BAB IV IMPLEMENTASI DAN PENGUJIAN
Implementasi merupakan penerapan aplikasi yang dapat dimengerti oleh mesin dengan spesifikasi perangkat lunak dan perangkat keras yang digunakan Pengujian difokuskan pada logika internal perangkat lunak yaitu untuk memastikan bahwa seluruh pernyataan telah diuji. Sedangkan pengujian eksternal yaitu pengujian yang dilakukan untuk menemukan kesalahan-kesalahan dan memastikan bahwa masukan yang didefinisikan menghasilkan keluaran yang diinginkan. 4.1
Implementasi Aplikasi Pada saat dijalankan tampilan yang muncul pertama kali adalah form
aplikasi translate Indonesia Inggris. Didalam form tersebut terdapat tombol add, tombol save, tombol delete, tombol exit, tombol translate, tombol sound, tombol refresh dan terdapat tempat untuk memasukan kata dan hasil dari terjemahan kata.
4.1.1 Lingkungan Implementasi Implementasi dari sistim ini didukung oleh elemen pendukung seperti perangkat keras dan perangkat lunak. Pada sub bab berikut akan dijelaskan spesifikasi kebutuhan aplikasi kamus Indonesia Inggris.
57
4.1.1.1 Spesifikasi Perangkat Keras (hardware) Perangkat keras yang digunakan dalam penelitian ini sebagai lingkungan implementasi aplikasi Indonesia Inggris adalah sebagai berikut. a.
Processor Intel Core 2 Duo 2,33 GHz
b.
Motherboard Dell
c.
DDR Ram 2048 Mb
d.
Hard Disk 160 Gb
e.
LCD Monitor
f.
VGA On Board
g.
Mouse dan Keyboard
4.1.1.2 Spesifikasi Perangkat Lunak (software) Perangkat lunak yang digunakan dalam pembuatan kamus Indonesia Inggris ini adalah Visual Basic 6.0 Enterprise. Setelah aplikasi dibangun, aplikasi ini dapat berjalan mandiri dengan dukungan sistim operasi microsoft windows.
4.1.2 Tampilan Form Aplikasi Kamus Indonesia Inggris Pada form aplikasi kamus Indonesia Inggris terdapat dua buah textbox yang berfungsi memasukan kata dan menampilkan hasil terjemahan. Tombol add digunakan untuk merefresh textbox inputan kata bahasa inggris, bahasa indonesia dan search. Tombol save untuk menyimpan kata, tombol delete untuk menghapus kata yang ada di listbox dan tombol exit untuk keluar
58
dari aplikasi. Tampilan form aplikasi kamus Indonesia Inggris dapat dilihat pada gambar 4.1 berikut :
Gambar 4.1 Tampilan Form Aplikasi Kamus Indonesia Inggris Selain itu terdapat tombol translate digunakan untuk menterjemahkan kata. Tombol sound untuk menghasilkan suara hasil terjemahan dalam bahasa inggris dan tombol refresh untuk membersihkan kata pada textbox inputan kata dan hasil terjemahan. Jika user menekan tombol save maka akan muncul pesan ”Data sudah disimpan”.
Gambar 4.2 Tampilan Pesan Jika Data Sudah Tersimpan
59
Gambar 4.3 Tampilan Pesan Jika Data Yang Di Translate Tidak Ada 4.2
Pengujian Tahap pengujian dilakukan untuk menguji aplikasi kamus indonesia
inggris dengan menggunakan perangkas lunak dan perangkat keras yang sama dengan yang digunakan pada tahap implementasi.
4.2.1 Pengujian Kotak Putih (White-Box) Pengujian kotak putih digunakan untuk mengetahui cara kerja suatu perangkat lunak secara internal. Pengujian dilakukan untuk menjamin operasi – operasi internal sesuai dengan spesifikasi yang telah ditetapkan dengan menggunakan struktur kendali dari prosedure yang dirancang. Berikut masing masing penjelasan Algoritma untuk simpan kata, hapus kata, cari kata, dan translate kata.
60
4.2.1.1 Flowchart Simpan Kata Menurut Jenis Kata
Start
Input Kata
Tidak
Ya Kata Benda ?
Tidak
Ya
Kt.kerja(v1) ?
Tidak
Ya Kt.kerja(v2)
Tidak
Ya Kt.kerja(v3)
Tidak
Ya Kt.Sifat ?
Tidak
Ya Kt.Ket ?
Tidak
Ya
Kt.ganti(1pront) ?
A
61
Proses Simpan ke Database
A Tidak
Ya Kt.ganti (2pront) ?
Tidak
Ya Kt.ganti (3pront)?
Tidak
Ya Kt.ganti org pertama jamak (1pronts) ?
Tidak
Ya Kt.ganti org kedua jamak (2pronts) ?
Tidak
Ya Kt.ganti orgketiga jamak (3pronts) ?
Tidak
Ya Kt.Depan ?
B
62
Proses Simpan Ke Database
B
Tidak
Ya Kt.Seru ?
Tidak
Ya Kt.Sambung ?
Tidak
Proses Simpan Ke Database
Ya Kt.Sandang ?
Kata sandang tak tentu ?
Proses Smpan Ke Database
End
Gambar 4.4 Flowchart Simpan Kata Menurut Jenis Kata
63
4.2.1.2 Algoritma Hapus Kata User memilih kata yang akan dihapus pada listbox pada form aplikasi, kemudian, user menekan tombol delete, kata akan terhapus dari list.box dan database. Adapun algoritma nya sebagai berikut. For i = 0 To List1.ListCount - 1 On Error Resume Next If List1.Selected(i) Then cn.Open hapus = "" hapus = "Delete from kata where indonesia02='" & (List1.List(i)) & "'" cn.Execute hapus List1.RemoveItem (i) End If Next i
4.2.2 Pengujian Kotak Hitam (Black Box) Pengujian kotak hitam adalah pengujian antarmuka perangkat lunak. Kebenaran perangkat lunak yang diuji hanya dilihat berdasarkan keluaran yang dihasilkan dari data atau kondisi masukan yang diberikan untuk fungsi yang ada tanpa melihat bagaimana proses untuk mendapatkan keluaran tersebut. Berikut ini merupakan beberapa pengujian yang dilakukan dengan kotak hitam ( Black Box )
4.2.2.1 Skenario Pengujian Form Aplikasi Kamus Indonesia Inggris Berikut ini merupakan skenario pengujian form pada aplikasi kamus Indonesia Inggris terlihat pada Tabel 4.1
64
Tombol
Masukan
Aksi
Hasil yang di harapkan
Add
-
Refresh
Hapus karakter dari txtinggris, txtindonesia, txtcari
Save
-
Menyimpan kata
Simpan kata dari txtinggris dan txtindonesia
Delete
-
Menghapus kata
Menghapus kata dari List1 dan Database
Exit
-
Keluar dari aplikasi
Keluar dari aplikasi
Translate
-
Menterjemahkan
Terjemahan indonesia
indonesia ke inggris
inggris
Membaca karakter
Membaca karakter yang
yang ada di hasil
ad di hasil terjemahan
Sound
-
terjemahan Refresh
-
Hapus karakter dari
Hapus karakter dari Text
Text dan Hasil
dan Hasil Terjemahan
Terjemahan
Tabel 4.1 Tabel Skenario Pengujian Form
65
4.3
Data Hasil Pengujian Berdasarkan analisa pengujian yang dibahasa di atas, maka dilakukan
pengujian dengan mendemonstrasikan aplikasi kamus indonesia inggris yang bertujuan untuk memastikan keluaran yang diharapkan. 4.3.1 Data Hasil Pengujian Form Aplikasi Kamus Indonesia Inggris
Tombol
Masukan
Aksi
Hasil yang diharapkan
Hasil Pengujian
Add
-
Refresh
Menghapus karakter yang ada di txtinggris, txtindonesia, txtcari
Menghapus karakter yang ada di txtinggris,txtindone sia, txtcari
Save
-
Save
Menyimpan karakter yang ada di txtinggris , txtindonesia
Menyimpan karakter yang ada di txtinggris, txtindonesia
Delete
-
Delete
Menghapus karakter yang ada di txtunggris, txtindonesia
Menghapus karakter yang ada di txtinggris, txtindonesia
Translate
Saya pergi ke pasar
Translate
Mengeluarkan arti Mengeluarkan arti kata “ saya pergi kata “ saya pergi ke ke pasar “ pasar “
Sound
-
Sound
Membaca seluruh Membaca seluruh hasil terjemahan hasil terjemahan
Refresh
-
Refresh
Menghapus seluruh karakter di kotak text dan kotak terjemahan
Tabel 4.2 Data Hasil Pengujian Form
66
Menghapus seluruh karakter di kotak text dan kotak terjemahan
4.4
Analisa Hasil Pengujian Hasil yang dapat penulis berikan dari hasil pengujian perangkat lunak
adalah sebagai berikut : 1.
Aplikasi tidak dapat menampilkan terjemahan apabila terdapat dua spasi setelah kata yang dimasukan.
2.
Aplikasi akan memberikan message kata tidak ada didalam database, apabila kata yang dimasukan tidak ada didalam database.
3.
Aplikasi akan melakukan pemeriksaan kata untuk menemukan tanda spasi. Hal ini untuk memisahkan kata dari kalimat.
67