PENGARUH FINANCIAL CONSTRAINTS TERHADAP KEPUTUSAN INVESTASI : FAMILY CONTROL SEBAGAI VARIABEL MODERASI Oleh: ANGELA MERICI WINDHA RINDRASARI NIM : 232008017
KERTAS KERJA Diajukan kepada Fakultas Ekonomika dan Bisnis Guna Memenuhi Sebagian dari Persyaratan-persyaratan untuk Mencapai Gelar Sarjana Ekonomi
FAKULTAS : EKONOMIKA DAN BISNIS PROGRAM STUDI : AKUNTANSI
FAKULTAS EKONOMIKA DAN BISNIS UNIVERSITAS KRISTEN SATYA WACANA SALATIGA 2012
i
FAKULTAS EKONOMIKA DAN BISNIS UNIVERSITAS KRISTEN SATYA WACANA Jalan Diponegoro 52-60 : (0298)21212, 311881 Telex 22364 ukswsa ia Salatiga 50711 – Indonesia Fax. (0298) – 21433
PERNYATAAN KEASLIAN KARYA TULIS KERTAS KERJA Yang bertanda tangan dibawah ini : Nama : ANGELA MERICI WINDHA RINDRASARI NIM : 232008017 Program Studi : AKUNTANSI Fakultas Ekonomika dan Bisnis Universitas Kristen Satya Wacana Salatiga. Menyatakan dengan sesungguhnya bahwa kertas kerja: Judul : PENGARUH FINANCIAL CONSTRAINTS TERHADAP KEPUTUSAN INVESTASI : FAMILY CONTROL SEBAGAI VARIABEL MODERASI Pembimbing : Harijono SE.,MAF.,M.Com(Hons).,PhD Tanggal di uji : 9 November 2012 adalah benar-benar hasil karya saya. Di dalam kertas kerja ini tidak terdapat keseluruhan atau sebagaian tulisan atau gagasan orang lain yang saya ambil dengan cara menyalin atau meniru dalam bentuk rangakaian kalimat atau simbol yang saya aku seolah-olah sebagai tulisan saya sendiri tanpa memberikan pengakuan pada penulis aslinya. Apabila kemudian terbukti bahwa saya ternyata melakukan tindakan menyalin atau meniru tulisan orang lain seolah-olah hasil pemikiran saya sendiri, saya bersedia menerima sanksi sesuai peraturan yang berlaku di Fakultas Ekonomika dan Bisnis Universitas Kristen Satya Wacana Salatiga, termasuk pencabutan gelar kesarjanaan yang telah saya peroleh. Salatiga, 23 Oktober 2012 Yang memberi pernyataan
ANGELA MERICI WINDHA RINDRASARI
ii
PENGARUH FINANCIAL CONSTRAINTS TERHADAP KEPUTUSAN INVESTASI : FAMILY CONTROL SEBAGAI VARIABEL MODERASI
Oleh: ANGELA MERICI WINDHA RINDRASARI NIM : 232008017
KERTAS KERJA Diajukan kepada Fakultas Ekonomika dan Bisnis Guna Memenuhi Sebagian dari Persyaratan-persyaratan untuk Mencapai Gelar Sarjana Ekonomi
FAKULTAS PROGRAM STUDI
: EKONOMIKA DAN BISNIS : AKUNTANSI
Disetujui oleh :
Harijono, SE., MAF.,M.Com(Hons).,PhD Pembimbing
FAKULTAS EKONOMIKA DAN BISNIS UNIVERSITAS KRISTEN SATYA WACANA SALATIGA 2012
iii
PERSEMBAHAN
Kupersembahkan karya ini, teruntuk Tuhan Yesus Kristus … kekuatan terbesar dalam hidupku Dan Kedua orang tuaku P Sriwiyanto ,M.si & Dra. Christina I.P
iv
UCAPAN TERIMA KASIH
Segala puji syukur bagi Tuhan Yesus Kristus, atas segala rahmat dan kemurahan-Nya sehingga penulis dapat menyelesaikan penyusunan kertas kerja ini. Penulis menyadari tanpa kasih karunia-Nya, doa serta bantuan dari berbagai pihak yang berupa dorongan, informasi, nasehat, dan bimbingan, penulisan kertas kerja ini tidak dapat berjalan dengan baik. Oleh karena itu, melalui kesempatan ini penulis ingin menyampaikan ucapan terima kasih kepada :
1. Papa dan Mama tercinta, dan adikku (Fransiscus A. Hermawan A. W), untuk semua doa dan dukungan yang tidak pernah berhenti mengalir, semangat, dan kesabaran, sehingga penulis terus termotivasi untuk menyelesaikan kertas kerja ini. 2. Bp. Hari Sunarto, SE., MBA., Ph.D, selaku Dekan Fakultas Ekonomika dan Bisnis Universitas Kristen Satya Wacana. 3. Bp. Harijono, SE.,MAF.,M.Com(Hons).,PhD, selaku dosen pembimbing yang telah bersedia memberikan pengarahan, waktu dan motivasi selama penyusunan kertas kerja ini. 4. Bp. Usil Sis Sucahyo, SE, MBA, selaku Kaprogdi Akuntansi Fakultas Ekonomika dan Bisnis Universitas Kristen Satya Wacana. 5. Bp. DR. Jony Oktavian Haryanto, SE.,MM., selaku wali studi, terimakasih atas dukungan dan bimbingannya selama ini. 6. Seluruh Staf Pengajar dan Tata Usaha Fakultas Ekonomika dan Bisnis Universitas Kristen Satya Wacana yang telah membagikan pengetahuan, pengalaman serta pelayanan kepada penulis demi kemajuan dan perkembangan akademik. 7. Eyang Putriku (Ceacilia Sri Harsuti), Pak Dhe, Budhe, Om dan Tante serta saudara – saudaraku,untuk semua doa dan dukungan yang terus diberikan,sehingga penulis dapat menyelesaikan kertas kerja ini. 8. Sahabat – sahabatku semenjak SMA , Christina Natalia, Ratih Nurnaningsih ,Yanna Amalia , Vera Prifatamasari , yang telah memberi doa dan semangat bagi penulis serta bersama – sama berjuang memperoleh gelar sarjana.
v
9. Teman-teman seperjuangan dan membantu dalam penyusunan kertas kerja : Fitra Jossyana, Irma Setiawati, Adhe Laksana,Franco B. Limba, Naomi Susilowati, Anisa Liliyana . 10. Sahabat-sahabat baik saya di Fakultas Ekonomika dan Bisnis : Jaga Setiawan, Dwi Kurniawan,
Dimas
Ary
P,
Efrianus
L
M,
Agnes
Steffiana,Mahatma
H.
Saputra,Primananda W. K yang telah membantu penulis dalam segala hal, baik suka maupun duka. 11. Teman-teman Kelompok Studi Akuntasi Periode 2009- 2010 dan teman-teman Korps Asisten Dosen FEB UKSW periode 2011-2012 terima kasih atas kerja samanya selama ini. 12. Seluruh teman – teman angkatan Golden 2008 yang selalu membantu dan mendukung penulis selama dalam bangku perkuliahan. 13. Semua pihak yang tidak dapat penulis sebutkan satu-persatu, yang telah membantu dan mendukung dalam penyusunan kertas kerja ini. Semoga Tuhan Yesus Kristus memberikan balasan atas kebaikan yang telah diberikan.
Salatiga, 23 Oktober 2012
Penulis
vi
DAFTAR ISI
Halaman Judul .................................................................................................... i Surat Pernyataan Keaslian Skripsi ...................................................................... ii Halaman Persetujuan .......................................................................................... iii Halaman/Persembahan ........................................................................................ iv Ucapan terimakasih ............................................................................................. v Daftar Isi .............................................................................................................vii Daftar Tabel ........................................................................................................ viii Daftar Lampiran ................................................................................................. ix Abstract ............................................................................................................... x Saripati ................................................................................................................ xi Pendahuluan ....................................................................................................... 1 Telaah Teoritis dan pengembangan Hipotesa, Keputusan Investasi ................... 3 Financing Constraints ........................................................................................ 4 Pengaruh Family Business terhadap Hubungan Financial constraints dan Keputusan Investasi ................................................................................... 5 Populasi, Sampel dan data ................................................................................... 9 Teknik analisis data dan pengukuran variabel .................................................... 10 Hasil Penelitian, Deskriptif statistik ................................................................... 15 Uji Normalitas Data ............................................................................................ 17 Uji Non Parametric Test ..................................................................................... 18 Pengaruh Family Control terhadap Hubungan antara Financial Constraints dan Keputusan Investasi ...... ...................................................................... 19 Penutup, Kesimpulan .......................................................................................... 22 Implikasi Teori ................................................................................................... 22 Implikasi Terapan ............................................................................................... 22 Keterbatasan Penelitian dan Saran Untuk Penelitian Mendatang ....................... 23 Daftar Pustaka .................................................................................................... 24
vii
DAFTAR TABEL
Tabel 1 : Statistik Desktiptif .............................................................................. 15 Tabel 2 : Uji Normalitas ................................................................................... 17 Tabel 3 : Uji Non Parametric ............................................................................. 18 Tabel 4 : Regresi panel ...................................................................................... 20
viii
DAFTAR LAMPIRAN
Lampiran 1 : Statistik Deskriptif......................................................................... 27 Lampiran 2 : Family Control ............................................................................. 28 Lampiran 3 : Uji Normalitas .............................................................................. 29 Lampiran 4 : Uji Non Parametric ....................................................................... 29 Lampiran 5 : Grup statistic, Independent Sample test ....................................... 30
ix
ABSTRACT
This study was aimed to know the effect of financial contraints toward an investment decision in Indonesian family business. The variables applied in this study are a family control as moderation variables, then leverage, dividen payout ratio and long term debt as control variables, and investment ratio as dependent variables. For supporting this study, 180 companies which are registered in BEI were chosen to be the samples and the analysis was done by observing their developments from 2001-2009. For examining the hipotesis, this study used pannel regression analysis. The result shows that financial constraints bring less impact toward investment decision in family business than non family business. Therefore, it is indicated that there is no agency problem because of the lack of financial contraints impact toward investment decision in family bussiness. Keyword : financial constraints, investment ratio, and family business
x
SARIPATI
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh financial constraints terhadap keputusan investasi pada family business di Indonesia. Variabel yang digunakan dalam penelitian ini adalah family control sebagai variabel moderasi, kemudian untuk variabel kontrol yaitu leverage, dividen payout ratio, dan long term debt, dan investment ratio sebagai variabel dependennya. Jumlah sampel yang digunakan dalam penelitian ini adalah 180 perusahaan yang terdaftar di BEI dengan tahun sampel 2001 sampai 2009. Pengujian hipotesis menggunakan analisis regresi panel. Hasil ini menunjukkan bahwa financial constraints berpengaruh lebih kecil terhadap keputusan investasi pada family business dibandingkan dengan non family business dan diindikasikan bahwa tidak adanya agency problem . Kata Kunci : financial constraints, investment ratio, dan family business
xi