EFEKTIVITAS PENGELOLAAN DANA BANTUAN OPERASIONAL SEKOLAH (BOS) DI KABUPATEN JOMBANG (Studi di SDN I dan SMP II Kabupaten Jombang)
SKRIPSI Diajukan Sebagai Syarat Untuk Memperoleh Gelar Sarjana (S-1) Jurusan Ilmu Pemerintahan Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik Universitas Muhammadiyah Malang
Oleh: Yeni Bagus Wahyudi 08230033
JURUSAN ILMU PEMERINTAHAN FAKULTAS ILMU SOSIAL DAN ILMU POLITIK UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH MALANG 2013
LEMBAR PERSETUJUAN SKRIPSI
Nama
: Yeni Bagus Wahyudi
NIM
: 08230033
Jurusan
: Ilmu Pemerintahan
Fakultas
: Ilmu Sosial dan Ilmu Politik
Judul Skripsi
: Efektifitas pengelolaan dana Bantuan Operasional Sekolah (BOS) di Kabupaten Jombang (Studi di SDN I dan SMP II Kabupaten Jombang)
Disetujui,
LEMBAR PENGESAHAN UJIAN
Nama
: Yeni Bagus Wahyudi
NIM
: 08230033
Jurusan
: Ilmu Pemerintahan
Fakultas
: Ilmu Sosial dan Ilmu Politik
Judul Skripsi
: Efektifitas pengelolaan dana Bantuan Operasional Sekolah (BOS) di Kabupaten Jombang (Studi di SDN I dan SMP II Kabupaten Jombang) Telah dipertahankan di depan dewan penguji Jurusan Ilmu Pemerintahan Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik Universitas Muhammadiyah Malang Pada tanggal: 27-April- 2013 Dihadapan Dewan Penguji
Mengesahkan, Dekan FISIP UMM
Dr. Wahyudi, M.Si
BERITA ACARA BIMBINGAN SKRIPSI Nama
: Yeni Bagus Wahyudi
NIM
: 08230033
Jurusan
: Ilmu Pemerintahan
Fakultas
: Ilmu Sosial dan Ilmu Politik
Judul Skripsi
: Efektifitas pengelolaan dana Bantuan Operasional Sekolah (BOS) di Kabupaten Jombang (Studi di SDN I dan SMP II Kabupaten Jombang)
Dekan Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik
(Dr. Wahyudi, M.Si)
SURAT PERNYATAAN
Nama
: Yeni Bagus Wahyudi
NIM
: 08230033
Jurusan
: Ilmu Pemerintahan
Fakultas
: Ilmu Sosial dan Ilmu Politik
Judul Skripsi
: Efektifitas pengelolaan dana Bantuan Operasional Sekolah (BOS) di Kabupaten Jombang (Studi di SDN I dan SMP II Kabupaten Jombang)
Dengan ini saya menyatakan bahwa dalam skripsi ini tidak terdapat karya yang pernah diajukan untuk memperoleh gelar kesarjanaan di suatu Perguruan Tinggi, dan sepanjang pengetahuan saya juga tidak terdapat karya atau pendapat yang pernah ditulis atau diterbitkan oleh orang lain, kecuali yang secara tertulis diacu dalam naskah ini dan disebutkan dalam daftar pustaka.
KATA PENGANTAR
Puji syukur kami panjatkan kehadirat Allah SWT, yang telah melimpahkan rahmat, ni’mat dan taufiknya, sehingga dapat menyelesaikan skripsi ini. Penyelesaian penelitian ini memerlukan pencurahan tenaga dan pikiran, oleh sebab itu diharapkan hasilnya akan banyak memberikan konstribusi, manfaat dan informasi baru tentang pengelolaan dana Bantuan Operasional Sekolah (BOS) dalam rangka membangun wawasan berfikir dibidang sosial dan upaya meningkatkan kebijakan pelayanan publik yang lebih baik. Penelitian yang kami lakukan ini berjudul “Efektifitas pengelolaan dana Bantuan Operasional Sekolah (BOS) di Kabupaten Jombang (Studi di SDN I dan SMP II Kabupaten Jombang)”. Secara sadar kami mengakui, bahwa penelitian ini masih terdapat kekurangan terutama karena penelitian sifatnya kasuistik, sehingga kesimpulan yang dihasilkan tidak dapat digeneralisasi secara umum. Untuk itu, penelitian lebih lanjut sebagai pengembangan fokus penelitian ini sangat diperlukan. Selanjutnya, ucapan terima kasih yang tidak terhingga kami sampaikan kepada semua pihak yang telah membantu baik langsung maupun tidak langsung terhadap penelitian ini. Mudah-mudahan amal baiknya diterima disisi Allah SWT sebagai amal shaleh, Amiin. Secara khusus kami sampaikan kepada : 1. Kedua orang tuaku, karena pengorbanan dan motivasinya, sehingga kami dapat menyelesaikan perkuliahan sekaligus penulisan skripsi ini.
2. Bapak Drs. Krishno Hadi, MA, kepada beliau kami sampaikan terima kasih dan rasa simpati saya atas motivasi dan bimbingannya dalam penyelesaian skripsi ini. 3. Bapak Drs. Imam Hidayat, MM, kepada beliau juga kami sampaikan banyak terimakasi atas pengorbanan dan waktu yang diberikan dalam proses bimbingan skripsi. 4. Bapak Rachmad Kristiono DS, S.Sos,. selaku penguji terimakasi atas masukan dan kritikan dalam perbaikan skripsi ini 5. Ibu Dr. Tri Sulistyaningsih, M.Si,. selaku penguji juga kami sampaikan terimakasi atas masukan yang diberikan dalam perbaikan skripsi ini 6. Teman-teman seperjuangan di Universitas Muhammadiyah Malang, tempat dimana kami dapat saling berbagi, berdiskusi bersama. Akhirnya kami tidak lupa mohon maaf yang sebesar-besarnya selama perkuliahan ini terutama terhadap kekurangan yang ada dalam penelitian ini. Kami tetap berharap adanya kritik dan saran dari semua pihak demi perbaikan penelitian ini. Semoga penelitian ini bermanfaat, Amiin.
ABSTRAKSI
Yeni Bagus Wahyudi, 08230033. Universitas Muhammadiyah Malang. Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik, Jurusan Ilmu Pemerintahan. “Efektifitas pengelolaan dana Bantuan Operasional Sekolah (BOS) di Kabupaten Jombang (Studi di SDN I dan SMP II Kabupaten Jombang)”, Pembimbing I: Drs. Krishno Hadi, MA. Pembimbing II: Drs. Imam Hidayat, MM Kata Kunci: Efektifitas, pengelolaan BOS Pengelolaan dana sekolah tampaknya merupakan suatu persoalan baru yang akan dihadapi oleh sekolah seiring dengan dijalankannya Manajemen Berbasis Sekolah dan mampu secara mandiri mengelola sekolah tersebut. BOS diberikan kepada semua siswa dari tingkatan SD/MI/SDLB, dari SMP/MTs/SMPLB, Salafiyah setara SMP negeri ataupun swasta. Sedangkan untuk tingkat SMA/SMK/MA, diberikan dana BKM bagi siswa dari kalangan tidak mampu. Sedangkan distribusi diberikan melalui PT. Pos/Bank yang ditransfer ke rekening kepala sekolah sedangkan dana BKM diberikan dalam bentuk tunai kepada pihak sekolah. Pengucuran dana ini terkesan buru-buru yang mengakibatkan sebagian sekolah seperti mendapat "durian runtuh" dan tidak tahu bagaimana harus mengelola dana yang diterimanya. Kebijakan dana BOS selama ini kurang dapat menekan penyelewengan dalam pengelolaannya. Penyelewengan dana BOS di tingkat sekolah sepertinya telah menjadi fenomena. Salah satu sebabnya adalah rendahnya transparansi, akuntabilitas, dan partisipasi masyarakat dalam pengelolaannya. Sehubungan dengan hal ini, maka yang menjadi rumusan masalah adalah 1) Bagaimana efektifitas pengelolaan dana Bantuan Operasional Sekolah (BOS) di SDN I dan SMP II Kabupaten Jombang? 2) Apa faktor-faktor penghambat dalam pengelolaan dana BOS di SDN I dan SMP II Kabupaten Jombang? Penelitian ini dilakukan dengan menggunakan pendekatan kualitatif dengan pendekatan deskriptif. Teknik pengumpulan data dilakukan melalui: Observasi dan wawancara serta dokumentasi. Setelah dilakukan pemeriksaan keabsahanya, data dianalisis dengan cara penyajian data sekaligus dianalisis dan penarikan kesimpulan. Pendekatan teori dalam penelitin ini menggunakan teori efektivitas, dimana organisasi dapat dikatakan efektif bila organisasi tersebut dapat sepenuhnya mencapai sasaran yang telah ditetapkan. Efektivitas umumnya dipandang sebagai tingkat pencapaian tujuan operatif dan operasional. Dari hasil data yang diperoleh (1). Kemampuan sosialisasi BOS di SDN I Sumbermulyo Kabupaten Jombang telah mengacu pada PP Nomor 19 tahun 2005 tentang standar Nasional Pendidikan yang kesemuannya itu tertuang dalam RKAS dengan melibatkan guru, tenaga pendidikan, komite sekolah, wali murid dan tokoh masyarakat. Sedangkan kemampuan sosialisasi BOS di SMP II Kabupaten Jombang diadakan rapat wali murid dan rapat komite juga diadakan setiap semester. Rapat tersebut dihadiri oleh komite sekolah, kaur urusan sekolah dan
wali murid yang tergabung dalam peguyuban kelas. Dalam pemetaan sasaran BOS di SDN I Sumbermulyo adalah Tanya jawab, sharing dengan dewan guru, komite sekolah dan warga masyarakat atau pihak-pihak yang terkait. Pengelolaannya juga cukup baik dan sangat efektif, dimana semua dana bos dikelola sesuai dengan RKAS yang telah disusun bersama. Sedangkan pemetaan sasaran BOS di SMP II Kabupaten Jombang adalah disesuaikan dengan jumlah siswa yang direalisasikan dan penggunaannyapun sesuai dengan kebutuhan sekolah. Mengenai intensitas kegiatan pemberian dana BOS di SDN I Sumbermulyo dapat memberikan kesempatan yang luas terhadap siswa untuk mengembangkan kemampuan, bakat dan minatnya tanpa dibebani biaya, serta memperlancar kegiatan dalam meyelenggarakan pendidikan. Sedangkan intensitas kegiatan pemberian dana BOS di SMP II Kabupaten Jombang dapat mendukung peningkatan mutu proses belajar mengajar, pembinaan dan pengembangan kesiswaan dan mendukung peningkatan mutu pendidikan dan tenaga kependidikan yang sudah sesuai dengan peraturan menteri pendidikan dan sesuai dengan kelompok belanja. (2) Faktorfaktor penghambat dalam pengelolaan dana BOS yang mencakup distribusi anggaran di SDN I Sumbermulyo adalah pencairan dana BOS yang turun tiap tri bulan, yang tidak sesuai dengan kegiatan yang harus didanai setiap bulan serta keterlambatan distribusi. Sedangkan distribusi anggaran di SMP II Kabupaten Jombang yang menjadi kendala juga mengenai keterlambatan distribusi dan pemetaan dana BOS, seperti untuk Hr GTT/belanja pegawai hanya 20% dan untuk pemeliharaan gedung sekolah atau yang lain hanya boleh dibawh 10 juta. Dalam pemetaan sasaran kendala yang terjadi di SDN I Sumbermulyo adalah adanya program diadakan dari dinas pendidikan yang harus dilaksanakan oleh sekolah dengan biaya yang besar, tetapi program itu teralokasikan dalam RKAS. Sedangkan kendala dalam pemetaan sasaran di SMP II Kabupaten Jombang adalah masalah pencairan dana sekolah yang diberikan tiap tiga bulan dan proses pengelolaan dana BOS yang harus sesuai dengan kelompok belanja pegawai tidak boleh lebih dari 20%. Kesimpulannya adalah pengelolaan dana Bantuan Operasional Sekolah (BOS) di SDN I dan SMP II Kabupaten Jombang telah mengacu pada PP Nomor 19 tahun 2005 tentang standar Nasional Pendidikan yang kesemuannya itu tertuang dalam RKAS dengan melibatkan stakeholder pendidikan. Faktor penghambatnya adalah mengenai keterlambatan distribusi dan pencairan BOS yang tidak sesuai dengan kegiatan yang harus didanai
Meyetujui,
ABSTRACT
Yeni Bagus Wahyudi, 08230033. Muhammadiyah University of Malang. Faculty of Social and Political Sciences, Department of Government. "Effective management of school operational funds (BOS) in Jombang (Studies in Elementary School I and Junior II Jombang)", Supervisor I: Drs. Krishno Hadi, MA. Supervisor II: Drs. Imam Hidayat, MM
Keywords: Effectiveness, BOS management
Management of school funding appears to be a new problem that will be faced by the school in line with the implementation of school-based management and be able to independently manage the school. BOS is given to all levels of students from SD / MI / SDLB, of SMP / MTs / SMPLB, Salafi state and private junior high. As for the level of SMA / SMK / MA, awarded funds for students of the BKM can’t afford. While the distribution is given by PT. Postal / bank transfer to the account of the principal while the BKM funds given in cash to the school. This reimbursement impressed rush that resulted in some schools as it gets "windfall" and do not know how to manage the funds it receives. BOS funding policy has been less able to suppress fraud in its management. BOS misappropriation of funds at the school level seems to have become a phenomenon. One reason is the lack of transparency, accountability, and public participation in its management. In connection with this, it is a formulation of the problem is 1) How effective management of school operational funds (BOS) on SDN I and Junior II Jombang? 2) What are limiting factors in the management of BOS funds in SDN I and Junior II Jombang? This research was conducted using a qualitative approach with descriptive approach. Data was collected through: Observations and interviews and documentation. After examination validity, data were analyzed by means of data presentation as well as analysis and conclusion. Theory approach in this research is to use the theory of effectiveness, which the organization can be said to be effective if the organization can fully achieve the goals that have been set. Effectiveness is generally seen as the level of achievement of objectives and operational operative. From the results of the data obtained (1). BOS social skills in SDN I have Jombang Sumbermulyo refer to Regulation No. 19 of 2005 on National Education standards that everything was contained in RKAS by involving teachers, education workers, school committees, parents and community leaders. While in junior high social skills BOS II Jombang parents held meetings and committee meetings are also held each semester. The meeting was attended by the school committee, school affairs and parents who are members of the class community. In the target mapping BOS in SDN I Sumbermulyo is question and answer, sharing with the board of teachers, school committee and community members or
related parties. Management is also quite good and very effective, where all funds are managed in accordance with RKAS bosses have been compiled together. While mapping on SMP target BOS II Jombang is adjusted by the number of students who realized and the use of any according to school needs. Regarding the intensity of BOS funding in SDN I Sumbermulyo can provide ample opportunity for students to develop the skills, talents and interests without being burdened costs, and facilitate activities in education organize. While the intensity of BOS funding in SMP II Jombang can support quality improvement of teaching and learning, coaching and development of student and support the quality of education and educational personnel that are in accordance with the regulations and in accordance with the minister of education expenditure groups. (2) inhibiting factor in the management of BOS funds are included in the budget distribution SDN I Sumbermulyo is BOS disbursement tri down each month, which is not in accordance with the activities that should be funded each month as well as the delay distribution. While in junior high budget distribution II Jombang a constraint also on the delay distribution and mapping BOS funds, such as for Hr GTT / personnel expenditure is only 20% and for the maintenance of school buildings or else just be below the 10 million. In the target mapping constraints that occur in SDN I Sumbermulyo is a program of education office held to be implemented by schools at great expense, but the program was allocated in RKAS. While the obstacles in mapping the target in junior II Jombang is a problem given the school disbursements every three months and the management of BOS funds must conform to group personnel expenses should not be more than 20%. The conclusion was that the management of school operational funds (BOS) on SDN I and Junior II Jombang already refer to Regulation Number 19 of 2005 on National Education standards that all are was contained in RKAS involving education stakeholders. Inhibiting factor is the distribution and disbursement delays BOS that are not in accordance with the activities to be funded.
approve,
DAFTAR ISI
Lembar Persetujuan .............................................................................................. i Lembar Pengesahan ............................................................................................. ii Lembar Pernyataan ............................................................................................. iii Lembar Persembahan .......................................................................................... iv Kata pengantar ..................................................................................................... v Abstraksi ............................................................................................................ vi Daftar Isi............................................................................................................ vii Halaman BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang Masalah .................................................................................. 1 B. Rumusan Masalah ........................................................................................... 4 C. Tujuan Penelitian............................................................................................. 5 D. Manfaat Penelitian .......................................................................................... 5 E. Definisi Konseptual ......................................................................................... 6 F. Definisi Operasional ........................................................................................ 7 G.Metode Penelitian ............................................................................................ 7 1. Jenis Penelitian ............................................................................................ 7 2. Subyek Penelitian ........................................................................................ 8 3. Lokasi Penelitian ......................................................................................... 8 4. Sumber Data................................................................................................ 8 5. Teknik Pengumpulan Data........................................................................... 9 6. Teknik Analisis Data ................................................................................. 11 BAB II TINJAUAN PUSTAKA A. Efektivitas.. ................................................................................................... 14 1. Pengertian Efektifitas ................................................................................ 14 2. Ukuran Efektivitas ..................................................................................... 16 3. Teori Efektivitas ........................................................................................ 21
B. Pengelolaan Bantuan untuk Pendidikan.. ....................................................... 25 1. Konsep Pengelolaan .................................................................................. 25 2. Bantuan untuk Pendidikan ......................................................................... 26 C. Efektivitas Pengelolaan Dana BOS ................................................................ 41 BAB III. DESKRIPSI WILAYAH A. Gambaran Umum Sekolah............................................................................. 43 1. SDN Sumbermulyo I Kabupaten Jombang ............................................... 43 2. SMPN 2 Kabupaten Jombang .................................................................... 45 BAB IV. PENYAJIAN DATA DAN ANALISIS DATA A. Efektifitas Pengelolaan Dana Bantuan Operasional Sekolah (BOS) ............... 49 1. Kemampuan dalam Memberikan Sosialisasi Dana BOS ............................ 49 2. Pemetaan tentang Sasaran Bantuan Operasional Sekolah (BOS) ................ 55 3. Intensitas Kegiatan Pemberian Dana BOS ................................................. 60 B. Faktor-Faktor Penghambat dalam Pengelolaan Dana BOS ............................ 68 1. Distribusi anggaran ................................................................................... 68 2. Pemetaan sasaran ...................................................................................... 73 BAB V. PENUTUP A. Kesimpulan ................................................................................................... 79 B. Saran ............................................................................................................. 81 C. Rekomendasi ................................................................................................. 83 DAFTAR PUSTAKA LAMPIRAN
DAFTAR PUSTAKA
Buku: Danim, Sudarman 2004. Motivasi Kepemimpinan dan Efektivitas Kelompok. Penerbit Rineka Cipta. Departemen Pendidikan Nasional. 2007. Buku Panduan Bos, Jakarta Gibson, James L., John M. Ivancevich dan James H. Donnely Jr. 1996. Organisasi: Perilaku, Struktur, Proses. (Terjemahan) Edisi Delapan. Jakarta:Binarupa Aksara George Poulus, Basil S dan Tannen baum, Arnold S. 1969. “A Study of Organizational Effectiveness” Dalam Amitai Etzioni (Ed). New York. Reading on Capability for Development United Nations Hallak. J. 1985. Analisa Biaya dan Pengeluaran Untuk Pendidikan. Penerbit PT Bratara Karya Aksara, Jakarta Imam Ghazali. 2007. Pengaruh Penggunaan Dana Bos Terhadap kelancaran Proses Belajar Mengajar. Mataram : IKIP Indrawijaya Adam I. 2000. Perilaku Organisasi. Bandung: Sinar Baru Algesindo John R. Schermerhorn, Jr, 2003, Manajemen, edisi kelima, Andi Yogyakarta Kurniawan, Agung. 2005. Transformasi Pelayanan Publik. Yogyakarta: Pembaruan Mahmudi. 2005. Manajemen Kinerja Sektor Publik. Yogyakarta: UPP AMP YKPN Moleong, Lexy J. Metodologi Penelitian Kualitatif. PT. Remaja Rosdakarya. Bandung Moenir, 2007. Manajemen Pelayanan Umum di Indonesia, Jakarta, Bumi. Aksara Soehartono, Irawan. 2002. Metode Penelitian Sosial. Bandung Suharsimi Arikunto dan Cepi Safrudin Abdul Jabar, 2004, Evaluasi Program Pendidikan, Pedoman Teoritis bagi Praktisi Pendidikan, Bumi Aksara,Jakarta.
Sumaryadi, N., 2005, Efektivitas Implementasi Kebijakan Otonomi Daerah, Citra Utama, Jakarta. Surachmad, Winarno. 1995. Dasar-Dasar Teknik Research, PN Balai Cetakan Keenam Surjadi, Ace, 2006, Kebijakan Pemerintah di bidang Bantuan BOS Pendidikan Dasar Makalah, Jakarta. Sutrisno, Hadi. 2000. Metodologi Research , Pustaka Pelajar Soewarno
Handayaningrat, 1996. Pengantar Studi Ilmu danManajemen, Jakarta: Gunung Agung Press
Administrasi
Ulum Ikhtiaul, 2004. Akuntansi Sektor Publik, UMM Press Zahnd, Markus. 2006. Perancangan Kota Secara Terpadu. Kanisius ; Yogyakarta
Sumber lain: Peraturan Mendiknas nomor 69 Tahun 2009 Tentang Standar Biaya Operasi Nonpersonalia Tahun 2009 Untuk SD/MI, SMP/MTs, SMA/MA, SMK, SDLB, SMPLB, dan SMALB Asmoni, 2009. Implementasi Dana Bantuan Operasional Sekolah (BOS) Terhadap Peningkatan Mutu Sekolah. http://asmoni-best. blogspot. com/ 2009/ 04/ bos.html Edy Syofian. 2008. Study Pengelolaan Bantuan Operasional Sekolah. Http// www. Baimkofom (Internet) http://www.waspada.co.id/index.php?option=com_content&view=article&id=283 0:penyaluran-bos-tanggung-jawab-kepsek&catid=14&Itemid=27 http://itjen.depdiknas.go.id/index.php?Itemid=26&id=13&option=com_content&t ask=view
BAHAN PENELITIAN
Nama
:
Pekerjaan/Jabatan
:
Tgl wawancara
:
1. Bagaimana kemampuan sekolah dalam memberikan sosialisasi dana Bantuan Operasional Sekolah (BOS)? 2. Bagaimana metode yang digunakan untuk pemetaan tentang sasaran Bantuan Operasional Sekolah (BOS)? 3. Bagaimana selama ini intensitas kegiatan pemberian dana BOS? 4. Bagaimana efektifitas pengelolaan dana Bantuan Operasional Sekolah (BOS)? 5. Bagaimana selama ini distribusi anggaran dana Bantuan Operasional Sekolah (BOS)? 6. Seperti apa kendala dalam pemetaan sasaran Bantuan Operasional Sekolah (BOS)? 7. Bagaimana menurut bapak/ibu mengenai keberadaan dana Bantuan Operasional Sekolah (BOS)? 8. Menurut bapak/ibu apa yang menjadi faktor-faktor penghambat dalam pengelolaan dana BOS?
Informan a. Kepala Sekolah b. Komite Sekolah c. Guru d. Wali murid