SURAT KEPUTUSAN DEWAN JURI LOMBA FOTOGRAFI Nomor : 01/Kpts/DJLF/XII/2014 Tentang PENETAPAN PEMENANG dan NOMINATOR LOMBA FOTOGRAFI TINGKAT SMU/SMK/SEDERAJAT se KOTA BATAM TAHUN 2014
Menimbang
: a. Bahwa dalam rangka Hari Jadi ke- 185 Batam, Pemerintah Kota Batam melalui Bagian Humas Setdako Batam menggelar lomba foto untuk siswa/I SMA/SMK/Sederajat se Kota Batam, dengan tema Colourfull Batam. b. Bahwa melalui kegiatan lomba fotografi diharapkan dapat memberikan edukasi sejak dini kepada murid-murid Sekolah Menengah Atas (SMA), Sekolah Menengah Kejuruan (SMK) Sederajat se Kota Batam agar memiliki kreatifitas di bidang seni fotografi. c. Bahwa untuk menetapkan pemenang dan nominator lomba dimaksud, perlu ditetapkan dengan Keputusan Dewan Juri Lomba.
Mengingat
:
Hasil rapat Panitia dengan Dewan Juri pada hari Senin, tanggal 8 Desember 2014.
Memperhatikan
:
Hasil penilaian berdasarkan kriteria penilaian yang meliputi Komposisi, Lighting, Warna, Moment, Keserasian Tema dan Sub Tema serta Kualitas Gambar dengan tema Colourfull Batam
Memutuskan
:
Menetapkan
:
1. Pemenang I, II dan III serta 10 Nominator lomba fotografi tingkat SMA/SMK/Sederajat dalam rangka Hari Jadi ke- 185 Batam sebagaimana tersebut dalam Lampiran Surat Keputusan ini. 2. Kepada para pemenang lomba akan diberikan hadiah berupa uang tunai, piala dan piagam penghargaan. Demikianlah surat keputusan ini dibuat dengan sebenarnya dan keputusan dewan juri bersifat mutlak serta tidak dapat diganggu gugat. Hal-hal lainnya yang berkaitan dengan hak-hak pemenang diserahkan sepenuhnya kepada Panitia Pelaksana.
Ditetapkan di : Batam Pada tanggal : 17 Desember 2014 Dewan Juri Lomba 1. Tundra Laksamana : Ketua
:
2. Willy Brondus
: Anggota
:
3. Irwansyah
: Anggota
:
Mengetahui : Kepala Bagian Humas Setdako Batam,
Drs. ARDIWINATA Pembina Tingkat I NIP. 19690629 198909 1 001
LAMPIRAN
: SURAT KEPUTUSAN DEWAN JURI LOMBA FOTOGRAFI TAHUN 2014 Nomor Tanggal Tentang
: 01/Kpts/DJLF/XII/2014 : 17 Desember 2014 . : Penetapan Pemenang Lomba Fotografi Tingkat SMU/SMK/Sederajat se Kota Batam Tahun 2014 __________________________________________________
Juara 1 : Judul
: Pesona Kue Semprong
Nama
: Ath Thaariq E A W
Sekolah
: SMA Negeri 3 Batam
Hadiah
: Uang Tunai sebesar Rp 3.000.000 (Tiga Juta Rupiah) + Piala + Piagam Penghargaan
Juara 2 Judul
: Penawar Rindu (Belakang Padang)
Nama
: Eis Fitri Yanti
Sekolah
: MA. Amanatul Ummah
Hadiah
: Uang tunai sebesar Rp 2.000.000 Piala + Piagam Penghargaan
(Dua Juta Rupiah) +
Juara 3 Judul
: Berjalan Menuju Kedamaian
Nama
: I Gusti Agung Made
Sekolah
: SMA Negeri 3 Batam
Hadiah
: Uang tunai sebesar Rp 1.000.000 (Satu Juta Rupiah) + Piala + Piagam Penghargaan
10 NOMINATOR LOMBA Nominator 1 Judul
: Belusukan Kota Batam
Nama
: Achmad Kurniawan
Sekolah
: SMK Multistudi High School
Hadiah
: Souvenir + Piagam Penghargaan
Nominator 2 Judul
:
Nama
:Alfat
Sekolah
: SMK Kolese Tiara Bangsa
Hadiah
: Souvenir + Piagam Penghargaan
Nominator 3 Judul
: Pasar Malam
Nama
: Ananda Rahma Adnan Demoe
Sekolah
: SMK Negeri 1 Batam
Hadiah
: Souvenir + Piagam Penghargaan
Nominator 4 Judul
: Harmonisasi Sunset
Nama
: Ath Thaariq E A W
Sekolah
: SMA Negeri 3 Batam
Hadiah Nominator 5 Judul
: Souvenir + Piagam Penghargaan
Nama
: Astaka dan Masjid Raya, Nuansa Islam di Tanah Melayu : Debby Zalina
Sekolah
: SMA Negeri 1 Batam
Hadiah
: Souvenir + Piagam Penghargaan
Nominator 6 Judul Nama
: Perih Payah Nelayan Dalam Menghadapi Segala Rintangan : Erick Heng
Sekolah
: SMK Maitreyawira
Hadiah
: Souvenir + Piagam Penghargaan
Nominator 7 Judul
: Demi Anak dan Istri
Nama
: Rijki Budiman
Sekolah
: SMK Negeri 1 Batam
Hadiah
: Souvenir + Piagam Penghargaan
Nominator 8 Judul Nama
: Batam Centre di Pagi Hari dari Puncak WTB Bukit Clara : Ronei Gunawan
Sekolah
: SMA Negeri 3 Batam
Hadiah
: Souvenir + Piagam Penghargaan
Nominator 9 Judul
: Air Kehidupan_Air Terjun Muka Kuning
Nama
: Ryan Eka Syahputra
Sekolah
: SMA Negeri 3 Batam
Hadiah
: Souvenir + Piagam Penghargaan
Nominator 10 Judul
: Pembangunan Kota Batam
Nama
: Sudjatmiko Hutabarat
Sekolah
: SMK Multistudi High School
Hadiah
: Souvenir + Piagam Penghargaan
Batam, 17 Desember 2014 Dewan Juri Lomba, 1. Tundra Laksamana
: Ketua
:
2. Willy Brondus
: Anggota
:
3. Irwansyah
: Anggota
:
Mengetahui : Kepala Bagian Humas Setdako Batam,
Drs. ARDIWINATA Pembina Tingkat I NIP. 19690629 198909 1 001
Komentar Dewan Juri Juara I Saya tidak menyangka, foto itu diabadikan oleh pelajar SMA, terutama foto Juara I itu begitu sempurna. Dari segi komposisi, tonal (warna), lighting, moment dan kualitas fotonya. Saya seakan berada di depan si Ibu yang ramah itu, yang menjamu saya dengan kue semprongnya. Sebuah potret yang menggambarkan keramahan warga Batam. Dan Saya lebih terkejut ternyata di Batam ada pembuat kue semprong. Saya fikir itu di Jawa, Anda layak juara.
(Tundra L)
Juara II Foto ini menggambarkan city view Belakang Padang dengan sudut bidik pengambilan foto yang sangat dinamis, dilihat dari komposisi serta cropping yang pas. Cocok sekali dengan judulnya “Penawar Rindu,” sehingga bagi siapa saja yang pernah berkunjung ke sini akan ingat dan rindu begitu melihat foto ini. (Willy Brondus)
Juara III Batam adalah miniaturnya Indonesia yang mempunyai berbagai suku, ras dan agama. Inilah gambaran Batam dalam nuansa budaya dan keagamaannya yang dipayungi oleh Budaya Melayu. (Irwansyah)