Hari : Senin Tanggal : 19 Januari 2015 NO
MEDIA
JUDUL
RESUME
1
ANALISA
‘’KOMISI E RAGYKAN KEMAMPUAN MANAJEMEN KEUANGAN PEMPROVSU’’
2.
ANALISA
‘’PEMPROVSU DIMINTA AMBIL ALIH JALAN SILALAHITONGGING’’
3.
ANALISA
‘’HUT PAB MERIAH GUBSU AJAK PAB LAHIRKAN SISWA BERKOMPETEN’’
Komisi E DPRD Sumut meragukan kemampuan manajemen Keuangan Pemprovsu dalam hal ini Gubsu Gatot Pujo Nugroho. Alasannya,banyak panti asuhan milik pemprovsu seperti di Tanjung Balai memprihatinkan, asuransi kesehatan tidak ditanggung, warga juga terlihat kurus seperti kurang gizi karena tidak adanya anggaran. Demikian disampaikan Ketua Komisi E DPRD Sumut, Efendi Panjaitan didampingi Wakil Ketua Syahrial Tambunan, Sekretaris Firman Sitorus, dan sejumlah anggota seperti Brilian Moktar,Ir.Zahir, Syamsul Bahri Batubara dan anggota laim usai kunjungan kerja di Tanjung Balai,Asahan,Jumat(16/1). Effendi mengaku prihatin melihat kondisi panti jumbo tersebut. Padahal panti itu dihuni sekitar 95 orang lansia yang berumur 70-an hingga 80-an dan berasal dari keluarga tidak punya rumah, dan tidak ada yang mengurus, dan butuh perhatian ekstra. Pemerintah Provinsi Sumatera Utara diminta mengambil alih pengelolaan ruas jalan menghubungkan Desa Silalahi Kecamatan Silahisabungan Kabupaten Dairi-Tongging Kecamtan Merek Kabupaten Karo-Usulan tersebut disampaikan anggota DPRD Dairi dari partai Demokrat, Markus W Purba ditemui di sidikalang.,Sabtu(17/1). Dijelaskan, jalur tersebut nyata-nyata merupakan akses koneksi dua kabupaten. Seiring itu, sangat relevan kalau kegiatan pemeliharaan dan rehabilitasi menjadi kewenangan Dinas Bina Merga,Kondisi infrastruktur saat ini, cukup memprihatinkan. Rusak berat di beberapa titik. Akibatnya ekonomi penduduk di pemukiman lingkungan Danau Toba dimaksud relative tagnan. Mengandalkan anggaran kabupaten,itu bisa juga.hanya saja,alokasi dana cukup besar sementara Bupati mesti memikirkan berbagai kebutuhan lain. Menurutnya, komitmen Gubernur Gatot Pujo Nugroho amat dinanti bersamaan sosialisasi Geopark Kaldera Toba. Peringatan Hari Ulang Tahun adalah suatu peringatan atas hari lahir yang dianggap sebagai peristiwa penting, dan menanadai awal perjalanan kehidupan atau institusi. Peristiwa itu selelu disambut dengan pengharapan akan makin bertambahnya kedewasaan dan kesuksesan. GUbsu menyebutkan, acara ulang tahun ini mejadi kegiatan penting, karena setiap orang dapat mengenang sekolah di masa lalu dan di masa akan datang. ‘’Saya sampaikan apresiasi kepada PAB. HUT ini sekaligus mengevaluasi perjalanan kehidupan PAB Sumut. Semoga melahirkan para siswa yang berkompeten dan berdaya saing.
65
NO
MEDIA
JUDUL
RESUME
4.
ANALISA
‘’ATASI TAKSI ILEGAL-KNIA AKAN UBAH LAY OUT RUANG TUNGGU’’
5.
ANALISA
‘’DINAS PARIWISATA SUMUT AKAN KEMBANGKAN OBJEK WISATA BUATAN’’
6.
ORBIT
“PEJABAT DINKES JANGAN DUDUK DI KANTOR SAJA”.
7.
POSMETRO MEDAN
“LAGI, GATOT LANTIK HASBAN JABAT DEWAN PENGAWAS PDAM”.
Mengatasi masalah keberadaan taksi illegal yang beroperasi di Kualanamu Internasional Airport (KNIA), Manajemen PT Angkasa Pura II akan mengubah Lay Out di Ruang Tunggu. Sehingga diharapkan dapat mengatasi taksi gelap dengan Humanis. Hal tersebut disampaikan pihak manajemen PT Angkasa Pura II akan mengubah Lay Out di Ruang Tunggu. Sehingga diharapkan dapat mengatasi taksi gelap dengan Humanis. Hal tersebut dilakukan agar pengguna jasa lebih nyaman dan aman menunggu take off (lepas landas) di bandara berkode internasional KNO tersebut. Namun dengan adanya perubahan tersebut bukan berarti lay out sebelumnya tidak nyaman, melainnkan perubahan ini merupakan hasil evaluasi baik internal pihak pengelola dan regulator serta stakeholder terkait,juga tindak lanjut dari keluhan penumpang serta masukan eksternak lainnya, seperti dari pihak anggota dewan dan elemen masyarkat lainnya. Kunjungan wisatawan domestic mancanegara ke sumatera utara utara (Sumut) semakin meningkat setiap tahunnya. Karena itu, tak hanya mengembangkan potensi wisata alam, Dinas Pariwisata sumut juga akan mengelola onjek wisata buatan untuk menarik kunjungan wisatawan ke sumut. Langkah-langkahnya masih diupayakan,’’Kata Kabid Bina Pariwisata Sumut, Mukhlis Nasution,Minggu(18/1). Dengan mengembangkan objek wisata buatan, diharapkan semakin menarik minat investor untuk berivestasi maupun melakukan kunjungan wisata ke sumut. Apalagi, Sumut berada di jalur perdagangan internasional dan memiliki sumber daya alam yang melimpah serta kenakeragaman budaya yang eksotis. Pejabat di Dinkes jangan terkesan hanya duduk dikantor saja, namun harus turun ke lapangan guna mendeteksi sejak dini bibit penyakit mulai dari ibu - ibu hamil di masyarakat. Pemerintah Kota (Pemko) melalui Dinas Kesehatan (Dinkes) di minta lebih serius mengatasi kasus gizi buruk di Kota Medan. Agar segera memerintahkan seluruh satuan kerja di tingkat kelyrahan, lingkungan dan Pusat Kesehatan Masyarakat (Puskesmas) agar turun ke lapangan untuk menimalisir gizi buruk di lingkungannya masing – masing. Setidaknya hal itu dikatakan Direktur Lembaga Kajian Institute Sumatera Utara, Osriel Limbong kepda Harian Orbit, Minggu (18/1). Sehingga Osriel meminta Dinkes Medan untuk Menjemput bola guna menekan peningkatan kasus gizi buruk Kota Medan. polemik Pengangkatan Hasban Ritongan menduduki Sekda Provsu yang berstatus terdakwa, tak membuat Gatot Pujo Nugroho jera. Gubernur Sumatera Utara itu kembali akan melantik Hasban menjabat Ketua Dewan Pengawas PDAM Tirtanadi. Alamak ! Pelantikan akan digelar di Kantor PDAM Provinsi Sumut, Jl. Sisingamangaraja Medan, hari ini, Senin (19/1). Hal itu dikatakan anggota Dewan Pengawasan PDAM Tirtanadi Ahmad Taufan Damanik kepada Sumut Pos (Grusp POSMETRO MEDAN), Minggu (18/1). Bahwa organ PDAM terdiri dari Kepala Daerah selaku pemilik modal, Dewan Pengawas dan Direksi. Kemudian pada Pasal 18 disebutkan, Dewan Pengawas berasal dari unsur pejabat pemerintah daerah, professional atau unsur masyarakat.
66
NO
MEDIA
JUDUL
RESUME
8.
ORBIT
“PELAKU USAHA SUMUT RESAH”.
Diperkirakan akan terjadi pembiaran dan pelaku usaha nakal akan mengimpor produk yang dilarang di luar session, sehingga Sumut terancam produk impor terlarang. Sejumlah pelaku usaha di daerah ini mengeluh dan resah setelah pengurusan izin Angka Pengenal Impor (API) dialihkan dari Dinas Perindustrian dan Perdagangan (Disprindag) Sumut ke Badan Pelayanan Pengurusan Izin Terpadu (BPPT) Sumut terhitung sejak 3 November 2014. Sejumlah pelaku usaha meminta Gubsu meninjau ulang terkait pengalihan perizinan tersebut sebagaimana yang diatur dalam Peraturan Gubernur (Pergub) No 29 Tahun 2014. Sementara itu, pelaku usaha lainnya mengatakan, API itu bukan perizinan melainkan Angka Pengenal Impor dengan kewenangan Manteri Perdagangan yang mendelegasikannya kepada Dinas Perdagangan Sumut dan bukan Peraturan Gubernur (Pergub). Oleh Sebab itu, Gubernur harus segera mencabut galihan wewenang tersebut, ujarnya.
9.
BATAK POS
“UN SMA DILAKSANAKAN 13 APRIL 2015”.
Tidak Perlu Risau, UN Hanya Untuk Pemetaan Pemerintah menetapkan ujian nasional (UN) 2015 jenjang SMA sederajat pada 13 – 15 April dan SMP sederajat 27 – 30 April. Sedangkan Unruk anggaran penggadaan dan pendistribusian bahan UN di Sumatera Utara dikucurkab sebanyak Rp 7,34 miliar. Saat ini kita masih proses tahap pengumuman dan pendaftaran lelang yang dilakukan melalui layanan yang dilakukan melalui layanan pengadan secara elektronik (LPSE), kata Kepala Dinas Pendidikan Sumut Drs Mastri MSi didampingi Kepala Bidang (Kabid) pendidikan Menengah dan Tinggi (Dikmenti) Disdiksu August Sinaga di kantor Disdiksu Jalan T Cik Ditiro Medan, Jumat (16/1). Masri menjelaskan, dalam proses pengumuman dan pendaftaran lembaga berlangsung selama satu Minggu pada hari jam kerja (12-18/1). Di antara tenggat waktu itu, katanya dilakukan proses pemberian penjelasan, penawaran, pembuktian dan kualifikasi.
10.
MIMBAR UMUM
“AKTIVITAS GUNUNG SINABUNG MASIH TINGGI, (Berita Ini Juga Terbit Di Jurnal Asia)”.
Badan Nasional Penanggulangan Bencana mengingatkan masyarakat untuk tetap mengingatkan kewaspadaan terhadap aktivitas Gunung Sinabung di Kabupaten Karo, Provinsi Sumatera Utara yang masih tinggi. Dalam pesan singkat yang diterima di medan, Minggu malam, Kepala Pusat Data Informasi dan Humas Badan Nasional Penanggulan Bencana (BNPB) Sutopo Purwo Nugroho mengatakan, sepanjang hari mingu, tercatat munculnya 37 kali gempa frekuensi rendah. Melalui pemantauan yang dilakukan Pusat Vulkanologi dan Mitigasi Bencana Geolog (PVMBG), Gunung Sinabung juga mengalami tremor secara terus menerus. pada Minggu tersebut, teramati adanya satu kali guguran awan panas dari puncak Gunung Sinabung dengan jarak luncur sekitar 2.000 meter ke akea rahatan. Demikian guguran lava pijar yang teramati dari puncak gunung yang meluncur sejauh 1.000 meter kea rah Selatan.
67
NO
MEDIA
JUDUL
RESUME
11.
WASPADA
“WAGUBSU SDM ANDAL DAN PRODUK BERKUALITAS MAMPU HADAPI MEA”.
12.
TRIBUN MEDAN
“SUMUT PERTAHANKAN IRIGASI BAGUS”.
13.
SINAR INDONESIA BARU
“PENGELOLAAN KEUANGAN DAN KEPEDULIAN SOSIAL PEMPROVSU DIRAGUKAN”.
14.
ORBIT
“SUMUT AKAN MEMASUKI MUSIM KEMARAU(Berita ini jug terbit Di medan pos)”
Pameran pembangunan dengan menghadirkan lebih 100 stand memeriahkan Hari jadi ke 265 Kab. Langkat di Alun – alun Amir Hamzah Stabat, padat pengunjung, Sabru (17/1). Selain menyaksikan pameran berlangsung hingga Selasa (20/1), pengunjung juga disajikan pegelaran berbagai budaya etnis setiap malam. Langkat, Bupati H. Ngogesa berperan kita pada momen ini bukan berarti melupakan keprihatian kita terhadap mereka. Dalam kesempatan itu Wagubsu HT Erry bersama Bupati H Ngogesa Sitepu meninjau satu per satu stand pameran dan melakukan dialog untuk mengetahui informasi disajikan. Di beberapa stand Bupati Langkat yang bergelar Datuk Setia Negeri itu membeli sejumlah barang kerajinan maupun mencicipi makanan yang disajikan sejumlah kelompok pengrajin (a01/a03). Pemerintah Provinsi Sumatera Utara berupaya mempertahankan irigasi dengan kondisi bagus atau mantap sebesar 66,5 persen pada 2015. Upaya mempertahankan jaringan irigasi bagus itu untuk mengejar kondisi irigasi mantap sebesar 90 atau 95 persen pada 2018, kata Kepala Dinas Pengelolaan Sumber Daya Air (PSDA) Sumut Dinsyah Sitompul di Medan, seperti dikutip dari Antara, Minggu (18/1). Menurut dia, dalam upaya mengejar target itu, pemerintah melakukan berbagai upaya seprti membangun dan meningkatkan irigasi antara lain di langkat. Dinsyah mengakui, sebagaian besar irigasi di sumut berada di Pemerintah kota / Kabupaten. Irigasi yang baik diharapkan bisa meningkatkan produksi pada Sumut sejalan dengan rencana Program Swasembada Pangan di 2017, katanya (*/antara). Komisi E DPRD Sumut meragukan kemampuan manajemen keuangan Pemerintah Provinsi Sumut (Pemprovsu) yang dipimpin Gubsu Gatot Pujo Nugroho dan kepedulian pun rendah menyangkut bidang sosial dan kemanusiaan. Hal itu terkuak saat Komisi E melakukan kunjungan ke sejumlah panti antara lain Panti Jompo di Kota Tanjung Balai, Kamis (15/1). Kunjungan Komisi yang membidangi Kesejahteraan Rakyat (Kesra) itu dipimpin Ketua Komisi E DPRD Sumut Efendi Panjaitan SE MSP, terdiri dari Wakil Ketua Syahrial Tambunan, Sekretaris, firman Sitorus, anggota Brillian Moekhtar, Zahir, Samsul Bahri Batu Bara, Herlina, Syamsul Qodri dan Iskandar Batubara. Komisi E merasa prihatin melihat anggaran yang disediakan Pemprovsu untuk panti jompo tersebut. Musim penghujan bakal berakhir di sumut .badan meteorologi klimatologi dan geofisika (BMKG) wilayah I medan ,memprkirakan ,peralihan musim tersebut akan di tandai dengan badai ingin maupun curah hujan yang tinggi, kecepatan angin bisa mencapai 10 knot atau sekitar 20km/perjam.pada siang hari suhu udara dapat mencapai 33 derajat celcius,intensitas curah hujan 25-50 milimeter dengan kelembaban 60-95 persen.sudah masuk musim kemarau ,bukan berarti tidak hujan sama sekali ,bahkan hingga akhir januari ini kita perkirakan curah hujan tinggi, terutama di langkat .kota medan juga curah hujannya tinggi.makanya harus diwaspadai terjadi banjir terutama melanda medan,”jelasnya.
68
NO
MEDIA
JUDUL
RESUME
15.
BATAK POS
“MASYARAKAT SUMUT MENUNGGU BOLA DARI KEJAKSAAN”
Kinerja hasban ritonga pasca di lantik sebagai sekretaris daerah provinsi sumatera utara (sekdaprovsu) memang belum akan terganggu namun lambat laun seiring dengan berjalannya kasus hukum yang menjeratnya,Hasban ritonga pasti akan terusik juga,mil MAP dalam menyikapi tetap dilantiknya Hasban ritonga menjadi sekdaprovsu kemarin oleh Gubsu H Gatot Pujo Nugoho,Bahrum mengatakan tak mungkin kinerja hasban ritonga tidak akan tertanggu dengan status hukum yang disandangnya kini,itu lah yang kita sangsikan bagaimana dia bisa bekerja maksimal jika masih harus menghadapi kasus hukum yang mendapat sorotan ditengah masyarakat ,”ujarnya.
16.
BATAK POS
“GUBSU HARAPKAN RISET JADI REFERENSI(Berita Ini juga Terbit Di waspada)”
17.
MEDAN BISNIS
“TARIF KA BANDARA RP 100.000 TERLALU MAHAL”
Gubernur sumatera utara Gatot Pujo Nugroho mengharapkan,dewan riset daerah sumut menjadi referensi dalam perencanaan pembangunan sesuai dengan visi dan misi pemprovsu,untuk itu perlu di kawal realisasi hasil riset yang di rekomendasikan,pelu di riset apa sebenarnya yang menjadi penghambat percepatan pembangunan di daerah ini,”kata Gubsu Gatot Pujo Nugroho dalam diskusi bulan yang diselenggrakan DRD sumut di balitbang,medan, kamis(15/1).gubsu juga meminta agar DRD bisa meriset untuk menyerap aspirasi dan ide ide cemerlang anak mudah di daerah ini, dia mencontohkan ,adanya ide dan karya besar anak muda sumut yang mampu membuat alat penhemat energi dan meminimalisir karbon,”katanya. UMK kota medan naik,tarif moda transportasi lain sudah naik dan KA bandara menggunakan BBM non subsidi memang kita berlakukan tarif baru untuk KA bandara 15 januari 2015 lalu,adji mengatakan dengan kenaikkan itu hingga saat ini belum ada dampak pada penumpang sebab hingga kini arus penumpang masih terlihat normal kalau penumpang masih normal sejal 15 januari lalu ,okupansinya penumpang sejak 15 januari lalu,okupansi penumpang masih normal 2.000 perharinya belum ada dampak apapun,semuanya normal saja liat,”ujarnya. Hujan deras disertai angin kencang yang melanda kab tapanuli selatan,sabtu (17/1)membuat sejumlah desa dan kelurahan di kec Angkola sangkunur dilanda banjir hujan baru sekitar ,dua jam sudah banjir setinggi pinggang orang dewasa,”kata bupati tapsel H.syahrul M pasaribu SH bupati memperkirakan banjir di rianateeakibatnya meluap sungai aaek sangkunur ,aek sabatang, sungai batang toru, warga juga mengaku jika musim hujan seperti saat ini banjir berulang ,syahrul sangat berduka meraskan penderitaan dan turut meyertai penderittaan agar warga rumahnya di terjang banjir. Bank sumut melalui kantor cabang kisaran menyerahkan bantuan CSR kepada pemerintah kabupaten asahan pada rangkaian acara bulan bhakti karang taruna tingkat nasional,di alun alun rambate rata kisaran baru baru ini,bantuan CSR ini diserahkan direktur pemasaran Ester junita ginting disaksikan menteri sosial khoffifah indar pawaransa dan gubsu Gatot Pujo Nugroho dan bupati asahan ,bupati asahan menyambut baik pemberian CSR dari bank sumut tersebut.terima kasih kepada bank sumut atas perhatian dan kepeduliannya kepada masyarakat kabupaten asahan dan berharap bantuan CSR ini ini terus di gulirkan dari kerjasama antar Bank sumu dengan pemkab asahan akan terus ditingkatkan,”ujarnyas
18.
19.
WASPDA
WASPADA
“TAPSEL KEMBALI DI LANDA BANJIR”
“BANK SUMUT SERAHKAN BANTUAN CSR”
69
NO
MEDIA
JUDUL
RESUME
20.
MEDAN POS
“LANGKAT PENYUMBANG ENERGI LISTRIK DI SUMUT”
Peringatan hari jadi langkat ke 265 berlangsung meriah ,rangkaian acara yang di kemas panitia pada 17 januari itu mendapat sambutan antusias dari berbagai kalangan,dalam kesempatan menyampaikan wagubsu H.erry nuradi bangga dengan potensi memiliki langkat yang memiliki peran penting salah satunya menyumbangkan pasokan listrik melalui hadirnya PLTU pangkalan susu berkapasitas 220MW yang sampai saat ini sudah memasuki tahap akhir penyelesaian ,di harapkan dapat membantu permsalahan krisis listrik khususnya di daerah sumatera utara.
70