APLIKASI SISTEM INFORMASI MANAJEMEN KEPEGAWAIAN (SIMPEG) UNTUK PROSES ADM. PTT & PENUGASAN KHUSUS SECARA ONLINE Oleh : KEPALA BAGIAN MUTASI PEGAWAI
Disampaikan pada Pertemuan Koordinasi Penyusunan Formasi Penugasan Khusus Dan Sosialisasi Kepmenkes 683/MENKES/SK/III/2011 Surabaya, Oktober 2011
KEBIJAKAN 1.
2.
Seleksi Pengangkatan PTT dan Penugasan Khusus yang menjadi Tupoksi Biro Kepegawaian dalam Permenkes 1144 tahun 2010 Kepmenkes Nomor 683 Tahun 2011 yang mewajibkan proses adm. Pegawai Tidak Tetap melalui aplikasi SIMPEG Kemenkes
LATAR BELAKANG Kebutuhan data untuk : 1. 2.
3. 4.
Perencanaan Kebutuhan Tenaga (formasi); Perencanaan Kebutuhan Dana (gaji, tunjangan, insentif, dll); Pengembangan tenaga (termasuk promosi); Percepatan Proses admistrasi Kepegawaian (terutama Rrekruitmen & Perpanjangan PTT). Dibutuhkan Suatu Sistem yang Dapat merekam row data pegawai, user friendly, berbasis jaringan (agar terpusat) dan mudah di akses, serta dapat menghasilkan ouput yang diperlukan secara cepat, akurat, dan terkini
TUJUAN 1.
2.
3. 4.
5.
Percepatan Proses Administrasi Kepegawaian; Keseragaman Data antara Pusat dan Daerah; Perencanaan SDM di Sarana Kesehatan; Meminimalisir kesalahan produk administrasi kepegawaian yang dibuat; Proses pengelolaan kepegawaian menjadi lebih tertib administrasi.
PERMASALAHAN SIMPEG DALAM PENGELOLAAN DATA PTT PUSAT 1.
2.
Adanya perbedaan data yang mengakibatkan berbagai aspek, antar lain : Perencanaan formasi dan gaji kurang tepat Adanya PTT tidak bergaji/terlambat; Proses Administrasi kepegawaian yang terlambat (terutama perpanjangan);
MEKANISME PENGGUNAAN SIMPEG
Aplikasi ditanam dalam 1 server dan dapat di akses melalui internet, alamat : www.ropeg-kemenkes.or.id;
Klien dapat mengakses sistem menggunakan user name dan password;
User name dan password yang digunakan menentukan level akses dan hak akses terhadap modul yang tersedia
Masing-masing Provinsi/Kab/Kota hanya dapat meng-entry dan meng-update data yang menjadi tanggung jawabnya di lingkungan masing-masing (dibatasi oleh manajemen user).
dengan
MEKANISME PENGANGKATAN DR/DRG PTT SECARA ONLINE KEMENKES
PROVINSI
REGISTRASI ON LINE
1
VALIDASI
2
KAB/KOTA
5 SK PENUGASAN
SPMT
7 SK PENEMPATAN
6 SPMT
PROSES SKORING
3
SK PENGANGKATAN 4
INSERT
8
SMB
DELETE
DATA SIMPEG
MEKANISME PENGANGKATAN BIDAN PTT SECARA ONLINE KAB/KOTA
KEMENKES
ENTRY FORMASI/ ENTRY KEBUTUHAN
1
ENTRY USUL & DATA BIDAN
2
SK PENEMPATAN
7
PROVINSI
SK PENGANGKATAN
5
VERIFIKASI DATA BIDAN
3
CETAK USUL DATA BIDAN
4 SPMT
SK PENUGASAN KOLEKTIF
8
SMB
6 INSERT
DELETE
DATA SIMPEG
9
MEKANISME PENUGASAN KHUSUS SECARA ONLINE KAB/KOTA
KEMENKES
ENTRY FORMASI/ ENTRY KEBUTUHAN
1
ENTRY USUL & DATA PENUGASAN KHUSUS
2
SK PENEMPATAN
7
PROVINSI
VERIFIKASI DATA BIDAN
SK PENGANGKATAN
5
3
CETAK USUL DATA 4 PENUGASAN KHUSUS SPMT SK PENUGASAN KOLEKTIF
8
SMB
6 INSERT
DELETE
DATA SIMPEG
9
CONTOH PRODUK PENGANGKATAN/PENUGASAN DR/DRG PTT
MENU PENUGASAN DR/DRG PTT
11
SK PENUGASAN DARI PROVINSI
12
SPMT DARI PROVINSI
13
SK PENEMPATAN DARI KAB/KOTA
14
SPMT DARI KAB/KOTA
15
CONTOH PRODUK PENGANGKATAN BIDAN PTT
MENU PENGANGKATAN PTT
17
FORM ENTRY DATA BIDAN
18
VERIFIKASI/VALIDASI DATA BIDAN
19
SK PENUGASAN BIDAN DARI PROVINSI
20
SK PENEMPATAN BIDAN DARI KAB/KOTA
21
DAFTAR LAMPIRAN SK
22
SPMT DARI KAB/KOTA
23
CONTOH PRODUK PENGANGKATAN PENUGASAN KHUSUS
MENU PENGANGKATAN PENUGASAN KHUSUS
25
FORM ENTRY DATA PENUGASAN KHUSUS
26
VERIFIKASI PENUGASAN KHUSUS
27
SK PENUGASAN KHUSUS DARI PROVINSI
28
SK PENEMPATAN PENUGASAN KHUSUS
29
DAFTAR LAMPIRAN SK
30
SPMT DARI KAB/KOTA
31
KONTAK R. GIRI WURJANDARU, SKM, M.Kes Kepala Bagian Mutasi Pegawai Hp. 08158000445 IKA KURNIASIH, S.Kom Kepala Sub Bagian Informasi dan Tata Naskah Hp. 081514056784 Staf IT Biro Kepegawaian 1. AANG ABU AZHAR, S.Kom (Hp. 08118883031) 2. TIRTA PRATAMA (Hp. 08179909202) 3. EFNU KRISWANTORO (Hp. 081118883031) 4. HILMAN ARBIAN TOMMY (Hp. 081908888047) 5. SIGIT WIBOWO (Hp. 089638486677) 6. HANDY NASTITI (Hp. 08997965066)