AKUNTANSI KEUANGAN MENENGAH 2 Dr. Bandi, M.Si., Ak
10/21/2010
Bandi, 2010
Sesi 4-5
UTANG JANGKA PANJANG
10/21/2010
Bandi, 2010
SIKLUS (PROSES) AKUNTANSI KEUANGAN Penjurnalan Kas Masuk
Bukti
Bk Jurnal
Bk Besar
BB Pembantu
posting Emisi Obligasi
10/21/2010
Jenis Obligasi Bandi, 2010
LAP KEUANGAN: ~Neraca ~Lap. Laba Rugi ~Lap. Perubahan Modal ~Lap. Arus Kas
Chapter 14: Long-Term Liabilities Setelah belajar bab ini anda seharusnya dapat:
Menggambarkan prosedur formal b erkenaan dengan penerbitan utang jangka panjang Menjelaskan berbagai tipe penerbitan obligasi Menggambarakan penilaian akuntansi bg obligas pd tanggal penerbitan Menerapkan metode amortisasi diskonto dan agio obligasi Menggambarkan prosedur akuntansi bg berbagai macam obligasi (extinguishment of debt). Menjelasakan prosedur akuntansi bg utang weswl jk panjang Menjelaskan pelaporan off-balance sheet financing arrangements. Menunjukkan bagaimana utang jk panjang disajikan dan dianalisis
10/21/2010
Bandi, 2010
PENDAHULUAN (Teoritis)
Karakteristik Utama Kewajiban:
Pengorbanan manfaat ekonomik masa datang yang cukup pasti Keharusan sekarang (present obligation) Timbul akibat transaksi masa lalu
10/21/2010
Bandi, 2010
Nature of a Long-Term Liabilities
Kewajiban jk panjang (Long-term liabilities): Pengorbanan manfaat ekonomis yad yg muncul krn kewajiban sekarang yg tdk dibayar dlm satu tahun atau satu siklus operasi bisnis (jk > 1thn) Lebih atau kurang permanen dlm berbagai bentuk (seperti pendanaan saham). Tanggal jatuh tempo panjang (Discrete).
10/21/2010
Bandi, 2010
3
Nature of a Long-Term Liabilities
10/21/2010
Tidak memiliki hak unt memilih/berpartisipasi dlm manajemen Dpt dikenakan pajak (Tax deductible); kewajiban legal berbungan Positive leverage possible. Kewajiban (Covenants) dan restriksi harus diungkapkan dlm lap keuangan
Bandi, 2010
4
Bonds Payable Definitions
Utang obligasi (Bonds Payable) adl persetujuan (indenture) unt bayar serangkaian pembayaran bunga kas dan pokok pinjaman pd akhir umur utang
Jumlah yg dinyatakan (pokok atau nilai pari). Tanggal jatuh tempo. Bungan periodik (tk bunga yg dinyatakan menentukan bunga kas).
10/21/2010
Bandi, 2010
5
Bonds Payable Definitions
Types of Bonds Payable: Secured—dijamin (backed) dg berbagai bentuk garansi (collateral). Unsecured—tdk dijamain dg berbagai bentuk garansi (collateral) Termin vs serial—semu obligasi termin memiliki tanggal jatuh tempo tunggal, Obligasi serial memiliki berbagai tanggal jth tempo (staggered)
10/21/2010
Bandi, 2010
5
Bonds Payable Definitions
Convertible (holder)—dpt dikonversi ke dlm sekuritas persh bentuk lainnya. Commodity-backed—dapat dibayar dlm suatu bentuk komoditas (wheat, minyak, dll) Deep discount—didiskonto pd tingkat bunga tinggi dg bunga dibayar pada saat jth tempo (obligasi kupon nol). Registered—tiap waktu obligasi dijual, sekuritas baru harus diberikan dan yang baru diterbitkan. Bearer (coupon)--transfer kepemilikan disertakan dg mengirimkan sertifikat Bond
Payable 10/21/2010
Bandi, 2010
6 5
Bonds Payable Definitions
Income bonds payable—tdk ada bunga yg dibayarkan jika persh tidak laba Revenue bonds payable—bunga dibayar dr sumber spesifik Callable bonds payable –memberikan hak kpd penerbit unt menarik (membeli) obligasi sblm jatuh tempo
Peringkat kualitas (USA)--Moody’s, Standard & Poor’s
10/21/2010
Bandi, 2010
7
Peringkat Kewajiban Utang Kriteria Peringkat Kriteria penentuan peringkat obligasi melibatkan faktor quantitative maupun qualitative: • • • • • •
Perlindungan aset Sumber keuangan (Financial resources) Kekuatan laba (Earning power) Manajemen Provisi utang (Debt provisions) lainnya: ukuran perusahaan, pangsa pasar, posisi industri, cyclical influences, dan kondisi ekonomik 10/21/2010
Bandi, 2010
Peringkat Kewajiban Utang Kriteria Peringkat
Bond Quality Ratings Rating Grades Standard & Poor’s Highest grade High grade Upper medium Lower medium Marginally speculative Highly speculative Default 10/21/2010
AAA AA A BBB BB B D Bandi, 2010
Moody’s Aaa Aa A Baa Ba B, Caa Ca, C
Rating Debt Obligations: Empiris Peringkat dan Return (Yields) 10-Year Treasury and Corporate Bond Yields - 2002 Percent 0
1
2
3
Treasury AAA AA A
Source: Standard & Poor’s, 2002 10/21/2010
Bandi, 2010
4
5
6
7
Peringkat Obligasi Peringkat Obligasi memberikan ukuran tentang risiko tidak terbayarnya obligasi (Default Risk)
Investment Grade
Junk Bonds
Moody’s Aaa
Aa
A
Baa
Ba
B
Caa
S&P
AA
A
BBB
BB
B
CCC D
10/21/2010
AAA
Bandi, 2010
C
Referensi Kieso. Donald E; Jerry J. Weygandt; and Terry D. Warfield. 2005. Intermediate Accounting 11th Edition. John Wiley & Sons. Inc. New York. (atau yang lebih baru) K-13 Tambahan: 1. Suwardjono. 2006. Teori akuntansi: Perekayasaan Pelaporan Keuangan. Edisi 3. Yogyakarta: BPFE 1.
10/21/2010
Bandi, 2010