29-30 OKTOBER 2010, Hyatt Regency Hotel Yogyakarta
PROGRAM PINASTHIKA AWARD 2010 AD GALLERY Pameran karya-karya iklan terbaik print ad, TVC, radio, website para peserta Pinasthika Award 2010 yang akan dipajang di sepanjang venue Hyatt Regency Hotel Yogyakarta. Pengunjung dapat menyaksikan seluruh kategori yang entry di Pinasthika sehingga memperkaya referensi terbaru perkembangan industri periklanan. Sesi ini dibuka sepanjang penyelenggaran Pinasthika, terbuka untuk umum dan gratis. AD MOVIE Pemutaran film iklan yang akan menampilkan karya-karya iklan nasional maupun mancanegara, seperti Cannes, AdFest, Clio, Spikes Asia, yang telah mendapatkan penghargaan di ajang internasional sehingga diharapkan lebih melengkapi referensi dan wawasan tentang perkembangan dunia periklanan secara global. Sesi ini dibuka sepanjang penyelenggaran Pinasthika, terbuka untuk umum dan gratis AD EXPO Expo ini menampilkan komponen-komponen dari industri periklanan, seperti media cetak, image setter, large print, production house, radio, advertising school dan lain-lain. Sehingga diharapkan akan terjadi komunikasi positif dan transaksi bisnis antara produsen dan konsumen. Sesi ini dibuka sepanjang penyelenggaran Pinasthika, terbuka untuk umum dan gratis. WELCOME DINNER Hosted by Kedaulatan Rakyat Welcome Dinner merupakan sambutan khusus yang disiapkan bagi insan-insan periklanan Indonesia menjelang dimulainya Pinasthika Festival Iklan 2010, pada sesi ini Kedaulatan Rakyat juga mengumumkan pemenang ajang KR Best Of Print yang memberikan penghargaan
PINASTHIKA AWARD Kompetisi iklan yang menekankan sisi kualitas pencapaian dan apresiasi untuk karya-karya iklan dari agensi lokal seluruh Indonesia. Karya yang dilombakan harus telah dimuat di media massa periode 15 Oktober 2009 – 15 Oktober 2010 dan belum pernah diikutkan Lomba Pinasthika sebelumnya. Pinasthika Award tahun ini membuka kategori baru yaitu Bawana for ASIAN entry dan Communication Planning Award. Seluruh entry akan memperebutkan puluhan penghargaan yang terbagi dalam : Gold, Silver, dan Bronze. YOUNG FILM DIRECTOR AWARD Kompetisi untuk para calon sutradara film iklan muda (usia maksimal 29 tahun pada 1 Oktober 2010). Para peserta akan membuat iklan televisi dengan tema: “Gerakan Konsumen Cerdas” berdurasi maksimal 60 detik, dengan format VCD/DVD/Mini DV. Finalis akan mendapat paket akomodasi dan paket delegasi gratis di seluruh kegiatan Pinasthika. Memperebutkan penghargaan yang terbagi dalam tiga penghargaan yaitu : Gold, Silver, dan Bronze. AD STUDENT AWARD Peserta adalah tim yang terdiri dari 2 orang (sebagai Art Director dan Copywriter) berstatus siswa/mahasiswa dari universitas/sekolah di seluruh Indonesia yang akan diambil 5 finalis untuk diikutkan dalam workshop selama 2 hari dengan akomodasi dan paket delegasi gratis di Pinasthika. Para peserta harus menjawab tugas dari Pinasthika yaitu membuat sebuah iklan cetak ukuran A3 dengan tema : “100% Cinta Indonesia”. Peserta memperebutkan penghargaan yang terbagi dalam : Gold, Silver, dan Bronze. MEET THE JURY FORUM Diskusi Panel seputar hasil-hasil penjurian yang banyak membahas tentang bagaimana para dewan juri menilai secara transparan karya peserta Pinasthika Award. Sesi ini gratis untuk peserta lomba dan umum. Suatu bentuk pembelajaran yang sangat efektif dalam suatu dialog interaktif yang hangat. AWARDING NIGHT Malam Puncak Penganugerahan karya-karya iklan terbaik yang akan diadakan dengan suasana meriah, inovatif dan kreatif. Tahun ini para jagoan periklanan akan berkumpul merayakan kemenangannya di dalam kompleks Candi Prambanan
SEMINAR PINASTHIKA 2010 No. 29 OKTOBER 2010.
Topik.
1.
1.
2.
Speaker : Firman Taufik (General Manager Marketing Communicatiion BRI) Raymond Portier (Brand Manager Djarum Black PT. Djarum Indonesia) Moderator : Ricky Pesik (Managing Director Satucitra)
3.
13.45 – 15.15 WIB Dampak Policy Dalam Akselerasi Membangun Industri Kreatif Yang Kompetitif
Speaker : Cokorda Istri Dewi,ST, MM
Membangun Konvergensi Media Dan Kreatif 11.00 -12.00 WIB Strategi Percepatan Pengembangan Brand 3.
(Staff Khusus Bidang Perencanaan dan Kajian Kementerian Perdagangan)
15.30 – 17.00 WIB Grand Final: Presentation AdStudent & Young Film Director 17.00 – 18.00 WIB
Nur Achmad Affandy (Kadin DIY) Moderator : Kemal E Gani (Pemimpin SWA Group) SPECIAL SESSION (Open Free For Public)
Topik.
Pembicara.
Pentingnya Pelacakan Khalayak dalam Peningkatan Efektivitas Strategi Integrated Marketing Communication
Speaker : Irawaty Pratignyo (Managing Director Audience Measurement Nielsen) Andy Sjarif (CEO SITTI) Moderator : Jerry Justianto (Managing Partner Masima)
No. 30 OKTOBER 2010.
Speaker : Masako Okamura (Creative Director Dentsu Tokyo) Darrick Rochili (Managing Director DM-R Cubed) Moderator : Lulut Asmoro (Presdir JWT)
08.30 -10.00 WIB
2.
4.
Pembicara.
Speaker : Iim Fahima Jachja (Online Strategist Virtual Consulting) Johan Kremer (Head of Alliances RIM SouthEast Asia) Moderator : Agung Wijanarko (MDS & Device Manager PT. XL Axiata)
Kelahiran Kembali Dunia Digital
08.30 -10.00 WIB Bauran Kreatif Dalam Era Konsumen Kontemporer 11.00 -12.00 WIB Teknologi Audio Visual dalam Perkembangan Dunia Digital
Speaker : Birger Linke (Senior Regional CD JWT) Moderator : Handoko Hendroyono (OneComm) Speaker : Moon K Chan (Director MFX) Moderator : Dr Gunawan M Alif (Clio Representative Indonesia)
13.45 – 15.15 WIB Ide Inovatif 4.
15.30 – 17.00 WIB
Speaker : Dave Holland (Co Founder, Global Creative Leader DM-IDHolland) Moderator : Andi Sadha (Managing Partner Activate Media)
Meet The Jury Forum 15.30 – 17.00 WIB
SPECIAL SESSION (Open Free For Public)
Awarding Night 19.00 – 23.00 WIB
Candi Prambanan Entry Fee
AdSEMINAR PINASTHIKA AWARD 2010 KATEGORI Mahasiswa Akademisi Pemerintah Agensi & Umum
SATUAN Rp. 35.000,Rp. 50.000,Rp. 75.000,Rp. 60.000,-
PAKET Rp. 245.000,Rp. 350.000,Rp. 525.000,Rp. 425.000,-
Fasilitas Satuan Seminar : Seminar Kit, Sertifikat, Coffee Break Fasilitas Paket Seminar : Seminar Kit, Sertifikat, Lunch & Coffee Break, Tas, T-Shirt, Catalog Pinasthika PINASTHIKA SEMINAR CARD Merupakan paket full seminar Pinasthika ditambah Pinasthika Premium Card. Semua termasuk dalam satu paket dengan harga lebih hemat.
KATEGORI Mahasiswa Akademisi Pemerintah Agensi & Umum
HARGA Rp. 270.000,Rp. 380.000,Rp. 570.000,Rp. 450.000,-
AWARDING NIGHT PINASTHIKA : Rp. 50.000,00 FULL ACCESS DELEGATES Mengikuti seluruh rangkaian acara Pinasthika 2010, termasuk full seminar dan Awarding Night.
KATEGORI Mahasiswa Akademisi Pemerintah Agensi & Umum
HARGA Rp. 280.000,Rp. 380.000,Rp. 530.000,Rp. 450.000,-
FULL ACCESS PREMIUM CARD Memiliki Pinasthika Premium Card dan mengikuti seluruh rangkaian acara Pinasthika 2010, termasuk full seminar dan Awarding Night.
SEGMENTATION Mahasiswa Akademisi Pemerintah Agensi & Umum
HARGA Rp. 320.000,Rp. 420.000,Rp. 550.000,Rp. 480.000,-
Tour Seminar Package Mengikuti seluruh rangkaian acara Ad seminar Pinasthika, Awarding Night, dan City Tour 1 day (minggu, 31 Oktober 2010). Notes: Bagi teman-teman calon peserta dari luar Jogja, tim Pinasthika 2010 menyediakan layanan booking hotel & sewa mobil selama rangkaian acara Pinasthika Award 2010. Untuk Informasi lebih lanjut, silakan lihat di www.citytour.pinasthikaward.com Ticket Box 1.Kantor PPPI Pengda. Jogja 2.Komunitas Mahasiswa: Deadline - Komunikasi UGM Bohlam Adv - Komunikasi Atma Jaya Jogja Komstrad - Komunikasi UIN Sunan Kalijaga Jogja KOMAKO - Komunikasi Universitas Muhammadiyah Yogyakarta 3.Registrasi online www.pinasthikaward.com Pembayaran bisa ditransfer ke rekening: No.Rek.1260612111 , a/n Eddy Purjanto DrG Bank BCA cabang Mangkubumi Yogyakarta
Info Dan Pendaftaran : Kantor PPPI Pengda DIY Jogjatronik Building, LG-CF 1B Jl. Brigjend Katamso No. 75-77, Yogyakarta Telp/Fax : (0274) 420171