08. STANDAR PELAYANAN IZIN LOKASI (IL) KANTOR PELAYANAN PERIZINAN TERPADU KOTA CIMAHI
No. 1.
Komponen Dasar Hukum
Uraian - Peraturan Menteri Negara Agraria / Kepala BPN Nomor 2 tahun 1999 tentang Izin Lokasi; - Keputusan Menteri agraria/ Kepala Badan Pertanahan Nasional No 22 tahun 1993 tentang petunjuk pelaksanaan pemberian izin lokasi dalam rangka pelaksanaan peraturan Menteri Negara Agraria/Kepala Badan Pertanahan Nasional Nomor 2 tahun 1993 tentang tata cara memperoleh izin lokasi dan hak atas tanah bagi perusahaan dalam rangka penanaman modal - Peraturan Daerah Kota Cimahi No 16 Tahun 2012 tentang Penyelenggaraan Perizinan Pemanfaatan Ruang.
2.
Maksud dan tujuan
- Izin yang diberikan dengan maksud penguasaan atas tanah/lahan - Lahan/Tanah belum dikuasai
3.
Klasifikasi/ sasaran
Izin lokasi diberikan untuk pemanfatan ruang yang lebih besar dari 1 (satu) hektar untuk kegiatan bukan pertanian dan lebih besar dari 25 (dua puluh lima) hektar untuk kegiatan pertanian;
4.
Persyaratan
Terlampir pada Lampiran II
5.
Sistem, mekanisme dan prosedur
Terlampir pada Lampiran I
6.
Jangka Waktu Penyelesaian
14 (empat belas) hari kerja
7.
Pemberi pertimbangan
Bapeda melalui BKPRD (Badan Koordinasi Penataan Ruang Daerah) Kota Cimahi
8.
Biaya/tarif
Tidak ada (gratis)
9.
Produk Pelayanan
Dokumen Izin: Kertas HVS 100 gram, Kop Garuda, Cap Basah sebelah kiri, Tanda tangan Walikota Cimahi
10.
Masa berlaku
- Luas Tanah ≥ 25 Ha 1 Tahun; - Luas Tanah > 25 S.d 50 Ha 2 Tahun - Luas Tanah > 50 Ha 3 Tahun
11.
Sarana, prasarana dan/atau fasilitas
Terlampir pada Lampiran III
12.
Kompetensi Pelaksana
a. Jenjang pendidikan : -
Minimal Diploma III , diutamakan Jurusan Planologi/Teknik Sipil/Arsitektur /Lingkungan (Front Office)
-
Minimal Diploma III , diutamakan Jurusan Ilmu
41
No.
Komponen
Uraian Komputer/Informatika (Back Office) b. Pelatihan : Diklat PTSP c. Pangkat : minimal Penata Muda, III/a d. Jabatan
13.
Pengawasan Internal
: Fungsional Umum
- Kepala Seksi Pelayanan (Front Office) - Kepala Seksi Pengolahan dan Pelaporan (Back Office) - Kepala Seksi Informasi dan Pengaduan
Pelaksanaan pengawasan tertulis melalui lembar kendali dan uraian proses berkas pada map berkas izin 14.
Jumlah Pelaksana
- 3 orang (Front Office) - 1 orang (Back Office)
15.
Jaminan Pelayanan
Janji Pelayanan
16.
Jaminan keamanan dan keselamatan pelayanan
Barcode System dalam dokumen izin, kunci pintu digital
17.
Evaluasi kinerja Pelaksana
Lembar Kerja Evaluasi Kinerja Pelaksana
42
43
LAMPIRAN II PERSYARATAN IZIN LOKASI a. surat permohonan izin lokasi materai;
yang ditandatangani oleh pemohon diatas
b. KTP pemohon; c. NPWP; d. gambar kasar sketsa tanah yang dimohon; e. informasi status tanah rekap data tanah; f.
layout detail rencana pembangunan;
g. pernyataan kesanggupan akan memberi ganti rugi dan atau menyediakan tempat penampungan bagi pemilik tanah (bermaterai); h. uraian rencana proyek yang akan dibangun; i.
surat persetujuan Presiden atau BKPM (bagi PMA atau surat persetujuan prinsip dari Instansi teknis bagi non PMA;
j.
surat keterangan yang menyatakan pemohon terdaftar sebagai anggota REI bagi perusahaan perumahan;
k. akte pendirian perusahaan dan surat pengesahan dari Menteri Kehakiman; l.
surat pernyataan mengenai tanah yang perusahaan lain yang satu grup dengannya;
sudah
dikuasai/dimiliki
oleh
m. surat kuasa pengurusan izin lokasi hanya diberikan kepada orang yang namanya tercantum didalam akte perusahaan dan harus bermaterai serta dilampiri fotocopy KTP pemberi kuasa dan penerima kuasa.
44
Lampiran III: Sarana/Prasarana/Fasilitas Pendukung Pelayanan
UNIT SATUAN KERJA RUANGAN
No. Urut
: KANTOR PELAYANAN PERIZINAN TERPADU : SEKSI PELAYANAN : LOKET 1
Nama Barang / Jenis Barang
Model
Ukuran
Bahan
No. Kode Barang
Jumlah Barang
1
Kursi kerja
Frontline
-
Plastik, Kain, Metal dll
02.06.02.01.30.
2
2
Meja Tulis / Rapat
½ Biro
-
Kayu
02.06.02.01.48
4
3
Printer
Laserjet
-
metal,plastik dll
02.06.03.04.08.
1
4
Jaringan Komputer
LAN & internet
-
metal,plastik dll
02.06.03.06.06
1
5
Filling Cabinet
4 laci
-
Besi
02.06.01.04.04
2
6
Kursi Kerja (tanpa sandaran tangan)
-
-
Plastik, Kain, Metal dll
02.06.02.01.30
2
7
Komputer PC (OS & Office License)
Desktop
-
metal,plastik dll
02.06.03.02.01.
3
8
UPS / Stabilizer
10 A, 1200 Watt
-
Besi , plastik / Elektronik
02.07.01.01.52.
1
9
Kamera Digital
7,1 MP, 2,5"
-
Besi , plastik / Elektronik
02.07.01.02.03.
1
10
Multimedia Card PPTSP
Flip
1 GB
Besi , plastik / Elektronik
02.06.03.03.12.
1
11
Pesawat Telepon Digital
PABX
-
Metal, Plastik dll
02.07.02.01.11.
1
12
Meteran digital
Laser, 60 m
-
Metal/plastik
02.04.03.01.31.
3
13
Global Positioning system (GPS)
Colorada A 300 (Oregon)
2,4"x5,5"x1,4"
Besi , plastik / Elektronik
02.04.03.01.71
3
Catatan: Standar Sarana/Prasarana/Fasilitas tersebut di atas digunakan bersama untuk pelayanan 4 jenis izin di loket 1.
45