KISI-KISI UTS 1 PRAKARYA TAHUN PELAJARAN 2014/2015 OCTOBER 2, 2014 BY USWATUN KHASANAH Berikut ini kisi-kisi soal Ulangan Tengah Semester Gasal Tahun Pelajaran 2014/2015
Nama Sekolah
:
SMP Negeri 22 Surakarta
Mata Pelajaran
:
Prakarya
Kelas
Kurikulum Acuan
:
:
VII (Tujuh)
Kurikulum 2013
Bentuk Soal
:
Pilihan Ganda, Uraian Singkat, Menjodohkan, dan Uraian Terstruktur
Jumlah Soal
:
50 Buir Soal
Kompetensi Ini (KI)
:
Menghargai dan menghayai ajaran agama yang dianutnya Menghargai dan menghayai perilaku jujur, disiplin, tanggungjawab, peduli (toleransi, gotong royong), santun, percaya diri, dalam berinteraksi secara efekif dengan lingkungan sosial dan alam dalam jangkauan pergaulan dan keberadaannya Memahami pengetahuan (faktual, konseptual, dan prosedural) berdasarkan rasa ingin tahunya tentang ilmu pengetahuan, teknologi, seni, budaya terkait fenomena dan kejadian tampak mata Mencoba, mengolah, dan menyaji dalam ranah konkret (menggunakan, mengurai, merangkai, memodiikasi, dan mem-buat) dan ranah abstrak (menulis, membaca, menghitung, menggambar, dan mengarang) sesuai dengan yang dipelajari di sekolah dan sumber lain yang sama dalam sudut pandang/teori
Kompetensi Dasar :
1.1
Menerima keberagaman produk pengolahan di daerah setempat sebagai anugerah Tuhan
2.1 Menunjukkan rasa ingin tahu dan sikap santun dalam menggali informasi tentang keberagaman produk pengolahan daerah setempat sebagai wujud cinta tanah air dan bangga pada produk Indonesia
2.2 Mengaplikasikan perilaku jujur, percaya diri, dan mandiri dalam merancang dan membuat produk pengolahan
2.3 Menunjukkan kemauan bertoleransi, disiplin dan bertanggung jawab dalam penggunaan alat dan bahan, serta telii dan rapi saat melakukan berbagai kegiatan pembuatan produk pengolahan
3.1 Memahami desain pembuatan dan pengemasan karya bahan alam berdasarkan konsep dan prosedur berkarya sesuai wilayah setempat.
4.1 Membuat karya kerajinan dan pengemasan dari bahan alam sesuai desain dan bahan alam yang ada di wilayah setempat
No
Indikator
Jumlah Soal
1.
Pengerian Biodiversitas1
2.
Menjelaskan hasil kerajinan dari daerah Plered (Jawa Tengah)
3.
Menjelaskan hasil kerajinan dari daerah Palu (Sulawesi Tengah) 2
4.
Menjelaskan hasil kerajinan dari daerah Kapuas (Kalimantan Tengah)
5.
Menyebutkan jenis bahan alam untuk kerajinan 1
6.
Menjelaskan daerah di Klaten yang menghasilkan kerajinan gerabah
7.
Menjelaskan daerah di Yogyakarta yang menghasilkan kerajinan gerabah 1
2
2
1
8.
Menjelaskan teknik pembentukan badan keramik secara manual 4
9.
Menjelaskan pengerian Glasir 1
10.
Menjelaskan suhu yang digunakan untuk proses pemberian lapisan pada keramik
11.
Menyebutkan yang bukan merupakan kerajinan dari serat alam 1
12.
Menyebutkan hasil produk kerajinan dari kayu 1
13.
Menjelaskan daerah di Jawa Tengah yang disebut sebagai Kota Ukir
14.
Menjelaskan moif yang digunakan sebagai ragam hias dari kalimantan 2
15.
Menjelaskan moif yang digunakan sebagai ragam hias dari Papua
16.
Menyebutkan contoh kerajinan yang terbuat dari bambu
17.
Menyebutkan contoh kerajinan yang terbuat dari kulit binatang 1
1
1
1
1
18. Menjelaskan bahan yang digunakan untuk membuat kerajinan seperi yang tercantum pada gambar (keris) 1 19.
Menjelaskan fungsi dari kemasan produk
1
20.
Menjelaskan proses perencanaan dalam membuat produk kerajinan
21.
Menjelaskan teknik yang digunakan untuk mengolah logam
22.
Menjelaskan teknik yang digunakan untuk mengolah batu alam 1
2
1
23. Menyebutkan nama biji-bijian dan bahan alam lain yang digunakan untuk membuat kerajinan seperi yang tercantum pada gambar 10 24.
Menjelaskan moif ragam hias dari Pekalongan 1
25.
Menjelaskan moif ragam hias dari Dayak
26.
Menjelaskan salah satu nama daerah penghasil kerajinan dari Batu Alam di Jawa Tengah 1
27.
Menjelaskan salah satu nama daerah penghasil kerajinan Batu Marmer 1
28.
Menjelaskan salah satu nama daerah penghasil kerajinan dari Batu Akik 1
29. Barat
Menjelaskan salah satu nama daerah penghasil kerajinan dari Kulit Bintang yang ada di Jawa 1
30.
Menjelaskan salah satu nama daerah penghasil Batu Warna di Indonesia 1
1
31. Menyebutkan 3 jenis serat alam yang dapat digunakan untuk kerajinan (selain enceng gondok) 1 32.
Menyebutkan 3 contoh hasil kerajinan yang terbuat dari bambu 1
33.
Menyebutkan 3 contoh hasil kerajinan yang terbuat dari Kulit Binatang
34.
Menyebutkan 5 prinsip-prinsip ergonomis
About these ads
1
1
Please download full document at www.DOCFOC.com Thanks