BANTUL – KABUPATEN INOVASI
LABORATORIUM INOVASI TAHAP D1- DRUM-UP INOVASI Oleh: DR P.M.
MARPAUNG, M.SC.
Kapus Promosi Inovasi dan Pengembangan Kapasitas Lembaga Administrasi Negara, Jakarta. INTEGRITAS
PROFESIONAL
INOVATIF
PEDULI
Dr. Marps - Lab. Inovasi Kab. Bantul 2017
Page: 1
AGENDA PEMAPARAN LABORATORIUM INOVASI HARI 1: SENIN, 17/04/2017 1. Gerakan Instansi Greget Inovasi 2. Komitmen bersama Lab. Inovasi Daerah 3. Pentingnya Pemda melakukan Inovasi 4. Drum-up Inovasi 5. Identifikasi Kondisi Kinerja saat ini dan Kinerja yang diharapkan. INTEGRITAS
PROFESIONAL
HARI 2: SELASA, 18/04/2017 1. Diagnosa Laboratorium Inovasi 2. Identifikasi masalah kinerja 3. Identifikasi ide inovasi 4. Diskusi kelompok pematangan ide inovasi di SKPD 5. Diskusi kelompok lanjutan... INOVATIF
PEDULI
HARI 3: RABU, 19/04/2017 1. Laporan kelompok tentang ide inovasi 2. Diskusi kelompok penajaman ide inovasi 3. Asistensi dan konsultasi proses dan output inovasi 4. Paparan kelompok terkait ide inovsi, proses dan output inovasi
Dr. Marps - Lab. Inovasi Kab. Bantul 2017
Page: 2
AGENDA PEMAPARAN DRUM-UP INOVASI
INTEGRITAS
1
Kualitas PNS dan Organisasi Abad 21
2
5D - Laboratorium Inovasi
3
Bantul Dreams
4
Tahapan Laboratorium Inovasi
5
Hakikat Drum-Up Inovasi
6
Inovasi, Kriteria dan Jenisnya
7
Maklumat Inovasi Kab. Bantul
PROFESIONAL
INOVATIF
PEDULI
Dr. Marps - Lab. Inovasi Kab. Bantul 2017
Page: 3
KUALITAS PNS & ORGANISASI PEMERINTAH ABAD 21 CIRI ORGANISASI ABAD 21 1. Punya keunggulan…. Leading market 2. Renstra (visi, misi, strategi, program, kegiatan) 3. Penempatan SDM berbasis kompetensi 4. Aplikasi teknologi dalam tugas 5. Terbuka pada perubahan (change) dan inovasi 6. Terbangun kompetisi sehat (Trust Building)
POTRET SDM ERA GLOBAL 1. 2. 3. 4. 5. 6. 7. 8.
Kompeten, jujur, profesional dan sikap melayani SDM era virtual (techno-industry) Pengembangan kompetensi terprogram - spesialisasi Kompetisi SDM yang ”sehat” Budaya kerja global dampak ”borderless country” Sinergitas IQ, EQ, SQ2 menjadi SDM AQ tinggi. Terampil komunikasi internal, eksternal, global. Aktualisasi diri: keteladanan, adaptasi diri, dan akomodatif.
ORGANISASI PEMERINTAH MASA DEPAN:
memiliki keungulan kompetitif, nilai tambah, dinamis, mampu beradaptasi dengan tuntutan lingkungan yang selalu berubah cepat dan sulit diramalkan.
KUALITAS PNS ABAD 21 Berintegritas, netral, beretika, kompeten, capable, profesional, berkinerja tinggi. Selaras pola pikir (mind set) & budaya kerja (culture set) Taat aturan, disiplin, transparan, akuntabel, motivasi, keteladanan
PNS/ASN TO CHANGE INTEGRITAS
PROFESIONAL
INOVATIF
PEDULI
Dr. Marps - Lab. Inovasi Kab. Bantul 2017
Page: 4
CHANGE - PERUBAHAN Perubahan Strategis Perubahan budaya dan nilai-nilai organisasi Perubahan arah / fokus bisnis Perubahan cara kerja untuk meningkatkan efisiensi, penghasilan, SUMBER DAYA.
Perubahan Operasional perubahan kecil bersifat parsial, tidak menimbulkan dampak luar biasa Perubahan tata ruang kerja Perubahan seragam karyawan, penampilan organisasi, dll.
Butuh change maker, kepemimpinan, komitmen, dan terobosan (Inovasi) INTEGRITAS
PROFESIONAL
INOVATIF
PEDULI
Dr. Marps - Lab. Inovasi Kab. Bantul 2017
Page: 5
APA YANG MEMBUAT KINERJA ANDA SEBAGAI APARATUR LENGKAP 100% ATAU LEBIH? Mari kita beri nilai angka kepada setiap alphabet sesuai urutannya A B C D E F G H I
J
K L M N O P Q R S T U V W X Y Z
1
10
11
2
3
4
5
6
7
8
9
S
K
I
L
L
S
19
11
9
12
12
19
K N O W L E D G E 11
14
15
23
12
5
4
7
5
H A R D
W O R K
8
1
23
A
T
T
I
T
U D
E
1
20
20
9
20
21
5
18
4
15
18
4
14
14
INTEGRITAS
15
22
1
20
PROFESIONAL
9
15
13
15
16
82
=
96
=
98
=
100
=
14
INOVATIF
14
=
11
I N N O V A T I O N 9
12
PEDULI
17
18
19
20
21
22
23
24
25
26
Mari kita bangun sikap, kebiasaan dan budaya kerja berinovasi di Kab. Bantul
133 Dr. Marps - Lab. Inovasi Kab. Bantul 2017
Page: 6
No.2
APA KOMENTAR ANDA TENTANG GAMBARGAMBAR BERIKUT?
No.1
MENGAPA INOVASIINOVASI INI DIBUTUHKAN?
No.3
No.4 INTEGRITAS
PROFESIONAL
INOVATIF
PEDULI
Dr. Marps - Lab. Inovasi Kab. Bantul 2017
Page: 7
5D - LABORATORIUM INOVASI TAHAP DRUM-UP INNOVATION
INTEGRITAS
PROFESIONAL
INOVATIF
PEDULI
Dr. Marps - Lab. Inovasi Kab. Bantul 2017
Page: 8
TAHAP 5D LABORATORIUM INOVASI
DRUM-UP 1
DELIVER INTEGRITAS
PROFESIONAL
DIAGNOSE 2
DESIGN
5
DISPLAY
4 INOVATIF
PEDULI
Dr. Marps - Lab. Inovasi Kab. Bantul 2017
3
Page: 9
TAHAP 5D LABORATORIUM INOVASI
DRUM-UP
2
DIAGNOSE
1
DESIGN
3
PROSES: 1. Memotivasi ASN berinovasi 2. Memotret kebutuhan Orgassi 3. Membangun Pola pikir dan budaya budaya kerja berinovasi
PROSES: 1. Analisa kondisi SEKARANG-IDEAL 2. Identifikasi Ide Inovasi &mitra kerja 3. Bangun komitmen berinovasi 4.Dokumentasi kegiatan inovasi
PROSES: 1. Membangun Prototype Inovasi 2. Rancangan Implementasi Inovasi 3. Mengantisipasi kendala dan solusi 4.Kontrak Kinerja SKPD dgn Pimpinan
HASIL: 1. ASN terinovasi berinovasi 2. Potret kebutuhan Inovasi 3. Selaras Pola piker dan budaya budaya kerja berinovasi
HASIL: 1. Potert kondisi sekatang vs Ideal 2. Daftar Ide inovasi & stakeholders 3. MOU LAN - Lokus 4. Dokumentasi kegiatan inovasi
HASIL: 1. Prototype Inovasi 2. Rancangan Implementasi Inovasi 3. Antisipasi kendala dan solusi 4.Kontrak Kinerja SKPD dgn Pimpinan
INTEGRITAS
PROFESIONAL
INOVATIF
PEDULI
Dr. Marps - Lab. Inovasi Kab. Bantul 2017
Page: 10
TAHAP 5D LABORATORIUM INOVASI
4
DELIVERY
PROSES: 1. Menerapkan desain inovasi (sesuai tahapan Inovasi) 2. Launching inovasi & Kontrak Kinerja (komitmen dan substansi inovasi) 3. Melakukan monev inovasi, Coaching-Counseling-advocacy- asistensi inovasi 4. Mengantisipasi permasalahan inovasi dan solusi
HASIL: 1. Desain tahapan inovasi 2. Launching inovasi & Kontrak Kinerja (komitmen dan substansi inovasi) 3. Monev inovasi, Coaching-Counseling-advocacy- asistensi inovasi 4. Permasalahan inovasi dan solusi
INTEGRITAS
PROFESIONAL
INOVATIF
PEDULI
5
DISPLAY PROSES: 1. Kegiatan Festival dan Promosi Inovasi 2. Pengelolaan Display inovasi 3. Survey display, kemanfaatan, evaluasi 4. Mengelola Tindak lanjut display
HASIL: 1. Festival dan Promosi Inovasi 2. Bahan Display inovasi 3. Survey kemanfaatan, evaluasi 4. Tindak lanjut display
Dr. Marps - Lab. Inovasi Kab. Bantul 2017
Page: 11
BANTUL Dreams... Tuliskan 2 kata kunci representasi KONDISI SKPD ANDA SEKARANG dan MASA DEPAN
SEKARANG
INTEGRITAS
PROFESIONAL
MASA DEPAN
INOVATIF
PEDULI
Dr. Marps - Lab. Inovasi Kab. Bantul 2017
Page: 12
“If you always do what you always did, you will always get what you always got”
“Innovation is the only way to win” (Steve Jobs)
“Insanity is doing the same thing over and over again but expecting different result”
INOVASI Harga Mati !! INTEGRITAS
PROFESIONAL
INOVATIF
PEDULI
Dr. Marps - Lab. Inovasi Kab. Bantul 2017
Page: 13
INTEGRITAS
PROFESIONAL
INOVATIF
PEDULI
Dr. Marps - Lab. Inovasi Kab. Bantul 2017
Page: 14
Video INTEGRITAS
PROFESIONAL
INOVATIF
PEDULI
Dr. Marps - Lab. Inovasi Kab. Bantul 2017
Page: 15
11
HAKIKAT “Drum-up”
Terhadap hidup kita. Terhadap jabatan & sumber daya yang kita miliki.
INTEGRITAS
PROFESIONAL
INOVATIF
Dari kurang paham menjadi PAHAM arti inovasi bagi organisasi. Dari resisten menjadi MENDUKUNG ide perubahan. Dari sikap menunggu menjadi BERANI berinisiatif. Dari business as usual menjadi inovasi sebagai habit / KEBIASAAN. Dari kurang PD menjadi YAKIN BISA berinovasi. Dari tidak mau menjadi BERSEMANGAT untuk berinovasi. PEDULI
Dr. Marps - Lab. Inovasi Kab. Bantul 2017
Page: 16
MENGAPA HARUS “DRUM-UP”?
Menyemangati, mengatur speed & ritme, menjaga kekompakan INTEGRITAS
PROFESIONAL
AGAMA
MUSIK
OLAHRAGA
Perpindahan ke mode Reffrain, memberi tenaga & warna
INOVATIF
PEDULI
Tanda pengingat, mengundang untuk melakukan sesuatu scr berjamaah
Dr. Marps - Lab. Inovasi Kab. Bantul 2017
Page: 17
Indonesia Tanah Air Beta Indonesia tanah air beta Pusaka abadi nan jaya Indonesia sejak dulu kala Slalu dipuja-puja bangsa Reff: Di sana tempat lahir beta Dibuai dibesarkan bunda Tempat berlindung di hari tua Sampai akhir menutup mata
INTEGRITAS
PROFESIONAL
INOVATIF
PEDULI
Dr. Marps - Lab. Inovasi Kab. Bantul 2017
Page: 18
INOVASI:
Mendobrak Belenggu & Menyadarkan Potensi Diri yang Dahsyat !!
Kita lebih dari yang kita bayangkan …
INTEGRITAS
PROFESIONAL
INOVATIF
PEDULI
Dr. Marps - Lab. Inovasi Kab. Bantul 2017
Page: 19
PEMBELAJARAN APA SAJA YANG ANDA DAPATKAN DARI VIDEO INI? VIDEO INDIA
VIDEO YANLIK
1. Apa esensi Video tersebut? 2. Mengapa dia melakukannya? 3. Pembelajaran apa yang anda dapat dari video ini?
INTEGRITAS
PROFESIONAL
INOVATIF
1. Apa masalah Yanlik dalam Video tersebut? 2. Mengapa Permasalahan terjadi? 3. Apa solusi memperbaikinya?
PEDULI
Dr. Marps - Lab. Inovasi Kab. Bantul 2017
Page: 20
HASIL DRUP-UP INOVASI
INTEGRITAS
PROFESIONAL
INOVATIF
PEDULI
Dr. Marps - Lab. Inovasi Kab. Bantul 2017
Page: 21
KOMITMEN INOVASI K
b
B
N
U
KAMI Siap berinovasi KAMI Selalu di depan KAMI Menjadi yang Terbaik
INTEGRITAS
PROFESIONAL
INOVATIF
PEDULI
Dr. Marps - Lab. Inovasi Kab. Bantul 2017
Page: 22
K
M N A O T E R
INTEGRITAS
PROFESIONAL
INOVATIF
PEDULI
Dr. Marps - Lab. Inovasi Kab. Bantul 2017
Page: 23
INOVASI DAN INOVASI ADMINISTRASI PUBLIK
INOVASI
adalah IDE, GAGASAN, PEMIKIRAN, TEROBOSAN dalam rangka melakukan pembaharuan dalam praktik dan proses penyelenggaraan pemerintahan, sehingga memiliki nilai tambah dalam satu atau lebih aspek dan atau proses administrasi negara.
adalah setiap bentuk TRANSFORMASI GAGASAN DAN PENGETAHUAN BARU yang mampu menciptakan nilai tambah dalam satu atau lebih aspek dan atau proses administrasi publik. INTEGRITAS
PROFESIONAL
INOVATIF
PEDULI
INOVASI (Adm. Publik)
Dr. Marps - Lab. Inovasi Kab. Bantul 2017
Page: 24
Kebaruan (novelty) dalam
1
sebuah perubahan
Dampak positif atau
kemanfaatan dari suatu inisiatif perubahan
2
3
Inisiasi perubahan
memberi solusi terhadap masalah yg ada
4
5
Berkesinambungan (tidak
Memiliki kompatibilitas dengan sistem diluar dirinya, tidak membentur / melanggar sistem yg telah ada.
tergantung pada inisiator / konseptornya) dan dapat direplikasikan;
INTEGRITAS
PROFESIONAL
INOVATIF
PEDULI
Dr. Marps - Lab. Inovasi Kab. Bantul 2017
Page: 25
DELAPAN JENIS INOVASI
1. Produk
perubahan cara pandang atas masalah (ide, gagasan, pemikiran, terobosan).
penciptaan/modifikasi barang/jasa, meningkatkan citra, kualitas, dan fungsi.
6. Teknologi
5. Hubungan bentuk dan mekanisme baru berhubungan dengan pihak lain (partnership, relationship, networking) INTEGRITAS
INOVATIF
penerapan strategi, cara, dan teknik baru untuk mencapai hasil yang lebih
7. SDM
penciptaan atau penggunaan teknologi baru untuk memecahkan masalah (e-government, tools pembaruan peralatan / perangkat kerja)
PROFESIONAL
4. Proses
3. Metode
2. Konsep
PEDULI
perubahan kebijakan terkait kualitas tata nilai dan kapasitas SDM - mind set, etika, kepemimpinan, pemberdayaan, Profesionalisme)
kualitas proses kerja agar lebih sederhana dan lebih efisien. SOP, tata laksana, sistem, dan prosedur.
8. Strktur Org pengadopsian model organisai baru (struktur baru, penggabungan, penghapusan, pengembangan)
Dr. Marps - Lab. Inovasi Kab. Bantul 2017
Page: 26
Cara Berpikir Inovasi ...
Think Differently; Think the Unthinkable
INTEGRITAS
PROFESIONAL
INOVATIF
PEDULI
Dr. Marps - Lab. Inovasi Kab. Bantul 2017
Page: 27
Rahasia Berinovasi … Kemauan untuk Berinovasi
INTEGRITAS
PROFESIONAL
INOVATIF
> PEDULI
Kemampuan untuk Berinovasi
Dr. Marps - Lab. Inovasi Kab. Bantul 2017
Page: 28
Dari Esensi BANTUL Dreams…
Identifikasi Kondisi Kinerja SKPD saat ini Evidence? INTEGRITAS
PROFESIONAL
Inovasi Inovasi Inovasi Inovasi Inovasi Inovasi Inovasi Inovasi INOVATIF
PEDULI
Identifikasi Kondisi Kinerja SKPD diharapkan Evidence?
Dr. Marps - Lab. Inovasi Kab. Bantul 2017
Page: 29
Bagaimana perasaan Anda jika ....
B
K
b
N
U
Menjadi model RB nasional? Menjadi daerah termaju dan pusat pertumbuhan ekonomi Indonesia? Menjadi benchmark dan barometer pembangunan daerah? Menjadi daerah yg menghasilkan inovasi terbanyak dan terbaik di Indonesia?
INTEGRITAS
PROFESIONAL
INOVATIF
PEDULI
Dr. Marps - Lab. Inovasi Kab. Bantul 2017
Page: 30
Maklumat Inovasi.... K
B
b
N
U
KAMI Siap berinovasi !! KAMI Selalu di depan !! KAMI Menjadi yang Terbaik !! INTEGRITAS
PROFESIONAL
INOVATIF
PEDULI
Dr. Marps - Lab. Inovasi Kab. Bantul 2017
Page: 31
INTEGRITAS
PROFESIONAL
INOVATIF
PEDULI
Dr. Marps - Lab. Inovasi Kab. Bantul 2017
Page: 32