1
DESKRIPSI PERILAKU MORAL ANAK TKW USIA 7-12 TAHUN STUDI KASUS DI DESA MOJOPITU KECAMATAN SLAHUNG KABUPATEN PONOROGO TAHUN 2015
SKRIPSI Diajukan Untuk Memenuhi Sebagian Syarat Guna Memperoleh Gelar Sarjana Pendidikan Program Studi Pendidikan Pancasila dan Kewarganegaraan
Oleh EVA PUSPITANINGRUM NIM. 12311850
PROGRAM STUDI PENDIDIKAN PANCASILA DAN KEWARGANEGARAAN FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH PONOROGO 2016
i
2
DESKRIPSI PERILAKU MORAL ANAK TKW USIA 7-12 TAHUN STUDI KASUS DI DESA MOJOPITU KECAMATAN SLAHUNG KABUPATEN PONOROGO TAHUN 2015
SKRIPSI Diajukan Untuk Memenuhi Sebagian Syarat Guna Memperoleh Gelar Sarjana Program Strata Satu (S1) Dalam Program Studi Pendidikan Pancasila dan Kewarganegaraan Pada Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan Universitas Muhammadiyah Ponorogo
Oleh EVA PUSPITANINGRUM NIM. 12311850
PROGRAM STUDI PENDIDIKAN PANCASILA DAN KEWARGANEGARAAN FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH PONOROGO 2016
ii
3
LEMBAR PERSETUJUAN PEMBIMBING
Skripsi oleh EVA PUSPITANINGRUM yang berjudul “Deskripsi Perilaku Moral Anak TKW Usia 7-12 Tahun Studi Kasus di Desa Mojopitu Kecamatan Slahung Kabupaten Ponorogo Tahun 2015”
Telah diperiksa dan disetujui untuk diuji, Ponorogo, Juli 2016
Pembimbing I
Drs. H. SULTON, M.si NIK. 19650814 200501 1 001
Pembimbing II
Drs. MAHMUD ISROI, M.Pd NIK. 19680221199310 14
iii
4
LEMBAR PENGESAHAN Skripsi oleh EVA PUSPITANINGRUM yang berjudul “Deskripsi Perilaku Moral Anak TKW Usia 7-12 Tahun Studi Kasus di Desa Mojopitu Kecamatan Slahung Kabupaten Ponorogo Tahun 2015”
Telah dipertahankan dihadapan TIM PENGUJI Pada tanggal, 05 Agustus 2016 Tim Penguji,
Drs. H. SULTON, M.si NIK. 19650814 200501 1 001
Penguji I
Drs. MAHMUD ISROI, M.Pd NIK. 19680221199310 14
Penguji II
HADI CAHYONO, M.Pd NIK. 19890212 201410 13
Penguji III
Mengetahui, Kaprodi Pendidikan
Dekan Fakultas
Pancasila dan Kewarganegaraan
Keguruan dan Ilm Pendidikan
Ardhana Januar M, M.KP NIK. 1987012320111213
Dr. Bambang Harmanto, M.Pd NIK. 19710823200501 1 001
iv
5
PERNYATAAN KEASLIAN TULISAN Saya yang bertanda tangan di bawah ini: Nama
: EVA PUSPITANINGRUM
NIM
: 12311850
Fakultas
: FKIP
Jurusan
: PPKn
Menyatakan dengan sebenarnya bahwa skripsi yang saya tulis ini benarbenar hasil karya saya sendiri, bukan hasil jiplakan karya orang lain dan atau dibuatkan oleh orang lain. Apabila dikemudian hari terbukti atau dapat dibuktikan skripsi ini hasil jiplakan, maka saya bersedia menerima sanksi atas perbuatan tersebut.
Ponorogo, Juni 2016 Yang membuat pernyataan
EVA PUSPITANINGRUM NIM: 12311850
v
6
MOTTO
BERHENTI menyalahkan MASA LALU FOKUS PADA MASA DEPAN DENGAN PENUH KEYAKINAN TANPA KERAGUAN Eva Puspitaningrum
vi
7
PERSEMBAHAN Alhamdulillah dengan selesainya penyusunan skripsi ini, hal ini tidak lepas dari dukungan orang-orang terdekat. Peneliti persembahkan skripsi ini kepada: 1. Ayahanda tercinta Subakir dan Ibunda tercinta Suyatmiati yang selalu mendukung baik secara moril maupun materil selama ini. Terimakasih atas doa dan curahan kasih sayang yang tiada batas. 2. Kakek dan Nenek yang selalu menjadi motivasi untuk menyelesaikan skripsi ini. 3. Bapak Drs. H. Sulton, M.Si. serta bapak Drs. Mahmud Isroi, M.Pd. yang telah sabar membimbing dalam menyelesaikan tugas akhir ini. 4. Teman-teman seperjuangan di Almamater Universitas Muhammadiyah Ponorogo, khususnya Prodi PPKn angkatan 2012.
vii
8
Abstrak Puspitaningrum, Eva. 2016. Deskripsi Perilaku Moral Anak TKW Usia 7-12 Tahun Studi Kasus di Desa Mojopitu Kecamatan Slahung Kabupaten Ponorogo Tahun 2015. Skripsi, Program Studi Pendidikan Pancasila Dan Kewarganegaraan, Universitas Muhammadiyah Ponorogo. Pembimbing I : Drs. H. Sulton, M.Si., Pembimbing II : Drs. Mahmud Isroi, M.Pd. Kata kunci: Perilaku Moral, Anak TKW Perilaku moral adalah perbuatan atau tindakan baik buruk yang dilakukan oleh manusia dalam kehidupan sehari-hari yang mampu menjelaskan tentang sikap dan watak dari manusia tersebut. Pada keluarga TKW tercipta lingkungan yang kurang kondusif dalam pembentukan perilaku moral anak karena fungsi ibu tidak dapat berjalan ideal meskipun peran ibu digantikan oleh anggota keluarga lain seperti ayah, bibi atau nenek. Perilaku moral disini difokuskan pada perilaku anak TKW usia 7-12 tahun. Sehingga penulis memfokuskan permasalahan pada: (1) Bagaimana perilaku moral anak TKW usia 7-12 tahun di Desa Mojopitu Kecamatan Slahung Kabupaten Ponorogo tahun 2015? (2) Apa faktor-faktor yang mempengaruhi perilaku moral anak TKW usia 7-12 tahun di Desa Mojopitu Kecamatan Slahung Kabupaten Ponorogo tahun 2015?. Metode penelitian ini menggunakan metode pendekatan deskriptif kualitatif. Lokasi penelitian di Desa Mojopitu Kecamatan Slahung Kabupaten Ponorogo. Tahap-tahap pengumpulan data yang digunakan adalah melalui wawancara, observasi, maupun dokumentasi. Hasil penelitian menunjukkan bahwa dari 5 indikator perilaku yang baik: 1) Menghargai orang lain, 2) Berkata dengan sopan, 3) Mengucapkan terimakasih, 4) Menghormati orang yang lebih tua, 5) Menyayangi sesama. 2 indikator yang belum terbiasa dilakukan anak TKW usia 7-12 tahun adalah menghormati orang yang lebih tua dan menyayangi sesama. Dari 6 indikator perilaku yang tidak baik: 1) Ngambek atau marah-marah, 2) Merengek, 3) Memukul, 4) Menggunakan kata-kata kasar, 5) Berbohong, 6) Mencuri. Dari 6 indikator tersebut, indikator mencuri tidak ditemukan dalam daftar perilaku yang tidak baik yang dilakukan anak TKW usia 7-12 tahun. Perilaku-perilaku yang dilakukan oleh anak TKW usia 7-12 tahun tersebut dipengaruhi oleh faktor keturunan dan faktor lingkungan. Saran yang diberikan pada penelitian ini adalah sebagai berikut: 1) Pemerintah daerah bersama warga masyarakat terutama orangtua dan keluarga diharapkan memperhatikan perilaku moral anak terutama perilaku moral anak TKW yang kurang mendapat perhatian dari Ibunya mengingat anak adalah generasi penerus bangsa. 2) Sebaiknya orangtua pengasuh anak TKW dirumah menerapkan pola asuh yang sesuai dengan kepribadian anak agar anak tidak melakukan hal yang tidak seharusnya. 3) Untuk peneliti lain yang hendak meneliti obyek yang sama yaitu, perilaku moral anak TKW usia 7-12 tahun supaya mengambil tema yang lain agar lebih inovatif dan berkembang sekaligus menambah wawasan dan pengetahuan bagi masyarakat luas.
viii
9
Abstract Puspitaningrum, Eva. 2016. Description Of the Moral Behavior Migrant Children Aged 7-12 Years In the Case Study Mojopitu Village District Subdistrict Slahung Ponorogo Year 2015. Thesis, Study Programs Pancasila And Citizenship Education, University Of Muhammadiyah Ponorogo.I: Drs. H. Sulton Supervisor, M.Sc., Counselor II:Drs. Mahmud Isroi, M.Pd. Keywords: Moral Behavior, Children Of Migrant Workers Moral behavior is a good and bad deeds and action which done by human being in daily life that can explain both of human attitude and character. Children of migrant workers families built less condusive environment in producing children moral behavior because of mother function can’t run as good as possible although the mother’s role changed by an other family such as father, aunt or grandmother. This moral behavior focus on children of migrant worker’s moral aged 7-12 years. So the writer focus on the problems: 1) How moral behavior of migrant children workers aged 7-12 years in Mojopitu village district subdistrict Slahung Ponorogo Year 2015?, 2) What’s the factors that influence moral behavior migrant children workers aged 7-12 years in Mojopitu village district subdistrict Slahung Ponorogo year 2015?. The research method use descriptive qualitative approach. The research took at Mojopitu village district subdistrict Slahung Ponorogo. The steps of data collection used interview, observation and documentation. The results showed that five indicator of good behavior: 1) respect to other, 2) said politely, 3) to thank, 4) respect to old people, 5) love to other. Two indicator that unsually done by migrant children workers aged 7-12 years are respect to old people and love to other. Of 6 indicators of unacceptable behavior: 1) cranky or grumpy, 2) whine, 3) hit, 4) using harsh words, 5) lie, 6) theft. From that six 6 indicator, indicators of stealing wan’t found in the list of unacceptable behavior of migrant children workers aged 7-12 years. The behavior which done by migrant children workers aged 7-12 years influence by heredity and environmental factors. Advice that given to this study: 1) the local government with citizens, especially parents and family hoped respect to children moral behavior especially moral behavior of children migrant workers which get less respect from her/his mother, as we know that children as next generation. 2) The parent should take care to migrant children workers wut home care givers apply up bringing in accordance with children’s personality that children do not do thing that unsupposed to. 3) For an other researcher that took study in same object that moral behavior of migrant children aged 7-12 years in order to take another theme to be more innovative and develop well as add our insight and knowledge to the general public.
ix
10
KATA PENGANTAR
Bismillahirrahmanirrahim Assalamu’alaikumm Wr. Wb. Segala puji hanya bagi Allah SWT Yang Maha Pengasih dan Maha Penyayang, atas limpahan semua keberkahan dan rahmat-Nya sehingga penulis dapat menyelesaikan penulisan tugas akhir ini. Tugas akhir ini berjudul “Deskripsi Perilaku Moral Anak TKW Usia 7-12 Tahun Studi Kasus di Desa Mojopitu Kecamatan Slahung Kabupaten Ponorogo Tahun 2015” sebagai syarat kelulusan dan memperoleh Gelar Strata Satu (S-1) Kependidikan pada Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan Program Studi Pendidikan Pancasila dan Kewarganegaraan Universitas Muhammadiyah Ponorogo. Shalawat serta salam senantiasa terlimpahkan kepada junjungan kita Nabi Besar Muhammad SAW sebagai tauladan ummatnya. Pada kesempatan ini penulis mengucapkan banyak terima kasih kepada: 1.
Bapak Drs. Sulton, M.Si selaku Rektor Universitas Muhammadiyah Ponorogo sekaligus sebagai Dosen Pembimbing yang telah memberikan segenap waktu, motivasi dan bimbingannya.
2.
Bapak Dr. Bambang Harmanto, M.Pd selaku Dekan Fakultas Keguruian dan Ilmu Pendidikan Universitas Muhammadiyah Ponorogo.
3.
Bapak Ardhana Januar Mahardhani, M.KP selaku Ketua Program Studi Pendidikan Pancasila dan Kewarganegaraan Universitas Muhammadiyah Ponorogo
x
11
4.
Bapak Drs. Mahmud Isroi, M.Pd selaku Dosen Pembimbing II yang telah memberikan segenap waktu, motivasi dan bimbingannya.
5.
Bapak Ibu Dosen Program Studi Pendidikan Pancasila dan Kewarganegaraan Universitas Muhammadiyah Ponorogo yang telah memberikan banyak ilmu.
6.
Bapak
Didik Setiawan S.Pd selaku Kepala Desa Mojopitu Kecamatan
Slahung Kabupaten Ponorogo. 7.
Keluarga dan semua pihak yang telah membantu hingga terselesainya Skripsi ini. Semoga amal Bapak, Ibu dan semua pihak yang telah membantu
terselesainya skripsi ini mendapat balasan yang sepantasnya dari Allah S.W.T. Aamiin Akhirnya, semoga penyusunan laporan ini dapat membawa manfaat bagi penyusun khususnya dan pembaca pada umumnya.
Ponorogo, Juli 2016 Penyusun
Eva Puspitaningrum
xi
12
DAFTAR ISI ……………………………………………
HALAMAN JUDUL
i
HALAMAN PERSETUJUAN PEMBIMBING
……………………
iii
HALAMAN PENGESAHAN KELULUSAN
……………………
iv
……………
v
HALAMAN PERNYATAAN KEASLIAN TULISAN
……………………………………………………………. vi
MOTTO
PERSEMBAHAN ABSTRAK
……………………………………………………. vii
……………………………………………………………. viii
KATA PENGANTAR
……………………………………………. x
……………………………………………………. xii
DAFTAR ISI DAFTAR GAMBAR
……………………………………………. xvi
DAFTAR TABEL
……………………………………………. xvii
DAFTAR LAMPIRAN
……………………………………………. xviii
BAB I PENDAHULUAN
……………………………………………. 1
A. LATAR BELAKANG
……………………………………. 1
B. RUMUSAN MASALAH
……………………………………. 7
C. TUJUAN PENELITIAN
……………………………………. 7
D. MANFAAT HASIL PENELITIAN ……………………………. 8
BAB II KAJIAN PUSTAKA
…………………………………….. 9 …………………………………….. 9
A. PERILAKU MORAL
…………………………….. 9
1. Pengertian Perilaku Moral 2. Konsep Anak
…………………………………………….. 19
a) Pengertian Anak b) Masa Anak
…………………………………….. 19
…………………………………………….. 25
c) Karakteristik Anak Usia 7-12 Tahun (Usia Sekolah Dasar) …………………………………….. 25 3. Tenaga Kerja Wanita
…………………………………….. 29
xii
13
B. FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI PERILAKU MORAL ANAK
…………………………………………….. 30
1. Faktor Hereditas …………………………………………….. 30 2.
Faktor Lingkungan
…………………………………….. 31 …………………………….. 32
a) Lingkungan Keluarga
(1) Ayah dalam Mengasuh Anak (Single Parent Ayah)
…………………………….. 35
(2) Tipe Kepribadian Orangtua
…………………….. 37
(3) Pola Asuh dalam Pengasuhan Anak
…………….. 38
b) Lingkungan Sekolah …………………………………….. 40 c) Lingkungan Masyarakat
…………………………….. 41
d) Lingkungan Teman Sebaya
…………………………….. 42
C. KERANGKA BERPIKIR
…………………………………….. 47
BAB III METODE PENELITIAN …………………………………….. 49 A. PENDEKATAN DAN JENIS PENELITIAN
…………….. 49
B. KEHADIRAN PENELITI
…………………………………….. 49
C. LOKASI PENELITIAN
…………………………………….. 50
D. SUMBER DATA PENELITIAN
…………………………….. 50
1. Sumber Data Primer
…………………………………….. 50
2. Sumber Data Sekunder
…………………………………….. 51
E. PROSEDUR PENGUMPULAN DATA
…………………….. 52
1. Observasi
……………………………………………... 52
2. Wawancara
……………………………………………... 53
3. Dokumentasi
……………………………………………... 55
F. ANALISIS DATA
…………………………………………….. 55
1. Pengumpulan Data
…………………………………….. 56
2. Reduksi Data
……………………………………………. 57
3. Penyajian Data
……………………………………………
57
4. Penarikan Kesimpulan/Verifikasi
……………………
58
G. PENGECEKAN KEABSAHAN DATA
……………………
59
xiii
14
……………………………
61
…...
62
……………
62
……………
62
……………………………………………
63
3. Struktur Pemerintahan
……………………………………
68
4. Sejarah Desa Mojopitu
……………………………………
68
H. TAHAP-TAHAP PENELITIAN
BAB IV PAPARAN DATA DAN TEMUAN PENELITIAN A. GAMBARAN UMUM LOKASI PENELITIAN 1. Keadaan Geografis dan Lingkungan Alam 2. Penduduk
B. DESKRIPSI PERILAKU MORAL ANAK TKW DAN FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI PERILAKU MORAL ANAK TKW
.....................................................
73
1. Perilaku Moral Anak
……………………………………
73
a. Perilaku Baik …...........…………………………………
73
b. Perilaku Tidak Baik ……………........………………….
82
2. Faktor-faktor yang mempengaruhi perilaku moral anak TKW
............................................... ...........................
91
a. Faktor Hereditas
……………………………………
91
b. Faktor Lingkungan
……………………………………
92
……………………………
93
a) Tipe Kepribadian Orangtua ..……………………
94
b) Pola Asuh Orangtua …..................................…
99
1) Lingkungan Keluarga
……………………………
104
3) Lingkungan Masyarakat ……………………………
105
……………………
107
……………………………………………
109
A. PERILAKU MORAL ANAK ……………………………………
109
…............…………………………………
109
……………………………………
110
2) Lingkungan Sekolah
4) Lingkungan Teman Sebaya
BAB V PEMBAHASAN
1. Perilaku Baik
2. Perilaku Tidak Baik
B. FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI PERILAKU MORAL ANAK
……………………………………………
xiv
112
15
1. Faktor Hereditas ……………………………………………
113
……………………………………
114
2. Faktor Lingkungan
BAB VI PENUTUP ….................................………………………… ……………………………………………
118
……………………………………………………
120
A. KESIMPULAN B. SARAN
118
DAFTAR PUSTAKA LAMPIRAN-LAMPIRAN
xv
16
DAFTAR GAMBAR
Gambar 2.1
Model Dasar Perilaku oleh Kast dan James ……………
11
Gambar 2.2
Peta Istilah Moral
……………………………………
13
Gambar 2.3
Nilai-nilai Moral
……………………………………
14
Gambar 2.4
Faktor yang Mempengaruhi Perilaku Manusia
……
44
Gambar 2.5
Grafik Pengaruh Lingkungan terhadap
Gambar 3.1
Tumbuh Kembang Anak
……………………………. 45
Bagan Kerangka Berpikir
……………………………. 48
Bagan Metode Analisis Data ……………………………. 59
xvi
17
DAFTAR TABEL
Tabel 1
Batas Wilayah Desa Mojopitu Kecamatan Slahung Kabupaten Ponorogo
……………………………………
63
Tabel 2
Jumlah Penduduk Menurut Usia
……………………
63
Tabel 3
Jumlah Penduduk Menurut Agama
…………………...
64
Tabel 4
Jumlah Penduduk Menurut Pendidikan …………………...
65
Tabel 5
Jumlah Penduduk Menurut Mata Pencaharian …………..
65
Tabel 6
Jumlah Kepala Keluarga
…………………………..
66
Tabel 7
Jumlah Single Parent
…………………………………..
66
Tabel 8
Daftar Subjek Penelitian …………………………………..
67
xvii
18
DAFTAR LAMPIRAN
Lampiran 1 Surat Izin Penelitian Lampiran 2 Surat Keterangan telah Melaksanakan Penelitian Lampiran 3 Peta Desa Mojopitu Lampiran 4 Instrument Penelitian Lampiran 5 Foto atau Dokumentasi Penelitian
xviii