ANALISIS FAKTOR-FAKTOR PRODUKSI DOMESTIK YANG MEMPENGARUHI EKSPOR KERAJINAN KAYU DI KECAMATAN UBUD KABUPATEN GIANYAR
SKRIPSI
Oleh:
Oleh : FITRIA IDAYANTI NIM : 1206105081
FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS UNIVERSITAS UDAYANA DENPASAR 2015
ANALISIS FAKTOR-FAKTOR PRODUKSI DOMESTIK YANG MEMPENGARUHI EKSPOR KERAJINAN KAYU DI KECAMATAN UBUD KABUPATEN GIANYAR
SKRIPSI
Oleh:
Oleh : FITRIA IDAYANTI NIM : 1206105081
Skripsi ini ditulis untuk memenuhi sebagian persyaratan memperoleh gelar Sarjana Ekonomi di Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Udayana Denpasar 2015
Skripsi ini telah diuji oleh tim penguji dan disetujui oleh Pembimbing, serta diuji pada tanggal: 27 November 2015
Tim Penguji :
1. Ketua
Tanda tangan
: Drs. Ketut Sutrisna., M.Si
......................
2. Sekretaris : Dra. Putu Martini Dewi., M.Si
.......................
3. Anggota
.......................
: Ni Luh Karmini, SE., M.Si
Mengetahui, Ketua Jurusan Ekonomi Pembangunan
Pembimbing
Prof. Dr. I Made Suyana Utama, SE., MS NIP. 19540429 198303 1 002
ii
Dra. Putu Martini Dewi., M.Si NIP.19603281986012001
PERNYATAAN ORISINALITAS
Saya menyatakan dengan sebenarnya bahwa sepanjang pengetahuan saya, di dalam Naskah Skripsi ini tidak terdapat karya ilmiah yang pernah diajukan oleh orang lain untuk memperoleh gelar akademik di suatu Perguruan Tinggi, dan tidak terdapat karya atau pendapat yang pernah ditulis atau diterbitkan oleh orang lain, kecuali yang secara tertulis dikutip dalam naskah ini dan disebutkan dalam daftar pustaka. Apabila ternyata di dalam naskah skripsi ini dapat dibuktikan terdapat unsur-unsur plagiasi, saya bersedia diproses sesuai dengan peraturan perundangundangan yang berlaku.
Denpasar, 19 November 2015 Mahasiswa
Fitria Idayanti NIM: 1206105081
iii
KATA PENGANTAR
Puji syukur penulis panjatkan kehadapan Tuhan Yang Maha Esa, karena atas berkat dan rahmat-Nya, penulis dapat menyelesaikan skripsi yang berjudul
“Analisis
Faktor-Faktor
Produksi
Domestik
Yang
Mempengaruhi Ekspor Kerajinan Kayu Di Kecamatan Ubud Kabupaten Gianyar” Penulis menyadari bahwa dalam penyusunan skripsi ini tidak akan berhasil tanpa bimbingan dan arahan dari berbagai pihak yang telah meluangkan waktunya dalam penyusunan skripsi ini, maka pada kesempatan ini, penulis menyampaikan terima kasih kepada: 1.
Bapak Prof. Dr. I Gusti Bagus Wiksuana, SE., M.S., selaku Dekan Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Udayana.
2.
Bapak Dr. I Gusti Wayan Murjana Yasa, SE., M.Si., selaku Pembantu Dekan I Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Udayana.
3.
Bapak Prof. Dr. I Made Suyana Utama, SE., M.S., dan Bapak Dr. Ida Bagus Putu Purbadharmaja, SE., M.E., masing-masing selaku Ketua dan Sekretaris Jurusan Ekonomi Pembangunan Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Udayana.
4.
Ibu Dra. Putu Martini Dewi, M.Si., selaku dosen pembimbing atas motivasinya selama pengerjaan skripsi ini.
5.
Bapak Drs Ketut Sutrisna, M.Si., selaku dosen pembahas skripsi atas waktu dan masukannya selama pengerjaan skripsi ini.
6.
Ibu Ni Luh Karmini,SE,M.Si., selaku dosen penguji atas waktu yang telah diberikan dalam menguji skripsi ini.
7.
Bapak Prof Dr Nyoman Djinar Setiawina, SE.,Msi selaku dosen mengajar seminar perdagangan internasional serta memberikan bimbingan dan motivasi di dalam mata kuliah sampai penulisan skripsi.
8.
Bapak dan Ibu Dosen yang telah memberikan ilmu pengetahuan selama penulis menempuh kuliah di Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Udayana.
iv
9.
Keluarga tercinta Bapak Pujiono, Ibunda Sunarti, adik Hendrawan Ardis Prayoga dan Ahmad Farrel Aliando serta keluarga lainnya dan Tante saya Ayu Meriyem yang ada di Bratislava atas dukungan dan doanya yang tulus dan tiada henti selama penulis menempuh studi di Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Udayana.
10. Kekasih tercinta Jainuri atas motivasi dan kesabarannya dalam mendengar keluh kesah sehingga penulis dapat menyelesaikan skripsi ini. 11. Sahabat-sahabat tercinta: Dima Sitara Dewi, Wahidah Ayu Wulandari, Dek Sri, Ni Made RatiaBriani, Yeni Istanti, Devi Vita Sari, Mimy Chaniago, Andhi Alpatih, Andre Pamadita, Desy Nur Fatimah, Kak Milal, Mbk Nana, Yulie Made, Ni Kadek Kartini Cahya Ningrum, Sasih dan Emi. 12. Rekan-rekan ICON!er, KKN Periode X Desa Kedisan, Ekonomi Pembangunan 2012, dan rekan-rekan FEB Unud yang tidak dapat disebutkan satu per satu, atas doa semangat dan dukungannya. 13. Pegawai-pegawai yang bertugas di ruang baca dan bursa fotocopy atas bantuannya selama saya belajar di Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Udayana. 14. Semua pihak yang telah membantu dalam penyusunan skripsi ini. Penulis menyadari bahwa dalam penulisan skripsi ini tidak akan berhasil tanpa bimbingan dan pengarahan dari berbagai pihak. Penulis berharap semoga skripsi ini bermanfaat bagi seluruh pihak yang berkepentingan.
Denpasar, 19 November 2015
FITRIA IDAYANTI 1206105081
v
Judul
Nama NIM
: Analisis Faktor-Faktor Produksi Domestik Yang Mempengaruhi Ekspor Kerajinan Kayu Di Kecamatan Ubud Kabupaten Gianyar : Fitria Idayanti : 1206105081
ABSTRAK
Produksi merupakan salah satu faktor yang mempengaruhi ekspor. Produksi dipengaruhi oleh penggunaan faktor-faktor produksi seperti tenaga kerja, modal dan bahan baku. Kerajinan kayu Kabupaten Gianyar merupakan salah satu dari komoditi unggulan kerajinan tangan yang menembus pasar ekspor. Meningkatnya nilai produksi akan tetapi belum dikembangkan secara optimal faktor produksinya. Salah satunya industri kerajinan kayu di Kecamatan Ubud yang sudah mencapai pasar global Tujuan penelitian ini adalah untuk menganalisis pengaruh secara langsung maupun tid.\ak langsung tenaga kerja, modal dan bahan baku terhadap ekspor melalui produksi kerajinan kayu di Kecamatan Ubud Kabupaten Gianyar. Sampel dalam penelitian adalah perusahaan kerajinan kayu yang berada di Kecamatan Ubud sebanyak 89 unit usaha, dengan metode proportional stratified random sampling. Pengumpulan data dilakukan melalui wawancara, kuesioner, dan observasi. Teknik analisis yang digunakan adalah analisis jalur. Berdasarkan hasil analisis ditemukan bahwa Tenaga Kerja, Modal dan Bahan Baku berpengaruh positif dan signifikan terhadap Produksi. Bahan Baku berpengaruh negatif dan signifikan terhadap Ekspor. Tenaga Kerja, Modal dan Produksi berpengaruh positif dan signifikan terhadap Ekspor. Produksi merupakan variabel mediasi dalam pengaruh tidak langsung tenaga kerja, modal dan bahan baku terhadap ekspor. Untuk meningkatkan ekspor, maka pengusaha kerajinan kayu diharapkan mampu meningkatkan produksinya dengan meningkatkan kualitas produk dan kualitas tenaga kerja. Pemerintah diharapkan mampu memfasilitasi usaha kecil dan menengah untuk dukungan permodalan, karena masih banyak usaha skala kecil untuk meningkatkan skala produksinya dan pinjaman bank yang tidak banyak syarat serta membantu kontiunitas ketersediaan bahan baku yang berkualitas. Kata kunci
: tenaga kerja, modal, bahan baku, produksi, ekspor
vi
DAFTAR ISI
Halaman HALAMAN JUDUL ................................................................................. i HALAMAN PENGESAHAN ................................................................... ii PERNYATAAN ORISINALITAS ........................................................... iii KATA PENGANTAR ............................................................................... iv ABSTRAK................................................................................................. vi DAFTAR ISI ............................................................................................. vii DAFTAR TABEL ..................................................................................... ix DAFTAR GAMBAR ................................................................................. x DAFTAR LAMPIRAN ............................................................................. xi BAB I PENDAHULUAN .......................................................................... 1 1.1 Latar Belakang Masalah .............................................................. 1 1.2 Rumusan Masalah Penelitian....................................................... 9 1.3 Tujuan Penelitian ........................................................................ 9 1.4 Kegunaan Penelitian ................................................................... 10 1.5 Sistematika Penulisan.................................................................. 11 BAB II KAJIAN PUSTAKA DAN HIPOTESIS PENELITIAN ............ 2.1 Landasan Teori dan Konsep ........................................................ 2.1.1 Teori Perdagangan Internasional ...................................... 2.1.2 Konsep Ekspor ................................................................ 2.1.3 Teori Produksi ................................................................. 2.1.4 Konsep Tenaga Kerja ...................................................... 2.1.5 Konsep Modal ................................................................. 2.1.6 Konsep Bahan Baku ........................................................ 2.1.7 Hubungan Tenaga Kerja dengan Produksi ....................... 2.1.8 Hubungan Tenaga Kerja dengan Ekspor .......................... 2.1.9 Hubungan Modal dengan Produksi .................................. 2.1.10 Hubungan Modal dengan Ekspor ..................................... 2.1.11 Hubungan Bahan Baku dengan Produksi ........................ 2.1.12 Hubungan Bahan Baku dengan Ekspor ............................ 2.2 Hipotesis Penelitian ....................................................................
12 12 12 14 16 18 20 23 24 25 26 26 27 28 30
BAB III METODE PENELITIAN ........................................................... 3.1 Desain Penelitian ........................................................................ 3.2 Lokasi Penelitian......................................................................... 3.3 Obyek Penelitian ......................................................................... 3.4 Identifikasi Variabel .................................................................... 3.5 Definisi Operasional Variabel ..................................................... 3.6 Jenis dan Sumber Data ................................................................ 3.6.1 Jenis Data Menurut Sifatnya ............................................
31 31 31 31 32 32 33 33
vii
3.6.2 Jenis Data Menurut Sumbernya ....................................... 3.7 Populasi, Sampel, dan Metode Penentuan Sampel ....................... 3.8 Metode Pengumpulan Data ......................................................... 3.9 Teknik Analisis Data................................................................... 3.9.1 Analisis Jalur .................................................................... 3.9.2 Pengujian Hipotesis Penelitian ......................................... 3.9.3 Pengujian Pengaruh Tidak Langsung ...............................
34 34 36 37 37 40 42
BAB IV DATA DAN PEMBAHASAN HASIL PENELITIAN ............... 4.1 Gambaran Umum Daerah atau Wilayah Penelitian ...................... 4.1.1 Gambaran Umum Kabupaten Gianyar ............................. 4.1.2 Gambaran Umum Lokasi Penelitian ................................ 4.2 Deskripsi Hasil Penelitian ........................................................... 4.2.1 Karakteristik Pengusaha .................................................. 4.2.2 Karakteristik Industri Kerajinan Kayu ............................. 4.3 Pembahasan dan Hasil Penelitian ................................................ 4.3.1 Pengaruh Tenaga Kerja, Modal, Bahan Baku terhadap Produksi ............................................................ 4.3.2 Pengaruh Tenaga Kerja, Modal, Bahan Baku dan Produksi terhadap Ekspor ................................................ 4.3.3 Hasil Pengujian Analisis Jalur.......................................... 4.3.4 Nilai Kekeliruan Taksiran Standar ................................... 4.3.5 Pemeriksaan Validitas Model........................................... 4.3.6 Hipotesis Pengujian Penelitian ......................................... 4.3.6.1 Pengujian Pengaruh Langsung ............................. 4.3.6.2 Pengujian Pengaruh Tidak Langung ..................... BAB V SIMPULAN DAN SARAN........................................................... 5.1 Simpulan..................................................................................... Saran...........................................................................................
46 46 46 47 47 47 50 53 53 54 55 56 56 58 58 72 79 79 80
DAFTAR RUJUKAN ............................................................................... 82 LAMPIRAN-LAMPIRAN ........................................................................ 86
viii
DAFTAR TABEL No. TABEL
Halaman
1.1
Komoditi Ekspor Kerajinan Provinsi Bali tahun 2010-2014 ...............
1.2
Jumlah Industri Kerajinan Kayu Menurut Kabupaten atau Kota Tahun 2013 ........................................................................................
1.3
6
Jumlah Unit Usaha Industri Kerajinan Kayu Menurut Kabupaten Gianyar Tahun 2013 ..........................................................................
3.1
5
7
Jumlah Populasi dan Sampel Unit Usaha Kerajinan Kayu Di Kecamatan Ubud ............................................................................... 36
3.2
Pengaruh Langsung, Pengaruh Tidak Langsung dan Pengaruh Total Variabel Tenaga Kerja, Modal, Bahan Baku, Produksi serta Ekspor Kerajinan Kayu di Kecamatan Ubud Kabupaten Gianyar ....... 45
4.1
Jumlah Responden Pengrajin Kayu di Kecamatan Ubud Kabupaten Gianyar Berdasarkan Kelompok Umur ............................. 48
4.2
Jumlah Responden Pengrajin Kayu di Kecamatan Ubud Kabupaten Gianyar Berdasarkan Jenis Kelamin ................................. 49
4.3
Jumlah Responden Pengrajin Kayu di Kecamatan Ubud Kabupaten Gianyar Berdasarkan Pendidikan Responden .................... 49
4.4
Hasil Uji Regresi Tenaga Kerja, Modal dan Bahan Baku Terhadap Produksi Kerajinan Kayu .................................................... 54
4.5
Hasil Uji Regresi Tenaga Kerja, Modal, Bahan Baku, dan Produksi Kerajinan Kayu Terhadap Ekspor Kerajinan Kayu .............. 55
4.6
Hasil Pengaruh Langsung, Pengaruh Tidak Langsung dan Pengaruh Total Variabel Tenaga Kerja, Modal, Bahan Baku, Produksi serta Ekspor Kerajinan Kayu di Kecamatan Ubud Kabupaten Gianyar ............................................................................ 77
ix
DAFTAR GAMBAR No. Lampiran 3.1
Halaman
Model Analisis Jalur Faktor-Faktor Produksi Domestik Yang Mempengaruhi Ekspor Kerajinan Kayu Di Kecamatan Ubud Kabupaten Gianyar ............................................................................ 38
4.1
Diagram Hasil Analisis Jalur .............................................................. 57
x
DAFTAR LAMPIRAN No. Lampiran
Halaman
1
Kuisioner Penelitian........................................................................... 86
2
Tabulasi Data ..................................................................................... 90
3
Hasil Uji Persamaan Struktural 1 ....................................................... 93
3
Hasil Uji Persamaan Struktural 2 ....................................................... 94
4
Tabel Luas Di Bawah Kurva Normal (z tabel).................................... 95
xi