RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN Satuan Pendidikan : SD Negeri Baciro Mata Pelajaran
: Ilmu Pengetahuan Alam
Kelas / Semester
: VI (Enam) / 1 (Satu)
Alokasi Waktu
: 2 x35 Menit
Hari / Tanggal
: Kamis, 4 Agustus 2016
A. Standar Kompetensi 2. Memahami cara perkembangbiakan makhluk hidup. B. Kompetensi Dasar 2.1 Mendiskripsikan perkembangbiakan dan pertumbuhan manusia dari bayi sampai lanjut usia. C. Indikator 2.1.1 Menjelaskan manusia mengalami pertumbuhan dan perkembangan. 2.1.2 Menunjukkan perkembangan manusia mulai dari bayi sampai lanjut usia. D. Tujuan Pembelajaran 1. Melalui tanya jawab, siswa dapat menjelaskan pertumbuhan dan perkembangan manusia. 2. Melalui tanya jawab, siswa dapat menjelaskan tahap perkembangan manusia dari bayi sampai lanjut usia. 3. Melalu diskusi, siswa dapat menunjukkan masa saat manusia masih tumbuh dan berkembang. 4. Melalu diskusi, siswa dapat menunjukkan masa saat manusia tidak lagi tumbuh dan berkembang. Karakter yang diharapkan : rasa ingin tahu, disiplin, jujur,komunikatif, dan peduli lingkungan E. Materi pembelajaran Pertumbuhan dan perkembangan manusia. F. Metode Pembelajaran 1. Metode
: Ceramah, diskusi, tanya jawab, dan penugasan.
G. Langkah – langkah pembelajaran Kegiatan
Langkah pembelajaran
Alokasi waktu
Awal
a. Siswa berdo’a.
10 menit
(Pembukaan)
b. Guru melakukan presensi. c. Guru
memotivasi
siswa
dengan
apersepsi
dengan
dengan
masalah
menyanyakan kabar. d. Guru
memberikan
mengaitkan
materi
kehidupan sehari – hari. Contoh siapa yang memiliki adik ? siapa yang memiliki kakek/nenek ? e. Guru menjelaskan tujuan pembelajaran mengenai
pertumbuhan
dan
perkembangan manusia mulai dari bayi hingga lanjut usia.
Inti
a. Siswa
mengamati
media
yang 40 menit
disediakan oleh guru. b. Siswa bertanya jawab gambar yang ada pada media tersebut. c. Siswa
bertanya
jawab
mengenai
pertumbuhan dan perkembangan. d. Siswa
bertanya
menjelaskan
jawab
tahap
mengenai
perkembangan
manusia dari bayi sampai lanjut usia. e. Siswa membentuk kelompok kecil. f. Siswa menerima LKS dari guru. g. Siswa membuat mind mapping dengan mengurutkan pertumbuhan
gambar dan
tahap
perkembangan
makhluk hidup secara berkelompok. h. Siswa dapat menunjukkan masa saat manusia
masih
tumbuh
dan
berkembang. i. Siswa dapat menunjukkan masa saat manusia
tidak
lagi
tumbuh
dan
berkembang. j. Siswa maju utuk mempresentasikan mind mapping. k. Siswa dari kelompok dari yang lain mencermati
dan
memberikan
tanggapan, saran bagi kelompok yang maju. l. Guru memberi penguatan dari hasil diskusi siswa. m. Guru memberikan kesempatan bagi siswa yang belum memahami materi dengan bertanya. Akhir
a.
Siswa
dengan
bimbingan
guru
20 menit
menyimpulkan hasil pembelajaran. b.
Siswa
mengerjakan
soal
evaluasi
secara individu. c.
Guru memberikan pesan moral pada siswa.
d.
Siswa
berdo’a
untuk
menutup
pembelajaran.
H. Media dan Sumber belajar 1. Media
: Gambar perkembangbiakan dan pertumbuhan manusia.
2. Sumber Belajar : a.
Sulistyowati. 2006.Ilmu Pengetahuan Alam BSE. Jakarta:Swadaya Murni
b.
Internet :google image (www.google.com)
I. Penilaian 1. Jenis dan bentuk penilaian : a. Penilaian sikap : Non tes (Observasi) b. Penilaian keterampilan : Non tes (produk)
c. Penilaian pengetahuan : Tes tertulis (isian singkat) 2. Rubrik penilaian a. Penilaian sikap Aspek yang diamati rasa ingin tahu
disiplin
jujur
komunikatif
peduli lingkungan
Kriteria
Skor
Sangat baik
4
Baik
3
Cukup baik
2
Kurang baik
1
Sangat baik
4
Baik
3
Cukup baik
2
Kurang baik
1
Sangat baik
4
Baik
3
Cukup baik
2
Kurang baik
1
Sangat baik
4
Baik
3
Cukup baik
2
Kurang baik
1
Sangat baik
4
Baik
3
Cukup baik
2
Kurang baik
1
b. Penilaian keterampilan (Produk mind mapping) No 1.
2.
Aspek Konsep
Kejelasan
Kriteria
Skor
Semua benar
4
Sebagian besar benar
3
Sebagian kecil benar
2
Semua salah
1
Semua jelas
4
Sebagian besar jelas
3
3.
Kerapian
c. Penilaian pengetahuan Indikator Menjelaskan
Sebagian kecil jelas
2
Semua tidak jelas
1
Semua rapi
4
Sebagian besar rapi
3
Sebagian kecil rapi
2
Semua tidak rapi
1
Soal
Kunci Jawaban ukuran, Pertumbuhan
1. Pertambahan
manusia
baik berat dan tinggi
mengalami
pada makhluk hidup
pertumbuhan dan
disebut.....
perkembangan. 2. Proses
menuju Perkembangan
Skor penilaian Benar = 2 Salah = 0
Benar = 2 Salah = 0
kedewasaan disebut...
3. Perkembangan
dan
pertumbuhan
pada
manusia
dibedakan
Tahap sebelum lahir dan tahap
Benar = 2 Salah = 0
sesudah lahir.
menjadi 2 tahap yaitu .......... dan .......... Mendiskripsikan
4. Ketika seorang anak
mengenai
memasuki usia 11-20
perkembangan
maka ia berada pada
manusia
tahap masa.....
mulai
Remaja
Benar = 2 Salah = 0
Kelahiran bayi hingga usia 2 tahun.
Benar = 2 Salah = 0
Masa Lanjut Usia
Benar = 2 Salah = 0
dari bayi hingga 5. Masa bayi dimulai lanjut usia.
sejak .....
6. Kemampuan organ tubuh sudah mulai menurun berarti ia
telah memasuki masa .... 7. Masa fetus berkisar
9 bulan 10 hari
Benar = 2 Salah = 0
5-11 tahun
Benar = 2 Salah = 0
Remaja
Benar = 2 Salah = 0
Dewasa
Benar = 2 Salah = 0
selama ....... 8. Masa anak – anak berada pada usia .... 9. Kematangan organ reproduksi terjadi pada masa..... 10.Masa yang tidak lagi
mengalami pertumbuhan fisik adalah masa ....
Nilai tuntas siswa = <70
Yogyakarta, 4 Agustus 2016
Mengetahui,
Dosen Pembimbing
Kepala Sekolah,
Dra. Murtiningsih, M.Pd.
Parsiwi Sulistyani, S.Pd
NIP. 19530702 197903 2 002
NIP. 19660526 198604 2 001
Wali Kelas VIA SD N Baciro,
Mahasiswa,
Tukiman, S.Pd
Umi Muslimah
NIP.19660514 200701 1 009
NIM. 13108241159
Lampiran 1. Materi A. Pertumbuhan dan Perkembangan Manusia Pertumbuhan adalah pertambahan ukuran, baik berat dan tinggi pada makhluk hidup dan sifatnya tidak dapat kembali ke keadaan semula. Contoh kamu tidak dapat kembali ke tinggimu semula saat masih kelas 1 SD. Perkembangan adalah proses menuju kedewasaan. Perkembangan dan pertumbuhan pada manusia dapat dibedakan menjadi dua tahap, yaitu tahap sebelum lahir an tahap sesudah lahir. Tahap- tahap pertumbuhan dan perkembangan manusia sebagai berikut: 1. Masa Fetus Masa perkembangan ini terjadi ketika bayi masih berbentuk janin didalam rahim ibu. Masa ini dimulai sejak terbentuknyazigotsampai berkembang menjadi janini yang siap dilahirkan oleh ibu. Masa fatus ini berkisar selama 9 bulan 10 hari. 2. Masa bayi Masa ini dimulai ketika usia 2 tahun. Bayi mengalami pertumbuhan yang sangat pesat selama tahun pertama.Bayi bergantung sepenuhnya pada orang tuanya untuk memperoleh makananan dan perlindungan. Tahap pertumbuhan dan perkembangan pada bayi sebagai berikut: a. Usia 3 bulan, bayi bisa membalikkan tubuhnya b. Usia 6 bulan, bayi sudah dapat duduk. c. Usia 8-10 bulan, bayi sudah dapat merangkak. d. Usia 12-18 bulan bayi dapat berjalan sendiri. 3. Masa balita Masa balita dimulai ketika usia 2 tahun sampai 5 tahun. Anak sudah dapat berbicara dan mnegenal lingkungan. Anak – anak sudah dapat melakukanbeberapa hal tanpa bantuan orang lain. Setelah umur 5 tahun, anak – anaksudah bisa menyanyi, menari, menulis, membacadan naik sepeda. 4. Masa anak – anak Masa anak –anak dimulai sejak umur 5 tahun sampai 10 tahun. Pada masa ini anak – anak mengalami perubahan fisik dan mental yang sangat vepat. Anak – anak mulai dapat berpikir dan bersikap serta mampu membedakan antara yang bik dan buruk. 5. Masa remaja Masa ini sering disebut masa pubertas atau akil balig. Pada masa ini terjadi kematangan organ reproduksi dan alat kelamin. Masa ini terjadi padaumur 1120 tahun. Pada masa remaja baik laki- laki maupun perempuan mengalami perubahan fisik dan psikologi.
6. Masa Dewasa Puncak pertumbuhan manusia terjadi ketika masa dewasa, yaitu ketka umur 20-50 tahun. Pada masa ii tidak terjadi perubahan fisik. Kan tetapi pertumnuhan dan perkembangan secara emosionl masih terjadi. Otak manusia sudah berkembang denngan baik sehinggamereka dapat memutuskan dan pilihan yang terbaik untuk hidupnya. 7. Masa lanjut usia Masa ini disebut juga masa tua. Manusia memasuki masaini adalah ketika berusia lebih dari 50 tahun. Pada masa ini kemampuan organ tubuh mengalami penurunan. Gerakan mulai lambat dan mengalami penurunan. Oleh karena itu oarng lanjut usia perlumendapat istirahat yang cukup.
LAMPIRAN 2. LEMBAR KERJA SISWA 1. Buatlah mind mapping dengan mengurutkan gambar tahap pertumbuhan dan perkembangan manusia !
LAMPIRAN 3. SOAL EVALUASI Jawablah pertanyaan dibawah ini dengan jawaban singkat ! 1. Pertambahan ukuran, baik berat dan tinggi pada makhluk hidup disebut ..... 2. Proses menuju kedewasaan disebut .... 3. Perkembangan dan pertumbuhan pada manusia dibedakan menjadi 2 tahap yaitu .......... dan .......... 4. Ketika seorang anak memasuki usia 11-20 maka ia berada pada tahap masa..... 5. Masa bayi dimulai sejak ..... 6. Kemampuan organ tubuh sudah mulai menurun berarti ia telah memasuki masa .... 7. Masa fetus berkisar selama .... 8. Masa anak – anak berada pada usia .... 9. Kematangan organ reproduksi terjadi pada masa..... 10. Masa yang tidak lagi mengalami pertumbuhan fisik adalah masa .... Kunci Jawaban : 1. Pertumbuhan 2. Perkembangan 3. Tahap sebelum lahir dan tahap sesudah lahir. 4. Remaja 5. Kelahiran bayi hingga usia 2 tahun. 6. Masa Lanjut Usia 7. 9 bulan 10 hari 8. 5-11 tahun 9. Remaja 10. Dewasa
Lampiran 4. Media Gambar pertumbuhan dan perkembangan manusia