HUBUNGAN ANTARA CITRA MEREK DENGAN RASA AMAN PADA NASABAH BANK
SKRIPSI
Oleh : Trisnar Budi Myatiningrum 07810151
FAKULTAS PSIKOLOGI UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH MALANG 2011
HUBUNGAN ANTARA CITRA MEREK DENGAN RASA AMAN PADA NASABAH BANK
SKRIPSI
Diajukan Kepada Universitas Muhammadiyah Malang sebagai salah satu persyaratan untuk Memperoleh Gelar Sarjana Psikologi (S-1)
Oleh : Trisnar Budi Myatiningrum
FAKULTAS PSIKOLOGI UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH MALANG 2011
LEMBAR PERSETUJUAN
1. Judul Skripsi
: Hubungan Antara Citra Merek dengan Rasa Aman Pada Nasabah Bank
2. Nama Peneliti
: Trisnar Budi Myatiningrum
3. NIM
: 07810151
4. Fakultas
: Psikologi
5. Perguruan Tinggi
: Universitas Muhammadiyah Malang
6. Waktu Penelitian
: 23 Juni s.d 12 Juli 2011
7. Tanggal Ujian
: 12 Agustus 2011
Malang, 16 Agustus 2011 Pembimbing I
Dra. Djudiyah, M.Si.
Pembimbing II
Zakarija Achmat, S.Psi, M.Si.
LEMBAR PENGESAHAN
Skripsi ini telah diuji oleh Dewan Penguji Pada tanggal 12 Agustus 2011
Dewan Penguji Ketua Penguji
:
Dra. Djudiyah, M.Si.
Anggota Penguji
:
1. Zakarija Achmat, S.Psi, M.Si.
2. Dra. Cahyaning Suryaningrum, M.Si
3. Mohammad Sohib, S.Psi, M.Si
Mengesahkan, Dekan Fakultas Psikologi Universitas Muhammadiyah Malang
Drs. Tulus Winarsunu, M.Si
SURAT PERNYATAAN
Yang bertanda tangan di bawah ini : Nama
:
Trisnar Budi Myatiningrum
NIM
:
07810151
Fakultas / Jurusan
:
PSIKOLOGI / Psikologi
Perguruan Tinggi
:
Universitas Muhammadiyah Malang
Menyatakan bahwa skripsi/karya ilmiah yang berjudul : Hubungan Antara Citra Merek dengan Rasa Aman Pada Nasabah Bank. 1.
Adalah bukan karya orang lain baik sebagian maupun keseluruhan, kecuali dalam bentuk kutipan yang digunakan dalam naskah ini dan telah disebutkan sumbernya.
2.
Hasil tulisan karya ilmiah/skripsi dari penelitian yang saya lakukan merupakan Hak Bebas Royalti Non Eksklusif, apabila digunakan sebagai sumber pustaka. Demikian surat pernyataan ini saya buat dengan sebenar-benarnya dan apabila
pernyataan ini tidak benar, maka saya bersedia mendapat sanksi sesuai dengan Undang-undang yang berlaku.
Mengetahui, Ketua Program Studi
M. Salis Yuniardi, S.Psi. M.Si
Malang, 16 Agustus 2011 Yang Menyatakan
Trisnar Budi Myatiningrum
KATA PENGANTAR
Assalamua’laikum Wr. Wb. Dengan mengucapkan puji syukur Alhamdulillah pada Allah swt, yang telah melimpahkan rahmat dan hidayah-Nya sehingga penulis dapat menyelesaikan skripsi dengan judul “Hubungan Antara Citra Merek dengan Rasa Aman Pada Nasabah Bank”, sebagai salah satu syarat untuk memperoleh gelar sarjana psikologi di Universitas Muhammadiyah Malang. Dalam proses penyusunan skripsi ini, penulis banyak mendapatkan bimbingan dan petunjuk serta bantuan yang bermanfaat dari berbagai pihak. Oleh karena itu, dalam kesempatan ini penulis ingin menyampaikan ucpan terima kasih yang sebesar-besarnya kepada : 1.
Bapak Drs. Tulus Winarsunu, M.Si, selaku Dekan Fakultas Psikologi Universitas Muhammadiyah Malang.
2.
Ibu Dra. Djudiah, M.Si dan Bapak Zakarija Achmat, S.Psi, M.Si selaku Dosen Pembimbing I dan Pembimbing II yang telah banyak meluangkan waktu untuk memberikan bimbingan dan arahan yang sangat berguna, hingga penulis dapat menyelesaikan skripsi ini dengan baik.
3.
Bapak Yudi Suharsono, S.Psi, M.Si. selaku Dosen wali yang telah mendukung dan telah memberikan arahan sejak awal perkuliahan hingga selesainya skripsi ini.
4.
Seluruh dosen dan staf Fakultas Psikologi yang telah senantiasa membimbing penulis sejak pertama kali kuliah hingga penulis dapat menyelesaikan skripsi ini.
i
5.
Kedua Orang tuaku Ayah Trisilo Budi Laksono dan Ibu Soenarmi serta sodaraku Enny Dyan Puspita Sari terimakasih atas do’a, kasih sayang, perhatian, nasehat dan dukungannya selama ini hingga lulus kuliah.
6.
Responden nasabah bank di kota Malang yang telah bersedia menjadi subyek penelitian.
7.
Sahabat tersayang Karina Prameswari “LYN” yang selalu memberikan dukungan, segala
bantuannya, kebersamaan dan canda tawanya. Kita telah
melewati suka dan duka dari awal bertemu di semester awal sampai akhir kelulusan. 8.
Teman-teman Psikologi angkatan 2007 khususnya kelas C. Terima kasih atas kebersamaan dan keceriaan yang terjalin selama ini.
9.
Ai ku yang selalu menemani dan mendukungku dalam keadaan apapun, terima kasih kamu selalu ada untukku sampai skripsi ini terselesaikan.
10. Dan semua pihak yang telah membantu dalam penyelesaian skripsi ini. Semoga Allah SWT memberikan balasan atas segala bantuan yang telah diberikan kepada penulis, sehingga skripsi ini dapat terselesaikan dengan baik. Akhirnya penulis berharap semoga karya sederhana ini dapat memberikan manfaat bagi semua pihak. Wassalamua’laikum Wr. Wb. Malang, 16 Agustus 2011
Trisnar Budi Myatiningrum
ii
INTISARI Myatiningrum, Trisnar Budi (2011). Hubungan Antara Citra Merek Dengan Rasa Aman Pada Nasabah Bank. Skripsi. Fakultas Psikologi Universitas Muhammadiyah Malang. Pembimbing: (1) Dra. Djudiyah, M.Si., (2) Zakarija Achmat, S.Psi, M.Si. Kata Kunci : citra merek, rasa aman pada nasabah bank. Bank merupakan salah satu perusahaan di bidang jasa keuangan, yaitu suatu badan usaha dengan penghimpunan dana masyarakat serta memberikan jasa lainnya yang berkaitan dengan keuangan nasabah. Sedangkan nasabah adalah orang yang mempunyai rekening simpanan ataupun pinjaman pada bank. Dalam menabung dan bertransaksi, nasabah membutuhkan keamanan untuk membuat nasabah merasa aman. Rasa aman terbentuk dari citra merek pada bank yang ada di masyarakat, untuk itu perlu adanya citra merek yang positif agar menimbulkan kesan yang positif dalam masyarakat sehingga, rasa aman secara tidak langsung akan mudah di dapatkan oleh nasabah. Di dunia perbankan sekarang ini kembali diguncang berbagai kasus yang sangat meresahkan nasabah. Persoalan kasus ini sangat mengusik kondisi rasa aman nasabah perbankan di Indonesia yang akan membuat persepsi nasabah terhadap bank tersebut semakin menurun. Persepsi nasabah pada suatu merek akan mempengaruhi citra dari bank itu sendiri. Berdasarkan hal tersebut penelitian ini bertujuan untuk mengetahui hubungan antara citra merek dengan rasa aman pada nasabah bank. Penelitian ini merupakan penelitian kuantitatif, yang bertujuan untuk menguji hipotesis tentang adanya hubungan antara citra merek dengan rasa aman pada nasabah bank. Penelitian dilakukan dengan menggunakan 100 responden yang diperoleh melalui teknik incidential sampling. Data dikumpulkan melalui pengisian skala citra merek dan skala rasa aman. Data dianalisis menggunakan korelasi product moment dengan menggunakan program komputer SPSS 12.0 for Windows. Berdasarkan hasil analisis, diketahui bahwa ada hubungan yang positif dan sangat signifikan antara citra merek dengan rasa aman pada nasabah bank (r=0,518 ; P=0,000). Artinya, bila bank memiliki citra merek positif, maka rasa aman yang dimiliki nasabah dalam menabung akan tinggi, dan apabila bank memiliki citra merek negatif, maka rasa aman pada nasabah dalam menabung akan rendah. Koefisien determinan variabel citra merek terhadap rasa aman sebesar r2 = 0,268. Hal ini menunjukkan bahwa citra merek hanya menyumbang sebesar 26,8 % terhadap rasa aman. Adapun sisanya sebesar 83,2 % disumbangkan oleh variabel atau faktor lain yang tidak di teliti misalnya, loyalitas dan kepercayaan (Nuria, 2006).
iii
DAFTAR ISI
Kata Pengantar ......................................................................................... Intisari ...................................................................................................... Daftar Isi ................................................................................................. Daftar Tabel .............................................................................................. Daftar Gambar ....................................................................................... Daftar Lampiran ....................................................................................... BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang ................................................................... B. Rumusan Masalah ............................................................... C. Tujuan Penelitian ................................................................ D. Manfaat Penelitian ............................................................... BAB II TINJAUAN PUSTAKA A. Citra Merek .......................................................................... 1. Pengertian Citra Merek ................................................... 2. Hal-hal yang Mempengaruhi Citra .................................. 3. Faktor-faktor yang Mempengaruhi Citra Merek .............. 4. Manfaat Citra Merek....................................................... 5. Cara Membangun Merek................................................. 6. Komponen Citra Merek .................................................. B. Rasa Aman ........................................................................... 1. Pengertian Rasa Aman.................................................... 2. Faktor-faktor yang Mempengaruhi Rasa Aman ............... 3. Aspek-aspek Rasa Aman................................................. 4. Karateristik Rasa Aman .................................................. C. Nasabah................................................................................ 1. Pengertian Nasabah......................................................... 2. Macam-macam Nasabah ................................................. D. Hubungan Antara Citra Merek dengan Rasa Aman Pada Nasabah Bank....................................................................... E. Kerangka Berpikir ................................................................ F. Hipotesis ............................................................................. BAB III METODE PENELITIAN A. Rancangan Penelitian............................................................ B. Variabel Penelitian ............................................................... 1. Identifikasi Variabel ....................................................... 2. Definisi Operasional ....................................................... C. Populasi dan Sampel Penelitian ............................................ D. Jenis Data dan Instrumen Penelitian...................................... 1. Jenis Data ....................................................................... 2. Intrumen Penelitian......................................................... E. Prosedur Penelitian .............................................................. 1. Tahap Persiapan.............................................................. 2. Tahap Pelaksanaan .........................................................
iv
i iii iv vi vii viii 1 9 9 10 11 11 13 13 15 15 16 20 20 21 22 23 23 23 24 25 29 30 31 32 32 33 34 35 35 36 41 41 41
F. Validitas dan Reliabilitas ..................................................... 1. Validitas ........................................................................ 2. Reliabilitas ..................................................................... G. Metode Analisa Data ........................................................... BAB IV ANALISA DATA DAN PEMBAHASAN A. Deskripsi Data ..................................................................... B. Analisa Data ........................................................................ C. Pembahasan ......................................................................... BAB V PENUTUP A. Kesimpulan ......................................................................... B. Saran ................................................................................... DAFTAR PUSTAKA ............................................................................... LAMPIRAN .............................................................................................
v
42 42 48 50 52 54 55 59 60 61 64
DAFTAR TABEL
Nomor Tabel Tabel 3.1 : Skor Pilihan Jawaban ................................................................ Tabel 3.2 : Blue Print Skala Citra Merek Sebelum Try Out ......................... Tabel 3.3 : Blue Print Skala Rasa Aman Sebelum Try Out .......................... Tabel 3.4 : Hasil Validitas Skala Citra Merek .............................................. Tabel 3.5 : Blue Print Skala Citra Merek Setelah Try Out ........................... Tabel 3.6 : Hasil Validitas Skala Rasa Aman .............................................. Tabel 3.7 : Blue Print Skala Rasa Aman Setelah Try Out ............................ Tabel 3.8 : Uji Reliabilitas Skala Citra Merek ............................................. Tabel 3.9 : Uji Reliabilitas Skala Rasa Aman .............................................. Tabel 3.10 : Uji reliabilitas keseluruhan ........................................................ Tabel 3.11 : Rancangan Analisa Data ............................................................ Tabel 4.1 : Hasil Perhitungan T-Score Citra Merek ..................................... Tabel 4.2 : Hasil Perhitungan T-Score Rasa Aman ...................................... Tabel 4.3 : Rangkuman Analisis Hubungan Citra Merek Dengan Rasa Aman
vi
37 39 40 45 46 47 47 49 49 50 51 53 53 54
DAFTAR GAMBAR
Gambar 2.1 Gambar 2.2
: Model Komponen Citra Merek (brand image) ................... 16 : Konseptualisasi Brand Image............................................. 17
vii
DAFTAR LAMPIRAN
Lampiran I Lampiran II Lampiran III Lampiran IV Lampiran V Lampiran VI Lampiran VII
: : : : : : :
Skala Try Out Citra Merek dan Rasa Aman ....................... Skala Penelitian Citra Merek dan Rasa Aman .................... Data Try Out Citra Merek dan Rasa Aman......................... Data Penelitian Citra Merek dan Rasa Aman...................... Validitas dan Reliabilitas Citra Merek ............................... Validitas dan Reliabilitas Rasa Aman................................. Analisis Data ....................................................................
viii
64 72 79 82 87 96 104