PUTUSAN NOMOR : 12 /PID.SUS.K/2014/PT-MDN DEMI KEADILANBERDASARKAN KETUHANAN YANG MAHA ESA
------ PENGADILAN TINDAK PIDANA KORUPSI PADA PENGADILAN TINGGI DI MEDAN, yang memeriksa dan mengadili perkara-perkara pidana korupsi dalam peradilan tingkat banding telah menjatuhkan putusan sebagai berikut dalam perkara Terdakwa : ------------------------------------------------------------------------
N A
Nama Lengkap
: JHONNY SIAHAAN, SE,M.Si
Tempat lahir
: Sibolga
Umur / tanggal lahir
: 50 tahun / 28 Juni 1963
Jenis Kelamin
: Laki ā laki
Kebangsaan
: Indonesia
Tempat Tinggal
: Jl. Farel Pasaribu
Agama
: Kristen Katolik Gg. Kelapa Sawit No. 4 Kel.
I
D E
M
G
G
N I Simalungun) T :Sā2
Suka Maju Kota Pematang Siantar
Pekerjaan
Pendidikan
: PNS (Mantan Kadis Perindag Kab.
N A : ------------------------------------------------------------------------ Terdakwa tidak ditahan L I ------ PENGADILAN TINGGI TERSEBUT ;-------------------------------------------------D : --------------------------------------------------------------------------------- Telah membaca A Dakwaan Jaksa Penuntut Umum tanggal 31 Mei 2013 I. Surat G No.Reg.Perkara: PDS-01/Siant/N.2.24/Ft.1/05/2013 yang mendakwa N Terdakwa sebagai berikut : -----------------------------------------------------------------
P
E
DAKWAAN : -----------------------------------------------------------------------------------PRIMAIR :
------- Bahwa ia terdakwa JHONNY SIAHAAN, SE., M.Si selaku Kepala Dinas Perindustrian Perdagangan dan Koperasi Kabupaten Simalaungun tahun 2007 s/d 2011 berdasarkan Surat Keputusan Bupati Simalungun Nomor : 821/8216/2007 tanggal 15 November 2007 dan selaku Ketua Tim
Hal. 1 dari 129 Hal. Put. No.12/PID.SUS.K/2014/PT-MDN.
Verifikasi Penyaluran Subsidi Minyak Goreng Kabupaten Simalungun Tahap I, II, dan III berdasarkan Surat Keputusan Kepala Dinas Perindustrian Perdagangan
dan
Koperasi
Kabupaten
Simalungun
Nomor
:
188.45/407.a/PERINDAG/2008 tanggal 28 Maret 2008 dan Nomor : 188.45/882/PERINDAG/2008 tanggal 4 Juli 2008 tentang Pembentukan Team Pelaksana Verifikasi, Team Pelaksana Kegiatan dan Team Pengelola Penyaluran Subsidi Minyak Goreng Propinsi Sumatera Utara di Kabupaten Simalungun Tahun Anggaran 2008, bertindak sendiri-sendiri maupun
N (melarikan diri) sebagai Pelaksana dan Penyalur Minyak Goreng Bersubsidi A di Kabupaten Simalungun Tahap II dan III berdasarkan Surat DPerjanjian Kerja Nomor : 510/917.B/PERINDAG/2008 tanggal 22 Juli E2008 antara Dinas Perindustrian dan Perdagangan Kab. Simalungun dengan UD. M MAKMUR dan Surat Perjanjian Kerja Nomor : 510/1039.B/PERINDAG/2008 I tanggal 13 Agustus 2008 antara Dinas Perindustrian dan Perdagangan Kab. G Simalungun dengan UD. MAKMUR, pada hari dan tanggal yang tidak dapat G ditentukan secara pasti antara tanggal 22 Juli 2008 sampai dengan bulan Npada suatu waktu dalam tahun 2008, September 2008, atau setidak-tidaknya I bertempat di Kantor Dinas Perindustrian Perdagangan dan Koperasi T Kabupaten Simalungun, atau setidak-tidaknya pada suatu tempat yang berdasarkan Pasal 5N Undang-undang Nomor 46 tahun 2009 tentang APidana Korupsi jo. Pasal 3 angka 1 Keputusan Ketua Pengadilan Tindak L Republik Indonesia Nomor : 022/KMA/SK/II/2011 tanggal Mahkamah Agung I 7 Pebruari 2011 masih termasuk dalam daerah hukum Pengadilan Tindak D Pidana Korupsi pada Pengadilan Negeri Medan yang berwenang memeriksa A dan mengadilinya, melakukan atau turut serta melakukan, secara G melawan hukum, yaitu bertentangan dengan Undang-Undang No. 1 Tahun bersama-sama dengan Ir. SUMARDI selaku Direktur UD. MAKMUR
N
P
E
2004 tentang Perbendaharaan Negara, Undang-Undang Nomor : 17 Tahun 2003 tentang Keuangan Negara, Peraturan Menteri Keuangan Republik Indonesia Nomor : 82/PMK.05/2007 tanggal 30 Juli 2007 Tentang Tata Cara Pencairan Dana Atas Beban APBN melalui Rekening Kas Umum Negara, Peraturan Menteri Keuangan Republik Indonesia Nomor : 134/PMK.06/2005 tanggal 27 Desember 2005 Tentang Pedoman Pembayaran Dalam Pelaksanaan
APBN,
dan
Peraturan
Menteri
Perdagangan
Republik
Indonesia Nomor : 06/M-DAG/PER/3/2008 tanggal 04 Maret 2008 Tentang
Hal. 2 dari 129 Hal. Put. No.12/PID.SUS.K/2014/PT-MDN.
Tata Cara Penyaluran Minyak Goreng kepada Masyarakat pada kegiatan penyaluran subsidi minyak goreng di Wilayah Kabupaten Simalungun, melakukan perbuatan memperkaya diri sendiri atau orang lain atau suatu korporasi, yaitu Terdakwa JHONNY SIAHAAN, SE., M.Si atau Ir. Sumadi yang dapat merugikan keuangan negara atau perekonomian negara sebesar Rp. 35.190.000,- (tiga puluh lima juta seratus sembilan puluh ribu rupiah) atau setidak-tidaknya sekitar jumlah itu, yang dilakukan dengan cara sebagai berikut : ---------------------------------------------
N Perindustrian dan Perdagangan Kabupaten Simalungun berdasarkan ASurat Keputusan Bupati Simalungun Nomor : 821/8216/2007 tanggal 15 DNovember 2007 mempunyai tugas membantu Bupati dalam menyusun,E melaksanakan Kebijakan Daerah di Bidang Perindustrian dan Perdagangan; M - Bahwa pada tahun 2008 Dinas Perindustrian dan Perdagangan Propinsi I Sumatera Utara merealisasikan program pemerintah menyalurkan subsidi G minyak goreng kepada masyarakat berpenghasilan rendah di Wilayah G Sumatera Utara sebagaimana telah ditetapkan di dalam Anggaran NDepartemen Perdagangan Republik Pendapatan dan Belanja Negara (APBN) I Indonesia Tahun Anggaran 2008, dan Kabupaten Simalungun untuk program T penyaluran subsidi minyak goreng tersebut mendapatkan alokasi anggaran N (satu milyar tiga ratus dua puluh satu juta tujuh sebesar Rp. 1.321.760.263,87 Adua ratus enam puluh tiga rupiah delapan puluh tujuh ratus enam puluh ribu L subsidi Rp. 2.500,- (dua ribu lima ratus rupiah) per liter, sen) dengan harga I yang dilaksanakan dalam 3 (tiga) tahap pelaksanaan; D - Bahwa untuk pelaksanaan program penyaluran subsidi minyak goreng di A Wilayah Kabupaten Simalungun terdakwa JHONNY SIAHAAN, SE., M.Si G selaku Kepala Dinas Perindustrian dan Perdagangan Kabupaten Simalungun N menerima pelimpahan tugas dan tanggungjawab sebagai pelaksana program - Bahwa terdakwa
P
E
JHONNY SIAHAAN, SE., M.Si selaku Kepala Dinas
penyaluran subsidi minyak goreng dari Bupati Simalungun; - Bahwa untuk merealisasikan program penyaluran subsidi minyak goreng di Wilayah Kabupaten Simalungun, terdakwa JHONNY SIAHAAN, SE., M.Si selaku Kepala Dinas Perindustrian dan Perdagangan Kabupaten Simalungun membentuk Tim Verifikasi, Tim Pelaksana, dan Tim Pengelola Penyaluran Subsidi Minyak Goreng untuk pelaksanaan tahap I, yaitu dengan Surat Keputusan Kepala Dinas Perindustrian dan Perdagangan Kabupaten
Hal. 3 dari 129 Hal. Put. No.12/PID.SUS.K/2014/PT-MDN.
Simalungun Nomor : 188.45/407.a/PERINDAG/2008 tanggal 28 Maret 2008, dengan susunan kepengurusan : No. N AMA 1 JHONNY SIAHAAN, SE 2 Drs. POLTAK MANULLANG 3. TUMPAK ARUAN, SH 4.
5.
6.
7.
8.
9.
JABATAN Kepala Dinas Perindustrian dan Perdagangan Kabupaten Simalungun Wakil Kepala Dinas Perindustrian dan Perdagangan Kabupaten Simalungun Kasubdis Perdagangan pada Dinas Perindustrian dan Perdagangan Kabupaten Simalungun JOSUA, SH Kasubdis Bina Program pada Dinas Perindustrian dan Perdagangan Kabupaten Simalungun SUGIATI, SE Staf Subdis Perdagangan pada Dinas Perindustrian dan Perdagangan Kabupaten Simalungun FAJAR PUTRA Staf Subdis Perdagangan pada Dinas Perindustrian dan Perdagangan Kabupaten Simalungun EDI MARBEN Kasi Subdis Perdagangan pada Dinas SIPAYUNG, SP Perindustrian dan Perdagangan Kabupaten Simalungun ARWAN Staf Subdis Perdagangan pada Dinas SIMATUPANG Perindustrian dan Perdagangan Kabupaten Simalungun JUNITA Staf Subdis Perdagangan pada Dinas SIPAHUTAR Perindustrian dan Perdagangan Kabupaten Simalungun
I
G
G
KETERANGAN Ketua Tim Verifikasi Anggota Tim Verifikasi Anggota Tim Verifikasi
Ketua Tim Pelaksana
N A
Anggota Tim Pelaksana
D E
Anggota Tim Pelaksana
M
Ketua Tim Pengelola
Anggota Tim Pengelola
Anggota Tim Pengelola
N I terdakwa JHONNY SIAHAAN, SE., M.Si mengeluarkan Surat Keputusan T Kepala Dinas Perindustrian dan Perdagangan Kabupaten Simalungun Nomor : 510/590/PERINDAG/2008 N tanggal 05 Mei 2008 tentang Penetapan/Penunjukan A Penyalur Minyak Goreng Bersubsidi di Kabupaten Simalungun, dan terdakwa melakukan pengikatan kerjasama dengan L I RAJISTEN SITORUS selaku Direktur CV. SORBA JAYA yaitu dengan Surat DKerja Nomor: 510/618/2008 tanggal 08 Mei 2008 antara Dinas Perjanjian A dan Perdagangan Kabupaten Simalungun dengan CV. SORBA Perindustrian G JAYA;
- Bahwa untuk pelaksanaan penyaluran subsidi minyak goreng tahap I
N- Bahwa selanjutnya berdasarkan Surat Perintah Mulai Kerja (SPMK) Nomor :
P
E
510/671.A/PERINDAG/2008 tanggal 19 Mei 2008, pada tanggal 21 Mei 2008 sampai dengan tanggal 28 Mei 2008 RAJISTEN SITORUS melakukan penyaluran minyak tanah bersubsidi kepada masyarakat berpenghasilan rendah tahap I sebanyak 62.452 liter di wilayah Kabupaten Simalungun yang meliputi 26 (dua puluh enam) Kecamatan, yaitu minyak goreng kemasan fortune sebanyak 40.954 liter disalurkan di 16 (enam belas) kecamatan meliputi :
Hal. 4 dari 129 Hal. Put. No.12/PID.SUS.K/2014/PT-MDN.
1. Kecamatan Raya 2. Kecamatan Haranggaol Horison 3. Kecamatan Purba 4. Kecamatan Dolok Silou 5. Kecamatan Bandar Masilam 6. Kecamatan Silou Kahean 7. Kecamatan Dolok Pardamean 8. Kecamatan JM. Bah Jambi
N A
9. Kecamatan Huta Bayu Raja 10. Kecamatan Hatonduhan
D E
11. Kecamatan Ujung Pandang 12. Kecamatan Pamatang Bandar 13. Kecamatan Bosar Maligas 14. Kecamatan Bandar
I
15. Kecamatan Dolok Batu Nanggar 16. Kecamatan Pematang Sidamanik
M
G
G
dengan harga sesuai Surat Kesepakatan Harga antara Kepala Dinas
IN dipotong Rp. 2.500,- (dua ribuT lima ratus rupiah) sebagai subsidi dari harga Rp. 12.500,- (dua belas ribu lima ratus rupiah), dan minyak goreng curah N sebanyak 21.498 liter disalurkan di 10 (sepuluh) kecamatan meliputi : A 1. KecamatanL Pematang Silima Huta I Tanah Jawa 2. Kecamatan D Siantar 3. Kecamatan 4. A Kecamatan Panei 5. Kecamatan Tapian Dolok G Perindustrian dan Perdagangan Kabupaten Simalungun dengan CV. Sorba
Jaya tanggal 19 Mei 2008 Rp. 10.000,- (sepuluh ribu rupiah) per liter setelah
P
E
N 6.7.
Kecamatan Gunung Malela
Kecamatan Jorlang Hataran
8. Kecamatan Dolok Panribuan 9. Kecamatan Girsang Sipangan Bolon 10. Kecamatan Silimakuta dengan harga sesuai Surat Kesepakatan Harga antara Kepala Dinas Perindustrian dan Perdagangan Kabupaten Simalungun dengan CV. Sorba Jaya tanggal 19 Mei 2008 Rp. 9.000,- (sembilan ribu rupiah) per liter setelah
Hal. 5 dari 129 Hal. Put. No.12/PID.SUS.K/2014/PT-MDN.
dipotong Rp. 2.500,- (dua ribu lima ratus rupiah) sebagai subsidi dari harga Rp. 11.500,- (sebelas ribu lima ratus rupiah); - Bahwa setelah kegiatan penyaluran minyak goreng bersubsidi tersebut selesai dilaksanakan oleh CV. SORBA JAYA, lalu dibuat Berita Acara Verifikasi, yaitu Berita Acara Verifikasi Nomor : 510/741/PERINDAG/2008 tanggal 30 Mei 2008 2008 yang ditandatangani oleh JHONNY SIAHAAN,SE selaku Ketua Verifikasi, Drs. POLTAK SIMANULLANG selaku anggota
N A Kabupaten Simalungun, JOSUA SITEPU, SH selaku Ketua Tim Pelaksana D dan RAJISTEN SITORUS, SH., MM selaku Penyalur, sehingga berdasarkan Emengajukan Berita Acara Verifikasi tersebut CV. SORBA JAYA berhak penagihan penggantian besaran subsidi atas penyaluran M minyak goreng bersubsidi yang telah dilaksanakannya kepada Kepala I Dinas Perindustrian dan Perdagangan Kabupaten Simalungun, yaitu G untuk tahap I sebanyak 62.452 liter dengan penagihan penggantian subsidi minyak goreng sebesar G Rp. 156.130.000,- (seratus lima puluh enam juta seratus tiga puluh ribu rupiah); IN - Bahwa atas dasar Dokumen T Penagihan Pengganti Besaran Subsidi atas Penyaluran Minyak Goreng di Kabupaten Simalungun TA. 2008 Tahap I oleh N pelaku Usaha CV. SORBA JAYA, selanjutnya Drs. Muhammad Idris selaku A Pejabat Penguji dan Penandatangan Surat Perintah Membayar (SPM) pada Dinas Perindustrian IL dan Perdagangan Propinsi Sumatera Utara mengeluarkan D SPM Nomor : 00032 tanggal 09 Juli 2008 untuk diajukan ke Kantor APelayanan Perbendaharaan Negara (KPPN) Medan I; - Selanjutnya KPPN Medan I menerbitkan Surat Perintah Pencairan Dana G Nomor : 4701071/004/110 tanggal 16 Juli 2008 dan berdasarkan N (SP2D) SP2D tersebut dana ditransfer oleh KPPN pada tanggal 17 Juli 2008 ke Verifikasi, TUMPAK ARUAN, SH selaku anggota Verifikasi, JHONNY
SIAHAAN, SE selaku Kepala Dinas Perindustrian dan Perdagangan
P
E
rekening CV. SORBA JAYA dengan nomor rekening 107-00-0213157-3 Bank Mandiri Cabang Pematangsiantar sebesar Rp. 156.130.000,- (seratus lima puluh enam juta seratus tiga puluh ribu rupiah). - Bahwa sebagai realisasi program penyaluran subsidi minyak goreng tahap II dan III di Wilayah Kabupaten Simalungun, terdakwa JHONNY SIAHAAN, SE., M.Si selaku Kepala Dinas Perindustrian dan Perdagangan
Hal. 6 dari 129 Hal. Put. No.12/PID.SUS.K/2014/PT-MDN.
Kabupaten Simalungun membentuk Tim Verifikasi, Tim Pelaksana, dan Tim Pengelola Penyaluran Subsidi Minyak Goreng untuk pelaksanaan tahap II dan III, yaitu dengan Surat Keputusan Kepala Dinas Perindustrian dan Perdagangan Kabupaten Simalungun Nomor : 188.45/882/PERINDAG/2008, tanggal 4 Juli 2008, dengan susunan kepengurusan : No. N AMA 1 JHONNY SIAHAAN, SE 2 3.
4.
5.
6.
7.
8.
9.
JABATAN Kepala Dinas Perindustrian dan Perdagangan Kabupaten Simalungun Drs. POLTAK Wakil Kepala Dinas Perindustrian dan MANULLANG Perdagangan Kabupaten Simalungun TUMPAK ARUAN, SH Kasubdis Perdagangan pada Dinas Perindustrian dan Perdagangan Kabupaten Simalungun JOSUA, SH Kasubdis Bina Program pada Dinas Perindustrian dan Perdagangan Kabupaten Simalungun SUGIATI, SE Staf Subdis Perdagangan pada Dinas Perindustrian dan Perdagangan Kabupaten Simalungun FAJAR PUTRA Staf Subdis Perdagangan pada Dinas Perindustrian dan Perdagangan Kabupaten Simalungun EDI MARBEN Kasi Subdis Perdagangan pada Dinas SIPAYUNG, SP Perindustrian dan Perdagangan Kabupaten Simalungun ARWAN SIMATUPANG Staf Subdis Perdagangan pada Dinas Perindustrian dan Perdagangan Kabupaten Simalungun JUNITA SIPAHUTAR Staf Subdis Perdagangan pada Dinas Perindustrian dan Perdagangan Kabupaten Simalungun
KETERANGAN Ketua Tim Verifikasi Anggota Tim Verifikasi Anggota Tim Verifikasi
N A
D E
I
G
G
IN T
M
Ketua Tim Pelaksana Anggota Tim Pelaksana Anggota Tim Pelaksana Ketua Tim Pengelola Anggota Tim Pengelola Anggota Tim Pengelola
N A tersebut terdakwa JHONNY SIAHAAN, SE., M.Si menunjuk 7 (tujuh) pelaku L usaha untuk I menyalurkan minyak goreng bersubsidi di wilayah Kabupaten Simalungun, Dyakni : 1. CV. A SORBA JAYA berdasarkan Surat Keputusan Kepala Dinas dan Perdagangan Kabupaten Simalungun Nomor : GPerindustrian 510/915.C/PERINDAG/2008 tentang Penetapan/Penunjukan Penyalur
- Bahwa untuk melaksanakan penyaluran subsidi minyak goreng tahap II dan III
N
P
E
Minyak Goreng Bersubsidi di Kabupaten Simalungun tanggal 21 Juli 2008 dan Surat Perjanjian Kerja Nomor : 510/917.C/PERINDAG/2008 tanggal 22 Juli 2008 untuk penyaluran subsidi minyak goreng tahap II dan berdasarkan Perdagangan
Surat
Keputusan Kabupaten
Kepala
Dinas
Simalungun
Perindustrian Nomor
dan :
510/1037.C/PERINDAG/2008 tentang Penetapan/Penunjukan Penyalur Minyak Goreng Bersubsidi di Kabupaten Simalungun tanggal 12 Agustus
Hal. 7 dari 129 Hal. Put. No.12/PID.SUS.K/2014/PT-MDN.
2008 dan Surat Perjanjian Kerja Nomor : 510/1039.C/PERINDAG/2008 tanggal 13 Agustus 2008 untuk penyaluran subsidi minyak goreng tahap III, 2. UD. MAKMUR berdasarkan Surat Keputusan Kepala Dinas Perindustrian dan
Perdagangan
Kabupaten
510/915.B/PERINDAG/2008
tentang
Simalungun
Penetapan/Penunjukan
Nomor: Penyalur
Minyak Goreng Bersubsidi di Kabupaten Simalungun tanggal 21 Juli 2008 dan Surat Perjanjian Kerja Nomor : 510/917.B/PERINDAG/2008 tanggal 22 Juli 2008 untuk penyaluran subsidi minyak goreng tahap II dan berdasarkan
Surat
Perdagangan
Keputusan Kabupaten
Kepala
Dinas
N Nomor: A
Perindustrian
Simalungun
dan
D Minyak Goreng Bersubsidi di Kabupaten Simalungun tanggal E 12 Agustus 2008 dan Surat Perjanjian Kerja Nomor : 510/1039.B/PERINDAG/2008 M tanggal 13 Agustus 2008 untuk penyaluran subsidi minyak goreng tahap III, I 3. CV. WAHLADI berdasarkan Surat Keputusan Kepala Dinas Perindustrian G dan Perdagangan Kabupaten Simalungun Nomor : G 510/915.G/PERINDAG/2008 tentang Penetapan/Penunjukan Penyalur N Simalungun tanggal 21 Juli 2008 Minyak Goreng Bersubsidi di Kabupaten I dan Surat Perjanjian Kerja Nomor : 510/917.G/PERINDAG/2008 tanggal 22 T Juli 2008 untuk penyaluran subsidi minyak goreng tahap II dan berdasarkan Surat N Keputusan Kepala Dinas Perindustrian dan A Simalungun dan Surat Perjanjian Kerja Nomor : Perdagangan Kabupaten L 510/1039.G/PERINDAG/2008 tanggal 13 Agustus 2008 untuk penyaluran I subsidi minyak goreng tahap III, D 4. UD. PHUDAN JAYA berdasarkan Surat Keputusan Kepala Dinas A Perindustrian dan Perdagangan Kabupaten Simalungun Nomor : G510/915.F/PERINDAG/2008 tentang Penetapan/Penunjukan Penyalur 510/1037.B/PERINDAG/2008 tentang Penetapan/Penunjukan Penyalur
N
P
E
Minyak Goreng Bersubsidi di Kabupaten Simalungun tanggal 21 Juli 2008 untuk penyaluran subsidi minyak goreng tahap II dan Surat Perjanjian Kerja Nomor : 510/917.F/PERINDAG/2008 tanggal 21 Juli 2008 dan berdasarkan Surat Keputusan Kepala Dinas Perindustrian dan Perdagangan Kabupaten Simalungun
Nomor
:
510/1037.F/PERINDAG/2008
tentang
Penetapan/Penunjukan Penyalur Minyak Goreng Bersubsidi di Kabupaten Simalungun tanggal 12 Agustus 2008 dan Surat Perjanjian Kerja Nomor :
Hal. 8 dari 129 Hal. Put. No.12/PID.SUS.K/2014/PT-MDN.
510/1039.F/PERINDAG/2008 untuk penyaluran subsidi minyak goreng tahap III, 5. UD. MAKMUR JAYA berdasarkan Surat Keputusan Kepala Dinas Perindustrian
dan
Perdagangan
510/915.A/PERINDAG/2008
Kabupaten
tentang
Simalungun
Penetapan/Penunjukan
Nomor
:
Penyalur
Minyak Goreng Bersubsidi di Kabupaten Simalungun tanggal 21 Juli 2008 dan Surat Perjanjian Kerja Nomor : 510/917.A/PERINDAG/2008 tanggal 22 Juli 2008 untuk penyaluran subsidi minyak goreng tahap II dan
N
P
E
N Perdagangan Kabupaten Simalungun Nomor A : 510/1037.A/PERINDAG/2008 tentang Penetapan/Penunjukan DPenyalur Minyak Goreng Bersubsidi di Kabupaten Simalungun tanggal E 12 Agustus 2008 dan Surat Perjanjian Kerja Nomor : 510/1039.A/PERINDAG/2008 M tanggal 13 Agustus 2008 untuk penyaluran subsidi minyak goreng tahap III, I 6. CV. AGANIS berdasarkan Surat Keputusan Kepala Dinas Perindustrian G dan Perdagangan Kabupaten Simalungun Nomor : G 510/915.E/PERINDAG/2008 tentang Penetapan/Penunjukan Penyalur N Simalungun tanggal 21 Juli 2008 Minyak Goreng Bersubsidi di Kabupaten I dan Surat Perjanjian Kerja Nomor : 510/917.E/PERINDAG/2008 tanggal 22 T Juli 2008 untuk penyaluran subsidi minyak goreng tahap II dan berdasarkan Surat N Keputusan Kepala Dinas Perindustrian dan Perdagangan A Kabupaten Simalungun Nomor : L 510/1037.E/PERINDAG/2008 tentang Penetapan/Penunjukan Penyalur I Minyak Goreng Bersubsidi di Kabupaten Simalungun tanggal 12 Agustus D 2008 dan Surat Perjanjian Kerja Nomor : 510/1039.E/PERINDAG/2008 A tanggal 13 Agustus 2008 untuk penyaluran subsidi minyak goreng tahap III, G 7. CV. BIMA PUTRA berdasarkan Surat Keputusan Kepala Dinas berdasarkan
Surat
Keputusan
Perindustrian
dan
Perdagangan
510/915.D/PERINDAG/2008
Kepala
Dinas
Kabupaten
tentang
Perindustrian
Simalungun
Penetapan/Penunjukan
dan
Nomor
:
Penyalur
Minyak Goreng Bersubsidi di Kabupaten Simalungun tanggal 21 Juli 2008 dan Surat Perjanjian Kerja Nomor : 510/917.D/PERINDAG/2008 tanggal 22 Juli 2008 untuk penyaluran subsidi minyak goreng tahap II dan berdasarkan Perdagangan
Surat
Keputusan Kabupaten
Kepala
Dinas
Simalungun
Perindustrian Nomor
dan :
510/1037.D/PERINDAG/2008 tentang Penetapan/Penunjukan Penyalur
Hal. 9 dari 129 Hal. Put. No.12/PID.SUS.K/2014/PT-MDN.
Minyak Goreng Bersubsidi di Kabupaten Simalungun tanggal 12 Agustus 2008 dan Surat Perjanjian Kerja Nomor : 510/1039.D/PERINDAG/2008 tanggal 13 Agustus 2008 untuk penyaluran subsidi minyak goreng tahap III; - Bahwa berdasarkan Surat Perintah Mulai Kerja (SPMK) yang dikeluarkan oleh terdakwa JHONNY SIAHAAN, SE., M.Si, maka pekerjaan penyaluran subsidi minyak goreng tersebut dilaksanakan oleh para pelaku usaha pada tanggal 22 Juli 2008 s/d 28 Juli 2008 untuk tahap II dan pada tanggal 14 Agustus 2008 s/d 20 Agustus 2008 untuk tahap III, akan tetapi karena mendekati bulan
N pelaku usaha untuk melaksanakan kegiatan penyaluran subsidi A minyak goreng tersebut secara bersamaan pada bulan September 2008; D - Bahwa selanjutnya pada sekitar bulan September 2008 bertempat E di ruang Kantor Kepala Dinas Perindustrian dan Perdagangan Kabupaten Simalungun M dan di rumah dinas Kepala Dinas Perindustrian dan Perdagangan Kabupaten I Simalungun, terdakwa JHONNY SIAHAAN, SE., M.Si memerintahkan staf G Dinas Perindustrian dan Perdagangan Kabupaten Simalungun bernama G DEDY CHIRISTY SARAGIH untuk mengetikkan dokumen penyaluran subsidi N minyak goreng, yaitu berupa: I a. Kwitansi Pembayaran untuk setiap pelaku usaha di print sebanyak antara T 3-4 Lembar, b. Surat Permohonan N Pencairan Dana yang ditujukan kepada Dirjen A Negeri Departemen Perdagangan Republik Indonesia Perdagangan Dalam untuk setiap L pelaku usaha di print sebanyak antara 3-4 Lembar, I c. Surat Pernyataan oleh setiap Pelaku Usaha di print sebanyak antara 3-4 D Lembar, A d. Surat Pernyataan Sanggup Melaksanakan Pekerjaan Penyaluran Subsidi GMinyak Goreng oleh Pelaku Usaha di Print sebanyak antara 3-4 Lembar, N e. Surat Keputusan Kepala Dinas Perindustrian dan Perdagangan Kab. puasa terdakwa JHONNY SIAHAAN, SE., M.Si memerintahkan kepada para
P
E
Simalungun tentang Penetapan/Penunjukan Penyalur Minyak Goreng Bersubsidi di Kab. Simalungun untuk setiap Pelaku Usaha di print sebanyak antara 3-4 Lembar, f. Surat Perjanjian Kerja Dinas Perindustrian dan Perdagangan Kab. Simalungun dengan setiap Pelaku Usaha di print sebanyak 3-4 Lembar, g. Surat Perintah Mulai Kerja untuk masing-masing Pelaku Usaha di print sebanyak antara 3-4 Lembar,
Hal. 10 dari 129 Hal. Put. No.12/PID.SUS.K/2014/PT-MDN.
h. Kesepakatan Harga antara Dinas Perindustrian dan Perdagnagan Kab. Simalungun dengan masing-masing Pelaku Usaha di print sebanyak antara 3-4 Lembar, i. Berita Acara Verifikasi Permohonan Pembayaran Dana Subsidi Minyak Goreng atas Pelaksanaan penyaluran subsidi minyak goreng yang dilakukan oleh setiap Pelaku Usaha di print sebanyak antara 3-4 Lembar; - Bahwa setelah dokumen-dokumen tersebut dibuat oleh DEDDY CHIRISTY SARAGIH, lalu terdakwa JHONNY SIAHAAN, SE., M.Si meminta kepada Tim
N menandatangani dokumen-dokumen tersebut meskipun kegiatan penyaluran A subsidi minyak goreng belum dilaksanakan oleh para pelaku usaha, Dkemudian masih dalam bulan September 2008 terdakwa JHONNY SIAHAAN, E SE., M.Si, menyuruh para pelaku usaha melaksanakan kegiatan penyaluran subsidi M minyak goreng tahap II dan tahap III secara bersamaan; I - Bahwa setelah ada perintah dari terdakwa JHONNY SIAHAAN, SE., M.Si, G maka para pelaku usaha melaksanakan kegiatan penyaluran subsidi minyak G goreng kepada masyarakat berpenghasilan rendah di wilayah Kabupaten N Simalungun, yaitu : I a. Rajisten Sitorus, SH., MM (CV. Sorba Jaya) melaksanakan kegiatan T penyaluran subsidi minyak goreng kepada masyarakat berpenghasilan rendah di KecamatanN Raya Kahean sebanyak 5.400 liter minyak goreng APanombeian Pane sebanyak 5.596 liter minyak goreng curah, Kecamatan L Kecamatan Dolok Bt. Nanggor sebanyak 9.000 liter kemasan fortune, I minyak goreng kemasan fortune, Kecamatan Siantar sebanyak 1.200 liter D minyak goreng kemasan fortune, Kecamatan Silou Kahean sebanyak 7.216 A liter minyak goreng kemasan fortune, Kecamatan Purba sebanyak 6.964 Gliter minyak goreng curah, Kecamatan Haranggaol Haorison sebanyak N 3.112 liter minyak goreng curah, Kecamatan Pematang Silima Huta Verifikasi,
P
E
Ketua
Tim
Pelaksana,
dan
para
Pelaku
Usaha
untuk
sebanyak 4.192 liter minyak goreng curah, Kecamatan Silimakuta sebanyak 4.408 liter minyak goreng curah, dan Kecamatan Dolok Silaou sebanyak 5.012 liter minyak goreng curah, dengan jumlah total yang disalurkan untuk tahap II dan III adalah 61.100 liter minyak goreng dengan besaran uang penagihan pengganti sebesar Rp. 52.750.000,- (lima puluh dua juta tujuh ratus lima puluh ribu rupiah), dan uang penagihan pengganti sebesar Rp. 52.750.000,- (lima puluh dua juta tujuh ratus lima puluh ribu
Hal. 11 dari 129 Hal. Put. No.12/PID.SUS.K/2014/PT-MDN.
rupiah) tersebut telah dibayarkan dan diterima oleh Rajisten Sitorus, SH., MM.; b. Ir. Sumadi (UD. Makmur) melaksanakan kegiatan penyaluran subsidi minyak
goreng
kepada
masyarakat
berpenghasilan
rendah
di
Kecamatan Jorlang Hataran sebanyak 6.112 liter minyak goreng curah dan di Kecamatan Dolok Panribuan sebanyak 7.964 liter minyak goreng curah, dengan jumlah total yang disalurkan untuk tahap II dan III adalah 14.076 liter minyak goreng curah dengan besaran uang
N seratus puluh ribu rupiah), dan uang penagihan pengganti sebesar A Rp. 35.190.000,- (tiga puluh lima juta seratus puluh ribu Drupiah) tersebut telah dibayarkan dan diterima oleh Ir. Sumadi; E c. Irwan Lubis (CV. Wahladi) melaksanakan kegiatan penyaluran subsidi M minyak goreng kepada masyarakat berpenghasilan rendah di Kecamatan I Gunung Malela sebanyak 6.200 liter minyak goreng curah, Kecamatan G Gunung Maligas sebanyak 4.160 liter minyak goreng curah, dan G Kecamatan Tapian Dolok sebanyak 7.312 liter minyak goreng curah dan Nyang disalurkan untuk tahap II dan III kemasan fortune, dengan jumlah total I adalah 17.672 liter minyak goreng dengan besaran uang penagihan T pengganti sebesar Rp. 44.180.000,- (empat puluh empat juta seratus N dan uang penagihan pengganti sebesar Rp. delapan puluh ribu rupiah), A puluh empat juta seratus delapan puluh ribu rupiah) 44.180.000,- (empat tersebut telahL dibayarkan dan diterima oleh Irwan Lubis; I d. Libris Mulia Siahaan (UD. Phudan Jaya) melaksanakan kegiatan D penyaluran subsidi minyak goreng kepada masyarakat berpenghasilan A rendah di Kecamatan Sidamanik sebanyak 5.928 liter minyak goreng Gkemasan fortune, Kecamatan Pematangan Sidamanik sebanyak 4.940 liter penagihan pengganti sebesar Rp. 35.190.000,- (tiga puluh lima juta
N
P
E
minyak goreng kemasan fortune, Kecamatan Dolok Pardamean sebanyak 4.264 liter minyak goreng curah dan kemasan fortune, dan Kecamatan Girsang Sipangan Bolon sebanyak 3.216 liter minyak goreng curah, dengan jumlah total yang disalurkan untuk tahap II dan III adalah 18.348 liter minyak goreng dengan besaran uang penagihan pengganti sebesar Rp. 45.870.000,- (empat puluh lima juta delapan ratus tujuh puluh ribu rupiah), dan uang penagihan pengganti sebesar Rp. 45.870.000,- (empat puluh lima juta delapan ratus tujuh puluh ribu rupiah) tersebut telah
Hal. 12 dari 129 Hal. Put. No.12/PID.SUS.K/2014/PT-MDN.
dibayarkan dan diterima oleh Libris Mulia Siahaan; e. Karbin Manik (UD. Makmur Jaya) melaksanakan kegiatan penyaluran subsidi minyak goreng kepada masyarakat berpenghasilan rendah di Kecamatan Panei sebanyak 7.800 liter minyak goreng curah dan kemasan fortune, dan di Kecamatan Raya sebanyak 9.180 liter minyak goreng curah, dengan jumlah total yang disalurkan untuk tahap II dan III adalah 16.980 liter minyak goreng dengan besaran uang penagihan pengganti sebesar Rp. 42.450.000,- (empat puluh dua juta empat ratus lima puluh ribu rupiah),
N juta empat ratus lima puluh ribu rupiah) tersebut telah dibayarkan Adan diterima oleh Karbin Manik; D f. Jonson Riduan Sinaga (CV. Aganis) melaksanakan kegiatan E penyaluran subsidi minyak goreng kepada masyarakat berpenghasilan rendah di M Kecamatan Jawa Maraja sebanyak 3.720 liter minyak goreng kemasan I fortune, Kecamatan Bahjambi sebanyak 6.328 liter minyak goreng G kemasan fortune, Kecamatan Tanah Jawa sebanyak 13.440 liter minyak G goreng kemasan fortune, dan Kecamatan Hatonduhan sebanyak 5.924 liter minyak goreng kemasan fortune,N dengan jumlah total yang disalurkan I untuk tahap II dan III adalah 29.412 liter minyak goreng dengan besaran T uang penagihan pengganti sebesar Rp. 73.530.000,- (tujuh puluh tiga juta lima ratus tiga puluh N ribu rupiah), dan uang penagihan pengganti sebesar Rp. 73.530.000,-A (tujuh puluh tiga juta lima ratus tiga puluh ribu rupiah) tersebut telahL dibayarkan dan diterima oleh Jonson Riduan Sinaga; I g. Yusni Fadli Adha (CV. Bima Putra) melaksanakan kegiatan penyaluran D subsidi minyak goreng kepada masyarakat berpenghasilan rendah di A Kecamatan Ujung Padang sebanyak 11.424 liter minyak goreng curah, GKecamatan Pematang Bandar sebanyak 6.568 liter minyak goreng curah, dan uang penagihan pengganti sebesar Rp. 42.450.000,- (empat puluh dua
N
P
E
Kecamatan Bandar sebanyak 13.740 liter minyak goreng kemasan fortune, Kecamatan Bandar Huluan sebanyak 4.660 liter minyak goreng kemassan fortune, Kecamatan Bandar Masilam sebanyak 6.440 liter minyak goreng kemasan fortune, dan Kecamatan Bosar Maligas sebanyak 8.476 liter monyak goreng curah, dengan jumlah total yang disalurkan untuk tahap II dan III adalah 51.308 liter minyak goreng dengan besaran uang penagihan pengganti sebesar Rp. 128.270.000,- (seratus dua puluh delapan juta dua ratus tujuh puluh ribu rupiah), dan uang penagihan pengganti sebesar Rp.
Hal. 13 dari 129 Hal. Put. No.12/PID.SUS.K/2014/PT-MDN.
128.270.000,- (seratus dua puluh delapan juta dua ratus tujuh puluh ribu rupiah) tersebut telah dibayarkan dan diterima oleh Yusni Fadli Adha; - Bahwa setelah kegiatan penyaluran subsidi minyak goreng tersebut selesai dilaksanakan oleh para pelaku usaha, terdakwa JHONNY SIAHAAN, SE., M.Si selaku Ketua Tim Verifikasi tidak ada melakukan pengecekan maupun melakukan verifikasi atas pelaksanaan penyaluran subsidi minyak goreng yang dilaksanakan oleh para pelaku usaha tersebut dan tidak ada membuat Berita Acara Verifikasi atas penyaluran subsidi minyak goreng yang telah
N goreng dilaksanakan, terdakwa JHONNY SIAHAAN, SE., M.Si telah membuat A Berita Acara Verifikasi terlebih dahulu; D - Bahwa perbuatan terdakwa yang telah membuat Berita Acara E Verifikasi penyaluran subsidi minyak goreng sebelum kegiatan penyaluran subsidi M minyak goreng dilaksanakan, telah dimanfaatkan oleh pelaku usaha UD. I Makmur yaitu Ir. Sumadi, karena ternyata Ir. Sumadi tidak melaksanakan G kegiatan penyaluran subsidi minyak goreng di Kecamatan Jorlang G Hataran dan Kecamatan Dolok Panribuan sebagaimana disebutkan di N Pembayaran Dana Subsidi dalam Berita Acara Verifikasi Permohonan I Minyak Goreng Nomor : 510/951.B/PERINDAG/2008 tertanggal 29 Juli T 2008 (tahap II) dan Berita Acara Verifikasi Permohonan Pembayaran NGoreng Nomor: 510/1094.B/PERINDAG/2008 Dana Subsidi Minyak A 2008 (tahap III) yang sudah dibuat oleh terdakwa tertanggal 21 Agustus L SE., M.Si sebelum kegiatan penyaluran subsidi JHONNY SIAHAAN, I minyak goreng dilaksanakan oleh UD. Makmur (Ir. Sumadi); D - Bahwa dengan telah dibuatnya dokumen penagihan penggantian atas nama A masing-masing pelaku usaha oleh terdakwa JHONNY SIAHAAN, SE., M.Si, G maka para pelaku usaha berhak untuk menerima pembayaran atas subsidi N penyaluran minyak goreng yang telah dilaksanakannya, dan untuk penagihan dilaksanakan tersebut, karena sebelum kegiatan penyaluran subsidi minyak
P
E
penggantian subsidi minyak goreng tahap II dan III para pelaku usaha mengajukan penagihan penggantian subsidi atas penyaluran subsidi minyak goreng kepada terdakwa JHONNY SIAHAAN, SE., M.Si selaku Kepala Dinas Perindustrian dan Perdagangan dengan dilampiri: a. Berita Acara Verifikasi Permohonan Pembayaran Dana Subsidi Minyak Goreng yang ditandatangani oleh Tim Verifikasi dan diketahui oleh
Hal. 14 dari 129 Hal. Put. No.12/PID.SUS.K/2014/PT-MDN.
terdakwa JHONNY SIAHAAN, SE., M.Si selaku Kepala Dinas Perindustrian dan Perdagangan Kabupaten Simalungun, b. Kwitansi pembayaran, dan c. Foto kopi Buku Rekening para pelaku usaha, - Bahwa selanjutnya terdakwa JHONNY SIAHAAN, SE., M.Si mengajukan dokumen penagihan penggantian subsidi minyak goreng milik para pelaku usaha kepada Dra. Margaretha Elly Silalahi, M.Si selaku Pejabat Pembuat Komitmen (PPK) untuk dilakukan pemeriksaan atas kelengkapan dokumen
N menandatangani kwitansi bukti pembayaran, Surat Pernyataan Sanggup A Melaksanakan Pekerjaan Pelaksanaan Penyaluran Subsidi Minyak D Goreng dari Pelaku Usaha, dan Surat Permintaan Pembayaran (SPP-LS), E maka Dra. Margaretha Elly Silalahi, M.Si. mengajukan penagihan penggantian subsidi M penyaluran minyak goreng atas nama para pelaku usaha tersebut kepada I Drs. Muhammad Idris selaku Pejabat Penguji dan Penandatangan Surat G Perintah Membayar (SPM) untuk diterbitkan SPM, setelah Drs. Muhammad G Idris menandatangani SPM maka SPM yang telah ditandatanganinya tersebut N penggantian subsidi penyaluran diajukan bersama dokumen penagihan I minyak goreng lainnya atas nama para pelaku usaha kepada Martauli T Silitonga selaku Bendahara Pengeluaran Dinas Perindustrian dan Perdagangan Propinsi N Sumatera Utara untuk diterbitkan Surat Perintah A lalu setelah terbit SP2D maka SP2D tersebut Pencairan Dana (SP2D), L I Medan untuk ditandatangani dan selanjutnya dilakukan diajukan ke KPPN I pembayaran kepada para pelaku usaha dengan memindahbukukan dana D penggantian subsidi minyak goreng tersebut ke rekening para pelaku usaha, A yaitu sebagai berikut : G 1. Besaran penggantian subsidi minyak goreng tahap II dan tahap III kepada tersebut,
N
P
E
setelah
Dra.
Margaretha
Elly
Silalahi,
M.Si
selaku
PPK
Rajisten Sitorus, SH., MM (CV. Sorba Jaya) sebanyak 61.100 liter minyak goreng
dengan
besaran
uang
penagihan
pengganti
sebesar
Rp.
52.750.000,- (lima puluh dua juta tujuh ratus lima puluh ribu rupiah), sesuai dengan SPP-LS tanggal 13 Oktober 2008 Nomor : 83/PSMG-SU/SPPLS/X/2008 sebesar Rp. 76.375.000,-, SPM tanggal 13 Oktober 2008 Nomor : 00090 sebesar Rp. 76.375.000,-, SP2D tanggal 23 Oktober 2008 Nomor : 978416J/004/110 sebesar Rp. 76.375.000,- (tahap II), dan SPP-LS tanggal 15 Oktober 2008 Nomor : 86/PSMG-SU/SPP-LS/X/2008 sebesar Rp.
Hal. 15 dari 129 Hal. Put. No.12/PID.SUS.K/2014/PT-MDN.
76.375.000,-, SPM tanggal 15 Oktober 2008 Nomor : 00093 sebesar Rp. 76.375.000,-, SP2D tanggal 23 Oktober 2008 Nomor : 978383J/004/110 sebesar Rp. 76.375.000,- (tahap III), 2. Ir. Sumadi (UD. Makmur) sebanyak 14.076 liter minyak goreng curah dengan besaran uang penagihan pengganti sebesar Rp. 35.190.000,(tiga puluh lima juta seratus puluh ribu rupiah), sesuai dengan SPP-LS tanggal 15 Oktober 2008 Nomor : 87/PSMG-SU/SPP-LS/X/2008 sebesar Rp. 17.595.000,-, SPM tanggal 22 Oktober 2008 Nomor : 00098 sebesar
N: 978379J/004/110 sebesar Rp. 76.375.000,- (tahap II), dan SPP-LS A tanggal 22 Oktober 2008 Nomor : 91/PSMG-SU/SPP-LS/X/2008 Dsebesar Rp. 17.595.000,-, SPM tanggal 15 Oktober 2008 Nomor :E 00094 sebesar Rp. 17.595.000,-, SP2D tanggal 23 Oktober 2008 Nomor : M 978384J/004/110 sebesar Rp. 17.595.000,- (tahap III), I 3. Irwan Lubis (CV. Wahladi) sebanyak 17.672 liter minyak goreng dengan G besaran uang penagihan pengganti sebesar Rp. 44.180.000,- (empat puluh G empat juta seratus delapan puluh ribu rupiah), sesuai dengan SPP-LS tanggal 15 Oktober 2008 Nomor N : 90/PSMG-SU/SPP-LS/X/2008 sebesar I Rp. 22.090.000,-, SPM tanggal 22 Oktober 2008 Nomor : 00099 sebesar T Rp. 22.090.000,-, SP2D tanggal 23 Oktober 2008 Nomor : N Rp. 22.090.000,- (tahap II), dan SPM tanggal 15 978380J/004/110 sebesar A : 00097 sebesar Rp. 22.090.000,-, SP2D tanggal 23 Oktober 2008 Nomor LNomor : 978387J/004/110 sebesar Rp. 22.090.000,- (tahap Oktober 2008 I III), D 4. Libris Mulia Siahaan (UD. Phudan Jaya) sebanyak 18.348 liter minyak A goreng dengan besaran uang penagihan pengganti sebesar Rp. G45.870.000,- (empat puluh lima juta delapan ratus tujuh puluh ribu rupiah), Rp.
N
P
E
17.595.000,-,
SP2D
tanggal
23
Oktober
2008
Nomor
sesuai dengan SPP-LS tanggal 13 Oktober 2008 Nomor : 79/PSMGSU/SPP-LS/X/2008 sebesar Rp. 22.935.000,-, SPM tanggal 13 Oktober 2008 Nomor : 00086 sebesar Rp. 22.935.000,-, SP2D tanggal 23 Oktober 2008 Nomor : 978412J/004/110 sebesar Rp. 22.935.000,- (tahap II), dan SPP-LS tanggal 15 Oktober 2008 Nomor : 89/PSMG-SU/SPP-LS/X/2008 sebesar Rp. 22.935.000,-, SPM tanggal 15 Oktober 2008 Nomor : 00096 sebesar Rp. 22.935.000,-, SP2D tanggal 23 Oktober 2008 Nomor : 978386J/004/110 sebesar Rp. 22.935.000,- (tahap III),
Hal. 16 dari 129 Hal. Put. No.12/PID.SUS.K/2014/PT-MDN.
5. Karbin Manik (UD. Makmur Jaya) sebanyak 16.980 liter minyak goreng dengan besaran uang penagihan pengganti sebesar Rp. 42.450.000,(empat puluh dua juta empat ratus lima puluh ribu rupiah), sesuai dengan SPP-LS tanggal 13 Oktober 2008 Nomor : 80/PSMG-SU/SPP-LS/X/2008 sebesar Rp. 21.225.000,-, SPM tanggal 13 Oktober 2008 Nomor : 00087 sebesar Rp. 21.225.000,-, SP2D tanggal 23 Oktober 2008 Nomor : 978413J/004/110 sebesar Rp. 21.225.000,- (tahap II), dan SPP-LS tanggal 15 Oktober 2008 Nomor : 88/PSMG-SU/SPP-LS/X/2008 sebesar Rp.
N 21.225.000,-, SP2D tanggal 23 Oktober 2008 Nomor : 978385J/004/110 A sebesar Rp. 21.225.000,- (tahap III), D 6. Jonson Riduan Sinaga (CV. Aganis) sebanyak 29.412 literE minyak goreng dengan besaran uang penagihan pengganti sebesar Rp. 73.530.000,M (tujuh puluh tiga juta lima ratus tiga puluh ribu rupiah), sesuai dengan SPPI LS tanggal 13 Oktober 2008 Nomor : 81/PSMG-SU/SPP-LS/X/2008 G sebesar Rp. 36.765.000,-, SPM tanggal 13 Oktober 2008 Nomor : 00088 G sebesar Rp. 36.765.000,-, SP2D tanggal 23 Oktober 2008 Nomor : N (tahap II), dan SPP-LS tanggal 978414J/004/110 sebesar Rp. 36.765.000,I 15 Oktober 2008 Nomor : 84/PSMG-SU/SPP-LS/X/2008 sebesar Rp. T 36.765.000,-, SPM tanggal 15 Oktober 2008 Nomor : 00091 sebesar Rp. 36.765.000,-, SP2D N tanggal 23 Oktober 2008 Nomor : 978381J/004/110 A (tahap III), dan sebesar Rp. 36.765.000,L (CV. Bima Putra) sebanyak 51.308 liter minyak goreng 7. Yusni Fadli Adha I dengan besaran uang penagihan pengganti sebesar Rp. 128.270.000,D (seratus dua puluh delapan juta dua ratus tujuh puluh ribu rupiah), sesuai A dengan SPP-LS tanggal 13 Oktober 2008 Nomor : 82/PSMG-SU/SPPGLS/X/2008 sebesar Rp. 64.135.000,-, SPM tanggal 13 Oktober 2008 Nomor 21.225.000,-, SPM tanggal 15 Oktober 2008 Nomor : 00095 sebesar Rp.
N
P
E
: 00089 sebesar Rp. 64.135.000,-, SP2D tanggal 23 Oktober 2008 Nomor : 978415J/004/110 sebesar Rp. 64.135.000,- (tahap II), dan SPP-LS tanggal 15 Oktober 2008 Nomor : 85/PSMG-SU/SPP-LS/X/2008 sebesar Rp. 64.135.000,-, SPM tanggal 15 Oktober 2008 Nomor : 00092 sebesar Rp. 64.135.000,-, SP2D tanggal 23 Oktober 2008 Nomor : 978382J/004/110 sebesar Rp. 64.135.000,- (tahap III);
- Bahwa terdakwa
JHONNY SIAHAAN, SE., M.Si selaku Kepala Dinas
Perindustrian dan Perdagangan Kabupaten Simalungun tidak melaksanakan
Hal. 17 dari 129 Hal. Put. No.12/PID.SUS.K/2014/PT-MDN.
fungsinya dengan baik, yaitu tidak melaksanakan Pengawasan di bidang Perindustrian dan Perdagangan, dan terdakwa JHONNY SIAHAAN, SE., M.Si selaku
pelaksana
program penyaluran subsidi
minyak
goreng
tidak
melaksanakan tugasnya dengan baik, yaitu memverifikasi pelaksanaan penyaluran subsidi minyak goreng dengan membuat Berita Acara Verifikasi sebelum
pelaksanaan
kegiatan
penyaluran
subsidi
minyak
goreng
dilaksanakan, kemudian terdakwa JHONNY SIAHAAN, SE., M.Si sebagai Ketua Tim Verifikasi Penyaluran Subsidi Minyak Goreng, juga telah tidak
N subsidi minyak goreng yang diajukan oleh pelaku usaha, akan tetapi Ajustru terdakwa JHONNY SIAHAAN, SE., M.Si yang membuatD dokumen pelaksanaan penyaluran subsidi minyak goreng tersebut; E - Bahwa konsekuensi atas perbuatan terdakwa JHONNY SIAHAAN, SE., M.Si M yang telah membuat Berita Acara Verifikasi Permohonan Pembayaran Dana I Subsidi Minyak Goreng Nomor : 510/951.B/PERINDAG/2008 tertanggal 29 G Juli 2008 dan Berita Acara Verifikasi Permohonan Pembayaran Dana Subsidi G Minyak Goreng Nomor: 510/1094.B/PERINDAG/2008 tertanggal 21 Agustus N Berita Acara Verifikasi tersebut 2008, dan kemudian menandatangani I bersama-sama dengan Ir. Sumadi selaku Direktur UD. Makmur dan Anggota T Tim Verifikasi lalu dan mengajukan penagihan penggantian subsidi minyak goreng melalui KepalaN Dinas Perindustrian dan Perdagangan Propinsi A Pejabat Pembuat Komitmen (PPK), sementara UD. Sumatera Utara selaku Ltidak melaksanakan kegiatan penyaluran subsidi minyak Makmur sendiri I goreng kepada masyarakat yang berpenghasilan rendah di Kecamatan D Jorlang Hataran maupun di Kecamatan Dolok Panribuan sebagaimana A disebutkan di dalam Berita Acara Verifikasi tersebut, telah menimbulkan G kewajiban kepada Dinas Perindustrian dan Perdagangan Propinsi Sumatera N Utara untuk melakukan pencairan dan pembayaran penagihan penggantian melaksanakan tugasnya memeriksa dokumen pelaksanaan penyaluran
P
E
subsidi minyak goreng kepada UD. Makmur (Ir. Sumadi) sebesar Rp. 35.190.000,- (tiga puluh lima juta seratus puluh ribu rupiah), sehingga uang sebesar Rp. 35.190.000,- (tiga puluh lima juta seratus puluh ribu rupiah) yang telah diterima oleh UD. Makmur (Ir. Sumardi) telah memperkaya UD. Makmur atau setidak-tidaknya Ir. Sumadi selaku Direktur UD. Makmur;
Hal. 18 dari 129 Hal. Put. No.12/PID.SUS.K/2014/PT-MDN.
- Bahwa perbuatan terdakwa JHONNY SIAHAAN, SE., M.Si bersama dengan Ir. Sumadi selaku Direktur UD. Makmur sebagaimana diuraikan di atas bertentangan dengan : ļ§ Undang-Undang Nomor : 17 Tahun 2003 tentang Keuangan Negara, Pasal 3 berbunyi : Keuangan Negara dikelola secara tertib, taat pada peraturan perundang-undangan,
efisien,
ekonomis,
efektif,
transparan
dan
bertanggungjawab dengan memperhatikan rasa keadilan dan kepatutan, ļ§ Undang-undang Nomor 1 Tahun 2004 tentang Perbendaharaan Negara :
N dan/atau mengesahkan dokumen yang berkaitan dengan surat Abukti yang menjadi dasar pengeluaran atas beban APBN/APBD bertanggung D jawab atas kebenaran material dan akibat yang timbul dari Epenggunaan surat bukti dimaksud, M - Pasal 21 Ayat (1) : Pembayaran atas beban APBN/APBD tidak boleh I dilakukan sebelum barang dan/atau jasa diterima, G ļ§ Peraturan Menteri Keuangan Nomor : 134/PMK.06/2005 tanggal 27 G Desember 2005 tentang Pedoman Pembayaran Dalam Pelaksanaan APBN N : I - Pasal 11 Ayat (8) berbunyi: Pejabat yang menanda tangani dan/atau T mengesahkan dokumen yang berkaitan dengan surat bukti yang menjadi dasar pengeluaranN atas beban APBN bertanggungjawab atas kebenaran A yang timbul dari penggunaan surat bukti tersebut, material dan akibat L Keuangan RI Nomor : 82/PMK.05/2007 tanggal 30 Juli ļ§ Peraturan Menteri I 2007 tentang Tata Cara Pencairan Dana Atas Beban APBN melalui D Rekening Kas Umum Negara : A - Pasal 1 Ayat (14) berbunyi : Berita Acara Verifikasi adalah dokumen dari G hasil pengecekan pelaksanaan pekerjaan yang ditandatangani oleh - Pasal 18 Ayat (3), yang berbunyi : Pejabat yang menandatangani
N
P
E
Kuasa Pengguna Anggaran/Pejabat Penanggung Jawab Kegiatan dan Pihak Ketiga, ļ§ Peraturan Menteri Perdagangan RI Nomor : 06/M-DAG/PER/3/2008 tanggal 4 Maret 2008 tentang Tata Cara Penyaluran Subsidi Minyak Goreng Kepada Masyarakat : - Pasal 3 ayat (2) huruf d, Bupati/Walikota mempunyai tugas dan tanggungjawab:
Hal. 19 dari 129 Hal. Put. No.12/PID.SUS.K/2014/PT-MDN.
- butir 7 berbunyi : Memverifikasi pelaksanaan penyaluran subsidi minyak goreng dengan membuat Berita Acara Verifikasi - butir 8 berbunyi : Mengajukan penagihan subsidi minyak goreng yang telah selesai disalurkan oleh pelaku usaha minyak goreng melalui Kepala Dinas Propinsi selaku Pejabat Pembuat Komitmen (PPK) dengan melampirkan dokumen lengkap - butir 9 berbunyi : Bertanggungjawab atas pelaksanaan penyaluran subsidi minyak goreng di daerahnya,
N tanggungjawab sebagaimana dimaksud dalam Pasal 3 ayat (2) A huruf d kepada Kepala Dinas Kabupaten/Kota, D ļ§ Keputusan Dirjen Perdagangan Dalam NegeriE Nomor : 16/PDN/KEP/3/2008 tanggal 05 Maret 2008 tentang Petunjuk Teknis M Penyaluran Subsidi Minyak Goreng Kepada Masyarakat Berpenghasilan I Rendah, dalam lampirannya pada angka IV perihal mekanisme pencairan G subsidi minyak goreng, huruf C berbunyi : Setelah dokumen tagihan G dinyatakan lengkap dan benar, maka dokumen penagihan penggantian Noleh pelaku usaha melalui Dinas yang subsidi minyak goreng yang diajukan I tugas dan tanggungjawabnya di bidang perdagangan Kabupaten/Kota T disampaikan kepada Dinas yang tugas dan tanggungjawabnya di bidang Nselaku Pejabat Pembuat Komitmen (PPK). Dinas perdagangan Propinsi yang tugas danA tanggungjawabnya di bidang perdagangan Propinsi L selanjutnya menerbitkan dan menandatangani Surat Perintah Membayar I (SPM) dan menyampaikannya kepada Kantor Pelayanan Perbendaharaan D Negara (KPPN) Propinsi; A ------GBahwa akibat perbuatan terdakwa JHONNY SIAHAAN, SE., M.Si dan Ir. NSumadi selaku Direktur UD. Makmur telah merugikan kerugian keuangan negara - Pasal 4 ayat (3) berbunyi : Bupati/Walikota melimpahkan tugas dan
P
E
sebesar Rp. 35.190.000,- (tiga puluh lima juta seratus puluh ribu rupiah) atau setidak-tidaknya sekitar jumlah itu, sebagaimana hasil perhitungan kerugian keuangan negara oleh ahli dari Badan Pemeriksa Keuangan dan Pembangunan (BPKP) Perwakilan Propinsi Sumatera Utara. ------- Bahwa terdakwa JHONNY SIAHAAN, SE., M.Si telah mengembalikan kerugian keuangan Negara sebesar Rp. 35.190.000,- (tiga puluh lima juta seratus sembilan puluh ribu rupiah). -----------------------------------------------------
Hal. 20 dari 129 Hal. Put. No.12/PID.SUS.K/2014/PT-MDN.
------- Perbuatan terdakwa JHONNY SIAHAAN, SE., M.Si sebagaimana diatur dan diancam pidana dalam Pasal 2 Ayat (1) Jo. Pasal 18 Undang-Undang Republik Indonesia Nomor 31 Tahun 1999 tentang Pemberantasan Tindak Pidana Korupsi yang telah diubah dan ditambah dengan Undang-Undang Republik Indonesia Nomor 20 Tahun 2001 tentang Perubahan Atas Undang-Undang Nomor 31 Tahun 1999 tentang Pemberantasan Tindak Pidana Korupsi jo. Pasal 55 Ayat (1) ke-1 KUHP. -----------------------------------SUBSIDAIR :
N A
D E tahun 2007 Perindustrian Perdagangan dan Koperasi Kabupaten Simalaungun s/d 2011 berdasarkan Surat Keputusan Bupati Simalungun M Nomor : 821/8216/2007 tanggal 15 November 2007 dan selaku I Ketua Tim Verifikasi Penyaluran Subsidi Minyak Goreng Kabupaten Simalungun Tahap I, II, dan III G berdasarkan Surat Keputusan Kepala Dinas Perindustrian Perdagangan dan G Koperasi Kabupaten Simalungun Nomor : 188.45/407.a/PERINDAG/2008 tanggal 28 Maret 2008 dan Nomor : 188.45/882/PERINDAG/2008 tanggal 4 Juli IN 2008 tentang Pembentukan Team T Pelaksana Verifikasi, Team Pelaksana Kegiatan dan Team Pengelola Penyaluran Subsidi Minyak Goreng Propinsi N Sumatera Utara di Kabupaten Simalungun Tahun Anggaran 2008, bertindak Abersama-sama dengan Ir. SUMARDI selaku Direktur sendiri-sendiri maupun UD. MAKMUR (melarikan IL diri) sebagai Pelaksana dan Penyalur Minyak Goreng Bersubsidi D di Kabupaten Simalungun Tahap II dan III berdasarkan Surat Perjanjian A Kerja Nomor : 510/917.B/PERINDAG/2008 tanggal 22 Juli 2008 antara Dinas Perindustrian dan Perdagangan Kab. Simalungun dengan UD. G MAKMUR dan Surat Perjanjian Kerja Nomor : 510/1039.B/PERINDAG/2008 Ntanggal 13 Agustus 2008 antara Dinas Perindustrian dan Perdagangan Kab. ------- Bahwa ia terdakwa JHONNY SIAHAAN, SE., M.Si selaku Kepala Dinas
P
E
Simalungun dengan UD. MAKMUR, pada hari dan tanggal yang tidak dapat ditentukan secara pasti antara tanggal 22 Juli 2008 sampai dengan bulan September 2008, atau setidak-tidaknya pada suatu waktu dalam tahun 2008, bertempat di Kantor Dinas Perindustrian Perdagangan dan Koperasi Kabupaten Simalungun, atau setidak-tidaknya pada suatu tempat yang berdasarkan Pasal 5 Undang-undang Nomor 46 tahun 2009 tentang Pengadilan Tindak Pidana Korupsi jo. Pasal 3 angka 1 Keputusan Ketua Mahkamah Agung Republik
Hal. 21 dari 129 Hal. Put. No.12/PID.SUS.K/2014/PT-MDN.
Indonesia Nomor : 022/KMA/SK/II/2011 tanggal 7 Pebruari 2011 masih termasuk dalam daerah hukum Pengadilan Tindak Pidana Korupsi pada Pengadilan Negeri Medan yang berwenang memeriksa dan mengadilinya, melakukan atau turut serta melakukan, dengan tujuan menguntungkan
diri sendiri atau
orang lain atau suatu koporasi, yaitu terdakwa JHONNY SIAHAAN, SE., M.Si dan Ir. Sumadi, telah menyalahgunakan kewenangan, kesempatan, atau sarana yang ada padanya karena jabatan atau kedudukannya yaitu Terdakwa selaku Kepala Dinas Perindustrian dan Perdagangan Kabupaten
N Kabupaten Simalungun, telah membuat dan menandatangani Dokumen A penagihan penggantian subsidi minyak goreng dan mengajukanD penagihan penggantian subsidi minyak goreng secara bertentangan dengan E UndangUndang No. 1 Tahun 2004 tentang Perbendaharaan Negara, Undang-Undang M Nomor : 17 Tahun 2003 tentang Keuangan Negara, Peraturan Menteri I Keuangan Republik Indonesia Nomor : 82/PMK.05/2007 tanggal 30 Juli 2007 G Tentang Tata Cara Pencairan Dana Atas Beban APBN melalui Rekening Kas G Umum Negara, Peraturan Menteri Keuangan Republik Indonesia Nomor : N2005 Tentang Pedoman Pembayaran 134/PMK.06/2005 tanggal 27 Desember I Dalam Pelaksanaan APBN, dan Peraturan Menteri Perdagangan Republik T Indonesia Nomor : 06/M-DAG/PER/3/2008 tanggal 04 Maret 2008 Tentang Tata N kepada Masyarakat, yang dapat merugikan Cara Penyaluran Minyak Goreng Aperekonomian negara sebesar Rp. 35.190.000,- (tiga keuangan negara atau L sembilan puluh ribu rupiah) atau setidak-tidaknya sekitar puluh lima juta seratus I jumlah itu, yang dilakukan dengan cara sebagai berikut : ------------------------------D ---------------------A - Bahwa terdakwa JHONNY SIAHAAN, SE., M.Si selaku Kepala Dinas G Perindustrian dan Perdagangan Kabupaten Simalungun berdasarkan Surat N Keputusan Bupati Simalungun Nomor : 821/8216/2007 tanggal 15 November Simalungun dan selaku Ketua Tim Verifikasi Penyaluran Subsidi Minyak Goreng
P
E
2007 mempunyai tugas membantu Bupati dalam menyusun, melaksanakan Kebijakan Daerah di Bidang Perindustrian dan Perdagangan; - Bahwa pada tahun 2008 Dinas Perindustrian dan Perdagangan Propinsi Sumatera Utara merealisasikan program pemerintah menyalurkan subsidi minyak goreng kepada masyarakat berpenghasilan rendah di Wilayah Sumatera
Utara
sebagaimana
telah
ditetapkan
di
dalam
Anggaran
Pendapatan dan Belanja Negara (APBN) Departemen Perdagangan Republik
Hal. 22 dari 129 Hal. Put. No.12/PID.SUS.K/2014/PT-MDN.
Indonesia Tahun Anggaran 2008, dan Kabupaten Simalungun untuk program penyaluran subsidi minyak goreng tersebut mendapatkan alokasi anggaran sebesar Rp. 1.321.760.263,87 (satu milyar tiga ratus dua puluh satu juta tujuh ratus enam puluh ribu dua ratus enam puluh tiga rupiah delapan puluh tujuh sen) dengan harga subsidi Rp. 2.500,- (dua ribu lima ratus rupiah) per liter, yang dilaksanakan dalam 3 (tiga) tahap pelaksanaan; - Bahwa untuk pelaksanaan program penyaluran subsidi minyak goreng di Wilayah Kabupaten Simalungun terdakwa JHONNY SIAHAAN, SE., M.Si
N menerima pelimpahan tugas dan tanggungjawab sebagai pelaksana program A penyaluran subsidi minyak goreng dari Bupati Simalungun; D - Bahwa untuk merealisasikan program penyaluran subsidi minyak E goreng di Wilayah Kabupaten Simalungun, terdakwa JHONNY SIAHAAN, SE., M.Si M selaku Kepala Dinas Perindustrian dan Perdagangan Kabupaten Simalungun I membentuk Tim Verifikasi, Tim Pelaksana, dan Tim Pengelola Penyaluran G Subsidi Minyak Goreng untuk pelaksanaan tahap I, yaitu dengan Surat G Keputusan Kepala Dinas Perindustrian dan Perdagangan Kabupaten N Simalungun Nomor : 188.45/407.a/PERINDAG/2008 tanggal 28 Maret 2008, I dengan susunan kepengurusan: T N A IL D A G N selaku Kepala Dinas Perindustrian dan Perdagangan Kabupaten Simalungun
No. N AMA 1 JHONNY SIAHAAN, SE
2
3.
4.
5.
P
E
6.
7.
8.
JABATAN Kepala Dinas Perindustrian dan Perdagangan Kabupaten Simalungun Drs. POLTAK MANULLANG Wakil Kepala Dinas Perindustrian dan Perdagangan Kabupaten Simalungun TUMPAK ARUAN, SH Kasubdis Perdagangan pada Dinas Perindustrian dan Perdagangan Kabupaten Simalungun JOSUA, SH Kasubdis Bina Program pada Dinas Perindustrian dan Perdagangan Kabupaten Simalungun SUGIATI, SE Staf Subdis Perdagangan pada Dinas Perindustrian dan Perdagangan Kabupaten Simalungun FAJAR PUTRA Staf Subdis Perdagangan pada Dinas Perindustrian dan Perdagangan Kabupaten Simalungun EDI MARBEN SIPAYUNG, Kasi Subdis Perdagangan pada SP Dinas Perindustrian dan Perdagangan Kabupaten Simalungun ARWAN SIMATUPANG Staf Subdis Perdagangan pada Dinas Perindustrian dan Perdagangan Kabupaten
KETERANGAN Ketua Tim Verifikasi Anggota Verifikasi
Tim
Anggota Verifikasi
Tim
Ketua Pelaksana
Tim
Anggota Pelaksana
Tim
Anggota Pelaksana
Tim
Ketua Pengelola
Tim
Anggota Pengelola
Tim
Hal. 23 dari 129 Hal. Put. No.12/PID.SUS.K/2014/PT-MDN.
9.
Simalungun Staf Subdis Perdagangan pada Anggota Dinas Perindustrian dan Pengelola Perdagangan Kabupaten Simalungun
JUNITA SIPAHUTAR
Tim
- Bahwa untuk pelaksanaan penyaluran subsidi minyak goreng tahap I terdakwa JHONNY SIAHAAN, SE., M.Si mengeluarkan Surat Keputusan Kepala Dinas Perindustrian dan Perdagangan Kabupaten Simalungun Nomor :
510/590/PERINDAG/2008
tanggal
05
Mei
2008
tentang
Penetapan/Penunjukan Penyalur Minyak Goreng Bersubsidi di Kabupaten
N RAJISTEN SITORUS selaku Direktur CV. SORBA JAYA yaitu dengan ASurat Perjanjian Kerja Nomor: 510/618/2008 tanggal 08 Mei 2008 antara Dinas D Perindustrian dan Perdagangan Kabupaten Simalungun dengan CV. SORBA E JAYA; M - Bahwa selanjutnya berdasarkan Surat Perintah Mulai Kerja (SPMK) Nomor : I 510/671.A/PERINDAG/2008 tanggal 19 Mei 2008, pada tanggal 21 Mei 2008 G sampai dengan tanggal 28 Mei 2008 RAJISTEN SITORUS melakukan G masyarakat berpenghasilan penyaluran minyak tanah bersubsidi kepada rendah tahap I sebanyak 62.452 literN di wilayah Kabupaten Simalungun yang I meliputi 26 (dua puluh enam) Kecamatan, yaitu minyak goreng kemasan T fortune sebanyak 40.954 liter disalurkan di 16 (enam belas) kecamatan meliputi : N 1. Kecamatan Raya A 2. KecamatanL Haranggaol Horison I 3. Kecamatan Purba D Dolok Silou 4. Kecamatan 5. A Kecamatan Bandar Masilam G 6. Kecamatan Silou Kahean N 7. Kecamatan Dolok Pardamean Simalungun, dan terdakwa melakukan pengikatan kerjasama dengan
P
E
8. Kecamatan JM. Bah Jambi
9. Kecamatan Huta Bayu Raja 10. Kecamatan Hatonduhan 11. Kecamatan Ujung Pandang 12. Kecamatan Pamatang Bandar 13. Kecamatan Bosar Maligas 14. Kecamatan Bandar 15. Kecamatan Dolok Batu Nanggar
Hal. 24 dari 129 Hal. Put. No.12/PID.SUS.K/2014/PT-MDN.
16. Kecamatan Pematang Sidamanik dengan harga sesuai Surat Kesepakatan Harga antara Kepala Dinas Perindustrian dan Perdagangan Kabupaten Simalungun dengan CV. Sorba Jaya tanggal 19 Mei 2008 Rp. 10.000,- (sepuluh ribu rupiah) per liter setelah dipotong Rp. 2.500,- (dua ribu lima ratus rupiah) sebagai subsidi dari harga Rp. 12.500,- (dua belas ribu lima ratus rupiah), dan minyak goreng curah sebanyak 21.498 liter disalurkan di 10 (sepuluh) kecamatan meliputi :
N A
1. Kecamatan Pematang Silima Huta 2. Kecamatan Tanah Jawa 3. Kecamatan Siantar
D E
4. Kecamatan Panei 5. Kecamatan Tapian Dolok 6. Kecamatan Gunung Malela
I
7. Kecamatan Jorlang Hataran
G
8. Kecamatan Dolok Panribuan 9. Kecamatan Girsang Sipangan Bolon 10. Kecamatan Silimakuta
M
G
N I Perindustrian dan Perdagangan Kabupaten Simalungun dengan CV. Sorba T Jaya tanggal 19 Mei 2008 Rp. 9.000,- (sembilan ribu rupiah) per liter setelah dipotong Rp. 2.500,- (dua Nribu lima ratus rupiah) sebagai subsidi dari harga Rp. 11.500,- (sebelas Aribu lima ratus rupiah); - Bahwa setelahL I kegiatan penyaluran minyak goreng bersubsidi tersebut selesai dilaksanakan oleh CV. SORBA JAYA, lalu dibuat Berita Acara D Verifikasi, yaitu Berita Acara Verifikasi Nomor : 510/741/PERINDAG/2008 A tanggal 30 Mei 2008 2008 yang ditandatangani oleh JHONNY SIAHAAN,SE G selaku Ketua Verifikasi, Drs. POLTAK SIMANULLANG selaku anggota N Verifikasi, TUMPAK ARUAN, SH selaku anggota Verifikasi, JHONNY dengan harga sesuai Surat Kesepakatan Harga antara Kepala Dinas
P
E
SIAHAAN, SE selaku Kepala Dinas Perindustrian dan Perdagangan Kabupaten Simalungun, JOSUA SITEPU, SH selaku Ketua Tim Pelaksana dan RAJISTEN SITORUS, SH., MM selaku Penyalur, sehingga berdasarkan Berita Acara Verifikasi tersebut CV. SORBA JAYA berhak mengajukan penagihan penggantian besaran subsidi atas penyaluran minyak goreng bersubsidi yang telah dilaksanakannya kepada Kepala Dinas Perindustrian dan Perdagangan Kabupaten Simalungun, yaitu untuk tahap I sebanyak
Hal. 25 dari 129 Hal. Put. No.12/PID.SUS.K/2014/PT-MDN.
62.452 liter dengan penagihan penggantian subsidi minyak goreng sebesar Rp. 156.130.000,- (seratus lima puluh enam juta seratus tiga puluh ribu rupiah); - Bahwa atas dasar Dokumen Penagihan Pengganti Besaran Subsidi atas Penyaluran Minyak Goreng di Kabupaten Simalungun TA. 2008 Tahap I oleh pelaku Usaha CV. SORBA JAYA, selanjutnya Drs. Muhammad Idris selaku Pejabat Penguji dan Penandatangan Surat Perintah Membayar (SPM) pada Dinas
Perindustrian
dan
Perdagangan
Propinsi
Sumatera
Utara
N A
mengeluarkan SPM Nomor : 00032 tanggal 09 Juli 2008 untuk diajukan ke Kantor Pelayanan Perbendaharaan Negara (KPPN) Medan I;
D (SP2D) Nomor : 4701071/004/110 tanggal 16 Juli 2008 dan Eberdasarkan SP2D tersebut dana ditransfer oleh KPPN pada tanggal 17 Juli 2008 ke M rekening CV. SORBA JAYA dengan nomor rekening 107-00-0213157-3 Bank I Mandiri Cabang Pematangsiantar sebesar Rp. 156.130.000,- (seratus lima G puluh enam juta seratus tiga puluh ribu rupiah). G - Bahwa sebagai realisasi program penyaluran subsidi minyak goreng N Simalungun, terdakwa JHONNY tahap II dan III di Wilayah Kabupaten I SIAHAAN, SE., M.Si selaku Kepala Dinas Perindustrian dan Perdagangan T Kabupaten Simalungun membentuk Tim Verifikasi, Tim Pelaksana, dan Tim N Minyak Goreng untuk pelaksanaan tahap II dan Pengelola Penyaluran Subsidi III, yaitu dengan A Surat Keputusan Kepala Dinas Perindustrian dan L Simalungun Nomor : 188.45/882/PERINDAG/2008, Perdagangan Kabupaten I tanggal 4 Juli 2008, dengan susunan kepengurusan: D A G N - Selanjutnya KPPN Medan I menerbitkan Surat Perintah Pencairan Dana
P
E
No. N AMA 1 JHONNY SIAHAAN, SE 2 Drs. POLTAK MANULLANG 3. JOSUA, SH
4.
5.
6.
7.
JABATAN Kepala Dinas Perindustrian dan Perdagangan Kabupaten Simalungun Wakil Kepala Dinas Perindustrian dan Perdagangan Kabupaten Simalungun Kasubdis Perdagangan pada Dinas Perindustrian dan Perdagangan Kabupaten Simalungun TUMPAK ARUAN, SH Kasubdis Bina Program pada Dinas Perindustrian dan Perdagangan Kabupaten Simalungun SUGIATI, SE Staf Subdis Perdagangan pada Dinas Perindustrian dan Perdagangan Kabupaten Simalungun FAJAR PUTRA Staf Subdis Perdagangan pada Dinas Perindustrian dan Perdagangan Kabupaten Simalungun EDI MARBEN Kasi Subdis Perdagangan pada Dinas SIPAYUNG, SP Perindustrian dan Perdagangan
KETERANGAN Ketua Tim Verifikasi Anggota Tim Verifikasi Anggota Tim Verifikasi Ketua Pelaksana
Tim
Anggota Pelaksana
Tim
Anggota Pelaksana
Tim
Ketua Pengelola
Tim
Hal. 26 dari 129 Hal. Put. No.12/PID.SUS.K/2014/PT-MDN.
8.
9.
Kabupaten Simalungun ARWAN SIMATUPANG Staf Subdis Perdagangan pada Dinas Perindustrian dan Perdagangan Kabupaten Simalungun JUNITA SIPAHUTAR Staf Subdis Perdagangan pada Dinas Perindustrian dan Perdagangan Kabupaten Simalungun
Anggota Pengelola
Tim
Anggota Pengelola
Tim
- Bahwa untuk melaksanakan penyaluran subsidi minyak goreng tahap II dan III tersebut terdakwa JHONNY SIAHAAN, SE., M.Si menunjuk 7 (tujuh) pelaku usaha untuk menyalurkan minyak goreng bersubsidi di wilayah Kabupaten Simalungun, yakni :
N Perindustrian dan Perdagangan Kabupaten Simalungun Nomor A : 510/915.C/PERINDAG/2008 tentang Penetapan/PenunjukanDPenyalur Minyak Goreng Bersubsidi di Kabupaten Simalungun tanggal E21 Juli 2008 dan Surat Perjanjian Kerja Nomor : 510/917.C/PERINDAG/2008 tanggal 22 M Juli 2008 untuk penyaluran subsidi minyak goreng tahap II dan I berdasarkan Surat Keputusan Kepala Dinas Perindustrian dan G Perdagangan Kabupaten Simalungun Nomor : G 510/1037.C/PERINDAG/2008 tentang Penetapan/Penunjukan Penyalur N Simalungun tanggal 12 Agustus Minyak Goreng Bersubsidi di Kabupaten I 2008 dan Surat Perjanjian Kerja Nomor : 510/1039.C/PERINDAG/2008 T tanggal 13 Agustus 2008 untuk penyaluran subsidi minyak goreng tahap III, N Surat Keputusan Kepala Dinas Perindustrian 2. UD. MAKMUR berdasarkan A dan Perdagangan Kabupaten Simalungun Nomor: L 510/915.B/PERINDAG/2008 tentang Penetapan/Penunjukan Penyalur I Minyak Goreng Bersubsidi di Kabupaten Simalungun tanggal 21 Juli 2008 D dan Surat Perjanjian Kerja Nomor : 510/917.B/PERINDAG/2008 tanggal 22 A Juli 2008 untuk penyaluran subsidi minyak goreng tahap II dan Gberdasarkan Surat Keputusan Kepala Dinas Perindustrian dan 1. CV.
N
P
E
SORBA
JAYA
Perdagangan
berdasarkan
Surat
Kabupaten
Keputusan
Kepala
Simalungun
Dinas
Nomor:
510/1037.B/PERINDAG/2008 tentang Penetapan/Penunjukan Penyalur Minyak Goreng Bersubsidi di Kabupaten Simalungun tanggal 12 Agustus 2008 dan Surat Perjanjian Kerja Nomor : 510/1039.B/PERINDAG/2008 tanggal 13 Agustus 2008 untuk penyaluran subsidi minyak goreng tahap III, 3. CV. WAHLADI berdasarkan Surat Keputusan Kepala Dinas Perindustrian dan
Perdagangan
510/915.G/PERINDAG/2008
Kabupaten tentang
Simalungun
Nomor
Penetapan/Penunjukan
:
Penyalur
Hal. 27 dari 129 Hal. Put. No.12/PID.SUS.K/2014/PT-MDN.
Minyak Goreng Bersubsidi di Kabupaten Simalungun tanggal 21 Juli 2008 dan Surat Perjanjian Kerja Nomor : 510/917.G/PERINDAG/2008 tanggal 22 Juli 2008 untuk penyaluran subsidi minyak goreng tahap II dan berdasarkan
Surat
Keputusan
Kepala
Dinas
Perindustrian
dan
Perdagangan Kabupaten Simalungun dan Surat Perjanjian Kerja Nomor : 510/1039.G/PERINDAG/2008 tanggal 13 Agustus 2008 untuk penyaluran subsidi minyak goreng tahap III, 4. UD. PHUDAN JAYA berdasarkan Surat Keputusan Kepala Dinas
N: 510/915.F/PERINDAG/2008 tentang Penetapan/Penunjukan Penyalur A Minyak Goreng Bersubsidi di Kabupaten Simalungun tanggal 21 DJuli 2008 untuk penyaluran subsidi minyak goreng tahap II dan SuratE Perjanjian Kerja Nomor : 510/917.F/PERINDAG/2008 tanggal 21 Juli 2008 dan berdasarkan M Surat Keputusan Kepala Dinas Perindustrian dan Perdagangan Kabupaten I Simalungun Nomor : 510/1037.F/PERINDAG/2008 tentang G Penetapan/Penunjukan Penyalur Minyak Goreng Bersubsidi di Kabupaten G Simalungun tanggal 12 Agustus 2008 dan Surat Perjanjian Kerja Nomor : Npenyaluran subsidi minyak goreng 510/1039.F/PERINDAG/2008 untuk I tahap III, T 5. UD. MAKMUR JAYA berdasarkan Surat Keputusan Kepala Dinas Perindustrian dan N Perdagangan Kabupaten Simalungun Nomor : A 510/915.A/PERINDAG/2008 tentang Penetapan/Penunjukan Penyalur LBersubsidi di Kabupaten Simalungun tanggal 21 Juli 2008 Minyak Goreng I dan Surat Perjanjian Kerja Nomor : 510/917.A/PERINDAG/2008 tanggal 22 D Juli 2008 untuk penyaluran subsidi minyak goreng tahap II dan A berdasarkan Surat Keputusan Kepala Dinas Perindustrian dan GPerdagangan Kabupaten Simalungun Nomor : Perindustrian
N
P
E
dan
Perdagangan
Kabupaten
Simalungun
Nomor
510/1037.A/PERINDAG/2008 tentang Penetapan/Penunjukan Penyalur Minyak Goreng Bersubsidi di Kabupaten Simalungun tanggal 12 Agustus 2008 dan Surat Perjanjian Kerja Nomor : 510/1039.A/PERINDAG/2008 tanggal 13 Agustus 2008 untuk penyaluran subsidi minyak goreng tahap III, 6. CV. AGANIS berdasarkan Surat Keputusan Kepala Dinas Perindustrian dan
Perdagangan
510/915.E/PERINDAG/2008
Kabupaten tentang
Simalungun
Nomor
Penetapan/Penunjukan
:
Penyalur
Minyak Goreng Bersubsidi di Kabupaten Simalungun tanggal 21 Juli 2008
Hal. 28 dari 129 Hal. Put. No.12/PID.SUS.K/2014/PT-MDN.
dan Surat Perjanjian Kerja Nomor : 510/917.E/PERINDAG/2008 tanggal 22 Juli 2008 untuk penyaluran subsidi minyak goreng tahap II dan berdasarkan Perdagangan
Surat
Keputusan Kabupaten
Kepala
Dinas
Perindustrian
Simalungun
Nomor
dan :
510/1037.E/PERINDAG/2008 tentang Penetapan/Penunjukan Penyalur Minyak Goreng Bersubsidi di Kabupaten Simalungun tanggal 12 Agustus 2008 dan Surat Perjanjian Kerja Nomor : 510/1039.E/PERINDAG/2008 tanggal 13 Agustus 2008 untuk penyaluran subsidi minyak goreng tahap III,
N Perindustrian dan Perdagangan Kabupaten Simalungun Nomor A : 510/915.D/PERINDAG/2008 tentang Penetapan/PenunjukanDPenyalur Minyak Goreng Bersubsidi di Kabupaten Simalungun tanggal E21 Juli 2008 dan Surat Perjanjian Kerja Nomor : 510/917.D/PERINDAG/2008 tanggal 22 M Juli 2008 untuk penyaluran subsidi minyak goreng tahap II dan I berdasarkan Surat Keputusan Kepala Dinas Perindustrian dan G Perdagangan Kabupaten Simalungun Nomor : G 510/1037.D/PERINDAG/2008 tentang Penetapan/Penunjukan Penyalur N Simalungun tanggal 12 Agustus Minyak Goreng Bersubsidi di Kabupaten I 2008 dan Surat Perjanjian Kerja Nomor : 510/1039.D/PERINDAG/2008 T tanggal 13 Agustus 2008 untuk penyaluran subsidi minyak goreng tahap III; NPerintah Mulai Kerja (SPMK) yang dikeluarkan oleh - Bahwa berdasarkan Surat terdakwa JHONNY A SIAHAAN, SE., M.Si, maka pekerjaan penyaluran subsidi minyak goreng L tersebut dilaksanakan oleh para pelaku usaha pada tanggal 22 I Juli 2008 s/d 28 Juli 2008 untuk tahap II dan pada tanggal 14 Agustus 2008 D s/d 20 Agustus 2008 untuk tahap III, akan tetapi karena mendekati bulan A puasa terdakwa JHONNY SIAHAAN, SE., M.Si memerintahkan kepada para G pelaku usaha untuk melaksanakan kegiatan penyaluran subsidi minyak N goreng tersebut secara bersamaan pada bulan September 2008; 7. CV.
P
E
BIMA
PUTRA
berdasarkan
Surat
Keputusan
Kepala
Dinas
- Bahwa selanjutnya pada sekitar bulan September 2008 bertempat di ruang Kantor Kepala Dinas Perindustrian dan Perdagangan Kabupaten Simalungun dan di rumah dinas Kepala Dinas Perindustrian dan Perdagangan Kabupaten Simalungun, terdakwa JHONNY SIAHAAN, SE., M.Si memerintahkan staf Dinas Perindustrian dan Perdagangan Kabupaten Simalungun bernama DEDY CHIRISTY SARAGIH untuk mengetikkan dokumen penyaluran subsidi minyak goreng, yaitu berupa:
Hal. 29 dari 129 Hal. Put. No.12/PID.SUS.K/2014/PT-MDN.
a. Kwitansi Pembayaran untuk setiap pelaku usaha di print sebanyak antara 3-4 Lembar, b. Surat Permohonan Pencairan Dana yang ditujukan kepada Dirjen Perdagangan Dalam Negeri Departemen Perdagangan Republik Indonesia untuk setiap pelaku usaha di print sebanyak antara 3-4 Lembar, c. Surat Pernyataan oleh setiap Pelaku Usaha di print sebanyak antara 3-4 Lembar, d. Surat Pernyataan Sanggup Melaksanakan Pekerjaan Penyaluran Subsidi
N e. Surat Keputusan Kepala Dinas Perindustrian dan Perdagangan AKab. Simalungun tentang Penetapan/Penunjukan Penyalur Minyak D Goreng Bersubsidi di Kab. Simalungun untuk setiap Pelaku E Usaha di print sebanyak antara 3-4 Lembar, M f. Surat Perjanjian Kerja Dinas Perindustrian dan Perdagangan Kab. I Simalungun dengan setiap Pelaku Usaha di print sebanyak 3-4 Lembar, G g. Surat Perintah Mulai Kerja untuk masing-masing Pelaku Usaha di print G sebanyak antara 3-4 Lembar, h. Kesepakatan Harga antara DinasN Perindustrian dan Perdagnagan Kab. I Simalungun dengan masing-masing Pelaku Usaha di print sebanyak antara T 3-4 Lembar, NPermohonan Pembayaran Dana Subsidi Minyak i. Berita Acara Verifikasi A Goreng atas Pelaksanaan penyaluran subsidi minyak goreng yang Lsetiap Pelaku Usaha di print sebanyak antara 3-4 Lembar; dilakukan oleh I - Bahwa setelah dokumen-dokumen tersebut dibuat oleh DEDDY CHIRISTY D SARAGIH, lalu terdakwa JHONNY SIAHAAN, SE., M.Si meminta kepada Tim A Verifikasi, Ketua Tim Pelaksana, dan para Pelaku Usaha untuk G menandatangani dokumen-dokumen tersebut meskipun kegiatan penyaluran N subsidi minyak goreng belum dilaksanakan oleh para pelaku usaha, kemudian Minyak Goreng oleh Pelaku Usaha di Print sebanyak antara 3-4 Lembar,
P
E
masih dalam bulan September 2008 terdakwa JHONNY SIAHAAN, SE., M.Si, menyuruh para pelaku usaha melaksanakan kegiatan penyaluran subsidi minyak goreng tahap II dan tahap III secara bersamaan; - Bahwa setelah ada perintah dari terdakwa JHONNY SIAHAAN, SE., M.Si, maka para pelaku usaha melaksanakan kegiatan penyaluran subsidi minyak goreng kepada masyarakat berpenghasilan rendah di wilayah Kabupaten Simalungun, yaitu :
Hal. 30 dari 129 Hal. Put. No.12/PID.SUS.K/2014/PT-MDN.
a. Rajisten Sitorus, SH., MM (CV. Sorba Jaya) melaksanakan kegiatan penyaluran subsidi minyak goreng kepada masyarakat berpenghasilan rendah di Kecamatan Raya Kahean sebanyak 5.400 liter minyak goreng curah, Kecamatan Panombeian Pane sebanyak 5.596 liter minyak goreng kemasan fortune, Kecamatan Dolok Bt. Nanggor sebanyak 9.000 liter minyak goreng kemasan fortune, Kecamatan Siantar sebanyak 1.200 liter minyak goreng kemasan fortune, Kecamatan Silou Kahean sebanyak 7.216 liter minyak goreng kemasan fortune, Kecamatan Purba sebanyak 6.964
N 3.112 liter minyak goreng curah, Kecamatan Pematang Silima AHuta sebanyak 4.192 liter minyak goreng curah, Kecamatan D Silimakuta sebanyak 4.408 liter minyak goreng curah, dan Kecamatan EDolok Silaou sebanyak 5.012 liter minyak goreng curah, dengan jumlah total yang M disalurkan untuk tahap II dan III adalah 61.100 liter minyak goreng dengan I besaran uang penagihan pengganti sebesar Rp. 52.750.000,- (lima puluh G dua juta tujuh ratus lima puluh ribu rupiah), dan uang penagihan pengganti G sebesar Rp. 52.750.000,- (lima puluh dua juta tujuh ratus lima puluh ribu rupiah) tersebut telah dibayarkan N dan diterima oleh Rajisten Sitorus, SH., I MM.; T b. Ir. Sumadi (UD. Makmur) melaksanakan kegiatan penyaluran subsidi N masyarakat berpenghasilan rendah di minyak goreng kepada A Hataran sebanyak 6.112 liter minyak goreng curah Kecamatan Jorlang L Dolok Panribuan sebanyak 7.964 liter minyak dan di Kecamatan I goreng curah, dengan jumlah total yang disalurkan untuk tahap II dan D III adalah 14.076 liter minyak goreng curah dengan besaran uang A penagihan pengganti sebesar Rp. 35.190.000,- (tiga puluh lima juta Gseratus puluh ribu rupiah), dan uang penagihan pengganti sebesar liter minyak goreng curah, Kecamatan Haranggaol Haorison sebanyak
N
P
E
Rp. 35.190.000,- (tiga puluh lima juta seratus puluh ribu rupiah) tersebut telah dibayarkan dan diterima oleh Ir. Sumadi; c. Irwan Lubis (CV. Wahladi) melaksanakan kegiatan penyaluran subsidi minyak goreng kepada masyarakat berpenghasilan rendah di Kecamatan Gunung Malela sebanyak 6.200 liter minyak goreng curah, Kecamatan Gunung Maligas sebanyak 4.160 liter minyak goreng curah, dan Kecamatan Tapian Dolok sebanyak 7.312 liter minyak goreng curah dan kemasan fortune, dengan jumlah total yang disalurkan untuk tahap II dan III
Hal. 31 dari 129 Hal. Put. No.12/PID.SUS.K/2014/PT-MDN.
adalah 17.672 liter minyak goreng dengan besaran uang penagihan pengganti sebesar Rp. 44.180.000,- (empat puluh empat juta seratus delapan puluh ribu rupiah), dan uang penagihan pengganti sebesar Rp. 44.180.000,- (empat puluh empat juta seratus delapan puluh ribu rupiah) tersebut telah dibayarkan dan diterima oleh Irwan Lubis; d. Libris Mulia Siahaan (UD. Phudan Jaya) melaksanakan kegiatan penyaluran subsidi minyak goreng kepada masyarakat berpenghasilan rendah di Kecamatan Sidamanik sebanyak 5.928 liter minyak goreng
N minyak goreng kemasan fortune, Kecamatan Dolok Pardamean sebanyak A 4.264 liter minyak goreng curah dan kemasan fortune, dan D Kecamatan Girsang Sipangan Bolon sebanyak 3.216 liter minyakE goreng curah, dengan jumlah total yang disalurkan untuk tahap II dan III adalah 18.348 M liter minyak goreng dengan besaran uang penagihan pengganti sebesar I Rp. 45.870.000,- (empat puluh lima juta delapan ratus tujuh puluh ribu G rupiah), dan uang penagihan pengganti sebesar Rp. 45.870.000,- (empat G puluh lima juta delapan ratus tujuh puluh ribu rupiah) tersebut telah dibayarkan dan diterima oleh LibrisN Mulia Siahaan; I e. Karbin Manik (UD. Makmur Jaya) melaksanakan kegiatan penyaluran T subsidi minyak goreng kepada masyarakat berpenghasilan rendah di N 7.800 liter minyak goreng curah dan kemasan Kecamatan Panei sebanyak A Raya sebanyak 9.180 liter minyak goreng curah, fortune, dan di Kecamatan Ltotal yang disalurkan untuk tahap II dan III adalah 16.980 dengan jumlah I liter minyak goreng dengan besaran uang penagihan pengganti sebesar D Rp. 42.450.000,- (empat puluh dua juta empat ratus lima puluh ribu rupiah), A dan uang penagihan pengganti sebesar Rp. 42.450.000,- (empat puluh dua Gjuta empat ratus lima puluh ribu rupiah) tersebut telah dibayarkan dan kemasan fortune, Kecamatan Pematangan Sidamanik sebanyak 4.940 liter
N
P
E
diterima oleh Karbin Manik; f. Jonson Riduan Sinaga (CV. Aganis) melaksanakan kegiatan penyaluran subsidi minyak goreng kepada masyarakat berpenghasilan rendah di Kecamatan Jawa Maraja sebanyak 3.720 liter minyak goreng kemasan fortune, Kecamatan Bahjambi sebanyak 6.328 liter minyak goreng kemasan fortune, Kecamatan Tanah Jawa sebanyak 13.440 liter minyak goreng kemasan fortune, dan Kecamatan Hatonduhan sebanyak 5.924 liter minyak goreng kemasan fortune, dengan jumlah total yang disalurkan
Hal. 32 dari 129 Hal. Put. No.12/PID.SUS.K/2014/PT-MDN.
untuk tahap II dan III adalah 29.412 liter minyak goreng dengan besaran uang penagihan pengganti sebesar Rp. 73.530.000,- (tujuh puluh tiga juta lima ratus tiga puluh ribu rupiah), dan uang penagihan pengganti sebesar Rp. 73.530.000,- (tujuh puluh tiga juta lima ratus tiga puluh ribu rupiah) tersebut telah dibayarkan dan diterima oleh Jonson Riduan Sinaga; g. Yusni Fadli Adha (CV. Bima Putra) melaksanakan kegiatan penyaluran subsidi minyak goreng kepada masyarakat berpenghasilan rendah di Kecamatan Ujung Padang sebanyak 11.424 liter minyak goreng curah,
N Kecamatan Bandar sebanyak 13.740 liter minyak goreng kemasan A fortune, Kecamatan Bandar Huluan sebanyak 4.660 liter minyak goreng Dkemassan fortune, Kecamatan Bandar Masilam sebanyak 6.440 literE minyak goreng kemasan fortune, dan Kecamatan Bosar Maligas sebanyak 8.476 liter M monyak goreng curah, dengan jumlah total yang disalurkan untuk tahap II I dan III adalah 51.308 liter minyak goreng dengan besaran uang penagihan G pengganti sebesar Rp. 128.270.000,- (seratus dua puluh delapan juta dua G ratus tujuh puluh ribu rupiah), dan uang penagihan pengganti sebesar Rp. 128.270.000,- (seratus dua puluh N delapan juta dua ratus tujuh puluh ribu I rupiah) tersebut telah dibayarkan dan diterima oleh Yusni Fadli Adha; T - Bahwa setelah kegiatan penyaluran subsidi minyak goreng tersebut selesai dilaksanakan oleh paraN pelaku usaha, terdakwa JHONNY SIAHAAN, SE., M.Si selaku Ketua A Tim Verifikasi tidak ada melakukan pengecekan maupun L atas pelaksanaan penyaluran subsidi minyak goreng melakukan verifikasi I yang dilaksanakan oleh para pelaku usaha tersebut dan tidak ada membuat D Berita Acara Verifikasi atas penyaluran subsidi minyak goreng yang telah A dilaksanakan tersebut, karena sebelum kegiatan penyaluran subsidi minyak G goreng dilaksanakan, terdakwa JHONNY SIAHAAN, SE., M.Si telah membuat N Berita Acara Verifikasi terlebih dahulu; Kecamatan Pematang Bandar sebanyak 6.568 liter minyak goreng curah,
P
E
- Bahwa perbuatan terdakwa yang telah membuat Berita Acara Verifikasi penyaluran subsidi minyak goreng sebelum kegiatan penyaluran subsidi minyak goreng dilaksanakan, telah dimanfaatkan oleh pelaku usaha UD. Makmur yaitu Ir. Sumadi, karena ternyata Ir. Sumadi tidak melaksanakan kegiatan penyaluran subsidi minyak goreng di Kecamatan Jorlang Hataran dan Kecamatan Dolok Panribuan sebagaimana disebutkan di dalam Berita Acara Verifikasi Permohonan Pembayaran Dana Subsidi
Hal. 33 dari 129 Hal. Put. No.12/PID.SUS.K/2014/PT-MDN.
Minyak Goreng Nomor : 510/951.B/PERINDAG/2008 tertanggal 29 Juli 2008 (tahap II) dan Berita Acara Verifikasi Permohonan Pembayaran Dana Subsidi Minyak Goreng Nomor: 510/1094.B/PERINDAG/2008 tertanggal 21 Agustus 2008 (tahap III) yang sudah dibuat oleh terdakwa JHONNY SIAHAAN, SE., M.Si sebelum kegiatan penyaluran subsidi minyak goreng dilaksanakan oleh UD. Makmur (Ir. Sumadi); - Bahwa dengan telah dibuatnya dokumen penagihan penggantian atas nama masing-masing pelaku usaha oleh terdakwa JHONNY SIAHAAN, SE., M.Si,
N penyaluran minyak goreng yang telah dilaksanakannya, dan untuk penagihan A penggantian subsidi minyak goreng tahap II dan III para pelaku D usaha mengajukan penagihan penggantian subsidi atas penyaluranE subsidi minyak goreng kepada terdakwa JHONNY SIAHAAN, SE., M.Si selaku Kepala Dinas M Perindustrian dan Perdagangan dengan dilampiri: I a. Berita Acara Verifikasi Permohonan Pembayaran Dana Subsidi Minyak G Goreng yang ditandatangani oleh Tim Verifikasi dan diketahui oleh G terdakwa JHONNY SIAHAAN, SE., M.Si selaku Kepala Dinas Perindustrian N dan Perdagangan Kabupaten Simalungun, I b. Kwitansi pembayaran, dan T c. Foto kopi Buku Rekening para pelaku usaha, N JHONNY SIAHAAN, SE., M.Si mengajukan - Bahwa selanjutnya terdakwa Apenggantian subsidi minyak goreng milik para pelaku dokumen penagihan usaha kepada L Dra. Margaretha Elly Silalahi, M.Si selaku Pejabat Pembuat I Komitmen (PPK) untuk dilakukan pemeriksaan atas kelengkapan dokumen D tersebut, setelah Dra. Margaretha Elly Silalahi, M.Si selaku PPK A menandatangani kwitansi bukti pembayaran, Surat Pernyataan Sanggup G Melaksanakan Pekerjaan Pelaksanaan Penyaluran Subsidi Minyak Goreng N dari Pelaku Usaha, dan Surat Permintaan Pembayaran (SPP-LS), maka Dra. maka para pelaku usaha berhak untuk menerima pembayaran atas subsidi
P
E
Margaretha Elly Silalahi, M.Si. mengajukan penagihan penggantian subsidi penyaluran minyak goreng atas nama para pelaku usaha tersebut kepada Drs. Muhammad Idris selaku Pejabat Penguji dan Penandatangan Surat Perintah Membayar (SPM) untuk diterbitkan SPM, setelah Drs. Muhammad Idris menandatangani SPM maka SPM yang telah ditandatanganinya tersebut diajukan bersama dokumen penagihan penggantian subsidi penyaluran minyak goreng lainnya atas nama para pelaku usaha kepada Martauli
Hal. 34 dari 129 Hal. Put. No.12/PID.SUS.K/2014/PT-MDN.
Silitonga
selaku
Bendahara
Pengeluaran
Dinas
Perindustrian
dan
Perdagangan Propinsi Sumatera Utara untuk diterbitkan Surat Perintah Pencairan Dana (SP2D), lalu setelah terbit SP2D maka SP2D tersebut diajukan ke KPPN I Medan untuk ditandatangani dan selanjutnya dilakukan pembayaran kepada para pelaku usaha dengan memindahbukukan dana penggantian subsidi minyak goreng tersebut ke rekening para pelaku usaha, yaitu sebagai berikut : 1. Besaran penggantian subsidi minyak goreng tahap II dan tahap III kepada
N goreng dengan besaran uang penagihan pengganti sebesar ARp. 52.750.000,- (lima puluh dua juta tujuh ratus lima puluh ribu rupiah), D sesuai dengan SPP-LS tanggal 13 Oktober 2008 Nomor : 83/PSMG-SU/SPPE LS/X/2008 sebesar Rp. 76.375.000,-, SPM tanggal 13 Oktober 2008 Nomor M : 00090 sebesar Rp. 76.375.000,-, SP2D tanggal 23 Oktober 2008 Nomor : I 978416J/004/110 sebesar Rp. 76.375.000,- (tahap II), dan SPP-LS tanggal G 15 Oktober 2008 Nomor : 86/PSMG-SU/SPP-LS/X/2008 sebesar Rp. G 76.375.000,-, SPM tanggal 15 Oktober 2008 Nomor : 00093 sebesar Rp. N 2008 Nomor : 978383J/004/110 76.375.000,-, SP2D tanggal 23 Oktober I sebesar Rp. 76.375.000,- (tahap III), T 2. Ir. Sumadi (UD. Makmur) sebanyak 14.076 liter minyak goreng curah Npenagihan pengganti sebesar Rp. 35.190.000,dengan besaran uang (tiga puluh limaA juta seratus puluh ribu rupiah), sesuai dengan SPP-LS L 2008 Nomor : 87/PSMG-SU/SPP-LS/X/2008 sebesar tanggal 15 Oktober I Rp. 17.595.000,-, SPM tanggal 22 Oktober 2008 Nomor : 00098 sebesar D Rp. 17.595.000,-, SP2D tanggal 23 Oktober 2008 Nomor : A 978379J/004/110 sebesar Rp. 76.375.000,- (tahap II), dan SPP-LS Gtanggal 22 Oktober 2008 Nomor : 91/PSMG-SU/SPP-LS/X/2008 sebesar Rajisten Sitorus, SH., MM (CV. Sorba Jaya) sebanyak 61.100 liter minyak
N
P
E
Rp. 17.595.000,-, SPM tanggal 15 Oktober 2008 Nomor : 00094 sebesar Rp.
17.595.000,-,
SP2D
tanggal
23
Oktober
2008
Nomor
:
978384J/004/110 sebesar Rp. 17.595.000,- (tahap III), 3. Irwan Lubis (CV. Wahladi) sebanyak 17.672 liter minyak goreng dengan besaran uang penagihan pengganti sebesar Rp. 44.180.000,- (empat puluh empat juta seratus delapan puluh ribu rupiah), sesuai dengan SPP-LS tanggal 15 Oktober 2008 Nomor : 90/PSMG-SU/SPP-LS/X/2008 sebesar Rp. 22.090.000,-, SPM tanggal 22 Oktober 2008 Nomor : 00099 sebesar
Hal. 35 dari 129 Hal. Put. No.12/PID.SUS.K/2014/PT-MDN.
Rp.
22.090.000,-,
SP2D
tanggal
23
Oktober
2008
Nomor
:
978380J/004/110 sebesar Rp. 22.090.000,- (tahap II), dan SPM tanggal 15 Oktober 2008 Nomor : 00097 sebesar Rp. 22.090.000,-, SP2D tanggal 23 Oktober 2008 Nomor : 978387J/004/110 sebesar Rp. 22.090.000,- (tahap III), 4. Libris Mulia Siahaan (UD. Phudan Jaya) sebanyak 18.348 liter minyak goreng
dengan
besaran
uang
penagihan
pengganti
sebesar
Rp.
45.870.000,- (empat puluh lima juta delapan ratus tujuh puluh ribu rupiah),
N SU/SPP-LS/X/2008 sebesar Rp. 22.935.000,-, SPM tanggal 13 Oktober A 2008 Nomor : 00086 sebesar Rp. 22.935.000,-, SP2D tanggalD 23 Oktober 2008 Nomor : 978412J/004/110 sebesar Rp. 22.935.000,-E (tahap II), dan SPP-LS tanggal 15 Oktober 2008 Nomor : 89/PSMG-SU/SPP-LS/X/2008 M sebesar Rp. 22.935.000,-, SPM tanggal 15 Oktober 2008 Nomor : 00096 I sebesar Rp. 22.935.000,-, SP2D tanggal 23 Oktober 2008 Nomor : G 978386J/004/110 sebesar Rp. 22.935.000,- (tahap III), G 5. Karbin Manik (UD. Makmur Jaya) sebanyak 16.980 liter minyak goreng dengan besaran uang penagihanN pengganti sebesar Rp. 42.450.000,I (empat puluh dua juta empat ratus lima puluh ribu rupiah), sesuai dengan T SPP-LS tanggal 13 Oktober 2008 Nomor : 80/PSMG-SU/SPP-LS/X/2008 N SPM tanggal 13 Oktober 2008 Nomor : 00087 sebesar Rp. 21.225.000,-, A sebesar Rp. 21.225.000,-, SP2D tanggal 23 Oktober 2008 Nomor : L sebesar Rp. 21.225.000,- (tahap II), dan SPP-LS tanggal 978413J/004/110 I 15 Oktober 2008 Nomor : 88/PSMG-SU/SPP-LS/X/2008 sebesar Rp. D 21.225.000,-, SPM tanggal 15 Oktober 2008 Nomor : 00095 sebesar Rp. A 21.225.000,-, SP2D tanggal 23 Oktober 2008 Nomor : 978385J/004/110 Gsebesar Rp. 21.225.000,- (tahap III), sesuai dengan SPP-LS tanggal 13 Oktober 2008 Nomor : 79/PSMG-
N 6. Jonson Riduan Sinaga (CV. Aganis) sebanyak 29.412 liter minyak goreng
P
E
dengan besaran uang penagihan pengganti sebesar Rp. 73.530.000,(tujuh puluh tiga juta lima ratus tiga puluh ribu rupiah), sesuai dengan SPPLS tanggal 13 Oktober 2008 Nomor : 81/PSMG-SU/SPP-LS/X/2008 sebesar Rp. 36.765.000,-, SPM tanggal 13 Oktober 2008 Nomor : 00088 sebesar Rp. 36.765.000,-, SP2D tanggal 23 Oktober 2008 Nomor : 978414J/004/110 sebesar Rp. 36.765.000,- (tahap II), dan SPP-LS tanggal 15 Oktober 2008 Nomor : 84/PSMG-SU/SPP-LS/X/2008 sebesar Rp.
Hal. 36 dari 129 Hal. Put. No.12/PID.SUS.K/2014/PT-MDN.
36.765.000,-, SPM tanggal 15 Oktober 2008 Nomor : 00091 sebesar Rp. 36.765.000,-, SP2D tanggal 23 Oktober 2008 Nomor : 978381J/004/110 sebesar Rp. 36.765.000,- (tahap III), dan 7. Yusni Fadli Adha (CV. Bima Putra) sebanyak 51.308 liter minyak goreng dengan besaran uang penagihan pengganti sebesar Rp. 128.270.000,(seratus dua puluh delapan juta dua ratus tujuh puluh ribu rupiah), sesuai dengan SPP-LS tanggal 13 Oktober 2008 Nomor : 82/PSMG-SU/SPPLS/X/2008 sebesar Rp. 64.135.000,-, SPM tanggal 13 Oktober 2008 Nomor
N 978415J/004/110 sebesar Rp. 64.135.000,- (tahap II), dan SPP-LS A tanggal 15 Oktober 2008 Nomor : 85/PSMG-SU/SPP-LS/X/2008 sebesar D Rp. 64.135.000,-, SPM tanggal 15 Oktober 2008 Nomor : 00092 Esebesar Rp. 64.135.000,-, SP2D tanggal 23 Oktober 2008 Nomor : 978382J/004/110 M sebesar Rp. 64.135.000,- (tahap III); I - Bahwa terdakwa JHONNY SIAHAAN, SE., M.Si selaku Kepala Dinas G Perindustrian dan Perdagangan Kabupaten Simalungun tidak melaksanakan G fungsinya dengan baik, yaitu tidak melaksanakan Pengawasan di bidang Perindustrian dan Perdagangan, dan N terdakwa JHONNY SIAHAAN, SE., M.Si I selaku pelaksana program penyaluran subsidi minyak goreng tidak T melaksanakan tugasnya dengan baik, yaitu memverifikasi pelaksanaan Ngoreng dengan membuat Berita Acara Verifikasi penyaluran subsidi minyak A kegiatan penyaluran subsidi minyak goreng sebelum pelaksanaan L terdakwa JHONNY SIAHAAN, SE., M.Si sebagai dilaksanakan, kemudian I Ketua Tim Verifikasi Penyaluran Subsidi Minyak Goreng, juga telah tidak D melaksanakan tugasnya memeriksa dokumen pelaksanaan penyaluran A subsidi minyak goreng yang diajukan oleh pelaku usaha, akan tetapi justru G terdakwa JHONNY SIAHAAN, SE., M.Si yang membuat dokumen N pelaksanaan penyaluran subsidi minyak goreng tersebut; : 00089 sebesar Rp. 64.135.000,-, SP2D tanggal 23 Oktober 2008 Nomor :
P
E
- Bahwa konsekuensi atas perbuatan terdakwa JHONNY SIAHAAN, SE., M.Si yang telah membuat Berita Acara Verifikasi Permohonan Pembayaran Dana Subsidi Minyak Goreng Nomor : 510/951.B/PERINDAG/2008 tertanggal 29 Juli 2008 dan Berita Acara Verifikasi Permohonan Pembayaran Dana Subsidi Minyak Goreng Nomor: 510/1094.B/PERINDAG/2008 tertanggal 21 Agustus 2008, dan kemudian menandatangani Berita Acara Verifikasi tersebut bersama-sama dengan Ir. Sumadi selaku Direktur UD. Makmur dan Anggota
Hal. 37 dari 129 Hal. Put. No.12/PID.SUS.K/2014/PT-MDN.
Tim Verifikasi lalu dan mengajukan penagihan penggantian subsidi minyak goreng melalui Kepala Dinas Perindustrian dan Perdagangan Propinsi Sumatera Utara selaku Pejabat Pembuat Komitmen (PPK), sementara UD. Makmur sendiri tidak melaksanakan kegiatan penyaluran subsidi minyak goreng kepada masyarakat yang berpenghasilan rendah di Kecamatan Jorlang Hataran maupun di Kecamatan Dolok Panribuan sebagaimana disebutkan di dalam Berita Acara Verifikasi tersebut, telah menimbulkan kewajiban kepada Dinas Perindustrian dan Perdagangan Propinsi Sumatera
N subsidi minyak goreng kepada UD. Makmur (Ir. Sumadi) sebesar ARp. 35.190.000,- (tiga puluh lima juta seratus puluh ribu rupiah), sehingga D uang sebesar Rp. 35.190.000,- (tiga puluh lima juta seratus puluh ribu Erupiah) yang telah diterima oleh UD. Makmur (Ir. Sumardi) telah memperkaya UD. Makmur M atau setidak-tidaknya Ir. Sumadi selaku Direktur UD. Makmur; I - Bahwa perbuatan terdakwa JHONNY SIAHAAN, SE., M.Si bersama dengan G Ir. Sumadi selaku Direktur UD. Makmur sebagaimana diuraikan di atas G bertentangan dengan : ļ§ Undang-Undang Nomor : 17 TahunN 2003 tentang Keuangan Negara, Pasal I 3 berbunyi : Keuangan Negara dikelola secara tertib, taat pada peraturan T perundang-undangan, efisien, ekonomis, efektif, transparan dan N memperhatikan rasa keadilan dan kepatutan, bertanggungjawab dengan ļ§ Undang-undang A Nomor 1 Tahun 2004 tentang Perbendaharaan Negara : - Pasal 18 L Ayat (3), yang berbunyi : Pejabat yang menandatangani I dan/atau mengesahkan dokumen yang berkaitan dengan surat bukti D yang menjadi dasar pengeluaran atas beban APBN/APBD bertanggung A jawab atas kebenaran material dan akibat yang timbul dari penggunaan G surat bukti dimaksud, N - Pasal 21 Ayat (1) : Pembayaran atas beban APBN/APBD tidak boleh Utara untuk melakukan pencairan dan pembayaran penagihan penggantian
P
E
dilakukan sebelum barang dan/atau jasa diterima, ļ§ Peraturan Menteri Keuangan Nomor : 134/PMK.06/2005 tanggal 27 Desember 2005 tentang Pedoman Pembayaran Dalam Pelaksanaan APBN : - Pasal 11 Ayat (8) berbunyi: Pejabat yang menanda tangani dan/atau mengesahkan dokumen yang berkaitan dengan surat bukti yang menjadi dasar pengeluaran atas beban APBN bertanggungjawab atas kebenaran
Hal. 38 dari 129 Hal. Put. No.12/PID.SUS.K/2014/PT-MDN.
material dan akibat yang timbul dari penggunaan surat bukti tersebut, ļ§ Peraturan Menteri Keuangan RI Nomor : 82/PMK.05/2007 tanggal 30 Juli 2007 tentang Tata Cara Pencairan Dana Atas Beban APBN melalui Rekening Kas Umum Negara : - Pasal 1 Ayat (14) berbunyi : Berita Acara Verifikasi adalah dokumen dari hasil pengecekan pelaksanaan pekerjaan yang ditandatangani oleh Kuasa Pengguna Anggaran/Pejabat Penanggung Jawab Kegiatan dan Pihak Ketiga,
N tanggal 4 Maret 2008 tentang Tata Cara Penyaluran Subsidi A Minyak Goreng Kepada Masyarakat : D - Pasal 3 ayat (2) huruf d, Bupati/Walikota mempunyai E tugas dan tanggungjawab: M - butir 7 berbunyi : Memverifikasi pelaksanaan penyaluran subsidi I minyak goreng dengan membuat Berita Acara Verifikasi G - butir 8 berbunyi : Mengajukan penagihan subsidi minyak goreng yang G telah selesai disalurkan oleh pelaku usaha minyak goreng melalui NPejabat Pembuat Komitmen (PPK) Kepala Dinas Propinsi selaku I dengan melampirkan dokumen lengkap T - butir 9 berbunyi : Bertanggungjawab atas pelaksanaan penyaluran N di daerahnya, subsidi minyak goreng - Pasal 4 ayat A (3) berbunyi : Bupati/Walikota melimpahkan tugas dan L sebagaimana dimaksud dalam Pasal 3 ayat (2) huruf d tanggungjawab I kepada Kepala Dinas Kabupaten/Kota, D Dirjen Perdagangan Dalam Negeri Nomor : ļ§ Keputusan A 16/PDN/KEP/3/2008 tanggal 05 Maret 2008 tentang Petunjuk Teknis GPenyaluran Subsidi Minyak Goreng Kepada Masyarakat Berpenghasilan ļ§ Peraturan Menteri Perdagangan RI Nomor : 06/M-DAG/PER/3/2008
N
P
E
Rendah, dalam lampirannya pada angka IV perihal mekanisme pencairan subsidi minyak goreng, huruf C berbunyi : Setelah dokumen tagihan dinyatakan lengkap dan benar, maka dokumen penagihan penggantian subsidi minyak goreng yang diajukan oleh pelaku usaha melalui Dinas yang tugas dan tanggungjawabnya di bidang perdagangan Kabupaten/Kota disampaikan kepada Dinas yang tugas dan tanggungjawabnya di bidang perdagangan Propinsi selaku Pejabat Pembuat Komitmen (PPK). Dinas yang tugas dan tanggungjawabnya di bidang perdagangan Propinsi
Hal. 39 dari 129 Hal. Put. No.12/PID.SUS.K/2014/PT-MDN.
selanjutnya menerbitkan dan menandatangani Surat Perintah Membayar (SPM) dan menyampaikannya kepada Kantor Pelayanan Perbendaharaan Negara (KPPN) Propinsi; ------- Bahwa akibat perbuatan terdakwa JHONNY SIAHAAN, SE., M.Si dan Ir. Sumadi selaku Direktur UD. Makmur telah merugikan kerugian keuangan negara sebesar Rp. 35.190.000,- (tiga puluh lima juta seratus puluh ribu rupiah) atau setidak-tidaknya sekitar jumlah itu, sebagaimana hasil perhitungan kerugian
N A
keuangan negara oleh ahli dari Badan Pemeriksa Keuangan dan Pembangunan (BPKP) Perwakilan Propinsi Sumatera Utara.
D kerugian keuangan Negara sebesar Rp. 35.190.000,- (tiga E puluh lima juta seratus sembilan puluh ribu rupiah). ----------------------------------------------------M ā¦ā¦ Sebagaimana diatur dan diancam pidana dalam I Pasal 3 Jo. Pasal 18 Undang ā Undang Nomor 31 Tahun 1999 tentang Pemberantasan Tindak G Pidana Korupsi sebagaimana diubah dengan Undang ā Undang Nomor 20 G Tahun 2001 tentang Pemberantasan Tindak Pidana Korupsi Nomor 31 Tahun N 1999 tentang Pemberantasan Tindak I Pidana Korupsi Jo. Pasal 55 ayat (1) ke ā 1 KUHP ; T II. Tuntutan Hukum JaksaN Penuntut Umum yang pada pokoknya menuntut agar Terdakwa dijatuhi A pidana sebagai berikut : --------------------------------------------L - Menyatakan I Terdakwa JHONNY SIAHAAN, SE. MSi telah terbukti secara sah dan meyakinkan melakukan tindak pidana korupsi D sebagaimana diatur dan diancam pidana dalam Pasal 2 ayat (1) Jo. Pasal A Undang ā Undang Republik Indonesia Nomor 31 Tahun 1999 tentang G18Pemberantasan Tindak Pidana Korupsi sebagaimana telah diubah dan N ditambah dengan Undang ā Undang Republik Indonesia Nomor 20 Tahun ------- Bahwa terdakwa JHONNY SIAHAAN, SE., M.Si telah mengembalikan
E
P
2001 tentang Perubahan atas Undang ā Undang Nomor 31 Tahun 1999 tentang Pemberantasan Tindak Pidana Korupsi Jo. Pasal 55 ayat (1) ke ā 1 KUHPidana sebagaimana dalam Dakwaan Primair Jaksa Penuntut Umum ; -
Menjatuhkan pidana terhadap terdakwa JHONNY SIAHAAN, SE. MSi dengan pidana penjara selama 4 (empat) tahun dan 6 (enam) bulan
Hal. 40 dari 129 Hal. Put. No.12/PID.SUS.K/2014/PT-MDN.
dengan perintah agar segera Terdakwa ditahan dan denda sebesar Rp. 200.000.000,- (dua ratus juta rupiah) subsidair 3 (tiga) bulan kurungan; -
Menyatakan barang bukti : 1) Dokumen penagihan pengganti besaran subsidi atas penyaluran minyak goreng Kab. Simalungun TA. 2008 Tahap I oleh Pelaku Usaha CV. SORBA JAYA/RAJISTEN SITORUS,SH yang terdiri dari : a) 1(satu)
lembar
Surat
Perintah
Pencairan
Dana
Nomor
:
4701071/004/110 tanggal 16-07-2008 Tahun Anggaran 2008.
N 09-07-2008 yang ditandatangani oleh Drs. M. IDRIS A selaku Penandatangan SPM. D c) 1(satu) lembar Surat Permintaan Pembayaran Langsung E (SPP-LS) Nomor : 32/PSMG-SU/SPP-LS/VII/2008 tanggal 09 Juli 2008 yang M ditandatangani oleh Dra. M. ELLY SILALAHI,MSi selaku Pejabat I Pembuat Komitmen. G d) 1(satu) lembar Daftar Rincian Permintaan Pembayaran DIPA G (Lembar B) tanggal 09 Juli 2008 yang ditandatangani oleh Dra. M. N ELLY SILALAHI,MSi selaku Pejabat Pembuat Komitmen. I e) 1(satu) lembar Surat Pernyataan Tanggung Jawab Belanja tanggal T 09 Juli 2008 yang ditandatangani oleh Dra. M. ELLY SILALAHI,Msi N selaku Pejabat Pembuat Komitmen. A Ringkasan Kontrak untuk kegiatan yang dananya f) 1(satu) lembar Ldari Rupiah Murni tanggal 09 Juli 2008 yang ditandatangani berasal I Dra. M. ELLY SILALAHI,MSi selaku Pejabat Pembuat Doleh Ag) Komitmen. 1(satu) lembar Daftar Rekapitulasi Ringkasan Perjanjian Kerjasama b) 1(satu) lembar Surat Perintah Membayar Nomor : 00032 tanggal
N
P
E
G
dan Tagihan Realisasi Penyaluran Subsidi Minyak Goreng DIPA Nomor : 0010.0/062-03.0/-/2008 tanggal 6 Maret 2008 yang ditandatangani oleh Dra. M. ELLY SILALAHI,MSi selaku Pejabat Pembuat Komitmen. h) SPJ Penyaluran Subsidi Minyak Goreng Kabupaten Simalungun TA.
2008
Tahap
I
oleh
Pelaku
Usaha
CV.
SORBA
JAYA/RAJISTEN SITORUS,SH yang terdiri dari : (1) 1
(satu)
lembar
Kwitansi
Bukti
Pembayaran
yang
ditandatangani oleh RAJISTEN SITORUS,SH.MM pemilik CV.
Hal. 41 dari 129 Hal. Put. No.12/PID.SUS.K/2014/PT-MDN.
SORBA JAYA dan Dra. M. ELLY SILALAHI,MSi selaku Pejabat Pembuat Komitmen. (2) 1 (satu) lembar surat dari CV. SORBA JAYA Nomor : 43/CV.SJ/V/2008 tanggal 31 Mei 2008 yang ditujukan kepada Dirjen Perdagangan Dalam Negeri Departemen Perdagangan Rep. Indonesia perihal Permohonan Pencairan Dana Subsidi Minyak Goreng. (3) 1 (satu) lembar foto copy Buku Rekening Bank Mandiri a.n.
N (4) 1 (satu) lembar Surat Pernyataan CV. SORBA JAYA A tanggal 31 Mei 2008 yang ditandatangani oleh D RAJISTEN SITORUS,SH. E (5) 2 (dua) lembar Surat Keputusan Kepala Dinas Perindustrian M dan Perdagangan Kabupaten Simalungun Nomor : I 188.45/407.a/PERINDAG/2008 tentang Pembentukan Tim G Pelaksana Verifikasi, Tim Pelaksana Kegiatan dan Tim G Pengelola Penyaluran Subsidi Minyak Goreng Propinsi N Simalungun Tahun Anggaran Sumatera Utara di Kabupaten I 2008 tanggal 28 Maret 2008. T (6) 1 (satu) lembar Lampiran Surat Keputusan Kepala Dinas N dan Perdagangan Kabupaten Simalungun Perindustrian A : 188.45/407.a/PERINDAG/2008 tanggal 28 Maret Nomor L 2008. I (satu) lembar Surat Pernyataan Sanggup Melaksanakan D(7) 1Pekerjaan Penyaluran Subsidi Minyak Goreng Melalui Pasar RAJISTEN SITORUS,SH Nomor : AA 6285702.
A
N
P
E
G
Murah oleh RAJISTEN SITORUS,SH selaku Direktur CV. SORBA JAYA tanggal 3 Mei 2008 yang ditandatangani oleh RAJISTEN SITORUS,SH selaku Direktur CV. SORBA JAYA dan Dra. M. ELLY SILALAHI,M.Si selaku Pejabat Pembuat Komitmen. (8) 1 (satu) lembar Surat Keputusan Kepala Dinas Perindustrian dan
Perdagangan
Kabupaten
510/590/PERINDAG/2008 Penyalur
Minyak
tentang
Goreng
Simalungun
Nomor
:
Penetapan/Penunjukan
Bersubsidi
di
Kabupaten
Simalungun tanggal 5 Mei 2008.
Hal. 42 dari 129 Hal. Put. No.12/PID.SUS.K/2014/PT-MDN.
(9) 2 (dua) lembar Surat Perjanjian Kerja Nomor : 510/618/2008 antara Dinas Perindustrian dan Perdagangan Kabupaten Simalungun dengan CV. SORBA JAYA tentang Penyaluran Minyak
Goreng
Bersubsidi
kepada
Masyarakat
Berpenghasilan Rendah di Kabupaten Simalungun tanggal 8 Mei 2008. (10) 1 (satu) lembar Surat Perintah Mulai Kerja Nomor : 510/671.A/PERINDAG/2008 tanggal 19 Mei 2008.
N Dinas Perindustrian dan Perdagangan Kabupaten A Simalungun dengan CV. SORBA JAYA tanggal 19D Mei 2008. (12) 2 (dua) lembar Berita Acara Verfikasi EPermohonan Pembayaran Dana Subsidi Minyak Goreng Nomor : M 510/741/PERINDAG/2008 tanggal 30 Mei 2008 yang I ditandatangani oleh JHONNY SIAHAAN,SE selaku Ketua G Verifikasi, Drs. POLTAK SIMANULLANG selaku anggota G Verifikasi, TUMPAK ARUAN,SH selaku anggota Verifikasi, Nselaku Kepala Dinas Perindag Kab. JHONNY SIAHAAN,SE I Simalungun, JOSUA,SH selaku Ketua Tim Pelaksana dan T RAJISTEN SITORUS,SH,MM selaku Penyalur. Nlembar foto copy Akta Perseroan Komanditer CV. (13) 3 (tiga) A JAYA Nomor : 2 tanggal 5 Oktober 1999. SORBA (14)L 2 (dua) lembar foto copy Salinan Keputusan Bupati I Simalungun 188.45/503/149/HO/K-PIT/2008 tentang D Izin GangguanNomor: / HO Bupati Simalungun tanggal 17 Januari (11) 2 (dua) lembar Surat Kesepakatan Harga antara Kepala
A
N
P
E
G
2008. (15) 1 (satu) lembar foto copy Surat Izin Usaha Perdagangan (SIUP)
Menengah
Nomor
:
0001/0215/SIUP-PM/I/2008
tanggal 09 Januari 2008. (16) 1 (satu) lembar foto copy Tanda Daftar Perusahaan Persekutuan Komanditer Nomor : 021535200714 tanggal 09 Januari 2008. (17) 1 (satu) lembar foto copy Kartu Tanda Penduduk atas nama RAJISTEN SITORUS,SH,MM.
Hal. 43 dari 129 Hal. Put. No.12/PID.SUS.K/2014/PT-MDN.
(18) 1 (satu) lembar foto copy NPWP atas nama CV. SORBA JAYA. 2) Dokumen penagihan pengganti besaran subsidi atas penyaluran minyak goreng Kab. Simalungun TA. 2008 Tahap II oleh Pelaku Usaha UD. MAKMUR/Ir. SUMADI yang terdiri dari : a) 1(satu)
lembar
Surat
Perintah
Pencairan
Dana
Nomor
:
978379J/004/110 tanggal 23-10-2008 Tahun Anggaran 2008. b) 1(satu) lembar Surat Perintah Membayar Nomor : 00098 tanggal 2210-2008
yang
ditandatangani
oleh
Drs.
M.
IDRIS
Penandatangan SPM.
N A selaku
D E 2008 yang Nomor : 87/PSMG-SU/SPP-LS/X/2008 tanggal 15 Oktober ditandatangani oleh Dra. M.Elly Silalahi,Msi selaku MPejabat Pembuat Komitmen. I d) 1(satu) lembar Surat Dinas Perindustrian dan Perdagangan Propinsi G Sumatera Utara Nomor : 087/LS/PSMG-SU/X/2008 tanggal 15 G Oktober 2008 perihal Penerbitan SPM-LS yang ditandatangani oleh Dra. M.Elly Silalahi,Msi selaku Pejabat Pembuat Komitmen. IN e) 1(satu) lembar Surat Pernyataan Tanggung Jawab Kebenaran atas T Pelaksanaan DIPA Satker Dinas Perindustrian dan Perdagangan Sumatera UtaraN Kegiatan Subsidi Non BBM Sumatera Utara Tahun A Anggaran 2008. f) 1(satu) ILlembar Daftar Rincian Permintaan Pembayaran tanggal Oktober 2008 yang ditandatangani oleh Dra. M. ELLY SILALAHI,MSi D selaku Pejabat Pembuat Komitmen. A g) 1(satu) lembar Surat Pernyataan Tanggung Jawab Belanja tanggal c) 1(satu) lembar Surat Permintaan Pembayaran Langsung (SPP-LS)
N
P
E
G
Oktober 2008 yang ditandatangani oleh Dra. M. ELLY SILALAHI,MSi selaku Pejabat Pembuat Komitmen. h) 1(satu) lembar Ringkasan Kontrak untuk kegiatan yang dananya dari Rupiah Murni tanggal
Oktober 2008 yang ditandatangani oleh Dra.
M. ELLY SILALAHI,MSi selaku Pejabat Pembuat Komitmen. i) 1(satu) lembar Daftar Rekapitulasi Ringkasan Perjanjian Kerjasama dan Tagihan Realisasi Penyaluran Subsidi Minyak Goreng DIPA Nomor : 0010.0/062-03.0/-/2008 tanggal 08 Maret 2008 yang
Hal. 44 dari 129 Hal. Put. No.12/PID.SUS.K/2014/PT-MDN.
ditandatangani oleh Dra. M. ELLY SILALAHI,MSi selaku Pejabat Pembuat Komitmen. j) SPJ Penyaluran Subsidi Minyak Goreng Kabupaten Simalungun TA. 2008 Tahap II oleh Pelaku Usaha UD.MAKMUR/Ir. SUMADI yang terdiri dari : (1) 1(satu) lembar Kwitansi Bukti Pembayaran yang ditandatangani oleh Ir. SUMADI Direktur UD. MAKMUR dan Dra. M. ELLY SILALAHI,MSi selaku Pejabat Pembuat Komitmen.
N: 15/UD.M/VIII/2008 tanggal 22 Agustus 2008 yang ditujukan A kepada Dirjen Perdagangan Dalam Negeri Departemen D Perdagangan Rep. Indonesia perihal Permohonan E Pencairan Dana Subsidi Minyak Goreng. M (3) 1(satu) lembar foto copy Buku Rekening Bank Mandiri a.n. Ir. I SUMADI Nomor : AB 4093166. G (4) 1(satu) lembar Surat Pernyataan UD. MAKMUR tanggal 22 G Agustus 2008 yang ditandatangani oleh Ir. SUMADI. (5) 1(satu) lembar Surat N Pernyataan Sanggup Melaksanakan I Pekerjaan Penyaluran Subsidi Minyak Goreng Melalui Pasar T Murah oleh Ir. SUMADI selaku Direktur UD. MAKMUR tanggal 7 Nyang ditandatangani oleh Ir. SUMADI selaku Agustus 2008 DirekturA UD. MAKMUR dan Dra. M. ELLY SILALAHI,M.Si selaku L Pembuat Komitmen. Pejabat I (6) 2(dua) lembar Surat Keputusan Kepala Dinas Perindustrian dan DPerdagangan Kabupaten Simalungun Nomor : A 188.45/882/PERINDAG/2008 tentang Pembentukan Tim (2) 1(satu)
N
P
E
G
lembar
Pelaksana,
Tim
surat
dari
Pengelola
UD.
dan
MAKMUR
Tim
Nomor
Verifikasi
Kegiatan
Penyaluran Subsidi Minyak Goreng Propinsi Sumatera Utara di Kabupaten Simalungun Tahun Anggaran 2008 tanggal 4 Juli 2008. (7) 1(satu)
lembar
Lampiran
Surat
Keputusan
Kepala
Dinas
Perindustrian dan Perdagangan Kabupaten Simalungun Nomor : 188.45/882/PERINDAG/2008 tanggal 4 Juli 2008. (8) 1(satu) lembar Surat Keputusan Kepala Dinas Perindustrian dan Perdagangan
Kabupaten
Simalungun
Nomor
:
Hal. 45 dari 129 Hal. Put. No.12/PID.SUS.K/2014/PT-MDN.
510/1037.B/PERINDAG/2008
tentang
Penetapan/Penunjukan
Penyalur Minyak Goreng Bersubsidi di Kabupaten Simalungun tanggal 12 Agustus 2008. (9) 2(dua)
lembar
Surat
Perjanjian
Kerja
Nomor
:
510/1039.B/PERINDAG/2008 antara Dinas Perindustrian dan Perdagangan Kabupaten Simalungun dengan UD. MAKMUR tentang
Penyaluran
Minyak
Goreng
Bersubsidi
Kepada
Masyarakat Berpenghasilan Rendah di Kabupaten Simalungun
N (10) 1(satu) lembar Surat Perintah Mulai Kerja Nomor A : 510/1056.B/PERINDAG/2008 tanggal 14 Agustus 2008. D (11) 1(satu) lembar Kesepakatan Harga antara E Kepala Dinas Perindustrian dan Perdagangan Kabupaten Simalungun dengan M UD. MAKMUR tanggal 14 Agustus 2008. I (12) 1(satu) lembar Berita Acara Verfikasi Permohonan Pembayaran G Dana Subsidi Minyak Goreng Nomor : 510/1094.B/PERINDAG/ G 2008 tanggal 21 Agustus 2008 yang ditandatangani oleh N Ketua Verifikasi, Drs. POLTAK JHONNY SIAHAAN,SE selaku I SIMANULLANG selaku anggota Verifikasi, JOSUA,SH selaku T anggota Verifikasi, JHONNY SIAHAAN,SE selaku Kepala Dinas NSimalungun, TUMPAK ARUAN,SH selaku Ketua Perindag Kab. A dan Ir. SUMADI selaku Penyalur. Tim Pelaksana L lembar foto copy Surat Izin Usaha Perdagangan (SIUP) (13) 1(satu) I Nomor : 0312/02.15/SIUP-PK/VIII/2008 tanggal 08 Agustus DKecil A(14) 2008. 1(satu) lembar foto copy Tanda Daftar Perusahaan, Perusahaan tanggal 13 Agustus 2008.
N
P
E
G
Perorangan Nomor : 021555204094 tanggal 08 Agustus 2008. (15) 1(satu) lembar foto copy Kartu Tanda Penduduk atas nama Ir. SUMADI. (16) 1(satu) lembar foto copy NPWP atas nama SUMADI.
3) Dokumen penagihan pengganti besaran subsidi atas penyaluran minyak goreng Kab. Simalungun TA. 2008 Tahap II oleh Pelaku Usaha CV. WAHLADI / IRWAN LUBIS yang terdiri dari : a) 1(satu)
lembar
Surat
Perintah
Pencairan
Dana
Nomor
:
978380J/004/110 tanggal 23-10-2008 Tahun Anggaran 2008.
Hal. 46 dari 129 Hal. Put. No.12/PID.SUS.K/2014/PT-MDN.
b) 1(satu) lembar Surat Perintah Membayar Nomor : 00099 tanggal 2210-2008
yang
ditandatangani
oleh
Drs.
M.
IDRIS
selaku
Penandatangan SPM. c) 1(satu) lembar Surat Permintaan Pembayaran Langsung (SPP-LS) Nomor : 90/PSMG-SU/SPP-LS/VII/2008 tanggal 15 Oktober 2008 yang ditandatangani oleh Dra. M.Elly Silalahi,Msi selaku Pejabat Pembuat Komitmen. d) 1(satu) lembar Surat Dinas Perindustrian dan Perdagangan Propinsi
N Oktober 2008 perihal Penerbitan SPM-LS, yang ditandatangani Aoleh Dra. M.Elly Silalahi,Msi selaku Pejabat Pembuat Komitmen. D e) 1(satu) lembar Surat Pernyataan Tanggung Jawab E Kebenaran atas Pelaksanaan DIPA Satker Dinas Perindustrian dan Perdagangan M Sumatera Utara Kegiatan Subsidi Non BBM Sumatera Utara Tahun I Anggaran 2008. G f) 1(satu) lembar Surat Pernyataan Tanggung Jawab Belanja tanggal G Oktober 2008 yang ditandatangani oleh Dra. M. ELLY SILALAHI,MSi N selaku Pejabat Pembuat Komitmen. I g) 1(satu) lembar Ringkasan Kontrak untuk kegiatan yang dananya dari T Rupiah Murni tanggal Oktober 2008 yang ditandatangani oleh Dra. N selaku Pejabat Pembuat Komitmen. M. ELLY SILALAHI,MSi ADaftar Rekapitulasi Ringkasan Perjanjian Kerjasama h) 1(satu) lembar L Realisasi Penyaluran Subsidi Minyak Goreng DIPA dan Tagihan I Nomor : 0010.0/062-03.0/-/2008 tanggal 08 Maret 2008 yang D ditandatangani oleh Dra. M. ELLY SILALAHI,MSi selaku Pejabat APembuat Komitmen. Sumatera Utara Nomor : 090/LS/PSMG-SU/X/2008 tanggal 15
N
P
E
G i) SPJ Penyaluran Subsidi Minyak Goreng Kabupaten Simalungun TA. 2008 Tahap II oleh Pelaku Usaha CV. WAHLADI / IRWAN LUBIS yang terdiri dari : (1) 1(satu) lembar Kwitansi Bukti Pembayaran yang ditandatangani
oleh IRWAN LUBIS Direktur CV. WAHLADI dan Dra. M. ELLY SILALAHI,MSi selaku Pejabat Pembuat Komitmen. (2) 1(satu)
lembar
surat
dari
CV.
WAHLADI
Nomor
:
50/CV.WL/VII/2008 tanggal 31 Juli 2008 yang ditujukan kepada Dirjen Perdagangan Dalam Negeri Departemen Perdagangan
Hal. 47 dari 129 Hal. Put. No.12/PID.SUS.K/2014/PT-MDN.
Rep. Indonesia perihal Permohonan Pencairan Dana Subsidi Minyak Goreng. (3) 1(satu) lembar foto copy Surat Keterangan Bank No. : 004/KC02KCP035/SKB/2008 atas nama CV. WAHLADI tanggal 10 September 2008. (4) 1(satu) lembar Surat Pernyataan CV. WAHLADI tanggal 31 Juli 2008 yang ditandatangani oleh IRWAN LUBIS. (5) 1(satu)
lembar
Surat
Pernyataan
Sanggup
Melaksanakan
N Murah oleh IRWAN LUBIS selaku Direktur CV. WAHLADI A tanggal 17 Juli 2008 yang ditandatangani oleh IRWAN LUBIS D selaku Direktur CV. WAHLADI dan Dra. M. ELLY SILALAHI,M.Si E selaku Pejabat Pembuat Komitmen. M (6) 2(dua) lembar Surat Keputusan Kepala Dinas Perindustrian dan I Perdagangan Kabupaten Simalungun Nomor : G 188.45/882/PERINDAG/2008 tentang Pembentukan Tim G Pelaksana, Tim Pengelola dan Tim Verifikasi Kegiatan NGoreng Propinsi Sumatera Utara di Penyaluran Subsidi Minyak I Kabupaten Simalungun Tahun Anggaran 2008 tanggal 4 Juli T 2008. N Lampiran Surat Keputusan Kepala Dinas (7) 1(satu) lembar A dan Perdagangan Kabupaten Simalungun Nomor : Perindustrian L 188.45/882/PERINDAG/2008 tanggal 4 Juli 2008. I (8) 1(satu) lembar Surat Keputusan Kepala Dinas Perindustrian dan DPerdagangan Kabupaten Simalungun Nomor : A 510/915.G/PERINDAG/2008 tentang Penetapan/Penunjukan Pekerjaan Penyaluran Subsidi Minyak Goreng Melalui Pasar
N
P
E
G
Penyalur Minyak Goreng Bersubsidi di Kabupaten Simalungun tanggal 21 Juli 2008. (9) 2(dua)
lembar
Surat
Perjanjian
Kerja
Nomor
:
510/917.G/PERINDAG/2008 antara Dinas Perindustrian dan Perdagangan Kabupaten Simalungun dengan CV. WAHLADI tentang
Penyaluran
Minyak
Goreng
Bersubsidi
Kepada
Masyarakat Berpenghasilan Rendah di Kabupaten Simalungun tanggal 22 Juli 2008.
Hal. 48 dari 129 Hal. Put. No.12/PID.SUS.K/2014/PT-MDN.
(10)
1(satu)
lembar
Surat
Perintah
Mulai
Kerja
Nomor
:
510/920.G/PERINDAG/2008 tanggal 22 Juli 2008. (11)
1(satu)
lembar
Kesepakatan
Harga
antara
Kepala
Dinas
Perindustrian dan Perdagangan Kabupaten Simalungun dengan CV. WAHLADI tanggal 22 Juli 2008. (12)
1(satu) lembar Berita Acara Verfikasi Permohonan Pembayaran Dana
Subsidi
Minyak
510/951.G/PERINDAG/2008
Goreng
tanggal
29
Nomor Juli
:
2008
yang
selaku
Ketua
N Verifikasi, Drs. POLTAK SIMANULLANG selaku anggota A Verifikasi, JOSUA,SH selaku anggota Verifikasi,D JHONNY SIAHAAN,SE selaku Kepala Dinas Perindag Kab. ESimalungun, TUMPAK ARUAN,SH selaku Ketua Tim Pelaksana dan IRWAN M LUBIS selaku Penyalur. I (13) 8(delapan) lembar foto copy Akte Perseroan Komanditer atas G nama CV. WAHLADI Nomor : 36 tanggal 18 Pebruari 2008. G (14) 2(dua) lembar foto copy Salinan Keputusan Bupati Simalungun N Nomor : 188.45/503/1055/HO/K-PIT/2008 tentang Izin Gangguan I / HO Bupati Simalungun tanggal 4 Maret 2008. T (15) 1(satu) lembar foto copy Surat Izin Usaha Perdagangan (SIUP) N: 0086/02.15/SIUP-PK/III/2008 tanggal 06 Maret Kecil Nomor 2008. A L lembar foto copy Tanda Daftar Perusahaan, Persekutuan (16) 1(satu) I Komanditer Nomor : 021535100730 tanggal 06 Maret 2008. D lembar foto copy Kartu Tanda Penduduk atas nama A(17) 1(satu) IRWAN LUBIS. ditandatangani
N
P
E
G
oleh
JHONNY
SIAHAAN,SE
(18) 1(satu) lembar foto copy Surat Keterangan Terdaftar No. : PFM057/Bd/WPJ.26/KP.0403/2008 tanggal 21 Pebruari 2008.
4) Dokumen penagihan pengganti besaran subsidi atas penyaluran minyak goreng Kab. Simalungun TA. 2008 Tahap II oleh Pelaku Usaha UD. PHUDAN JAYA / LIBRIS MULIA SIAHAAN,SE yang terdiri dari : a) 1(satu)
lembar
Surat
Perintah
Pencairan
Dana
Nomor
:
978412J/004/110 tanggal 23-10-2008 Tahun Anggaran 2008.
Hal. 49 dari 129 Hal. Put. No.12/PID.SUS.K/2014/PT-MDN.
b) 1(satu) lembar Surat Perintah Membayar Nomor : 00086 tanggal 1310-2008
yang
ditandatangani
oleh
Drs.
M.
IDRIS
selaku
Penandatangan SPM. c) 1(satu) lembar Surat Permintaan Pembayaran Langsung (SPP-LS) Nomor : 79/PSMG-SU/SPP-LS/X/2008 tanggal 15 Oktober 2008 yang ditandatangani oleh Dra. M.Elly Silalahi,Msi selaku Pejabat Pembuat Komitmen. d) 1(satu) lembar Surat Dinas Perindustrian dan Perdagangan Propinsi
N Oktober 2008 perihal Penerbitan SPM-LS, yang ditandatangani Aoleh Dra. M.Elly Silalahi,Msi selaku Pejabat Pembuat Komitmen. D e) 1(satu) lembar Surat Pernyataan Tanggung Jawab E Kebenaran atas Pelaksanaan DIPA Satker Dinas Perindustrian dan Perdagangan M Sumatera Utara Kegiatan Subsidi Non BBM Sumatera Utara Tahun I Anggaran 2008. G f) 1(satu) lembar Daftar Rincian Permintaan Pembayaran tanggal G Oktober 2008 yang ditandatangani oleh Dra. M. ELLY SILALAHI,MSi N selaku Pejabat Pembuat Komitmen. I g) 1(satu) lembar Surat Pernyataan Tanggung Jawab Belanja tanggal T Oktober 2008 yang ditandatangani oleh Dra. M. ELLY SILALAHI,MSi N Komitmen. selaku Pejabat Pembuat ARingkasan Kontrak untuk kegiatan yang dananya dari h) 1(satu) lembar Rupiah L Murni tanggal Oktober 2008 yang ditandatangani oleh Dra. I M. ELLY SILALAHI,MSi selaku Pejabat Pembuat Komitmen. D i) 1(satu) lembar Daftar Rekapitulasi Ringkasan Perjanjian Kerjasama Adan Tagihan Realisasi Penyaluran Subsidi Minyak Goreng DIPA Sumatera Utara Nomor : 079/LS/PSMG-SU/X/2008 tanggal 13
N
P
E
G
Nomor : 0010.0/062-03.0/-/2008 tanggal 08 Maret 2008 yang ditandatangani oleh Dra. M. ELLY SILALAHI,MSi selaku Pejabat Pembuat Komitmen. j) SPJ Penyaluran Subsidi Minyak Goreng Kabupaten Simalungun TA. 2008 Tahap II oleh Pelaku Usaha UD. PHUDAN JAYA / LIBRIS MULIA SIAHAAN,SE yang terdiri dari : (1) 1(satu) lembar Kwitansi Bukti Pembayaran yang ditandatangani oleh LIBRIS MULIA SIAHAAN,SE Direktur UD. PHUDAN JAYA
Hal. 50 dari 129 Hal. Put. No.12/PID.SUS.K/2014/PT-MDN.
dan Dra. M. ELLY SILALAHI,MSi selaku Pejabat Pembuat Komitmen. (2) 1(satu) lembar surat dari UD. PHUDAN JAYA Nomor : tanggal 31 Juli 2008 yang ditujukan kepada Dirjen Perdagangan Dalam Negeri
Departemen
Perdagangan
Rep.
Indonesia
perihal
Permohonan Pencairan Dana Subsidi Minyak Goreng. (3) 1(satu) lembar foto copy Surat Keterangan Bank No. : 151/KC-02PN/SKB/2008 atas nama UD. PHUDAN JAYA tanggal 17
N (4) 1(satu) lembar Surat Pernyataan UD. PHUDAN JAYA tanggal A 31 Juli 2008 yang ditandatangani oleh LIBRIS MULIA SIAHAAN,SE. D (5) 1(satu) lembar Surat Pernyataan Sanggup E Melaksanakan Pekerjaan Penyaluran Subsidi Minyak Goreng Melalui Pasar M Murah oleh LIBRIS MULIA SIAHAAN,SE selaku Direktur UD. I PHUDAN JAYA tanggal 17 Juli 2008 yang ditandatangani oleh G LIBRIS MULIA SIAHAAN,SE selaku Direktur UD. PHUDAN JAYA G dan Dra. M. ELLY SILALAHI,M.Si selaku Pejabat Pembuat N Komitmen. I (6) 2(dua) lembar Surat Keputusan Kepala Dinas Perindustrian dan T Perdagangan Kabupaten Simalungun Nomor : N 188.45/882/PERINDAG/2008 tentang Pembentukan Tim A Tim Pengelola dan Tim Verifikasi Kegiatan Pelaksana, L Subsidi Minyak Goreng Propinsi Sumatera Utara di Penyaluran I Simalungun Tahun Anggaran 2008 tanggal 4 Juli DKabupaten A(7) 2008. 1(satu) lembar Lampiran Surat Keputusan Kepala Dinas September 2008.
N
P
E
G
Perindustrian dan Perdagangan Kabupaten Simalungun Nomor : 188.45/882/PERINDAG/2008 tanggal 4 Juli 2008. (8) 1(satu) lembar Surat Keputusan Kepala Dinas Perindustrian dan Perdagangan
Kabupaten
510/915.F/PERINDAG/2008
Simalungun tentang
Nomor
:
Penetapan/Penunjukan
Penyalur Minyak Goreng Bersubsidi di Kabupaten Simalungun tanggal 21 Juli 2008. (9) 2(dua)
lembar
Surat
Perjanjian
Kerja
Nomor
:
510/917.F/PERINDAG/2008 antara Dinas Perindustrian dan
Hal. 51 dari 129 Hal. Put. No.12/PID.SUS.K/2014/PT-MDN.
Perdagangan Kabupaten Simalungun dengan UD. PHUDAN JAYA tentang Penyaluran Minyak Goreng Bersubsidi Kepada Masyarakat Berpenghasilan Rendah di Kabupaten Simalungun tanggal 21 Juli 2008. (10) 1(satu)
lembar
Surat
Perintah
Mulai
Kerja
Nomor
:
510/920.F/PERINDAG/2008 tanggal 21 Juli 2008. (11)
1(satu) lembar
Kesepakatan
Harga
antara
Kepala
Dinas
Perindustrian dan Perdagangan Kabupaten Simalungun dengan
N (12) 1(satu) lembar Berita Acara Verfikasi Permohonan Pembayaran A Dana Subsidi Minyak Goreng Nomor D : 510/951.F/PERINDAG/2008 tanggal 29 JuliE2008 yang ditandatangani oleh JHONNY SIAHAAN,SE selaku Ketua M Verifikasi, Drs. POLTAK SIMANULLANG selaku anggota I Verifikasi, JOSUA,SH selaku anggota Verifikasi, JHONNY G SIAHAAN,SE selaku Kepala Dinas Perindag Kab. Simalungun, G TUMPAK ARUAN,SH selaku Ketua Tim Pelaksana dan LIBRIS NPenyalur. MULIA SIAHAAN,SE selaku I (13) 3(tiga) lembar foto copy Akte Pendirian Usaha Dagang U.D. T PHUDAN JAYA Nomor : 15 tanggal 21 Maret 2005. Nfoto copy Salinan Keputusan Bupati Simalungun (14) 2(dua) lembar Nomor A : 188.45/503/2700/HO-PIT/2006 tentang Izin Gangguan / HOL Bupati Simalungun tanggal 10 Maret 2006. I (15) 1(satu) lembar foto copy Surat Izin Usaha Perdagangan (SIUP) DKecil Nomor : 0143/02.15/SIUP-PK/IV/2006 tanggal 28 April 2006. A(16) 1(satu) lembar foto copy Tanda Daftar Perusahaan, Perusahaan UD. PHUDAN JAYA tanggal 22 Juli 2008.
N
P
E
G
Perorangan Nomor : 021555103297 tanggal 28 April 2006. (17) 1(satu) lembar foto copy Kartu Tanda Penduduk atas nama LIBRIS MULIA SIAHAAN,SE,MP. (18) 1(satu) lembar foto copy NPWP atas nama KNS UD. PHUDAN JAYA.
5) Dokumen penagihan pengganti besaran subsidi atas penyaluran minyak goreng Kab. Simalungun TA. 2008 Tahap II oleh Pelaku Usaha UD. MAKMUR JAYA / KARBIN MANIK yang terdiri dari :
Hal. 52 dari 129 Hal. Put. No.12/PID.SUS.K/2014/PT-MDN.
a) 1(satu)
lembar
Surat
Perintah
Pencairan
Dana
Nomor
:
978413J/004/110 tanggal 23-10-2008 Tahun Anggaran 2008. b) 1(satu) lembar Surat Perintah Membayar Nomor : 00087 tanggal 1310-2008
yang
ditandatangani
oleh
Drs.
M.
IDRIS
selaku
Penandatangan SPM. c) 1(satu) lembar Surat Permintaan Pembayaran Langsung (SPP-LS) Nomor : 80/PSMG-SU/SPP-LS/X/2008 tanggal 13 Oktober 2008 yang ditandatangani oleh Dra. M.Elly Silalahi,Msi selaku Pejabat Pembuat
N d) 1(satu) lembar Surat Dinas Perindustrian dan Perdagangan Propinsi A Sumatera Utara Nomor : 080/LS/PSMG-SU/X/2008 D tanggal 13 Oktober 2008 perihal Penerbitan SPM-LS, yang ditandatangani oleh E Dra. M.Elly Silalahi,Msi selaku Pejabat Pembuat Komitmen. M e) 1(satu) lembar Surat Pernyataan Tanggung Jawab Kebenaran atas I Pelaksanaan DIPA Satker Dinas Perindustrian dan Perdagangan G Sumatera Utara Kegiatan Subsidi Non BBM Sumatera Utara Tahun G Anggaran 2008. N Permintaan Pembayaran tanggal f) 1(satu) lembar Daftar Rincian I Oktober 2008 yang ditandatangani oleh Dra. M. ELLY SILALAHI,MSi T selaku Pejabat Pembuat Komitmen. g) 1(satu) lembar N Surat Pernyataan Tanggung Jawab Belanja tanggal Ayang ditandatangani oleh Dra. M. ELLY SILALAHI,MSi Oktober 2008 L Pembuat Komitmen. selaku Pejabat I h) 1(satu) lembar Ringkasan Kontrak untuk kegiatan yang dananya dari D Rupiah Murni tanggal Oktober 2008 yang ditandatangani oleh Dra. AM. ELLY SILALAHI,MSi selaku Pejabat Pembuat Komitmen. Komitmen.
N
P
E
G i) 1(satu) lembar Daftar Rekapitulasi Ringkasan Perjanjian Kerjasama
dan Tagihan Realisasi Penyaluran Subsidi Minyak Goreng DIPA Nomor : 0010.0/062-03.0/-/2008 tanggal 08 Maret 2008 yang ditandatangani oleh Dra. M. ELLY SILALAHI,MSi selaku Pejabat Pembuat Komitmen. j) SPJ Penyaluran Subsidi Minyak Goreng Kabupaten Simalungun TA. 2008 Tahap II oleh Pelaku Usaha UD. MAKMUR JAYA / KARBIN MANIK yang terdiri dari :
Hal. 53 dari 129 Hal. Put. No.12/PID.SUS.K/2014/PT-MDN.
(1) 1(satu) lembar Kwitansi Bukti Pembayaran yang ditandatangani oleh KARBIN MANIK Direktur UD. MAKMUR JAYA dan Dra. M. ELLY SILALAHI,MSi selaku Pejabat Pembuat Komitmen. (2) 1(satu) lembar surat dari UD. MAKMUR JAYA Nomor : 8/UD.MJ/VII/2008 tanggal 31 Juli 2008 yang ditujukan kepada Dirjen Perdagangan Dalam Negeri Departemen Perdagangan Rep. Indonesia perihal Permohonan Pencairan Dana Subsidi Minyak Goreng.
N A
(3) 1(satu) lembar foto copy Buku Rekening BNI No.B1027336 atas nama KARBIN MANIK.
D Juli 2008 yang ditandatangani oleh KARBIN MANIK. E (5) 1(satu) lembar Surat Pernyataan Sanggup Melaksanakan M Pekerjaan Penyaluran Subsidi Minyak Goreng Melalui Pasar I Murah oleh KARBIN MANIK selaku Direktur UD. MAKMUR JAYA G tanggal 17 Juli 2008 yang ditandatangani oleh KARBIN MANIK G selaku Direktur UD. MAKMUR JAYA. N Kepala Dinas Perindustrian dan (6) 1(satu) lembar Surat Keputusan I Perdagangan Kabupaten Simalungun Nomor : T 510/915.A/PERINDAG/2008 tentang Penetapan/Penunjukan N Goreng Bersubsidi di Kabupaten Simalungun Penyalur Minyak tanggalA 21 Juli 2008. L lembar Surat Perjanjian Kerja Nomor : (7) 2(dua) I antara Dinas Perindustrian dan D510/917.A/PERINDAG/2008 Kabupaten Simalungun dengan UD. MAKMUR A Perdagangan JAYA tentang Penyaluran Minyak Goreng Bersubsidi Kepada
(4) 1(satu) lembar Surat Pernyataan UD. MAKMUR JAYA tanggal 17
N
P
E
G
Masyarakat Berpenghasilan Rendah di Kabupaten Simalungun tanggal 22 Juli 2008. (8) 1(satu)
lembar
Surat
Perintah
Mulai
Kerja
Nomor
:
510/920.A/PERINDAG/2008 tanggal 22 Juli 2008. (9) 1(satu)
lembar
Kesepakatan
Harga
antara
Kepala
Dinas
Perindustrian dan Perdagangan Kabupaten Simalungun dengan UD. MAKMUR JAYA tanggal 22 Juli 2008. (10) 1(satu) lembar Berita Acara Verfikasi Permohonan Pembayaran Dana Subsidi Minyak Goreng Nomor : 10/951.A/PERINDAG/2008
Hal. 54 dari 129 Hal. Put. No.12/PID.SUS.K/2014/PT-MDN.
tanggal 29 Juli 2008 yang ditandatangani oleh JHONNY SIAHAAN,SE
selaku
Ketua
Verifikasi,
Drs.
POLTAK
SIMANULLANG selaku anggota Verifikasi, JOSUA,SH selaku anggota Verifikasi, JHONNY SIAHAAN,SE selaku Kepala Dinas Perindag Kab. Simalungun, TUMPAK ARUAN, SH selaku Ketua Tim Pelaksana dan KARBIN MANIK selaku Penyalur. (11) (satu) lembar foto copy Kartu Tanda Penduduk atas nama KARBIN MANIK.
N Kecil Nomor : 0311-A/02.15/SIUP-PK/VIII/2008 tanggal 8 Agustus A 2008. D (13) 1(satu) lembar foto copy Tanda Daftar Perusahaan, E Perusahaan Perorangan Nomor : 021555204093-A tanggal 8 Agustus 2008. M (14) 1(satu) lembar foto copy tanda terima NPWRD atas nama K. I SAMPAH/KARBEN MANIK. G 6) Dokumen penagihan pengganti besaran subsidi atas penyaluran minyak G goreng Kab. Simalungun TA.2008 Tahap II oleh Pelaku Usaha CV. N yang terdiri dari: AGANIS / JONSON RIDUAN SINAGA I a) 1(satu) lembar Surat Perintah Pencairan Dana Nomor : T 978414J/004/110 tanggal 23-10-2008 Tahun Anggaran 2008. N Perintah Membayar Nomor : 00088 tanggal 13b) 1(satu) lembar Surat A ditandatangani oleh Drs. M. IDRIS selaku 10-2008 yang L SPM. Penandatangan I c) 1(satu) lembar Surat Permintaan Pembayaran Langsung (SPP-LS) D Nomor : 81/PSMG-SU/SPP-LS/X/2008 tanggal 13 Oktober 2008 yang Aditandatangani oleh Dra. M.Elly Silalahi,Msi selaku Pejabat Pembuat G Komitmen. (12) 1(satu) lembar foto copy Surat Izin Usaha Perdagangan (SIUP)
N
P
E
d) 1(satu) lembar Surat Dinas Perindustrian dan Perdagangan Propinsi Sumatera Utara Nomor : 081/LS/PSMG-SU/X/2008 tanggal 13 Oktober 2008 perihal Penerbitan SPM-LS, yang ditandatangani oleh Dra. M.Elly Silalahi,Msi selaku Pejabat Pembuat Komitmen. e) 1(satu) lembar Surat Pernyataan Tanggung Jawab Kebenaran atas Pelaksanaan DIPA Satker Dinas Perindustrian dan Perdagangan Sumatera Utara Kegiatan Subsidi Non BBM Sumatera Utara Tahun Anggaran 2008.
Hal. 55 dari 129 Hal. Put. No.12/PID.SUS.K/2014/PT-MDN.
f) 1(satu) lembar Daftar Rincian Permintaan Pembayaran tanggal Agustus 2008 yang ditandatangani oleh Dra. M. ELLY SILALAHI,MSi selaku Pejabat Pembuat Komitmen. g) 1(satu) lembar Surat Pernyataan Tanggung Jawab Belanja tanggal Oktober 2008 yang ditandatangani oleh Dra. M. ELLY SILALAHI,MSi selaku Pejabat Pembuat Komitmen. h) 1(satu) lembar Ringkasan Kontrak untuk kegiatan yang dananya dari Rupiah Murni tanggal
Oktober 2008 yang ditandatangani oleh Dra.
N i) 1(satu) lembar Daftar Rekapitulasi Ringkasan Perjanjian Kerjasama A dan Tagihan Realisasi Penyaluran Subsidi Minyak Goreng D DIPA Nomor : 0010.0/062-03.0/-/2008 tanggal 08 Maret E 2008 yang ditandatangani oleh Drs. M. Elly Silalahi,Msi selaku Pejabat Pembuat M Komitmen. I j) SPJ Penyaluran Subsidi Minyak Goreng Kabupaten Simalungun TA. G 2008 Tahap II oleh Pelaku Usaha CV. AGANIS / JONSON RIDUAN G SINAGA yang terdiri dari : (1) 1(satu) lembar Kwitansi N Bukti Pembayaran yang ditandatangani I oleh JONSON RIDUAN SINAGA Direktur CV. AGANIS dan Drs. T M. Elly Silalahi,Msi selaku Pejabat Pembuat Komitmen. Nsurat dari CV. AGANIS Nomor : 18/CV.A/VII/2008 (2) 1(satu) lembar tanggalA 31 Juli 2008 yang ditujukan kepada Dirjen Perdagangan L Negeri Departemen Perdagangan Rep. Indonesia perihal Dalam I Permohonan Pencairan Dana Subsidi Minyak Goreng. D lembar foto copy Surat Keterangan Bank No.136/KC-02A(3) 1(satu) PN/SKB/2008 tanggal 29 Agustus 2008 atas nama CV. AGANIS. M. ELLY SILALAHI,MSi selaku Pejabat Pembuat Komitmen.
N
P
E
G
(4) 1(satu) lembar Surat Pernyataan CV. AGANIS tanggal 31 Juli 2008 yang ditandatangani oleh JONSON RIDUAN SINAGA. (5) 1(satu)
lembar
Surat
Pernyataan
Sanggup
Melaksanakan
Pekerjaan Penyaluran Subsidi Minyak Goreng Melalui Pasar Murah oleh JONSON RIDUAN SINAGA selaku Direktur CV. AGANIS tanggal 17 Juli 2008 yang ditandatangani oleh JONSON RIDUAN SINAGA selaku Direktur CV. AGANIS. (6) 2(dua) lembar Surat Keputusan Kepala Dinas Perindustrian dan Perdagangan
Kabupaten
Simalungun
Nomor
:
Hal. 56 dari 129 Hal. Put. No.12/PID.SUS.K/2014/PT-MDN.
188.45/882/PERINDAG/2008
tentang
Pelaksana,
dan
Tim
Pengelola
Pembentukan
Tim
Verifikasi
Tim
Kegiatan
Penyaluran Subsidi Minyak Goreng Propinsi Sumatera Utara di Kabupaten Simalungun Tahun Anggaran 2008 tanggal 4 Juli 2008. (7) 1(satu)
lembar
Lampiran
Surat
Keputusan
Kepala
Dinas
Perindustrian dan Perdagangan Kabupaten Simalungun Nomor : 188.45/882/PERINDAG/2008
tanggal 4 Juli 2008.
N Perdagangan Kabupaten Simalungun Nomor A : 510/915.E/PERINDAG/2008 tentang Penetapan/Penunjukan D Penyalur Minyak Goreng Bersubsidi di Kabupaten E Simalungun tanggal 21 Juli 2008. M (9) 2(dua) lembar Surat Perjanjian Kerja Nomor : I 510/917.E/PERINDAG/2008 antara Dinas Perindustrian dan G Perdagangan Kabupaten Simalungun dengan CV. AGANIS G tentang Penyaluran Minyak Goreng Bersubsidi Kepada NRendah di Kabupaten Simalungun Masyarakat Berpenghasilan I tanggal 22 Juli 2008. T (10) 1(satu) lembar Surat Perintah Mulai Kerja Nomor : N 10/920.E/PERINDAG/2008 tanggal 22 Juli 2008. (11) 1(satu) A lembar Kesepakatan Harga antara Kepala Dinas L dan Perdagangan Kabupaten Simalungun dengan Perindustrian I CV. AGANIS tanggal 22 Juli 2008. D lembar Berita Acara Verfikasi Permohonan Pembayaran A(12) 1(satu) Dana Subsidi Minyak Goreng Nomor : (8) 1(satu) lembar Surat Keputusan Kepala Dinas Perindustrian dan
N
P
E
G
510/951.E/PERINDAG/2008 ditandatangani
oleh
Verifikasi,
Drs.
Verifikasi,
JOSUA,SH
tanggal
JHONNY
POLTAK
29
Juli
SIAHAAN,SE
SIMANULLANG
selaku
anggota
2008
yang
selaku
Ketua
selaku
Verifikasi,
anggota JHONNY
SIAHAAN,SE selaku Kepala Dinas Perindag Kab. Simalungun, TUMPAK ARUAN,SH selaku Ketua Tim Pelaksana dan JONSON RIDUAN SINAGA selaku Penyalur.
Hal. 57 dari 129 Hal. Put. No.12/PID.SUS.K/2014/PT-MDN.
(13) 6(enam) lembar foto copy Akte Notaris Nomor : 18 tanggal 15 April 2004 tentang Pendirian Perseroan Komaditer CV. AGANIS atas nama JONSON RIDUAN SINAGA. (14) 2(dua) lembar foto copy Salinan Keputusan Bupati Simalungun Nomor : 188.45/503/4065/HO/PIT/2004 tentang Izin Gangguan / HO Bupati Simalungun tanggal 28 Mei 2004. (15) 1(satu) lembar foto copy Surat Izin Usaha Perdagangan (SIUP) Kecil Nomor : 0078/0215/SIUP-PK/IV/2004 tanggal 30 April 2004.
N Komanditer Nomor : 021535100489 tanggal 30 April 2004.A (17) 1(satu) lembar foto copy Kartu Tanda Penduduk D atas nama JONSON RIDUAN SINAGA. E (18) 1(satu) lembar foto copy NPWP atas nama CV. AGANIS. M 7) Dokumen penagihan pengganti besaran subsidi atas penyaluran minyak I goreng Kab. Simalungun TA. 2008 Tahap II oleh Pelaku Usaha CV. G BIMA PUTRA / YUSNI FADLI ADHA yang terdiri dari G a) 1(satu) lembar Surat Perintah Pencairan Dana Nomor : N Tahun Anggaran 2008. 978415J/004/110 tanggal 23-10-2008 I b) 1(satu) lembar Surat Perintah Membayar Nomor : 00089 tanggal 13T 10-2008 yang ditandatangani oleh Drs. M. IDRIS selaku PenandatanganN SPM. A Surat Permintaan Pembayaran Langsung (SPP-LS) c) 1(satu) lembar Nomor L : 82/PSMG-SU/SPP-LS/X/2008 tanggal 13 Oktober 2008 yang I ditandatangani oleh Dra. M.Elly Silalahi,Msi selaku Pejabat Pembuat D Komitmen. A d) 1(satu) lembar Surat Dinas Perindustrian dan Perdagangan Propinsi G Sumatera Utara Nomor : 082/LS/PSMG-SU/X/2008 tanggal 13 (16)
N
P
E
1(satu) lembar foto copy Tanda Daftar Perusahaan, Persekutuan
Oktober 2008 perihal Penerbitan SPM-LS, yang ditandatangani oleh Dra. M.Elly Silalahi,Msi selaku Pejabat Pembuat Komitmen. e) 1(satu) lembar Surat Pernyataan Tanggung Jawab Kebenaran atas Pelaksanaan DIPA Satker Dinas Perindustrian dan Perdagangan Sumatera Utara Kegiatan Subsidi Non BBM Sumatera Utara Tahun Anggaran 2008.
Hal. 58 dari 129 Hal. Put. No.12/PID.SUS.K/2014/PT-MDN.
f) 1(satu) lembar Daftar Rincian Permintaan Pembayaran tanggal Oktober 2008 yang ditandatangani oleh Dra. M. ELLY SILALAHI,MSi selaku Pejabat Pembuat Komitmen. g) 1(satu) lembar Surat Pernyataan Tanggung Jawab Belanja tanggal Oktober 2008 yang ditandatangani oleh Dra. M. ELLY SILALAHI,MSi selaku Pejabat Pembuat Komitmen. h) 1(satu) lembar Ringkasan Kontrak untuk kegiatan yang dananya dari Rupiah Murni tanggal
Oktober 2008 yang ditandatangani oleh Dra.
N i) 1(satu) lembar Daftar Rekapitulasi Ringkasan Perjanjian Kerjasama A dan Tagihan Realisasi Penyaluran Subsidi Minyak Goreng D DIPA Nomor : 0010.0/062-03.0/-/2008 tanggal 08 Maret E 2008 yang ditandatangani oleh Dra. M. ELLY SILALAHI,MSi selaku Pejabat M Pembuat Komitmen. I j) SPJ Penyaluran Subsidi Minyak Goreng Kabupaten Simalungun TA. G 2008 Tahap II oleh Pelaku Usaha CV. BIMA PUTRA / YUSNI FADLI G ADHA yang terdiri dari : (1) 1(satu) lembar Kwitansi N Bukti Pembayaran yang ditandatangani I oleh YUSNI FADLI ADHA Direktur CV. BIMA PUTRA dan Dra. M. T ELLY SILALAHI,MSi selaku Pejabat Pembuat Komitmen. N surat dari CV. BIMA PUTRA Nomor : (2) 1(satu) lembar A 31/CV.BP/VII/2008 tanggal 31 Juli 2008 yang ditujukan kepada LPerdagangan Dalam Negeri Departemen Perdagangan Dirjen I Indonesia perihal Permohonan Pencairan Dana Subsidi DRep. Goreng. A(3) Minyak 1(satu) lembar foto copy Surat Keterangan Bank No.127/KC-02M. ELLY SILALAHI,MSi selaku Pejabat Pembuat Komitmen.
N
P
E
G
PN/SKB/2008 tanggal 19 Agustus 2008 atas nama CV. BIMA PUTRA. (4) 1(satu) lembar Surat Pernyataan CV. BIMA PUTRA tanggal 29 Juli 2008 yang ditandatangani oleh YUSNI FADLI ADHA. (5) 1(satu)
lembar
Surat
Pernyataan
Sanggup
Melaksanakan
Pekerjaan Penyaluran Subsidi Minyak Goreng Melalui Pasar Murah oleh YUSNI FADLI ADHA selaku Direktur CV. BIMA PUTRA tanggal 17 Juli 2008 yang ditandatangani oleh YUSNI FADLI ADHA selaku Direktur CV. BIMA PUTRA.
Hal. 59 dari 129 Hal. Put. No.12/PID.SUS.K/2014/PT-MDN.
(6) 2(dua) lembar Surat Keputusan Kepala Dinas Perindustrian dan Perdagangan
Kabupaten
Simalungun
188.45/882/PERINDAG/2008
tentang
Pelaksana,
dan
Tim
Pengelola
Nomor
:
Pembentukan
Tim
Verifikasi
Tim
Kegiatan
Penyaluran Subsidi Minyak Goreng Propinsi Sumatera Utara di Kabupaten Simalungun Tahun Anggaran 2008 tanggal 4 Juli 2008. (7) 1(satu)
lembar
Lampiran
Surat
Keputusan
Kepala
Dinas
N A
Perindustrian dan Perdagangan Kabupaten Simalungun Nomor : 188.45/882/PERINDAG/2008 tanggal 4 Juli 2008.
D ENomor
(8) 1(satu) lembar Surat Keputusan Kepala Dinas Perindustrian dan Perdagangan
Kabupaten
Simalungun
510/915.D/PERINDAG/2008
tentang
:
M
Penetapan/Penunjukan
I
Penyalur Minyak Goreng Bersubsidi di Kabupaten Simalungun
G
tanggal 21 Juli 2008. (9) 2(dua)
lembar
Surat
G antara
Perjanjian
Kerja
Nomor
:
N I tentang Penyaluran Minyak Goreng Bersubsidi Kepada T Masyarakat Berpenghasilan Rendah di Kabupaten Simalungun N2008. tanggal 22 Juli (10) 1(satu) A lembar Surat Perintah Mulai Kerja Nomor : L 510/920.D/PERINDAG/2008 tanggal 22 Juli 2008. I (11) 1(satu) lembar Kesepakatan Harga antara Kepala Dinas DPerindustrian dan Perdagangan Kabupaten Simalungun dengan A CV. BIMA PUTRA tanggal 22 Juli 2008. 510/917.D/PERINDAG/2008
Dinas Perindustrian dan
Perdagangan Kabupaten Simalungun dengan CV. BIMA PUTRA
N
P
E
G (12)
1(satu) lembar Berita Acara Verfikasi Permohonan Pembayaran Dana
Subsidi
Minyak
510/951.D/PERINDAG/2008 ditandatangani
oleh
Verifikasi,
Drs.
Verifikasi,
JOSUA,SH
tanggal
JHONNY
POLTAK
Goreng 29
Juli
SIAHAAN,SE
SIMANULLANG
selaku
Nomor
anggota
:
2008
yang
selaku
Ketua
selaku
Verifikasi,
anggota JHONNY
SIAHAAN,SE selaku Kepala Dinas Perindag Kab. Simalungun, TUMPAK ARUAN,SH selaku Ketua Tim Pelaksana dan YUSNI FADLI ADHA selaku Penyalur.
Hal. 60 dari 129 Hal. Put. No.12/PID.SUS.K/2014/PT-MDN.
(13) 9(sembilan) lembar foto copy Akta Perseroan Komanditer CV. BIMA PUTRA Nomor : 3 tanggal 5 Pebruari 2007. (14) 1(satu) lembar foto copy Surat Izin Usaha Perdagangan (SIUP) Kecil Nomor : 0043/02.15/SIUP-PK/II/2007 tanggal 16 Pebruari 2007. (15) 2(dua) lembar foto copy Salinan Keputusan Bupati Simalungun Nomor : 188.45/503/936/HO/K-PIT/2007 tentang Izin Gangguan / HO Bupati Simalungun tanggal 27 Pebruari 2007.
N Komanditer Nomor : 021535100645 tanggal 16 Pebruari 2007. A (17) 1(satu) lembar foto copy Kartu Tanda Penduduk D atas nama YUSNI FADLI ADHA, E (18) 1(satu) lembar foto copy NPWP atas nama CV. BIMA PUTRA. M 8) Dokumen penagihan pengganti besaran subsidi atas penyaluran minyak I goreng Kab. Simalungun TA. 2008 Tahap II oleh Pelaku Usaha CV. G SORBA JAYA / RAJISTEN SITORUS,SH,MM yang terdiri dari : G a) 1(satu) lembar Surat Perintah Pencairan Dana Nomor : N Tahun Anggaran 2008. 978416J/004/110 tanggal 23-10-2008 I b) 1(satu) lembar Surat Perintah Membayar Nomor : 00090 tanggal 13T 10-2008 yang ditandatangani oleh Drs. M. IDRIS selaku PenandatanganN SPM. A Surat Permintaan Pembayaran Langsung (SPP-LS) c) 1(satu) lembar Nomor L : 83/PSMG-SU/SPP-LS/X/2008 tanggal 13 Oktober 2008 yang I ditandatangani oleh Dra. M.Elly Silalahi,Msi selaku Pejabat Pembuat D Komitmen. A d) 1(satu) lembar Surat Dinas Perindustrian dan Perdagangan Propinsi G Sumatera Utara Nomor : 83/LS/PSMG-SU/X/2008 tanggal 13 Oktober (16) 1(satu) lembar foto copy Tanda Daftar Perusahaan, Persekutuan
N
P
E
2008 perihal Penerbitan SPM-LS, yang ditandatangani oleh Dra. M.Elly Silalahi,Msi selaku Pejabat Pembuat Komitmen. e) 1(satu) lembar Surat Pernyataan Tanggung Jawab Kebenaran atas Pelaksanaan DIPA Satker Dinas Perindustrian dan Perdagangan Sumatera Utara Kegiatan Subsidi Non BBM Sumatera Utara Tahun Anggaran 2008.
Hal. 61 dari 129 Hal. Put. No.12/PID.SUS.K/2014/PT-MDN.
f) 1(satu) lembar Daftar Rincian Permintaan Pembayaran tanggal Oktober 2008 yang ditandatangani oleh Dra. M. ELLY SILALAHI,MSi selaku Pejabat Pembuat Komitmen. g) 1(satu) lembar Surat Pernyataan Tanggung Jawab Belanja tanggal Oktober 2008 yang ditandatangani oleh Dra. M. ELLY SILALAHI,MSi selaku Pejabat Pembuat Komitmen. h) 1(satu) lembar Ringkasan Kontrak untuk kegiatan yang dananya dari Rupiah Murni tanggal
Oktober 2008 yang ditandatangani oleh Dra.
N i) 1(satu) lembar Daftar Rekapitulasi Ringkasan Perjanjian Kerjasama A dan Tagihan Realisasi Penyaluran Subsidi Minyak Goreng D DIPA Nomor : 0010.0/062-03.0/-/2008 tanggal 08 Maret E 2008 yang ditandatangani oleh Dra. M. ELLY SILALAHI,MSi selaku Pejabat M Pembuat Komitmen. I j) SPJ Penyaluran Subsidi Minyak Goreng Kabupaten Simalungun TA. G 2008 Tahap II oleh Pelaku Usaha CV. SORBA JAYA / RAJISTEN G SITORUS,SH,MM yang terdiri dari : (1) 1(satu) lembar Kwitansi N Bukti Pembayaran yang ditandatangani I oleh RAJISTEN SITORUS,SH,MM Direktur CV. SORBA JAYA T dan Dra. M. ELLY SILALAHI,MSi selaku Pejabat Pembuat Komitmen. N (2) 1(satu) A lembar surat dari CV. SORBA JAYA Nomor : L 51/CV.SJ/VII/2008 tanggal 31 Juli 2008 yang ditujukan kepada I Perdagangan Dalam Negeri Departemen Perdagangan DDirjen Indonesia perihal Permohonan Pencairan Dana Subsidi A Rep. Minyak Goreng. M. ELLY SILALAHI,MSi selaku Pejabat Pembuat Komitmen.
N
P
E
G
(3) 1(satu) lembar foto copy Buku Rekening Mandiri Nomor AA 6285702 atas nama RAJISTEN SITORUS,SH. (4) 1(satu) lembar Surat Pernyataan CV. SORBA JAYA tanggal 31 Juli 2008 yang ditandatangani oleh RAJISTEN SITORUS,SH,MM. (5) 1(satu)
lembar
Surat
Pernyataan
Sanggup
Melaksanakan
Pekerjaan Penyaluran Subsidi Minyak Goreng Melalui Pasar Murah oleh RAJISTEN SITORUS,SH,MM selaku Direktur CV. SORBA JAYA tanggal 17 Juli 2008 yang ditandatangani oleh RAJISTEN SITORUS,SH,MM selaku Direktur CV. SORBA JAYA.
Hal. 62 dari 129 Hal. Put. No.12/PID.SUS.K/2014/PT-MDN.
(6) 2(dua) lembar Surat Keputusan Kepala Dinas Perindustrian dan Perdagangan
Kabupaten
Simalungun
188.45/882/PERINDAG/2008
tentang
Pelaksana,
dan
Tim
Pengelola
Nomor
:
Pembentukan
Tim
Verifikasi
Tim
Kegiatan
Penyaluran Subsidi Minyak Goreng Propinsi Sumatera Utara di Kabupaten Simalungun Tahun Anggaran 2008 tanggal 4 Juli 2008. (7) 1(satu)
lembar
Lampiran
Surat
Keputusan
Kepala
Dinas
N A
Perindustrian dan Perdagangan Kabupaten Simalungun Nomor : 188.45/882/PERINDAG/2008 tanggal 4 Juli 2008.
D ENomor
(8) 1(satu) lembar Surat Keputusan Kepala Dinas Perindustrian dan Perdagangan
Kabupaten
510/915.C/PERINDAG/2008
Simalungun tentang
:
M
Penetapan/Penunjukan
I
Penyalur Minyak Goreng Bersubsidi di Kabupaten Simalungun
G
tanggal 21 Juli 2008. (9) 2(dua)
lembar
Surat
G antara
Perjanjian
Kerja
Nomor
:
N I tentang Penyaluran Minyak Goreng Bersubsidi Kepada T Masyarakat Berpenghasilan Rendah di Kabupaten Simalungun N2008. tanggal 22 Juli (10) 1(satu) A lembar Surat Perintah Mulai Kerja Nomor : L 510/920.C/PERINDAG/2008 tanggal 22 Juli 2008. I (11) 1(satu) lembar Kesepakatan Harga antara Kepala Dinas DPerindustrian dan Perdagangan Kabupaten Simalungun dengan A CV. SORBA JAYA tanggal 22 Juli 2008. 510/917.C/PERINDAG/2008
Dinas Perindustrian dan
Perdagangan Kabupaten Simalungun dengan CV. SORBA JAYA
N
P
E
G (12) 1(satu) lembar Berita Acara Verfikasi Permohonan Pembayaran Dana
Subsidi
Minyak
510/951.C/PERINDAG/2008 ditandatangani
oleh
Verifikasi,
Drs.
Verifikasi,
JOSUA,SH
tanggal
JHONNY
POLTAK
Goreng 29
Juli
SIAHAAN,SE
SIMANULLANG
selaku
Nomor
anggota
:
2008
yang
selaku
Ketua
selaku
Verifikasi,
anggota JHONNY
SIAHAAN,SE selaku Kepala Dinas Perindag Kab. Simalungun, TUMPAK
ARUAN,SH
selaku
Ketua
Tim
Pelaksana
dan
RAJISTEN SITORUS,SH,MM selaku Penyalur.
Hal. 63 dari 129 Hal. Put. No.12/PID.SUS.K/2014/PT-MDN.
(13)
3(tiga) lembar foto copy Perseroan Komanditer CV. SORBA JAYA Nomor : 2 tanggal 5 Oktober 1999.
(14)
2(dua) lembar foto copy Salinan Keputusan Bupati Simalungun Nomor : 188.45/503/149/HO/K-PIT/2008 tentang Izin Gangguan / HO Bupati Simalungun tanggal 17 Januari 2008.
(15)
1(satu) lembar foto copy Surat Izin Usaha Perdagangan (SIUP) Menengah Nomor : 0001/0215/SIUP-PM/I/2008 tanggal 9 Januari 2008.
N Komanditer Nomor : 021535200714 tanggal 9 Januari 2008. A (17) 1(satu) lembar foto copy Kartu Tanda Penduduk D atas nama RAJISTEN SITORUS,SH,MM. E (18) 1(satu) lembar foto copy NPWP atas nama CV. SORBA JAYA. M 9) Dokumen penagihan pengganti besaran subsidi atas penyaluran minyak I goreng Kab. Simalungun TA. 2008 Tahap III oleh Pelaku Usaha CV. G AGANIS / JONSON RIDUAN SINAGA yang terdiri dari : G a) 1(satu) lembar Surat Perintah Pencairan Dana Nomor : N Tahun Anggaran 2008. 978381J/004/110 tanggal 23-10-2008 I b) 1(satu) lembar Surat Perintah Membayar Nomor : 00091 tanggal 15T 10-2008 yang ditandatangani oleh Drs. M. IDRIS selaku PenandatanganN SPM. A Surat Permintaan Pembayaran Langsung (SPP-LS) c) 1(satu) lembar Nomor L : 84/PSMG-SU/SPP-LS/X/2008 tanggal 15 Oktober 2008 yang I ditandatangani oleh Dra. M.Elly Silalahi,Msi selaku Pejabat Pembuat D Komitmen. A d) 1(satu) lembar Surat Dinas Perindustrian dan Perdagangan Propinsi G Sumatera Utara Nomor : 084/LS/PSMG-SU/X/2008 tanggal 15 (16)
N
P
E
1(satu) lembar foto copy Tanda Daftar Perusahaan, Persekutuan
Oktober 2008 perihal Penerbitan SPM-LS, yang ditandatangani oleh Dra. M.Elly Silalahi,Msi selaku Pejabat Pembuat Komitmen. e) 1(satu) lembar Surat Pernyataan Tanggung Jawab Kebenaran atas Pelaksanaan DIPA Satker Dinas Perindustrian dan Perdagangan Sumatera Utara Kegiatan Subsidi Non BBM Sumatera Utara Tahun Anggaran 2008.
Hal. 64 dari 129 Hal. Put. No.12/PID.SUS.K/2014/PT-MDN.
f) 1(satu) lembar Daftar Rincian Permintaan Pembayaran tanggal Agustus 2008 yang ditandatangani oleh Dra. M. ELLY SILALAHI,MSi selaku Pejabat Pembuat Komitmen. g) 1(satu) lembar Surat Pernyataan Tanggung Jawab Belanja tanggal Oktober 2008 yang ditandatangani oleh Dra. M. ELLY SILALAHI,MSi selaku Pejabat Pembuat Komitmen. h) 1(satu) lembar Ringkasan Kontrak untuk kegiatan yang dananya dari Rupiah Murni tanggal Oktober 2008 yang ditandatangani oleh Dra. M.
N i) 1(satu) lembar Daftar Rekapitulasi Ringkasan Perjanjian Kerjasama A dan Tagihan Realisasi Penyaluran Subsidi Minyak Goreng D DIPA Nomor : 0010.0/062-03.0/-/2008 tanggal 08 Maret E 2008 yang ditandatangani oleh Dra. M. ELLY SILALAHI,MSi selaku Pejabat M Pembuat Komitmen. I j) SPJ Penyaluran Subsidi Minyak Goreng Kabupaten Simalungun TA. G 2008 Tahap III oleh Pelaku Usaha CV. AGANIS / JONSON RIDUAN G SINAGA yang terdiri dari: (1) 1(satu) lembar Kwitansi N Bukti Pembayaran yang ditandatangani I oleh JONSON RIDUAN SINAGA Direktur CV. AGANIS dan Dra. T M. ELLY SILALAHI,MSi selaku Pejabat Pembuat Komitmen. Nsurat dari CV. AGANIS Nomor : 29/CV.A/VIII/2008 (2) 1(satu) lembar tanggalA 22 Agustus 2008 yang ditujukan kepada Dirjen L Perdagangan Dalam Negeri Departemen Perdagangan Rep. I perihal Permohonan Pencairan Dana Subsidi Minyak DIndonesia A(3) Goreng. 1(satu) lembar foto copy Surat Keterangan Bank No. : 136/KC-02ELLY SILALAHI,MSi selaku Pejabat Pembuat Komitmen.
N
P
E
G
PN/SKB/2008
tanggal 29 Agustus 2008 atas nama CV.
AGANIS. (4) 1(satu) lembar Surat Pernyataan CV. AGANIS tanggal 22 Agustus 2008 yang ditandatangani oleh JONSON RIDUAN SINAGA. (5) 1(satu)
lembar
Surat
Pernyataan
Sanggup
Melaksanakan
Pekerjaan Penyaluran Subsidi Minyak Goreng Melalui Pasar Murah oleh JONSON RIDUAN SINAGA selaku Direktur CV. AGANIS tanggal 7 Agustus 2008 yang ditandatangani oleh JONSON RIDUAN SINAGA selaku Direktur CV. AGANIS.
Hal. 65 dari 129 Hal. Put. No.12/PID.SUS.K/2014/PT-MDN.
(6) 2(dua) lembar Surat Keputusan Kepala Dinas Perindustrian dan Perdagangan
Kabupaten
Simalungun
188.45/882/PERINDAG/2008
tentang
Pelaksana,
dan
Tim
Pengelola
Nomor
:
Pembentukan
Tim
Verifikasi
Tim
Kegiatan
Penyaluran Subsidi Minyak Goreng Propinsi Sumatera Utara di Kabupaten Simalungun Tahun Anggaran 2008 tanggal 4 Juli 2008. (7) 1(satu)
lembar
Lampiran
Surat
Keputusan
Kepala
Dinas
N A
Perindustrian dan Perdagangan Kabupaten Simalungun Nomor : 188.45/882/PERINDAG/2008 tanggal 4 Juli 2008.
D ENomor
(8) 1(satu) lembar Surat Keputusan Kepala Dinas Perindustrian dan Perdagangan
Kabupaten
Simalungun
510/1037.E/PERINDAG/2008
tentang
I
:
M
Penetapan/Penunjukan
Penyalur Minyak Goreng Bersubsidi di Kabupaten Simalungun tanggal 12 Agustus 2008.
G
G 510/1039.E/PERINDAG/2008 antara Dinas Perindustrian dan NSimalungun dengan CV. AGANIS Perdagangan Kabupaten I tentang Penyaluran Minyak Goreng Bersubsidi Kepada T Masyarakat Berpenghasilan Rendah di Kabupaten Simalungun N 2008. tanggal 13 Agustus (10) 1(satu) A lembar Surat Perintah Mulai Kerja Nomor : L 510/1056.E/PERINDAG/2008 tanggal 14 Agustus 2008. I (11) 1(satu) lembar Kesepakatan Harga antara Kepala Dinas DPerindustrian dan Perdagangan Kabupaten Simalungun dengan A CV. AGANIS tanggal 14 Agustus 2008. (9) 2(dua)
N
P
E
lembar
Surat
Perjanjian
Kerja
Nomor
:
G (12) 1(satu) lembar Berita Acara Verfikasi Permohonan Pembayaran Dana
Subsidi
Minyak
Goreng
Nomor
:
510/1094.E/PERINDAG/2008 tanggal 21 Agustus 2008 yang ditandatangani
oleh
JHONNY
SIAHAAN,SE
selaku
Ketua
Verifikasi, Drs. POLTAK SIMANULLANG selaku anggota Verifikasi, JOSUA,SH selaku anggota Verifikasi, JHONNY SIAHAAN,SE selaku Kepala Dinas Perindag Kab. Simalungun, TUMPAK ARUAN,SH selaku Ketua Tim Pelaksana dan JONSON RIDUAN SINAGA selaku Penyalur.
Hal. 66 dari 129 Hal. Put. No.12/PID.SUS.K/2014/PT-MDN.
(13) 6(enam) lembar foto copy Akte Notaris Nomor : 18 tanggal 15 April 2004 tentang Pendirian Perseroan Komaditer CV. AGANIS atas nama JONSON RIDUAN SINAGA. (14) 2(dua) lembar foto copy Salinan Keputusan Bupati Simalungun Nomor : 188.45/503/4065/HO/PIT/2004 tentang Izin Gangguan / HO Bupati Simalungun tanggal 28 Mei 2004. (15) 1(satu) lembar foto copy Surat Izin Usaha Perdagangan (SIUP) Kecil Nomor : 0078/0215/SIUP-PK/IV/2004 tanggal 30 April 2004.
N Komanditer Nomor : 021535100489 tanggal 30 April 2004. A (17) 1(satu) lembar foto copy Kartu Tanda Penduduk D atas nama JONSON RIDUAN SINAGA. E (18) 1(satu) lembar foto copy NPWP atas nama CV. AGANIS. M 10) Dokumen penagihan pengganti besaran subsidi atas penyaluran minyak I goreng Kab. Simalungun TA. 2008 Tahap III oleh Pelaku Usaha CV. G BIMA PUTRA / YUSNI FADLI ADHA yang terdiri dari : G a) 1(satu) lembar Surat Perintah Pencairan Dana Nomor : N Tahun Anggaran 2008. 978382J/004/110 tanggal 23-10-2008 I b) 1(satu) lembar Surat Perintah Membayar Nomor : 00092 tanggal 15T 10-2008 yang ditandatangani oleh Drs. M. IDRIS selaku PenandatanganN SPM. A Surat Permintaan Pembayaran Langsung (SPP-LS) c) 1(satu) lembar Nomor L : 85/PSMG-SU/SPP-LS/X/2008 tanggal 15 Oktober 2008 yang I ditandatangani oleh Dra. M.Elly Silalahi,Msi selaku Pejabat Pembuat D Komitmen. A d) 1(satu) lembar Surat Dinas Perindustrian dan Perdagangan Propinsi G Sumatera Utara Nomor : 085/LS/PSMG-SU/X/2008 tanggal 15 (16) 1(satu) lembar foto copy Tanda Daftar Perusahaan, Persekutuan
N
P
E
Oktober 2008 perihal Penerbitan SPM-LS, yang ditandatangani oleh Dra. M.Elly Silalahi,Msi selaku Pejabat Pembuat Komitmen. e) 1(satu) lembar Surat Pernyataan Tanggung Jawab Kebenaran atas Pelaksanaan DIPA Satker Dinas Perindustrian dan Perdagangan Sumatera Utara Kegiatan Subsidi Non BBM Sumatera Utara Tahun Anggaran 2008.
Hal. 67 dari 129 Hal. Put. No.12/PID.SUS.K/2014/PT-MDN.
f) 1(satu) lembar Daftar Rincian Permintaan Pembayaran tanggal Oktober 2008 yang ditandatangani oleh Dra. M. ELLY SILALAHI,MSi selaku Pejabat Pembuat Komitmen. g) 1(satu) lembar Surat Pernyataan Tanggung Jawab Belanja tanggal Oktober 2008 yang ditandatangani oleh Dra. M. ELLY SILALAHI,MSi selaku Pejabat Pembuat Komitmen. h) 1(satu) lembar Ringkasan Kontrak untuk kegiatan yang dananya dari Rupiah Murni tanggal
Oktober 2008 yang ditandatangani oleh Dra.
N i) 1(satu) lembar Daftar Rekapitulasi Ringkasan Perjanjian Kerjasama A dan Tagihan Realisasi Penyaluran Subsidi Minyak Goreng D DIPA Nomor : 0010.0/062-03.0/-/2008 tanggal 08 Maret E 2008 yang ditandatangani oleh Dra. M. ELLY SILALAHI,MSi selaku Pejabat M Pembuat Komitmen. I j) SPJ Penyaluran Subsidi Minyak Goreng Kabupaten Simalungun TA. G 2008 Tahap III oleh Pelaku Usaha CV. BIMA PUTRA / YUSNI FADLI G ADHA yang terdiri dari : (1) 1(satu) lembar Kwitansi N Bukti Pembayaran yang ditandatangani I oleh YUSNI FADLI ADHA Direktur CV. BIMA PUTRA dan Dra. M. T ELLY SILALAHI,MSi selaku Pejabat Pembuat Komitmen. N surat dari CV. BIMA PUTRA Nomor : (2) 1(satu) lembar A 49/CV.BP/VIII/2008 tanggal 22 Agustus 2008 yang ditujukan L Dirjen Perdagangan Dalam Negeri Departemen kepada I Rep. Indonesia perihal Permohonan Pencairan DPerdagangan Subsidi Minyak Goreng. A(3) Dana 1(satu) lembar foto copy Surat Keterangan Bank No. : 127/KC-02M. ELLY SILALAHI,MSi selaku Pejabat Pembuat Komitmen.
N
P
E
G
PN/SKB/2008 tanggal 19 Agustus 2008 atas nama CV. BIMA PUTRA. (4) 1(satu) lembar Surat Pernyataan CV. BIMA PUTRA tanggal 22 Agustus 2008 yang ditandatangani oleh YUSNI FADLI ADHA. (5) 1(satu)
lembar
Surat
Pernyataan
Sanggup
Melaksanakan
Pekerjaan Penyaluran Subsidi Minyak Goreng Melalui Pasar Murah oleh YUSNI FADLI ADHA selaku Direktur CV. BIMA PUTRA tanggal 7 Agustus 2008 yang ditandatangani oleh YUSNI FADLI ADHA selaku Direktur CV. BIMA PUTRA.
Hal. 68 dari 129 Hal. Put. No.12/PID.SUS.K/2014/PT-MDN.
(6) 2(dua) lembar Surat Keputusan Kepala Dinas Perindustrian dan Perdagangan
Kabupaten
Simalungun
188.45/882/PERINDAG/2008
tentang
Pelaksana,
dan
Tim
Pengelola
Nomor
:
Pembentukan
Tim
Verifikasi
Tim
Kegiatan
Penyaluran Subsidi Minyak Goreng Propinsi Sumatera Utara di Kabupaten Simalungun Tahun Anggaran 2008 tanggal 4 Juli 2008. (7) 1(satu)
lembar
Lampiran
Surat
Keputusan
Kepala
Dinas
N A
Perindustrian dan Perdagangan Kabupaten Simalungun Nomor : 188.45/882/PERINDAG/2008 tanggal 4 Juli 2008.
D ENomor
(8) 1(satu) lembar Surat Keputusan Kepala Dinas Perindustrian dan Perdagangan
Kabupaten
Simalungun
510/1037.D/PERINDAG/2008
tentang
I
:
M
Penetapan/Penunjukan
Penyalur Minyak Goreng Bersubsidi di Kabupaten Simalungun
G
tanggal 12 Agustus 2008.
G 510/1039.D/PERINDAG/2008 antara Dinas Perindustrian dan Perdagangan KabupatenN Simalungun dengan CV. BIMA PUTRA I tentang Penyaluran Minyak Goreng Bersubsidi Kepada T Masyarakat Berpenghasilan Rendah di Kabupaten Simalungun N 2008. tanggal 13 Agustus (10) 1(satu) A lembar Surat Perintah Mulai Kerja Nomor : L 510/1056.D/PERINDAG/2008 tanggal 14 Agustus 2008. I (11) 1(satu) lembar Kesepakatan Harga antara Kepala Dinas DPerindustrian dan Perdagangan Kabupaten Simalungun dengan A CV. BIMA PUTRA tanggal 14 Agustus 2008. (9) 2(dua)
N
P
E
lembar
Surat
Perjanjian
Kerja
Nomor
:
G (12) 1(satu) lembar Berita Acara Verfikasi Permohonan Pembayaran Dana
Subsidi
Minyak
Goreng
Nomor
:
510/1094.D/PERINDAG/2008 tanggal 21 Agustus 2008 yang ditandatangani
oleh
Verifikasi,
Drs.
Verifikasi,
JOSUA,SH
JHONNY
POLTAK
SIAHAAN,SE
SIMANULLANG
selaku
anggota
selaku selaku
Verifikasi,
Ketua anggota
JHONNY
SIAHAAN,SE selaku Kepala Dinas Perindag Kab. Simalungun, TUMPAK ARUAN,SH selaku Ketua Tim Pelaksana dan YUSNI FADLI ADHA selaku Penyalur.
Hal. 69 dari 129 Hal. Put. No.12/PID.SUS.K/2014/PT-MDN.
(13)
9(sembilan) lembar foto copy Akta PERSEROAN KOMANDITER CV. BIMA PUTRA Nomor : 3 tanggal 5 Pebruari 2007.
(14)
1(satu) lembar foto copy Surat Izin Usaha Perdagangan (SIUP) Kecil Nomor : 0043/02.15/SIUP-PK/II/2007 tanggal 16 Pebruari 2007.
(15) 2(dua) lembar foto copy Salinan Keputusan Bupati Simalungun Nomor : 188.45/503/936/HO/K-PIT/2007 tentang Izin Gangguan / HO Bupati Simalungun tanggal 2 Pebruari 2007.
N Komanditer Nomor : 021535100645 tanggal 16 Pebruari 2007. A (17) 1(satu) lembar foto copy Kartu Tanda Penduduk D atas nama YUSNI FADLI ADHA. E (18) 1(satu) lembar foto copy NPWP atas nama CV. BIMA PUTRA. M I 11) Dokumen penagihan pengganti besaran subsidi atas penyaluran minyak G goreng Kab. Simalungun TA. 2008 Tahap III oleh Pelaku Usaha CV. G SORBA JAYA / RAJISTEN SITORUS,SH,MM yang terdiri dari : N Pencairan Dana Nomor : a) 1(satu) lembar Surat Perintah I 978383J/004/110 tanggal 23-10-2008 Tahun Anggaran 2008. T b) 1(satu) lembar Surat Perintah Membayar Nomor : 00093 tanggal 1510-2008 yangN ditandatangani oleh Drs. M. IDRIS selaku A SPM. Penandatangan c) 1(satu) L lembar Surat Permintaan Pembayaran Langsung (SPP-LS) I Nomor : 86/PSMG-SU/SPP-LS/X/2008 tanggal 15 Oktober 2008 yang D ditandatangani oleh Dra. M.Elly Silalahi,Msi selaku Pejabat Pembuat AKomitmen. G d) 1(satu) lembar Surat Dinas Perindustrian dan Perdagangan Propinsi (16) 1(satu) lembar foto copy Tanda Daftar Perusahaan, Persekutuan
N
P
E
Sumatera Utara Nomor : 086/LS/PSMG-SU/X/2008 tanggal 15 Oktober 2008 perihal Penerbitan SPM-LS, yang ditandatangani oleh Dra. M.Elly Silalahi,Msi selaku Pejabat Pembuat Komitmen. e) 1(satu) lembar Surat Pernyataan Tanggung Jawab Kebenaran atas Pelaksanaan DIPA Satker Dinas Perindustrian dan Perdagangan Sumatera Utara Kegiatan Subsidi Non BBM Sumatera Utara Tahun Anggaran 2008.
Hal. 70 dari 129 Hal. Put. No.12/PID.SUS.K/2014/PT-MDN.
f) 1(satu) lembar Daftar Rincian Permintaan Pembayaran tanggal Oktober 2008 yang ditandatangani oleh Dra. M. ELLY SILALAHI,MSi selaku Pejabat Pembuat Komitmen. g) 1(satu) lembar Surat Pernyataan Tanggung Jawab Belanja tanggal Oktober 2008 yang ditandatangani oleh Dra. M. ELLY SILALAHI,MSi selaku Pejabat Pembuat Komitmen. h) 1(satu) lembar Ringkasan Kontrak untuk kegiatan yang dananya dari Rupiah Murni tanggal
Oktober 2008 yang ditandatangani oleh Dra.
N i) 1(satu) lembar Daftar Rekapitulasi Ringkasan Perjanjian Kerjasama A dan Tagihan Realisasi Penyaluran Subsidi Minyak Goreng D DIPA Nomor : 0010.0/062-03.0/-/2008 tanggal 08 Maret E 2008 yang ditandatangani oleh Dra. M. ELLY SILALAHI,MSi selaku Pejabat M Pembuat Komitmen. I j) SPJ Penyaluran Subsidi Minyak Goreng Kabupaten Simalungun TA. G 2008 Tahap III oleh Pelaku Usaha CV. SORBA JAYA / RAJISTEN G SITORUS,SH,MM yang terdiri dari : (1) 1(satu) lembar Kwitansi N Bukti Pembayaran tanggal 22-8-2008 I yang ditandatangani oleh RAJISTEN SITORUS,SH,MM Direktur T CV. SORBA JAYA dan Dra. M. ELLY SILALAHI,MSi selaku N Komitmen. Pejabat Pembuat (2) 1(satu) A lembar surat dari CV. SORBA JAYA Nomor : L 60/CV.SJ/VIII/2008 tanggal 22 Agustus 2008 yang ditujukan I Dirjen Perdagangan Dalam Negeri Departemen Dkepada Rep. Indonesia perihal Permohonan Pencairan A Perdagangan Dana Subsidi Minyak Goreng. M. ELLY SILALAHI,MSi selaku Pejabat Pembuat Komitmen.
N
P
E
G
(3) 1(satu) lembar foto copy Buku Rekening Nomor AA6285702 atas nama RAJISTEN SITORUS,SH. (4) 1(satu) lembar Surat Pernyataan CV. SORBA JAYA tanggal 22 Agustus
2008
yang
ditandatangani
oleh
RAJISTEN
SITORUS,SH,MM. (5) 1(satu)
lembar
Surat
Pernyataan
Sanggup
Melaksanakan
Pekerjaan Penyaluran Subsidi Minyak Goreng Melalui Pasar Murah oleh RAJISTEN SITORUS,SH,MM selaku Direktur CV.
Hal. 71 dari 129 Hal. Put. No.12/PID.SUS.K/2014/PT-MDN.
SORBA JAYA tanggal 7 Agustus 2008 yang ditandatangani oleh RAJISTEN SITORUS,SH,MM selaku Direktur CV. SORBA JAYA. (6) 2(dua) lembar Surat Keputusan Kepala Dinas Perindustrian dan Perdagangan
Kabupaten
Simalungun
188.45/882/PERINDAG/2008
tentang
Pelaksana,
dan
Tim
Pengelola
Nomor
Pembentukan
Tim
Verifikasi
: Tim
Kegiatan
Penyaluran Subsidi Minyak Goreng Propinsi Sumatera Utara di Kabupaten Simalungun Tahun Anggaran 2008 tanggal 4 Juli
N (7) 1(satu) lembar Lampiran Surat Keputusan Kepala A Dinas Perindustrian dan Perdagangan Kabupaten Simalungun DNomor : 188.45/882/PERINDAG/2008 tanggal 4 Juli 2008. E (8) 1(satu) lembar Surat Keputusan Kepala Dinas Perindustrian dan M Nomor : Perdagangan Kabupaten Simalungun I 510/1037.C/PERINDAG/2008 tentang Penetapan/Penunjukan G Penyalur Minyak Goreng Bersubsidi di Kabupaten Simalungun G tanggal 12 Agustus 2008. N Perjanjian Kerja Nomor : (9) 2(dua) lembar Surat I 510/1039.C/PERINDAG/2008 antara Dinas Perindustrian dan T Perdagangan Kabupaten Simalungun dengan CV. SORBA JAYA N tentang Penyaluran Minyak Goreng Bersubsidi Kepada A Berpenghasilan Rendah di Kabupaten Simalungun Masyarakat L 13 Agustus 2008. tanggal I (10) 1(satu) lembar Surat Perintah Mulai Kerja Nomor : D510/1056.C/PERINDAG/2008 tanggal 14 Agustus 2008. A (11) 1(satu) lembar Kesepakatan Harga antara Kepala Dinas 2008.
N
P
E
G
Perindustrian dan Perdagangan Kabupaten Simalungun dengan CV. SORBA JAYA tanggal 14 Agustus 2008. (12)
1(satu) lembar Berita Acara Verfikasi Permohonan Pembayaran Dana
Subsidi
Minyak
Goreng
Nomor
:
510/1094.C/PERINDAG/2008 tanggal 21 Agustus 2008 yang ditandatangani
oleh
Verifikasi,
Drs.
Verifikasi,
JOSUA,SH
JHONNY
POLTAK
SIAHAAN,SE
SIMANULLANG
selaku
anggota
selaku selaku
Verifikasi,
Ketua anggota
JHONNY
SIAHAAN,SE selaku Kepala Dinas Perindag Kab. Simalungun,
Hal. 72 dari 129 Hal. Put. No.12/PID.SUS.K/2014/PT-MDN.
TUMPAK
ARUAN,SH
selaku
Ketua
Tim
Pelaksana
dan
RAJISTEN SITORUS,SH,MM selaku Penyalur. (13) 3(tiga) lembar foto copy Perseroan Komanditer CV. SORBA JAYA Nomor : 2 tanggal 5 Oktober 1999. (14) 2(dua) lembar foto copy Salinan Keputusan Bupati Simalungun Nomor : 188.45/503/149/HO/K-PIT/2008 tentang Izin Gangguan / HO Bupati Simalungun tanggal 17 Januari 2008. (15) 1(satu) lembar foto copy Surat Izin Usaha Perdagangan (SIUP)
N A
Menengah Nomor : 0001/0215/SIUP-PM/I/2008 tanggal 9 Januari 2008.
D Komanditer Nomor : 021535200714 tanggal 9 Januari E 2008. (17) 1(satu) lembar foto copy Kartu Tanda Penduduk atas nama M RAJISTEN SITORUS,SH,MM. I (18) 1(satu) lembar foto copy NPWP atas nama CV. SORBA JAYA. G 12) Dokumen penagihan pengganti besaran subsidi atas penyaluran minyak G goreng Kab. Simalungun TA. 2008 Tahap III oleh Pelaku Usaha UD. Ndari : MAKMUR / Ir. SUMADI yang terdiri I a) 1(satu) lembar Surat Perintah Pencairan Dana Nomor : T 978384J/004/110 tanggal 23-10-2008 Tahun Anggaran 2008. N Perintah Membayar Nomor : 00094 tanggal 15b) 1(satu) lembar Surat A ditandatangani oleh Drs. M. IDRIS selaku 10-2008 yang L SPM. Penandatangan I c) 1(satu) lembar Surat Permintaan Pembayaran Langsung (SPP-LS) D Nomor : 91/PSMG-SU/SPP-LS/X/2008 tanggal 22 Oktober 2008 yang Aditandatangani oleh Dra. M.Elly Silalahi,Msi selaku Pejabat Pembuat G Komitmen. (16) 1(satu) lembar foto copy Tanda Daftar Perusahaan, Persekutuan
N
P
E
d) 1(satu) lembar Surat Dinas Perindustrian dan Perdagangan Propinsi Sumatera Utara Nomor : 091/LS/PSMG-SU/X/2008 tanggal 22 Oktober 2008 perihal Penerbitan SPM-LS, yang ditandatangani oleh Dra. M.Elly Silalahi,Msi selaku Pejabat Pembuat Komitmen. e) 1(satu) lembar Surat Pernyataan Tanggung Jawab Kebenaran atas Pelaksanaan DIPA Satker Dinas Perindustrian dan Perdagangan Sumatera Utara Kegiatan Subsidi Non BBM Sumatera Utara Tahun Anggaran 2008.
Hal. 73 dari 129 Hal. Put. No.12/PID.SUS.K/2014/PT-MDN.
f) 1(satu) lembar Daftar Rincian Permintaan Pembayaran tanggal Oktober 2008 yang ditandatangani oleh Dra. M. ELLY SILALAHI,MSi selaku Pejabat Pembuat Komitmen. g) 1(satu) lembar Surat Pernyataan Tanggung Jawab Belanja tanggal Oktober 2008 yang ditandatangani oleh Dra. M. ELLY SILALAHI,MSi selaku Pejabat Pembuat Komitmen. h) 1(satu) lembar Ringkasan Kontrak untuk kegiatan yang dananya dari Rupiah Murni tanggal
Oktober 2008 yang ditandatangani oleh Dra.
N i) 1(satu) lembar Daftar Rekapitulasi Ringkasan Perjanjian Kerjasama A dan Tagihan Realisasi Penyaluran Subsidi Minyak Goreng D DIPA Nomor : 0010.0/062-03.0/-/2008 tanggal 08 Maret E 2008 yang ditandatangani oleh Dra. M. ELLY SILALAHI,MSi selaku Pejabat M Pembuat Komitmen. I j) SPJ Penyaluran Subsidi Minyak Goreng Kabupaten Simalungun TA. G 2008 Tahap III oleh Pelaku Usaha UD. MAKMUR / Ir. SUMADI yang G terdiri dari : (1) 1(satu) lembar Kwitansi N Bukti Pembayaran yang ditandatangani I oleh Ir. SUMADI Direktur UD. MAKMUR dan Dra. M. ELLY T SILALAHI,MSi selaku Pejabat Pembuat Komitmen. N surat dari UD. MAKMUR Nomor : (2) 1(satu) lembar A tanggal 31 Juli 2008 yang ditujukan kepada 10/UD.M/VII/2008 LPerdagangan Dalam Negeri Departemen Perdagangan Dirjen I Indonesia perihal Permohonan Pencairan Dana Subsidi DRep. Goreng. A(3) Minyak 1(satu) lembar foto copy Buku Rekening Mandiri Nomor M. ELLY SILALAHI,MSi selaku Pejabat Pembuat Komitmen.
N
P
E
G
AB4093166 atas nama Ir. SUMADI. (4) 1(satu) lembar Surat Pernyataan UD. MAKMUR tanggal 31 Juli 2008 yang ditandatangani oleh Ir. SUMADI. (5) 1(satu)
lembar
Surat
Pernyataan
Sanggup
Melaksanakan
Pekerjaan Penyaluran Subsidi Minyak Goreng Melalui Pasar Murah oleh Ir. SUMADI selaku Direktur UD. MAKMUR tanggal 17 Juli 2008 yang ditandatangani oleh Ir. SUMADI selaku Direktur UD. MAKMUR.
Hal. 74 dari 129 Hal. Put. No.12/PID.SUS.K/2014/PT-MDN.
(6) 2(dua) lembar Surat Keputusan Kepala Dinas Perindustrian dan Perdagangan
Kabupaten
Simalungun
188.45/882/PERINDAG/2008
tentang
Pelaksana,
dan
Tim
Pengelola
Nomor
:
Pembentukan
Tim
Verifikasi
Tim
Kegiatan
Penyaluran Subsidi Minyak Goreng Propinsi Sumatera Utara di Kabupaten Simalungun Tahun Anggaran 2008 tanggal 4 Juli 2008. (7) 1(satu)
lembar
Lampiran
Surat
Keputusan
Kepala
Dinas
N A
Perindustrian dan Perdagangan Kabupaten Simalungun Nomor : 188.45/882/PERINDAG/2008 tanggal 4 Juli 2008.
D ENomor
(8) 1(satu) lembar Surat Keputusan Kepala Dinas Perindustrian dan Perdagangan
Kabupaten
510/915.B/PERINDAG/2008
Simalungun tentang
:
M
Penetapan/Penunjukan
I
Penyalur Minyak Goreng Bersubsidi di Kabupaten Simalungun
G
tanggal 21 Juli 2008. (9) 2(dua)
lembar
Surat
G antara
Perjanjian
Kerja
Nomor
:
N I tentang Penyaluran Minyak Goreng Bersubsidi Kepada T Masyarakat Berpenghasilan Rendah di Kabupaten Simalungun N2008. tanggal 22 Juli (10) 1(satu) A lembar Surat Perintah Mulai Kerja Nomor : L 510/920.B/PERINDAG/2008 tanggal 22 Juli 2008. I (11) 1(satu) lembar Kesepakatan Harga antara Kepala Dinas DPerindustrian dan Perdagangan Kabupaten Simalungun dengan A UD. MAKMUR tanggal 22 Juli 2008. 510/917.B/PERINDAG/2008
Dinas Perindustrian dan
Perdagangan Kabupaten Simalungun dengan UD. MAKMUR
N
P
E
G
(12) 1(satu) lembar Berita Acara Verfikasi Permohonan Pembayaran Dana
Subsidi
Minyak
510/951.B/PERINDAG/2008 ditandatangani
oleh
Verifikasi,
Drs.
Verifikasi,
JOSUA,SH
tanggal
JHONNY
POLTAK
Goreng 29
Juli
SIAHAAN,SE
SIMANULLANG
selaku
Nomor
anggota
:
2008
yang
selaku
Ketua
selaku
Verifikasi,
anggota JHONNY
SIAHAAN,SE selaku Kepala Dinas Perindag Kab. Simalungun, TUMPAK ARUAN,SH selaku Ketua Tim Pelaksana dan Ir. SUMADI selaku Penyalur.
Hal. 75 dari 129 Hal. Put. No.12/PID.SUS.K/2014/PT-MDN.
(13) 1(satu) lembar foto copy Surat Izin Usaha Perdagangan (SIUP) Kecil Nomor : 0312/02.15/SIUP-PK/VIII/2008 tanggal 08 Agustus 2008. (14) 1(satu) lembar foto copy Tanda Daftar Perusahaan, Perusahaan Perorangan Nomor : 021555204094 tanggal 08 Agustus 2008. (15) 1(satu) lembar foto copy Kartu Tanda Penduduk atas nama Ir. SUMADI. (16) 1(satu) lembar foto copy NPWP atas nama SUMADI.
N goreng Kab. Simalungun TA. 2008 Tahap III oleh Pelaku Usaha AUD. MAKMUR JAYA / KARBIN MANIK yang terdiri dari : D a) 1(satu) lembar Surat Perintah Pencairan Dana E Nomor : 978385J/004/110 tanggal 23-10-2008 Tahun Anggaran 2008. M b) 1(satu) lembar Surat Perintah Membayar Nomor : 00095 tanggal 15I 10-2008 yang ditandatangani oleh Drs. M. IDRIS selaku G Penandatangan SPM. G c) 1(satu) lembar Surat Permintaan Pembayaran Langsung (SPP-LS) N tanggal 15 Oktober 2008 yang Nomor : 88/PSMG-SU/SPP-LS/X/2008 I ditandatangani oleh Dra. M.Elly Silalahi,Msi selaku Pejabat Pembuat T Komitmen. d) 1(satu) lembar N Surat Dinas Perindustrian dan Perdagangan Propinsi Sumatera A Utara Nomor : 088/LS/PSMG-SU/X/2008 tanggal 15 OktoberL 2008 perihal Penerbitan SPM-LS, yang ditandatangani oleh I Dra. M.Elly Silalahi,Msi selaku Pejabat Pembuat Komitmen. D e) 1(satu) lembar Surat Pernyataan Tanggung Jawab Kebenaran atas APelaksanaan DIPA Satker Dinas Perindustrian dan Perdagangan
13) Dokumen penagihan pengganti besaran subsidi atas penyaluran minyak
N
P
E
G
Sumatera Utara Kegiatan Subsidi Non BBM Sumatera Utara Tahun Anggaran 2008. f) 1(satu) lembar Daftar Rincian Permintaan Pembayaran tanggal Oktober 2008 yang ditandatangani oleh Dra. M. ELLY SILALAHI,MSi selaku Pejabat Pembuat Komitmen. g) 1(satu) lembar Surat Pernyataan Tanggung Jawab Belanja tanggal Oktober 2008 yang ditandatangani oleh Dra. M. ELLY SILALAHI,MSi selaku Pejabat Pembuat Komitmen.
Hal. 76 dari 129 Hal. Put. No.12/PID.SUS.K/2014/PT-MDN.
h) 1(satu) lembar Ringkasan Kontrak untuk kegiatan yang dananya dari Rupiah Murni tanggal
Oktober 2008 yang ditandatangani oleh Dra.
M. ELLY SILALAHI,MSi selaku Pejabat Pembuat Komitmen. i) 1(satu) lembar Daftar Rekapitulasi Ringkasan Perjanjian Kerjasama dan Tagihan Realisasi Penyaluran Subsidi Minyak Goreng DIPA Nomor : 0010.0/062-03.0/-/2008 tanggal 08 Maret 2008 yang ditandatangani oleh Dra. M. ELLY SILALAHI,MSi selaku Pejabat Pembuat Komitmen.
N 2008 Tahap III oleh Pelaku Usaha UD. MAKMUR JAYA / KARBIN A MANIK yang terdiri dari : D (1) 1(satu) lembar Kwitansi Bukti Pembayaran yangE ditandatangani oleh KARBIN MANIK Direktur UD. MAKMUR JAYA dan Dra. M. M ELLY SILALAHI,MSi selaku Pejabat Pembuat Komitmen. I (2) 1(satu) lembar surat dari UD. MAKMUR JAYA Nomor : G 13/UD.MJ/VIII/2008 tanggal 22 Agustus 2008 yang ditujukan G kepada Dirjen Perdagangan Dalam Negeri Departemen N perihal Permohonan Pencairan Perdagangan Rep. Indonesia I Dana Subsidi Minyak Goreng. T (3) 1(satu) lembar foto copy Buku Rekening BNI No.B1027336 atas NMANIK. nama KAHBIN (4) 1(satu) A lembar Surat Pernyataan UD. MAKMUR JAYA tanggal 22 L 2008 yang ditandatangani oleh KARBIN MANIK. Agustus I (5) 1(satu) lembar Surat Pernyataan Sanggup Melaksanakan DPekerjaan Penyaluran Subsidi Minyak Goreng Melalui Pasar A Murah oleh KARBIN MANIK selaku Direktur UD. MAKMUR JAYA j) SPJ Penyaluran Subsidi Minyak Goreng Kabupaten Simalungun TA.
N
P
E
G
tanggal 7 Agustus 2008 yang ditandatangani oleh KARBIN MANIK selaku Direktur UD. MAKMUR JAYA. (6) 1(satu) lembar Surat Keputusan Kepala Dinas Perindustrian dan Perdagangan
Kabupaten
510/1037.A/PERINDAG/2008
Simalungun tentang
Nomor
:
Penetapan/Penunjukan
Penyalur Minyak Goreng Bersubsidi di Kabupaten Simalungun tanggal 12 Agustus 2008. (7) 2(dua)
lembar
Surat
Perjanjian
Kerja
Nomor
:
510/1039.A/PERINDAG/2008 antara Dinas Perindustrian dan
Hal. 77 dari 129 Hal. Put. No.12/PID.SUS.K/2014/PT-MDN.
Perdagangan Kabupaten Simalungun dengan UD. MAKMUR JAYA tentang Penyaluran Minyak Goreng Bersubsidi Kepada Masyarakat Berpenghasilan Rendah di Kabupaten Simalungun tanggal 13 Agustus 2008. (8) 1(satu)
lembar
Surat
Perintah
Mulai
Kerja
Nomor
:
510/1056.A/PERINDAG/2008 tanggal 14 Agustus 2008. (9) 1(satu)
lembar
Kesepakatan
Harga
antara
Kepala
Dinas
Perindustrian dan Perdagangan Kabupaten Simalungun dengan
N (10) 1(satu) lembar Berita Acara Verfikasi Permohonan Pembayaran A Dana Subsidi Minyak Goreng Nomor D : 510/1094.F/PERINDAG/2008 tanggal 21 Agustus E 2008 yang ditandatangani oleh JHONNY SIAHAAN,SE selaku Ketua M Verifikasi, Drs. POLTAK SIMANULLANG selaku anggota I Verifikasi, JOSUA,SH selaku anggota Verifikasi, JHONNY G SIAHAAN,SE selaku Kepala Dinas Perindag Kab. Simalungun, G TUMPAK ARUAN,SH selaku Ketua Tim Pelaksana dan KARBIN MANIK selaku Penyalur. N I 11) 1(satu) lembar foto copy Surat Izin Usaha Perdagangan (SIUP) T Kecil Nomor : 0311-A/02.15/SIUP-PK/VIII/2008 tanggal 08 N Agustus 2008. 12) 1(satu) A lembar foto copy Tanda Daftar Perusahaan, Perusahaan L Nomor : 021555204093-A tanggal 08 Agustus 2008. Perorangan I 13) 1(satu) lembar foto copy Kartu Tanda Penduduk atas nama DKARBIN MANIK. A14) 1(satu) lembar foto copy Tanda Terima NPWRD atas nama UD. MAKMUR JAYA tanggal 14 Agustus 2008.
N
P
E
G
K.SAMPAH/KARBIN MANIK.
14) Dokumen penagihan pengganti besaran subsidi atas penyaluran minyak goreng Kab. Simalungun TA. 2008 Tahap III oleh Pelaku Usaha UD. PHUDAN JAYA / LIBRIS MULIA SIAHAAN,SE yang terdiri dari : a) 1(satu)
lembar
Surat
Perintah
Pencairan
Dana
Nomor
:
978386J/004/110 tanggal 23-10-2008 Tahun Anggaran 2008. b) 1(satu) lembar Surat Perintah Membayar Nomor : 00096 tanggal 1510-2008
yang
ditandatangani
oleh
Drs.
M.
IDRIS
selaku
Penandatangan SPM.
Hal. 78 dari 129 Hal. Put. No.12/PID.SUS.K/2014/PT-MDN.
c) 1(satu) lembar Surat Permintaan Pembayaran Langsung (SPP-LS) Nomor : 89/PSMG-SU/SPP-LS/X/2008 tanggal 15 Oktober 2008 yang ditandatangani oleh Dra. M.Elly Silalahi,Msi selaku Pejabat Pembuat Komitmen. d) 1(satu) lembar Surat Dinas Perindustrian dan Perdagangan Propinsi Sumatera Utara Nomor : 089/LS/PSMG-SU/X/2008 tanggal 15 Oktober 2008 perihal Penerbitan SPM-LS, yang ditandatangani oleh Dra. M.Elly Silalahi,Msi selaku Pejabat Pembuat Komitmen.
N Pelaksanaan DIPA Satker Dinas Perindustrian dan Perdagangan A Sumatera Utara Kegiatan Subsidi Non BBM Sumatera Utara D Tahun Anggaran 2008. E f) 1(satu) lembar Daftar Rincian Permintaan Pembayaran tanggal M Oktober 2008 yang ditandatangani oleh Dra. M. ELLY SILALAHI,MSi I selaku Pejabat Pembuat Komitmen. G g) 1(satu) lembar Surat Pernyataan Tanggung Jawab Belanja tanggal G Oktober 2008 yang ditandatangani oleh Dra. M. ELLY SILALAHI,MSi N selaku Pejabat Pembuat Komitmen. I h) 1(satu) lembar Ringkasan Kontrak untuk kegiatan yang dananya dari T Rupiah Murni tanggal Oktober 2008 yang ditandatangani oleh Dra. N selaku Pejabat Pembuat Komitmen. M. ELLY SILALAHI,MSi ADaftar Rekapitulasi Ringkasan Perjanjian Kerjasama i) 1(satu) lembar L Realisasi Penyaluran Subsidi Minyak Goreng DIPA dan Tagihan I Nomor : 0010.0/062-03.0/-/2008 tanggal 08 Maret 2008 yang D ditandatangani oleh Dra. M. ELLY SILALAHI,MSi selaku Pejabat APembuat Komitmen. e) 1(satu) lembar Surat Pernyataan Tanggung Jawab Kebenaran atas
N
P
E
G j) SPJ Penyaluran Subsidi Minyak Goreng Kabupaten Simalungun TA. 2008 Tahap III oleh Pelaku Usaha UD. PHUDAN JAYA / LIBRIS MULIA SIAHAAN,SE yang terdiri dari : (1) 1(satu) lembar Kwitansi Bukti Pembayaran yang ditandatangani oleh LIBRIS MULIA SIAHAAN,SE Direktur UD. PHUDAN JAYA dan Dra. M. ELLY SILALAHI,MSi selaku Pejabat Pembuat Komitmen. (2) 1(satu) lembar surat dari UD. PHUDAN JAYA Nomor : tanggal 22 Agustus 2008 yang ditujukan kepada Dirjen Perdagangan Dalam
Hal. 79 dari 129 Hal. Put. No.12/PID.SUS.K/2014/PT-MDN.
Negeri
Departemen
Perdagangan
Rep.
Indonesia
perihal
Permohonan Pencairan Dana Subsidi Minyak Goreng. (3) 1(satu) lembar foto copy Surat Keterangan Bank No.151/KC-02PN/SKB/2008 tanggal 17 September 2008 atas nama LIBRIS MULIA SIAHAAN. (4) 1(satu) lembar Surat Pernyataan UD. PHUDAN JAYA tanggal 22 Agustus
2008
yang
ditandatangani
oleh
LIBRIS
MULIA
SIAHAAN,SE.
N Pekerjaan Penyaluran Subsidi Minyak Goreng MelaluiA Pasar Murah oleh LIBRIS MULIA SIAHAAN,SE selaku Direktur D UD. PHUDAN JAYA tanggal 7 Agustus 2008 yang ditandatangani oleh E LIBRIS MULIA SIAHAAN,SE selaku Direktur UD. PHUDAN JAYA. M (6) 1(satu) lembar Surat Perjanjian Kerja Nomor : I 510/1039.F/PERINDAG/2008 antara Dinas Perindustrian dan G Perdagangan Kabupaten Simalungun dengan UD. PHUDAN G JAYA tentang Penyaluran Minyak Goreng Bersubsidi Kepada NRendah di Kabupaten Simalungun. Masyarakat Berpenghasilan I (7) 2(dua) lembar Surat Keputusan Kepala Dinas Perindustrian dan T Perdagangan Kabupaten Simalungun Nomor : N 188.45/882/PERINDAG/2008 tentang Pembentukan Tim A Tim Pengelola dan Tim Verifikasi Kegiatan Pelaksana, L Subsidi Minyak Goreng Propinsi Sumatera Utara di Penyaluran I Simalungun Tahun Anggaran 2008 tanggal 4 Juli DKabupaten A(8) 2008. 1(satu) lembar Lampiran Surat Keputusan Kepala Dinas (5) 1(satu)
N
P
E
G
lembar
Surat
Pernyataan
Sanggup
Melaksanakan
Perindustrian dan Perdagangan Kabupaten Simalungun Nomor : 188.45/882/PERINDAG/2008 tanggal 4 Juli 2008. (9) 1(satu) lembar Surat Keputusan Kepala Dinas Perindustrian dan Perdagangan
Kabupaten
510/1037.F/PERINDAG/2008
Simalungun tentang
Nomor
:
Penetapan/Penunjukan
Penyalur Minyak Goreng Bersubsidi di Kabupaten Simalungun tanggal 12 Agustus 2008. (10) 1(satu)
lembar
Surat
Perintah
Mulai
Kerja
Nomor
:
510/1056.F/PERINDAG/2008 tanggal 14 Agustus 2008.
Hal. 80 dari 129 Hal. Put. No.12/PID.SUS.K/2014/PT-MDN.
(11) 1(satu)
lembar
Kesepakatan
Harga
antara
Kepala
Dinas
Perindustrian dan Perdagangan Kabupaten Simalungun dengan UD. PHUDAN JAYA tanggal 14 Agustus 2008. (12) 1(satu) lembar Berita Acara Verfikasi Permohonan Pembayaran Dana
Subsidi
Minyak
Goreng
Nomor
:
510/1094.F/PERINDAG/2008 tanggal 21 Agustus 2008 yang ditandatangani
N
P
E
oleh
Verifikasi,
Drs.
Verifikasi,
JOSUA,SH
JHONNY
POLTAK
SIAHAAN,SE
SIMANULLANG
selaku selaku
Ketua anggota
N SIAHAAN,SE selaku Kepala Dinas Perindag Kab. Simalungun, A TUMPAK ARUAN,SH selaku Ketua Tim Pelaksana D dan LIBRIS MULIA SIAHAAN,SE selaku Penyalur. E (13) 3(tiga) lembar foto copy Akte Pendirian Usaha Dagang U.D. M PHUDAN JAYA Nomor : 15 tanggal 21 Maret 2005. I (14) 1(satu) lembar foto copy Salinan Keputusan Bupati Simalungun G Nomor : 188.45/503/2700/HO-PIT/2006 tentang Izin G Gangguna/HO Bupati Simalungun tanggal 10 Maret 2006. (15) 1(satu) lembar foto copyN Surat Izin Usaha Perdagangan (SIUP) I Kecil Nomor : 0143/02.15/SIUP-PK/IV/2006 tanggal 28 April 2006. T (16) 1(satu) lembar foto copy Tanda Daftar Perusahaan, Perusahaan Perorangan N Nomor : 021555103297 tanggal 28 April 2006. (17) 1(satu) A lembar foto copy Kartu Tanda Penduduk atas nama L MULIA SIAHAAN,SE. LIBRIS I (18) 1(satu) lembar foto copy NPWP atas nama UD.PHUDAN JAYA. D 15) Dokumen penagihan pengganti besaran subsidi atas penyaluran minyak A goreng Kab. Simalungun TA. 2008 Tahap III oleh Pelaku Usaha CV. G WAHLADI / IRWAN LUBIS yang terdiri dari : a) 1(satu)
lembar
Surat
selaku
Perintah
anggota
Verifikasi,
Pencairan
Dana
JHONNY
Nomor
:
978387J/004/110 tanggal 23-10-2008 Tahun Anggaran 2008. b) 1(satu) lembar Surat Perintah Membayar Nomor : 00097 tanggal 1510-2008
yang
ditandatangani
oleh
Drs.
M.
IDRIS
selaku
Penandatangan SPM. c) (satu) lembar Daftar Rincian Permintaan Pembayaran tanggal Oktober 2008 yang ditandatangani oleh Dra. M. ELLY SILALAHI,MSi selaku Pejabat Pembuat Komitmen.
Hal. 81 dari 129 Hal. Put. No.12/PID.SUS.K/2014/PT-MDN.
d) 1(satu) lembar Surat Pernyataan Tanggung Jawab Belanja tanggal Oktober 2008 yang ditandatangani oleh Dra. M. ELLY SILALAHI,MSi selaku Pejabat Pembuat Komitmen. e) 1(satu) lembar Ringkasan Kontrak untuk kegiatan yang dananya dari Rupiah Murni tanggal
Oktober 2008 yang ditandatangani oleh Dra.
M. ELLY SILALAHI,MSi selaku Pejabat Pembuat Komitmen. f) 1(satu) lembar Daftar Rekapitulasi Ringkasan Perjanjian Kerjasama dan Tagihan Realisasi Penyaluran Subsidi Minyak Goreng DIPA
N ditandatangani oleh Dra. M. ELLY SILALAHI,MSi selaku A Pejabat Pembuat Komitmen. D 16) 1) 1(satu) exemplar tanda terima atau daftar nama E keluarga berpenghasilan rendah yang berhak menerima subsidi minyak goreng M tahap II Kec. Jorlang Hataran. I 2) 1(satu) exemplar tanda terima atau daftar nama keluarga G berpenghasilan rendah yang berhak menerima subsidi minyak G goreng tahap III Kec. Jorlang Hataran. 3) 1(satu) exemplar tanda N terima atau daftar nama keluarga I berpenghasilan rendah yang berhak menerima subsidi minyak goreng T tahap II Kec. Dolok Panribuan. N tanda terima atau daftar nama keluarga 4) 1(satu) exemplar A rendah yang berhak menerima subsidi minyak goreng berpenghasilan tahap IIIL Kec. Dolok Panribuan. I Tetap terlampir dalam berkas perkara. D 17) Uang senilai Rp. 35.190.000,- (tiga puluh lima juta seratus sembilan Apuluh ribu rupiah). G Agar dirampas untuk Negara Nomor : 0010.0/062-03.0/-/2008 tanggal 08 Maret 2008 yang
N
E
P
-
Menetapkan agar Terdakwa membayar biaya perkara sebesar Rp. 5.000,(lima ribu rupiah) ;
III. Putusan Pengadilan Tipikor Medan tanggal 29 Januari 2014 Nomor : 77/Pid.Sus.K/2013/PN-Mdn yang amarnya berbunyi sebagai berikut : ---------ļ
Menyatakan Terdakwa JHONNY SIAHAAN, SE.MSi tersebut tidak terbukti secara sah dan meyakinkan bersalah melakukan tindak pidana yang didakwakan dalam Dakwaan Primair ;
Hal. 82 dari 129 Hal. Put. No.12/PID.SUS.K/2014/PT-MDN.
ļ
Membebaskan Terdakwa dari Dakwaan Primair tersebut ;
ļ
Menyatakan bahwa terdakwa JHONNY SIAHAAN, SE.MSi tersebut di atas telah terbukti secara sah dan meyakinkan bersalah melakukan perbuatan āturut serta melakukan tindak pidana KORUPSIā
ļ
Menjatuhkan pidana oleh karena itu kepada Terdakwa dengan pidana penjara selama 1 (satu) tahun dan denda sebesar Rp. 50.000.000,-(lima puluh juta rupiah) dengan ketentuan jika denda tidak dibayar harus diganti dengan pidana Kurungan selama 1( satu ) bulan ;
ļ
N
P
E
N 1) Dokumen penagihan pengganti besaran subsidi atas penyaluran A minyak goreng Kab. Simalungun TA. 2008 Tahap I oleh Pelaku D Usaha CV. SORBA JAYA/RAJISTEN SITORUS,SH yang terdiri dari E : a) 1(satu) lembar Surat Perintah PencairanM Dana Nomor : 4701071/004/110 tanggal 16-07-2008 TahunIAnggaran 2008. b) 1(satu) lembar Surat Perintah Membayar Nomor : 00032 tanggal 09G 07-2008 yang ditandatangani oleh Drs. M. IDRIS selaku G Penandatangan SPM. c) 1(satu) lembar Surat Permintaan IN Pembayaran Langsung (SPP-LS) Nomor : 32/PSMG-SU/SPP-LS/VII/2008 tanggal 09 Juli 2008 yang T ditandatangani oleh Dra. M. ELLY SILALAHI,MSi selaku Pejabat N Pembuat Komitmen. ADaftar Rincian Permintaan Pembayaran DIPA (Lembar d) 1(satu) lembar B) tanggal IL 09 Juli 2008 yang ditandatangani oleh Dra. M. ELLY SILALAHI,MSi selaku Pejabat Pembuat Komitmen. D e) 1(satu) lembar Surat Pernyataan Tanggung Jawab Belanja tanggal 09 A 2008 yang ditandatangani oleh Dra. M. ELLY SILALAHI,Msi G Juli selaku Pejabat Pembuat Komitmen. Menetapkan barang bukti berupa :
f) 1(satu) lembar Ringkasan Kontrak untuk kegiatan yang dananya berasal dari Rupiah Murni tanggal 09 Juli 2008 yang ditandatangani oleh Dra. M. ELLY SILALAHI, MSi selaku Pejabat Pembuat Komitmen. g) 1(satu) lembar Daftar Rekapitulasi Ringkasan Perjanjian Kerjasama dan Tagihan Realisasi Penyaluran Subsidi Minyak Goreng DIPA Nomor : 0010.0/062-03.0/-/2008 tanggal 6 Maret 2008 yang
Hal. 83 dari 129 Hal. Put. No.12/PID.SUS.K/2014/PT-MDN.
ditandatangani oleh Dra. M. ELLY SILALAHI,MSi selaku Pejabat Pembuat Komitmen. h) SPJ Penyaluran Subsidi Minyak Goreng Kabupaten Simalungun TA. 2008 Tahap I oleh Pelaku Usaha CV. SORBA JAYA/RAJISTEN SITORUS,SH yang terdiri dari : (1)
1 (satu) lembar Kwitansi Bukti Pembayaran yang ditandatangani oleh RAJISTEN SITORUS,SH.MM pemilik CV. SORBA JAYA dan Dra. M. ELLY SILALAHI,MSi selaku Pejabat Pembuat
N 1 (satu) lembar surat dari CV. SORBA JAYA Nomor : A 43/CV. SJ/V/2008 tanggal 31 Mei 2008 yang ditujukan kepada D Dirjen Perdagangan Dalam Negeri Departemen Perdagangan E Rep. Indonesia perihal Permohonan Pencairan Dana Subsidi Minyak M Goreng. I 1 (satu) lembar foto copy Buku Rekening Bank Mandiri a.n. G RAJISTEN SITORUS,SH Nomor : AA 6285702. G 1 (satu) lembar Surat Pernyataan CV. SORBA JAYA tanggal 31 N oleh RAJISTEN SITORUS,SH. Mei 2008 yang ditandatangani I 2 (dua) lembar Surat Keputusan Kepala Dinas Perindustrian dan T Perdagangan Kabupaten Simalungun Nomor : 188.45/ N 407.a/PERINDAG/2008 tentang Pembentukan Tim Pelaksana A Tim Pelaksana Kegiatan dan Tim Pengelola Verifikasi, L Subsidi Minyak Goreng Propinsi Sumatera Utara di IPenyaluran Komitmen.
(2)
(3)
(4)
(5)
Simalungun Tahun Anggaran 2008 tanggal 28 Maret D Kabupaten 2008.
A(6)
N
P
E
G
1 (satu) lembar Lampiran Surat Keputusan Kepala Dinas Perindustrian dan Perdagangan Kabupaten Simalungun Nomor : 188.45/407.a/PERINDAG/2008 tanggal 28 Maret 2008.
(7)
1 (satu) lembar Surat Pernyataan Sanggup Melaksanakan Pekerjaan Penyaluran Subsidi Minyak Goreng Melalui Pasar Murah oleh RAJISTEN SITORUS,SH selaku Direktur CV. SORBA JAYA tanggal 3 Mei 2008 yang ditandatangani oleh RAJISTEN SITORUS,SH selaku Direktur CV. SORBA JAYA dan Dra.
M.
ELLY
SILALAHI,M.Si
selaku
Pejabat
Pembuat
Komitmen.
Hal. 84 dari 129 Hal. Put. No.12/PID.SUS.K/2014/PT-MDN.
(8)
1 (satu) lembar Surat Keputusan Kepala Dinas Perindustrian dan Perdagangan
Kabupaten
PERINDAG/2008
Simalungun
tentang
Nomor
:
510/590/
Penetapan/Penunjukan
Penyalur
Minyak Goreng Bersubsidi di Kabupaten Simalungun tanggal 5 Mei 2008. (9)
2 (dua) lembar Surat Perjanjian Kerja Nomor : 510/618/2008 antara
Dinas Perindustrian
dan
Perdagangan
Kabupaten
Simalungun dengan CV. SORBA JAYA tentang Penyaluran
N A
Minyak Goreng Bersubsidi kepada Masyarakat Berpenghasilan Rendah di Kabupaten Simalungun tanggal 8 Mei 2008.
D E
(10) 1 (satu) lembar Surat Perintah Mulai Kerja Nomor : 510/671.A/ PERINDAG/2008 tanggal 19 Mei 2008.
M
(11) 2 (dua) lembar Surat Kesepakatan Harga antara Kepala Dinas
I
Perindustrian dan Perdagangan Kabupaten Simalungun dengan
G
CV. SORBA JAYA tanggal 19 Mei 2008.
G
(12) 2 (dua) lembar Berita Acara Verfikasi Permohonan Pembayaran
N I SIAHAAN,SE selaku Ketua Verifikasi, Drs. POLTAK T SIMANULLANG selaku anggota Verifikasi, TUMPAK ARUAN,SH N Verifikasi, JHONNY SIAHAAN,SE selaku Kepala selaku anggota Dinas A Perindag Kab. Simalungun, JOSUA,SH selaku Ketua Tim L dan RAJISTEN SITORUS,SH,MM selaku Penyalur. IPelaksana Dana Subsidi Minyak Goreng Nomor : 510/741/ PERINDAG/ 2008 tanggal 30 Mei 2008 yang ditandatangani oleh JHONNY
D SORBA JAYA Nomor : 2 tanggal 5 Oktober 1999.
(13) 3 (tiga) lembar foto copy Akta Perseroan Komanditer CV.
A(14) 2 (dua) lembar foto copy Salinan Keputusan Bupati Simalungun
N
P
E
G
Nomor: 188.45/503/149/HO/K-PIT/2008 tentang Izin Gangguan / HO Bupati Simalungun tanggal 17 Januari 2008. (15) 1 (satu) lembar foto copy Surat Izin Usaha Perdagangan (SIUP) Menengah Nomor : 0001/0215/SIUP-PM/I/2008 tanggal 09 Januari 2008. (16) 1 (satu) lembar foto copy Tanda Daftar Perusahaan Persekutuan Komanditer Nomor : 021535200714 tanggal 09 Januari 2008. (17) 1 (satu) lembar foto copy Kartu Tanda Penduduk atas nama RAJISTEN SITORUS,SH,MM.
Hal. 85 dari 129 Hal. Put. No.12/PID.SUS.K/2014/PT-MDN.
(18) 1 (satu) lembar foto copy NPWP atas nama CV. SORBA JAYA. 2) Dokumen penagihan pengganti besaran subsidi atas penyaluran minyak goreng Kab. Simalungun TA. 2008 Tahap II oleh Pelaku Usaha UD. MAKMUR/Ir. SUMADI yang terdiri dari : a) 1(satu)
lembar
Surat
Perintah
Pencairan
Dana
Nomor
:
978379J/004/110 tanggal 23-10-2008 Tahun Anggaran 2008. b) 1(satu) lembar Surat Perintah Membayar Nomor : 00098 tanggal 2210-2008
yang
ditandatangani
oleh
Drs.
M.
IDRIS
selaku
N c) 1(satu) lembar Surat Permintaan Pembayaran Langsung (SPP-LS) A Nomor : 87/PSMG-SU/SPP-LS/X/2008 tanggal 15 OktoberD 2008 yang ditandatangani oleh Dra. M.Elly Silalahi,Msi selaku Pejabat E Pembuat Komitmen. M d) 1(satu) lembar Surat Dinas Perindustrian dan Perdagangan Propinsi I Sumatera Utara Nomor : 087/LS/PSMG-SU/X/2008 tanggal 15 G Oktober 2008 perihal Penerbitan SPM-LS yang ditandatangani oleh G Dra. M.Elly Silalahi,Msi selaku Pejabat Pembuat Komitmen. N Tanggung Jawab Kebenaran atas e) 1(satu) lembar Surat Pernyataan I Pelaksanaan DIPA Satker Dinas Perindustrian dan Perdagangan T Sumatera Utara Kegiatan Subsidi Non BBM Sumatera Utara Tahun Anggaran 2008.N A Daftar Rincian Permintaan Pembayaran tanggal f) 1(satu) lembar OktoberL 2008 yang ditandatangani oleh Dra. M. ELLY SILALAHI,MSi I selaku Pejabat Pembuat Komitmen. D g) 1(satu) lembar Surat Pernyataan Tanggung Jawab Belanja tanggal AOktober 2008 yang ditandatangani oleh Dra. M. ELLY SILALAHI,MSi Penandatangan SPM.
N
P
E
G
selaku Pejabat Pembuat Komitmen. h) 1(satu) lembar Ringkasan Kontrak untuk kegiatan yang dananya dari Rupiah Murni tanggal
Oktober 2008 yang ditandatangani oleh Dra.
M. ELLY SILALAHI,MSi selaku Pejabat Pembuat Komitmen. i) 1(satu) lembar Daftar Rekapitulasi Ringkasan Perjanjian Kerjasama dan Tagihan Realisasi Penyaluran Subsidi Minyak Goreng DIPA Nomor : 0010.0/062-03.0/-/2008 tanggal 08 Maret 2008 yang ditandatangani oleh Dra. M. ELLY SILALAHI,MSi selaku Pejabat Pembuat Komitmen.
Hal. 86 dari 129 Hal. Put. No.12/PID.SUS.K/2014/PT-MDN.
j) SPJ Penyaluran Subsidi Minyak Goreng Kabupaten Simalungun TA. 2008 Tahap II oleh Pelaku Usaha UD.MAKMUR/Ir. SUMADI yang terdiri dari : (1)
1(satu) lembar Kwitansi Bukti Pembayaran yang ditandatangani oleh Ir. SUMADI Direktur UD. MAKMUR dan Dra. M. ELLY SILALAHI,MSi selaku Pejabat Pembuat Komitmen.
(2)
1(satu)
lembar
surat
dari
UD.
MAKMUR
Nomor
:
15/UD.M/VIII/2008 tanggal 22 Agustus 2008 yang ditujukan
N Perdagangan Rep. Indonesia perihal Permohonan Pencairan A Dana Subsidi Minyak Goreng. D 1(satu) lembar foto copy Buku Rekening BankE Mandiri a.n. Ir. SUMADI Nomor : AB 4093166. M 1(satu) lembar Surat Pernyataan UD. MAKMUR tanggal 22 I Agustus 2008 yang ditandatangani oleh Ir. SUMADI. G 1(satu) lembar Surat Pernyataan Sanggup Melaksanakan G Pekerjaan Penyaluran Subsidi Minyak Goreng Melalui Pasar Murah oleh Ir. SUMADI N selaku Direktur UD. MAKMUR tanggal 7 I Agustus 2008 yang ditandatangani oleh Ir. SUMADI selaku T Direktur UD. MAKMUR dan Dra. M. ELLY SILALAHI,M.Si selaku N Komitmen. Pejabat Pembuat 2(dua)A lembar Surat Keputusan Kepala Dinas Perindustrian dan L Kabupaten Simalungun Nomor : 188.45/882/ IPerdagangan kepada
(3)
(4)
(5)
(6)
Dirjen
Perdagangan
Dalam
Negeri
Departemen
tentang Pembentukan Tim Pelaksana, Tim D PERINDAG/2008 Pengelola dan Tim Verifikasi Kegiatan Penyaluran Subsidi
A
N
E
G
Minyak
Goreng
Propinsi
Sumatera
Utara
di
Kabupaten
Simalungun Tahun Anggaran 2008 tanggal 4 Juli 2008. (7)
P
1(satu) lembar Lampiran Surat Keputusan Kepala Dinas Perindustrian dan Perdagangan Kabupaten Simalungun Nomor : 188.45/882/PERINDAG/2008 tanggal 4 Juli 2008.
(8)
1(satu) lembar Surat Keputusan Kepala Dinas Perindustrian dan Perdagangan Kabupaten Simalungun Nomor : 510/1037.B/ PERINDAG/2008
tentang
Penetapan/Penunjukan
Penyalur
Minyak Goreng Bersubsidi di Kabupaten Simalungun tanggal 12 Agustus 2008.
Hal. 87 dari 129 Hal. Put. No.12/PID.SUS.K/2014/PT-MDN.
(9)
2(dua) lembar Surat Perjanjian Kerja Nomor : 510/1039.B/ PERINDAG/2008 antara Dinas Perindustrian dan Perdagangan Kabupaten
Simalungun
dengan
UD.
MAKMUR
tentang
Penyaluran Minyak Goreng Bersubsidi Kepada Masyarakat Berpenghasilan Rendah di Kabupaten Simalungun tanggal 13 Agustus 2008. (10) 1(satu) lembar Surat Perintah Mulai Kerja Nomor : 510/1056.B/ PERINDAG/2008 tanggal 14 Agustus 2008.
N Perindustrian dan Perdagangan Kabupaten Simalungun A dengan UD. MAKMUR tanggal 14 Agustus 2008. D (12) 1(satu) lembar Berita Acara Verfikasi Permohonan EPembayaran Dana Subsidi Minyak Goreng Nomor : 510/1094.B/ PERINDAG/ M 2008 tanggal 21 Agustus 2008 yang ditandatangani oleh I JHONNY SIAHAAN,SE selaku Ketua Verifikasi, Drs. POLTAK G SIMANULLANG selaku anggota Verifikasi, JOSUA,SH selaku G anggota Verifikasi, JHONNY SIAHAAN,SE selaku Kepala Dinas NTUMPAK ARUAN,SH selaku Ketua Perindag Kab. Simalungun, I Tim Pelaksana dan Ir. SUMADI selaku Penyalur. T (13) 1(satu) lembar foto copy Surat Izin Usaha Perdagangan (SIUP) N: 0312/02.15/SIUP-PK/VIII/2008 tanggal 08 Agustus Kecil Nomor 2008. A L lembar foto copy Tanda Daftar Perusahaan, Perusahaan (14) 1(satu) IPerorangan Nomor : 021555204094 tanggal 08 Agustus 2008. D lembar foto copy Kartu Tanda Penduduk atas nama Ir. A(15) 1(satu) SUMADI. (11) 1(satu) lembar Kesepakatan Harga antara Kepala Dinas
N
P
E
G
(16) 1(satu) lembar foto copy NPWP atas nama SUMADI.
3) Dokumen penagihan pengganti besaran subsidi atas penyaluran minyak goreng Kab. Simalungun TA. 2008 Tahap II oleh Pelaku Usaha CV. WAHLADI / IRWAN LUBIS yang terdiri dari : a) 1(satu) lembar Surat Perintah Pencairan Dana Nomor : 978380J/ 004/110 tanggal 23-10-2008 Tahun Anggaran 2008. b) 1(satu) lembar Surat Perintah Membayar Nomor : 00099 tanggal 2210-
2008
yang
ditandatangani
oleh
Drs.
M.
IDRIS
selaku
Penandatangan SPM.
Hal. 88 dari 129 Hal. Put. No.12/PID.SUS.K/2014/PT-MDN.
c) 1(satu) lembar Surat Permintaan Pembayaran Langsung (SPP-LS) Nomor : 90/PSMG-SU/SPP-LS/VII/2008 tanggal 15 Oktober 2008 yang ditandatangani oleh Dra. M.Elly Silalahi,Msi selaku Pejabat Pembuat Komitmen. d) 1(satu) lembar Surat Dinas Perindustrian dan Perdagangan Propinsi Sumatera Utara Nomor : 090/LS/PSMG-SU/X/2008 tanggal 15 Oktober 2008 perihal Penerbitan SPM-LS, yang ditandatangani oleh Dra. M.Elly Silalahi,Msi selaku Pejabat Pembuat Komitmen.
N Pelaksanaan DIPA Satker Dinas Perindustrian dan Perdagangan A Sumatera Utara Kegiatan Subsidi Non BBM Sumatera Utara D Tahun Anggaran 2008. E f) 1(satu) lembar Surat Pernyataan Tanggung Jawab Belanja tanggal M Oktober 2008 yang ditandatangani oleh Dra. M. ELLY SILALAHI,MSi I selaku Pejabat Pembuat Komitmen. G g) 1(satu) lembar Ringkasan Kontrak untuk kegiatan yang dananya dari G Rupiah Murni tanggal Oktober 2008 yang ditandatangani oleh Dra. N M. ELLY SILALAHI,MSi selaku Pejabat Pembuat Komitmen. I h) 1(satu) lembar Daftar Rekapitulasi Ringkasan Perjanjian Kerjasama T dan Tagihan Realisasi Penyaluran Subsidi Minyak Goreng DIPA N Nomor : 0010.0/062-03.0/-/2008 tanggal 08 Maret 2008 yang A oleh Dra. M. ELLY SILALAHI,MSi selaku Pejabat ditandatangani LKomitmen. Pembuat I i) SPJ Penyaluran Subsidi Minyak Goreng Kabupaten Simalungun TA. D 2008 Tahap II oleh Pelaku Usaha CV. WAHLADI / IRWAN LUBIS Ayang terdiri dari : e) 1(satu) lembar Surat Pernyataan Tanggung Jawab Kebenaran atas
N
G
(1)
P
E
1(satu) lembar Kwitansi Bukti Pembayaran yang ditandatangani oleh IRWAN LUBIS Direktur CV. WAHLADI dan Dra. M. ELLY SILALAHI,MSi selaku Pejabat Pembuat Komitmen.
(2)
1(satu) lembar surat dari CV. WAHLADI Nomor : 50/CV. WL/VII/2008 tanggal 31 Juli 2008 yang ditujukan kepada Dirjen Perdagangan Dalam Negeri Departemen Perdagangan Rep. Indonesia perihal Permohonan Pencairan Dana Subsidi Minyak Goreng.
Hal. 89 dari 129 Hal. Put. No.12/PID.SUS.K/2014/PT-MDN.
(3)
1(satu) lembar foto copy Surat Keterangan Bank No. : 004/ KC02-KCP035/SKB/2008 atas nama CV. WAHLADI tanggal 10 September 2008.
(4)
1(satu) lembar Surat Pernyataan CV. WAHLADI tanggal 31 Juli 2008 yang ditandatangani oleh IRWAN LUBIS.
(5)
1(satu) lembar Surat Pernyataan Sanggup Melaksanakan Pekerjaan Penyaluran Subsidi Minyak Goreng Melalui Pasar Murah oleh IRWAN LUBIS selaku Direktur CV. WAHLADI
N selaku Direktur CV. WAHLADI dan Dra. M. ELLY SILALAHI,M.Si A selaku Pejabat Pembuat Komitmen. D 2(dua) lembar Surat Keputusan Kepala Dinas Perindustrian dan E Perdagangan Kabupaten Simalungun Nomor : 188.45/882/ M PERINDAG/2008 tentang Pembentukan Tim Pelaksana, Tim I Pengelola dan Tim Verifikasi Kegiatan Penyaluran Subsidi G Minyak Goreng Propinsi Sumatera Utara di Kabupaten G Simalungun Tahun Anggaran 2008 tanggal 4 Juli 2008. N Surat Keputusan Kepala Dinas 1(satu) lembar Lampiran I Perindustrian dan Perdagangan Kabupaten Simalungun Nomor : T 188.45/882/PERINDAG/2008 tanggal 4 Juli 2008. NSurat Keputusan Kepala Dinas Perindustrian dan 1(satu) lembar A Kabupaten Simalungun Nomor : 510/915.G/ Perdagangan L tentang Penetapan/Penunjukan Penyalur IPERINDAG/2008 tanggal 17 Juli 2008 yang ditandatangani oleh IRWAN LUBIS
(6)
(7)
(8)
Goreng Bersubsidi di Kabupaten Simalungun tanggal 21 D Minyak Juli 2008.
A(9)
N
P
E
G
2(dua) lembar Surat Perjanjian Kerja Nomor : 510/917.G/ PERINDAG/2008 antara Dinas Perindustrian dan Perdagangan Kabupaten
Simalungun
dengan
CV.
WAHLADI
tentang
Penyaluran Minyak Goreng Bersubsidi Kepada Masyarakat Berpenghasilan Rendah di Kabupaten Simalungun tanggal 22 Juli 2008. (10) 1(satu) lembar Surat Perintah Mulai Kerja Nomor : 510/920.G/ PERINDAG/2008 tanggal 22 Juli 2008.
Hal. 90 dari 129 Hal. Put. No.12/PID.SUS.K/2014/PT-MDN.
(11) 1(satu) lembar Kesepakatan Harga antara Kepala Dinas Perindustrian dan Perdagangan Kabupaten Simalungun dengan CV. WAHLADI tanggal 22 Juli 2008. (12) 1(satu) lembar Berita Acara Verfikasi Permohonan Pembayaran Dana Subsidi Minyak Goreng Nomor : 510/951.G/ PERINDAG/ 2008 tanggal 29 Juli 2008 yang ditandatangani oleh JHONNY SIAHAAN,SE
selaku
Ketua
Verifikasi,
Drs.
POLTAK
SIMANULLANG selaku anggota Verifikasi, JOSUA,SH selaku
N Perindag Kab. Simalungun, TUMPAK ARUAN,SH selakuA Ketua Tim Pelaksana dan IRWAN LUBIS selaku Penyalur. D (13) 8(delapan) lembar foto copy Akte Perseroan Komanditer atas E nama CV. WAHLADI Nomor : 36 tanggal 18 Pebruari 2008. M (14) 2(dua) lembar foto copy Salinan Keputusan Bupati Simalungun I Nomor : 188.45/503/1055/HO/K-PIT/2008 tentang Izin G Gangguan / HO Bupati Simalungun tanggal 4 Maret 2008. G (15) 1(satu) lembar foto copy Surat Izin Usaha Perdagangan (SIUP) N Kecil Nomor : 0086/02.15/SIUP-PK/III/2008 tanggal 06 Maret I 2008. T (16) 1(satu) lembar foto copy Tanda Daftar Perusahaan, Persekutuan KomanditerN Nomor : 021535100730 tanggal 06 Maret 2008. (17) 1(satu)A lembar foto copy Kartu Tanda Penduduk atas nama L LUBIS. IRWAN I (18) 1(satu) lembar foto copy Surat Keterangan Terdaftar No. : PFMD 057/Bd/WPJ.26/KP.0403/2008 tanggal 21 Pebruari 2008. A 4) Dokumen penagihan pengganti besaran subsidi atas penyaluran minyak G goreng Kab. Simalungun TA. 2008 Tahap II oleh Pelaku Usaha UD. anggota Verifikasi, JHONNY SIAHAAN,SE selaku Kepala Dinas
N
P
E
PHUDAN JAYA / LIBRIS MULIA SIAHAAN,SE yang terdiri dari : a) 1(satu) lembar Surat Perintah Pencairan Dana Nomor : 978412J/ 004/110 tanggal 23-10-2008 Tahun Anggaran 2008. b) 1(satu) lembar Surat Perintah Membayar Nomor : 00086 tanggal 1310-2008
yang
ditandatangani
oleh
Drs.
M.
IDRIS
selaku
Penandatangan SPM. c) 1(satu) lembar Surat Permintaan Pembayaran Langsung (SPP-LS) Nomor : 79/PSMG-SU/SPP-LS/X/2008 tanggal 15 Oktober 2008 yang
Hal. 91 dari 129 Hal. Put. No.12/PID.SUS.K/2014/PT-MDN.
ditandatangani oleh Dra. M.Elly Silalahi,Msi selaku Pejabat Pembuat Komitmen. d) 1 (satu) lembar Surat Dinas Perindustrian dan Perdagangan Propinsi Sumatera Utara Nomor : 079/LS/PSMG-SU/X/2008 tanggal 13 Oktober 2008 perihal Penerbitan SPM-LS, yang ditandatangani oleh Dra. M.Elly Silalahi,Msi selaku Pejabat Pembuat Komitmen. e) 1(satu) lembar Surat Pernyataan Tanggung Jawab Kebenaran atas Pelaksanaan DIPA Satker Dinas Perindustrian dan Perdagangan
N A
Sumatera Utara Kegiatan Subsidi Non BBM Sumatera Utara Tahun Anggaran 2008.
D Oktober 2008 yang ditandatangani oleh Dra. M. ELLY ESILALAHI,MSi selaku Pejabat Pembuat Komitmen. M g) 1(satu) lembar Surat Pernyataan Tanggung Jawab Belanja tanggal I Oktober 2008 yang ditandatangani oleh Dra. M. ELLY SILALAHI,MSi G selaku Pejabat Pembuat Komitmen. G h) 1(satu) lembar Ringkasan Kontrak untuk kegiatan yang dananya dari N2008 yang ditandatangani oleh Dra. Rupiah Murni tanggal Oktober I M. ELLY SILALAHI,MSi selaku Pejabat Pembuat Komitmen. T i) 1(satu) lembar Daftar Rekapitulasi Ringkasan Perjanjian Kerjasama N Penyaluran Subsidi Minyak Goreng DIPA dan Tagihan Realisasi Nomor : A 0010.0/062-03.0/-/2008 tanggal 08 Maret 2008 yang L oleh Dra. M. ELLY SILALAHI,MSi selaku Pejabat ditandatangani I Pembuat Komitmen. D j) SPJ Penyaluran Subsidi Minyak Goreng Kabupaten Simalungun TA. A2008 Tahap II oleh Pelaku Usaha UD. PHUDAN JAYA / LIBRIS f) 1(satu) lembar Daftar Rincian Permintaan Pembayaran tanggal
N
E
G
MULIA SIAHAAN,SE yang terdiri dari : (1)
P
1(satu) lembar Kwitansi Bukti Pembayaran yang ditandatangani oleh LIBRIS MULIA SIAHAAN,SE Direktur UD. PHUDAN JAYA dan Dra. M. ELLY SILALAHI,MSi selaku Pejabat Pembuat Komitmen.
(2)
1(satu) lembar surat dari UD. PHUDAN JAYA Nomor : tanggal 31 Juli 2008 yang ditujukan kepada Dirjen Perdagangan Dalam Negeri Departemen Perdagangan Rep. Indonesia perihal Permohonan Pencairan Dana Subsidi Minyak Goreng.
Hal. 92 dari 129 Hal. Put. No.12/PID.SUS.K/2014/PT-MDN.
(3)
1(satu) lembar foto copy Surat Keterangan Bank No. : 151/KC02-PN/SKB/2008 atas nama UD. PHUDAN JAYA tanggal 17 September 2008.
(4)
1(satu) lembar Surat Pernyataan UD. PHUDAN JAYA tanggal 31 Juli 2008 yang ditandatangani oleh LIBRIS MULIA SIAHAAN,SE.
(5)
1(satu) lembar Surat Pernyataan Sanggup Melaksanakan Pekerjaan Penyaluran Subsidi Minyak Goreng Melalui Pasar Murah oleh LIBRIS MULIA SIAHAAN,SE selaku Direktur UD.
N LIBRIS MULIA SIAHAAN,SE selaku Direktur UD. PHUDAN A JAYA dan Dra. M. ELLY SILALAHI,M.Si selaku Pejabat DPembuat Komitmen. E 2 (dua) lembar Surat Keputusan Kepala Dinas Perindustrian dan M Perdagangan Kabupaten Simalungun Nomor : 188.45/882/ I PERINDAG/2008 tentang Pembentukan Tim Pelaksana, Tim G Pengelola dan Tim Verifikasi Kegiatan Penyaluran Subsidi G Minyak Goreng Propinsi Sumatera Utara di Kabupaten N 2008 tanggal 4 Juli 2008. Simalungun Tahun Anggaran I 1(satu) lembar Lampiran Surat Keputusan Kepala Dinas T Perindustrian dan Perdagangan Kabupaten Simalungun Nomor : N 188.45/882/PERINDAG/2008 tanggal 4 Juli 2008. 1(satu)A lembar Surat Keputusan Kepala Dinas Perindustrian dan L Kabupaten Simalungun Nomor : 510/915.F/ IPerdagangan PHUDAN JAYA tanggal 17 Juli 2008 yang ditandatangani oleh
(6)
(7)
(8)
tentang Penetapan/Penunjukan Penyalur D PERINDAG/2008 Minyak Goreng Bersubsidi di Kabupaten Simalungun tanggal 21
A
N
P
E
G
(9)
Juli 2008. 2(dua) lembar Surat Perjanjian Kerja Nomor : 510/917.F/ PERINDAG/2008 antara Dinas Perindustrian dan Perdagangan Kabupaten Simalungun dengan UD. PHUDAN JAYA tentang Penyaluran Minyak Goreng Bersubsidi Kepada Masyarakat Berpenghasilan Rendah di Kabupaten Simalungun tanggal 21 Juli 2008.
(10) 1(satu) lembar Surat Perintah Mulai Kerja Nomor : 510/920.F/ PERINDAG/2008 tanggal 21 Juli 2008.
Hal. 93 dari 129 Hal. Put. No.12/PID.SUS.K/2014/PT-MDN.
(11) 1(satu) lembar Kesepakatan Harga antara Kepala Dinas Perindustrian dan Perdagangan Kabupaten Simalungun dengan UD. PHUDAN JAYA tanggal 22 Juli 2008. (12) 1(satu) lembar Berita Acara Verfikasi Permohonan Pembayaran Dana
Subsidi
Minyak
Goreng
Nomor
:
510/951.F/
PERINDAG/2008 tanggal 29 Juli 2008 yang ditandatangani oleh JHONNY SIAHAAN,SE selaku Ketua Verifikasi, Drs. POLTAK SIMANULLANG selaku anggota Verifikasi, JOSUA,SH selaku
N Perindag Kab. Simalungun, TUMPAK ARUAN,SH selakuA Ketua Tim Pelaksana dan LIBRIS MULIA SIAHAAN,SE D selaku Penyalur. E (13) 3 (tiga) lembar foto copy Akte Pendirian Usaha Dagang U.D. M PHUDAN JAYA Nomor : 15 tanggal 21 Maret 2005. I (14) 2(dua) lembar foto copy Salinan Keputusan Bupati Simalungun G Nomor : 188.45/503/2700/HO-PIT/2006 tentang Izin Gangguan / G HO Bupati Simalungun tanggal 10 Maret 2006. (15) 1(satu) lembar foto copyN Surat Izin Usaha Perdagangan (SIUP) I Kecil Nomor : 0143/02.15/SIUP-PK/IV/2006 tanggal 28 April T 2006. Nfoto copy Tanda Daftar Perusahaan, Perusahaan (16) 1(satu) lembar A Nomor : 021555103297 tanggal 28 April 2006. Perorangan L lembar foto copy Kartu Tanda Penduduk atas nama (17) 1(satu) ILIBRIS MULIA SIAHAAN,SE,MP. D lembar foto copy NPWP atas nama KNS UD. PHUDAN A(18) 1(satu) JAYA. anggota Verifikasi, JHONNY SIAHAAN,SE selaku Kepala Dinas
N
P
E
G 5) Dokumen penagihan pengganti besaran subsidi atas penyaluran minyak
goreng Kab. Simalungun TA. 2008 Tahap II oleh Pelaku Usaha UD. MAKMUR JAYA / KARBIN MANIK yang terdiri dari : a) 1(satu) lembar Surat Perintah Pencairan Dana Nomor : 978413J/ 004/110 tanggal 23-10-2008 Tahun Anggaran 2008. b) 1(satu) lembar Surat Perintah Membayar Nomor : 00087 tanggal 1310-2008
yang
ditandatangani
oleh
Drs.
M.
IDRIS
selaku
Penandatangan SPM.
Hal. 94 dari 129 Hal. Put. No.12/PID.SUS.K/2014/PT-MDN.
c) 1(satu) lembar Surat Permintaan Pembayaran Langsung (SPP-LS) Nomor : 80/PSMG-SU/SPP-LS/X/2008 tanggal 13 Oktober 2008 yang ditandatangani oleh Dra. M.Elly Silalahi,Msi selaku Pejabat Pembuat Komitmen. d) 1 (satu) lembar Surat Dinas Perindustrian dan Perdagangan Propinsi Sumatera Utara Nomor : 080/LS/PSMG-SU/X/2008 tanggal 13 Oktober 2008 perihal Penerbitan SPM-LS, yang ditandatangani oleh Dra. M.Elly Silalahi,Msi selaku Pejabat Pembuat Komitmen.
N Pelaksanaan DIPA Satker Dinas Perindustrian dan Perdagangan A Sumatera Utara Kegiatan Subsidi Non BBM Sumatera Utara D Tahun Anggaran 2008. E f) 1 (satu) lembar Daftar Rincian Permintaan Pembayaran tanggal M Oktober 2008 yang ditandatangani oleh Dra. M. ELLY SILALAHI,MSi I selaku Pejabat Pembuat Komitmen. G g) 1 (satu) lembar Surat Pernyataan Tanggung Jawab Belanja tanggal G Oktober 2008 yang ditandatangani oleh Dra. M. ELLY SILALAHI,MSi N selaku Pejabat Pembuat Komitmen. I h) 1 (satu) lembar Ringkasan Kontrak untuk kegiatan yang dananya dari T Rupiah Murni tanggal Oktober 2008 yang ditandatangani oleh Dra. N selaku Pejabat Pembuat Komitmen. M. ELLY SILALAHI,MSi A Daftar Rekapitulasi Ringkasan Perjanjian Kerjasama i) 1 (satu) lembar L Realisasi Penyaluran Subsidi Minyak Goreng DIPA dan Tagihan I Nomor : 0010.0/062-03.0/-/2008 tanggal 08 Maret 2008 yang D ditandatangani oleh Dra. M. ELLY SILALAHI,MSi selaku Pejabat APembuat Komitmen. e) 1 (satu) lembar Surat Pernyataan Tanggung Jawab Kebenaran atas
N
P
E
G j) SPJ Penyaluran Subsidi Minyak Goreng Kabupaten Simalungun TA. 2008 Tahap II oleh Pelaku Usaha UD. MAKMUR JAYA / KARBIN MANIK yang terdiri dari : (1)
1(satu) lembar Kwitansi Bukti Pembayaran yang ditandatangani oleh KARBIN MANIK Direktur UD. MAKMUR JAYA dan Dra. M. ELLY SILALAHI,MSi selaku Pejabat Pembuat Komitmen.
(2)
1(satu) lembar surat dari UD. MAKMUR JAYA Nomor : 8/UD.M J/VII/2008 tanggal 31 Juli 2008 yang ditujukan kepada Dirjen Perdagangan Dalam Negeri Departemen Perdagangan Rep.
Hal. 95 dari 129 Hal. Put. No.12/PID.SUS.K/2014/PT-MDN.
Indonesia perihal Permohonan Pencairan Dana Subsidi Minyak Goreng. (3)
1(satu) lembar foto copy Buku Rekening BNI No.B1027336 atas nama KARBIN MANIK.
(4)
1(satu) lembar Surat Pernyataan UD. MAKMUR JAYA tanggal 17 Juli 2008 yang ditandatangani oleh KARBIN MANIK.
(5)
1(satu) lembar Surat Pernyataan Sanggup Melaksanakan Pekerjaan Penyaluran Subsidi Minyak Goreng Melalui Pasar
N JAYA tanggal 17 Juli 2008 yang ditandatangani oleh KARBIN A MANIK selaku Direktur UD. MAKMUR JAYA. D 1(satu) lembar Surat Keputusan Kepala Dinas Perindustrian dan E Perdagangan Kabupaten Simalungun Nomor : 510/915.A/ M PERINDAG/2008 tentang Penetapan/Penunjukan Penyalur I Minyak Goreng Bersubsidi di Kabupaten Simalungun tanggal 21 G Juli 2008. G 2(dua) lembar Surat Perjanjian Kerja Nomor : 510/917. N Dinas Perindustrian dan A/PERINDAG/2008 antara I Perdagangan Kabupaten Simalungun dengan UD. MAKMUR T JAYA tentang Penyaluran Minyak Goreng Bersubsidi Kepada MasyarakatN Berpenghasilan Rendah di Kabupaten Simalungun A22 Juli 2008. tanggal L lembar Surat Perintah Mulai Kerja Nomor : I1(satu) Murah oleh KARBIN MANIK selaku Direktur UD. MAKMUR
(6)
(7)
(8)
510/920.A/PERINDAG/2008 tanggal 22 Juli 2008. D lembar Kesepakatan Harga antara Kepala Dinas A(9) 1(satu) Perindustrian dan Perdagangan Kabupaten Simalungun dengan
N
P
E
G
UD. MAKMUR JAYA tanggal 22 Juli 2008. (10) 1(satu) lembar Berita Acara Verfikasi Permohonan Pembayaran Dana
Subsidi
Minyak
Goreng
Nomor
:
510/951.A/
PERINDAG/2008 tanggal 29 Juli 2008 yang ditandatangani oleh JHONNY SIAHAAN,SE selaku Ketua Verifikasi, Drs. POLTAK SIMANULLANG selaku anggota Verifikasi, JOSUA,SH selaku anggota Verifikasi, JHONNY SIAHAAN,SE selaku Kepala Dinas Perindag Kab. Simalungun, TUMPAK ARUAN,SH selaku Ketua Tim Pelaksana dan KARBIN MANIK selaku Penyalur.
Hal. 96 dari 129 Hal. Put. No.12/PID.SUS.K/2014/PT-MDN.
(11) 1(satu) lembar foto copy Kartu Tanda Penduduk atas nama KARBIN MANIK. (12) 1(satu) lembar foto copy Surat Izin Usaha Perdagangan (SIUP) Kecil
Nomor
:
0311-A/02.15/SIUP-PK/VIII/2008 tanggal
8
Agustus 2008. (13) 1(satu) lembar foto copy Tanda Daftar Perusahaan, Perusahaan Perorangan Nomor : 021555204093-A tanggal 8 Agustus 2008. (14) 1(satu) lembar foto copy tanda terima NPWRD atas nama K.
N 6) Dokumen penagihan pengganti besaran subsidi atas penyaluran A minyak goreng Kab. Simalungun TA.2008 Tahap II oleh Pelaku D Usaha CV. AGANIS / JONSON RIDUAN SINAGA yang terdiri dari: E a) 1(satu) lembar Surat Perintah Pencairan Dana Nomor : 978414J/ M 004/110 tanggal 23-10-2008 Tahun Anggaran 2008. I b) 1(satu) lembar Surat Perintah Membayar Nomor : 00088 tanggal 13G 10-2008 yang ditandatangani oleh Drs. M. IDRIS selaku G Penandatangan SPM. N Pembayaran Langsung (SPP-LS) c) 1(satu) lembar Surat Permintaan I Nomor : 81/PSMG-SU/SPP-LS/X/2008 tanggal 13 Oktober 2008 yang T ditandatangani oleh Dra. M.Elly Silalahi,Msi selaku Pejabat Pembuat N Komitmen. A Surat Dinas Perindustrian dan Perdagangan Propinsi d) 1(satu) lembar L Utara Nomor : 081/LS/PSMG-SU/X/2008 tanggal 13 Sumatera I Oktober 2008 perihal Penerbitan SPM-LS, yang ditandatangani oleh D Dra. M.Elly Silalahi,Msi selaku Pejabat Pembuat Komitmen. A e) 1(satu) lembar Surat Pernyataan Tanggung Jawab Kebenaran atas G Pelaksanaan DIPA Satker Dinas Perindustrian dan Perdagangan SAMPAH/KARBEN MANIK.
N
P
E
Sumatera Utara Kegiatan Subsidi Non BBM Sumatera Utara Tahun Anggaran 2008. f) 1(satu) lembar Daftar Rincian Permintaan Pembayaran tanggal Agustus 2008 yang ditandatangani oleh Dra. M. ELLY SILALAHI,MSi selaku Pejabat Pembuat Komitmen. g) 1(satu) lembar Surat Pernyataan Tanggung Jawab Belanja tanggal Oktober 2008 yang ditandatangani oleh Dra. M. ELLY SILALAHI,MSi selaku Pejabat Pembuat Komitmen.
Hal. 97 dari 129 Hal. Put. No.12/PID.SUS.K/2014/PT-MDN.
h) 1(satu) lembar Ringkasan Kontrak untuk kegiatan yang dananya dari Rupiah Murni tanggal
Oktober 2008 yang ditandatangani oleh Dra.
M. ELLY SILALAHI,MSi selaku Pejabat Pembuat Komitmen. i) 1(satu) lembar Daftar Rekapitulasi Ringkasan Perjanjian Kerjasama dan Tagihan Realisasi Penyaluran Subsidi Minyak Goreng DIPA Nomor : 0010.0/062-03.0/-/2008 tanggal 08 Maret 2008 yang ditandatangani oleh Drs. M. Elly Silalahi,Msi selaku Pejabat Pembuat Komitmen.
N 2008 Tahap II oleh Pelaku Usaha CV. AGANIS / JONSON RIDUAN A SINAGA yang terdiri dari : D (1) 1(satu) lembar Kwitansi Bukti Pembayaran yangE ditandatangani oleh JONSON RIDUAN SINAGA Direktur CV. AGANIS dan Drs. M M. Elly Silalahi,Msi selaku Pejabat Pembuat Komitmen. I (2) 1(satu) lembar surat dari CV. AGANIS Nomor : 18/CV.A/VII/2008 G tanggal 31 Juli 2008 yang ditujukan kepada Dirjen Perdagangan G Dalam Negeri Departemen Perdagangan Rep. Indonesia perihal Permohonan Pencairan N Dana Subsidi Minyak Goreng. I (3) 1(satu) lembar foto copy Surat Keterangan Bank No.136/KC-02T PN/SKB/2008 tanggal 29 Agustus 2008 atas nama CV. AGANIS. N Surat Pernyataan CV. AGANIS tanggal 31 Juli (4) 1(satu) lembar A ditandatangani oleh JONSON RIDUAN SINAGA. 2008 yang L lembar Surat Pernyataan Sanggup Melaksanakan (5) 1(satu) IPekerjaan Subsidi Minyak Goreng Melalui Pasar D Murah olehPenyaluran JONSON RIDUAN SINAGA selaku Direktur CV. A AGANIS tanggal 17 Juli 2008 yang ditandatangani oleh j) SPJ Penyaluran Subsidi Minyak Goreng Kabupaten Simalungun TA.
N
P
E
G
JONSON RIDUAN SINAGA selaku Direktur CV. AGANIS. (6)
2(dua) lembar Surat Keputusan Kepala Dinas Perindustrian dan Perdagangan Kabupaten Simalungun Nomor : 188.45/882/ PERINDAG/2008 tentang Pembentukan Tim Pelaksana, Tim Pengelola dan Tim Verifikasi Kegiatan Penyaluran Subsidi Minyak
Goreng
Propinsi
Sumatera
Utara
di
Kabupaten
Simalungun Tahun Anggaran 2008 tanggal 4 Juli 2008.
Hal. 98 dari 129 Hal. Put. No.12/PID.SUS.K/2014/PT-MDN.
(7)
1(satu) lembar Lampiran Surat Keputusan Kepala Dinas Perindustrian dan Perdagangan Kabupaten Simalungun Nomor : 188.45/882/PERINDAG/2008 tanggal 4 Juli 2008.
(8)
1(satu) lembar Surat Keputusan Kepala Dinas Perindustrian dan Perdagangan Kabupaten Simalungun Nomor : 510/915.E/ PERINDAG/2008
tentang
Penetapan/Penunjukan
Penyalur
Minyak Goreng Bersubsidi di Kabupaten Simalungun tanggal 21 Juli 2008.
N PERINDAG/2008 antara Dinas Perindustrian dan Perdagangan A Kabupaten Simalungun dengan CV. AGANIS D tentang Penyaluran Minyak Goreng Bersubsidi Kepada E Masyarakat Berpenghasilan Rendah di Kabupaten Simalungun tanggal 22 M Juli 2008. I (10) 1(satu) lembar Surat Perintah Mulai Kerja Nomor : 510/920.E/ G PERINDAG/2008 tanggal 22 Juli 2008. G (11) 1(satu) lembar Kesepakatan Harga antara Kepala Dinas N Kabupaten Simalungun dengan Perindustrian dan Perdagangan I CV. AGANIS tanggal 22 Juli 2008. T (12) 1(satu) lembar Berita Acara Verfikasi Permohonan Pembayaran N Minyak Goreng Nomor : 510/951.E/ Dana Subsidi A tanggal 29 Juli 2008 yang ditandatangani oleh PERINDAG/2008 L SIAHAAN,SE selaku Ketua Verifikasi, Drs. POLTAK IJHONNY selaku anggota Verifikasi, JOSUA,SH selaku D SIMANULLANG Verifikasi, JHONNY SIAHAAN,SE selaku Kepala Dinas A anggota Perindag Kab. Simalungun, TUMPAK ARUAN,SH selaku Ketua (9)
N
P
E
G
2(dua) lembar Surat Perjanjian Kerja Nomor : 510/917.E/
Tim Pelaksana
dan
JONSON
RIDUAN
SINAGA
selaku
Penyalur. (13) 6(enam) lembar foto copy Akte Notaris Nomor : 18 tanggal 15 April 2004 tentang Pendirian Perseroan Komaditer CV. AGANIS atas nama JONSON RIDUAN SINAGA. (14) 2(dua) lembar foto copy Salinan Keputusan Bupati Simalungun Nomor : 188.45/503/4065/HO/PIT/2004 tentang Izin Gangguan / HO Bupati Simalungun tanggal 28 Mei 2004.
Hal. 99 dari 129 Hal. Put. No.12/PID.SUS.K/2014/PT-MDN.
(15) 1(satu) lembar foto copy Surat Izin Usaha Perdagangan (SIUP) Kecil Nomor : 0078/0215/SIUP-PK/IV/2004 tanggal 30 April 2004. (16) 1(satu) lembar foto copy Tanda Daftar Perusahaan, Persekutuan Komanditer Nomor : 021535100489 tanggal 30 April 2004. (17) 1(satu) lembar foto copy Kartu Tanda Penduduk atas nama JONSON RIDUAN SINAGA. (18) 1(satu) lembar foto copy NPWP atas nama CV. AGANIS.
N goreng Kab. Simalungun TA. 2008 Tahap II oleh Pelaku Usaha ACV. BIMA PUTRA / YUSNI FADLI ADHA yang terdiri dari D a) 1(satu) lembar Surat Perintah Pencairan Dana Nomor E : 978415J/ 004/110 tanggal 23-10-2008 Tahun Anggaran 2008. M b) 1(satu) lembar Surat Perintah Membayar Nomor : 00089 tanggal 13I 10-2008 yang ditandatangani oleh Drs. M. IDRIS selaku G Penandatangan SPM. G c) 1(satu) lembar Surat Permintaan Pembayaran Langsung (SPP-LS) N tanggal 13 Oktober 2008 yang Nomor : 82/PSMG-SU/SPP-LS/X/2008 I ditandatangani oleh Dra. M.Elly Silalahi,Msi selaku Pejabat Pembuat T Komitmen. d) 1(satu) lembar N Surat Dinas Perindustrian dan Perdagangan Propinsi Sumatera A Utara Nomor : 082/LS/PSMG-SU/X/2008 tanggal 13 OktoberL 2008 perihal Penerbitan SPM-LS, yang ditandatangani oleh I Dra. M.Elly Silalahi,Msi selaku Pejabat Pembuat Komitmen. D e) 1(satu) lembar Surat Pernyataan Tanggung Jawab Kebenaran atas APelaksanaan DIPA Satker Dinas Perindustrian dan Perdagangan
7) Dokumen penagihan pengganti besaran subsidi atas penyaluran minyak
N
P
E
G
Sumatera Utara Kegiatan Subsidi Non BBM Sumatera Utara Tahun Anggaran 2008. f) 1(satu) lembar Daftar Rincian Permintaan Pembayaran tanggal Oktober 2008 yang ditandatangani oleh Dra. M. ELLY SILALAHI,MSi selaku Pejabat Pembuat Komitmen. g) 1(satu) lembar Surat Pernyataan Tanggung Jawab Belanja tanggal Oktober 2008 yang ditandatangani oleh Dra. M. ELLY SILALAHI,MSi selaku Pejabat Pembuat Komitmen.
Hal. 100 dari 129 Hal. Put. No.12/PID.SUS.K/2014/PT-MDN.
h) 1(satu) lembar Ringkasan Kontrak untuk kegiatan yang dananya dari Rupiah Murni tanggal
Oktober 2008 yang ditandatangani oleh Dra.
M. ELLY SILALAHI,MSi selaku Pejabat Pembuat Komitmen. i) 1(satu) lembar Daftar Rekapitulasi Ringkasan Perjanjian Kerjasama dan Tagihan Realisasi Penyaluran Subsidi Minyak Goreng DIPA Nomor : 0010.0/062-03.0/-/2008 tanggal 08 Maret 2008 yang ditandatangani oleh Dra. M. ELLY SILALAHI,MSi selaku Pejabat Pembuat Komitmen.
N 2008 Tahap II oleh Pelaku Usaha CV. BIMA PUTRA / YUSNIA FADLI ADHA yang terdiri dari : D (1) 1(satu) lembar Kwitansi Bukti Pembayaran yangE ditandatangani oleh YUSNI FADLI ADHA Direktur CV. BIMA PUTRA dan Dra. M M. ELLY SILALAHI,MSi selaku Pejabat Pembuat Komitmen. I (2) 1(satu) lembar surat dari CV. BIMA PUTRA Nomor : 31/CV. G BP/VII/2008 tanggal 31 Juli 2008 yang ditujukan kepada Dirjen G Perdagangan Dalam Negeri Departemen Perdagangan Rep. N Pencairan Dana Subsidi Minyak Indonesia perihal Permohonan I Goreng. T (3) 1(satu) lembar foto copy Surat Keterangan Bank No.127/KC-02Ntanggal 19 Agustus 2008 atas nama CV. BIMA PN/SKB/2008 A PUTRA. (4) 1(satu) Surat Pernyataan CV. BIMA PUTRA tanggal 29 IJuliL2008lembar yang ditandatangani oleh YUSNI FADLI ADHA. D lembar Surat Pernyataan Sanggup Melaksanakan A(5) 1(satu) Pekerjaan Penyaluran Subsidi Minyak Goreng Melalui Pasar j) SPJ Penyaluran Subsidi Minyak Goreng Kabupaten Simalungun TA.
N
G
Murah oleh YUSNI FADLI ADHA selaku Direktur CV. BIMA
P
E
PUTRA tanggal 17 Juli 2008 yang ditandatangani oleh YUSNI FADLI ADHA selaku Direktur CV. BIMA PUTRA. (6)
2(dua) lembar Surat Keputusan Kepala Dinas Perindustrian dan Perdagangan Kabupaten Simalungun Nomor : 188.45/882/ PERINDAG/2008 tentang Pembentukan Tim Pelaksana, Tim Pengelola dan Tim Verifikasi Kegiatan Penyaluran Subsidi Minyak
Goreng
Propinsi
Sumatera
Utara
di
Kabupaten
Simalungun Tahun Anggaran 2008 tanggal 4 Juli 2008.
Hal. 101 dari 129 Hal. Put. No.12/PID.SUS.K/2014/PT-MDN.
(7)
1(satu) lembar Lampiran Surat Keputusan Kepala Dinas Perindustrian dan Perdagangan Kabupaten Simalungun Nomor : 188.45/ 882/PERINDAG/2008 tanggal 4 Juli 2008.
(8)
1(satu) lembar Surat Keputusan Kepala Dinas Perindustrian dan Perdagangan Kabupaten Simalungun Nomor : 510/915.D/ PERINDAG/2008
tentang
Penetapan/Penunjukan
Penyalur
Minyak Goreng Bersubsidi di Kabupaten Simalungun tanggal 21 Juli 2008.
N PERINDAG/2008 antara Dinas Perindustrian dan Perdagangan A Kabupaten Simalungun dengan CV. BIMA PUTRA D tentang Penyaluran Minyak Goreng Bersubsidi Kepada E Masyarakat Berpenghasilan Rendah di Kabupaten Simalungun tanggal 22 M Juli 2008. I (10) 1(satu) lembar Surat Perintah Mulai Kerja Nomor : 510/920.D/ G PERINDAG/2008 tanggal 22 Juli 2008. G (11) 1(satu) lembar Kesepakatan Harga antara Kepala Dinas N Kabupaten Simalungun dengan Perindustrian dan Perdagangan I CV. BIMA PUTRA tanggal 22 Juli 2008. T (12) 1(satu) lembar Berita Acara Verfikasi Permohonan Pembayaran NMinyak Goreng Nomor : 510/951.D/PERINDAG/ Dana Subsidi 2008 A tanggal 29 Juli 2008 yang ditandatangani oleh JHONNY L selaku Ketua Verifikasi, Drs. POLTAK ISIAHAAN,SE selaku anggota Verifikasi, JOSUA,SH selaku D SIMANULLANG Verifikasi, JHONNY SIAHAAN,SE selaku Kepala Dinas A anggota Perindag Kab. Simalungun, TUMPAK ARUAN,SH selaku Ketua (9)
N
P
E
G
2(dua) lembar Surat Perjanjian Kerja Nomor : 510/917.D/
Tim Pelaksana dan YUSNI FADLI ADHA selaku Penyalur. (13) 9 (sembilan) lembar foto copy Akta Perseroan Komanditer CV. BIMA PUTRA Nomor : 3 tanggal 5 Pebruari 2007. (14) 1(satu) lembar foto copy Surat Izin Usaha Perdagangan (SIUP) Kecil Nomor : 0043/02.15/SIUP-PK/II/2007 tanggal 16 Pebruari 2007. (15) 2(dua) lembar foto copy Salinan Keputusan Bupati Simalungun Nomor : 188.45/503/936/HO/K-PIT/2007 tentang Izin Gangguan / HO Bupati Simalungun tanggal 27 Pebruari 2007.
Hal. 102 dari 129 Hal. Put. No.12/PID.SUS.K/2014/PT-MDN.
(16) 1(satu) lembar foto copy Tanda Daftar Perusahaan, Persekutuan Komanditer Nomor : 021535100645 tanggal 16 Pebruari 2007. (17) 1(satu) lembar foto copy Kartu Tanda Penduduk atas nama YUSNI FADLI ADHA. (18) 1(satu) lembar foto copy NPWP atas nama CV. BIMA PUTRA. 9) Dokumen penagihan pengganti besaran subsidi atas penyaluran minyak goreng Kab. Simalungun TA. 2008 Tahap II oleh Pelaku Usaha CV. SORBA JAYA / RAJISTEN SITORUS,SH,MM yang terdiri dari :
N A
a) 1(satu) lembar Surat Perintah Pencairan Dana Nomor : 978416J/ 004/110 tanggal 23-10-2008 Tahun Anggaran 2008.
D 10-2008 yang ditandatangani oleh Drs. M. E IDRIS selaku Penandatangan SPM. M c) 1(satu) lembar Surat Permintaan Pembayaran Langsung (SPP-LS) I Nomor : 83/PSMG-SU/SPP-LS/X/2008 tanggal 13 Oktober 2008 yang G ditandatangani oleh Dra. M.Elly Silalahi,Msi selaku Pejabat Pembuat G Komitmen. N d) 1(satu) lembar Surat Dinas Perindustrian dan Perdagangan Propinsi I Sumatera Utara Nomor : 83/LS/PSMG-SU/X/2008 tanggal 13 Oktober T 2008 perihal Penerbitan SPM-LS, yang ditandatangani oleh Dra. Nselaku Pejabat Pembuat Komitmen. M.Elly Silalahi,Msi ASurat Pernyataan Tanggung Jawab Kebenaran atas e) 1(satu) lembar L DIPA Satker Dinas Perindustrian dan Perdagangan Pelaksanaan I Sumatera Utara Kegiatan Subsidi Non BBM Sumatera Utara Tahun D Anggaran 2008. A f) 1(satu) lembar Daftar Rincian Permintaan Pembayaran tanggal b) 1(satu) lembar Surat Perintah Membayar Nomor : 00090 tanggal 13-
N
P
E
G
Oktober 2008 yang ditandatangani oleh Dra. M. ELLY SILALAHI,MSi selaku Pejabat Pembuat Komitmen. g) 1(satu) lembar Surat Pernyataan Tanggung Jawab Belanja tanggal Oktober 2008 yang ditandatangani oleh Dra. M. ELLY SILALAHI,MSi selaku Pejabat Pembuat Komitmen. h) 1(satu) lembar Ringkasan Kontrak untuk kegiatan yang dananya dari Rupiah Murni tanggal
Oktober 2008 yang ditandatangani oleh Dra.
M. ELLY SILALAHI,MSi selaku Pejabat Pembuat Komitmen.
Hal. 103 dari 129 Hal. Put. No.12/PID.SUS.K/2014/PT-MDN.
i) 1(satu) lembar Daftar Rekapitulasi Ringkasan Perjanjian Kerjasama dan Tagihan Realisasi Penyaluran Subsidi Minyak Goreng DIPA Nomor : 0010.0/062-03.0/-/2008 tanggal 08 Maret 2008 yang ditandatangani oleh Dra. M. ELLY SILALAHI,MSi selaku Pejabat Pembuat Komitmen. j) SPJ Penyaluran Subsidi Minyak Goreng Kabupaten Simalungun TA. 2008 Tahap II oleh Pelaku Usaha CV. SORBA JAYA / RAJISTEN SITORUS,SH,MM yang terdiri dari : (1)
(2)
(3)
(4)
(5)
N oleh RAJISTEN SITORUS,SH,MM Direktur CV. SORBAA JAYA dan Dra. M. ELLY SILALAHI,MSi selaku Pejabat DPembuat Komitmen. E 1(satu) lembar surat dari CV. SORBA JAYA Nomor : 51/CV.SJ/ M VII/2008 tanggal 31 Juli 2008 yang ditujukan kepada Dirjen I Perdagangan Dalam Negeri Departemen Perdagangan Rep. G Indonesia perihal Permohonan Pencairan Dana Subsidi Minyak G Goreng. NBuku Rekening Mandiri Nomor AA 1(satu) lembar foto copy I 6285702 atas nama RAJISTEN SITORUS,SH. T 1(satu) lembar Surat Pernyataan CV. SORBA JAYA tanggal 31 Juli 2008 N yang ditandatangani oleh RAJISTEN SITORUS, A SH,MM. L lembar Surat Pernyataan Sanggup Melaksanakan I1(satu) 1(satu) lembar Kwitansi Bukti Pembayaran yang ditandatangani
Penyaluran Subsidi Minyak Goreng Melalui Pasar D Pekerjaan Murah oleh RAJISTEN SITORUS,SH,MM selaku Direktur CV.
A
N
P
E
G
SORBA JAYA tanggal 17 Juli 2008 yang ditandatangani oleh RAJISTEN SITORUS,SH,MM selaku Direktur CV. SORBA JAYA.
(6)
2(dua) lembar Surat Keputusan Kepala Dinas Perindustrian dan Perdagangan Kabupaten Simalungun Nomor : 188.45/882/ PERINDAG/2008 tentang Pembentukan Tim Pelaksana, Tim Pengelola dan Tim Verifikasi Kegiatan Penyaluran Subsidi Minyak
Goreng
Propinsi
Sumatera
Utara
di
Kabupaten
Simalungun Tahun Anggaran 2008 tanggal 4 Juli 2008.
Hal. 104 dari 129 Hal. Put. No.12/PID.SUS.K/2014/PT-MDN.
(7)
1(satu) lembar Lampiran Surat Keputusan Kepala Dinas Perindustrian dan Perdagangan Kabupaten Simalungun Nomor : 188.45/ 882/PERINDAG/2008 tanggal 4 Juli 2008.
(8)
1(satu) lembar Surat Keputusan Kepala Dinas Perindustrian dan Perdagangan
Kabupaten
Simalungun
Nomor
:
510/915.
C/PERINDAG/2008 tentang Penetapan/Penunjukan Penyalur Minyak Goreng Bersubsidi di Kabupaten Simalungun tanggal 21 Juli 2008.
N PERINDAG/2008 antara Dinas Perindustrian dan Perdagangan A Kabupaten Simalungun dengan CV. SORBA JAYA D tentang Penyaluran Minyak Goreng Bersubsidi Kepada E Masyarakat Berpenghasilan Rendah di Kabupaten Simalungun tanggal 22 M Juli 2008. I (10) 1(satu) lembar Surat Perintah Mulai Kerja Nomor : 510/920.C/ G PERINDAG/2008 tanggal 22 Juli 2008. G (11) 1(satu) lembar Kesepakatan Harga antara Kepala Dinas N Kabupaten Simalungun dengan Perindustrian dan Perdagangan I CV. SORBA JAYA tanggal 22 Juli 2008. T (12) 1(satu) lembar Berita Acara Verfikasi Permohonan Pembayaran NMinyak Goreng Nomor : 510/951.C/PERINDAG/ Dana Subsidi 2008 A tanggal 29 Juli 2008 yang ditandatangani oleh JHONNY L selaku Ketua Verifikasi, Drs. POLTAK ISIAHAAN,SE selaku anggota Verifikasi, JOSUA,SH selaku D SIMANULLANG Verifikasi, JHONNY SIAHAAN,SE selaku Kepala Dinas A anggota Perindag Kab. Simalungun, TUMPAK ARUAN,SH selaku Ketua (9)
N
P
E
G
2(dua) lembar Surat Perjanjian Kerja Nomor : 510/917.C/
Tim Pelaksana
dan
RAJISTEN SITORUS,SH,MM selaku
Penyalur. (13) 3(tiga) lembar foto copy Perseroan Komanditer CV. SORBA JAYA Nomor : 2 tanggal 5 Oktober 1999. (14) 2(dua) lembar foto copy Salinan Keputusan Bupati Simalungun Nomor : 188.45/503/149/HO/K-PIT/2008 tentang Izin Gangguan / HO Bupati Simalungun tanggal 17 Januari 2008.
Hal. 105 dari 129 Hal. Put. No.12/PID.SUS.K/2014/PT-MDN.
(15) 1(satu) lembar foto copy Surat Izin Usaha Perdagangan (SIUP) Menengah Nomor : 0001/0215/SIUP-PM/I/2008 tanggal 9 Januari 2008. (16) 1(satu) lembar foto copy Tanda Daftar Perusahaan, Persekutuan Komanditer Nomor : 021535200714 tanggal 9 Januari 2008. (17) 1(satu) lembar foto copy Kartu Tanda Penduduk atas nama RAJISTEN SITORUS,SH,MM. (18) 1(satu) lembar foto copy NPWP atas nama CV. SORBA JAYA.
N goreng Kab. Simalungun TA. 2008 Tahap III oleh Pelaku Usaha ACV. AGANIS / JONSON RIDUAN SINAGA yang terdiri dari : D a) 1(satu) lembar Surat Perintah Pencairan Dana NomorE : 978381J/004/ 110 tanggal 23-10-2008 Tahun Anggaran 2008. M b) 1(satu) lembar Surat Perintah Membayar Nomor : 00091 tanggal 15I 10-2008 yang ditandatangani oleh Drs. M. IDRIS selaku G Penandatangan SPM. G c) 1(satu) lembar Surat Permintaan Pembayaran Langsung (SPP-LS) N tanggal 15 Oktober 2008 yang Nomor : 84/PSMG-SU/SPP-LS/X/2008 I ditandatangani oleh Dra. M.Elly Silalahi,Msi selaku Pejabat Pembuat T Komitmen. d) 1(satu) lembar N Surat Dinas Perindustrian dan Perdagangan Propinsi Sumatera A Utara Nomor : 084/LS/PSMG-SU/X/2008 tanggal 15 OktoberL 2008 perihal Penerbitan SPM-LS, yang ditandatangani oleh I Dra. M.Elly Silalahi,Msi selaku Pejabat Pembuat Komitmen. D e) 1(satu) lembar Surat Pernyataan Tanggung Jawab Kebenaran atas APelaksanaan DIPA Satker Dinas Perindustrian dan Perdagangan
9) Dokumen penagihan pengganti besaran subsidi atas penyaluran minyak
N
P
E
G
Sumatera Utara Kegiatan Subsidi Non BBM Sumatera Utara Tahun Anggaran 2008. f) 1(satu) lembar Daftar Rincian Permintaan Pembayaran tanggal Agustus 2008 yang ditandatangani oleh Dra. M. ELLY SILALAHI,MSi selaku Pejabat Pembuat Komitmen. g) 1(satu) lembar Surat Pernyataan Tanggung Jawab Belanja tanggal Oktober 2008 yang ditandatangani oleh Dra. M. ELLY SILALAHI,MSi selaku Pejabat Pembuat Komitmen.
Hal. 106 dari 129 Hal. Put. No.12/PID.SUS.K/2014/PT-MDN.
h) 1(satu) lembar Ringkasan Kontrak untuk kegiatan yang dananya dari Rupiah Murni tanggal
Oktober 2008 yang ditandatangani oleh Dra.
M. ELLY SILALAHI,MSi selaku Pejabat Pembuat Komitmen. i) 1(satu) lembar Daftar Rekapitulasi Ringkasan Perjanjian Kerjasama dan Tagihan Realisasi Penyaluran Subsidi Minyak Goreng DIPA Nomor : 0010.0/062-03.0/-/2008 tanggal 08 Maret 2008 yang ditandatangani oleh Dra. M. ELLY SILALAHI,MSi selaku Pejabat Pembuat Komitmen.
N 2008 Tahap III oleh Pelaku Usaha CV. AGANIS / JONSON RIDUAN A SINAGA yang terdiri dari: D (1) 1(satu) lembar Kwitansi Bukti Pembayaran yangE ditandatangani oleh JONSON RIDUAN SINAGA Direktur CV. AGANIS dan Dra. M M. ELLY SILALAHI,MSi selaku Pejabat Pembuat Komitmen. I (2) 1(satu) lembar surat dari CV. AGANIS Nomor : 29/CV.A/ G VIII/2008 tanggal 22 Agustus 2008 yang ditujukan kepada Dirjen G Perdagangan Dalam Negeri Departemen Perdagangan Rep. N Pencairan Dana Subsidi Minyak Indonesia perihal Permohonan I Goreng. T (3) 1(satu) lembar foto copy Surat Keterangan Bank No. : 136/KCN tanggal 29 Agustus 2008 atas nama CV. 02-PN/SKB/2008 A AGANIS. L lembar Surat Pernyataan CV. AGANIS tanggal 22 (4) 1(satu) IAgustus D SINAGA. 2008 yang ditandatangani oleh JONSON RIDUAN A(5) 1(satu) lembar Surat Pernyataan Sanggup Melaksanakan j) SPJ Penyaluran Subsidi Minyak Goreng Kabupaten Simalungun TA.
N
G
Pekerjaan Penyaluran Subsidi Minyak Goreng Melalui Pasar
E
Murah oleh JONSON RIDUAN SINAGA selaku Direktur CV.
P
AGANIS tanggal 7 Agustus 2008 yang ditandatangani oleh JONSON RIDUAN SINAGA selaku Direktur CV. AGANIS. (6)
2(dua) lembar Surat Keputusan Kepala Dinas Perindustrian dan Perdagangan Kabupaten Simalungun Nomor : 188.45/882/ PERINDAG/2008 tentang Pembentukan Tim Pelaksana, Tim Pengelola dan Tim Verifikasi Kegiatan Penyaluran Subsidi
Hal. 107 dari 129 Hal. Put. No.12/PID.SUS.K/2014/PT-MDN.
Minyak
Goreng
Propinsi
Sumatera
Utara
di
Kabupaten
Simalungun Tahun Anggaran 2008 tanggal 4 Juli 2008. (7)
1(satu) lembar Lampiran Surat Keputusan Kepala Dinas Perindustrian dan Perdagangan Kabupaten Simalungun Nomor : 188.45 /882/PERINDAG/2008 tanggal 4 Juli 2008.
(8)
1(satu) lembar Surat Keputusan Kepala Dinas Perindustrian dan Perdagangan Kabupaten Simalungun Nomor : 510/1037.E/ PERINDAG/2008
tentang
Penetapan/Penunjukan
Penyalur
N A
Minyak Goreng Bersubsidi di Kabupaten Simalungun tanggal 12 Agustus 2008.
D PERINDAG/2008 antara Dinas Perindustrian dan EPerdagangan Kabupaten Simalungun dengan CV. AGANIS tentang M Penyaluran Minyak Goreng Bersubsidi Kepada Masyarakat I Berpenghasilan Rendah di Kabupaten Simalungun tanggal 13 G Agustus 2008. G (10) 1(satu) lembar Surat Perintah Mulai Kerja Nomor : 510/1056.E/ N PERINDAG/2008 tanggal 14 Agustus 2008. I (11) 1(satu) lembar Kesepakatan Harga antara Kepala Dinas T Perindustrian dan Perdagangan Kabupaten Simalungun dengan Ntanggal 14 Agustus 2008. CV. AGANIS (12) 1(satu)A lembar Berita Acara Verfikasi Permohonan Pembayaran L Subsidi Minyak Goreng Nomor : 510/1094.E/PERINDAG/ IDana tanggal 21 Agustus 2008 yang ditandatangani oleh D 2008 SIAHAAN,SE selaku Ketua Verifikasi, Drs. POLTAK A JHONNY SIMANULLANG selaku anggota Verifikasi, JOSUA,SH selaku (9)
N
P
E
G
2(dua) lembar Surat Perjanjian Kerja Nomor : 510/1039.E/
anggota Verifikasi, JHONNY SIAHAAN,SE selaku Kepala Dinas Perindag Kab. Simalungun, TUMPAK ARUAN,SH selaku Ketua Tim Pelaksana
dan
JONSON
RIDUAN
SINAGA
selaku
Penyalur. (13) 6(enam) lembar foto copy Akte Notaris Nomor : 18 tanggal 15 April 2004 tentang Pendirian Perseroan Komaditer CV. AGANIS atas nama JONSON RIDUAN SINAGA.
Hal. 108 dari 129 Hal. Put. No.12/PID.SUS.K/2014/PT-MDN.
(14) 2(dua) lembar foto copy Salinan Keputusan Bupati Simalungun Nomor : 188.45/503/4065/HO/PIT/2004 tentang Izin Gangguan / HO Bupati Simalungun tanggal 28 Mei 2004. (15) 1(satu) lembar foto copy Surat Izin Usaha Perdagangan (SIUP) Kecil Nomor : 0078/0215/SIUP-PK/IV/2004 tanggal 30 April 2004. (16) 1(satu) lembar foto copy Tanda Daftar Perusahaan, Persekutuan Komanditer Nomor : 021535100489 tanggal 30 April 2004.
N A
(17) 1(satu) lembar foto copy Kartu Tanda Penduduk atas nama JONSON RIDUAN SINAGA.
D 10) Dokumen penagihan pengganti besaran subsidi atas penyaluran E minyak goreng Kab. Simalungun TA. 2008 Tahap III oleh Pelaku Usaha CV. M BIMA PUTRA / YUSNI FADLI ADHA yang terdiri dari : I a) 1(satu) lembar Surat Perintah Pencairan Dana Nomor : 978382J/004/ G 110 tanggal 23-10-2008 Tahun Anggaran 2008. G b) 1(satu) lembar Surat Perintah Membayar Nomor : 00092 tanggal 15N oleh Drs. M. IDRIS selaku 10-2008 yang ditandatangani I Penandatangan SPM. T c) 1(satu) lembar Surat Permintaan Pembayaran Langsung (SPP-LS) N Nomor : 85/PSMG-SU/SPP-LS/X/2008 tanggal 15 Oktober 2008 yang Aoleh Dra. M.Elly Silalahi,Msi selaku Pejabat Pembuat ditandatangani L Komitmen. I d) 1(satu) lembar Surat Dinas Perindustrian dan Perdagangan Propinsi D Sumatera Utara Nomor : 085/LS/PSMG-SU/X/2008 tanggal 15 AOktober 2008 perihal Penerbitan SPM-LS, yang ditandatangani oleh G Dra. M.Elly Silalahi,Msi selaku Pejabat Pembuat Komitmen. (18) 1(satu) lembar foto copy NPWP atas nama CV. AGANIS.
N
P
E
e) 1(satu) lembar Surat Pernyataan Tanggung Jawab Kebenaran atas Pelaksanaan DIPA Satker Dinas Perindustrian dan Perdagangan Sumatera Utara Kegiatan Subsidi Non BBM Sumatera Utara Tahun Anggaran 2008. f) 1(satu) lembar Daftar Rincian Permintaan Pembayaran tanggal Oktober 2008 yang ditandatangani oleh Dra. M. ELLY SILALAHI,MSi selaku Pejabat Pembuat Komitmen.
Hal. 109 dari 129 Hal. Put. No.12/PID.SUS.K/2014/PT-MDN.
g) 1(satu) lembar Surat Pernyataan Tanggung Jawab Belanja tanggal Oktober 2008 yang ditandatangani oleh Dra. M. ELLY SILALAHI,MSi selaku Pejabat Pembuat Komitmen. h) 1(satu) lembar Ringkasan Kontrak untuk kegiatan yang dananya dari Rupiah Murni tanggal
Oktober 2008 yang ditandatangani oleh Dra.
M. ELLY SILALAHI,MSi selaku Pejabat Pembuat Komitmen. i) 1(satu) lembar Daftar Rekapitulasi Ringkasan Perjanjian Kerjasama dan Tagihan Realisasi Penyaluran Subsidi Minyak Goreng DIPA
N ditandatangani oleh Dra. M. ELLY SILALAHI,MSi selaku A Pejabat Pembuat Komitmen. D j) SPJ Penyaluran Subsidi Minyak Goreng Kabupaten E Simalungun TA. 2008 Tahap III oleh Pelaku Usaha CV. BIMA PUTRA / YUSNI FADLI M ADHA yang terdiri dari : I (1) 1(satu) lembar Kwitansi Bukti Pembayaran yang ditandatangani G oleh YUSNI FADLI ADHA Direktur CV. BIMA PUTRA dan Dra. G M. ELLY SILALAHI,MSi selaku Pejabat Pembuat Komitmen. N (2) 1(satu) lembar surat dari CV. BIMA PUTRA Nomor : 49/CV.BP/ I VIII/2008 tanggal 22 Agustus 2008 yang ditujukan kepada Dirjen T Perdagangan Dalam Negeri Departemen Perdagangan Rep. Indonesia N perihal Permohonan Pencairan Dana Subsidi Minyak A Goreng. L lembar foto copy Surat Keterangan Bank No. : 127/KC(3) 1(satu) I02-PN/ SKB/2008 tanggal 19 Agustus 2008 atas nama CV. D BIMA PUTRA. A(4) 1(satu) lembar Surat Pernyataan CV. BIMA PUTRA tanggal 22 Nomor : 0010.0/062-03.0/-/2008 tanggal 08 Maret 2008 yang
N
E
G
Agustus 2008 yang ditandatangani oleh YUSNI FADLI ADHA. (5)
P
1(satu) lembar Surat Pernyataan Sanggup Melaksanakan Pekerjaan Penyaluran Subsidi Minyak Goreng Melalui Pasar Murah oleh YUSNI FADLI ADHA selaku Direktur CV. BIMA PUTRA tanggal 7 Agustus 2008 yang ditandatangani oleh YUSNI FADLI ADHA selaku Direktur CV. BIMA PUTRA.
(6)
2(dua) lembar Surat Keputusan Kepala Dinas Perindustrian dan Perdagangan Kabupaten Simalungun Nomor : 188.45/882/ PERINDAG/2008 tentang Pembentukan Tim Pelaksana, Tim
Hal. 110 dari 129 Hal. Put. No.12/PID.SUS.K/2014/PT-MDN.
Pengelola dan Tim Verifikasi Kegiatan Penyaluran Subsidi Minyak
Goreng
Propinsi
Sumatera
Utara
di
Kabupaten
Simalungun Tahun Anggaran 2008 tanggal 4 Juli 2008. (7)
1(satu) lembar Lampiran Surat Keputusan Kepala Dinas Perindustrian dan Perdagangan Kabupaten Simalungun Nomor : 188.45/882/ PERINDAG/2008 tanggal 4 Juli 2008.
(8)
1(satu) lembar Surat Keputusan Kepala Dinas Perindustrian dan Perdagangan Kabupaten Simalungun Nomor : 510/1037.D/
N Minyak Goreng Bersubsidi di Kabupaten Simalungun tanggal A 12 Agustus 2008. D (9) 2(dua) lembar Surat Perjanjian Kerja NomorE : 510/1039.D/ PERINDAG/2008 antara Dinas Perindustrian dan Perdagangan M Kabupaten Simalungun dengan CV. BIMA PUTRA tentang I Penyaluran Minyak Goreng Bersubsidi Kepada Masyarakat G Berpenghasilan Rendah di Kabupaten Simalungun tanggal 13 G Agustus 2008. N Mulai Kerja Nomor : 510/1056.D/ (10) 1(satu) lembar Surat Perintah I PERINDAG/2008 tanggal 14 Agustus 2008. T (11) 1(satu) lembar Kesepakatan Harga antara Kepala Dinas Ndan Perdagangan Kabupaten Simalungun dengan Perindustrian APUTRA tanggal 14 Agustus 2008. CV. BIMA L lembar Berita Acara Verfikasi Permohonan Pembayaran (12) 1(satu) IDana Minyak Goreng Nomor : 510/1094.D/PERINDAG/ D 2008 Subsidi 21 Agustus 2008 yang ditandatangani oleh A JHONNYtanggal SIAHAAN,SE selaku Ketua Verifikasi, Drs. POLTAK PERINDAG/2008
N
P
E
G
tentang
Penetapan/Penunjukan
Penyalur
SIMANULLANG selaku anggota Verifikasi, JOSUA,SH selaku anggota Verifikasi, JHONNY SIAHAAN,SE selaku Kepala Dinas Perindag Kab. Simalungun, TUMPAK ARUAN,SH selaku Ketua Tim Pelaksana dan YUSNI FADLI ADHA selaku Penyalur. (13) 9(sembilan) lembar foto copy Akta PERSEROAN KOMANDITER CV. BIMA PUTRA Nomor : 3 tanggal 5 Pebruari 2007. (14) 1(satu) lembar foto copy Surat Izin Usaha Perdagangan (SIUP) Kecil Nomor : 0043/02.15/SIUP-PK/II/2007 tanggal 16 Pebruari 2007.
Hal. 111 dari 129 Hal. Put. No.12/PID.SUS.K/2014/PT-MDN.
(15) 2(dua) lembar foto copy Salinan Keputusan Bupati Simalungun Nomor : 188.45/503/936/HO/K-PIT/2007 tentang Izin Gangguan / HO Bupati Simalungun tanggal 2 Pebruari 2007. (16) 1(satu) lembar foto copy Tanda Daftar Perusahaan, Persekutuan Komanditer Nomor : 021535100645 tanggal 16 Pebruari 2007. (17) 1(satu) lembar foto copy Kartu Tanda Penduduk atas nama YUSNI FADLI ADHA. (18) 1(satu) lembar foto copy NPWP atas nama CV. BIMA PUTRA.
N goreng Kab. Simalungun TA. 2008 Tahap III oleh Pelaku Usaha ACV. SORBA JAYA / RAJISTEN SITORUS,SH,MM yang terdiri dari D: a) 1(satu) lembar Surat Perintah Pencairan Dana NomorE : 978383J/004/ 110 tanggal 23-10-2008 Tahun Anggaran 2008. M b) 1(satu) lembar Surat Perintah Membayar Nomor : 00093 tanggal 15I 10-2008 yang ditandatangani oleh Drs. M. IDRIS selaku G Penandatangan SPM. G c) 1(satu) lembar Surat Permintaan Pembayaran Langsung (SPP-LS) N tanggal 15 Oktober 2008 yang Nomor : 86/PSMG-SU/SPP-LS/X/2008 I ditandatangani oleh Dra. M.Elly Silalahi,Msi selaku Pejabat Pembuat T Komitmen. d) 1(satu) lembar N Surat Dinas Perindustrian dan Perdagangan Propinsi Sumatera A Utara Nomor : 086/LS/PSMG-SU/X/2008 tanggal 15 OktoberL 2008 perihal Penerbitan SPM-LS, yang ditandatangani oleh I Dra. M.Elly Silalahi,Msi selaku Pejabat Pembuat Komitmen. D e) 1(satu) lembar Surat Pernyataan Tanggung Jawab Kebenaran atas APelaksanaan DIPA Satker Dinas Perindustrian dan Perdagangan
11) Dokumen penagihan pengganti besaran subsidi atas penyaluran minyak
N
P
E
G
Sumatera Utara Kegiatan Subsidi Non BBM Sumatera Utara Tahun Anggaran 2008. f) 1(satu) lembar Daftar Rincian Permintaan Pembayaran tanggal Oktober 2008 yang ditandatangani oleh Dra. M. ELLY SILALAHI,MSi selaku Pejabat Pembuat Komitmen. g) 1(satu) lembar Surat Pernyataan Tanggung Jawab Belanja tanggal Oktober 2008 yang ditandatangani oleh Dra. M. ELLY SILALAHI,MSi selaku Pejabat Pembuat Komitmen.
Hal. 112 dari 129 Hal. Put. No.12/PID.SUS.K/2014/PT-MDN.
h) 1(satu) lembar Ringkasan Kontrak untuk kegiatan yang dananya dari Rupiah Murni tanggal
Oktober 2008 yang ditandatangani oleh Dra.
M. ELLY SILALAHI,MSi selaku Pejabat Pembuat Komitmen. i) 1(satu) lembar Daftar Rekapitulasi Ringkasan Perjanjian Kerjasama dan Tagihan Realisasi Penyaluran Subsidi Minyak Goreng DIPA Nomor : 0010.0/062-03.0/-/2008 tanggal 08 Maret 2008 yang ditandatangani oleh Dra. M. ELLY SILALAHI,MSi selaku Pejabat Pembuat Komitmen.
N 2008 Tahap III oleh Pelaku Usaha CV. SORBA JAYA / RAJISTEN A SITORUS,SH,MM yang terdiri dari : D (1) 1(satu) lembar Kwitansi Bukti Pembayaran tanggal E 22-8-2008 yang ditandatangani oleh RAJISTEN SITORUS,SH,MM Direktur M CV. SORBA JAYA dan Dra. M. ELLY SILALAHI,MSi selaku I Pejabat Pembuat Komitmen. G (2) 1(satu) lembar surat dari CV. SORBA JAYA Nomor : G 60/CV.SJ/VIII/2008 tanggal 22 Agustus 2008 yang ditujukan N Dalam Negeri Departemen kepada Dirjen Perdagangan I Perdagangan Rep. Indonesia perihal Permohonan Pencairan T Dana Subsidi Minyak Goreng. Nfoto copy Buku Rekening Nomor AA6285702 atas (3) 1(satu) lembar nama A RAJISTEN SITORUS,SH. L lembar Surat Pernyataan CV. SORBA JAYA tanggal 22 (4) 1(satu) IAgustus 2008 yang ditandatangani oleh RAJISTEN D SITORUS,SH,MM. A(5) 1(satu) lembar Surat Pernyataan Sanggup Melaksanakan j) SPJ Penyaluran Subsidi Minyak Goreng Kabupaten Simalungun TA.
N
G
Pekerjaan Penyaluran Subsidi Minyak Goreng Melalui Pasar
E
Murah oleh RAJISTEN SITORUS,SH,MM selaku Direktur CV.
P
SORBA JAYA tanggal 7 Agustus 2008 yang ditandatangani oleh RAJISTEN SITORUS,SH,MM selaku Direktur CV. SORBA JAYA. (6)
2(dua) lembar Surat Keputusan Kepala Dinas Perindustrian dan Perdagangan
Kabupaten
Simalungun
Nomor
188.45/882/PERINDAG/2008
tentang
Pembentukan
Pelaksana,
dan
Verifikasi
Tim
Pengelola
Tim
: Tim
Kegiatan
Hal. 113 dari 129 Hal. Put. No.12/PID.SUS.K/2014/PT-MDN.
Penyaluran Subsidi Minyak Goreng Propinsi Sumatera Utara di Kabupaten Simalungun Tahun Anggaran 2008 tanggal 4 Juli 2008. (7)
1(satu) lembar Lampiran Surat Keputusan Kepala Dinas Perindustrian dan Perdagangan Kabupaten Simalungun Nomor : 188.45/ 882/PERINDAG/2008 tanggal 4 Juli 2008.
(8)
1(satu) lembar Surat Keputusan Kepala Dinas Perindustrian dan Perdagangan Kabupaten Simalungun Nomor
: 510/1037.
N Minyak Goreng Bersubsidi di Kabupaten Simalungun tanggal A 12 Agustus 2008. D (9) 2(dua) lembar Surat Perjanjian Kerja NomorE : 510/1039.C/ PERINDAG/ 2008 antara Dinas Perindustrian dan Perdagangan M Kabupaten Simalungun dengan CV. SORBA JAYA tentang I Penyaluran Minyak Goreng Bersubsidi Kepada Masyarakat G Berpenghasilan Rendah di Kabupaten Simalungun tanggal 13 G Agustus 2008. N Mulai Kerja Nomor : 510/1056. (10) 1(satu) lembar Surat Perintah I C/PERINDAG/2008 tanggal 14 Agustus 2008. T (11) 1(satu) lembar Kesepakatan Harga antara Kepala Dinas Ndan Perdagangan Kabupaten Simalungun dengan Perindustrian A JAYA tanggal 14 Agustus 2008. CV. SORBA L lembar Berita Acara Verfikasi Permohonan Pembayaran (12) 1(satu) IDana Minyak Goreng Nomor : 510/1094.C/PERINDAG/ D 2008 Subsidi 21 Agustus 2008 yang ditandatangani oleh A JHONNYtanggal SIAHAAN,SE selaku Ketua Verifikasi, Drs. POLTAK C/PERINDAG/2008 tentang Penetapan/Penunjukan Penyalur
N
P
E
G
SIMANULLANG selaku anggota Verifikasi, JOSUA,SH selaku anggota Verifikasi, JHONNY SIAHAAN,SE selaku Kepala Dinas Perindag Kab. Simalungun, TUMPAK ARUAN,SH selaku Ketua Tim Pelaksana
dan
RAJISTEN SITORUS,SH,MM selaku
Penyalur. (13) 3(tiga) lembar foto copy Perseroan Komanditer CV. SORBA JAYA Nomor : 2 tanggal 5 Oktober 1999.
Hal. 114 dari 129 Hal. Put. No.12/PID.SUS.K/2014/PT-MDN.
(14) 2(dua) lembar foto copy Salinan Keputusan Bupati Simalungun Nomor : 188.45/503/149/HO/K-PIT/2008 tentang Izin Gangguan / HO Bupati Simalungun tanggal 17 Januari 2008. (15) 1(satu) lembar foto copy Surat Izin Usaha Perdagangan (SIUP) Menengah Nomor : 0001/0215/SIUP-PM/I/2008 tanggal 9 Januari 2008. (16) 1(satu) lembar foto copy Tanda Daftar Perusahaan, Persekutuan Komanditer Nomor : 021535200714 tanggal 9 Januari 2008.
N A
(17) 1(satu) lembar foto copy Kartu Tanda Penduduk atas nama RAJISTEN SITORUS,SH,MM.
D 12) Dokumen penagihan pengganti besaran subsidi atas penyaluran E minyak goreng Kab. Simalungun TA. 2008 Tahap III oleh Pelaku Usaha UD. M MAKMUR / Ir. SUMADI yang terdiri dari : I a) 1(satu) lembar Surat Perintah Pencairan Dana Nomor : 978384J/004/ G 110 tanggal 23-10-2008 Tahun Anggaran 2008. G b) 1(satu) lembar Surat Perintah Membayar Nomor : 00094 tanggal 15N oleh Drs. M. IDRIS selaku 10-2008 yang ditandatangani I Penandatangan SPM. T c) 1(satu) lembar Surat Permintaan Pembayaran Langsung (SPP-LS) N Nomor : 91/PSMG-SU/SPP-LS/X/2008 tanggal 22 Oktober 2008 yang Aoleh Dra. M.Elly Silalahi,Msi selaku Pejabat Pembuat ditandatangani L Komitmen. I d) 1(satu) lembar Surat Dinas Perindustrian dan Perdagangan Propinsi D Sumatera Utara Nomor : 091/LS/PSMG-SU/X/2008 tanggal 22 AOktober 2008 perihal Penerbitan SPM-LS, yang ditandatangani oleh G Dra. M.Elly Silalahi,Msi selaku Pejabat Pembuat Komitmen. (18) 1(satu) lembar foto copy NPWP atas nama CV. SORBA JAYA.
N
P
E
e) 1(satu) lembar Surat Pernyataan Tanggung Jawab Kebenaran atas Pelaksanaan DIPA Satker Dinas Perindustrian dan Perdagangan Sumatera Utara Kegiatan Subsidi Non BBM Sumatera Utara Tahun Anggaran 2008. f) 1(satu) lembar Daftar Rincian Permintaan Pembayaran tanggal Oktober 2008 yang ditandatangani oleh Dra. M. ELLY SILALAHI,MSi selaku Pejabat Pembuat Komitmen.
Hal. 115 dari 129 Hal. Put. No.12/PID.SUS.K/2014/PT-MDN.
g) 1(satu) lembar Surat Pernyataan Tanggung Jawab Belanja tanggal Oktober 2008 yang ditandatangani oleh Dra. M. ELLY SILALAHI,MSi selaku Pejabat Pembuat Komitmen. h) 1(satu) lembar Ringkasan Kontrak untuk kegiatan yang dananya dari Rupiah Murni tanggal
Oktober 2008 yang ditandatangani oleh Dra.
M. ELLY SILALAHI,MSi selaku Pejabat Pembuat Komitmen. i) 1(satu) lembar Daftar Rekapitulasi Ringkasan Perjanjian Kerjasama dan Tagihan Realisasi Penyaluran Subsidi Minyak Goreng DIPA
N ditandatangani oleh Dra. M. ELLY SILALAHI,MSi selaku A Pejabat Pembuat Komitmen. D j) SPJ Penyaluran Subsidi Minyak Goreng Kabupaten E Simalungun TA. 2008 Tahap III oleh Pelaku Usaha UD. MAKMUR / Ir. SUMADI yang M terdiri dari : I (1) 1(satu) lembar Kwitansi Bukti Pembayaran yang ditandatangani G oleh Ir. SUMADI Direktur UD. MAKMUR dan Dra. M. ELLY G SILALAHI,MSi selaku Pejabat Pembuat Komitmen. (2) 1(satu) lembar suratNdari UD. MAKMUR Nomor : I 10/UD.M/VII/2008 tanggal 31 Juli 2008 yang ditujukan kepada T Dirjen Perdagangan Dalam Negeri Departemen Perdagangan N perihal Permohonan Pencairan Dana Subsidi Rep. Indonesia A Minyak Goreng. L lembar foto copy Buku Rekening Mandiri Nomor (3) 1(satu) IAB4093166 atas nama Ir. SUMADI. D lembar Surat Pernyataan UD. MAKMUR tanggal 31 Juli A(4) 1(satu) 2008 yang ditandatangani oleh Ir. SUMADI. Nomor : 0010.0/062-03.0/-/2008 tanggal 08 Maret 2008 yang
N
G
(5)
E
1(satu) lembar Surat Pernyataan Sanggup Melaksanakan Pekerjaan Penyaluran Subsidi Minyak Goreng Melalui Pasar
P
Murah oleh Ir. SUMADI selaku Direktur UD. MAKMUR tanggal 17 Juli 2008 yang ditandatangani oleh Ir. SUMADI selaku Direktur UD. MAKMUR. (6)
2(dua) lembar Surat Keputusan Kepala Dinas Perindustrian dan Perdagangan Kabupaten Simalungun Nomor : 188.45/882/ PERINDAG/2008 tentang Pembentukan Tim Pelaksana, Tim Pengelola dan Tim Verifikasi Kegiatan Penyaluran Subsidi
Hal. 116 dari 129 Hal. Put. No.12/PID.SUS.K/2014/PT-MDN.
Minyak
Goreng
Propinsi
Sumatera
Utara
di
Kabupaten
Simalungun Tahun Anggaran 2008 tanggal 4 Juli 2008. (7)
1(satu) lembar Lampiran Surat Keputusan Kepala Dinas Perindustrian dan Perdagangan Kabupaten Simalungun Nomor : 188.45/882/PERINDAG/2008 tanggal 4 Juli 2008.
(8)
1(satu) lembar Surat Keputusan Kepala Dinas Perindustrian dan Perdagangan Kabupaten Simalungun Nomor : 510/915.B/ PERINDAG/2008
tentang
Penetapan/Penunjukan
Penyalur
N A
Minyak Goreng Bersubsidi di Kabupaten Simalungun tanggal 21 Juli 2008.
D PERINDAG/2008 antara Dinas Perindustrian dan EPerdagangan Kabupaten Simalungun dengan UD. MAKMUR tentang M Penyaluran Minyak Goreng Bersubsidi Kepada Masyarakat I Berpenghasilan Rendah di Kabupaten Simalungun tanggal 22 G Juli 2008. G (10) 1(satu) lembar Surat Perintah Mulai Kerja Nomor : 510/920.B/ N PERINDAG/2008 tanggal 22 Juli 2008. I (11) 1(satu) lembar Kesepakatan Harga antara Kepala Dinas T Perindustrian dan Perdagangan Kabupaten Simalungun dengan Ntanggal 22 Juli 2008. UD. MAKMUR (12) 1(satu)A lembar Berita Acara Verfikasi Permohonan Pembayaran L Subsidi Minyak Goreng Nomor : 510/951.B/PERINDAG/ IDana tanggal 29 Juli 2008 yang ditandatangani oleh JHONNY D 2008 selaku Ketua Verifikasi, Drs. POLTAK A SIAHAAN,SE SIMANULLANG selaku anggota Verifikasi, JOSUA,SH selaku (9)
N
P
E
G
2(dua) lembar Surat Perjanjian Kerja Nomor : 510/917.B/
anggota Verifikasi, JHONNY SIAHAAN,SE selaku Kepala Dinas Perindag Kab. Simalungun, TUMPAK ARUAN,SH selaku Ketua Tim Pelaksana dan Ir. SUMADI selaku Penyalur. (13) 1(satu) lembar foto copy Surat Izin Usaha Perdagangan (SIUP) Kecil Nomor : 0312/02.15/SIUP-PK/VIII/2008 tanggal 08 Agustus 2008. (14) 1(satu) lembar foto copy Tanda Daftar Perusahaan, Perusahaan Perorangan Nomor : 021555204094 tanggal 08 Agustus 2008.
Hal. 117 dari 129 Hal. Put. No.12/PID.SUS.K/2014/PT-MDN.
(15) 1(satu) lembar foto copy Kartu Tanda Penduduk atas nama Ir. SUMADI. (16) 1(satu) lembar foto copy NPWP atas nama SUMADI. 13) Dokumen penagihan pengganti besaran subsidi atas penyaluran minyak goreng Kab. Simalungun TA. 2008 Tahap III oleh Pelaku Usaha UD. MAKMUR JAYA / KARBIN MANIK yang terdiri dari : a) 1(satu) lembar Surat Perintah Pencairan Dana Nomor : 978385J/004/ 110 tanggal 23-10-2008 Tahun Anggaran 2008.
N 10-2008 yang ditandatangani oleh Drs. M. IDRIS A selaku Penandatangan SPM. D c) 1(satu) lembar Surat Permintaan Pembayaran Langsung E (SPP-LS) Nomor : 88/PSMG-SU/SPP-LS/X/2008 tanggal 15 Oktober 2008 yang M ditandatangani oleh Dra. M.Elly Silalahi,Msi selaku Pejabat Pembuat I Komitmen. G d) 1(satu) lembar Surat Dinas Perindustrian dan Perdagangan Propinsi G Sumatera Utara Nomor : 088/LS/PSMG-SU/X/2008 tanggal 15 N SPM-LS, yang ditandatangani oleh Oktober 2008 perihal Penerbitan I Dra. M.Elly Silalahi,Msi selaku Pejabat Pembuat Komitmen. T e) 1(satu) lembar Surat Pernyataan Tanggung Jawab Kebenaran atas N Satker Dinas Perindustrian dan Perdagangan Pelaksanaan DIPA A Kegiatan Subsidi Non BBM Sumatera Utara Tahun Sumatera Utara L2008. Anggaran I f) 1(satu) lembar Daftar Rincian Permintaan Pembayaran tanggal D Oktober 2008 yang ditandatangani oleh Dra. M. ELLY SILALAHI,MSi Aselaku Pejabat Pembuat Komitmen. b) 1(satu) lembar Surat Perintah Membayar Nomor : 00095 tanggal 15-
N
P
E
G g) 1(satu) lembar Surat Pernyataan Tanggung Jawab Belanja tanggal
Oktober 2008 yang ditandatangani oleh Dra. M. ELLY SILALAHI,MSi selaku Pejabat Pembuat Komitmen. h) 1(satu) lembar Ringkasan Kontrak untuk kegiatan yang dananya dari Rupiah Murni tanggal
Oktober 2008 yang ditandatangani oleh Dra.
M. ELLY SILALAHI,MSi selaku Pejabat Pembuat Komitmen. i) 1(satu) lembar Daftar Rekapitulasi Ringkasan Perjanjian Kerjasama dan Tagihan Realisasi Penyaluran Subsidi Minyak Goreng DIPA Nomor : 0010.0/062-03.0/-/2008 tanggal 08 Maret 2008 yang
Hal. 118 dari 129 Hal. Put. No.12/PID.SUS.K/2014/PT-MDN.
ditandatangani oleh Dra. M. ELLY SILALAHI,MSi selaku Pejabat Pembuat Komitmen. j) SPJ Penyaluran Subsidi Minyak Goreng Kabupaten Simalungun TA. 2008 Tahap III oleh Pelaku Usaha UD. MAKMUR JAYA / KARBIN MANIK yang terdiri dari : (1) 1(satu) lembar Kwitansi Bukti Pembayaran yang ditandatangani oleh KARBIN MANIK Direktur UD. MAKMUR JAYA dan Dra. M. ELLY SILALAHI,MSi selaku Pejabat Pembuat Komitmen.
N 13/UD.MJ/VIII/2008 tanggal 22 Agustus 2008 yang ditujukan A kepada Dirjen Perdagangan Dalam Negeri Departemen D Perdagangan Rep. Indonesia perihal Permohonan E Pencairan Dana Subsidi Minyak Goreng. M (3) 1(satu) lembar foto copy Buku Rekening BNI No.B1027336 atas I nama KAHBIN MANIK. G (4) 1(satu) lembar Surat Pernyataan UD. MAKMUR JAYA tanggal 22 G Agustus 2008 yang ditandatangani oleh KARBIN MANIK. (5) 1(satu) lembar Surat N Pernyataan Sanggup Melaksanakan I Pekerjaan Penyaluran Subsidi Minyak Goreng Melalui Pasar T Murah oleh KARBIN MANIK selaku Direktur UD. MAKMUR JAYA tanggal 7 N Agustus 2008 yang ditandatangani oleh KARBIN MANIK A selaku Direktur UD. MAKMUR JAYA. L lembar Surat Keputusan Kepala Dinas Perindustrian dan (6) 1(satu) I Kabupaten Simalungun Nomor : DPerdagangan tentang Penetapan/Penunjukan A 510/1037.A/PERINDAG/2008 Penyalur Minyak Goreng Bersubsidi di Kabupaten Simalungun (2) 1(satu) lembar surat dari UD. MAKMUR JAYA Nomor :
N
P
E
G
tanggal 12 Agustus 2008. (7) 2(dua)
lembar
Surat
Perjanjian
Kerja
Nomor
:
510/1039.A/PERINDAG/2008 antara Dinas Perindustrian dan Perdagangan Kabupaten Simalungun dengan UD. MAKMUR JAYA tentang Penyaluran Minyak Goreng Bersubsidi Kepada Masyarakat Berpenghasilan Rendah di Kabupaten Simalungun tanggal 13 Agustus 2008. (8) 1(satu)
lembar
Surat
Perintah
Mulai
Kerja
Nomor
:
510/1056.A/PERINDAG/2008 tanggal 14 Agustus 2008.
Hal. 119 dari 129 Hal. Put. No.12/PID.SUS.K/2014/PT-MDN.
(9) 1(satu)
lembar
Kesepakatan
Harga
antara
Kepala
Dinas
Perindustrian dan Perdagangan Kabupaten Simalungun dengan UD. MAKMUR JAYA tanggal 14 Agustus 2008. (10) 1(satu) lembar Berita Acara Verfikasi Permohonan Pembayaran Dana Subsidi Minyak Goreng Nomor : 510/1094.F/PERINDAG/ 2008 tanggal 21 Agustus 2008 yang ditandatangani oleh JHONNY SIAHAAN,SE selaku Ketua Verifikasi, Drs. POLTAK SIMANULLANG selaku anggota Verifikasi, JOSUA,SH selaku
N Perindag Kab. Simalungun, TUMPAK ARUAN,SH selakuA Ketua Tim Pelaksana dan KARBIN MANIK selaku Penyalur. D 11) 1(satu) lembar foto copy Surat Izin Usaha Perdagangan E (SIUP) Kecil Nomor : 0311-A/02.15/SIUP-PK/VIII/2008 tanggal 08 M Agustus 2008. I 12) 1(satu) lembar foto copy Tanda Daftar Perusahaan, Perusahaan G Perorangan Nomor : 021555204093-A tanggal 08 Agustus 2008. G 13) 1(satu) lembar foto copy Kartu Tanda Penduduk atas nama N KARBIN MANIK. I 14) 1(satu) lembar foto copy Tanda Terima NPWRD atas nama T K.SAMPAH/KARBIN MANIK. Npengganti besaran subsidi atas penyaluran minyak 14) Dokumen penagihan A goreng Kab. Simalungun TA. 2008 Tahap III oleh Pelaku Usaha UD. PHUDAN L JAYA / LIBRIS MULIA SIAHAAN,SE yang terdiri dari : I a) 1(satu) lembar Surat Perintah Pencairan Dana Nomor : 978386J/004/ D 110 tanggal 23-10-2008 Tahun Anggaran 2008. A b) 1(satu) lembar Surat Perintah Membayar Nomor : 00096 tanggal 15G 10-2008 yang ditandatangani oleh Drs. M. IDRIS selaku anggota Verifikasi, JHONNY SIAHAAN,SE selaku Kepala Dinas
N
P
E
Penandatangan SPM. c) 1(satu) lembar Surat Permintaan Pembayaran Langsung (SPP-LS) Nomor : 89/PSMG-SU/SPP-LS/X/2008 tanggal 15 Oktober 2008 yang ditandatangani oleh Dra. M.Elly Silalahi,Msi selaku Pejabat Pembuat Komitmen. d) 1(satu) lembar Surat Dinas Perindustrian dan Perdagangan Propinsi Sumatera Utara Nomor : 089/LS/PSMG-SU/X/2008 tanggal 15
Hal. 120 dari 129 Hal. Put. No.12/PID.SUS.K/2014/PT-MDN.
Oktober 2008 perihal Penerbitan SPM-LS, yang ditandatangani oleh Dra. M.Elly Silalahi,Msi selaku Pejabat Pembuat Komitmen. e) 1(satu) lembar Surat Pernyataan Tanggung Jawab Kebenaran atas Pelaksanaan DIPA Satker Dinas Perindustrian dan Perdagangan Sumatera Utara Kegiatan Subsidi Non BBM Sumatera Utara Tahun Anggaran 2008. f) 1(satu) lembar Daftar Rincian Permintaan Pembayaran tanggal Oktober 2008 yang ditandatangani oleh Dra. M. ELLY SILALAHI,MSi
N g) 1(satu) lembar Surat Pernyataan Tanggung Jawab Belanja A tanggal Oktober 2008 yang ditandatangani oleh Dra. M. ELLY SILALAHI,MSi D selaku Pejabat Pembuat Komitmen. E h) 1(satu) lembar Ringkasan Kontrak untuk kegiatan yang dananya dari M Rupiah Murni tanggal Oktober 2008 yang ditandatangani oleh Dra. I M. ELLY SILALAHI,MSi selaku Pejabat Pembuat Komitmen. G i) 1(satu) lembar Daftar Rekapitulasi Ringkasan Perjanjian Kerjasama G dan Tagihan Realisasi Penyaluran Subsidi Minyak Goreng DIPA N tanggal 08 Maret 2008 yang Nomor : 0010.0/062-03.0/-/2008 I ditandatangani oleh Dra. M. ELLY SILALAHI,MSi selaku Pejabat T Pembuat Komitmen. j) SPJ PenyaluranN Subsidi Minyak Goreng Kabupaten Simalungun TA. AIII oleh Pelaku Usaha UD. PHUDAN JAYA / LIBRIS 2008 Tahap MULIA L SIAHAAN,SE yang terdiri dari : I (1) 1(satu) lembar Kwitansi Bukti Pembayaran yang ditandatangani D oleh LIBRIS MULIA SIAHAAN,SE Direktur UD. PHUDAN JAYA A dan Dra. M. ELLY SILALAHI,MSi selaku Pejabat Pembuat selaku Pejabat Pembuat Komitmen.
N
E
G
Komitmen. (2)
P
1(satu) lembar surat dari UD. PHUDAN JAYA Nomor : tanggal 22 Agustus 2008 yang ditujukan kepada Dirjen Perdagangan Dalam Negeri Departemen Perdagangan Rep. Indonesia perihal Permohonan Pencairan Dana Subsidi Minyak Goreng.
(3)
1(satu) lembar foto copy Surat Keterangan Bank No.151/KC-02PN/SKB/2008 tanggal 17 September 2008 atas nama LIBRIS MULIA SIAHAAN.
Hal. 121 dari 129 Hal. Put. No.12/PID.SUS.K/2014/PT-MDN.
(4)
1(satu) lembar Surat Pernyataan UD. PHUDAN JAYA tanggal 22 Agustus
2008
yang
ditandatangani
oleh
LIBRIS
MULIA
SIAHAAN,SE. (5)
1(satu) lembar Surat Pernyataan Sanggup Melaksanakan Pekerjaan Penyaluran Subsidi Minyak Goreng Melalui Pasar Murah oleh LIBRIS MULIA SIAHAAN,SE selaku Direktur UD. PHUDAN JAYA tanggal 7 Agustus 2008 yang ditandatangani oleh LIBRIS MULIA SIAHAAN,SE selaku Direktur UD. PHUDAN
N 1(satu) lembar Surat Perjanjian Kerja Nomor : 510/1039.F/ A PERINDAG/2008 antara Dinas Perindustrian dan Perdagangan D Kabupaten Simalungun dengan UD. PHUDANE JAYA tentang Penyaluran Minyak Goreng Bersubsidi Kepada Masyarakat M Berpenghasilan Rendah di Kabupaten Simalungun. I 2(dua) lembar Surat Keputusan Kepala Dinas Perindustrian dan G Perdagangan Kabupaten Simalungun Nomor : 188.45/882/ G PERINDAG/2008 tentang Pembentukan Tim Pelaksana, Tim N Kegiatan Penyaluran Subsidi Pengelola dan Tim Verifikasi I Minyak Goreng Propinsi Sumatera Utara di Kabupaten T Simalungun Tahun Anggaran 2008 tanggal 4 Juli 2008. N Lampiran Surat Keputusan Kepala Dinas 1(satu) lembar A dan Perdagangan Kabupaten Simalungun Nomor : Perindustrian L PERINDAG/2008 tanggal 4 Juli 2008. I188.45/882/ JAYA.
(6)
(7)
(8)
lembar Surat Keputusan Kepala Dinas Perindustrian dan D 1(satu) Perdagangan Kabupaten Simalungun Nomor :
(9)
A
N
P
E
G
510/1037.F/PERINDAG/2008
tentang
Penetapan/Penunjukan
Penyalur Minyak Goreng Bersubsidi di Kabupaten Simalungun tanggal 12 Agustus 2008. (10) 1(satu) lembar Surat Perintah Mulai Kerja Nomor : 510/1056.F/ PERINDAG/2008 tanggal 14 Agustus 2008. (11) 1(satu) lembar Kesepakatan Harga antara Kepala Dinas Perindustrian dan Perdagangan Kabupaten Simalungun dengan UD. PHUDAN JAYA tanggal 14 Agustus 2008. (12) 1(satu) lembar Berita Acara Verfikasi Permohonan Pembayaran Dana Subsidi Minyak Goreng Nomor : 510/1094.F/PERINDAG/
Hal. 122 dari 129 Hal. Put. No.12/PID.SUS.K/2014/PT-MDN.
2008 tanggal 21 Agustus 2008 yang ditandatangani oleh JHONNY SIAHAAN,SE selaku Ketua Verifikasi, Drs. POLTAK SIMANULLANG selaku anggota Verifikasi, JOSUA,SH selaku anggota Verifikasi, JHONNY SIAHAAN,SE selaku Kepala Dinas Perindag Kab. Simalungun, TUMPAK ARUAN,SH selaku Ketua Tim Pelaksana dan LIBRIS MULIA SIAHAAN,SE selaku Penyalur. (13) 3(tiga) lembar foto copy Akte Pendirian Usaha Dagang U.D.
N (14) 1(satu) lembar foto copy Salinan Keputusan Bupati Simalungun A Nomor : 188.45/503/2700/HO-PIT/2006 tentang D Izin Gangguna/HO Bupati Simalungun tanggal 10 Maret E2006. (15) 1(satu) lembar foto copy Surat Izin Usaha Perdagangan (SIUP) M Kecil Nomor : 0143/02.15/SIUP-PK/IV/2006 tanggal 28 April I 2006. G (16) 1(satu) lembar foto copy Tanda Daftar Perusahaan, Perusahaan G Perorangan Nomor : 021555103297 tanggal 28 April 2006. NKartu Tanda Penduduk atas nama (17) 1(satu) lembar foto copy I LIBRIS MULIA SIAHAAN,SE. T (18) 1(satu) lembar foto copy NPWP atas nama KNS.PHUDAN N JAYA. A pengganti besaran subsidi atas penyaluran minyak 15) Dokumen penagihan LSimalungun TA. 2008 Tahap III oleh Pelaku Usaha CV. goreng Kab. I WAHLADI / IRWAN LUBIS yang terdiri dari : D a) 1(satu) lembar Surat Perintah Pencairan Dana Nomor : 978387J/004/ A110 tanggal 23-10-2008 Tahun Anggaran 2008. G b) 1(satu) lembar Surat Perintah Membayar Nomor : 00097 tanggal 15PHUDAN JAYA Nomor : 15 tanggal 21 Maret 2005.
N
P
E
10-2008
yang
ditandatangani
oleh
Drs.
M.
IDRIS
selaku
Penandatangan SPM. c) (satu) lembar Daftar Rincian Permintaan Pembayaran tanggal Oktober 2008 yang ditandatangani oleh Dra. M. ELLY SILALAHI,MSi selaku Pejabat Pembuat Komitmen. d) 1(satu) lembar Surat Pernyataan Tanggung Jawab Belanja tanggal Oktober 2008 yang ditandatangani oleh Dra. M. ELLY SILALAHI,MSi selaku Pejabat Pembuat Komitmen.
Hal. 123 dari 129 Hal. Put. No.12/PID.SUS.K/2014/PT-MDN.
e) 1(satu) lembar Ringkasan Kontrak untuk kegiatan yang dananya dari Rupiah Murni tanggal
Oktober 2008 yang ditandatangani oleh Dra.
M. ELLY SILALAHI,MSi selaku Pejabat Pembuat Komitmen. f) 1(satu) lembar Daftar Rekapitulasi Ringkasan Perjanjian Kerjasama dan Tagihan Realisasi Penyaluran Subsidi Minyak Goreng DIPA Nomor : 0010.0/062-03.0/-/2008 tanggal 08 Maret 2008 yang ditandatangani oleh Dra. M. ELLY SILALAHI,MSi selaku Pejabat Pembuat Komitmen.
N berpenghasilan rendah yang berhak menerima subsidi minyakA goreng tahap II Kec. Jorlang Hataran. D 2) 1(satu) exemplar tanda terima atau daftar nama E keluarga berpenghasilan rendah yang berhak menerima subsidi minyak M goreng tahap III Kec. Jorlang Hataran. I 3) 1(satu) exemplar tanda terima atau daftar nama keluarga G berpenghasilan rendah yang berhak menerima subsidi minyak goreng G tahap II Kec. Dolok Panribuan. 4) 1(satu) exemplar tanda N terima atau daftar nama keluarga I berpenghasilan rendah yang berhak menerima subsidi minyak goreng T tahap III Kec. Dolok Panribuan. N berkas perkara. Tetap terlampir dalam 17) Uang senilai A Rp. 35.190.000,- (tiga puluh lima juta seratus sembilan Lrupiah). puluh ribu I Agar dirampas untuk Negara D 4. Membebankan Terdakwa untuk membayar biaya perkara sebesar Rp A5.000.-(Lima Ribu Rupiah) ; G 16) 1) 1(satu)
exemplar
tanda
terima
atau
daftar
nama
keluarga
NIV. Akta permintaan banding yang dibuat dan ditanda tangani oleh Panitera /
P
E
Sekretaris Pengadilan Tipikor Medan Nomor : 01/Akta.Pid.Sus.K/2014/PNMdn yang menerangkan bahwa pada tanggal 04 Februari 2014 Jaksa Penuntut Umum telah mengajukan permintaan banding terhadap putusan Pengadilan Negeri tersebut ;----------------------------------------------------------------
V. Akta permintaan banding yang dibuat dan ditanda tangani oleh Panitera / Sekretaris Pengadilan Tipikor Medan Nomor : 02/Akta.Pid.Sus.K/2014/PN-
Hal. 124 dari 129 Hal. Put. No.12/PID.SUS.K/2014/PT-MDN.
Mdn yang menerangkan bahwa pada tanggal 04 Februari 2014 Kuasa Hukum Terdakwa
telah mengajukan permintaan banding terhadap putusan
Pengadilan Negeri tersebut ;-----------------------------------------------------------------
VI. Relas pemberitahuan permintaan banding yang dibuat dan ditanda tangani oleh
Jurusita
Pengganti
Pengadilan
Negeri
Medan
Nomor
:
01/Akta.Pid.Sus.K/2014/PN-Mdn yang menerangkan bahwa pada tanggal 04 Februari 2014 Jaksa Penuntut Umum telah mengajukan permintaan banding
N mana telah diberitahukan dengan sempurna kepada Kuasa A Hukum Terdakwa pada tanggal 04 Februari 2014 ;-------------------------------------------D E VII. Relas pemberitahuan permintaan banding yang dibuat dan ditanda tangani oleh Jurusita Pengganti Pengadilan Negeri M Medan Nomor : I bahwa pada tanggal 04 02/Akta.Pid.Sus.K/2014/PN-Mdn yang menerangkan G permintaan banding Februari 2014 Jaksa Penuntut Umum telah mengajukan terhadap putusan Pengadilan Negeri tersebut, G dan permintaan banding mana telah diberitahukan dengan sempurna kepada Kuasa Hukum N I Terdakwa pada tanggal 10 Februari 2014 ;-------------------------------------------T VIII. Memori Banding tertanggal N 07 Maret 2014 diajukan oleh Penasihat Hukum Terdakwa yang diterima di Kepaniteraan Pengadilan Negeri A Medan pada L tanggal 07 Maret 2014, Memori Banding mana pada tanggal I telah disampaikan dengan sempurna kepada Jaksa Penuntut 07 Maret 2014 Umum D ;------------------------------------------------------------------------------------------A IX.G Memori Banding tertanggal 11 Maret 2014 diajukan oleh Jaksa Penuntut N Umum yang diterima di Kepaniteraan Pengadilan Negeri Medan pada terhadap putusan Pengadilan Negeri tersebut, dan permintaan banding
P
E
tanggal 12 Maret 2014, Memori Banding mana pada tanggal 12 Maret 2014 telah disampaikan dengan sempurna kepada Kuasa Hukum Terdakwa ;------X. Kontra Memori Banding tertanggal Maret 2014 diajukan oleh Kuasa Hukum Terdakwa yang diterima di Kepaniteraan Pengadilan Tinggi Medan pada tanggal 02 April 2014, Kontra Memori Banding mana pada tanggal 02 April 2014 telah dikirimkan kepada Panitera Sekretaris Pengadilan Negeri Medan
Hal. 125 dari 129 Hal. Put. No.12/PID.SUS.K/2014/PT-MDN.
dengan surat pengantar Nomor : W2-U/2130/HN.01.10/IV/2014 untuk diteruskan kepada Jaksa Penuntut Umum;---------------------------------------------XI. Surat pemberitahuan untuk mempelajari berkas perkara tanggal 03 Maret 2014 Nomor : W2.U1/3412/Pid.Sus.K.01.10/III/2014, yang menerangkan bahwa kepada Jaksa Penuntut Umum dan Terdakwa telah diberi kesempatan untuk memeriksa dan mempelajari berkas perkara Nomor : 77/Pid.Sus.K/2013/PN-Mdn, dalam tenggang waktu 7 (tujuh) hari setelah
N A ------- Menimbang, bahwa permintaan akan pemeriksaan dalam tingkat banding D oleh Terdakwa dan Jaksa Penuntut Umum tanggal 04 Februari 2014, telah E diajukan dalam tenggang waktu dan cara-cara serta memenuhi syarat-syarat Mbanding tersebut yang ditentukan oleh Undang-Undang, maka permintaan I secara formal dapat diterima ;-------------------------------------------------------------------G ------ Menimbang, bahwa Penasehat Hukum G Terdakwa telah mengajukan Memori Banding tanggal 07 Maret 2014,N yang pada pokoknya memohon : ----I T Tindak Pidana Korupsi pada Pengadilan - Membatalkan Putusan Pengadilan Negeri Medan tertanggal 29 Januari 2014 Nomor : 77/Pid.Sus.K/2013/PNN Mdn dalam perkara atas nama Terdakwa Jhonny Siahaan SE,Msi., dengan A segala akibat hukumnya ;--------------------------------------------------------------------- Menyatakan Terdakwa IL Jhonny Siahaan SE,Msi, tersebut diatas tidak terbukti bersalahD secara sah dan meyakinkan melakukan tindak pidana Korupsi sebagaimana A dakwaan Primair dan Subsidair ;------------------------------------------ Membebaskan Terdakwa Jhonny Siahaan SE,Msi, dari dakwaan Jaksa G Umum (Vrijspraak) atau setidak-tidaknya melepaskan Terdakwa dari N Penuntut segala tuntutan hukum ;-----------------------------------------------------------------------pemberitahuan tersebut ;---------------------------------------------------------------------
P
E
-
Mengembalikan harkat dan martabat serta nama baik Terdakwa : Jhonny Siahaan SE,Msi ;---------------------------------------------------------------------------------
- Membebankan biaya perkara kepada Negara ;------------------------------------------
------ Menimbang, bahwa Pengadilan Tinggi setelah memperhatikan dengan seksama Memori Banding dari Penasehat Hukum Terdakwa, yang ternyata tidak
Hal. 126 dari 129 Hal. Put. No.12/PID.SUS.K/2014/PT-MDN.
ada alasan-alasan hukum yang dapat mematahkan pertimbangan-pertimbangan Hakim Tingkat Pertama tersebut, dan alasan-alasan dalam Memori Banding tersebut telah dipertimbangkan Majelis Hakim Tingkat Pertama secara tepat dan benar, oleh karena itu alasan-alasan atau keberatan-keberatan yang diajukan oleh Penasehat Hukum Terdakwa tersebut haruslah dikesampingkan ;--------------
------ Menimbang, bahwa setelah Pengadilan Tinggi mempelajari dengan seksama berkas perkara dan Turunan Resmi Putusan Pengadilan Tipikor Medan
N banding dari Penasehat Hukum Terdakwa, Memori banding dari Jaksa penuntut A Umum serta Kontra memori banding dari Penasehat Hukum Terdakwa D maka Pengadilan Tinggi sependapat dengan pertimbangan Hakim Tingkat E Pertama dalam putusannya menyatakan bahwa Terdakwa Jhonny Siahaan SE,Msi., M terbukti secara syah dan meyakinkan bersalah melakukan tindak pidana I sebagaimana didakwakan kepadanya dan pertimbangan Hakim Tingkat Pertama G tersebut diambil alih dan dijadikan pertimbangan Pengadilan Tinggi sendiri G dalam memutus perkara ini didalam peradilan tingkat banding ;-----------------------N I ------ Menimbang, bahwa dengan mengambil alih pertimbangan-pertimbangan T hukum Hakim Tingkat Pertama tersebut dapat disetujui dan dipertahankan N oleh karena itu Putusan Pengadilan Tindak dalam Peradilan Tingkat Banding, A Negeri Medan tanggal 29 Januari 2014 Nomor Pidana Korupsi pada Pengadilan : 77/Pid.Sus.K/2013/PN-Mdn IL haruslah dikuatkan ;----------------------------------------D ------ Menimbang, bahwa oleh karena Terdakwa dinyatakan bersalah dan dijatuhi A hukuman, maka Terdakwa dibebani membayar biaya perkara dalam kedua G tingkat peradilan ;-----------------------------------------------------------------------------------N tanggal 29 Januari 2014 Nomor : 77/Pid.Sus.K/2013/PN-Mdn, serta Memori
P
E
------ Mengingat Pasal 3 Jo Pasal 18 Undang-Undang RI No. 31 Tahun 1999 tentang Pemberantasan Tindak Pidana Korupsi Jo dan Undang-Undang RI No. 20 Tahun 2001 Jo Pasal 55 ayat (1) ke-1 KUH. Pidana dan pasal-pasal dalam Undang-Undang No. 8 Tahun 1981 tentang KUHAP serta ketentuan-ketentuan lainnya yang bersangkutan ;----------------------------------------------------------------------
Hal. 127 dari 129 Hal. Put. No.12/PID.SUS.K/2014/PT-MDN.
MENGADILI : ------ Menerima permintaan banding dari Terdakwa Jhonny Siahaan SE,Msi. ;---------- Menguatkan putusan Pengadilan Tindak Pidana Korupsi pada Pengadilan Negeri Medan tanggal 29 Januari 2014 Nomor : 77/Pid.Sus.K/2013/PNMdn yang dimintakan banding ;---------------------------------------------------------------- Membebani biaya perkara kepada Terdakwa dalam kedua tingkat peradilan sedang ditingkat banding ditetapkan sebesar Rp 5.000,- (lima ribu rupiah) ;-
N ------ DEMIKIANLAH diputuskan dalam sidang permusyawaratan Hakim A Majelis pada hari : SELASA, tanggal 15 APRIL 2014 oleh Kami : H. D MACHMUD RACHIMI, SH.MH., Wakil Ketua Pengadilan Tinggi Medan sebagai EHakim Ketua Majelis, KAREL TUPPU, SH, MH, Hakim Tinggi Tipikor MPengadilan Tinggi Medan, Dr. MANGASA MANURUNG, SH, M. Kn, ROSMALINA SITORUS, SH, I MH dan SAZILI, SH, M. Si, masing-masing Hakim Ad Hoc Tipikor pada G Pengadilan Tinggi Medan sebagai Hakim-Hakim Anggota, yang ditunjuk G berdasarkan Penetapan Ketua Pengadilan Tinggi Medan tanggal 25 Maret 2014 Nomor : 89/Pen.Pid.Sus.K/2014/PT-MDN, IN untuk memeriksa dan mengadili perkara ini pada peradilan tingkat Tbanding, putusan mana telah diucapkan dalam sidang terbuka untuk umum pada hari : SENIN, tanggal 28 APRIL 2014 oleh Hakim Ketua MajelisN tersebut diatas dengan dihadiri oleh Hakim-Hakim Anggota dan dibantu A oleh HJ. YUDI AGUSTINI, SH, MH, Panitera Muda L Perdata sebagai I Panitera Pengganti pada Pengadilan Tinggi Medan, tanpa dihadiri oleh Jaksa Penuntut Umum dan Terdakwa maupun Penasehat Hukum D Terdakwa. -------------------------------------------------------------------------------------------A G NHakim-Hakim Anggota, Hakim Ketua Majelis,
P
E
TTD.
KAREL TUPPU, SH, MH.
TTD.
H. MACHMUD RACHIMI, SH.MH.
Hal. 128 dari 129 Hal. Put. No.12/PID.SUS.K/2014/PT-MDN.
TTD. Dr. MANGASA MANURUNG, SH, M.Kn.
TTD. ROSMALINA SITORUS, SH, MH.
N A
TTD.
D E
SAZILI, SH, M. Si.
Panitera Pengganti,
TTD.
I
M
G
G
IN T
HJ. YUDI AGUSTINI, SH, MH.
IL
N A
D
A
N
G
E
P
Hal. 129 dari 129 Hal. Put. No.12/PID.SUS.K/2014/PT-MDN.