PEJABAT PENGADAAN BARANG/JASA DINAS PERTANIAN KABUPATEN PONOROGO Jl. Urip Sumohardjo No. 58 Telp. 0352-487817 PONOROGO
Nomor Lampiran Perihal
: 027/PPBJ.1/18.1/405.15/2016 : 3 (tiga) berkas : Survey Harga Pasar Pengadaan Kaos dan Topi
Ponorogo, 25 Februari 2016 Kepada Yth. Calon Penyedia Barang/Jasa diTEMPAT
Dengan ini diinformasikan bahwa Dinas Pertanian Kab. Ponorogo dalam tahun anggaran 2016 akan melaksanakan pengadaan barang/jasa sebagai berikut : Nama paket : Pengadaan Kaos dan Topi Kegiatan : Penguatan Kelembagaan Kelompok Tani Tembakau Ruang lingkup : Pengadaan kaos sejumlah 1.500 (seribu lima ratus) buah dan topi sejumlah 1.500 (seribu lima ratus) buah untuk kelompok tani tembakau sasaran. Metode pengadaan : Pengadaan Langsung (PL) Sumber dana : APBD-DBHCHT Kab. Ponorogo TA 2016 Sehubungan dengan maksud tersebut, dengan ini Pejabat Pengadaan Dinas Pertanian Kab. Ponorogo mengundang Bapak/Ibu/Saudara/i calon penyedia barang/jasa dapat memberikan referensi harga pasar sesuai format Lampiran 1 untuk barang/jasa sesuai spesifikasi teknis dan gambar pada Lampiran 2. Bagi calon penyedia yang memberikan referensi harga paling rendah dan wajar, barang sesuai spesifikasi teknis yang diminta, dan perusahaannya memenuhi kualifikasi yang dipersyaratkan pada Lampiran 3, akan diundang untuk menyampaikan penawaran dan mengikuti proses Pengadaan Langsung. Referensi harga pasar dapat disampaikan kepada Pejabat Pengadaan Dinas Pertanian Kab. Ponorogo sejak pengumuman ini dibuat sampai dengan hari Rabu 2 Maret 2016 pukul 12.00 WIB melalui email ke
[email protected] dengan subjek Referensi Harga Kaos dan Topi. Demikian untuk disampaikan terima kasih.
diketahui
dan
atas
partisipasinya
Pejabat Pengadaan Barang/Jasa Dinas Pertanian Kab. Ponorogo ttd Masun, MP. MA. M.Ec.Dev. NIP. 197507052002121008
Lampiran 1 DAFTAR REFERENSI HARGA PASAR
Nama Perusahaan NPWP Alamat Telepon Email Nama Paket Kegiatan TA SKPD
No 1 2
Uraian Kaos Topi
: : : : : : : : :
CV/Perorangan/Koperasi ............................................... ................................................................................... ...................................................................................... ................................................................................... ................................................................................... Pengadaan Kaos dan Topi Penguatan Kelembagaan Kelompok Tani Tembakau 2016 Dinas Pertanian Kab. Ponorogo
Volume
Harga Satuan (Rp)
Jumlah (Rp)
1.500 Buah 1.500 Buah
A. Jumlah B. PPN 10% C. Total A + B Terbilang : ........................................................................................................... .................., .......................... 2016 CV/Perorangan/Koperasi ................ Tanda tangan penanggungjawab dan stempel perusahaan ( ...................................) Nama terang penanggungjawab
Lampiran 2. SPESIFIKASI TEKNIS DAN GAMBAR BARANG
Nama Paket Kegiatan TA SKPD
: : : :
Pengadaan Kaos dan Topi Penguatan Kelembagaan Kelompok Tani Tembakau 2016 Dinas Pertanian Kab. Ponorogo
A. Spesifikasi Teknis No
Nama Barang
Spesifikasi Teknis
1.
Kaos
Bahan : Cotton Combed 20S Warna : Hijau daun kombinasi hitam Fitur : Berkerah, berkancing baju, manset lengan pendek, berkantong dada disebelah kiri Kerah : Cotton warna hitam Manset : Cotton warna hitam Bordir : (1) Di kantong dada sebelah kiri : bordir warna kuning logo Pemerintah Kabupaten Ponorogo dan tulisan Bidang Perkebunan Dinas Pertanian Kabupaten Ponorogo (2) Di atas kantong dada : bordir warna kunin tulisan Penyuluhan Petani Tembakau Tahun 2016 Size : L – XL Packing : Setiap buah dikemas dalam plastik transparan
2.
Topi
Bahan : Drill Warna : Hijau tua Model : Topi biasa Bordir : (1) Di bagian depan : bordir warna kuning Logo Pemerintah Kabupaten Ponorogo (2) Di samping kanan : bordir warna kuning tulisan Penyuluhan Petani Tembakau Tahun 2016 (3) Di samping kiri : bordir warna kuning tulisan Bidang Perkebunan Dinas Pertanian Kabupaten Ponorogo
B. Gambar Contoh Barang
Gambar 1. Contoh Desain Kaos
Gambar 2. Contoh Desain Topi
Lampiran 3 PERSYARATAN KUALIFIKASI Calon penyedia barang/jasa yang menyampaikan referensi harga pasar terendah dan wajar, serta perusahaannya memenuhi persyaratan kualifikasi dibawah ini akan diundang untuk mengikuti Pengadaan Langsung, antara lain: 1. Memiliki SIUP bidang konveksi/garmen kualifikasi kecil (CV/Perorangan/ Koperasi) yang masih berlaku, 2. Memiliki NPWP dan telah melunasi kewajiban pajak tahunan tahun terakhir (SPT Tahun 2014 atau SPT Tahun 2015 apabila sudah ada), 3. Memiliki pengalaman pekerjaan di bidang konveksi/garmen dalam kurun waktu 4 (empat) tahun terakhir, kecuali perusahaan yang berdiri kurang dari 3 (tiga) tahun, 4. Tidak dalam pengawasan pengadilan, tidak pailit, tidak dihentikan usahanya oleh pihak berwenang, badan usaha dan direksinya tidak sedang dikenai sanksi pidana dan tidak masuk Daftar Hitam, 5. Memiliki kemampuan, fasilitas, dan tenaga ahli/teknis/terampil yang relevan untuk melaksanakan paket pekerjaan dimaksud.