCSR) tidak lagi
Center for Sustainability Reporting (NCSR) no longer
mengeluarkan sertifikasi level seperti GRI versi G3.1, hal
provides certification based on earlier versions, such
ini dikarenakan GRI versi G 4.0 tidak lagi memerlukan
as GRI G3.1. This is because the GRI G 4.0, unlike earlier
pengecekan level aplikasi untuk laporan ini. Namun,
versions, does not require the checking of the report at
Bank Mandiri menyediakan checklist referensi GRI-G
the application level. Nevertheless, Bank Mandiri has
4.0 pada halaman belakang Laporan Berkelanjutan
decided to provide a GRI - G 4.0 reference checklist at
guna
the back of the report in order to ensure full compliance.
memastikan
pemenuhan
standar
Laporan
Berkelanjutan ini. [G4-32]
[G4-32}
Mengantisipasi ekspektasi masyarakat yang semakin
In line with increasing expectations of environmental
tinggi akan manfaat lingkungan dan sosial pada
and social benefits in the communities where the
keberadaan perusahaan, Dewan Komisaris terus
company operates, the Board of Commissioners
mendorong Bank Mandiri untuk melakukan berbagai
continues to give its full support to Bank Mandiri
investasi sosial yang relevan dan berkelanjutan.
for relevant and necessary social investments.
Program yang dilaksanakan juga terus diperbaiki,
Consequently. The various sub-programs and projects
sesuai dengan kebutuhan masyarakat (community
being carried out will also continue to be improved in
needs assessment) yang dilakukan di setiap unit bisnis,
line with the findings of community needs assessments
diiringi dengan perbaikan kinerjanya. Kami
terus
conducted by each business unit. We also expect to
mendorong Direktorat Finance & Strategy, khususnya
see the effectiveness of sub-programs and projects
Corporate Secretary Group – CSR Center Department
being enhanced. We will continue to encourage the
untuk mengukur kinerja seluruh programnya dengan
Directorate of Finance & Strategy, particularly the
metodologi yang ketat, sehingga bisa diketahui tingkat
Corporate Secretary Group - CSR Center Department to
efisiensi dan efektivitas sumber daya yang dicurahkan.
further assess the success of the overall program using
[G4-2]
rigorous methodology so that the level of efficiency and effectiveness in the use of the relevant resources can be accurately identified. [G4-2]
Kami juga mendorong Bank Mandiri untuk melakukan
We are also encouraging the bank to further invest in
investasi dalam sumber daya manusia. Melanjutkan
human resources. Building on the achievements of
pencapaian di tahun 2012, sepanjang tahun 2013
2012, in 2013 the Board of Commissioners and Board
Dewan Komisaris maupun Direksi telah mengirimkan
of Directors sent many Bank Mandiri employees on
banyak insan Bank Mandiri untuk menimba ilmu melalui
courses both at home and overseas to enhance their
berbagai pendidikan dan pelatihan yang bertujuan
knowledge through education and training aimed
Laporan Berkelanjutan 2013 PT Bank Mandiri (Persero) Tbk.
15
16
Laporan Manajemen Management Report
Laporan Dewan Komisaris
Report of the Board of Commissioners
untuk pembangunan berkelanjutan, baik di dalam
at ensuring the continued sustainable growth of the
maupun luar negeri. Bank Mandiri juga mendirikan
Bank. The Company has also established the Mandiri
Mandiri University dan bertujuan untuk menjadi
University, which we expect to become a leading force
candradimuka ilmu perbankan dan keuangan. Dalam
in the banking and finance field. This Sustainability
Laporan Berkelanjutan ini, dapat dilihat bagaimana
Report bears testimony to the seriousness of Bank
upaya peningkatan kapasitas dengan serius diupayakan
Mandiri’s ongoing capacity-enhancement endeavors.
Bank Mandiri secara berkelanjutan. [G4-43]
[G4-43]
Kami atas nama Dewan Komisaris memberikan
On behalf of the Board of Commissioners, we would
apresiasi setinggi-tingginya kepada Direksi dan seluruh
like to express our sincerest gratitude to the Board
karyawan serta berbagai pihak yang telah bekerja
of Directors, all of our employees and everyone else
keras dan memberikan dukungan untuk pelaksanaan
who has worked hard and provided support for the
program dalam laporan berkelanjutan ini. Kami juga
implementation of the activities described in this
mengucapkan banyak terima kasih atas berbagai
report. We would also like to express our thanks for all
hal positif yang selama ini diperoleh Bank Mandiri
the progress made by Bank Mandiri during 2013, as
sepanjang tahun 2013, dan di tahun-tahun sebelumnya.
well as in previous years. We are fully aware that the
Kami menyadari bahwa, perkembangan Bank Mandiri
success of Bank Mandiri is in no little measure due to
dipengaruhi oleh kuatnya dukungan yang luas dari
strong support from the Indonesian nation and people.
bangsa dan masyarakat Indonesia. Oleh karena itu,
For that reason, we are committed to continuing to
komitmen untuk terus menjalankan bisnis sesuai
run our business in accordance with the principles
dengan prinsip-prinsip pembangunan berkelanjutan
of sustainable development so as benefit both
harus diterapkan, guna membawa pengaruh positif
communities and the environment in the places where
bagi masyarakat dan lingkungan dimanapun Bank
we operate.
Mandiri berada.
Jakarta, 12 Februari 2014
Edwin Gerungan Komisaris Utama merangkap Komisaris Independen
Sustainability Report 2013 PT Bank Mandiri (Persero) Tbk.
Laporan Manajemen Management Report
17
Laporan Dewan Komisaris
Report of the Board of Commissioners
2
7
1
4
3
6
5
1 Edwin Gerungan
3 Pradjoto
6 Agus Suprijanto
Komisaris Utama merangkap
Komisaris
Komisaris Independen
4 Krisna Wijaya
7 Abdul Aziz
2 Gunarni Soeworo
Komisaris
5 Wahyu Hidayat
Komisaris Independen
Komisaris Independen Komisaris Independen
Komisaris
Laporan Berkelanjutan 2013 PT Bank Mandiri (Persero) Tbk.
18
Laporan Manajemen Management Report
Laporan Direksi [G4-1] Report of the Board of Directors [G4-1]
“Kami yakin bahwa semangat untuk terus tumbuh dan berkembang akan memberikan suasana positif bagi perkembangan ekonomi, sosial dan lingkungan bangsa indonesia” “We believe that our spirit to continue growing and developing will help to create a positive atmosphere in Indonesia’s economic, social and environmental development”
Berdirinya Bank Mandiri adalah tekad Bangsa Indonesia
Bank
untuk memiliki Bank nasional yang dapat dibanggakan
determination of the Indonesian people to have a
dan diandalkan di kancah perbankan internasional.
national bank they could be proud of, a national bank
Untuk mewujudkan tekad tersebut kami menyadari
that would be capable of playing a significant role in the
perlunya menyeimbangkan tujuan bisnis kami dengan
international banking arena. In realizing these goals, we
tanggung jawab sosial dan lingkungan, menyediakan
recognize the need to balance our business objectives
pelayanan yang terbaik kepada seluruh pemangku
with our social and environmental responsibilities, to
kepentingan dan memberikan nilai berkelanjutan
provide the best possible services to all stakeholders,
dalam keberadaannya.
and to ensure that our presence creates sustainable
Mandiri
was
established
based
on
the
value.
Keseimbangan merupakan hal yang terpenting demi
This balance is essential to achieving our vision of being
mencapai visi kami menjadi Indonesia’s most admired
Indonesia’s most admired and progressive financial
and progressive financial institution. Keyakinan kami itu
institution. Our confidence has increased greatly since
Sustainability Report 2013 PT Bank Mandiri (Persero) Tbk.
Laporan Manajemen Management Report
Laporan Direksi
Report of the Board of Directors
telah dibangun sejak 15 tahun lalu, dimana Bank Mandiri
our establishment 15 years ago, since when Bank
berhasil mengimplementasikan core banking system
Mandiri has successfully introduced a new core banking
baru yang terintegrasi menggantikan core banking
system that has integrated or replaced the separate
system legacy yang terpisah. Kami berhasil bangkit dari
legacy core banking systems that we inherited. Having
tantangan di tahun 2005 dan menetapkan transformasi
managed to overcome the challenges we faced back in
tahap pertama (tahun 2005 – 2010) yang dicanangkan
2005, we designed and adopted the first stage of our
melalui 4 (empat) strategi utama, yaitu Implementasi
transformation process (2005-2010), which was based
budaya, Pengendalian Non Performing Loan secara
on four main strategies, namely, cultural change, tight
agresif, Meningkatkan pertumbuhan bisnis yang
control of non-performing loans, accelerating the Bank’s
melebihi rata-rata pertumbuhan pasar melalui strategi
growth so as to exceed the average market growth rate
dan value preposition yang distinctive untuk masing-
through distinctive strategies and value propositions for
masing segmen, pengembangan dan pengelolaan
each segment, and the development and management
program aliansi antar Direktorat atau Business Unit
of alliances between directorates and business units in
dalam rangka optimalisasi layanan kepada nasabah.
order to optimize customer service. Our position has
Keberadaan kami diperkuat dengan transformasi tahap
been further reinforced by the ongoing second phase
kedua pada tahun 2010 - 2014 yang difokuskan pada
of the transformation program (2010 – 2014), which
3 (tiga) area bisnis yaitu Wholesale transaction, Retail
focuses on three business areas: wholesale transactions;
deposit & payment, Retail financing.
retail deposits and payments, and retail financing.
Hal tersebut memberikan dampak yang cukup baik,
Our transformation efforts to date have been an
tercermin dari pertumbuhan dana pihak ketiga yang
outstanding success, as reflected in compound growth
tumbuh rata-rata tahunan sebesar15,4%, terakselerasi
rate reach 15.4%, faster than previous transformation in
lebih cepat dibandingkan pada transformasi tahap
2005-2010 that growth in 11.6% and also rapid expansion
pertama (2005-2010) yang tumbuh rata-rata tahunan
that has generated assets of Rp733.1 It is because of
sebesar 11,6% dan berkembangnya aktifitas bisnis yang
this growth that we have committed to providing even
menghasilkan aset hingga Rp733,1 triliun Pertumbuhan
greater added value to local communities by offering
postif tersebut mendorong kami untuk berkomitmen
them the best possible services.
memberikan nilai tambah kepada komunitas lokal dengan memberikan pelayanan yang terbaik. Keterbukaan akses bisnis terhadap penyediaan modal
Opening up access to capital for businesses combined
yang dipadu dengan jaringan dan pelayanan yang
with the country’s best services and most extensive
terbaik merupakan hal yang sangat fundamental
network have been fundamental to the realization
bagi pelaksanaan komitmen tersebut. Oleh karena
of our commitment. This is why we staged the Young
itu di tahun 2013 kami kembali melanjutkan program
Entrepreneur Program once again in 2013. More than
Wirausaha Muda Mandiri yang telah kami rintis sejak
21,000 people have participated in the WMM Awards
tahun 2007 dengan total peserta Penghargaan WMM
since the program was initiated in 2007.
sejak 2007 mencapai lebih dari 21.000 orang.
Laporan Berkelanjutan 2013 PT Bank Mandiri (Persero) Tbk.
19
Laporan Manajemen Management Report
20
Laporan Direksi
Report of the Board of Directors
Di saat yang sama, kami juga membekali pegawai Bank
Simultaneously, we also have been equipping Bank
Mandiri dengan kapabilitas personal yang dilakukan
Mandiri employees with the personal skills and
dengan pemenuhan nilai-nilai Kepercayaan (Trust),
capabilities they need to abide by our values of
Integritas (Integrity), Profesionalisme (Professionalism),
Trust, Integrity, Professionalism, Customer Focus, and
Fokus
pada
pelanggan
Kesempurnaan
(Customer Focus),
(Excellence).
Nilai-nilai
dan
Excellence. These values help our employees to better
tersebut
understand and internalize such concepts as employee
membantu pegawai kami untuk lebih mengerti
responsibility and accountability, thereby boosting
tanggung jawab, akuntabilitas, hingga menstimulus
their performances.
level kinerja menjadi lebih baik. Laporan Berkelanjutan Pertama
First Sustainability Report
Penerbitan laporan berkelanjutan pertama kami
The publication of our first sustainability report is
merupakan
dalam
one of the initiatives we have taken so as to enhance
merespon stakeholder melalui aspek transparansi
transparent and accountable interaction with our
dan akuntabilitas. Dengan mengacu pada Global
stakeholders. Helped by the Global Reporting Initiative
Reporting Initiative guidelines, kami menempatkan
Guidelines, we have taken an important step towards
langkah-langkah penting untuk diukur dan dinilai
the assessment and appraisal of our accountability in
akuntabilitasnya atas dampak ekonomi, sosial dan
the economic, social and environmental arenas.
salah
satu
bentuk
inisiatif
lingkungan. Hal ini sejalan dengan nilai-nilai perusahaan yang selalu
This is fully in line with Bank Mandiri’s commitment to
menjunjung tinggi Trust, Integrity, Professionalism,
its corporate values -- Trust, Integrity, Professionalism,
Costumer Focus & Excelent dalam setiap aktifitas
Customer Focus & Excellence in everything the
perusahaan. Tanggung jawab perusahaan menuntut
Company does. Corporate responsibility requires us to
kami untuk dapat menempatkan diri pada berbagai
be able to look at ourselves from different perspectives
sisi, baik pada sisi nasabah dan pemegang saham
– from the perspectives of the customer and
dalam membentuk nilai perusahaan, maupun pada
shareholders in creating shared value, and also from the
sisi pegawai untuk meningkatkan engagement dan
perspective of our employees, where the major issues
mendorong penerapan nilai-nilai perusahaan sebagai
are strengthening engagement and encouraging the
prinsip yang dikedepankan dalam melayani seluruh
adoption and internalization of our corporate values as
stakeholder Bank Mandiri.
principles to guide us in serving all of our stakeholders.
Fungsi Tanggung Jawab Perusahaan
Functions of Corporate Responsibility
Tanggung jawab perusahaan merupakan salah satu
Corporate responsibility is one of the areas on which
bidang yang menjadi titik penting dalam aktifitas
Bank Mandiri is firmly focused. This is clearly shown by
Bank Mandiri. Hal tersebut diwujudkan dengan
the transfer of our CSR Center Department from the
mengalihkan unit kerja Corporate Social Responsibility
Micro Business Development Group to the Corporate
Sustainability Report 2013 PT Bank Mandiri (Persero) Tbk.
Laporan Manajemen Management Report
Laporan Direksi
Report of the Board of Directors
(CSR Center Dept) pada tahun 2010 dari Micro Business
Secretary Group in 2010. This was so as to separate
Development Grup ke Corporate Secretary Group.
our business functions from CSR functions in order to
Pengalihan tersebut bertujuan untuk memisahkan
ensure that our social responsibility endeavors are truly
fungsi unit bisnis pada unit kerja CSR, hal tersebut
social in nature.
dimaksudkan agar wujud tanggung jawab sosial kami dapat lebih bersifat sosial dalam aktifitasnya. Seperti unit kerja lainnya, CSR Center Department
The CSR Center Department is treated precisely the
diperlakukan sama dengan unit kerja lainnya dimana
same way as every other department. It has its own
memiliki anggaran, rencana kerja, target dan tujuan
budget, work plan, goals and objectives, and is subject
serta kinerja untuk dinilai setiap tahunnya. Dengan
to annual performance reviews. Within this framework,
hal tersebut maka CSR Center Department memiliki
the CSR Center Department pursues a variety of
community initiatives dan environmental initiatives
community and environmental initiatives so as to
dalam menciptakan aktifitas berkelanjutan yang akan
encourage sustainable activities that will improve the
meningkatkan kualitas pada bentuk tanggung jawab
quality of life of Indonesian’s throughout the country.
sosial yang kami lakukan. Tantangan dan Prospek Ke Depan [G4-2]
Future Challenges and Prospects [G4-2]
Ditahun-tahun selanjutnya diperkirakan masih diwarnai
It is expected that the Indonesian economy in
oleh perkembangan eksternal yang kurang kondusif
the coming years will be affected by continuing
bagi dunia usaha nasional. Kebijakan pemerintah yang
unfavorable developments on the international stage.
melarang ekspor mineral mentah akan mempengaruhi
The Government’s decision to restrict the exportation
bisnis nasabah yang sedikit banyak akan mempengaruhi
of unprocessed minerals will affect our business
aktifitas bisnis Bank Mandiri. Perekonomian global yang
customers, and this in turn, to one degree or another,
masih belum membaik akan terus memberikan tekanan
will affect the Bank's business. The prolonged downturn
pada dunia finansial global.
in the global economy will also exert pressure on the financial services industry around world.
Menghadapi tantangan tersebut, Bank Mandiri dituntut
Faced with these challenges, Bank Mandiri will need
untuk lebih meningkatkan efisiensi dan inovasi di
to further improve efficiency and boost innovation
segala bidang, sehingga mampu meningkatkan
in all areas so as to increase productivity at both the
produktivitas individu maupun perusahaan. Aspek
individual and corporate levels. Our human resources
sumber daya manusia juga merupakan modal yang
are the most important asset we have in facing the
utama untuk menghadapi tantangan yang akan
challenges to come. The rapid growth in the company's
datang. Perkembangan bisnis perusahaan yang pesat
business has thrown up its own challenges as regards
memberikan tuntutan tersendiri terhadap jumlah
both the quantity and quality of our human resources,
maupun kualitas sumber daya manusia, termasuk
including the need to groom future leaders of Bank
kebutuhan
Mandiri.
untuk
mempersiapkan
calon-calon
pemimpin perusahaan di masa mendatang.
Laporan Berkelanjutan 2013 PT Bank Mandiri (Persero) Tbk.
21
22
Laporan Manajemen Management Report
Laporan Direksi
Report of the Board of Directors
Untuk mempersiapkan hal tersebut, kami akan
To prepare for all this, we intend to further refine our
mempertajam Employee Value Proposition (EVP) atau
Employee Value Proposition (EVP), which was designed
prosperous spirit yang menjadi noble purpose (tujuan
based both on the aspirations of our employees and the
mulia) bagi pegawai yang bekerja di Bank Mandiri.
needs of the Company. Thanks to the EVP, we are fully
Mandiri EVP dibangun berdasarkan aspirasi pegawai,
confident that our staff will be able achieve the levels of
yang menyatukan apa yang menjadi keinginan
reliability and professionalism that Bank Mandiri needs.
pegawai dengan apa yang diberikan perusahaan.
[G4-43]
Dengan program tersebut kami optimis kehandalan dan profesionalitas pegawai kami akan diperoleh dengan baik. [G4-43] Sejak kami berdiri, proses transformasi dan inovasi
Since our establishment, continuing transformation
terus dilakukan guna memberikan nilai tambah
and innovation have provided added value for Bank
bagi keberadaan berkelanjutan. Kami yakin bahwa
Mandiri. We are confident that our determination to
semangat untuk terus tumbuh dan berkembang akan
continue growing and developing will help create a
memberikan suasana positif bagi perkembangan
positive atmosphere in which Indonesia’s economic,
ekonomi, sosial dan lingkungan bangsa indonesia.
social and environmental development can proceed
Oleh karena itu, kami siap dan akan selalu siap untuk
apace. We are ready now, and will always be ready, to
menghadapi rintangan dan tantangan selanjutnya.
overcome whatever obstacles and challenges may
Karena keberadaan Bank Mandiri adalah tekad kami
come our way thanks to our commitment to God and
untuk Tuhan, Negeri dan Bangsa Indonesia.
the Indonesian nation and state.
Jakarta, 12 Februari 2014
Budi Gunadi Sadikin Direktur Utama
Sustainability Report 2013 PT Bank Mandiri (Persero) Tbk.
Laporan Manajemen Management Report
23
Laporan Direksi
Report of the Board of Directors
6
15
3
11
7
8
2
1
10 9
4
12
14
1 Budi G. Sadikin
6 Pahala N. Mansury
11 Hery Gunardi
Direktur Utama
Direktur Finance & Strategy
7 Fransisca N. Mok
12 Riyani T. Bondan
Direktur Corporate Banking
SEVP Internal Audit
3 Abdul Rachman
8 Sunarso
13 Tardi
Direktur Commercial & Business
Banking
14 Ventje Rahardjo
Direktur Institutional Banking
4 Sentot A. Sentausa
Direktur Risk Management
SEVP Consumer Finance
9 Kresno Sediarsi
5 Ogi Prastomiyono
15 Rico Usthavia Frans
Direktur Compliance &
10 Royke Tumilaar
Human Capital
Direktur Technology & Operations
13
Direktur Micro & Retail Banking
2 Riswinandi Wakil Direktur Utama
5
SEVP Change Management Office SEVP Transaction Banking
Direktur Treasury, Financial Institution & Special Asset Management
Laporan Berkelanjutan 2013 PT Bank Mandiri (Persero) Tbk.
Arah Berkelanjutan Sustainability Directions
Customer
Com Deve mun lop it m
t en
B Op ank era ing tion
an Hum tal i Cap Man Risk agement Budaya & Tata Kelola Berkelanjutan Sustainability Culture & Governance
ess sin Bu rategy St
y
Arah Berkelanjutan Sustainability Directions
Strategi Berkelanjutan Sustainability strategies
Budaya Dan Tata Kelola Berkelanjutan Sustainability Culture and Governance
ARAH STRATEGI, BUDAYA DAN TATA KELOLA BERKELANJUTAN Strategi Berkelanjutan Sustainability Strategies
Sustainability Directions, Strategy, Culture and Governance
26
Arah, Strategy, Budaya dan Tata Kelola Berkelanjutan Sustainability Directions, Strategies, Culture and Management
Arah Berkelanjutan [G4-18] Sustainability Directions [G4-18]
Bank Mandiri didirikan pada tanggal 2 Oktober 1998
Bank Mandiri was established on 2 October 1998 as part
sebagai bagian dari program restrukturisasi perbankan
of the bank restructuring program implemented by the
yang dilaksanakan oleh Pemerintah Indonesia. Pada
Government of Indonesia at that time. In July 1999, four
bulan Juli 1999, empat bank milik Pemerintah yaitu
state-owned banks -- Bank Bumi Daya, Bank Dagang
Bank Bumi Daya, Bank Dagang Negara, Bank Ekspor
Negara, Bank Export Import Indonesia and Bank
Impor Indonesia dan Bank Pembangunan Indonesia,
Pembangunan Indonesia – were merged to become
Sustainability Report 2013 PT Bank Mandiri (Persero) Tbk.
Arah, Strategy, Budaya dan Tata Kelola Berkelanjutan Sustainability Directions, Strategies, Culture and Management
Arah Berkelanjutan Sustainability Directions
digabungkan ke dalam Bank Mandiri. Pasca merger,
Bank Mandiri. Post-merger, Bank Mandiri embarked
Bank Mandiri melaksanakan proses konsolidasi secara
on an overall consolidation process. This included the
menyeluruh. Pada saat itu, dilakukan penutupan 194
closing of 194 redundant branches and an employee
kantor cabang yang saling berdekatan dan rasionalisasi
rationalization process that reduced our total workforce
jumlah karyawan dari jumlah gabungan 26.600 menjadi
from 26,600 to 17,620. The Bank Mandiri brand was
17.620. Brand Bank Mandiri diimplementasikan ke
rolled out throughout our network and incorporated
semua jaringan dan seluruh kegiatan periklanan dan
in all our advertising and promotional activities. In
promosi lainnya. Selain itu, Bank Mandiri berhasil pula
addition, the bank successfully introduced its new core
mengimplementasikan core banking system baru yang
banking system based on the integration of the core
terintegrasi menggantikan core banking system dari
banking systems of the four legacy banks.
empat legacy bank yang terpisah. Pada tahun 2005 Bank Mandiri mengalami permasalahan
In 2005, Bank Mandiri experienced problems that
yang mengakibatkan menurunnya kinerja bank.
impacted on its performance. One of the problems was
Salah satunya adalah dengan meningkatnya kredit
an increase in the non-performing loans, as reflected in
bermasalah, tercermin dari rasio Non Performing Loan
the Bank’s net consolidated non-performing loan (NPL)
(NPL) net konsolidasi yang meningkat dari 1,60% di
ratio, which soared from 1.60% in 2004 to 15.34% in
tahun 2004 menjadi 15,34% di tahun 2005. Hal ini
2005. This had a significant impact on the bank earnings,
secara langsung berdampak pada penurunan laba Bank
which dramatically declined by about 80% from Rp 5.3
Mandiri secara signifikan dari sebelumnya sebesar Rp
trillion in 2004 to Rp 603 billion in 2005. In terms of
5,3 Triliun di tahun 2004, menjadi Rp 603 Miliar di tahun
investor confidence, Bank Mandiri shares slumped from
2005 atau mengalami penurunan sebesar sekitar 80%.
Rp 2,050 in January 2005 to Rp 1,110 in November of
Dari sisi kepercayaan investor di bursa, harga saham
the same year.
Bank Mandiri juga mengalami penurunan dari Rp 2.050 pada Januari 2005 hingga ke level Rp 1.110 pada November 2005. Transformasi Tahap Pertama tahun 2005-2010
First Phase of Transformation (2005-2010)
Tahun 2005 menjadi titik balik bagi Bank Mandiri,
The year 2005 marked a turning point for Bank Mandiri
dimana Bank Mandiri memutuskan untuk menjadi
as it was in that year that it resolved to become a
Bank yang unggul di regional atau menjadi Regional
Regional Champion Bank. To realize this goal, the Bank
Champion Bank. Bank Mandiri mencanangkan program
designed a comprehensive transformation program to
Transformasi yang dilaksanakan melalui 4 (empat)
be implemented through four main strategies:
strategi utama, yaitu: •
Implementasi
budaya,
melalui
restrukturisasi
•
Cultural
reform
through
performance-based
ulang
organizational restructuring, restructuring of the
sistem penilaian berbasis kinerja, pengembangan
performance-based assessment system, leadership
leadership dan talent, serta penyesuaian sumber
and talent development, and human resources
daya manusia dengan kebutuhan strategis.
adjustment in line with strategic needs.
organisasi
berbasis
kinerja,
penataan
Laporan Berkelanjutan 2013 PT Bank Mandiri (Persero) Tbk.
27
Arah, Strategy, Budaya dan Tata Kelola Berkelanjutan Sustainability Directions, Strategies, Culture and Management
28
Arah Berkelanjutan Sustainability Directions
•
Pengendalian Non Performing Loan secara agresif,
•
Stringent control of non-performing loans, with
dimana Bank Mandiri fokus pada penanganan
the focus being placed on debt recovery and
kredit macet dan memperkuat risk management
strengthening the risk management system.
system.
Transformasi bisnis menjadi “Dominant Multi Specialist” melalui 3 phase / Business transformation to become the Dominant Multi Specialist with 3 phase: • Back on Track • Outperform the Market
2010
• Shaping the End Game
I. Transformasi
Stage 1
Market Cap: IDR 136.9 Tn *)
Bisnis / Business
Revenue Market Share: 13.4%
Transformation
ROE: 24.24%
Fokus pada 3 area Utama:
Gross NPL: 2.42%
Focussed in 3 main area: • Wholesale Transaction,
Dec 2010
2006
*) USD 15.2 Bn
• Retail Deposit & Payment • Retail Financing
Market Cap: IDR 60 Tn Revenue Market Share: 8% ROE: 11%
Implementation
Gross NPL: 17.1%
of Corporate Culture (TIPCE)
•
Meningkatkan pertumbuhan bisnis yang melebihi
•
Enhancing business expansion so as to exceed the
rata-rata pertumbuhan pasar melalui strategi dan
average market growth rate through distinctive
value preposition yang distinctive untuk masing-
strategies and value propositions for each segment.
masing segmen. •
Pengembangan dan pengelolaan program aliansi
•
The development and management of alliances
antar Direktorat atau Business Unit dalam rangka
between directorates and units in order to
optimalisasi layanan kepada nasabah, serta untuk
maximize customer service and to further explore
lebih menggali potensi bisnis nasabah-nasabah
the business potential of existing clients and their
eksisting maupun value chain dari nasabah-
value chains.
nasabah dimaksud.
Sustainability Report 2013 PT Bank Mandiri (Persero) Tbk.
Arah, Strategy, Budaya dan Tata Kelola Berkelanjutan Sustainability Directions, Strategies, Culture and Management
Arah Berkelanjutan
Sustainability Directions
II. Transformasi Budaya / Cultural
Stage 2
Transformation
“ Menjadi Financial
Transformasi tahap kedua
Institution Yang Paling
/ second transformation:
Dikagumi Dan Paling Progresif “
2013
• Perbaikan transformasi
“To become the most
budaya tahap 1/ Retransformation of
Market Cap: IDR 183,1 Tn
culture phase 1
Revenue Market
• Memperkaya dengan
admired and pogressve financial institution”
Share:12.0%
best practice /
ROE: 22.23%
Market Cap : > Rp 225 Tn
enriching through best
Gross NPL: 1.90%
Rev Market Share : 14% - 16% ROE : >25%
practices
Gross NPL : <4%
• Benchmark dengan operator kelas dunia / benchmarking to the world class operator
Untuk dapat meraih aspirasinya menjadi Regional
To achieve its goal of becoming a Regional Champion
Champion Bank, Bank Mandiri melakukan transformasi
Bank, Bank Mandiri divided its transformation program
secara bertahap melalui 3 (tiga) fase:
into three phases:
•
•
•
Fase pertama “Back on Track” (2006 - 2007), yakni
•
First phase --”Back on Track”(2006 - 2007). During
fokus untuk membenahi dan membangun dasar-
this phase, Bank Mandiri focused on building the
dasar pertumbuhan Bank Mandiri di masa datang;
foundations for future growth
Fase kedua “Outperform the Market” (2008 - 2009),
•
Second phase --”Outperform the Market”(2008 -
yakni fokus pada pertumbuhan bisnis Bank Mandiri
2009). The Bank’s focus during this phase was on
agar dapat tumbuh signifikan di seluruh segmen
achieving significant business expansion in all
dan memiliki profitabilitas diatas rata-rata pasar;
segments and above-market-average profitability;
Fase ketiga “Shaping the End Game” (2010), yakni
•
Third phase --”Shaping the End Game” (2010).
fase dimana Bank Mandiri dapat memiliki peranan
During this phase, Bank Mandiri played an active
aktif dalam proses konsolidasi sektor Perbankan
role in the Indonesian banking sector consolidation
Indonesia.
process.
Laporan Berkelanjutan 2013 PT Bank Mandiri (Persero) Tbk.
29
Arah, Strategy, Budaya dan Tata Kelola Berkelanjutan Sustainability Directions, Strategies, Culture and Management
30
Arah Berkelanjutan Sustainability Directions
Proses transformasi yang telah dijalankan Bank Mandiri
The transformation process that Bank Mandiri
sejak tahun 2005 hingga tahun 2010 secara konsisten
underwent from 2005 to 2010 resulted in a consistently
berhasil meningkatkan kinerja Bank Mandiri, tercermin
improving performance, as reflected in a variety of
dari peningkatan berbagai parameter finansial. Kredit
financial parameters. Non-performing loans dropped
bermasalah turun signifikan, tercermin dari rasio NPL
significantly, with the consolidated net NPL ratio
net konsolidasi yang turun dari sebesar 15,34% di
decreasing from 15.34% in 2005 to 0.62% in 2010.
tahun 2005 menjadi 0,62% di tahun 2010. Selain itu
In addition Bank Mandiri’s net profit also grew very
laba bersih Bank Mandiri juga tumbuh sangat signifikan
significantly from Rp 0.6 trillion in 2005 to Rp 9.2 trillion
dari Rp 0,6 Triliun di tahun 2005 menjadi Rp 9,2 Triliun
in 2010.
di tahun 2010. Sejalan dengan transformasi bisnis, Bank Mandiri
In line with the transformation of its business, Bank
juga
dengan
Mandiri also transformed its culture by redefining
merumuskan kembali nilai-nilai budaya untuk menjadi
the cultural values that influence the behavior and
pedoman pegawai dalam berperilaku. Bank Mandiri
conduct of staff. Bank Mandiri adopted five cultural
menetapkan 5 (lima) nilai budaya perusahaan yang
values that are abbreviated as ”TIPCE” (Trust, Integrity,
disebut “TIPCE” yaitu: Kepercayaan (Trust), Integritas
Professionalism, Customer Focus and Excellence).
melakukan
transformasi
budaya
(Integrity), Profesionalisme (Professionalism), Fokus pada pelanggan (Customer focus), dan Kesempurnaan (Excellence). Transformasi Lanjutan tahun 2010-2014
Further Transformation 2010-2014
Untuk dapat mempertahankan dan terus meningkatkan
To further enhance its performance, Bank Mandiri
kinerjanya, Bank Mandiri melaksanakan transformasi
launched
lanjutan tahun 2010-2014 dimana Bank Mandiri telah
program, which saw the Bank embark on an expanded
melakukan revitalisasi dengan menetapkan VISI
revitalization process by adopting a new VISION:”To
yang baru yaitu “To be Indonesia’s most admired and
be Indonesia’s most admired and progressive financial
its
Further
Transformation
2010-2014
progressive financial institution”. Dalam visi tersebut
institution”. This vision clearly reflects Bank Mandiri’s
tercermin aspirasi Bank Mandiri untuk menjadi
determination to become a financial institution that is
institusi keuangan yang selalu memiliki komitmen
fully committed to building relationships with all of its
penuh dalam membangun hubungan dengan seluruh
customers. In addition, the bank is also committed to
nasabahnya. Disamping itu, Bank Mandiri juga ingin
becoming a financial institution that offers innovative,
bertransformasi menjadi institusi keuangan dengan
world-class financial solutions and to contribute to
solusi keuangan inovatif yang berstandar kelas dunia
the nation through a consistently good financial
dan turut serta memberikan kontribusi kepada bangsa
performance.
melalui peningkatan kinerja secara konsisten.
Sustainability Report 2013 PT Bank Mandiri (Persero) Tbk.
Arah, Strategy, Budaya dan Tata Kelola Berkelanjutan Sustainability Directions, Strategies, Culture and Management
Arah Berkelanjutan
Sustainability Directions
Bank
Mandiri
telah
MISI
merumuskan
untuk
Bank Mandiri has formulated a MISSION statement to
mendukung pencapaian visinya tersebut :
support the achievement of its vision, namely:
1. Kami berkomitmen membangun hubungan jangka
1. We
are
committed
to
building
long-term
panjang yang didasari atas kepercayaan, baik
relationships based on trust, both with business and
dengan nasabah bisnis maupun perseorangan.
individual customers. We serve all our customers
Kami melayani seluruh nasabah dengan standar
based on international service standards through
layanan internasional melalui penyediaan solusi
the provision of innovative financial solutions. We
keuangan yang inovatif. Kami ingin dikenal karena
want to be known for our outstanding financial
kinerja, sumber daya manusia dan kerjasama tim
performance, human resources and teamwork.
yang terbaik. 2. Dengan
mewujudkan
pertumbuhan
dan
2. By playing an integral role in the growth and
kesuksesan bagi pelanggan, kami mengambil
success of our customers, we are also playing an
peran aktif dalam mendorong pertumbuhan jangka
essential role in promoting long-term economic
panjang Indonesia dan selalu menghasilkan imbal
growth in Indonesia, and in providing shareholders
balik yang tinggi secara konsisten bagi pemegang
with a high level of return on their investments.
saham. Dengan visi dan misi tersebut, Bank Mandiri
Armed with this vision and mission, Bank Mandiri
mencanangkan untuk mencapai milestone keuangan
plans to achieve a number of financial milestones this
di tahun 2014, yaitu nilai kapitalisasi pasar mencapai di
year (2014), namely, a market value of more than USD
atas Rp 225 Triliun dengan pangsa pasar pendapatan
225 trillion, market share approaching 16%, an ROA of
mendekati 16%, ROA mencapai kisaran 2,5% dan ROE
around 2.5% and an ROE approaching 25%, while at
mendekati 25%, namun tetap menjaga kualitas asset
the same time maintaining asset quality as reflected
yang direfleksikan dari rasio NPL gross di bawah 4%.
in a gross NPL ratio of less than 4%. The bank plans to
Pada tahun 2014, Bank Mandiri ditargetkan mampu
achieve the largest market capitalization in Indonesia
mencapai nilai kapitalisasi pasar terbesar di Indonesia
this year, and to become one of the Top 5 banks in
serta masuk dalam jajaran Top 5 Bank di ASEAN.
ASEAN.
Transformasi bisnis di Bank Mandiri tahun 2010 - 2014
The Bank Mandiri 2010-2014 business transformation
difokuskan pada 3 (tiga) area bisnis yaitu:
process is focused on three (3) areas:
•
Wholesale
transaction:
memperkuat
Bank
Mandiri
kepemimpinannya
akan
•
Wholesale Transaction Banking: Bank Mandiri will
dengan
consolidate its leadership position by offering
menawarkan solusi transaksi keuangan yang
comprehensive financial transaction solutions
komprehensif dan membangun hubungan yang
and developing holistic relationships in serving its
holistik melayani institusi corporate & commercial di
corporate and commercial customers in Indonesia.
Indonesia.
Laporan Berkelanjutan 2013 PT Bank Mandiri (Persero) Tbk.
31
32
Arah, Strategy, Budaya dan Tata Kelola Berkelanjutan Sustainability Directions, Strategies, Culture and Management
Arah Berkelanjutan Sustainability Directions
Sustainability Report 2013 PT Bank Mandiri (Persero) Tbk.
Arah, Strategy, Budaya dan Tata Kelola Berkelanjutan Sustainability Directions, Strategies, Culture and Management
33
Arah Berkelanjutan
Sustainability Directions
•
Retail deposit & payment: Bank Mandiri memiliki
•
Retail Deposit & Payment: Bank Mandiri is
aspirasi untuk menjadi bank pilihan nasabah
determined to become the consumer’s bank of
di bidang retail deposit dengan menyediakan
choice in the retail deposit market by providing a
pengalaman perbankan yang unik dan unggul bagi
unique and superior banking experience.
para nasabahnya. •
Retail financing: Bank Mandiri memiliki aspirasi
•
Retail Financing: Bank Mandiri’s goal is to become
untuk meraih posisi nomor 1 atau 2 dalam segmen
the No. 1 or 2 bank in the retail financing segment
pembiayaan ritel, terutama untuk memenangkan
by beating the competition in the housing credit,
persaingan di bisnis kredit perumahan, personal
personal loan, and credit card markets, and by
loan, dan kartu kredit serta menjadi salah satu
becoming a major player in the micro banking
pemain utama di micro banking.
market.
Ketiga area fokus tersebut didukung dengan penguatan
These three strategic areas are supported by
organisasi dan peningkatan infrastruktur (cabang, IT,
improvements
operation, risk management) untuk memberikan solusi
and infrastructure (branches, IT, operations, risk
layanan terpadu. Disamping itu, Bank Mandiri memiliki
management) so as to be better able to provide
dukungan Sumber Daya Manusia (SDM) yang handal,
integrated service solutions. In seeking to achieve our
teknologi yang selalu update, penerapan manajemen
goals, we benefit from the support of professional
risiko dalam menjalankan bisnis secara prudent dan
human resources, continuously updated technology,
penerapan Good Corporate Governance (GCG) yang
prudential risk management, and good corporate
telah teruji.
governance.
in
our
organizational
Laporan Berkelanjutan 2013 PT Bank Mandiri (Persero) Tbk.
structure
34
Arah, Strategy, Budaya dan Tata Kelola Berkelanjutan Sustainability Directions, Strategies, Culture and Management
Strategi Berkelanjutan [G4-20] Sustainability strategies [G4-20]
G oo d Gov Corpo ern rate anc e
Susta in Busin able ess
g nin e h ngt alues e r t S ur V O
ing Managisk Our R
Sustainability Report 2013 PT Bank Mandiri (Persero) Tbk.
Arah, Strategy, Budaya dan Tata Kelola Berkelanjutan Sustainability Directions, Strategies, Culture and Management
35
Strategi Berkelanjutan
Sustainability strategies
Komitmen kami untuk memperkuat tata kelola
Our
perusahaan, nilai-nilai perusahaan dan manajemen
governance, corporate values and risk management
risiko telah membantu kami dalam menyampaikan
has helped us convince our stakeholders about
peran kami kepada pemangku kepentingan bahwa
our commitment to conducting our business in a
kami berupaya untuk menjalankan bisnis secara
sustainable manner.
commitment
to
strengthening
corporate
berkelanjutan. Tata kelola perusahaan yang baik Bank
Mandiri
menyadari
Good Corporate Governance (GCG)
bahwa
kunci
utama
Bank Mandiri is aware that the key to the Company’s
keberhasilan pengelolaan perusahaan terletak pada
success lies in the ability of management to develop
kemampuan mengembangkan serta menumbuhkan
and grow the Company’s culture and work ethic
budaya perusahaan dan etos kerja, antara lain
through, among other things, prudential banking
melalui prudential banking practices, risk management
practices, good risk management and good corporate
serta penerapan Good Corporate Governance (GCG).
governance (GCG). Bank Mandiri implements GCG
Bank Mandiri mengimplementasikan GCG dengan
by applying five principles, namely, Transparency,
menerapkan 5 (lima) prinsip yakni Transparency,
Accountability,
Accountability, Responsibility, Independency dan Fairness,
Fairness, which together are abbreviated as TARIF.
Responsibility,
Independence
and
atau disingkat TARIF.
Dalam praktek secara operasional, budaya TARIF dapat
In operational practice, the TARIF culture rates can be
dijelaskan dalam beberapa contoh di antaranya:
explained with the help of the following examples:
1. Prinsip Transparency (Transparansi)
1. Principle of Transparency
a. Menyampaikan laporan kepada Bank Indonesia,
a. Submitting reports to Bank Indonesia and
Bapepam serta mengumumkan kepada publik
Bapepam, and disclosing them to the public
mengenai terjadinya suatu peristiwa, informasi
in connection with any event, information or
atau fakta material yang dapat mempengaruhi
material fact that could affect the Company’s
harga atau nilai saham atau keputusan investasi
share price or investment decisions in a timely
secara tepat waktu dan obyektif berdasarkan
and objective fashion in accordance with the
peraturan perundang-undangan yang berlaku.
prevailing laws and regulations.
b. Penyampaian informasi keuangan dan non
b. Conveying both financial and other important
keuangan kepada publik dan regulator secara
information to the public and regulators in an
akurat dan tepat waktu.
accurate and timely fashion.
c. Menyediakan
informasi
c. Providing easy access to information through
dengan memanfaatkan teknologi komunikasi
kemudahan
akses
the use of modern communications technology
dalam website www.bankmandiri.co.id.
website: www.bankmandiri.co.id.
d. Menyediakan layanan call center 14000 yang
d. The establishment of Call Center 14000 to
siap melayani pertanyaan dan keluhan dari
respond to customer queries and complaints 24
nasabah selama 24 jam setiap hari.
hours a day.
Laporan Berkelanjutan 2013 PT Bank Mandiri (Persero) Tbk.
Arah, Strategy, Budaya dan Tata Kelola Berkelanjutan Sustainability Directions, Strategies, Culture and Management
36
Strategi Berkelanjutan Sustainability strategies
e. Keterbukaan terhadap karyawan dalam bentuk
e. Openness
with
employees
through
the
mekanisme pencapaian kinerja appraisal sistem
transparent application of the performance
serta reward & punishment yang dilakukan
appraisal and rewards and punishment systems
secara terbuka dan berdasarkan hasil yang
based on results achieved.
dicapai. 2. Principle of Accountability
2. Prinsip Accountability (Akuntabilitas) a. Menyajikan informasi keuangan dan non keuangan
yang
berkualitas
serta
a. Presenting accurate and verifiable financial and other important information.
dapat
dipertanggungjawabkan. b. Adanya Komite Audit dan Komite Pemantau Risiko
&
GCG
yang
membantu
b. Establishment of an Audit Committee and Risk Monitoring & GCG Committee to assist the
fungsi
Board of Commissioners in its supervisory role.
pengawasan Dewan Komisaris. c. Pengambilan keputusan pengurusan Perseroan
c. Company decision-making in certain areas is
dalam bidang tertentu, diputuskan melalui
focused on committees under the Board of
komite-komite di bawah Direksi, yaitu:
Directors, namely:
•
Assets & Liabilities Committee
•
Assets & Liabilities Committee
•
Risk Management Committee
•
Risk Management Committee
•
Capital & Subsidiaries Committee
•
Capital & Subsidiaries Committee
•
Business Committee
•
Business Committee
•
Information & Technology Committee
•
Information & Technology Committee
•
Human Capital Policy Committee
•
Human Capital Policy Committee
d. Menegakkan hukum dan sistem reward &
d. Law Enforcement and Rewards & Punishment System
punishment 3. Prinsip Responsibility (Tanggung Jawab)
3. Principle of Responsibility
a. Menerapkan kepatuhan perusahaan terhadap
a. Complying with the prevailing laws and
peraturan perundang-undangan seperti UU
regulations, such as the Companies Act, Capital
Perseroan terbatas, UU Pasar Modal, UU BUMN,
Markets Act, State-Owned Enterprises Act,
UU Perlindungan Konsumen dan peraturan
Consumer Protection Act and other legislation
lainnya.
and regulations.
b. Melaksanakan Corporate Social Responsibility
b. Implementing Corporate Social Responsibility
sebagai bentuk Corporate Citizenship yang baik.
as a manifestation of good corporate citizenship.
c. Melakukan praktek bisnis yang profesional dan
c. Applying ethical and professional business
beretika.
Sustainability Report 2013 PT Bank Mandiri (Persero) Tbk.
practices.
Arah, Strategy, Budaya dan Tata Kelola Berkelanjutan Sustainability Directions, Strategies, Culture and Management
37
Strategi Berkelanjutan
Sustainability strategies
4. Prinsip Independency (Indepedensi) a. Menerapkan
mekanisme
4. Principle of Independence menyatakan
pandangan berbeda (dissenting opinion) dalam proses pengambilan keputusan.
b. Keputusan didasarkan kepada kepentingan
perusahaan dan melalui proses Risk Management yang kuat dan bebas dari pengaruh pihak
a. Applying mechanisms that allow for dissenting opinions in the decision-making process.
b. Taking decisions based on the interests of the company and a robust risk management process that is free from all forms of interference.
manapun. c. Risk Unit, Compliance Unit dan Internal Audit dibentuk secara independen
c. Independent Risk, Compliance and Internal Audit Units.
5. Principle of Fairness
5. Prinsip Fairness (Kewajaran)
a. Internal
a. Pihak Internal i) Bank Mandiri memberikan kesempatan
i) Bank Mandiri is an equal employment
kerja yang sama (equal job opportunity)
opportunity employer that affords the same opportunities to excel to all its employees.
untuk berprestasi sebaik-baiknya. yaitu
ii) Talent Management Program – this involves
proses pemilihan pegawai yang berpotensi
the selection of high-achieving employees
tinggi untuk dikembangkan sesuai dengan
to be trained in accordance with Bank
ii) Penetapan
Talent
Management,
Mandiri’s needs.
kebutuhan bisnis bank. iii) Peningkatan kompetensi calon pimpinan sesuai dengan People Development Model.
iii) Improving
the
competencies
of
potential leaders based upon the People Development Model.
Performance
iv) Applying a comprehensive Performance
Management yang komprehensif yang
Management System that provides added
memberikan nilai tambah dan mampu
value and is able to change the behavior of
mengubah
Bank Mandiri employees.
iv) Menerapkan
sistem
perilaku
(behavior)
jajaran
pegawai Bank Mandiri. b. External
b. Pihak Eksternal i) Bank Mandiri memiliki peraturan untuk melindungi kepentingan pihak minoritas di
interests of minorities in the Company. ii) Equal treatment for vendors and other
dalam perusahaan ii) Equal treatment
i) Bank Mandiri has regulations to protect the
kepada
vendor
dan
stakeholders.
stakeholder lainnya Dalam mewujudkan tahapan ini, maka diperlukan
To execute this phase, the role of top management and
keteladanan top management dan senior management
senior management is needed in every unit as change
yang berperan sebagai Change Champion dan Change
champion and change agent to implement corporate
Agent di setiap unit kerja dan sebagai role model yang
culture and GCG principle consistently
menerapkan budaya perusahaan dan prinsip-prinsip GCG secara konsisten.
Laporan Berkelanjutan 2013 PT Bank Mandiri (Persero) Tbk.
Arah, Strategy, Budaya dan Tata Kelola Berkelanjutan Sustainability Directions, Strategies, Culture and Management
38
Strategi Berkelanjutan Sustainability strategies
Penguatan Nilai-Nilai Perusahaan (Strengthening
Strengthening Our Values [G4-56]
Our Values) [G4-56] Sejalan dengan transformasi bisnis, Bank Mandiri
In line with the transformation of its business, Bank
melakukan transformasi budaya dengan merumuskan
Mandiri has also transformed its culture by redefining
kembali nilai-nilai budaya yang akan dianut dan menjadi
the cultural values adhered to and the guidelines
pedoman pegawai dalam berperilaku. Perumusan nilai
governing employee behavior and conduct. The
budaya dilakukan dengan mengadakan workshop yang
cultural values were formulated during workshops that
dihadiri mulai dari middle management sampai senior
were attended by staff at the middle management up
management serta diskusi dilakukan dengan metode
to senior management levels, as well as discussions
bottom-up participation.
involving bottom-up participation across the Company.
Dari proses perumusan nilai budaya yang dilakukan,
Based on the cultural value formulation process, Bank
Bank Mandiri menetapkan 5 (lima) nilai budaya
Mandiri set adopted five cultural values, namely,
yang dianut yaitu: Kepercayaan (Trust), Integritas
Trust, Integrity, Professionalism, Customer Focus, and
(Integrity), Profesionalisme (Professionalism), Fokus
Excellence, which are commonly referred to by the
pada pelanggan (Customer Focus), dan Kesempurnaan
abbreviation “TIPCE.”
(Excellence) dimana kelima nilai budaya ini biasa disebut dengan “TIPCE”. Bank Mandiri juga menyelenggarakan Culture Excellence
The bank also presents Culture Excellence Awards as a
Award sebagai bentuk apresiasi kepada unit kerja dan
token of appreciation for units and change agents that
change agent yang telah berhasil melakukan program
have managed to implement the cultural program well,
budaya dengan baik dan tercermin dari peningkatan
as reflected in the performance of the unit in question.
kinerja unit kerja yang bersangkutan. Disamping itu, Bank Mandiri memiliki Employee
In addition, the Bank has formulated an Employee
Value Proposition yaitu Spirit Memakmurkan Negeri,
Value Proposition, which is titled the Prosperous
yang menjadikan pegawainya berkembang dalam
Spirit and which allows staff to flourish in an open,
lingkungan yang terbuka, positif dan progresif, untuk
positive, progressive environment and be inspired to
menciptakan kemakmuran bagi rekan kerja, keluarga,
create prosperity for colleagues, family, customers,
nasabah, masyarakat dan Indonesia.
community and country.” internal
The Employee Value Proposition is an internal employer
employer brand yang dibangun berdasarkan aspirasi
brand that was developed based on the aspirations of
pegawai dan bukan hanya sekedar slogan. Employee
employees. It is not a mere slogan, but rather brings
Value
Employee Value Proposition
merupakan
atau
together and harmonizes what the employees want
bertemunya apa yang menjadi keinginan pegawai
and what can be offered by the company. This is
dengan apa yang diberikan oleh perusahaan, sesuatu
something unique and differentiates Bank Mandiri
yang unik atau yang membuat Bank Mandiri menjadi
from other companies
Proposition
merupakan
penyatuan
berbeda dengan perusahaan lain.
Sustainability Report 2013 PT Bank Mandiri (Persero) Tbk.
Arah, Strategy, Budaya dan Tata Kelola Berkelanjutan Sustainability Directions, Strategies, Culture and Management
Strategi Berkelanjutan
Sustainability strategies
Pengelolaan Risiko (Managing Our Risks) [G4-39]
Managing Our Risks [G4-39] [G4-46]
[G4-46] Prinsip pengelolaan risiko Bank Mandiri dilakukan
Risk management principles are applied proactively
secara proaktif guna mendukung Bank untuk mencapai
by Bank Mandiri to ensure it benefits from healthy and
pertumbuhan yang sehat dan berkelanjutan, serta
sustainable growth, as well as to maintain an optimal
memelihara tingkat risk-adjusted return yang optimal.
level of risk-adjusted return. For these reasons, Bank
Untuk itu manajemen risiko Bank Mandiri memiliki
Mandiri’s risk management mission is to create and
misi untuk menciptakan dan mengimplementasikan
implement a comprehensive approach so as to identify,
pendekatan yang komprehensif untuk mengidentifikasi,
quantify, prioritize, manage and monitor risks affecting
mengukur,
dan
the business, operations and organization, while
memantau risiko-risiko yang berdampak terhadap
continuing to seek business opportunities that can help
bisnis, operasional dan organisasi, disamping terus
optimize risk-adjusted return and shareholder value.
memprioritaskan,
mengelola
mencari peluang bisnis yang dapat mengoptimalkan risk-adjusted return dan shareholder value.
Laporan Berkelanjutan 2013 PT Bank Mandiri (Persero) Tbk.
39
Arah, Strategy, Budaya dan Tata Kelola Berkelanjutan Sustainability Directions, Strategies, Culture and Management
40
Strategi Berkelanjutan Sustainability strategies
Penerapan manajemen risiko dilakukan dengan
The application of risk management is based on Bank
berpedoman pada Peraturan Bank Indonesia (PBI)
Indonesia Regulations (PBI) and Bank Indonesia Circular
dan Surat Edaran Bank Indonesia tentang Penerapan
on Risk Management in the Banking Sector. The stages
Manajemen Risiko bagi Bank Umum, melalui tahapan
involved in the risk management process are: risk
proses manajemen risiko yaitu identifikasi, pengukuran,
identification, assessment, monitoring and control at
pemantauan dan pengendalian resiko pada semua
all levels.
level. bank
Given the the success of Bank Mandiri’s business is
dipengaruhi oleh eksposur risiko yang timbul baik
affected by exposure to risks arising both directly
secara langsung dari kegiatan usahanya maupun
from its operations and indirectly from those of its
secara tidak langsung dari kegiatan usaha perusahaan
subsidiaries, the Bank ensures that prudential principles
anak, maka Bank memastikan prinsip kehati-hatian
are also applied by its subsidiaries. [G4-14]
Mengingat
dalam
kelangsungan
usaha
juga diterapkan pada perusahaan anak. [G4-14] Bank Mandiri telah menyusun kebijakan, proses,
Bank Mandiri has formulated policies, processes and
kompetensi, akuntabilitas, pelaporan dan teknologi
competencies, and accountability, reporting and
pendukung
mendukung
support technology procedures to provide a solid
implementasi manajemen risiko agar dapat berjalan
foundation for the risk management process so as
efektif dan efisien. Manajemen risiko Bank Mandiri
to ensure that it works effectively and efficiently.
difokuskan
yang
Risk management at Bank Mandiri is focused on
ditetapkan Bank Indonesia, yaitu risiko kredit, pasar,
eight categories of risk identified by Bank Indonesia,
likuiditas, operasional, stratejik, reputasi, hukum dan
namely, credit, market, liquidity, operational, strategic,
kepatuhan. Penerapan manajemen risiko di Bank
reputational, legal and compliance risks. The application
Mandiri mengadopsi pendekatan Enterprise Risk
of risk management in Bank Mandiri is based on the
Management (ERM), yang terdiri dari 4 building blocks
Enterprise Risk Management (ERM) approach, which
yaitu Organisasi & Sumber Daya Manusia, Kebijakan
consists of four building blocks, namely, Organization
& Prosedur, Sistem & Data, serta Metodologi/Model &
& Human Resources, Policies & Procedures, Systems &
Analytics.
Data, and Methodology / Models & Analytics.
Usaha Berkelanjutan (Sustainable Business) [G4-40]
Sustainable Business [G4-40]
Program Transformasi Lanjutan yang digulirkan sejak
Bank Mandiri’s Further Transformation program, which
tahun 2010 telah membuahkan hasil nyata yang
has been underway since 2010, has yielded many
tercermin dari kinerja Bank Mandiri yang semakin
tangible results, as reflected in the bank’s continuously
meningkat. Hal ini tentunya tidak terlepas dari dukungan
improving financial performance. This is due to the
dan kontribusi seluruh pemangku kepentingan dalam
support and contribution of all our stakeholders in
mengoptimalkan value Bank Mandiri dari segala fase
helping to optimize the value of the bank during each
selama proses transformasi dijalankan hingga saat ini.
phase of the transformation process. Furthermore,
yang
pada
bertujuan
delapan
untuk
kategori
risiko
Sustainability Report 2013 PT Bank Mandiri (Persero) Tbk.
Arah, Strategy, Budaya dan Tata Kelola Berkelanjutan Sustainability Directions, Strategies, Culture and Management
Strategi Berkelanjutan
Sustainability strategies
Selanjutnya, komitmen Bank Mandiri kepada seluruh
the Bank is committed to continuing on the path
pemanku kepentingan adalah untuk melanjutkan
of sustainable growth in order to create and deliver
pertumbuhan yang berkelanjutan dalam rangka
optimum added value for all stakeholders.
menciptakan dan memberikan nilai tambah yang optimal bagi seluruh pemanku kepentingan. Untuk mendukung pertumbuhan yang berkelanjutan,
To support our continued growth, the sustainability of
sustainable business adalah prioritas utama yang
our business is always a top priority at Bank Mandiri.
akan menjadi perhatian dari waktu ke waktu. Visi
Our Vision of being Indonesia’s Most Admired and
menjadi Indonesia’s Most Admired and Progressive
Progressive Financial Institution requires a series of
Financial Institution mensyaratkan serangkaian proses
transformation processes designed to achieve the target
transformasi yang terarah untuk mencapai target
of business sustainability. This involves not just securing
bisnis yang berkelanjutan, bukan hanya mampu untuk
new business but also the ability to understand, explore
mengejar bisnis semata, namun juga mampu untuk
and maintain business relationships with customers
memahami, menggali dan memelihara hubungan
over the long run so that all of the efforts of the Bank
bisnis yang lebih baik dengan nasabah dalam jangka
are directed towards a continuous increase in its value.
panjang, sehingga seluruh aktivitas Bank Mandiri
The commitment to sustainable growth must also be
diarahkan pada peningkatan nilai perusahaan secara
accompanied by efforts to continually develop the
berkesinambungan.
tumbuh
capabilities of staff, improve service quality, implement
berkesinambungan tersebut tentunya juga akan
good corporate governance, improve risk management,
iiringi dengan upaya untuk terus mengembangkan
internalize the work culture and control costs effectively
kapabilitas pegawai, peningkatan kualitas layanan,
so as to ensure quality growth.
Komitmen
untuk
penerapan good corporate governance, pengembangan risk management, implementasi budaya kerja yang komprehensif,
serta
pengendalian
biaya
untuk
memastikan pertumbuhan bisnis yang berkualitas. Kami menyadari bahwa ke depannya Bank Mandiri
We realize that the bank will face increasing challenges
akan menghadapi tantangan yang semakin berat.
in the future. A combination of increasing competition
Konstelasi persaingan bisnis yang semakin meningkat,
and heightened customer and shareholder expectations
harapan nasabah dan pemegang saham yang semakin
encourage Bank Mandiri to continually strive to improve
meningkat terhadap Bank Mandiri menjadikan kami
its performance and provide the best possible service
terus berupaya untuk selalu meningkatkan kinerja
to all our customers and stakeholders. We believe that
dan memberikan pelayanan yang terbaik bagi seluruh
this course will allow us to continue growing on a
nasabah, seluruh pemanku kepentingan kami. Harapan
sustainable basis in tandem with the expansion of the
ini tentunya akan kami bangun secara terus-menerus
Indonesian economy.
dengan rasa optimis seiring dengan pertumbuhan Bank Mandiri, untuk dapat memberikan yang terbaik dan tumbuh bersama Indonesia.
Laporan Berkelanjutan 2013 PT Bank Mandiri (Persero) Tbk.
41
Arah, Strategy, Budaya dan Tata Kelola Berkelanjutan Sustainability Directions, Strategies, Culture and Management
42
Budaya Dan Tata Kelola Berkelanjutan [G4-56] Sustainability Culture and Governance [G4-56]
t i p
Membangun keyakinan dan sangka baik dalam hubungan yang tulus dan terbuka berdasarkan kehandalan. Developing trust and a positive view of Bank Mandiri among our stakeholders through an open and sincere relationship based on reliability.
rust
Berperilaku terpuji, menjaga martabat serta menjunjung tinggi etika profesi. Think, speaking and behaving in a commendable manner at all times, maintaining our dignity and upholding our professional code of ethics.
ntegrity
Bekerja tuntas dan akurat atas dasar kompetensi terbaik dengan penuh tanggung jawab.
rofessionalism
c
Committed to working thoroughly and accurately based on top-class competencies and with a full sense of responsibility.
Senantiasa menempatkan pelanggan internal dan eksternal sebagai fokus untuk membangun pengalaman positif yang saling menguntungkan dan tumbuh secara berkesinambungan.
ustomer focus
e
xellence
Always focusing on our customers as our main partners in mutually beneficial sustainable growth.
1. 2.
Jujur, tulus, terbuka dan tidak sungkan. Memberdayakan potensi, tidak silo, selalu bersinergi dan saling menghargai.
1. 2.
Honesty, sincerity, transparency and frankness. Empowering potential, no silos, continuously seeking synergies, and mutual respect.
3. 4.
Disiplin, konsisten dan memenuhi komitmen. Berpikir, berkata dan bertindak terpuji.
3.
Discipline, consistency and fulfillment of commitments. Thinking, speaking, and acting in a commendable manner.
4.
5. 6.
5. 6.
7. 8.
7.
8.
9. Selalu berupaya mencapai keunggulan menuju kesempurnaan yang merupakan wujud cinta dan bangga sebagai insan mandiri trying to reach superiority that shaped into love and pround as the people of Mandiri
10. 11. 9. 10. 11.
Handal, tangguh, bertanggungjawab, pembelajar dan percaya diri. Berjiwa intrapreneurship dan berani mengambil keputusan dengan risiko yang terukur. Reliability, resilience, responsibility, willingness to learn, and self--confidence. Spirit of intrapreneurship and courage to take decisions based on measurable risk.
Menggali kebutuhan dan keinginan pelanggan secara proaktif dan memberikan total solusi. Memberikan layanan terbaik dengan cepat, tepat, mudah, akurat dan mengutamakan kepuasan pelanggan. Identifying the needs and desires of customers in a proactive manner and providing holistic solutions to such needs and desires. Providing the best possible service in a fast, precise, straightforward and accurate manner while always prioritizing customer satisfaction.
Patriotis, memiliki mental juara dan berani melakukan terobosan Inovatif dalam menciptakan peluang untuk mencapai kinerja yang melampaui ekspektasi Fokus dan disiplin mengeksekusi prioritas Patriotis, champion characteristic and courageous to seek an opportunity innovative in creating an opportunity to reach the performance beyond expectation focus and dicipline to execute main priority
Sustainability Report 2013 PT Bank Mandiri (Persero) Tbk.
Arah, Strategy, Budaya dan Tata Kelola Berkelanjutan Sustainability Directions, Strategies, Culture and Management
Budaya Dan Tata Kelola Berkelanjutan Sustainability Culture and Governance
Budaya Berkelanjutan [G4-56]
Sustainability culture [G4-56]
Sejalan dengan Rencana Jangka Panjang (RJP) Bank
In line with the Long Term Plan (RJP), the Bank adopted
Mandiri 2010 – 2014, Bank Mandiri juga menetapkan
a new VISION, namely, ”To be Indonesia ’s most
VISI yang baru yaitu “To be Indonesia’s most admired
admired and progressive financial institution.” This
and progressive financial institution”. Dalam visi tersebut
vision statement reflects Bank Mandiri determination
tercermin aspirasi Bank Mandiri untuk menjadi institusi
to become a financial institution that is fully committed
keuangan yang selalu memiliki komitmen penuh dalam
to building relationships with all of its customers. In
membangun hubungan dengan seluruh nasabahnya.
addition, Bank Mandiri wants to become a financial
Disamping itu, Bank Mandiri juga ingin bertransformasi
institution that offers innovative, world-class financial
menjadi institusi keuangan dengan solusi keuangan
solutions and to contribute to the nation by consistently
inovatif yang berstandar kelas dunia dan turut serta
improving its performance.
memberikan
kontribusi
kepada
bangsa
melalui
peningkatan kinerja secara konsisten. Untuk itu, Bank Mandiri telah merumuskan MISI untuk
To that end, the Bank has formulated a new MISSION to
mendukung pencapaian visinya tersebut :
support the achievement of its vision. The new mission
1. Kami berkomitmen membangun hubungan jangka
statement reads as follows:
panjang yang didasari atas kepercayaan, baik
1. We
are
committed
to
building
long-term
dengan nasabah bisnis maupun perseorangan.
relationships based on trust, both with business and
Kami melayani seluruh nasabah dengan standar
individual customers. We serve all our customers
layanan internasional melalui penyediaan solusi
based on international service standards through
keuangan yang inovatif. Kami ingin membuktikan
the provision of innovative financial solutions. We
bahwa kami handal karena kinerja, sumber daya
want to be known for our outstanding financial
manusia dan kerjasama tim yang terbaik. 2. Dengan
mewujudkan
performance, human resources and teamwork.
pertumbuhan
dan
2. By playing an integral role in the growth and
kesuksesan bagi pelanggan, kami mengambil
success of our customers, we are also playing an
peran aktif dalam mendorong pertumbuhan jangka
essential role in promoting long-term economic
panjang Indonesia dan selalu menghasilkan imbal
growth in Indonesia, and in providing shareholders
balik yang tinggi secara konsisten bagi pemegang
with a high level of return on their investments.
saham. Misi tersebut didukung pula dengan Kompetensi Inti
The achievement of this mission statement is supported
perusahaan yang senantiasa dijaga dan disempurnakan,
by the continued enhancement of the Company’s core
meliputi:
competencies, including:
1. Kinerja
yang
secara
konsisten
meningkat
(Sustainable Exceptional Performance).
1.
Sustainable exceptional performance.
2.
Efficiency and effectiveness in execution of
2. Efisiensi dan kemampuan eksekusi strategi yang baik.
strategies. 3.
3. Jumlah jaringan layanan yang luas, tersebar, dan beragam. 4. Customer base yang besar dan terus meningkat. 5. Sinergi dan peningkatan kinerja perusahaan anak.
Extensive, evenly spread and uniform network services.
4.
Large and continuously growing customer base.
5.
Synergizing and improving the performance of subsidiaries.
Laporan Berkelanjutan 2013 PT Bank Mandiri (Persero) Tbk.
43
Arah, Strategy, Budaya dan Tata Kelola Berkelanjutan Sustainability Directions, Strategies, Culture and Management
44
Budaya Dan Tata Kelola Berkelanjutan Sustainability Culture and Governance
Tata Kelola Berkelanjutan [G4-45] Road Map Bank Mandiri berkomitmen untuk menerapkan Good Corporate Governance (GCG) secara sistematis, konsisten dan disiplin. Oleh karena itu, penerapan GCG di Bank Mandiri disusun secara sistematis dan dilaksanakan melaiui suatu Road Map.
2000-2001
1998 Merger
Governance Commitment, Structure and Mechanisms
Kesadaran untuk mengimplementasikan
•
Merespon Kontrak Manajemen dengan Bank Dunia tersebut, Bank Mandiri menerbitkan antara lain :
GCG didorong adanya krisis perbankan
-
Surat Keputusan Bersama Direksi dan Komisaris tentang Prinsip-prinsip GCG
akibat praktek “bad governance” yang
-
Keputusan Bersama Direksi dan Dewan Komisaris tentang Code of Conduct PT Bank Mandiri
menyeluruh di industry perbankan. Hal
(Persero) Tbk yang menjadi pedoman perilaku didalam berinteraksi dengan nasabah, rekanan
ini menyebabkan banyak bank yang
dan sesama pegawai
harus di bail out dan kemudian Direksi
-
dan Dewan Komisaris perbankan harus
jajaran PT Bank Mandiri (Persero) Tbk untuk bertanggung jawab penuh secara individu didalam
menandatangani Kontrak Manajemen dengan Bank Dunia yang didalamnya mencantumkan
kewajiban
melakukan kegiatan operasional Bank di bidangnya masing-masing •
bank
untuk menerapkan Good Corporate
Keputusan Direksi tentang Kebijakan Kepatuhan (Compliance Policy) yang mewajibkan seluruh
Bank Mandiri telah menugaskan PWC untuk melakukan diagnostic review atas penerapan pelaksanaan implementasi GCG
•
Governance.
Atas implementasi pelaksanaan GCG tersebut, Standard & Poor’s telah menilai dengan hasil penilaian untuk periode tahun 2003 adalah 6,2, mengalami kenaikan dari penilaian tahun sebelumnya yaitu 5,4.
Heightened
awareness
of
importance
of
corporate
good
the •
In response to Bank Mandiri’s Management Contract with the World Bank, the Bank published,
governance practices as the banking
among other things:
crisis was the result of “bad governance”
-
in the overall banking industry. This
corporate governance
led many banks having to be bailed
-
out and was followed by directors and
Joint Resolution of the Board of Directors and Board of Commissioners of the Code of Conduct of PT Bank Mandiri (Persero) Tbk governing behavior / conduct when interacting with customers,
commissioners in the banking industry
partners and fellow employees
being required to sign management
-
contracts with the World Bank. These
Resolution of the Board of Directors on Compliance Policy, which requires all employees of PT Bank Mandiri (Persero) Tbk to accept full individual responsibility for in conducting their
contracts included the organization to implement good corporate governance.
Joint Resolution of the Board of Directors and Board of Commissioners on the principles of good
respective duties as part of the Bank’s operations. •
The Bank commissioned PWC to conduct a diagnostic review of the implementation of GCG in the Company.
•
In respect of the implementation of GCG, Standard & Poor’s gave the Bank a score of 6.2 for the 2003 period, up from 5.4 the previous year.
Sustainability Report 2013 PT Bank Mandiri (Persero) Tbk.
Arah, Strategy, Budaya dan Tata Kelola Berkelanjutan Sustainability Directions, Strategies, Culture and Management
45
Budaya Dan Tata Kelola Berkelanjutan Sustainability Culture and Governance
Sustainability Governance [G4-45] Road Map Bank Mandiri is committed to implementing good corporate governance (GCG) in a systematic, consistent and disciplined manner. Accordingly, the process of implementing GCG in Bank Mandiri has been systematically planned through the drawing up of a Road Map.
2003
Initial Public Offering
2005
Transformasi Budaya Cultural Transformation
Dalam rangka pelaksanaan IPO Bank Mandiri, dilakukan
As part of the Bank Mandiri IPO, significant improvements
penyempurnaan atas implementasi GCG, antara lain
were made to the implementation of good corporate
transformasi melalui penetapan
sebagai berikut:
governance, including the following:
nilai-nilai kebersamaan (shared
•
•
Bank
Mandiri
melakukan
Establishment of committees at the Board of
values)
Komisaris, yaitu:
Commissioners level, namely:
perilaku utama Bank Mandiri
-
Komite Audit
-
Audit Committee
(TIPCE) yang merupakan Budaya
-
Komite Pemantau Risiko
-
Risk Monitoring Committee
kerja baru Bank Mandiri.
-
Komite Remunerasi dan Nominasi
-
Remuneration and Nominations Committee
-
Komite GCG
-
Corporate Governance Committee
Pembentukan Komite-komite di Level Dewan
Pembentukan Sekretaris Perusahaan (Corporate
•
•
Secretary) •
•
Pelaksanaan Rapat Umum Pemegang Saham sesuai
•
peraturan perundang-undangan yang berlaku bagi
•
serta
Penyusunan yang
perumusan
Charter
dituangkan
GCG melalui
Establishment of Corporate Secretary function /
Keputusan Dewan Komisaris,
organ
yang mengatur pokok-pokok
Holding of Shareholders General Meetings in
pelaksanaan
accordance with the legislation on public companies
Mandiri
GCG
di
Bank
perusahaan publik •
•
Bank Mandiri melaksanakan keterbukaan informasi,
•
a
transformation
Preparing the annual report in a timely, adequate,
adoption
clear and accurate manner
and the formulation of Bank
Respecting and taking into consideration the
Mandiri’s key behaviors (TIPCE),
interests of minority shareholders
which incorporate the essence
Menyusun Laporan Tahunan yang tepat waktu,
•
Menghormati dan memperhatikan kepentingan
•
Bank Mandiri pertama kali mengikuti Penilaian
•
Komite Nasional Kebijakan Corporate Governance
Bank Mandiri for the first time underwent a GCG assessment by an independent body -- the
•
(KNKCG) mengeluarkan pedoman GCG Pedoman
No.117 /M-MBU/2002
of
of
cultural
through shared
the
values
of the Bank’s new culture. •
Preparing of GCG Charter,which
Indonesian Institute for Corporate Govenrnance
was then by way of a Board
The National Committee on Corporate Governance
of Commissioners Resolution.
(KNKCG) issued GCG Guidelines
The
GCG Kementerian BUMN mengeluarkan pedoman GCG
process
underwent
facts
The Indonesian Institute for Corporate Govenrnance
•
Mandiri
statements and material information, events and
implementasi GCG oleh Lembaga Independen yaitu •
Bank
informasi maupun peristiwa atau fakta material
pemegang saham minoritas •
•
antara lain dalam publikasi Laporan Keuangan,
memadai, jelas dan akurat •
Disclosure, including the publication of financial
Charter
addresses
the
principal issues concerning the •
Ministry of SOEs issued GCG Guidelines No. 117 /
implementation of GCG in Bank
M-MBU/2002
Mandiri
Laporan Berkelanjutan 2013 PT Bank Mandiri (Persero) Tbk.
Arah, Strategy, Budaya dan Tata Kelola Berkelanjutan Sustainability Directions, Strategies, Culture and Management
46
Budaya Dan Tata Kelola Berkelanjutan Sustainability Culture and Governance
2008
2006-2007
Transformasi Budaya Lanjutan Further Cultural Transformation
(Penerbitan PBI dan SEBI GCG) • Bank PBI
Indonesia
•
mengeluarkan
No.8/4/PBI/2006
Bank Mandiri secara berkelanjutan melaksanakan penyempurnaan penerapan prudent banking, Good Corporate Governance serta
tentang
internal control melalui pengembangan web site GCG, Compliance
Pelaksanaan GCG Bagi Bank Umum
Risk Management System, Standar prosedur Anti Pencucian uang &
sebagaimana diubah dengan PBI
Pencegahan Pendanaan Teroris, Risk Based Audit Tools dan Sistem
No.8/14/PBI/2006 serta SE No.9/12/
Informasi Manajemen Audit.
DPNP/2006 tentang Penerapan Good Corporate
Governance,
dan
•
Bank
lainnya dengan mempertimbangkan prinsip-prinsip GCG serta
Mandiri melakukan penyesuaian atas ketentuan internal
Pengambilan keputusan bisnis maupun keputusan manajemen senantiasa mempertimbangkan semua ketentuan yang berlaku
•
• Melakukan GCG self assessment yang
Pelaksanaan program internalisasi budaya
lanjutan
antara lain
melalui penyelenggaraan Culture Fair, Culture Seminar, dan
dipersyaratkan oleh Bank Indonesia
Recognition Program berupa pemberian penghargaan kepada unit kerja dan change agent terbaik dalam implementasi program budaya
• Melakukan sosialisasi GCG kepada
guna meningkatkan motivasi seluruh unit kerja dan para change
seluruh jajaran Bank Mandiri
agent (Issuance of Bank Indonesia Regulations and Circular on GCG)
•
Bank Mandiri continued to sustainably improve its prudential
• Bank Indonesia issued a regulation
banking policies, good corporate governance and internal controls
in the form of PBI No. No.8/4/
on a sustainable basis through the development of its corporate
PBI/2006 on GCG in Commercial
governance web site, compliance risk management system, antifraud
Banks, as subsequently amended by
procedures, anti-money laundering and financing of terrorism
Regulation No. 8/14/PBI/2006 and
procedures, risk based audit tools and the audit management
Circular No.9/12/DPNP/2006 on the Implementation of Good Corporate
information system. •
Both the business and other decision-making processes always take
Governance. Bank Mandiri made
into account the principles of good corporate governance and all
the necessary internal adjustments
applicable regulations
to bring itself into line with the new regulation.
•
Implementation of the further culture internalization program, which included the holding of culture fairs and culture seminars, and
• Bank Mandiri conducted a GCG self-
the establishment of the recognition orogram to reward units that
assessment, as required by Bank
best implemented the culture program, thereby helping to better
Indonesia
motivate all units and change agents
• Bank Mandiri embarked on a process of disseminating GCG at all levels
Sustainability Report 2013 PT Bank Mandiri (Persero) Tbk.
Arah, Strategy, Budaya dan Tata Kelola Berkelanjutan Sustainability Directions, Strategies, Culture and Management
Budaya Dan Tata Kelola Berkelanjutan Sustainability Culture and Governance
2011-Today •
•
Bank Indonesia mengeluarkan PBI No. 13/1/PBI/2011 tentang
•
In 2011, Bank Indonesia issued PBI No. 13/1/PBI/2011 on the
Penilaian Tingkat Kesehatan Bank Umum, dimana Bank wajib
Rating System for Commercial Banks, under which commercial
menerapkan penilaian tingkat kesehatan bank secara konsolidasi
banks (consolidated with their subsidiaries) are required to
dengan perusahaan anak melalui pendekatan Risk Based Bank
rate their soundness using the risk-based bank rating (RBBR)
Rating(RBBR) adapun salah satu faktor penilai RBBR adalah GCG.
approach, one of the parameters of which is an appraisal of GCG
Dengan konsistensi penerapan GCG secara terus menerus, Bank Mandiri telah menerima penghargaan dari berbagai instansi
•
Since the introduction of consistent and continuous GCG,
nasional dan internasional yang independen dan profesional,
Bank Mandiri has received numerous awards from various
antara lain :
independent domestic and international agencies, including:
-
The Indonesian Institute for Corporate Governance (IICG)
Bank Mandiri telah ikut berpartisipasi sebanyak 10 kali. Dari
-
The Indonesian Institute for Corporate Governance (IICG)
Keikutsertaan tersebut Bank Mandiri telah dapat meraih
Bank Mandiri has participated in the IICG rating program 10 times, out of which it was named “Most Trusted” 7 times in a
predikat “Sangat Terpercaya” sebanyak 7 kali berturut-turut.
row.
-
The Indonesian Institute for Corporate Directorship (IICD)
IICD melakukan evaluasi dan rating 100 perusahaan publik
-
The Indonesian Institute for Corporate Directorship (IICD)
dengan nilai kapitalisasi pasar terbesar yang tercatat di
The IICD evaluates and rates the 100 public companies with the largest market capitalizations on the Indonesia Stock
Bursa Efek Indonesia.
•
Exchange.
-
Corporate Governance Asia (CGA)
Bank Mandiri juga dinilai oleh CGA yang berkedudukan di
-
Corporate Governance Asia (CGA)
Hongkong. Setiap tahun lembaga ini melakukan penilaian
Bank Mandiri is also assessed by Corporate Governance
terhadap seluruh perusahaan-perusahaan besar di Asia,
Asia based in Hong Kong. Each year CGA conducts
meliputi kawasan India, China, Singapore, Malaysia,
assessments on all major companies in Asia, covering India,
Thailand, Indonesia serta kawasan lainnya di Asia. Sejak
China, Singapore, Malaysia, Thailand, Indonesia and other
tahun 2009, Bank Mandiri selalu berada diantara perusahaan
countries in the region. Since 2009, Bank Mandiri has always
terbaik dalam implementasi GCG.
been among the best rated companies for GCG.
Dalam rangka upaya pencegahan penerimaan gratifikasi, serta
•
To prevent payment of acceptance of gratuities in line with the
sejalan dengan himbauan KPK berdasarkan Undang Undang
advice of the Corruption Eradication Commission (KPK) based
(UU) nomor 20 tahun 2001 tentang Perubahan atas UU nomor
on the Suppression of Corruption Act No. 20 of 2001 (amending
31 tahun 1999 tentang Pemberantasan Tindak Pidana Korupsi,
Act No. 31 of 1999), Bank Mandiri issued a Technical Directive
Bank Mandiri menerbitkan Petunjuk Teknis Operasional Gift
requiring gift disclosure statements on 2 July 2013.
Disclosure Statement pada tanggal 2 Juli 2013. •
Bank Mandiri juga berpartisipasi untuk terus menciptakan
•
Bank Mandiri also plays an active role in the ongoing endeavors to
budaya anti korupsi antara lain dengan mengikuti acara kegiatan
create an anti-corruption culture by such things as participating
Pekan Anti Korupsi 2013 yang diselenggarakan oleh Komisi
in Anti-Corruption Week Expo 2013 (organized by the KPK) on
Pemberantasan Korupsi (KPK) pada tanggal 9 s.d 11 Desember
9 December – 11 December 2013. During the exhibition, Bank
2013. Pada pameran dimaksud, Bank Mandiri memperoleh
Mandiri was presented with the runner-up award for best stand.
penghargaan sebagai stand terbaik nomor 2.
Laporan Berkelanjutan 2013 PT Bank Mandiri (Persero) Tbk.
47
Arah, Strategy, Budaya dan Tata Kelola Berkelanjutan Sustainability Directions, Strategies, Culture and Management
48
Budaya Dan Tata Kelola Berkelanjutan Sustainability Culture and Governance
Penerapan GCG di Bank Mandiri merupakan proses
The implementation of GCG in Bank Mandiri is a long-
jangka panjang yang memberikan hasil berupa
term process that will result in sustainable value. The
sustainable value. Implementasi GCG sebagai sebuah
implementation of GCG as a system is carried out
sistem dilakukan melalui proses intern yang melibatkan
through internal processes involving the Board of
Dewan Komisaris, Direksi dan seluruh pegawai.
Commissioners, Board of Directors and all our staff.
Sejak diterapkannya GCG, Bank Mandiri mengalami
Since the introduction of good corporate governance
perubahan yang lebih baik, terutama dari sisi proses
principles, Bank Mandiri has experienced a significant
pengambilan keputusan strategis dimana prinsip TARIF
change for the better, especially in terms of strategic
menjadi landasan berfikir sebelum keputusan diambil.
decision-making, where our TARIF principles now
Sebagai contoh komite yang berwenang mengambil
provide the foundations on which all decisions are
keputusan untuk pengelolaan produk, teknologi
taken. For example, the committees responsible
informasi, kredit, dan pengadaan barang dapat
for product management, information technology,
melaksanakan rapat dan mengambil keputusan apabila
lending, and procurement may only take decisions if
memenuhi kuorum. Keputusan rapat diambil secara
the required quorum is present. Decisions are generally
musyawarah dan mufakat, dalam hal musyawarah
taken on a consensual basis. Should a consensus not
dan mufakat tidak tercapai, maka keputusan rapat
be achieved, the matter will go to a vote. Thanks to the
diambil dengan voting. Dari proses yang berlandaskan
implementation of good corporate governance, we
pada prinsip GCG tersebut, Bank Mandiri mampu
have successfully created a conducive environment that
menciptakan
allows our people to work more efficiently, effectively,
lingkungan
yang
kondusif
yang
menunjukkan Sumber Daya Manusia (SDM) nya dapat
competitively and professionally.
bekerja lebih efisien, efektif, kompetitif dan profesional. Implementasi GCG di Bank Mandiri dilaksanakan dengan
The process of introduction GCG at Bank Mandiri
berlandaskan
(transparency,
(based on transparency, accountability, responsibility,
accountability, responsibility, independency & fainess)
prinsip-prinsip
GCG
independence and fairness) has involved five stages, as
yang dilaksanakan melalui 5 (lima) tahapan, sebagai
described in the following table:
berikut:
Sustainability Report 2013 PT Bank Mandiri (Persero) Tbk.
Arah, Strategy, Budaya dan Tata Kelola Berkelanjutan Sustainability Directions, Strategies, Culture and Management
Budaya Dan Tata Kelola Berkelanjutan Sustainability Culture and Governance
1. PERUMUSAN GOVERNANCE COMMITMENT / ARRANGEMENT OF GOVERNANCE COMMITMENT • Perumusan Visi Misi Strategi Bank Mandiri • Anggaran Dasar • Perumusan Corporate Values • Code of Conduct • Reinforcement Code of Conduct • GCG Charter
2. PENYEMPURNAAN GOVERNANCE STRUCTURE / REFINEMENT OF GOVERNANCE STRUCTURE
• Arrangement of Bank Mandiri’s strategy • Article of Association • Establishment of Corporate Values • Code of Conduct • Reinforcement Code of Conduct • GCG Charter
• Pemenuhan Jumlah & Komposisi Dewan Komisaris, Direksi, Komite- komite di bawah Dewan Komisaris dan Direksi • Penguatan Risk Management, Compliance dan Internal Control • Penyempurnaan struktur Organisasi untuk menjamin terlaksana check & balance • fulfillment of the composition of the Board of Comissioner, Director, and Committee supervised by the Board of Comissioner and Director • Empowering Risk Management, Compliance and Internal Control • Organization structure refinement to ensure check & balance
5. WALKING THE TALK / WALKING THE TALK • Implementasi prinsip GCG yang dilaksanakan dalam setiap aspek kegiatan operasional bank • ChangeAgent(1:4) • Service Excellence • Penegakan Etika di setiap level organisasi melalui: 1. E-procurement 2. Pakta Integritas 3. Kerahasiaan • Bank Mandiri menerbitkan PTO Gift Disclosure Statement sebagai implementasi larangan penerimaan gratifikasi seluruh jajaran Bank Mandiri • Mendorong terciptanya Budaya anti korupsi dengan mengikuti kegiatan Pekan Anti Korupsi 2013 yang diselenggarakan oleh KPK
• GCG Implementation in every Bank operational Activities • ChangeAgent(1:4) • Service Excellence • Code of conduct enforcement in every organization level: 1. E-procurement 2. Integrity Pact 3. Non-Disclosure • Bank Mandiri issued Gift Disclosure Statement Procedure to be implemented by entire employee and management that receiving gratification is violating the provission • Encourage anticorruption culture with involvement in Anti-Corruption activities 2013 that held by KPK
PENERAPAN PRINSIP GCG GCG Implementation
4. SOSIALISASI DAN EVALUASI / EVALUATION AND SOCIALIZATION • Internalisasi Corporate Value • Sosialisasi Inisiatif strategis kebijakan, Peraturan Dll • Self Assessment Penerapan GCG • Pelaporan Pelaksanaan GCG • Penilaian GCG oleh pihak Independen • Performance and recognitions
• Internalization of Corporate Value • initiative socialization of strategic policy, provision, etc • Self Assessment of GCG Implementation • Reporting of GCG Implementation • GCG assesment by independent party • Performance and recognitions
3. PENYEMPURNAAN GOVERNANCE MECHANISM / REFINEMENT GOVERNANCE MECHANISM • Pembuatan Charter GCG • Penuangan Prinsip - Prinsip GCG dalam Kebijakan, pedoman & peraturan Kerja, SOP • Penegakan Reward & Punishment • Transparansi Produk • Pembuatan Call Centre & Customer Care • Strategy Anti Fraud • Whistle-blowing System (Letter to CEO) • Establishment of GCG Charter • Principle implementation - GCG principle in policy, charter and procedure • Reward & Punishment • Product transparancy • Call Centre & Customer Care • Anti Fraud Strategy • Whistle-blowing System (Letter to CEO)
Laporan Berkelanjutan 2013 PT Bank Mandiri (Persero) Tbk.
49
50
Arah, Strategy, Budaya dan Tata Kelola Berkelanjutan Sustainability Directions, Strategies, Culture and Management
Budaya Dan Tata Kelola Berkelanjutan Sustainability Culture and Governance
Struktur Tata Kelola Bank Mandiri
Bank Mandiri Management Structure
Untuk mendukung tercapainya Visi, Misi dan Strategi,
To support the achievement of its Vision, Mission and
penyempurnaan terhadap struktur organisasi juga
Strategies, Bank Mandiri engages in a continuous
terus dilakukan. Penyempurnaan struktur organisasi
process of improving its organizational structure so as
tersebut harus tetap dapat menjamin adanya check
to ensure effective checks and balances, and that the
and balances yang diyakini dapat meningkatkan value
responsibilities and accountability processes of each
perusahaan, dan akuntabilitas yang jelas dan tegas dari
corporate organ are clearly and unequivocally defined.
masing-masing organ perusahaan.
STRUKTUR TATA KELOLA PERUSAHAAN Bank Mandiri Management Structure [G4-34] [G4-35] [G4-40] [G4-42] [G4-45] [G4-53]
Transparency
Accountability
Responsibility
Independency
Fairness
ORGAN UTAMA
Dewan Komisaris Board of Commissinioner
RUPS GMS
Direksi Board of Director
Check & Balances
Sekretaris Dewan Komisaris Secretary of BOC
Sekretaris Perusahaan Corporate Secretary
ORGAN PENDUKUNG BODY SUPPORT
Komite Audit Audit Committee
Asset & Liabilities Committee
Capital & Subsidiaries Committee
Komite Remunerasi & Nominasi Remuneration & Nomination
Business Committee
Human Capital Policy Committee
Komite Pemantau Risiko & GCG Risk & GCG Committee
Risk Management Committee
IT Committee
Sustainability Report 2013 PT Bank Mandiri (Persero) Tbk.
Credit Committee
Arah, Strategy, Budaya dan Tata Kelola Berkelanjutan Sustainability Directions, Strategies, Culture and Management
Budaya Dan Tata Kelola Berkelanjutan Sustainability Culture and Governance
A K U N T A B I L I T A S
A c c o u n t a b i l i t y
T R A N S P A R A N S I
T r a n s p a r e n c y
K E W A J A R A N
F a i r n e s s
I n d e p e n d e n S I
I n d e p e n d e n c y
AD
T A N G G U N G J A W A B
R e s p o n s i b i l i t y
Level Kebijakan Level Prosedur Sustainability Principle
Values 1. Rapat Umum Pemegang Saham (Rups) [G4-53]
1. General Meeting Of Shareholders (GMS) [G4-53]
RUPS
tertinggi
The GMS is the highest organ of the company and is the
yang merupakan wadah para pemegang saham
forum at which the shareholders decide on matters that
untuk mengambil keputusan yang tidak diberikan
are not reserved to the Board of Directors or Board of
kepada Direksi dan atau Dewan Komisaris dengan
Commissioners, having regard to the provisions of the
memperhatikan
Articles of Incorporation and the laws and regulations
merupakan
organ
ketentuan
perusahaan
anggaran
peraturan perundang-undangan.
dasar
dan
in effect.
Laporan Berkelanjutan 2013 PT Bank Mandiri (Persero) Tbk.
51
Arah, Strategy, Budaya dan Tata Kelola Berkelanjutan Sustainability Directions, Strategies, Culture and Management
52
Budaya Dan Tata Kelola Berkelanjutan Sustainability Culture and Governance
RUPS dan atau pemegang saham tidak dapat melakukan
The GMS and/or individual shareholders are not
intervensi terhadap tugas, fungsi Dewan Komisaris dan
permitted to interfere in the exercise of the duties and
Direksi dengan tidak mengurangi wewenang RUPS
functions of the Board of Commissioners and Board of
untuk menjalankan haknya sesuai dengan ketentuan
Directors, without prejudice to the authority of the GMS
anggaran dasar dan peraturan per undang-undangan,
to exercise its rights under the Articles of Incorporation
termasuk
atau
and the laws and regulations in effect, including the
pemberhentian anggota Dewan Komisaris dan atau
untuk
melakukan
penggantian
replacement or dismissal of members of the Board of
Direksi.
Commissioners and Board of Directors.
2. Pemegang Saham
2. Shareholders
Seorang atau lebih pemegang saham yang mewakili
One or more shareholders representing at least 10%
paling sedikit 10% dari jumlah saham yang telah
of the total shares with valid voting rights issued by
dikeluarkan Perseroan dengan hak suara yang sah dapat
the Company may propose to submit motions at the
mengajukan usul dalam acara RUPS tahunan. Pegawai
Annual General Meeting of Shareholders. Employee
pemegang saham dari program ESOP dan MSOP dapat
shareholders under the ESOP and MSOP schemes may
menghadiri RUPS Tahunan .
attend the Annual General Meeting.
RUPS
Tahunan dilaksanakan pada tanggal 2 April
The last Annual General Meeting was held on 2 April
2013. Agenda dalam RUPS tahunan antara lain sebagai
2013. The agenda of the meeting included the following:
berikut: a. Menyetujui Laporan Tahunan Perseroan termasuk
a. To ratify the Annual Report, including the
Laporan Tugas Pengawasan yang telah dilaksanakan
Supervisory Report of the Board of Commissioners
oleh Dewan Komisaris untuk tahun buku yang
for the accounting year ended on 31 December ,
berakhir pada tanggal 31 Desember. Mengesahkan
and to ratify the Annual Report of the Partnership
Laporan Tahunan Pelaksanaan Program Kemitraan
and Environmental Development Program for the
dan Bina Lingkungan untuk tahun buku yang
accounting year ended 31 December.
berakhir pada tanggal 31 Desember. b. Menyetujui dan menetapkan penggunaan Laba Bersih Perseroan.
b. To approve and determine the allocation of the net profit.
c. Menetapkan Kantor Akuntan Publik.
c. To appoint an accountant.
d. Memutuskan gaji Direksi dan honorarium Dewan
d. To determine the amount of the salaries payable
Komisaris serta Tunjangan dan Fasilitas bagi Direksi
to the members of the Board of Directors and
dan Dewan Komisaris Pemberian wewenang dan
emoluments payable to the members of the Board
kuasa kepada Dewan Komisaris dengan terlebih
of Commissioners, as well as the other allowances
dahulu mendapat persetujuan Pemegang Saham
and facilities due to the members of the Board of
Seri A Dwiwarna untuk menetapkan besarnya
Directors and Board of Commissioners, and to grant
tantieme yang diberikan kepada anggota Direksi
specific authority to the Board of Commissioners,
dan Dewan Komisaris.
upon first securing the prior approval of the holder of the Series A Dwiwarna share, to determine the amount of the annual performance-based bonuses (tantieme) payable to the members of the Board of Directors and Board of Commissioners.
Sustainability Report 2013 PT Bank Mandiri (Persero) Tbk.
Arah, Strategy, Budaya dan Tata Kelola Berkelanjutan Sustainability Directions, Strategies, Culture and Management
Budaya Dan Tata Kelola Berkelanjutan Sustainability Culture and Governance
e. Menyetujui kenaikan Manfaat Pensiun bagi Peserta
e. To approve increases in pension benefits for
Dana Pensiun Bank Mandiri Satu, Dana Pensiun
members of the Bank Mandiri Pension Fund One,
Bank Mandiri Dua, Dana Pensiun Bank Mandiri Tiga
Bank Mandiri Pension Fund Two, Bank Mandiri
dan Dana Pensiun Bank Mandiri Empat.
Pension Fund Three and Bank Mandiri Pension Fund Four.
f. Menyetujui perubahan Anggaran Dasar Perseroan.
f. To approve amendments to the Articles of Association.
g. Menyetujui pengangkatan dan atau pemberhentian Anggota Dewan komisaris dan Direksi.
g. Approving the appointment and/or removal of members of the Board of Commissioners and Board of Directors.
3. Dewan Komisaris
3. Board Of Commissioners
Dewan Komisaris adalah organ perseroan yang bertugas
The Board of Commissioners is the organ of the
melakukan pengawasan secara umum dan/atau khusus
Company responsible for supervising the company in
sesuai dengan anggaran dasar serta memberi nasihat
general and / or for special purposes in accordance with
kepada Direksi serta memastikan bahwa perusahaan
the Articles of Association, as well as advising the Board
melaksanakan tata kelola perusahaan yang baik pada
of Directors and ensuring that the Company adheres
seluruh tingkatan atau jenjang organisasi.
to the principles of good corporate governance at all levels of the organization.
a. Independensi Komisaris [G4-38]
a. Independent Commissioner [G4-38]
Sesuai PBI No.8/4/PBI/2006 sebagaimana diubah
In accordance with Bank Indonesia Regulation (PBI) No.
dengan PBI No.8/14/PBI/2006 tentang Pelaksanaan
8/4/PBI/2006, as amended by PBI No. 8/14/PBI/2006 (on
Good Corporate Governance Bagi Bank Umum, Bank
Good Corporate Governance in the Banking Sector), a
harus memiliki Komisaris Independen yakni anggota
bank must have independent Commissioners, that is,
Dewan Komisaris yang tidak memiliki hubungan
members of the Board of Commissioners who do not
keuangan, kepengurusan, kepemilikan saham dan/atau
have a financial, managerial, share ownership and / or
hubungan keluarga dengan anggota Dewan Komisaris
familial relationships with the other members of the
lainnya, Direksi dan/atau pemegang saham pengendali
Board of Commissioners, the members of the Board
atau hubungan lain yang dapat mempengaruhi
of Directors and / or controlling shareholder, or other
kemampuannya untuk bertindak independen.
relationships that could negatively affect his or her ability to act independently.
Dengan demikian, keberadaan Komisaris Independen
Thus, the presence of the Independent Commissioners
dimaksudkan untuk dapat mendorong terciptanya
on the Board of Commissioners is intended to create
iklim dan lingkungan kerja yang lebih obyektif
a more objective climate and working environment,
serta menempatkan kewajaran dan kesetaraan di
and to ensure that minority shareholders and other
antara berbagai kepentingan termasuk kepentingan
stakeholders are treated fairly and equitably.
pemegang saham minoritas dan stakeholder lainnya.
Laporan Berkelanjutan 2013 PT Bank Mandiri (Persero) Tbk.
53
Arah, Strategy, Budaya dan Tata Kelola Berkelanjutan Sustainability Directions, Strategies, Culture and Management
54
Budaya Dan Tata Kelola Berkelanjutan Sustainability Culture and Governance
Sejak penutupan RUPS tanggal 2 April 2013, anggota
Since the close of the most recent GMS on 2 April 2013,
Dewan Komisaris berjumlah 7 (tujuh) orang dimana 4
the Board of Commissioners has been made up of seven
(empat) diantaranya merupakan Komisaris Independen.
commissioners, of whom four are Independent. This is
Hal ini telah sesuai dengan ketentuan PBI tersebut di
in accordance with the provisions of the BI Regulation
atas yang juga mengatur bahwa paling kurang 50%
referred to above, which also stipulates that at least 50%
dari jumlah anggota Dewan Komisaris adalah Komisaris
of the total membership of the Board of Commissioners
Independen.
be made up of Independent Commissioners.
b. Susunan Dewan Komisaris [G4-38] / Composition of the Board of Commissioners [G4-38] Nama / Name
Jabatan / Position
Edwin Gerungan
Komisaris Utama merangkap Komisaris Independen Chief Commissioner and Independent Commissioner
Gunarni Soeworo
Komisaris Independen / Independent Commissioner
Pradjoto
Komisaris Independen / Independent Commissioner
Krisna Wijaya
Komisaris Independen / Independent Commissioner
Wahyu Hidayat
Komisaris / Commissioner
Agus Suprijanto*
Komisaris / Commissioner
Abdul Aziz**
Komisaris / Commissioner
Rudi Rubiandini***
Komisaris / Commissioner
*)
Bpk. Agus Suprijanto efektif sebagai anggota Dewan Komisaris per 24 Oktober 2013
Mr. Agus Suprijanto became a member of the Board of Commissioners on 24 October 2013
**) Bpk. Abdul Aziz efektif sebagai anggota Dewan Komisaris per 24 Oktober 2013
Mr. Abdul Aziz became a member of the Board of Commissioners on 24 October 2013
***) Bpk. Rudi Rubiandini mengundurkan diri per tanggal 14 Agustus 2013
Mr. Rudi Rubiandini resigned as a member of the Board of Commissioners on 14 August 2013
c. Tugas Dan Tanggung Jawab Dewan Komisaris
c. Duties and Responsibilities of the Board of
1. Melakukan pengawasan terhadap pengurusan
Commissioners
Bank yang dilakukan Direksi serta memberi nasihat
1. To supervise the management of the Bank by
kepada Direksi termasuk mengenai rencana kerja,
the Board of Directors and to advise the Board
pengembangan Bank, pelaksanaan ketentuan
of Directors on such matters as the annual work
Anggaran Dasar dan Keputusan RUPS dan atau
plan, the development of the Bank, and the
RUPS Luar Biasa dan peraturan perundang-
implementation of the Articles of Association,
undangan yang berlaku.
the resolutions of the GMS and/or Extraordinary General Meetings, and the provisions of the laws and regulations in effect.
Sustainability Report 2013 PT Bank Mandiri (Persero) Tbk.
Arah, Strategy, Budaya dan Tata Kelola Berkelanjutan Sustainability Directions, Strategies, Culture and Management
Budaya Dan Tata Kelola Berkelanjutan Sustainability Culture and Governance
2. Melaksanakan tugas, wewenang dan tanggung
2. To effectively and efficiently discharge the duties,
jawab sesuai dengan ketentuan dalam Anggaran
authority and responsibilities vested in it by the
Dasar Perseroan dan Keputusan RUPS dan atau
Articles of Association and the resolutions of the
RUPS Luar Biasa secara efektif dan efisien serta
GMS and/or Extraordinary General Meetings and
terpeliharanya
antara
to maintain effective communication between the
Dewan Komisaris dengan Direksi, Auditor Eksternal
Board of Commissioners and the Board of Directors,
dan Otoritas Pengawas Bank atau Pasar Modal.
the External Auditor and the Banking and Capital
efektivitas
komunikasi
Markets Regulatory Authorities. 3. Menjaga
kepentingan
Bank
dengan
3. To protect the interests of the Bank having
memperhatikan kepentingan para Pemegang
regard to the interests of the shareholders and its
Saham dan bertanggung jawab kepada RUPS.
responsibilities to the AGM.
4. Meneliti dan menelaah laporan tahunan yang
4. To examine and review the annual report prepared
disiapkan Direksi serta menandatangani laporan
by the Board of Directors and to sign the annual
tahunan tersebut.
report.
5. Memberikan pendapat dan saran atas Rencana
5. To provide opinions and advice on the Annual
Kerja dan Anggaran tahunan yang diusulkan
Work Plan and Budget proposed by the Board of
Direksi dan mengesahkannya sesuai ketentuan
Directors, and to approve it in accordance with the
pada Anggaran Dasar.
Articles of Association.
6. Memonitor perkembangan kegiatan Bank.
6. To monitor the progress of the Bank.
7. Memberikan pendapat dan saran kepada Rapat
7. To provide opinions and advice to the General
Umum Pemegang Saham mengenai masalah yang
Meeting of Shareholders on issues of importance to
dianggap penting bagi kepengurusan Bank. 8. Melaporkan dengan segera kepada RUPS apabila terjadi gejala menurunnya kinerja Bank.
the management of the Bank. 8. To expeditiously report to the AGM should a decline in the Bank’s performance become apparent.
9. Memberitahukan kepada Bank Indonesia paling
9. To inform Bank Indonesia no later than 7 (seven)
lambat 7 (tujuh) hari kerja sejak ditemukannya (a)
days subsequent to the discovery of (a) a violation
pelanggaran peraturan perundang-undangan di
of the laws and regulations governing the financial
bidang keuangan dan perbankan dan (b) keadaan
services industry and the banking sector; and
atau perkiraan keadaan yang dapat membahayakan
(b) circumstances that could threaten the Bank’s
kelangsungan usaha Bank.
survival.
d. Rekomendasi Dewan Komisaris
d. Recommendations of the Board of Commissioners
Dewan Komisaris secara aktif memberikan rekomendasi
The Board of Commissioners shall actively provide
atas beberapa hal yang disampaikan kepada Direksi.
recommendations on certain matters to the Board
Namun demikian pemberian rekomendasi tersebut
of Directors. However, the furnishing of such
dilakukan dengan tetap memperhatikan bidang tugas
recommendations shall take into account the division
antara Dewan Komisaris dengan Direksi serta prinsip
of duties as between the Board of Commissioners and
check & balance dalam hubungan kerja antara Dewan
the Board of Directors, and the principle of checks
Komisaris dan Direksi.
and balances in the working relationship between the Board of Commissioners and Board of Directors.
Laporan Berkelanjutan 2013 PT Bank Mandiri (Persero) Tbk.
55
Arah, Strategy, Budaya dan Tata Kelola Berkelanjutan Sustainability Directions, Strategies, Culture and Management
56
Budaya Dan Tata Kelola Berkelanjutan Sustainability Culture and Governance
Pemberian rekomendasi yang dilakukan oleh Dewan
The furnishing of recommendations by the Board
Komisaris tersebut tetap memperhatikan fungsi
of Commissioners shall also have regard to the
pengawasan Dewan Komisaris terhadap kinerja Bank
oversight function of the Board of Commissioners as
Mandiri dimana rekomendasi yang disampaikan sesuai
regards the performance of Bank Mandiri, where such
fungsi Dewan Komisaris dalam pemberian nasihat.
recommendations are made in accordance with the advisory function of the Board of Commissioners.
e.
Prosedur
Penetapan
Remunerasi
Dewan
Komisaris [G4-52] [G4-53] Keputusan
penetapan
e. Procedures for Determining the Remuneration of the Board of Commissioners [G4-52] [G4-53]
Dewan
The remuneration of the members of the Board of
Komisaris ditetapkan melalui RUPS, mekanisme basis
remunerasi
bagi
Commissioners shall be determined by the Annual
formula yang telah ditetapkan oleh RUPS terlebih
General Meeting of Shareholders based on the
dahulu dikaji dan diusulkan besaran remunerasi
remuneration determination mechanism adopted
oleh Dewan Komisaris melalui pendalaman yang
by the AGM based on a study and proposal by the
dilakukan oleh Komite Remunerasi & Nominasi dengan
the Remuneration & Nominations Committee in
berkonsultasi dengan Menteri Negara BUMN selaku
consultation with the Minister of State-Owned
Pemegang Saham Seri A Dwiwarna untuk menetapkan
Enterprises as the holder of the Dwiwarna Series A
tunjangan dan fasilitas lainnya serta santunan purna
share. The same procedure shall apply as regards
jabatan bagi Dewan Komisaris atas dasar penilaian Key
the determination of allowances and other facilities
Performance Indicator (KPI). [G4-38]
payable, as well as retirement benefits, to outgoing members of the Board of Commissioners based on an evaluation of key performance indicators. [G4-38]
Komite Remunerasi & Nominasi / Remuneration & Nomination Committee
Dewan Komisaris / The Board of Commissioner
Menyusun & Mengusulkan Rekomendasi Remunerasi Dewan Komisaris Prepare & Propose Recomendation of the Board of Commissioner Remuneration
RUPS / GMS
• Mengkaji usulan komite Remunerasi & Nominasi reviewing the proposal from remuneration & nomination committee • Mengusulkan Remunerasi kepada RUPS Remuneration propose to GMS
Sustainability Report 2013 PT Bank Mandiri (Persero) Tbk.
Usulan Remunerasi Dewan Komisaris Proposal of the the Board of Commissioner Remuneration
Pemegang Saham Seri A Dwiwarna / Seri A Dwiwarna Shareholder Persetujuan penetapan remunerasi dewan komisaris Approval and determination of the Board of Commissioner Remuneration
Arah, Strategy, Budaya dan Tata Kelola Berkelanjutan Sustainability Directions, Strategies, Culture and Management
Budaya Dan Tata Kelola Berkelanjutan Sustainability Culture and Governance
f. Remunerasi Dewan Komisaris Tahun 2013 [G4-51] Remuneration of the Board of Commissioner [G4-51] No.
1
Jenis Penghasilan
Ketentuan
Type of Income
Requirement
Honorarium / Honorarium Besarnya Faktor Jabatan Komisaris Utama 50% dari Dirut Komisaris 45% dari Dirut tenure factor President Commissioner 50% of President Director Commissioner 45% of President Director
2
Tunjangan / Allowances Tunjangan Hari Raya
Diberikan menjelang Hari Raya keagamaan masing-masing
Keagamaan
granted with subject to the religion
Holiday Allowances Tunjangan Komunikasi
Sebesar Pemakaian
Communication
at cost
Santunan Purna Jabatan
Diberikan premi asuransi, jangka waktu selama menjabat, mencakup
Pension Benefit
asuransi kecelakaan dan kematian Insurance premium granted, with subject to tenure, covering up of accident and deaths
3
Tunjangan Pakaian
Dapat diberikan, bila ada acara yang memerlukan pakaian khusus.
Apparel
If any special event
Fasilitas / Facility Fasilitas Kendaraan Dinas
Diberikan kepada seluruh Anggota Dewan Komisaris beserta biaya
Office Vehicle Facility
pemeliharaan dan tunjangan bahan bakar sesuai kebijakan internal KEP. KOM/006/2011 Granted to all member of the Board of Commissioner and also maintenance and gas allowance in accordance with internal policy KEP. KOM/006/2011
Laporan Berkelanjutan 2013 PT Bank Mandiri (Persero) Tbk.
57
Arah, Strategy, Budaya dan Tata Kelola Berkelanjutan Sustainability Directions, Strategies, Culture and Management
58
Budaya Dan Tata Kelola Berkelanjutan Sustainability Culture and Governance
No.
Jenis Penghasilan
Ketentuan
Type of Income
Requirement
Fasilitas Kesehatan
Penggantian pengobatan sesuai kebijakan internal KEP.KOM/006/2011
Health
According to internal policy No. KEP.KOM/006/2011
Fasilitas Perkumpulan Profesi
Maksimum 2 (dua) kenggotaan, diberikan hanya uang pangkal
Professional Membership
(pendaftaran) dan iuran tahunan Max 2 (two) membership, registration and annual premium
Fasilitas Bantuan Hukum
Sesuai kebutuhan
Legal Assistance
As Needed
Fasilitas Club Membership
Maksimum 2 (dua) kenggotaan, diberikan hanya uang pangkal
Club Membership
(pendaftaran) dan iuran tahunan Max 2 (two) membership, registration and annual premium
Fasilitas Biaya Representasi
Sesuai pemakaian dalam hal mewakili kepentingan Bank Mandiri
Representative fee facility
At cost, according to the interest of Bank Mandiri
Sustainability Report 2013 PT Bank Mandiri (Persero) Tbk.
Arah, Strategy, Budaya dan Tata Kelola Berkelanjutan Sustainability Directions, Strategies, Culture and Management
Budaya Dan Tata Kelola Berkelanjutan Sustainability Culture and Governance
g. Paket/ Kebijakan Remunerasi dan Fasilitas Lain Bagi Dewan Komisaris [G4-57] Package/Remuneration policy and other faclities for the Board of Commissioner [G4-57] Jumlah Diterima dalam 1 Tahun (2013) 1 Received per year
Jenis Remunerasi & Fasilitas lain Remunerations & Facilities
Dewan Komisaris The Board of Commissioner Orang/Person
Jutaan/Million (Rp)
Gaji 2 / Salaries
10
10.003
Bonus / Bonus
-
-
Tunjangan Rutin 3 / Routine Allowance 3
10
5.258
Tantiem 4 / Tantiem 4
7
43.315
Perumahan (tidak dapat dimiliki) 5 Not Possession House 5
-
-
Transportasi (tidak dapat dimiliki) Not Possession Vehicle
-
-
Santunan (dapat dimiliki) 6 Benefit6
8
1.757
Remunerasi / Remuneration :
Fasilitas Lain Dalam Bentuk Natura Other Facilities
Jumlah Remunerasi per orang dalam 1 Tahun
Jumlah Dewan Komisaris \ Amount
Remuneration each person per year
The Board of Commissioner
Di atas Rp. 2 miliar / Above Rp. 2 billion
7
Di atas Rp. 1 miliar s.d Rp. 2 miliar Above Rp. 1 billion to Rp. 2 billion
-
Di atas Rp. 500 juta s.d Rp. 1 miliar Above Rp. 500 million to Rp. 1 billion
-
Rp. 500 juta ke bawah / Rp. 500 million below
-
1. 2. 3. 4.
Gross termasuk Pajak Penghitungan tunjangan mencakup tunjangan hari raya keagamaan, total tunjangan komunikasi di tahun 2013, tunjangan transportasi, tunjangan Perumahan, tunjangan BBM. Hanya tunjangan biaya utilitas tahun 2013 Santunan Purnajabatan (Net), termasuk Cahyana Ahmadjayadi
1. 2. 3. 4.
Including tax Allowance calculation include holiday allowance, communication in 2013, transportation, housing, and gass Only utility allowance in 2013 Pension benefit (Net), including Cahyana Ahmadjayadi (ended his tenure in March 2013)
(habis masa jabatannya Maret 2013)
Laporan Berkelanjutan 2013 PT Bank Mandiri (Persero) Tbk.
59
Arah, Strategy, Budaya dan Tata Kelola Berkelanjutan Sustainability Directions, Strategies, Culture and Management
60
Budaya Dan Tata Kelola Berkelanjutan Sustainability Culture and Governance
4. Direksi
4. Board Of Directors
Direksi adalah organ perseroan yang berwenang dan
The Board of Directors is organ of the company that is
bertanggung jawab penuh atas pengurusan perseroan
authorized and fully responsible for the management
untuk kepentingan perseroan, sesuai dengan maksud
of the company in the interests of the company in
dan tujuan perseroan serta mewakili perseroan, baik
accordance with its objects, and to represent the
di dalam maupun di luar pengadilan sesuai dengan
company both in and out of court in accordance with
anggaran dasar.
the Articles of Association.
a. Susunan Anggota Direksi setelah penutupan
a. The membership of the Board of Directors after
RUPS tanggal 2 April 2013 [G4-38]
AGM on 2 April 2013 has been as follows: [G4-38]
Anggota Direksi berjumlah 11 (sebelas) orang, dengan
The Board of Directors of Bank Mandiri consists of
susunan anggota sebagai berikut:
eleven members:
Direktur Utama
: Budi Gunadi Sadikin
President Director : Budi Gunadi Sadikin
Wakil Direktur Utama
: Riswinandi
Deputy Director
: Riswinandi
Direktur
: Abdul Rachman
Director
: Abdul Rachman
Direktur
: Sentot A. Sentausa
Director
: Sentot A. Sentausa
Direktur
: Ogi Prastomiyono
Director
: Ogi Prastomiyono
Direktur
: Pahala N. Mansury
Director
: Pahala N. Mansury
Direktur
: Fransisca N. Mok
Director
: Fransisca N. Mok
Direktur
: Sunarso
Director
: Sunarso
Direktur
: Kresno Sediarsi
Director
: Kresno Sediarsi
Direktur
: Royke Tumilaar
Director
: Royke Tumilaar
Direktur
: Hery Gunardi
Director
: Hery Gunardi
Executive Vice President (EVP) Coordinator
Executive Vice President (EVP) Coordinator
Untuk membantu dalam menjalankan tugasnya Direksi
To assist it in the carrying out of its duties, the Board of
dibantu oleh 4 SEVP dan 1 EVP dengan susunan anggota
Directors is assisted by 4 SEVP and 1 EVP, which are as
sebagai berikut: [G4-35]
follows: [G4-35]
SEVP Change Management Office
SEVP Change Management Office
SEVP Consumer Finance
SEVP Consumer Finance
SEVP Internal Audit
SEVP Internal Audit
SEVP Retail Risk
SEVP Retail Risk
EVP Transaction Banking
EVP Transaction Banking
b. Kualifikasi dan Keahlian Direksi [G4-35] [G4-44]
b. Directors’ Qualifications and Expertise [G4-35] [G4-44]
Anggota Direksi telah memenuhi kualifikasi dan
The members of the Board of Directors are required to
keahlian. Pencalonan anggota Direksi telah melalui
have certain qualifications and expertise. Nominations
berbagai penilaian baik dari Kementerian BUMN
to the Board of Directors are thoroughly assessed by the
Sustainability Report 2013 PT Bank Mandiri (Persero) Tbk.
Arah, Strategy, Budaya dan Tata Kelola Berkelanjutan Sustainability Directions, Strategies, Culture and Management
61
Budaya Dan Tata Kelola Berkelanjutan Sustainability Culture and Governance
maupun Bank Indonesia. Sesuai peraturan Kementerian
Ministry of State-Owned Enterprises and Bank Indonesia.
BUMN no. Per-16/MBU/2012 tentang perubahan kedua
Under Ministry of State Enterprises Regulation No. Per-
Peraturan Menteri Negara BUMN No. Per-01/MBU/2012
16/MBU/2012 (on the second amendment of Minister
tentang persyaratan dan tata cara pengangkatan dan
of State-Owned Enterprises No. Per-01/MBU/2012
pemberhentian Anggota Direksi BUMN ditetapkan
concerning the requirements and procedures for the
bahwa calon anggota direksi harus memenuhi syarat
appointment and removal of members of the Boards of
pengalaman,
kepemimpinan,
Directors of State-Owned Enterprises), a nominee to the
antusiasme dan dedikasi calon anggota Direksi.
office of director must possess experience, expertise,
Sesuai Peraturan Bank Indonesia Uji Kemampuan
integrity, leadership, enthusiasm and dedication. Under
dan Kepatutan seluruh anggota Direksi dan Dewan
the Bank Indonesia Regulation (PBI) on Fit and Proper
Komisaris wajib memenuhi syarat dan telah lulus fit &
Tests, all Directors and Commissioners must pass a Bank
proper test.
Indonesia fit and proper test.
c. Independensi Anggota Direksi
c. Directorial Independence
Untuk memenuhi independensi anggota direksi, maka
To ensure independence, each member of the Board of
setiap anggota direksi wajib memenuhi ketentuan
Directors shall meet the following requirements:
keahlian,
integritas,
sebagai berikut: UU RI No. 19 Tahun 2003 tentang BUMN Pasal 25 yaitu
Law No. 19 of 2003 on state-owned enterprises, Article
anggota Direksi dilarang memangku jabatan rangkap
25 – a director is prohibited from simultaneously
sebagai : [G4-41]
serving as: [G4-41]
a. Anggota Direksi pada BUMN, BUMD, Badan
a. A member of the Board of Directors on another
Usaha Milik Swasta, dan jabatan lain yang dapat
state-owned
menimbulkan benturan kepentingan
enterprise, private company or in any other
enterprise,
local
government
capacity that could pose a conflict of interest b. Jabatan struktural dan fungsional lainnya pada
b. In a structural or functional position in any central
instansi/lembaga pemerintah pusat dan daerah c.
Jabatan
lainnya
sesuai
dengan
peraturan
or local government institution / agency c.
perundang-undangan
In such other position as may be stipulated by the provisions of the laws and regulations in effect.
PBI tentang Pelaksanaan Good Corporate Governance
The
Bagi Bank Umum mengatur bahwa anggota Direksi
Implementation of Good Corporate Governance in the
dilarang merangkap jabatan sebagai anggota Dewan
Banking Sector provides that members of the Board
Komisaris, Direksi, atau Pejabat Eksekutif pada bank,
of Directors are prohibited from serving as a director,
perusahaan dan/atau lembaga lain.
commissioner or in another executive capacity in
Bank
Indonesia
Regulation
(PBI)
another bank, company and / or institution.
Laporan Berkelanjutan 2013 PT Bank Mandiri (Persero) Tbk.
on
the
Arah, Strategy, Budaya dan Tata Kelola Berkelanjutan Sustainability Directions, Strategies, Culture and Management
62
Budaya Dan Tata Kelola Berkelanjutan Sustainability Culture and Governance
PBI GCG tersebut juga mengatur direksi wajib
The said Bank Indonesia Regulation also provides that
mengungkapkan :
directors are required to disclose:
a. kepemilikan saham yang mencapai 5% (lima
a.
Shareholding of 5% or more in either the Bank
perseratus) atau lebih, baik pada Bank yang
concerned or in any other bank or company,
bersangkutan maupun pada bank dan perusahaan
whether domiciled in Indonesia or overseas;
lain, yang berkedudukan di dalam dan di luar negeri; b. hubungan keuangan dan hubungan keluarga
b.
A financial relationship or family ties with a member
dengan anggota dewan Komisaris, anggota Direksi
of the Board of Commissioners, fellow director and
lainnya dan/atau pemegang saham pengendali
/ or the Bank’s controlling shareholder,
Bank, Tata tertib Direksi mengatur bahwa dalam hal terjadi
The Board of Directors’ Standing Orders provide that in
benturan kepentingan pribadi anggota Direksi dengan
the event of a conflict of interest between the interests
kepentingan Bank, anggota Direksi yang mempunyai
of a Director and the interests of the Bank, the Director
benturan kepentingan tersebut tidak diperkenankan
concerned shall be excluded from the decision making
turut serta dalam pengambilan keputusan.
process on that matter..
d. Prosedur Penetapan Remunerasi Direksi Dan
d.
Indikator Kinerja Direksi [G4-52]
Remuneration and Performance Indicators [G4-52]
Penetapan Remunerasi Direksi dan Komisaris didasarkan
The determination of the remuneration payable to
pada Undang-undang Perseroan Terbatas, Anggaran
the members of the Board of Directors and Board of
Dasar Bank Mandiri, Peraturan BUMN tentang Pedoman
Commissioners is based on the Companies’ Act, the
Penetapan Penghasilan Direksi, Dewan Komisaris
Bank’s Articles of Association, and SOE Regulations
dan Dewan Pengawas BUMN. Pemberian Remunerasi
on determining the remuneration of Directors,
Direksi dan Komisaris Bank Mandiri diatur dengan Surat
Commissioners and Trustees of SOEs. The remuneration
Keputusan Komisaris perihal Tunjangan dan Fasilitas
of directors and commissioners of Bank Mandiri is
lainnya serta Santunan Purna Jabatan bagi Direksi dan
specifically governed by Board of Commissioners
Dewan Komisaris.
Resolution on the provision of allowances, other
Procedure
for
Determining
Directors’
facilities, and retirement benefits to Directors and C ommissioners. Prinsip penetapan penghasilan Direksi dan Dewan
The general principles governing the determination
Komisaris ditetapkan oleh Rapat Umum Pemegang
of the remuneration of directors and commissioners
Saham (RUPS). Komponen penghasilan Direksi dan
are stipulated by the General Meeting of Shareholders
Dewan Komisaris terdiri dari :
(AGM). The components used in the calculation of Directors and Commissioners’ total remuneration are as follows:
a. Honorarium
a.
Honorariums
b. Tunjangan
b.
Allowances
c.
c.
Facilities
d.
Tantiem/Performance bonuses
Fasilitas
d. Tantiem/Insentif Kinerja
Sustainability Report 2013 PT Bank Mandiri (Persero) Tbk.
Arah, Strategy, Budaya dan Tata Kelola Berkelanjutan Sustainability Directions, Strategies, Culture and Management
Budaya Dan Tata Kelola Berkelanjutan Sustainability Culture and Governance
Keputusan penetapan remunerasi bagi Direksi dan
The remuneration of the members of the Board of
Dewan Komisaris ditetapkan melalui RUPS, mekanisme
Commissioners shall be determined by the Annual
basis formula yang telah ditetapkan oleh RUPS terlebih
General Meeting of Shareholders based on the
dahulu dikaji dan diusulkan besaran remunerasi
remuneration determination mechanism adopted
oleh Dewan Komisaris melalui pendalaman yang
by the AGM based on a study and proposal by the
dilakukan oleh Komite Remunerasi & Nominasi dengan
the Remuneration & Nominations Committee in
berkonsultasi dengan Menteri Negara BUMN selaku
consultation with the Minister of State-Owned
Pemegang Saham Seri A Dwiwarna untuk menetapkan
Enterprises as the holder of the Dwiwarna Series A
tunjangan dan fasiltas lainnya serta santunan purna
share. The same procedure shall apply as regards the
jabatan bagi Direksi dan Dewan Komisaris atas dasar
determination of allowances and other facilities payable,
penilaian Key Performance Indicator (KPI). [G4-44]
as well as retirement benefits, to outgoing members of the Board of Directors and Board of Commissioners based on an evaluation of Key Performance Indicators. [G4-44]
e. Komite di bawah Direksi
e. Committees Accountable to the Board of Directors
Sejak tanggal 7 Mei 2013 sebagaimana diputuskan
Since the resolution of the Board of Directors
dalam Keputusan Direksi tentang Executive Committee,
concerning executive committees on 7 May 2013, the
Direksi dibantu oleh tujuh komite, yang bertugas
Board has been assisted by seven committees, which
memberikan
provide it with advice and recommendations on policy
saran
dan
rekomendasi
terhadap
kebijakan dan manajemen.
and management.
Direktur Kepatuhan berpartisipasi aktif dalam semua
The Compliance Director sits on all of the committees.
komite. Komite yang dibawahi oleh Direksi adalah :
The full list of committees accountable to the Board of Directors is as follows:
a. Assets & Liabilities Committee (ALCO)
a. Assets & Liabilities Committee (ALCO)
b. Business Committee (BC)
b. Business Committee (BC)
c.
c.
Risk Management Committee (RMC)
Risk Management Committee (RMC)
d. Information Technology Committee (ITC)
d. Information Technology Committee (ITC)
e. Capital & Subsidiaries Committee (CSC)
e. Capital & Subsidiaries Committee (CSC)
f.
f.
Human Capital Policy Committee (HCPC)
g. Credit Committee
Human Capital Policy Committee (HCPC)
g. Credit Committee
Laporan Berkelanjutan 2013 PT Bank Mandiri (Persero) Tbk.
63
Arah, Strategy, Budaya dan Tata Kelola Berkelanjutan Sustainability Directions, Strategies, Culture and Management
64
Budaya Dan Tata Kelola Berkelanjutan Sustainability Culture and Governance
f. Remunerasi Direksi Tahun 2013 [G4-51] Remunation of the Director 2013 [G4-51] No.
1
Jenis Penghasilan
Ketentuan
Type of Income
Requirement
Gaji
Besarnya Faktor Jabatan Direktur Utama : 100% Wakil Dirut : 95% dari Dirut Direktur : 90% dari Dirut Tenure ratio President Director: 100% Vice President Director: 95% of President Director Director: 90% of President Director
Salari
2
3
Tunjangan / Allowances Tunjangan Hari Raya Keagamaan Holiday Allowance
Diberikan menjelang Hari Raya keagamaan masing-masing provided prior to each of respective Holidays
Tunjangan Komunikasi Communication
Sebesar Pemakaian at cost
Santunan Purna Jabatan Pension Benefit
Diberikan premi asuransi , jangka waktu selama menjabat, mencakup asuransi kecelakaan dan kematian Insurance Premium granted, with subject to tenure, covering up of accidents and death
Tunjangan Pakaian Apparel
Dapat diberikan, bila ada acara yang memerlukan pakaian khusus. In any special event
Tunjangan Cuti Tahunan Leaves
Diberikan setelah bekerja 6 (enam) bulan berturut-turut After 6 (month) in offices
Tunjangan Cuti Besar Special Leave
Diberikan setelah bekerja 3 (tiga) tahun berturut-turut After 3 (three) years in office
Tunjangan Perumahan Housing
Diberikan apabila tidak menempati rumah jabatan If office housing is not used
Tunjangan Biaya Utilitas Utility
Sesuai pemakaian bagi yang menempati rumah jabatan dan tunjangan perumahan bagi yang tidak menempati rumah jabatan at cost - if office housing is used, housing allowance - if office housing is not used
Fasilitas / Facility Fasilitas Kendaraan Dinas Office Vehicle Facility
Diberikan kepada seluruh Direksi beserta biaya pemeliharaan dan tunjangan bahan bakar sesuai kebijakan internal KEP.KOM/006/2011 granted to all Director and also Maintenance and gas allowance in accordance with internal policy KEP.KOM/006/2011
Fasilitas Kesehatan Health
Penggantian pengobatan Medical reimbursement
Fasilitas Perkumpulan Profesi Professional membership
Maksimum 2 (dua) kenggotaan, diberikan hanya uang pangkal (pendaftaran) dan iuran tahunan Maximum of 2 (two) memberships, registration and annual premium only
Sustainability Report 2013 PT Bank Mandiri (Persero) Tbk.
Arah, Strategy, Budaya dan Tata Kelola Berkelanjutan Sustainability Directions, Strategies, Culture and Management
Budaya Dan Tata Kelola Berkelanjutan Sustainability Culture and Governance
No.
Jenis Penghasilan
Ketentuan
Type of Income
Requirement
Fasilitas Bantuan Hukum Legal Assistance
Sesuai kebutuhan, diatur dalam KEP.KOM/006/2011 according to internal policy KEP.KOM/006/2011
Fasilitas Rumah Jabatan Office Housing
Disediakan 1 (satu) rumah dinas beserta beserta perabotan & biaya pemeliharaan, bila tidak menempati rumah dinas diberikan tunjangan perumahan. office housing provided including maintenance and furniture, housing allowance (if housing officeis not used)
Fasilitas Club Membership Club Membership
Maksimum 2 (dua) kenggotaan, diberikan hanya uang pangkal (pendaftaran) dan iuran tahunan Max 2 (two) membership, registration and annual premium
Fasilitas Biaya Representasi Representation
Sesuai pemakaian dalam hal mewakili kepentingan Bank Mandiri At cost, with subject to the interest of Bank Mandiri
g. Paket/ Kebijakan Remunerasi dan Fasilitas Lain Bagi Direksi
Package/Remuneration policies and other facility for Director Jumlah Diterima dalam 1 Tahun (2013) 1 Jenis Remunerasi & Fasilitas lain Remunerations & Facilities
Received per year Direksi / The Board of Director Orang/Person
Jutaan/Million (Rp)
Gaji 2 / Salaries
12
31.252
Bonus / Bonus
-
-
Tunjangan Rutin 3 / Routine Allowance 3
12
18.700
Tantiem / Tantiem
11
134.982
Perumahan (tidak dapat dimiliki) 5 Not Possession House 5
11
625
Transportasi (tidak dapat dimiliki) Not Possession Vehicle
-
-
11
6.506
Remunerasi / Remuneration :
4
4
Fasilitas Lain Dalam Bentuk Natura Other Facilities
Santunan (dapat dimiliki) 6 Benefit6
Laporan Berkelanjutan 2013 PT Bank Mandiri (Persero) Tbk.
65
Arah, Strategy, Budaya dan Tata Kelola Berkelanjutan Sustainability Directions, Strategies, Culture and Management
66
Budaya Dan Tata Kelola Berkelanjutan Sustainability Culture and Governance
Jumlah Remunerasi per orang dalam 1 Tahun
Jumlah Direksi
Remuneration each person per year
Jumlah Direksi
Di atas Rp. 2 miliar / Above Rp. 2 billion
11
Di atas Rp. 1 miliar s.d Rp. 2 miliar Above Rp. 1 billion to Rp. 2 billion
-
Di atas Rp. 500 juta s.d Rp. 1 miliar Above Rp. 500 million to Rp. 1 billion
-
Rp. 500 juta ke bawah / Rp. 500 million below
-
1. 2.
3.
4. 5. 6.
Gross termasuk Pajak Jumlah Direksi yang diberikan remunerasi (gaji & tunjangan) selama tahun 2013 adalah sejumlah 12 orang Direksi termasuk Bpk. Zulkifli Zaini (habis masa jabatannya Maret 2013) dan Bpk. Hery Gunardi (efektif per April 2013) Penghitungan tunjangan mencakup tunjangan hari raya keagamaan, total tunjangan komunikasi di tahun 2013, tunjangan transportasi, tunjangan cuti tahunan, tunjangan cuti besar, tunjangan Perumahan bagi 4 orang Direksi, tunjangan BBM. Termasuk tantiem Bpk. Zulkifli Zaini (habis masa jabatannya Maret 2013) Hanya tunjangan biaya utilitas tahun 2013, 7 orang Direksi menempati rumah dinas & 4 orang Direksi menempati rumah pribadi Santunan purna jabatan (Net).
1. 2.
Including tax Remuneration (salary & allowance) in 2013 is for 12 Director inclluding Mr. Zulkifli Zaini (ended in March 2013) and Mr. Heri Gunardi (per April 2013)
3.
Allowance include holiday, communication, transportaion, leaves, housing for 4 Director and gasses allowance
4.
Include Mr. Zulkifli Zaini (per March 2013)
5.
Only utility allowance in 2013, 7 Director in offices housing & 4 Director in private
6.
6 pension benefit (Net).
Penghindaran Benturan Kepentingan [G4-41]
Conflict of Interest Avoidance [G4-41]
Perusahaan
benturan
The Company strives to avoid conflicts of interest
kepentingan dengan memberlakukan standar etika
by imposing Corporate Code of Conduct stipulating
perusahaan yang mengatur etika bisnis dan etika kerja
business ethics and employee and management ethics.
jajaran bank. Standar etika Bank Mandiri menjelaskan
Bank Mandiri’s Code of Conduct explains influence,
berbagai hal yang mempengaruhi, membentuk,
form and govern comply with appropriate behaviour in
mengatur, dan melakukan kesesuaian tingkah laku
order to achieve the goal that is consistent with Bank
sehingga tercapai hasil yang konsisten dengan nilai dan
Mandiri’s culture. Each year, the Board of Commissioners
budaya Bank Mandiri. Setiap tahun Dewan Komisaris
and Directors sign the commitment of the Code of
dan Direksi menandatangani lembar komitmen yang
Conduct. Every employee is also required to sign a
dimaksudkan untuk melaksanakan standar etika
personal commitment to be renewed annually.
berupaya
menghindari
perusahaan. Para pegawai wajib menandatangani komitmen pribadi yang diperbarui setiap tahun.
Sustainability Report 2013 PT Bank Mandiri (Persero) Tbk.
Arah, Strategy, Budaya dan Tata Kelola Berkelanjutan Sustainability Directions, Strategies, Culture and Management
Budaya Dan Tata Kelola Berkelanjutan Sustainability Culture and Governance
Anti Korupsi dan Persaingan Sehat [G4-SO4] [G4-HR2]
Anti-Corruption And Antitrust [G4-SO4] [G4-HR2]
Perusahaan memiliki mekanisme internal control preview
The Company has an internal control preview
pada setiap aktifitas operasional bank. Mekanisme ini
mechanism for each of its operational activities.
dijalankan oleh Direktorat Internal Audit.
These mechanisms are operated by the Internal Audit Directorate.
Bank Mandiri terus meningkatkan pemahaman dan
Bank Mandiri continues to enhance the understanding
pengetahuan Direksi serta karyawan terhadap hal-hal
and awareness both of the directors and employees on
berkenaan dengan korupsi dan pencegahannya. Hal
matters relating to corruption and its prevention. This is
itu dilakukan dengan menyertakan materi anti korupsi
done by including anti-corruption messages in various
dalam berbagai materi pembekalan maupun sosialisasi.
training and familiarization materials.
Materi anti korupsi juga menjadi bagian dalam
Anti-corruption materials also form an integral part
pelatihan program pengembangan kepemimpinan
of our Leadership Development Program at both the
(leadership development program) baik ditingkat dasar
intermediate and advanced levels. [G4-43]
menengah maupun tingkat lanjutan. [G4-43] Peserta Topik dan Materi Topics and Subjects
Kode etik dan etika bisnis Code of conduct and business conduct
Mekanisme
Participant Direksi
Karyawan
BOD
Employee
ada
ada
Mechanism
Sosialisasi GCG
included
included
Kepatuhan
ada
ada
Compliance
included
included
ada
ada
Parameter GCG
included
included
GCG parameter
ada
ada
Pembocoran informasi Insider trading Antisuap Anti-bribery
GCG dissemination Sosialisasi GCG GCG dissemination
Pelaporan pelanggaran dan Standar Etika
included
included
Anti-trust
ada
ada
Anti-trust
included
included
ada
ada
Parameter GCG
included
included
GCG parameter
ada
ada
Parameter GCG
included
included
GCG parameter
ada
ada
included
included
Benturan kepentingan Conflict of interest Kerahasiaan informasi Protecting confidential information Hak asasi manusia Human rights
Whistleblowing and Code of Conduct Sosialisasi GCG GCG dissemination
Pelatihan Leadership & Corporate Values, penerapan GCG, induction karyawan baru Leadership & Corporate Values training, GCG implementation, new employee induction
Laporan Berkelanjutan 2013 PT Bank Mandiri (Persero) Tbk.
67
68
Arah, Strategy, Budaya dan Tata Kelola Berkelanjutan Sustainability Directions, Strategies, Culture and Management
Budaya Dan Tata Kelola Berkelanjutan Sustainability Culture and Governance
Corporate Secretary [G4-36]
Corporate Secretary [G4-36]
Untuk meningkatkan pelayanan kepada masyarakat
To improve our services to public investors, Bank
pemodal, Bank Mandiri sebagai perusahaan publik
Mandiri, as a public company, has a Corporate Secretary
membentuk Sekretaris Perusahaan yang berperan
to act as a liaison between the Bank and its investors,
sebagai penghubung Bank dengan para investor,
capital markets institutions, the regulators, and
pelaku pasar modal, regulator dan juga para pengamat.
observers. The Corporate Secretary ensures effective
Sekretaris Perusahaan memfasilitasi komunikasi yang
communication and the availability of information
efektif dan memastikan tersedianya informasi untuk
to those who need it, as well as the primary interface
berbagai pihak serta berperan sebagai penghubung
between the Bank, Financial Service Authority, the
utama antara Bank, Otoritas Jasa Keuangan, Bursa
Indonesia Stock Exchange and the public. The functions
Efek Indonesia dan publik. Sekretaris Perusahaan
and duties of the Corporate Secretary are related to
mempunyai fungsi serta tanggung jawab dalam
policy making, planning and control of corporate
penyusunan kebijakan, perencanaan dan pengendalian
communications,
komunikasi
relations and management of the Board of Directors’
korporat,
hubungan
kelembagaan,
institutional
relations,
investor
hubungan investor serta kesekretariatan Direksi.
secretariat.
Culture & One Bank
Culture & One Bank
Culture & One Bank adalah merupakan program
Culture & One Bank is a program that is designed to
meredefinisi budaya kerja masing-masing Perusahaan
redefine the cultures of our subsidiaries so as to bring
Anak agar selaras dengan Budaya kerja Bank Mandiri
them into line with Bank Mandiri’s culture, thereby giving
sebagai Perusahaan induk sehingga dapat menciptakan
rise to alliances and synergies not only as between Bank
aliansi & sinergi tidak hanya antar unit kerja di Bank
Mandiri units but also between Bank Mandiri and its
Mandiri, namun juga menciptakan sinergi & aliansi
subsidiaries and between the subsidiaries themselves.
bisnis antar Bank Mandiri dan Perusahaan Anak serta sinergi & aliansi antar Perusahaan Anak. Konsolidasi
dilakukan
secara
terintegrasi
dalam
berbagai aspek meliputi: 1. Konsolidasi
Kebijakan
Process of integrated consolidation of various aspects has been undertaken, including the following:
Manajemen
Risiko
1.
Consolidated Risk Management
2. Konsolidasi Kebijakan Good Corporate Governance
2.
Consolidated GCG
3.
Consolidated Human Capital Policy, and
4.
Consolidated Corporate Culture based on the
(Consolidated Risk Management), (Consolidated Good Corporate Governance) 3. Konsolidasi Kebijakan Sumber Daya Manusia (Consolidated Human Capital Policy), dan 4. Konsolidasi Nilai Budaya Perusahaan (Consolidated Corporate Culture) yang selaras dengan Visi dan
vision and mission of Bank Mandiri as the parent
Misi Bank Mandiri sebagai perusahaan induk.
company.
Sustainability Report 2013 PT Bank Mandiri (Persero) Tbk.
Arah, Strategy, Budaya dan Tata Kelola Berkelanjutan Sustainability Directions, Strategies, Culture and Management
69
Budaya Dan Tata Kelola Berkelanjutan Sustainability Culture and Governance
Code Of Conduct [G4-56] [G4-43]
Code Of Conduct [G4-56] [G4-43]
Bank Mandiri telah memiliki Code of Conduct yang
The Bank has adopted a Code of Conduct that sets out
merupakan standar etika dan perilaku yang harus
ethical and behavioral standards that must be followed
dipedomani oleh seluruh jajaran Bank, yang mengatur
by all levels of the Bank. The Code of Conduct governs
hal-hal mengenai:
the following areas:
1. Benturan kepentingan (conflict of interest)
1. Conflict of interest
2. Kerahasiaan
2. Confidentiality
3. Penyalahgunaan Jabatan
3. Abuse of office
4. Perilaku insiders
4. Insider conduct
5. Integritas dan Akurasi Data Bank
5. Data Integrity and Accuracy
6. Integritas Sistem Perbankan
6. Banking System Integrity
7. Pengelolaan Rekening Karyawan
7. Employee Account Management
8. Pernyataan Tahunan (Annual Disclosure)
8. Annual Disclosure
9. Sanksi pelanggaran / ketidakpatuhan
9. Sanctions for violations / non-compliance
10. Pengawasan Pelaksanaan dan Pemutakhiran
10. Implementation Oversight and Updating
Bank Mandiri mewajibkan setiap pegawai untuk
Bank Mandiri requires each employee to prepare
membuat dan menandatangani Pernyataan Pegawai
and sign a statement undertaking to adhere to the
yang
untuk
Indonesian Bankers Code of Ethics, the Bank Mandiri
melaksanakan Kode Etik Bankir Indonesia, Code of
Code of Conduct and all applicable regulations, both
Conduct Bank dan seluruh peraturan yang berlaku baik
internal and external.
isinya
pegawai
mengikatkan
diri
internal maupun eksternal. Bank Mandiri juga membuat Kebijakan/Pedoman
The bank has also adopted Business Ethics Guidelines/
Etika Bisnis yang wajib dipatuhi oleh seluruh jajaran
Policies that must be obeyed by all staff. These
bank yang berisi Integritas Pribadi, Pencegahan
guidelines/policies
Tindakan Diskriminasi Penyelenggaraan Bisnis Bank
discrimination prevention, business conduct and so
dan lain-lain. Agar Kode Etik Bankir Indonesia, Code of
forth. In order for the Indonesian Bankers Code of
Conduct dan etika bisnis tersebut berlaku efektif maka
Ethics, the Bank Mandiri Code of Conduct and the
penyimpangan, kelalaian, dan pelanggaran terhadap
Bank’s business ethics to be effective, all irregularities,
kebijakan-kebijakan tersebut di kenakan sanksi sesuai
non-compliance and violations of these policies should
ketentuan yang berlaku.
be responded to with the sanctions prescribed by the
deal
with
personal
instrument in question.
Laporan Berkelanjutan 2013 PT Bank Mandiri (Persero) Tbk.
integrity,
70
Arah, Strategy, Budaya dan Tata Kelola Berkelanjutan Sustainability Directions, Strategies, Culture and Management
Budaya Dan Tata Kelola Berkelanjutan Sustainability Culture and Governance
Pengelolaan Konflik Kepentingan [G4-41]
Managing Conflicts Of Interest [G4-41]
Bank Mandiri mengatur benturan kepentingan yang
Bank Mandiri’s rules on conflicts of interest are set out
dituangkan dalam code of conduct sebagai berikut:
in the Code of Conduct, and may be summarized as follows:
a. Seluruh jajaran Bank dilarang meminta atau
a. All Bank Mandiri staff members are prohibited from
menerima, mengizinkan atau menyetujui untuk
requesting or receiving any gift or benefit from
menerima
dari
any third party that obtains or attempts to obtain
pihak ketiga yang mendapatkan atau berusaha
a facility from the Bank in the form of a cash or
mendapatkan fasilitas dari Bank dalam bentuk
non-cash loan, or for the purpose of purchasing or
fasilitas kredit cash loan dan non cash loan, atau
discounting a bank draft, promissory note, check,
dalam rangka pembelian atau pendiskontoan
trade paper or other evidence of indebtedness or
surat-surat wesel, surat promes, cek, dan kertas
any other facility related to the operations of the
dagang atau bukti kewajiban lainnya ataupun
Bank.
suatu
hadiah
atau
imbalan
fasilitas lainnya yang berkaitan dengan kegiatan operasional Bank. b. Seluruh jajaran Bank dilarang meminta atau
b. All Bank Mandiri staff members are prohibited from
menerima mengizinkan atau menyetujui untuk
requesting or receiving permission or approval to
menerima
dari
receive a gift or benefit from a third party that has
pihak ketiga yang mendapatkan atau berusaha
suatu
hadiah
atau
Imbalan
obtained or attempted to obtain employment in
mendapatkan pekerjaan yang berkaitan dengan
relation to the procurement of goods and services.
pengadaan barang maupun jasa. c. Jajaran Bank Mandiri harus melaporkan setiap tahun terkait benturan kepentingan dalam Annual
c. Bank Mandiri staff members are required to report any conflicts of interest in their Annual Disclosures.
Disclosure.
Sustainability Report 2013 PT Bank Mandiri (Persero) Tbk.
Arah, Strategy, Budaya dan Tata Kelola Berkelanjutan Sustainability Directions, Strategies, Culture and Management
Budaya Dan Tata Kelola Berkelanjutan Sustainability Culture and Governance
Laporan Berkelanjutan 2013 PT Bank Mandiri (Persero) Tbk.
71
Arah, Strategy, Budaya dan Tata Kelola Berkelanjutan Sustainability Directions, Strategies, Culture and Management
72
Budaya Dan Tata Kelola Berkelanjutan Sustainability Culture and Governance
Whistle Blower Program: Letter To Ceo (LTC) [G4-50] [G4-57] [G4-58]
Group pembina sistem / Group supervisor Email
of the system
Risk Management / Risk Management
Database
SMS
E-Learning Portal / Database E-Learning Portal Direktur Utama President DIrector
Surat
Internal Audit / Internal Audit Form
Sebagai bagian dalam Strategi Anti Fraud, Bank
Bank Mandiri has instituted a whistleblower program as
menerapkan whistle blower program:“Letter to CEO (LTC)”
part of its Anti-Fraud Strategy. The “Letter to the CEO”
yang dikoordinir oleh Unit Manajemen Risiko. Dalam
(LTC) program is run by the Risk Management Unit.
program ini Direktorat Internal Audit berperan dalam
As part of the program, DIA takes follow-up action
hal menindaklanjuti surat-surat yang termasuk kategori
in respect of letters alleging fraud or internal control
fraud maupun pelanggaran internal control. Dalam
violations. During on-site audits at the unit level,
setiap aktivitas on-site audit ke berbagai unit kerja, DIA
DIA sets aside time to familiarize people with the LTC
mengalokasikan waktunya untuk berpartisipasi dalam
program. It has also encouraged and implemented
melakukan sosialisasi program-program LTC. DIA juga
improvements to the program, such as its expansion to
melakukan dan mendorong perbaikan program LTC
third party vendors.
misalnya perluasan LTC untuk dimanfaatkan pihak ketiga (vendor).
Sustainability Report 2013 PT Bank Mandiri (Persero) Tbk.
Arah, Strategy, Budaya dan Tata Kelola Berkelanjutan Sustainability Directions, Strategies, Culture and Management
Budaya Dan Tata Kelola Berkelanjutan Sustainability Culture and Governance
Keterlibatan Pemangku Kepentingan
Stakeholder Involvement
Stakeholders atau pemangku kepentingan adalah
Bank Mandiri’s stakeholders are all of those parties who
seluruh pihak yang memiliki kepentingan secara
have an interest directly or indirectly in the sustainability
langsung
terhadap
of the Bank and who may have an effect on the Bank or
kesinambungan Bank serta dapat memberikan dampak
maupun
tidak
langsung
be adversely affected by the actions taken by the Bank.
ekonomi, lingkungan dan sosial atas tindakan-tindakan
[G4-25]
yang dilakukan Bank secara keseluruhan. [G4-25] Sehubungan dengan hal tersebut untuk menjalankan
Having regard to the above, as part of our efforts to
bisnis secara bertanggung jawab, Bank Mandiri
conduct its business in a responsible manner, we based
membangun hubungan yang didasari kepercayaan
our relationships with all of our stakeholders on mutual
dengan semua pemangku kepentingan. Pengelolaan
trust. The process of managing relationships with
dan identifikasi serta metode pembinaan hubungan
stakeholders includes: [G4-26]
dengan pemangku kepentingan antara lain meliputi: [G4-26] a. Menyampaikan informasi atas tindakan korporasi
a. Conveying information on corporate actions (in
yang termasuk ke dalam kategori informasi publik
the case of information that falls into the category
kepada Stakeholders secara tepat waktu, memadai,
of public information) to stakeholders in a timely,
jelas, dan akurat dengan memperhatikan prinsip
adequate, clear, and accurate manner having
Keterbukaan
berdasarkan
Good
Corporate
regard to the principle of disclosure as part of good
Governance. b. Menjaga
corporate governance. Stakeholders
b. Protecting the entire interests of all stakeholders
sesuai dengan prinsip Kewajaran dalam Good
in accordance with the principle of equity in good
Corporate Governance, termasuk kepentingan
corporate governance, including the interest of
Stakeholders dalam memberikan masukan dan/
stakeholders in providing input and / or expression
seluruh
kepentingan
atau menyampaikan pendapat.
their views.
c. Merahasiakan dan melindungi informasi yang
c.
Maintaining and protecting the confidentiality of
terkait dengan Stakeholders kecuali dipersyaratkan
information related to stakeholders, unless required
lain oleh Peraturan Perundang-undangan yang
by the provisions of the laws and regulations in
berlaku.
effect.
d. Membentuk pola dan sarana disclosure sebagai
d. The principle of disclosure as part of Bank Mandiri’s
bagian dari akuntabilitas, melalui laporan tahunan,
accountability to its stakeholders is adhered
website dan sarana lainnya dengan berlandaskan
to through the publication of annual reports,
prinsip Good Corporate Governance.
the operation of a website and other means in accordance with the principles of good corporate governance.
Metode pembinaan hubungan dengan pemangku
Stakeholder relationship method mean to achieve
kepentingan
mendapatkan
similar understanding to identify the first priority for
kesepahaman dalam mengidentifikasi perioritas utama
bertujuan
untuk
activities that has economy, environment and social
untuk aktifitas yang berdampak ekonomi, lingkungan
impact.
dan sosial.
Laporan Berkelanjutan 2013 PT Bank Mandiri (Persero) Tbk.
73
Arah, Strategy, Budaya dan Tata Kelola Berkelanjutan Sustainability Directions, Strategies, Culture and Management
74
Budaya Dan Tata Kelola Berkelanjutan Sustainability Culture and Governance
Kelompok Stakeholder [G4-24] [G4-38] Stakeholder Group [G4-24] [G4-38]
Aparat Keamanan / Security Forces Kolaborasi dan Konsultasi •
Media Massa / Mass Media Informasi •
Melaksanakan prinsip-prinsip keterbukaan informasi yang selayaknya diketahui publik melalui penyampaian berita (press release) maupun bentuk informasi lainnya.
•
Melakukan kunjungan ke unit bisnis Perusahaan untuk memperluas wawasan mengenai kegiatan bisnis Bank Mandiri.
Melakukan koordinasi rutin dengan jajaran Kepolisian RI (Polri) dan Tentara Nasional Indonesia (TNI), terkait penegakan hukum dan pengamanan aset perusahaan.
Collaboration and Consultation •
Regular coordination with National Police (Polri) and Indonesian Armed Forces (TNI), regarding law enforcement and Bank Mandiri’s asset security.
Aparat Keamanan/ Security Forces
Information •
•
Implement transparency principles of information that needed to be known by the public through press release and other forms of information. Visit the Company’s business units for further knowledge on Bank Mandiri’s business activities.
Media Massa / Mass Media
Rekanan / Business Partner Kolaborasi dan Informasi •
Membuat kontrak kerja yang dilandasi panduan kerja dan Standar Etika Bank Mandiri.
•
Melakukan pengawasan serta evaluasi berkala pelaksanaan kontrak kerja sesuai dengan panduan kerja dan Standar Etika Bank Mandiri.
•
Melakukan sanksi penghentian kontrak kerjasama terhadap pemasok, yang mengabaikan panduan kerja dan Standar Etika Bank Mandiri.
Rekanan / Business Partner
Collaboration and Information •
Forge work contract based on Bank Mandiri working guidelines and Code of Conduct.
•
Periodically supervise and evaluate work contract implementation according to Bank Mandiri working guidelines and Code of Conduct.
•
Impose contract termination on suppliers for negligence of Bank Mandiri working guidelines and Code of Conduct.
Nasabah / Customer Konsultasi dan Informasi •
memastikan pelayanan dan jaminan kualitas produk keuangan.
•
Melakukan pertemuan berkala untuk membahas berbagai hal terkait pelaksanaan kontrak yang sudah disepakati.
•
Menyelenggarakan mekanisme pengaduan dan tindak lanjutnya. Selama tahun 2013 dari seluruh pengaduan nasabah seluruhnya sudah ditindaklanjuti dan 98% telah dianggap selesai.
•
Melakukan survei untuk mengetahui kepuasan pelanggan dengan hasil Indeks Kepuasan Pelanggan atau Customer Satisfaction Indeks.
•
Menjaga privasi pelanggan.
Konsultasi dan Informasi •
Forge service execellent with guarantee on financial product quality.
•
Hold periodic meetings to discuss any matters regarding contract implementation.
•
Implement complaint and follow up system. During 2012, there were complaints received by the Company and all of them have been followed up and 98% is deemed done.
•
Conduct survey to find out customer satisfaction rate with result of Customer Satisfaction Index.
•
Secure customers’ privacy.
Sustainability Report 2013 PT Bank Mandiri (Persero) Tbk.
Nasabah / Customer
Arah, Strategy, Budaya dan Tata Kelola Berkelanjutan Sustainability Directions, Strategies, Culture and Management
Budaya Dan Tata Kelola Berkelanjutan Sustainability Culture and Governance
Pemegang Saham / Shareholder Komunikasi •
Menyelenggarakan RUPS Tahunan 1 kali.
Masyarakat / Community
•
Melaporkan dan mempublikasikan secara berkala, kinerja Perusahaan termasuk di dalamnya kinerja CSR.
•
Menyelenggarakan Program Kemitraan untuk 54.867 Mitra Binaan.
•
Menyelenggarakan Bina Lingkungan dengan realisasi Rp183,95 miliar.
•
Menyelenggarakan program Wirausaha Muda Mandiri dengan realisasi kerjasama kredit sebesar Rp12,6 miliar.
•
Menyelenggarakan konsultasi edukasi tentang perencanaan keuangan.
•
Menyertakan perguruan tinggi dan pihak ketiga yang kompeten dalam pendampingan pelaksanaan PKBL maupun pengembangan masyarakat.
Pemberdayaan, Kolaborasi dan Konsultasi
Communication
Pemegang Saham / Shareholder
•
Hold Annual GMS once a year.
•
Report and publish periodically of the Company’s performance including CSR performance.
Empowerment, Collaboration and Consultation
Masyarakat / Community
Pegawai, Organisasi Pegawai / Employee, Employee Organitation
•
Implementing Partnership Program for 54.867 foster partners.
•
Implementing Community Stewardship Program with realization Rp183,95 billion.
•
Implementing young entrepreuneurship program with credit realization Rp12,6 billion.
•
Implementing public consultation regarding Bank Mandiri’s financial operational activities and stakeholder convening.
•
Engaging Non-Governmental Organizations (NGOs) and universities in mentoring PKBL and community development implementation.
Pegawai, Organisasi Pegawai / Employee, Employee Organization Konsultasi dan Komunikasi •
Menjamin pemenuhan hak-hak normatif sesuai Undang-undang Ketenagakerjaan.
•
Menjamin kebebasan berserikat dan hak menyatakan pendapat.
•
Mengadakan pertemuan berkala dalam forum bipartit antara Bank Mandiri dan serikat pekerja.
•
Menyusun dan membuat kesepakatan kerja bersama.
Consultation and Communication
Pemerintah, Regulator, Legislatif / Government, Regulator, Legislatif
•
Ensure the fulfillment of basic rights according to Labor Law.
•
Ensure the rights to freedom of association and freedom of expression.
•
Hold periodic meetings of bipartite forum between Bank Mandiri and workers union.
•
Formulate and prepare collective labor agreement.
Pemerintah, Regulator, Legislatif / Government, Regulator, Legislative Kolaborasi, Konsultasi dan Komunikasi •
Mematuhi seluruh regulasi yang berlaku, termasuk dalam pelaporan (laporan keuangan tahunan, ijin-ijin dan sebagainya).
•
Membayarkan pajak, retribusi dan Penerimaan Negara Bukan Pajak (PNBP) lain sesuai peraturan perundang-undangan.
•
Melakukan partisipasi aktif dalam musyawarah rencana pembangunan daerah (musrenbang) untuk menciptakan sinergi rencana induk pelaksanaan tanggung jawab sosial.
•
Meminta masukan berbagai lembaga pemerintah terhadap aspek-aspek operasional Bank Mandiri.
Collaboration, Consultation and Communication •
Comply with all applicable regulations, including reporting (annual financial statements, permits and others).
•
Pay taxes, levies and other non-tax state revenues (PNBP) according to laws and regulations.
•
Active participation in development planning forum (musrenbang) to create synergy for corporate social responsibiity.
•
Ask for input from government agencies on Bank Mandiri’s operational aspects.
Laporan Berkelanjutan 2013 PT Bank Mandiri (Persero) Tbk.
75
Arah, Strategy, Budaya dan Tata Kelola Berkelanjutan Sustainability Directions, Strategies, Culture and Management
76
Budaya Dan Tata Kelola Berkelanjutan Sustainability Culture and Governance
Hubungan Saling Menguntungkan Dengan Para
Mutually Beneficial Relationship With Suppliers
Pemasok [G4-HR4]
[G4-HR4]
Bank Mandiri mempunyai spirit memakmurkan negeri
Bank Mandiri is imbued with Prosperous Spirit, which
termasuk kepada pemasok. Untuk pengadaan barang
also extends to our suppliers. In its procurements of
dan jasa Bank Mandiri menerapkan prinsip sebagai
goods and services, Bank Mandiri applies the following
berikut:
principles: pelaksanaan
a. Open and Competitive, meaning that procurements
pengadaan harus terbuka bagi Penyedia Barang
should be open to all providers of goods and services
dan Jasa yang telah memenuhi persyaratan dan
that have met the requirements and be based on
dilakukan melalui persaingan yang sehat diantara
healthy competition among providers of goods
Penyedia Barang dan Jasa dan memenuhi syarat/
and services that satisfy specific criteria based on
kriteria tertentu berdasarkan ketentuan dan
transparent and clear rules and procedures.
a. Terbuka
dan
Bersaing,
berarti
prosedur yang jelas dan transparan. b. Transparan, berarti semua ketentuan dan informasi
b. Transparent, meaning that all the requirements and
mengenai pelaksanaan pengadaan, termasuk
information concerning procurements, including
syarat teknis dan administrasi, tata cara evaluasi,
technical
hasil evaluasi, penetapan calon Penyedia Barang
evaluation procedures, the results of the evaluation,
dan Jasa harus terbuka.
and the determination of prospective providers
and
administrative
requirements,
of goods and services should be conducted transparently. c. Adil dan Tidak Diskriminatif, berarti memberikan
c. Fair and not discriminatory, meaning that equal
perlakuan yang sama bagi semua calon Penyedia
treatment is accorded to all prospective providers
Barang dan Jasa dan tidak mengarah untuk
of goods and services, and that there is no tendency
memberikan keuntungan kepada pihak tertentu
to benefit a particular party by whatever means or
dengan cara dan atau alasan apapun.
for whatever reason.
d. Akuntabel, berarti proses, hasil, dan pembayaran pengadaan harus dapat dipertanggung jawabkan.
d. Accountable, meaning that procurement processes, outcomes, and payments must be accountable.
proses
e. Responsibility, meaning that the procurement
procurement dilaksanakan secara hati-hati dan
process is carried out diligently and in accordance
e. Tanggung
jawab
(responsibility),
patuh terhadap ketentuan yang berlaku.
with the applicable regulations.
procurement
f. Independent, meaning that procurement decisions
diambil secara obyektif dan bebas dari tekanan
are taken objectively and free from outside pressure.
f. Independen,
berarti
keputusan
pihak manapun. Berkolaborasi Dengan Pemerintah Dan Mendukung
Collaboration With Government And Supporting
Pengembangan Kebijakan Publik [G4-SO5]
Public Policy Development [G4-SO5]
Pemerintah dan regulator bertugas untuk mengatur
The Government and regulator have the duty of
dan menegakkan peraturan dan ketentuan yang
establishing and enforcing the rules and regulations
mempengaruhi lingkungan aktifitas bisnis Bank Mandiri.
that govern Bank Mandiri’s operations. As part of this
Dalam proses ini, kami berkewajiban untuk memberikan
process, we are required to provide input, knowledge
masukan, transfer pengetahuan dan keahlian untuk
and expertise to help the Government develop their
Sustainability Report 2013 PT Bank Mandiri (Persero) Tbk.
Arah, Strategy, Budaya dan Tata Kelola Berkelanjutan Sustainability Directions, Strategies, Culture and Management
Budaya Dan Tata Kelola Berkelanjutan Sustainability Culture and Governance
membantu pemerintah mengembangkan hal-hal yang
policy goals, and to work hard to ensure that we
dapat memenuhi tujuan kebijakan mereka dan untuk
comply with the rules and regulations governing our
bekerja keras untuk menjamin bahwa kami memenuhi
operations.
ketentuan dan peraturan yang mengatur aktifitas bisnis kami. Bank Mandiri selalu memberikan informasi berupa
Bank Mandiri consistently provides information on
isu-isu penting baik terkait ekonomi nasional mupun
critical issues related to both the national economy
regional kepada regulator setempat dan secara aktif
and regional economies to the relevant regulators, and
serta terbuka mendorong perubahan atau penyesuaian
actively and openly encourages regulatory changes or
peraturan yang bertujuan agar dapat diterapkan
adjustments that would be of benefit to the national
dengan baik dan mendorong ekonomi nasional.
economy.
Bank
dengan
Bank Mandiri will always collaborate with the
Pemerintah dan mendukung pengembangan kebijakan
Government, and encourage the development of
publik, salah satu di antaranya adalah pemberantasan
public policy, as the eradication of money laundering
tindak pidana pencucian uang dan pendanaan
and terrorist fund system.
Mandiri
senantiasa
berkolaborasi
terorisme. Dalam rangka mendukung semangat pemerintah
To support the spirit of the government of Indonesia in
Indonesia untuk memberantas tindak pidana pencucian
fighting money laundering and terrorist fund system,
uang dan pendanaan terorisme, serta memenuhi
and also in accordance with national law No. 8/2010
kepatuhan terhadap Undang-undang No. 8 Tahun 2010
on prevention and eradication of money laundering,
tentang Pencegahan dan Pemberantasan Tindak Pidana
Act No. 9/2013 on prevention and eradication of
Pencucian Uang (PPTPPU), Undang-undang No.9 tahun
terrorist financing and the regulation of Indonesian
2013 tentang Pencegahan dan Pemberantasan Tindak
Bank (PBI), Bank Mandiri has built reporting system
Pidana Pendanaan Terorisme dan Peraturan Bank
to PPATK for suspicious financial transaction report
Indonesia, Bank Mandiri telah membangun sistem
(LKTM), Cash Financial transaction Report (LTKT) and
pelaporan kepada PPATK untuk menyampaikan Laporan
Report for financial transfer from and to overseas
Transaksi Keuangan Mencurigakan (LTKM), Laporan
(LTKL) to PPATK. Bank Mandiri will review the policy
Transaksi Keuangan Tunai (LTKT) dan Laporan Transaksi
and procedure for money laundering periodically in
Keuangan Tranfer Dana Dari dan Ke Luar Negeri
accordance with PBI No. 14/27/PBI/2012 on December
(LTKL) kepada Pusat Pelaporan dan Analisis Transaksi
28, 2012 in implementation of Anti-money laundering
Keuangan. Bank Mandiri selalu menyempurnakan
and prevention of terrorist financing program for Bank
Kebijakan dan Standar Prosedur APU-PPT sesuai
and Indonesian Bank Letter No. 15/21/DPNP in June 14,
PBI No.14/27/PBI/2012 tanggal 28 Desember 2012
2013 on the Implementation of Anti-Money Laundering
tentang Penerapan Program Anti Pencucian Uang dan
and terrorist financing program for Bank and any other
Pencegahan Pendanaan Terorisme Bagi Bank Umum dan
provisions prevail.
Surat Edaran Bank Indonesia No.15/21/DPNP tanggal 14 Juni 2013 Perihal Penerapan Program Anti Pencucian Uang dan Pencegahan Pendanaan Terorisme Bagi Bank Umum serta ketentuan perundang-undangan lainnya. Laporan Berkelanjutan 2013 PT Bank Mandiri (Persero) Tbk.
77
Arah, Strategy, Budaya dan Tata Kelola Berkelanjutan Sustainability Directions, Strategies, Culture and Management
78
Budaya Dan Tata Kelola Berkelanjutan Sustainability Culture and Governance
Dalam rangka penguatan penerapan program Anti Pencucian Uang dan Pemberantasan dan Pencegahan Pendanaan
Terorisme
(APU-PPT),
Bank
Mandiri
menyusun dan melaksanakan program kerja sebagai berikut: •
Penyempurnaan Kebijakan dan Standar Prosedur APU-PPT sesuai PBI No.14/27/PBI/2012 tanggal 28 Desember 2012 tentang Penerapan Program Anti Pencucian Uang dan Pencegahan Pendanaan Terorisme Bagi Bank Umum.
•
Meningkatan pemahaman (awareness) APU-PPT secara bankwide melalui training reguler APUPPT, Sosialisasi dan Review penerapan APU-PPT di Cabang secara berkelanjutan.
•
Enhancement sistem APU-PPT (AML Solution) untuk meningkatkan
kualitas
monitoring
pelaporan
transaksi keuangan mencurigakan.
To strengthen the implementation of Anti-Money Laundering and prevention of terrorist financing program (APU-PPT), Bank Mandiri has arranged and executed the work plan as follow: •
Updating the policy and standard procedure of APU-PPT in accordance with PBI NoPBI No. 14/27/ PBI/2012 on December 28, 2012 in implementation of Anti-money laundering and prevention of terrorist financing program for Bank.
•
Increasing bankwide awareness of APU-PPT through regular training, socialization and implementation review of APU-PPT in branch office sustainably.
•
Enhancement system of APU-PPT to increase the quality of monitoring on suspicious financial report.
Sustainability Report 2013 PT Bank Mandiri (Persero) Tbk.
Arah, Strategy, Budaya dan Tata Kelola Berkelanjutan Sustainability Directions, Strategies, Culture and Management
Budaya Dan Tata Kelola Berkelanjutan Sustainability Culture and Governance
•
Memenuhi permintaan data/dokumen transaksi
•
Fulfilling the requested data/document of customer
keuangan nasabah khususnya terkait dengan
financial transaction, especially in money laundering
dugaan tindak pidana pencucian uang dan
and terrorist criminal action based on the inquiry
terorisme atas permintaan dari regulator dan
from the government and law enformcement (BI,
institusi penegak hukum (BI, PPATK, KPK, Kepolisian,
PPATK, KPK, Kepolisian, Kejaksaandan BNN), with
Kejaksaan dan BNN), dengan memperhatikan
subject to SLA and other provisions prevail.
Service Level Agreement dan peraturan perundangundangan yang berlaku. •
Menjalin
dan
membina
kerjasama
maupun
•
Building the connection and coordination with
koordinasi dengan pihak otoritas, penegak hukum
authority, law enforcement and other banking
dan antar institusi perbankan lainnya melalui forum
institution through communication forum and KYC-
komunikasi dan forum pelatihan KYC-AML.
AML training forum.
Untuk meningkatkan kualitas penerapan APU PPT di
To increase the implementation quality APU-PPT and
wilayah dan memenuhi Peraturan Bank Indonesia, yang
to fulfill the Indonesian Bank regulation, that said
mengatur bahwa kantor cabang wajib memiliki unit
the branch office shall has a special task unit and
kerja khusus dan memiliki pegawai yang menjalankan
employee for special task unit function, Bank Mandiri
fungsi unit kerja khusus, Bank Mandiri telah membentuk
had established Risk & Business Control (RBC) that is
Risk & Business Control (RBC) yang mempunyai tugas
responsible for prevention, transaction control and
dan tanggung jawab melaksanakan fungsi prevention,
immediately post transaction control function and also
transaction control maupun immediately post transaction
appointed as Anti Money Laundering Officer (AMLO)
control dan menunjuk AMLO (Anti Money Laundering Officer). Selanjutnya untuk meningkatkan pengetahuan dan
Furthermore to increase the knowledge and to
pemahaman secara bankwide tentang penerapan
understand on the implementation of APU-PPT
APU-PPT, Bank Mandiri mengadakan training AMLO
bankwidely, Bank Mandiri has arranged AMLO training
yang bertujuan untuk memberikan refreshment terkait
to give refreshment on the new APU PPT provision and
ketentuan APU PPT yang baru dan meningkatkan
to increase the ability of AMLO in order to conduct as
kemampuan AMLO dan dapat bertindak sebagai Subject
Subject matter Expert (SME) APU PPT in each area.
Matter Expert (SME) APU PPT di masing-masing wilayah. Bank Mandiri juga secara berkelanjutan melaksanakan
Bank Mandiri sustainably execute APU-PPT training
kegiatan training/pelatihan APU-PPT kepada pegawai
activity for employe including officer development
meliputi pegawai baru Officer Development Program
program and management level employe
maupun pegawai level pimpinan.
Laporan Berkelanjutan 2013 PT Bank Mandiri (Persero) Tbk.
79
Arah, Strategy, Budaya dan Tata Kelola Berkelanjutan Sustainability Directions, Strategies, Culture and Management
80
Budaya Dan Tata Kelola Berkelanjutan Sustainability Culture and Governance
Bank Mandiri menerapkan Program APU PPT secara
Bank Mandiridiscipline and consistently implemented
konsisten dan disiplin dengan penjelasan sebagaimana
APU PPT program that will be explain as follow:
gambar berikut:
Penerapan Program APUPPT Bank Mandiri Penerapan Program APUPPT Bank Mandiri
Pengawasan Aktif Direksi dan Dewan Komisaris / active supervision from Director and The Boad of Comissioner
• •
•
• •
•
Kebijakan dan Prosedur / Policy and Procedure
Persetujuan atas kebijakan dan standar prosedur APU PPT Laporan penerapan program APU PPT pada Laporan Direktur Kepatuhan Penunjukan AMLO sebagai pelaksa fungsi APU PPT di Kantor Wilayah Approval on APU PPT policy and standard procedure Implementation report on APU PPT program to the Director of Compliance Appointment of AMLO as APU PPT functional officer in Branch Office
• • • •
Bank telah memiliki kebijakan dan standar prosedur PPT Sosialisasi kebijakan dan prosedur APU Bank has PPT policy and standard procedure Policy and APU procedure socialization
Sistem Informasi Manajemen / Management Information System
Pengendalian Intern / Internal Control
• •
•
• •
•
Pelaksanaan Audit internal Melakukan on site review ke cabang/ bisnis unit untuk memastikan penerapan APU PPT telah dijalankan Melakukan review produk Bank terkait penerapan APU PPT Implementation of Internal Audit on-site review to the branch/business unit to ensure the implementation of APU-PPT reviewing the product in connection with the implementation of APU PPT
Sustainability Report 2013 PT Bank Mandiri (Persero) Tbk.
•
•
•
•
SDM dan Pelatihan / Training and Human Resource
Implementasi Sistem Monitoring Transaksi Keuangan Mencurigakan (AML Solutio) Implementasi sistem pelaporan LTKM, LTKT, dan LTKL
•
Monitoring system implementation on suspicious financial transaction system implementation on LTKM, LTKT and LTKL report
•
• •
• •
Pelatihan program APU PPT kepada pegawai melalui class room dan e-learning Penerapan Know Your Employee Pemenuhan Sumber Daya Manusia APU PPT training program to employee through class room and e-learning Know your customer implementation Human Resources fulfillment
Arah, Strategy, Budaya dan Tata Kelola Berkelanjutan Sustainability Directions, Strategies, Culture and Management
Budaya Dan Tata Kelola Berkelanjutan Sustainability Culture and Governance
Hubungan Baik Dengan Para Investor [G4-25] [G4-27]
Good Relations With Investors [G4-25] [G4-27]
Bank
menjaga
Bank Mandiri consistently strives to maintain good
hubungan baik dengan para investor melalui beberapa
relations with investors through a variety of approaches.
sarana. Untuk sarana yang bersifat rutin, Bank Mandiri
Routine matters are dealt with through the General
melaksanakan Rapat Umum Pemegang Saham (RUPS),
Meeting of Shareholders (AGM), the Annual Report, and
menyusun Laporan Tahunan, serta melaksanakan
Quarterly Public Briefings for investors. In this way, Bank
Public Expose setiap triwulan kepada para investor.
Mandiri always conveys information on the company’s
Hal ini untuk memperlihatkan kepada investor bahwa
financial condition in a transparent, accurate, current,
Bank Mandiri selalu menyampaikan informasi seputar
and timely fashion.
Mandiri
selalu
berupaya
untuk
finansial perusahaan yang transparan, akurat, terkini, dan tepat waktu. Disamping itu, Bank Mandiri juga secara aktif
In addition, Bank Mandiri also actively communicates
meningkatkan frekuensi komunikasi dengan para
with investors through:
investor dengan melakukan: •
Conference,
•
Conferences,
•
Non-Deal Roadshow (NDR), dan
•
Non-deal roadshows (NDR), and
•
Rapat one-on-one,
•
One-on-one meetings.
Bank Mandiri juga mengakomodir kegiatan-kegiatan
Bank Mandiri also engages in other activities to maintain
lain untuk menjaga hubungan baik dengan para
good relations with its investors, including arranging
investor salah satunya melalui kegiatan kunjungan
investor visits to individual Mandiri units.
investor ke beberapa Unit Bisnis Bank Mandiri. Dalam menjawab setiap keinginan investor, Bank
In response to the needs of investors, Bank Mandiri
Mandiri juga selalu memperbaharui informasi terkait
also regularly updates the financial information on the
finansial perusahaan dalam website sehingga informasi
company’s website so that it is always accurate and
yang diberikan selalu akurat dan terkini.
current.
Dalam rangka mendekatkan diri kepada calon investor
In order to get closer to potential investors that are
yang memiliki prospek yang baik, Bank Mandiri juga
considered to have good prospects, the bank also
berpartisipasi dalam beberapa aktifitas seperti:
participates in activities such as:
•
International Investor Events & Non Deal Roadshow yang
•
diselenggarakan
oleh
institusi-institusi
International investor events & non-deal road
ternama di luar negeri, minimal sebanyak 6 (enam)
shows organized by respected institutions abroad.
kali dalam 1 tahun
We participate in at least six such events per year
Local Investor Event, minimal sebanyak 4 (empat) kali dalam 1 tahun
•
•
•
Local investor events, at least four per year
•
One-on-one meetings with prospective investors or
Rapat one-on-one kepada calon investor maupun investor yang meminta
at the request of investors
Laporan Berkelanjutan 2013 PT Bank Mandiri (Persero) Tbk.
81
Arah, Strategy, Budaya dan Tata Kelola Berkelanjutan Sustainability Directions, Strategies, Culture and Management
82
Budaya Dan Tata Kelola Berkelanjutan Sustainability Culture and Governance
•
•
Pemasangan iklan cetak untuk menjual nama
•
Insertion of advertisements to promote the
perusahaan di mata investor di 10 (sepuluh) majalah
Company to investors in ten international magazine
internasional dalam 1 tahun
/ journals every year
Pemasangan iklan/banner online mengenai key
•
Posting of online banner ads to publicize our
financial highlights perusahaan di 3 (tiga) situs
financial highlights on three international financial
finansial internasional dalam 1 tahun
websites every year
Disamping itu pula, Bank Mandiri selalu melakukan
Besides that, we consistently updates our website
pembaharuan terhadap isi website sehingga selalu
content so that it always features the up to date and
memuat angka-angka pencapaian bank yang tepat,
accurate financial statistics, including:
terkini, akurat, dan cepat, antara lain: 1. Size of funds atau jumlah/persentase kepemilikan
1.
saham Bank Mandiri.
Size of funds, or the amounts / percentages of shareholding in Bank Mandiri.
2. Type of investor atau jenis investor. Tipe investor
2.
Type of investors. Investors are differentiated
terbagi beberapa jenis tergantung dari beberapa
into a number of different types based on several
hal, misalnya institusi atau individu; nasional atau
things, such as whether they are institutions or
internasional; long-term fund atau short-term fund;
individuals; domestic or international; long-term
dan sebagainya.
fund or short-term fund, and so on.
3. Equity assets atau total nilai aset permodalan yang dimiliki oleh (calon) investor.
3.
Equity assets, of the total value of the equity assets held by an investor or potential investor.
Fokus Pada Kepentingan Nasabah [G4-27] [G4-37]
Focus On Customers Interests [G4-27] [G4-37] [G4-57]
[G4-57] Sesuai budaya Bank Mandiri bahwa Bank Mandiri selalu
In accordance with our culture, we at Bank Mandiri
mengutamakan pelayanan dan kepuasan pelanggan.
consistently prioritize customer service and satisfaction.
Bank Mandiri memberikan pelayanan prima kepada
Bank Mandiri provides top-class services to customers
nasabah yang bertransaksi maupun pasca transaksi
at the transaction stage and also post-transaction
berupa
menangani
through our customer complaint system. To handle
pengaduan nasabah dan memberikan solusi yang
pengaduan
nasabah.
Untuk
customer complaints and provide appropriate solutions
tepat serta dalam waktu yang singkat, Bank Mandiri
in a speedy manner, Bank Mandiri has established a
telah membentuk unit kerja yang khusus menangani
special unit to handle customer complaints. This unit
pengaduan nasabah yang dilengkapi dengan kebijakan
is supported by comprehensive and reliable standard
dan standard operasional yang komprehensif dan
operating policies.
handal.
Sustainability Report 2013 PT Bank Mandiri (Persero) Tbk.
Arah, Strategy, Budaya dan Tata Kelola Berkelanjutan Sustainability Directions, Strategies, Culture and Management
83
Budaya Dan Tata Kelola Berkelanjutan Sustainability Culture and Governance
nasabah
Our basic principle in dealing with customer complaints
adalah “Welcome Complaint”, dimana Bank Mandiri
is ”We Welcome Complaints,” meaning that Bank
menyediakan banyak channel yang mudah diakses oleh
Mandiri provides a variety of means that are easily
nasabah. Channel dimaksud adalah :
accessible to customers in order to facilitate the making
Prinsip
dasar
penanganan
pengaduan
of complaints. Among the ways in which customers can complain about Bank Mandiri’s services are the following: •
Mandiri Call Layanan 24 jam di nomor 14000
•
Mandiri 24-hour Call Service (14000)
•
Website www.bankmandiri.co.id dengan memilih
•
Website: www.bankmandiri.co.id (available in the
menu contact us •
Melalui
email
“contact us” menu) di
alamat
customer.care@
bankmandiri.co.id •
Secara langsung datang ke Bank Mandiri
•
Surat resmi yang ditujukan kepada Bank Mandiri,
•
By email to:
[email protected]
•
Directly visiting a Bank Mandiri branch
•
By sending an official letter to Bank Mandiri by direct delivery, facsimile or post
baik yang diantar langsung, melalui faksimili maupun dikirim melalui pos •
Kolom surat pembaca di media massa baik cetak
•
outlet
maupun elektronik •
By sending a letter to a print or electronic media
•
Melalui akun Twitter @mandiricare
Through Twitter@mandiricare
Tingkat penyelesaian pengaduan nasabah sampai
The situation as regards the handling of customer
dengan periode 31 Oktober 2013 sebagai berikut:
complaints from the start of 2013 up to 31 October
[G4-27]
2013 is as shown in the following table: [G4-27]
Jenis Pengaduan Nasabah Type of Complaint
Keuangan Financial Non Keuangan Non Financial Total
Jumlah Pengaduan
Diselesaikan Pada
Tahun 2013
Tahun 2013
Number of Complaints Received in 2013
Number of Complaints Resolved in 2013
113.498
110.312
8.171
8.171
121.669
118.483
Laporan Berkelanjutan 2013 PT Bank Mandiri (Persero) Tbk.
kalung naga
Posisi Kami dalam Pertumbuhan Ekonomi Our Role in Indonesia’s Economic Growth
Upaya Kami dalam Peningkatan Kesejahteraan Masyarakat How We Improve People’s Welfare
UPAYA MEMAKMURKAN NEGERI Promoting National Prosperity
Upaya Memakmurkan Negeri Helping the Country Prosper
86
Posisi Kami dalam Pertumbuhan Ekonomi Our Role Indonesia’s Growth
Melengkapi proses transformasi dan peningkatan
In tandem with our transformation process and
kinerja
Group
consistent growth, Mandiri Group is committed to
berkomitmen untuk terus tumbuh dan berkembang
yang
berkelanjutan,
continuing its expansion, not only in its own interest but
tidak hanya untuk dirinya sendiri namun juga untuk
also so as to make a concrete contribution to increased
turut memberikan kontribusi nyata memakmurkan
prosperity in Indonesia. This spirit or commitment is
Indonesia. Semangat tersebut tercermin dari nilai
reflected in the economic value contributed by Bank
ekonomi yang didistribusikan kepada negeri dengan
Mandiri to the national economy with contribution
kontribusi sebesar Rp 283 Triliun. Nilai ekonomi yang
amounted to Rp 283 trillion. This economic value
dihasilkan berasal dari hasil kegiatan operasional
resulted both from our operations and investments,
maupun investasi Bank Mandiri, dan tidak ada
with no assistance of any sort being obtained from the
bantuan yang diperoleh dari pemerintah. Untuk nilai
Government. Of the economic value distributed by
ekonomi yang didistribusikan, besaran pengeluaran
Bank Mandiri, the bulk was earmarked for improving
ini diperuntukkan bagi peningkatan kesejahteraan
the prosperity of stakeholders, including the fulfillment
pemangku
of all of Bank Mandiri’s obligations as a corporation.
kepentingan,
Mandiri
termasuk
di
dalamnya
memenuhi semua kewajiban Bank Mandiri sebagai entitas bisnis. Tabel Nilai Ekonomi Yang Diperoleh / Economic Value Derived [G4-EC1] [G4-EC9]
(Rp Juta / Million)
Komponen / Component
2011
2012
2013
51.769.207
57.938.569
66.815.183
318.512.303
673.257.239
283.082.039
9.062.945
10.141.121
11.099.708
6.780.172
8.061.348
9.447.804
18.403.246
19.671.070
17.432.216
Nilai Ekonomi Yang Dihasilkan Economic value produced a) Pemasukan Inputs Nilai Ekonomi Yang Didistribusikan Economic value distributed b) Biaya Operasional Operating expenses c)
Gaji dan Tunjangan Pegawai Employee salaries and allowances
d)
Pembayaran kepada penyandang dana Payment to Investor
e)
Pengeluaran untuk pemerintah Expenditure for Government
3.816.150
4.460.650
5.231.903
f )
Pengeluaran untuk masyarakat Expenditure for Community
280.449.790
630.923.050
239.870.408
266.743.096
615.318.670
216.266.856
Nilai Ekonomi yang diperoleh Economic Value Derived a – (b + c + d + e + f) Keterangan:
Notes
a = Pendapatan bunga dan syariah + total pendapatan lain-lain -
a = Interest and sharia income + total other income - allowance for
penyisihan kerugian b = Biaya operasional - depresiasi - gaji dan tunjangan - penelitian dan pengembangan
losses b = Operating costs - depreciation - salary and allowances- research and development
c = Gaji dan tunjangan + penelitian dan pengembangan
c = Salaries and allowances + research and development
d = Biaya bunga + dividen
d = Interest expenses + dividends
e = Pajak penghasilan
e = income tax
f = Program tanggung jawab sosial Perusahaan + program kemitraan
f = Corporate social responsibility program + partnership program
Sustainability Report 2013 PT Bank Mandiri (Persero) Tbk.
Upaya Memakmurkan Negeri Helping the Country Prosper
Posisi Kami dalam Pertumbuhan Ekonomi Our Role Indonesia’s Grouwth
Dukungan Kepada Pertumbuhan Ekonomi Yang
Supporting Sustainable Economic Growth
Berkelanjutan [G4-8] [G4-12]
[G4-8] [G4-12]
Mandiri Group terus berupaya memberikan nilai
Mandiri Group consistently provides added value for
tambah bagi kemajuan industri perbankan, masyarakat
the development of the banking industry, society and
dan perekonomian nasional dalam rangka mendorong
the national economy in order to promote sustainable
pertumbuhan ekonomi yang berkelanjutan. Upaya
economic growth. A concrete reflection of this
konkrit atas komitmen tersebut tercermin dari
commitment is increased lending by Bank Mandiri,
penyaluran kredit Bank Mandiri tahun 2013 yang
which in 2013 grew 21.5% on an annualized basis (YoY)
tumbuh 21,5% secara tahunan (YoY) mencapai
to Rp 472.4 trillion, accounting for more than 14% of
sebesar Rp 472,4 triliun atau lebih dari 14% terhadap
total bank lending in Indonesia. Mandiri Group also
total kredit perbankan Indonesia. Mandiri Group juga
provides financing that has a significant impact on the
menyalurkan pembiayaan yang memberikan dampak
wider economy, including financing for the industrial
signifikan pada perekonomian luas antara lain kepada
and energy sectors (electricity, gas and water). As of
sektor industri dan sektor energy (listrik, gas, dan air).
the end of 2013, the biggest proportion of Mandiri
Hingga akhir 2013, penyaluran kredit terbesar Mandiri
Group’s lending was to the manufacturing sector
(bank only) adalah ke sektor industri pengolahan
(manufacturing), which accounted for 20% of total
(manufaktur) yang berkontribusi hingga 20% dari
loans, or Rp 92.5 trillion. Meanwhile, the power, gas and
total kredit atau mencapai Rp 92,5 triliun. Sementara
water segment recorded the largest growth in lending,
itu pembiayaan ke sektor jasa dunia usaha, mencatat
up 26% YoY to Rp 60.6 trillion. [G4-8]
pertumbuhan penyaluran kredit terbesar hingga 26% YoY mencapai Rp 60,6 triliun. [G4-8] Upaya value creation Mandiri Group khususnya ke
Mandiri Group’s value creation efforts, particularly
sektor riil, terlihat dari peningkatan penyaluran kredit
in the real sector, can be seen from the increase in
produktif berupa kredit Investasi (KI) dan Kredit Modal
productive lending in the form of investment loans and
Kerja (KMK). Selama lima tahun terakhir, yaitu dari
working capital loans. Over the last five years, i.e., from
tahun 2008-2013, kredit produktif yang disalurkan
2008-2013, the value of productive loans has increased
Bank Mandiri rata-rata per tahun tumbuh sebesar
by an annual average of 18.37% from Rp 151.76
18,37% dari Rp 151,76 triliun menjadi Rp 360,4 triliun.
trillion to Rp 360.4 trillion, with productive loans now
Jumlah kredit produktif yang disalurkan Bank Mandiri
accounting for more than 76% of total lending. In the
tersebut mencapai lebih dari 76% terhadap total kredit
past year, the proportion of productive lending by Bank
(bank only). Bahkan dalam satu tahun terakhir, kredit
Mandiri accelerated to 23.3% year on year, up from Rp
produktif yang disalurkan Bank Mandiri mengalami
292.2 trillion in 2012 to Rp 360.4 trillion at the end of
percepatan pertumbuhan hingga 23,3% YoY, yaitu
2013. The rapid growth came primarily on the back of
dari Rp 292,2 triliun pada tahun 2012 menjadi Rp360,4
increased working capital loans, which were up 27.4%
triliun pada akhir 2013. Pertumbuhan pesat tersebut
YoY to Rp 226.6 trillion in 2013, while investment loans
terutama berasal dari KMK yang tumbuh sebesar 27,4%
grew 17.0% YoY to Rp 133.8 trillion during the same
YoY menjadi Rp226,6 triliun pada 2013, sementara KI
period.
tumbuh hingga 17,0% YoY menjadi Rp133,8 triliun, dalam periode yang sama.
Laporan Berkelanjutan 2013 PT Bank Mandiri (Persero) Tbk.
87
Upaya Memakmurkan Negeri Helping the Country Prosper
88
Posisi Kami dalam Pertumbuhan Ekonomi Our Role Indonesia’s Grouwth
Mandiri Group juga berperan aktif dalam pembiayaan
Mandiri Group is also active in the financing of
berbagai proyek infrastruktur yang memberikan
infrastructure projects that can have a significant
dampak signifikan bagi akselerasi pertumbuhan
impact in the form of accelerated economic growth in
ekonomi Indonesia. Proyek-proyek infrastruktur yang
Indonesia. Among the infrastructure projects that have
mendapatkan dukungan Bank Mandiri antara lain
received financial support from Bank Mandiri are power,
proyek pembangkit tenaga listrik, telekomunikasi,
telecommunications, tolled expressway, plantation,
jalan tol, perkebunan, pengadaan Alutista, pembiayaan
defense equipment procurement, oil and gas and
proyek migas dan juga proyek transportasi perkapalan.
shipping sector projects. As of the end of 2013, the total
Nilai pembiayaan Mandiri Group terhadap berbagai
value of the financing provided for such projects by Bank
proyek infrastruktur tersebut hingga akhir tahun 2013
Mandiri stood at Rp59.5 trillion. We also welcome the
jumlahnya cukup signifikan yaitu mencapai Rp59,5
Government’s increasing seriousness about taking the
triliun. Kami juga menyambut baik inisiatif Pemerintah
necessary policy action to accelerate the development
yang semakin serius mengeluarkan berbagai kebijakan
of infrastructure. Such policies include new regulations
untuk
mempercepat
on compulsory land acquisition, implementation of
seperti
kebijakan
pembangunan terkait
infrastruktur
pembebasan
lahan,
the Master Plan for the Acceleration and Expansion of
implementasi Masterplan Percepatan dan Perluasan
Indonesian Economic Development (MP3EI), increasing
Pembangunan Ekonomi Indonesia (MP3EI), komitmen
budgetary commitments, and so forth. [G4-EC7]
alokasi anggaran, dan lain sebagainya. [G4-EC7] Untuk dapat terus mendukung pembiayaan ke sektor
In order to be able to continue financing the
infrastruktur baik secara individual maupun sindikasi,
development of the infrastructure sector, both on an
secara internal kami melakukan penyempurnaan
individual and syndicated basis, internally Bank Mandiri
organisasi agar lebih fokus. Semenjak tahun 2010,
has instituted a number of organizational changes so as
Mandiri Group telah membentuk satu unit kerja yang
to enhance focus. In 2010, Mandiri Group established
khusus mengelola nasabah sindikasi, minyak dan gas.
a special unit to manage syndicated customers and oil
Pembentukan unit pengelola ini dimaksudkan untuk
and gas. The establishment of this special management
dapat menangkap potensi bisnis nasabah sindikasi,
unit is intended to capture potential syndication and
oli dan gas, termasuk menangkap setiap value chain
oil and gas customers, including the capture of each
dari sektor hulu ke hilir hingga jasa penunjang. Dalam
value chain from upstream to downstream, including
menyalurkan kredit kepada sektor infrastruktur, kami
support services. In lending to the infrastructure
memfokuskan pada
proyek-proyek yang memiliki
sector, we focus on projects that have a large multiplier
multiplier effect yang besar bagi pertumbuhan ekonomi
effect for the national economy such as power plant,
nasional seperti proyek power plant, telekomunikasi,
telecommunications,
jalan tol, dan perkebunan. Mandiri Group juga memberi
projects. Mandiri Group also pays special attention to
perhatian khusus kepada sektor kredit perkebunan dan
agricultural sector and farm loans as the agricultural
pertanian karena sektor ini banyak menyerap tenaga
sector is highly labor intensive, and provides broad
kerja (labour-intensive) sehingga memberikan manfaat
benefits to the national economy. Lending to the
luas bagi perekonomian nasional. Saat ini, kredit
plantation sector is currently managed by a dedicated
perkebunan di dikelola oleh unit bisnis khusus yaitu
business unit, namely, Corporate Banking Agro-Based
Corporate Banking Agro Based Group. [G4-EC7]
Group. [G4-EC7]
Sustainability Report 2013 PT Bank Mandiri (Persero) Tbk.
expressway,
and
plantation
Upaya Memakmurkan Negeri Helping the Country Prosper
Posisi Kami dalam Pertumbuhan Ekonomi Our Role Indonesia’s Grouwth
Tabel Pemetaan Potensi Daerah Penyaluran Kredit Bank
Table Bank Mandiri Lending Potential by Region for 22
Mandiri Di 22 Kegiatan Ekonomi
Economic Activities
Kegiatan Ekonomi Usaha Business Activities
Sumatera
Jawa
Kalimantan
Sulawesi
Bali & Nusa Tenggara
Papua Maluku
Pariwisata/Tourism
1,9%
1,6&
0,9%
11,3%
84,8%
50,1%
Telematika/Telematic
0,2%
16,0%
0,1%
2,4%
3,4%
7,4%
Batu Bara/Coal
0,6% 0,3%
Migas/Oil and Gas
1,3%
14,4%
2,4%
12,5%
0,7%
1,5%
Peternakan/Animal Husbandry
2,6%
3,3%
2,2%
5,3%
1,4%
2,4%
Perkayuan/Timber
0,8%
2,7%
0,5%
8,6%
4,1%
11,7%
0,2%
0,2%
0,1%
7,7%
0,8%
7,8%
27,3%
0,7%
3,2%
0,1%
1,8%
0,6%
5,1%
19,5%
0,1%
1,7%
Kakao/Cocoa Periklanan/ Advertising Besi Baja/steel
3,2%
0,5%
Makanan Minuman/ Food and Drink
5,9%
16,3%
Tekstil//Textil
0,1%
7,2%
Transportasi/ Transportation
2,4%
7,8%
4,0%
6,8%
Perkapalan/Shipment
5,4%
0,8%
2,1%
0,4%
0,2%
Nikel/Nickel
0,2%
Tembaga/copper Bauksit/bauxite
3,2%
0,5%
Kelapa Sawit/palm
61,4%
21,2%
68,9%
Karet/rubber
15,8%
1,1%
11,1%
Pertanian/farm
1,9%
0,1%
0,2%
Keterangan Prosentase berdasarkan penyaluran kredit Bank Mandiri 2013 di 22 kegiatan ekonomi di setiap koridor, dan tidak termasuk penyaluran kredit Bank Mandiri di 22 kegiatan ekonomi di wilayah Jabodatabek yang sebesar Rp 111 triliun
16,7%
0,3% 0,3%
0,7%
Note: The above percentages are based on Bank Mandiri lending during 2013 for the 22 economic activities in each corridor, and do not include lending during 3Q2012 for the 22 economic activities in Greater Jakarta, which lending amounted to Rp 111 trillion.
Laporan Berkelanjutan 2013 PT Bank Mandiri (Persero) Tbk.
89
Upaya Memakmurkan Negeri Helping the Country Prosper
90
Posisi Kami dalam Pertumbuhan Ekonomi Our Role Indonesia’s Grouwth
Seiring
dengan
upaya
Pemerintah
mendorong
In line with the Government’s efforts to encourage
implementasi program MP3EI, Mandiri Group juga
the successful implementation of the MP3EI program,
mengambil peran penting dengan menyalurkan kredit
Mandiri Group is also playing an active role in providing
kepada 22 kegiatan ekonomi dengan total penyaluran
loans to finance the designated 22 economic activities,
kredit sebesar Rp 268,4 triliun. Bahkan secara khusus,
with total lending standing at Rp 268.4 trillion.
Mandiri Group juga membentuk unit pengelola yang
More specifically, Mandiri Group has established
menangani pembiayaan proyek strategis MP3EI untuk
a management unit which handles financing for
mendukung akselerasi implementasi program ini.
strategic MP3EI projects so as to support the successful
Group terkait ini mengemban amanah untuk dapat
implementation of the program. In this respect, Mandiri
lebih giat dalam mempromosikan potensi daerah di 6
Group is committed to becoming even more active in
koridor sehingga dapat mengundang minat strategic
promoting the potential to be found in each of the six
investor dan pembiayaan baik secara mandiri maupun
corridors so as to elicit the interest of strategic investors
secara sindikasi. [G4-EC7]
and to encourage greater financing, which on an individual or syndicated basis. [G4-EC7]
Mandiri Group juga turut mendukung program
Mandiri Group also supports the Government’s
Pemerintah
pertumbuhan
programs to promote economic growth through the
ekonomi melalui penyaluran Kredit Usaha Rakat (KUR).
Kredit Usaha Rakyat (KUR) scheme. The Bank’s KUR
Limit Penyaluran KUR Bank Mandiri meningkat signifikan
lending increased significantly by 33.9% YoY from Rp
hingga 33,9% YoY yaitu dari Rp 10,79 triliun pada tahun
10.79 trillion in 2012 to Rp 14.45 trillion at the end of
2012 menjadi Rp 14.45 triliun pada akhir 2013. Pada
2013. During the same period, the number of borrowers
periode yang sama, jumlah debitur juga meningkat
also increased significantly by 40.4% year on year,
signifikan tumbuh 40,4% YoY atau meningkat 85 ribu
representing an increase of 85 thousand over the course
debitur dalam satu tahun terakhir yaitu dari 210 ribu
of the from 210 thousand to 295 thousand. [G4-EC8]
dalam
meningkatkan
debitur menjadi 295 ribu debitur. [G4-EC8] Sebagai
bagian
dari
dukungan
Mandiri
Group
As part of Mandiri Group’s support for the development
terhadap pengembangan ekonomi kerakyatan, maka
of the national economy, we continue to aggressively
Mandiri Group secara agresif juga terus meningkatkan
increase our lending Micro, Small and Medium
kontribusinya melalui penyaluran kredit Usaha Mikro,
Enterprises (MSMEs). In the past year, MSME lending by
Kecil dan Menengah (UMKM). Dalam satu tahun terakhir,
the Bank grew by a significant 18.2%, up from Rp 54.68
kredit UMKM Bank Mandiri mengalami pertumbuhan
trillion in 2012 to Rp 64.61 trillion in 2013. The number
sebesar 18,2%, yaitu dari sebesar Rp 54,68 triliun
of MSME accounts managed by the Bank in the past
pada 2012 menjadi Rp 64,61 triliun pada tahun 2013.
year also increased significantly by 15.3% from 563
Jumlah rekening UMKM yang dikelola dalam satu tahun
thousand to more than 649 thousand. MSME lending
terakhir juga meningkat signifikan hingga 15,3% yaitu
includes loans extended under the KUR scheme to
dari 563 ribu rekening menjadi lebih dari 649 ribu
295.498 borrowers, with the total credit ceiling standing
rekening. Didalam kredit UMKM tersebut juga termasuk
atRp. 14.545 trillion as of the end of December 2013.
Sustainability Report 2013 PT Bank Mandiri (Persero) Tbk.
Upaya Memakmurkan Negeri Helping the Country Prosper
Posisi Kami dalam Pertumbuhan Ekonomi Our Role Indonesia’s Grouwth
KUR yang disalurkan kepada 295.498 debitur dengan
In addition, the Bank also lends to the MSME sector
limit kredit mencapai Rp. 14.454 triliun per Desember
through its subsidiary, Bank Sinar Harapan Bali (BSHB),
2013. Selain itu, Bank Mandiri juga menyalurkan kredit
which extended total loans worth Rp 733.9 billion in
ke segmen UMKM melalui anak perusahaan Bank Sinar
2013 through its distribution network of 92 branches in
Harapan Bali (BSHB) dimana total kredit yang telah
Bali. [G4-EC8]
disalurkan hingga akhir tahun 2013 mencapai Rp 733,9 miliar dengan dukungan jaringan distribusi sebanyak 92 cabang secara khusus di kawasan Bali. [G4-EC8] Dalam
financial
In order to help strengthen financial inclusion in
inclusion bagi masyarakat Indonesia, Bank Mandiri
rangka
mendukung
penguatan
Indonesia, Bank Mandiri consistently seeks to expand
berupaya menciptakan akses yang lebih baik dalam
access to financing for the micro segment through
saluran pembiayaan khususnya bagi segmen mikro
the establishment of the Mandiri Mitra Usaha (Mandiri
melalui pengembangan jaringan outlet mikro Mandiri
Business Partners / MMU) micro-business network
Mitra Usaha (MMU) serta implementasi branchless
of outlets, and the rolling out of branchless banking.
banking. Mandiri Mitra Usaha dikembangkan untuk
The MMU scheme was developed to capture business
menjaring segmen mikro dengan aktivitas penyaluran
in the micro segment. It offers loans of up to Rp 100
kredit hingga Rp100 juta, layanan tabungan mikro,
million, micro- savings services, and helps develop
serta pengembangan daerah sekitar melalui program
communities through the Mandiri Peduli Lingkungan
Mandiri Peduli Lingkungan dan Mandiri Kuliner. Jumlah
(Mandiri Cares for the Environment) and Mandiri Kuliner
jaringan Mikro Mandiri Group pada akhir tahun 2013
(Mandiri Culinary) programs. As of the end of 2013, the
mencapai 2.465 unit dan direncanakan akan terus
Mandiri Micro Network consisted of 2.465 outlets. This
ditingkatkan pada tahun-tahun mendatang seiring
figure is set to increase signicantly in the coming years
pertumbuhan bisnis segmen mikro di Indonesia. [G4-
in line with the growth of micro-business segment in
EC8]
Indonesia. [G4-EC8]
Upaya lain Mandiri Group dalam rangka mendukung
Another effort on the part of Mandiri Group to support
penguatan financial inclusion di Indonesia adalah
greater financial inclusion in Indonesia is the rolling
melalui pengembangan branchless banking melalui
out of branchless banking through Mandiri e-Cash,
pengembangan produk Mandiri e-Cash. Produk ini
which provides flexibility to our customers throughout
memberikan keleluasaan bagi masyarakat di seluruh
Indonesia by allowing them to conduct their banking
Indonesia untuk melakukan transaksi perbankan
transactions by mobile phone, with their phone number
melalui penggunaan telepon selular dimana nomor
also serving as their customer identification number. In
telepon berfungsi sebagai identifikasi pelanggan.
addition, Mandiri Group subsidiary BSHB offers a similar
Selain itu, anak perusahaan BSHB juga memiliki produk
product covering six areas of Bali. This product allows
serupa dengan jangkauan meliputi 6 (enam) area di Bali
customers to conduct transfers to both accounts and
dengan fitur produk yang memberikan kemudahan
non-account destinations. The service, known as Sinar
Laporan Berkelanjutan 2013 PT Bank Mandiri (Persero) Tbk.
91
92
Upaya Memakmurkan Negeri Helping the Country Prosper
Posisi Kami dalam Pertumbuhan Ekonomi Our Role Indonesia’s Grouwth
bagi nasabah BSHB dalam melakukan transaksi transfer
Sip, can also be used to pay bills, check the customer’s
baik transaksi antar rekening maupun transaksi non
balance, verify transactions and conduct other day-to-
rekening. Layanan yang dikenal dengan sebutan Sinar
day banking transactions without ever having to visit a
Sip tersebut juga dapat membayar tagihan, cek saldo,
bank branch or ATM. [G4-EC8]
dan mengecek transaksi serta beragam kebutuhan perbankan
sehari-hari
tanpa
harus
secara
fisik
mendatangi kantor cabang/ATM. [G4-EC8] Selain berperan dalam menyalurkan kredit sebagai
Besides playing a leading role in lending to boost
upaya mendorong pertumbuhan ekonomi nasional,
national economic growth, Mandiri Group also plays a
Mandiri Group juga turut berperan dalam meningkatkan
significant role in contributing to exchequer receipts
pertumbuhan pendapatan negara khususnya sebagai
as a taxpayer. In 2005, Mandiri’s total tax payments,
pembayar pajak. Pada tahun 2005 total pembayaran
including Corporate Income Tax, VAT, Land & Building
pajak Bank Mandiri yang mencakup PPH, PPN,PBB, Pajak
Tax and other forms of tax, as well as local government
Lainnya, dan Pajak Daerah mencapai Rp 2,76 triliun.
taxes, amounted to Rp 2.76 trillion. This figure has
Jumlah tersebut terus mengalami peningkatan hingga
increased continuously since them to reach to Rp 6.99
mencapai Rp 6,99 triliun di tahun 2013. Peran Mandiri
trillion in 2013 (as per June). The Mandiri Group also
Group terhadap pendapatan negara juga terlihat dari
pays a dividend to the state, the amount of which varies
setoran dividen kepada Pemerintah yang besarnya
depending on the net profit of the Bank each year. In
bervariasi atas dasar laba bersih yang diperoleh setiap
2005, Bank Mandiri paid a dividend of Rp 211 billion
tahun. Pada tahun 2005, Bank Mandiri menyetorkan
to the state, which figure had risen to Rp 2.79 trillion
dividen sebesar Rp208 miliar dan selanjutnya terus
in 2013). During the period from 2005 to 2013, Mandiri
meningkat hingga sebesar Rp 2,79 triliun (dibayarkan
Group’s contribution to the state through corporate
pada tahun 2013). Selama periode tersebut (2005 –
income tax and dividend payments has increased by a
2013), kontribusi Mandiri Group terhadap pendapatan
factor of more than 3.4.
negara dalam bentuk pembayaran pajak dan dividen telah meningkat lebih dari 3,4 kali lipat.
Sustainability Report 2013 PT Bank Mandiri (Persero) Tbk.
Upaya Memakmurkan Negeri Helping the Country Prosper
Upaya Kami dalam Peningkatan Kesejahteraan Masyarakat [G4-EC8] How We Improve People [G4-EC8]
Kesejahteraan suatu negara akan semakin meningkat
Living standards in a country will only improve if at
apabila minimal 2% dari populasinya merupakan
least 2% of the population are entrepreneurs. Realizing
wirausahawan. Menyadari hal tersebut, Mandiri Group
this, Mandiri Group continuously strives to encourage
turut terus berupaya mendorong terciptanya lapangan
the creation of new jobs and enhanced economic
kerja baru dan pemberdayaan ekonomi masyarakat
empowerment through its Mandiri Young Entrepreneur
secara
program
Program (WMM). The number of people participating in
Wirausaha Muda Mandiri (WMM). Melalui program
signifikan
melalui
pelaksanaan
the WMM over the last seven last year has significantly
ini, jumlah pihak yang terlibat aktif dalam program
increased. The number of WMM Workshop participants
WMM selama 7 (tujuh) tahun terakhir terus mengalami
increased from 650 people in 2007 to 1,900 in 2013,
peningkatan. Peserta Workshop WMM meningkat
while the number of people who participated in the
signifikan dari 650 orang pada tahun 2007 menjadi
WMM Awards soared from 488 in 2007 to 6,745 in 2013.
1.900 orang tahun 2013. Peserta yang mengikuti ajang
A number of WMM winners have got to the stage where
penghargaan WMM juga meningkat signifikan dari 488
they have been able to secure loans from Mandiri Group,
orang tahun 2007 menjadi 6.745 orang pada tahun
with the total amount of such loans standing at Rp
2013.
12.63 billion. We are committed to further developing
Beberapa pemenang WMM juga telah “naik
Laporan Berkelanjutan 2013 PT Bank Mandiri (Persero) Tbk.
93
94
Upaya Memakmurkan Negeri Helping the Country Prosper
Upaya Kami dalam Peningkatan Kesejahteraan Masyarakat How We Improve People
kelas” dengan mendapatkan fasilitas kredit dari Mandiri
a tradition of entrepreneurship in Indonesia through
Group yang mencapai Rp12,63 miliar. Optimalisasi
our WMM Workshops, which are aimed at students
pengembangan kewirausahaan di Indonesia kami
and lecturers in state and private universities, as well as
lakukan melalui Workshop WMM yang melibatkan
members of the general public who have been running
mahasiswa, pelajar, dosen Perguruan Tinggi Negeri
a business for the last 3 years. During the course of
(PTN)/Perguruan Tiinggi Swasta (PTS) serta masyarakat
2013, Mandiri Group collaborated with 516 universities
umum yang telah berjalan selama 3 tahun terakhir.
in developing and applying entrepreneurship modules.
Dalam kaitannya dengan program tersebut, selama tahun 2013 Mandiri Group juga telah bekerjasama dengan 516 Perguruan Tinggi dalam pelaksanaan program WMM. Mandiri Group sebagai lembaga keuangan terbesar
Mandiri Group -- the largest financial institution in
di Indonesia, juga ikut berpartisipasi mendukung
Indonesia -- also plays an important role in helping
pengembangan komunitas lokal baik dalam skala
support the development of local communities on
besar, regional, bahkan global. Sepanjang tahun
both a regional and global scale. We organized a total
2013, Mandiri Group telah menyelenggarakan 6 event
of 6 international events in 2013 so as to help increase
berskala internasional terkait dengan peningkatan
the competitiveness of businesses at the regional
daya saing pengusaha nasional di tataran regional
level. These events were Indonesia Corporate Day, the
yaitu Indonesia Corporate Day, Asean Trade Processing
Asean Trade Processing Conference, the Indonesian
Conference,
Forum,
Investment Forum, the Mandiri Jakarta Marathon and
pengembangan pariwisata ke mancanegara melalui
Pasar Indonesia (to promote overseas tourism) and
Mandiri Jakarta Marathon dan Pasar Indonesia
the WMM Awards (to help promote entrepreneurship
hingga pemberdayaan wirausahawan muda melalui
among young people). All of these events reflect Bank
WMM. Event-event tersebut merupakan refleksi dari
Mandiri’s commitment to helping developing Indonesia
”Semangat Membangun Negeri” Bank Mandiri untuk
and facilitating communities and the national economy
memfasilitasi komunitas ekonomi nasional dalam
to obtain maximum benefit from the existence of Bank
mendapatkan value added maksimal dari keberadaan
Mandiri.
dan
Indonesia
Investment
Bank Mandiri. Sesuai dengan komitmen untuk “Tumbuh Bersama
In keeping with our commitment to “Growing With
Indonesia”. Mandiri Group telah melaksanakan berbagai
Indonesia,” Mandiri Group has organized many national
event nasional yang dapat mendukung pertumbuhan
events over the years to support national economic
ekonomi nasional berkualitas khususnya di kawasan
growth in eastern Indonesia. These events included
Indonesia Timur melalui program Investment Day.
Investment Days dedicated to particular regions, such
Penyelenggaraan Papua Investment Day di tahun
as Papua Investment Day in 2009, Maluku Investment
2009, Maluku Investment Day di tahun 2010, dan Nusa
Day in 2010, and Nusa Tenggara Investment Day in
Tenggara Investment Day di tahun 2011 menjadi ajang
2011. These events provided an excellent forum for
forum komunikasi antara Pemerintah pusat, Pemda,
communication between central government, local
BKPM, KADIN, Perusahaan BUMN, tokoh masyarakat
government, Investment Coordinating Board (BKPM),
Sustainability Report 2013 PT Bank Mandiri (Persero) Tbk.
Upaya Memakmurkan Negeri Helping the Country Prosper
Upaya Kami dalam Peningkatan Kesejahteraan Masyarakat How We Improve People
setempat, akademisi, Polda dan Kodam setempat,
the Chamber of Commerce & Industry (KADIN),
nasabah Bank Mandiri, serta calon investor. Dalam
state-owned expenditures, local community leaders,
forum tersebut dilaksanakan 1 on 1 meeting antara
academics, local police and military commanders,
Pemerintah Daerah dan calon investor terkait berbagai
Bank Mandiri customers, and potential investors. In
potensi dan proyek di wilayah tersebut. Kedepannya,
addition, these forums also featured one-on-one
Mandiri Group akan lebih mengambil peran aktif dalam
meetings between local governments and prospective
pelaksanaan acara serupa sehingga turut mendukung
investors. Going forward, Mandiri Group plans to stage
pertumbuhan ekonomi wilayah.
similar events so as to encourage accelerated economic growth of eastern Indonesia.
Mandiri Group juga telah berupaya mendorong
Mandiri Group is also committed to helping improve
peningkatan
melalui
the quality of public services through the forging of
peningkatan sinergi dengan BUMN lainnya antara lain
increased synergies with other state-owned enterprises,
dengan PT POS, PT Garuda Indonesia, dan Jasa Marga.
including PT POS, PT Garuda Indonesia, and Jasa Marga.
Bentuk sinergi Mandiri Group dengan PT Pos antara lain
Mandiri Group works hand-in-hand with PT Pos for the
melalui kerjasama layanan weselpos instan, Tabungan,
marketing of Weselpos Instant, Savings and Microcredit
Kredit Mikro di kantor pos, serta pembukaan outlet Pos
products through the post office network, and the
Indonesia di seluruh kantor wilayah Mandiri Group,
opening of Pos Indonesia outlets in all Mandiri Group
sedangkan sinergi dengan PT Jasa Marga melalui
regional offices. Meanwhile, the Group collaborates
modernisasi layanan bagi pengguna jalan tol dengan
closely with PT Jasa Marga in its efforts to modernize
menerbitkan E-Toll Card.
services through the introduction of E-Toll Cards.
Selain itu, Bank Mandiri juga berperan aktif dalam
In addition, Bank Mandiri plays an active role in
mendorong kapasitas dan kapabilitas para pengusaha
enhancing the capacity of Indonesian entrepreneurs
nasional agar dapat bersaing di kancah internasional,
to compete in the international arena through the
melalui penyelenggaraan Mandiri Economic Forum
holding of the annual Mandiri Economic Forum and
dan Mandiri CFO Forum sejak tahun 2010. Sejumlah
Mandiri CFO Forum since 2010. Between 200 and 500
200 hingga 500 pengusaha besar di Indonesia telah
major employers have attended these events to receive
menghadiri acara tersebut, mendapatkan pelatihan
training and listen to international speakers such as
dan pembekalan dari international speaker yang
economists, businesspeople and CFOs of transnational
merupakan pakar ekonomi dan pengusaha serta CFO
companies.
kualitas
layanan
Publik,
berskala internasional. Menyadari bahwa pendidikan memiliki peran besar
Aware that education has a major role to play in the
dalam kualitas dan kesinambungan pertumbuhan
quality and sustainability of the nation’s economic
suatu bangsa, maka Mandiri Group melaksanakan
growth, Mandiri Group launched its Mandiri Education
program Mandiri Edukasi dalam rangka meningkatkan
Program to improve the quality of education in
kualitas pendidikan di Indonesia. Mandiri Edukasi
Indonesia. Mandiri Education involves the delivery of
dilaksanakan dalam bentuk kuliah umum kepada
public lectures to high school and college students.
31.500 siswa di 210 sekolah dan kepada 6.000
Thus far, 31,500 students from 210 schools and 6,000
Laporan Berkelanjutan 2013 PT Bank Mandiri (Persero) Tbk.
95
96
Upaya Memakmurkan Negeri Helping the Country Prosper
Upaya Kami dalam Peningkatan Kesejahteraan Masyarakat How We Improve People
mahasiswa di 12 Perguruan Tinggi. Program ini
college students from 12 universities has benefitted
melibatkan seluruh jajaran Manajemen Bank Mandiri
from the program. The lectures are delivered by senior
dan lebih dari 1.000 karyawan. Bank Mandiri juga
Mandiri executives and more than 1,000 staff members.
memberikan bantuan buku perpustakaan bagi seluruh
Bank Mandiri also provides assistance for the provision
sekolah dan universitas tersebut di atas.
of books to school and college libraries.
Mandiri Group juga berupaya memberdayakan serta
Mandiri Group also strives to empower and to enhance
meningkatkan kapasitas dan kapabilitas pahlawan-
the capacity of Indonesian migrant workers overseas
pahlawan
Migran
through the Mandiri Sahabatku program, which
Indonesia (BMI), melalui program Mandiri Sahabatku.
involves the provision of entrepreneurial education to
Melalui program ini, para BMI diberikan pendidikan
the migrants so that they can earn a living when they
kewirausahaan sehingga mereka dapat menjadi
come back home. The migrants are not only trained
“tuan” di negeri sendiri sekembalinya mereka dari luar
to set up their own businesses, but are also personally
negeri. Para BMI tersebut tidak hanya dididik untuk
taught to be resilient when they returned home. This
menjadi pengusaha, namun juga diajarkan untuk
program, which has been underway since 2012, has
menjadi pribadi yang tangguh ketika pulang ke tanah
successfully reached 2,918 migrants, 2.750 migrants
air. Program yang telah berlangsung sejak tahun 2012
of whom are facebook users in Singapore, Philippines,
tersebut berhasil melibatkan 2.918 BMI dan 2.750 BMI
Malaysia, and Hong Kong.
devisa
negara
yaitu
Buruh
member facebook di Singapura, Philipina, Malaysia, dan Hongkong.
Sustainability Report 2013 PT Bank Mandiri (Persero) Tbk.
Upaya Memakmurkan Negeri Helping the Country Prosper
Upaya Kami dalam Peningkatan Kesejahteraan Masyarakat How We Improve People
Pencapaian kinerja Mandiri Group yang berkelanjutan
Mandiri Group’s outstanding financial performance
tentunya
daya
over the last number of years has been due in no small
manusia (Mandirian) yang unggul. Namun demikian,
didukung
part to our equally outstanding human resources
seiring
dengan
penuh
semangat
oleh
“Spirit
superior. In line with our “Prosperous Spirit,” we are
Memakmurkan Negeri”, kami memberi kesempatan
happy to see our people taking up key management
dan
mengamanahkan
yaitu
untuk
positions in other in other leading state-owned
memajukan negeri dengan merekomendasikan dan
financial institutions and corporations. As of the end
mempromosikan
untuk
para
kami
sumber
Mandirian
dan
of 2013, former Mandiri staff members had been
manajemen utama di lembaga keuangan terkemuka
menjadi
pemimpin
appointed to senior positions in Financial Services
nasional lainnya. Sampai dengan akhir 2013, telah
Authority, regional development banks, Bank BTN, Bank
tercatat 2 Mandirian yang mengemban amanah
Mutiara, PT Kereta Api Indonesia, PT Garuda Indonesia,
ditugaskan di lembaga lain untuk berkiprah di Bank
Indonesia International Infrastructure, the FSA, Funding
Mutiara dan Otoritas Jasa Keuangan, selain ditugaskan
Assurance Body, Bapepam and many more besides.
oleh Bank Mandiri, beberapa Mandirian juga terpilih oleh Pemerintah untuk melanjutkan karyanya di, PT Kereta Api Indonesia, PT Garuda Indonesia, Indonesia International
Infrastructure,
Lembaga
Penjamin
Simpanan (LPS), Bapepam dan masih banyak lembaga keuangan pemerintah lainnya, yang tentunya semua berlandaskan dan bermuara pada value proposition Spirit Memakmurkan Negeri.
Laporan Berkelanjutan 2013 PT Bank Mandiri (Persero) Tbk.
97
patung nenek moyang
Profil Pegawai
Employee Profile
Pengembangan Human Capital Berkelas Internasional dengan Spirit Memakmurkan Negeri Development of International Standard Human Capital Imbued with Prosperous Spirit
Human Capital Strategy Human Capital Strategy
On Boarding Program On Boarding Program
Hubungan Industrial yang Harmonis Harmonious Industrial Relation
Pentingnya Engagement Pegawai Employee Engagement
Program Pensiun yang Terencana Retirement Planning Program
Membangun dan mengembangkan budaya Pembelajaran Learning & Development
Membangun Budaya berbasis Kinerja Peformance Management
Pemberian Reward & Benefit yang kompetitif Competitive Rewards & Benefits
Pengembangan Talent & Kandidat Suksesor Talent & Succession Management
MEMAKNAI Berkelanjutan PEGAWAI Sustainability Human Capital
100
Memaknai Berkelanjutan Pegawai Sustainability in Human Resources
Profil Pegawai Employee Profile [G4-9] [G4-10] [G4-11] [G4-LA12]
Jumlah pegawai berdasarkan wilayah dan gender / Employees by region and gender Medan
Banjarmasin
1.043
683
1.246
794
Semarang 1.034 1.043
Palembang 1.043 1.246
Jakarta Kota 940 1.506 Jakarta Thamrin 810 1.731 Jakarta Sudirman 699
Bandung
Surabaya
Denpasar
Makassar
814
1.097
349
1.317
685
1020
417
862
1.165
Pegawai berdasarkan usia / Employees by Age
TOTAL 33.982
20-24
: 7.334
25-29
: 9.607
30-34
: 4.802
35-39
: 2.768
40-44
: 3.631
45-49
: 3.018
50-44
: 2.422
≥ 55
: 400
Sustainability Report 2013 PT Bank Mandiri (Persero) Tbk.
Memaknai Berkelanjutan Pegawai Sustainability in Human Resources
Profil Pegawai
Employee Profile
Pegawai berdasarkan status kepegawaian / Employee by status Keterangan/Information Pria/Man
35000 Pria/Male
30000 25000
Total 25.236
Total 22.909
Total 27.907
Total 30.762
Total 33.982
8.824 7.101
5.066 7.101
20000
8.824
15000 10000
20.055
20.861
22.841
23.661
25.158
2009
2010
2011
2012
2013
5000 0
Pegawai tetap / Permanent employees Pegawai kontrak / Contract empployees Jayapura 266 284
Pegawai berdasarkan tingkat pendidikan / Employees by educational attainment
TOTAL 33.982
S3
:6
S2
: 1.534
S1
: 26.300
D4
: 69
D3
: 3.206
SLTA+
: 61
SLTA
: 2.732
SLTP+SD : 74
Laporan Berkelanjutan 2013 PT Bank Mandiri (Persero) Tbk.
101
102
Memaknai Berkelanjutan Pegawai Sustainability in Human Resources
Pengembangan Human Capital Berkelas Internasional dengan Spirit Memakmurkan Negeri Development of International Standard Human Capital Imbued with Prosperous Spirit
“Di Mandiri, kita memiliki Spirit Memakmurkan Negeri, yang menjadikan kita berkembang dalam lingkungan yang terbuka, positif dan progresif, untuk menciptakan kemakmuran bagi rekan kerja, keluarga, nasabah, masyarakat dan Indonesia”
“At Mandiri, we have the Prosperous Spirit, through which we can flourish in an open, positive, progressive environment and be inspired create prosperity for our colleagues, family, customers, community and country”
Sustainability Report 2013 PT Bank Mandiri (Persero) Tbk.
Memaknai Berkelanjutan Pegawai Sustainability in Human Resources
Pengembangan Human Capital Berkelas Internasional dengan Spirit Memakmurkan Negeri
Development of International Standard Human Capital Imbued with Prosperous Spirit
Bank Mandiri terus melakukan transformasi di bidang
Bank Mandiri continues to transform itself in the human
human capital melalui akselerasi human capital value
capital field through accelerated human capital value
creation dan pengembangan strategi serta kebijakan
creation and the formulation of strategies and policies
yang mendukung perubahan Bank Mandiri dari Good
that support the transformation of the Bank from a
Company menjadi Great Company.
Good Company into a Great Company.
Di tahun 2013 pengelolaan human capital di Bank
In 2013, human capital management in Bank Mandiri
Mandiri difokuskan pada peningkatan kualitas human
focused on improving the quality of human capital so
capital untuk mendorong peningkatan kinerja Bank
as to continually boost the performance of the Bank.
dari waktu ke waktu. Untuk itu program Human
To that end, we have designed a new Human Capital
Capital disusun dengan tema “Aligning Human Capital
Program, which is themed “Aligning Human Capital
Management System toward Best in Class Practices based
Management System toward Best in Class Practices
on Employee Value Proposition”.
based on the Employee Value Proposition.”
Bank Mandiri telah memiliki Employee Value Proposition
Bank Mandiri’s Employee Value Proposition (EVP) was
(EVP) yang menjadi noble purpose (tujuan mulia)
developed based on the aspirations of employees, and
bagi pegawai yang bekerja di Bank Mandiri. Mandiri
brings together what the employees want and what
EVP dibangun berdasarkan aspirasi pegawai, yang
the Company can provide. The EVP describes “What it
menyatukan apa yang menjadi keinginan pegawai
means to be a Mandirian.”
dengan apa yang diberikan perusahaan. Mandiri EVP menggambarkan “What it means to be a Mandirian”. Makna yang terkandung dalam Spirit Memakmurkan
The Prosperous Spirit may be explained as follows:
Negeri bahwa “Di Mandiri, kita memiliki Spirit
“At Mandiri, we have the Prosperous Spirit, through
Memakmurkan
kita
which we can flourish in an open, positive, progressive
berkembang dalam lingkungan yang terbuka, positif
environment and be inspired to create prosperity for
dan progresif, untuk menciptakan kemakmuran
our colleagues, family, customers, community and
bagi rekan kerja, keluarga, nasabah, masyarakat dan
country.”
Negeri,
yang
menjadikan
Indonesia”. Mandiri EVP akan memberikan nilai tambah bagi
The Mandiri EVP provides added value to the company
perusahaan yakni meningkatnya level of engagement
through an increased level of engagement on the part
pegawai maupun para customer Bank, memiliki
of employees and customers, greater competitiveness
daya saing yang tinggi untuk meng-attract dan
in attracting and hiring top talent, the ability to retain
mendapatkan kandidat top talent di market, memiliki
top talent, lower level of employee turnover, improved
kemampuan mempertahankan top talent untuk tetap
image and reputation for the Bank as an employer of
berkarir di Bank Mandiri, mengurangi tingkat turn
choice, and ultimately an increase in the value of the
over pegawai, meningkatkan image dan reputasi
Company’s intangible assets.
Bank sebagai employer of choice dan pada akhirnya meningkatkan intangible asset perusahaan dari waktu ke waktu.
Laporan Berkelanjutan 2013 PT Bank Mandiri (Persero) Tbk.
103
Memaknai Berkelanjutan Pegawai Sustainability in Human Resources
104
Pengembangan Human Capital Berkelas Internasional dengan Spirit Memakmurkan Negeri
Development of International Standard Human Capital Imbued with Prosperous Spirit
Dari sisi Pegawai, Mandiri EVP akan memberikan arti
From the employee perspective, the Mandiri EVP makes
bagi pegawai yang merasakan sebagai bagian yang
them realize that they are an important part of the
penting dari organisasi, merasakan setiap
peran
organization, and that their respective roles and duties
atau tugas yang diemban memberikan kontribusi
contribute to the advancement of the organization,
bagi
keluarga,
customers, families, communities and Indonesia as a
masyarakat dan Indonesia, memiliki kesempatan untuk
whole, and that they will be rewarded in line with their
mengaplikasikan keahlian terbaik yang dimiliki dan
performance.
kemajuan
organisasi,
nasabah,
mengembangkan diri secara individu dan profesional serta pegawai akan mendapatkan reward sesuai dengan kompetensi dan kinerjanya. Atas dasar Spirit Memakmurkan Negeri tersebut, Bank
Based on the Spirit of Prosperity, Bank Mandiri has
Mandiri mencanangkan visi dan aspirasi untuk menjadi
a vision and aspiration of becoming the best bank
Bank terbaik di ASEAN tahun 2020. Visi dan aspirasi
in ASEAN by 2020. This vision and aspiration will
tersebut akan dituangkan dalam Corporate Plan
be officially set out in the 2015-2010 Bank Mandiri
2015-2020, dimana kunci suksesnya aspirasi dan visi
Corporate Plan. Whether or not they are realized will
tersebut tergantung pada insan Mandiri yang unggul,
very much depend on the Bank having the necessary
kompeten, produktif dan engaged serta budaya kerja
skilled, competent, productive and engaged employees
yang tangguh.
available, as well as a strong work culture.
Sustainability Report 2013 PT Bank Mandiri (Persero) Tbk.
Memaknai Berkelanjutan Pegawai Sustainability in Human Resources
Human Capital Strategy [G4-LA10] Human Capital Strategy [G4-LA10]
Disadari bahwa untuk mewujudkan visi Bank Mandiri
In order to realize Bank Mandiri’s vision for the 2010-
2010-2014 yakni menjadi lembaga keuangan Indonesia
2014 period, that is, to become Indonesia’s most
yang paling dikagumi dan selalu progresif, tidak cukup
admired and progressive financial institution, is will not
hanya memperkuat aspek finansial saja tetapi juga dari
be enough to simply focus the financial aspects. Rather,
aspek non finansial melalui pengelolaan kapabilitas
we will also need to focus on the non-financial aspects
human capital (people is the power behind our purpose).
through good human capital capability management in line with the motto “people are the power behind our purpose.”
Strategi pengelolaan Human Capital dilaksanakan
Bank Mandiri’s human capital management strategies
dengan
kehati-hatian,
are carried out by having regard to prudential principles
memperhatikan
prinsip
Good Corporate
of risk management, good corporate governance
Governance (GCG) dan effective best in class &
(GCG), effective best in class and innovative practices,
innovative practices serta selaras dengan Employee
and in accordance with the Employee Value Proposition
Value Proposition, Spirit Memakmurkan Negeri atau
and the Prosperous Spirit.
penerapan manajemen risiko,
Prosperous Spirit. Strategi di bidang Human Capital telah diselaraskan
Our strategies in the human capital field are closely
dengan strategi Bank, yang difokuskan pada seluruh
aligned with the Bank’s strategy to focus on the entire
value chain pengelolaan Human Capital (employee
human capital management value chain (employee
lifecycle). Tahapan dalam employee lifecycle dimulai
lifecycle). The stages in the employee lifecycle consist
dari pengembangan organisasi, pemenuhan Human
of organization development, capacity fulfillment,
Capital, pengembangan Human Capital, pengelolaan
learning & development, employee relations, rewards
hubungan kepegawaian, pengelolaan kinerja dan
and performance management and talent & succession
sistem imbalan sampai dengan pengelolaan talent
management. At each stage of the employee lifecycle,
dan suksesi. Pada setiap tahapan dalam employee
two things need to be continuously focused on:
lifecycle dimaksud dibangun 2 (dua) hal untuk meyakini penerapan yang berkesinambungan yaitu: 1. Membangun budaya dan kepemimpinan yang
1. Developing a supportive culture and leadership
menunjang transformasi, termasuk perubahan
that supports transformation, including changes in
mindset dan perilaku, serta peningkatan peran
mindset and behavior, as well as an enhanced role
leaders dalam proses pengelolaan Human Capital
for leaders in human capital management (Culture
(Culture & Leadership)
& Leadership) penerapan,
2. Developing implementation strategies and tactics,
termasuk kebijakan, proses, kemampuan pegawai
including policies, processes, employee capabilities
dan teknologi pendukung (Strategic & Tactical HC
and supprt technology (Strategic & Tactical HC
Practices)
Practices)
2. Membangun
strategi
dan
taktik
Laporan Berkelanjutan 2013 PT Bank Mandiri (Persero) Tbk.
105
106
Memaknai Berkelanjutan Pegawai Sustainability in Human Resources
Human Capital Strategy Human Capital Strategy
Adapun ruang lingkup employee lifecycle atau human
The employee lifecycle or human capital management
capital management framework dapat digambarkan
framework is as shown in the following chart:
sebagai berikut:
2. Capacity
3. Learning &
Fulfillment
Development
1. Organization
4. Employee
HUMAN CAPITAL
Development
Relations
SUSTAIN INFRASTRUCTURE
6. Talent &
5. Rewards &
Succession Mgt.
Performance Mgt.
CULTU
BUILD INFRASTRUCTURE
RSHIP
RE & LEADE ) (Chang Bank e in Mindset & Behaviors across the
STRAT S (Cha EGIC & TACTICAL HC PRACTICE hnolog) ng e s ec T in Polic & s e i ies, Processes, People Capabilit
Fungsi-fungsi utama sebagai tahapan dalam Human
The main functions of the different stages in the Human
Capital Management Framework adalah sebagai berikut:
Capital Management Framework are as follows:
1. Organization Development, yaitu pengembangan
1. Organization Development --
organisasi yang efisien, efektif dan bersaing 2. Capacity Fulfillment, yaitu pemenuhan Human Capital yang handal baik yang bersumber dari internal maupun eksternal. pembelajaran Human Capital untuk mendukung kebutuhan bisnis dan hubungan industrial yang harmonis Performance
Management,
yaitu
yang kompetitif dan
Succession
&
Development
==
learning
and
support the Bank’s needs harmonious industrial relations 5. Reward & Performance Management – a top-quality performance management system and competitive
Management,
yaitu
penyediaan leadership pipeline dan pengelolaan suksesi.
3. Learning
4. Employee Relations-- building engagement and
pengelolaan kinerja yang prima dan sistem imbalan 6. Talent
sources. development in the human capital field so as to
4. Employee Relations, yaitu membangun engagement &
competitive 2. Capacity Fulfillment – the fulfillment of human capital needs, whether from internal or external
3. Learning & Development, yaitu pengembangan &
5. Rewards
the development
of an organization that is efficient, effective and
remuneration system 6. Talent and Succession Management -- leadership pipeline and succession management processes.
Sustainability Report 2013 PT Bank Mandiri (Persero) Tbk.
Memaknai Berkelanjutan Pegawai Sustainability in Human Resources
Human Capital Strategy
Human Capital Strategy
Pengembangan Organisasi, Karir dan Waktu Kerja
Organization Development
yang Fleksible Dalam rangka mendukung pertumbuhan bisnis,
In order to support the continuing expansion of Bank
diperlukan organisasi yang efisien, efektif dan mampu
Indonesia, the organization needs to be efficient,
bersaing di market. Untuk itu, pengembangan
effective and competitive in the market. To that end,
organisasi difokuskan kepada organization review
the Bank’s development is focused on an organizational
dengan melakukan kajian terhadap produktifitas
review of productivity and effectiveness of the
dan efektifitas struktur organisasi, menyiapkan job
organizational structure in providing job competencies
kompetensi untuk mempercepat pengembangan karir
so as to accelerate employee career development, and
pegawai serta menyusun dan mengimplementasikan
as regards the gradual introduction of flexible working
flexible time secara bertahap.
to selected Mandiri units.
Implementasi flextime ini untuk memfasilitasi pegawai
The introduction of “flexitime” is intended to facilitate
dalam mengelola jam kerjanya secara optimal baik
employees in balancing their work time and private
untuk kepentingan Bank maupun kepentingan pribadi
interests without disrupting the Bank’s business
tanpa mengganggu layanan/kelancaran operasional
operations or interfering with the total hours worked
bisnis Bank dan bekerja sesuai dengan total jam yang
in accordance with what is required in the particular
ditentukan dalam periode tertentu.
period.
Kesempatan Bekerja,
Capacity fulfillment
Berkembang dan Maju
bersama Pertumbuhan bisnis yang sangat cepat perlu didukung
Bank Mandiri’s rapid growth needs to be supported
dengan strategi pemenuhan pegawai yang tepat dan
by strategies by appropriate and accurate employee
akurat dengan mengacu pada prinsip “right people
capacity fulfillment strategies based on the principle
with potential right fit”. Kebijakan pemenuhan pegawai
of “the right people with the potential right fit.” Such
selalu disesuaikan dengan kebutuhan bisnis dari waktu
capacity fulfillment policies are continuously tailored to
ke waktu
meet the Bank’s needs as they change over time and so as to enhance the level of employee engagement with the company.
Kebutuhan pegawai
tersebar di unit-unit seluruh
Employees are required by Bank Mandiri units
Indonesia dan untuk membuka peluang kepada putra-
throughout Indonesia, thus offering employment
putra daerah terbaik yang tersebar dari Sabang sampai
opportunities to people throughout the country,
Merauke untuk bekerja di Bank Mandiri. Perekrutan
from Sabang to Merauke. Recruitment is conducted
dilakukan bekerja sama dengan berbagai perguruan
in collaboration with a number of leading universities
tinggi terkemuka di Indonesia melalui keikutsertaan
through Bank Mandiri’s participation in job fairs and
dalam
maupun
campus hiring. In addition, Bank Mandiri also uses
penyelenggaraan campus hiring. Selain itu, upaya
e-Recruitment through the Bank’s website (www.
kegitan
job
fair/
bursa
kerja
Laporan Berkelanjutan 2013 PT Bank Mandiri (Persero) Tbk.
107
Memaknai Berkelanjutan Pegawai Sustainability in Human Resources
108
Human Capital Strategy Human Capital Strategy
pencarian kandidat dilakukan menggunakan media
bankmandiri.co.id). Each year on average, we provide
e-Recruitment melalui website Bank Mandiri (www.
jobs to around 4.000 people as a result of both our
bankmandiri.co.id). Rata-rata setiap tahun Bank Mandiri
continued expansion and retirements.
membuka kesempatan kerja sekitar 4.000 orang untuk mengantisipasi pengembangan bisnis dan mengganti pegawai yang memasuki usia pensiun. Strategi Pemenuhan pegawai di Bank Mandiri dilakukan dari 2 (dua) cara, yakni: 1. Internal resources pengembangan
Bank Mandiri’s capacity fulfillment strategies involve two approaches, namely:
yakni
program
and
developing
internal
human
Staff
resources through internal employee development programs, such as the Staff Development Program
Development Program (LSDP), Pegawai Pelaksana
(SDP), Local Staff Development Program (LSDP),
Pemegang Kewenangan (P3K), Program Pendidikan
Executive Authority Holder Program (P3K), Micro
Pimpinan Muda Mikro (PPMM), dan perpindahan
Youth Leaders Education Program (PPMM), and the
pegawai pelaksana dari Front Office ke Back Office.
moving of executive staff from Front Office to Back
Program
pegawai:
1. Promoting
Staff
Development
internal
melalui
(SDP),
Local
Office. 2. External resources yakni melalui jalur fresh graduate
2. Recruiting human resources externally in the form
dan experience hire baik untuk level pegawai
of both fresh graduates and experienced hires for
pimpinan maupun pelaksana. Pemenuhan pegawai
both senior management and executive levels.
melalui external resources tersebut dilakukan
External recruitment is resorted if there are no
dengan memperhatikan hal-hal dan kondisi khusus
suitable candidates available in the geographic area
baik yang menyangkut kelangkaan resources
in question or the work requires special expertise.
pegawai pimpinan di daerah tertentu, jenis
The process involved is as follows:
pekerjaan maupun expertise-nya, sebagai berikut: a.
Pemenuhan Kandidat Pimpinan di Wilayah
a.
Filling management positions in particular
tertentu
regions
Dengan mempertimbangkan keterbatasan
Taking into account the limited numbers of
kandidat pegawai pimpinan di daerah-
senior management candidates in certain
daerah tertentu, maka pada tahun 2012
areas, Bank Mandiri has developed, first, the
telah
Calon
Papua Area Special Leadership Program (CPKP),
Pimpinan Khusus Wilayah Papua (CPKP)
which identifies management candidates who
yang sumber kandidatnya berasal dari putra
are indigenous Papuans or individuals who
daerah setempat atau pendatang yang
have long resided in Papua, and, second, the
telah lama berdomisili di wilayah Papua,
Regional Officer Development Program (ODP),
serta
which focuses on certain regions such as
dikembangkan
pengembangan
Development
Program
program
program (ODP
Officer Pegawai)
Regional bagi wilayah tertentu seperti Kalimantan, Sulawesi, Sumatera.
Sustainability Report 2013 PT Bank Mandiri (Persero) Tbk.
Kalimantan, Sulawesi and Sumatra.
Memaknai Berkelanjutan Pegawai Sustainability in Human Resources
Human Capital Strategy
Human Capital Strategy
b. Pemenuhan
pegawai
yang
memiliki
b. Filling positions that require special skills
keahlian tertentu Untuk
To support Bank Mandiri’s growth and dan
achievement of its targets, the Bank works
pencapaian target bisnis, maka Bank Mandiri
mendukung
with executive search agencies to assist in
telah melakukan kerjasama dengan executive
the recruitment of employees are experts
search untuk membantu proses rekruitmen
in particular fields, such as information
pegawai-pegawai yang expert di bidang
technology, to fill positions at senior and
tertentu,
seperti
pertumbuhan
information technology
middle management level.
untuk mengisi jabatan di level executive management dan middle management. c.
Pengelolaan tenaga alih daya
c.
Outsourcing
Pemenuhan kebutuhan pegawai khususnya
The use of outsourcing for auxiliary / support
untuk jenis pekerjaan yang sifatnya penunjang
functions has increased in recent years in
melalui penggunaan tenaga alih daya dari
line with the Bank’s rapid growth. In 2013 we
waktu ke waktu semakin tinggi seiring
reviewed our outsourcing policy so as to bring
dengan semakin pesatnya pertumbuhan
it into line with Bank Indonesia and manpower
bisnis. Di tahun 2013 diantaranya dilakukan
regulations. The review, which was conducted
review terhadap kebijakan penggunaan
in association with PERBANAS (banking
jasa alih daya sehingga selaras dan patuh
association) and HIMBARA, has resulted in
dengan ketentuan Bank Indonesia, Peraturan
tighter monitoring of outsourcing.
ketenagakerjaan
bekerja
sama
dengan
asosiasi perbankan PERBANAS dan HIMBARA dan
meningkatkan
fungsi
monitoring
penggunaan tenaga alih daya. d. Program Kriya Mandiri
d. Mandiri Internship Program
Program Kriya Mandiri merupakan program
The Mandiri Internship Program is another
belajar bekerja terpadu bagi para Siswa
way in which new employees are recruited at
lulusan Sekolah Menengah Atas, Mahasiswa/
the branch level. The program aimed at giving
lulusan Perguruan Tinggi yang bertujuan
high school graduates and college students
untuk memberikan kesempatan untuk belajar
experience of working in a bank.
bekerja di Bank Mandiri.
Laporan Berkelanjutan 2013 PT Bank Mandiri (Persero) Tbk.
109
Memaknai Berkelanjutan Pegawai Sustainability in Human Resources
110
Human Capital Strategy Human Capital Strategy
e.
Tenaga Kerja Asing (TKA)
e.
Expatriate Manpower
Pemanfaatan tenaga kerja asing mengacu
The hiring of expatriates depends on the
pada kebutuhan organisasi, ketersediaan
organizational needs of the Bank and the
tenaga kerja dalam negeri serta hal-hal
availability of the necessary skills in Indonesia,
lain
as well as the prevailing laws and regulations
sesuai
ketentuan
yang
mengatur
pemanfaatan tenaga kerja asing.
governing the use of foreign labor.
Sesuai dengan kebijakan Bank Mandiri,
In accordance with Bank Mandiri policy, the
pemanfaatan Tenaga Kerja Asing dilakukan
use of foreign labor is permitted in specific
pada
yang
areas that require special skills which are not
membutuhkan kualifikasi human capital yang
bidang-bidang
tertentu
available to the Bank. Bank Mandiri assigns
spesifik dimana resource-nya tidak dimiliki
Indonesian staff to “shadow” expatriate
oleh Bank. Bank Mandiri menyiapkan tenaga
employees so that knowledge can be
pendamping TKA agar proses transfer of
transferred to the Indonesian side.
knowledge TKA berjalan dengan lancar.
Sustainability Report 2013 PT Bank Mandiri (Persero) Tbk.
Memaknai Berkelanjutan Pegawai Sustainability in Human Resources
111
On Boarding Program On Boarding Program
Setiap pegawai yang baru bergabung ke Bank wajib
Every new employee who joins Bank Mandiri is required
mengikuti Onboarding Program yang secara branding
to participate in the onboarding program, which is
dikenal dengan Mandiri Jumpstart. Program dimaksud
known as Mandiri Jumpstart. The program lasts for one
diikuti selama 1 (satu) tahun dimulai sejak hari pertama
year starting on the first day of work. The program is also
bekerja. Program ini juga wajib diikuti oleh pegawai
obligatory for existing employees who are transferred
eksisting Bank Mandiri yang dimutasi atau ditempatkan
or assigned to a new unit.
pada unit kerja baru. Program Mandiri Jumpstart merupakan program
The
pembekalan yang bersifat komprehensif dengan
comprehensive briefing so that an employee who
Mandiri
Jumpstart
Program
provides
a
tujuan agar setiap pegawai yang memasuki lingkungan
enters a new work environment can quickly adapt and
kerja yang baru dapat dengan cepat beradaptasi dan
interact with all levels of the organization in the new
berinteraksi dengan seluruh jajaran organisasi di unit
unit.
kerja baru tersebut. tersebut
Through this program, employees are shown how to
akan ditreatment sehingga mereka dapat menjadi
become accelerators for the achievement of the Bank’s
akselerator dalam pencapaian kinerja Bank serta
goals, and create added value. The program consists
mampu menciptakan nilai tambah yang diharapkan.
of information and activities that must be known and
Program Mandiri Jumpstart berisi informasi-informasi
acted upon by the employee and unit to which he or
dan aktivitas-aktivitas yang harus diketahui dan
she is assigned.
Melalui
program
ini
pegawai-pegawai
ditindaklanjuti oleh setiap pegawai maupun unit kerja dimana pegawai tersebut ditempatkan. Tahap-tahap Program Mandiri Jumpstart
Stages in the Mandiri Jumpstart Program
Program Mandiri Jumpstart terdiri dari 2 tahap, yaitu
Mandiri Jumpstart program consists of two stages,
Tahap Pre-Arrival dan Tahap Arrival. Masing-masing
namely the Pre-Arrival Stage and the Arrival Stage.
tahap terdiri dari 2 proses yang saling terintegrasi
Each stage consists of two processes, all of which
sebagai berikut :
are integrated with each, as shown in the following diagram:
Laporan Berkelanjutan 2013 PT Bank Mandiri (Persero) Tbk.
Memaknai Berkelanjutan Pegawai Sustainability in Human Resources
112
On Boarding Program On Boarding Program
Pre
Arrival
(Sebelum New Starter efektif bekerja)
(Setelah New Starter efektif bekerja)
1
2 Acquiring
3
Accommodating
4 Assimilating
Proses identifikasi, rekrutmen dan seleksi untuk mendapatkan New Starter yang kompeten (right person) pada jabatan dan waktu yang tepat (right job, right time)
Proses untuk memperlengkapi New Starter dengan sarana kerja, atribut dan aturanaturan / informasi yang dibutuhkan oleh New Starter ketika melaksanakan tugasnya
Proses untuk membantu New Starter agar dapat berasimilasi dan berinteraksi dengan pegawai lainnya dalam lingkungan kerjanya sehingga mereka dapat bekerjasama dengan baik
identifying, recruiting and selecting the right person for the right job at the right time
providing new starter with work requisites, attributes, rules/information needed by the new starter in performing hoh1 duties
Assisting new starter to assimilate and interract with other staff in the office so that they can work together well
Accelerating Proses untuk membantu New Starter agar mereka dapat menghasilkan kinerja yang terbaik dalam waktu yang cepat Assisting new starter to achieve optimum performance in as short a time as possible
New Starter adalah sebutan bagi pegawai yang
The term “New Starter” is used for an employee
mengikuti Program Mandiri Jumpstart. Proses Mandiri
participating in the Mandiri Jumpstart Program. The
Jumpstart tidak hanya dimulai saat New Starter efektif
Mandiri Jumpstart process does not begin when the
bekerja, tetapi dimulai saat New Starter tersebut
New Starter commences work, but rather when during
mengikuti proses rekrutmen dan seleksi di Bank
the recruitment and selection process. The recruitment
(Acquiring). Proses rekrutmen dan seleksi merupakan
and selection process is the first process in which New
proses awal dimana New Starter pertama kali
Starter has interaction with the Bank and thus it is
berinteraksi dengan Bank sehingga perlu diciptakan
necessary to create a good first impression as regards
first impression yang baik dari setiap tahap seleksi.
each stage of the selection.
Quality outcomes dari tahap pre-arrival dan arrival
Quality outcomes of the pre-arrival and arrival stages
adalah:
are as follows:
•
Speed of processing pada aktivitas acquiring
•
Speed of acquisition
•
Merefleksikan values Bank
•
Reflects the Bank’s values
•
Menciptakan kesan yang positif untuk Bank
•
Creates a positive first impression of the Bank
•
Menunjukkan kepedulian kepada New Starter
•
Demonstrates concern for the New Starter
•
Menciptakan tingkat kenyamanan yang lebih tinggi
•
Creates a higher level of comfort for both the New
untuk New Starter & team
Starter and the existing team
Sustainability Report 2013 PT Bank Mandiri (Persero) Tbk.
Memaknai Berkelanjutan Pegawai Sustainability in Human Resources
Hubungan Industrial yang Harmonis [G4-SO1] Harmonious Industrial Relation [G4-SO1]
Hubungan industrial di Bank Mandiri dilandasi oleh
Industrial relations at Bank Mandiri are predicated
semangat para pihak untuk memberikan yang terbaik
on the commitment of both sides (Company and
diantara yaitu Perusahaan dan Pegawai. Pegawai
Employees) to give their best. The employees perform
melaksanakan kewajibannya dengan mencurahkan
their duties using the special skills and competencies
kompetensi yang dimiliki untuk kemajuan Perusahaan,
they posses so as to benefit the Company, while the
di sisi lain Perusahaan menyediakan lingkungan
Company provides a comfortable working environment
kerja yang nyaman bagi pegawai untuk berkembang
for employees to develop their careers, and provides
dan memberikan apa yang menjadi hak pegawai
what is due to the employees under the legislation, as
sebagaimana diamanatkan oleh perundang-undangan
well as additional benefits.
disertai dengan manfaat tambahan lainnya. Dengan semangat dan prinsip saling menghargai, maka
Based on the spirit and principles of mutual respect,
hubungan industrial yang tercermin dari hubungan
industrial relations in the Bank, as reflected in the
antara Manajemen dan Serikat Pekerja dapat terjaga
relationship between management and the labor
dengan baik bahkan meningkat kualitasnya dari tahun
union, have long been harmonious. In fact, they are
ke tahun. Bank Mandiri berhasil meng-implementasikan
improving by the year. Bank Mandiri has successfully
inisiatif-inisiatif strategis di bidang Human Capital
introduced strategic initiatives in the human capital
yang mengacu pada best in class practices, hal tersebut
field based on best-in-class practices, which in itself is
menjadi salah satu bukti hubungan industrial yang
proof positive of the harmonious nature of industrial
harmonis di Bank Mandiri.
relations in the Bank.
Dengan adanya hubungan industrial yang harmonis
Given such harmonious industrial relations, it is
diharapkan peningkatan produktivitas terus terjadi
expected that productivity will continue to increase.
dari waktu ke waktu. Produktivitas hanya dapat dicapai
Such productivity increases can only be achieved in an
manakala terjadi ketenangan kerja dan berusaha di
environment of industrial peace.
dalam perusahaan (industrial peace). Pengertian ketenangan kerja dan berusaha adalah
There are two factors that greatly assist in the
suatu kondisi yang dinamis di dalam hubungan kerja di
maintenance of industrial peace, namely:
perusahaan yang dilandasi dua hal utama yakni: •
Hak dan kewajiban terjamin dan dilaksanakan para
•
pihak •
The respective rights and obligations of the parties are guaranteed and implemented
Dalam hal terjadi perselisihan maka hal tersebut dapat diselesaikan secara internal.
•
In the event of a dispute, then the matter can be resolved internally.
Sebagai bagian dari sarana hubungan industrial yang
As part of the infrastructure that helps maintain
harmonis maka Bank telah memiliki Perjanjian Kerja
harmonious industrial relations at Bank Mandiri, the
Bersama (PKB) yang merupakan hasil perundingan
Bank has entered into a Collective Labor Agreement
antara Bank dan Serikat Pegawai Bank Mandiri (SPBM)
(CLA) that resulted from negotiations between the
yang memuat syarat-syarat kerja, hak dan kewajiban
Bank and the Bank Mandiri Labor Union (SPBM). This
kedua belah pihak berdasarkan ketentuan perundang-
agreement sets out the terms of employment, and the
Laporan Berkelanjutan 2013 PT Bank Mandiri (Persero) Tbk.
113
Memaknai Berkelanjutan Pegawai Sustainability in Human Resources
114
Hubungan Industrial yang Harmonis Harmonious Industrial Relation
undangan. PKB pertama berlaku untuk periode
rights and obligations of the parties under the law. The
2004-2006 dilanjutkan dengan periode 2006 – 2008,
first version of the CLA covered the period 2004 – 2006,
periode 2009-2011, periode 2011-2013 dan yang baru
with two subsequent agreements covering the periods
saja disepakati di akhir tahun 2013 adalah PKB untuk
2006 – 2008, 2009 – 2011 and 2011-2013. The latest
periode 2013-2015.
version of the agreement, which was signed at the end of last year, covers the period from 2013-2015.
Sebagai bagian dari hubungan kepegawaian, di tahun
As part of the establishment rlp1, in 2013 Bank Mandiri
2013 Bank telah meningkatkan juga fungsi Employee
expanded the functions of the Employee Services
Services Center atau secara brand dikenal dengan
Center, which is known in the Bank as hc4U (read: hc
nama hc4U (baca : hc for you) untuk memberikan
for YOU) to provide accurate, speedy and integrated
layanan informasi kepegawaian yang akurat, cepat dan
information on employee issues. The services provided
terintegrasi. Jenis layanan hc4U meliputi :
by hc4U include:
•
•
Call Center, layanan informasi kepegawaian yang dilakukan melalui telepon.
•
•
phone
Counseling, layanan konsultasi bagi pegawai/
•
Counseling - consulting services for employees
keluarga pegawai yang dilakukan melalui tatap
and their family members on a face-to-face basis
muka atau melalui telepon, termasuk counseling
or over the phone, including financial management
pengelolaan keuangan yang baik bagi pegawai.
counseling
Walk-in
Center,
layanan
informasi
maupun
•
administrasi kepegawaian dengan konsep satu e-mail/Fax/Surat, layanan informasi kepegawaian yang disampaikan melalui e-mail/Fax/Surat.
Walk-in Center – employee information and administration services provided by hc4U Customer
pintu yang dilayani oleh Customer Service hc4U. •
Call Center - information on employee issues by
Service based on the one-stop shop concept •
e-mail/fax/mail – employee information services via e-mail/fax/mail.
Sustainability Report 2013 PT Bank Mandiri (Persero) Tbk.
Memaknai Berkelanjutan Pegawai Sustainability in Human Resources
Pentingnya Engagement Pegawai Employee Engagement
Bank Mandiri telah menjalankan program engagement
Bank Mandiri established its employee engagement
Program engagement tersebut
program in 2010. The program, known in the Bank
secara branding dikenal dengan Mandiri i-care
as Mandiri i-care, which stands for “Individual
yang merupakan singkatan dari Mandiri individual
Commitment and Rises Actions Engagement.” Mandiri
commitment & actions rises engagement. Mandiri
i-care is an integrated program designed to enhance
i-care adalah suatu program yang terintegrasi untuk
the level of engagement among all of the Bank’s
meningkatkan level of engagement seluruh Pegawai
employees. In branding, Mandiri i-care will continue to
Mandiri. Secara branding, Mandiri i-care akan terus
be promoted as it is not just a catchy slogan, but rather
menerus disosialisasikan karena bukan sekedar slogan
a meaningful effort to directly enhance engagement
yang mudah diingat namun juga bermakna untuk
levels and performance. The program began with
membangun kepedulian setiap insan Mandiri dalam
a survey of engagement levels by independent
meningkatkan level of engagement dan kinerja unit
consultants. This was followed by the formulation and
secara langsung. Program ini dimulai dengan kegiatan
introduction of an impact plan in each unit based on
survei engagement yang dilakukan oleh konsultan
scorecard results obtained during the survey. Employee
independent
dan dilanjutkan dengan penyusunan
engagement is very important as it determines the
serta pelaksanaan impact plan di masing-masing unit
success or sustainability of a company over the long
kerja berdasarkan scorecard hasil survei. Employee
term. What differentiates a successful organization form
engagement merupakan hal yang sangat penting
an unsuccessful one is the quality and engagement of
dan turut menentukan keberhasilan kinerja atau
their human capital. The success of the Mandiri i-care
sustainability suatu perusahaan di masa mendatang.
program is dependent on the commitment of every
Diferensiasi antara suatu organisasi dengan organisasi
individual in the team / unit to the impact plan, that is,
lain akan ditentukan oleh kualitas human capital yang
the plan to enhance engagement.
sejak tahun 2010.
hebat dan engaged. Keberhasilan program Mandiri i-care tidak terlepas dari komitmen setiap individu dalam tim/unit yang diwujudkan dalam impact plan, yaitu perencanaan untuk perbaikan lingkungan kerja yang engaged. Survei Mandiri i-Care telah dilakukan sebanyak 3 (tiga)
To date, 3 Mandiri i-care surveys have been conducted
kali, yaitu di tahun 2010, tahun 2011 dan tahun 2013
-- in 2010, 2011 and 2013, with the mean engagement
dengan grand mean score engagement tahun 2010 : 3,78,
score in 2010 being 3.78, followed by 4.12 in 2011
tahun 2011: 4,12 dan tahun 2013: 4,14. Skor tersebut
and 4.14 in 2013. These scores indicate that the level
menunjukan bahwa level of engagement pegawai Bank
of engagement of the Bank’s employees has been
Mandiri mengalami peningkatan dari tahun ke tahun.
increasing from year to year. The number of employees
Jumlah pegawai yang terlibat dalam mengisi survei juga
who completed the survey has also been increasing
mengalami peningkatan, yaitu tahun 2010 sebanyak
– in 2010, a total of 20,428 employees completed the
20.428 pegawai atau 94,6% dari total jumlah pegawai
survey, or 94.6% of the total number of employees
yang eligible mengikuti survei, tahun 2011 sebanyak
eligible to respond to the survey. The figure rose to
Laporan Berkelanjutan 2013 PT Bank Mandiri (Persero) Tbk.
115
116
Memaknai Berkelanjutan Pegawai Sustainability in Human Resources
Pentingnya Keterkaitan Pegawai Employee Engagement
Engagement of Employees Actively Disengaged
Not Engaged
Engaged
2013
4%
48%
48%
2011
5%
47%
48%
2010
9%
64%
27%
0% 20% 40% 60% 80% 100%
23.273 pegawai atau 97,9% dari jumlah pegawai yang
23,273 employees in 2011, or 97.9% of total eligible
eligible mengikuti survei, tahun 2013 sebanyak 26.091
employees, and to 26,091 in 2013, representing 98.3%
atau 98,3% dari jumlah pegawai yang eligible mengikuti
of total eligible employees. This shows an increasing
survei. Hal ini menunjukkan semakin tingginya tingkat
level of involvement, a greater sense of belonging, and
keterlibatan, rasa memiliki, dan keinginan berkontribusi
a desire to contribute to the engagement program.
pegawai Bank Mandiri dalam program engagement.
Gambar di atas menunjukan prosentase populasi
The chart below shows the percentage of employees
pegawai dalam kelompok actively disengaged, not
who are actively disengaged, not engaged or engaged.
engaged dan engaged, dimana populasi pegawai yang
As will be seen, the proportion of engaged employees
berada dalam kelompok engaged pada tahun 2010
in 2010 was 27%. This increased significantly in 2011
sebesar 27% mengalami peningkatan yang cukup
and 2013 (48% in both years). The proportion of not
signifikan di tahun 2011 dan 2013 masing-masing
engaged employees in 2010 was 64%. This fell to 47% in
sebesar 48%. Populasi pegawai yang masuk dalam
2011, although it rose slightly in 2013 to 48 % -- this was
kelompok not engaged pada tahun 2010 sebesar 64%
the result of a decline in the proportion of employees
terus berkurang di tahun 2011 sebesar 47%, walaupun
who were actively disengaged in 2011 but who shifted
di tahun 2013 sebesar 48% dimana sedikit ada kenaikan
to not engaged in 2013. Meanwhile, the proportion of
dibandingkan tahun 2011 sebagai akibat berkurangnya
employees who were actively disengaged in 2010 was
populasi pegawai yang berada dalam kelompok actively
9 %, which figure declined to 5% in 2011 and in 4% in
disengaged di tahun 2011 yang masuk dalam kelompok
2013.
not engaged di tahun 2013. Adapun pegawai yang masuk dalam kelompok actively disengaged pada tahun 2010 sebesar 9% dan terus berkurang populasinya di tahun 2011 sebesar 5% dan di tahun 2013 sebesar 4%. Level of engagement pegawai Bank Mandiri tahun
The level of employee engagement at Bank Mandiri
2013 jika dibandingkan dengan perusahaan lain di
in 2013 when compared with other companies in the
dunia berdasarkan data Gallup Overall Database yang
world based on data from Gallup Overall Database
disampaikan Gallup Consultant berada di posisi 61
(presented by Gallup Consultant) is in the 61 percentile,
Sustainability Report 2013 PT Bank Mandiri (Persero) Tbk.
Memaknai Berkelanjutan Pegawai Sustainability in Human Resources
Pentingnya Keterkaitan Pegawai Employee Engagement
percentile atau sama dengan posisi di tahun 2011.
or that same as it was in 2011. This figure indicates that
Angka ini menunjukan bahwa posisi level of engagement
the level of engagement of Bank Mandiri employees
pegawai Bank Mandiri terhadap rata-rata perusahaan di
compared with the average for companies around
dunia relatif lebih baik. Hal ini dapat diartikan bahwa
the world is somewhat better. This Bank Mandiri level
level of engagement tersebut memberikan indikator
of engagement indicates that the Banks employees
bahwa pegawai Bank Mandiri telah menunjukan
have been performing well in recent yeras, with a
kinerja yang baik dari waktu ke waktu, menghasilkan
high level of productivity, valuable suggestions and
produktivitas yang tinggi, mengeluarkan ide-ide
genuine commitment to the success of the Bank in
terbaik dan komitmen yang tulus demi kesuksesan
the long term. This means that our employees are not
Bank Mandiri secara jangka panjang karena pegawai
only INVOLVED physically, but are also mentally and
tidak hanya involved secara fisik, tapi juga pikiran dan
emotionally attached to their work.
emosional serta attached terhadap pekerjaan. Employee & Family Gathering Bank
Mandiri
setiap
tahun
Employee & Family Gathering menyelenggarakan
Bank Mandiri organizes an annual employee and
employee dan family gathering untuk membangun
family gathering to help build unity and engagement
kebersamaan dan keterikatan antara pegawai, keluarga
between employees, their families and the Company.
dan perusahaan. Kegiatan Mandiri Club
Mandiri Club
Bank Mandiri memfasilitasi berbagai kegiatan diluar
Bank Mandiri supports a variety of activities involving
kedinasan untuk mempererat hubungan di antara
employees outside of the office so as to strengthen
Pegawai dan membangun suasana kerja yang
the relationship between employees and establish a
menyenangkan
yang
pleasant working atmosphere. These activities, which
tergabung di dalam Mandiri Club. Kegiatan-kegiatan
melalui
berbagai
aktifitas
are organized under the umbrella of the Mandiri Club,
tersebut meliputi kegiatan kesenian, olah raga,
include art classes, sports, and spiritual and social
kerohanian dan sosial.
endeavors.
Club Aerobic
Family gathering
Club Karate
Laporan Berkelanjutan 2013 PT Bank Mandiri (Persero) Tbk.
117
Memaknai Berkelanjutan Pegawai Sustainability in Human Resources
118
Program Pensiun yang Terencana Retiremant Planning Program
Sebagai bentuk penghargaan dan penghormatan
As a concrete manifestation of our appreciation and
Bank kepada para pegawai yang telah memasuki
respect for our employees who have reached retirement
usia
pensiun,
pengelolaan
maka
Bank
kesejahteraan
Mandiri
melakukan
age, Bank Mandiri takes care of their welfare based
terhadap
pensiunan
on the principles of Good Pension Fund Governance.
dengan mengacu kepada prinsip Good Pension Fund
Pensioners are also entitled the same healthcare
Governance. Bank Mandiri secara konsisten setiap
benefits that they were entitled to while working under
tahun menyelenggarakan program Apresiasi kepada
the Mandiri Health Care program.
Pensiunan. Pegawai yang memasuki usia pensiun juga mendapatkan fasilitas kesehatan yang telah disiapkan sejak pegawai aktif bekerja yang dinamakan ”Mandiri Health Care”.
Sustainability Report 2013 PT Bank Mandiri (Persero) Tbk.
Memaknai Berkelanjutan Pegawai Sustainability in Human Resources
Membangun dan Mengembangkan Budaya Pembelajaran [G4-15] Learning & Development [G4-15] Bank Mandiri terus melakukan penyempurnaan
Bank Mandiri is continually improving its learning &
strategi dan kebijakan learning & development untuk
development strategies and policies so as to mold
membentuk pegawai Bank Mandiri menjadi knowledge
employees into first-class knowledge workers. Such
worker
tersebut
improvements include the alignment of learning &
dilakukan melalui penyelarasan dengan bisnis serta
yang
unggul.
Penyempurnaan
development strategies and policies with business
penguatan fungsi strategi dari learning center menjadi
strategies, and strengthening the functions of our
corporate university yang dinamakan Mandiri University.
learning center so as to turn into a corporate university
Kebijakan learning center diubah dari tactical learning
known as Mandiri University. The learning center’s
menjadi strategic learning, dimana Mandiri University
focus has changed from tactical learning to strategic
akan menjadi strategic business partner bagi seluruh
learning, while the Mandiri University will act as a
unit kerja untuk mendukung pencapaian visi dan misi
strategic business partner for all units so as to support
Bank Mandiri.
the achievement of the vision and mission of the Bank.
Kegiatan learning & development pada dasarnya
Learning and development essentially constitute
merupakan serangkaian proses people development
a series of holistic people development processes
secara keseluruhan dalam siklus Human Capital
as part of the human capital management cycle.
Management yakni suatu proses yang terintegrasi,
These processes are integrated, comprehensive
komprehensif dan berkelanjutan sehingga dalam
and sustainable so that their implementation is not
implementasinya tidak hanya terbatas pada lingkup
limited to learning in the classroom but also extends
pembelajaran di kelas saja, melainkan lebih banyak
to the employee’s day-to-day work. Overall, therefore,
terjadi dalam kegiatan interaksi penyelesaian pekerjaan
Mandiri University is a place for the development of
sehari-hari. Oleh karenanya, Mandiri University secara
people, although this is not confined solely to Mandiri
keseluruhan adalah tempat pengembangan people
University.
yang sesungguhnya dan tidak hanya terbatas di Mandiri University. Sejalan
dengan
pemahaman
tersebut,
Mandiri
In line with this understanding, the approach Mandiri
University mengusung metode pembelajaran berbasis
University applies the Blended Learning Solutions
Blended Learning Solution
proses
(BLS) approach, in which the learning process is not
belajar tidak hanya dilakukan melalui infrastruktur
confined to learning infrastructure but is an ongoing
learning semata melainkan merupakan aktivitas yang
process that extends to when the employee is engaged
berkelanjutan saat pegawai melakukan pekerjaan
in his or her day-to-day work. Learning is no longer a
sehari-hari di unit kerjanya. Learning bukan lagi
separate activity, but rather is integrated with the day-
merupakan suatu kegiatan yang terpisah sendiri,
to-day work of the employee. Therefore, the delivery
melainkan terintegrasi dan menjadi bagian dari
of learning needs to consider a wider spectrum rather
pekerjaan sehari-hari seorang pegawai. Oleh karenanya,
than not being just limited to the classroom. It needs
penyelenggaraan learning perlu mempertimbangkan
to be present in the workplace and to utilize social
spektrum yang lebih luas, tidak hanya terbatas di ruang
media. Learning is no longer just about understanding/
(BLS)
dimana
Laporan Berkelanjutan 2013 PT Bank Mandiri (Persero) Tbk.
119
120
Memaknai Berkelanjutan Pegawai Sustainability in Human Resources
Membangun dan Mengembangkan Budaya Pembelajaran Learning & Development
kelas namun juga tempat kerja maupun memanfaatkan
knowing, but rather about doing. Through the
media social network. Penekanan learning bukan lagi
application of the BLS method, it is expected that the
pada sekedar memahami/mengetahui (knowing) tapi
learning process in Bank Mandiri will be more effective.
lebih kepada melakukan/menerapkan (doing). Melalui penerapan metode BLS ini diharapkan kegiatan learning akan menjadi lebih efektif. Dalam proses learning & development di Bank Mandiri,
As part of the Bank Mandiri learning and development
setiap upaya pengembangan pegawai juga menjadi
process, the development of each employee is also the
bagian tanggung jawab seluruh insan Mandiri,
responsibility of his or her fellow Mandiri, including
termasuk pimpinan unit kerja sebagai people manager.
the unit head as a people manager. The development
Pengembangan kompetensi pegawai didasarkan atas
of employee competencies is based on the talents
talenta atau strengths (strength based) yang dimiliki
and strengths possessed by each employee so that
oleh setiap pegawai sehingga penempatan dan
their assignment and development can be carried
pengembangan pegawai sesuai dengan strength-nya
out optimally in accordance with these talents and
dilakukan secara optimal. Dengan penguatan fungsi
strengths. By strengthening the learning & development
learning & development tersebut diharapkan Bank
function, Bank Mandiri expects to further enhance the
Mandiri dapat melahirkan human capital yang unggul
quality of its human capital on an ongoing basis.
secara berkelanjutan.
Blended Learning Solutions
Open & Collaborative Environment
20% 70%
10%
70% Experience 20% Exposure & Exchange 10% Education
Sustainability Report 2013 PT Bank Mandiri (Persero) Tbk.
Memaknai Berkelanjutan Pegawai Sustainability in Human Resources
Membangun dan Mengembangkan Budaya Pembelajaran Learning & Development
Mandiri I-Share
Mandiri I-Learn
Social Network khusus pegawai Bank Mandiri yang
Sistem pembelajaran multi channel berbasis cloud
digunakan untuk knowledge sharing (social learning)
computing yang terintegrasi serta dapat diakses dari
Social Network for Bank Mandiri employees to share
mana saja dan kapan saja
knowledge (social learning)
Integrated, cloud-based multi-channer learning system that can be accassed anywhere, anytime. menyiapkan
Bank Mandiri is committed to providing college
infrastruktur kampus sesuai kategori di kota kota
infrastructure in line with the categorization of selected
tertentu untuk memudahkan dan mempercepat proses
cities so as to faciliate and accelerate the learning
pembelajaran.
process.
Sebagai salah satu bentuk komitmen perusahaan yang
As one expression of our high level of commitment
tinggi terhadap pengembangan dan kesempatan
to the development of learning opportunities for
belajar
Mandiri
employees, each year we allocate a minimum of 5%
mengalokasikan biaya training minimal sebesar 5% dari
of our personnel budget on training. In 2013, this
anggaran Biaya Tenaga Kerja, dan tahun 2013 alokasi
amounted to Rp 390 billion.
Bank
Mandiri
berkomitmen
Pegawai,
setiap
untuk
tahun
Bank
anggaran training mencapai Rp 390 Milyar.
Laporan Berkelanjutan 2013 PT Bank Mandiri (Persero) Tbk.
121
122
Memaknai Berkelanjutan Pegawai Sustainability in Human Resources
Membangun Budaya Berbasis Kinerja [G4-LA11] Performance Management [G4-LA11]
Performance Management merupakan aspek penting
Performance management is an important aspect in
dalam pengelolaan Human Capital untuk mendukung
human capital management so as to support Bank
kinerja Bank Mandiri secara sustainable. Oleh karena
Mandiri’s success on a sustainable basis. Consequently,
itu Human Capital terus melakukan perbaikan yang
Human Capital makes continuous improvements
berkesinambungan terhadap performance management
to performance management, one of which is the
salah satunya adalah mengimplementasikan e-Mandiri
implementation of e-Mandiri EASy, which stands for
EASy yang merupakan singkatan dari electronic
the electronic Mandiri Employee Appreciation System.
Mandiri Employee Appreciation System. e-Mandiri
This is a comprehensive, holistic, internet-based
EASy merupakan sistem apresiasi yang holistic bagi
appreciation system for all Bank Mandiri employees, and
seluruh pegawai Bank Mandiri. Sistem e-Mandiri EASy
is fully integrated with other Human Capital functions.
merupakan system berbasis internet (internet based) yang komprehensif dan telah mengintegrasikan fungsifungsi human capital lainnya.
Modules in Goal Management
performance management
hc analytics
e-kms (I-SHARE)
employee profile
compesation management career & development plan
e-lms (i-learn)
360 degree review
succession management
www.mandirieasy.com
Sustainability Report 2013 PT Bank Mandiri (Persero) Tbk.
Memaknai Berkelanjutan Pegawai Sustainability in Human Resources
Membangun Budaya Berbasis Kinerja Peformance Management
Sistem e-Mandiri EASy tidak hanya mempermudah
The e-Mandiri EASy system not only simplifies the
proses penilaian kinerja tetapi juga akan mengubah
process of performance appraisal but also behavior
perilaku (behavior) seluruh jajaran Bank Mandiri
throughout the Bank so as to create an effective
sehingga mampu menciptakan proses komunikasi
communication process between employees and their
yang efektif antara pegawai dan kepala unit kerja
unit heads as part of the preparation of periodic work
dalam perencanaan kinerja secara periodik. Dengan
plans. Thanks this effective communication process,
proses komunikasi yang efektif ini, maka setiap
each employee will be able to enhance productivity, his
pegawai dapat meningkatkan produktivitasnya, level
or her level of engagement, and his or her competencies.
of engagement dan kompetensinya. Pegawai juga akan
Employees will also gain an accurate insight into how
memiliki pemahaman yang benar tentang bagaimana
the unit head shows appreciation for the efforts in the
kepala unit kerja memberikan apresiasi dalam bentuk
form of compensation and benefits, and individual
compensation & benefit dan individual development
development based on their performance appraisals.
atas dasar hasil penilaian kinerja. Sebagai sistem
As a comprehensive system, e-Mandiri EASy is also able
yang komprehensif e-Mandiri EASy juga mampu
to monitor the process of grooming successors to fill
memonitor proses pengembangan suksesor yang akan
critical positions so as to ensure the business continuity
mengisi critical position, sehingga dapat menjamin
of Bank Mandiri in the future.
kelangsungan bisnis Bank Mandiri di masa yang akan datang. Dengan cakupan wilayah operasional Bank Mandiri
Given the enormous geographical coverage area of
yang sangat luas dari Sabang sampai Merauke termasuk
the Bank operations, which stretch from Sabang to
cabang-cabang di luar negeri, implementasi e-Mandiri
Merauke, as well as overseas branches, the rolling out of
EASy akan lebih menghemat energi dan mempercepat
e- Mandiri EASy will save time and energy, and speed up
proses pengelolaan, pengembangan dan pengambilan
the management, development and decision-making
keputusan terkait human capital, karena proses yang
processes in the human capital field as processes that
selama ini dilakukan secara manual sudah dapat di
were previously completed manually can now be
lakukan secara online kapan saja dan di mana saja.
carried out online anywhere, anytime.
Laporan Berkelanjutan 2013 PT Bank Mandiri (Persero) Tbk.
123
124
Memaknai Berkelanjutan Pegawai Sustainability in Human Resources
Pemberian Reward & Benefit yang kompetitif Competitive Rewards & Benefits
Filosofi pengelolaan reward di Bank Mandiri berbasis
The
kepada kinerja dan nilai-nilai budaya Bank yang
philosophy and cultural values of Bank Mandiri
diimplementasikan secara konsisten dan sejalan
are applied consistently in line with the Bank’s
dengan visi, misi dan strategi Bank. Pemberian
vision, mission and strategies. The reward system
reward dilakukan secara kompetitif dan fair. Strategi
is competitive and fair. The total reward strategy is
performance-based
reward
management
total reward disesuaikan dengan kemampuan Bank
tailored to the ability of the Bank to accommodate
agar dapat mengakomodir perubahan demografi
changes in employee demographics and labor cost
pegawai, pengelolaan biaya tenaga kerja dalam
management having regard to the achievement of
rangka mendorong pencapaian tujuan bisnis Bank.
the Bank’s business objectives. The purpose of the
Tujuan dari total reward Bank adalah untuk attract
Bank’s total reward system is to attract talent, improve
talent, meningkatkan motivasi pegawai, meningkatkan
employee motivation, increase the level of engagement
level of engagement secara berkesinambungan, serta
on a sustainable basis, and to retain top talent.
mempertahankan top talent. Untuk mengetahui posisi reward Bank terhadap pasar,
To ascertain how Bank Mandiri stands in relation to the
maka secara berkesinambungan Bank mengikuti
market, the Bank consistently participates in annual
annual salary survey yang dilaksanakan oleh lembaga
salary surveys by independent research institutions.
survey independen yang kompeten. Inovasi dan upaya-upaya untuk penyempurnaan bidang
Our innovative efforts to continuously improve
rewards terus dilakukan antara lain penyempurnaan
the rewards system including improvements in
program kesehatan bagi pegawai aktif, penyusunan
the healthcare program for active employees, the
program flexible benefit dan berbagai program untuk
designing of flexible benefit programs, and a variety of
peningkatan kesejahteraan pegawai lainnya antara
other programs to improve the welfare of employees
lain: Tunjangan Jabatan, Kredit Karyawan, Tunjangan
include, such as position-related allowances, employee
Lokasi dan Zona Khusus, Tunjangan Rekreasi, Apresiasi
loans, special zone and location allowances, recreation
Mandiri Best Employee, Mandiri Health Care (program
allowances, Best Employee Mandiri Appreciation
kesehatan setelah pensiun) dan lain lain.
program, the Mandiri Health Care program (for pensioners) and so forth.
Sustainability Report 2013 PT Bank Mandiri (Persero) Tbk.
Memaknai Berkelanjutan Pegawai Sustainability in Human Resources
125
Pengembangan Talent & Kandidat Suksesor Talent & Succession Management
Talent & Succession Management merupakan bagian
Talent & Succession Management is an important part
penting dalam pengelolaan Human capital. Bank
of Human Capital management. Bank Mandiri conducts
Mandiri terus melakukan review terhadap program
regular reviews of its Talent & Succession Management
Talent & Succession Management yang ada. Strategi
program. Our talent strategy is geared towards meeting
Talent
kebutuhan
our business needs in a timely manner (time to market)
bisnis secara tepat waktu (time to market) melalui
through the development and provision of competent,
pengembangan talent yang kompeten, produktif dan
productive and engaged human resources. Bank
diarahkan
untuk
memenuhi
engaged. Pemenuhan talent dilakukan melalui 2 (dua)
Mandiri does this in two ways, namely:
strategi, yaitu:
1. “Making talent from within” -- Talent needs are
1. Make talent from within, dimana kebutuhan talent
fulfilled from internal resources through continuous
dipenuhi dari internal melalui pengembangan
employee development. The skills and knowledge
pegawai secara berkesinambungan. Skill dan
required are not available in the labor market
knowledge yang dibutuhkan tidak tersedia di pasar
(external).
tenaga kerja (eksternal). 2. Buy talent from external, dilakukan apabila terdapat
2. “Buying talent from without” – This approach is
kebutuhan talent yang harus segera dipenuhi
adopted if there is an urgent need for talent as
(immediate) karena talent yang ada jumlahnya
there are few people who fulfill the criteria or time is
sedikit atau dibutuhkan waktu untuk melakukan
needed to train more people.
development terhadap talent yang ada. Untuk mempersiapkan kandidat successor untuk
To groom candidates to succeed to leadership
mengisi pemenuhan leadership pipeline, Bank Mandiri
positions, Bank Mandiri applies the following programs
melakukan beberapa program antara lain:
or approaches:
•
Program
pengembangan
leadership
bagi
•
Leadership Development Program for senior and middle managers.
Senior Management dan pegawai level Middle Management. •
Melakukan assessment untuk mendapatkan Success
•
Conducting assessment to identify success profile
Profile yang dapat digunakan sebagai pertimbangan
that can be used whenn considering a candidate’s
mengenai kesesuaian dengan posisi jabatan yang
suitability for a particular position.
dituju. •
Memberikan assignment khusus dalam project-
•
Providing special assignments within Bank Mandiri or its subsidiaries.
project di Bank Mandiri dan penugasan di Perusahaan Anak. •
Memberikan retention program kepada talent-talent terbaik perusahaan.
•
Providing
talent-retention
programs
Company’s best talent talents.
Laporan Berkelanjutan 2013 PT Bank Mandiri (Persero) Tbk.
for
the
rumah adat toraja
Program Kemitraan Partnership Program
Program Bina Lingkungan Environmental Development Program
Komitmen untuk Lingkungan Environmental Commitment
INVESTASI UNTUK BANGSA, MASYARAKAT DAN LINGKUNGAN Investing for Nation, Community and Environment
128
Investasi untuk Bangsa, Masyarakat dan Lingkungan Investing in the Nation, the Community and the Environmet
Kami bertujuan untuk menjadi perusahaan dimana keberadaan kami akan mempengaruhi pertumbuhan ekonomi kawasan tersebut. menyambungkan nasabah kami dengan kesempatan, menjadikan aktifitas bisnis berkembang dan roda perekonomian tumbuh subur, membantu setiap individu dan masyarakat meraih harapan, mimpi dan mewujudkan ambisinya. Ini adalah tujuan kami sebagai Perusahaan BUMN milik Bangsa Indonesia.
Nanggroe Aceh Darussalam PK : 553 BL : 993,60
Riau PK : 1.655 BL : 696,06
Bangka Belitung BL : 60
Kalimantan Tengah PK : 80 BL : 1.202,44
Kalimantan Barat PK : 668,88 BL : 572,73
Kalimantan Selatan PK : 853,95 BL : 1.143,23
Sumatra Utara PK : 1.837 BL : 1.464,74 Sumatra Barat PK : 160 BL : 1.144,23 Jambi PK : 495 BL : 112,01 Sumatra Selatan PK : 690 BL : 3.984,66 Bengkulu PK : 530 BL : 81,02 Lampung PK : 732 BL : 679,65
Banten BL : 2.689,39
DKI Jakarta PK : 3.633 BL : 116.504,04
Jawa Barat PK : 3.450 BL : 8.221,96
Jawa Tengah PK : 3.873,56 BL : 7.216
Sustainability Report 2013 PT Bank Mandiri (Persero) Tbk.
DI Yogyakarta PK : 2.253 BL : 7.697,67
Jawa Timur PK : 26.272,50 BL : 10.476,07
Bali PK : 1.230 BL : 2.023,10
Investasi untuk Bangsa, Masyarakat dan Lingkungan Investing in the Nation, the Community and the Environmet
We aim to be a company whose presence will boost economic growth, help put our customers in touch with available opportunities, encourage a thriving business sector and help the wheels of the economy, and assist individuals and communities achieve their hopes, dreams and ambitions. These are our goals as a state-owned company that belongs to the Indonesian nation.
Kalimantan Timur PK : 130 BL : 867,51 Sulawesi Selatan PK : 1.180 BL : 3.211,77 Gorontalo BL : 106,02
Sulawesi Utara PK : 708,65 BL : 1.268,99
Sulawesi Tenggara PK : 370 BL : 645,87
Sulawesi Tengah PK : 2.150,34 BL : 462,42 Maluku BL : 52,84 Papua Barat BL : 1.450,87
Papua PK : 1.475 BL : 547,94
NTB PK : 779 BL : 3.648,35
NTT PK : 155,50 BL : 4.729,84
PK : Program Kemitraan BL : Bina Lingkungan (Rp Juta/Million)
Laporan Berkelanjutan 2013 PT Bank Mandiri (Persero) Tbk.
129
Investasi untuk Bangsa, Masyarakat dan Lingkungan Investing in the Nation, the Community and the Environmet
130
Program Kemitraan [G4-SO1] Partnership Program [G4-SO1]
Melalui pelaksanaan Program Kemitraan, Bank Mandiri
Through the implementation of the Partnership Program,
mendorong kemampuan masyarakat untuk menjadi
Bank Mandiri encourages people to become more self-
lebih mandiri dan sejahtera, dimana Program Kemitraan
sufficient and to improve their living standards, with
bukan saja memberikan alternatif solusi sumber
the program not only providing alternative sources of
daya keuangan kepada pelaku usaha, namun juga
financing to businesses, but also providing advice and
memberikan stimulasi bagi Mitra Binaan untuk terus
guidance to our Mentoring Partners so that they can
mengembangkan potensi melalui pembinaan yang
continue growing and eventually develop into strong,
diberikan sehingga Mitra Binaan dapat berkembang
self-reliant and ethical businesses that will ultimately be
menjadi pengusaha yang tangguh, mandiri, beretika
capable of accessing commercial banking facilities.
dan pada akhirnya mampu mengakses fasilitas perbankan secara komersial. Selama tahun 2013, tercatat sebanyak 1.801 pengusaha
During 2013, a total of 1,801 small businesses signed
kecil telah menjadi Mitra Binaan Mandiri sehingga
up as Mandiri Mentoring Partners, bringing the total
total Mitra Binaan Mandiri sampai dengan tahun
number to 54,867 as per the end of 2013. To support the
2013 mencapai 54.867 pengusaha. Untuk mendukung
development the Mentoring Partners, the bank not only
perkembangan usaha Mitra Binaan tersebut, Bank
provided loans but also advice and guidance to help
Mandiri tidak hanya memberikan pinjaman, namun
turn them into bankable businesses that are capable of
juga berkomitmen untuk memberikan pembinaan
becoming strong and self-reliant.
kepada Mitra Binaan guna menjadikan mereka sebagai pengusaha yang bankable dan mampu berkembang menjadi tangguh dan mandiri. Mitra Binaan
191
224
5.887 139
158 30
Limit (Rp. Juta/million)
1.874
4.205
3.212
4.092,50
3.800
712 Total
88
158
1.801
Total 55.915,37
32.132,87
813
Peternakan / Stockbreeding
Perkebunan / Plantation
Perdagangan / Retails
Jasa / Service
Pertanian / Agricultural
Perikanan / Fishery
Lainnya / Others
Industri / Industry
Sustainability Report 2013 PT Bank Mandiri (Persero) Tbk.
Investasi untuk Bangsa, Masyarakat dan Lingkungan Investing in the Nation, the Community and the Environmet
Program Kemitraan
Partnership Program
Di tahun 2013, Bank Mandiri telah menyelenggarakan
Also in 2013, the Bank continued to provide training
kegiatan pelatihan kepada Mitra Binaan antara lain
to its Mentoring Partners, include training on
pelatihan mengenai pembukuan, penyusunan laporan
bookkeeping, preparing financial reports, motivation,
keuangan, motivasi dan pengenalan perpajakan serta
taxation, brand management, customer service, and
pelatihan Managing The Brand, Customer Service dan
product design. In addition, Bank Mandiri provided
Product Design. Hal lain yang dilakukan Bank Mandiri
promotional assistance to Mentoring Partners so as to
adalah pemberian bantuan promosi kepada para
help them participate in trade exhibitions, including
Mitra Binaan Mandiri dalam bentuk pameran antara
the Wirausaha Mandiri Expo 2013, Java Week, Mandiri
lain dalam Wirausaha Mandiri Expo 2013, Java Week,
Expo - Pre Event Pasar Indonesia, Semarak Bazaar
Mandiri Expo-Pre event Pasar Indonesia, Semarak
Ramadhan, Pasar Indonesia and IBEX 2013.
Bazaar Ramadhan, Pasar Indonesia dan IBEX 2013.
Laporan Berkelanjutan 2013 PT Bank Mandiri (Persero) Tbk.
131
Investasi untuk Bangsa, Masyarakat dan Lingkungan Investing in the Nation, the Community and the Environmet
132
Program Bina Lingkungan Environmental Development Program
Bank
In addition to the Partnership Program, Bank Mandiri
Mandiri dalam memberdayakan dan meningkatkan
also strives to empower communities, improve living
kesejahteraan masyarakat serta menjaga keseimbangan
standards and maintain a balance between business
bisnis dan kelestarian lingkungan juga diwujudkan
and environmental interests through its Environmental
melalui pelaksanaan program Bina Lingkungan. Pada
Development Program. In 2013, the activities carried
tahun 2013, kegiatan yang dilaksanakan adalah sebagai
out as part of this program were as follows:
Selain
melalui
Program
Kemitraan,
upaya
berikut: Self-Reliant Communities
Kemandirian Komunitas Komunitas
The Self-Reliant Communities pillar of Bank Mandiri’s
Bersama
CSR program was implemented through the Mandiri
Mandiri (MBM), sebuah program yang bertujuan
Bersama Mandiri scheme (MBM), which is aimed at
untuk membina kelompok masyarakat atau komunitas
helping develop both communities and community
secara terintegrasi dalam hal kapasitas, infrastruktur,
groups in an integrated fashion in terms of capacity,
kapabilitas dan akses. Melalui pelaksanaan program
infrastructure,
MBM, Bank Mandiri bertekad untuk mendorong
program, Bank Mandiri is committed to encouraging
komunitas usaha kecil di suatu kawasan tertentu
communities of small businesses to develop in selected
agar menjadi lebih baik dalam kemampuan produksi
areas so as to enhance production capabilities and
maupun kemampu-labaan, mendorong kemajuan
profitability, promote economic progress at the local
ekonomi komunitas tersebut dan meningkatkan
level and promote creative and productive endeavors
pola aktivitas masyarakat yang kreatif dan produktif
in communities so as to ultimately improve living
sehingga pada akhirnya terwujud tatanan hidup yang
standards. [G4-37]
Implementasi
Pilar
dilaksanakan
melalui
Kemandirian program
Mandiri
and
access.
Through
the
MBM
sejahtera. [G4-37] Program MBM telah dilaksanakan sejak tahun 2011 dan
The MBM program, which was launched in 2011, has to
hingga saat ini program MBM telah dilaksanakan di
date been implemented in a number of areas, which are
beberapa kawasan, antara lain sebagai berikut:
as follows:
•
•
Program
pendampingan
dan
pemberdayaan
Comprehensive and integrated mentoring and
potensi lokal secara komprehensif, integratif dan
empowerment programs aimed at local potentials,
terpadu dengan fokus program di bidang pertanian,
with the focus being on agriculture, livestock
peternakan dan industri kreatif untuk terciptanya
husbandry and the creative industries so as to
kemandirian pangan di Desa Argorejo, Argosari
improve food self-sufficiency in the villages of
dan Giwangan, Yogyakarta. Sampai dengan akhir
Argorejo, Argosari and Giwangan, Yogyakarta.
Desember
pelaksanaan
As of the end of December 2013, the activities
program MBM di kawasan tersebut adalah sebagai
undertaken as part of the MBM program in these
berikut:
villages were as follows:
2013,
perkembangan
Sustainability Report 2013 PT Bank Mandiri (Persero) Tbk.
Investasi untuk Bangsa, Masyarakat dan Lingkungan Investing in the Nation, the Community and the Environmet
Program Bina Lingkungan
Environmental Development Program
Kegiatan / Activity
Sebelum / Before
Setelah / After
Produktivitas hasil panen
7,4 ton/hektar
9,3 ton/hektar
padi / Rice productivity
7,4 ton/hectare
9,3 ton/hectare Pengolahan kotoran sapi menjadi kompos menghasilkan penambahan pendapatan sebesar
Pengolahan kotoran sapi /
n/a
+ Rp 600 ribu/1 siklus pengolahan / Cow dung
Processing of cow dung
processed into compost, resulting in additional income of approximately Rp 600 thousand per processing cycle Pemanfaatan biogas sebagai bahan bakar
Pemanfaatan biogas / Biogas
menghasilkan penghematan sebesar + Rp 120
n/a
ribu/bulan/KK / Use of biogas as fuel resulting
use
in savings of Rp 120 thousand per month per household
Pemanfaatan lahan pekarangan / Use of land in
Penggunaan + 5.000m2 lahan pekarangan sebagai lahan produktif / Use of approximately
n/a
5,000 m2 of land included in house enclosures for
house enclosures
•
productive purposes
Pembentukan komunitas Desa Wisata di Pasir
•
Establishment of tourism village community in
Panjang, Manggarai Barat, Nusa Tenggara Timur
Pasir Panjang, West Manggarai, East Nusa Tenggara,
dengan mengoptimalkan potensi wisata laut
to optimize the local marine tourism potential to
setempat guna menciptakan
kesempatan kerja
create job opportunities for the local community.
bagi masyarakat setempat. Pelaksanaan program
The MBM program is implemented in this area
MBM di wilayah tersebut diimplementasikan dalam
through the provision of training on hygiene,
bentuk pemberian pelatihan tentang kebersihan,
improvements in water facilities and the provision
perbaikan fasilitas air bersih serta pemberian
of tourist infrastructure in the form of a glass
sarana prasarana wisata dalam bentuk glass bottom
bottom boat and kayaks.
boat dan perahu kayak. •
Pembentukan komunitas Desa Wisata berkelanjutan
•
Establishment of sustainable tourism village
di Desa Bayan, Lombok. Implementasi program
community in the village of Bayan, Lombok. The
MBM di wilayah tersebut diwujudkan dalam bentuk
MBM program in this area is implemented through
pemberian pelatihan di bidang wisata, restoratif,
training in the fields of tourism, restoration and
administratif serta pelatihan untuk keamanan
administration, as well as training so as to ensure
dan kenyamanan bagi wisatawan. Selain itu,
the security and convenience of tourists. In addition,
Laporan Berkelanjutan 2013 PT Bank Mandiri (Persero) Tbk.
133
Investasi untuk Bangsa, Masyarakat dan Lingkungan Investing in the Nation, the Community and the Environmet
134
Program Bina Lingkungan
Environmental Development Program
•
•
implementasi program MBM juga dilakukan dalam
the MBM program also focuses on community
bentuk
masyarakat
empowerment and infrastructure development
dan pembangunan infrastruktur untuk menarik
to attract tourists. This aspect includes the
wisatawan dalam bentuk Mata Air Mandala, Rumah
development of the Mandala hot springs, Bayan
Adat Bayan dan Pusat Wisata Pengunjung.
traditional houses, and a Visitors Center.
penguatan
kelembagaan
Pemberdayaan perajin tenun dan pandai besi
•
Empowerment of weavers and blacksmiths in
di Desa Tanjung Pinang dan Limbang Jaya,
the villages of Tanjung Pinang and Limbang Jaya,
Kabupaten Ogan Ilir, Palembang. Adapun tujuan
Ogan Ilir Regency, Palembang. The objective of
dari implementasi program MBM di kawasan ini
the MBM program in this region is to establish a
adalah untuk membentuk komunitas Desa Wisata
Palembang-style tourism village based on increased
khas Palembang melalui peningkatan produktivitas
productivity and creativity on the part of the
dan kreativitas para perajin tenun dan pande besi
weavers and blacksmiths, as well as improvements
serta penyempurnaan kelembagaan desa.
to village institutions.
Pembentukan komunitas berbasis klaster industri
•
Establishment
of
cluster
in
Merang
mushroom
Implementasi program MBM di wilayah tersebut
village, Karawang. The MBM program in this
Sustainability Report 2013 PT Bank Mandiri (Persero) Tbk.
industry
community-based
Jamur Merang di Desa Balonggandu, Karawang.
Balonggandu
Investasi untuk Bangsa, Masyarakat dan Lingkungan Investing in the Nation, the Community and the Environmet
135
Program Bina Lingkungan
Environmental Development Program
dilaksanakan dalam bentuk pelatihan kapasitas
area is focused on production capacity training,
produksi, pelatihan manajemen, pelatihan olahan
management
jamur
training, institutional development, the provision of
merang,
pembentukan
kelembagaan,
penyediaan mesin pendukung dan pendampingan
training,
mushroom
processing
machinery and product standardization.
standarisasi produk. •
Pembentukan komunitas Desa Kreatif Mandiri di
•
Establishment
of
Mandiri
Creative
Village
wilayah Pengotan, Bali. Melalui program pelatihan
community in Pengotan, Bali. Through a training
yang berlangsung selama 6 bulan hingga akhir
program that lasted for 6 months (until the end
2013 di wilayah tersebut, Bank Mandiri mencoba
of 2013) in the area, Bank Mandiri endeavored to
untuk mengembangkan kapasitas produksi dan
expand the production capacity and resilience of 8
kemandirian usaha dari 8 kelompok usaha di
enterprise groups in the area, with the focus being
kawasan tersebut dengan fokus pada sektor padat
on labor-intensive sectors such as handicrafts,
karya seperti kerajinan, pariwisata, pertanian dan
tourism, agriculture and eco-tourism.
eco tourism. Selain pelaksanaan MBM di kawasan potensial,
In addition to the implementation of the MBM program
sejak 2012 lalu Bank Mandiri telah menggelar ajang
in areas with potential, since 2012 the bank has held the
MBM Challenge yaitu kompetisi yang digelar dalam
annual MBM Challenge, a competition that is designed
social
to encourage the growth of social entrepreneurship
entrepreneurship di Indonesia. Program ini bertujuan
in Indonesia. The program aims to reward individuals/
untuk memberikan penghargaan pada individu/
communities that have been instrumental in developing
komunitas yang telah berjasa dalam mengembangkan
social entrepreneurship and help accelerate the process
kewirausahaan sosial dan membantu mempercepat
of social self-reliance so as to benefit the surrounding
proses kemandirian sosial di suatu kawasan hingga
community. We will now describe how project capital
berdaya guna bagi masyarakat sekitar. Berikut adalah
provided by Bank Mandiri assisted a number of projects
implementasi atas pemberian project capital kepada
established by winners and finalists of the MBM
beberapa para pemenang MBM Challenge yang telah
Challenge in 2013:
rangka
mendorong
tumbuh
kembangnya
dilaksanakan selama tahun 2013: •
Tim Pasar Sehat Genteng-Pemenang II MBM
•
Pasar Sehat Genteng Team – Runner-up in the MBM
Challenge di bidang usaha pertanian kategori semi
Challenge in the semi- established agricultural
established, mereka mencoba memberdayakan
business category, the team helped to empower
para petani dan pedagang di Cilawu, Garut untuk
farmers and small traders in Cilawu, Garut, so as to
dapat langsung berjualan di kawasan Pasar Sehat
enable them to directly sell their products at Pasar
Genteng sehingga keuntungan dari hasil panen
Sehat Genteng, thus enhancing their incomes. The
yang diterima petani dapat lebih besar. Berikut
following table shows the progress made by the
Laporan Berkelanjutan 2013 PT Bank Mandiri (Persero) Tbk.
Investasi untuk Bangsa, Masyarakat dan Lingkungan Investing in the Nation, the Community and the Environmet
136
Program Bina Lingkungan
Environmental Development Program
adalah perkembangan kegiatan sociopreneur yang
Pasar Sehat Genteng team with the help of project
dilakukan oleh Tim Pasar Sehat Genteng melalui
capital from Bank Mandiri:
dukungan project capital yang diterima dari Bank Mandiri:
Keterangan / Description
Jumlah Pedagang / Number of traders
Sebelum Implementasi / Before
Setelah Implementasi / After
96 orang / 96 person
125 orang / 125 person
Rata-rata omzet pedagang : -
Sayuran
Rp 300ribu – 1juta
Rp 750ribu – 3 juta
-
Makanan kering
Rp 600ribu – 1,5juta
Rp 1juta – 5juta
-
Grosir
Rp 8juta – 15juta
Rp 15 juta – 35juta
Average turnover: -
Vegetables
Rp 300 thousand – 1 million
Rp 750 thousand – 3 million
-
Dried foods
Rp 600 thousand– 1,5 million
Rp 1 million – 5 million
-
Grocery
Rp 8 million – 15 million
Rp 15 million – 35 million
3 orang / 3 person
7 orang / 7 person
12 orang / 12 person
25 orang / 25 person
Jumlah pengusaha kontrakan sekitar Pasar / Number of housing rental provider around the Market Jumlah jasa ojek / Number of ojek drivers •
Tim Kraviti - Pemenang I MBM Challenge di bidang
•
Kraviti Team -
MBM Challenge Winner in the
usaha kreatif kategori semi established, mereka
category of semi-established creative business,
mencoba melakukan pengembangan bisnis kreasi
the team helped to develop a patchwork batik
perca batik melalui pemberdayaan perempuan dan
creations through the empowerment of women
warga binaan di Lembaga Pemasyarakatan (Lapas)
and prison inmates in Bandung so that they could
Bandung sehingga mereka tetap dapat produktif.
remain productive. The following table shows the
Berikut adalah perkembangan Kraviti setelah
progress made by the Kraviti Team with the help of
mendapatkan dukungan modal dari Bank Mandiri:
project capital from Bank Mandiri:
Sustainability Report 2013 PT Bank Mandiri (Persero) Tbk.
Investasi untuk Bangsa, Masyarakat dan Lingkungan Investing in the Nation, the Community and the Environmet
Program Bina Lingkungan
Environmental Development Program
Sebelum Implementasi / Before
Setelah Implementasi / After
Penerimaan dan perubahan
Program belum diterima secara
Penghuni lapas yang menjadi
mindset penghuni lapas /
baik oleh seluruh penghuni Lapas
binaan lebih bersifat positif,
Acceptance by and change in
/ Program not accepted by all
optimis, tidak lagi sarkastik,
mindsets of inmates
inmates
menghilangkan kejenuhan
Keterangan / Description
selama berada di dalam penjara / Inmates who received mentoring became more positive, optimistic, less sarcastic, their lives became less monotonous
Jumlah binaan / Number of
3 orang / 3 person
10 orang / 10 person
Dukungan promosi / Promotional
Belum terdapat media promosi
Sudah tersedia media promosi
support
yang komprehensif / No
melalui website, social media,
comprehensive promotion
brosur, company profile dan
persons helped
lainnya / Comprehensive promotiol using website, social media, brochure, company profile and so forth Jaringan pemasaran / Marketing
- Konsinyasi 2 toko di Jakarta
network
- Pemasaran terbatas di dalam negeri - Pameran sifatnya lokal
- Konsinyasi 2 toko di Jakarta dan 4 toko di Bali - Pemasaran di Indonesia dan Eropa - Pameran di Jakarta dan
- Stocked by 2 stores in Jakarta - Limited distribution in Indonesia
Belanda - 3 klien tetap dengan sistem Purchase Order
- Only participated in local expos - Stocked by 2 stores in Jakarta and 4 stores in Bali - Sold in Indonesia and Europe - Participated in expos in Jakarta and Netherlands - 3 regular clients based on purchase order system
Laporan Berkelanjutan 2013 PT Bank Mandiri (Persero) Tbk.
137
Investasi untuk Bangsa, Masyarakat dan Lingkungan Investing in the Nation, the Community and the Environmet
138
Program Bina Lingkungan
Environmental Development Program
•
Tim Nalacity-Pemenang I MBM Challenge di
•
Nalacity Team - MBM Challenge Winner in the
bidang usaha kreatif kategori start up, mereka
category of creative business start-up, the Nalacity
mencoba melakukan pemberdayaan bagi mantan
team helped to empower former leprosy patients by
penderita kusta dengan mengembangkan bisnis
developing a creative fashion business in Sitanala
kreatif fashion di Desa Sitanala, Tangerang, Jawa
village, Tangerang, West Java. The following table
Barat. Berikut adalah perkembangan kegiatan
shows the progress made by the Nalacity Team with
kewirausahaan
the help of project capital from Bank Mandiri:
sosial
oleh
Nalacity
setelah
mendapatkan dukungan project capital dari Bank Mandiri:
Sebelum Implementasi / Before
Keterangan / Description
Setelah Implementasi / After
20 orang ibu-ibu mantan penderita
25 orang ibu-ibu mantan
Jumlah binaan / Number of
kusta
penderita kusta
persons helped
20 women who were former
25 women who were former
leprosy patients
leprosy patients
Rp 400 ribu-800 ribu per bulan
Rp 1 juta-1,6 juta per bulan
Rp 400 thousand-800 thousand per
Rp 1 million-1,6 million per
month
month
Kuantitas produksi / Production
20-40 jilbab per bulan
50-80 jilbab per bulan
volume
20-40 hijab per month
50-80 hijab per month
5 jenis / 5 styles
13 jenis / 13 styles
Penghasilan / Earnings
Variasi produk / Number of styles produced
Kemandirian Edukasi dan Kewirausahaan [G4-15]
Self-Reliance In Education And Entrepreneurship [G4-15]
1. Wirausaha Muda Mandiri
1. Wirausaha Muda Mandiri (Mandiri Young Entrepreneur) Program
Sejak tahun 2007, Bank Mandiri telah melaksanakan
Established in 2007, the Wirausaha Muda Mandiri or
program
(WMM),
Mandiri Young Entrepreneur (WMM) program is the
sebuah program unggulan dari pilar edukasi dan
Wirausaha
Muda
Mandiri
Bank’s flagship program under the education and
kewirausahaan CSR Mandiri, dimana fokus utama dari
entrepreneurship pillar of our CSR program. The main
pelaksanaan program ini adalah untuk mencari bibit-
focus of the program is on identifying the seeds of
bibit pengusaha muda dan memberikan apresiasi
entrepreneurship among young people and showing
bagi mereka karena telah berani terjun berwirausaha
appreciation to them for being courageous enough
Sustainability Report 2013 PT Bank Mandiri (Persero) Tbk.
Investasi untuk Bangsa, Masyarakat dan Lingkungan Investing in the Nation, the Community and the Environmet
Program Bina Lingkungan
Environmental Development Program
serta melaksanakan pembinaan secara berkelanjutan
to take the plunge by starting their own businesses. As
dengan harapan agar usaha mereka dapat terus naik
part of this, we provide them with ongoing mentoring
kelas.
so that their businesses can continue to grow and prosper.
Beberapa rangkaian kegiatan WMM yang telah
The various WMM activities that have been undertaken
dilaksanakan sejak tahun 2007 hingga 2013 adalah
between 2007 and 2013 are as follows:
sebagai berikut: •
Workshop WMM bertujuan untuk memberikan
•
WMM workshop program – these workshops
gambaran kepada mahasiswa tentang manfaat
are aimed at providing an overview of the
berwirausaha
pakar
benefits of entrepreneurship to students through
dan pengusaha nasional yang tampil sebagai
the participation of national-level experts and
narasumber guna memberikan wawasan dan
entrepreneurs who appear as a guest speakers to
inspirasi bagi generasi muda agar mereka memiliki
provide insights and inspiration to the younger
semangat untuk berwirausaha. Workshop WMM
generation so as to encourage them to become
diadakan di beberapa kota besar di Indonesia
involved in entrepreneurship. WMM workshops
seperti Surabaya, Bandung, Makassar, Yogyakarta,
have been held many major cities around
Menado, Malang, Medan, Banjarmasin, Palembang,
Indonesia, including Surabaya, Bandung, Makassar,
melalui
partisipasi
para
Laporan Berkelanjutan 2013 PT Bank Mandiri (Persero) Tbk.
139
Investasi untuk Bangsa, Masyarakat dan Lingkungan Investing in the Nation, the Community and the Environmet
140
Program Bina Lingkungan
Environmental Development Program
Denpasar, Bogor, Ambon, Jayapura, Balikpapan,
Yogyakarta, Manado, Malang, Medan, Banjarmasin,
Lampung dan Mataram dengan total peserta
Palembang, Denpasar, Bogor, Ambon, Jayapura,
mencapai lebih dari 31.000 mahasiswa.
Balikpapan, Lampung and Mataram. It is estimated that the workshops have been attended by more than 31,000 students.
•
Penghargaan
WMM
Technopreneur
(MYT)
dan
Mandiri
Young
•
The WMM and Mandiri Young Technopreneur
sebagai
(MYT) Awards – These awards are presented as
bentuk apresiasi Bank Mandiri kepada generasi
an expression of appreciation by Bank Mandiri for
muda yang sudah berani terjun berwirausaha
those young people who have been courageous
dan siap berinovasi untuk membangun Tanah Air
enough to start up their own businesses and who
melalui kontribusi nyata di sektor riil. Penghargaan
have demonstrated a readiness to innovate so as
WMM diberikan kepada generasi muda yang berani
to help develop the country by making a tangible
berwirausaha di bidang boga, kreatif serta industri,
contribution in the real sector. WMM awards are
perdagangan dan jasa. Sedangkan penghargaan
presented in the categories of catering, industry,
MYT diberikan kepada generasi muda yang
creative industries, trade and services, while MYT
berusaha di bidang Teknologi IT dan Teknologi
awards are given to young people who have started
non IT. Total peserta Penghargaan WMM sejak 2007
up businesses in the IT and other technology-
mencapai lebih dari 21.000 mahasiswa dan alumni,
related fields. The total number of young students
sedangkan total peserta Penghargaan MYT sejak
and alumni who participated in the WMM Awards
diluncurkan pada 2011 mencapai lebih dari 2.700
since 2007 now stands at more than 21,000, while
tim inovatif.
more than 2,700 teams have participated in the
dilaksanakan
MYT Awards since they were launched in 2011. •
Pembinaan
berwirausaha
diberikan
pasca
•
Fostering entrepreneurship – after an individual
kegiatan penghargaan, dimana para peserta WMM
or team has been presented with a WMM or
dan MYT tidak dilepas begitu saja akan tetapi diberi
MYT award, they are not simply left to fend for
berbagai bentuk program pembinaan agar usaha
themselves, but rather are provided with various
mereka bisa terus berkembang. Selama tahun 2013,
forms of business support and mentoring so that
Bank Mandiri telah melaksanakan serangkaian
they can expand and prosper. During the course of
pembinaan kepada peserta WMM dan MYT dalam
2013, Bank Mandiri conducted a series of WMM and
bentuk antara lain Bootcamp, kunjungan ke pabrik
MYT activities to foster award winners, including the
Bogasari, pertemuan dengan angel investor serta
staging of an entrepreneurship bootcamp, a visit to
program coaching selama 1 tahun penuh. Selain
the Bogasari factory, arranging meetings with angel
itu, Bank Mandiri juga berupaya untuk membantu
investors, and the provision of one-year mentoring
mempromosikan produk dan usaha para pemenang
programs. In addition, Bank Mandiri has helped to
dan finalis WMM dan MYT melalui dukungan
promote the products and businesses of WMM and
pameran dan mempublikasikan usaha mereka
MYT winners and finalists through exhibitions and
melalui sarana media sosial dan website WMM.
publicizing their businesses through social media sites and on the WMM website.
Sustainability Report 2013 PT Bank Mandiri (Persero) Tbk.
Investasi untuk Bangsa, Masyarakat dan Lingkungan Investing in the Nation, the Community and the Environmet
141
Program Bina Lingkungan
Environmental Development Program
•
•
Wirausaha Mandiri Expo (WME) adalah ajang
•
Mandiri Entrepreneurship Expo – This expo is a
untuk membuka peluang dan jaringan bisnis guna
showcase for business opportunities and provides
pengembangan usaha para binaan Bank Mandiri.
outstanding networking opportunities for the
Selain itu, pelaksanaan expo diharapkan dapat
businesses being assisted by Bank Mandiri. In
menjadi ajang pertemuan seluruh pemangku
addition, the expo brings together all stakeholders
kepentingan termasuk masyarakat dan akademisi
in one place, including the public and academics, so
dalam merealisasikan komitmen pengembangan
as to help develop entrepreneurship in Indonesia. In
kewirausahaan di Indonesia. Pada tahun 2013,
2013, the Mandiri Entrepreneur Expo was attended
Wirausaha Mandiri Expo diikuti oleh 250 peserta
by 250 exhibitors and visited by more than 19,000
dan dikunjungi oleh lebih dari 19.000 orang.
people.
National Lecturer Series (NLS)
merupakan
•
National Lecturer Series (NLS) – This program
program kuliah kewirausahaan via sarana video
involves the delivery of regular lectures on
streaming yang dilaksanakan bekerja sama dengan
entrepreneurship
Direktorat Jenderal Perguruan Tinggi Kementerian
collaboration with the Ministry of Education and
Pendidikan Nasional dan Budaya. Forum NLS
Culture’s Directorate General of Higher Education.
melibatkan berbagai praktisi bisnis untuk berbagi
The NLS forum brings together well-known
pengalaman. Hingga tahun 2012, NLS telah
businesspeople practitioners to share experiences
dilaksanakan sebanyak tujuh kali dan melibatkan
with budding young entrepreneurs. As of the end
11.280 mahasiswa dari
95 perguruan tinggi di
of 2012, the NLS had delivered seven lectures,
Indonesia. Khusus untuk tahun 2013, kegiatan NLS
which reached 11,280 students from 95 universities
dilaksanakan di 4 kota di Indonesia, yakni Jakarta,
across the country. In 2013, the NLS focused on 4
Surabaya, Padang dan Denpasar serta diikuti oleh
cities in Indonesia - Jakarta, Surabaya, Denpasar and
lebih dari 8.400 mahasiswa.
Padang, and successfully reached more than 8,400
via
video
streaming
in
students. •
WMM Goes to Pesantren merupakan upaya Bank
•
WMM Goes to Pesantren – This program reflects
Mandiri untuk menciptakan para wirausahawan
Bank Mandiri’s commitment to forging resilient
muda tangguh yang berasal dari kalangan
young entrepreneurs from pesantren (Islamic
pesantren. Melalui program WMM Goes to
boarding school) backgrounds. Through the
Pesantren, Bank Mandiri ingin meningkatkan
WMM Goes to Pesantren program, the bank
keterampilan santri pondok pesantren guna
wants to enhance the skills of students in order
menumbuhkan sense of business sehingga akhirnya
to foster a sense of business and ultimately to the
akan tercipta wirausaha-wirausaha muda potensial.
establishment of new enterprises. Between 2012
Sejak 2012 hingga akhir tahun 2013, workshop
and the end of 2013, WMM Goes to Pesantren
WMM Goes to Pesantren telah diikuti oleh total
reached a total of 2,750 students.
2.750 santri.
Laporan Berkelanjutan 2013 PT Bank Mandiri (Persero) Tbk.
142
Investasi untuk Bangsa, Masyarakat dan Lingkungan Investing in the Nation, the Community and the Environmet
Program Bina Lingkungan
Environmental Development Program
2. Mandiri Sahabatku
2. Mandiri Sahabatku (My Friend Mandiri)
Sejak tahun 2012, Bank Mandiri meluncurkan program
Bank Mandiri launched its Mandiri Sahabatku (My
Mandiri Sahabatku, sebuah program pemberdayaan
Friend Mandiri) program in 2012 to help empower
Buruh Migran Indonesia (BMI) dengan misi menciptakan
Indonesian migrant workers through the fostering
wirausahawan baru dari kalangan BMI yang dilakukan
of enterprise based on the provision of technical
melalui pemberian pengetahuan dan teknis tentang
knowledge and skills so that the migrants will be able
kewirausahaan, sehingga para BMI nantinya dapat
to live independently upon their return to Indonesia.
hidup mandiri dan tidak perlu menjadi BMI lagi. Melalui program Mandiri Sahabatku, diharapkan
The program is intended to provide the migrants with
dapat menjadi alternatif jalan bagi para BMI untuk
an alternative way to improve their lives and prepare
memperbaiki hidup dan mempersiapkan langkah
for the next stages in their lives, as well as act as an
hidup selanjutnya serta menjadi sarana komunikasi
effective means of communication between migrants
yang efektif dan produktif antar BMI untuk saling
and allow them to share experiences and their plans
berbagi pengalaman dan rencana hidup. Sampai
for the future. As of the end of 2013, the program had
dengan 2013, Mandiri Sahabatku telah diikuti oleh
reached more than 5,300 Indonesian migrant workers
lebih dari 5.300 orang BMI di Hongkong dan Malaysia.
in Hong Kong and Malaysia.
Sustainability Report 2013 PT Bank Mandiri (Persero) Tbk.
Investasi untuk Bangsa, Masyarakat dan Lingkungan Investing in the Nation, the Community and the Environmet
143
Program Bina Lingkungan
Environmental Development Program
3. Mandiri Peduli Pendidikan Program
Mandiri
Peduli
3. Mandiri Cares For Education (MPP)
The Mandiri PEduli Pendidikan (MPP) program
dilaksanakan sebagai bentuk implementasi pilar
Pendidikan
comes under the Self-reliance in Education and
Kemandirian Edukasi dan Kewirausahaan dan menjadi
Entrepreneurship pillar of the Bank’s CSR program
bentuk komitmen dan kepedulian Bank Mandiri
and reflects our commitment and concern for the
terhadap keberlangsungan dan keberhasilan sektor
sustainability and success of the education sector in
pendidikan di Indonesia. Hal ini dilatarbelakangi atas
Indonesia. This is motivated by the awareness that
pertimbangan bahwa pendidikan menjadi faktor kunci
education is the key to creating a quality younger
dalam menciptakan generasi muda yang berkualitas,
generation, with the higher the quality of the education
dimana semakin tinggi kualitas pendidikan yang
provided to young people, the higher living standards
dimiliki generasi muda tersebut, semakin tinggi
will be in Indonesia. The program consists of a series of
pula tingkat kesejahteraan bangsa yang menaungi
related activities, as described below:
mereka. Beberapa rangkaian kegiatan MPP yang telah dilaksanakan adalah sebagai berikut: •
•
Mandiri Edukasi bertujuan untuk memperkaya
•
Mandiri Edukasi (Mandiri Education) is aimed
pengetahuan mahasiswa dan siswa tentang
to enhancing the knowledge of school and
perbankan, pendidikan dan kepemimpinan. Pada
college students about banking, education and
program ini, seluruh jajaran direksi dan pegawai
leadership. As part of this program component, the
Bank Mandiri di seluruh Indonesia secara serentak
members of the Bank Mandiri board of directors,
turun langsung memberikan edukasi di Perguruan
as well as employees throughout Indonesia, visit
Tinggi dan sekolah-Sekolah. Untuk tahun 2013,
universities and schools to talk to students. In 2013,
program Mandiri Edukasi digelar di 210 sekolah dan
the program reached 210 schools and 12 colleges
12 perguruan tinggi di seluruh Indonesia. Program
across Indonesia, with the total number of students
tersebut diikuti oleh 31.500 siswa SD, SMP, dan SMA
involved being 31,500 at the elementary, junior
serta 6.000 mahasiswa. Selain menggelar Mandiri
high, and high school levels and 6,000 college
Edukasi, pada kesempatan yang sama Bank Mandiri
students. In addition, Bank Mandiri also provided
juga membantu pengadaan buku perpustakaan
library books to 210 schools and 12 colleges under
untuk 210 sekolah dan 12 perguruan tinggi.
this component.
Penghargaan
Guru
Berprestasi
merupakan
•
Penghargaan
Guru
Berprestasi
(Teacher
untuk
Achievement Awards) – This is an awards
memacu kreativitas dan aktivitas tenaga pendidik
scheme that is aimed at spurring creativity among
berprestasi
kualitas
educators so as to help improve the quality of
pendidikan dan menciptakan generasi penerus
education and create a future generation that is
bangsa yang tangguh dan mandiri. Sejak pertama
resilient and self-reliant. Since the scheme was
kali dilaksanakan pada 2005 hingga saat ini, tercatat
launched in 2005, approximately 3,300 outstanding
sekitar 3.300 tenaga pendidik berprestasi yang
educators consisting of teachers, principals and
terdiri dari guru, kepala sekolah dan pengawas
school superintendents have received awards from
sekolah
Bank Mandiri.
pemberian
apresiasi dalam
telah
yang
bertujuan
meningkatkan
menerima
penghargaan
Bank
Mandiri.
Laporan Berkelanjutan 2013 PT Bank Mandiri (Persero) Tbk.
Investasi untuk Bangsa, Masyarakat dan Lingkungan Investing in the Nation, the Community and the Environmet
144
Program Bina Lingkungan
Environmental Development Program
•
Penerbitan Buku dilaksanakan Bank Mandiri
•
Publishing – Bank Mandiri regularly publishes
dengan tujuan agar masyarakat dapat teredukasi
with the aim of educating the public to support the
dengan baik serta untuk mendukung pelestarian
preservation of Indonesia’s cultural heritage and
berbagai kekayaan budaya dan seni yang dimiliki
arts. During 2013, the Bank published the following
Indonesia. Selama tahun 2013, Bank Mandiri telah
books: “My First Cartoonal Encyclopebee – Dunia
menerbitkan buku-buku yang bertajuk ”My First
Perbankan,” “My First Vocabeelary - Lets Go To The
Cartoonal Encyclopebee – Dunia Perbankan”, “My
Bank,” and “Peranti Saji Indonesia” and “Mandiri
First Vocabeelary-Lets Go To The Bank”, “Peranti Saji
Sahabatku.”
Indonesia” dan “Mandiri Sahabatku”. •
Beasiswa Mandiri Prestasi diberikan kepada
•
Beasiswa
Mandiri
Prestasi
(Student
siswa/mahasiswa berprestasi dari golongan kurang
Achievement Scholarships) – These scholarships
mampu dimana selama tahun 2013, Bank Mandiri
are awarded to school and college students from
telah memberikan beasiswa kepada lebih dari 700
disadvantaged groups. During 2013, the Bank
siswa/mahasiswa di Indonesia.
provided scholarships to more than 700 school and college students around the country.
Sustainability Report 2013 PT Bank Mandiri (Persero) Tbk.
Investasi untuk Bangsa, Masyarakat dan Lingkungan Investing in the Nation, the Community and the Environmet
Program Bina Lingkungan
Environmental Development Program
•
Dukungan pendidikan lainnya diberikan Bank
•
Other educational support provided by Bank
Mandiri antara lain dalam bentuk pelaksanaan
Mandiri includes the Vocational Training Program
program Pelatihan Kejuruan bagi siswa SMA dan
for high school and vocational school students
SMK bekerjasama dengan PT Krakatau Steel,
(in collaboration with PT Krakatau Steel), the
penyediaan Kapal Pintar Mandiri bekerjasama
Kapal Pintar Mandiri Program (in collaboration
Solidaritas Istri Kabinet Indonesia Bersatu sebagai
with Solidaritas Istri Kabinet Indonesia Bersatu) to
sarana edukasi untuk anak - anak di wilayah
help educate children in border regions, and the
perbatasan dan pelaksanaan program Training
Training of Trainers Program (in collaboration with
of Trainers bekerjasama dengan Pusar Studi
Pusar Studi Qur’an) to improve the competencies
Qur’an untuk meningkatkan kompetensi para
of Muslim preachers, religious advisors and Koran
Da’i/penyuluh
teachers so as to encourage greater professionalism
agama/tenaga
pengajar
dalam
pengajaran Al Qur’an secara profesional dan
and moderation.
berwawasan moderat. Financial Literacy [G4-15]
Financial Literacy [G4-15]
Pilar terakhir dari strategi CSR Mandiri adalah
The final pillar of Bank Mandiri’s CSR strategiy is the
program Financial Literacy,
yaitu kegiatan edukasi
Mandiri Financial Literacy Program, which is aimed at
yang bertujuan agar masyarakat mampu menyusun
educating people so that they can better plan their
perencanaan keuangan pribadi dan keluarga. Bank
personal and family finances. Bank Mandiri hopes that
Mandiri berharap melalui pelaksanaan program ini,
through the implementation of this program, it can
dapat menanamkan mindset baru kepada masyarakat
help instill a new national mindset that good financial
bahwa melalui penyusunan perencanaan keuangan
planning can support overall financial progress.
yang baik dapat mendukung kemajuan finansialnya secara overall. Program Financial Literacy yang dilaksanakan dalam
The program, which was launched in 2013, is delivered
bentuk workshop dan klinik konsultasi ini untuk
through workshops and consultation clinics. It was
pertama kalinya dijalankan pada tahun 2013 ini
expected that more than 10 thousand people would
dan ditargetkan akan diikuti oleh lebih dari 10 ribu
benefit. The program events in these ministries were
peserta. Kegiatan yang telah diikuti oleh sekitar 2.000
attended by approximately 2,000 civil servants,
peserta ini diharapkan dapat mendukung peningkatan
who benefitted by gaining new insights into how to
perekonomian peserta tersebut.
strengthen their finances.
Laporan Berkelanjutan 2013 PT Bank Mandiri (Persero) Tbk.
145
146
Investasi untuk Bangsa, Masyarakat dan Lingkungan Investing in the Nation, the Community and the Environmet
Program Bina Lingkungan
Environmental Development Program
Kegiatan CSR Lainnya
Other CSR Programs
Selain implementasi tiga pilar kegiatan CSR Mandiri
In addition to Bank Mandiri’s three CSR pillars, the Bank
tersebut di atas, Bank Mandiri juga melakukan beberapa
also conducts other CSR activities in the form of:
kegiatan CSR lainnya dalam bentuk:
1. Mandiri Peduli Lingkungan
1. Mandiri Cares for the Environment
Untuk menunjang terciptanya lingkungan yang bersih
To support the creation of a clean and healthy
dan sehat, melalui program Mandiri Kotaku Bersih
environment, through the Mandiri Kotaku Bersih
Jakartaku (MKBJ) Bank Mandiri dan Harian Indopos
Jakartaku
mencoba untuk memberdayakan warga Jakarta dan
collaboration with Indopos daily is helping to empower
Kepulauan Seribu. Program ini dilaksanakan dalam
residents of Jakarta and the Thousand Islands. The
bentuk pemilihan wilayah terbaik dalam hal kebersihan
program involves the presentation of awards to top-
dan manajemen sampah, penghijauan tanaman obat
performing areas in terms of cleanliness and waste
rumah tangga, kerja bakti warga, estetika, kebijakan
management, greening, community service, esthetics,
lokal dan branding.
local policies and branding.
Sustainability Report 2013 PT Bank Mandiri (Persero) Tbk.
Program
(MKBJ),
Bank
Mandiri,
in
Investasi untuk Bangsa, Masyarakat dan Lingkungan Investing in the Nation, the Community and the Environmet
Program Bina Lingkungan
Environmental Development Program
Selain program MKBJ, Bank Mandiri juga melaksanakan
Similar to the MKBJ, the Bersabahat Kotaku, Mandiri
kegiatan Bersabahat Kotaku, Mandiri Labuan Bajoku
Labuan Bajoku is aimed at making the town of Labuan
sebagai bentuk komitmen dan kepedulian untuk
Bajo, NTT, cleaner, more beautiful, more convenient and
membuat kota Labuan Bajo, NTT lebih bersih, indah,
more orderly so as to boost the tourism sector. Labuan
nyaman dan tertata yang yang pada akhirnya dapat
Bajo is known as Komodo Tourism City.
mendukung keberhasilan sektor pariwisata Labuan Bajo yang telah dikenal sebagai Kota Wisata Komodo. Salah satu bentuk komitmen dan kepedulian Bank
Another expression of Bank Mandiri’s commitment
Mandiri terhadap upaya kepedulian lingkungan lainnya
to and concern for the bank the environment is the
diwujudkan melalui pelaksanaan program Listrik Desa
Listrik Desa Mandiri (Mandiri Village Electrification)
Mandiri bagi masyarakat adat Banten Kidul yang
Program which is aimed at the Banten Kidul indigenous
berdomisili dalam Taman Nasional Gunung Halimun
community, which inhabits the Halimun-Salak National
Salak di wilayah selatan perbatasan provinsi Jawa Barat
Park on the southern border between the provinces of
dan Banten.
West Java and Banten.
2. Mandiri Peduli Kesehatan
2. Mandiri Cares for Health
Terkait kegiatan kesehatan, program utama yang
In the health-related sector, Mandiri’s principal program
telah diselenggarakan sejak tahun 2004 mencakup
since 2004 has been its anti-tuberculosis project
upaya menurunkan tingkat prevalensi penyakit
(in collaboration with the Indonesian Tuberculosis
tuberkulosis (TBC), bekerjasama dengan Perkumpulan
Eradication Association (PPTI)). As of the end of 2013,
Pemberantasan
(PPTI).
the number of tuberculosis patients receiving medical
Hingga tahun 2013, jumlah penderita TBC yang telah
assistance stood at by more than 9,000. In addition, to
menerima bantuan pengobatan sebanyak lebih dari
support the process of treating patients, Bank Mandiri
9.000 penderita TBC. Selain itu, untuk mendukung
provides assistance to help renovate the PPTI Lung
proses pengobatan kepada para penderita Bank
Clinic.
Tuberkulosis
Indonesia
Mandiri juga telah memberikan bantuan renovasi bangunan Klinik Paru PPTI agar para penderita TBC dapat berobat dengan nyaman dan aman. Selain PPTI, Bank Mandiri juga bekerjasama dengan
Bank Mandiri also works with the Indonesian
Yayasan Kanker Indonesia membantu 140 orang
Cancer Foundation to help 140 cancer patients from
penderita kanker dari kalangan kurang mampu untuk
disadvantaged backgrounds receive treatment. In
menanggulangi masalah kanker yang dialaminya serta
addition, Bank Mandiri works with the Indonesian
membantu biaya pengobatan dan tindakan medis awal
Children’s Oncology Foundation to help children with
bagi pasien tersebut. Adapun khusus untuk mendukung
cancer. As part of this assistance, the Bank has provided
tingkat kesembuhan penderita kanker usia anak-anak,
a vehicle to collect children with cancer for treatment
Bank Mandiri bekerjasama dengan Yayasan Onkologi
and bring them home afterwards.
Anak Indonesia telah menyediakan mobil transportasi antar jemput yang akan memudahkan anak penderita kanker saat harus menjalani pengobatan.
Laporan Berkelanjutan 2013 PT Bank Mandiri (Persero) Tbk.
147
Investasi untuk Bangsa, Masyarakat dan Lingkungan Investing in the Nation, the Community and the Environmet
148
Program Bina Lingkungan
Environmental Development Program
Kepedulian sosial Bank Mandiri di bidang kesehatan
Bank Mandiri’s concern for the underprivileged in the
kepada masyarakat kurang mampu ditunjukkan
field of healthcare is also shown by its provision of free
pula dalam bentuk operasi bibir sumbing, operasi
cleft lip surgery, hernia surgery, cataract surgery and
hernia, operasi katarak dan khitanan massal. Selain
mass circumcisions. In addition, the Bank also regularly
itu, Bank Mandiri juga melaksanakan Pasar Murah
stages Discount Sales (Pasar Murah) by providing 40,000
dengan menyediakan 40.000 paket sembako yang
packages containing households for distribution at 10
didistribusikan di 10 lokasi di Indonesia.
locations across Indonesia.
3. Mandiri Peduli Sarana
3. Mandiri Cares for Infrastructure
Selama tahun 2013, Bank Mandiri telah melaksanakan
As part of the Mandiri Peduli Sarana, Bank Mandiri
renovasi
guna
undertook the renovation or construction of more than
mendukung pengembangan pendidikan terhadap
16 buildings in educational institutions so as to support
lebih dari 16 bangunan di berbagai lembaga
the development of the education sector. In addition,
pendidikan. Selain itu, Bank Mandiri juga memberikan
the Bank also helped provide education support
bantuan prasarana penunjang pendidikan lainnya
infrastructure in 2013 that included the procurement of
berupa pengadaan mobil pintar, bus kampus,
campus smart cars, buses and bicycles, the construction
pembangunan jalur, halte dan sepeda kampus,
of campus bicycle lanes and halts, the provision of
pengadaan fasilitas perpustakaan dan penyediaan
library facilities and the procurement of computers
sarana komputer serta printer. Selain itu, selama
and printers. In addition, Bank Mandiri helped build
tahun 2013 Bank Mandiri juga melakukan kegiatan
or renovate places of worship all across the country,
pembangunan ataupun renovasi sarana peribadatan
including 32 mosques / prayer rooms, 22 churches and
di seluruh wilayah Indonesia yang meliputi 32 masjid/
two temples.
maupun
pembangunan
sarana
mushola, 22 Gereja dan 2 Pura. Selain penyediaan sarana dan prasarana, Bank Mandiri
In addition to the provision of infrastructure and
juga melaksanakan pemberian santunan kepada 800
facilities, the bank also provided support to 800 children
anak yang terdiri dari anak yatim/dhuafa, siswa SLB
consisting of orphans and abandoned children, deaf
tuna rungu dan anak penderita kanker yang ada di
students and children with cancer in the Greater Jakarta
sekitar wilayah Jabodetabek. Kegiatan ini merupakan
area. This support was just one more manifestation of
salah satu bentuk kepedulian Bank Mandiri terhadap
Bank Mandiri’s concern for the disadvantaged in society.
lingkungan sekitar dengan harapan bahwa bantuan yang diberikan tersebut dapat meringankan beban dan memberikan kebahagiaan kepada anak-anak yatim dan tidak mampu.
Sustainability Report 2013 PT Bank Mandiri (Persero) Tbk.
Investasi untuk Bangsa, Masyarakat dan Lingkungan Investing in the Nation, the Community and the Environmet
Program Bina Lingkungan
Environmental Development Program
4. Mandiri Peduli Bencana Sebagai
bentuk
kepedulian
4. Mandiri Cares for Disaster korban
As an expression of its concern for the victims of natural
bencana alam, selama tahun 2013 Bank Mandiri telah
terhadap
disasters, in 2013 Bank Mandiri provided assistance to
memberikan bantuan kepada korban bencana banjir di
victims of floods in a number of areas, including Jakarta,
beberapa daerah antara lain yaitu DKI Jakarta, Ambon-
Ambon (North Sulawesi), Manado (North Sulawesi),
Sulawesi Utara, Manado-Sulawesi Utara, Karawang-
Karawang and Cikampek (West Java), Lampung and
Jawa Barat dan Cikampek - Jawa Barat, Lampung dan
Kendari (Southeast Sulawesi). In addition, Bank Mandiri
Kendari-Sulawesi Tenggara. Selain itu, Bank Mandiri
provided assistance to victims of landslides in Manado,
juga memberikan bantuan kepada korban bencana
North Sulawesi, and Jorong, West Sumatra, as well as
tanah longsor di Manado, Sulawesi Utara dan Jorong,
earthquake victims in Lombok, West Nusa Tenggara,
Sumatera Barat, serta bantuan kepada korban bencana
and Aceh Tengah.
gempat di Lombok, NTB dan Aceh Tengah. Selain pemberian bantuan langsung kepada korban
In addition to providing direct assistance to disaster
bencana, Bank Mandiri telah menyerahkan 20 ribu
victims, Bank Mandiri also donated 20 thousand Mandiri
Kompor Mandiri berikut 20 ribu refill bahan bakar
Stoves and to 20 thousand fuel refills to the Indonesian
kepada Palang Merah Indonesia dan Badan Nasional
Red Cross and the National Disaster Management
Penanggulangan Bencana untuk dapat dimanfaatkan
Agency for use in disaster relief efforts around the
dalam upaya penanganan bencana di berbagai wilayah
country.
Indonesia.
Laporan Berkelanjutan 2013 PT Bank Mandiri (Persero) Tbk.
149
Investasi untuk Bangsa, Masyarakat dan Lingkungan Investing in the Nation, the Community and the Environmet
150
Komitmen untuk Lingkungan [G4-EN3] Environmental Commitment [G4-EN3]
Sumber daya alam yang terbatas ketersediaannya
The fact that natural resources are finite means that
memerlukan kearifan dari kita semua dalam pengelolaan
wisdom is required of all of us in their management and
dan penggunaannya agar tidak memberikan dampak
use so as to avoid negative impacts on the environment.
negatif terhadap lingkungan.
Penggunaan sumber
The excessive use of natural resources, such as electricity
daya alam seperti misalnya listrik dan air secara
and water results in waste and has been scientifically
berlebihan mengakibatkan pemborosan dan secara
proven to contribute to the greenhouse effect and
ilmiah telah dibuktikan berdampak timbulnya efek
climatic changes, such as a rise in the Earth’s surface
rumah kaca serta berbagai perubahan pada alam yang
temperature, higher sea levels and adverse effects on
kita rasakan seperti naiknya suhu permukaan bumi,
plants and animals all around the world.
naiknya permukaan laut dan punahnya kekayaan hayati di segala penjuru dunia. Bank Mandiri sebagai bank terbesar nasional, yang terus
Bank Mandiri, the nation’s largest bank, is very much
tumbuh dan berkembang, sangat menyadari bahwa
aware that poor environmental conditions will
kondisi lingkungan yang buruk pada akhirnya akan
ultimately affect economic activity, which in turn will
mempengaruhi aktifitas ekonomi yang berdampak
impact both on Indonesian and global economic
pada terhambatnya laju ekonomi nasional maupun
growth. In line with the Bank’s concern, and that of
global. Kepedulian Bank Mandiri beserta seluruh jajaran
its directors and commissioners, staff and employees
manajemen, staf dan karyawan di cabang maupun
around the nation, Bank Mandiri will continue to do
pusat, akan terus menerus secara bertanggung jawab
everything in its power to ensure that it uses natural
melakukan penghematan penggunaan sumber daya
resources wisely and efficiently.
alam secara bijaksana. Beberapa aspek yang secara sungguh-sungguh
In concrete terms, Bank Mandiri has taken significant
ditindaklanjuti adalah penghematan konsumsi energi
steps to reduce its consumption of energy, water, fuel,
listrik , konsumsi air bersih , penghematan penggunaan
and paper, and to increase recycling of waste oil and
BBM, penggunaan kertas, pengelolaan limbah minyak
paper. It is also involved in various other programs
maupun kertas serta program-program lain yang
focused on environmental preservation.
sifatnya mendukung pelestarian lingkungan hidup. Power Consumption [G4-EN5]
Konsumsi Energi Listrik [G4-EN5] kegiatan
The power that Bank Mandiri uses, both at head office
operasional Bank Mandiri baik pusat maupun cabang
and throughout the branch network, is supplied by the
seluruhnya dipasok oleh Perusahaan Listrik Negara
State Electricity Company (PLN).
Energi
listrik
yang
digunakan
untuk
(PLN).
Sustainability Report 2013 PT Bank Mandiri (Persero) Tbk.
Investasi untuk Bangsa, Masyarakat dan Lingkungan Investing in the Nation, the Community and the Environmet
Komitmen untuk Lingkungan Environmental Commitment
Total pemakaian energi listrik di kantor pusat
Total power consumption at the bank’s headquarters,
Bank Mandiri termasuk oleh para tenant di tahun
including tenants, in 2013 amounted to 33,075,010
2013 sebesar 33.075.010 Kwh dengan nominal Rp
Kwh, which cost Rp 35,482,136,670.85. The usage rate
35.482.136.670,85. Angka pemakaian ini naik sebesar
was up 0.134 % compared to 2012, when the figure
0.134%
tahun
was 29,172,000 kWh. In monetary terms, this marked
2012 sebesar 29.172.000 Kwh atau naik sebesar Rp
an increase of Rp 9,105,709,790.85. The increase
9.105.709.790,85. Kenaikan pemakaian energi listrik
in electrical energy consumption was due to the
ini disebabkan adanya perkembangan bisnis Bank
expansion in the Bank’s business, as well as an increase
Mandiri, selain dari kenaikan harga satuan per Kwh dari
in the unit price per Kwh charged by PLN.
dibandingkan
pemakaian
pada
PLN. Konsumsi Air Bersih [G4-EN8]
Water Consumption [G4-EN8]
Sesuai data tahun 2011, kebutuhan air bersih Gedung
According to data from 2011, water consumption at
Plaza Mandiri mencapai ± 20.000 m³/bulan. Sedangkan
Plaza Mandiri amounted to approximately 20,000 m³
pemenuhan air dari PDAM adalah ± 12.500 m³/
/ month. Of this figure, only some 12,500 m³/month is
bulan dan pemenuhan dari air tanah (deep well)
supplied by the local government water utility (PDAM),
adalah ± 3.000 m³/bulan. Seperti yang kita ketahui,
while approximately 3,000 m³/month is extracted from
penggunaan air tanah (deep well) yang berlebihan
the ground water by means of a deep well. As we know,
akan mempengaruhi penurunan kualitas struktur
the excessive use of ground water will adversely affect
tanah sehingga dapat memperbesar potensi banjir.
the soil structure and increase the potential for flooding
Berangkat dari hal tersebut, sejak tahun 2012 Bank
through subsidence. In consequence of this, the Bank
Mandiri telah menerapkan teknologi Water Recycle di
introduced water recycling at Plaza Mandiri, with the
Gedung Plaza Mandiri. Penggunaan air hasil daur ulang
recycled water being used in the air-conditioning
tersebut digunakan untuk pemenuhan cooling tower
system’s cooling towers and to water the Plaza Mandiri
(penghawaan AC) dan taman di gedung Plaza Mandiri.
grounds.
Masjid 2.000 m3 Foodcourt 1.000 m3
Cooling Tower 5.600 m3
Taman 400 m3 Toilet
Figure 1: Structure of Clean Water Needs, Plaza Mandiri (2011 data)
11.000 m3
Laporan Berkelanjutan 2013 PT Bank Mandiri (Persero) Tbk.
151
Investasi untuk Bangsa, Masyarakat dan Lingkungan Investing in the Nation, the Community and the Environmet
152
Komitmen untuk Lingkungan Environmental Commitment
Pada tahun 2013, penggunaan air tanah sudah sama
The use of ground water was completely discontinued
sekali tidak digunakan. Pemakaian air PDAM pada
in 2013. Meanwhile, PDAM water consumption in 2013
tahun 2013 sebesar 150.597,77 m3, adapun pasokan air
amounted to 150.597,77 m3, with 79.337,04 m3 of this
yang dipenuhi dari Water Recycle sebesar 79.337,04 m3
(or 34,5%) consisting of recycled water.
atau telah mencapai 34,5% dari total penggunaan air bersih. Penanganan Pencemaran Udara dari aktifitas
Vehicular Air Pollution
Transportasi Dalam mencegah kerusakan lingkungan akibat dari
To reduce environmental damage resulting from
aktifitas transportasi kendaraan operasional Bank
the emissions produced by Bank Mandiri’s vehicles,
Mandiri, maka telah dilaksanakan pemeliharaan dan
we conducted regular maintenance, inspection and
pemeriksaan
testing of all our vehicles and use high-octane fuel that
maupun pengujian secara berkala serta
is more environmentally friendly. Thanks to our regular
penggunaan bahan bakar beroktan tinggi yang
inspections, the level of emissions from our vehicles
ramah lingkungan, dengan pemeriksaan berkala ini,
has been reduced. Based on the results of ambient air
gas buang dari kendaraan tersebut menjadi lebih
quality measurements conducted in the parking lot
rendah kandungan polusinya dan ramah lingkungan.
at Plaza Mandiri, none of the parameter exceeded the
Berdasarkan hasil pengukuran kualitas udara ambient
quality standards established by Jakarta Gubernatorial
yang dilakukan di halaman parkir Gedung Perkantoran
Directive No 551 of 2001. The same applied in the case
Plaza Mandiri, tidak ada parameter yang melebihi
of the air quality measurements taken in the lobby at
baku mutu yang ditetapkan berdasarkan Keputusan
Plaza Mandiri, which were within the quality standards
Gubernur DKI No. 551 tahun 2001, demikian juga
established by Jakarta Gubernatorial Directive No. 54 of
sama pada hasil pengukuran kualitas udara ruang
2008.
terhadap
semua
kendaraan
operasional
yang dilakukan di ruang lobby Gedung Perkantoran Plaza Mandiri yang masih di bawah baku mutu yang ditetapkan berdasarkan Peraturan Gubernur Prov. DKI Jakarta No. 54 tahun 2008. Ajakan dan himbauan terus dilakukan kepada
We continuously encourage all the staff and employees
seluruh staf dan karyawan untuk berperan aktif
to play an active role in preserving the environment
dalam pelestarian lingkungan antara lain dengan
by such things as reducing fuel usage by switching
cara berhemat dalam penggunaan BBM dengan
to public transport, cycling to work, and reducing
menggunakan kendaraan umum, bersepeda ke
the number of meeting and vehicle use through the
kantor, mengurangi rapat atau pertemuan dengan
use of teleconferencing. We also help maintain the
menggunakan kendaraan tetapi dengan teleconference.
environment through the planting of shade trees in the
Pemeliharaan melalui penanaman-penanaman pohon
grounds of Plaza Mandiri.
lindung di sekitar Gedung Perkantoran Plaza Mandiri.
Sustainability Report 2013 PT Bank Mandiri (Persero) Tbk.
Investasi untuk Bangsa, Masyarakat dan Lingkungan Investing in the Nation, the Community and the Environmet
153
Komitmen untuk Lingkungan Environmental Commitment
Pengelolaan Limbah
Waste Management
Melalui konsep 3R (Reduce, Reuse dan Recycle), Bank
Through the 3R concept (Reduce, Reuse and Recycle),
Mandiri bekerja sama dengan pihak ketiga mengolah
Bank Mandiri has entered into an agreement with a
sampah plastik dan kertas sehingga sampah tersebut
third party contractor to process plastic and paper
sampai pada tempat pembuangan akhir. Limbah
waste. Lubricating oil waste from our generator set
berupa minyak pelumas dari genset yang termasuk
– categorized as hazardous and toxic waste by the
limbah berbahaya dan beracun dalam klasifikasi
Ministry of the Environment – is stored in a safe place
Kementerian Lingkungan Hidup, telah kami kelola
before being collected by a third party contractor that is
dengan baik yaitu ditampung dan disimpan di tempat
licensed by the Ministry of the Environment. Emissions
yang aman, untuk selanjutnya diserahkan kepada pihak
from the generator are also regularly tested and
ketiga yang memiliki ijin dari Kementrian Lingkungan
consistently pass the air quality standards established
Hidup. Hasil uji emisi genset terhadap kualitas udara,
by Jakarta Gubernatorial Directive No. 670 of 1999.
tidak ada yang melebihi baku mutu yang ditetapkan SK Gub Provinsi DKI Jakarta No. 670 Tahun 1999 tentang Baku Mutu Emisi Sumber Tidak Bergerak. Penggunaan Kertas
Paper Use
Penghematan penggunaan kertas terus diupayakan
Bank Mandiri continuously strives to reduce paper
oleh Bank Mandiri yaitu dengan melalui dukungan
use by maximizing the use of IT so that paperless
Teknologi Informasi sehingga transaksi yang berbasis
transactions become the norm.
kertas diganti dengan tanpa kertas (paperless). Penggunaan ATM menghemat kertas atas setiap
ATM Machine has saved the paper that used in every
transaksi yang sebelumnya dilakukan di banking hall
transaction, for various application transaction form,
antarab lain, pengggunaan kertas untuk formulir
like deposit form, transfer form, and any other payment
aplikasi transaksi penyetoran, penarikan, pemindah
form.
bukuan dan pembayaran-pembayaran lainnya. Trx: Transaksi
Transaksi / Transaction
ATM
2011
2012
2013
Jumlah ATM
Jumlah Trx
Jumlah ATM
Jumlah Trx
Jumlah ATM
Jumlah Trx
9.137
663.975.645
10.985
813.216.460
11.514
844.032.815
Selain itu penghematan kertas dilakukan dengan
In addition, we also strive to educate our customers
mengedukasi nasabah untuk bertransaksi secara online
to conduct their transactions using online facilities
(Internet Banking, Phone Banking dan SMS Banking)
((Internet Banking, Phone Banking and SMS Banking).
dan adanya upaya mendesain ulang formulir-formulir
We have also redesigned the forms and reports we use,
serta laporan yang dipergunakan serta kebijakan
as well as management policies, so as to use recycled
manajemen juga dilakukan untuk menggunakan kertas
paper wherever possible.
“recycle” dalam operasional sehari-hari.
Laporan Berkelanjutan 2013 PT Bank Mandiri (Persero) Tbk.
bokor jawa
Penghargaan & Pencapaian Awards & Achievements
Lembar Umpan Balik Feedback Sheet
PENGHARGAAN DAN PENCAPAIAN Awards & Achievements
Penghargaan dan Pencapaian Awards & Achievements
156
Penghargaan Dan Pencapaian Awards & Achievements
Penghargaan Domestik / Domestic Awards Tanggal Penghargaan Tgl 29
Bulan Januari
Penghargaan Nama Penghargaan Digital Brand of The Year 2012
Kategori Penghargaan 1st, Product Digital Brand - Uang Elektronik (e-Toll Card)
Pemberi Penghargaan Infobank
2nd, Product Digital Brand - Kartu Debit 31
Januari
Indonesia Brand Champion 2013
Bronze Brand Champion of Most Popular Brand; Conventional Banking
Majalah Marketeers
Silver Brand Champion of BRandEquity; Conventional Banking (Asset > IDR 75 Trillion) 26
Februari
20 Indonesia Most Admired CEO 2013
20 Indonesia Most Admired CEO 2013 untuk Bp. Zulkifli Zaini
Warta Ekonomi
2
Mei
Fortune Most Admired Companies 2013
The First Winner In Banking and Finance Industry
Fortune Indonesia
The Best 20 of Most Admired Companies in Indonesia
28
Mei
Indonesia Most Admired Companies 2013
Perbankan
Majalah Warta Ekonomi
29
Mei
Banking Efficiency Award 2013
Bank BUMN
Bisnis Indonesia
4
Juni
Investor Best Bank Awards 2013
3rd, Bank Umum Aset di atas Rp100 Triliun
Majalah Investor
10
Juni
Web BUMN Awards 2013
Website BUMN Transaksional Terbaik 2013
Beritasatu.com
14
Juni
Banking Service Excellence 2013
Most Consistence Bank in Serfvice Excellence
Marketing Research Indonesia dan Majalah Infobank
Golden Trophy for Best Overall Performance 2013 2nd, Terbaik Satpam 1st, Terbaik Customer Service 1st, Terbaik Internet Banking 2nd, Terbaik Phone Banking - Mesin 1st, Terbaik Teller 1st, Terbaik Phone Banking - Officer 2nd, Terbaik Mobile Internet 2nd, Terbaik ATM 1st, Terbaik E-Banking
20
Juni
Acara Property And Bank Award 2013
Bank berkinerja sangat bagus - aset di atas Rp 200 triliun
Sustainability Report 2013 PT Bank Mandiri (Persero) Tbk.
Majalah Property dan Bank
Penghargaan dan Pencapaian Awards & Achievements
Penghargaan Dan Pencapaian Awards & Achievements
Tanggal Penghargaan
Penghargaan
Pemberi Penghargaan
Tgl 25
Bulan Juni
Nama Penghargaan Indonesia Green Awards 2013
Kategori Penghargaan Pelestari Energi Terbarukan
27
Juni
Indonesia Best Public Companies 2013 - Best Wealth Creator
SWA 100: Indonesia Best Public Companies 2013 Based on WAI (Wealth Added Index) method
Majalah SWA
4
Juli
Indonesia Original Brand 2013
1st place, Bank
Majalah SWA
5
Juli
Infobank Awards 2013
Kinerja Keuangan “Sangat Bagus” 2008-2012
Majalah Infobank
28
Agustus
BUMN Marketing Award 2013
Bronze Winner, kategori Tactical
BUMN Track
Indonesia Green Awards
Bronze Winner, kategori Strategic 29
Agustus
Indonesia Brand Champion 2013
Silver Brand Champion of Most Popular Stock; market Capitalization < IDR 250 Trillion Q2 2013
Majalah Marketeers
26
September
Anugerah Perbankan Indonesia 2013; Modal Inti > Rp30 T
1st place, Good Corporate Governance
Economic Review
1st place, Corporate Communication 2nd place, Finance 2nd place, Marketing 2nd place, Risk Management 3rd place, Corporate Social Responsibility 3rd place, Human Capital 3rd place, Information Technology
1
Oktober
Indonesia Banking Awards; Best Performance Banking 2013
Bank Buku 4
Laporan Berkelanjutan 2013 PT Bank Mandiri (Persero) Tbk.
Tempo Media Group dan Center for Risk Management Studies (CRMS) Indonesia
157
Penghargaan dan Pencapaian Awards & Achievements
158
Penghargaan Dan Pencapaian Awards & Achievements
Tanggal Penghargaan
Penghargaan
Pemberi Penghargaan
Tgl 2
Bulan Oktober
Nama Penghargaan Gelar Karya Pemberdayaan Masyarakat Award 2013
Kategori Penghargaan Platinum CSR Best Practice for MDG’s Bidang Penciptaan Lapangan Kerja Baru Dalam Rangka Mengentaskan Kemiskinan
17
Oktober
Annual Report Award 2012
2nd place, BUMN Keuangan - Listed
22
Oktober
Social Media Awards
Kredit Kepemilikan Rumah (KPR)
30
Oktober
4th Infobank BUMN Awards 2013
Industri Keuangan yang Berpredikat Sangat Bagus
Majalah Infobank
31
Oktober
Indonesia Brand Champion 2013 Award
Gold brand champion of most preferred mortgage brand.
Markplus Insight
7
November
PR Program & People Of The Year 2013
Corporate Social Responsibility Program 2013
Majalah Mix
12
November
Indonesia Operational Excellence Award 2013
inovasi berjudul “SLA 30 Menit Analisis Dokumen Ekspor: Unit Processing Tercepat di Dunia”
SSCX International dan SHIFT Magazine
13
November
IT Banking Excellence Award 2013
1st place, Bank Umum Kelompok Usaha (BUKU) 4 dengan IT Terbaik
Majalah Warta Ekonomi
29
November
The 2nd Indonesia Public Relations Awards & Summit
Program PR Pilihan SPS 2013; Wirausaha Muda Mandiri
Serikat Perusahaan Pers (SPS)
5
Desember
Anugerah BUMN 2013
BUMN Jasa Keuangan Berdaya Saing Terbaik
BUMN Track
16
Desember
Indonesia Good Corporate Governance Award 2013
Indonesia Most Trusted Company
Indonesia Institute for Corporate Governance (IICG) dan SWANetwork
Sustainability Report 2013 PT Bank Mandiri (Persero) Tbk.
Kementerian Koordinator Bidang Kesejahteraan Rakyat RI, Corporate Forum for Community Development Kementerian BUMN RI, Indonesia Stock Exchange, OJK
Penghargaan dan Pencapaian Awards & Achievements
Penghargaan Dan Pencapaian Awards & Achievements
Penghargaan Internasional / International Awards Tanggal Penghargaan Tgl 30
Bulan Januari
Penghargaan Nama Penghargaan Asiamoney Best Banks 2012 Asiamoney Best Managed Companies 2012
Kategori Penghargaan Best Domestic Bank in Indonesia Best Executive in Indonesia: Zulkifli Zaini
Asiamoney Cash Management Poll 2012
Best Overall Cross-Border (Local) Cash Management Services in Indonesia as Voted By Small-Sized Corporates 3rd, Best Overall Domestic (Local) Cash Management Services in Indonesia as Voted By Medium-Sized Corporates 2nd, Best Overall Cross-Border (Local) Cash Management Services in Indonesia as Voted By Largel-Sized Corporates 2nd, Best Local Cash Management as Voted By Large-Sized Corporates Best Overall Domestic (Local) Cash Management Services in Indonesia as Voted By Small-Sized Corporates 2nd, Best Local Cash Management bank in Indonesia as Voted By Medium-Sized Corporates 2nd, Best Overall Domestic (Local) Cash Management Services in Indonesia as Voted By Large-Sized Corporates Best Local Currency Cash Management Services in Indonesia as Voted By Financial Institutions-IDR 3rd, Best Local Cash Management Bank in Indonesia as Voted By Small-Sized Corporates 2nd, Best Overall Cross-Border (Local) Cash Management Services in Indonesia as Voted By Medium--Sized Corporates
Asiamoney FX Poll 2012
3rd, Best Domestic Provider of FX Products & Services in Indonesia as Voted By Corporates Best Domestic Provider for FX Options in Indonesia as Voted By Corporates Best Domestic Provider for FX Research & Market Coverafe in Indonesia as Voted By Corporates Best Overall Domestic Provider of FX Services in Indonesia as Voted By Corporates
Laporan Berkelanjutan 2013 PT Bank Mandiri (Persero) Tbk.
Pemberi Penghargaan Asiamoney Magazine
159
Penghargaan dan Pencapaian Awards & Achievements
160
Penghargaan Dan Pencapaian Awards & Achievements
Tanggal Penghargaan Tgl 30
Bulan Januari
Penghargaan Nama Penghargaan Asiamoney Corporate Governance Poll 2012
Kategori Penghargaan 5th, Overall Best Company in Indonesia for Corporate Governance
Pemberi Penghargaan Asiamoney Magazine
4th, Best for Disclosure and Transparency in Indonesia 7
Maret
Contact Center Service Excellence Award 2013
Call Center Award 2013 for Service Excellence for Priority Banking Industry Call Center Award 2013 for Service Excellence for Platinum Credit Card Industry
Carre-CCSL, Service Excellence Magazine, dan Marketing Magazine
Call Center Award 2013 for Service Excellence for Regular Banking Industry Call Center Award 2013 for Service Excellence for Regular Credit Card Industry Email Customer Service Award 2013 for Service Excellence for Banking – Financing – Insurance Industry 21
Maret
The Asset Triple A Transaction Banking Awards 2013
SME Banker of The Year in Asia Pacific untuk Direktur Commercial & Business Banking, Bpk. Sunarso
The Assets Magazine
Best SME Bank in Indonesia 21
Maret
Asia Pacific (APAC) Transport Deal of the Year 2012
Asia Pacific Transport Deal
27
Maret
10th Anniversary Issue, 3rd Asian Excellence Recognition Award 2013
Best Investor Relation Website/Promotion Best Investor Relations Company in Indonesia
Project Finance Magazine Corporate Governance Asia
Asia’s Best CEO (Investor Relation) untuk Direktur Utama, Bpk. Zulkifli Zaini Asia’s Best CFO (Investor Relation) untuk Direktur Finance & Strategy, Bpk. Pahala N. Mansury 28
Maret
Roy Morgan Customer Satisfaction Award 2012
Consumer Bank Of The Year
24
April
The Asian Banker Leadership Achievement Award
The Best Cash Management Bank in Indonesia The Best Leading Counterparty Bank The Enterprise Risk Management Project
Sustainability Report 2013 PT Bank Mandiri (Persero) Tbk.
Roy Morgan
The Asian Banker
Penghargaan dan Pencapaian Awards & Achievements
Penghargaan Dan Pencapaian Awards & Achievements
Tanggal Penghargaan Tgl 11
Bulan Juni
Penghargaan Nama Penghargaan Corporate Image Award 2013
Kategori Penghargaan 2nd, Big Asset National bank (Aseet > 250 Trillion)
25
Juni
9th Corporate Governance Asia Recognition Awards 2013 dan 4th Asian Corporate Director Recognition Awards 2013
Asia’s Icon (Indonesia)
Pemberi Penghargaan Bloomberg Businessweek dan Frontier Consulting
Asian Corporate Director, Bp. Riswinandi
Corporate Governance Asia Enterprise Asia
29
Juni
Asia Responsible Enterpreneurship Awards (AREA) 2013
Investment in People
4
Juli
Finance Asia’s Best Managed Companies Award
1st place, Best CFO 3rd place, Best CEO 1st place, Best Investor Relations
Finance Asia
3rd place, Best Corporate Social Responsibility 18
Juli
The Euromoney Awards for Excellence Asia 2013
Best Bank in Indonesia
12
September
Finance Asia 2013 Country Awards For Achievement
Best Foreign Exchange Bank in Indonesia
7th Annual Best Financial Institution Awards 2013
Best Bank in Indonesia
18
September
Best Private Bank in Indonesia
Best Private Wealth Management Bank
Euromoney
Finance Asia Alpha Southeast Asia
Best Cash Management Bank Best Best FX Bank for Corporates & Fis 3rd Annual Corporate Awards 2012
Best CFO in Indonesia: Bapak Pahala N. Mansury 1st place, Strongest Adherence to Corporate Governance 2nd place, Most Organized Investor Relations 2nd place, Best Senior Management in IR Support 3rd place, Best Strategic Corporate Social Responsibility
26
September
Asiamoney Summer Awards Dinner 2013
Best Domestic Providers of FX Services voted by Financial Institutions
Majalah Asiamoney
10
Oktober
Forbes Global 2000
446th place on the Forbes Global 2000
Majalah Forbes
18
November
1st Asian Company Secretary of The Year Recognition Award 2013
Asia’s Best Corporate Secretary in Infonesia
Corporate Governance Asia
28
November
The Banker Awards 2013
Bank of The Year in Indonesia 2013
Majalah The Banker
Laporan Berkelanjutan 2013 PT Bank Mandiri (Persero) Tbk.
161
Penghargaan dan Pencapaian Awards & Achievements
162
Lembar Umpan Balik Feedback Sheet
Memohon memberikan input atas Laporan Berkelanjutan ini. Profil Nama : Institusi/Perusahaan : Email : Telp/Hp : Identifikasi Golongan Pemangku Kepentingan (pilih salah satu): o o o o
o Media o Akademik o Lain-lain, mohon sebutkan _____________________________________
Pemerintah LSM Perusahaan Masyarakat
Mohon pilih jawaban yang paling sesuai: 1. Laporan sudah menggambarkan kinerja Perusahaan dalam berkontribsi pada pembangunan berkelanjutan: a.
Tidak setuju
2.
Laporan bermanfaat bagi anda:
3.
Laporan mudah dimengerti:
4.
Laporan menarik:
a. a. a.
Tidak setuju Tidak setuju Tidak setuju
b.
Tidak tahu
c.
Setuju
b.
Tidak tahu
c.
Setuju
b.
Tidak tahu
c.
Setuju
b.
Tidak tahu
c.
Setuju
Mohon isi jawaban anda: 1. Bagian informasi mana yang paling berguna bagi anda: _______________________________________________ _______________________________________________ 2.
3.
Bagian informasi mana yang kurang berguna bagi anda: _______________________________________________ _______________________________________________ Bagian laporan mana yang paling menarik bagi anda: _______________________________________________ _______________________________________________
4.
Bagian laporan mana yang kurang menarik bagi anda: _______________________________________________ _______________________________________________
5.
Mohon berikan saran/usul/komentar anda atas laporan ini: _______________________________________________ _______________________________________________
Tanggapan anda akan sangat bermanfaat bagi Perusahaan, dan oleh karenanya mohon disampaikan kepada: PT Bank Mandiri Tbk. Plaza Mandiri Jl. Jend. Gatot Subroto Kav 36-38 Jakarta 12190, Indonesia Telp: (021) 526 5045 Fax: (021) 527 4477, 527 5577 Call Center (021) 5299 7777, 14000 Web http://bankmandiri.co.id
Sustainability Report 2013 PT Bank Mandiri (Persero) Tbk.
Penghargaan dan Pencapaian Awards & Achievements
Lembar Umpan Balik Feedback Sheet
MPlease kindly give your on this Sustainability Report. Profile Name : Intitution/Company : Email : Phone/Hp : Identification of Stakeholder Group (choose one): o o o o
o Media o Akademik o Others, please state _____________________________________
Goverment NGO Company Community
Please choose the most appropriate answer 1. This report has described the Company’s performance in its contribution to sustainnable development: a.
Disagree
2.
Benefit report::
3.
Understanding report:
4.
Interesting report:
a. a. a.
Disagree Disagree Disagree
b.
Don’t know
c.
Agree
b.
Don’t know
c.
Agree
b.
Don’t know
c.
Agree
b.
Don’t know
c.
Agree
Please fill in your answer: 1. Which information that is most usserful to you: _______________________________________________ _______________________________________________ 2.
Which information that is less useful to you: _______________________________________________ _______________________________________________
3.
Which part of this report that is not interesting to you: _______________________________________________ _______________________________________________
4.
Which part of this report that is less interesting to you: _______________________________________________ _______________________________________________
5.
Please give us you suggestions/comments on this report: _______________________________________________ _______________________________________________
You feedback will be very useful to the Company and please send it to:: PT Bank Mandiri Tbk. Plaza Mandiri Jl. Jend. Gatot Subroto Kav 36-38 Jakarta 12190, Indonesia Telp: (021) 526 5045 Fax: (021) 527 4477, 527 5577 Call Center (021) 5299 7777, 14000 Web http://bankmandiri.co.id
Laporan Berkelanjutan 2013 PT Bank Mandiri (Persero) Tbk.
163
keranjang dayak
Indeks GRI GRI Index
166
Indeks GRI GRI Index
Referensi Silang dengan Indikator Gri – G4 GRI – G4 Checklist Indicator
Indikator
Hal
Deskripsi
STRATEGI DAN ANALISIS G4-1
14, 18
G4-2
6, 15, 21, 40
a. Laporan pengambil keputusan tertinggi di Perusahaan a. Uraian mengenai dampak, risiko, dan peluang
PROFIL PERUSAHAAN G4-3
hal muka, 7
G4-4
hal muka
G4-5
hal muka, 7
G4-6
8, 10
a. Nama perusahaan. a. Merk, produk, dan jasa. a. Lokasi kantor pusat perusahaan. a. Jumlah negara tempat perusahaan beroperasi dan nama negara tempat kegiatan usaha utama perusahaan berlangsung, serta nama negara yang secara khusus dibahas dalam laporan keberlanjutan pada topik tertentu.
G4-7
hal muka
a. Bentuk kepemilikan dan badan hukum.
G4-8
10, 11, 87
a. Pasar yang dilayani (termasuk wilayah, sektor, dan tipe pelanggan dan penerima jasa).
G4-9
100-101
a. Skala organisasi, termasuk: • Jumlah pegawai • Jumlah kegiatan usaha • Penjualan bersih (untuk perusahaan swasta) atau pendapatan bersih (untuk perusahaan publik) • Jumlah modal yang dirinci dalam hutang dan ekuitas (untuk perusahaan swasta) • Jumlah produk dan jasa yang dimiliki
G4-10
100-123
a. Jumlah pegawai berdasarkan kontrak kerja dan jenis kelamin; b. Jumlah pegawai tetap berdasarkan jenis pekerjaan dan jenis kelamin; c. Jumlah tenaga kerja berdasarkan status kepegawaian, dan tenaga kerja yang dibawahi berdasarkan jenis kelamin; d. Jumlah pegawai keseluruhan berdasarkan wilayah dan jenis kelamin; e. Laporan mengenai persentase pekerjaan yang dilakukan oleh pekerja yang secara resmi dipekerjakan sendiri oleh perusahaan atau oleh individu selain dari pegawai atau pekerja yang dibawahi, termasuk pegawai dan pekerja yang dibawahi oleh agensi/perusahaan lain yang terikat kerja sama kepada perusahaan. f. Laporan mengenai perbedaan penting atas jumlah pekerjaan (seperti pekerjaan musiman yang bermacam-macam pada sektor industri dan pertanian)
G4-11
100
a. Persentasi jumlah pegawai dibawah perjanjian negosiasi bersama.
G4-12
87
a. Uraian mengenai rantai pasokan perusahaan.
Sustainability Report 2013 PT Bank Mandiri (Persero) Tbk.
Omissions
Indeks GRI GRI Index
Referensi Silang dengan Indikator GRI - G4 GRI - G4 Checklist Indicator
Indikator
Page
Deskripsi
Omissions
STRATEGY AND ANALISYS G4-1
14, 18
G4-2
6,15, 21, 40
a. Statement from the organization’s most senior decision-maker a. Description of key impacts, risks, and opportunities.
ORGANIZATIONAL PROFILE G4-3
hal muka, 7
G4-4
hal muka
G4-5
hal muka, 7
G4-6
8, 10
a. Name of the organization. a. Primary brands, products, and services. a. Location of the organization’s headquarters. a. Number of countries where the organization operates, and names of countries where either the organization has operations that are significant or specifically relevant to the sustainability topics covered in the report.
G4-7
hal muka
a. Nature of ownership and legal form.
G4-8
10, 11, 87
a. Markets served (including geographic breakdown, sectors served, and types of customers and beneficiaries).
G4-9
100-101
a. Scale of the organization, including: • Total number of employees • Total number of operations • Net sales (for private sector organizations) or net revenues (for public sector organizations • Total capitalization broken down in terms of debt and equity (for private sector organizations • Quantity of products or services provided
G4-10
100-123
a.
Total number of employees by employment contract and gender;
b.
Total number of permanent employees by employment type and gender;
c.
Total workforce by employees and supervised workers by gender;
d.
Total workforce by region and gender;
e.
Report whether a substantial portion of the organization’s work is performed by workers who are legally recognized as self-employed, or by individuals other than employees or supervised workers, including employees and supervised employees of contractors;
f.
Report any significant variations in employment numbers (such as seasonal variations in employment in the tourism or agricultural industries)."
G4-11
100
a. Percentage of total employees covered by collective bargaining agreements.
G4-12
87
a. Describe the organization’s supply chain.
Laporan Berkelanjutan 2013 PT Bank Mandiri (Persero) Tbk.
167
168
Indeks GRI GRI Index
Referensi Silang dengan Indikator GRI - G4 GRI - G4 Checklist Indicator
Indikator
G4-13
Hal
Deskripsi
N/A
a. Perubahan penting selama periode pelaporan mengenai ukuran, struktur, kepemilikan atau rantai pasokan, termasuk: • Perubahan pada lokasi atau perubahan pada operasi, termasuk pembukaan fasilitas baru, penutupan dan ekspansi • Perubahan pada struktur modal saham dan pembentukan modal lainnya, pemeliharaan dan perubahan operasi (untuk perusahaan swasta) • Perubahaan lokasi pemasok, struktur rantai pasokan, atau dalam hubungannya dengan pemasok, termasuk pemilihan dan pemutusan kerja dengan pemasok.
G4-14
39-40
G4-15
119, 138,
a. Laporan mengenai pendekatan/prinsip kehati-hatian dilakukan oleh perusahaan dan implementasi dari prinsip tersebut.
145
a. Daftar pedoman, prinsip, atau langkah-langkah lain yang dikembangkan secara eksternal mengenai ekonomi, lingkungan, dan sosial yang dijalankan atau didukung oleh perusahaan.
G4-16
11
a. Keanggotaan asosiasi (seperti asosiasi industri) dan organisasi advokasi nasional dan internasional di mana perusahaan: 1. menjabat pada struktur organisasi 2. berpartisipasi dalam proyek atau kepanitiaan 3. menyediakan dana di luar iuran wajib anggota 4. menganggap strategis keanggotaan
RUANG LINGKUP DAN ASPEK MATERIAL G4-17
4, 26
a. Daftar entitas yang dikonsolidasikan kedalam laporan keuangan perusahaan atau dokumen sejenis lainnya. b. Laporan apakah terdapat entitas lain yang dikonsolidasikan dalam laporan keuangan perusahaan atau dokumen sejenis lainnya yang tidak disebutkan.
G4-18
4, 6, 26
a. Penjelasan mengenai proses penyusunan materi dan ruang lingkup laporan; b. Penjelasan mengenai bagaimana perusahaan mengimplementasikan prinsip-prinsip pelaporan dalam menyusun materi laporan.
G4-19
8-9
G4-20
34-41
a. Daftar aspek-asek material yang diidentifikasi selama proses penyusunan materi laporan. a. Laporan ruang lingkup dalam perusahaan untuk setiap aspek material, antara lain: • Laporan apakah aspek tersebut termasuk aspek material dalam perusahaan; • Jika aspek tersebut tidak material bagi seluruh entitas dalam perusahaan (sebagaimana dijelaskan dalam poin G4-17), pilih salah satu dari dua pendekatan berikut: i. Daftar entitas atau grup entitas yang termasuk dalam G4-17 yang mana aspek tidak material; atau ii. Daftar entitas atau grup entitas yang termasuk dalam G4-17 yang mana aspek tersebut material. • Laporan batasan khusus mengenai ruang lingkup dalam perusahaan.
Sustainability Report 2013 PT Bank Mandiri (Persero) Tbk.
Omissions
Indeks GRI GRI Index
Referensi Silang dengan Indikator GRI - G4 GRI - G4 Checklist Indicator
Indikator
G4-13
Page
N/A
Deskripsi
Omissions
a. Any significant changes during the reporting period regarding size, structure, ownership, or supply chain including: • Changes in the location of, or changes in operations, including facility openings, closings, and expansions • Changes in the share capital structure and other capital formation, maintenance, and alteration operations (for private sector organizations) • Changes in the location of suppliers, the structure of the supply chain, or in relationships with suppliers, including selection and termination"
G4-14
39-40
G4-15
119, 138,
a. Report whether and how the precautionary approach or principle is addressed by the organization.
145 G4-16
11
a. List externally developed economic, environmental, and social charters, principles, or other initiatives to which the organization subscribes or which it endorses. a. Memberships of associations (such as industry associations) and national or international advocacy organizations in which the organization: 1. holds a position on the governance body 2. participates in projects or committees 3. provides substantive funding beyond routine membership dues or 4. views membership as strategic."
IDENTIFIED MATERIAL ASPECTS AN BOUNDARIES G4-17
4, 26
a. List all entities included in the organization’s consolidated financial statement or equivalent documents. b. Report whether any entity included in the organization’s consolidated financial statements or equivalent documents is not covered by the report. The organization can report on this standard disclosure by referencing the information in publicly available consolidated financial statements or equivalent documents."
G4-18
4, 6, 26
a. Explain the process for defining report content and the Aspect boundaries; b. Explain how the organization has implemented the reporting principles for defining report content"
G4-19
8-9
a. List all the material Aspects identified in the process for defining reporting content."
G4-20
34-41
a. For each material Aspect, report the Aspect boundary within the organization, as follows: • Report whether the Aspect is material within the organization; • If the Aspect is not material for all entities within the organization (as described in G417), select one of the following two approaches and report either: i. The list of entities or groups of entities in G4-17 for which the Aspect is not material or; ii. The list of entities or groups of entities included in G4-17 for which the Aspect is material; • Report any specific limitation regarding the Aspect Boundary within the organization.
Laporan Berkelanjutan 2013 PT Bank Mandiri (Persero) Tbk.
169
170
Indeks GRI GRI Index
Referensi Silang dengan Indikator GRI - G4 GRI - G4 Checklist Indicator
Indikator
G4-21
Hal
Deskripsi
N/A
Omissions
a. Laporan ruang lingkup dalam perusahaan untuk setiap aspek material, sebagai berikut: • Laporan apakah aspek tersebut termasuk material di luar perusahaan; • Jika aspek tersebut material di luar perusahaan, sebutkan entitas, grup entitas, atau elemen yang mana aspek tersebut adalah material tersebut. Tambahkan, penjelasan lokasi geografis di mana tempat tersebut material untuk entitas tersebut; • Laporan adanya batasan mengenai ruang lingkup aspek di luar perusahaan.
-22
N/A
a. Laporan pengaruh dari pengulangan infromasi yang disediakan di laporan sebelumnya dan alasan-alasan terkait pengulangan tersebut.
G4-23
N/A
a. Perubahan penting dari pelaporan pada periode sebelumnya mengenai cakupan dan batasbatas aspek
Laporan ini adalah laporan pertama
KETERLIBATAN PARA PEMANGKU KEPENTINGAN G4-24
74-75
a. Daftar grup para pemangku kepentingan yang terlibat dalam perusahaan.
G4-25
73-75, 81
a. Dasar penetapan dan pemilihan pemangku kepentingan yang akan dilibatkan dalam
G4-26
73-75, 81
a. Pendekatan perusahaan dalam melibatkan para pemangku kepentingan, termasuk
perusahaan.
frekuensi dan keterlibatan berdasarkan tipe dan grup pemangku kepentingan, dan apakah terdapat adanya keterlibatan yang secara khusus dilakukan sebagai bagian dari proses penyusunan laporan. G4-27
81-83
a. Topik dan permasalahan utama yang diangkat melalui keterlibatan pemangku kepentingan dan bagaimana perusahaan menghadapi topik dan permasalahan tersebut, termasuk melalui pelaporan. Laporan grup pemangku kepentingan yang mengangkat masingmasing topik dan permasalahan tersebut.
PROFIL LAPORAN G4-28
5
a. Periode pelaporan (contoh tahuan buku) untuk informasi yang disediakan.
G4-29
5
a. Tanggal laporan terkini (jika ada)
G4-30
5, 6
G4-31
7
G4-32
5, 14, 15
a. Siklus pelaporan (tahunan, satu tahun sekali) a. Informasi kontak jika ada pertanyaan mengenai isi laporan. a. Laporan mengenai kriteria untuk diaplikasi yang dipilih perusahaan. b. Laporan Indeks GRI sesuai versi yang telah dipilih. c. Laporan referensi kepada Penjamin Laporan Eksternal, dalam hal laporan tersebut menggunakan penjamin eksternal. GRI merekomendasikan jasa penjamin eksternal meskipun bukan syarat kesesuaian dengan petunjuk/pedoman.
Sustainability Report 2013 PT Bank Mandiri (Persero) Tbk.
Indeks GRI GRI Index
Referensi Silang dengan Indikator GRI - G4 GRI - G4 Checklist Indicator
Indikator
G4-21
Page
N/A
Deskripsi
Omissions
a. For each material Aspect, report the Aspect boundary outside the organization, as follows: • Report whether the Aspect is material outside the organization; • If the Aspect is material outside the organization, identify the entities, groups of entities or elements for which the Aspect is material, In addition, describe the geographical location where the Aspect is material for the entities identified; • Report any specific limitation regarding the Aspect boundary outside the organization.
-22
N/A
a. Effect of any restatements of information provided in previous reports, and the reasons for
G4-23
N/A
a. Significant changes from previous reporting periods in the scope
such restatements.
and Aspect boundaries.
this report is the first times that the Company made
STAKEHOLDER ENGAGEMENT G4-24
74-75
a. List of stakeholder groups engaged by the organization.
G4-25
73-75, 81
a. Basis for identification and selection of stakeholders with whom to
G4-26
73-75, 81
a. Organization’s approach to stakeholder engagement, including frequency of engagement
engage.
by type and by stakeholder group, and an indication of whether any of the engagement was undertaken specifically as part of the report preparation process G4-27
81-83
a. Key topics and concerns that have been raised through stakeholder engagement, and how the organization has responded to those key topics and concerns, including through its reporting. Report the stakeholder groups that raised each of the key topics and concerns.
REPORTING PROFILE G4-28
5
a. Reporting period (e.g. fiscal/calendar year) for information provided.
G4-29
5
G4-30
5, 6
G4-31
7
G4-32
5, 14, 15
a. Date of most recent previous report (if any). a. Reporting cycle (annual, biennial). a. Contact point for questions regarding the report or its contents. a. Report the ‘in accordance’ option the organization has chosen. b. Report the GRI Content Index for the chosen option. c. Report the reference to the External Assurance Report, if the report has been externally assured. GRI recommends the use of external assurance but it is not a requirement to be ‘in accordance’ with the Guidelines."
Laporan Berkelanjutan 2013 PT Bank Mandiri (Persero) Tbk.
171
172
Indeks GRI GRI Index
Referensi Silang dengan Indikator GRI - G4 GRI - G4 Checklist Indicator
Indikator
Hal
G4-33
Deskripsi
AR - GCG
a. Kebijakan dan praktik yang dilakukan perusahaan berkenaan dengan penjaminan eksternal pada laporan. b. Jika tidak termasuk di dalam laporan penjamin yang disertakan dalam laporan keberlanjutan, laporan dasar dan ruang lingkup penjamin eksternal yang dugunakan.
Omissions
Perusahaan melakukan penjaminan eksternal untuk laporan keuangan,
c. Hubungan antara perusahaan dengan penyedia jasa penjamin.
disetujui oleh
d. Laporan apakah pejabat tertinggi atau pejabat senior dalam perusahaan terlibat untuk
Direksi dan
mengupayakan penjaminan laporan keberlanjutan perusahaan.
Komisaris serta disahkan oleh RUPS
TATA KELOLA G4 – 34
50
a. Struktur tata kelola organisasi, termasuk komite tertinggi dalam manajemen. Identifikasi komite yang bertanggung jawab untuk mengambil keputusan atas dampak ekonomi, lingkungan, dan sosial.
G4-35
50, 60
a. Proses pendelegasian wewenang atas topik ekonomi, lingkungan, dan sosial dari pejabat tertinggi dalam manajemen kepada pejabat senior dan para karyawan lain.
G4 – 36
68
a. Laporan apakah perusahaan menunjuk pejabat atau direktorat eksekutif untuk bertanggung jawab terhadap topik ekonomi, sosial dan lingkungan dan apakah pejabat atau direktorat tersebut melakukan pelaporan langsung kepada tingkat tertinggi dalam manajemen.
G4-37
82-83, 132
a. Proses konsultasi antara pemangku kepentingan dan tingkat tertinggi dalam manajemen terkait topik ekonomi, lingkungan, dan sosial. Penjelasan tentang pihak yang didelegasikan serta proses umpan balik diberikan kepada tingkat tertinggi dalam manajemen dalam hal konsultasi tersebut didelegasikan.
G4-38
51-66, 60, 74-75
a. Komposisi pejabat tertinggi beserta komitenya berdasarkan: • Eksekutif atau non-ekesekutif • Independen • Masa jabatan • Jumlah posisi penting dan tanggung jawab serta bentuk tanggung jawabnya. • keanggotaan dalam grup sosial • Kompetensi yang berkaitan dengan dampak ekonomi, lingkungan, dan sosial. • Representasi pemangku kepentingan
G4-39
39
a. Apakah pimpinan dari pemegang pejabat tertinggi dalam manajemen menjabat sebagai pejabat eksekutif (jika iya, sebutkan fungsi dalam perusahaan beserta alasan penempatannya).
Sustainability Report 2013 PT Bank Mandiri (Persero) Tbk.
Indeks GRI GRI Index
Referensi Silang dengan Indikator GRI - G4 GRI - G4 Checklist Indicator
Indikator
Page
G4-33
N/A
Deskripsi
Omissions
a. The organization’s policy and current practice with regard to seeking external assurance for
The Company does external
the report. b. If not included in the assurance report accompanying the sustainability report, report the scope and basis of any external assurance provided. c. The relationship between the organization and the assurance providers. d. Report whether the highest governance body or senior executives are involved in seeking assurance for the organization’s sustainability report."
assurance for financial report, approved by Director and Commissioner and also endorsed by GMS
GOVERNANCE G4 – 34
50
a. Governance structure of the organization, including committees of the highest governance body. Identify any committees responsible for decision-making on economic, environmental and social impacts.
G4-35
50, 60
a. Process for delegating authority for economic, environmental, and social topics from the highest governance body to senior executives and other employees.
G4 – 36
68
a. Report whether the organization has appointed an executive-level person or persons with responsibility for economic, environmental, and social matters, and whether post holders report directly to the highest governance body.
G4-37
82-83, 132
a. Consultation processes between stakeholders and the highest governance body on economic, environmental, and social topics. If consultation is delegated, describe to whom and any feedback processes to the highest governance body.
G4-38
51-66, 60, 74-75
a. Composition of the highest governance body and its committees by: • Executive or non-executive • Independence • Tenure on the governance body • Number of each individual’s other significant positions and commitments, and the nature of the commitments • Gender • Membership of under-represented social groups • Competences relating to economic, environmental and social impactsStakeholder representation"
G4-39
39
a. The Chair of the highest governance body is also an executive officer (and, if so, his or her function within the organization’s management and the reasons for this arrangement).
Laporan Berkelanjutan 2013 PT Bank Mandiri (Persero) Tbk.
173
174
Indeks GRI GRI Index
Referensi Silang dengan Indikator GRI - G4 GRI - G4 Checklist Indicator
Indikator
G4-40
Hal
Deskripsi
50
a. proses nominasi dan seleksi untuk pejabat tertinggi dalam manajemen dan komitenya beserta kriteria nominasi dan seleksi yang digunakan untuk memilih anggota pejabat tertinggi, termasuk: • Pertimbangan atas keberagaman • Pertimbangan atas independensi • Pertimbangan atas keahlian dan pengalaman mengenai topik ekonomi, lingkungan, dan sosial yang dilakukan • Pertimbangan atas keterlibatan pemangku kepentingan (termasuk pemegang saham).
G4-41
61, 66, 70
a. Proses pada pejabat tertinggi menjamin bahwa benturan kepentingan dapat dikelola dan dihindari. Laporan bahwa apakah benturan kepentingan telah diungkapkan kepada pemangku kepentingan, memuat setidaknya • Lintas keanggotaan manajemen • Lintas kepemilikan saham antara pemasok dan pemangku kepentingan lain. • Keberadaan pemegang saham pengendali. • Pengungkapan pihak-pihak terkait.
G4-42
50
a. Peran pejabat tertinggi dan pejabat eksekutif dalam pengembangan, persetujuan, dan pembaruan tujuan, nilai-nilai atau misi, strategi, kebijakan, dan visi yang berkaitan dengan dampak ekonomi, lingkungan, dan sosial.
G4-43
16, 22, 67, 69
G4-44
60, 63
Ukuran yang diambil untuk mengembangkan dan menambah pengetahuan kolektif pejabat tentang topik ekonomi, lingkungan, dan sosial. a. Proses evaluasi kinerja pejabat tertinggi dengan memperhatikan tata kelola ekonomi, lingkungan, dan sosial. Apakah evaluasi tersebut dilakukan secara independen, secara berkala, dan apakah dilakukan secara self-assessment. b. Tindakan yang diambil berdasarkan evaluasi kinerja pejabat tertinggi berkenaan dengan topik ekonomi, lingkungan, dan sosial, termasuk, setidak-tidaknya termasuk, perubahan keanggotaan dan praktek perusahaan.
G4-45
a. Peran pejabat tertinggi dalam mengidentifikasi dan mengelola dampak, risiko dan peluang ekonomi, lingkungan, dan sosial. Termasuk peran pejabat tertinggi dalam mengiplementasikan proses due diligence. b. Apakah konsultasi pemaku kepentingan digunakan oleh pejabat tertinggi untuk mendukung identifikasi dan pengelolaan dampak, risiko dan peluang atas ekonomi, lingkungan dan sosial.
G4-46
39
a. Peran pejabat tertinggi dalam mereview efektifitas proses pengelolaan risiko perusahaan untuk topik-topi ekonomi, lingkungan dan sosial.
G4-47
a. Frekuensi review pejabat tertinggi atas dampak, resiko dan kesempatan ekonomi,
G4-48
a. Laporan komite tertinggi atau posisi yang biasanya mereview dan menyetujui laporan
G4-49
a. Penjelasan proses penyampaian informasi penting kepada pejabat tertinggi
lingkungan, dan sosial.
keberlanjutan perusahaan dan menjamin seluruh aspek material telah tercakup.
Sustainability Report 2013 PT Bank Mandiri (Persero) Tbk.
Omissions
Indeks GRI GRI Index
Referensi Silang dengan Indikator GRI - G4 GRI - G4 Checklist Indicator
Indikator
G4-40
Page
50
Deskripsi
Omissions
a. Nomination and selection processes for the highest governance body and its committees, and the criteria used for nominating and selecting highest governance body members, including: • Whether and how diversity is considered • Whether and how independence is considered • Whether and how expertise and experience relating to economic,environmental and social topics are considered • Whether and how stakeholders (including shareholders) are involved
G4-41
61, 66, 70
a. Processes for the highest governance body to ensure conflicts of interest are avoided and managed. Report whether conflicts of interest are disclosed to stakeholders, including, as a minimum: • Cross-board membership; • Cross-shareholding with suppliers and other stakeholders; • Existence of controlling shareholders; • Related party disclosures.
G4-42
50
a. Highest governance body’s and senior executives’ roles in the development, approval, and updating of the organization’s purpose, value or mission statements, strategies, policies, and goals related to economic, environmental and social impacts.
G4-43
16, 22, 67, 69
G4-44
60, 63
a. Measures taken to develop and enhance the highest governance body’s collective knowledge of economic, environmental, and social topics. a. Processes for evaluation of the highest governance body’s performance with respect to governance of economic, environmental and social topics. Report whether such evaluation is independent or not, and its frequency. Report whether such evaluation is a selfassessment. b. Report actions taken in response to evaluation of the highest governance body’s performance with respect to economic, environmental and social topics, including, as a minimum, changes in membership and organizational practice."
G4-45
a. Highest governance body’s role in the identification and management of economic, environmental, and social impacts, risks, and opportunities. Include the highest governance body’s role in the implementation of due diligence processes. b. Report whether stakeholder consultation is used to support the highest governance body’s identification and management of economic, environmental, and social risks and opportunities.
G4-46
39
a. Highest governance body’s role in reviewing the effectiveness of the organization’s risk management processes for economic, environmental, and social topics.
G4-47
a. Frequency of the highest governance body’s review of economic, environmental, and social
G4-48
a. Highest committee or position that formally reviews and approves the organization’s
impacts, risks, and opportunities.
sustainability report and ensures that all material Aspects are covered. G4-49
a. Describe the process for communicating critical concerns to the highest governance body.
Laporan Berkelanjutan 2013 PT Bank Mandiri (Persero) Tbk.
175
176
Indeks GRI GRI Index
Referensi Silang dengan Indikator GRI - G4 GRI - G4 Checklist Indicator
Indikator
Hal
Deskripsi
G4-50
72
G4-51
57, 63
a. Laporan jumlah informasi penting yang disampaikan kepada pejabat tertinggi dan mekanisme yang digunakan untuk mengatasi dan menyelesaikan informasi tersebut. a. Kebijakan remunerasi untuk pejabat tertinggi dan pejabat eksekutif untuk jenis-jenis remunerasi sebagai berikut: • Pendapatan tetap dan tidak tetap: i. pendapatan berbasis kinerja; ii. Pendapatan berbasis kepemilikan; iii. Bonus; iv. Saham ditangguhkan atau pribadi; • Sign-on bonus atau Pendapatan insentif rekruitmen • Pendapatan pensiun • Clawback • Manfaat pensiun, termasuk perbedaan antara skema manfaat dan tingkat kontribusi pejabat tertinggi, pejabat eksekutif dan pegawai lainnya. b. Bagaimana kriteria kinerja dalam kebijakan remunerasi dihubungkan dengan tujuan ekonomi, lingkungan dan sosial pejabat tertinggi dan pejabat eksekutif senior perusahaan.
G4-52
56, 62
a. Proses penentuan remunerasi. Apakah terdapat keterlibatan konsultan dalam menentukan besarnya remunerasi dan apakah konsultan tersebut independen dari manajemen. Apakah terdapat hubungan lainnya antara konsultan dengan perusahaan.
G4-53
50, 51, 56
a. Bagaimana pandangan pemangku kepentingan dipertimbangkan dalam menentukan remunerasi, termasuk hasil voting dalam kebijakan remunerasi dan proposal, jika ada.
G4-54
a. Rasio jumlah kompensasi tahunan antara gaji individu tertinggi di tiap negara dengan operasi signifikan dengan rata-rata jumlah kompensasi tahunan seluruh pegawai (tidak termasuk gaji individu tertinggi) di negara yang sama.
G4-55
a. Rasio persentasi peningkatan antara gaji individu tertinggi di tiap negara dengan operasi signifikan dengan rata-rata jumlah kompensasi tahunan seluruh pegawai (tidak termasuk gaji individu tertinggi) di negara yang sama.
G4-56
38, 42, 43, 69
G4-57
58, 72, 82-83
a. Gambaran nilai, prinsip, standar dan norma perilaku perusahaan seperti kode etik dan pedoman perusahaan. a. Mekanisme internal dan eksternal berkaitan dengan konsultasi atas kesesuaian perilaku terhadap etika dan hukum, dan hal-hal lain yang berkaitan dengan integritas perusahaan, seperti jalur pelaporan dan jalur konsultasi.
G4-58
72
a. Mekanisme internal dan eksternal untuk pelaporan berkenaan dengan perilaku tidak etis dan pelanggaran hukum serta hal-hal lain yang berhubungan dengan integritas perusahaan, seperti eskalasi melalui jalur manajemen, sistem pelaporan pelanggaran atau jalur khusus.
Sustainability Report 2013 PT Bank Mandiri (Persero) Tbk.
Omissions
Indeks GRI GRI Index
Referensi Silang dengan Indikator GRI - G4 GRI - G4 Checklist Indicator
Indikator
Page
Deskripsi
Omissions
G4-50
72
a. Nature and total number of critical concerns that were communicated to the highest
G4-51
57, 63
a. Remuneration policies for the highest governance body and senior executives for the
governance body and the mechanism(s) used to address and resolve them.
following types of remuneration: • Fixed pay and variable pay: i. Performance-based pay; ii. Equity- based pay; iii. Bonuses; iv. Deferred or vested shares; • Sign-on bonuses or recruitment incentive payments • Termination payments • Clawbacks • Retirement benefits, including the difference between benefit schemes and contribution rates for the highest governance body, senior executives, and all other employees. b. Report how performance criteria in the remuneration policy relate to the highest governance body’s and senior executives’ economic, environmental and social objectives." G4-52
56, 62
a. Process to determine remuneration. Report whether remuneration consultants are involved in determining remuneration and whether they are independent of management. Report any other relationships that the remuneration consultants have with the organization.
G4-53
50, 51, 56
a. Report how stakeholders’ views are sought and taken into account regarding remuneration, including the results of votes on remuneration policies and proposals, if applicable."
G4-54
a. Ratio of the annual total compensation for the organization’s highest-paid individual in each country of significant operations to the median annual total compensation for all employees (excluding the highest-paid individual) in the same country.
G4-55
a. Ratio of percentage increase in annual total compensation for the organization’s highestpaid individual in each country of significant operations to the median percentage increase in annual total compensation for all employees (excluding the highest-paid individual) in the same country.
G4-56
38, 42, 43, 69
G4-57
58, 72, 82-83
G4-58
72
a. Organization’s values, principles, standards and norms of behavior such as codes of conduct and codes of ethics. a. Internal and external mechanisms for seeking advice on ethical and lawful behavior, and matters relating to organizational integrity, such as help lines or advice lines. a. Internal and external mechanisms for reporting concerns about unlawful or unethical behavior, and matters relating to organizational integrity, such as escalation through line management, whistle blowing mechanisms or hotlines.
Laporan Berkelanjutan 2013 PT Bank Mandiri (Persero) Tbk.
177
178
Indeks GRI GRI Index
Referensi Silang dengan Indikator GRI - G4 GRI - G4 Checklist Indicator
Indikator
Hal
Deskripsi
Kinerja Ekonomi G4-EC1
86
Nilai ekonomi langsung yang dihasilkan dan didistribusikan
G4-EC7
88-90
Perkembangan dan pengaruh atas dukungan pelayanan dan investasi infrastruktur
G4-EC8
90-93
Signifikasi pengaruh ekonomi tidak langsung, termasuk penyebaran atas pengaruh tersebut
G4-EC9
86
Proporsi pengeluaran pemasok lokal pada lokasi operasi yang signifikan
Kinerja Lingkungan G4-EN3
150
Konsumsi energi dalam perusahaan
G4-EN5
150
Intensitas energi
G4-EN8
151
Jumlah air yang digunakan
Kinerja Sosial Praktik dan Etika Kerja G4-LA10
G4-LA11
105-
Program untuk pengelolaan kemampuan dan pembelajaran yang mendukung kemampuan
110
kerja dan membantu pegawai dalam meniti karir
120
Persentase pegawai yang menerima review kinerja dan pengembangan karir, berdasarkan jenis kelamin dan kategori pegawai
G4-LA12
100,
Komposisi struktur tata kelola dan penjabaran kategori per pegawai sesuai dengan jenis
124
kelamin, umur, keanggotaan minoritas, dan indikator keberagaman lain
Hak Asasi Manusia G4-HR2
67
Jumlah waktu dari pelatihan tentang kebijakan atau prosedur hak asasi manusia terkait aspekaspek hak asasi manusia yang berhubungan dengan kegiatan usaha, termasuk persentase pegawai yang dilatih
G4-HR4
76, 111
kegiatan operasional dan pemasok yang teridentifikasi memiliki hak untuk melaksanakan kebebasan berserikat dan perjanjian bersama yang memiliki kemungkinan melanggar atau berisiko tinggi, dan ukuran yang diambil untuk mendukung hak-hak tersebut.
Society G4-SO1
113,
Persentase operasional yang mengimplementasikan engagement komunitas, pengaruh asses-
130
men dan program pengembangan
G4-SO4
67
Komunikasi dan pelatihan tentang kebijakan anti korupsi dan prosedur
G4-SO5
76
insiden yang tercatat dan langkah yang diambil
Sustainability Report 2013 PT Bank Mandiri (Persero) Tbk.
Omissions
Indeks GRI GRI Index
Referensi Silang dengan Indikator GRI - G4 GRI - G4 Checklist Indicator
Indikator
Page
Deskripsi
Omissions
Economonic Performance G4-EC1
86
Direct economic value generated and distributed
G4-EC7
88-90
Development and impact of infrastructure investments and services supported
G4-EC8
90-93
Significant indirect economic impacts, including the extent of impacts
G4-EC9
86
Proportion of spending on local suppliers at significant locations of operation
ENVIRONTMENT PERFORMANCE G4-EN3
150
Energy consumption within the organization
G4-EN5
150
Energy intensity
G4-EN8
151
Total water withdrawal by source
Social Performance Labor Practice And Decent Work G4-LA10
G4-LA11
105-
Programs for skills management and lifelong learning that support the continued employability
110
and assist them in managing career endings
120
Percentage of employees receiving regular performance and career development reviews, by gender and by employee category
G4-LA12
100,
Composition of governance bodies and breakdown of employees per employee category ac-
124
cording to gender, age group, minority group membership, and other indicators of diversity
G4-HR2
67
Total hours of employee training on human rights policies or procedures concerning aspects of
G4-HR4
76
Human Right
human rights that are relevant to operations, including the percentage of employees train Operations and suppliers identified in which the right to exercise freedom of association and collective bargaining may be violated or at significant risk, and measures taken to support these rights Society G4-SO1
113,
Percentage of operations with implemented local community engagement, impact assess-
130
ments, and development programs
G4-SO4
67
Communication and training on anti-corruption policies and procedures
G4-SO5
76
Confirmed incidents of corruption and actions taken
Laporan Berkelanjutan 2013 PT Bank Mandiri (Persero) Tbk.
179