46
BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN
4.1 Gambaran Umum
4.1.1 Profil Perusahaan
TRANS7 dengan komitmen menyajikan tayangan berupa informasi dan hiburan, menghiasi layar kaca di ruang keluarga pemirsa Indonesia. Berawal dari kerjasama strategis antara Para Group dan Kelompok Kompas Gramedia (KKG) pada tanggal 4 Agustus 2006, TRANS7 lahir sebagai sebuah stasiun swasta yang menyajikan tayangan yang mengutamakan kecerdasan, ketajaman, kehangatan penuh hiburan serta kepribadian yang aktif.
TRANS7 yang semula bernama TV7 berdiri dengan izin dari Departemen Perdagangan
dan
Perindustrian
Jakarta
Pusat
dengan
Nomor
809/BH.09.05/III/2000. Pada 22 Maret 2000, keberadaan TV7 telah diumumkan dalam Berita Negara Nomor 8687 sebagai PT. Duta Visual Nusantara Tivi Tujuh. Dengan kerjasama strategis antara Para Group dan KKG, TV7 melakukan relaunching pada 15 Desember 2006 sebagai TRANS7 dan menetapkan tanggal tersebut sebagai hari lahirnya TRANS7. Di bawah naungan PT Trans Corpora yang merupakan bagian dari manajemen Para Group, TRANS7 diharapkan dapat menjadi televisi yang maju, dengan program-program in-house productions yang bersifat informatif,kreatif,dan inovatif.
47
Logo TRANS7 membentuk empat sisi persegi panjang yang merefleksikan ketegasan, karakter yang kuat, serta kepribadian bersahaja yang akrab dan mudah beradaptasi. Birunya yang hangat tetapi bersinar kuat melambangkan keindahan batu safir yang tak lekang oleh waktu, serta menempatkannya pada posisi terhormat di antara batu-batu berlian lainnya. Perpaduan nama yang apik dan mudah diingat, diharapkan membawa TRANS7 ke tengah masyarakat Indonesia dan pemirsa setianya
4.1.2 DEWAN KOMISARIS Komisaris Utama
Chairul Tanjung
Komisaris
1. Agung Adiprasetyo 2. Ishadi SK 3. Asih Winanti
4.1.3 DEWAN DIREKTUR Direktur Utama
Atiek Nur Wahyuni
Direktur
Wishnutama
Direktur Keuangan dan Sumber Daya
Ch. Suswati Handayani
4.1.4 Program-Program TRANS7
48
TRANS7 berkomitmen untuk menyajikan yang terbaik bagi pemirsanya, dengan menyajikan program informasi seperti Redaksi yang hadir setiap pagi, siang, sore, dan malam yang dikemas secara apik dan dinamis, update dan informatif. TRANS7 juga menghadirkan program berita dan dokumenter lainnya seperti Selamat Pagi, TKP, Asal Usul, dan Jejak Petualang yang memberikan wawasan unik dan berbeda bagi pemirsa.
Tidak kalah informatif, program hiburan seperti I-Gosip Pagi, I-Gosip Siang, dan I-Gosip News, dan Wara Wiri, semakin lengkap menambah cakrawala di ruang keluarga. Program variety show seperti Full Color dan Komedi Lawak (Kolak) juga selalu dinantikan. TRANS7 juga pernah hadir dengan Empat Mata yang pernah menjadi program fenomenal di Indonesia. Kini Tukul dan Vega ’Ngatini’ hadir kembali di TRANS7 lewat program Bukan Empat Mata.
Program sport TRANS7 juga selalu dinantikan oleh para pecinta olahraga. para pecinta otomotif, MotoGP dan Superbike mengajak Anda untuk memacu adrenalin di lintasan balap kelas dunia. TRANS7 juga menyajikan tayangan informasi olahraga setiap hari di layar pemirsa, di antaranya Sport7, One Stop Football, dan Galeri Sepakbola Indonesia.
TRANS7 juga tidak melupakan pemirsa cilik dengan memberikan pengetahuan dan hiburan bagi mereka. Bocah Petualang dan Si Bolang Jalan-jalan menghadirkan keunikan kehidupan anak-anak di seluruh penjuru Indonesia.
49
Laptop Si Unyil dan Buku Harian Si Unyil memberikan ilmu pengetahuan yang mendasar bagi para pemirsa cilik. Jalan Sesama yang merupakan adaptasi dari Sesame Street juga dipercayakan untuk ditayangkan di TRANS7. Melalui Citacitaku, TRANS7 berusaha menghadirkan keseharian profesi yang dicita-citakan anak-anak Dilengkapi dengan sajian film-film berkualitas, Theater7 hadir pada momenmomen spesial, mengisi layar kaca anda. Serial-serial unggulan juga kerap kami hadirkan seperti Smalville, Supernatural, dan Heroes. Jangan lupakan pula program-program musik yang menyuguhkan persembahan para pemusik Indonesia lewat sajian Musik Spesial, 60 Minutes dan On The Spot.
4.1.5 Programme Synopsys
Mengetahui berbagai informasi yang unik dari berbagai belahan dunia memang menjadi daya tarik tersendiri. Inilah yang disuguhkan oleh program On The Spot. On The Spot adalah program informatif yang menayangkan berbagai hal unik yang terkadang tidak terpikirkan oleh kita sebelumnya dengan disertai penjelasan ringan. Cuplikan – cuplikan hal terunik tersebut diurutkan dalam segmen 7 hal versi On The Spot.
4.1.6 Logo On The Spot
50
4.1.7 Musik
adalah bunyi yang diterima oleh individu dan berbeda-beda berdasarkan sejarah, lokasi, budaya dan selera seseorang. Definisi sejati tentang musik juga bermacammacam: •
Bunyi/kesan terhadap sesuatu yang ditangkap oleh indera pendengar
•
Suatu karya seni dengan segenap unsur pokok dan pendukungnya.
•
Segala bunyi yang dihasilkan secara sengaja oleh seseorang atau kumpulan dan disajikan sebagai musik
51
Beberapa orang menganggap musik tidak berwujud sama sekali.Musik menurut Aristoteles mempunyai kemampuan mendamaikan hati yang gundah, mempunyai terapi rekreatif dan menumbuhkan jiwa patriotisme.
4.1.8 Aliranaliran musik Berikut adalah daftar aliran/genre utama dalam musik. Masing-masing genre terbagi lagi menjadi beberapa sub-genre. Pengkategorian musik seperti ini, meskipun kadang-kadang merupakan hal yang subjektif, namun merupakan salah satu ilmu yang dipelajari dan ditetapkan oleh para ahli musik dunia.
Dalam
beberapa
dasawarsa
terakhir,
dunia
musik
mengalami
banyak
perkembangan. Banyak jenis musik baru yang lahir dan berkembang. Contohnya musik triphop yang merupakan perpaduan antara beat-beat elektronik dengan musik pop yang ringan dan enak didengar. Contoh musisi yang mengusung jenis musik ini adalah Frou Frou, Sneaker Pimps dan Lamb. Ada juga hip-hop rock yang diusung oleh Linkin Park. Belum lagi dance rock dan neo wave rock yang kini sedang in. banyak kelompok musik baru yang berkibar dengan jenis musik ini, antara lain Franz Ferdinand, Bloc Party, The Killers, The Bravery dan masih banyak lagi.
Bahkan sekarang banyak pula grup musik yang mengusung lagu berbahasa daerah dengan irama musik rock, jazz dan blues. Grup musik yang membawa aliran baru ini di Indonesia sudah cukup banyak salah satunya adalah Funk de Java yang mengusung lagu berbahasa Jawa dalam musik rock.
52
4.2.1 Fasibility study
Setelah data-data yang telah terkumpul,kemudian reporter menyiapkan alatalat
serta hal lainya,yaitu perhitungan terhadap berbagai objek
yang harus
reportase,disidik,dicari, dan seterusnya mengukur kemungkinan siapa saja menjadi narasumber,mengukur kemungkinan kesulitan narasumber untuk di tembus,bila tidak ada narasumber
yang bisa maka reporter akan mencari
narasumber untuk di tembus,bila tidak ada narasumber yang bisa maka reporter akan mencari narasumber yang lain. Yang bisa di minta keterangan.
4.2.2 GO-NO-GO decision (langkah pengukuran terhadap hasil liputan)
Penulis mengamati bahwa dalam melakukan peliputan ini di perlukan kerja keras.dan upaya maksimal.jika data-data dan alat-alat yang di perlukan sudah lengkap maka liputan segera di lakukan.
4.2.3 Base Bulding (mencari dasar pijakan dalam menganalisa kasus)
Reporter dalam mencari dasar pijakan untuk menganalis sebuah kasus bisa melalui browsing,internet,Koran,dan lain-lain
4.2.4 Hasil Penelitian
Penulis akan memaparkan .Plagiatisme music Indonesia dalam versi on the spot di trans 7 dalam perspektif pakar music Indonesia terhadap apresiasi music luar negri
53
Dengan mendasari pedoman teoritis yang terkait pada bab II dan rumusan masalah pada bab I dan dengan pengamatan pada pelaksanaan dilapangan yang dirangkum dalam hasil indepth interview penulis terhadap beberapa narasumber. Diantaranya, Bens leo pengamat musik, dan kilu sebagai produser musik,enjoy band sebagai musisi Indonesia Penulis akan menguraikan bagaimana Plagiatisme music Indonesia dalam versi on the spot di trans 7 dalam perspektif pakar music Indonesia terhadap apresiasi music luar negri
4.2.5 Penayangan Music Di Televisi Penayangan music televisi di Indonesia sangat beraneka ragam yang sudah berjamur di industry televise di Indonesia yang menyuguhkan kepada masyarakat Indonesia .program televise juga sebagai jendela dunia yang besar karena realitas yang ada berhasil di tayangkan .pada dasarnya manusia mempunyai keingintahuan yg besar terhadap susuatu di luar dirinya untuk itu televise menjawab dengan model suara gambar yang bergerak dan mampu menyentuh segala aspek psikologi pada setiap manusia di manapun . Acara-acara program musik yang sekarang ditayangkan sebagai salah satu acara favorit masyarakat, juga sudah banyak yang menayangkannya. Dengan begitu, banyak sekali kepuasan yang ditawarkan oleh stasiun televisi kepada masyarakat.
Kutipan wawancara bens leo : “ music televisi ini ada beberapa macam kalau pagi hari tidak ada menunjukan apresiasi yang pasti karna misalnya inbox, dahsyat,derings,kebanyakan mereka
54
konsep manage band musik /lypsnc feed back orang akan menirukan suaranya dengan mulutnya yang bergerak .tapi dia tidak menyanyi saat pagi hari itu tata suara tidak mungkin untuk di lakukan saat dan itu kurangnya apresiasi terhadap beberapa perkembangan industry music yang harusnya kita melihatnya secara live kenapa di putar lypsnc feed back dan lain-lain pagi hari itu Tapi yang agak siang hari televise seperti acara global televise siang hari itu karna sudah ada tata suaranya lebih rapih pada akhirnya mereka tampil lebih live 43 Menurut seorang pakar music Indonesia bahwa penayangan music di pagi hari tidak cukup bagus.di karenakan terjadinya lypsnc lypsnc adalah lypsnc feed back orang akan menirukan suaranya dengan mulutnya yang bergerak tapi dia tidak menyanyi. di karenakan tidak ada apresiasi beberapa perkembangya industry music tersebut. Tidak cukup kreatif dalam menyuguhkan tayangan itu. dan seperti apa tayangan yang dianggap sebagai sebuah apresiasi menurut seorang pakar music Indonesia.
Kutipan wawncara bens leo : “sebenernya music yang di bawakan tidak secara live dia membawakan secara lypsnc sebenernya kurang bagus.apa yang kita mau dengar kalau secara lypsn???kita denger aja di cd atau pun di kaset sama aja toh.itulah yg kurang
43
Hasil wawancara dengan BENS LEO pakar music indonesia 22-02-2012
55
baik sebenernya di music Indonesia yang sedikit seperti itu yang membawakan seperti lypsnc. 44 Seperti apa tayangan yang menurut bapak selaku pakar music Indonesia yang di sebut apresiasi.yang bahwa bapak bilang music yang tidak live. tidak cukup bagus.di karenakan terjadinya lypsnc lypsnc adalah lypsnc feed back orang akan menirukan suaranya dengan mulutnya yang bergerak tapi dia tidak menyanyi Kutipan wawancara bens leo : “acara-acara live yang sangat menarik itu bentuknya apresiasi music itu adalah haromoni sctv karna ada unsur orkestra yang di nyayikan secara live meskipun typing itu tetap di putarkan sebulan sekali dengan orkestra itu dengan pemain berbeda jadi kondaktornya Erwin gutawa,purwacaraka,dwiki darmawan dan lain-lain, itu di mainkan daerah plaza semanggi,itu cukup menarik untuk kita lihat. dan lebih bagusnya tayangan yang memberi apresiasi yang menayangkan music unsur etnic Indonesia yaitu televise RI karna tvri banyak member luang perkembangan music etnis music Indonesia.di tvri itu mempunyai acara gebyar keroncong.itu setiap bulan sekali kemudian di tvri ada dialog-dialog music yang menunjukan apresiasi bentuknya misalnya ada unsure talk show nya,ada pargelaranya itu biasanya unsur-unsur etnis yang di tampilkan,itu-itu acara televisi yang kita lihat yang ada di stasiun televisi yang berbeda 45
44 45
Hasil wawancara dengan BENS LEO pakar music indonesia 22-02-2012 Hasil wawancara dengan BENS LEO pakar music indonesia 22-02-2012
56
di seluruh Indonesia menayangkan lagu-lagu music local saja yang di tayangakan televise.seharusnya dan lebih baik ada acara music luar negri suapaya tidak terjadi plagiatisme di Indonesia. Kutipan wawancara kilun sihombing. “ya seharusnya setiap tayangan televise bukan menyuguhkan acara music local nya saja akan tetapi menyuguhkan acara music luar negri,kita ambil contoh saja dulu ada tayangan music luar negri tayangan music itu adalah…Mtv manca Negara.tapi sudah tidak ada.itu bisa mengurangi plagiatisme.untuk band-band Indonesia yang ingin menjiplak lagu tersebut. 46 Pandangan anda tentang tayangan music di televise saat ini.iya di bilang cukup maju.menyuguhkan music yang beraneka ragam. Kutipan wawancara ejoy band : Ya tayangan music Indonesia sangat bagus dan menarik dari beberpa genre music dari boy band girl band,melayu,pop,rock dalam tayangan itu. Tapi agak membosankan juga dalam arti musik ngetrend di Indonesia lihat dari pasaran yang lagi minat.ya mau ga mau harus ga harus kita tiap hari di suguhkan musik yang sama baik genre nya ataupun musik nya.47
4.2.6 Perkembangan Music Indonesia Dengan perkembangnya music di Indonesia banyak televise Indonesia menyuguhkan program acara musik
dan itu juga
perkembangan
46
Hasil wawancara dengan Kilun Sihombing producer music 27-11-2011
47
Hasil wawanara dengan enjoy band pemain musik 12-01-2012
music di
57
Indonesia cukup menarik di ikuti karna bagaimanapun juga musik adalah bagian dari budaya kita selain itu perjalanya sangat dinamis dan mampu mengikuti perkembangan jaman yang ada.jadi bias di katakan bila perkembangan music di tanah air kita sangat menggembirakan dan sekaligus menggairahkan .
karena selain telah mampu menjadi industry yg kuat Tidak bias di pungkiri music sebagai andil yang cukup besar perkembangan seni di negri ini.saat ini salah satu perkembangan music Indonesia yang layak untuk di banggakan adalah mampu menjadi tuan rumah di negri sendiri.Bila berapa puluh tahun yang lalu masyarakat kita lebih suka mendengarkan music mancanegara ,namun saat ini hampir 90% music yang beredar adalah music karya anak bangsa sendiri.bahkan sudah ada beberapa musisi yang mampu membuat karya yang di konsumsi bukan hanya oleh orang Indonesia saja,namun juga Negara lain
Seiring dengan masuknya media elektronik ke Indonesia,masuk pula berbagai jenis musik barat, seperti pop, jazz, blues, rock, R&B dan musik- musik negeri India yang banyak diperkenalakan melalui film-filmnya. Dari perkembangan ini, terjadilah perpaduan musik asing dengan musik Indonesia. Musik India juga berpadu dengan musik melayu yang kemudian menghasilkan jenis musik dangdut. Maka, muncullah berbagai musisi Indonesia yang beraliran pop, jazz, blues, rock, dan R&B.
Kutipan wawancara bens leo :
58
“sebetulnya perkembangan music Indonesia sangat bagus sejak RBT mulai turun pada okteber 2011 peraturan mentri menkoinfo yang akan mengurangi pemakaian pencurian pulsa di dalamnya ada RBT di sana sejak RBT turun ada penurunan dratis RBT akhirnya industry music Indonesia goyah karna RBT turun yang namanya perusahaan rekaman expolanya kecil karna pendapatanya dari RBT kemudian para musisi mendapatkan dari terutama pencipta lagu sangat mengandalkan peran utama yang ada sekarang yang ada boy band n girl band,marak sekali karna itu adalah terus terang seperti temanya ini set apa ada di korea boy band n girl band di ambil oleh musisi Indonesia dan penyanyi Indonesia yang terjadi adalah sejak 2 tahun terakhir
perkembangan ini menjadikan industri music Indonesia lebih stirparake atau satu bentuk 5 tahun dari lalu sampai 2011 kemaren Indonesia di kuasai pop melayu perkembangan seperti itu .industri music yang lain tetap berkembang terutama kelompok music indipenden atau indie dan itu di julukanya music indie.bentuk indie saat ini berkembang bagus misalnya yang akhirnya masuk label besar seperti SID (supermen is death) kemudian pewe gaskin mereka masuk industry rekaman.dengan penjualan sedikit bagus beberapa group-group muda yang sekarang cukup berkembang. Dan berkembang music Indonesia sekarang terjadi trus yang bentuk yang lain tidak kalah penting adalah industri itu di tunjang oleh banyaknya panggung-panggung festival waktu dekatnya festival java jazz tgl 2-4 maret nanti dan di situ banyak para musisi maen di sana.” 48
48
Wawancara bens leo pada tanggal 22-02-2012 tempat kediaman bens leo cireundeu permai
59
Dalam berkembangnya music di Indonesia adakah suatu bermuculan plagiatisme di Indonesia ada tidak suatu kaitan antara berkembang nya music di tanah air Indonesia dengan plagiatisme yang bermuculan di Indonesia
Kutipan wawancara kilun sihombing : “saya rasa tidak ada kaitan dengan berkembangnya music Indonesia dengan plagiatisme di Indonesia.tergantung dari individu masing-masing bukan hanya itu saja.inspirasi sangat sulit di dapetkan oleh musisi kita.ada yang meniru sedikit aresemen lagu orang lain atau pun tidak.” 49 Anda sebagai musisi juga bagaiman perkembangan music di Indonesia saat ini ini berjamur di blantika music Indonesia. kutipan wawaara enjoy band : menurut saya sangat bagus dari tahun ketahun akan tetap iya sangat membsankan juga dari hari ke hari ga jauh dari music itu itu saja ya di bilang ga kreatif.contohnya sekarang musim boy band n girl band terus ikutin zaman itu iya di bilanga aga menonton kalau music di suguhin boy band n girl band mlu.coba industry musik Indonesia berani trobosan baru yang baru dalam musik.contohnya dalam berapa tahun musik nya di pasaran beraneka ragam.ga satu aja.contoh nya boy band boy band semua. 50
4.2.7 Plagiatisme
49 50
Wawancara kilun sihombing 27-11-2011 Hasil wawanara dengan enjoy band 12-01-2012
60
Plagiatisme adalah perbuatan sengaja/tidak sengaja dalam memperoleh nilai suatu karya ilmiah dengan mengutip sebagian atau seluruh karya dan/atau karya ilmiah pihak lain yang di akui sebagai
karya ilmiahnya ,tanpa menyatakan
sumber secara tepat dan memadai Plagiatisme adalah penjiplakan atau pengambilan karangan, pendapat, dan sebagainya dari orang lain dan menjadikannya seolah karangan dan pendapat sendiri. Plagiat dapat dianggap sebagai tindak pidana karena mencuri hak cipta orang lain. Di dunia pendidikan, pelaku plagiarisme dapat mendapat hukuman berat seperti dikeluarkan dari sekolah/universitas. Pelaku plagiat disebut sebagai plagiator. Di Indonesia sendiri banyak plagiator-plagiator yang tidak mengakui bahwa dirinya plagiat (meskipun banyak juga yang tidak plagiat, namun pamor mereka kalah oleh yang plagiat), baik itu penyanyi solo, group band, pengarang lagu dan banyak lagi. Mereka beralasan, hanya meng-influence aliran/genre musiknya saja, dan itu sudah menjadi satu senjata andalan bagi mereka untuk beralasan. Dan ketika salah satu penyanyi solo atau group band sukses dengan ke-plagiatorannya, maka yang lain sepertinya berlomba-lomba untuk mengikuti jejak plagiator sukses tersebut.
Ciri-ciri plagiatisme menurut music : bila ada seorang pencipta lagu bila ada kemiripan dalam 8 bar (do,re,mi,fa,so,la,si,do) bisa di bilang plagiatisme apalagi mencontek dalam lirik dan syair bisa di katagori kan plagiatisme tetapi saat ini para musisi banyak menyangkal dalam penciptaan lagu tersebut.jelas-jelas lagu tersebut murni
61
menjiplak. pencipta tersebut bilangnya ter inspirasi oleh music luar negri seharusnya terinspirasi bukan menjiplak lagu tersebut.
Kutipan wawancara bens leo : “ yang di sebut plagiat yang secara internasional itulah andaikata seseorang yang biasanya pencipta lagu.mendengarkan music kemudian mengambil 8 bar dari lagu itu kemudian mendalam lagu penciptanya merubah beberapa lirik lagu tersebut di ubah di indonesiakan kemudian dengan di tulis penciptanya sendiri dengan itu plagiat atau mencontek.berbeda seseorang yang hanya .influance mempengaruh pengaruh itu misalnya orang membawakan karya – karya the beattles suatu saat menciptakan lagu biasanya mempengaruh lagu the beattles 51 . Setuju atau tidak karya yg sama baik lirik lagu atau pun aresemen itu di bilang menjiplak/plagiatisme yang sekarang ini marak di Indonesia sebagaian musisi kita menjiplak karya orang lain.
Kutipan wawancara enjoy band : Saya sebagai seniman yang menghasilkan karya lagu juga sangat setuju.bila lagu aresemen sama,baik lirik/pun nada.yahh harus di pungkiri kalau misalnya menjiplak bilang saja..saat ini tidak ada yang jujur sebagian musisi kita yang jujur. 52
51 52
Wawancara bens leo pada tanggal 22-02-2012 Hasil wawanara dengan enjoy band 12-01-2012
62
4.2.8 Daftar Judul Lagu Indonesia Yang Di Anggap Palgiat Versi on the spot trans 7 : Vicky Shu - Mari Bercinta 2 = plagiat Ashley Tisdale - Not Like That Cinta Mati 3 = plagiat Michael english-Do You believe in love Cinta Mati 2 = plagiat Sergio Mendez - Real Life D’Masiv - Cinta Ini Membunuhku >> plagiat MCR - I Don’t Love You Armada – mabuk cinta >>plagiat Michael Buble - Save the Last Dance for Me. Dhani & Chrisye (Jika Surga Dan Neraka) => Stephen Simmonds - Tears Never Dry Joeniar Arief (Rapuh)
plagiat Jesse McCartney - Bleeding Love 53
Kutipan wawancara Bens leo : Lagu Vicky shu mari bercinta 2 yang baru tadi kita dengar 100% plagiat lagu Ashley tisdale yang berjudul not like that kalau ini jujur bukan factor kebetulan dari aresemen,dari nada ataupun musik nya benar-benar mirip tak bisa di pungkiri lagi kalau seperti ini terus-menerus musisi kita menjiplak kreatifitas musik luar negri bisa memberikan efek yang buruk .dan semua lagu terdaftar di on the spot musik yang di anggap plagiat. Ya saya akui itu memang musik tersebut plagiat
4.2.9 Perbedaan plagiatisme dengan influence Ada suatu perbedaan antara plagiatisme sama influence (terpengaruh) menurut pakar music Indonesia yang bisa melihat perbedaan tersebut tidak di pungkiri bahwa music yang benar-benar kualitas yang baik itu tidak plagiatisme yang 53
Sumber dari on the spot trans 7 tgl 11-11-2011 jm 19.00
63
mengambil 8 bar dalam lagu tersebut yang tidak di ubah dalam lagu tersebut dari lirik nada atau pun arasemennya. dari segi apa yang bisa membedakan antara plagiatisme dengan influence (terpengaruh).
Kutipan wawancara bens leo : “ya bisa saya katakan tadi perbedaan antara plagiatisme dengan influence kalau plagiatisme itu menjiplak karangan lagu tersebut yang mengambil 8 bar dari lagu penyanyi band luar Kalau influence artinya terpengaruh itu dia membawakan lagu yang benar-benar membawakan lagu-lagu yang pernah terkenal. 54 Bisa di berikan contoh tseperti apa influence menurut pakar music Indonesia bahwa plagiatisme dan influence itu berbeda dalam segi bentuk apa perbedaan itu dan apakah bisa dilihat bahwa plagiatisme awal dari influence juga. Kutipan wawancara bens leo : Contohnya : saat kita berada di tempat makan kita sering melihat suatu penampilan yang merasa kita terbawa lagu-lagu yang pernah terkenal seperti : the beatles,koesploes berswadara dll.group band itu membawakan lagu tersebut seperti kalau di terpengaruh dengan the beattles dari pakain sampai gayanya di ikutin. Ada contoh lain group barata abadi jusman,jelly tobing .pemain drumnya abdi itu kalau dia menciptakan lagu nya dia mempengaruhi the beattles dan pengaruh itu tidak akan berlangsung lama itu itu terjadi pada saat-saat awal saja.akan membentuk suatu karakter contohnya seperti nidji ,nidji sangat menggemari cold 54
Wawancara bens leo pada tanggal 22-02-2012
64
play meniru vocalisnya cold play tapi pada album ke dua dan seterusnya nidji tidak membanding-bandingkan oleh cold play lagi . perbedaan pengaruh sama plagiat.jadi kalau plagiatisme itu.isme itu paham Kalau paham sejak awal plagiat .melakukan plagiat maka group-group macam ini sebetulnya akan tetap sama akan membawakan hal-hal sama. Dan itu terjadi plagiat dan terpengaruh itu sangat berbeda influence mendapatkan inspirasi.” 55 Dalam plagiatisme ada suatu kemiripian dengan influence apakah dalam kemiripan tersebut bener-benar mirip atau kah dengan bentuk ketidak sengajaan dalam kemiripan tersebut. Wawancara kilun sihombing : “Kemiripan dalam musik tidak berani si penjiplaknya di expose sudah begitu tidak sempurna juga maka yang di jiplaknya menjiplak ini tidak akan sempurna yang akan di copy dari beberapa mucul perbandingan.seperti ini kayanya pernah dengar ya lagu itu ada kemungkinana dia menjiplak mengangkat kembali atau dia mengkagumi karya itu.juga membuat lagu seperti itu. Pada dasarnya orang susah untuk jujur sifat tidak ada kepercayaan diri iri aku bisa buat dari dia sesuatu yang mirip supaya nanti masyarakat satu perbandingan. Kalau kesamaan – kesamaan tidak 100% plagiatisme karna factor penelitian apa namanya sesuatu yang mirip
tapi kalau misalnya keseriusan macem 100%
mungkin factor kebetulan. 56 Wawancara enjoy band : 55
56
Wawancara bens leo pada tanggal 22-02-2012 Wawancara kilun sihombing 27-11-2011
65
“Cirri-cirinya musik luar negri di bawakan musisi Indonesia walupun ada kemiripan seperti kemiripian 8 bar ya di sebut plagiatisme kalau plagiat mencari inspirasi ke band luar negri.inspirasi.tapi inspirasi mana dulu.tidak masalah kalau inspirasi ke luar negri tapimtidak meleceng aja.tapi kan ada hak cipta juga tapi di satu sisi kan kalau kita misalkan mengarang lagu nih kita inspirasi dari mana bohong aja donk kalau misalnya kunci-kunci meleset sama musik luar negri ke lagu orang tapi kalau misalnya bener-bner sama percis mah itu mah ga bsa bikin lagu bukan musisi itu namanya.nemjiplak (plagiatisme).” 57 4.3.0 HAK CIPTA TAYANGAN TELEVISI Hak cipta penayangan televisi pada dalam tayangan di televise saat ini terjadi perubahan atas hak cipta berbagai seni music yg akan mengandung sebuah karya,baik sebuah lirik lagu atau pun arasemen Musisi Indonesia dituntut lebih kreatif dan hati-hati dalam mengarang lagu Salah satu hal yang paling ditekankan dalam sosialisasi tersebut adalah hal baru yang disebut substantial part yg di maksud tersebut yg melihat sebuah karya asli murni ciptaan tersebut yg sudah di sahkan dalam undang-undang hak cipta tahun 2002.(UUD no 19 tahun 2002 pasal 18 ayat 1 dan 2) dalam pasal tersebut karya yg boleh di tayang Hingga
pada
akhirnya
stasiun-stasiun
televisi
tersebut
menyiarkan/menayangkan video klip setiap acara music televisi.dan sekarang ini lagi marak-marak nya plagiatisme music Indonesia berupa group,solo.bila ada terjadi plagiatisme biasa kena tindak pidana.antara televise , video music dan artis
57
Hasil wawanara dengan enjoy band 12-01-2012
66
musisi tersebut tanpa memiliki ijin atau lisensi dapat dikategorikan sebagai salah satu bentuk plagiatisme.
Hal ini dikarenakan untuk menayangkan video klip musik tersebut seharusnya stasiun televise menyaring lebih teliti untuk memastikan tidak ada plagiatisme tersebut dan benar-benar asli murni ciptaan karya tersebut atau pun video klip tersebut dalam undang-undang Hak Cipta tayangan televise seharusnya lebih teliti. Namun dalam hal ini stasiun televisi tidak terlalu tegas atas penyaringan tersebut yang akan mau menayangkan Tindakan plagiatisme merupakan suatu tindakan yang dapat merugikan bagi pemegang Hak Cipta dan juga pelakunya.
Bagi pemegang Hak Cipta, tindakan plagiarisme merugikan, karena selain terjadi pelanggaran hak ekonomi dari pemegang Hak Cipta, dalam tindakan plagiarisme terjadi juga pelanggaran hak moral dari pemegang Hak Cipta. Sedangkan bagi pelakunya tindakan plagiarisme merugikan karena akan menjeremuskan mereka kedalam kondisi yang menghambat mereka untuk kreatif dan maju.
Meskipun dipandang merugikan banyak pihak, pembuktian plagiarisme sebagai pelanggaran hak cipta tidak mudah karena pengaturan tentang plagiarisme dalam undang-undang Hak Cipta belum secara eksplisit. Hal ini diduga disebabkan adanya pandangan bahwa plagiarisme adalah perbuatan yang
67
melanggar etika, bukan melanggar hukum dan ditegakkan oleh perguruan tinggi, bukan oleh pengadilan. Perkara apakah suatu tindakan plagiarisme dapat dikategorikan sebagai pelanggaran Hak Cipta atau tidak, hal ini tergantung dari karya atau ciptaan tersebut apakah dilindungi oleh Hak Cipta atau tidak. Jika karya atau ciptaan tersebut dilidungi oleh Hak Cipta maka tindakan plagiarisme terhadap karya atau ciptaan tersebut dapat dikategorikan sebagai pelanggaran Hak Cipta.
Kutipan wawancara bens leo : “undang-undang menciptakan harus originalitas itu terjadi bila karya-karya itu terjadi kemiripan terjadi kemiripan di pertanggung jawabkan secara oral/berbicara secara lagu tersebut original/tidak .jadi misalnya original ada pembuktian bahwa di tulis kapan siapa membuat video klipnya atau lain-lain itu sudah mulai tayangan televise terus terang kadang-kadang berkaitan music audio visual sama video klip kadang-kadang pengaruh juga apa sebuah lagu tersebut itu terlahir. Kalau misalnya ada video klip music Indonesia yang mirip video klip luar negri apakah ada pelanggaran hak cipta tersebut.kalau bila ada pelanggaran seperti itu siapa yang bertanggung jawab apa pembuat video klip itu sendiri atau kah pihak stasiun televise itu sendiri. “bila ada kemiripan iya bisa di bilang pelanggaran di undang-undang hak cipta itu ada yang bertanggung jawab kedua belah pihak tapi sayangnya undangundang hak cipta lemah di Indonesia. misalanya ada sebuah lagu garap video
68
klipnya ternyata video klipnya mengambil video klip lagu barat dan itu bisa saja terjadi sehingga lagu itu mencontek ,dan video klip nya mencontek juga pada saat itu terjadi pelanggaran dua kali .intrusi berbeda,dari intrusi berbeda satunya adalah klip maker pencipta/video klip .menggarap video klip televise agak susah begitu melihat televisi ini mampu meredam seperti ini adaikata memang tidak ada orang-orang yang mempunyai kompentesi yang berkaitan dengan membajakan lagu.
dalam melanggarakan .hak cipta paling penting adalah mana di sosialisasikan dengan demikian masyarakat tau orang mengkritisi yang sebetulnya melanggar UUD. 58
Apa ada royaliti bahwa pihak televise berani menayangakan video clip tersebut tanpa di saring/melihat berapa kali.iya bisa di bilang sama-sama menguntungkan dari satu sama lain tapi tak melihat dari effek yang terjadi bisa sama-sama merugikan dari pihak televise dan dari video clip group band tersebut.
kutipan wawancara bens leo : “saya bilang pasti ada sebuah royalty dari pihak tersebut pasti ada perjanjian bila ada pelanggaran dari video klip,lagu tersebut.tapi kurangnya ketegasaan dalam bidang hukum di tanah air kita.melemahnya hokum tersebut dan banyak sekali music atau pun video klip yang percis sama music luar negri.yah…sangat prihatinkan. 58
Wawancara bens leo pada tanggal 22-02-2012 tempat kediaman bens leo cireundeu permais
69
bahwa peran rekan media televise tak seperti peran media radio yang masih peduli terhadap music luar negri ataupun music dalam negri sendiri. Kita ingat ulang kembali tentang peran-peran rekan-rekan radio karna radio itu terutama radio swasta radio yang sering mengudarakan lagu-lagu barat biasanya mereka melakukan kegiatan-kegiatan sifatnya investigasi .terhadap hal-hal melakukan pelanggaran begitu dengan lagu baru.dia pernah mendengarkan lagu itu kaya lagu barat maka dia bisa menempelkan itu di acara-acara mereka macem apresiasi yang tidak melakukan pelanggaran sama dan itu di lakukan televise seharunya begitu karna audio visual video klip maupun lagu rekam an itu sama-sama pentingya bila itu terjadi pelanggaran harus di tindas sesuai undang-undang no 19 tahun 2002 pasal 18” 59
kutipan wawancara enjoy band : Hak cipta tergantung dari sang penciptanya kalau misalkan sory nih misalkan ahmad dhani dia semua yang bikin lagu.yang mempunyai kuasa.bilang video musik yang mirip dengan musik luar negri di tayangkan oleh program tayangan musik itu suatu pelanggaran.cuman kadang-kadang musisi tidak sengaja atau pun sengaja.ada beberapa musisi Indonesia yang tak sadar/pun sadar bahwa musik nya plagiat musik luar negri sebeneranya menjadi sebuah pelanggaran. 60
59
60
Hasil Wawancara bens leo pada tanggal 22-02-2012
Hasil wawanara dengan enjoy band pemain musik 12-01-2012
70
4.3.1 TAYANGAN ON THE SPOT TRANS 7 Berkembangnya aliran jurnalistik baru, berpengaruh pula dalam jurnalistik televisi. Jurnalistik baru di televisi muncul sebagai suatu laporan audiovisual dengan format film cerita. Materi tetap berupa fakta dan sama sekali tidak dimainkan kembali atau direkayasa seperti dalam dokumenter. Memahami dokumenter, kita dihadapkan pada dua hal, yaitu sesuatu yang nyata, faktual (ada atau terjadi) dan esensial, bernilai atau memiliki makna Salah satu tayangan on the spot yang menghadirkan suatu keunikan dalam 7 vesi on the spot Mengetahui berbagai informasi yang unik dari berbagai belahan dunia memang menjadi daya tarik tersendiri. Inilah yang disuguhkan oleh program On The Spot. On The Spot adalah program informatif yang menayangkan berbagai hal unik yang terkadang tidak terpikirkan oleh kita sebelumnya dengan disertai penjelasan ringan. Cuplikan – cuplikan hal terunik tersebut diurutkan dalam segmen 7 hal versi On The Spot. dalam versi on the spot dalam sepecial music di dalam tema 7musik Indonesia dianggap plagiat terdiri dari Vicky Shu - Mari Bercinta 2 = plagiat Ashley Tisdale - Not Like That Cinta Mati 3 = plagiat Michael english-Do You believe in love Cinta Mati 2 = plagiat Sergio Mendez - Real Life D’Masiv - Cinta Ini Membunuhku >> plagiat MCR - I Don’t Love You Armada – mabuk cinta >>plagiat Michael Buble - Save the Last Dance for Me. Dhani & Chrisye (Jika Surga Dan Neraka) => Stephen Simmonds - Tears Never Dry
71
Joeniar Arief (Rapuh)
plagiat Jesse McCartney - Bleeding Love 61
Ada tidak memberikan effect negative kepada masyarakat atau kah sebaliknya ada suatu positif di masyarakat terhadap tayangan on the spot tentang tema 7plagiat music Indonesia.
Kutipan wawancara bens leo : “sayang sekali acara on the spot di trans 7 itu tidak secara terus-menerus kepada lagu-lagu bersifat plagiat atau sifatnya meniru.yang ada on the spot menurut saya ada beberapa unik atau gambar-gambar yang lucu misalnya daerah atau binatang aneh-aneh ada tujuan hal yg menarik di dunia biasanya di ambil di you tube.Nah yg 7 plagiat itu sebetulnya secara kebetulan saja dan saya nonton waktu itu itu sangat bagus sekali untuk subangsih dari rekan televise pada saat dia
mendengarkan lagu-lagu itu menjiplak lagu lain.dan itu positive sekali saya kira karna media audio radio kn cuman hanya di dengar .audio visual itu biasanya.beserta dengan bukti-bukti ini visualnya seperti apa lagunya seperti apa biasanya di bentuk seperti itu biasanya opini itu di lakukan saya sering kalai wawancara rekan-rekan infotaiment datang kesini untuk menanyakan bener ga mas lagu ini sama dengan lagu yang ini dan kalau saya Tanya seperti itu.
kalau saya tidak punya bukti saya tidak bisa ngomong tapi kalau itu ada bukti maka kita bisa menghitung berapa bar yang di ambil kemudian apakah lirik2nya 61
Sumber dari on the spot trans 7 tgl 11-11-2011 jm 19.00
72
di ambil secara utuh.baru kita bicara tentang penjiplakan.musik Indonesia banyak bukti bila ada lagu music Indonesia yang menjiplak music luar negri. 62 Setiap tayangan televise ada dampak positif dan negative seperti hal nya tayangan program on the spot versi 7musik Indonesia yg dianggap plagiatisme apakah suatu yg berdampak negative kepada masyarakat Indonesia atau kah berdampak positif tayangan tersebut.
Kutipan wawancara bens leo : “menurut saya itu suatu positive saya dukung terhadap program yg menayangkan program on the spot yg tema music Indonesia yang di anggap plagiat. masyarakat akan tau dan musisi yang baru di balantika akan tahu dan menyadari bahawa plagiat itu perbuatan yang tidak baik yang merugikan orang lain. seperti hal nya : anda punya karya mau gak karya anda di ambil orang lain tanpa ijin dari anda tanpa dapat sepersepun dari yg ngambil.pasti anda tidak mau kn? seperti hal nya begitu di music.waktu itu pernah pertama kali tayangan apa ya saya lupa waktu itu tayangan itu di cekal oleh para musisi yg membeberkan plagiatisme music Indonesia.saya tidak setuju ko musisi seperti itu kalau dia merasa karyanya bener-bener murni kenapa harus takut dan mencekal tayangan tersebut seharusnya mendukung tayangan tersebut.dan masyarakat juga bisa
62
Wawancara bens leo pada tanggal 22-02-2012
73
bener-bener memilih mana musisi yang benar-benar hasil karya murni atau tidak biar masyarakat yang menilai.” 63 dalam tayangan on the spot trans 7 menayangkan 7 versi musik Indonesia yang di anggap plagiat/menjiplak musik luar negri apa dalam tayangan tersebut benar – benar terbukti plagiat atau kah cumin hanya suatu kebetulan saja kutipan wawancara kilun sihombong : “dalam tayangan on the spot trans 7 Kembali dari personal dia melihat dari berkaca mata mana dulu kalau dia lihat dari berkaca mata di kirim pikiran kea rah plagiat dia bilang plagiat
kalau bilang itu
kreatifitas.kalau di pikir plagiat ya di bilang plagiat
di bilang tidak ada ya pasti kembali ke
masyarakat masyarakat kita punya intelegansi tinggi. 64 Ada tidak menurunya musik Indonesia bila sebagian musisi Indonesia menjiplak musik luar negri atau kah sebalik menjadi acuan musik Indonesia menjadi lebih baik Kutipan wawancara enjoy band : “Menurut gw sih tidak menurun musik Indonesia mungkin cumin jadi ilfill aja loh ko knpa harus menjiplak yah semuanya juga bingung gmna harus di perjelaskan segala sesuatu inspirasi dari luar negri banyakan musisi Indonesia ngambil ke
63
64
Wawancara bens leo pada tanggal 22-02-2012
Hasil wawancara dengan Kilun Sihombing producer music 27-11-2011
74
situ memang wajar mereka bagus-bagus tergantung kita plagiat bagaimana atau harus mirip atau juga sebagian doang. 65
4.3.2 Apresiasi dalam karya Suatu karya baik di perfileman,music,ataupun di media cetak atau pun elektronik
baik di berikan apresiasi positif dalam karya tersebut. Secara bahasa,
Apresiasi merupakan sesuatu yang berhubungan dengan melihat, mendengar, merasakan, dan memberi penghargaan atas sesuatu karya. Apresiasi juga bisa diartikan sebagai reaksi atau penilaian terhadap suatu aksi. Sehingga jika dihubungkan Apresiasi
sendiri merupakan cara kita melihat, mendengar,
merasakan dengan kata lain menikmati suatu karya yang ditampilkan. Setelah seseorang dapat merasakan apa yang disampaikan dan apa maksud esensi yang tertanam didalam suatu karya seni, biasanya seseorang akan memberikan apresiasinya bisa dalam bentuk applause, sekedar senyuman, beberapa pujian yang indah, dan penghargaan. Penghargaan juga bermacam-macam bisa penghargaan berupa nobel karena seseorang yang telah melakukan penelitian atau menemukan sesuatu yang sangat luar biasa bermanfaat dan berkontribusi bagi masyarakat luas. penghargaan oscar bagi mereka yang telah memberikan sesuatu yang luar biasa terhadap dunia perfilm-an dengan kategori film terbaik, aktris terbaik, aktor terbaik, sutradara terbaik dll. Penghargaan grammy merupakan penghargaan musik terbesar, dan diberikan
65
Hasil wawanara dengan enjoy band pemain musik 12-01-2012
75
kepada para musisi-musisi terbaik dunia, dan masih banyak lagi. Itu sebagai contoh tentang apresiasi dengan wujud penghargaan terhadap suatu karya.
Dalam kehidupan manusia, setiap yang kita lakukan selalu saja bisa berubah tanpa henti sehingga mencapai suatu kesempurnaan, setiap proses tercapainya kesempurnaan pasti ada suatu tingkatan-tingkatan yang mempengaruhi kegiatan tersebut sehingga memperoleh hasil yang di inginkan, di dalam kegiatan apresiasi sebagai kegiatan yang dilakukan oleh manusia tentu dapat berubah-ubah dan berbeda-beda juga. Perubahan ini sejalan dengan perkembangan ilmu pengetahuan dan tingkat pemahaman seseorang serta perubahan emosi atau kejiwaan seseorang, seiring bertambahnya usia dan pengalaman hidupnya.
Kutipan wawancara bens leo : “ apresiasi adalah bentuk dorongan akan masyarakat itu menggemari yang positif.kebagian dari kegiatan yang nantinya akan menunjukan .tentang perbaikan pada dirinya contohnya kalau itu kepada music kalau orang terbiasa nonton music-musik yang tidak terlalu katakana kualitas kurang bagus.suatu saat dia mendengarkan karya-karya bagus.kemudian apa namanya menikmati dari sedikit demi sedikit dia akan menyukai itu.orang mendengarkan music jazz .seringkali datang pergelaran jazz dalam gaya dia seolah-olah dia menyukainya .tapi kalau dia setiap kali ada pargelaran jazz dia datang lama-kelamaan dia akan suka.dan suka itu karna merasa di beri ruang apresiasi di beri ruang untuk menikmati kemudian mendalami apa yang dia nonton itulah apresiasi dan apresiasi music ini bagus langkah-langkah itu menuju pada original.saya
76
cenderung pada masyarakat Indonesia harus di beri kesempatan.di beri ruang untuk apresiasi music ada local indonesianya. 66
apresiasi adalah bentuk dorongan akan masyarakat itu menggemari yang positif seperti sebuah karya Pengertian apresiasi Apresiasi asal kata dari bahasa inggris,“apretiation”yaitu suatu kegiatan untuk melihat, menonton, menikmati, menilai, dan menghargai suatu karya seni. Apresiasi dapat dilakukan oleh siapa saja, dan pada berbagai cabang seni. Penghargaan, dan penilaian dalam apresiasi tergantung tingkat pemahaman masing-masing individu dengan menilai hal positif. Bila ada music Indonesia menciptakan karya yang menjiplak music luar negri apakah bisa mendapatkan apresiasi dari masyarakat itu sendiri.
kutipan wawancara bens leo : “ dia tetap dapat mendapatkan apresiasi meskipun tak akan bisa lama di blantika music Indonesia kalau di bidang music.jadi masyarakat tidak percaya lagi terhadap penyanyi/pun group band suatu karya bila ada yang menjiplak musik luar.ini khusus penyanyi/group band yg plagiat bukan seluruhnya musisi Indonesia saya yakin masih banyak musisi yg hasil karya yang benar – benar murni Ya saya kira wajar-wajar saja kalau kira apa rekan-rekan wartawan untuk mengkritisi sesuatu yang sebetulnya itu meniru dari music luar karna sebetulnya jeweran-jeweran atau sindiran tulisan,kritis itu terjadi mereka cinta group/artis, bersangkutan atau cinta kepada music Indonesia .jadi alangkah cilakanya. 67 66
Wawancara bens leo pada tanggal 22-02-2012
77
Apakah setiap karya perlu di kritisi untuk lebih bagus dan atau kah ada suatu kemunduran setelah di kritisi atau malah sebaliknya lebih maju pesat Sebenernya kritis itu positive atau tidak.
Kutipan wawancara bens leo : seseorang berkarya susah-susah yang menjiplak tidak di kritisi orang lain.lagu itu tidak pernah di dengar orang lain ,kalau saya bilang sih setelah berkarya kemudian ada yang di kritisi.yang kritis itu berupa baik memuji atau mengkritik dengan keras itu lebih bagus dari pada di diemin aja .jadi kalau d’masive di diemin aja dari dlu maka group itu dari dulu hilang begitu aja.sejak album pertama di tinggalin orang karna mencontek lagu orang,tapi karna di kritisi album nya mulai lumayan. bentuk-bentuk inilah yg berharap sekali pada pencipta lagu dan penyanyi Indonesia yang harusnya tetap di kritisi oleh masyarakat .dia mencontek kita bilang mencontek tapi kalau dia bagus kita bilang bagus agar bisa seperti karya yg lebih bagus dan murni. 68
4.3.3 HUBUNGAN ANTARA KOMUNIKASI DENGAN MUSIK Komunikasi massa
adalah sebuah komunikasi penyampaian pesan oleh
komunikator kepada komunikan dalam jumlah besar yang terjadi dalam media masaa modern seperti surat kabar ,film radio dan televise.jadi dalam artian yang 67 68
Wawancara bens leo pada tanggal 22-02-2012 Wawancara bens leo pada tanggal 22-02-2012
78
lain komunikasi pesan ialah penyebaran pesan dengan menggunakan media yang di tunjukan kepada masyarakat abstrak ,yaitu sejumlah orang yang tidak Nampak oleh penyampai pesan (effendy ,2002 p.50) .pesan sebagai macam bentuk,baik pesan maupun tulisan .demikian lah seperti halnya media massa yang mempunyai beberapa bentuk seperti cetak dan elektonik. 69 Dengan demikian komunikan dapat leluasa memilih bentuk pesan dan melalui media apa pesan tersebut akan di sampaikan.demikian pula dengan penyanyi sebagai komunikator untuk menyampaikan pesannya berbentuk lagu dengan media seprti kaset ,CD (compact disk) maupun vcd (video compact disk)music dapat di masukan kedalam suatu bentuk komunikasi massa karna memiliki berapa unsure ,karakterisitik dan fungsi sama dengan komunikasi massa memliki berapa unsur ,karakteristik sama dan fungsi sama dari komunikasi massa.
Dilihat dari definisinya komunikasi masa adalah pesan yang di komunikasikan melalui media massa pada sejumlah besar orang”(karlina,soemirat & komala,1999,p.13).musik,dalam hal ini lirik lagu pada dasarnya adalah pesan yang akan di sampaikan pada khalayak melalui media tertentu.sedangkan dari karakteristiknya,seperti yang di jelaskan oleh wrigth (1985) ada 8 karakter komunikasi massa yaitu : komunikatornya terlembaga,pesan bersifat umum,komunikan anonym dan heterogen,menimbulkan
69
Efendy, Onong Uchana, Ilmu Teori Filsafat Komunikasi, Bandung : Citra Aditya Bakti, 2003.
79
kespakatan,mengutamakan isi,linear dan bersifat sekilas”(karlinah, soemirat & komala, 1999,p.13,) 70
Musik merupakan salah satu bentuk komunikasai massa,karakter keduanya ada kesamaan yaitu bersifat linear dimana hubungan komunikasinya searah dari komunikator dari ke komunikannya : disini penyanyi sebagai komunikannya yang memberikan pesan secara searah
pada pendengaranya kemudian komunikan
anonim dan heterogen,maksudnya adalah dimana komunikator atau penyanyi tidak mengenal komunikator atau penyanyi tidak menganal komunikanya yang terdiri dari lapisan masyarakat yang berbeda .
lalu komunikatirnya terlembaga yaitu
adalah pesan yang sampai ke
komunikan melalui proses yang memerlukan banyak pihak yang terlibat ,maksudnya
adalah pihak penyanyi
memiliki struktur dalam menyampaikan
pesannya baik dalam bentuk rekaman suara maupun video,melalui proses melibatkan banyak pihak.selain itu jika terjadi complain terhadap penyanyi,pihak manajemenya juga akan ikut terlibat ,begitu pula dan akhirnya hasil karya di cekal,maka akan mempengaruhi perusahaan rekaman dimana ia bernaung.itulah kaitan antara komunikasi massa dengan music Kutipan wawancara bens leo ;
70
Komala,Sumirat dan karlinah, Siti.(1999).komunikasi massa,Jakarta : universitas terbuka
80
“ ada kaitanya antara komunikasi dengan music antara komunikator ke komunikan dalam bentuk lirik ataupun lagu.tergantung tema penyampain lagu seperti apa?barulah penonton bisa mencerna dan teresapi dalam lagu tersebut Contohnya : anda pernah menonton acara music kn disana banyak musisi Indonesia yg membawakan tema lagu beraneka ragam ada tema cinta,patah hati,dll 71
Berarti music itu memberikan suatu komunikasi penting terhadap berupa lirik/pun nada dalam lagu tersebut dan menjiwai dalam lagu itu dan terima oleh penonton yang bisa kita sebut audiens dalam komunikasi.tergantung tema lagu tersebut.yang bagaimana akan yang di nyanyikan
Kutipan wawancara bens leo : Saat anda menyaksikan lagu tersebut bagaiman responya pasti senang apalagi pas tema nya dengan hati persaan anda.disitulah terjadinya komunikasi.dan anda ikut bernyanyi seakan anda membalas respon ke penyanyi/group band dengan menyanyi ada lagi contoh yang lain yaitu : sepeti mendengarkan lagu halo-halo bandung,lagu Indonesia raya anda mendengarkan lagu tersebut pas hari momentnya.pasti merasakan semangat berkobar bila mendengar lagu tersebut. 72
71 72
Wawancara bens leo pada tanggal 22-02-2012 Wawancara bens leo pada tanggal 22-02-2012
81
Kaitan antara komunikasi dengan musik menurut pandangan produser musik yang saat ini sebagian musik Indonesia menjiplak musik luar negri Kutipan Wawancara kilun : Musik juga bisa menjadi jembatan secara komunikasi universal artinya semua bisa menkmati semua bisa memahami menyanyi dan memainkan alat musik itu. Kalau tidak di barengi penjiwaan bisa di bilang soul hampa.orang bisa di bilang emosinya jiwanya pasti yang memtik gitarnya kedengeranya itu secara emosi saya kasih contoh ebit g ade kemudian iwan false nanti bermain musik dengan emosional musik itu universal siapa saja yang menikmati dan siapa aja memahami. Ada juga lagu yang kita mengingat tuhan seperti lagu ebiet G ade,opic banyak lagu yang ada kaitan komunikasi gimana perasaan kita aja ter hadap lagu tersebut.itulah terjadinya komunikasi. 73 Musik adalah salah satu media ungkapan kesenian, musik mencerminkan kebudayaan masyarakat pendukungnya. Di dalam musik terkandung nilai dan norma-norma yang menjadi bagian dari proses enkulturasi budaya, baik dalam bentuk formal maupun informal. Musik itu sendiri memiliki bentuk yang khas, baik dari sudut struktual maupun jenisnya dalam kebudayaan.
Seni musik adalah cetusan ekspresi perasaan atau pikiran yang dikeluarkan secara teratur dalam bentuk bunyi. Bisa dikatakan, bunyi (suara) adalah elemen musik paling dasar. Suara musik yang baik adalah hasil interaksi dari tiga elemen, yaitu: irama, melodi, dan harmoni. Irama adalah pengaturan suara dalam suatu
73
Wawancara kilun sihombing 27-11-2011
82
waktu, panjang, pendek dan temponya, dan ini memberikan karakter tersendiri pada setiap musik. Kombinasi beberapa tinggi nada dan irama akan menghasilkan melodi tertentu. Selanjutnya, kombinasi yang baik antara irama dan melodi melahirkan bunyi yang harmoni. 74
Dalam pengembangan ilmu music
ini mencakup pengembangan dan
penerapan metode untuk menganalisis maupun menggubah musik, dan keterkaitan antara notasi musik dan pembawaan musik. Hal-hal yang dipelajari dalam musik mencakup misalnya suara, nada, notasi, ritme, melodi, Kontrapun Musik, harmoni, Bentuk Musik, Teori Mencipta Lagu, dll Suara Teori musik menjelaskan bagaimana suara dinotasikan atau dituliskan dan bagaimana suara tersebut ditangkap dalam benak pendengarnya. Dalam musik, gelombang suara biasanya dibahas tidak dalam panjang gelombangnya maupun periodenya, melainkan dalam frekuensinya. Aspek-aspek dasar suara dalam musik biasanya dijelaskan dalam tala (Inggris: pitch, yaitu tinggi nada), durasi (berapa lama suara ada), intensitas, dan timbre (warna bunyi).
Nada Suara dapat dibagi-bagi ke dalam nada yang memiliki tinggi nada atau tala tertentu menurut frekuensinya ataupun menurut jarak relatif tinggi nada tersebut terhadap tinggi nada patokan. Perbedaan tala antara dua nada disebut sebagai interval. Nada dapat diatur dalam tangga nada yang berbeda-beda. Tangga nada yang paling lazim adalah tangga nada mayor, tangga nada minor, dan tangga nada 74
Napsirudin, Drs, Dkk. 1996. Pendidikan Seni. Jakarta: Yudhistira.
83
pentatonik. Nada dasar suatu karya musik menentukan frekuensi tiap nada dalam karya tersebut. Nada dalam teori musik diatonis barat diidentifikasikan menjadi 12 nada yang masing-masing diberi nama yaitu nada C,D,E,F,G,A dan B. Serta nadanada kromatis yaitu Cis/Des, Dis/Es, Fis/Ges, Gis/As, dan Ais/Bes. Ritme Ritme adalah pengaturan bunyi dalam waktu. Birama merupakan pembagian kelompok ketukan dalam waktu. Tanda birama menunjukkan jumlah ketukan dalam birama dan not mana yang dihitung dan dianggap sebagai satu ketukan. Nada-nada tertentu dapat diaksentuasi dengan pemberian tekanan (dan pembedaan durasi). Notasi Notasi musik merupakan penggambaran tertulis atas musik. Dalam notasi balok, tinggi nada digambarkan secara vertikal sedangkan waktu (ritme) digambarkan secara horisontal. Kedua unsur tersebut membentuk paranada, di samping petunjuk-petunjuk nada dasar, tempo, dinamika, dan sebagainya. 75 Melodi Melodi adalah serangkaian nada dalam waktu. Rangkaian tersebut dapat dibunyikan sendirian, yaitu tanpa iringan, atau dapat merupakan bagian dari rangkaian akord dalam waktu (biasanya merupakan rangkaian nada tertinggi dalam akord-akord tersebut). Melodi terbentuk dari sebuah rangkaian nada secara horisontal. Unit terkecil dari melodi adalah Motif. Motif adalah tiga nada atau lebih yang memiliki maksud atau makna musikal. Gabungan dari Motif adalah Semi Frase, dan gabungan dari 75
Kodijat, Latifah. 1983. Istilah-Istilah Musik. Hal 76 Jakarta : Djambatan.
84
Semi Frase adalah Frase (Kalimat). Sebuah Melodi yang paling umum biasanya terdiri dari dua Semi Frase yaitu kalimat tanya (Antisiden) dan kalimat jawab (Konsekuen).
Harmoni Harmoni secara umum dapat dikatakan sebagai kejadian dua atau lebih nada dengan tinggi berbeda dibunyikan bersamaan, walaupun harmoni juga dapat terjadi bila nada-nada tersebut dibunyikan berurutan (seperti dalam arpeggio). Harmoni yang terdiri dari tiga atau lebih nada yang dibunyikan bersamaan biasanya disebut akord. 76
kutipan wawancara bens leo :
“ music itu sebetulnya susunan nada dan juga unsur-unsur bumi apa pun juga kalau itu di kasih dalam bentuk-bentuk susunan indah ada harmoninya maka akan jadi music yang bagus tapi juga ada music yang sebetulnya bentuknya ekspresi,dengan misalnya ada music bumi yang dulu di buat sebagai theme song/ilustrasi film pada tahun 1928 itu bunyibunyian itu ternyata ada yang dari jeruju sepeda kemudian di tambah pukulan klentongan kemudian ada kayu di pukulin pada akhirnya terbentuk nada-nada itu pun yang bunyi pada akhirnya menjadi
76
Kodijat, Latifah. 1983. Istilah-Istilah Musik. Jakarta : Djambatan.
85
music.musik itu ada unsur harmoninya misalnya dengan bentuk nada do,re,mi,fa,so,la,si,do itu akan menjadi indah. 77
Selain music dengan bentuk do,re,mi,fa,so,la,si,do,itu berupa susunan nada yang terdapat dalam music dan di mainkan alat music seperti gitar,bass dll. Disebut music juga tidak bila alat music itu berupa hanya dari alat iya bisa kita bilang seperti panci,kentongan dll.
Kutipan bens leo :
“ Iya, bisa juga tapi ada music yang lain music bunyi yang saya sebutkan tadi yang sering orang di pakai bentuk-bentuk music film misalnya seperti yang jeruji sepeda,kentongan dan lain-lain itu di satukan menjadi bagian memperindah gambar yang ada dan itu sama-sama unsure music itu. 78
4.3.4
PEMBAHASAAN
Setelah mengumpulkan data-data dari hasil penelitian maka dalam bab- per bab pembahasaan ini,peneliti membahas hasil penelitian berdasarkan kerangka pemikiran serta teori yang di gunakan sehingga dapat menjawab permasalahaan yang ada.plagiatisme
music indonesia menjadi hal suatu yang terbiasa dari
sebagain music Indonesia yang mirip dalam sebuah karya,dari lirik,nada,ataupun arasemen yang bisa kita lihat dalam suatu acara music di stasiun negri/swasta berupa visual dan audio Plagiarisme atau sering disebut plagiat adalah penjiplakan atau pengambilan karangan, pendapat, dan sebagainya dari orang lain dan 77 78
Wawancara bens leo pada tanggal 22-02-2012 Wawancara bens leo pada tanggal 22-02-2012
86
menjadikannya seolah karangan dan pendapat sendiri.Plagiat dapat dianggap sebagai tindak pidana karena mencuri hak cipta orang lain.
Perbuatan plagiatisme adalah perbuatan tercela sebab plagiatisme adalah sebuah tindakan yang melanggar kode etik, terutama kode etik ilmiah.Semua prosedur yang dilakukan dalam kegiatan ilmiah olehsemua orang dikategorikansebagai
ilmuwan
(kecuali
orang
yang
yang bisa
tidak
berjiwa
ilmuwan) dirancang untuk memenuhi dua asas moral, yaitu untuk
Menemukan kebenaran (kebenaran ilmiah) dan kejujuran (ke jujuran intelektual) .Plagiarisme sebagai perbuatan tercela karena dapat merugikan terhadap
penulisasli, membohongi para pembaca, membohongi publik,
danmenurunkan integritas diri. Plagiarisme merupakan hal yang tabu diseluruh universitas di dunia dan bagi siapa saja, merugikan orang lain yang karyanya atau idenya dicuri, dan merusak reputasi perguruan tinggi. Bahkan plagiarism dapat merusak integritas ke ilmuan, membunuh kreativitas, dan menghambat persaingan yang sehat (Adimihardja,2005)
Yang jelas plagiatisme itu sendiri merupakan suatu bentuk pelanggaran terhadap norma sosial, khususnya nilai-nilai yang berlaku di masyarakat terkait dengan soal ke jujuran.Dengan melakukan plagiarisme,seseorang telah berbuat tidak jujur karena mengakui sesuatu yang bukan miliknya, bukan hasil karyanya. Sebagai pelanggaran norma sosial, pelaku plagiarisme yang
87
ketahuan biasanya akan menerima sanksi sosial yang beraneka ragam, mulai dari cemoohan sampai kecaman atau bahkan pengucilan, dan bisa bertambah lagi dengan sanksi administratif manakala “dosa”tersebut dilakukan dalam lingkungan institusi akademik ataupun pers.
Namun terkadang tindakan plagiat disebabkan karena ketidak sadaran pelaku bahwa ia telah melakukan tindakan plagiatisme karena ia tidak tahu batasan-batasan sebuah tindakan termasuk sebuah tindakan plagiarisme ataubukan. Hal ini disebabkan karna kurangnya pengetahuan terhadap batasanbatasan sebuah tindakan itu tergolong tindak plagiat atau bukan sehingga menyebabkan kesengajaan melakukan tindakan plagiat.
Hal ini memang didasari atas ketidak sengajaan, tapi siapa yang tahu bahwa seseorang melakukan tindakan plagiat didasarkan kesengajaan atau tidak selain orang itu sendiri dan Tuhan? Maka dari itu sanksi y a n g d i b erikan tidak dibedakan dengan orang-orang yang memang terang-terangan melakukan tindakan plagiatisme.Maka dari itu alangkah baiknya untuk kita mengetahui apa batasan-batasan tersebut.
Dalam buku Bahasa Indonesia: Sebuah Pengantar Penulisan Ilmiah, Felicia Utoro dewo dkk. menggolongkan hal-hal berikutsebagai tindakan plagiarisme: •
Mengakui tulisan orang lain sebagai tulisan sendiri,
88
•
Mengakui gagasan orang lain sebagai pemikiran sendiri
•
Mengakui temuan orang lain sebagai kepunyaan sendiri
•
Mengakui karya kelompok sebagai kepunyaan atau hasil sendiri,
•
Menyajikan tulisan yang sama dalam kesempatan yang berbeda tanpa menyebutkan asal-usulnya
•
Meringkas dan memparafrasekan (mengutip tak langsung) Tanpa menyebutkansumbernya, dan
•
Meringkas dan memparafrasekan dengan menyebut sumbernya, tetapi rangkaian kalimat dan pilihan katanya masih terlalu sama dengan sumbernya.
Sementara itu hal-hal yang tidak tergolong plagiatisme: •
menggunakan informasi yang berupa fakta umum.
•
menuliskan kembali (dengan mengubah kalimat atau parafrase) opini orang lain dengan memberikan sumber jelas.
•
Mengutip secukupnya tulisan orang lain dengan memberikan tanda batas jelas bagian kutipan dan menuliskan sumbernya.
•
Di music menuliskan nama pencuipta lagu tersebut bila ada kemiripan dalam lagu tersebut.
Sementara itu hal-hal yang tidak tergolong plagiatisme: menggunakan informasi yang berupa fakta umum.
89
menuliskan kembali (dengan mengubah kalimat atau parafrase) opini orang lain dengan memberikan sumber jelas. Mengutip secukupnya tulisan orang lain dengan memberikan tanda batas jelas bagian kutipan dan menuliskan sumbernya.
Sementara itu contoh-contoh dari tindakan plagiatisme adalah : Dalam bidang akademis: •
Menyalin atau menjiplak skripsi/thesis/disertasi/karya ilmiah milikorang lain secara mentah-mentah.
•
Mengutip opini/gagasan orang lain dan memasukkannya kedalam skripsi/thesis/disertasi/karya ilmiah tanpa menyantumkan sumbernya.
Dalam bidang sastra dan seni : •
Menjiplak kata-kata pada puisi, prosa ataupun karya sastra lainnya dan mengakuinya sebagai karyanya sendiri
•
Menjiplak lirik lagu, ritmik, maupun nada sebuah lagu milik orang lain dan mengakuinya sebagai karya sendiri
Kerugian-kerugian yang ditimbulkan dari tindakan plagiatisme adalah sebagai ber i k u t : Kerugian bagi penulis/pencipta lagu asli :
90
Menghasilkan sebuah karya pastinya adalah bukan suatu hal yang mudah dan memerlukan usaha yang besar. Jika anda sebagai penulis, tentu anda akan merasa kesal ketika melihat karya anda dijiplak orang lain tanpa seizing anda dan tanpa mencantumkan sumbernya bukan? Sang plagiator juga bisa memfitnah penulis aslinya dengan menyatakan bahwa penulis aslinya lah yang melakukan plagiarisme bukan dirinya.
Kerugian dan keuntungan bagi plagiator : Sebuah
tulisan
memerlukan
referensi
agar
kandungannya
terjamin
kebenarannya. Tulisan seorang plagiator tidak mencantumkan sumbernya sehingga kebenarannya diragukan. Bisa jadi tulisan yang tanpa ref erensi merupakan HOAX atau berita bohong. Contohnya anda membicarakan masalah agama tanpa mencantumkan sumbernya (kitab suci), tidak ada seorang pun yang akan menerima pendapat anda Keuntungan bagi plagiator dalam music Dalam music plagiator/pelaku mengambil untung dalam mengambil karya tersebut Dengan menjiplak lagu tersebut tanpa ijin dari pencipta yang asli tanpa Memberi royalty lagu tersebut.
Tindakan plagiarisme juga akan berdampak pada perekonomian terutama sektor industri kreatif seperti industri musik dan film karena dengan adanya sifat plagiat yang tumbuh di masyarakat, para seniman dan musisi luar negri takut karya-karya mereka yang dihasilkan dengan susah payah dijiplak oleh oknumoknum tidak bertanggung jawab. Hal ini dikaitkan dengan dampak negatif dari
91
sifat plagiarisme yaitu membunuh kreativitas masyarakat karena masyarakat akan malas untuk berkreasi. Kreasi memiliki nilai beli sehingga berkurangnya kreasi yang dihasilkan masyarakat akan mempengaruhi
perekonomian secara
keseluruhan.
SANKSI ATAS TINDAKAN PLAGIATISME Berdasarkan UU No.20/2003, HAK CIPTA sanksi atas tindakan plagiaitsme adalah sebagai berikut: 1.bila ada kesamaan dalam bidang seni yaitu music berupa arasemen,chord,nada,dll dalam menjiplak keseluruhan/7bar dalam lagu tersebut (pasal25 ayat 2) 2. bila terbukti ada penjiplakan dalam lagu tersebut sebagaimana dimaksud dalam Pasal 25 ayat (2) terbukti merupakan jiplakan dipidana dengan pidana penjara paling lama dua tahun dan/atau pidana denda paling banyak Rp200.000.000,00 (dua ratus jutarupiah)
Selaku pakar music Indonesia yaitu om bens leo menjelaskan plagiatisme Adalah hal yang haram dilakukan hal ini patut di garis bawahi, mengingat dunia Internasional telah mengakui adanya payung hukum yang melindungi hak cipta seseorang. Selain itu kemajuan pesat di bidang teknologi informasi membuat plagiatisme akan cepat diketahui publik.
92
Plagiatisme sebenarnya dapat dicegah,selain dengan cara memberikan hukuman atau sanksi yang tegas terhadap para pelakunya tetapi juga engansosialisasi dan pendidikan. Salah satunya adalah dengan memberikan pendidikan
filsafat,
memberikan
pengertian
tentang
kaidah
ilmu
penget a h u a n , memberikan pengertian mengenai kode etik ilmiah , dan lainlain.
Dengan ilmu filsafat diharapkan musisi Indonesia dapat berpikir lebih arif dan bijaksana,dapat
berpikir
kritis,
dan
memiliki
pikiran
yang
produktif (menciptakan sesuatu yang baru)bukan reproduktif (menciptakan berdasarkan hal-hal yang sudah ada).Dengan adanya plagiatisme membunuh kreativitas dan membuat wawasan mayarakat menjadi sempit karena masyarakat lebih memilih untuk menjiplak atau membuat sesuatu berdasarkan hal-hal yang sudah ada sehingga tidak adanya inovasi dalam berkehidupan bermasyarakat sehingga menciptakan masyarakat yang stagnan tanpa perkembangan dan hal-hal baru. dan menjadi generasi penerus musisi Indonesia yg baru mencontoh lebih memilih untuk menjiplak atau membuat susuatu yg berdasarkan sudah ada tidak adanya berkreasi terhadap karya yg baru.
Kaidah norma dan etika ber f u n g si untuk menjadi sebuah kompas moral atau tolok ukur untuk menentukan baik atau buruknya sebuah tindakan manusia atau bisa dibilang suara hati nurani kita. Seperti yang kita ketahui tindakan plagiatisme adalah sebuah tindakan tercela sehingga tentu bertentangan dengan
93
hati nurani kita sehingga dengan adanya pengrtian mendalam tentang kaidah norma dan etika diharapkan dapat mencegah tindakan plagiatisme. Kutipan wawancara bens leo : “Plagiatisme bisa di cegah bila ada ketegesaan hak cipta karya itu sendri dan seharusnya di Indonesia punya lembaga musik itu sendri bila sebelum di tayangan ke media televise. 79
4.4.5 HAK CIPTA TAYANGAN TELEVISI
Hak cipta penayangan televisi pada dalam tayangan di televise saat ini terjadi perubahan atas hak cipta berbagai seni music yg akan mengandung sebuah karya,baik sebuah lirik lagu atau pun arasemen Musisi Indonesia dituntut lebih kreatif dan hati-hati dalam mengarang lagu Salah satu hal yang paling ditekankan dalam sosialisasi tersebut adalah hal baru yang disebut substantial part yg di maksud tersebut yg melihat sebuah karya asli murni ciptaan tersebut yg sudah di sahkan dalam undang-undang hak cipta tahun 2002.(UUD no 19 tahun 2002 pasal 18) dalam pasal tersebut karya yg boleh di tayang
Hingga pada akhirnya stasiun-stasiun televisi tersebut menyiarkan/menayangkan video klip tanpa penyaringan terlebih dahulu setiap acara music televisi.dan sekarang ini lagi marak-marak nya plagiatisme music Indonesia berupa group,solo.bila ada terjadi plagiatisme biasa kena tindak pidana.antara televise , video music dan artis musisi tersebut tanpa memiliki ijin atau lisensi dapat dikategorikan sebagai salah satu bentuk plagiatisme. 79
Wawancara bens leo 22-02-20012
94
95
96
97