Kuesioner Penelitian
RELEVANSI KOLEKSI PERPUSTAKAAN DENGAN KEBUTUHAN PENGGUNA DI PERPUSTAKAAN SMA NEGERI 2 MEDAN Dengan hormat, Saya mengaharapkan ketersediaan Saudara untuk dapat berpartisipasi dalam mengisi kuesioner berikut ini dalam rangka penelitian tentang Relevansi Koleksi Perpustakaan Dengan Kebutuhan Pengguna Di Perpustakaan SMA Negeri 2 Medan. Atas perhatian dan bantuan Saudara, saya ucapkan terima kasih.
Petunjuk Pengisian 1. Mohon kesediaan Saudara untuk mengisi kuesioner ini dengan jujur 2. Berikan tanda silang (X) pada jawaban yang menurut Saudara paling tepat 3. Atas kesediaan Saudara, saya ucapkan terima kasih.
Identitas Responden: Kelas/Jurusan : ________________
Nomor Kuesioner : _________
Pertanyaan
1. Dalam satu minggu, berapa kali Saudara mengunjungi perpustakaan? a. 1-2 kali b. 3-4 kali c. 5-6 kali d. > 6 kali 2. Buku apa saja yang Saudara baca bila datang ke perpustakaan? a. Buku fiksi (Novel, Puisi, Drama, Dongeng, Cerpen) b. Buku Non Fiksi (Tentang ilmu pengetahuan) c. Buku Referensi (Kamus, Ensiklopedia, Atlas) d. Terbitan Berkala (Koran, Majalah, Tabloit pendidikan, Jurnal) 3.
Menurut Saudara, sesuaikah koleksi yang tersedia di perpustakaan dengan kurikulum yang Saudara pelajari? a. Sangat sesuai b. Sesuai c. Kurang sesuai d. Tidak sesuai
Universitas Sumatera Utara
4. Menurut Saudara, banyaknya jumlah koleksi yang tersedia di perpustakaan sudah sesuai dengan kebutuhan Saudara? a. Sangat sesuai b. Sesuai c. Kurang sesuai d. Tidak sesuai 5. Apakah koleksi yang Saudara butuhkan tersedia di perpustakaan? a. Tersedia b. Jarang c. Tidak tersedia 6. Apakah jumlah koleksi buku teks yang ada di perpustakaan cukup memadai? a. Sangat memadai b. Memadai c. Kurang memadai d. Tidak memadai 7. Apakah koleksi yang tersedia di perpustakaan bervariasi? a. Sangat bervariasi b. Bervariasi c. Kurang bervariasi d. Tidak bervariasi 8.
Apakah koleksi buku fiksi (cerpen, puisi, novel) tersedia di perpustakaan? a. Tersedia b. Jarang c. Tidak tersedia
9. Apakah koleksi perpustakaan yang tersedia mutkahir (Up to date)? a. Mutakhir b. Kurang mutakhir c. Tidak Mutakhir 10. Ketika Saudara mendapat tugas penelitian dari guru, apakah koleksi perpustakaan memenuhi kebutuhan penelitian Saudara? a. Sangat memenuhi b. Memenuhi c. Kurang memenuhi
Universitas Sumatera Utara
d. Tidak memenuhi 11. Selain buku teks, koleksi buku penunjang lainnya yang Saudara dapatkan diperpustakaan membantu Saudara dalam mengerjakan tugas yang diberikan guru? a. Sangat membantu b. Membantu c. Kurang membantu d. Tidak membantu 12. Jenis koleksi referensi apa yang sering Saudara gunakan? a. Kamus b. Ensiklopedia c. Atlas d. Koleksi referensi lainnya 13. Apakah tujuan Saudara menggunakan koleksi yang ada di perpustakaan? a. Untuk menyelesaikan tugas b. Sebagai bahan referensi penelitian c. Untuk menambah wawasan/pengetahuan 14. Apakah guru bidang studi memotivasi Saudara untuk memanfaatkan koleksi yang ada di perpustakaan? a. Sangat memotivasi b. Memotivasi c. Kurang memotivasi d. Tidak pernah memotivasi
Universitas Sumatera Utara
Lampiran Kurikulum Tingkat Satuan Pendidikan (KTSP) SMA Negeri 2 Medan Kurikulum Tingkat Satuan Pendidikan (KTSP) Struktur Kurikulum
1 Muatan Kurikulum
2
Kalender Pendidikan
• • • • • • • • • • • • • • • • • •
Kelompok mata pelajaran agama dan akhlak mulia. Kelompok mata pelajaran kewarganegaraan dan kepribadian. Kelompok mata pelajaran ilmu pengetahuan dan teknologi. Kelompok mata pelajaran estetika. Kelompok mata pelajaran jasmani, olahraga, dan kesehatan. Mata pelajaran. Muatan lokal Kegiatan pengembangan diri Pendidikan kecakapan hidup Beban belajar Ketuntasan belajar Penjurusan Kenaikan kelas dan kelulusan Permulaan tahun pelajaran Waktu belajar Kegiatan tengah semester Libur sekolah Jadwal kegiatan
• • •
Prinsip-prinsip pengembangan silabus Karakteristik mata pelajaran Langkah-langkah pengembangan silabus
3
Silabus
4
• Rencana • Pelaksanaan • Pembelajaran • (RPP) •
Tujuan pembelajaran Materi ajar Metode pengajaran Sumber belajar Penilaian hasil belajar
Sumber: Buku Badan Standar Nasional Pendidikan (BSNP)
Universitas Sumatera Utara
Lampiran 5. Gambaran Umum Perpustakaan SMA Negeri 2 Medan Perpustakaan SMA Negeri 2 Medan beralamat di Jalan Karang Sari Nomor 435 Medan merupakan salah satu perpustakaan tingkat menengah atas yang ada di kota Medan. Secara organisasi dan struktur, perpustakaan ini berada di bawah Kepala Sekolah SMA Negeri 2 Medan. Perpustakaan SMA Negeri 2 Medan ini dikelola oleh 5 orang staf, dengan perincian 1 orang sebagai koordinator perpustakaan dan 4 orang sebagai guru bidang studi yang diperbantukan di perpustakaan. Jenjang pendidikan dan bidang ilmu dari koordinator perpustakaan adalah Sarjana (S1) bidang perpustakaan. Selebihnya pernah mengikuti kursus perpustakaan selama tiga bulan. Jumlah koleksi yang tersedia di Perpustakaan SMA Negeri 2 Medan adalah sebanyak 2516 judul dan 5095 eksemplar, dengan jenis koleksi yang terdiri dari buku pelajaran (buku teks dan buku penunjang buku teks), fiksi (novel, cerpen, puisi, drama, pantun), rujukan /referensi (kamus, ensiklopedi, atlas), dan terbitan berkala (surat kabar, majalah pendidikan, majalah remaja). Perincian koleksi Perpustakaan SMA Negeri 2 Medan sebagai berikut ini: Koleksi buku Perpustakaan SMA Negeri 2 Medan No
Uraian/ Klasifikasi
Jumlah Judul
Jumlah Eks
120 130 367 350 180 265 261 84 634 125
250 230 520 550 260 570 550 125 1820 220
2516
5095
Klasifikasi
1
• • • • • • • • • •
000 100 200 300 400 500 600 700 800 900
Sumber: Buku Laporan Tahunan Perpustakaan SMA Negeri 2 Medan TA.2009/2010
Koleksi Perpustakaan SMA Negeri 2 Medan dilihat dari jenisnya
Universitas Sumatera Utara
No
Uraian/ Klasifikasi
Jumlah Judul
Jumlah Eks
1
Fiksi
1056
2120
2
Non Fiksi
1460
2975
Sumber: Buku Laporan Tahunan Perpustakaan SMA Negeri 2 Medan TA.2009/2010
6. Pengguna Perpustakaan Pengguna yang mendapat layanan pada Perpustakaan SMA Negeri 2 Medan adalah: 1. Siswa-siswi yang telah terdaftar sebagai anggota perpustakaan. 2. Guru dan staf yang ada di lingkungan sekolah.
7. Jam Buka Layanan Senin-Kamis dan Sabtu
: pukul 09.00 – 14.00 wib
Jum’at
: pukul 09.00 – 11.00 wib
8. Peraturan anggota Perpustakaan SMA Negeri 2 Medan 1. Setiap anggota wajib memiliki kartu anggota 2. Buku yang dapat dipinjam maksimal 2 eksemplar dengan batas waktu satu minggu yang dapat diperpanjang dengan terlebih dahulu melapor sebelum habis waktunya. 3. Buku yang terlambat dikembalikan akan dikenakan sanksi berupa denda sebesar Rp. 200/hari/buku. 4. Anggota yang meminjam buku wajib menjaga dan memelihara buku yang dipinjam dan bertanggung jawab atas kehilangan atau kerusakan buku yang dipinjam. 5. Buku yang hilang wajib diganti dengan judul yang sama atau buku yang sejenis. 6. Anggota yang meminjam buku tidak diperkenankan memindahtangankan buku yang dipinjam kepada orang lain. 7. Buku-buku referensi, Koran dan majalah hanya boleh dibaca diperpustakaan tidak dipinjamkan untuk di bawa pulang.
Universitas Sumatera Utara
TABEL KREIJCEI
PENETAPAN UKURAN SAMPEL BERDASARKAN BESARNYA POPULASI PADA TINGKAT KEPERCAYAAN 95% (α = 0.05) N
S N
S N
S N
S
10
10 150
108 460
210 2200
327
15
14 160
113 480
214 2400
331
20
19 170
118 500
217 2600
335
25
24 180
123 550
226 2800
338
30
28 190
127 600
234 3000
341
35
32 200
132 650
242 3500
346
40
36 210
136 700
248 4000
351
45
40 220
140 750
254 4500
354
50
44 230
144 800
260 5000
357
55
48 240
148 850
265 6000
361
60
52 250
152 900
269 7000
364
65
56 260
155 950
274 8000
367
70
59 270
159 1000
278 9000
368
75
63 280
162 1100
285 10000
370
80
66 290
165 1200
291 15000
375
85
70 300
169 1300
297 20000
377
90
73 320
175 1400
302 30000
379
95
76 340
181 1500
306 40000
380
100
80 360
186 1600
310 50000
381
110
86 380
191 1700
313 75000
382
120
92 400
196 1800
317 100000
384
130
97 420
201 1900
320
140
103 440
205 2000
322
Universitas Sumatera Utara