perpustakaan.uns.ac.id
digilib.uns.ac.id
TINJAUAN PEMILIHAN KEPALA DAERAH YANG BERSIH (STUDI TERHADAP PEMILIHAN GUBERNUR DKI JAKARTA)
Penulisan Hukum (Skripsi)
Disusun Dan Diajukan Untuk Melengkapi Persyaratan Guna Meraih Derajat S1 Dalam Ilmu Hukum Pada Fakultas Hukum Universitas Sebelas Maret Surakarta
Oleh: Arif Budi Prasetyo E0008017
FAKULTAS HUKUM UNIVERSITAS SEBELAS MARET SURAKARTA 2013 commit to user i
perpustakaan.uns.ac.id
digilib.uns.ac.id
commit to user ii
perpustakaan.uns.ac.id
digilib.uns.ac.id
commit to user iii
perpustakaan.uns.ac.id
digilib.uns.ac.id
commit to user iv
perpustakaan.uns.ac.id
digilib.uns.ac.id
ABSTRAK Arif Budi Prasetyo. E0008017. 2013. TINJAUAN PEMILIHAN KEPALA DAERAH YANG BERSIH (STUDI TERHADAP PEMILIHAN GUBERNUR DKI JAKARTA). Fakultas Hukum Universitas Sebelas Maret Surakarta. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui kesesuaian pelaksanaan pemilihan umum kepala daerah, khususnya pemilihan Gubernur dan Wakil Gubernur Provinsi DKI Jakarta dengan peraturan perundang-undangan yang berlaku. Dalam penelitian ini penulis menggunakan jenis penelitian hukum empiris untuk memberikan gambaran atau pemaparan atas subjek dan objek penelitian yang berkaitan dengan proses pelaksanaan pemilihan umum kepala daerah. Sumber data penelitian diperoleh dari data primer dan data sekunder. Analisis data dilakukan secara kualitatif dengan menggunakan interaktif model yang mana komponen reduksi data dan penyajian data dilakukan bersama dengan proses pengumpulan data. Setelah data terkumpul maka ketiga komponen tersebut berinteraksi dan apabila kesimpulan dirasakan kurang, maka perlu dilakukan verifikasi atau penelitian ulang dengan cara mencari data tambahan dari lapangan. Hasil penelitian menunjukan bahwa pelaksaanaan pemilihan umum kepala daerah untuk memilih Gubernur dan Wakil Gubernur DKI Jakarta telah berjalan sesuai dengan tahapan-tahapan yang diatur dalam peraturan perundang-undangan. Namun belum dapat dikatakan bersih didalam tahapan kampanye, karena masih ada beberapa pelanggaran yang tidak ditindak sesuai dengan peraturan yang berlaku. Penulis menyarankan agar hambatanhambatan yang muncul saat proses pemilihan umum dituntaskan, agar tidak semakin berlarut dan mengganggu proses pelaksanaan pemilihan umum. Kata kunci : pemilihan umum kepala daerah, bersih, Provinsi DKI Jakarta
commit to user v
perpustakaan.uns.ac.id
digilib.uns.ac.id
ABSTRACT Arif Budi Prasetyo. E0008017. A Review of The Clean Election of Regional Head (A Case Study of Jakarta’s Governor Election). 2013. Faculty of Law. Sebelas Maret University Surakarta. This research aims to find out the compatibility of the implementation of general election of the Regional Head with the legislation in force, specifically for the case of the election of the Governor and Deputy Governor of DKI Jakarta. This is an empirical legal research in which the author provides a disclosure of the subject and object of this research related to the implementation of the Regional Head election. The source of data used in this research obtained from the primary and secondary data. The qualitative method is applied for analyzing the data and it is done by employing the interactive model. It means that the component of data reduction and the presentation of the data are done at the same time in the process of the data collection. Later on after the data collected, all of those three components interact so that the conclusion can be achieved. Then, if the conclusion is not like what is expected by the author, thus it needs to conduct verification and a reexamination done by recompiling the data from the source. The findings of the research are the implementation of general election of the Regional Head in electing the Governor and the Deputy Governor of DKI Jakarta is in accordance with the stages set in the legislation. However, in the campaign stage, it cannot be categorized as a clean campaign; there are some violations which are not treated in accordance with the regulations. Therefore, it is suggested that the obstacles appeared in the process of general election should be overcome immediately so that it does not ruin the general election process. Keywords : Elections of regional heads, clean, Jakarta
commit to user vi
perpustakaan.uns.ac.id
digilib.uns.ac.id
MOTTO ”Bacalah dengan (menyebut) nama Tuhanmu Yang menciptakan” (Q:S Al-Alaq : 1) “Revolusi adalah mencipta!” (Tan Malaka – Aksi Massa) “Seorang terpelajar harus juga belajar berlaku adil sudah sejak dalam pikiran, apalagi perbuatan” (Pramoedya Ananta Toer – Bumi Manusia : 59) “Berbahagialah dia yang makan dari keringatnya sendiri bersuka karena usahanya sendiri dan maju karena pengalamannya sendiri” (Pramoedya Ananta Toer – Bumi Manusia : 39) ”Dan mencintai tanah air Indonesia dapat ditumbuhkan dengan mengenal Indonesia bersama rakyatnya dari dekat” (Soe Hok Gie) “Tidak akan ada hasil jika tidak ada proses” (Arif Budi Prasetyo)
commit to user vii
perpustakaan.uns.ac.id
digilib.uns.ac.id
PERSEMBAHAN
Skripsi ini penulis persembahkan kepada: 1. Allah SWT yang selalu memberikan rahmat, karunia dan hidayah-Nya. 2. Nabi Muhammad SAW, sebagai junjungan dan suri tauladan penulis dalam mengarungi hidup ini. 3. Ayah dan Ibu tercinta yang telah memberikan kasih sayang dan doa’nya. 4. Diriku sendiri yang telah mau dan mampu berusaha untuk mengembangkan diri. 5. Adik-adik ku yang sangat aku sayangi dan seluruh keluarga besar ku atas perhatian dan semangatnya. 6. Seluruh orang-orang yang saya sayangi, terutama cintaku. 7. Teman-temanku yang selalu mendukung atas penulisan skripsi ini. 8. Pihak-pihak instansi terkait yang telah membantu dan mendukung dalam penulisan skripsi ini. 9. Dosen fakultas hukum Universitas Sebelas Maret 10. Almamaterku, Universitas Sebelas Maret Surakarta.
commit to user viii
perpustakaan.uns.ac.id
digilib.uns.ac.id
KATA PENGANTAR Puji syukur penulis panjatkan kehadirat Allah SWT atas limpahan rahmat, karunia, segala nikmat, dan kekuatan sehingga penulis dapat menyelesaikan skripsi/penulisan hukum yang berjudul ”TINJAUAN PEMILIHAN KEPALA DAERAH YANG BERSIH (STUDI TERHADAP PEMILIHAN GUBERNUR DKI JAKARTA)”. Penulisan hukum ini merupakan tugas akhir guna memenuhi syarat-syarat dalam mencapai derajat Sarjana Strata 1 (S1) dalam Ilmu Hukum pada Fakultas Hukum Universitas Sebelas Maret Surakarta. Penulis menyadari bahwa dalam penulisan skripsi ini tidak terlepas dari dorongan dan bantuan banyak pihak. Oleh karenanya, penulis dengan ini mengucapkan terima kasih kepada : 1. Prof. Dr. H. Ravik Karsidi, M.S. selaku Rektor Universitas Sebelas Maret Surakarta. 2. Prof. Dr. Hartiwiningsih, S.H., M. Hum., selaku Dekan Fakultas Hukum Universitas Sebelas Maret Surakarta sekaligus selaku Pembimbing Akademik penulis selama menempuh pendidikan di Fakultas Hukum Universitas Sebelas Maret Surakarta yang telah memberikan bimbingan kepada penulis. 3. Maria Madalina, S.H., M. Hum., selaku Ketua Bagian Hukum Tata Negara Fakultas Hukum Universitas Sebelas Maret Surakarta. 4. Sugeng Praptono, S.H., M.H., selaku dosen pembimbing 1 yang telah memberikan bimbingan dan masukan yang sangat membantu bagi penulis dalam menyelesaikan skripsi ini. 5. Sunny Ummul Firdaus, S.H., M.H., selaku dosen pembimbing 2 yang telah memberikan bimbingan, perhatian, dan pengarahan yang sangat berharga bagi penulis dalam menyelesaikan skripsi ini. 6. Bapak dan Ibu dosen, serta karyawan Fakultas Hukum Universitas Sebelas Maret, terima kasih saya ucapkan atas semua ilmu berharga yang dibagi. commit to user ix
perpustakaan.uns.ac.id
digilib.uns.ac.id
7. Ayah dan Ibu saya, Harindro Setyo Budi, S.E., M.M., dan Dra. Dwi Budi Retnowati yang telah memberikan perhatian dan kasih sayang serta tak hentihentinya untuk memberikan doa dan dukungan terhadap sang putra. 8. Adik-adik saya, Muhammad Bintang Prasetyo dan Mahardika Putra yang senantiasa menjadi motivasi penulis untuk menyelesaikan studi. Terima kasih atas kasih sayang dan keceriaan yang kalian beri. 9. Untuk Perempuan Yang Sedang Dalam Pelukan, terima kasih atas rasa sayang dan cinta mu. 10. Ramdansyah dan Dahliah Umar, selaku masing-masing Mantan Ketua Panitia Pengawas Pemilu Kepala Daerah Provinsi DKI Jakarta dan Ketua Komisi Pemilhan Umum Daerah Provinsi DKI Jakarta yang telah memberikan informasi bagi penulis. 11. Sahabat-sahabat ku yang tak pernah kulupakan, Arya ”C-toonk” Witantama, Jeffry Tornado ”Celenk” Panggabean, Alm. Rico ”Kirby” Novianto, Talita ”Cungkring” Dyah Nurkumala Reza. Terima kasih atas hari-hari bermain dan ngopi bersama. 12. Keluarga Besar Wisma Becak, Himpunan Mahasiswa Islam (HMI) Komisariat FH UNS, untuk sahabat dan presidium, Refi, Shinta, Edi ”Padang”, Yuda, Dayat ”Ateng”, terima kasih atas pelajaran berharga dan waktu berbagi yang kita lalui bersama-sama. Untuk kawan-kawan dan adikadikku di Himpunan, Rizka, Nisa, Siddik Tadjoedin, Bewe, BIP, Talitha, Nana, Citra, Mia, Dina, Indra, Dipo, Mail, Hani ”Bopung”, Belagar, Niken, Yosedo, Nurul Agna, Kartiko, Icha, Apem. 13. Abang-abangku di ”Wisma Becak” HMI Komisariat FH UNS, Ahmad Marthin Hadiwinata, Yasser Arafat, Anung Razaini Firmansyah, Nurrochman Aji Utomo, Arif Maulana, Aldian Andrew Wirawan, Didit Suryo Tri Puspito, M. Ali Ridho terima kasih atas proses yang kalian beri, pelajaran, dan pengalaman yang telah kalian bagi dengan penuh kasih sayang. commit to user x
perpustakaan.uns.ac.id
digilib.uns.ac.id
14. Untuk kawan-kawan Pengurus Himpunan Mahasiswa Islam (HMI) Cabang Surakarta, terima kasih atas kesempatan yang kalian beri bagi saya untuk berproses di cabang. 15. Kawan-kawan Badan Pengelola Latihan Himpunan Mahasiswa Islam (HMI) Cabang Surakarta. 16. Teman-teman seperjuangan sampai akhir Aggil, Dito ”Ahong”, Dewa ”Bebek”, Suneo ”Sinyo”, Aji ”My Partner in Crime”, akhirnya kita LULUS! 17. Kawan-kawan dan para sahabat Angkatan 2008, terima kasih. This is Our Story! 18. Dan semua pihak yang tidak dapat penulis sebutkan satu per satu. Terima kasih. Penulis menyadari bahwa karya ini masih jauh dari sempurna. Untuk itu kritik dan saran yang bersifat membangun dari semua pihak, penulis harapkan perbaikan yang berkelanjutan. Akhir kata, penulis berharap skripsi ini dapat bermanfaat bagi semua pihak yang membutuhkan di kemudian hari. Terima Kasih. Surakarta, 23 Juli 2013 Penulis
Arif Budi Prasetyo
commit to user xi
perpustakaan.uns.ac.id
digilib.uns.ac.id
DAFTAR ISI HALAMAN JUDUL ........................................................................................
i
HALAMAN PERSETUJUAN PEMBIMBING ..............................................
ii
HALAMAN PENGESAHAN PENGUJI ........................................................
iii
HALAMAN PERNYATAAN .........................................................................
iv
ABTRAK ..........................................................................................................
v
ABSTRACT ......................................................................................................
vi
HALAMAN MOTTO .......................................................................................
vii
HALAMAN PERSEMBAHAN ............................................................................... viii KATA PENGANTAR ......................................................................................
ix
DAFTAR ISI ....................................................................................................
xii
DAFTAR TABEL ............................................................................................
xiv
BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang Masalah ........................................................................
1
B. Rumusan Masalah .................................................................................
4
C. Tujuan Penelitian ..................................................................................
5
D. Manfaat Penelitian ................................................................................
6
E. Metode Penelitian .................................................................................
6
F. Sistematika Penulisan Hukum ..............................................................
11
BAB II TINJAUAN PUSTAKA A. Kerangka Teori .....................................................................................
13
1. Tinjauan Umum Tentang Demokrasi .............................................
13
a. Macam-Macam Demokrasi ......................................................
14
2. Tinjauan Pemilihan Umum dan Pemilu Bersih ..............................
16
3. Tinjauan Tentang Pemerintah dan Pemerintahan Daerah ..............
24
a. Pemerintahan Daerah dan Negara Kesatuan ............................
24
commit to user xii
perpustakaan.uns.ac.id
digilib.uns.ac.id
b. Pengertian Pemerintahan Daerah dan Pemerintah Daerah .......
26
c. Asas Penyelenggaraan Pemerintahan Daerah .........................
29
4. Tinjauan Kepala Daerah dan Wakil Kepala Daerah .....................
35
B. Kerangka Pemikiran ............................................................................
37
BAB III HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN .............................
39
1. Pelaksanaan Pemilihan Kepala Daerah Gubernur dan Wakil Gubernur Provinsi DKI Jakarta .........................................
39
a. Pelaksanaan Pemilukada Putaran I dan Putaran II .......................
39
b. Pelaksanaan Pemilihan Kepala Daerah Bersih Pada Pemilihan Gubernur Provinsi DKI Jakarta ………………..
70
2. Hambatan Yang Terjadi Selama Pemilukada DKI Jakarta dan Solusi Yang Diberikan …………………………….
92
BAB IV PENUTUP A. Simpulan …………………………………………………………….
97
B. Saran ………………………………………………………………..
98
DAFTAR PUSTAKA ……………………………………………………. .
99
LAMPIRAN……………………………………………………………......
102
commit to user xiii
perpustakaan.uns.ac.id
digilib.uns.ac.id
DAFTAR TABEL 1. Tabel 1 Data Penduduk, DP4 dan DPS Pemilu Gubernur Wakil Gubernur Provinsi DKI Jakarta ………………………………..
43
2. Tabel 2 Daftar Pemilih Tetap Pemilukada Gubernur DKI Jakarta Putaran I ………………………………………………………………
44
3. Table 3 Daftar Pemilih Tetap Pemilukada Gubernur DKI Jakarta Putaran II ……………………………………………………………..
45
4. Tabel 4 Daftar Pasangan Calon Gubernur dan Wakil Gubernur Provinsi DKI Jakarta …………………………………………………
49
5. Table 5 Jadwal Kampanye Putaran I Agenda KPU Provinsi DKI Jakarta ………………………………….
63
6. Tabel 6 Jadwal Kampanye Putaran I Kampanye Pertemuan Terbatas ……………………………………..
64
7. Tabel 7 Jadwal Kampanye Putaran I Kampanye Rapat Umum …………………………………………….
65
8. Tabel 8 Jadwal Kampanye Putaran I Kampanye Sistem Zona ……………………………………………..
66
9. Tabel 9 Jadwal Kampanye Putaran II Agenda KPU Provinsi DKI Jakarta …………………………………
67
10. Tabel 10 Rekapitulasi Hasil Pemungutan Suara Putaran I ………….
71
11. Tabel 11 Rekapitulasi Hasil Pemungutan Suara Putaran II ………...
72
12. Tabel 12 Daftar Pelanggaran Kampanye Putaran I …………………
75
13. Tabel 13 Daftar Pelanggaran Kampanye Putaran II ………………..
78
14. Tabel 14 Daftar Kasus Pemungutan Suara Putaran I ……………….
80
15. Tabel 15 Laporan Penanganan Pelanggaran Pemilukada Gubernur dan Wakil Gubernur Daerah Administrasi Jakarta Selatan ……………………………………………………… commit to user xiv
83
perpustakaan.uns.ac.id
digilib.uns.ac.id
16. Tabel 16 Daftar Kasus Pemungutan Suara Putaran II ………………
88
17. Tabel 17 Laporan Penanganan Pelanggaran Pemilukada Gubernur dan Wakil Gubernur Daerah Administrasi Jakarta Selatan ……………………………………………………….
87
18. Tabel 18 Penanganan Tindak Lanjut Yang Tidak Sesuai Undang-Undang Kampanye Putaran I ………………………………
commit to user xv
93