KEMENTERIAN
PERTANIAN
DIREKTORAT JENDERAL PRASARANA DAN SARANA PERTANIAN JALAN HARSONO
Nomor Lampiran Hal
KANTOR PUSAT KEMENTERIAN PERTANIAN GEDUNG 0 RM NOMOR 3 RAGUNAN PASAR MINGGU, JAKARTA SELATAN KODE POS 12550 TELEPON (021) 7816082, FAXSIMILE (021) 7816083
~9/RC. ~o/8.1 ;, /;2015
;}.IJ
November 2015
Berkas Undangan Pertemuan Konsolidasi Hasil Pembangunan PSP TA. 2015
Yth. Kepala Dinas Lingkup Pertanian Provinsi di Seluruh Indonesia
Dalam rangka mengevaluasi capaian kinerja, kemajuan dan kendala dalam pelaksanaan kegiatan prasarana dan sarana pertanian TA. 2015, Direktorat Jenderal Prasarana dan Sarana Pertanian akan menyelenggarakan Pertemuan Konsolidasi Hasil Pembangunan Prasarana dan Sarana Pertanian TA. 2015 pada: Hari Tanggal Tempat
: Senin-Rabu : 30 November sId 2 Desember 2015 : Hotel Sunan JI. Ahmad Yani No. 40, Solo, Jawa Tengah Tip. (0271) 731312
Untuk itu kepada Saudara diharapkan dapat menugaskan kepala Bidang yang menangani prasarana dan sarana pertanian untuk hadir dalam pertemuan dimaksud, dan mengisi Informasi kehadiran (sesuai lembar konfirmasi terlampir). Lembar konfirmasi agar dapat disampaikan paling lambat 26 November 2015 ke : Bagian Evaluasi dan Pelaporan Sekretariat Direktorat Jenderal Prasarana dan Sarana Pertanian Gedung 0 Lt. VIII Telp/Fax. (021) 7816086, email:
[email protected] Kanpus Deptan , JI. Harsono RM No.3 Jakarta Selatan Contact Person: Suhartati (08159784997) Perlu kami sampaikan bahwa dalam pertemuan ini panitia hanya menanggung biaya akomodasi dan konsumsi untuk 1 (satu) orang peserta, sedangkan transport PP ditanggung masing-masing peserta.
Saat pertemuan, peserta diminta sudah membawa bahan pantauan serapan anggaran dan prognosa serapan anggaran sampai Bulan Desember 2015 sesuai format yang sudah dikirimkan via surat Sesditjen PSP No. 871/RC.210/B.1/11/2015 tanggal 20 November 2015. Demikian kami sampaikan, atas perhatian dan kerjasamanya diucapkan terima kasih.
JADWAL PELAKSANAAN KONSOLIDASI HASIL PEMBANGUNAN PSP DIREKTORAT JENDERAL PRASARANA DAN SARANA PERTANIAN TA. 2015 So/a, Tangga/30 November - 2 Desember 2015 Narasumber/Pembahas
Materi I Acara
Waktu
Pemandu
Notulen
.-,~:c"
Senin 3Q.Nov·15
1400 - 1700 - 19 ~~ 1930 - 22 00
_-====__
_~_30
~__
Reqistras! Peserta _
Acara Pembu"aan,-,-c-,.--,~o-~~~'ka'!.!,!~ Indones,a Raya - Laporan Panitia --S-"!!l'p"u!~~~an - "pembukaan dan ~Q..@.@)1an
b=-~----*-'
~
~
!'1akan Malam
'________ .
Pan,t,a __ KetuB Psniiie !5ad/s Prop!£!§.!.1E'_Llen"8h D'lIenPSP
--=:--t--
~
------,
1
_
_
. ______~
. _ .._
_
_
--+_-
-t-
~-
------~~-----=f__---------===t=-- -----------P8nitia
----.------------------------=T---=
._.:..:.t:E~.b..:@rnah
-------f-------
------==--==
._
~
~::USi ._._::.-:::.-.::-----~-
.
Panitia p-';-;;rt,a
-
.
Selasa 1-Dec·15
f.
~~.CJ~_~:?_O __
~~-
0§c~~-10;O~--~-~c.-·:~-{r::i-ia~--;--~~~~~;-,;--D-it-ie--n-p-s-~--A---2-·01-i-------~~-=---~---------=-~-±-_--~~-_-----O.!!l-ir":~~P-_:------
~~~~
Pa~
~~:kus, 10.00 - 10.15 I ··-·-1D.i5~2~15--IP_;,;;;;;;iauan
.
~----
-s.-es-·(j-i-iien PSE'- -
Ur"Y..fuJ.~.!!20.2._. __ .._
~~~~~~~anti
Panitia -------S-PKP-----/"--
.---
-----Sesditjen PSP
\-----------+--------------
.~=_:_ '-'-""-=r"""'.""~;':""'" 30?=·1~_~~-=f-~alU·~~S;ITer;;;;a.;-Ttje-n-
f_~'W
~~~mpOk~ilayah
---
par~~~~E~
---.. ----.--f----------------+--..-----
...------
--.---. -----.--
Jawa, Baii,NTB
I
-
'""=--------·-----·--~=-=---E-=---
1-1-'---. ==t:
. ~ktU-r
----.-------
-=-
--------1
--u;;~S~-;rto-n-o--·
OwiInti Parna~ilEt;PlWindi Ir.Sumarmi, I --------. Sri Rahayu, Cindy FS, Owi UraySuhartono, SE. Ak Atmi, Eti P Wakildari OitjenTP, PPHP dan PPSDMP DirekiillPAi-i---;r.c;eloria MerryG, I Ir. M. Husni OwiIntiP, Kanti P, Windiya Wakildari DitjenTP. PPHP dan KP. Asep Nurcholik PPSDMP
~
Dir;kilirPukpe;;-;;~n
b. Kelornpokll Wilayah Sumatera dan Kalimantan
__--sesditj~_PS-P
~:~:j
-------------=1=--S;;sditjen PsP dan DirekturAlsi;;tan'j
--- --------------(-_._--
--.----~
Puji A -
Uray Suharlono
s :;;~-~~~~~--=----~---=--==~~~nit~-~-==~==t~~==--=---=t~~~i
12.15-13.00
---------------j--------------j-----------
f--------7.--Kelomp;;klll
Wilayah Malulu,MalukuUtara, NTT,Papua dan Papua Barat
t====~:=-t-~-.---------=--=---==---=---.--
--t
---!=~t--=~:o-19.30 - 22.00
. _}
··---+---------------\------------·-l-------------·-I
t--~=~~=-=t~==~===--,
17.30 _ 19.30
f~.--------.--
._
----t=.-.--------------
Istirahall Coffee Break dan Peng.waTan SP-KPDalam Rangka Pelaksanaan UPSUS-PAJALE'-
,----.------~-.--.-....
___________
..--~~---
ISH
0 MA
LanjutanWorkshop
==:::i:=P
Evaluasi Kine~a-=h-==-----------
--IOi;-ektur
Lahan dan OirekturPembiaya~---I-r
---I
·
-.--------
Rori Setiawan,
Andri Sonjaya,
Sumadi
j_~_==_=_=_____J
Panitia
.------.+_
~-
..Sr;-Hantcuo~---Ir. Rayhan Yomni Wakildari DitjenTP, PPHP dan PPSDMP
~
..----
I
-.------.------
_
~~--=~:~~=---I ,
----.-f------------.-
Parnani,Rori setiawan,Cindy FS, Kanti,DwiAtmi
Waktu Rabu 2-Dec-15 06"30 - 07.30 1--.07.30 - 10.30
10.30 - 11.30
Materi I Acara
"
•.....
~---
~. _""'_'.'0"
~-
Narasumber/Pembahas
•• ••• 0·· -~
Pemandu
-
--,.,., ,.,..
- --
Notulen
c
-"
r;,
-"-_.
-----_.
---~.'-"
Makan Pagi
-.- ""
..•;-<
--;--
Panrtia
Presentasi Hasil W-;'rkshop Evaluasi Kinerja oleh Pembahas
rnaslnq-rnasing kelompok
ACARA PENUTUPAN
------------ --
Pembacaan
Rumusan
Sementara
Penqarahan
dan Penutupan
Doa 12.00- ...
'",',
Makan slang dan Chek out
------- I--
salahsatu peserta daerah
1-Panitia
-- --
--
KEMENTERIAN PERTANIAN
DIREKTORAT JENDERAL PRASARANA
DAN SARANA PERTANIAN
KANTOR PUSAT KEMENTERIAN PERTANIAN GEDUNG D JALAN HARSONO RM NOMOR 3 RAGUNAN PASAR MINGGU. JAKARTA SELATAN KODE POS 12550 TELEPON (021) 7816082, FAXSIMILE (021) 7816083
Nomor Lampiran Hal
: llT/~C.~IO(a.,/tI/~~
~
November 2015
: 1 (S'~)
berkas : Form Pemantauan Serapan Anggaran
Yth. Kepala Dinas Lingkup Pertanian Provinsi di Seluruh Indonesia
Berkenaan dengan serapan anggaran Ditjen Prasarana dan Sarana Pertanian TA. 2015, bersama ini kami sampaikan bahwa serapan anggaran Ditjen PSP per tan9gal 13 November 2015 baru mencapai 54,12%. Mengingat waktu efektif serapan anggaran tinggal 3 minggu ke depan, bersama ini kami harapkan kepada Saudara untuk dapat menyampaikan progres serapan anggaran sesuai form terlampir. Data progres serapan diisi secara detail disertai dengan prognosa serapan anggaran per minggu dan progres serapan anggaran final, baik untuk Propinsi maupun Kabupaten/Kota. Kiranya Saudara dapat mengkoordinasikan pengisian form tersebut dan menyampaikan kepada Setditjen PSP cq Bagian Evaluasi dan Pelaporan setiap hari Kamis jam 12.00 WIB melalui email
[email protected]; cc:
[email protected]. Kami sampaikan bahwa form pemantauan serapan telah kami upload di website Ditjen PSP dan hasil pengisian form akan dijadikan bahan pembahasan dalam Konsolidasi Kegiatan Prasarana dan Sarana Pertanian Tahun 2015 pada awal Desember ini. Demikian kami sampaikan, atas perhatian dan kerjasamanya diucapkan terima kasih.
Tembusan Direktur Jenderal PSP
Tanggal :
Satker : Provinsi …
Jam :
Kinerja dan Prognosa kegiatan satker Dirjen PSP TA. 2015 No
Kegiatan
1 2 1 RJIT pupuk Benih (Padi dan Jagung) 2 Embung 2 SRI 3 Optimasi padi 4 Optimasi Jagung Pupuk Benih 5 PAT Kedelai 6 Seribu Desa Mandiri Benih 7 PHT/DPI Renovasi Gudang Gerdal OPT dan TNI Pengadaan Pestisida 8 Cetak sawah 9 Pengembangan Varietas Unggul 11 Puso 12 Alsintan Prapanen (Pusat) TR2 TR4 Pompa Transplanter 10 Alsintan Prapanen (TP Prop) TR2 Pompa Cultivator Traktor Roda 4 11 Alsintan Pasca panen Combine Harvester Power thresser multi guna Vertical dyer padi Vertical dyer Jagung Cornsheller BAD Dryer 12 RMU 13 BPSDM 1. Penyuluhan Pertanian 2. Pelatihan pertanian a. Kegiatan diklat teknis b. Pengembangan inkubator 3. pendidikan pertanian a. Pendampingan mahasiswa b. Dukungan sarpras pendidikan 14 PMT 15 Pendampingan Penyaluran Pupuk
Pagu Rp. 3
Kontrak/Realisasi
Di daftar ke KPPN
4
5
Blm Di daftar ke KPPN 6
Belum Dilaksanakan 7
Sisa Kontrak Penghematan Sisa Mati 9 8
Serapan (SP2D) Rp % 11 10
Softcopy Formulir Isian dapat di download pada website Ditjen PSP url = http://psp.pertanian.go.id/index.php/page/publikasi/254. Formulir yang sudah diisi dikirim melalui email ke :
[email protected] CC :
[email protected] ,
[email protected]
TOTAL
Page 1 of 2
PROGNOSA Rp 12
% 13
Defisit
Keterangan
14
15
BATAS PROSES PENCAIRAN ANGGARAN LS : 16 Desember TUP : 7 Desember
PETUNJUK PENGISIAN TABEL Kolom ( 3 ): nilai pagu sesuai revisi terakhir, ditulis dalam rupiah. Kolom ( 4 ): diisi dengan nilai sejumlah kontrak yang sudah dilaksanakan, ditulis dalam rupiah. Kolom ( 5 ): diisi sejumlah nilai kontrak yang belum dibayar, dan telah didaftarkan ke KPPN. Ditulis dalam rupiah. Kolom ( 6 ): diisi sejumlah nilai kontrak yang belum dibayar dan belum didaftarkan ke KPPN. Diisi dalam rupiah. Kolom ( 7 ): a. Pengadaan : diisi sejumlah nilai rencana kontrak yang akan dilaksanan. Ditulis dalam rupiah. b. Bansos: diisi dengan formula : PAGU - Realisasi (SP2D). Ditulis dalam rupiah. Kolom ( 8 ): diisi dengan formula: PAGU - Kontrak/Realisasi yang telah memenuhi volume PAGU. Ditulis dalam rupiah. Rencana penggunaan dari penghematan agar dijabarkan pada kolom keterangan ( 15 ). Kolom ( 9 ): diisi dengan formula: PAGU - Kontrak/Realisasi yang telah memenuhi volume PAGU yang akan disetor ke kas negara. Ditulis dalam rupiah. Kolom ( 10 ): diisi sejumlah pembayaran SP2D. Ditulis dalam rupiah Kolom ( 12 ): Diisi dengan perkiraan penyerapan anggaran sampai dengan tanggal 16 Desember 2015. ditulis dalam rupiah. Kolom ( 14 ): diisi sejumlah kekurangan PAGU akibat revisi DIPA. Ditulis dalam rupiah. Kolom ( 15 ): diisi penjabaran proses, progres yang dilaksanakan.
Page 2 of 2