BAB V VISI, MISI, TUJUAN DAN SASARAN Visi pembangunan daerah dalam RPJMD adalah visi Kepala daerah dan wakil kepala daerah terpilih yang disampaikan pada waktu pemilihan kepala daerah (pilkada). Visi Kepala daerah dan wakil kepala daerah terpilih menggambarkan arah pembangunan atau kondisi masa depan daerah yang ingin dicapai (desired future) dalam masa jabatan selama 5 (lima) tahun sesuai misi yang diemban. Pedoman utama penyusunan visi kepala daerah (saat mencalonkan) adalah bagaimana menyesuaikannya dengan sasaran pokok sesuai dengan arah kebijakan pembangunan lima tahun periode berkenaan. Untuk mencapai indikator dan target dari sasaran pokok yang sama, kepemimpinan yang berbeda dapat menghasilkan visi dan misi yang berbeda pula tergantung tekanan dan prioritas pembangunan masing-masing. Dari penjelasan di atas, kedudukan RPJMD sangat penting untuk dapat menerjemahkan visi dan misi calon kepala daerah terpilih sehingga menjadi landasan penyusunan dokumen RPJMD yang dapat dioperasionalkan secara efektif dan efisien untuk mencapai tujuan dan sasaran pembangunan daerah selama 5 (lima) tahun kedepan. Kriteria suatu rumusan visi antara lain : 1. Menggambarkan arah yang jelas tentang kondisi masa depan yang ingin dicapai dalam 5 (lima) tahun mendatang (clarity of direction); 2. Menjawab permasalahan pembangunan daerah dan/atau isu strategis yang perlu diselesaikan dalam jangka menengah; 3. Disertai dengan penjelasan yang lebih operasional sehingga mudah dijadikan acuan bagi perumusan kebijakan, strategi dan program (articulative); 4. Disertai penjelasan mengapa visi tersebut dibutuhkan di daerah, relevansi visi dengan permasalahan dan potensi pembangunan di daerah; dan 5. Sejalan dengan visi dan arah pembangunan jangka panjang daerah. Syarat visi yang baik: 1. Dapat dibayangkan oleh semua pelaku (imaginable); 2. Memiliki nilai yang memang diinginkan dan dicita-citakan (desirable); 3. Memungkinkan, wajar dan layak untuk dicapai dengan situasi, kondisi dan kapasitas yang ada (feasible); 4. Memusatkan perhatian kepada isu dan permasalahan utama daerah, sehingga pemerintahan dan pembangunan daerah dapat beroperasi dan terselenggara secara efektif, efisien dan berkelanjutan serta dapat terjamin eksistensi daerah dimasa depan (focussed); 5. Dapat mengantisipasi dan disesuaikan dengan perubahan zaman (flexible); RPJMD Kabupaten Wonogiri Tahun 2016-2021 V. 1
6. Dapat dikomunikasikan dan mudah dimengerti semua pelaku (communicable); dan 7. Dapat dirumuskan dan ditulis dengan suatu pernyataan yang singkat, jelas dan padat. Misi adalah rumusan umum mengenai upaya-upaya yang akan dilaksanakan untuk mewujudkan visi. Rumusan misi yang baik membantu lebih jelas penggambaran visi yang ingin dicapai dan menguraikan upaya-upaya apa yang harus dilakukan. Dalam suatu dokumen perencanaan, rumusan misi menjadi penting untuk memberikan kerangka bagi tujuan dan sasaran serta arah kebijakan yang ingin dicapai dan menentukan jalan yang akan ditempuh untuk mencapai visi. Secara teknokratis, misi dapat dirumuskan menjadi alasan mengapa organisasi ada. Suatu alasan menjelaskan jati diri yang sesungguhnya dari Pemerintah Daerah. Disini, misi juga dapat didefinisikan sebagai komitmen terbaik terhadap stakeholder. Ada banyak stakeholder pembangunan daerah, utamanya adalah masyarakat sebagai objek (tujuan) sekaligus subjek (pelaku) pembangunan. Rumusan misi dalam dokumen RPJMD dikembangkan dengan memperhatikan faktor-faktor lingkungan strategis, baik eksternal dan internal yang mempengaruhi serta kekuatan, kelemahan, peluang dan tantangan yang ada dalam pembangunan daerah. Misi disusun untuk memperjelas jalan atau langkah yang akan dilakukan dalam rangka mencapai perwujudan visi. Kriteria suatu rumusan misi: 1. Menunjukkan dengan jelas upaya-upaya yang akan dilakukan oleh Pemerintah Daerah dalam rangka mewujudkan visi daerah; 2. Disusun dengan memperhatikan faktor-faktor lingkungan strategis eksternal dan internal daerah; dan 3. Disusun dengan menggunakan bahasa yang ringkas, sederhana, dan mudah diingat. 5.1. 5.1.1.
Visi dan Misi Visi dan Misi Pembangunan Nasional. Dengan
mempertimbangkan
masalah
pokok
bangsa,
tantangan
pembangunan yang dihadapi dan capaian pembangunan selama ini, maka visi pembangunan nasional untuk tahun 2015-2019 adalah: INDONESIA
YANG
BERDAULAT,
MANDIRI,
DAN
TERWUJUDNYA BERKEPRIBADIAN
BERLANDASKAN GOTONG-ROYONG Upaya untuk mewujudkan visi ini adalah melalui 7 Misi Pembangunan yaitu: 1. Mewujudkan keamanan nasional yang mampu menjaga kedaulatan wilayah, menopang kemandirian ekonomi dengan mengamankan sumber
RPJMD Kabupaten Wonogiri Tahun 2016-2021 V. 2
daya maritim, dan mencerminkan kepribadian Indonesia sebagai negara kepulauan. 2. Mewujudkan
masyarakat
maju,
berkeseimbangan,
dan
demokratis
berlandaskan negara hukum. 3. Mewujudkan politik luar negeri bebas-aktif dan memperkuat jati diri sebagai negara maritim. 4. Mewujudkan kualitas hidup manusia Indonesia yang tinggi, maju, dan sejahtera. 5. Mewujudkan bangsa yang berdaya saing. 6. Mewujudkan Indonesia menjadi negara maritim yang mandiri, maju, kuat, dan berbasiskan kepentingan nasional. 7. Mewujudkan masyarakat yang berkepribadian dalam kebudayaan. Strategi Pembangunan Nasional menggariskan hal-hal sebagai berikut: 1. Norma Pembangunan yang diterapkan dalam RPJMN 2015-2019 adalah sebagai berikut: a. Membangun
untuk meningkatkan
kualitas hidup manusia dan
masyarakat. b. Setiap upaya meningkatkan kesejahteran, kemakmuran, produktivitas tidak boleh menciptakan ketimpangan yang makin melebar yang dapat merusak keseimbangan pembangunan. Perhatian khusus kepada peningkatan produktivitas rakyat lapisan menengahbawah, tanpa menghalangi, menghambat, mengecilkan dan mengurangi keleluasaan pelaku-pelaku besar untuk terus menjadi agen pertumbuhan. Hal ini dimaksudkan
untuk
menciptakan
pertumbuhan
ekonomi
yang
berkelanjutan. c. Aktivitas pembangunan tidak boleh merusak, menurunkan daya dukung lingkungan dan mengganggu keseimbangan ekosistem. 2. Tiga Dimensi Pembangunan; a. Dimensi pembangunan manusia dan masyarakat. Pembangunan dilakukan untuk meningkatkan kualitas manusia dan masyarakat yang menghasilkan meningkatkan
manusia-manusia kecerdasan
otak
Indonesia dan
unggul
kesehatan
fisik
dengan melalui
pendidikan, kesehatan dan perbaikan gizi. b. Dimensi pembangunan sektor unggulan dengan prioritas: 1) Kedaulatan pangan. Indonesia mempunyai modal yang cukup
untuk memenuhi
kedaulatan pangan bagi seluruh rakyat, sehingga tidak boleh tergantung secara berlebihan kepada negara lain. RPJMD Kabupaten Wonogiri Tahun 2016-2021 V. 3
2) Kedaulatan energi dan ketenagalistrikan. Dilakukan dengan memanfaatkan sebesar-besarnya sumber daya energi (gas, batu-bara, dan tenaga air) dalam negeri. 3) Kemaritiman dan kelautan. Kekayaan laut dan maritim Indonesia harus dapat dimanfaatkan secara optimal bagi kepentingan nasional dan kesejahteraan rakyat. 4) Pariwisata dan industri. Potensi keindahan alam dan keanekaragaman budaya yang unik merupakan modal untuk pengembangan pariwisata nasional. Sedangkan industri diprioritaskan agar tercipta ekonomi yang berbasiskan penciptaan nilai tambah dengan muatan iptek, keterampilan, keahlian, dan SDM yang unggul. c. Dimensi pemerataan dan kewilayahan. Pembangunan bukan hanya untuk kelompok tertentu, tetapi untuk seluruh masyarakat di seluruh wilayah. Karena itu pembangunan harus dapat menghilangkan/memperkecil kesenjangan yang ada, baik kesenjangan
antarkelompok
pendapatan,
maupun
kesenjangan
antarwilayah, dengan prioritas: 1) Wilayah desa, untuk mengurangi jumlah penduduk miskin, karena penduduk miskin sebagian besar tinggal di desa; 2) Wilayah pinggiran; 3) Luar Jawa; 4) Kawasan Timur. 3. Kondisi sosial, politik, hukum, dan keamanan yang stabil diperlukan sebagai prasyarat pembangunan yang berkualitas. Kondisi perlu tersebut antara lain: a.
Kepastian dan penegakan hukum;
b.
Keamanan dan ketertiban;
c.
Politik dan demokrasi; dan
d.
Teta kelola dan reformasi birokrasi.
4. Quickwins (hasil pembangunan yang dapat segera dilihat hasilnya). Pembangunan merupakan proses yang terus menerus dan membutuhkan waktu yang lama. Karena itu dibutuhkan output cepat yang dapat dijadikan contoh dan acuan masyarakat tentang arah pembangunan yang sedang berjalan,
sekaligus
untuk
meningkatkan
motivasi
dan
partisipasi
masyarakat. Selain visi dan prioritas pokok juga mengacu pada NAWA CITA yaitu : RPJMD Kabupaten Wonogiri Tahun 2016-2021 V. 4
1. Menghadirkan kembali negara untuk melindungi segenap bangsa dan memberikan rasa aman pada seluruh warga negara. 2. Membangun tatakelola pemerintahan yang bersih, efektif, demokratis dan terpercaya. 3. Membangun Indonesia dari pinggiran
dengan memperkuat daerah-
daerah dan desa dalam kerangka negara kesatuan. 4. Memperkuat
kehadiran negara dalam melakukan reformasi sistem
dan penegakan hukum yang bebas korupsi, bermartabat dan terpercaya. 5. Meningkatkan kualitas hidup manusia Indonesia. 6. Meningkatkan
produktivitas
rakyat
dan
daya
saing
di
pasar
internasional. 7. Mewujudkan kemandirian ekonomi dengan menggerakan sektor-sektor strategis ekonomi domestik. 8. Melakukan revolusi karakter bangsa. 9. Memperteguh
kebhinekaan
dan
memperkuat
restorasi
sosial
Indonesia. 5.1.2.
Visi dan Misi Pembangunan Provinsi Jawa Tengah. Visi dan misi pembangunan Jawa Tengah dalam RPJMD Tahun 2013 – 2018 yaitu “Menuju Jawa Tengah Sejahtera dan Berdikari (Mboten Korupsi, Mboten Ngapusi), dengan misi sebagai berikut : 1. Membangun Jawa Tengah berbasis Trisakti Bung Karno, berdaulat dibidang politik, berdikari di bidang ekonomi dan berkepribadian di bidang kebudayaan. 2. Mewujudkan kesejahteraan masyarakat yang berkeadilan, menanggulangi kemiskinan dan pengangguran. 3. Mewujudkan penyelenggaraan pemerintahan Provinsi Jawa Tengah yang bersih, jujur dan transparan, “mboten korupsi, mboten ngapusi”. 4. Memperkuat
kelembagaan
sosial
masyarakat
untuk
meningkatkan
persatuan dan kesatuan. 5. Memperkuat partisipasi masyarakat dalam pengambilan keputusan dan proses pembangunan yang menyangkut hajat hidup orang banyak. 6. Meningkatkan kualitas pelayanan publik untuk memenuhi kebutuhan dasar masyarakat. 7. Meningkatkan infrastruktur untuk mempercepat pembangunan Jawa Tengah yang berkelanjutan dan ramah lingkungan. 5.1.3.
Visi dan Misi Rencana Pembangunan Jangka Panjang Daerah (RPJPD) Kabupaten Wonogiri Tahun 2005 – 2025. RPJMD Kabupaten Wonogiri Tahun 2016-2021 V. 5
Pembangunan Daerah Kabupaten Wonogiri Tahun 2016-2021 pada dasarnya merupakan implementasi atas visi, misi dan program Kepala Daerah yang dipilih secara langsung oleh rakyat, yang pelaksanaanya diintegrasikan dengan tahapan pembangunan dalam dokumen RPJP Daerah Tahun 2005 – 2025, khususnya Tahap III Pelaksanaan RPJP Daerah tahun 2015 – 2019 dengan visi sebagai berikut “WONOGIRI YANG SEJAHTERA, DEMOKRATIS DAN BERDAYA SAING” . Untuk mewujudkan visi pembangunan daerah jangka panjang diatas ditempuh melalui misi sebagai berikut : 1. Mewujudkan sumberdaya manusia yang berkualitas, bermartabat dan berdaya saing. 2. Mewujudkan ekonomi kerakyatan berbasis potensi daerah dan IPTEK serta mampu bersaing di pasar global. 3. Mewujudkan pengelolaan sumberdaya alam yang berwawasan lingkungan dan berkelanjutan. 4. Mewujudkan ketercukupan dan pelayanan sarana prasarana yang berkualitas guna menunjang pengembangan wilayah. 5. Mewujudkan kepemerintahan yang baik dengan menjunjung tinggi supremasi hukum yang berkeadilan. 5.1.4.
Visi dan Misi Pembangunan Kabupaten Wonogiri. Visi merupakan arah pembangunan atau kondisi masa depan daerah yang ingin dicapai dalam 5 (lima) tahun mendatang. Visi juga harus menjawab permasalahan pembangunan daerah dan/atau isu strategis yang harus diselesaikan dalam jangka menengah serta sejalan dengan visi dan arah pembangunan jangka panjang daerah. Dengan
mempertimbangkan
kondisi
daerah,
permasalahan
pembangunan, tantangan yang dihadapi serta isu-isu strategis, maka dirumuskan visi, misi, tujuan dan sasaran pembangunan jangka menengah daerah, Visi dan Misi Pembangunaan Kabupaten Wonogiri Tahun 20162021hasil pilkada 9 Desember 2015 adalah: Visi : MEMBANGUN
WONOGIRI
SUKSES,
BERIMAN,
BERBUDAYA,
BERKEADILAN, BERDAYA SAING, DAN DEMOKRATIS. Penjabaran secara makro dari visi bupati dan wakil Bupati terpilih tersebut adalah sebagai berikut : SUKSES
:
Wonogiri sukses adalah kemampuan daerah untuk menjalankan pemerintahan sesuai dengan MANAJEMEN
SUKSES
(Stabilitas,
Undang-
RPJMD Kabupaten Wonogiri Tahun 2016-2021 V. 6
Undang, Koordinasi, Sasaran, Evaluasi dan Semangat Juang) menjadi pegangan dalam menjalankan roda pemerintahan agar berhasil dan
sejajar
dengan
Pemerintahan
dengan
daerah
lainnya.
manajemen
sukses
indikatornya adalah meningkatnya tata kelola pemerintahan yang bersih, efektif dan demokratis terpercaya. BERIMAN
:
Wonogiri yang beriman adalah mewujudkan masyarakat yang hidup berkeTuhanan dimana keadaan
jiwa
kedamaian
dan
dan
kegiatan
raganya
ketentraman
keagamaan
merasakan menjalankan
masing-masing.
Masyarakat yang beriman indikatornya adalah meningkatnya kualitas keimanan dan ketaqwaan kepada Tuhan Yang Maha Esa dalam kehidupan berbangsa, bernegara dan bermasyarakat. BERBUDAYA
:
Wonogiri
berbudaya
adalah
mewujudkan
masyarakatwonogiri yang memiliki perilaku dan tingkah
laku
yang
berakal
budi
dengan
mengembangkan budaya dan adat istiadat yang diwariskan dari generasi ke generasi. Manusia berbudaya dalam
diartikan sebagai manusia yang
kehidupannya
berperilakuan
baik,
bermoral, sopan dan santun terhadap sesama manusia
atau
mahluk
ciptaan
Tuhan.
Keberhasilan wonogiri yang berbudaya adalah terbinanya dan terlestariannya adat istiadat, budaya dan tradisi yang ada di masyarakat. BERKEADILAN
:
Pembangunan berkeadilan dirancang secara adil dan
merata
dengan
melibatkan
seluruh
masyarakat secara aktif, sehingga hasil-hasil pembangunan dapat dinikmati oleh seluruh masyarakat wonogiri. Pembangunan berkeadilan ditandai
dengan
pemerataan
pembangunan
berbasis kesetaraan gender dan anak.
RPJMD Kabupaten Wonogiri Tahun 2016-2021 V. 7
BERDAYA SAING
:
Wonogiri yang berdayasaing merupakan kondisi unggul
yang
memungkinkan
terjadinya
peningkatan keberdayaan pemerintahan dan masyarakat
Wonogiri,
melalui
pemanfaatan
sumberdaya secara efektif dan efisien sehingga memiliki
kemampuan,
ketangguhan
serta
keunggulan guna melangsungkan kehidupan dalam
persaingan
masyarakat
global untuk
memiliki daya akselerasi dalam mewujudkan peningkatan pendapatan, pendidikan dan derajat kesehatan menuju kesejahteraan masyarakat. Berdaya saing ditandai dengan meningkatnya kinerja ekonomi daerah melalui sektor pertanian, perdagangan,
industri
dan
pariwisata
yang
berwawasan lingkungan untuk pengembangan sistem ekonomi kerakyataan daerah bertumpu pada potensi unggulan. DEMOKRATIS
:
Wonogiri yang demokratis dapat diartikan bahwa daerah
mampu
menyelenggarakan
tata
pemerintahan yang baik (good governance) dan memberikan
pelayanan
prima
kepada
masyarakat secara adil dan merata sehingga dapat meningkatkan keberdayaan masyarakat Wonogiri secara hukum dan politik sehingga mampu
melangsungkan
kehidupan
yang
menjamin hak dan kewajiban sebagai warga negara maupun sebagai warga masyarakat secara adil dan dinamis.
MISI : 1. Mengelola Pemerintahan dengan Membangun Tata Kelola Pemerintahan yang Bersih, Efektif dan Demokratis Terpercaya yang Meliputi Unsur Manajemen Keuangan, Manajemen Pelayanan dan Manjemen Hukum dan Pengawasan dengan Semboyan Sukses sebagai Pola Managerial yang Memiliki Makna Sebagaimana Penjelasan Singkat dalam Visi; 2. Meningkatkan Kualitas Hidup Manusia Wonogiri Melalui Peningkatan Kualitas Pendidikan dan Pelatihan dengan Program Wonogiri Pintar, RPJMD Kabupaten Wonogiri Tahun 2016-2021 V. 8
Peningkatan Kesejahteraan Masyarakat dengan Program Wonogiri Kerja Wonogiri Sejahtera, Peningkatan Kualitas Kesehatan Dengan Program Wonogiri Sehat serta Wonogiri Beriman Sesuai Dengan Agama dan Keyakinan Masing-Masing Mengedepankan Sikap Toleransi Antar Umat; 3. Membangun dan Memberdayakan Wonogiri dari Pinggiran dengan Memperkuat Prioritas Pembangunan di Desa; 4. Meningkatkan Produktifitas Rakyat Wonogiri dan Daya Saing di Segala Bidang Sehingga Wonogiri Dapat Maju dan Bangkit Bersama daerahDaerah Lain; 5. Mengembangkan dan Melestarikan Adat dan Budaya serta Tradisi di Masyarakat Wonogiri; 6. Pemerataan Pembangunan yang Berkeadilan di Segala Bidang; 7. Mengembangkan Seluruh Potensi-Potensi di dalam Jiwa dan Raganya Wonogiri untuk Kemaslahatan Rakyat Wonogiri.
RPJMD Kabupaten Wonogiri Tahun 2016-2021 V. 9
Gambar 5.1 Skema keterkaitan Visi – Misi RPJMN 2015 – 2019 dengan RPJMD Kabupaten Wonogiri VISI RPJMN 2015-2019: “TERWUJUDNYA INDONESIA YANG BERDAULAT, MANDIRI DAN BERKEPRIBADIAN BERLANDASKAN GOTONG ROYONG”
Tahun 2016 – 2021 Visi RPJMD Kabupaten Wonogiri 20162021: “MEMBANGUN WONOGIRI SUKSES, BERIMAN, BERBUDAYA, BERKEADILAN, BERDAYA SAING, DAN DEMOKRATIS”
Dukungan visi: Menguatkan kemandirian daerah dan kemandirian masyarakat, dengan memperkuat karakter budaya menjunjung tinggi semangat gotong royong. Misi 1: Keamanan nasional yang mampu menjaga kedaulatan wilayah, menopang kemandirian ekonomi dengan mengamankan Sumber Daya maritim, dan mencerminkan kepribadian Indonesia sebagai negara kepulauan. Misi 2: Masyarakat maju, berkeimbangan dan demokratis berlandaskan negara hukum. Misi 3: Politik Luar Negeri bebas aktif dan memperkuat jati diri sebagai negara maritim Misi 4: Kualitas hidup manusia Indonesia yang tinggi, maju dan sejahtera
Misi 5: Bangsa berdaya saing Misi 6: Indonesia menjadi negara maritim yang mandiri, maju, kuat dan berbasiskan kepentingan nasional. Misi 7: Masyarakat yg berkepribadian dalam kebudayaan.
Misi I : Mengelola Pemerintahan dengan Membangun Tata Kelola Pemerintahan yang Bersih, Efektif dan Demokratis Terpercaya yang Meliputi Unsur Manajemen Keuangan, Manajemen Pelayanan dan Manjemen Hukum dan Pengawasan dengan Semboyan Sukses sebagai Pola Managerial yang Memiliki Makna Sebagaimana Penjelasan Singkat dalam Visi. Misi II : Meningkatkan Kualitas Hidup Manusia Wonogiri Melalui Peningkatan Kualitas Pendidikan dan Pelatihan dengan Program Wonogiri Pintar, Peningkatan Kesejahteraan Masyarakat dengan Program Wonogiri Kerja Wonogiri Sejahtera, Peningkatan Kualitas Kesehatan Dengan Program Wonogiri Sehat serta Wonogiri Beriman Sesuai Dengan Agama dan Keyakinan Masing-Masing Mengedepankan Sikap Toleransi Antar Umat. Misi III : Membangun dan Memberdayakan Wonogiri dari Pinggiran dengan Memperkuat Prioritas Pembangunan di Desa. Misi IV : Meningkatkan Produktifitas Rakyat Wonogiri dan Daya Saing di Segala Bidang Sehingga Wonogiri Dapat Maju dan Bangkit Bersama daerah-Daerah Lain. Misi V: Mengembangkan dan Melestarikan Adat dan Budaya serta Tradisi di Masyarakat Wonogiri. Misi VI : Pemerataan Pembangunan yang Berkeadilan di Segala Bidang Misi VII : Mengembangkan Seluruh Potensi-Potensi di dalam Jiwa dan Raganya Wonogiri untuk Kemaslahatan Rakyat Wonogiri.
RPJMD Kabupaten Wonogiri Tahun 2016-2021 V. 10
Sinkronisasi agenda prioritas nasional ke dalam penjabaran visi misi Kabupaten Wonogiri dikembangkan dari kerangka persandingan sebagai berikut : Tabel 5.1 Sinkronisasi RPJMN 2014 – 2019 dengan RPJMD Kabupaten Wonogiri Tahun 2016 – 2021 Penjabaran dalam RPJMD Kabupaten
9 agenda prioritas RPJMN Agenda 1:
Wonogiri Tahun 2016-2021 Diterjemahkan dalam sasaran daerah yang
Akan menghadirkan kembali negara diturunkan
dari
Misi
I
:
Mengelola
untuk melindungi segenap bangsa Pemerintahan dengan Membangun Tata Kelola dan memberi rasa aman
pada Pemerintahan
seluruh Warga Negara.
yang
Bersih,
Efektif
dan
Demokratis Terpercaya yang Meliputi Unsur Manajemen Keuangan, Manajemen Pelayanan dan
Manjemen
dengan
Hukum
Semboyan
dan
Sukses
Pengawasan sebagai
Pola
Managerial yang Memiliki Makna Sebagaimana Penjelasan Singkat dalam Visi. Agenda 2:
Diterjemahkan dalam sasaran daerah yang
Akan membuat Pemerintah tidak diturunkan
dari
Misi
I
:
Mengelola
absen dengan membangun tata Pemerintahan dengan Membangun Tata Kelola kelola Pemerintahan yang bersih, Pemerintahan efektif, demokratis dan terpercaya
yang
Bersih,
Efektif
dan
Demokratis Terpercaya yang Meliputi Unsur Manajemen Keuangan, Manajemen Pelayanan dan
Manjemen
dengan
Hukum
Semboyan
dan
Sukses
Pengawasan sebagai
Pola
Managerial yang Memiliki Makna Sebagaimana Penjelasan Singkat dalam Visi. Agenda 3:
Diterjemahkan dalam sasaran daerah yang
Akan membangun Indonesia dari diturunkan dari Misi III : Membangun dan pinggiran
dengan
daerah-daerah
memperkuat Memberdayakan
dan
desa
Wonogiri
dari
Pinggiran
dalam dengan Memperkuat Prioritas Pembangunan di
kerangka Negara Kesatuan
Desa.
Agenda 4:
Diterjemahkan dalam sasaran daerah yang
Akan
menolak
Negara
lemah diturunkan
dari
Misi
I
:
Mengelola
dengan melalukan reformasi sistem Pemerintahan dengan Membangun Tata Kelola penegakan
hukum
yang
bebas Pemerintahan
korupsi, bermartabat dan terpercaya
yang
Bersih,
Efektif
dan
Demokratis Terpercaya yang Meliputi Unsur Manajemen Keuangan, Manajemen Pelayanan RPJMD Kabupaten Wonogiri Tahun 2016-2021 V. 11
Penjabaran dalam RPJMD Kabupaten
9 agenda prioritas RPJMN
Wonogiri Tahun 2016-2021 dan
Manjemen
dengan
Hukum
Semboyan
dan
Sukses
Pengawasan sebagai
Pola
Managerial yang Memiliki Makna Sebagaimana Penjelasan Singkat dalam Visi. Agenda 5:
Diterjemahkan dalam sasaran daerah yang
Akan meningkatkan kualitas hidup diturunkan dari Misi II : Meningkatkan Kualitas manusia
Indonesia
melalui: Hidup Manusia Wonogiri Melalui Peningkatan
Indonesia Pintar, Indonesia Sehat, Kualitas Pendidikan dan Pelatihan dengan Indonesia
Kerja
dan
Indonesia Program
Sejahtera
Wonogiri
Pintar,
Peningkatan
Kesejahteraan Masyarakat dengan Program Wonogiri
Kerja
Peningkatan
Wonogiri
Kualitas
Kesehatan
Program
Wonogiri
Sehat
Beriman
Sesuai
Dengan
Keyakinan
Sejahtera,
Masing-Masing
serta
Dengan Wonogiri
Agama
dan
Mengedepankan
Sikap Toleransi Antar Umat. Agenda 6: Akan
Diterjemahkan dalam sasaran daerah yang
meningkatkan
produktivitas diturunkan
dari
Misi
IV
:
Meningkatkan
rakyat dan daya saing di pasar Produktifitas Rakyat Wonogiri dan Daya Saing internasional
di Segala Bidang Sehingga Wonogiri Dapat Maju dan Bangkit Bersama daerah-Daerah Lain.
Agenda 7: Akan
Diterjemahkan dalam sasaran daerah yang
mewujudkan
ekonomi
dengan
sektor-sektor domestik
kemandirian diturunkan
dari
Misi
IV
:
Meningkatkan
menggerakkan Produktifitas Rakyat Wonogiri dan Daya Saing
strategis
ekonomi di Segala Bidang Sehingga Wonogiri Dapat Maju dan Bangkit Bersama daerah-Daerah Lain.
Agenda 8:
Diterjemahkan dalam sasaran daerah yang
Akan melakukan revolusi karakter diturunkan : bangsa
1. Misi II : Meningkatkan Kualitas Hidup Manusia Wonogiri Melalui Peningkatan Kualitas Pendidikan dan Pelatihan dengan Program
Wonogiri
Kesejahteraan Program
Pintar,
Masyarakat
Wonogiri
Kerja
Peningkatan dengan Wonogiri
RPJMD Kabupaten Wonogiri Tahun 2016-2021 V. 12
9 agenda prioritas RPJMN
Penjabaran dalam RPJMD Kabupaten Wonogiri Tahun 2016-2021 Sejahtera, Peningkatan Kualitas Kesehatan Dengan Program Wonogiri Sehat serta Wonogiri Beriman Sesuai Dengan Agama dan
Keyakinan
Masing-Masing
Mengedepankan Sikap Toleransi Antar Umat. 2. Misi V : Mengembangkan dan Melestarikan Adat
dan
Budaya
serta
Tradisi
di
Masyarakat Wonogiri. Agenda 9:
Diterjemahkan dalan sasaran daerah yang
Akan memperteguh Kebhinekaan diturunkan dari Misi VII : Mengembangkan dan memperkuat restorasi sosial
Seluruh Potensi-Potensi di dalam Jiwa dan Raganya Wonogiri untuk Kemaslahatan Rakyat Wonogiri.
RPJMD Kabupaten Wonogiri Tahun 2016-2021 V. 13
Sinkronisasi penjabaran Visi Misi RPJMD Kabupaten Wonogiri Tahun 2016-2021 dengan RPJMD Provinsi Jawa Tengah sebagai berikut : Gambar 5.2 Skema keterkaitan Visi – Misi RPJMD Provinsi Jawa Tengah Tahun 2013 – 2018 dengan RPJMD Kabupaten Wonogiri Tahun 2016 – 2021 VISI RPJMD PROV. JAWA TENGAH TAHUN 2013-2018: MENUJU JAWA TENGAH SEJAHTERA DAN BERDIKARI “Mboten Korupsi, Mboten Ngapusi”
VISI RPJMD KABUPATEN WONOGIRI 20162021: “MEMBANGUN WONOGIRI SUKSES, BERIMAN, BERBUDAYA, BERKEADILAN, BERDAYA SAING, DAN DEMOKRATIS”
Dukungan visi: Meningkatkan kesejahteraan dengan Menguatkan kemandirian daerah dan kemandirian masyarakat Misi 1: Membangun Jawa Tengah berbasis Trisakti Bung Karno, Berdaulat di Bidang Politik, Berdikari di Bidang Ekonomi, dan Berkepribadian di Bidang Kebudayaan Misi 2: Mewujudkan Kesejahteraan Masyarakat yang Berkeadilan, Menanggulangi Kemiskinan dan Pengangguran Misi 3: Mewujudkan Penyelenggaraan Pemerintahan Provinsi Jawa Tengah yang Bersih, Jujur dan Transparan, “Mboten Korupsi, Mboten Ngapusi” Misi 4: Memperkuat Kelembagaan Sosial Masyarakat untuk Meningkatkan Persatuan dan Kesatuan Misi 5: Memperkuat Partisipasi Masyarakat dalam Pengambilan Keputusan dan Proses Pembangunan yang Menyangkut Hajat Hidup Orang Banyak Misi 6: Meningkatkan Kualitas Pelayanan Publik untuk Memenuhi Kebutuhan Dasar Masyarakat Misi 7: Meningkatkan Infrastruktur untuk Mempercepat Pembangunan Jawa Tengah yang Berkelanjutan dan Ramah Lingkungan
Misi I : Mengelola Pemerintahan dengan Membangun Tata Kelola Pemerintahan yang Bersih, Efektif dan Demokratis Terpercaya yang Meliputi Unsur Manajemen Keuangan, Manajemen Pelayanan dan Manjemen Hukum dan Pengawasan dengan Semboyan Sukses sebagai Pola Managerial yang Memiliki Makna Sebagaimana Penjelasan Singkat dalam Visi. Misi II : Meningkatkan Kualitas Hidup Manusia Wonogiri Melalui Peningkatan Kualitas Pendidikan dan Pelatihan dengan Program Wonogiri Pintar, Peningkatan Kesejahteraan Masyarakat dengan Program Wonogiri Kerja Wonogiri Sejahtera, Peningkatan Kualitas Kesehatan Dengan Program Wonogiri Sehat serta Wonogiri Beriman Sesuai Dengan Agama dan Keyakinan Masing-Masing Mengedepankan Sikap Toleransi Antar Umat. Misi III : Membangun dan Memberdayakan Wonogiri dari Pinggiran dengan Memperkuat Prioritas Pembangunan di Desa. Misi IV : Meningkatkan Produktifitas Rakyat Wonogiri dan Daya Saing di Segala Bidang Sehingga Wonogiri Dapat Maju dan Bangkit Bersama daerah-Daerah Lain. Misi V: Mengembangkan dan Melestarikan Adat dan Budaya serta Tradisi di Masyarakat Wonogiri. Misi VI : Pemerataan Pembangunan yang Berkeadilan di Segala Bidang Misi VII : Mengembangkan Seluruh Potensi-Potensi di dalam Jiwa dan Raganya Wonogiri untuk Kemaslahatan Rakyat Wonogiri.
RPJMD Kabupaten Wonogiri Tahun 2016-2021 V. 14
Sinkronisasi Visi Misi RPJMD Kabupaten Wonogiri Tahun 2016-2021 dengan RTRW Kabupaten Wonogiri Tahun 2011 – 2031, RPJPD Kabupaten Wonogiri Tahun 2005-2025, RPJMD Provinsi Jawa Tengah Tahun 2013-2018 : Tabel 5.2 Sinkronisasi RTRW Kabupaten Wonogiri Tahun 2011 – 2031, RPJPD Kabupaten Wonogiri Tahun 2005 – 2025 dan RPJMD Provinsi Jawa Tengah Tahun 2013 2018 dengan RPJMD Kabupaten Wonogiri Tahun 2016 – 2021 ARAH KEBIJAKAN
SINKRONISASI SASARAN RPJMD Kabupaten Wonogiri 2016-2021
RTRW 2011 - 2031 Kebijakan
RPJPD 2005 – 2025 Terwujudnya
Diterjemahkan dalam
RPJMD PROV JATENG 2013 - 2018 Sasaran dari tujuan 1:
pengembangan
sumber daya
penjabaran sasaran dari :
Meningkatnya
struktur ruang :
manusia yang
1. Misi II
demokratisasi,
1. Sebagai PKN,
berkualitas,
2. Misi VII
kesejahteraan dan nilai-nilai
yang
bermartabat dan
budaya berbasis ajaran
melayani
berdaya saing.
Trisakti Bung Karno
kegiatan
Sasaran dari tujuan 2:
skala
Menurunnya angka
nasional:
kemiskinan dan Tingkat Pengangguran Terbuka; Meningkatnya produktivitas masyarakat; Meningkatnya investasi; keadilan gender dan perlindungan perempuan dan anak; Penanganan PMKS Sasaran dari Tujuan 6 : Meningkatkan derajat kesehatan masyarakat; pendidikan; budaya baca; kualitas lingkungan permukiman; infrastruktur pertanian dalam arti luas.
RPJMD Kabupaten Wonogiri Tahun 2016-2021 V. 15
ARAH KEBIJAKAN RTRW 2011 - 2031 2. Sebagai
SINKRONISASI SASARAN RPJMD Kabupaten Wonogiri 2016-2021
RPJPD 2005 – 2025 Terwujudnya
Diterjemahkan dalam
RPJMD PROV JATENG 2013 - 2018 Sasaran dari tujuan 3 :
pusat
kepemerintahan
penjabaran sasaran dari :
Penyelenggara
kegiatan
yang baik dengan
1. Misi I
pemerintahan daerah yang
industri
menjujung tinggi
2. Misi IV
transparan dan akuntabel,
kreatif dan
supremasi hukum
penegakan hukum,
jasa skala
yang berkeadilan.
berorientasi pada
nasional.
pelayanan prima; Sasaran dari Tujuan 5 : Meningkatnya ketepatan perencanaan pembangunan dan meningkatnya peran masyarakat dalam proses perencanaan, pelaksanaan dan pengawasan pembangunan; Terwujudnya
Diterjemahkan dalam
Sasaran dari Tujuan 4 :
perwujudan suasana penjabaran sasaran dari :
Menurunnya potensi konflik
aman dan damai.
1. Misi V
antar kelompok;
2. Misi VII
memperkuat Pancasila sebagai dasar negara; Meningkatnya partisipasi politik masyarakat; lestarinya budaya Jawa Tengah pada semua aspek kehidupan
Pengembangan
Terwujudnya
Diterjemahkan dalam
Sasaran dari tujuan 2:
sistem pusat
perekonomian
penjabaran sasaran dari :
Menurunnya angka
pelayanan yang
kerakyatan berbasis
1. Misi IV
kemiskinan; Tingkat
terintegrasi
potensi daerah dan
2. Misi VI
Pengangguran Terbuka;
berwawasan
IPTEK serta mampu
meningkatnya
lingkungan
bersaing di pasar
produktivitas masyarakat,
global
meningkatnya investasi
Kebijakan
Terwujudnya
Diterjemahkan dalam
Sasaran dari Tujuan 7 :
pengembangan
pengelolaan sumber
penjabaran sasaran dari :
Meningkatnya
pola ruang
daya alam yang
1. Misi III
implementasi ramah
berwawasan
2. Misi IV
lingkungan dalam setiap
RPJMD Kabupaten Wonogiri Tahun 2016-2021 V. 16
ARAH KEBIJAKAN
SINKRONISASI SASARAN
RTRW 2011 - 2031
RPJMD Kabupaten Wonogiri 2016-2021
RPJPD 2005 – 2025 lingkungan dan berkelanjutan.
RPJMD PROV JATENG 2013 - 2018 pembangunan; ketangguhan dalam penanggulangan bencana
Kebijakan dan
Terwujudnya
Diterjemahkan dalam
Sasaran dari tujuan 2:
strategi
kualitas pendidikan,
penjabaran sasaran dari :
Menurunnya angka
pengembangan
kesehatan dan
1. Misi II
kemiskinan; Tingkat
kawasan lindung
ketrampilan SDM.
2. Misi IV
Pengangguran Terbuka; meningkatnya produktivitas masyarakat, meningkatnya investasi, keadilan gender dan perlindungan perempuan dan anak, penanganan PMKS
Kebijakan
Terwujudnya
Diterjemahkan dalam
Sasaran dari Tujuan 7 :
pengembangan
ketercukupan dan
penjabaran sasaran dari :
Meningkatnya daya dukung
kawasan
pelayanan sarana
1. Misi IV
infrastruktur dan pelayanan
budidaya
prasarana yang
2. Misi VII
transportasi; infrastruktur
berkualitas guna
komunikasi; implementasi
menunjang
ramah lingkungan dalam
pengembangan
setiap pembangunan;
wilayah.
ketangguhan dalam penanggulangan bencana.
Sinkronisasi dengan sasaran prioritas tingkat nasional dan provinsi di atas menjadi dasar perumusan tujuan dan sasaran RPJMD Kabupaten Wonogiri Tahun 2016-2021. 5.1.5.
Tujuan dan sasaran. Sasaran
adalah
hasil
yang
diharapkan
dari
suatu
tujuan
yang
diformulasikan secara terukur, spesifik, mudah dicapai, rasional, untuk dapat dilaksanakan dalam jangka waktu 5 (lima) tahun ke depan. Sasaran memuat penjabaran visi dan misi yang lebih terukur dalam jangka waktu perencanaan, serta memuat besaran-besaran kuantitatif yang menterjemahkan rumusan tujuan. Adanya rumusan sasaran diharapkan dapat membantu dan memandu dalam mempermudah perumusan indikator kinerja. Rincian sasaran yang diturunkan dari tujuan dari masing-masing misi dalam RPJMD Kabupaten Wonogiri Tahun 2016-2021, selengkapnya adalah sebagai berikut : RPJMD Kabupaten Wonogiri Tahun 2016-2021 V. 17