1. 2. 3. 4. 5. 6.
INSTITUSI : FISIP JURUSAN ILMU KOMUNIKASI TAHUN AKADEMIK: 2012/2013 SEMESTER : IV NAMA DAN KODE MATAKULIAH: TEKNOLOGI KOMUNIKASI/ SPK 2206 SKS :3 PENGAMPU : 1. TRI NUGROHO ADI,M.Si. 2. Dr. Ali Rohman
7. DESKRIPSI MATA KULIAH: Mata kuliah Teknologi Komunikasi adalah mata kuliah wajib di Jurusan Ilmu Komunikasi FISIP Unsoed yang diberikan di semester IV dengan bobot 3 sks. Dalam mata kuliah ini mahasiswa akan mendapatkan materi yang meliputi pengertian /definisi Teknologi Komunikasi secara holistik, perkembangan teknologi komunikasi di masyarakat, serta dampak yang telah mengubah pola pikir , gaya hidup masyarakat sebagai akibat dari perkembangan teknologi komunikasi. Di paruh kedua semester mahasiswa juga akan diberi kesempatan untuk mengkaji perkembangan teknologi komunikasi paling mutakhir, seperti maraknya feomena media sosial, termasuk beberapa implikasi dari perkembangan teknologi komunikasi tersebut dalam ranah regulasi atau kebijakan telematika di Indonesia.
8. TUJUAN PEMBELAJARAN a. Tujuan Pembelajaran Umum : Mahasiswa mampu menjelaskan definisi Teknologi Komunikasi dalam perspektif sosial beserta implikasinya b. Tujuan Pembelajaran Khusus: Mengetahui dan menjelaskan secara spesifik definisi teknologi komunikasi dalam perspektif sosial. Mengetahui dan menyebutkan secara berurutan sejarah perkembangan teknologi komunikasi Mengetahui dan menjelaskan karakteristik teknologi komunikasi baru Mengetahui dan menjelaskan perbedaan komunikasi interaktif dengan komunikasi antarpersona dan komunikasi massa
Menyebutkan dan menjelaskan tiga perbedaan pendekatan dalam menanggapi perkembangan teknologi komunikasi menurut Anthony G. Wilhelm Menyebutkan istilah-istilah apa saja yang sering digunakan oleh para pakar ilmu-ilmu sosial yang menunjukkan perkembangan fase masyarakat informasi. Menjelaskan dampak sosial teknologi komunikasi Menjelaskan tipologi dampak serta contoh masing-masing. Mengetahui konsep-konsep yang mendukung kajian dampak sosial teknologi komunikasi Menjelaskan fenomena telematika dan kebijakan telematika di Indonesia Mengkritisi kebijakan telematika di Indonesia Menjelaskan aplikasi internet : e-learning, e-goverment, e-commerce.
9. OUTCOME: Mahasiswa dapat mengembangkan kemampuan kritis dan analisis Mahasiswa melatih mengutarakan pendapat dalam forum diskusi Mahasiswa dapat mengembangkan kemampuan menulis makalah ilmah dengan menggunakan bahasa Indonesia yang baik dan benar
10. JADWAL KEGIATAN Pertemuan ke 1 2
Topik Perkenalan dan Kontrak Pembelajaran Teknologi Komunikasi : pengantar
3
Karakteristik teknologi komunikasi
Substansi
1. Definisi teknologi komunikasi 2. Perspektif historis teknologi komunikasi 1. Karakteristik teknologi komunikasi baru 2. Model komunikasi
Metode
Media
Ceramah, diskusi Diskusi kelas, brainstorming, presentasi indidual
LCD Projector, white board LCD Projector, white board
Ceramah, diskusi
LCD Projector, white board
4
Revolusi Komunikasi dan Masyarakat
5
Dampak sosial teknologi komunikasi
6
New Media, Culture and Society
7
Culture And New Media
baru 1. Tiga Pendekatan Memahami Teknologi Komunikasi 2. Revolusi Komunikasi dan Perubahan Historik 3. Masyarakat Informasi 1. Tipologi dampak sosial 2. Konsep yang mendukung kajian dampak sosial 1. Creating Community with Media 2. Perspective on Internet Use: Access, Involvement an Interaction 3. New Media and Small Group Organizing 1. Culture and New Media : A Historical View 2. Culture Studies and Communication Technology UJIAN SISIPAN
Ceramah, diskusi
LCD Projector, white board
Ceramah, diskusi
LCD Projector, white board
Jigsaw, Diskusi Panel
LCD Projector, white board
Jigsaw, Diskusi Panel
LCD Projector, white board
8.
Power and Political Culture
9.
Tchnology Systems, Design and Industries
10
SOCIAL MEDIA I
11
SOCIAL MEDIA II
12
Digital Media Ethics I
1. Politic and Culture in Cyberspace 2. Networks: Governing with or Through Technology 3. Netizens and Netizenship 1. Exploring Models of Interactivity from Multiple Research Traditions 2. New Media Design and Development: Diffusion of Innovations vs Social Shaping of Technology 3. Globalization and the Structure of New Media Industries 1. Introductions 2. The Five Steps to Social Media Succes 1. Tactics, Tools, and Strategies for Bussines Succes 1. Central Issues in teh Ethics of Digital Media 2. Privacy in the
Jigsaw, Diskusi Panel
LCD Projector, white board
Jigsaw, Diskusi Panel
LCD Projector, white board
1. Diskusi kelompok 2. Pengantar Praktikum (Penugasan ) (Presentasi kelompok )
Jigsaw, Diskusi Panel
LCD Projector, white board
LCD Projector, white board
Electronic Global Metropolis? 3. Copying and Distributing via Digital Media : Copyright, Copyleft, Global Perspectives 13
Digital Media Ethics II
14
Telematika Indonesia
1. Still More Ethical Issues : Digital Sex and Games 2. Digital Media Ethics : Overview, Frameworks, Resources 1.Fenomena telematika dan kebijakan telematika di Indonesia 2. Aplikasi teknokom dalam : e-learning, egoverment, ecommerce
Jigsaw, Diskusi Panel
Studi Kasus
11.Monitoring dan Evaluasi Evaluasi Proses Beri tanda silang pada kolom skala jawaban sesuai dengan pendapat anda untuk masing-masing objek penilaian di bawah ini. Skala penilaian 1= sangat tidak memuaskan, 2= tidak memuaskan, 3= memuaskan, 4 = sangat memuaskan. No 1 2 3 4 5 6 7 8 9 10
Objek penilaian
Skala penilaian
1 2 3 4 Cakupan materi Kedalaman materi Strategi pengampaian Penggunaan metode dan alat bantu Interaksi dan diskusi mahasiswa dengan dosen Rasio ceramah dengan latihan Kualitas diskusi kelompok Kehadiran dosen di kelas Pemberian referensi materi kuliah Manfaat penugasan Berikan saran anda untuk perbaikan kualitas perkuliahan selanjutnya: ................................................................................................................................................................................................................... ................................................................................................................................................................................................................... ............................................................................................................................................................................................................................ ..............................................................................................................................................................................................................
Evaluasi Hasil Belajar: Tugas Individual
: 20%
Tugas Kelompok
: 20%
Partisipasi
: 10%
UTS
: 25%
UAS
: 25%
Referensi 1. 2. 3. 4. 5. 6.
Ess, Charles. 2009, Digital Media Ethics, Polity Press, Cambridge, UK. Grant, August E & Jennnifer H. Meadow. 2008, Communications Technology Update and Fundamentals, 11 ed. Focal Press, USA. Lievrouw, Leah A. & Sonia Livingstone. 2006, Handbook of New Media : Social Shaping and Social Consquences of ITCs, Sage Publication Ltd. London. Nasution, Zulkarimein. 1989, “Teknologi Komunikasi Dalam Perspektif”, Lembaga Penerbit FE-UI, Jakarta. Noegroho, Agoeng. 2010. Teknologi Komunikasi. Yogyakarta: Graha Ilmu Rogers, Everett M., [terj. Zulkarnaina Mohd. Mess]. 1991, “Teknologi Komunikasi”, Dewan Bahasa dan Pustaka, Kementerian Pendidikan Malaysia, Kuala Lumpur. 7. Rogers, Everett M. 1986, “Communication Technology”, The Free Press, Collier Macmillan Publ., London. 8. Schweber, William. 1996, “Electronic Communication Systems”, Prentice Hall Inc., Englewood Cliffs, NJ. 9. Safko, Lon. 2010, The Social Media Bible. 2 ed. John Wiley & Sons. Inc. New Jersey, Canada.