ANALISIS HUBUNGAN KESELAMATAN DAN KESEHATAN KERJA (K3) KARYAWAN TERHADAP KINERJA KARYAWAN (STUDI KASUS PT. XYZ BAGIAN PRESSING)
Oleh: MUHAMMAD GALA NOTO NOEGROHO H24103130
DEPARTEMEN MANAJEMEN FAKULTAS EKONOMI DAN MANAJEMEN INSTITUT PERTANIAN BOGOR 2009
ABSTRAK Muhammad Gala N Noegroho. Analisis Hubungan Keselamatan dan Kesehatan Kerja (K3) Karyawan Terhadap Kinera Karyawan (Studi Kasus PT. XYZ Bagian Pressing). Dibawah bimbingan Ma’mun Sarma. Persaingan industri yang semakin ketat menuntut perusahaan untuk mengoptimalkan seluruh sumber daya yang dimiliki dalam menghasilkan produk berkualitas tinggi. Proses produksi dapat berjalan baik karena dikendalikan oleh tenaga kerja, Selain tenaga kerja penggunaan berbagai alat dan mesin yang semakin modern menyebabkan karyawan tidak akan terlepas dari resiko yang menyangkut keselamatan dan kesehatan kerja sehingga membutuhkan perhatian khusus dari berbagai pihak yang berkaitan seperti manajemen dan tenaga kerja. PT. Pratama Abadi Industri (PAI) merupakan sebuah industri padat karya yang bergerak di bidang industri sepatu olah raga. Aset perusahaan terpenting dalam memberikan produk berkualitas adalah karyawan. Tanpa adanya kinerja karyawan yang baik maka perusahaan tidak akan berjalan dengan baik. PT XYZ menerapkan K3 karena menyadari bahwa setiap karyawan berhak untuk mendapatkan jaminan keselamatan dan kesehatan pada saat bekerja. Perlindungan tenaga kerja dari bahaya dan penyakit akibat kerja sangat dibutuhkan oleh karyawan agar merasa aman dan nyaman. Pressing merupakan salah satu Bagian dari factory 5, bagian Pressing menggunakan alat berat dan mesin serta penggunaan mesinnya dilakukan secara manual maka berpotensi terjadinya resiko bahaya kecelakaan dan gangguan kesehatan lebih besar dari bagian lain pada PT. XYZ. Tujuan penelitian ini adalah 1) Mengkaji penerapan program K3 di bagian pressing, 2) Mengkaji kinerja karyawan bagian pressing PT XYZ, 3) Merumuskan solusi alternatif antara program K3 dengan kinerja karyawan bagian pressing PT XYZ. Sampel diambil sebanyak 100 responden karyawan bagian pressing. Alat analisis yang digunakan adalah analisis deskriptif untuk menjelaskan data secara umum dengan menggunakan persentase dan rataan yang disajikan dalam bentuk tabel dan kemudian diinterpretasikan. Korelasi rank spearman digunakan untuk mengukur tingkat keeratan hubungan antara variabel satu dengan variabel yang lain. Karakteristik umum responden karyawan pressing adalah sebagian besar laki-laki, usia responden relatif muda (20-30 tahun), dengan tingkat pendidikan yang paling banyak yaitu SMA, rata-rata responden memiliki masa kerja 1-5 tahun. Berdasarkan hasil analisis bahwa secara umum penerapan K3 di bagian pressing tergolong baik, begitu pun dengan kinerja karyawan di bagian pressing tergolong baik dan berdasarkan hasil uji korelasi rank spearman bahwa keselamatan dan kesehatan kerja (K3) memiliki hubungan positif, sangat nyata dan berkorelasi substansial (agak kuat) dengan kinerja karyawan di bagian pressing pada PT. XYZ. Berdasarkan hasil penelitian disarankan sebagai berikut: 1) Perusahaan perlu mengontrol fasilitas dan sarana kerja yang dapat menunjang karyawan dalam menyelesaikan pekerjaannya, 2) Perusahaan perlu memperhatikan dan mengontrol kembali pelaksanaan program K3 karena perhatian yang besar dari manajemen perusahaan mengenai masalah K3 dapat memotivasi karyawan untuk meningkatkan kinerjanya.
ANALISIS HUBUNGAN KESELAMATAN DAN KESEHATAN KERJA (K3) KARYAWAN TERHADAP KINERJA KARYAWAN (STUDI KASUS PT. XYZ BAGIAN PRESSING)
SKRIPSI sebagai salah satu syarat untuk memperoleh gelar SARJANA EKONOMI pada Departemen Manajemen Fakultas Ekonomi dan Manajemen Institut Pertanian Bogor
Oleh: MUHAMMAD GALA NOTO NOEGROHO H24103130
DEPARTEMEN MANAJEMEN FAKULTAS EKONOMI DAN MANAJEMEN INSTITUT PERTANIAN BOGOR 2009
INSTITUT PERTANIAN BOGOR FAKULTAS EKONOMI DAN MANAJEMEN DEPARTEMEN MANAJEMEN
ANALISIS HUBUNGAN KESELAMATAN DAN KESEHATAN KERJA (K3) KARYAWAN TERHADAP KINERJA KARYAWAN (Studi Kasus PT. XYZ) SKRIPSI sebagai salah satu syarat untuk memperoleh gelar SARJANA EKONOMI pada Departemen Manajemen Fakultas Ekonomi dan Manajemen Institut Pertanian Bogor
Oleh: MUHAMMAD GALA NOTO NOEGROHO H24103130
Menyetujui, Mei 2009
Dr. Ir. Ma’mun Sarma, MS, M.Ec Dosen Pembimbing
Mengetahui,
Dr. Ir. Jono M. Munandar, M.Sc. Ketua Departemen
Tanggal Ujian : 13 April 2009
Tanggal Lulus : ......... 2009
KATA PENGANTAR
Alhamdulillah, penulis panjatkan puji syukur kepada Allah SWT yang telah memberikan rahmat, hidayah, karunia serta pertolongan-Nya sehingga penyusunan skripsi
yang berjudul
Analisis Hubungan Keselamatan dan Kesehatan Kerja
(K3)
Karyawan
Terhadap
Kinerja
Karyawan PT. XYZ Bagian Pressing dapat penulis selesaikan. Penulis menyadari dalam penulisan skripsi ini, banyak pihak yang telah memberikan saran, bimbingan, bantuan dan dukungan baik secara langsung maupun tidak langsung sejak awal penulisan sampai akhirnya skripsi ini terselesaikan. Oleh karena itu, pada kesempatan ini penulis menyampaikan rasa terima kasih kepada : 1. Kedua orangtua, H. M Khoeroni R Syafa, SH dan Oyoh Sofiah penulis ucapkan terima kasih yang sebesar-besarnya atas segala dukungan baik materi maupun moril serta doa dan kepercayaan yang terus diberikan kepada penulis tanpa lelah, Papih dan Mamih adalah motivasi terbesar penulis untuk melangkah maju menggapai cita-cita, tanpa dukungan semangat dan doa yang kalian berikan penulis hanyalah tunas yang lemah. 2. Dr. Ir. Ma’mun Sarma, MS, M.Ec selaku dosen pembimbing yang telah memberikan bantuan dan bimbingan selama penulis melakukan penelitian dan menjalankan studi di Institut Pertanian Bogor. Dari beliaulah penulis banyak mendapatkan pelajaran berarti untuk menjadi seorang yang bermanfaat, semoga Allah SWT membalas segala kebaikan beliau dan melimpahkan barokahNya kepada beliau, Amin. 3. Wita Juwita, STP, MM selaku dosen penguji yang telah memberikan kritik dan saran demi perbaikan skripsi ini. Penulis mengucapkan terima kasih atas segala motivasi, bimbingan dan saran yang telah diberikan kepada penulis dalam menyelesaikan skripsi ini.
ii
4. Ratih Maria Dhewi, SP, MM selaku dosen penguji yang telah memberikan kritik serta saran demi perbaikan skripsi ini serta motivasi dan arahan untuk melangkah yang diberikan kepada penulis disaat menjalankan studi di Departemen Manajemen, FEM IPB. 5. Farida Ratna Dewi, SE, MM yang telah memberikan kritik dan saran demi perbaikan skripsi ini serta motivasi dan arahan yang diberikan kepada penulis. 6. Dra. Siti Rahmawati, M.Pd yang telah memberikan kritik, saran dan motivasi yang beliau berikan kepada penulis selama menjalankan studi di Departemen Manajemen, FEM IPB. 7. Kepada pihak perusahaan penulis ucapkan terima kasih yang telah memberikan izin untuk dapat melakukan penelitian di bagian pressing. 8. Bapak Suticno, Pak Munir, Pak Rulian, Pak Nurman, Kang ebel, Pak Takdir dan Pak Sugiono penulis ucapkan terima kasih banyak atas bantuan dan bimbingannya kepada penulis yang telah membantu penulis dalam melakukan penelitian di Bagian pressing. 9. Adikku Mustika Sari, Vanny Aprina, Anna Permata Rani dan Esra Sania Sangra, penulis ucapkan terima kasih atas dukungan dan doa serta hiburan yang diberikan disaat penulis sedang merasakan lemah. 10. Ria Cahyani atas segala doa, motivasi, bantuan, dukungan serta selalu setia berada di samping penulis walau penulis berada dalam keadaan terpuruk sekalipun, berkat dorongan semangat yang dia berikan, penulis perlahan-lahan mulai bangkit dari keterpurukan. You are my sunshine which gives me a new life and light in the darkness. 11. Keluarga besar Ibu Yuni atas segala doa, bantuan serta motivasi dan saran yang telah diberikan kepada penulis selama ini. 12. Seluruh staf pengajar Departemen Manajemen FEM IPB atas segala motivasi yang diberikan kepada penulis selama menjalankan studi di Institut Pertanian Bogor. 13. Mas Hadi, Pak Acep, Mas Yadi, Mas Iwan, Mas Dimas, Pak Maman dan seluruh staf sekertariat Departemen Manajemen FEM IPB atas segala motivasi yang diberikan kepada penulis selama menjalankan studi.
iii
14. Saudara-saudaraku, Om bayan, Om Heri, Tante Nani, A Alam, A ian, A Maman, A asep dan lain-lain yang tidak dapat disebutkan satu-persatu atas segala dukungan moril, motivasi dan doa. 15. Keluarga besar A doni atas segala dukungan, motivasi, saran dan doa yang telah diberikan kepada penulis selama ini. 16. Keluarga besar Om Jhoni atas segala doa, saran dan motivasi yang telah diberikan kepada penulis. 17. Keluarga besar Bapak Zakaria atas segala doa, motivasi, bantuan, serta dukungan yang telah diberikan kepada penulis selama ini. 18. Teman seperjuangan ( Hilman, Citra, Shiera, Dedi, Eko, Roni JW, Linda, Sekar, Dodo, Ikhwan, Ujang, Elang, Gema, Potel, Yudis, Step, Yeni, Hesti, Lisa, Tubagus Edri, Angga P, Ari Kw, Cristo, Kang Sofa, Yoga, Dewi, Dona) atas segala doa, motivasi, kritik, saran serta selalu berada di belakang penulis dalam situasi dan kondisi apapun. 19. Rekan-rekan Manajemen 40 (Okty, Kiki, Hendra, Imel, Rio, Hendry) dan seluruh teman-teman lainnya yang tidak dapat disebutkan satu-persatu. 20. Rekan-rekan Manajemen 41 (Fakhri, Dase, Vivi, Noti, Icu, Mery, Dina, Intan, Eka, Acil, Nit-nit, Andre, Anggi, Sidik) dan rekan-rekan lainnya yang tidak dapat disebutkan satu persatu. 21. Rekan-rekan di BSD (Rahmat, Udjo, Heru, Fadhlik, Dwi, Rohmat, Thia, Widya, Danu, Ranti, Via, Septi, Lia, Rara, Mia, Tika, Kang Heri) atas segala doa, motivasi dan saran yang telah diberikan kepada penulis.
Bogor, Juni 2009
Penulis
iv
RIWAYAT HIDUP
Penulis dilahirkan di Jakarta, pada tanggal 25 Desember 1985. Penulis merupakan anak pertama dari lima bersaudara putra pasangan Bapak H. Moch. Khoeroni R Syafa dan Ibu Hj. Oyoh Sofiah. Penulis menyelesaikan pendidikan di SD Negeri 1 Serpong pada tahun 1997, kemudian melanjutkan pendidikan di SLTP Negeri 5 Serpong dan lulus pada tahun 2000, Pada tahun yang sama penulis diterima di SMU Islam Cipasung, Tasikmalaya dan lulus pada tahun 2003. Pada tahun 2003 penulis diterima di Departemen Manajemen, Fakultas Ekonomi dan Manajemen (FEM) , Institut Pertanian Bogor (IPB) Melalui Jalur SPMB, dengan harapan agar penulis dapat memperoleh ilmu pengetahuan serta wawasan yang berguna bagi penulis untuk diterapkan di masa depan.
i
DAFTAR ISI
Halaman ABSTRAK RIWAYAT HIDUP ............................................................
i
KATA PENGANTAR ........................................................
ii
DAFTAR ISI .......................................................................
v
DAFTAR TABEL ..............................................................
vii
DAFTAR GAMBAR ..........................................................
viii
DAFTAR LAMPIRAN ......................................................
ix
I.
PENDAHULAN .......................................................
1
1.1. Latar Belakang ..................................................... 1.2. Perumusan Masalah ............................................. 1.3. Tujuan Penelitian ................................................. 1.4. Manfaat Penelitian ............................................... 1.5. Ruang Lingkup Penelitian ..................................
1 5 5 5 6
TINJAUAN PUSTAKA...........................................
7
2.1. Manjemen Sumberdaya manusia.......................... 2.2. Kecelakaan ........................................................... 2.2.1. Faktor-faktor Kecelakaan........................... 2.2.2. Pencegahan Kecelakaan............................. 2.3. Keselamatan dan Kesehatan Kerja (K3) .............. 2.3.1 Tujuan Keselamatan dan Kesehatan Kerja. 2.3.2. Program K3 .............................................. 2.3.3. Sistem Manajemen K3.............................. 2.3.4. Manfaat K3 ............................................... 2.3.5. Pengendalian K3 ....................................... 2.3.6. Landasan Hukum K3 ................................ 2.4. Kinerja Karyawan ................................................ 2.5. Penelitian Terdahulu ............................................
7 7 8 9 10 11 12 13 15 16 17 18 20
METODE PENELITIAN ........................................
21
3.1. Kerangka Pemikiran Penelitian............................ 3.2. Lokasi dan Waktu Penelitian ............................... 3.3. Metode Penelitian ................................................ 3.3.1. Jenis dan Sumber Data............................... 3.3.2. Metode Pengambilan Contoh ................... 3.4. Pengujian Kuesioner ............................................ 3.5. Pengolahan dan Analisis Data ............................. 3.5.1. Uji Validitas.............................................. 3.5.2. Uji Reliabilitas .......................................... 3.5.3. Skala Likert...............................................
21 25 25 25 25 27 28 28 29 30
II.
III.
v
3.5.4. Analisis Data.............................................
30
IV. HASIL DAN PEMBAHASAN .................................
34
4. 1. Gambaran Umum Perusahaan............................. 4.1.1. Sejarah Perusahaan .................................... 4.1.2. Visi dan Misi Perusahaan .......................... 4.1.3. Struktur Organisasi Bagian Pressing ......... 4.1.4. Sumber Daya Manusia............................... 4.1.5. Proses Pembuatan Alas Sepatu di Bagian Pressing ...................................................... 4.2. Penerapan Keselamatan dan Kesehatan Kerja (K3)...................................................................... 4.3. Evaluasi Keselamatan dan Kesehatan Kerja (K3)...................................................................... 4.4. Analisis Data Uji Validitas dan Reliabilitas Kuesioner ............................................................. 4.4.1. Hasil Uji Validitas Kuesioner .................... 4.4.2. Hasil Uji Reliabilitas Kuesioner ................ 4.5. Karakteristik Responden...................................... 4.5.1. Jenis Kelamin............................................. 4.5.2. Usia............................................................ 4.5.3. Tingkat Pendidikan.................................... 4.5.4. Masa Kerja................................................. 4.6. Analisis Keselamatan dan Kesehatan Kerja (K3). 4.6.1. Pelatihan Keselamatan Kerja ..................... 4.6.2. Publikasi Keselamatan Kerja ..................... 4.6.3. Kontrol Lingkungan Kerja......................... 4.6.4. Pengawasan dan Disiplin ........................... 4.6.5. Peningkatan Kesadaran K3 ........................ 4.6.6. Gambaran Umum K3................................. 4.7. Analisis Kinerja Karyawan .................................. 4.7.1. Kemauan Kerja .......................................... 4.7.2. Kemampuan Kerja ..................................... 4.7.3. Lingkungan Kerja ...................................... 4.7.4. Kompensasi ............................................... 4.7.5. Hubungan Kerja......................................... 4.7.6. Gambaran Umum Kinerja Karyawan .................................................. 4.8. Analisis Hubungan Keselamatan dan Kesehatan Kerja (K3) Dengan Produktivitas Kerja...............
34 34 35 35 35
KESIMPULAN DAN SARAN ..........................................
65
1. Kesimpulan ...................................................................... 2. Saran .................................................................................
65 66
DAFTAR PUSTAKA .........................................................
67
LAMPIRAN ........................................................................
69
vi
36 36 39 41 41 42 42 42 43 43 44 44 45 47 49 52 54 56 57 57 58 59 60 61 62 63