IMPLEMENTASI MANAJEMEN PROGRAM AKSELERASI DI MADRASAH ALIYAH NEGERI 2 KOTA MADIUN
TESIS Diajukan Untuk Memenuhi Salah Satu Persyarat Memperoleh Gelar Magister Kebijakan Pengembangan Pendidikan (MK.Pd)
Oleh : DEWI JULIARTI NIRM : 201010240211052
MAGISTER KEBIJAKAN PENGEMBANGAN PENDIDIKAN PROGRAM PASCASARJANA UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH MALANG 2012
i
IMPLEMENTASI MANAJEMEN PROGRAM AKSELERASI DI MADRASAH ALIYAH NEGERI 2 KOTA MADIUN
Yang diajukan oleh: DEWI JULIARTI NIRM : 201010240211052
Telah disetujui Tanggal 14 April 2012 Pembimbing Utama
Pembimbing Pendamping
Dr. Arif Budi Wuriyanto, M.Si.
Drs. Hartono, M.Pd.
Direktur
Ketua Program Studi
Progam Pascasarjana
Magister Manajemen
Dr. Latipun, M.Kes
Dr. Ahsanul In’am, Ph.D
ii
IMPLEMENTASI MANAJEMEN PROGRAM AKSELERASI DI MADRASAH ALIYAH NEGERI 2 KOTA MADIUN
TESIS Dipersiapkan dan disusun oleh: DEWI JULIARTI NIRM : 201010240211052 Telah dipertahankan di depan Dewan Penguji Pada tanggal 14 April 2012
SUSUNAN DEWAN PENGUJI
Ketua
: Dr. Arif Budi Wuriyanto, M.Si.
________________
Sekretaris
: Drs. Hartono, M.Pd.
________________
Penguji I
: Dr. Akhsanul In’am, Ph.D.
________________
Penguji II
: Dr. Yus Muhammad Cholily
________________
iii
SURAT PERNYATAAN Yang bertanda tangan dibawah ini, saya Nama
: DEWI JULIARTI
NIRM
: 201010240211052
Program Studi : Magister Kebijakan dan Pengembangan Pendidikan Dengan ini menyatakan dengan sebenar-benarnya bahwa: 1. Tesis dengan judul: Implementasi Manajemen Program Akselerasi di Madrasah Aliyah Negeri 2 Kota Madiun. Adalah hasil karya saya dan dalam naskah Tesis ini tidak terdapat karya ilmiah yang pernah diajukan oleh orang lain untuk memperoleh gelar akademik di suatu Perguruan Tinggi dan tidak terdapat karya atau pendapat yang pernah ditulis atau diterbitkan oleh orang lain, baik sebagian atau keseluruhan, kecuali yang secara tertulis dikutip dalam naskah ini dan disebutkan dalam sumber kutipan dan daftar pustaka. 2. Apabila ternyata di dalam naskah Tesis ini dapat dibuktikan terdapat unsurunsur Plagiasi, saya bersedia Tesis ini digugurkan dan gelar akademik yang telah saya peroleh dibatalkan, serta diproses sesuai dengan ketentuan hukum yang berlaku. 3. Tesis ini dapat dijadikan sumber pustaka yang merupakan Hak Bebas Royalti Non Eksklusif. Demikian pernyataan ini saya buat dengan sebenarnya untuk dipergunakan sebagaimana mestinya.
Madiun, April 2012 Yang menyatakan
Dwi Juliarti NIRM. 201010240211052 iv
MOTTO ☺ ☺ ⌫ ⌧ ⌫ ☺
☺
Artinya: Kami telah menentukan antara mereka penghidupan mereka dalam kehidupan dunia, dan kami Telah meninggikan sebahagian mereka atas sebagian yang lain beberapa derajat, agar sebagian mereka dapat mempergunakan sebagian yang lain. dan rahmat Tuhanmu lebih baik dari apa yang mereka kumpulkan. (QS Az-Zukhruf: 32)
fxÅât ÉÜtÇz u|át ÅxÄt~â~tÇ ~xátÄt{tÇA [tÇçt ÉÜtÇz vxÜw|~ çtÇz u|át uxÄt}tÜ wtÜ| ~xátÄt{tÇA
TESIS INI KUPERSEMBAHKAN KEPADA:
Kedua orangtuaku tercinta yang selalu ada dalam doa, serta sumiku tercinta dan anak-anakku tersayang v
KATA PENGANTAR
Puji dan syukur kami panjatkan kehadirat Allah S.W.T., dzat yang menguasai semua makhluk dengan kebesarannya, yang telah memberikan rahmat, hidayah dan inayahnya sehingga Tesis ini dapat terselesaikan dengan baik. Sholawat serta salam semoga terlimpahkan kepada Nabi Muhammad S.A.W., sebagai penuntun terbaik untuk umat dalam mencari ridlo Allah S.W.T. Untuk mencapai kebahagiaan dunia dan akhirat. Penulisan Tesis ini merupakan salah satu syarat untuk memperoleh gelar Magister Kebijakan dan Pengembangan Pendidikan pada Program Pascasarjana Universitas Muhammadiyah Malang dan sekaligus sebagai wujud partisipasi dalam mengembangkan ilmu-ilmu yang telah diperoleh selama dibangku kuliah. Tesis ini disusun dengan bekal ilmu pengetahuan yang sangat terbatas dan sangat jauh dari kesempurnaan. Sehingga tanpa bantuan, dorongan, bimbingan dan arahan dari berbagai pihak, maka kiranya sangat sulit bagi penulis untuk menyelesaikannya. Oleh karena itu dengan segala kerendahan hati dan rasa syukur, penulis mengucapkan terima kasih kepada: 1. Dr. Muhajir Effendy, MA.P., selaku Rektor Universitas Muhammadiyah Malang. 2. Dr. Latipun, M.Kes., selaku Direktur Universitas Muhammadiyah Malang. 3. Dr. Akhsanul In’am, Ph.D., selaku Kepala Program Studi MKPP Universitas Muhammadiyah Malang.
vi
4. Dr. Arif Budi Wuryanto, M.Si., selaku pembimbing I yang telah banyak meluangkan waktu, tenaga dan pikiran serta dengan penuh kesabaran memberikan bimbingan, motivasi, dan nasehat demi terselesaikannya penyusunan Tesis ini. 5. Drs. Hartono, M.Pd., selaku pembimbing II kami sampaikan terima kasih atas masukan dan waktu yang diberikan dalam pembimbingan Tesis ini. 6. Seluruh Dosen Universitas Muhammadiyah Malang untuk MKPP Klas C Madiun yang telah mendidik dan memberikan bimbingan selama penulis menempuh masa perkuliahan. 7. Drs. Basuki Rahmat, M.Pd., selaku Kepala Madrasah Aliayah Negeri 2 Kota Madiun yang telah memberikan ijin tempat untuk mengadakan penelitian. 8. Semua pihak yang tidak bisa penulis sebutkan satu persatu yang telah membantu, mendukung dan mendorong penyelesaian penulisan Tesis ini. Dengan segala kerendahan hati, penulis menyadari bahwa masih banyak kekurangan dan kekeliruan dan penulisan Tesis ini. Oleh karena itu penulis sangat mengharapkan saran dan kritik dari pembaca demi perbaikan dimasa yang akan datang. Akhirnya, semoga Tesis ini dapat berguna dan memberikan manfaat bagi yang membacanya, dan lembaga pendidikan guna untuk meningkatkan mutu pendidikan. Semoga Allah SWT selalu melimpahkan rahmat, taufik, dan hidayahnya kepada kita semua. Amien. Madiun, April 2012 Penulis vii
DAFTAR ISI Halaman HALAMAN JUDUL ..............................................................................................
i
LEMBAR PERSETUJUAN DOSEN PEMBIMBING .........................................
ii
LEMBAR PENGESAHAN PANITIA PENGUJI ................................................
iii
SURAT PERNYATAAN .....................................................................................
iv
ABSTRAK ............................................................................................................
v
ABSTRACT ..........................................................................................................
vi
HALAMAN MOTTO DAN PERSEMBAHAN ...................................................
vii
KATA PENGANTAR ..........................................................................................
viii
DAFTAR ISI ………………………………………………………………….....
x
DAFTAR LAMPIRAN .........................................................................................
xii
DAFTAR TABEL ................................................................................................. xiii DAFTAR GAMBAR ............................................................................................. xiv BAB I
BAB II
PENDAHULUAN A. Latar Belakang Masalah............................................................
1
B. Perumusan Masalah .................................. ...............................
7
C. Tujuan Penelitian .....................................................................
7
D. Manfaat Penelitian ...................................................................
8
E. Penegasan Istilah ……………………………………………..
9
TINJAUAN PUSTAKA A. Implementasi ………………………………………................
11
B. Konsep Dasar Manajemen .......................................................
12
viii
BAB III
BAB IV
C. Program Akselerasi ..................................................................
18
D. Penelitian Terdahulu .................................................................
30
E. Kerangka Berpikir .....................................................................
32
METODE PENELITIAN A. Pendekatan Penelitian ...............................................................
33
B. Lokasi Penelitian.........................................................................
36
C. Data dan Sumber Data ...............................................................
36
D. Teknik Pengumpulan Data ........................................................
37
E. Teknik Analisis Data ………………………………………….
39
HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN A. Kondisi Objektif Madrasah Aliyah Negeri 2 Kota Madiun .......
42
B. Implementasi Manajemen Pembelajaran Program Akselerasi ..
45
C. Usaha-usaha yang dilakukan dalam meningkatkan manajemen Program Akselerasi di MAN 2 Kota Madiun ...........................
58
D. Faktor Pendukung dan Penghambat implementasi manajemen
BAB V
Pembelajaran Program Akselerasi di MAN 2 Kota Madiun ....
61
E. Kesimpulan dan Implikasi Hasil Penelitian ..............................
68
PENUTUP A. Kesimpulan ................................................................................
70
B. Saran-saran .................................................................................
72
DAFTAR PUSTAKA …………………………………………………………….
74
LAMPIRAN-LAMPIRAN ...................................................................................
77
ix
DAFTAR LAMPIRAN
x
DAFTAR PUSTAKA
Abdul Mujid, 2006. Ilmu Pendidikan Islam. Jakarta: Kencana. __________, 2005. Perencanaan Pembelajaran Mengembangkan Standar Kompetensi Guru, Bandung: Remaja Rosda Karya. Amirullah, 2004. Pengantar Manajemen. Yogyakarta: Graha Ilmu. Depdiknas, 2007. Pedoman Penyelenggaraan Pendidikan Untuk Peserta Didik Berkecerdasan Istimewa (Program Akselerasi). Jakarta: Direktorat Jenderal Manajemen Pendidikan Dasar dan Menengah Direktorat Pembinaan sekolah Luar Biasa. Departemen Pendidikan dan Kebudayaan, 2002. Kamus Besar Bahasa Indonesia, Jakarta: Balai Pustaka. E. Mulyasa, 2004. Manajemen Berbasis Sekolah “Konsep, Strategi, dan Implementasi”. Bandung: Remaja Rosda Karya. __________, 2005. Implementasi Kurikulum 2004. Bandung: Remaja Rosda Karya. ___________, 2007. Kurikulum Tingkat Satuan Pendidikan. Bandung: Remaja Rosda Karya. H.B. Siswanto, 2006, Pengantar Manajemen. Jakarta: Bumi Aksara. Iif Khoiru Ahmadi, 2011. Pembelajaran Akselerasi, Analisis Teori dan Praktek serta Pengaruhnya terhadap Mekanisme Pembelajaran dalam Kelas Akselerasi. Jakarta: PT. Prestasi Pustakaraya. Irawan. 2000. Manajemen Pemasaran Modern, (2nd ed). Yogyakarta: Liberty. Kementraian Agama Kantor Wilayah Jawa Timur, 2010. Kurikulum Deferensiasi Layanan Pendidikan Khusus Peserta Didik Cerdas Istimewa (Akselerasi) Tingkat Madrasah Tsanawiyah (MTs). Khaerudin dan Junaedi Mahfud, 2007. Kurikulum Tingkat Satuan Pendidikan (KTSP) Konsep dan Implikasinya di Madrasah. Lexy J. Moleong, 2008. Metodologi Peneitian Kualitatif. Bandung: Remaja Rosda Karya. xi 74
Moleong Nasution, 2005. Metodologi Penelitian Kualitatif. Bandung: Remaja Rosdakarya. Maringan Marsy, Simbolon, 2004. Dasar-dasar Administrasi dan Manajemen: Jakarta: Ghalia Indonesia. Malayu Hasibuan, 2001. Manajemen: Dasar, Pengertian dan Masalah. Jakarta: Bumi Aksara. Oemar Hamalik, 1994. Pengembangan Kurikulum dan Pembelajaran di Perguruan Tinggi, Jakarta: Trigeda Karya. _____________, 2001. Kurikulum dan Pembelajaran. Jakarta: Bumi Aksara. _____________, 2007. Manajemen Pengembangan Kurikulum. Bandung: Remaja Rosda Karya. _____________, 2007. Dasar-dasar Pengembangan Kurikulum. Bandung: Remaja Rosda karya. Reni Akbar Hawadi, 2006. Akselerasi A-Z Percepatan Belajar dan Anak Berbakat Intelektual, Jakarta: PT. Grasindo. Rochajar Harun, 2007. Metode Penelitian Kualitatif untuk Pelatihan. Bandung: Mandar Maju. Suharsimi Arikunto, 2006. Prosedur Penelitian. Jakarta: Ghalia Indonesia. Utami Mundandar. 1985. Anak-anak Berbakat Pendidikan dan Pembinaannya. Jakarta: Rajawali. Usman dan Nurdin, 2002. Guru Profesional dan Implementasi Kurikulum. Jakarta: Ciputat Pers, Undang-Undang Dasar Republik Indonesia 1945 yang Sudah Diamandemen. Surabaya: Apollo. Undang-Undang Republik Indonesia Nomor 20 Tahun 2003, tentang Sistem Pendidikan Nasional, Penerbit CV. Eka Jaya, Jakarta. 2003. Internet: http://sulipan.wordpress.com/2010/07/02/pedoman-prog-percepatan-belajarakselerasi-pendidikan-dasar-dan-menengah/) diakses tanggal 18 Oktober 2011.
xii
http://man2madiun.sch.id/userfiles/image/FOTO tanggal 20 Pebruari 2012.
GURU/ac.edit.jpg.
http://wm2.google.com/mw-panoramio/photos/mediun/36586079.jpg. tanggal 20 Pebruari 2012.
xiii
diakses diakses