TUGAS ARSIKOM Nvidia – SLI
AGA SURYA TIMUR 13111011 22 FTI
KATA PENGANTAR Puji syukur penyusun panjatkan ke hadirat Tuhan, karena berkat rahmat-Nya saya bisa menyelesaikan makalaht tentang Nvida SLI. Makalah ini diajukan guna memenuhi tugas mata kuliah Arsitektur komputer. Kami mengucapkan terima kasih kepada semua pihak yang telah membantu sehingga makalah ini dapat diselesaikan tepat pada waktunya. Makalah ini masih jauh dari sempurna, oleh karena itu, kritik dan saran yang bersifat membangun sangat kami harapkan demi sempurnanya makalah ini. Semoga makalah ini memberikan informasi bagi masyarakat dan bermanfaat untuk pengembangan wawasan dan peningkatan ilmu pengetahuan bagi kita semua.
DAFTAR ISI HALAMAN JUDUL ................................................................................................................. I KATA PENGANTAR .............................................................................................................. II DAFTAR ISI........................................................................................................................... III BAB 1 PENDAHULUAN.......................................................................................................... 1 LATAR BELAKANG ............................................................................................................... 1 RUMUSAN MASALAH ........................................................................................................... 1 BAB 2 PEMBAHASAN ............................................................................................................ 2 DEFINISI NVIDIA SLI............................................................................................................. 2 CARA KERJA SLI.................................................................................................................... 3 KEUNGGULAN KEKURANGAN ............................................................................................ 4 BAB 3 KESIMPULAN DAN SARAN........................................................................................ 5 DAFTAR PUSTAKA ................................................................................................................ 6
LATAR BELAKANG Computer saat ini berkembang sangat pesat. Mulai dari design , hardware dan software semua berkembangang kian hebat. Design computer yang dulu hanya sederhana kini mulai terlihat ganas dengan berbagai variasi bentuk dan keren. Hardware yang dulunya terbatas kini mulai stok tak terkendali dan mempunyai funsi yang maksimal. Software kini mulai beragam dan sangat membatu pekerjaan manuasia. Perkembangan computer tidak terlepas dengan kemampuan grafis yang mumpuni. Terdapat 2 pesaing yang Saling menawarkan produk keunggulan nya yang sangat hebat dari NVIDIA hingga ATI. NVIDA mengeluarrkan SLI sedangkan ATI dengan Crossfire. Tidak dipungkiri para gamers sekarang dimanjakan oleh kedua produk ini . Terlebih NVIDIA siapa yang tidak mengenal NVIDA . Para gamers pasti mengenalnya dan pasti pernah merasakan sensasi menggunakan nya terlebih teknologi terbarunya yaitu SLI
Rumusan masalah Apa itu SLI? Bagaimana cara kerjanya? Keunggulan dan kelemahan SLI?
DEFINISI SLI Teknologi ini awalnya dikembangkan oleh 3dfx, pada tahun 1998 untuk Voodoo2. pengertian awal dari SLI ini adalah Scan Line Interleaving, cara kerjanya pun berbeda dengan SLI sekarang. Masing-masing GPU mengerjakanline yang berbeda. Bisa dibilang GPU1 mengerjakan line ganjil, dan GPU2 mengerjakan line genap. Barulah pada tahun 2004 nVIDIA membeli 3dfx, sekaligus teknologi SLI nya, dengan beberapa pembaruan konsep hingga menjadi SLI (Scalable Link Interface) yang dikenal sekarang. Pada konfigurasi SLI, video card dihubungkan melalui SLI bridge, sebagai media pertukaran informasi. Kebanyakan komunikasi antar video card memang tidak melalui bus PCI-Express. Sehingga bus bandwithdari PCI-Express tidak terlalu berpengaruh banyak. Pada awal nVIDIA mengenalkan SLI, salah satu syarat utama adalah dengan menggunakan du video card yang identik, baik itu untuk jeni GPU, dengan clock GPU yang sama, VRAM clock dengan jenis RAM yang sama, dan kemungkinan juga merek yang mengeluarkan video card tersebut. Namun seiring perkembangan, syarat untuk menggunakan SLI menjadi sedikit lebih mudah. Mulai dari driver nForce 8.xx, sudah tidak perlu lagi menggunakan dua video card yang identik. Namun tetap diharuskan menggunakan GPU yang sama. Saat ini SLI tidak lagi hanya menggabungkan dua video card saja. Dengan mulai diperkenalkannya Quad SLI dan 3-Way SLI. Namun tidak semua Video card nVIDIA dapat dimanfaatkan untuk semua jenis SLI. Untuk Quad SLI , bukan berarti menggunakan empat video card yang dipasang bersamaan pada motherboard. Konfigurasi ini dilakukan dengan cara menggunakan dua video card yang masingmasing menggunakan dua GPU, contohnya Geforce 7950GX2 atau Geforce 9800GX2.Sedangkan, untuk 3-Way SLI juga tidak dapat dilakukan oleh semua video card. Untuk sementara ini video card yang mendukung konfigurasi ini adalah video card yang tergolong kelas atas seperti Geforce 8800GTX, Geforce 8800ultra dan lain-lain. Ini disebabkan bridge konektor baru yang digunakan, yang hanya dimiliki video card kelas atas saja.
Cara kerja SLI
adalah dengan menggunakan algoritma perangkat lunak dan logika skalabilitas berdedikasi pada masing- masing GPU NVIDIA. Dengan memakai NVIDIA® SLI™ Technology akan diperoleh 2 kali performa jika memasang 2 VGA Card dan 2.8 kali performa bila menggunakan 3 VGA Card, dibanding solusi grafis tunggal. Terdapat fitur SLI Antialiasing yaitu sebuah mode rendering baru mandiri yang menawarkan sampai dua kali lipat kinerja dengan memisahkan beban kerja diantara 2 VGA Card. Jika SLI Antialiasing ini diaktifkan maka akan diperoleh dua pilihan yaitu SLI 8x dan SLI 16x. Pada sebuah sistem Q uad SLI bahkan mampu hingga SLI 32x. Teknologi NVIDIA® SLI™ juga support penggunaan Multi-Monitor 2-way, 3-way dan konfigurasi SLI Quad. Multi-Monitor dapat diaktifkan melalui NVIDIA Control Panel. Teknologi NVIDIA® SLI™ dapat diaktifkan pada setiap aplikasi game, termasuk aplikasi game OpenGL dan Direct 3D. Teknologi NVIDIA® SLI™ mampu memberikan kinerja scaling 3D rendering frame, baik menggunakan AFR (Alternative Frame Rendering) maupun SFR (Split Frame Rendering). Teknologi NVIDIA® SLI™ telah mendukung PC berbasis Sistem Operasi :
Windows XP 32-bit Windows XP 64-bit Windows Vista 32-bit Windows Vista 64-bit Windows 7 32-bit Windows 7 64-bit Linux 32-bit Linux 64-bit (AMD-64/EM64T)
KEUNGGULAN DAN KEKURANGAN SLI Keunggulan -Tentu meningkatkan performa pada saat gaming. Terutama saat memakai 3 monitor atau lebih yg memiliki resolusi full HD atau lebih tinggi. -menambah bench
kekurangan - banyak game yang tidak support dengan konfigurasi SLI yang dimana bahkan untuk saat men test quad CF biasanya reviewer hanya membenchmark nya dengan software 3D mark 11 karena memang software tersebut yang support paling baik untuk quad CF software lain kadang belum optimal - lebih boros di bandingkan dengan vga yang memakai dua gpu dalam satu card yang dimana sebagai gambaran vga nvidia gtx 690 yang memakai 2 buah gpu yg sama dengan gtx 680 (GK 104) dalam satu vga card membutuhkan daya sekitaran 429 watt saat full load sedangkan nvidia gtx 680 SLI butuh sampai 570 w saat full load
KESIMPULAN DAN SARAN
Kebanyakan komunikasi antar video card memang tidak melalui bus PCI-Express. Sehingga bus bandwithdari PCI-Express tidak terlalu berpengaruh banyak. Pada awal nVIDIA mengenalkan SLI, salah satu syarat utama adalah dengan menggunakan du video card yang identik, baik itu untuk jeni GPU, dengan clock GPU yang sama, VRAM clock dengan jenis RAM yang sama, dan kemungkinan juga merek yang mengeluarkan video card tersebut dan perlu di ingat bahwa tidak semua jenis VGA Card Nvidia mendukung teknologi SLI ada yang mendukung dan tidak dan untuk saat ini sudah banyak VGA Card Nvidia yang mendukung SLI dengan harga yang bervariasi tentunya tapi lebih baik mengunakan single Card saja pilih VGA Card Nvidia yang kelah High End itu seduh cukup kalau untuk sekedar barmain game saja ^^ dari pad SLI harga nya 2x lipat VGA dan mengkin akan lebih mahal di banding VGA Card High End.
DAFTAR PUSTAKA http://neweby.blogspot.com/2011/07/pengertian-nvidia-sli.html http://r-tect.blogspot.com/2012/11/apa-itu-sli-dan-crossfire.html http://neweby.blogspot.com/2011/07/pengertian-nvidia-sli.html http://indraqubonz.blogspot.com/2011/07/cara-membuat-pc-sli-gaming-rig-murah.html