QUALITY, RESEARCH, AND FUN
Edisi Pertama - Desember 2015
SURYA EVENT
KIRANA 2 MengukirKarya Indonesia Jaya KABAR SURYA
Our New Campus Location HEADLINE
Keseruan Mahasiswa Universitas Surya Menjadi Peneliti
Prof. Yohanes Surya, Ph.D
CONTENTS
PELINDUNG
Edisi Perdana Surya Newsletter Ditulis oleh : Priscilla Afta
PEMBIMBING Vinna Waty Sutanto, S,Sos., M.I.Kom. Salim Alatas, S.Sos., M.Si. Heru Wijayanto, M.M. Tanty Dewi Permassanty, M.M.
PEMIMPIN REDAKSI Priscilla Afta
NEWS EDITOR Priscilla Afta Ismaya Dwi Purbawati Nida Ulfah Sa’diyyah Firna Pricilla
REPORTER HEADLINE Syidik Sulistiyanto
NEWS COLLECTOR Michele Lawrence Abigail Florencia Firna Pricilla
COVER DESIGN & LAYOUTER Rosi Desi R. Tirza Christabel Mentari Tridika
pan, Universitas Surya kebanggaan Indonesia karya cemerlang Indonesia jaya…”—Hymne Universitas Surya (Lirik oleh: Prof.Yohanes Surya) Berawal dari cita-cita luhur Prof Yohanes Surya, universitas berbasis riset pertama di Indonesia ini akhirnya didirikan. Dua tahun sudah Universitas Surya berdiri. Tidak hanya program studi inovatif, revolusioner, dengan teknologi terdepan yang ditawarkan. Namun, Universitas Surya mengembangkan perkuliahan yang futuristik. Sebagai kampus yang mengusung perkembangan riset Indonesia, tentu banyak kegiatan penelitian yang melibatkan tangan terampil mahasiswa dan dosendosen Universitas surya. Maka dari itu, edisi Surya News Letter perdana akan mengulas kegiatan-kegiatan apa saja yang telah dan sedang berlangsung di kampus riset ini. Seperti, wawancara eksklusif dengan Fisikawan sekaligus Rektor Universitas Surya, Prof Yohanes Surya mengenai visi misi Indonesia Jaya, juga kerennya center robotic yang diketuai oleh Dr. Riza Muhida, peneliti hebat lulusan luar yang memilih pulang ke Tanah Air Indonesia. Selain itu, Rektorat Universitas Surya mengeluarkan
Editorial
1
Contents
2
Inspirasi
3
Headline
5
Akademis, Kebijakan, Keuangan
8
Riset/LPPM
9
Pengabdian Masyarakat
11
Surya Winner
12
Student United
13
Sosok
16
Kabar Surya
19
Tangerang
Social, Science, Sport, and Art
21
EMAIL
Surya Event
27
LOGO DESIGN Ray Paulus
ALAMAT REDAKSI
EDITORIAL
“Universitas Surya pusat ilmu dan teknologi terde-
Surya University Gedung Unity Jl. Boulevard Gading Serpong
kebijakan baru tentang sistem penilaian bagi perkuliahan mahasiswa. Salam, Indonesia Jaya!
[email protected]
01
SURYA NEWSLETTER
SURYA NEWSLETTER
02
ahun ini merupakan tahun
akan Prof. Yohanes Surya laku-
sama dengan institusi-institusi lain.
kedua-nya Universitas Surya
kan bagi Universitas Surya?
Hal ini ditujukan untuk membang-
berdiri
Universitas Surya memiliki visi
kitkan atmosfer riset di Indonesia
sebagai universitas berbasis riset
yang sangat jelas, yakni menjadi
khususnya di berbagai institusi-ins-
pertama di Indonesia.
pilar untuk Indonesia jaya. Nah,
titusi yang dimiliki oleh Indonesia
Merangkul kebhinekaan lewat
untuk mencapai Indonesia jaya ini
Apa saja harapan Prof. Yohanes
kebersamaan merupakan cita-cita
kita memerlukan steps, salah satu
Surya setelah Kirana (Peringatan
luhur yang ingin diwujudkan oleh
step yang terdekat kita sedang
Diesnatalis Universitas Surya?
fisikawan sekaligus pendiri Univer-
menyiapkan kampus baru di
Saya berharap melalui Kirana ini
sitas Surya, Prof . Yohanes Surya.
daerah Kabupaten Bogor dan
dapat mempersatukan kita semua,
Tangerang.
membuat kita menjadi maju den-
dari kerja sama yang sekarang ini
Di sana kita akan membuat satu
gan satu tujuan bahwa kita ini se-
sedang dibangun Universitas Surya
kampus di mana terdapat pusat-
dang membuat satu gerakan besar
demi mewujudkan visi-misinya,
pusat riset yang akan menopang
Indonesia jaya 2030.
Indonesia Jaya.
riset-riset di Universitas Surya
Kebersamaan merupakan kunci
untuk menjadi motor penggerak
Reporter
: Priscilla Afta Y. F.
Kirana 2, peringatan hari jadi Uni-
Indonesia jaya.
Editor
: Nida Ulfah Sa’diyyah
versitas Surya yang kedua ini, Prof.
Universitas Surya telah men-
Yohanes Surya menyempatkan
capai umur yang kedua, untuk
diri untuk membagi pandangannya
sebuah institusi pendidikan di
mengenai rencana universitas ke
tingkat universitas, usia dua
depannya.
tahun itu masih sangat muda,
Apa arti kebersamaan menurut
apa saja yang telah Universitas
Prof. Yohanes Surya?
Surya raih selama dua tahun ini?
Kebersamaan dalam konteks yang
Banyak hal yang dicapai dalam
ingin saya bangun, saya mem-
dua tahun ini. Kita sudah banyak
bayangkan kita ini memiliki satu visi
melakukan riset dari tenaga peneliti
yang jelas
yang dimiliki universitas, antara lain
yaitu Indoenesia jaya di tahun
kerja sama dengan Angkatan Darat
2030 dan Indonesia Super Power
Indonesia, kerja sama dengan pi-
di tahun 2045, kita bersama-sama
hak pemerintah daerah Papua un-
dengan tekad yang kuat dan bulat
tuk membuat rumah obat dengan
untuk mencapai visi itu.
Martha Tilaar, kerja sama dengan
Apa rencana selanjutnya yang
El Nusa dan masih banyak kerja
INSPIRASI
Lewat wawancara singkat dalam
03
“Hanya dengan kerja sama kita dapat membuat sesuatu yang besar, hanya lewat kebersamaan kita bisa berhasil,” ujar Prof. Yohanes Surya pada pidato paginya di acara Kirana (Mengukir Karya Indonesia Jaya). SURYA NEWSLETTER
SURYA NEWSLETTER
INSPIRASI
Mengenal Lebih Dekat Prof . Yohanes Surya, Ph.D. Lewat Kirana 2 T
04
dosen maupun responden yang
“Karena kapasitas mahasiswa
(fisika, biologi, kimia) dengan WQC
kita cari,” jelas Mardiansyah.
masih belajar, pada tahap ini ma-
& CTD, pengecekan plankton dan sebagainya. Hampir sama dengan Vannisa,
PENGALAMAN RISET DI UNIVERSITAS SURYA
Mardiansyah Mahasiswa Prodi
Keseruan Mahasiswa Universitas Surya Menjadi Peneliti Negara maju seperti Amerika atau pun Negara Eropa produk-
Berlayar ke Selat Karimata men-
tenaga peneliti Indonesia
jadi peneliti
Meskipun di beberapa universi-
Vannisa Mahasiswa Program
ilmiah. Jika di bandingkan dengan
tas di Indonesia menyusun skripsi
Studi (Prodi) Environmental En-
jumlah penerbitan jurnal ilmiah
bukan lagi menjadi salah satu
gineering, membagikan kisahnya
Indonesia, angkanya masih sangat
syarat kelulusan sarjana, tetapi
ketika melakukan penelitian di
jauh. Padahal jumlah penduduk
kegiatan penelitian masih diperlu-
Universitas Surya.
Indonesia sekitar 250 juta jiwa.
kan sebagai bentuk entitas bangsa
tif menerbitkan jurnal penelitian
Di tahun 2014, SCImago Journal and Country Rank (SJR) mensur-
bersaing di internasional. Universitas Surya sebagai uni-
Pengalaman menarik Vannisa
mahasiswa Surya ini difasilitasi dan
riset (research gap), mengerti dan
didukung penuh oleh Universitas
dapat mengembangkan metode
Surya.
pemecahan (methodology), meng-
Seperti yang diungkap oleh
mentar terkait riset di Surya. Ia
Wakil Rektor Bidang Penelitian
mencoba menganalisa data, dan
mengungkapkan banyak sekali
dan Kerjasama Universitas Surya,
menarik kesimpulan,” ungkap
pelajaran yang saya dapatkan.
Faizah Sari, Ph.D., universitas se-
Faizah Sari.
Mardiansyah mengungkapkan,
lalu memberikan dorongan terbaik
umpulkan data empiris (fieldwork),
Sementara itu untuk dosen
ia belajar mulai untuk membuat jur-
untuk mahasiswa di antaranya
maupun peneliti, karena kapasi-
nal dengan baik dan benar dengan
mahasiswa bisa bertanya atau
tas peneliti lebih besar, mereka
bantuan dosen yang kompeten.
melakukan bimbingan dengan
bertanggung jawab melakukan
Pembimbing akademik, dosen,
metode triangulasi, menyempur-
nya, salah satu hasil risetnya
dan peneliti di Surya. Faizah pun
nakan teori, mengusulkan solusi
dengan topik “Analisa Tenaga
menambahkan syarat utama bagi
baru, dan memberikan kontribusi
Menurut Mardi sapaan akrab-
Kerja Pertanian Indonesia dengan
mahasiswa dalam melakukan riset
ilmiah pada disiplin ilmu riset yang
saat melakukan riset adalah
Negara-Negara di ASEAN” lolos di
adalah mau belajar dan mencoba,
dikerjakan dan komunitas ilmuwan
melakukan pelayaran ke Selat
JPNN dan di apresiasi oleh Prof.
melakukan teamwork dalam riset,
pada bidang itu.
Yohanes Surya, Ph.D..
dan bersedia menerima tantangan
versitas berbasis riset pertama di
Karimata dan Galasa. Saat itu ia
jurnal oleh negara di dunia. Hasil
Indonesia menyiapkan peserta
berlayar menggunakan kapal riset
survei menunjuk Amerika sebagai
didiknya melek akan kegiatan
Baruna Jaya VIII selama kurang
melakukan penelitian, menurut ia
peringakat pertama, kemudian
penelitian.
lebih 8 hari dan itu semua akomodasi gratis.
Berbeda dengan kampus pada
hasiswa belajar melihat persoalan
Green Economy pun ikut berko-
vei peringkat kontribusi penerbitan
disusul China dan Inggris dengan
Terkait dengan kesulitan untuk
dalam riset yang dilakukan.
“SU juga mendorong baik dosen/peneliti dan mahasiswa
Penelitian di Universitas Surya ti-
di Surya untuk mempublikasikan
pasti akan mengalami kesulitan,
dak serta merta membebaskan dan
hasil penelitian mereka di Jurnal
tapi ia tak pantang menyerah.
melepas mahasiswa begitu saja
Surya Octagon — jurnal ilmiah
2,1 juta publikasi.
umumnya, mahasiswa di Universi-
“Bertemu orang-orang hebat,
“Kesulitan-kesulitan itu dapat
ketika melakukan riset. Dalam hal
pertama terbitan Universitas
Bagaimana dengan Indonesia?
tas Surya sudah melakukan peneli-
melihat dan bekerja sama dengan
dikendalikan karena banyak dari
ini, pihak Universitas Surya mem-
Surya,” jelas Faizah Sari.
tian dari masa awal perkuliahan.
para peneliti dari dalam negeri dan
pihak-pihak lain yang membantu
berikan bimbingan dan batasan
mancanegara langsung di atas
dalam melakukan penelitian, baik
penelitian kepada mahasiswa.
Indonesia berkontribusi untuk penerbitan jurnal ilmiah berada
Bekerja sama dengan research
di peringkat ke-57 dunia seperti
center yang dimiliki universitas,
kapal. Serta mengenal langsung
dilansir Survey SJR. Di Asia sendi-
para dosen sudah membuka
kehidupan para scientist dan
ri, peringkat Indonesia berada di
peluang mahasiswa untuk turun
researcher di lapangan itu sangat
bawah Singapore (32), Malaysia
langsung ke lapangan, merasakan
menyenangkan,” ungkap Vannisa
(36), maupun Thailand (43).
penelitian. Kegiatan riset ini biasa-
kepada penulis, Selasa 18/11/2015
nya dilakukan oleh mahasiswa keti-
di kediamannya di Medang Lestari.
ka semester pendek mendatang.
HEADLINE 05
Universitas Surya mencetak
Penelitian yang dilakukan oleh
Dalam kegiatan penelitian, para
Author : Syidik Sulistiyanto Editor : Priscilla Afta Y. F.
Topik penelitian yang ia ambil adalah “Variabilitas Parameter
dosen membimbing mahasiswa
Oseanografis dan Kualitas Air di
dari awal riset sampai ke pembua-
Selat Karimata dan Galasa, Center
tan jurnal, sehingga mahasiswa
of Marine Technology (COMT)
Tabel 1. Urutan negara dengan jumlah
sudah terbiasa ketika membuat
pada Desember 2014. Kegiatan
jurnal terbanyak
karya ilmiah sedari awal.
yang dilakukan seperti deployment
SURYA NEWSLETTER
HEADLINE
mooring, pengecekan kualitas air
SURYA NEWSLETTER
06
NEW : Sistem Penilaian Perkuliahan
Universitas Surya yang berdiri
dari Dr. Taruna Ikrar Center Brain
nal seperti Amerika Serikat, Je-
sejak 2 tahun lalu telah menghad-
Circulation Institute of Indonesia,
pang, China, dan Scandinavia.
irkan terobosan-terobosan terbaru
Riset Konverter Gas oleh Dr. Pudji
di bidang riset. Menurut Faizah
Untoro Center For Innovation and
Indonesia, Surya menginginkan
Sari Wakil Rektor Bidang Peneli-
Certification, juga Teori Kompleksi-
riset Indonesia menjadi terdepan,
tian dan Kerjasama Surya Univ-
tas dari Hokky Situngkir Center for
diandalkan, dan berkesinambun-
eristy, tahun ini salah satu peneliti
Complexity.
gan.
Bukan hanya itu saja mahasiswa
Universitas Surya terpilih sebagai
Terkait dengan harapan riset di
Kita perlu berpikir positif dan
satu dari 20 peneliti terbaik di
juga menghasilkan karya seperti
optimis bahwa kita bisa melaku-
Indonesia dan dianugerahi peng-
paper di Journal ISSN (2305-509X)
kan riset dimana saja, termasuk di
hargaan oleh Kementistek Dikti.
vol 4, Issue 4 June 2015. Jurnal
Indonesia.
Universitas Surya, saat ini
Essence (ISSN: 2460-4470) tempat
Sudah banyak bukti bahwa riset
mempunyai 15 research center,
publikasi karya tulis Mahasiswa
di Indonesia dapat dilakukan baik
ditambah lebih dari 20 Labs den-
Universitas Surya.
oleh peneliti Indonesia sendiri
gan bidang riset yang beragam. Di
Adapula, penulisan delapan
maupun kolaborasi dengan peneli-
antaranya seperti center robotics,
karya yang dimuat di JPNN, di-
ti internasional. Peneliti Indonesia
bioetanol, kaca optik, buah merah,
antaranya Ekspor Impor Indonesia
bagus-bagus dan berkualifikasi.
games, aplikasi komputer, arts,
di ASEAN, Peningkatan Angka
“Dimana pun di dunia ini pasti
bahasa, dan pengabdian kepada
Harapan Hidup Negara ASEAN,
ada rintangan. Namun, kita harus
masyarakat.
dan Kiat Menjaga Hutan Indonesia
selalu optimis, positif, bekerja
Berkaca dari Thailand.
keras, berpikir kreatif, dan mau
Paling tidak sudah ada 15 hasil
Untuk kolaborasi riset di SU,
berkolaborasi agar rencana riset
dapat diaplikasikan di masyarakat
Faizah Sari mengungkapkan Uni-
berjalan termasuk permasalahan
juga beberapanya termasuk ke
versitas Surya telah berkolaborasi
dana dan sumber daya dapat ter-
dalam 20 karya unggulan Iptek
dengan beragam industri swasta,
atasi,” ungkap Faizah Sari.
Anak bangsa.
pemerintahan daerah Indonesia
riset yang telah dihasilkan yang
Di antaranya riset Buah Merah, Buku Ilmu Neurosains Modern,
Timur dan provinsi lainnya. Juga universitas-universitas internasio-
Author : Syidik Sulistiyanto Editor : Priscilla Afta Y. F.
HEADLINE 07
Vannisa Rindita Environmental Engineering SURYA NEWSLETTER
purnaan sistem penilaian rentang nilai angka dan bobot dari nilai akhir perkuliahan. Keputusan tersebut dilakukan sebagai salah satu upaya untuk meningkatkan kualitas kegiatan akademik di Universitas Surya dengan berdasarkan pertimbangan rapat pimpinan yang dilaksanakan pada 27 Agustus 2015 lalu. Nilai akhir, berupa huruf mengalami perubahan dari nilai yang hanya terpaut A,B, C, D, E menjadi A, AB, B, BC, C, CD, D, dan E. Nilai huruf yang ditetapkan merupakan hasil konversi nilai angka dengan ketentuan sebagai berikut:
HURUF
ANGKA
BOBOT
A
86.00-100
4.0
AB
78.50-85.99
3.5
B
71.00-78.49
3.0
BC
63.50-70.99
2.5
C
56.00-63..49
2.0
CD
48.50-55.99
1.5
D
41.00-48.49
1.0
E
0-40.99
0
Perubahan rentang nilai oleh pihak universitas ini dihara-
TESTIMONI “Riset di Universitas Surya sangat menyenangkan. Mahasiswa bebas untuk memilih topik riset sesuai dengan minat mereka sejak awal.”
Rektorat Universitas Surya telah mengeluarkan surat keputusan terbarunya mengenai penetapan penyem-
HEADLINE AKADEMIS, KEBIJAKN, DAN KEUANGAN
Terobosan Riset di Surya
pkan pula dapat memberikan suntikan semangat bagi mahasiswa untuk meningkatkan prestasi akademiknya.
“Saya mendapatkan pengalaman di lapangan baik bertemu dengan responden dan stockholders terkait penelitian serta banyak ilmu pengetahuan yang saya peroleh dalam melakukan penelitian dan masih banyak pengalaman lain yang saya peroleh.”
Author : Nida Ulfah Sa’diyyah
Mardiansyah Green Economy
Editor : Priscilla Afta
SURYA NEWSLETTER
08
PENELITIAN SOLUSI PENCEMARAN AIR DENGAN SISTEM AQUAPONIK
Agribusiness Belajar Pembibitan dan Budidaya Hidroponik pa-pun yang tidak memiliki keahlian membuat games sebelumnya,
culture and Patholgy Studies
bisa belajar dari nol.
(Aquapath) oleh Program Studi
Bahkan untuk pemula dari
RISET/LPPM : DOSEN DAN MAHASISWA
Bila mahasiswa yang mempunyai passion di bidang game,
bagi masyarakat,” ungkap David
Universitas Surya menghadirkan
sapaan akrabnya.
penelitian di bidang Game yang
Untuk saat ini 2D Games Riset-
dipimpin oleh David Setiabudi,
Center sudah berjalan selama 2
S.Sn, AmRO, sebagai pembuat
tahun sejak Universitas Surya ber-
game pertama di Indonesia.
diri dengan karya dari mahasiswa
Menurut David Setiabudi hadirnya 2D Games Research Center di Universitas Surya ini untuk melatih
yang bagus sekitar 12 dan bisa di download di Divinekids.com. Untuk karya saya sendiri ada
mahasiswa agar dapat membuat
sekitar 100 lebih games dan tipen-
game.
ya macam-macam. Game yang
Mahasiswa diajarkan sampai
berguna di masyarakat banyak
dia paham betul cara buatnya
misalnya ada games untuk mela-
seperti apa, bukan hanya itu saja
tih mengetik 10 jari. Games yang
2D Game riset dihadirkan supaya
memasukan unsur pelajar seperti
berdampak dan berguna bagi
matematika dan melatih Bahasa
masyarakat.
Inggris, Bahasa Mandarin pun ada.
“Di center saya tadi tidak boleh
bekerja sama dengan Rhode Is-
bolehkan untuk membuat games.
land University melakukan pene-
Proses pembuatan games ini di-
litian akuaponik di daerah Waduk
ungkap David tidaklah rumit seper-
Cirata, Tangerang.
menggunakan Bahasa Indonesia.
rasis, sara, atau menjelek-jelekkan
David membuat sistem cen-
SURYA NEWSLETTER
ter-nya lebih terbuka. Jadi sia
Akuaponik merupakan sistem
tan game ada pada kemampuan
pertanian berkelanjutan yang
grafik editing, baik Photoshop,
mengkombinasikan sistem
atau Flash yang dapat dipelajari di
akuakultur dan sistem hidroponik
menurunkan beberapa tim dari
dibawa ke Waduk Cirata untuk
center-nya.
yang bersifat saling menguntung-
mahasiswa ke lapangan untuk
dilakukan penelitian oleh tim
kan.
melakukan proses pembibitan
dosen.
Antuasiasme Mahasiswa Surya “Yang terpenting membuat
Sistem budidaya secara hidroponik ini memanfaatkan air sebagai
secara hidroponik. Pada periode pertama dilakukan
Lalu pada periode ke dua berada di rentang Bulan Agustus
game itu perlu perjuangan. Mereka
media menanam tanaman tanpa
oleh Ela Amalia, Moses Santoso,
mahasiswa yang diutus adalah
harus aktif mencoba. Merancang
menggunakan tanah.
dan Sophia Tulenan Agribusiness
Dede Rosadi, Hartman Hans, Mu-
angkatan 2013 untuk melakukan
hammad Iqbal, dan Pipih Latifah
proses pembibitan.
Agribusiness 2013 untuk melalu-
games itu waktunya tidak singkat,
Penelitian yang melibatkan
jadi kita harus pandai memanfaat-
dosen dan mahasiswa ini dilaku-
kan waktu,” ungkapnya.
kan untuk melihat sistem aquapon-
Umur panen tanaman sayur
ik sebagai solusi untuk mengurangi
hidroponik yaitu selama 1 bulan.
tinggi dimiliki oleh mahasiswa Uni-
pencemaran air akibat jumlah ker-
Jenis tanaman yang dibudiday-
proses pembibitan ke dua ini
versitas Surya. “Selama ini saya
amba jaring apung yang melebihi
akan melalui pembibitan secara
lebih banyak dari sebelumnya dan
lihat anak-anak yang masuk center
kapasitas di Waduk Cirata.
hidroponik ini yaitu tanaman sawi
setiap hari dilakukan pengamatan
(pakcoy), tanaman selada, dan
agar kondisi tanaman tetap dalam keadaan baik.
David melihat antusiasme yang
saya tertarik dan semangat untuk
Pada bulan Februari 2015 lalu,
kan proses pembibitan hidroponik. Jumlah bibit tanaman pada
membuat games. Dengan dikejar
para mahasiswa bersama dengan
tanaman sawi hijau (caisim) ini
target dua bulan, mereka mampu
tim dosen telah melakukan kunju-
dilakukan di Lapangan Gedung
menuntaskan tugasnya dengan
ngan ke Waduk Cirata untuk meli-
SURE, Gading Serpong, Tan-
nelitian saja mahasiswa melaku-
baik,” ujar David.
hat kondisi lapangan dan meng-
gerang.
kan kegiatan pembibitan hidro-
analisis penyebab pencemaran air
Semua game yang dibuat David ini
membuat game berbau pornografi, seseorang, itu tidak boleh, jadi ha-
09
rus membuat games yang berguna
Agribusiness Universitas Surya
kalangan SMA pun sudah diper-
ti yang terbayang. Dasar pembua-
Salah satu hasil riset mahasiswa di 2D Games Research. Foto by. Divinekids.ocm
Center for Sustainable Aqua-
Author : Syidik Sulistiyanto Editor : Priscilla Afta Y. F.
di Waduk Cirata. Penelitian yang berdurasi kurang lebih tujuh bulan ini terbagi menjadi dua periode penelitian dengan
Jumlah bibit setiap tanaman yai-
RISET/LPPM : DOSEN DAN MAHASISWA HEADLINE
Asyiknya Riset Games 2D di Universitas Surya
Tidak hanya untuk kegiatan pe-
ponik ini, tetapi mahasiswa pun
tu 630 bibit dengan total keseluru-
diharapkan dapat belajar menge-
han 1890 bibit. Setelah 2 minggu
nai sistem budidaya hidroponik
pembibitan, beberapa sayuran
dari pembibitan hingga panen. Editor: Priscilla Afta Y. F.
SURYA NEWSLETTER
10
Universitas sebagai lembaga
yang lebih efektif” tambah Vinna.
dan teknik presentasi mutlak
pendidikan pasti memiliki tang-
Pentingnya tenaga penyuluhan
dibutuhkan. Melalui teknik ko-
gung jawab sosial bagi komu-
kesehatan
munikasi yang baik diharapkan
Kebutuhan untuk menyiapkan
para tenaga-tenaga penyuluh ini
tenaga-tenaga kader kesehatan
dapat mengorganisasikan pesan
yang dapat melakukan penyulu-
dengan baik, melakukan analisis
itu dilaksanakan oleh Program
han kesehatan juga merupakan
audiens secara tepat dan pada
studi Digital Communication yang
merupakan hal yang penting di
akhirnya dapat menyampaikan in-
menyelenggarakan pengabdian
masyarakat.
formasi secara efektif dan efisien.
nitas-komunitas yang berada di sekitar kampusnya. Kali ini, tanggung jawab sosial
pada masyarakat (P2M) di Desa
Untuk tujuan tersebut, kegiatan
professional ini pada akhirnya
P2M ini dilakukan dalam rang-
Kegiatan pengabdian ini ber-
akan terjun ke masyarakat untuk
kaian kegiatan yang diadakan
temakan Peningkatan Capacity
melakukan penyuluhan maupun
mulai Maret hingga Agustus 2015.
Building bagi Kader Kesehatan di
bimbingan mengenai kesehatan
Kegiatan yang diadakan di aula
Kelurahan Curug Sangereng. Ke-
ataupun perilaku dan pola hidup
desa Curug Sangereng ini diikuti
giatan ini juga merupakan wujud
sehat.
oleh para kader kesehatan di
Curug Sangereng, Tangerang.
dari penerapan tri darma perguru-
PENGABDIAN MASYARAKAT
Tenaga-tenaga penyuluh
an tinggi.
Dalam rangka menciptakan tenaga-tenaga penyuluh kesehat-
Vinna Waty Sutanto, Kepala
an yang professional, kemampu-
Program Studi Digital Commu-
an dalam bidang public speaking
nication, mengatakan bahwa peningkatan kapasitas bagi petugas-petugas kesehatan di kelurahan Curug Sangereng menjadi sesuatu hal yang penting, terutama dalam meningkatkan kesejahteraan masyarakat sekitar. “Diharapkan lewat kegiatan ini akan memberikan kemampuan kepada para kader-kader kesehatan, terutama dalam melakukan
Curug Sangereng. Editor: Priscilla Afta Y. F.
HEADLINE SURYA WINNER
Peningkatan Capacity Building bagi Kader Kesehatan di Desa Curug Sangereng
EDS Surya Mewakili Kopertis III dalam ajang National Universities Debating Championship English Debating Society (EDS) Surya baru saja menorehkan prestasinya dalam ajang per-
dengan 112 debate team terbaik se-Indonesia. Diadakan di Universitas Tan-
lombaan National Universities
jung Pura, Pontianak, Bradley
Debating Championship (NUDC)
dkk dari EDS Surya harus mele-
sebagai salah satu dari delapan
wati tujuh ronde penyisihan untuk
debate team terbaik yang me-
masuk ke babak final di NUDC
wakili Wilayah Koordinasi Pergu-
Tingkat Nasional ini.
ruan Tinggi Swasta (Kopertis) III.
Namun, sayang perjuangan
Kompetisi Debat Parlementer
mereka terhenti di babak perem-
dalam format British Parliamenta-
pat final. Meski begitu, UKM EDS
ry ini diadakan setiap tahun oleh
Surya yang belum lama terbentuk
Kementerian Riset, Teknologi,
ini telah menorehkan prestasinya
dan Perguruan Tinggi Indonesia.
untuk kali pertama.
Tahun ini Unit Kegiatan Maha-
Tidak hanya menjadi salah
siswa (UKM) EDS Surya yang
satu dari delapan tim terbaik di
mewakili Universitas Surya men-
Wilayah Kopertis III, anggota
girimkan satu debate team ter-
debate team asal universitas yang
baiknya, yakni Bradley Gunawan,
dipimpin oleh Fisikawan Prof.
mahasiswa Green Economy
Yohanes Surya ini, seperti Felix
2014 Felix Yurisman, mahasiswa
Yurisman meraih prestasi pering-
Physics-Energy Engineering 2014
kat empat dari 130 debater dalam
sebagai debater, dan Nicol Naray-
kategori Novice (belum pernah lo-
sha, Nutrition and Food Technolo-
los babak penyisihan pada lomba
gy 2013 sebagai adjudicator.
debat tingkat nasional), dan Brad-
Menyisihkan debate team
ley Gunawan menjadi 17th Best
lain di wilayah Kopertis III den-
Speaker dari 224 peserta yang
gan menjadi salah satu delapan
mengikuti kompetisi tersebut.
debate team terbaik, Bradley dkk berhak melanjutkan perjuangan-
Editor: Priscilla Afta Y. F.
nya ke Tingkat Nasional bersaing
kegiatan promosi kesehatan
11
SURYA NEWSLETTER
SURYA NEWSLETTER
12
STUDENT UNITED
Latihan Dasar Kepemimpinan Himpunan Mahasiswa Teknik Lingkungan Surya University Periode 2014/2015
Agribusiness Bina Keakraban di Makrab Jurusan Pada hari Jumat, 24 September 2015 program studi Agribusiness Universitas Surya melaksanakan
untuk berbagi pengalaman mengenai kehidupan kam-
kegiatan Malam Keakraban (MaKrab) di daerah
pus khususnya bagi mahasiswa baru angkatan 2015.
Megamendung, puncak Bogor. Kegiatan selama 3
Makrab Agribusiness ini diisi oleh kegiatan yang
hari 2 malam ini diikuti oleh 3 angkatan mahasiswa
melibatkan kebersamaan seperti games-games seru,
Agribusiness
BBQ party di malam hari mengisi perut kosong peser-
Sebagai salah satu langkah untuk untuk mempererat tali persaudaraan antar mahasiswa juga kedekatan dengan dosen, Agribusiness melaksanakan kegiatan makrabnya selamat tiga hari dua malam.
STUDENT UNITED
Kegiatan makrab yang dibentuk sebagai program
13
lam antar mahasiswa, sekaligus sebagai momen
kerja Himpunan Mahasiswa Program Studi (HMPS) Agribusiness ini sebagai ajang perkenalan lebih da-
ta makrab. Hingga permainan penobatan award bagi masing-masing mahasiswa yang ter-(kategori). Selama tiga hari tersebut Prodi Agribusiness membina keakraban dengan lebih mengenal pribadi satu dengan yang lainnya lewat persiapan dan proses selama kegiatan makrab berlangsung. Editor: Priscilla Afta Y. F.
Kepemimpinan merupakan
untuk melatih kepemimpinan, LDK
juga dilakukan evaluasi dari setiap
sikap mengayomi, mengajak,
ini memiliki tujuan untuk mening-
departemen mengenai kegiatan
serta membimbing perorangan
katkan rasa kekeluargaan, pening-
yang telah dilakukan. Tujuan
maupun kelompok untuk mam-
katan mutu kinerja seluruh ang-
dari evaluasi ini untuk meninjau
pu memicu terwujudnya suatu
gota HMTL, serta mempersiapkan
kembali setiap kegiatan HMTL dan
kemauan dan kemampuan dalam
regenerasi HMTL periode selanjut-
membahas solusi yang diperlukan
proses pencapaian tujuan organ-
nya.
untuk memperbaiki dan mengem-
isasi. Sifat kepemimpinan dapat tera-
ini berlangsung selama satu hari,
bangkan kegiatan HMTL selanjutnya.
sah dan terbentuk melalui suatu
di Kebun Raya Bogor, Jawa Barat.
pelatihan yang disebut Latihan
Beberapa kegiatan yang dilaku-
gian tes hasil psikologi yang telah
Dasar Kepemimpinan (LDK). LDK
kan dilakukan seperti rekreasi ke
dilaksanakan beberapa minggu
merupakan suatu wadah pelati-
Museum Zoologi, out bond, games,
sebelumnya. Program kerja ini
han dimana mahasiswa/i dibentuk
event management, evaluasi setiap
merupakan annual event yang
menjadi sosok pemimpin yang
departemen dan pembagian hasil
dilaksanakan oleh Departemen
mengayomi visioner, dan bertang-
tes psikologi.
PSDM HMTL.
gung jawab. Atas dasar inilah Departemen
SURYA NEWSLETTER
LDK HMTL periode 2014-2015
Pada sesi “Event Management”,
Kegiatan terakhir ialah pemba-
Melalui pelatihan ini, diharap-
setiap departemen diberikan tan-
kan setiap anggota HMTL mampu
Pengembangan Sumber Daya
tangan untuk mampu menciptakan
menjadi sosok pemimpin yang
Mahasiswa (PSDM) Himpunan
dan mengorganisir suatu event
visioner dan bertanggung jawab
Mahasiswa Teknik Lingkungan
yang bertempat di Kebun Raya
saat di dalam maupun di luar or-
(HMTL) mengadakan LDK. Selain
Bogor. Selain itu, dalam LDK ini
ganisasi. Editor : Nida Ulfah Sa’diyyah SURYA NEWSLETTER
14
SOSOK
Makrab Digicom: Bersatu untuk DigiFest 2015 Program studi Digital Communication telah melaksanakan kegiatan makrab pada tanggal
untuk bermalam disana.
diantara mahasiswa dan dosen.
Keseruan berlanjut di hari kedua
“Makrab tahun ini bisa dibilang
dengan permainan estafet balon
sukses, membuat kita yang tadin-
lalu. Makrab diikuti oleh seluruh
yang dilakukan di kolam renang.
ya gak begitu kenal kaka kelas
mahasiswa dan dosen Digicom
Malam harinya diadakan malam
dan adik kelas, sekarang jadi
(Digital Communication).
renungan dan penyambutan maha-
kenal dan bisa akrab setelah aca-
siswa baru angkatan 2015.
ra Makrab. Bisa tegur sapa kalo
sanakan di Villa yang berada di
STUDENT UNITED
kan rasa solidaritas dan keakraban
18, 19, dan 20 September yang
Makrab Digicom kali ini dilak-
Ditutup dengan api unggun dan
bertemu dijalan dan makin dekat
kawasan Megamendung, Bo-
cuplikan video makrab yang dibuat
dengan dosen,” ujar Stefan Maha-
gor, Jawa Barat. Kegiatan yang
oleh salah satu dosen Digicom.
siswa Digicom angkatan 2014.
berlangsung selama tiga hari,
Malam hari itu sangat terasa
diisi dengan berbagai permain-
keakrabannya diantara mahasiswa
mahasiswa dan dosen sangat dib-
an untuk melatih team building,
dan dosen Digicom. Hari terakhir
utuhkan untuk menunjang keber-
kekompakan dan kebersamaan
diisi dengan senam pagi bersa-
hasilan acara besar yaitu Digital
dari tiga angkatan mahasiswa
ma dan operasi semut sebelum
Festival 2015 yang diselenggara-
Digicom.
meninggalkan Villa.
kan pada tanggal 7,9,10 Novem-
Hari pertama diisi dengan kegiatan beberapa permainan
15
dan mendirikan tenda bersama
SURYA NEWSLETTER
Makrab Digicom yang diadakan kali ini bertujuan untuk meningkat-
Keakraban dan solidaritas antar
MENGENAL BAPAK ROBOTIK INDONESIA Dr. IR. RIZA MUHIDA
ber. Editor: Ismaya D. Purbawati
SURYANEWSLETTER NEWSLETTER SURYA
16
Mendengar kata robot, hal per-
SOSOK
Bangun Robotics Center Surya Sebagai Pusat Teknologi Robotics Indonesia Robotics Research Center di
kai matematika dan fisika. Keban-
Berawal dari sekedar suka, ia
internasional. Anak didikannya
robotik dan secara otomatis tem-
tama kali yang biasanya terlintas
Universitas Surya. Bersama riset
yakan anak muda lebih menghin-
mengembangkannya menjadi
bahkan ada yang menyabet medali
pat pengembangannya.
dibenak kita adalah robot berben-
center yang dipimpinnya, Riza
dar dan menjauhi yang namanya
sebuah potensi besar seperti
emas.
Riza juga menekankan bahwa pe-
tuk manusia yang dapat bertarung
sedang mengembangkan peneli-
pelajaran hitungan. Namun, tidak
sekarang ini. Hingga meraih gelar
seperti di Film Transformer, keren
tian tentang robot dan mesin-mesin
dengan Riza kecil. Sejak SD ia
doktornya ini dari Osaka Universi-
sia diharapkan banyak yang men-
sia masih sedikit. Namun, sumber
bukan? Nah, Dr.Ir Riza Muhida
cerdas.
sangat mencintai bidang sains,
ty, Jepang.
gerti masalah robot, kalo sudah
daya manusianya tidak kalah jika
terutama matematika dan fisika.
Membangun pusat teknologi
mengerti robot dia bisa mencipta
dibanding negara lain.
robotic Indonesia
sesuatu.
adalah bapak robotik di Universitas
Robot yang telah ia buat ber-
Menurutnya, masyarakat Indone-
Surya, yang tentunya bisa mem-
variasi, dari robot berukuran kecil
Bahkan tidak tanggung-tang-
buat robot loh.
hingga berukuran besar, seperti
gung di usianya yang sedini itu, ia
drone yang bisa terbang, juga robot
bercita-cita untuk menjadi insinyur
mengenai robot, di riset cen-
Apalagi kita sekarang ini sedang
cam-macam, tidak semua bentuk
yang didedikasikan untuk bidang
yang bisa mengusai teknologi
ter yang dipegangnya ini, Riza
beralih pada dunia yang serba
robot itu seperti di Film Transform-
kesehatan bagi seseorang yang
canggih, hingga teknik elektro.
mengembangkan pendidikan
digital,” ujar Riza.
er. Bahkan barang-barang kecil
kesulitan berjalan.
seperti remote televisi, handphone,
Berawal dari hobi menjadi
anak menemukan minatnya, Riza
hingga mesin cuci sekali pun mer-
potensi
sudah mulai menekuni minatnya di
Ternyata, bentuk robot itu ma-
upakan robot.
Tidak banyak orang yang menyu-
Jauh hari sebelum kebanyakan
bidang sains dengan serius.
Selain melakukan penelitian
“kunci teknologi adalah robot.
mengenai robot. Sekarang ini Riza sedang menekuni bidangnya dalam mendidik anak-anak mengikuti olimpiade
nelitian mengenai robot di Indone-
Author : Priscilla Afta Y. F. Editor : Nida Ulfah Sa’diyyah
Cita-cita Riza sekarang ini ingin membuat riset senter yang dipegangnya menjadi besar di Indonesia, menjadi pusat teknologi
“Robot itu adalah suatu benda yang bisa diprogram kemudian diberikan suatu kecerdasan buatan, yang memiliki sensor, kemudian dia bisa bergerak sesuai dengan yang kita inginkan. Tidak harus berbentuk seperti manusia,” jelas Riza sapaan akrabnya. Sebenarnya siapa sih Riza Muhida ini? Hampir setengah hidupnya, Riza Muhida, mendedikasikan diri untuk sains dan berkecimpung di bidang
SOSOK
teknik elektro. Di balik penampi-
“Kunci teknologi adalah robot. Kita hidup ini dikelilingi banyak robot. Hadirnya robot di kehidupan ini telah membawa manusia pada kemajuan,” ujar Dr.Ir. Riza Muhida.
lannya yang terbilang sederhana, ternyata Riza menyimpan sosok yang luar biasa. Kini ia menjabat sebagai direktur Robotics Research Center di
17
SURYA NEWSLETTER
SURYA NEWSLETTER
18
KABAR SURYA
SURYA UNIVERSITY CAMPUS RESORT DAN POMETIA STUDENT VILLAGE
Our New Campus Location KABAR SURYA
Lokasi baru dari gedung Surya University terletak
hingga 2000 mahasiswa pada tahun 2017.
Kawasan pendidikan dan penelitian terpadu ini
di Kawasan Tenjo,Kabupaten Bogor. Gedung yang
mengatur tata guna dan tata laksana Surya University
masih berlangsung pembangunannya ini memiliki
Campus Resort memperhatikan aspek aksesibilitas,
bagai fasilitas pendukung kenyamanan bagi para
perkantoran, dan area permukiman (perumahan
tema campus resort. Seperti apakah campus resort
keamanan dan kenyamanan.
penghuninya yaitu area terbuka hijau yang asri de-
umum dan university village), area kuliner, area
ngan udara yang bersih, F&B area, jaringan internet
rekreasi, sport center dan lifestyle.
yang dimaksud?
Di Surya University Campus Resort terintegrasi
Pometia Student Village ini dilengkapi dengan ber-
akan terintergrasi dengan area komersial modern,
dengan dan sarana akomodasi untuk memenuhi
cepat, jalur jogging, sport center, mini market, laun-
konsep sustainable neighborhood, sebuah kawasan
kebutuhan tempat tinggal eksklusif bagi mahasiswa
dry, keamanan 24 jam, serta akses mudah ke Jakarta
kawasan ini akan semakin mendorong laju pertumbu-
Campus Resort yang asri dengan area terbuka hijau
Surya University –Pometia Student Village, yaitu
atau Tangerang (via shuttlebus atau kereta api).
han kawasan Tenjo Edu City.
dominan, hemat energi, ramah lingkungan, dan dike-
closed cluster hunian.
Surya University Campus Resort didesain dengan
lola dengan memperhatikan aspek sustainable development di bidang ekonomi, sosial, dan lingkungan.
19
Dengan menerapkan sistem estate regulation yang
SURYA NEWSLETTER
Pometia Student Village dirancang untuk memenuhi kebutuhan hunian 1000 mahasiswa di tahun 2016,
Kawasan Tenjo Edu City ini yang ditempati oleh
Keberadaan Surya University Campus Resort di
Editor: Priscilla Afta Y. F.
Surya University merupakan kawasan dengan luas lebih dari 250 hektar. SURYA NEWSLETTER
20
S3ART - SOCIAL, SCIENCE, SPORT AND ART
Pola kegiatan yang dilakukan
21
bangan tubuhnya ketika ber-
bersama siapa saja dan bergilir
Auditorium Universitas Surya
Windy dan Anida tampak dengan
pernah benar-benar berjalan
oleh UKM Bulutangkis Universi-
main. Kegiatan latihan yang biasa
saat selesai waktu latihan, sehing-
dipenuhi puluhan peserta talkshow
lugas berbagi banyak pengalaman
sendirian. Sama seperti pensil,
tas Surya adalah BBM (Bermain
dilaksanakan rutin adalah latihan
ga mereka juga mampu beradap-
dan bengkel penulisan yang dia-
tentang perjalanan hidup mereka
perjalanan dengan siapapun
Belajar Mandiri). Pola ini sudah
footwork.
tasi dengan segala jenis bola,
dakan oleh Himpunan Mahasiswa
dan berbagi tips dan trik menjad-
adalah sesuatu yang akan cepat
arah angin, kondisi lapangan, dan
Program Studi Human Computer
ikan cerita mereka menjadi tulisan
terhapus bila kamu tidak buru-buru
pengaturan strategi bermain.
Interaction bekerja sama dengan
yang layak baca hingga akhirnya
menuliskannya.Sebab, ingatan
Penerbit Buku Gagas Media.
dapat diterbitkan menjadi sebuah
kita akan sesuatu pendek, dan se-
novel.
perti bintang, dia akan muncul dan
dilakukan sejak akhir tahun 2014
Latihan footwork ini berfungsi
hingga sekarang. “Tidak adanya
untuk melatih langkah kaki pemain
pelatih tidak berarti kami tidak bisa
supaya terbiasa dan mampu men-
mengembangkan diri kami dalam
guasai sisi lapangan bulutangkis
ini disambut baik oleh mahasiswa,
bermain bulutangkis,” begitulah
ke segala arah (depan – belakang ,
terutama bagi mahasiswa pecinta
para peserta ketika Sani, ketua
moto UKM Bulutangkis.
kiri – kanan).
olahraga tangkas yang satu ini.
panitia yang juga bertindak se-
minta kedua bintang tamu duduk
memakan dan menenggelamkan-
Selain menjadi wadah mengem-
bagai moderator memanggil dua
di kursi panas, untuk ditanyai
nya,” cerita Windy menjawab tan-
kuat, smash keras, dan netting
bangkan keterampilan non aka-
bintang tamu Anida dyah, penulis
berbagai pertanyaan spontan yang
tangan moderator yang disambut
rapih tidak akan terwujud sia-sia
demis, kegiatan UKM Bulutangkis
buku Under the Southern Stars
akhirnya harus mereka rangkai
tepuk tangan meriah peserta.
tangkis Surya ini memiliki pen-
tanpa adanya langkah kaki yang
juga dapat menjaga kebugaran
dan Windy Ariestanty, penulis buku
menjadi sebuah cerita singkat.
Acara dilanjutkan dengan
galaman yang cukup banyak. Di
baik dan tepat. Latihan footwork
diri di sela-sela kegiatan akademis
Life Traveler yang menjadi pem-
Dalam hitungan menit bahkan detik
presentasi dari tim redaksi Gagas
antaranya ada yang mantan dari
menjadi fondasi yang kokoh dalam
kampus.
bicara utama untuk maju ke atas
Anida dan Windy mampu membuat
Media yang memaparkan proses
club besar bulutangkis asal PB
mewujudkan pola bermain yang
panggung.
penonton terkagum karena seketi-
beserta tips-tips mengirimkan
Jaya Raya.
baik bagi pemain. Selain latihan,
ka dapat merangkai setiap jawaban yang mereka pilih menjadi sebuah
karya tulis ke penerbit khususn-
Bagaimana caranya kami belajar mandiri? Beberapa anggota UKM Bulu-
Di dunia bulutangkis, tenaga
Keberadaan UKM Bulutangkis
Editor: Priscilla Afta Y. F.
Tepuk tangan meriah diberikan
“Assalamualaikum, selamat
UKM Bulutangkis Universitas Surya
siang semuanya.” Anida menyapa
tu para pemain dalam memberikan
juga mengkombinasikan bermain
para peserta sekaligus memperke-
fleksibilitas dalam menjangkau
bersama-sama.
nalkan diri secara singkat dan
Latihan footwork akan memban-
pengambilan bola atau shuttle cock tanpa kehilangan keseim-
SURYA NEWSLETTER
Dalam latihan bermain bersama, mahasiswa dibebaskan bermain
Di akhir talkshow moderator me-
paragraf cerita. “Kita sering berfikir bahwa ber-
memulai pembicaraan menarik di
jalan sendiri adalah suatu hal yang
talkshow tersebut.
mengerikan, padahal manusia tidak
S3ART - SOCIAL, SCIENCE, SPORT AND ART
Belajar Mandiri ala UKM Bulutangkis Surya
HCI dan Gagas Media undang Anda Dyah dan Windy Ariestanty untuk Bengkel Penulisan
tenggelam lagi karena waktu yang
ya Gagas Media. Acara ditutup dengan penyerahan cinderamata kepada semua pembicara dan berfoto bersama Editor : Firna Pricilla
SURYA NEWSLETTER
22
Tidak hanya pandai melakukan riset dan pengem-
S3ART - SOCIAL, SCIENCE, SPORT AND ART
butan dari Ketua MPM Unpar dan Ketua MPM SU.
UKM Surya Diving Club mengirimkan dua ang-
bangan, mahasiswa Universitas Surya menggagas
Kemudian, presentasi program kerja dari setiap MPM,
gotanya untuk mengikuti kegiatan 2nd Wave Scuba
kegiatan studi banding untuk mengembangkan jarin-
diskusi/ tanya jawab, makan siang bersama, dan tour
Training and Certification di GOR Ragunan.
gan kekerabatan antar universitas.
kampus Universitas Katolik Parahyangan.
Melalui Majelis Perwakilan Mahasiswa Universitas
23
Surya Diving Club: 2nd Wave Scuba Training and Certification
Memfokuskan kegiatan pada tata cara regenerasi
Pengambilan lisensi terdiri dari dua hari pelatihan di kolam dan sesi kelas, selanjutnya dua hari satu
decompression sickness. Dengan diberikannya ilmu-ilmu tersebut, hal-hal yang membahayakan dapat dihindari. Apabila terjadi, dapat menanganinya dengan cepat. Selesai dengan latihan kolam dan sesi kelas, kegia-
Surya (MPM SU), studi banding dilakukan bersa-
organisasi kemahasiswaan kampus, AD/ART (Ang-
malam ujian menyelam di laut lepas.Latihan kolam
tan selanjutnya dilakukan di Pulau Pari dan Pramuka
ma MPM Universitas Katolik Parahyangan (Unpar),
garan Dasar/ Anggaran Rumah Tangga) MPM, serta
dimulai dengan pengenalan alat selam berupa BCD
selama dua hari satu malam. Sebanyak lima diving
setelah sebelumnya dilakukan dengan Universitas
sistem penyampaian aspirasi mahasiswa menjadi
(Bouyancy Compensator Device), regulator, tangki
site di kedua pulau digunakan untuk pelatihan selam
Pelita Harapan dan Universitas Multimedia Nusan-
goal yang ingin dicapai pada studi banding kali ini.
udara, masker, snorkel, fin, dan wetsuit.
di laut lepas. Pengambilan Diving License ini menjadi
tara.
Banyak hal yang dapat dipelajari dari MPM Unpar
Setelah diperkenalkan dan dijelaskan fungsinya,
yang dapat dikatakan “lebih senior” dibandingkan
lalu merakitnya menjadi satu. Dalam perakitan dibu-
MPM SU.
tuhkan ketelitian yang tinggi, karena dapat membaha-
Kegiatan yang merupakan salah satu program kerja komisi III (Media Komunikasi dan Informasi) MPM SU ini dihadiri oleh kurang lebih 35 mahasiswa, yang
Selain itu, sikap ramah dan terbuka dari seluruh
mana 14 di antaranya merupakan anggota MPM SU
anggota MPM Unpar membuat kegiatan studi banding
dan sisanya merupakan anggota MPM Universitas
ini semakin berkesan.
kegiatan studi banding, seperti perkenalan dan sam-
Dalam kegiatan ini diajarkan juga bagaimana caranya mencapai zero buoyancy, equalization,
Katolik Parahyangan (Unpar). Berbagai sesi acara mewarnai berlangsungnya
yakan jika salah satu alat tidak terpasang sempurna.
dan teknik-teknik selam lainnya. Lalu diajarkan juga Author : MPM SU Editor : Nida Ulfah Sa’diyyah
syarat sebelum menjalani kegiatan selanjutnya, yaitu Scientific Diving. Menurut salah satu peserta yang mengikuti kegiatan ini mengatakan, bahwa pada awalnya terasa rumit dan banyak resikonya. Namun, setelah dijalani mengikuti pelatih, kegiatan ini sangat menyenangkan. Harapannya, setelah menguasai ilmu-ilmu kelautan
bagaimana jika kejadian darurat terjadi, seperti keha-
dan selam, penyelam dapat berkontribusi dalam riset
bisan nafas dan masker yang fogging di dalam laut.
terkait Oceanography and Marine Technology, dan
Tidak hanya teknik selam, diajarkan juga ilmu kelautan terkait diving.Ilmu yang diajarkan misalnya
S3ART - SOCIAL, SCIENCE, SPORT AND ART
Luaskan Jaringan Kekerabatan Melalui Studi Banding
berkontribusi dalam pemulihan terumbu karang yang rusak.
seperti cara penanganan cepat apabila mengalami hal yang diluar dugaan ketika menyelam seperti
SURYA NEWSLETTER
Editor: Ismaya Dwi Purbawati
SURYA NEWSLETTER
24
peserta untuk berpikir kritis, krea-
Rangkaian kegiatan ini ditutup
and Innovation (CTI) didukung
tif, dan peka terhadap lingkungan
dengan program Workshop “Tech-
malu-malu ketika bicara di depan
pembicara dalam seminar kali ini.
Program Studi Technopreneur-
sekitar. Juga mengembangkan ke-
nopreneurship : Creativity and
umum? UKM EDS (English Debat-
Ketika seminar berlangsung, pe-
peserta seminar dinamakan FEET.
ship Universitas Surya kembali
mampuan anak-anak menciptakan
Innovation” di Institut Informatika
ing Society) Surya University telah
serta dapat ber-partisipasi dalam
FEET ini menjelaskan tentang em-
melaksanakan program kegiatan
opportunity sebagai modal dasar
Indonesia (IKADO) Surabaya pada
mengajak mahasiswa mengatasi
banyak hal, seperti games inter-
pat tahap dalam menyampaikan
pengabdian masyarakat. Program
menjadi seorang entrepreneur.
tanggal 9 September 2015 yang
masalah lewat seminar bertajuk
aktif dan praktik public speaking
informasi, yakni First statement,
diikuti sekitar 100 orang maha-
GPS.
yang secara langsung dipimpin
Explanation, Example, dan Tie the
oleh Bryan Gunawan.
knot.
S3ART - SOCIAL, SCIENCE, SPORT AND ART
Center for Technopreneurship
25
GPS (Guide to Public Speaking) Sulit mengemukakan pendapat,
OTP Institute itu sendiri menjadi
informasi. Konsep yang dikenalkan kepada
ini bertajuk Technopreneurship:
Para peserta diajak untuk ber-
Creativity and Innovation yang
pikir out of the box dengan berba-
bertujuan untuk mengimplementa-
gai permainan yang melatih stimu-
sikan dan berbagi ilmu mengenai
lus untuk dapat melihat suatu hal
giatan sosialisasi entrepreneur
GPS bertujuan untuk memberikan
yang menjelaskan pentingnya
praktik public speaking di depan
entrepreneur skill, yakni kreativitas
dari berbagai macam perspektif.
pada anak usia dini ini, yakni CTI
arahan bagi peserta yang tertarik
mendengar dalam proses komu-
peserta lainnya sehingga peserta
Rangkaian program ini diawali
merupakan center of excellence of
untuk mengembangkan soft skill
nikasi dan Linking Word yang
mampu menerapkan teori yang
dengan B’Creator, yang diadakan
interdiciplinary yang dipimpin oleh
public speaking.
melatih kemampuan peserta untuk
telah diberikan di depan semua
didukung oleh PT Indomarco Pris-
di SMP Cita Hati Surabaya pada
Martin Tjahjono, Ph.D. bertujuan
Seminar GPS merupakan sem-
mengelaborasikan keterkaitan
orang.
matama (Indomaret) dan Anlene
tanggal 7 September dan diikuti
mengembangkan kreativitas dan
inar hasil kerja sama antara EDS
antara satu kata dengan kata
ini hadir di Kota Surabaya, pada
250 siswa, serta di SMPN 1 Sura-
inovasi bisnis berbasis teknologi
Surya dengan OTP Institute (On
lainnya.
tanggal 7-9 September 2015. Ada
baya pada tanggal 9 September
yang ramah lingkungan.
That Point Institute of Professional
beberapa program yang dilak-
diikuti oleh 150 siswa.
dan inovasi. Rangkaian program yang
sanakan, diantaranya Anak Hebat
Setelah itu, program dilanjutkan
siswa.
Diselenggarakan pada hari
Penyelenggara program ke-
Sabtu, 29 Agustus 2015, seminar
Games meliputi Zip Zap Zop
Permainan yang disajikan cukup
beberapa buku yang disediakan oleh sponsor seminar, yaitu pihak
menghibur sekaligus menambah
ByBooks sebagai hadiah kepada
iklim kreativitas, inovasi dan entre-
“Thinking and Speaking on Your
wawasan dan melatih kemam-
peserta yang telah aktif selama seminar berlangsung.
preneurship di Indonesia. CTI-SU
FEET”.
puan komunikasi peserta secara
Creative Innovator (BCreator) dan
nesia (AHAI), yang dilaksanakan
menggagas berbagai program un-
Bryan Gunawan, yang merupakan
langsung. Materi yang dibawakan
Workshop Technopreneurship.
pada tanggal 8 September, di SD
tuk mempromosikan entrepreneur-
peraih 10 besar pembicara EFL
Bryan juga tidak kalah menarik.
Cita Hati Surabaya dengan peserta
ship mulai dari anak (SD) hingga
terbaik pada WUDC (World Univer-
Setelah sesi games, Bryan memu-
menstimulus tumbuh-kembangnya
250 siswa dan dilanjutkan work-
dewasa (UKM/UMKM).
sities Debating Championship)
lai penjelasannya mengenai teknis
kreativitas dan inovasi melalui per-
shop di SMA Cita Hati Surabaya
2010 dan 2012 sekaligus CEO dari
dari menyampaikan sebuah
mainan-permainan yang melatih
dengan jumlah peserta 200 siswa.
SURYA NEWSLETTER
Kemudian Bryan memberikan
Development) yang bertemakan
dengan Anak Hebat Anak Indo-
Rangkaian program ini bertujuan
Materi ini dilanjutkan dengan
Dengan misi mengembangkan
Anak Indonesia (AHAI), Be a
S3ART - SOCIAL, SCIENCE, SPORT AND ART
Technopreneurship: Creativity and Innovation Goes to Surabaya
Editor: Ismaya Dwi Purbawati
Editor : Priscilla Afta Y. F.
SURYA NEWSLETTER
26
“Berjiwa sosial dan wirausaha? Ingin berkontribusi membawa perubahan? Lewat Indonesia Sociopreneur Challenge 2015 generasi muda diajak untuk beraksi!”
Hari Senin, 24 September 2015, di Teras Kota, BSD Tangerang. ISoC yang pertama ini bertema ‘Waste around Us’
Surya University didirikan
acara ini, mulai dari pelopor seka-
yang mendirikan stand pameran
sebagai ungkapan kepedulian
ligus rektor, Prof. Yohanes Surya,
yang diisi dengan kegiatan yang
kami terhadap perkembangann
Ph.D, orangtua mahasiswa hingga
merancang dan mendirikan Green
Persoalan sosial seperti pendidikan, kebersihan, ke-
ditujukan untuk perbaikan pengelolaan sampah agar
ilmu pengetahuan dan teknologi
seluruh civitas akademik Universi-
Building atau yang sering dikenal
miskinan merupakan permasalahan klasik yang butuh
sampah memiliki nilai ekonomi, sebab permasalahan
di tanah air dan sebagai univer-
tas Surya.
dengan bangunan hijau. telah
penanganan serius dan membutuhkan sinergi berb-
sampah adalah permasalahan makro yang dapat
sitas berbasis riset pertama di
agai pihak. Persoalan ini tidak dapat hanya diberikan
menimbulkan masalah lain dalam sektor lain.
Indonesia, yang juga memfasilitasi
orangtua mahasiswa hingga
Lingkungan.
pendidikan tinggi jenjang S1 di
seluruh civitas akademik Universi-
Seperti mini riset S-SMART yang
untuk berpirkir dan mencari solusi seperti peluang
bidang sains, teknologi, sosial dan
tas Surya.
mempelajari mengenai material
Berangkat dari kondisi inilah, Program Studi Tech-
bisnis yang memanfaatkan sampah kompetisi ISoC
bisnis. Segala upaya dikerahkan
Acara kirana 2 dimulai pada
nopreneurship Surya University bekerja sama dengan
dalam bentuk teknologi terapan (applied technolo-
untuk membuat Indonesia berada
pukul 06.00 WIB dengan pem-
merancang dan mendirikan Green
Dinas Kebersihan, Pertamanan dan Pemakaman
gy), aplikasi (Apps untuk android/PC/IOS/dsb), dan
di garis terdepan perkembangan
berian materi kuliah oleh pendiri
Building atau yang sering dikenal
(DKPP) serta Badan Perencanaan Pembangunan
kampanye digital (digital campaign) dalam bentuk
teknologi.
Universitas Surya, Prof. Yohanes
dengan bangunan hijau.
Daerah (Bappeda) Kota Tangerang Selatan, Banten
poster atau video.
ke pada pemerintah saja, tetapi membutuhkan partisipasi segenap elemen masyarakat.
Untuk itu, melalui kompetisi ISoC masyrakat diajak
Prof. Yohanes Surya, Ph.D,
dilakukan oleh Mahasiswa Teknik
yang digunakan, proses dalam
Surya, Ph.D. Setelah pemaparan
Melalui acara ini, diharapkan
acara Kirana 2 (Mengukir Karya
materi selama kurang lebih 1 jam,
seluruh mahasiswa terus berkarya
sudah ditutup. Pengumunan finalis ISoC akan jatuh
Indonesia Jaya) pada tanggal
acara dilanjutkan dengan pemoton-
melalui prestasi serta riset-riset
ISoC bertujuan untuk mengajak partisipasi aktif
pada tanggal 24 November mendatang. Nah, mari
3 September 2015 bertempat
gan pita oleh Prof. Yohanes Surya,
yang menjadi dasar dari didiri-
generasi muda Indonesia yang berusia dari 15 – 30
kita tunggu hadirnya beragam solusi kreatif, inovatif
di Universitas Surya. Kirana 2
Ph.D sebagai tanda acara ini resmi
kannya Universitas Surya untuk
tahun dalam menghadirkan berbagai solusi sosial di
dari generasi muda Indonesia!
merupakan perayaan Dies Natalis
dibuka.
mewujudkan Indonesia Jaya.
menyelenggarakan kompetisi ‘Indonesia Sociopreneur Challenge’ (ISoC).
Inilah yang mendasari perayaan
Namun sayangnya, pendaftaran ISoC tahun ini
Indonesia. Dengan mengangkat tema Waste around
Universitas Surya dan menjadikan
Tak hanya pemberian materi
Us, ISoC 2015 memfokuskan topic utama pada per-
Informasi lebih lanjut mengenai ISoC 2015 dapat
acara ini sukacita sekaligus bukti
kuliah saja, acara ini juga diisi
masalahan sampah.
diperoleh melalui:
dari keseriusan Universitas Surya
dengan pameran-pameran ilmiah
Website: www.sociopreneurchallenge.com
dalam membangun dan mewujud-
dari seluruh jurusan serta UKM
kan visi misinya, yaitu Indonesia
yang berdiri di kampus. Contohnya
Jaya. Seluruh pihak terlibat dalam
Program Studi Teknik Lingkungan
Secara resmi, ISoC 2015 telah dibuka oleh Wali Kota Tangerang Selatan, Airin Rachmi Diany, pada
Editor : Firna Pricilla
SURYA EVENT
Editor: Priscilla Afta Y. F.
SURYA EVENT
KIRANA 2, Mengukir Karya Indonesia Jaya
Indonesia Sociopreneur Challenge 2015
Foto : Ibu Airin Rachmi Diany, Walikota Tangerang Selatan, secara resmi membuka ISoC 2015 di Teras Kota, BSD, Tangerang Selatan.
27
SURYA NEWSLETTER
SURYA NEWSLETTER
28
Harus diakui, buah lokal masih
Buah lokal, si buruk rupa yang
menyeluruh dan belum disosiali-
dipandang sebelah mata oleh
dapat dikemas lebih mengun-
sasikan kepada publik.
kebanyakan masyarakat Indone-
tungkan.
sia. Apalagi yang tinggal di daerah perkotaan.
Seperti ungkapan dari Confucius
Nah, apakah Anda tahu tentang buah durian merah? Durian pe-
“everything has beauty, but not
langi? Durian kura-kura? Mundar?
everyone sees it,” ini menggam-
Atau Belimbing darah? Ternyata
yang biasa dipajang di etalase su-
barkan khasiat dari buah lokal.
nama-nama tersebut merupakan
permarket penampilannya begitu
Memang, buah lokal tidak
Bagaimana tidak? Buah impor
buah lokal yang jarang masyarakat
menarik, eksotis, dan memikit hati.
memiliki tampilan yang menarik
Itulah kecenderungan yang men-
mata layaknya buah impor, tetapi
jadikan buah lokal kita kalah saing
keindahan buah lokal justru be-
yang bertemakan It’s Fruit Time.
baik di pasar domestik maupun
rada pada kandungan nutrisinya
Para pengunjung diberikan peng-
pasar internasional.
yang tak terlihat mata kita.
etahuan untuk mengembangkan
Untuk mendukung keberadaan
Seminar buah yang dihelat oleh
Indonesia ketahui. Melalui kegiatan Agriventure
potensi kekayaan buah lokal kita.
buah lokal di sekitar kita, Program
Agribusiness Universitas ini men-
Selain itu Agriventure pun membu-
Studi Agribusiness Universitas
datangkan praktisi untuk membuka
ka booth buah-buahan lokal yang
Surya mengadakan acara Agriven-
sudut pandang kita yang berbeda
unik dan istimewa yang dibagikan
ture untuk membangun kesadaran
mengenai buah lokal.
dan dapat dicicipi oleh pengun-
masyarakat mengenai manfaat buah lokal. Lewat seminar yang bertajuk
Selain kaya akan kandungan
jung.
gizi, ternyata buah lokal juga sangat berpotensi untuk dikembangkan dalam sektor bisnis. Hanya
perkembangan pasar buah lokal
saja, penelitian yang mendalam
Indonesia itu ternyata tidak perlu
mengenai kandungan nutrisi
cara yang sulit dan mahal, loh.
buah-buahan lokal masih belum
15 April 2015 adalah hari yang sangat spesial bagi
Selain itu, ada juga penampilan kabaret dari HMPS
mahasiswa Human Computer Interaction, Universi-
HCI yang berpesan moral bahwa HCI merupakan
tas Surya. Bagaimana tidak? Hari tersebut adalah
sebuah prodi yang solid, luar biasa, dan tidak bisa di-
pertama kalinya diadakan HCI Day, yaitu sebuah hari
pandang sebelah mata. Seluruh penampilan tersebut
ketika mahasiswa HCI dari angkatan 2013 dan 2014
diapresiasi oleh mahasiswa dan dosen dengan tepuk
berkumpul di Auditorium untuk menghabiskan waktu
tangan yang meriah.
bersama. Pada HCI Day, mahasiswa HCI menggunakan kaos kebersamaan HCI untuk membuat Auditorium Universitas Surya menjadi warna abu-abu. HCI Day dimeriahkan oleh lomba membuat meme
Acara ditutup dengan games kebersamaan yang seru, pengumuman pemenang lomba membuat meme, dan foto bersama. Melalui acara HCI Day, diharapkan seluruh keluarga besar HCI, baik dosen, staf, dan mahasiswa, dapan
seputar HCI yang dikumpulkan beberapa hari se-
menjalin rasa kekeluargaan yang besar dan semakin
belum HCI Day dimulai. HCI Day dimulai dengan
solid.
talkshow santai bersama dosen. Pada kesempatan ini, mahasiswa diajak untuk
Selain itu, acara HCI Day juga bertujuan untuk menampilkan bakat terpendam mahasiswa HCI dan
mengenal dosen lebih dalam lagi dengan rasa
untuk memotivasi mahasiswa HCI bahwa prodi HCI
kekeluargaan yang lebih tinggi dibandingkan ketika
bukanlah sebuah prodi yang ansos (anti sosial) dan
berkenalan di kelas secara serius. HCI Day dilanjut-
tidak bisa apa-apa, melainkan sebuah prodi yang solid
kan dengan penampilan bakat oleh mahasiswa HCI
dan luar biasa. Rencananya HCI Day akan diadakan
yang beragam, mulai dari bernyanyi, bermain musik,
setahun sekali sebagai acara tetap Program Studi
hingga bermain rubik.
HCI. Editor: Firna Pricilla
SURYA EVENT
Fruit Talk! Upaya mendukung
Editor: Priscilla Afta Y. F.
Human Computer Interaction Day
SURYA EVENT
AGRIVENTURE, Cintai Buah Lokal
29
SURYA NEWSLETTER
SURYA NEWSLETTER
30
SURYA NEWSLETTER