Instruksi Kerja
PELAKSANAAN KEGIATAN MATRIKULASI
PROGRAM STUDI ILMU GIZI FAKULTAS KEDOKTERAN UNIVERSITAS BRAWIJAYA
© Universitas Brawijaya, 2012 – All Rights Reserved
Instruksi Kerja PELAKSANAAN KEGIATAN MATRIKULASI PROGRAM STUDI ILMU GIZI FAKULTAS KEDOKTERAN UNIVERSITAS BRAWIJAYA Kode Dokumen Revisi Tanggal Diajukan oleh
: : : :
00803 07014 5 16 Agustus 2012 Koordinator Matrikulasi Ttd.
Dikendalikan oleh
:
Widya Rahmawati, S.Gz,MGizi Sekretaris Program Studi Ttd.
Disetujui oleh
:
Nia Novita Wirawan, STP,MSc Ketua Program Studi Ttd. Dr. dr. Endang Sri Wahyuni, MS
2
Pelaksanaan Kegiatan Matrikulasi I. Ruang Lingkup Proses kegiatan Matrikulasi Alih Program D III di Jurusan Ilmu Gizi FK UB II. Prinsip Kegiatan Matrikulasi diberikan pada calon mahasiswa Program Alih Jenjang D III di Jurusan Ilmu Gizi yang sudah mendaftar ulang di bagian Akademik Jurusan dan dilakukan sebelum kegiatan perkuliahan dimulai pada tahun akademik yang akan berlangsung III. Peralatan Surat Tugas Panitia SAP Jurusan Ilmu Gizi, Jadwal kegiatan dan rencana kerja matrikulasi, Surat permohonan menjadi Koordinator bidang ilmu atau Mata Kuliah dan Peminjaman Ruangan, soal Pre dan Post test, Kuesioner Evaluasi Proses Belajar Mengajar, Modul Matrikulasi IV. Cara Keja a. Tim matrikulasi akan mempersiapkan modul matrikulasi b. Tim Matrikulasi akan membuat jadwal dan rencana kegiatan matrikulasi dan akan dikoordinasikan dengan Ketua dan Sekretaris Jurusan c. Tim Matrikulasi akan meminta persetujuan pada Dosen untuk menjadi Koordinator Mata Kuliah yang bertanggung jawab terhadap kegiatan diskusi kelompok dan kuliah pakar dari masing-masing mata kuliah sesuai dengan alokasi waktu yang diberikan d. Tim Matrikulasi akan mengkoordinasikan soal pre test dan post test dengan semua Koordinator Mata Kuliah e. Pada awal dan akhir kegiatan Matrikulasi akan dilaksanakan ujian Pre dan Post Test pada calon mahasiswa f. Semua calon mahasiswa dan dosen pengajar diwajibkan mengisi daftar hadir yang sudah disediakan 3
g. h. i. j. k. l.
m.
oleh Tim Matrikulasi dan mengumpulkan kepada bagian Akademik Jurusan Keterlambatan kehadiran di kelas maksimal 15 menit dan lainnya mengikuti peraturan tata tertib perkuliahan yang sudah ditetapkan oleh Fakultas Tingkat kehadiran calon mahasiswa minimal 80 % dan harus ada alasan dan bukti yang kuat atas ketidakhadiran Kelulusan Matrikulasi ditentukan oleh tingkat kehadiran, ujian post test, nilai makalah dan presentasi dengan batas minimum 55 Evaluasi proses matrikulasi dilakukan dengan menyebarkan kuesioner evaluasi proses matrikulasi pada mahasiswa matrikulasi Setiap calon mahasiswa yang dinyatakan lulus akan menerima sertifikat kelulusan Matrikulasi yang dikeluarkan oleh Jurusan Ilmu Gizi FK UB Sertifikat kelulusan Matrikulasi akan menjadi salah satu persyaratan bagi mahasiswa Alih Program D III mengikuti kegiatan Pre Dietary Intership pada semester III Kegiatan Matrikulasi akan dilaksanakan selama 2 (dua) minggu sebelum kegiatan penerimaan Mahasiswa Baru pada Tahun Akademik
4
ALUR PELAKSANAAN MATRIKULASI Merevisi modul matrikulasi Jurusan
(selama 3 minggu sebelum kegiatan penerimaan mahasiswa baru pada tahun akademik)
Membuat jadwal dan rencana kegiatan matrikulasi serta mengkoordinasikannya dengan Kajur dan Sekjur
Tim Matrikulasi
Tim Matrikulasi
Tim Matrikulasi
Calon Mahasiswa, Dosen Pengajar
Rapat koordinasi internal jurusan
Meminta persetujuan dosen untuk menjadi koordinator mata kuliah
Mengkoordinasikan soal pre dan post test dengan semua koordinator mata kuliah serta mengumpulkan handout mata kuliah
Mengisi daftar hadir dan mengumpulkannya ke Bagian Akademik Jurusan, mengisi kuesioner matrikulasi
Menentukan kelulusan (tingkat kehadiran, hasil penilaian post test, presentasi, laporan dan keaktifan) Lulus: menerima sertifikat sebagai syarat bagi mahasiswa Program Alih Jenjang DIII mengikuti kegiatan Pre DI pada semester III
Ujian pre dan post test dilaksanakan pada awal dan akhir kegiatan matrikulasi
Keterlambatan maksimal 15 menit Tata tertib lain mengikuti peraturan dari Fakultas Tingkat kehadiran minimal 80% Nilai akhir 55 (kehadiran, post test, makalah & presentasi)
5
Tim Penyusun : 1. Nurul Muslihah, SP, M.Kes 2. Inggita Kusumastuty, S.Gz, M.Biomed
3. Widya Rahmawati, S.Gz, M.Gizi
6