APLIKASI PEMBELAJARAN HADITS ARBA’IN MENGGUNAKAN ADOBE FLASH PROFESSIONAL CS 5.5
TUGAS AKHIR
RIDWAN FADLI 112406083
PROGRAM STUDI D–III TEKNIK INFORMATIKA DEPARTEMEN MATEMATIKA FAKULTAS MATEMATIKA DAN ILMU PENGETAHUAN ALAM UNIVERSITAS SUMATERA UTARA MEDAN 2014
Universitas Sumatera Utara
APLIKASI PEMBELAJARAN HADITS ARBA’IN MENGGUNAKAN ADOBE FLASH PROFESSIONAL CS 5.5
TUGAS AKHIR Diajukan untuk melengkapi tugas dan memenuhi syarat mencapai gelar Ahli Madya
RIDWAN FADLI 112406083
PROGRAM STUDI D-III TEKNIK INFORMATIKA DEPARTEMEN MATEMATIKA FAKULTAS MATEMATIKA DAN ILMU PENGETAHUAN ALAM UNIVERSITAS SUMATERA UTARA MEDAN 2014
Universitas Sumatera Utara
PERSETUJUAN
Judul
: APLIKASI PEMBELAJARAN HADITS ARBA'IN MENGGUNAKAN ADOBE FLASH PROFESSIONAL CS 5.5
Kategori Nama NomorIndukMahasiswa Program Studi Departemen Fakultas
: Tugas Akhir : Ridwan Fadli : 112406083 : Diploma III Teknik Infomatika : Matematika : Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam Universitas Sumatera Utara
Disetujui di Medan, Juni 2014
DisetujuiOleh DepartemenMatematika FMIPA USU Ketua,
Pembimbing,
Dr. EllyRosmainiM.Si NIP. 196005201 198503 2 002
Drs. Marihat SitumorangM.Kom NIP. 19631214 198903 1 001
i Universitas Sumatera Utara
PERNYATAAN
APLIKASI PEMBELAJARAN HADITS ARBA’IN MENGGUNAKAN ADOBE FLASH PROFESSIONAL CS 5.5 TUGAS AKHIR
Saya mengakui bahwa tugas akhir ini adalah hasil karya sendiri, kecuali beberapa kutipan dan ringkasan yang masing-masing disebutkan sumbernya.
Medan,
Juni2014
RIDWAN FADLI 112406083
ii Universitas Sumatera Utara
PENGHARGAAN
Puji dan syukur penulis ucapkan atas kehadirat Allah SWT yang telah memberikan Rahmat serta Hidayah kepada kita semua, sehingga berkat Karunia-Nya penulis dapat menyelesaikan Tugas Akhir dengan baik yang berjudul “APLIKASI PEMBELAJARAN HADITS ARBA'IN MENGGUNAKAN ADOBE FLASH PROFESSIONAL CS 5.5”. Terimakasih penulis sampaikan kepada Bapak Drs. Marihat Situmorang M.Kom selaku pembimbingyang telah meluangkan waktunya selama penyusunan tugas akhir. Terimakasih kepada Ibu Dr. EllyRosmainiM.Si selaku Ketua Progam Studi D3 Teknik Infomatikna FMIPA USU, Bapak Syahriol, S.Si, M.IT selaku Sekretaris Program Studi D3 Teknik Informatika FMIPA USU, Bapak Prof. Dr. Tulus, M.Si dan Ibu Dr. Mardiningsih, M.Si selaku Ketua Departemen dan Sekertaris Departemen Matematika FMIPA USU, Bapak Dr. Sutarman M.Sc selaku Dekan FMIPA USU, seluruh Staff dan Dosen Program Studi D3 Teknik Informatika FMIPA USU, pegawai FMIPA USU, dan rekan-rekan kuliah. Teristimewa kepada kedua orang tua dan keluarga dan yang selama ini memberikan bantuan dan dorongan yang diperlukan. Semoga Allah SWT akan membalasnya.
iii Universitas Sumatera Utara
APLIKASI PEMBELAJARAN HADITS ARBA’IN MENGGUNAKAN ADOBE FLASH PROFESSIONAL CS 5.5
ABSTRAK
Sulitnya mempelajari dan memahami tentang hadits arba’in membuat banyak siswa/pelajar umat muslim merasa enggan dan malas ,mereka lebih senang bermain daripada belajar hadits arba’in.untuk mengatasi masalah ini,digunakanlah suatu aplikasi pembelajaran komputer yang menarik dan interaktif.Aplikasi pembelajaran komputer tersebut dikembangkan dengan menggunakan perangkat lunak Adobe Flash Professional Cs 5.5.Dengan animasi yang dihasilkan dari metode Motion Tween,Frame by Frame dan ActionScript akan membuat tampilan aplikasi ini menjadi lebih menarik.Dengan demikian,diharapkan agar para siswa umat muslim tidak akan merasa enggan ataupun malas lagi dalam mempelajari Hadits Arba'in.
iv Universitas Sumatera Utara
APPLICATIONLEARNING HADITS ARBA’IN USE ADOBE FLASH PROFESSIONAL CS 5.5
ABSTRACT
Difficulty to learn and understand about Hadits Arba'in to make a lot of elementary school are dislike and lazy.they are happier to play than study.To Overcome this problem,is used the application of computer learning in an interisting and interactive.The application of computer learning is expended by software Adobe Flash Professional CS 5.5.Animation produced by the method of Motion Tween,Frame by Frame and ActionScript will make display of the application be more interesting,thus,it is hoped that students muslim will not feel dislike or lazy again to learn Hadits Arba'in
v Universitas Sumatera Utara
DAFTAR ISI
Halaman Persetujuan Pernyataan Penghargaan Abstrak Abstract Daftar Isi DaftarTabel DaftarGambar Bab 1
Bab 2
i ii iii iv v vi viii ix
PENDAHULUAN 1.1 LatarBelakang 1.2 PerumusanMasalah 1.3 BatasanMasalah 1.4 TujuanPenelitian 1.5 ManfaatPenelitian 1.6 MetodePenelitian 1.7 SistematikaPenulisan
1 2 2 3 3 3 4
LANDASAN TEORI 2.1. Sekilas Tentang Flash 2.2. Dasar-dasar Penggunaan Adobe Flash Professional Cs 5.5 2.2.2. Tampilan Area kerja 2.2.3. Panel Tool 2.2.4. Library 2.2.5. ActionScript 2.3. Pengertian Hadits 2.3.1. Hadits Qudsie 2.3.2. Pengertian Matan dan Sanad 2.3.3. Musthalah Hadits 2.3.3.1. Kualifikasi Hadits dari Segi Kuantitas Perawi 2.3.3.2. Kualifikasi Hadits Ahad Berdasarkan Kualitas 2.3.4. Hadits Maudlu’ 2.4. Hadits Arba’in 2.4.1. Sekilas tentang Hadits Arba’in 2.4.2. Pentingnya mengkaji Hadits Arba’in 2.4.3. Biography Singkat Imam Nawawiy 2.4.4. Hadits-Hadits Dari Kitab Hadits Arba’in 2.4.4.1. Niat Adalah Jiwanya Amal Sholeh 2.4.4. 2.Menyibukkan Diri Dengan Sesuatu yang Bermanfaat 2.4.4.3. Ukhuwah Islamiyah
6 7 7 9 14 14 15 15 16 16 17 17 19 19 20 20 20 25 25 28 30
vi Universitas Sumatera Utara
2.4.4.4. Jangan Marah 2.4.4.5. Takwa Kepada Allah dan Akhlak Terpuji 2.4.4.6. Malu Adalah Sebagian Dari Iman
31 33 36
2.4.4.7. Larangan Berbuat Kerusakan 2.4.4.8. Persaudaraan dan Hak-Hak Sesama Muslim 2.4.4.9. Kesulitan Akan Dimudahkan
38 40 43
Bab 3 PERANCANGAN SISTEM Analisa Perancangan Sistem 3.2. Pemodelan Sistem 3.3. Flowchart 3.4. Perancangan Tampilan 3.4.1. Halaman Awal 3.4.2. Halaman Menu 3.4.3. Halaman Hadits 3.4.4. Halaman Hadits Arba’in 3.5 Pembuatan Storyboard Bab 4
Bab 5
3.1. 46 47 48 51 51 52 52 53 53
Implementasi Sistem 4.1. Tampilan Menu Utama 4.2. Tampilan Tombol Hadits
55 56
Kesimpulan dan Saran 5.1. Kesimpulan 5.2. Saran
57 58
DaftarPustaka Lampiran
x
vii Universitas Sumatera Utara
DAFTAR TABEL
Nomor Tabel 3.1. 3.2.
Judul
Halaman
Simbol-Simbol Flowchart Storyboard Perancangan
48 54
viii Universitas Sumatera Utara
DAFTAR GAMBAR
Nomor Gambar 2.1. 2.2. 2.3. 2.4. 2.5. 3.1. 3.2. 3.3. 3.4. 3.5. 3.6. 4.1. 4.2.
Judul
Halaman
Tampilan Startpage Adobe Flash Professional Cs 5.5 7 Tampilan Area Kerja Adobe Flash Professional Cs 5.5 8 Tampilan Panel Tools 10 Libary 14 Actionscript Pane 47 Diagram Pohon Perancangan Aplikasi Hadits Arba’in Menggunakan49 Adobe Flash Professional Cs 5.5 Flowchart Aplikasi Hadits Arba’in 51 Kerangka Halaman Awal 52 Kerangka Halaman Menu 52 Kerangka Hadits 52 Kerangka Hadits Arba’in 53 Halaman Menu Utama 56 Halaman Tombol Hadits 57
ix Universitas Sumatera Utara