perpustakaan.uns.ac.id
digilib.uns.ac.id
“NEW MEDIA DAN KELOMPOK” (Studi Deskriptif Kualitatif Pola Komunikasi Dalam Kelompok IAAS (Internasional Association of Student Agricultural and Related Science) Indonesia Menggunakan Skype Sebagai Cyber Communication)
Disusun Oleh :
SLIRING MUSTIKA NUSAASTI D1211077
Skripsi Guna untuk Memenuhi Syarat Gelar Sarjana Ilmu Komunikasi Pada Program Studi Ilmu Komunikasi Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik Universitas Sebelas Maret Surakarta
PROGRAM STUDI ILMU KOMUNIKASI FAKULTAS ILMU SOSIAL DAN POLITIK UNIVERSITAS SEBELAS MARET SURAKARTA 2014 commiti to user
perpustakaan.uns.ac.id
digilib.uns.ac.id
HALAMAN PERSETUJUAN
Skripsi dengan judul: “NEW MEDIA DAN KELOMPOK” (Studi Deskriptif Kualitatif Pola Komunikasi Dalam Kelompok IAAS (Internasional Association of Student Agricultural and Related Science) Indonesia Menggunakan Skype Sebagai Cyber Communication)
Karya: Sliring Mustika Nusaasti D 1211077
Disetujui untuk dipertahankan di hadapan Panitia Penguji Skripsi Program Studi Ilmu Komunikasi Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik Universitas Sebelas Maret
commitiito user
perpustakaan.uns.ac.id
digilib.uns.ac.id
commitiiito user
perpustakaan.uns.ac.id
digilib.uns.ac.id
PERNYATAAN ORISINALITAS
Saya yang bertanda tangan di bawah ini : Nama
: Sliring Mustika Nusaasti
NIM
: D1211077
Tanggal
: 28 Januari 2014
Saya menyatakan dengan sesungguhnya bahwa skripsi dengan judul : “NEW MEDIA DAN KELOMPOK” (Studi Deskriptif Kualitatif Pola Komunikasi Dalam Kelompok IAAS (Internasional Association of Student Agricultural and Related Science) Indonesia Menggunakan Skype Sebagai Cyber Communication) Telah dibuat untuk melengkapi sebagian persyaratan menjadi Sarjana Ilmu Komunikasi pada Program Studi Ilmu Komunikasi Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik, Universitas Sebelas Maret Surakarta. Sejauh yang saya ketahui, skripsi ini bukan merupakan tiruan atau duplikasi dari publikasi lainnya. Dalam skripsi ini, jika ada kutipan dari pakar atau peneliti lainnya, sudah disebutkan sumbernya sesuai dengan ketentuan yang berlaku. Surakarta,
Sliring Mustika Nusaasti NIM. D1211077
commitivto user
perpustakaan.uns.ac.id
digilib.uns.ac.id
MOTTO
“Selalu bersyukur dengan semua yang telah dicapai dan dimiliki, karena itu pasti hal terbaik yang diberikan oleh Allah kepada kita” (Penulis)
“Proses yang telah dilalui membuat kita menjadi seseorang yang lebih bersabar, ikhlas dan dewasa. Proses membuat saya terus belajar untuk memahami suatu perjuangan” (Penulis)
commitvto user
perpustakaan.uns.ac.id
digilib.uns.ac.id
PERSEMBAHAN
Dengan Rahmat, Ridho dan Karunia Allah SWT, penulis mempersembahkan karya ini kepada:
“Mama dan Papa, yang selalu memberi dukungan dan doa untukku Adikku tersayang yang selalu memberi semangat Kamu yang selalu membantu dan memberi semangat untukku”
Terima Kasih banyak…..
commitvito user
perpustakaan.uns.ac.id
digilib.uns.ac.id
KATA PENGANTAR
Bismillahirrahirahmaanirrahiim. Puji syukur kehadirat Allah SWT atas berkah dan rahmat-Nya peneliti mampu menyelesaikan skripsi berjudul, NEW MEDIA DAN KELOMPOK (Studi Deskriptif Kualitatif Pola Komunikasi Dalam Kelompok IAAS (Internasional Association of Student Agricultural and Related Science) Indonesia Menggunakan Skype Sebagai Cyber Communication). Peneliti menyadari dalam penulisan skripsi ini tentu tidak akan berjalan baik tanpa adanya dukungan dari berbagai pihak. Oleh karena itu penulis ingin mengucapkan terimakasih kepada pihak-pihak yang telah memberikan dukungan, motivasi dan juga bimbingan selama masa penulisan skripsi ini. Untuk itu Penulis mengucapkan terimakasih kepada: 1. Bapak Prof. Pawito, Ph. D. selaku Dekan Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik Universitas Sebelas Maret. 2. Ibu Dr. Prahastiwi Utari, Ph. D. selaku Ketua Jurusan Ilmu Komunikasi Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik. 3. Bapak Drs. Mursito BM, SU. selaku Pembimbing I skripsi yang dengan penuh kesabaran selalu membantu memberikan arahan dan masukan dalam penulisan skripsi ini. commitviito user
perpustakaan.uns.ac.id
digilib.uns.ac.id
4. Bapak Drs. Kandyawan, WP. selaku Pembimbing II skripsi yang dengan penuh kesabaran selalu membanti memberikan arahan dan masukan dalam penulisan skripsi ini. 5. Bapak Drs. Haryanto, M.Lib dan Ibu Nora Nailul Amal, S.Sos, M.LMEd., Hons., selaku ketua dan sekertaris ujian skripsi 6. Ibu Dra. Hj. Sofiah, M.Si., selaku pembimbing akademis, terimakasih atas arahan dan bimbingan yang selama ini diberikan 7. Elifas Omega Yusufadisyukur selaku National Director atau ketua IAAS Indonesia, Elsafira Kinanti selaku Vice of Communication IAAS Indonesia, Annisa Nindrau selaku National Operation IAAS Indonesia Herviansyah dan Accestia Christy selaku member of IAAS Indonesia yang telah membantu peneliti dalam mengumpulkan informasi. 8. Sri Herwindya Baskara W. selaku pembimbing akademik peneliti yang selama ini selalu memberikan dukungan kepada penulis. 9. Papa, mama dan adik serta seluruh keluarga atas segala doa, ridho, dukungan dan perhatian 10. Fadhlul Hadi, selaku rekan penulis memberi dukungan dan bantuan selama mencari informan serta memberikan dukungan baik moril maupun materil selama penulis menyelesaikan skripsi ini. 11. Teman-teman: Dinda, Unggul, Sita, Eni, Dita, Nafi, Winda atas dukungan, motivasi dan bantunnya selama peneliti menyelesaikan skripsi ini. commitviiito user
perpustakaan.uns.ac.id
digilib.uns.ac.id
12. Semua pihak yang telah membantu peneliti hingga tulisan ini terwujud namun tidak bisa disebutkan satu per satu. Peneliti menyadari dalam penulisan skripsi ini masih jauh dari sempurna. Oleh karena itu peneliti mengharapkan saran dan kritikan yang membangun dari pembaca. Semoga skripsi ini dapat bermanfaat bagi siapa saja yang membacanya.
Surakarta, 28 Januari 2014
Peneliti
commitixto user
perpustakaan.uns.ac.id
digilib.uns.ac.id
DAFTAR ISI
ISI
HALAMAN
HALAMAN JUDUL …………………………………………………….
i
HALAMAN PERSETUJUAN …………………………………………..
ii
HALAMAN PENGESAHAN …………………………………………...
iii
PERNYATAAN ORISINALITAS ………………………………………
iv
MOTTO …………………………………………………………………..
v
PERSEMBAHAN ………………………………………………………..
vi
KATA PENGANTAR …………………………………………………...
vii
DAFTAR ISI ……………………………………………………………..
x
DAFTAR TABEL dan DIAGRAM ……………………………………..
xiii
DAFTAR GAMBAR …………………………………………………….
xiv
ABSTRAK ……………………………………………………………….
xv
ABSTRAC ……………………………………………………………….
xvi
BAB I. PENDAHULUAN ………………………………………………
1
1.1. Latar Belakang …………………………………………………...
1
1.2. Rumusan Masalah ……………………………………………….
17
1.3. Tujuan Penelitian ………………………………………………...
17
1.4. Manfaat Penelitian ……………………………………………….
17
1.5. Kajian Teori ………………………………………………...........
18
1.5.1. Komunikasi …………………………………………….....
18
1.5.2. Pola Komunikasi ……………………………………….....
22
1.5.3. Interaksionalisme Simbolik …………………………….....
26
1.5.4. Perspektif Pragmatik ………………………………………
29
1.5.5. Komunikasi Kelompok ……………………………………
36
commitxto user
perpustakaan.uns.ac.id
digilib.uns.ac.id
1.5.6. Media Baru ………………………………………………..
41
1.5.6.1. Internet ………………………………………………
44
1.5.6.2. Skype ………………………………………………..
48
1.6. Definisi Konsepsional …………………………………………….. 50 1.7. Kerangka Berpikir ………………………………………………… 50 1.8. Penelitian Sebelumnya ……………………………………………. 51 1.9. Metodologi Penelitian ……………………………………….......... 52 1.9.1. Pendekatan dan Metode Penelitian ……………………......
52
1.9.2. Objek dan Lokasi Penelitian……………………………...... 55 1.9.3. Sumber Data ……………………………………………….
55
1.9.4. Teknik Pengumpulan Data ……………………………….... 57 a. Wawancara …………………………………………….. 57 b. Analisis Dokumen ……………………………………... 58 1.9.5. Teknik Sampling …………………………………………… 59 1.9.6. Validitas Data ……………………………………………… 60 1.9.7. Model Analisis …………………………………………....... 62 BAB II. GAMBARAN UMUM KELOMPOK IAAS INDONESIA ….....
65
2.1. Gambaran Umum IAAS Internasional ……………………………. 65 2.1.1. Tujuan IAAS Internasional …………………………............ 66 2.1.2. Keanggotaan Dalam IAAS Internasional ………………….. 67 2.1.3. General Assembly .…………………………………………. 68 2.1.4. Struktur Organisasi Pada IAAS Internasional …………....... 68 2.2. IAAS Indonesia ………………………………………………….... 69 2.2.1. Sejarah Berdirinya IAAS Indonesia ……………………….. 69 2.2.2. World Congresss 36th in Thailand …………………………. 70 2.2.3. World Congress 36th in Belgia …………………………...... 70 2.2.4. Maksud dan Tujuan Berdirinya IAAS Indonesia ………...... 72 2.2.5. National Congress …………………………………………. 74 commitxito user
perpustakaan.uns.ac.id
digilib.uns.ac.id
2.2.6. Struktur Organisasi pada IAAS Indonesia ……………….... 74 2.2.7. Tugas dan Kewajiban Masing-Masing Bidang ……………. 75 2.2.8. Program IAAS Indonesia yang Telah Dilaksanakan ………. 77 2.2.9. Program Rutin IAAS Indonesia ……………………………. 79 BAB III. SAJIAN dan ANALISIS DATA ……………………………….
82
3.1. Pola Komunikasi Pada Kelompok IAAS Indonesia dengan Menggunakan Skype Sebagai Media Cyber Communication ……………….......... 82 3.1.1. Kesepakatan Penentuan Waktu Cyber Meeting di Skype ….. 84 3.1.2. Pembahasan Dalam Diskusi Cyber Meeting ………………
86
3.1.3. Karakter Komunikator dalam Cyber Meeting dengan Skype ………………………………………………………….
91
3.1.4. Karakter Komunikan dalam Cyber Meeting dengan Skype ………………………………………………………….. 93 3.1.5. Komunikasi Respon Peserta Diskusi Cyber Meeting melalui Skype ………………………………………………………….. 94 3.1.6. Bahasa dan Simbol yang Digunakan Saat Cyber Meeting Berlangsung …………………………………………………… 98 3.1.7. Karakteristik Skype Sebagai Media Teknologi Komunikasi Cyber Meeting ………………………………………………… 101 3.2. Efektitas komunikasi yang dilakukan pada kelompok IAAS (Internastional Association of Student in Agricultural and Related Science) Indonesia dengan menggunakan Skype sebagai media cyber communication…………………………………………………….. 104 BAB IV. PENUTUP………………………………………………………
108
4.1. Kesimpulan ……………………………………………………….. 108 4.2. Saran ………………………………………………………………. 111 DAFTAR PUSTAKA ……………………………………………………… 112
commitxiito user
perpustakaan.uns.ac.id
digilib.uns.ac.id
DAFTAR TABEL dan DIAGRAM a) Diagram 1. Diagram Pengguna Internet di Indonesia hingga Oktober 2012 ……………………………………………………...
6
b) Diagram 2. Laporan Asosiasi Penyelenggara Jasa Internet Indonesia
(APJII) ……………………………………………………………
commitxiiito user
8
perpustakaan.uns.ac.id
digilib.uns.ac.id
DAFTAR GAMBAR a) Gambar 1. Model Komunikasi Wilbur Schramn ………………….
22
b) Gambar 2. Lambang Skype ………………………………………..
48
c) Gambar 3. Skema Kerangka Pemikiran Pola Komunikasi IAAS Indonesia …………………………………………………………. d) Gambar 4. Model Analisis Interaktif Miles dan Heberman ……....
51 64
e) Gambar 5. Logo IAAS WORLD ………………………………….
65
f) Gambar 6. Progress Report IAAS WORLD……………………..
66
g) Gambar 7. Logo IAAS INDONESIA ……………………………..
69
h) Gambar 8. Elsafira Kinanti Sebagai VD Communication Memberikan Progress Report Di Divisinya ………………………. i) Gambar 9. Awal Cyber Meeting Kelompok IAAS Indonesia
88
melalui Skype …………………………………………………….. j) Gambar 10. Dua Topik Pembahasan yang Menjadi Agenda
89
Diskusi ……………………………………………………………. 90 k) Gambar 11. Peserta Setelah Selesai Memberikan Pendapatnya Diakhiri Dengan Kata “Done” ……………………………………………..
92
l) Gambar 12. Salah Satu Tanya-Jawab yang Terjadi Saat Cyber Meeting …………………………………………………………… m) Gambar 13. Sharing yang Dilakukan Antar Peserta Rapat ……….
96 97
n) Gambar 14. Penggunaan Emote Sebagai Simbol Dalam Diskusi …
101
commitxivto user
perpustakaan.uns.ac.id
digilib.uns.ac.id
ABSTRAK Sliring Mustika Nusaasti. D1211077. NEW MEDIA DAN KELOMPOK Studi Deskriptif Kualitatif Pola Komunikasi Dalam Kelompok IAAS (Internasional Association of Student Agricultural and Related Science) Indonesia Menggunakan Skype Sebagai Cyber Communication. Jurusan Ilmu Komunikasi, Fakultas Ilmu Sosial dan Politik Universitas Sebelas Maret. Perkembangan alat komunikasi berjalan sangat pesat. Saat ini internet menjadi alat komunikasi yang banyak digunakan, internet sebagai media baru menciptakan banyak jaringan komunikasi salah satunya yaitu Skype. Skype merupakan alternatif jaringan komunikasi yang mampu memenuhi segala kebutuhan manusia berhubungan dengan interaksi. Terdapat banyak kelompok yang menggunakan Skype sebagai alat komunikasi dalam diskusi, salah satunya ialah kelompok IAAS (Internasional Association of Student Agricultural and Related Science). Penelitian ini berupaya mengkaji bagaimana pola komunikasi pada kelompok IAAS Indonesia dengan menggunakan Skype sebagai media cyber communication dan bagaimana efektitas komunikasi yang dilakukan pada kelompok IAAS dengan menggunakan Skype sebagai media cyber communication. Penelitian ini bersifat deskripti kualitatif. Data dalam penelitian ini berupa data tulisan dan lisan. Sumber data tulis berasal dari ketua kelompok IAAS Indonesia, sedangkan sumber data lisan dari informan lainnya. Teknik pengumpulan data menggunakan wawancara mendalam dan dokumen. Teknik analisis data menggunakan analisis interaktif meliputi reduksi data, penyajian data, dan penarikkan kesimpulan. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa jaringan komunikasi Skype sangat membantu dalam menjaga hubungan komunikasi diantara anggota kelompok. Proses berinteraksi menggunakan media ini memiliki pola komunikasi yang meliputi kesepakatan waktu, topik pembahasan, karakter peserta diskusi, respon, bahasa atau simbol yang digunakan, dan karakteristik media yang digunaka itu sendiri. Meskipun terdapat beberapa aspek yang diakui masih kurang sempurna dalam pembahasan mauapun pengumpulan data. Kata Kunci: Media Baru, Kelompok, Skype
commitxvto user
perpustakaan.uns.ac.id
digilib.uns.ac.id
ABSTRACT Sliring Nusaasti Nusaasti. D1211077. NEW MEDIA AND GROUP Qualitative Descriptive Study of Communication Patterns In IAAS (International Association of Student Agricultural and Related Science) Indonesia Group Using Skype For Cyber Communication. Transfer Department of Communication, Sebelas Maret University The development of communication tools running very fast. Nowadays the internet is becoming a widely used communication tool, the Internet as a new medium of communication networks created many one of which is Skype. Skype is an alternative communication network that is able to meet all the needs related to human interaction. There are many groups who use Skype as a communication tool in the discussion, one of which is a group IAAS (International Association of Student Agricultural and Related Science) . This study seeks to examine how communication patterns on group IAAS Indonesia using Skype as a medium of communication and how efektitas cyber communications made on IAAS group using Skype as a medium of cyber communication. This research is descriptive qualitative. The data in this study are the data writing and orally. Source of data derived from the chairman of the group wrote IAAS Indonesia , while the verbal data sources from other informants. Data collection techniques using in-depth interviews and documents. Analysis using the interactive analysis includes data reduction, data display and conclusion withdrawal. The results of this study indicate that Skype communication network is very helpful in maintaining the communication links between members of the group. Processes interact using this medium of communication patterns that include time deal, topics of discussion, character discussion participants, response, language or symbols used, and the characteristics of the medium itself. Although there are several aspects which admittedly still less than perfect in the discussion mauapun data collection. Keywords: New Media, Group, Skype
commitxvito user